BABAK BARU CAPIM KPK

Page 1

Baca !

INILAH GRUP : INILAH KORAN  PORTAL NEWS : INILAH.COM  INILAHKORAN.COM YANGMUDA.COM  JAKARTAPRESS.COM  MAJALAH: INILAH REVIEW

EDISI 218/TAHUN III/2015 MINGGU, 5 JULI 2015

BERITA UPDATE scan here..

Telinga, Mata, dan Hati Rakyat REDAKSI /IKLAN/SIRKULASI: JALAN TERUSAN PASTEUR NO 167 BANDUNG TELP 022-6127865 (HUNTING), 022-6127793 (REDAKSI) FAX 022-6127769 HARGA LANGGANAN RP55.000/BULAN Email redaksijabar@inilah.com

Website www.inilahkoran.com

46

ORANG ADVOKAT

31

ORANG SWASTA/ BUMN

28

e

e-Paper www.inilah.com/ikoran

Facebook inilahkoran jabar

PENDIDIKIAN

ORANG DOSEN

S2 sekitar 46 % S3 sekitar 24,8 % S1 sekitar 29,2 %

Twitter @inilahkoran

23

Line Chat inilahkoran

BABAK BARU CAPIM KPK

P

PANITIA Seleksi (Pansel) Pimpinan KPK Periode 2015-2019 mengumumkan 194 nama yang lolos seleksi administrasi. 23 diantaranya mewakili perempuan.

ORANG PENEGAK HUKUM

ansel calon pimpinan KPK yang diisi kaum wanita ini tentunya memikul harapan besar dari masyarakat akan pemberantasan korupsi. Sejak pendaftaran dibuka tiga pekan lalu, titik terang penjaringan calon mulai mengkrucut. Dari total pendaftar sebanyak 611 orang, mengkrucut menjadi 194 calon yang lolos seleksi. Beberapa tahapan proses seleksi akan segera dilaksanakan

10

ORANG AUDITOR

4

CAPIM: Ketua Pansel pimpinan KPK Destry Damayanti (keempat kiri), bersama juru bicara Betti S Alisjabana (tengah) dan jajaran anggota pansel berfoto bersama seusai memaparkan nama calon pimpinan KPK yang lolos seleksi tahap I di Jakarta, Sabtu (4/7).

ORANG LEMBAGA KPK

CALON PIMPINAN KPK: 194 NAMA YANG LOLOS: 1. Abdul Mutalib 2. Abdul Razak 3. Achmad Benyamin 4. Ade Maman Suherman 5. Adi Pranadjaya 6. Afrizal 7. Agus Raharjo 8. Agus Rawan 9. Agustinus 10. Ahmad Taufik 11. Ahmad Yani 12. Ajimbar 13. Akhmad Bumi

RP 2.000

SECTION A

Pansel. Sederet nama kaum perempuan tentunya menjadi wajah baru proses seleksi. Jika sebelumnya tidak pernah ada pimpinan KPK perempuan, tidak tertutup kemungkinan pada periode 20152019 ini kaum perempuan bisa masuk menjadi pimpinan KPK. Selanjutnya, para calon yang dinyatakan lolos seleksi administrasi wajib mengikuti tahapan seleksi selanjutnya yaitu tes objektif dan pembuatan makalah pada 8 Juli 2015, pukul 09.0015.00 WIB. Tahapan inilah yang akan menentukan para calon untuk lolos ke tahap berikutnya. Ketua Pansel Calon Pimpinan KPK Destry Damayanti mengatakan sebanyak 194 orang dinyatakan lulus tahap seleksi administraai.

A

ANTARA /YUDHI MAHATM

14. Aking Saputra 15. Albertus M Krisdarudjati 16. Alexander Marwata 17. Amir Zakaria 18. Arinduhu Mendofa 19. Andrea Hiyman 20. Arianto 21. Arief B Santosa 22. Arief Soekamto 23. A Rustam Effendi 24. Arnold Taher 25. Asril Sutan Marajo 26. Atilia Graziani

27. Atman Said 28. Brigjen Pol B Panjaitan 29. Budi Pribadi 30. Budi Santoso 31. Catur Putera Budiman 32. Chesna Fizetty 33. Churdy Sitompul 34. Dadang Iriana 35. Daniel Pangaribuan 37. Dedi Haryadi 38. Desma Reiner Siahaan 39. Dewi Sri Laksmi Triman 40. Dharma Fitriyanto

51. Eko Setiawan 52. Eko Yulianto 53. Elmansyah 54. Ermansyah Djaja 55. Ery Setyanegara 56. Fachmi Rasyid 57. Fachmi 58. Firman T Endipraja 59. Firman Zai 60. Firmansyah 61. Firmansyah 63. Fransisca Ramli 64. Franz Astani

65. Ganda Hutapea 66. Giri Suprapdiono 67. Hadi Purwoto 68. Haeruddin Masarro 69. Halimah Ginting 70. Hari Setiadi 71. Hariyanta 72. Mayjen TNI (Purn) Hendardi S 73. Henry B Lumban Toruan 74. Herbert Lubis 75. Hermani Abdurachman 76. Hernold Supramono 78. Hesti Armiwulan Sochma

79. Hulman Siregar. 80. I Ketut Puspa Adyana 81. Ichran Efendi Siregar 82. Ihsanuddin M Rusli 83. Imam Anshori Saleh 84. Indra Mukhlis Adna 85. Indra Utama 86. Iskandar Smail 87. Iskandar Zulkarnaen Lubis 88. Ismatno Eko Ariyanto 89. Jamin Ginting 90. Jhon Redo 91. Jhon S Edward P

» Bersambung ke Hal A7

92. Jimly Asshiddiqie 93. Jimmy M Rifai Gani 94. Jogi Nainggolan 95. Johan Budi Sapto Pribowo 96. Kaswadi 97. Komari 98. Kombes Pol Purn Basuki 99. Krisnadi Nasution 100. Lalu Suprapta 101. Lambok H Hutahuruk 102. Laode Muhamad Syarif 103. Lili Pintauli Siregar 104. Lucky Djuniardi Djani

» Bersambung ke Hal A7

Wisata

TRADISI DONGDANG

Oleh: KH.Abdullah Gymnastiar

Cara Masyarakat Sunda

Semangat dan Ikhlas dalam Bekerja ALHAMDULILLAH. Segala puji hanya milik Allah Swt. Semoga Allah Yang Maha Kaya mengkaruniakan kepada kita kesungguhan untuk memberikan yang terbaik dalam setiap ibadah kita. Shalawat dan salam semoga selalu terlimpahkan kepada Rasulullah Saw. » Bersambung ke Hal A7

m a l A i r u k u y s Men

DUTA Australia untuk Indonesia Paul Grigson satu dari sekian banyak warga negara asing yang mengagumi keanekaragaman budaya dan kesenian di Kabupaten Bogor. Dia mengakui, daerah ini ternyata tidak saja menyimpan kandungan hayati yang komplit, tetapi juga beberapa seni budaya yang menarik.

“Saya senang datang ke Bogor, daerah ini banyak memiliki sejarah dan kebudayaan yang tinggi,” katanya, Jumat (3/7), saat berdialog dengan Bupati Bogor Nurhayanti. Begitulah, semua mengetahui khasana budaya Sunda di tanah Bogor begitu kaya dan bervariatif. Sebut saja, seni budaya seren taun yang kerapkali menjadi tujuan wisata para wisatawan baik lokal maupun mancanegara.

» Bersambung ke Hal A7

JADWAL IMSYAK & SALAT

BANDUNG & SEKITARNYA 5 JULI 2015 IMSYAK SUBUH ZUHUR ASAR MAGRIB ISYA 04:28 04.38 11.55 15.15 17.47 19.00

6 JULI 2015 IMSYAK SUBUH ZUHUR ASAR MAGRIB ISYA 04:28 04.38 11.55 15.15 17.47 19.00

IKLAN & BERLANGGANAN

022-6127 865


inilah weekend MUSIK

MINGGU, 5 JULI 2015

T-Five Kembali Eksis dengan Single “Dia” Sukses dengan single “Kau” pada 2001, nama grup musik beraliran pop dengan sentuhan R&B serta hip-hop itu, kini mencoba kembali peruntungannya di dunia musik. Ini merupakan ajang untuk terus mempertahankan eksistensi bagi T-Five.

I

ngin kembali eksis, itulah yang mendorong pemilik empat album yakni T-Five (2001), Bebas (2003), Back To Back (2005), dan The Legacy (2008), untuk maju dan menerima tantangan untuk terus berkarya di industri musik Tanah Air. Masih dengan konsep yang menjadi gaya andalannya sejak lama, T-Five ogah mengubah image mereka dengan busana ala hip-hop dan tampil eksentrik. Meski dengan gaya lama, ada yang baru dari sentuhan

Oleh: Astri Agustina bermusik. Mereka meramu suatu komposisi musik dan visual yang berbeda. “Untuk yang baru ini tetap dengan nuansa pop, tetapi dengan balutan musik yang dipadu dengan Latin. Kami juga menyisipkan unsur R&B di dalamnya. Jadi lagu “Dia” ini kesan berbeda tapi tetap identitas T-Five sangat terasa,” ujar salah satu personil T-Five Yerry kepada INILAH. Kini, band yang digawangi oleh Paul, Gordon, Nino, Yerry, Andi,

dan Tabriz itu berusaha menampilkan karakter dari sisi yang lainnya. Secara khusus perihal fesyen yang lebih segar dengan busana hip-hop kekinian. Dalam single teranyarnya ini, grup musik asal Kota Kembang itu kembali mengajak pendengar untuk mengingat masa kejayaan mereka pada awal tahun 2000-an. Untuk pop yang sangat kental dengan sentuhan beat R&B yang dipermanis dengan sentuhan brass section menjadi andalannya. Tak hanya itu, demi menyuguhkan musik latin yang menggoda, TFive memasukan suara piano latin seperti saat single “Kau” meledak di pasaran. Mereka mencoba mengulang kejayaan yang sempat diraih pada awal kemunculannya. “Kami berusaha untuk menghadirkan kembali identitas T-Five pada awal-awal kemunculan kami. Itu merupakan upaya untuk meraih eksistensi di industri musik. Kami luncurkan single baru, untuk album mungkin masih nanti ya. Kita fokus dulu di singlet-nya,” terang Yerry.

A2

www.inilahkoran.com

FILM

Single “Dia” menceritakan tentang seseorang yang sangat mencintai pasangannya. Di mana dia tak pernah lewat untuk menyanjung pasangannya. Cerita jatuh cinta yang dibalut dengan rasa kekaguman pada kekasih. Bila ditilik secara lirik, tema yang diangkat masih seputar cinta. Hanya kini, terasa lebih romantis. Meski begitu, T-Five tetap menyuguhkannya dengan nuansa musik berbeda sehingga saat pertama didengar, orang akan langsung tahu lagu tersebut milik T-Five. Sementara itu, T-Five merupakan band yang berdiri sejak 1999 silam. Pada awal kariernya, T-Five sukses meraup berbagai penghargaan musik seperti dalam ajang Anugerah Musik Indonesia pada 2002 dengan meraih enam penghargaan. Kemudian, T-Five juga berhasil meraih penghargaan pada ajang bergengsi sekelas MTV Music Award, Panasonic Award, hingga akhirnya berhasil menelurkan beberapa album yang sukses di pasaran. (sur)


inilah weekend FESYEN

A3

www.inilahkoran.com

KULINER

MINGGU, 5 JULI 2015

Sepatu dan Sandal yang Mengubah Dunia SEBUAH sandal atau sepatu bahkan dapat memberikan perubahan, tidak hanya kepada pemakainya tapi juga dunia. Berikut sepuluh sepatu yang sangat berpengaruh dan mengubah dunia versi BBC Cultural.

Sandal Emas (30 SM–300 M) Sandal berbentuk ramping dan bertekstur halus papyrus ini memang dihiasi emas murni. Di zaman Romawi-Mesir kuno, sandal selalu menjadi simbol status kekuatan. Sandal emas inilah mengawali sejarah panjang tradisi bersepatu. Namun sandal yang memiliki ruang kecil untuk kaki manusia ini sering menyebabkan distorsi kaki penggunanya. Seringkali pengguna mengeluh sakit berlebihan. Mojari Emas (1790-1820) Sepatu pria ‘mojari’ (mules) ini kemungkinan besar dibuat di Hyderabad, India. Sepatu emas Mesir Kuno ini terlihat biasa. Bagian atas terbuat dari bahan kulit yang ditutupi bordir emas. Bagian leher sepatu dihiasi desain emas dan berlian, zamrud, dan rubi. Meski sepatu ini seolah belum pernah dipakai, kualitas sepatu ini sangat baik. Sepatu ini kemungkinan milik Nizam dari Hyderabad. Siapapun yang memiliki sepatu ini tampaknya ingin mengatakan kepada setiap orang tentang kekayaan dan kekuasaannya yang tak terbatas. Jadi, bahasa adalah bahasa sosial kaum jet set. Sepatu Balet Merah (1948) Selain simbol kekuasaan dan kekayaan, sepatu juga dapat menjadi objek fantasi. Sebut saja sepatu kaca Cinderella, yang mampu mengubah babu cantik jadi permaisuri. Jauh sebelum HC Cristian Andersen menulis kisah Cinderella, di Mesir berkembang cerita tentang budak Yunani yang berubah nasib berkat slipper test pada abad pertama sebelum masehi.

INILAH GRUP : INILAH KORAN  PORTAL NEWS : INILAH.COM  INILAHKORAN.COM YANGMUDA.COM  JAKARTAPRESS.COM  MAJALAH: INILAH REVIEW

Telinga, Mata, dan Hati Rakyat PENDIRI: Muchlis Hasyim, Syahrial Nasution Pemimpin Perusahaan: Gilang Mahesa Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab: Zulfirman Tanjung Redaktur Pelaksana: Budi Winoto, Gin Gin Tigin Ginulur, Tantan Sulton Bukhawan Redaktur Utama: Budi Safaat Redaktur: Sirojul Muttaqien, Ricky Reynald Yulman, Ghiok Riswoto, Hanhan Husna, Daddy Mulyanto, Dery Fitriadi Ginanjar Redaktur Artistik: Salman Farist Editor Bahasa: Suro Udioko Prapanca Reporter: Jaka Permana, Dani Rahmat Nugraha, Ahmad Sayuti, Doni Ramdhani, Dadi Haryadi, Astri Agustina, Yogo Triastopo, Asep Pupu Saeful Bahri, Fuad Hisyamudin, Yasser Arafat, Rianto Nurdiansyah, Okky Adiana Fotografer: Syamsuddin Nasoetion, Bambang Prasethyo Produksi & Artistik: Sunandar (Koordinator), Tian Rustiana, Harry Santosa, Eri Anwari, Dicky Hendrianas, Sandi Sujana, Roby Yanuardi Kontributor Daerah: Budiyanto (Sukabumi), Asep Mulyana (Purwakarta), Nul Zainul Mukhtar (Garut) Manager Iklan: Ghiok Riswoto Pjs Sirkulasi: Sony Dwi Novianto Pjs Manager HRD: Pertiwi Tri Wulandari Manager Umum: Aris Sandhi Accounting: Winy Sri Wahyuni IT: Suprianto (Koordinator), Ade Kesuma, Yogi Darusmana, Subhi Sugianto PENERBIT: PT INILAH MEDIA JABAR Alamat Redaksi/Sirkulasi/Iklan: Jalan Terusan Pasteur No 167 Kota Bandung No Telp 022 612 7865 (Hunting), 022 612 7793 (Redaksi), Fax 022 612 7769, Jalan Rimba Buntu No 42 Kebayoran Baru, Jakarta No Telp 021-7222338 Fax 021 7222659. *) isi di luar tanggung jawab percetakan INILAH PRINTING - PT Mulia Kencana Semesta Wartawan Inilahkoran dibekali tanda pengenal dan dilarang menerima dan meminta apapun dari narasumber

Poulaine (1375-1400) Selama abad pertengahan, penggemar fesyen di Eropa tidak menggunakan high heels. Mereka terobsesi sepatu kecil dari bahan kulit berbentuk panjang dengan bagian depan yang tidak biasa. Kalangan pekerja membuat sepatu versi praktis, akhirnya sepatu ini dibuat menggunakan bahan beludru dan satin. Sepatu ini diperkirakan dimiliki kalangan kelas menengah. Ketertarikan pada sepatu yang terlihat modern ini hampir ada di seluruh benua pada akhir abad ke-14. Sepatu ini diakui dalam berbagai nama, seperti crackows (dari Krakow, kota di Polandia) dan poulaines (bahasa Perancis untuk ‘semir’). Untuk menjaga bentuknya, sepatu ini diisi lumut lalu ujung sepatu ini akan melengkung ke atas dan mempermudah berjalan. Namun masih banyak pengguna poulaine mengeluh sakit di bagian ibu jari kaki. Bath Clogs (Abad 19) Bermula pada abad ke-16, pria dan wanita datang ke Hhammam, pemandian umum era Kekaisaran Ottoman menggunakan bakiak atau qabaqib dalam bahasa Arab. Bakiak berfungsi meraih alat mandi di ketinggian, agar tidak jatuh saat menjejak kaki di lantai yang kotor dan licin. Seiring waktu, kepraktisan ini dikorbankan atas nama fesyen seperti pada qabaqib kayu tinggi yang digunakan pada abad ke-19 di Mesir. Sepatu

ini memiliki tinggi 28,5 cm dan berhias logam. Super Elevated Gillie Shoes (1993) Jika bakiak Ottoman menjadikan penggunanya semakin tinggi, high heels ini sangat terkenal dibanding jenis lainnya. Desainer Inggris Vivienne Westwood membuat high heels ini menggunakan bahan kulir warna biru mock-crock; yang diberi nama Super Elevated Gillie Shoes yang memiliki tinggi 21 cm. Tahun 1993, supermodel Naomi Campbell terjatuh saat menggunakan sepatu ini pada pertunjukan catwalk di Paris Fashion Week. Penyebabnya, sepatu terlalu tinggi. Namun, insiden Campbell jatuh menjadi ikon sejarah fashion dan pengingat bahwa penggunaan sepatu hak tinggi akan membuat wanita terlihat lebih fashionable. Brogued Oxford (1989) Dibuat New dan Lingwood dari kulit anak sapi Rusia yang diambil dari bangkai kapal Denmark yang tenggelam di pantai Plymouth Sound, lepas pantai Cornwall 1786. Meski telah ratusan tahun, kulit anak sapi dari bangkai kapal itu masih bisa digunakan karena dibalut minyak. Pembuatan sepatu mewah ini sangat sulit, karena memerlukan 200 orang pengrajin. Furry Ankle Boots (1943) Kadang-kadang sangat mungkin mencapai kemewahan fesyen dengan pendekatan make-do. Ankle

boots ini dibuat selama Perang Dunia II oleh seorang warga London yang mencuri cerpelai dan dua jaket. Awalnya sebelah sepatu ini terbuat dari kulit merah dan sebelahnya lagi terbuat dari bulu kucing. Lalu ia memberikan sepatu ini kepada pembuat sepatu lokal di Kensington agar dibuat menjadi sepasang sepatu. Hasilnya, sepatu ini sangat eye catching selama masa perang. Pair of Geta (1880-1900) Sepatu juga senjata penting dalam merayu. Pelukis Édouard Manet memperlihatkannya dengan baik dalam Olympia, salah satu lukisan cat minyak tahun 1863. Si pelacur telanjang dalam lukisan itu hanya menyisakan pita hitam di leher, seekor keledai dengan sepatu hak tinggi di kaki kiri, dan sepatu di kaki kanan telah lepas. Sandal Beltrami Imelda Marcos (1978-1992) Tidak boleh ada pameran sepatu di muka bumi ini tanpa menyertakan salah satu sepatu milik Imelda Marcos, mantan first lady Filipina. Istri Ferdinand Marcos ini sangat sophaholic terhadap sepatu. Lahir pada 1929, Imelda Marcos nyaris menghabiskan seluruh hidupnya untuk mengumpulkan sepatu. Koleksinya mencapai 3.000 pasang, termasuk high heels karya desainer Beltrami. Sepatu berhias bordir hitam dan batu Rhine. Kini sepatu menjadi milik Bata Shoe Museum di Toronto, Kanada. Ada tanda tangan Imelda Marcos. (rey)


A4

Bandung Tr

www.inilahkoran.com

MINGGU, 5 JULI 2015

NET

PUASA RAMADAN DI BANDUNG

HOTEL GRAND AQUILA

Jalan Dr Junjunan No 116 Telp 022-2039280

ASTON PASTEUR HOTEL

Jalan D

Berburu Tempat

Ngabuburit Asyik

INILAH GRAHA PASIM Jalan Dr Junjunan No 167 Telp 022-6127865

ADA kegiatan unik yang merupakan tradisi masyarakat di Jawa Barat bahkan mungkin jadi tradisi Muslim di Indonesia, yaitu ngabuburit, tak terkecuali masyarakat Bandung. Bandung, surganya tempat yang asyik-asyik. Mesti disusun jadwal untuk mengunjungi satu per satu tempat ngabuburit asyik di ibu kota Jawa Barat ini. Oleh: Suro Prapanca

P

uasa Ramadan 1436 H/2015 tak terasa telah memasuki hari ke-17, sudah setengah perjalanan umat Muslim menjalankan ibadah saum. Banyak kegiatan keagamaan yang mungkin menjadi target Anda dalam mengisi bulan penuh berkah ini. Di samping itu, ada kegiatan unik yang merupakan tradisi masyarakat di Jawa Barat bahkan mungkin jadi tradisi Muslim di Indonesia, yaitu ngabuburit, tak terkecuali masyarakat Bandung. Tempat ngabuburit, mengisi waktu dengan melakukan kegiatan jelang berbuka puasa, di Bandung, nggak akan kekurangan mencari tempat ngabuburit yang asyik. Yang ada, mungkin harus disusun jadwal agar bisa satu per satu mengunjungi tempat ngabuburit asyik di Bandung.

Ya, karena saking banyaknya lokasi yang bisa Anda datangi dan semuanya asyikasyik dan punya daya tarik tersendiri. Berikut ini, beberapa tempat yang asyik untuk ngabuburit. 1. Masjid Raya Bandung Ini tempat yang cocok dan pas untuk ngabuburit di jantung Kota Bandung. Persis di depan Masjid Raya Bandung, terdapat Alun-alun Bandung yang telah menjadi magnet baru bagi warga Kota Bandung, bahkan bagi warga yang di tinggal di penjuru Jawa Barat. Sambil merasakan suasana alun-alun yang berubah total, terhampar rumput sintetis warna hijau yang melapisi alun-alun seluas 4.000 meter persegi. Jadi, sambil menunggu azan magrib pertanda untuk berbuka puasa, umat Muslim yang datang bisa segera mendirikan Salat Magrib di masjid yang bisa menampung 13.000 jemaah ini. So, ngabuburit hanya sebagai mengisi waktu luang, setelah itu jangan lupa kewajiban selepas mendengar azan. 2. Lapangan Gasibu Bandung Ini dia kawasan yang terletak persis di seberang Gedung Sate Bandung, pusat pemerintahan Provinsi Jawa Barat. Lapangan yang ukurannya lebih besar dari lapangan sepak bola ini seharihari sering digunakan masyarakat Kota Bandung untuk berolahraga, joging, dan sekadar jalan-jalan. Posisinya yang strategis, Lapangan Gasibu ini sering digunakan sebagai berbagai acara kesenian, hiburan rakyat, upacara, dan lain sebagainya. Apalagi di bulan Ramadan, tempat ini jadi tujuan favorit bagi masyarakat yang ingin ngabuburit. Di samping, bisa melakukan aktivitas olahraga ringan, pas waktu berbuka, bisa menikmati kuliner pilihan selera yang berada di sepanjang jalan di bagian barat Lapangan Gasibu. Setelah itu, bisa mendirikan salat Magrib di lingkungan Gedung Sate yang cukup besar dan nyaman serta asri. Khususnya bagi pengunjung yang perjalanannya masih jauh, ingat lho waktu Salat Magrib sangat singkat. 3. Caringin Tilu Kalau di atas, adalah tempat-tempat yang ada di jantung kota, kali ini tempat ngabuburit asyik beralih ke Bandung bagian timur. Namanya lokasinya Caringin Tilu, ya memang karena terdapat 3 pohon beringin yang sudah berumur ratusan tahun berdiri kokoh di areal tersebut. Letaknya berada di perbukitan

bagian timur kota Bandung, tepatnya di Kecamatan Cimenyan. Di sini, masyarakat bisa merasakan segarnya udara khas pegunungan sekaligus menikmati keindahan panorama Bandung dari ketinggian. Caringin Tilu bisa Anda tempuh dengan melewati jalan yang ke Saung Angklung Udjo, atau Jalan Padasuka, terus ke atas sampai di puncak perbukitan yang terdapat 3 pohon beringin. Di sini, bagi Anda yang ingin ngabuburit dan tidak membawa bekal dari rumah, untuk berbuka banyak kafe-kafe berdiri di sepanjang jalan di kawasan Caringin Tilu. Untuk melaksanakan Salat Magrib, Anda dapat memanfaatkan musala yang ada di kafe tersebut. 4. Bukit Bintang Berikutnya, masih kawasan khas pegunungan, tetapi kali ini terletak di sebelah utara Kota Bandung. Nama lokasinya Bukit Bintang, terletak di kawasan Dago Atas. Tempat favorit untuk menikmati kesegaran alam dan panorama indah. Di Bukit Bintang, panoramanya lebih eksotis bila dinikmati saat malam hari, juga di sore hari. Kerlap-kerlip Kota Bandung terlihat indah dilihat dari kawasan Bukit Bintang ini. Nah, bagi Anda yang sengaja ngabuburit di kawasan ini, jangan lupa bawa takjil dan makanan berbuka sendiri. Di sekitar kawasan susah ditemui penduduk yang berjualan menu berbuka puasa. Untuk salat Magribnya, Anda dapat melaksanakannya di musala atau ikut di rumah penduduk setempat.

BTC Jalan Pasteur

GINO FERUCI KEBONJATI Jalan Kebonjati No 71-75 Telp 022-4248000

GINO FERUCI BRAGA Jalan B


ravel Guide

Dr Junjunan (Ters asteur) No 96

A5

www.inilahkoran.com

MINGGU, 5 JULI 2015

DE JAVA HOTEL Jalan Sukajadi No 148-150 Telp 022-2039888

HOTEL AMAROOSSA

SERELA RIAU Jalan RE Martadinata (Riau) No 56 Telp 022-4240328

Jalan Aceh No 71A Telp 022-4222221

GUMILANG REGENCY HOTEL Jl Dr Setiabudhi No 323-325 Bandung 40154 Phone 0222012618

Braga No 67Telp 022-4200099

PRAMA GRAND PREANGER BANDUNG Jl Asia Afrika No 81 Bandung 40111 Tel 022 4231631

GOLDEN FLOWER Jalan Asia Afrika No 15-17 Telp 022-4239999

BANDUNG INDAH PLAZA Jalan Merdeka

PUSAT PERBELANJAAN/ MALL DI KOTA BANDUNG

AGENDA ACARA

Bandung Lautan Gimmick MERUPAKAN pameran yang digelar Forum pemerhati kota sekaligus jaringan solidaritas antarkomunitas, City Watch, Jumat-Sabtu (3-4/7) di Gedung Indonesia Menggugat (GIM), Jalan Perintis Kemerdekaan No 5, Kota Bandung. Pameran yang dirangkai diskusi publik ini menjadi rangkaian 1st Project of City Watch. Tujuan program ini tak lain, mengajak masyarakat lebih peduli terhadap kondisi Kota Bandung.

THE TRANS LUXURY HOTEL Jalan Gatot Subroto No 289

Ramadhan Expo 2015 DISELENGGARAKAN 10 hari sejak Jumat (3/7) di Gedung Wanita, Jalan LRE Martadinata No 84, Kota Bandung. Dalam event ini penyelenggara menawarkan aneka produk

fesyen untuk dipakai saat Idul Fitri. Selain itu ada pula berbagai macam stand kuliner untuk menemani berbuka puasa, serta lomba kreativitas anakanak disertai hadiah yang menarik.

Alifa Moslems Shopping Center Jalan BKR No 61 Bandung Electronic Center (BEC) Jalan Purnawarman No 13-15 Balubur Town Square (Baltos) Jalan Tamansari No 33 Bandung Electronic Mall (Be Mall) Jalan Naripan No 89 Bandung Indah Plaza (BIP) Jalan Merdeka No 56 Braga City Walk (BCW) Jalan Braga No 99-101 BTC Fashion Mall Jalan Dr Junjunan No 143-149

Carrefour Kiaracondong Jalan Soekarno Hatta No 526 Cihampelas Walk (Ciwalk) Jalan Cihampelas 160 FestivaL Citylink Jalan Peta No 241 Flamboyant Center Jalan Sukajadi No 232 Giant Hyper Square Jalan Dr Junjunan Gyan Plaza Jalan Terusan Suryani No 239

Bandung Trade Mall (BTM) Jalan Kiaracondong

IBCC Jalan Ahmad Yani No 296 Istana Plaza (IP) Jalan Pasirkaliki No 121-123

Bandung Timur Plaza (BTP) Jalan AH Nasution Kav 46 A

International Trade Center (ITC) Jalan Pungkur-Moch Toha

SARI ATER HOTEL & RESORT Jl. Raya Ciater Subang - Westjava Phone +62-260-471700-800 Fax +62-260-470890

DAFTAR KAFE DI BANDUNG Le Aries Garden Cafe Jalan Cibogo No 11

Kafe Burangrang Lounge Jalan Gatot Subroto No 83

Kafe Image Jalan Surya Sumantri No 25

Kafe Dago Terrace Resto Jalan Ir H Juanda No 139A

Restoran Kafe Kapulaga Jalan Teuku Umar No 6

Kafe De Resto Parahyangan Jalan RE Martadinata No 156-158

Kafe Kayu Manis Gumilang Sari Jalan Setiabudhi No 323-325

Kafe Enhaii Restauran & Teras Jalan Setiabudhi No186

Kafe Arar Gallery Jalan RE Martadinata No 66

Kafe Flamboyant Jalan Sukajadi No 232

Kafe Balad Kuring Ruko A Yani Bl 262/5-6

Kafe Garasi Jalan Pandu No 29

Kafe Bali Jalan RE Martadinata No 215

Kafe Garden Jalan Cisitu No 179A

Kafe Bistro Jalan Pelajar Pejuang No 45-50

Kafe Halaman Jalan Tamansari No 92

Restoran Kafe Bld Jalan Ciumbuleuit No 163A

Kafe Mq Jalan Citarum No 4

Kafe Bonti Jalan Terusan Pasirkoja No 347

Kafe N Jalan Setra Duta Kencana II No 11

Borneo Cafe & Steak Jalan Braga No 99

Kafe Pandan Wangi Jalan Sumatera No 52-54


A4

Bogor Tra

www.inilahkoran.com

MINGGU, 5 JULI 2015

Taman Air Mancur Kota Bogor

Tertua di Indonesia

d

p Jl. Sem

ma

m ha

Mu

lak

in

ul

bd

.A HOTEL SANTIKA BOGOR K.H Jl. Jalan Raya Pajajaran, Botani Square, Bogor Tengah.

B lah

Jl. L ya Ra eu

Jl. B

or og -B

ub ul ak

ng lia wi

Bogor Golf Club Jl. Sin dang Baran g

ng

unu

Jl. G

u

Bat

atu

gB un un

Jl. G

BEBEK PAK NDUT Jalan Pemuda nomor 9, Bogor Tengah

ya

Jl. Ciomas Ra

an

abus

Jl. Cim

SEBULAN sudah Taman Air Mancur di Kota Bogor berubah wujud. Kini, dia makin digemari warga maupun pelancong yang datang ke Kota Hujan. Oleh: Rizki Mauludi

D

atang bersama putrinya, Eni terlihat menikmati betul suasana tenang di kawasan Taman Air Mancur di Kota Bogor. Sambil ngabuburit, dia mengajak putrinya yang masih kecil bermain-main di sekitar taman. Sesekali, putrinya kaget terpercik air. “Dibanding sebelumnya, taman yang sekarang lebih bagus. Kelihatan lebih indah,” ujar Eni sambil menemani putrinya bermain. Eni memang sengaja datang ke Taman Air Mancur. Ada pula warga yang melintas dan kemudian mampir sebentar karena tertarik dengan suasana baru taman tersebut. Mereka tampak terpesona menyaksikan perubahan taman yang aslinya sudah berusia panjang tersebut.

“Kami mengapresiasi perubahan wajah Taman Air Mancur ini. Lebih enak dan lebih sedap dipandang bagi saya selaku warga Kota Bogor maupun para pengunjung yang datang ke kota ini,” kata Denti, wanita lain yang juga berkunjung ke sana. Taman Air Mancur memang sudah berubah wujud sejak 24 Mei lalu. Perubahan ini menyita perhatian warga Kota Hujan. Taman yang sejak lama menjadi landmark KotaBogor ini mulai ramai dikunjungi kembali. Ada sejumlah perubahan yang dilakukan dalam penataan kembali kawasan Taman Air Mancur. Misalnya, ada tulisan Air Mancur yang besar dan mencolok. Selain itu, juga ada empat titik air mancur yang dilengkapi lampu warnawarni. Jika malam menjelang,

keindahan taman tersebut kian kental terasa. Di taman itu, kini masyarakat bebas untuk berfoto-ria. Pemerintah Kota Bogor juga membolehkan anak-anak mandi di tempat air mancur tersebut. “Kalau warga memang ingin mandi di situ, boleh saja. Syaratnya, warga harus menjaga kebersihan taman walaupun sudah ada Park Ranger yang menjaganya. Taman yang satu ini juga menambah destinasi tujuan warga saat liburan,” ungkap Kepala DKP Kota Bogor Irwan Riyanto. Taman Air Mancur Kota Bogor dulunya merupakan lokasi Witte Pall atau Pilar Putih yang menjadi titik triagulasi primer Pulau Jawa. Dia dibangun oleh Gubernur Jenderal DJ De Eerens, tapi kemudian dihancurkan pada tahun 18361840. Pada peringatan Hari Kebangkitan Nasional 20 Mei 1958, panitia mengusulkan agar semua peninggalan Belanda dimusnahkan, termasuk Witte Pall. Enam tahun kemudian, tepatnya pada tahun 1964, Witte Pall dihancurkan dengan cara didinamit, lalu bekas tempat yang kosong dibangun kolam lengkap dengan air mancur. Sejak zaman dulu hingga

kini, lokasi tersebut ramai dikunjungi terutama remaja yang menghabiskan waktu untuk berkumpul bersama teman-teman. Pemerintah Kota Bogor melakukan penataan dengan mempercantik kawasan air mancur. Kepala Dinas Pariwisata, Kebudayaan, dan Ekonomi Kreatif Kota Bogor, Shahlan Rasyidi, mengatakan Taman Air Mancur yang berada di Jalan Jenderal Sudirman merupakan kawasan heritage yang masuk dalam daftar benda cagar budaya (BCB). “Taman Air Mancur masuk dalam daftar BCB yang sedang didaftarkan ke Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan sebagai warisan budaya yang dimiliki Kota Bogor,” kata Shahlan. Sayangnya, pembangunan di kawasan sepanjang Jalan Sudirman telah membuat garis imajiner antara Istana Bogor dengan Taman Air Mancur menjadi tidak satu garis lurus lagi. “Jalan Sudirman itu dulunya merupakan boulevard ( jalan utama) Kota Bogor, bagian dari Jalan Postweg atau Jalan Raya Pos dari

Anyer sampai Panarukan yang dibangun oleh Hindia Belanda pada masa pemerintahan Gubernur-Jenderal Herman Willem Daendels,” katanya. Shahlan juga mengatakan bahwa Taman Air Mancur yang ada di Kota Bogor merupakan air mancur pertama paling tua yang ada di Indonesia. “Maka itu kita mendaftarkan Taman Air Mancur sebagai benda cagar budaya. Tujuannya agar warisan budaya ini tetap terjaga, lestari dan tidak rusak,” katanya. Ya, jika tak terjaga dan rusak, warga seperti Lina mungkin akan kesulitan mencarikan taman bermain buat anak-anaknya. “Anak saya bakal lebih nyaman main di taman ini. Bisa jadi wahana baru untuk anak maupun keluarga saya,” kata warga Bogor itu. (ing)

THE MIRAH HOTEL Jalan Pangrango No 9A, Bogor Tengah.

Jl. Pa Telp: 02

URBAN DISTRICT CAFE Jalan Papandayan No. 11 (Taman Kencana),


avel Guide

5

www.inilahkoran.com

MINGGU, 4 JULI 2015

Hotel Kuliner

Jl. Cimanggu Barata

a i Sartik Jl. Dew

erde Jl. M

aan

dek

mer

ka

s Ke

ad A d

Jl. M

Jl.

ang mp Jl. E

oraw i

ng ada nM aka Bab

Padang Golf Bukit RM MBAH JINGKRAK Pelangi JJalan Kumbang No. 15, Bogor Tengah.

ung Biru

ca na

ah n ind

a jajar

Jl. Pa

iw

rawi Jago

Sil

an

gi

d

Ra

ya

nc ide rN

irw

an

ar

an ar

Jl.

Pu

nc

ak

Jl.

CHOCOMORY Chimory Riverside, Jalan Raya Puncak, Megamendung, Kabupaten Bogor.

o

og

Cib

aku

aya

Cip

ahlawan No. 35 Bogor 251 83561286 / 836 1283

Jl. R

aya

Bo

Jl. R

go

Jalan Pangrango No.32, Bogor, Kota RestoIndonesia Bogor, JawaSaung BaratMirah 16113,

aj

es

g

j Pa

an

aw

L Jl.

Gunung Geulis Country Club

Jl.

i gG

Kawasan Jungleland, Sentul Nirwana, Sentul City, Bogor.

un

nt

e

pus

Jl.

OH LA LA CAFE

Jl.Tol

Jl.

Bogor Raya Country Club

de

e Dr

am

ngling

an jar

en aK

an

Th

Jl. Tol Ja

unj Jl. T

ja Pa

ry

Su

law

H.

gorawi

Jl. Sina

kua Jl. Pa

Jl.

Jl.

Pa h

M

rin

n

Jl.

g Jl. Tumen

ar Malab

g as

Jalan Durian Raya (Bale Binarum), Bogor Timur.

alab

Jl. Pakuan

da Jl. Ir. H. Juan

dan

ale Jl. P a At

adiredja gung Wir

ar 1

a tist

ya Cia

ya

Terminal Sentul City

Jl.

Jl. O

Jl. Ra

Ra

KEDAI THREE M

o

Kebon Raya Bogor

at

asil

atu

ja

rinti

Stasiun Bogor

Sobana

ng

gra an l. P lak HJ arup at

Jl. Ja

Jl. Kapten Muslih

Jl. P anc

Atm

rB

ara

e Jl. P

Museum Perjuangan Bogor

Jl. P asir Kud a

tul

mu

k Su

Jl.engadilan Pe

ran

Su

Jl.

ja

Jl. Achmad

Jl. A chm

bo

Jl. V ete

ntul

aya

Jl. Paja jaran

m

Jl. Moh. A.alsa mun

rango Jl. Pang

Se

eru

Jl. Jendral Sudirman

Jl. R

aya

do

k

Ke r

ta

Jl.

Ga

ya

ta

en So um Jl. R.E

Ra

r

m

ay

ay a

Di

re

dj

a

Jl.

Taj u

a

Ra

ya

Ci

Jl. R

Jl.

em

Jl. S alak

R. S

a Sen

aR

Jl. P

em ud a nd ral Ah m ad Ya ni

aw

Jl.

Jl.

Jl. D

Jl. Ray

Jl. Tol Lingkar Luar Bogor

Jl. P and

Pom Bensin

Je

Jl. M e r de k a

gu

ang

ja kara Jl. Su

ali

ad

D Jl.

Padang Golf Kebun Binatang

Jl. R aya

Ra

Jl.

or

Jl. Keb un ped es

B ya

dral Su dirma n

or

og

r Jl. Baru-Bog

Jl. Cim

l Jag Jl. To

nda

Stasiun

Kompleks SICC, Jalan Jendral Sudirman No 1, Sentul City, Bogor.

Jl. Jen

ska

aru

eh I

Jl. Raya Tanah B

hol

HOTEL HARRIS BOGOR

sogiri

H. S

Jl. Pan geran A

Jl. K

Cibinong City Mall, jalan Tegar Beriman, Cibinong, Bogor.

ut Jl. Cilemb

gor uh

dN

Terminal

Jl. Se

SAUNG CUCURAK

Jalan Jalan Achmad Achmad Sobana Sobana (Bangnbarung (Bangnbarung Raya), Raya), kecamatan kecamatan Bogor Bogor Utara, Utara, Kota Kota Bogor. Bogor.

naw ijaya

a-Bo

IWAK IWAKLAUT LAUTBAKAR BAKAR

Jl. La bua n-Ci anju r

kart

Jl. Ja

Raya

Museum

pa

ku

Rancamaya Golf And Country Club

PAPA RON’S PIZZA

KROZNAT & FRIENDS

Jalan Raya Pajajaran nomor 26, Bogor Tengah.

Jalan Raya Pajajaran no. 78, Bogor Timur.

Taman Safari Indonesia


inilah weekend BUDAYA

CERPEN

A6

www.inilahkoran.com

CERPEN

MINGGU, 5 JULI 2015

n u m a S g n a M m u y Sen sekitarnya. Senyum itulah

Ada jutaan orang yang membawa jutaan nasib, jutaan masalah, jutaan kisah, jutaan sedih-senang, jutaan cara menyikapinya. Tapi hanya orang yang melihat senyum Tuhan yang merasakan begitu indahnya hidup.

H

Oleh: Yus R Ismail

arun tahu betul arti senyum di bibir Mang Samun. Senyum yang selalu tersungging. Indah. Seperti setangkai bunga yang sedang mekar. Tidak pernah layu dan tidak pernah kuncup lagi. Bunga yang tidak mengenal musim dan cuaca. Senyum Mang Samun juga seperti itu adanya. Saat hujan turun atau matahari memanggang, Mang Samun selalu tersenyum. Saat sedang berbicara dengan seseorang, dua orang, atau dalam kerumunan, Mang Samun selalu tersenyum. Menurut Harun, yang paling berbahaya, Mang Samun tersenyum saat tidak ada

yang sering kali mendatangkan gunjingan. “Syarafnya sudah kena,” kata seseorang sambil menyilangkan telunjuk di jidatnya. “Karena apa?” orang yang di sebelahnya bertanya. “Entahlah. Katanya istrinya kabur, kedua anaknya meninggal. Semuanya karena kemiskinan.” Butuh waktu bertahun-tahun bagi Harun untuk meyakini bahwa senyum Mang Samun tidak berbahaya. Meski senyum itu mekar saat Mang Samun sendirian. **

Harun masih ingat ketika suatu hari dia tersaruk-saruk berjalan menyusuri jalanan kampung yang kering dan berdebu. Setelah lelah mengelilingi kampung Pasir Sampeu, mencari rumah sederhana atau kamar pun tidak apa yang dikontrakan, Harun disambut senyum Mang Samun yang sedang duduk di sebuah gubuk di tengah sawah. Dari Mang Samun kemudian Harun mendapatkan sebuah rumah di tengah kebun yang dikontrak hanya tiga ratus ribu rupiah saja per tahun. Rumah kecil yang hancur. Jendelanya hilang diganti dengan tripleks yang dipaku permanen. Nakonya berkarat, kacanya berlepasan. Gentingnya yang sudah tebal ditumbuhi lumut banyak yang belah, bocor di mana-mana bila hujan. Tapi tidak ada pilihan buat Harun saat itu. Besoknya dia memboyong istri dan anak semata wayangnya. “Kita di sini dulu, istirahat barang sehari dua hari, baru kemudian berpikir dan menyusun rencana,” katanya kepada istrinya. Rian, anaknya, waktu itu baru lima tahun. Saat itu usaha

Harun mengalami kebangkrutan total. Dibilang total, karena setelah rumah dan beberapa roda bakso yang dipunyainya dijual, utangnya masih belum tertutup. Sementara puluhan roda bakso yang sempat menandainya sebagai pengusaha muda yang sukses, diklaim oleh sahabatnya, partner bisnisnya, sebagai milik pribadi. Harun tidak mengerti. Tapi sudahlah, seperti cerita bangkrut lainnya, tidak ada yang terbayangkan pada awalnya. Saat itu, Harun masih belum perhatian terhadap senyum Mang Samun. Dia mengira Mang Samun tersenyum karena ramah. Mang Samun tinggal di gubuk di tengah sawah itu. Gubuk kecil, berbilik bambu, tanpa pintu. Suatu sore menjelang magrib, Harun harus mendatangi Mang Samun. Bagaimanapun Harun harus mendatangi Mang Samun. Dengan ucapan yang berat, terbata-bata, Harun berucap, “Mang, apakah Mang punya pohon singkong? Saya meminjam barang sepohon, dari pagi anak-istri saya belum makan.” Mang Samun tersenyum. Saat itu, Harun merasa

siapa-siapa di

“Mang, apakah Mang punya pohon singkong? Saya meminjam barang sepohon, dari pagi anak-istri saya belum makan.”

senyum Mang Samun begitu aneh. Ada yang tersinggung di dalam hatinya. Tapi dia harus menelannya. Dia butuh. Mang Samun adalah satu-satunya orang yang akrab dengannya di kampung tepi hutan ini. Azan berkumandang dari masjid di tengah kampung. Bada maghrib, Harun mengikuti Mang Samun ke Puncrut. Perjalanan yang sangat melelahkan. Dari pagi dia hanya minum air putih. Keringat membasahi seluruh badannya. Keringat yang dingin. Keringat yang dihasilkan dari orang yang lapar.

Saat matanya berkunangkunang dan kepalanya pening, Harun melihat senyum Mang Samun dalam keremangan. Tapi, dia tidak tahu bagaimana perasaan hatinya saat itu. Karena kemudian dia tidak ingat apa-apa. Saat sadar, dia sudah berada lagi di gubuk. Sekarung singkong bersandar di tiang gubuk. “Ayo pulang, biar Mang Samun yang bawa singkong,” katanya. “Singkong ini tidak dipinjamkan. Bawa saja.” ** Harun merasa makan singkong malam-malam bersama istri dan anaknya itu adalah makan terenak yang pernah dirasakannya. Mereka pernah makan-makan di restoranrestoran mahal, hidangan tradisional ataupun impor, di kafe-kafe hotel; tapi belum pernah mereka makan senikmat malam itu. “Abi, kenapa kita tidak berjualan keripik singkong saja,” kata istrinya. Harun tersenyum. Besoknya dengan semangat dan wajah berseri Harun mendatangi lagi Mang Samun dan menceritakan maksudnya berjualan keripik singkong. “Gusti Alloh selalu tersenyum saat sedih dan senang,” kata Mang Samun sambil tersenyum. “Tapi kita sering kali melihatnya saat bersedih.” Harun tidak mengerti apa yang dikatakan Mang Samun. Tapi, Harun menyimpan ucapan terima kasih tidak terkira kepada Mang Samun karena hasil kebun singkong Mang Samun di Puncrut yang hanya sepuluh bata itu menjadi modal pertamanya. Setiap subuh Harun berjalan dua kilometer sampai ke jalan raya, lalu naik bus kota untuk mendatangi kios-kios bakso kenalannya, menitipkan keripik-keripik singkongnya. ** Mang Samun tidak pernah bercerita bahwa dia pernah menjadi penjaga masjid kampung. Tapi kemudian diusir oleh DKM karena Mang Samun sering tersenyum sendiri. Mang Samun juga tidak pernah bercerita bahwa kedua anaknya meninggal dan istrinya kabur entah ke mana. Semuanya terjadi ketika kemiskinan menderanya. Harun mengetahui semuanya dari orang-orang kampung Pasir Sampeu yang semakin ingin akrab dengannya. Mereka mengajak Harun dalam berbagai kegiatan. Rapat RT, RW, kerja bakti, jalan-jalan, dan lainnya. Ya, semuanya karena Harun semakin dikenal sebagai pengusaha keripik singkong. Anak muda pengangguran dan ibu-ibu rumah tangga banyak yang dipekerjakan di pabrik singkongnya. Penjualannya tidak saja dititipkan di kioskios bakso, tapi juga dipasarkan online. Keripik singkong Harun cepat terkenal dan banyak dicari pelanggan. Setahun kemudian, Harun pindah lagi ke Bandung. Pemasaran keripik singkongnya yang semakin meluas tidak lagi bisa dilakukan dari kampung Pasir Sampeu yang terpencil. Pabrik keripik singkong yang menghabiskan dana satu miliar kemudian dibangun di Bandung. Bagi Harun, uang sudah bukan

masalah lagi. ** Di dalam hati Harun, selalu ada keinginan untuk mengucapkan terima kasih kepada Mang Samun. Ucapan terima kasih yang tidak sekadar kata-kata atau mengganti hasil kebun singkongnya yang dulu dipakai modal awal. Harun tahu, kalau dirupiahkan, sekitar dua juta modal dari Mang Samun itu. Suatu hari, menjelang magrib, Harun mendatangi gubuk Mang Samun. Tas ransel digendongnya. “Mang, terima kasih atas bantuan Mang Samun selama ini,” kata Harun sambil menyerahkan tas gendong berisi uang lima puluh juta rupiah. “Saya membawa hadiah buat Mang Samun. Bukan sebagai penukar yang telah Mang Samun berikan kepada saya. Mau dibelikan tanah, membuat rumah, atau ditabung. Terserah Mang Samun.” Mang Samun hanya tersenyum. Seminggu kemudian, Harun mendengar kabar, panitia pembangunan masjid di kampung Pasir Sampeu gempar. Mereka menemukan uang di dalam kotak amal sebanyak lima puluh juta rupiah. Tentu saja Harun terkejut. Hari itu juga dia mendatangi Mang Samun di gubuknya. Begitu datang, Mang Samun menyambutnya dengan tersenyum. “Gusti Alloh selalu tersenyum saat sedih dan senang,” kata Mang Samun sambil tersenyum. “Kita wajib membalas senyumnya.” ** Sejak itu, orang-orang sering melihat Harun tersenyum sendiri. Saat Harun melihat orang-orang turun dari pesawat terbang, keluar kereta api, turun dari bus, berlalu-lalang di jalanan, di pertokoan; Harun melihat senyum yang begitu indah. Ada jutaan orang yang membawa jutaan nasib, jutaan masalah, jutaan kisah, jutaan sedih-senang, jutaan cara menyikapinya. Tapi, hanya orang yang melihat senyum Tuhan yang merasakan begitu indahnya hidup. Karenanya, Harun selalu tersenyum. Membalas senyum Tuhan. Meski orang-orang di sekitarnya mulai berbisik-bisik. “Syarafnya sudah kena,” kata seseorang sambil menyilangkan telunjuk di jidatnya. “Karena apa?” orang yang di sebelahnya bertanya. “Dia kaya mendadak. Dia pemilik keripik singkong merek Mang Samun yang terkenal itu.” *** Pamulihan, 11-12 Januari 2015


NEWS+

MINGGU, 5 JULI 2015

www.inilahkoran.com

A7

... BABAK BARU CAPIM KPK > Sambungan A1 “Kebanyakan dari mereka 46 orang berprofesi sebagai advokat dan konsultan hukum, 31 orang berasal dari swasta dan BUMN, 28 orang dosen, 23 penegak hukum, auditor 10 orang, dan 4 orang dari KPK,” katanya. Sementara peserta perempuan yang lolos sebanyak 23 orang. Dari segi latar pendidikan, terbanyak dari mereka berpendidikan S2 sebanyak 46%, S3 24,8%, dan sisanya S1. Daerah asal calon tersebar dari seluruh Indonesia mulai dari Aceh hingga Papua, sementara calon yang lolos seleksi berasal dari Jakarta 31%, Jawa di luar Jakarta 51%, sisanya menyebar di Sumatera (termasuk Aceh), Sulawesi, Kalimantan, Maluku, NTB, NTT, dan Papua. Destry yang didampingi delapan anggota Pansel KPK lainnya mengatakan pendaftar yang dinyatakan lolos seleksi administrasi wajib mengikuti tahapan seleksi selanjutnya yaitu tes objektif dan pembuatan makalah pada 8 Juli 2015, pukul 09.00-15.00 WIB. “Mereka wajib membawa kartu identitas dan makalah deskripsi diri bertempat di Pusat Pendidikan dan Pelatihan Kementerian Sekretariat Negara Jalan Gaharu I Nomor I

Cipete Cilandak Barat, Jakarta Selatan,” katanya. Kerangka makalah deskripsi diri dapat diunduh di website www.setneg.go.id/seleksikpk berikut informasi nama-nama calon pimpinan KPK yang lolos seleksi administrasi yang juga termuat di dalam website tersebut. Pada kesempatan itu Pansel KPK membacakan namanama yang lolos seleksi di hadapan media. Selanjutnya Pansel KPK mengundang masyarakat untuk memberikan masukan terhadap namanama tersebut paling lambat pada 3 Agustus 2015 melalui website www.capimkpk.setneg.go.id atau melalui surat dengan alamat Kementerian Sekretariat Negara Gedung 1 lantai 2, Jl. Veteran Nomor 18 Jakarta Pusat 10110. Pengumuman hasil penilaian makalah akan dilakukan pada 15 Juli 2015, dilanjutkan profile assessment pasa 27-28 Juli 2015, pengumuman daftar pendek calon pimpinan KPK 12 Agustus 2015, tes kesehatan pada 18 Agustus 2015, dan wawancara pada 24-27 Agustus 2015. Lalu akan dilakukan penyampaian laporan Pansel KPK kepada Presiden pada 31 Agustus 2015. Destry menegaskan masukan dari masyarakat akan

berguna dalam proses seleksi sebagai bahan pertimbangan. “Tapi bukan yang sifatnya gosip atau pembunuhan karakter, yang masuk akan menjadi bahan pertimbangan dalam proses seleksi,” katanya. Ia mengatakan dalam seleksi kali ini, calon yang mendaftar sangat beragam termasuk salah satunya ada pekerja asal Indonesia yang bekerja di Washington yang turut serta mendaftar. “Dari CV yang dikirimkan pada kami, orang ini di sana sangat aktif dalam berbagai kegiatan antikorupsi,” katanya. Proses seleksi pimpinan KPK untuk masa tugas 20152019 sendiri sudah dilaksanakan pendaftarannya sejak 5 Juni 2015 dan ditutup pada Jumat, 3 Juli 2015 pukul 12.00 WIB. Total jumlah pendaftar sebanyak 611 nama dimana 61 di antaranya adalah perempuan. Plt pimpinan KPK Johan Budi lolos dalam seleksi tahap administrasi capim KPK. Tak hanya Johan Budi, kandidat yang berasal dari internal lembaga pemberantasan korupsi itu pun juga lolos dalam tes tahap pertama ini. Jaksa KPK, Yudi Kristiana lolos dalam seleksi tahap pertama. Yudi merupakan pegawai andalan KPK di bidang penindakan terutama untuk kasus-kasus dengan tipe eko-

nomi khusus seperti kasus Bank Century. Yudi juga merupakan koordinator satgas penuntutan Anas Urbaningrum. Nama terakhir akhirnya dihukum 14 tahun penjara di MA. Selain Yudi, Direktur Gratifikasi KPK Giri Suprapdiono juga lolos seleksi perdana. Pejabat eselon II ini merupakan orang yang bertanggung jawab terhadap penelahaan laporan gratifikasi. Ada juga nama-nama lain dari internal KPK yang lolos yakni: Subagio, Budi Pribadi dan Sujanarko. Selain itu mantan pegawai KPK juga ikut melaju di antaranya, Chezna Fizetti Anwar, Roni Ihram Maulana, Lambok Hutauruk dan Rooseno. Jagoan-jagoan dari internal KPK ini akan mengikuti tahapan seleksi selanjutnya yakni ujian makalah. Mereka akan ‘bertarung’ dengan kandidatkandidat lainnya. Selain itu ada juga polisi yang lolos seleksi, yakni mantan anggota DPR Ahmad Yani. Dia adalah mantan anggota Komisi III DPR RI yang juga kader Partai Persatuan Pembangunan (PPP). “Saya bersyukur bisa lolos dalam seleksi administrasi yang dilakukan oleh Pansel KPK. Meskipun saya sudah diprediksi bakal lolos,” kata Ahmad Yani. (tan)

... Calon Pimpinan KPK: > Sambungan A1 105. M Rum 106. M Zamroni 107. Makkah Muharram 108. Maman Setiaman Partaatmadja 109. Maria Margareta Rini Purwandari 110. Martinus Nuroso 111. Moh Gurdono 112. Mohd Rizal Rambe 113. Monica Tanuhandani 114. Muchtar Abdullah 115. Mucowimul Aman 116. Muh Kamdani 117. Muhammad Fauzi Sutopo 118. Muhammad Idris 119. Muhammad Ihsan 120. Mukhlis Mukhtar 121. Mukhtadi 122. Muljani 123. Mulyanto 124. Naptalina Sipayung 125. Nazmiyah Sayuti

126. Nestor Situmorang

149. Resa Bayun Sarasa

172. Surya Perdana

127. Niko Adrian

150. Rindoko Dahono Wingit

173. Surya Tjandra

128. Nina Nurina Pramono

151. Rodjai S Irawan

174. Irjen Pol Syahrul Mamma

129. Nindya Nazara

152. Roni Ihram Mualana

175. Syahrul Mulia Harahap

130. Ninik Rahayu

153. Rooseno

176. Taryono

131. Nurhaidah

154. Roy Ramayanto P Basoeki

177. Teguh Santoso

132. Pandu Budi Rahardjono

155. Irjen (Purn) Rudiard M L Tampubolon

178. Teuku Abdurrahman

133. Pangihutan Nasution

156. Rudy Djayaputra Siregar

179. Titis Rachmawati

134. Parlindungan Situmorang

157. Sarwono Sutikno

180. Torkis Parlaungan Siregar

135. Patrice Rondonuwu

158. Sastri Yunizarti Bakry

181. Tubagus Anis Angkawijaya

136. Paulus Joko Subagyo

159. Saut Situmorang

182. Ubaidillah Nugraha

137. Petrus CKL Bello

160. Sayid Fadhil

183. Vita Buena Surowidjojo

138. Petrus Selestinus

161. Slamet Hadi

184. Wewe Anggraeningsih

139. Piatur Pangaribuan

162. Sopar Charles Marpaung

185. Y Usfunan

140. Priyo Pujiwasono

163. Sri Harijati

186. Yohana Pongrapante

141. Pudji Harijono

164. Subagio

187. Yohanis Anthon Raharusun

142. Purwoko Ary Wibowo

165. Sugianto

188. Irjen Pol Yotje Mende

143. R Bagus Dwiantho

166. Suhardi

189. Yoyo Arifardhani

144. R Berlian

167. Sujanarko

190. Yudi Kristiana

145. Rahmat

168. Sukarmi

191. Yudi Wibowo

146. Raja Sirait

169. Sunarjono

192. Yudiono

147. Rakhmad Setiadi

170. Suparno

193. Yusuf Asyid

148. Reny Halida Ilham Malik

171. Suradi

194. Zainal Abdul Rahman Rumalean

... Cara Masyarakat Sunda Mensyukuri Alam > Sambungan A1 Ini membuktikan seni budaya sunda di wilayah Bogor begitu melegenda. Tak heran dalam setiap kegiatan pemerintah daerah baik di Kabupaten Bogor maupun Kota Bogor, selalu disajikan atraksi seni budaya sunda. Satu seni budaya di Bogor yang identik dengan perayaan Hari Jadi Bogor (HJB) adalah seni budaya Dongdang. Selalu disetiap perayaan HJB, khususnya di Kabupaten Bogor, digelar Festival Dongdang. Dan sajian ini menjadi tontonan menarik warga Bogor. Selain menjadi penonton, warga pun bisa ikut ambil bagian dalam gelaran budaya dongdang. Menurut Budayawan Dadang HP, seni budaya dongdang sendiri sebenarnya merupakan rangkaian tradisi dari seren taun. Pada mulanya kegiatan dongdang ini dilakukan untuk memeriahkan perayaan Isra

Miraj. Namun seiring perkembangan zaman, tradisi budaya Dongdang digelar tidak hanya pada saat Isra Miraj saja. “Kata Dongdang sendiri merupakan istilah dalam bahasa Sunda, yang berarti tempat membawa makanan atau barang hantaran saat hajatan (pesta) atau ada peristiwa istimewa,” ungkapnya. Pada saat tersebut, warga menyimpan hasil bumi berupa sayur mayur, buah-buahan dan umbi-umbian dalam sebuah wadah yang disebut Dondang. Kemudian dondang tersebut diarak keliling kampung setelah sebelumnya dilakukan ritual oleh sesepuh kampung. “Setelah diarak, isi dongdang ini diperebutkan warga. Makanya istilah pertama untuk budaya ini disebut Parebut Dongdang,” jelas Seniman Kampung Budaya Sindang Barang, Abah Ukat. Ritual untuk budaya Parebut Dongdang ini diawali

dengan ritual ngembang ke makam leluhur dan mengambil 7 mata air yang dianggap suci. “Dongdang-dongdang tersebut merupakan sumbangan sukarela dari warga, mereka ikhlas menyumbang untuk mendapatkan berkah, sebagaimana umumnya orang beramal, karena dongdang-dongdang ini akan kembali ke masyarakat lagi” tutur Abah Ukat. Satu kepercayaan yang dipegang masyarakat yang ikut dalam budaya Parebut Dongdang adalah, mereka yang berhasil membawa isi dongdang akan mendapatkan berkah sejahtera. Ini yang membuat masyarakat pun antusias berebutan isi dongdang. “Kalau tradisi parebut dongdang di Kampung Budaya Sindang Barang, setelah diarak, seluruh dongdang dikumpulkan, kemudian sesepuh melakukan ritual majikeun pare yaitu ritual memasukkan padi hasil panen ke dalam lumbung.

Setelah riual majikeun pare selesai dilakukan, itu pertanda bahwa isi dongdang sudah boleh untuk diperebutkan,” jelas Abah Ukat. Parebut Dongdang lebih dari sekadar ritual, di dalamnya terkandung nilai luhur tentang arti penting saling berbagi. Selain itu, parebut dongdang juga merupakan wujud nyata dari pesta rakyat sesungguhnya, mengingat dongdang yang menjadi rebutan adalah hasil dari sumbangan suka rela yang dikembalikan untuk masyarakat sendiri. Seni budaya inilah salah satu yang akan diperkaya dan dijadikan paket pariwisata oleh pemerintah Kabupaten Bogor. “Kami akan terus mengembangkan sektor pariwisata, termasuk di dalamnya memperkaya kesenian dan kebudayaan. Termasuk dondang ini kan bisa menjadi salah satu jualan kita ke luar negeri,” kata Yanti. (adhi mawardi/tan).

ANTARA

Tim DVI Hentikan Identifikasi INILAH, Medan- Tim Disaster Victim Identification (DVI) Polri, Sabtu, menghentikan identifikasi 30 jenazah penumpang Hercules C-130 yang jatuh di kawasan Jalan Letjen Djamin Ginting Medan. “Pengenalan data ante mortem dan identifikasi jenazah tersebut tidak dilanjutkan lagi dan terakhir dilaksanakan pada hari ini (Sabtu),” kata Kabid Humas Polda Sumatera Utara, Kombes Pol Helfi Assegaf di RSUP H Adam Malik Medan, Sabtu (4/6). Menurut dia, tim tidak lagi melakukan identifikasi sidik jari, pemeriksaan gigi korban,

dan lainnya. “Tim DVI Polri hanya melakukan tes DNA untuk mengetahui informasi genetika seseorang,” ujar Helfi. Dia menyebutkan, dengan tes DNA itu, seseorang bisa diketahui garis keturunannya sehingga nantinya dapat diidentifikasi jenazah tersebut. “Tes DNA tersebut telah dilakukan oleh Tim DVI, semoga nantinya dapat mengungkap identitas jenazah penumpang maupun warga yang menjadi korban jatuhnya pesawat itu,” katanya. Helfi menambahkan, hingga saat ini Tim DVI telah

berhasil mengidentifikasi 116 jenazah dan korban yang telah meninggal dunia itu telah diambil pihak keluarganya. “Jumlah jenazah dari lokasi jatuhnya Hercules yang telah dievakuasi ke RSUP Adam Malik Medan mencapai 146 kantong jenazah,” katanya. Berdasarkan data manifes, jumlah penumpang Hercules 122 orang, terdiri dari 33 TNI AU, 6 TNI AD dan 83 orang keluarga TNI. Pesawat militer milik TNI AU itu jatuh di Jalan Letjen Djamin Ginting Medan, Selasa (30/6) sekitar pukul 12.00 WIB. (tan)

Sampaikan Kritik dengan Santun INILAH, Jakarta - Ketua Umum sekaligus Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) meminta para kader partainya menyampaikan kritik kepada pemerintah dengan santun. “Kritik dari Partai Demokrat harus disampaikan dengan bahasa yang tidak mengganggu martabat seorang presiden atau siapapun yang sedang mengemban amanah dalam pemerintah,” ujar Yudhoyono dalam sambutannya pada acara pelantikan pengurus pusat dan rapat pimpinan nasional Partai Demokrat di Jakarta Convention Center di Jakarta, Sabtu (4/7).

SBY mencontohkan apa yang dialaminya ketika masih menjadi presiden Indonesia pada periode 2004-2009 dan 2009-2014. Saat itu, ujar dia, banyak koreksi ataupun kritikan untuknya yang tidak disampaikan secara baik dan berlebihan. “Ketika saya masih memimpin, banyak koreksi dan kritikan yang disampaikan secara berlebihan dan cenderung mendiskreditkan. Cukup sudah, jangan diulangi lagi,” katanya. Di sisi lain, ia juga meminta pemerintah untuk bersedia dikritik dan dikoreksi atas nama demokrasi. “Pemerintah juga

harus bersedia menerima kritik dan koreksi. Demokrasi akan mati jika kritik itu ditanggapi secara tidak baik, yang bahkan dianggap penghinaan atau sebuah tindak pidana,” tuturnya Sementara dalam rapimnas, Partai Demokrat mengagendakan pembicaraan tentang persiapan pemilihan kepala daerah serentak dan menentukan siapa saja yang akan diusung sebagai calon dari Partai Demokrat. Pelantikan pimpinan Partai Demokrat selesai pada 11.58 WIB dan dilanjutkan dengan rapat pimpinan nasional yang dimulai pada pukul 13.00 WIB. (tan)

... Semangat dan Ikhlas dalam Bekerja > Sambungan A1 Dalam bekerja biasanya kita bergantung pada gaji. Kalau pendapatan yang diterima besar, maka gairah kita bisa menggebu-gebu. Sebaliknya jika gaji diterima kecil, semangat pun jadi lesu. Kecuali bagi yang saat itu memang sedang memerlukan uang, dan belum memperoleh pekerjaan lain yang berpenghasilan lebih besar. Padahal cara berpikir begitu sebetulnya keliru. Pertama, karena gaji yang rendah yang membuat kita tidak bersemangat, akan memengaruhi kualitas hasil kerja. Hasil pekerjaan kurang berkualitas akan membuat atasan kecewa bahkan marah. Ekspresi kekecewaan atasan bisa membuat kita enggan berangkat bekerja dan membolos. Dan akhirnya, bukannya naik pangkat atau gaji dinaikkan, tapi kita malah bisa dipecat. Jadi, pangkalnya yang keliru. Bekerjalah tanpa bergantung pada gaji. Kedua, karena rezeki dari Allah SWT amat luas dan tidak hanya melalui gaji. Instansi, perusahaan, lembaga dan sebagainya cuma sebagian perantara. Rezeki dariNya bisa di manapun, melalui perantara siapapun, dan dalam bentuk apapun. “Dan Dia memberinya rezeki dari arah yang tak disangkasangkanya. Dan barang siapa bertawakal kepada Allah, niscaya Allah akan mencukupkan keperluannya. Sesungguhnya Allah melaksanakan urusan-Nya. Sungguh, Allah telah mengadakan ketentuan bagi setiap sesuatu.” (QS. ath-Thalâq [65]: 3). Semangat dalam bekerja jangan bergantung pada gaji, karena rezeki dari Allah tidak hanya lewat gaji. Niatkan yang tulus kepada Allah dengan pe-

kerjaan yang halal dan baik, syari’at yang selalu dipegang, serta terus bekerja secara jujur, disiplin, maksimal dan hasil pekerjaan berkualitas. Biarkan saja jika atasan tidak mengetahui, karena Allah pasti memperhatikan. Abaikan juga atasan yang tidak menghargai, karena Allah pasti menghargai orang yang berbuat kebaikan dan kejujuran. Mungkin nanti Allah akan memberikan ganjaran lewat jalan yang lain. Allah Mahaperkasa lagi Mahamulia, dan kehendak-Nya pasti terjadi. Sekali pun hasil pekerjaan kita yang berkualitas diklaim oleh orang lain, jangan sakit hati. Tetapi tetaplah tersenyum, itu cuma ujian keihklasan. Hanya sebuah episode yang diatur oleh Allah SWT. Dia melihat dan mengetahui semuanya. Lanjutkan saja bekerja dengan baik dan bagus. Ada waktunya Allah membukakan fakta yang sebenarnya. Ada istilah “lima as”, yakni kerja keras, cerdas, berkualitas, tuntas, dan ikhlas. Kalau tidak tuntas, ibarat keramas yang cuma sebelah. Tak elok rasanya. Upayakanlah secara maksimal agar setiap pekerjaan tuntas. Lakukanlah lillaahita’ala. Dengan keikhlasan, kita dapat terhindar dari iri dan dengki. Setelah menekuni pekerjaan secara tuntas dan berkualitas, kita sudah tidak perlu iri atau dengki terhadap kawan-kawan sekolah dulu yang hidupnya telah bermobil mewah. Karena jangankan dengan teman sekelas, antara diri kita dan saudara-saudara kita dalam satu keluarga pun garis hidupnya pasti berbeda. Tak perlu dipersoalkan kalau misalnya adik kita lebih kaya. Dan jangan juga membanding-bandingkan harta

dengan tetangga. Saat lebaran tiba, tak usah sibuk merental atau meminjam bermacam kendaraan, perhiasan dan barang-barang lainnya. Lebaran bukanlah musim kompetisi kepemilikan di kampung. Dan berlomba-lomba seperti itu memang tidak baik, malah kita sendiri yang akan sengsara. “Ketahuilah, sesungguhnya kehidupan dunia itu hanyalah permainan dan senda gurauan, perhiasan dan saling berbangga di antara kamu serta berlomba dalam kekayaan dan anak keturunan, seperti hujan yang tanam-tanamannya mengagumkan para petani; kemudian tanaman itu menjadi kering dan kamu lihat warnanya kuning, kemudian menjadi hancur. Dan di akhirat nanti ada azab yang keras dan ampunan dari Allah serta keridhaan-Nya. Dan kehidupan dunia tidak lain hanyalah kesenangan yang palsu.” (QS. al-Hadîd [57]: 20). Dunia hanyalah kesenangan yang menipu. Namun, wajib diingat kalau hal itu tidak lantas membuat kita mengabaikan maupun mengutuknya. Teruslah berbuat amal pada jalur kebaikan dan bermanfaat. Tanpa membangga-banggakan rezeki yang diperoleh, apalagi merekayasa atau membuat pencitraan supaya dihormati. Apa adanya saja. Tidak ada sesuatu pun kebaikan yang akan luput dari pengawasan dan pengetahuan Allah SWT. Tidak mungkin pahalanya tertukar. Dengan hasil pekerjaan yang tuntas dan berkualitas, kita tidak harus mendapat pujian, penghargaan, penghormatan maupun ucapan terima kasih dari orang lain. Lurus saja dalam berbuat, cukup berharap dan takut kepada-Nya. Allah yang akan mengangkat derajat kita. (*)


inilah weekend FIGUR

A8

www.inilahkoran.com

YANG MUDA

MINGGU, 5 JULI 2015

y r a i D u k u B i r a D l Berawa INDARI MASTUTI

BERAWAL dari hobi menulis diary, wanita asal Kota Bandung ini mencoba terus menekuni di bidang yang selama ini menjadi kecintaannya sejak kecil.

A

dalah Indari Mastuti, perempuan yang pernah mengenyam pendidikan di Universitas Pasundan (Unpas) ini kiprahnya sudah tak diragukan lagi sebagai penulis buku Biografi. Mulai dari Biografi tokoh-tokoh terkenal sampai dengan para pemangku kebijakan di dunia pendidikan. “Saya hobi nulis itu sejak kelas empat SD. Dulu saya menulis di diary bahwa saya ingin jadi penulis. Memasuki SMA pada 1996, saya mulai menembus ke media-media cetak, membuat arikel-artikel,” ujar Indari Mastuti saat ditemui INILAH di Jalan PLN Dalam 2 No 1/203D, Mohamad Toha Kota Bandung. Memasuki 2004, ia mulai menulis buku pertamanya dan memasuki 2007 dirinya memutuskan untuk berbisnis mengenai tulisan, pada saat itu, ia menjadi jasa penulis. Dari jasa penulisan inilah karir perempuan kelahiran 1980 ini terus melejit. Selang dua tahun, memasuki 2009 lalu dirinya memutuskan untuk menjadi penulis buku Biografi dan buku pertama yang ia tulis ialah, buku Biografi Brownis Amanda. Meski ia mengokohkan diri untuk menjadi penulis buku Biografi, namun profesi sebelumnya yang menjadi jasa penulisan ini tidak ia tinggalkan. “Jasa penulisan itu kita memberikan naskah-naskah atau kita sebagai vendor penerbit. Kalau butuh naskah tinggal kontak kami. Menurut saya penulis buku Biografi ini di Indonesia masih sangat kurang,” katanya. Selama menyandang status sebagai penulis buku Biografi, wa-

INILAH/OKKY ADIANA

Sarung Jadi Media Pewarisan Tradisi KOMUNITAS Hong, kelompok pelestari permainan tradisional di Bandung, menjadikan kain sarung sebagai media pewarisan tradisi bagi generasi muda khususnya anak-anak. “Kain sarung menjadi media alternatif permainan yang memiliki nilai filosofis kehidupan kepada anak-anak termasuk dalam pelestarian permainan tradisional,” kata Pendiri Komunitas Hong, Zaini Alif, di Bandung. Ia mengatakan, adanya kegiatan semacam ini merupakan bentuk kegelisahannya terhadap budaya sarung yang mulai hilang. Menurut dia, budaya sarung sudah mulai hilang karena banyak hal yang sudah tidak dilakukan oleh anak-anak sekarang. Zaini mencontohkan mengaji sudah tidak di masjid lagi, kemudian sekarang penggunaan sarung sudah mulai digantikan oleh gamis. “Saya khawatir kain yang menjadi lambang budaya kita ini hilang,” kata Zaini, saat ditemui di Bale Handap Selasar Soenaryo. Zaini menceritakan, sarung dapat dibentuk menjadi bebera-

ILUSTRASI NET

pa permainan yang menarik dan sangat dekat dengan budaya Indonesia. “Dulu, Sasarungan dapat di-

mainkan dalam bentuk momonyetan, ada balon-balonan sampai perahu-perahuan dari sarung. Ini cara mudah bagi anak-anak mengenal budaya bangsa sebagai cerminan diri kita,” ujarnya. Ia menilai, dari permainan Sasarungan, maka anak-anak dapat belajar banyak nilai budaya leluhur mulai dari tolongmenolong, kegunaan sarung yang multifungsi sebagai ritual agama,

sunatan, bahkan untuk menggendong orang. Kegiatan yang sudah berlangsung di Selasar Sunaryo itu sudah tiga hari ini melibatkan anak-anak usia delapan hingga 14 tahun yang berasal dari sekolahsekolah di Kota Bandung, Jawa Barat. Penanggungjawab kegiatan dari Selasar Soenaryo, Chabib Duta Hapsoro, mengatakan bahwa akan ada sebuah pertunjukkan kabaret melibatkan peserta juga sarung sebagai medium permainan tradisional. “Dari tanggal 26 hingga 28 yang dasarnya mereka hanya main-main dengan sarung, mereka akan mempertunjukkan kabaret yang memanfaatkan sarung sebagai medium yang sangat multifungsi,” kata Chabib. Zaini mengatakan pertunjukkan kabaret tersebut berjudul Nagri Kasarung yang menyampaikan kegelisahannya terhadap anak-anak di zaman sekarang. “Nagri Kasarung berarti negeri yang tersesat, ini menyampaikan ketakutan saya kalau anak-anak nanti menjadi generasi yang tersesat karena tidak tahu jati dirinya,” kata Zaini menambahkan. (tan)

Oleh: Okky Adiana

nita yang sudah dikaruniai dua anak ini sudah membuat kurang lebih sekitar 10 buku Biografi. Mulai dari Guru Besar, Pengusaha, hingga CEO. Beberapa buku yang sudah ia tulis ialah, Buku Biografi Brownies Amanda, Seindah Sakura di Langit Nusantara, Dedikasi Emas Tanpa Batas, dan yang terakhir karyanya yang baru saja terbit di 2015 ini ialah, Suara Hati Teh Ninih. “Terakhir 2015 ini saya bikin buku Teh Ninih, tapi ini bukan buku Biografi, ini hanya kumpulan quote beliau. Saya bukan hanya menulis buku saja, tapi mendampingi orang yang ingin menulis buku Biografi, tapi dia ingin menulis sendiri. Jadi kita ada pelatihan private writing coaching, jadi kita meng-coaching pengusaha, pejabat pemerintahan atau orang-orang yang sibuk tapi dia ingin bisa nulis,” papar Indari. Dia menyatakan, profesi yang selama ini ia geluti memiliki dua lini besar, yakni writing dan training. Untuk writing-nya sendiri, fokus kepada memberi naskah, jasa penulisan, menulis company profile, artikel-artikel dan Biografi. Sementara untuk training adalah, memberikan sebuah training kepada mereka yang ingin belajar menjadi seorang penulis Biografi, salah satunya adalah Sekolah Perempuan yang ia rintis. Dia menambahkan, proses untuk menjadi seorang penulis itu adalah harus dilakukan secara terus menerus. Menurut dia, seseorang tidak akan pernah bisa menulis jika mereka hanya bermimpi belaka. Untuk menjadi handal, butuh proses yang harus dilewati, yakni dengan latihan menulis. “Padahal hal yang harus dilakukan oleh calon penulis untuk mewujudkan jadi penulis, ya dia harus menulis setiap hari,” pungkasnya. (tan)


INILAH GRUP : INILAH KORAN  PORTAL NEWS : INILAH.COM  INILAHKORAN.COM YANGMUDA.COM  JAKARTAPRESS.COM  MAJALAH: INILAH REVIEW

REDAKSI /IKLAN/SIRKULASI: JALAN TERUSAN PASTEUR NO 167 BANDUNG TELP 022-6127865 (HUNTING), 022-6127793 (REDAKSI) FAX 022-6127769 HARGA LANGGANAN RP55.000/BULAN

MINGGU, 5 JULI 2015 Website www.inilahkoran.com

Email redaksijabar@inilah.com

e

e-Paper www.inilah.com/ikoran

Facebook inilahkoran jabar

Twitter @inilahkoran

Line Chat inilahkoran

RP 2.000 SECTION B

FERNANDOLLORENTE Usia : 30 tahun Tinggi : 195 cm Posisi : ST Negara : Spanyol Nilai Jual : 12 juta euro Agen : Media Sport Management & Consulting Sarl PERFORMA MUSIM 2014/15 Laga : 40 Gol : 9 Assist : 1 Shots/game : 1,6 Akurasi Umpan : 71,4%

PAULPOGBA Usia : 22 tahun Tinggi : 188 cm Posisi : DMC/ML Negara : Prancis Nilai Jual : 55 juta euro Agen : Mino Raiola

ARTUROVIDAL Usia : 28 tahun Tinggi : 180 cm Posisi : MC Negara : CIle Nilai Jual : 42 juta euro Agen : Fernando Felicevich PERFORMA MUSIM 2014/15 Laga : 39 Gol : 8 Assist : 12 Shots/game : 1,9 Akurasi Umpan : 84,6%

N I K BI ! G N U G N I B

PERFORMA MUSIM 2014/15 Laga : 36 Gol : 10 Assist : 6 Shots/game : 1,9 Akurasi Umpan : 83,9%

SPEKULASI transfer para penggawa Juventus bikin publik sepak bola Eropa bingung. Siapa yang sebenarnya bakal hengkang?

N ZLATANIBRAHIMOVIC

ama pertama yang jadi magnet pemberitaan adalah Paul Pogba. Ada banyak rumor terkait gelandang asal Prancis ini. Ada yang menyebutnya bakal bergabung dengan Barcelona, ada juga yang menyebut-

nya tengah dibidik Manchester City. Pogba sendiri masihcuek dengan rumor-rumor tersebut. Baru-baru ini, klub Pogba, Juventus, dikabarkan telah menolak tawaran besar dari Barca. Namun, rumor tetap tidak menjauh. Ada rumor yang menyebut, Juve dan Barca telah menjalin kesepakatan bahwa Bian-

coneri tak akan menjual Pogba ke klub lain dan baru akan melepasnya ke Barca pada 2016. Lewat direktur olahraganya, Ariedo Braida, Barca juga telah menyatakan bahwa mereka tidak akan menyerah mengejar Pogba. Lalu, ada di mana hati Pogba? Sejauh ini, gelandang asal Prancis tersebut belum mau berkomentar. “Itu tidak penting. Saya mendengar banyak cerita, Pogba akan pergi sana atau Pogba

MILAN MAU IBRA SILVIO Berlusconi terkesan dengan suasana latihan perdana AC Milan di bawah arahan pelatih baru, Sinisa Mihajlovic.

akan pergi ke sini,” ujar Pogba kepada majalah Soccer 360. “Kenyataannya, tidak ada yang tahu apa yang saya bicarakan dengan agen saya, keluarga saya, dan Juventus. Di dunia sepakbola akan selalu ada cerita-cerita seperti itu,” kata Pogba. Pogba bermain 26 kali di Serie A pada musim 2014/2015. Dari jumlah penampilan itu, Pogba mencetak 8 gol dan menyumbang 3 assist untuk Juventus.

Berlusconi juga mengungkapkan keinginanya mendatangkan Zlatan Ibrahimovic. I Rossoneri memulai latihan pramusim perdananya, Jumat (3/7) waktu setempat. Terhitung awal bulan Juli ini, Mihajlovic akan menjalani peranya sebagai pelatih menggantikan Filipo Inzaghi. Pelatih 46 tahun itu diharap-

Tak hanya Pogba! Dua penggawa Juventus lainnya, Fernando Llorente dan Arturo vidal, juga sering dikabarkan akan hengkang. Soal rumor itu, CEO Bianconeri Beppe Marotta menegaskan belum ada tawaran masuk. Vidal dikabarkan menjadi incaran Real Madrid pada bursa transfer musim panas tahun ini. Sedangkan Llorente, menjadi pemain bidikan Sevilla. Situasi Llorente di Juve saat ini memang tengah sulit. The Old Lady baru saja mendatangkan dua striker lain, Mario Mandzukic dan Paolu Dybala.

kan bisa menjadikan skuad Milan kembali kompetitif di musim 2015-16. Berlusconi yang hadir langsung di lapangan latihan percaya Mihajlovic mampu memenuhi target dengan segala pengalaman melatihnya. “Kesan pertama amatlah baik, karena semua pemain sangat bersemangat untuk memulai,” kata pria 78 tahun itu kepada

Football-Italia. “Mihajlovic adalah seorang pekerja keras dan juga cerdas. Saya pikir ia adalah pilihan tepat,” ia melanjutkan. Dalam kesempatan itu, Berlusconi juga membahas soal kemungkinan mendatangkan Ibrahimovic dari PSG. Seperti dilansir La Gazzetta dello Sport, Il Diavolo Rosso bakal

Sementara itu, Vidal memang sudah disebut-sebut menjadi incaran banyak klub sejak bursa tranfer awal musim lalu. Manchester United menjadi salah satu klub peminatnya. “Vidal ke Madrid, dan Llorente ke Sevilla? Kami belum menerima tawaran dari tim-tim itu,” kata Marotta di Football Italia. “Kami melakukan aktivitas di bursa transfer cepat-cepat, mengantisipasi andai pemain penting seperti (Carlos) Tevez dan (Andrea) Pirlo pergi. Kami sudah melengkapi skuat, dan ini merupakan tim yang kompetitif,” imbuhnya. (bsf )

melayagkan tawaran kontrak selama tiga musim plus gaji enam juta Euro (89 miliar Rupiah) per musim. “Fans menginginkan Ibra? Jika ia datang, maka sayapun menginginkannya juga.” “Apakah Ibra cukup untuk memenangkan scudetto? Ya, tetapi juga cukup untuk mengangkat tim,” ia memungkasi. (bsf )


ALL SPORT

MINGGU, 5 JULI 2015

VENUS WILLIAMS

www.inilahkoran.com

B2

SERENA WILLIAMS

JELANG WIMBLEDON 2015

PERANG SAUDARA SERENA Williams akan berhadapan dengan saudara kandungnya, Venus Williams, di babak 16 besar Wimbledon 2015. Terakhir kali mereka bertemu di Wimbledon 2009.

S

erena Williams yang merupakan unggulan teratas berhadapan dengan petenis Britania non unggulan, Heather Watson. Dalam pertandingan, Sabtu (4/7/2015) dini hari WIB, Serena mendapat perlawanan berarti dari petenis peringkat 59 dunia tersebut. Sempat meraih set pertama, Serena harus kehilangan set kedua. Bahkan, Watson sempat memimpin 5-4 di set terakhir setelah melakukan dua kali break. Akan tetapi, pengalaman Serena mampu membalikkan keunggulan dan menutup pertandingan dengan skor 6-2, 4-6 dan 7-5. Di babak perempatfinal, Serena akan ditantang Venus Williams yang

terlebih dahulu memastikan diri melangkah dari putaran ketiga usai mengalahkan petenis Serbia, Aleksandra Krunic, 6-3 dan 6-2. Pertemuan terakhir keduanya terjadi di final Wimbledon 2009. Saat itu, Serena berhasil mengalahkan Venus untuk memastikan gelar grand Wimbledon ketiga. ”Ini tak akan pernah mudah. Semua lawan bermain di level tertinggi. Sangat menyenangkan berada di pekan kedua,” kata Serena dalam situs resmi Wimbledon 2015. Serena mengaku sudah tak sabar untuk meladeni para pemainnya. Siapapun yang menang, dia akan merasa lega. ”Kami akan bermain baik (di 16

besar). Kami mendapatkan undian yang sama seperti di Prancis Terbuka, jadi kami bisa menjadi lawan. Pertandingan tersebut akan menghibur dan Williams lah pemenangnya,” pungkas petenis 33 tahun itu. Ancaman Djokovic Novak Djokovic memperingatkan para rivalnya di Wimbledon 2015, bahwa dia kini sedang dalam kepercayaan diri tinggi. Sang juara bertahan itu berhasil melaju ke babak keempat dengan mulus, Jumat kemarin. Di babak ketiga, Djokovic menundukkan Bernard Tomic, 6-3, 6-3, 6-3. Kemenangan ini mengatrol kepercayaan diri Djokovic yang sempat menurun, setelah gagal meraih gelar juara Prancis Open, bulan lalu.

”Sejauh ini, sangat luar biasa (perasaan saya). Saya terus berharap, bisa bermain lebih baik dan lebih baik lagi di turnamen ini, dan itulah yang terjadi,” kata Djokovic dilansir Sportsmole, Sabtu 4 Juli 2015. Di babak berikutnya, Djokovic akan menghadapi petenis urutan 14, Kevin Anderson. Meski diunggulkan, Djokovic menyadari, semakin jauh dia melangkah di turnamen ini, lawan yang akan dihadapi akan semakin sulit. ”Ini akan menjadi semakin sulit. Kevin Anderson lawan pemain yang sangat bagus. Lawan akan semakin sulit dan saya harus selalu menjaga untuk berada di puncak permainan saya,” katanya. (bsf )

NOVAK DJOKOVIC

SERENA WILLIAMS

TENIS

Sang Penakluk Unggulan KEJUTAN sudah terjadi di babak kedua grand slam Wimbledon 2015, dan Dustin Brown menjadi biangnya. Petenis non unggulan asal Jerman tersebut sukses menyingkirkan Rafael Nadal lewat pertandingan empat set. Nadal yang menjadi unggulan ke-10 terlihat harus susah payah melakoni laga yang berlangsung di Centre Court, All England Lawn Tennis and Croquet Club, London. Hingga akhirnya, petenis asal Spanyol ini takluk dengan skor 5-7, 6-3, 4-6, 4-6. Petenis nyentrik berambut gimbal tersebut, hanya butuh waktu waktu 2 jam 34 menit untuk bisa memaksa Nadal angkat koper lebih cepat. Brown yang kini menempati peringkat 102 itu memang bermain dengan impresif. Tercatat dia sukses membuat 13 ace sepanjang pertandingan, sementara Nadal cuma sembilan. Selain itu Brown juga membukukan 58 pukulan winner, sedangkan Nadal cuma membuat 42 pukulan winner. ”Anda harus menampilkan permainan terbaik Anda saat melawan dia. Saya beruntung dua kali menghadapi dia di lapangan rumput, yang merupakan lapangan favorit saya. Saya tak ingin menghadapi dia di tempat lainnya,” kata Brown kepada BBC Sport. Dengan kemenangan ini, Brown sukses memperpanjang catatan Nadal di Wimbledon DUSTIN BROWN dalam empat tahun terakhir ini. Juara 2008 dan 2010 itu selalu gagal melaju ke babak perempatfinal, dan semuanya takluk dari petenis non unggulan peringkat 100. (bsf )

BASKET

Hamilton Abaikan Sesi Latihan JUARA dunia Formula One (F1) asal Inggris, Lewis Hamilton, tetap siap menghadapi GP Inggris yang akan berlangsung di Sirkuit Silverstone, 5 Juli 2015. Hamilton yang tak berhasil meraih hasil maksimal dalam 2 kali latihan bebas GP Inggris, mengakui performanya tak optimal. Pembalap 30 tahun ini mengaku persiapan timnya agak terburu-buru sehingga kurang sempurna dalam sesi latihan bebas. Meski demikian, ia mengungkap kecepatan jet darat yang ditumpanginya sudah layak. Pun dengan dengan kondisi ban dan kopling yang menurutnya sudah maksimal. Selebihnya ia mengaku hanya tinggal masalh persiapan saja.

LEWIS HAMILTON

”Secara keseluruhan ini adalah hari baik. Tidak terlalu sempurna, kami punya beberapa pekerjaan yang harus dilakukan dalam semalam, tapi kecepatannya sudah layak. Saya tinggal melakukan sedikit pekerjaan dalam persiapan. Ban juga sudah baik dan kuat, tidak memakan waktu lama untuk

memanaskanya. Saya juga merasakan pengaturan kopling sudah baik sejauh ini,” ungkap Hamilton dilansir Crash. Hamilton yang hanya berada di posisi keempat dalam sesi latihan bebas kedua, melihat ketangguhan tim lawan Ferrari dalam latihan bebas kali ini. Dalam FP2, kedua pembalap Ferrari, Kimi Raikkonen dan Sebastian Vettel, berhasil mengunggulinya. Raikkonen dan Vettel masingmasing berhasil menempati urutan kedua dan ketiga dalam sesi FP2. ”Ferrari terlihat kembali kuat di sini dan mereka berada di sana bersama kami hari ini. Jadi, ini akan menjadi pertempuran yang sangat menarik. Semoga kami akan keluar dari kesulitan dan menemukan sedikit keberuntungan besok,” tutur Hamilton. Hamilton sendiri sebenarnya bangkit di sesi latihan ketiga. Dia mencatatkan waktu putaran 1 menit 32,917. Hamilton pun menjadi satusatunya pebalap di sesi ini yang menembus kisaran waktu 1 menit 32 detik. (bsf )

DWAYNE WADE

Janji Setia Wade BINTANG NBA, Dwyane Wade, memastikan takkan menanggalkan seragam Miami Heat pada NBA musim depan. Dia dikabarkan telah sepakat dengan kontrak selama satu tahun dengan nilai $20 juta (sekira Rp415 miliar) yang disodorkan Heat. Wade telah membela Heat di sepanjang karier profesionalnya dan mengantarkan tim menjuarai NBA sebanyak tiga kali. Namun, belakangan kabar kurang sedap berhembus yang berbunyi Wade ingin mencari petualangan baru. Lebih lanjut, guard berusia 33 tahun itu akan gabung dengan teman baiknya yang merupakan mantan pemain Heat, LeBron James, di Cleveland Cavaliers. Rumor memanas setelah banyak yang melaporkan Wade dan James berlibur bersama di Bahama pada Rabu 1 Juli 2015. Namun, menurut laporan ESPN, Sabtu (4/7), Wade telah sepakat dengan kontrak bernilai besar yang akan membuatnya bertahan di Heat untuk semusim ke depan. Adapun kontrak sejatinya belum diteken lantaran pemain yang free agent tidak boleh menandatangani kontrak sebelum 9 Juli. “Let’s Get It! #HeatNation,” tulis Wade di Twitter pribadinya, @DwyaneWade, pada Jumat 3 Juli 2015, yang dibarengi dengan video pendek yang ditaruh caption ‘My City My Home’. (bsf )


PON XIX 2016

MINGGU, 5 JULI 2015

www.inilahkoran.com

B3 NET

JAWA TIMUR

Bersiap Hadapi Try Out

SEBELUM terjun pada kualifikasi Pekan Olahraga Nasional (PON), tim silat Jawa Timur ( Jatim) berencana untuk mengadakan try out. Dua daerah dibidik sebagai lawan, yakni Sumatera Utara (Sumut) dan Sulawesi Utara (Sulut). Menurut pelatih silat jatim, Edy Suhartono, agenda try out ini rencananya akan dilaksanakan pada September mendatang. “Kita akan try out setelah mempunyai tim inti. Rencananya bulan September nanti,” ucap Edy. Pemilihan Sumut dan Sulut sebagai destinasi try out juga bukan tanpa alasan. “Daerah-daerah itu tidak satu wilayah ke kita di pra-PON nanti,” jelas Edy. Dari tiga wilayah, Jatim masuk wilayah dua. Pra-PON di wilayah dua akan dilangsungkan di Samarinda, Kalimantan Timur (Kaltim). Selain Jatim dan tuan rumah Kaltim, daerah yang masuk wilayah dua antara lain Jawa Tengah ( Jateng), Banten, Yogyakarta, Nusa Tenggara Barat (NTB), Nusa Tenggara Timur (NTT), Kalimantan Barat (Kalbar), Kalimantan Selatan (Kalsel), Kalimantan Tengah (Kalteng) dan Kalimantan Utara (Kaltara). “Setelah PON Riau kemarin, peta kekuatannya sudah merata. Kemarin Bali menjadi juara umum karena dominan di nomor seni. Kalau Jatim masih berada di tempat unggulan lah,” tutup Edy. Dengan target meraih empat emas di POn XIX Jawa Barat ( Jabar) 2016 nanti, Jatim akan mengandalkan M. Amrullah Khumaini (Kelas D Putra), Rudi Susanto (Kelas A Putra), Agus Triyono (Kelas C Putra), Dita Amelia (Kelas A Putri) dan Sarah Tria Monita (Kelas C Putri). (bsf )

Setelah PON Riau kemarin, peta kekuatannya sudah merata. Kemarin Bali menjadi juara umum karena dominan di nomor seni.

DEMI PRESTASI KONTINGEN Jawa Timur terus menggeber persiapan jelang berkiprah di ajang PON 2016 Jawa Barat. Beberapa cabor andalan disertakan dalam program latihan khusus.

T

im senam salah satunya. Ogah gelar juara bertahan lepas ke tangan para rival, Jatim menggelar uji coba ke daerah-daerah di beberapa provinsi. Tujuannya, demi menjaga performa para atlet yang nantinya jadi andalan. Pada PON sebelumnya, tim senam Jatim berjaya dengan meraih tujuh medali emas, tujuh perak dan tujuh perunggu dari total 23 emas yang diperebutkan. Demi mengulang kejayaan tersebut, mereka digembleng dengan menggelar uji coba. Tujuan pertama adalah Kepulauan Riau. “Minggu depan kami akan berangkat ke sana bersama 12 atlet puslatda. Usai dari Riau lanjut ke berbagai provinsi lain untuk persiapan Pra PON,” ungkap Kepala Pelatih Senam, Indra Sibarani. Indra mengungkapkan, ke-12 atlet tersebut sudah Minggu depan kami fix dan tidak akan ada akan berangkat ke sistem promosi degrasana bersama 12 dasi. Ke-12 atlet puslatda tersebut terdiri dari atlet puslatda. Usai 4 putra dan 5 putri di dari Riau lanjut ke kelas artistik. berbagai provinsi Tim pesenam putra terdiri dari Veros Wan lain untuk persiapan Wiliodak, Agus Adi

JABAR

Asprov Seleksi 80 Pemain

Pra PON.”

Prayoko, Emtri Saputra, dan Dwi Samsul Arifin. Tim putri diisi Amalia Fauziah, Tasya Miranda, Bela Sinta dan Monica Zerlinda. Sementara itu, di kelas ritmik ada tiga atlet yang terdiri dari Sinta Ernawati, Alwia Islamiyah, dan Rozana. “Ke-12 atlet ini harus lolos ke Pra PON yang akan dilaksanakan akhir Oktober atau awal November di Bandung atau Jakarta,” pungkasnya. Sepak Bola Dari cabang sepak bola, Jatim tengah menggelar pemusatan latihan sekaligus seleksi untuk mencari pemain yang layak memperkuat tim. Dalam pemusatan latihan yang digelar mulai 1 Juli hingga 11 Juli di Stadion Brawijaya Kediri ini, tim pelatih mendatangkan sekitar 40 pemain. Mereka akan berebut tempat di tim yang dinakhodai oleh Hanafing tersebut. Untuk mengetahui kekuatan peserta seleksi, pemusatan latihan tersebut juga merancang agenda uji coba. Persik Kediri U-21 menjadi lawan pertama tim PON Jatim. Pada pertandingan yang dilangsungkan pada Kamis (2/7/2015), Persik U-21 menyerah 1-2. “Meski ini bukan pertandingan resmi, PON Jatim yang tampil dengan pemain hasil penjaringan Porprov mampu tampil all out. Meski hanya menghasilkan dua gol, setidaknya hasil uji coba pertama ini bisa mengukur kemampuan skill dan teknik masing-masing pemain,” jelas Hanafing. (bsf )

Sulsel Andalkan Para Veteran PON Jabar 2016 tinggal hitungan bulan. Salah satu cabor yang jadi primadona adalah Sepak Bola. Wajar, beberapa daerah mempersiapkan diri demi meraih prestasi tertinggi. Jabar pun mulai menggeber persiapan. Setidaknya sudah ada 80 pemain sepakbola yang mengikuti seleksi untuk bergabung dalam tim sepak bola Jabar. Seluruh pesepakbola yang dipanggil dalam seleksi tersebut adalah hasil penelusuran yang dilakukan oleh tim talent scouting Asosiasi Provinsi (Asprov) Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia Jawa Barat. “Ada sekitar 70 sampai 80 orang pemain yang dipanggil untuk mengikuti seleksi tim nanti,” kata , Warta Kusuma, yang menjadi Pelatih Tim Sepak Bola PON Jawa Barat Jumat, 13 Pebruari 2015. Semua pemain tersebut akan diseleksi mengenai skill dan kualitas serta kondisinya. Hanya akan tersisa beberapa pemain saja yang akan bergabung bersama klub dan mewakili Jawa Barat untuk berlaga dalam kejuaraan Pekan Olah Raga Nasional 2016 nanti. Dalam hal ini, diharapkan akan ada bibit-bibit bakat baru yang tak hanya mampu membela tim Jabar, namun bisa melahirkan pemain yang akan dilirik oleh tim-tim papan atas Liga Indonesia ataupun direkrut oleh Tim Nasional Indonesia. (bsf )

ANTARA

PENGPROV Persaudaraan Bela diri Kempo Indonesia (Perkemi) Sulawesi Selatan mengandalkan tiga atlet seniornyauntuk lolos ke Pekan Olahraga Nasional (PON) XIX di Jawa Barat 2016. Sekretaris Umum Perkemi Sulsel, Bonay Syam mengatakan tiga atlet yang dinilai berpeluang besar untuk lolos yakni Rico Holi (kelas 70 kg putra), serta kakak beradik Dian Pertiwi dan Ade Irma di kelas 50kg dan 45 kg putri. “Selain dua mantan atlet SEA Games 2013 yakni Ade Irma dan Dian Pertiwi, kita juga punya peluang melalui Rico Holi. Ketiganya sejauh ini memang selalu tampil konsisten diberbagai kejuaraan nasional,” jelasnya. Selain memiliki kemampuan dan pengalaman, ketiga atlet juga terus menunjukkan perkembangan yang cukup

menjanjikan. Kondisi ini diharapkan bisa terus terjaga sehingga bisa menjaga persaingan di babak kualifikasi

PON, Agustus 2015. Sementara untuk atlet yang lain, dirinya mengakui masih memiliki peluang

meski harus lebih bekerja keras. Pencapaian atlet ketika diturunkan baik di kejurnas kempo Piala Rektor Unhas

ataupun kejurnas antar kota Piala Wali Kota Surabaya, yang kurang maksimal menjadi salah satu tantangan. Namun demikian, pihaknya tetap berupaya meningkatkan kemampuan seluruh atlet agar bisa meraih hasil maksimal. Waktu kurang lebih satu bulan kedepan juga akan lebih dimaksimalkan demi hasil yang positif. “Untuk atlet lain termasuk untuk nomor embu memang belum terlalu bisa diharapkan. Hanya saja peluang itu tentu masih terbuka meski membutuhkan kerja keras,” katanya. Sebagai upaya menjaga peluang, Pengprov Perkemi Sulsel juga telah membuat program latihan sebelum TC. Untuk latihan atlet akan dilakukan empat kali dalam seminggu. Adapun khusus untuk Rabu dan Kamis dikhususnya untuk meningkatkan fisik atlet. (bsf )


FOOTBALL MANIAC PERU 2

V0

MINGGU, 5 JULI 2015

PARAGUAY

DEJA VU PERU

B4

www.inilahkoran.com

Ketika Salah Diburu Empat Raksasa

TIMNAS Peru seolah mengalami deja vu dengan menyabet juara ketiga pentas Copa America 2015. Ya, pencapaian ini sama persis seperti yang mereka raih empat tahun lalu.

P

eru maju ke perebutan tempat ketiga setelah kalah 1-2 di tangan Chile pada babak semifinal. Sementara, Paraguay kalah 1-6 dari Argentina di babak yang sama. Keduanya berkesempatan untuk tidak pulang dengan tangan hampa dengan memainkan laga perebutan tempat ketiga di Estadio Municipal de Concepcion, di Concepcion, Sabtu (4/7) pagi WIB. Laga tersebut relatif imbang dari sudut pandang penguasaan bola. Peru hanya unggul tipis dalam hal ball possession dengan perbandingan 51:49. Namun demikian, Paolo Guerrero dkk. lebih banyak menciptakan kesempatan untuk mencetak gol ketimbang Paraguay. Tercatat, Peru punya 13 attempts dengan 4 di antaranya tepat sasaran. Sementara, Paraguay punya 8 attempts dengan 3 di antaranya tepat sasaran. Kendati memiliki banyak peluang di babak pertama, Peru tak bisa memaksimalkannya dengan baik. Barulah di menit ke-48 mereka bisa membobol gawang Paraguay. Berawal dari sebuah tendangan penjuru, bola berusaha dihalau oleh barisan pertahanan Paraguay. Namun, bola justru jatuh di hadapan Andre Carrillo.

Tanpa buang waktu, Carrillo pun langsung melepaskan sepakan kaki kanan datar yang gagal dijangkau kiper Paraguay, Justo Villar. Gol kedua Peru baru lahir pada menit ke-89. Diawali oleh serangan balik yang dibangun dari sisi kanan, bola diberikan Joel Sanchez kepada Paolo Guerrero yang berada di dalam kotak penalti. Lewat sepakan kaki kanan, Guerrero pun membawa Peru unggul 2-0. Skor tersebut bertahan sampai peluit panjang dibunyikan. Peru pun mengulangi capaian empat tahun silam. Ketika itu, mereka juga meraih tempat ketiga setelah menang 4-1 atas Venezuela. Pelatih Peru, Ricardo Gareca memuji performa para pemainnya di Copa America 2015. Usai memastikan finis di posisi tiga, ia yakin timnya akan terus maju dan meraih hasil lebih baik lagi di masa depan. “Saya amat gembira dan senang untuk para pemain karena mereka sudah memberikan segalanya dan telah bersikap penuh telada dalam seluruh aspek,” kata Gareca seperti dikutip Soccerway. “Kami telah meraih posisi bagus. Kami sudah berusaha sebaik mungkin. Tetapi di masa depan kami akan lanjut untuk jadi lebih baik lagi.” Gareca juga memuji Paraguay sebagai tim tangguh. Dia bangga, para pemainnya bisa mengalahkan finalis Copa America edisi sebelumnya itu. “Kami telah menang atas Paraguay yang merupakan lawan tangguh. Kami penuh tekad, tetapi Paraguay patut dapat apresiasi karena tak membiarkan kami mengembangkan permainan. Di babak kedua kami beradaptasi dan saya pikir kami akhirnya pantas menang,” pungkasnya. (bsf )

PERSETERUAN antara Mohammed Salah dan Fiorentina berlanjut. Fiorentina berencana menuntut sang pemain, yang bersikeras tak mau bermain di Fiorentina lagi. Mohammed Salah memperkuat Fiorentina sebagai pemain pinjaman dari Chelsea sejak awal musim lalu. La Viola punya opsi memperpanjang peminjaman hingga setahun lagi, sementara pemain sayap timnas Mesir itu juga punya hak veto menolak perpanjangan tersebut. Masalah muncul saat Fiorentina mengklaim hak veto tersebut kadaluarsa setelah 30 Juni, sementara Ramy Abba, agen sang pemain, mengklaim bahwa kesepakatan yang memastikan Salah tak bermain di Fiorentina musim depan telah ditandatangani sejak Januari lalu. Salah tidak juga memberikan respon hinga lewat 30 Juni sehingga Fiorentina memintanya mengikuti persiapan musim 2015-16. Sebaliknya, sang pemain tetap bersikeras tidak akan kembali ke Artemio Franchi. Meski demikian, Abba menjelaskan bahwa kliennya akan tetap kembali ke Italia karena ada beberapa klub yang berminat. “Mohammed akan kembali ke Chelsea sekarang, tetapi saya bisa jami bahwa dia 100 persen tidak akan pernah kembali ke Fiorentina,” ujar Abba kepada Telelombardia. “Dia mendapat tawaran dari liga luar negeri lainnya, tetapi jika dia meninggalkan Chelsea maka dia akan kembali ke Italia. Inter dan Juventus? Tak ada komentar. Mereka adalah dua klub besar, tetapi pertama-tama mereka harus berbicara kepada Chelsea,” kata sang agen. Empat klub raksasa itu punya peluang yang sama untuk menggaet Salah. Apalagi, sampai saat ini si pemain masih belum mau menentukan pilihan. “Saya bisa memastikan ketertarikan mereka, tetapi AC Milan dan AS Roma juga tertarik. Ini adalah persaingan empat klub. Yang mana yang dia suka? Saya tak bisa menjawabnya sekarang,” Abba menutup. (bsf )

MOHAMMED SALAH Usia Tinggi Posisi Negara

PAOLO

KICK OFF

BERGABUNGNYA sejumlah nama baru di dalam skuad Inter Milan membuat pelatih Roberto Mancini harus melepas sejumlah pemainnya. Xherdan Shaqiri dan Davide Santon disebut masuk dalam daftar pelepasan. Inter Milan berhasil mendapatkan empat pemain baru di jendela transfer akhir musim 2014-15. Empat amunisi baru tersebut antara lain Jeison Murillo, Geoffrey Kondogbia, Joao Miranda serta Martin Montoya. Tambahan empat pemain baru tersebut membuat jumlah skuad I Nerazzurri menjadi 33 pemain. Jumlah tersebut terbilang amatlah gemuk. Oleh karena itu, Roberto Mancini bakal melepas setidaknya delapan pemain sebelum musim 2015-16 bergulir. “Kami harus membatasi 25 pemain dalam skuad, jadi kami harus melakukan sesuatu,” kata pelatih 50 tahun itu seperti dikutip dari Express. Xherdan Shaqiri dan Davide Santon merupakan dua nama yang kemungkinan besar bakal dilepas ke klub Liga Primer Inggris, Stoke City. “Saat kami mendatangkan mereka (Davide Santon dan Xherdan Shaqiri) di Januari lalu, Xherdan itu karena kami percaya mereka,” lanShaqiri jutnya. (bsf )

23 tahun 175 cm AML/R, ST Mesir

PERFORMA MUSIM INI Bersama Man United Laga : 29 Gol : 9 Assist : 4 Shots/game : 2,1 Akurasi Umpan : 84,7%

GUERRERO Inter Lepas Shaqiri?

: : : :

Janji Rekrut Turan

Arda Turan

PEREKRUTAN pemain masih jadi senjata andalan kandidat presiden Barcelona dalam kampanyenya. Josep Maria Bartomeu mengatakan bakal mendatangkan Arda Turan jika ia terpilih kembali jadi orang nomor satu di Barca. Arda Turan menjadi nama yang dikaitkan dengan Los Blaugrana dalam beberapa pekan belakangan. Bahkan, media di Spanyol sempat mengklaim kesepakatan secara verbal telah didapat kubu Barca. Akan tetapi, kabar tersebut langsung dibantah oleh pemain 28 tahun itu. Ia mengaku belum ada komunikasi ataupun tawaran yang datang kepadanya dari Barcelona. Arda Turan merupakan pilar utama Los Rojiblancos dalam dua terakhir termasuk saat menjuarai La Liga Spanyol 2012-13. Bartomeu mengakui pemain asal Turki itu memang masuk dalam daftar pemain incaran pelatih Luis Enrique. Enrique sendiri sudah mengatakan keinginannya agar manajemen klub bisa mendatangkan pemain yang terkenal tempramen tersebut. Hal itulah yang kemudian dijanjikan Laporta bakal ia wujudkan jika kembali jadi presiden klub. (bsf )

Bakal Lebih Suram RADAMEL Falcao resmi bergabung dengan Chelsea setelah gagal bersinar bersama Manchester United. Musim 2014-15, Falcao berman bagi MU dengan status pinjaman dari AS Monaco. Diharapkan mampu menambah tajam lini serang Setan Merah, pemain 28 tahun itu justru tampil anti klimaks. Performanya melempem, bahkan di paruh kedua ia lebih sering bermain sebagai pemain pengganti. Dari 26 penampilannya, pemain asal Kolombia itu hanya bisa mencetak empat gol. Di akhir musim, The Red Devils enggan mempermanenkan status Falcao dan lebih memilih untuk mencari penyerang berkualitas lainnya. Langkah mengejutkan justru dibuat The Blues yang tertarik mendatangkan Falcao ke Stamford Bridge. Tim asal kota London itupun merampungkan transfer El Tigre, Jumat (3/7/2015) kemarin, dengan status pinjaman. Bergabungnya Falcao ke Chelsea mendapat banyak tanggapan, Radamel termasuk dari mantan Liverpool, Falcao Jamie Redknapp. (bsf )


MAUNG BANDUNG INILAH/BAMBANG PRASETHYO

MINGGU, 5 JULI 2015

www.inilahkoran.com

B5

KECEWA DENGAN MANAJEMEN PERSIB MUHAMMAD Taufiq sangat kecewa dengan sikap manajemen PT. Persib Bandung Bermartabat (PBB) yang memutuskan kontrak pemain pertanggal 15 Mei. Menurutnya hal itu jelas diluar dugaan, dan tidak sesuai dengan pembicaraan awal antara manajemen dengan pemain.

T

aufiq menuturkan, ketika PT Liga Indonesia (LI) memutuskan mengakhiri kompetisi pada 2 Mei lalu, menjadi terpaan bagi Persib, namun kesebelasan Maung Bandung masih harus manggung di Piala AFC pada 27 Mei. Saat itu, ucap dia, manajemen PT PBB menyatakan jika para pemain Persib masih harus berjuang di turnamen sekunder benua Asia tersebut. “Kalau yang diomongin sebelumnya beda sama kemarin, kita pikir kan beda kalau sampai terus, kita kan ga tahu keadaan kaya gini,” kata Taufiq di mess Persib, Jalan Ahmad Yani, Bandung, Jalan Ahmad Yani, Bandung, Sabtu (4/7). Dengan adanya keputusan kontrak berakhir pada 15 Mei, otomatis hal itu membuat Taufiq dan pemain lainnya terkaget. Dia mempertanyakan perihal status pasukan Maung Bandung di Piala AFC pada 27 Mei, sekalipun di akhir laga Persib harus takluk oleh wakil Hongkong, Kitchee SC. Meski begitu, Taufiq menyebutkan jika dia dan pemain lainnya saat itu juga kebingungan menyikapi situasi sepak bola nasional, namun dia menyatakan apabila pemain percaya manajemen PT PBB akan bersikap profesional, ditambah lagi pemain asal Tarakan, Kalimantan Utara ini juga sangat menghormati sosok sang manajer, Umuh Muchtar. “Anak-anak juga nanya kenapa ga dari kemarin-kemarin, tapi kita kasian lihatnya Persib udah terfokus ke sana, kita lihat Pak Haji (Umuh Muchtar) dan kita percaya aja sama manajemen,” jelasnya. Lebih lanjut Taufiq sangat berharap persepakbolaan nasional bisa segera keluar dari kisruh yang melibatkan Menpora dan PSSI. Pasalnya, sambung dia, para pemain membutuh-

Melamun Tujuh Jam

M TAUFIQ Karyawan PT PBB Terancam Dirumahkan DIREKTUR Operasional PT Persib Bandung Bermartabat (PBB), Risha Adhi Widjaya menyebutkan jika karyawan PT PBB juga terancam ikut dirumahkan apabila mati surinya sepak bola Indonesia semakin berkepanjangan. Risha menuturkan, jika vakumnya sepak bola Indonesia ini terus berlarut maka diprediksi akan membuat para sponsor tidak lagi memiliki animo untuk mendukung tim sepak bola. Otimatis, kata dia, manajemen klub juga tidak memiliki pemasukan untuk biaya oprasional karyawannya. “Kemungkinan dirumahkan kalau kevakuman berlanjut terus, karena kerjasama dengan sponsor bisa putus juga,” ucap Risha kepada wartawan belum lama ini. Risha memaparkan, kondisi kesulitan finansial memang bisa saja menyerang setiap perusahaan, dan hal ini sudah biasa terjadi dalam dunia bisnis, baik itu akibat kesalahan internal perusahaan maupun di luar faktor kendali manajemen. “Satu hal yang lumrah apabila suatu perusahaan aktifitasnya berhenti, walaupun akibat karena sendiri atau orang lain jika sudah tidak bisa bertahan lagi dengan sendirinya akan berhenti,” tegasnya. Risha melanjutkan, hingga kini PT PBB sendiri memang belum memiliki program

kan kompetisi domestik secepatnya, guna mengembangkan karirnya di dunia sepak bola. Dipaparkan Taufiq, saat ini para pemain tidak hanya memerlukan pertandingan sekelas turnamen, yang seakan hanya jadi ‘penawar’ sesaat. Tetapi, dia menyebutkan jika seorang pemain perlu banyak merasakan atmosfir kompetisi untuk mengasah jiwa bersaing, sehingga mampu meningkatkan motivasi bermain dalam meraih berbagai prestasi. “Kalau sekelas turnamen beda lah, kalau kompetisi itu kan target semua pemain di situ, ada target jenjang berikutnya. Kalau kompetisi selain kita kerja profesional, kita juga cari prestasi dan bisa membela negara,” ungkapnya. Meski kini kontraknya telah terputus, namun Taufiq menyatakan kesiapannya untuk kembali bergabung bersama Persib jika memang suatu saat kesebelasan Maung Bandung masih berminat menggunakan jasanya. “Insya Allah pasti siap kalau misalkan main di Persib, nyaman main diu sini, seperti keluarga juga, jadi sedih juga,” ujar eks pemilik nomor punggung 8 di Persib ini. Hanya saja, Taufiq sendiri tidak menjamin jika memang kebetulan dia sedang berstatus bebas transfer. Sebab tidak menutup kemungkinan jika dia juga memperkuat klub lain di luar Indonesia. “Ya kalau ada yang nawarin mau juga lah main di luar, daripada ga jelas kaya gini, apalagi kayanya ini lama. Kalau di Indonesia sekarang ga bisa semuanya kena kan,” pungkasnya. (asep pupu/tan)

untuk kedepannya, setelah langkah terakhir memutuskan untuk mengakhiri kontrak seluruh skuat Maung Bandung terhitung pertanggal 15 Mei lalu. Menurut Risha, PT PBB juga belum bisa menentukan langkahnya, lantaran tidak ada kejelasan program baik dari pemerintah ataupun federasi sepak bola tanah air. Sehingga, sambung dia, pihaknya pun seakan ‘mati langkah’ tak mampu melanjutkan programnya bersama tim Persib. “Program kita itu sebetulnya tergantung dengan adanya kompetisi selama belum adanya kompetisi yang terarah atau harus ada kejelasan dulu, kalau sudah jelas kompetisinya baru kita bikin program juga, tapi kalau tidak ada apapun itu kita tidak bisa berbuat apa-apa,” jelasnya. Situasi tidak jelas ini juga bukan hanya berpengaruh terhadap tim senior, namun juga turut merambah skuat Persib Junior. Menurut Risha, tim Diklat Persib ini pun kini nasibnya masih belum jelas, dan masih menunggu kepastian sambil manajemen PT PBB membaca situasi. “Masih lihat satu atau dua bulan ke depan, apakah ada kegiatan atau tidak atau bentuknya seperti apa nantinya itu belum diputuskan,” usainya.(asep pupu/tan)

KABAR pemutusan kontrak pertanggal 15 Mei tidak didapat langsung oleh Muhammad ‘Deden’ Natshir. Pasalnya saat pertemuan tim, dia sedang berada di Banyuwangi bergabung bersama skuat Garuda All Star. Namun sayang, kabar ‘duka’ pemutusan kontrak juga diiringi dengan batalnya Deden menambah jam terbang bersama Garuda All Star, menyusul adanya pencabutan ijin penyelenggaraan oleh pihak kepolisian untuk penyelenggaraan turnamen bertajuk Banyuwangi Sunrise of Java Cup 2015 tersebut. Karenanya, sepanjang perjalanan pulang dari Banyuwangi selama tujuh jam, penjaga gawang asal Soreang ini terus melamun, meratapi nasibnya yang baru saja meniti karir bersama klub idolanya, Persib. “Sedih dari pas perjalanan pulang saya ‘ngalamun’ (melamun) dari Banyuwangi tujuh jam selama perjalanan,” ucap Deden saat dijumpai di mess Persib, Jumat (3/7) malam. Hingga saat ini Deden masih belum bisa berpikir langkah apa yang akan dia tempuh selanjutnya, setelah kontraknya bersama Persib berakhir. Bahkan, disaat orangtuanya memberi saran untuk mengikuti jejaknya di dunia bisnis busana muslim, dia juga belum bisa mengambil keputusan. “Mungkin orang tua masukannya biar ada bisnis kecil-kecil, cuman saya belum kepikiran,” ujar kiper jebolan SSB UNI itu. Deden ternyata bersikeras masih ingin melanjutkan karirsnya di dunia sepak bola. Pemain berusia 22 tahun ini merasa baru saja akan memulai perjalanannya sebagai pesepakbola profesional, sehingga ogah jika harus menyerah begitu saja dengan persoalan sekarang ini. “Saya masih ingin tetep main bola, soalnya baru aja start,” cetusnya. Sementara itu, Deden menyambut baik janji manajemen PT. Persib Bandung Bermartabat (PBB) untuk kembali mengumpulkan pemain apabila Persib memutuskan ikut serta dalam sebuah turnamen. Bagi Deden, rencana kembali membangun tim Persib bukanlah persoalan pemasukan finansial semata, lebih dari itu sebagai pemain muda dia sangat memerlukan pertandingan untuk menambah jam terbangnya di lapangan, sehingga penampilannya semakin matan. “Ya mudah-mudahan bener, saya pasti siap, dari pada tidak sama sekali, saya kan perlu pengalaman jam terbang,” pungkasnya.(asep pupu/tan)


LIGA INDONESIA

B6

MINGGU, 5 JULI 2015

MENENTANG HUKUM

12 PAS

Isi Waktu Bareng Keluarga PEMAIN tim nasional Indonesia Ahmad Bustomi berusaha mengambil hikmah dari ketiadaan kompetisi sepakbola. Hal itu memberinya waktu lebih banyak untuk dihabiskan dengan keluarga pada bulan Ramadan kali ini. “Saya banyak dengan keluarga, yang selama ini, biasanya sibuk main bola dan nanti ketemu kalau akhir puasa dan lebaran,” kata Bustomi ditemui detikSport disela Tabligh Ramadan Axis di Masjid Sabililillah, Kota Malang, Sabtu (4/7/2015), petang. Waktunya pun kini habis untuk mengurus anak, bermain layangan, dan menyantap masakan istri dikala sahur dan berbuka. “Momong anak yang jelas, main layangan, terus makan masakan istri saat sahur dan buka,” ujar kapten Arema Cronus yang punya menu favorit sate ini. Bustomi berharap, bulan suci Ramadan bisa membawa para pihak untuk saling berinteropeksi diri. Bagaimana nantinya membawa sepakbola sehat tanpa ada sanksi. “Harapan kami itu sepakbola sehat,” tegasnya. Menurutnya, mayoritas pemain sepakbola Tanah Air segera menginginkan kompetisi ada lagi. Bukan hanya bergulir begitu saja, melainkan sepakbola yang benar-benar berkualitas. Dia mencontohkan negara-negara tetangga yang memiliki sistem pengelolaan sepakbola yang bagus. “Singapura, Thailand, sepakbolanya maju, tidak ada sanksi. Minimal seperti mereka kita seharusnya,” harapnya. (bsf)

MESKI gugatan PSSI terhadap SK Menpora nomor 01307 dikabulkan PTUN lewat putusan sela, Tim Transisi bentukan Menpora masih bekerja. Hal itu dianggap PSSI sebagai bentuk perlawanan terhadap hasil peradilan. NET

Jangan Kriminalisasi Atlet! PRAKTISI telematika Roy Suryo tak gentar dengan ancaman Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) terkait analisanya terhadap rekaman dugaan pengaturan skor. Kemenpora mengaku telah mendengarkan rekaman percakapan lewat telepon antara seorang pelaku pengaturan skor di Indonesia berinisial BS dengan salah satu bandar judi. Dalam rekaman tersebut, sang bandar memprediksi dua kekalahan timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2015. Indonesia kalah dari Thailand di semifinal dan dari Vietnam di perebutan tempat ketiga. Merespon rekaman yang belum dibuktikan kebenarannya itu, Roy lantas melakukan analisa. Hasilnya, menurut mantan Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) itu, rekaman tersebut justru dibuat di kantor Kemenpora. “Saya geram, akhir-akhir ini ramai rekaman skandal pengaturan skor. Rekaman itu sengaja dibuat, direkayasa. Saya pastikan harus diteliti pihak kepolisian,dan yakin polisi bisa membongkar,” ujar Roy Suryo. Kemenpora tak kalah geramnya. Sekretaris Menteri Pemuda dan Olahraga (Sesmenpora) Alfitra Salam mempertimbangkan untuk merespon tudingan Roy secara hukum. “Kalaupun tidak mengaku, polisi akan tahu dari CDRI (Call Data Record Information), kapan pembicaraan dibuat dan lokasinya ada dimana. Bahkan secara detail ruangan-ruangan tertentu,” kata Roy. Roy menjelaskan bahwa kedua rekaman tersebut dibuat sebelum pertandingan. Keduanya dibuat di tempat berbeda. “Saya berharap ini diungkap semua oleh BS, demi kebenaran apalagi di puasa. Orang itu tidak boleh bohong pakai teknologi. Saya ungkap ini segera karena operator tidak lama nyimpan CDRI,” ia menjelaskan. (bsf )

D

alam putusan sela PTUN bulan Juni lalu, SK nomor 01307 serta produk turunannya termasuk Tim Transisi diputuskan tidak berlaku. Seharusnya semua kegiatan Tim Transisi berhenti total, termasuk persiapan turnamen Piala Kemerdekaan. Akan tetapi, dalam kenyataannya Menpora Imam Nahrawi tetap menghendaki Tim Transisi terus berjalan. Pernyataan tersebut ia sampaikan di sela-sela kegiatan penutupan workshop turnamen Piala Kemerdekaan, Jumat (3/7). Ku asa Hu -

kum PSSI, Aristo Pangaribuan, menyesalkan sikap Menpora yang tindak mau tunduk dengan keputusan yang berlandaskan hukum. “Apa iya benar keputusan PTUN bisa dibilang isu? Hebat saja kami pakai PTUN untuk dijadikan isu. Jadi saya jelaskan disini kepada Anda, dan ini sudah saya jelaskan berkali-kali bahwa tindakan Menpora itu jelas-jelas merupakan contempt of court, dia tidak per-

Apa iya benar keputusan PTUN bisa dibilang isu? Hebat saja kami pakai PTUN untuk dijadikan isu. Jadi saya jelaskan disini kepada Anda, dan ini sudah saya jelaskan berkali-kali bahwa

Persis Ikut Piala Kemerdekaan

tindakan Menpora itu jelas-jelas merupakan contempt of court, dia tidak perduli akan proses hukum,”

duli akan proses hukum,” jelasnya “Jadi dengan kata lain, dia juga tidak tunduk terhadap putusan pengadilan. Ini yang kacaunya dilakukan secara menyedihkan oleh seorang pejabat negara. Itu melanggar UUD 1945 pasal 1 ayat 3, yang berbunyi ‘Negara Indonesia adalah negara hukum’, dia juga sudah melanggar sumpah jabatannya sendiri,” ia melanjutkan. Lebih jauh, Aristo bakal mengambil tindakan lebih tegas jika Menpora dengan Tim Transisi tetap mempertahankan arogansinya. “Kalau terus-terusan seorang pejabat negara bertindak seperti ini, saya rasa tindakan selanjutnya adalah melapor kembali ke DPR, lalu Polisi, Mahkamah Agung dan akhirnya Presiden RI ( Joko Widodo). Masa iya, membiarkan orang yang jelas-jelas secara terbuka mengatakan tidak mau turut dan tunduk pada putusan pengadilan,” pungkasnya. Agenda terakhir di PTUN akan berlangsung hari Senin, (06/07) pukul 10.00 pagi WIB dengan pembacaan kesimpulan dari kedua belah pihak (PSSI dan Kemenpora). Kerjasama KPK Tim transisi berencana meminta nomor telepon seluruh pemain, pelatih, dan ofisial yang mengikuti Piala Kemerdekaan. Ini sebagai bentuk antisipasi pengaturan skor dan upaya menciptakan sepakbola yang bersih. Langkah itu direspons positif sejumlah klub. Rencananya nomor-nomor telepon

tersebut bakal diserahkan kepada KPK yang jika diperlukan dapat menggunakannya untuk memantau kemungkinan pengaturan skor. Hal itu akan dilakukan untuk klub-klub Divisi Utama yang mengikuti Piala Kemerdekaan. “Pencantuman nomor telepon ini agar memudahkan KPK memantau, merekam, dan menindak jika terbukti yang bersangkutan melakukan match fixing. Ini adalah bagian dari mewujudkan sepakbola Indonesia yang bersih,” ungkap Zuhairi Misrawi dari tim transisi. Menanggapi hal tersebut, manajer Persatu Tuban Fahmi Fikroni mendukung penuh rencana tersebut. Langkah ini menurutnya bisa mengurangi kemungkinan klub untuk tersangkut pengaturan skor. “Selama ini ‘kan tidak ada transparansi. Ini adalah gebrakan baru, dan menjadi sejarah. Kami berharap ini membawa hasil positif bagi sepakbola Indonesia,” ungkap Fahmi saat dihubungi, Sabtu (4/7/2015). Hal senada diucapkan Manajer Persekap Pasuruan Suhaimi. Dia mengaku langkah ini adalah sebuah bentuk keseriusan pemerintah dalam memberantas match fixing yang selama ini menggerogoti sepakbola tanah air. “Ini serius. Karena itu kami ikut. Kami ingin yang berbeda, yang bersih fairplay dan transparan. Ini langkah awal yang bagus. Kalau dulu PSSI kan tidak begini, tidak berani juga,” katanya. (bsf )

Gelar Forum Diskusi, PSSI Siap Blak-blakan PERSIS Solo memutuskan untuk mengikuti Piala Kemerdekaan, kendatipun sempat mengungkap keengganan untuk turut serta dalam turnamen bentukan tim transisi itu. Pada awalnya Persis tidak berminat ikut turnamen Piala Kemerdekaan yang menggunakan format home tournament. Persis lebih menginginkan format home and away yang dinilai dapat menghasilkan keuntungan yang besar ketika menjadi tuan rumah. Akan tetapi, kini Persis berubah pikiran. Jajaran direksi PT Persis Solo Saestu (PT PSS) memutuskan main di Piala Kemerdekaan. Keputusan tersebut diambil salah satunya usai berkonsultasi dengan penasehat Persis, sekaligus Walikota Surakarta, FX Hadi Rudyatmo. “Kami memutuskan untuk mendaftarkan diri jadi peserta Piala Kemerdekaan. Keputusan itu merupakan keputusan bersama kami setelah rapat dan melakukan konsultasi dengan Pak FX Rudy. Apalagi, turnamen ini hajatan pemerintah,” ungkap Presiden Direktur PT PSS Paulus Haryoto, saat dihubungi, Sabtu (4/7/2015). Dengan bergabungnya Persis maka jumlah peserta Piala Kemerdekaan menjadi 19 klub. Tim transisi juga sebelumnya menyatakan akan ada beberapa tim Divisi Utama yang bergabung, tak terkecuali dari ISL. Paulus berharap tim transisi bisa menjalankan tanggung jawab dan janji-janjinya kepada klub agar turnamen tersebut bisa berjalan hingga selesai. “Kami berharap mereka bisa memenuhi kewajiban kepada tim-tim peserta di Piala Kemerdekaan sehingga tidak berhenti di tengah jalan,” kata dia. (bsf )

MERESPON permintaan masyarakat agar PSSI lebih transparan, PSSI mengundang masyarakat dari berbagai kalangan untuk hadir dalam diskusi “Suporter Bertanya, PSSI Menjawab”. Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) membekukan PSSI karena mencurigai adanya tindak korupsi dalam organisasi sepak bola tersebut. Namun hingga hitungan bulan berlalu, belum ada satupun yang bisa dibuktikan Kemenpora. Untuk membuktikan diri bahwa organisasinya bersih, PSSI mengundang berbagai pihak dalam diskusi tersebut, termasuk sejumlah kelompok diskusi suporter seperti Forum Diskusi Suporter Sepakbola Indonesia (FDSSI) dan You Need Me (YNM). Sejumlah kelompok suporter juga akan hadir seperti Persipura Mania (suporter Persipura Jayapura), SNEX Semarang (PSIS Semarang), Aremania (Arema

Cronus), Kacong Mania (Persepam Madura United), Singa Mania Palembang (Sriwijaya FC), dan The Jakmania (Persija Jakarta). “Yang sudah konfirmasi hadir dari beberapa kelompok suporter sekitar 350 orang. Kami ingin bukabukaan dengan PSSI, yaitu suporter tidak ingin lagi ada berita abu-abu baik diberbagai media nasional atau juga simpang siurnya berbagai informasi yang ada di dunia maya

dan juga barisan suporter,” ujar ketua panitia Wawan Wahab. Sayangnya, kelompok suporter Forum Diskusi Suporter Indonesia (FDSI) menyatakan tak bisa hadir. FDSI adalah salah satu kelompok suporter yang paling keras mengritik PSSI lewat dunia maya. Beberapa anggotanya bahkan pernah membeberkan data yang diklaim sebagai bukti tindak korupsi PSSI lewat salah

satu stasiun televisi nasional. Sekretaris Jendral (Sekjen) PSSI, Azwan Karim, mengatakan bahwa PSSI menyambut baik acara tersebut. Menurutnya, suporter adalah bagian penting dari PSSI. “Soal transparansi sebenarnya PSSI sudah melakukannya. Saat ini pun bisa dilihat, konsep kantor kami saja sudah terbuka, kami juga membuka pintu kepada masyarakat umum yang ingin masuk ke kantor baru PSSI,” kata Azwan. “Laporan keuangan pun bisa diakses langsung di website resmi kami (www.pssi.org). Segala kegiatan kami pun bisa dilihat dari akun twitter resmi PSSI: @ pssi__fai,” ia menambahkan. Ketua umum PSSI La Nyalla Mattalitti, serta perwakilan dari Biro Hukum, Divisi Komunikasi, dan PT. Liga Indonesia direncanakan hadir. “Ya, semoga saja mereka nanti bisa mendapatkan pencerahan dan mudah-mudahan saja tidak lagi ada anggapan negatif tentang kami,” Azwan mengakhiri. (bsf )


www.inilahkoran.com

MINGGU, 5 JULI 2015

IKLAN BARIS

BERLANGGANAN?

022- 6127 865 SMS : 022 6171 1593

TARIF IKLAN

Iklan halaman 1 FC Banner di atas lipatan FC di bawah lipatan Display Full Color (FC) Display Black White (BW) Kolom Baris

INFORMASI PEMASANGAN IKLAN HUBUNGI ICA 0859 7405 6108, TORIZA 0821 2666 8011, RHESA 0858 6320 0116, AZIR 0812 3109 0066, YOGI 0819 1019 6415 ABUN 0878 2174 6529, CHRISTIAN 0877 2284 2800, IVY 0817 22 8704, BALKIS 089627453217, AHMAD 087885793898

Rp 65.000/mmk Rp 55.000/mmk Rp 40.000/mmk Rp 30.000/mmk Rp 25.000/mmk Rp 15.000/baris

(min 2 Baris max 10 Baris)

B7 BIRO PERJALANAN

RUPA-RUPA

“Xpressair” Terbang Hemat & Nyaman.Langsung dari Bandung ke Padang,Palembang,Pontianak,Lampung Hub: (021) 500-890 / www.xpressair.co.id

AHLI BANGUNAN

RENOVASI RUMAH Bikin canopi, pagar teralis, kitchen set. Hub: Roni 022-70808222

B100215

L140314

ALISA JAYA Bengkel Las Listrik. Mengerjakan Pagar Tralis,Besi, Tempa, Pintu, Handerson,Dll. Mnrm Las Pgln JL.Trs Cikajang Ry Antapani No77A T:085324207815 L260214

AHLI GIGI

“SEMPURNA” Ahli gigi palsu. Trm panggilan psng & peraikan gigi palsu Bahan bagus bergaransi. Jl Margacinta No 182. Tlp: 7511975/081573779222 L260314

“SAMSUDIN” Ahli Gigi Palsu ,trima panggilan pasang & perbaikan dengan harga murah kwalitas bagus. Jl Batu Api No.9 Tlp.082117549000/0817624517. Pin BB5J7B50B5 (dkt lampu Merah Bubat)

ELEKTRONIK

“RAVI DENTAL” Ahli pasang gigi. Trm panggilan, cepat, murah, bergaransi. Jl Dr.Junjunan No 83 Pasteur. T: 022-70223271/085222202352 L070314

AKSESORI

TIANET COMPUTER SYSTEM Sales, PC hardware, notebook, networking, service, upgrade. Jl Sidomukti No 99D Sukaluyu Bdg. Tlp:2516921/2504980/70776921 L260304

PROMO KREDIT Elektronik&Furniture, TV, LCD, LED, Kulkas, Kursi, Lemari, Sring Bed Dll. Syarat KTP & KK. Tlp: 022-92092939/087822637736 L110304

ETALASE

MIAOW AQUARIUM SEDIA: Beraneka Macam2 Ikan Hias Air Tawar, Aquarium,Makanan, Obat2an Ikan. Sadang Tengah III No 26 Sadang Serang Bandung Tlp: 022-2503112 L080114

“LILI AQUARIUM” Menjual Rupa2 ikan hias & akuarium. Jl Kebon Kawung No 25 Bandung Tlp: 081320654583 @: www.liliaquarium.com

L200414

TOKO KAMIDIA Menyediakan pakaian, kerudung & manset. Pasar Baru Lt 1 Blok A2 No 35-36, Lt D2 Blok K No 30-31. Tlp: 022-4246517/0812207018888 L200414

ALAT HIBURAN

ALAT MUSIK

MAESTRO COLLECTION Grosir & Eceran Macam2 Jaket, Switer, Jaket Kulit Asli, Jas Asli, Kemeja & Kaos. Pasar Baru Lt. 3 Blok A2 No. 18-19-20. Tlp: 022-4245804

L200314

“RAJA DVD MOVIES” Sedia Bermacam2 DVD, MP3, VCD, Komplit. Hrg Mrh. Grosir&Eceran MD Plaza No 316-317 Lt3 L190314

“WARSEN MANG DIMAN” Pengrajin alat2 karawitan sunda, kacapi, gamelan, calung, kendang, alat kasidah & nasid. Terima service. Jl Soekarno Hatta (Sekelimus) 577. Tlp: 087823631555

L160214

BAHAN BANGUNAN

“JATI ALUMUNIUM” Terima pesanan/panggilan buat m ­ acam2 kaca, etalase, kusen a­ lumunium, rolling door, folding gate, dll. Jalan Babakan Jati I No 88 Kircon. Hub: Dadang Tlp: 085320072196 L040214

BENGKEL

“PERKASA MOTOR” Variasi, spare part, tune up, strum accu. Tlp: 022-6676579 / 081320226629 L180314

L110214

BINATANG

L020114

ABAY JERSEY Jersey Grade ORI Cuma 100Rb/Pcs Jl Rmh Sakit No 55 UBER SEDIA:Stelan Futsal, Cutting Polyflex,Dll Hub:081210582898 BB 746F90D9 L260214

CHANDRA SPORT Promo Jersey KW Thai Grade ­­Ori/­ Player Issue 1 Pcs: 115,3 Pcs: 105, 6 Pcs: 95. Sedia: Jersey Futsal, Print Club 7 ­ Star - Multy Sport. Hub: 085624862326, BB 30D430DA

B2401014

BIRO JASA

BIRO JASA “MAJU” Terima Pengurusan : STNK, SIM, KIR, Mutasi ­Se-Jabar, ­Pasport, PT, CV, SIUP (Antar Jemput) Jl Pungkur No 34 Bdg TLp: 022-91548873/ 081320100546

KOMPUTER

CV. GLOBAL INTI PERSADA Mnrm: Refil toner/tinta, srvc printer, recycle, compatible toner cartridge prntr MURAH, ­berkualitas. Antr/jmpt GARTIS. Jl Cibeunying Kolot 98A Bdg. Tlp: 022-2517604/081573098806

L250314

BIRO JASA ASTINA Melayani: Perpanjangan STNK, SIM, mutasi & BBN dlm/luar Kota. Tlp: 92700876 Jl Amir Mahmud No 22 Cibabat, Cimahi L230214

Butuh Dana Cepat “Kami Solusinya” BPKB Mtr Th’90 Up Persyaratan ringan,tanpa survey langsung cair, Bisa semua plat nomor. Hub: Benny 02292487993/083807098821/ 087825598236/082127653899 BPR Mitra Kanaka Terima jaminan BPKB Mbl’88 Up, Mtr’00 Up, AJB Sertifikat. Hub: Bp. Nana Jl Rmh Sakit (Ruko Angrek Residence A No BC Uber) 081394423191/022-95677090

KIOS

“PINJAMAN DANA” Jaminan BPKB ­Mobil/Motor. Tanpa Survey. Aplikasi di Jemput. Hub: 022-61687828/081321705119 Iman 130114

Anda Punya Masalah KK/KTA bisa kami bantu hanya bayar 30% dr tagihan terakhir hutang lunas 100% LEGAL Hub. Rahma 083896542329/021-97123118

“BUANA BARU”Kursus mengemudi, Anda blm bisa ­nyetir? ­ Datanglah pada kami dgn instruktur ­berpengalaman & teknik2 ­tertentu. Dijamin anda bisa. Jl Trsn Bubat No 105 Tlp: 022-708040571/7538047

“PINJAMAN DANA TUNAI LANGSUNG CAIR” Jaminan BPKB Mtr Th’04 Up Mbl Th’97 Up bs take over. KSP Berkah Waluya. Jl Margacinta No 96B ­ Hub: Panpan/Yayan 61562128/96056383

L110214

L210214

KARTU KREDIT

Tutup kartu kredit/KTA dgn jalur pemutihan hny byr 30% dr tagihan, hutang lunas. Hub: 082318401081 jeksen L191014

MAKANAN

JAJANAN MALAM Bbm, Nasi Goreng Anglo, Ikan Bakar, Sate Padang, Bubur Jalaprang, Baso Tahu, Sosis, Otak-otak, Ronde Jahe, Soft Drink Jl. Dr Djunjunan No 126-128 Bandung Telp: 022-2060112 - 2021312 00

“VON” Salon Terima make up, perawatan kecantikan+pemutih’beauty and ­healty, terima rias pengantin,dekorasi,poto pra wedding,video, jahitan jas pria, kebaya, busana wanita Jl Rd. Ganda Cimindi Tlp: 082118474101/087823100003/02291186967

Depot air minum isi ulang “ANNISA” Bisa di antar. Perum Sarijadi Blok 23 No 42 BDG. Telp: 022-2003233

Service: Laptop, Printer, LCD. Antr/Jmpt Hub: 0817433446/087821167882

TANAH

00

Jual tanah Kavling Bogor kota Jl. pahlawan lt 232 m2 SHMblok A6 3,8 juta/m2 nego Hub: 0857 11 93 4941 B030415

TEKSTIL

SHEKINAH TEXTILE Jual macam2 textile grosir & eceran kualitas No 1. Pasar Baru Trade Centre Lt 1 Blok D2 No 1C. Tlp: 022-4246050 L200414

PENDIDIKAN

TOKO

TK FAJAHIRA Jl Trs Pasir Koja No 11 BDG. Hub: 082130197471 Masnah Aliyah, S.Pd

Terima Pesanan “SELIMUT SALUR” Hub: 081224268549 & 61608169 B170315

Kuliah Cepat, Singkat, Resmi, Legal dan Terakreditasi LANGSUNG IKUT WISUDA Hub: 081290899199

231213

TOKO TAS BRANDY Grosir & Eceran: Tas Pesta, Dompet Wanita/Pria, Tas Import Lt 5 Blok A2 No 06-07 Tlp: 022-4246788 B110415

L220114

LAIN-LAIN

L250314

“NAGA BALING MOTOR” Jual Beli Tukar Tambah ­Motor Bekas Cash & Kredit. ­Alamat Jl Soekarno Hatta ­No 677 A Hub Bp ­Mangunsong ­081394642083/­­­022-7314833 L240114

MUDIK!!! PILIH HONDA BRIO + MOBILIO + JAZZ DP ringan + discount menarik Hub: 081320344603

Jl.Mits FE 74 Truck 2008 Jln. Batu Nunggal Indah Raya No.81 Tlp: 081221312121

B220415

241013

B170314

MOBIL

Jl Mits FE 74 HD Truck 2010 Jln.Batu Nunggal Indah Raya No. 81 Tlp: 081221312121

SERVICE

Peluang Usaha Era Digital 2014. DAFTARKAN No HP anda jd sarana + pnghsln 50rb-600rb/hr. diprogram teknologi dari VSI Ustd Yusuf Mansur. Tnp ganggu aktivitas, siapapun & dimanapun. www.klikvsi.com. Hub: 082371712228 BB 2302324

Sewa Villa/hari Plus kolam ­pancing ikan. Daerah Lembang/Maribaya. Tlp: 2034593. Harga NEGO

B220415

SALON

L070314

PELUANG BISNIS TERBAIK KAYU JABON Dengan Modal 700 Berpotensi Jutaan ­Rupiah. Hijaukan Bumi, Selamatkan ­Lingkungan Dengan Hutan Tanaman Rakyat Hub: 081322810849

VILA

“DINA MOTOR” Jual Beli Motor BeLas Tukar Tambah, Cash & Kredit Hub: DENI HIDAYAT. Jl Parakan Saat 5A Telp: 022-91589761/ 085320880090

MITSUBISHI

00

B040415

MOTOR

B100715

SERBA SERBI

B130414

B150615

Di Jual Cepat Rmh 2 Lt+mezanin. Lt.202.lb. 400.M, 4 Kmr Tdr 3 Kmr Mnd. Listrik 2300, Jet Pump. ruang bawah luas utk tmpt usaha. Posisi di jalan utama. strategis. Hub: 08883900972

B270315

TOYOTA HOT OF agya Dp 25jt cicilan 1,7jt x 47 avanza Dp 30jt cicilan 2,7jt x 47 TLP: 0822 1918 6646

UMROH

NIKAH di mekah + umroh + bln madu Thailand paket 3 orang (pengantin,wali) U$D 7800 HUB. 0822 1407 9583, 0812 8443 4047

HONDA

L070314

PELUANG USAHA

Dibutuhkan: Pengemudi Pnglmn, Min. SIM B1 Umum, Max 45 Th, Walk In Iterview/Kirim Ke: Jl. Dipatiukur No.53, Tlp : 082120650616

181715

Semarak ToyotaDealer Resmi,agya DP 15jt, avanza DP 20jt. Tukar tambah semua merk mobil. Hub : Didi 082121917097

L291213

L230214

00

L220314

SPYROZ Grosir & Eceran Kemeja, Kaos, Jaket Otomotif Jersey & Jaket Grade Ori. Menerima Pesanan. Pasar Baru Trade Centre Lt 4 Blok B1-19 Bandung Tlp: 087821078885

B311014

Di Kontarkan Rumah. 2KT, 2RT Jl. Rajawali III No 26A Telp: 081224755534

“HADII OPTIKAL” Periksa mata gratis,trima resep dokter, paket Frame+ Lensa Rp.150 rb (Promo) Softlen warna 6 bln 50 rb. Jl.Margacinta No.50. Tlp.022 61675982 / 08124841369. Pin 221E24BB

LOWONGAN KERJA

DIJUAL: Rumah Strategis dkt kampus RSHS Jl.Paskal Gg H Junaidi 182A/65 Rt02 Rw 11 2Lnt, 105m2, Lb 90m2, 5KT. Sertifikat. Hub: 087825280405/ 081220019197

231214

OAKLEY QUANTUM & OAKLEY MAGNUM Untuk sepeda. Termurah, Hrg Rp 195 rb 6 lensa. Jl Kadipaten RY No 48 Antapani Bdg. Tlp: 082115608380

L190114

RUMAH

Di Jual Rumah bernuansa alam di Bandung Timur. Type 45/91, 390jt DP 32jt SHM, air bersih CCTV 24 jam. Hub: 082127056870 BBM: 25BCCB10

OPTIK

“SIMPLY FRESH” Laundry 237 Kilat, Bersih Wangi & Rapih. Trm Pick Up & Delivery. Jl ­Margacinta No 99. Mustika Hegar Regency RB 4. GARANSI Tlp: 022-61118080.

SERVICE PANGGILAN AC, kulkas, mesin cuci, water heater, solles, solarat, tv, dispencer, Dll. Jl Logam Belakang No 24 Bubat. Tlp: 022-61074997

B120515

L311213

L220614

Dijual Cpt Rmh 2Lnt, 10Tbk, 5KT, 4KM, 2Kios, PDAM, Sumur.Strategis, Lokasi Pinggir Jalan Hub: 081388796829/083875318729

L281213

LOUNDRY

“LILY BLAZER” Macam2 Blazer dgn Model terbaru, Terima Pesanan Grosir & Eceran Pasar Baru LT.3 B1 33-35,39 LT.4 B1 20 (BDG) Tlp: 081802080271/022-91901478 Tutup kartu kredit/KTA hanya 30% dr tagihan terakhir. Tunggakan lunas, 100% legal Hub: 081320338733

B260715

“Solusi Dana Cepat” 1 Jam cair Jaminan BPKB mbl Th’90 Up/85’Up. Bisa take over. Pt MDPU F mncr mrktng (emo) mtr Penghasilan tnggi tak terbatas. Ijazah min SMP. Hub: Iwan Priyanto T: 022-92788674/085221422152

FAV MUSIC & EDUCATION COURSE Jl Artileri No 4A Sangkuriang-Cimahi Tlp/SMS: 085221518821 Email:fitriavoice@ymail.com FB:Fitria Voice, Twit:@FAVmusic

Terapi dahsyat dua ustadz. Obati: amandel, stroke, asam urat, diabetes, sakit mata dgn cepat. Jl Jalaparang/Jl Rereng Wulung No 8 Sukaluyu Surapati Bandung ­­ Tlp: 93203839/082120995533

L140314

L160214

Rumah Belajar “MUTIARA BUNDA” Mnrm Siswa/i Ayah Binda Dlm Prog. PAUD : 1)Day Care 2)Fullday School 3) Koder/TK 4)Pelatihan Pengelolaan Sampah2 & Kewirausahaan Hub: YUYUN 022-91372022/085860148455

L090114

“PIJAT NETRA JASA” Jl Ibrahim Ajie Parabon IV No 9 Kircon (Blk Carefour) Tlp: 022-7563749. Melayani pijat kebugaran pria & wanita, facial massage, penyembuhan, luluran. Bisa utk Ibu hamil. Buka Jam 09.00-22.00

REPARASI

Anda Bth Dana Cpt Jmn BPKB Mtr’97Up Mbl’87 Up. Proses Cepat T:93366917/087822002338/ 089683552580

B070314

KEDAI DJ SHISHA & Distributor Perlengkapan Shisha Rokok Timur Tengah dan Franchise untuk Melengkapi: Cafe, Bar, Club Hub: 083816201002 BB 20E2B94A

L290214

L040314

L311213

00

L180214

Mr. ABRAHMAN JUAL: Sepatu & Sandal kulit MD PLAZA LT.2 B.211 / 089617569077

L260314

Dicari segera inverstor untuk pengembangan usaha travel wisata, bagi hasil. Minat serius Hub: 085974322203 BB: 22E19162

D’COFFE CAFÉ Dengan menu utama kopi MD PLAZA LT.2 A

“BUDI BIKE” (Cabang Kurnia) Bicycle Accesories, sparepart, service Jl Kiaracondong No 405 Bandung Tlp: 08122317165

B070215

L040314

“ZELFANNY FASHION” Busana Muslim Dewasa & Anak2, ­Accesories. Berbagai macam Kerudung dengan Harga Grosir. Pasar Baru Trade Centre Lt. 3 Blok A1 No. 07 Tlp: (022) 61121616

KAFE

PIJAT

00

L080314

“WINS COLLECTION” Menerima pesanan/menjual busana ­muslim, menerima jahitan pria & wanita. Jl Cipalago Girang No 42B (Samping ­Angkasa) T: 022-76126573/082128284949 Pin BB 235F6BF8

L240214

ERTIGA Angsuran 3,2jt Pickup DP 7jt Hub: 082182181164 Pin: 748FAB03

TOYOTA

Anda Butuh Dana Tunai? Kami siap membantu Untuk pendidikan sekolah & renovasi rumah. Hub: 022-91281380/087822590666

L130114

MITRA JEANS Mnrm Psn: Celana, kemeja, jaket, rompi, seragam kantor partai besar/kecil. Sedia bahan jeans, katun, kanvas, cino, lea, yapan dril, street. jl Pelesiran Taman Sari No 89 Bandung. Tlp: 081320010912.

SUZUKI

L070314

B150115

L040414

AMANAH MUSLIM Aneka: Garment Perlengkapan Muslim & Haji Prod Dalam/Luar Negeri Lokasi Pasar baru Tlp: 022-4245939/08156172083

B050415

Otomotif KKB Jaminkan bpkb dr thn 92 up truk minibus grts angsuran. bs yg msh krdt. solusi keuangan. proses cpt mudah. Hub: 081287612384, 087873262882,08561172025

L260314

L281213

BINTANG PETSHOP Terima mandikan hewan kesayangan anda & aneka macam cat/dog food GRATIS delivery Hub: 081395055052 pin BB.2BB1951E Jl.gegerkalong hilir NO.107

L070114

ACEP MEBEUL Menerima Pesanan & Service Kursi,Lemari, Kitchen Set Dll. Hub Acep Koswara Jl Sukasirna No 107/208 Rt 06/03 Bdg. Tlp: 082121888308

L180214

KLINIK THERAPY HERBAL “HIMALAYA” Spesialis mata & ambein tanpa operasi. ­Mengobati: Katarak, rabun, gloukoma, ­slindris, min, plus Dll. Buka: Senin s/d Minggu termasuk hari libur. Tlp: 022-61316971

L200214

“DYLLY VARIASI” Trm Psng/Service remote control, kaca film, ornamen, power window, tape mobil, bungkus jok, dll. Jl Ters Kircon No 359 Bandung. Tlp: 022-7311960

“NUSAWANGI” Wood Processing & Trading Menerima Pesanan Kusen, Pintu, Meubeul & Menjual Kayu Sebrang & Lokal Jl Ters Jkt No 7, Jl Cisaranten Kulon No 112 Bdg TLP : 7205973/08122450500/61666767

L260114

“UMMY FASHION” SEDIA: Sarimbit & Non Sarimbit. Pasar Baru Lt. 4 Blok C No. 8F. Pasar Baru Lt. 3 Blok C2 No. 20G. Tlp: 081220281174

NISSAN MARCH DP 15jt, G.LIVINA DP 27jt, EVALIA DP 29jt DATSUN DP 18jt, PROSES Cepat, Bonus OK Hub: 0822-4041-1154

“BIRDNEST” Cutting sticker, sanblast, ID card. Murah & cepat, harga bs nego. No limit. Bahan : Oracal, kiwalite, ablaze, dll. Hp: 085315320006 BB. 2625CB19

B300315

KURSUS

L020114

NISSAN

Pinjaman Dana Tunai jaminan BPKB motor & mobil. Hub: Firman 0821 1997 6060

Over kontrak kios/toko & isinya jl. raya ciomas dpn perum vila ciomas indah. dekat kecamatan ciomas. tmpt strategis, omset bagus & rame, angkot 24 jam. Hub 085890081234

L200414

L180314

“SUNDA CREATIVE” Menyediakan alat musik tradisional, gamelan besi,kuningan,perunggu,angklung, calung,kecapi,rebana,marawis Dll. Jl Soeta No 3 Bdg Tlp: 022-91120804/081910000400 BB 22DB3E13. aditrax@gmail.com

TOTOK CAHAYA & BEAUTY THERAPIS Melayani: Totok muka, Badan, Refleksi, Sulam Alis-bibir, make up & buka aura. Jl Uranus B3 No 35 A Mrghy Ry Bandung. Tlp: 081395284005 BB 24D76EA1

L200414

SEROJA JAYA Jual busana muslim 2 in 1, 3 in 1, kebaya, sarung laki2, sarimbit, Dll. Tlp: 08122359263 Pin: 266DF80A Hilus H

MITSUBISHI

Jl Cpt Mits FE 304 ‘05 Tlp: 87301881 B220415

MODAL

B230414

THREE G Menjual bermacam2 bahan batik modern & ­tradisional, menerima jahitan (tailor). Pasar Baru Trade Centre Bdg Lt.2 BI No 47, 52 & 42. Tlp: 022-424577/4245769

TOKO

“MC ABADI “ Percetakan dan ­Souvenir Promo),Payung, Mug,Jam Dinding, T-Shirt,Pin,Ballpoint, dll. Jl Margacinta No.28 Tlp.022 70873660. Email: mcabadiprint 64@gmail.Com

L070114

L210214

L010314

CHANDNITYA Harga grosir kain sate, songket tulis francis, korea & batik. Harga & kualitas terbaik. Tlp: 4246197. Pasar Baru Trade Centre Lt 2 Blok D1 No 11-12

AKUARIUM

CV. Barokah Menyediakan & menyewakan: Alat2 pesta ( tenda, kursi, panggung, dekorasi ) & Peralatan catering. Jl Cibeunying Kolot RY No 13/15 Cigadung. Hub 022-2500548/08112208361

L200314

Ting-Ting Colection Menjual Macam2 Busana Muslim, Muslim modern, gamis, kaos korea, hongkong, rok hamil, Dll. Tlp: 022-4246006 BB 29A49207. Lt 3 Blok C2 No 16-17 Pasar Baru

00

KEPERLUAN PESTA

PERCETAKAN

L220314

MEBEUL

MADU PAHIT SUPER AL-MAHAZ Menurunkan koresterol & mempercepat penyembuhan diabetes melitus Hub: 081320042025

MEDWAN JEANS Menjual bahan2 jas, jean, loreng, aska & menerima jahitan. Pasar Baru Lt.2 C1 No 1,2. Tlp: 022-4245700

ELSI JUAL: Accesories , Kerudung & ­ Aneka pakaian dalam Pria & Wanita. MD PLAZA Atrium LT.Dasar

KEPERLUAN MOBIL MOTOR

KESEHATAN

FESYEN

KLAPERTART Kak YEN Sedia Klapertart Original & Klasik, Tanpa Rhum, Tanpa Pengawet. ­HALAL.Jl. Kalijati Raya No. 26 ­Antapani Tlp:087825459969 L161213

L180314

JUAL 4 GEROBAK,ETALASE & KULKAS,FREZEER. COCOK YG MULAI USAHA KULINER, FCOPY, KONTER HP, SEMBAKO. BS BELI SATUAN. Jl.Ry ciomas sblh tkg cukur dpn perum. Vila ciomas indah dkt kec. Bogor HP. 085890081234.

L270314

B030715

L200114

L010314

DUNIA PAYETTE Grosir/eceran, aneka renda2 & payet/accessories. Pasar Baru Lt 2 Blok A 2 No 9. Tlp: 022-4245778/0817707771

MAKANAN

Terima Cat Oven Per Panel 250rb, Salon Mobil 100rb, 1 Hari Selesai Wetlook Bergaransi Tlp: 022-93613435

B140315

L220314

KEHILANGAN

Tlh hilang STNK F 4221 AI Yamaha 5 TL warna Hitam tahun 2004 hub cecilia v sri hadi 081318314319

Jl. Mits FE 304 Truck 2005 Jl Batu Nunggal Indah Raya No. 81 Tlp: 081221312121 B220415


REPUBLIK BOBOTOH

MINGGU, 5 JULI 2015

www.inilahkoran.com

B8

BIKIN GALAU PEMAIN MUDA KOMITE Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kota Bandung kecewa dengan kisruh berkepanjangan sepak bola Tanah Air. Perselisihan Menpora kontra PSSI ini dianggap mempengaruhi psikolofis pemain muda.

K

etua Umum KONI Kota Bandung, Aan Johana mengaku, dirinya kerap menerima keluhan dari atlit sepak bola binaannya yang juga dibawah naungan Asosiasi Kota (Askot) PSSI Kota Bandung, dimana anak-anak tersebut cukup gelisah takut karirnya di sepak bola terhenti lantaran kisruh di tingkat pusat, dan melibatkan federasi serta pemerintahnya sendiri. “Ada komentar dari anakanak kita yang sudah ada pemahaman di usia remaja, ada kekhawatiran mereka tidak bisa melanjutkan karirnya, tapi setelah dijelaskan mereka juga semakin paham. Jadi ada pengaruhnya karena kalaupun diteruskan jga tidak akan berlanjut meniti karir,” ucap Aan. Sebagai salah satu lembaga negara di bidang olahraga di tingkat kota, Aan bersama KONI Kota Bandung juga memaksimalkan memberikan dukungan secara moril. “Tapi kita jelaskan bahwa urusan seperti ini hanya sementara, dan teruslah berlatih dan meneruskan karirnya agar semakin berlanjut,” tegasnya. Sebagai bobotoh, Aan ikut terpukul saat menerima kenyataan tim kecintaanya harus dibubarkan, karena terkena dampak kisruh sepak bola Indonesia. Padahal, menurutnya Persib bukan hanya identitas Kota Bandung, melainkan sudah menjadi kebanggan seluruh masyarakat Jawa Barat. Dengan bubarnya tim Per-

sib ini, Aan sudah memastikan bahwa dirinya tidak bisa lagi menyaksikan pemain idolanya berlaga. Di matanya tim Maung Bandung bukan menyoal urusan olahraga semata, disamping itu dia melihat kegembiraan dari para penikmatnya. “Selaku warga Bandung sungguh sangat prihatin dengan adanya kejadian ini, tentu saja kita tidak bisa melihat laga. klub kecintaan kita Persib yang luar biasa bukan hanya Kota Bandung, karena ketiadaan kompetisi yang biasanya bersuka cita kini terhapus sudah,” ungkapnya. Mengingat kapasitasnya selaku Ketua Umum KONI Kota Bandung, dia juga meminta peran pemerintah untuk benar-benar fokus melakukan pembenahan, dengan mengesampingkan urusan pribadi, serta mau menggandeng pihak lainnya untuk bekerjasama. “Kami berharap dengan kebijakan dari Menpora dalam hal ini pemerintah untuk melakukan pembenahan, setelah pembekuan berdampak adanya sanksi FIFA. Sekarang sudah terlanjur, jadi kami harapkan seluruhnya untuk bahu-membahu membangun jembali,” jelasnya. Aan berharap Menpora memiliki strategi yang matang untuk meningkatkan kualitas sepak bola Indonesia, sebab dia melihat setelah melakukan pembekuan terhadap PSSI lalu berujung hingga jatuhnya sanksi dari FIFA, namun ternyata program dari Imam Nahrowi masih belum jelas. Sebagai imbasnya, Aan menilai situasi persepakbolaan nasional terombang-ambing tanpa ada arah dan tujuan pasti, sehingga berdampak pada masa depan klub dan lebih jauh lagi merugikan para pelaku langsung di lapangan sampai semua aspek diluar lapangan itu sendiri, baik secara psikologis, sosial, budaya, bahkan ekonomi. “Diharapkan Pak Menpora tidak ha-

nya membuat kebijakan seperti ini, tapi sudah ada perencanaan yang matang, jadi jangan sampai seperti ini udah dibekukan PSSI-nya dan mendapat sanksi dari FIFA, tapi program belum jelas mau melangkah mereka masih kebingungan apa yang harus dilakukan, dan itu merugikan,” bebernya. Setelah dua bulan terlewat sejak turunnya sanksi FIFA, Aan melihat kini situasi sepak bola Indonesia justru semakin ‘kronis’. Alih-alih menunjukan sinyal kebangkitan layaknya federasi eropa, afrika, maupun amerika, dia menilai para pemangku kebijakan persepakbolaan nasional justru sibuk mempertahankan kebenaran menurut versinya masing-masing. “Jadi kalaupun sanksi berlanjut diharapkan meniru negara-negara yang sudah disanksi tapi semakin maju contohnya seperti Yunani setelah mendapat sanksi dua tahun malah juara eropa, dan Australia setelah disanksi ikut piala dunia, jadi berharap semua pemangku kebijakan khususnya sepak bola harus sesegera mungkin duduk bersama mencari solusi,” terangnya. Meski demikian, Aan tidak ingin terpengaruh oleh kisruh di level pusat, sebagai pemangku kebijakan di tingkat daerah, dia akan terus berupaya saling mendukung bersama Askot PSSI Kota Bandung untuk melakukan pembinaan talenta muda berbakat, guna menyambung roda regenerasi seniman lapangan hijau. “Di setiap daerah diharapkan tidak terganggu oleh kegiatan pusat, melalui Pengcab (Askot) PSSI kita akan memfasilitasi semua program harus tetap dijalankan, kita harus tetap melakukan pembinaan sehingga bibit-bibit atlit sepak bola terus muncul, ‘keun bae rek dipake atawa henteu ku tingkat nasional teu jadi masalah’, tapi kaderisasi terus berjalan di daerah,” pungkasnya. (asep pupu/tan)

AAN JOHANA

21 Champions Families Lolos ke Semifinal 21 CHAMPIONS Families memastikan lolos ke babak semifinal Liga Ngabuburit Piala Wakil Wali Kota 2015,setelah menaklukan And 1 Sosi Universe dengan skor telak 3-0. Ketiga gol dicetak oleh Devi Aditya, Rendi Saputra, dan Munadi. Di laga kedua ini, 21 Champions Families tanpa diperkuat penggawa Persib senior semisal Dedi Kusnandar, Muhammad Agung Pribadi, Dias Angga Putra, dan Muhammad ‘Deden’ Natshir. Meski begitu, pelatih Mustika Hadi menyebutkan jika absennya para idola bobotoh terdebut tak lantas berpengaruh signifikan. “Sebetulnya enggak banyak pengaruh mereka absen dalam pertandingan ini. Mereka juga yang main tadi pemain liga yang punya skill bagus,” kata Mustika setelah pertan-

dingan di Stadion Sidolig, Jalan Ahmad Yani, Bandung, Sabtu (4/7). Mustika menambahkan jika kehadiran para penggawa Maung Bandung tersebut disamping menunjang permainan tim racikannya, juga untuk menghibur penonton Liga Ngabuburit Piala Wakil Wali Kota 2015 yang merindukan pemain pertandingan. “Jadi tanpa hadir pemain Persib kaya kemarin hanya auranya aja mungkin yang agak kurang, soalnya kita utamakan untuk hiburan juga, kan udah lama ni ga liat mereka main,” imbuhnya. Oleh karenanya Mustika berharap di babak semifinal nanti 21 Champions Families bisa tampil dengan skuat lengkap. “Soal pemain gak ada masalah cuman penonton yang rindu kurang terhibur, ya mu-

dah-mudahan semi final nanti komplit,” harapnya. Lebih lanjut Mustika menilai di babak semi final nanti akan sangat bermanfaat bagi anak didiknya yang manggung di kompetisi domestik. Sebab di babak berikutnya pada 10 Juni nanti, persaingan kian sengit dengan level perlawanan lebih tinggi, sehingga para pemain 21 Champions Families akan bekerja lebih keras. “Saya pikir semi final nanti bakal sengit, lawannya punya tenaga masih muda, punya kecepatan, itu untuk eks liga pemain akan dapat perlawanan nanti di semi final,” jelasnya. Sementara di kubu tim lawan pelatih And 1 Sosi Universe, Irman Ruyaman berlapang dada menerima kekalahan timnya, sekaligus perjalanan anak asuhnya di Liga Ngabuburit

INILAH/ASEP PUPU

Piala Wakil Wali Kota Bandung 2015 harus terhenti di tangan 21 Champions Families. Irman menilai para penggawa And 1 Sosi Universe sebetulnya sudah

bermain dengan baik, hanya saja dia tidak memungkiri jika 21 Champions Families lebih unggul secara teknis dan pengalaman bermain. “Kalau permainan ya lumayan

sih, lagian lawannya udah ada bintangnya udah biasa main di Persib U-21 meskipun 3-0 masih bisa melawan,” ujar Irman usai pertandingan. Oleh karenanya, sekalipun kalah telak tiga gol tanpa balas namun Irman cukup puas dengan penampilan And 1 Sosi Universe. Terlebih dia melihat anak didiknya beberapa kali kerap menyulitkan pasukan 21 Champions Families. “Kekurangan paling di lini depan, dan di lini tengah terlalu banyak bawa bola kurang efektif keseleuruhan maksimal lawan di atas rata-rata kita,” tandasnya. Sementara di partai pembuka Liga Ngabuburit Piala Wakil Wali Kota 2015 kelompok U-19, UPI berhasil menang tipis 1-0 atas Bone FC lewat gol Hadi. (asep pupu/tan)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.