Rekor Pecah di Katulampa

Page 1

SELASA 5 MARET 2013

INILAH GRUP : INILAH KORAN PORTAL NEWS : WWW. INILAH.COM, WWW.INILAHKORAN.COM, WWW.YANGMUDA.COM WWW. JAKARTAPRESS.COM MAJALAH: INILAH REVIEW

SILVER WINNER

>> e-Paper inilahkoran http: //www.inilah.com/ikoran

Dari Bandung untuk Indonesia

EDISI NO 111 TAHUN II/2013

RP 2.000

REDAKSI /IKLAN /SIRKULASI : JALAN TERUSAN PASTEUR NO 167 BANDUNG TEL 022-6127865 (HUNTING), 022-6127793 (REDAKSI)FAX

022-6127769E-MAIL: inilahkoran@inilah.com

INILAHKORAN MERAIH PENGHARGAAN SILVER WINNER INDONESIA PRINT MEDIA AWARD (IPMA) 2013 UNTUK KATEGORI THE BEST OF JAVA NEWSPAPER

Rekor Pecah di Katulampa PEMILU DI KENYA LIMA tahun lalu, Kenya menggelar pemilu yang diwarnai sejumlah pembunuhan sadis. Dan Senin (4/3) waktu setempat, lagilagi pemilu di Kenya memakan korban jiwa. >>BACA HAL 10

C

KEMENANGAN PENTING PELATIH Persib Djadjang Nurdjaman menganggap kemenangan atas Persija Jakarta 3-1 begitu penting. Namun hasil itu belum mengubah posisi di tangga klasemen. >>BACA HAL 13

Tahukah Anda

Penyu Hijau Bertelur 1.400 Butir per Bulan PENYU atau kurakura, selain berumur panjang, juga tercatat sebagai hewan yang bertelur paling banyak sepanjang hidupnya. Semua penyu bertelur di darat. Spesies kura-kura tropis dapat bertelur beberapa kali sepanjang tahun. Sedangkan spesies di iklim subtropis hanya bertelur satu atau dua kali selama musim berkembang biak. Jumlah telur yang dikeluarkan penyu tergantung pada ukuran spesies. Penyu kecil menghasilkan 1-4 butir. Namun spesies terbesar bisa bertelur lebih dari 100 butir. Penyu hijau adalah spesies yang paling banyak menghasilkan telur, yaitu hingga 6 atau 7 kali setiap dua minggu dengan 100 butir lebih setiap kali bertelur. Atau jika diakumulasikan, seekor penyu hijau bisa bertelur hingga 1.200-1.400 butir per bulan. Penyu betina bertelur begitu banyak dan sering karena bisa menyimpan sperma sang jantan. Sehingga mereka bisa terus mengeluarkan telur yang sudah dibuahi dalam selang waktu lama setelah kawin. (*)

KURS TRANSAKSI US DOLAR 9790 9760

9753

9754

9730

emas melanda Andi Sudirman. Hujan yang mengguyur kawasan Puncak Bogor, membuat debit air Sungai Ciliwung meningkat, Senin (4/3) sore. Ben­ dungan Katulampa Bogor pun terkena imbasnya. Debit air di sana, menjadi yang tertinggi dalam tiga tahun terakhir. Sebagai petugas jaga Ben­ dungan Katulampa, Andi tentunya hafal betul berapa ke­ tinggian air dari waktu ke waktu. Pun Senin (4/3) sore kemarin. Sekitar pukul 18.00 WIB, tinggi air Bendungan Katulampa mencapai 250 cm. >> bersambung hal 11

SIAGA BANJIR: Kondisi Pintu Air Bendungan Katulampa saat banjir melanda Jakarta 15 Januari lalu. Kemarin, Senin (4/3), ketinggian air di Katulampa mencapai 250 cm atau tertinggi dalam tiga tahun terakhir. Jakarta pun bersiap menghadapi banjir.

Jabar Bidik Pendapatan Pajak Rp18 T INILAH, Bandung – Di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Cibeunying Kota Bandung, Adjat Jatnika bicara target. Kakanwil Pajak Jabar I itu menyebut angka Rp18 triliun untuk pendapatan pajak pada 2013. Target itu jauh lebih besar dari capaian tahun-tahun sebelumnya. “Tahun 2010 kita dapat Rp11,5 triliun, 2011 dapat Rp12,5 triliun, 2012 dapat Rp14 triliun. Target tahun ini Rp18 triliun,” kata Adjat Jatnika kepada wartawan, Senin (4/3). Menurut dia, target Rp18 triliun itu sasarannya adalah 1,2 juta wajib pajak. Tahun ini, lanjutnya, ada penambahan wajib pajak sekitar 250 ribu orang. Walhasil, lanjut Adjat, jumlah wajib pajak totalnya

INILAH/DICKY ZULFIKAR NAWAZAKI

SERAHKAN SPT: Gubernur Jabar Ahmad Heryawan dan Ketua DPRD Jabar Irfan Suryanagara memasukkan formulir SPT tahunan, Senin (4/3).

1,45 juta orang. “Kita optimistis target kita tercapai,” tegas Adjat. Soal jumlah wajib pajak,

kata dia, disinyalir cukup banyak yang tak tercatat. >> bersambung hal 11

Rieke Menggugat, Heryawan Optimistis INILAH, Bandung – Gugatan itu siap meluncur ke Mahkamah Konstitusi (MK). Yang melayangkannya, Rieke Diah Pitaloka-Teten Masduki. Pasangan CagubCawagub Jabar dari PDIP itu menolak hasil Pemilukada Jabar. Mereka menilai, pesta demokrasi itu sarat pelanggaran. “Proses itu saya melihatnya terlalu banyak pelanggaran-pelanggaran, karena banyaknya pelanggaran yang terstruktur dan masif menghasilkan angka itu. Dan ini sangat mencederai berdemokrasi,” ujar Ketua Pemenangan Pilgub Jabar, TB

Toh, rakyat Jabar melihat Pilkada Jabar berlangsung dengan lancar.” Hasanudin di Gedung DPR, Senayan, Senin (4/3). >> bersambung hal 11

9715

9732

9726

Musik

9700 9670 26/2

Ketinggian air di Bendungan Katulampa memecahkan rekor dalam tiga tahun terakhir.

ANTARA/JAFKHAIRI

27/02

28/02

01/03

04/03

SUMBER: BANK INDONESIA

JADWAL WAKTU SALAT BANDUNG TGL

SUBUH

ZUHUR

ASAR

MAGRIB

ISYA

05/03

04.39

12.04

15.06

18.10

19.20

06/03

04.39

12.04

15.06

18.09

19.19

SUMBER: RUKYATUL HILAL INDONESIA

Rosemary, Usung Misi Perdamaian di Gasibu PEMBUKTIAN band beraliran punk bisa tertib saat konser, akan ditunjukkan Rosemary. Mereka siap mengusung misi perdamaian di Lapangan Gasibu Bandung, Sabtu (9/3). Ink Mary masih ingat betul kejadian masa lalu. Band Rosemary yang digawanginya, sempat masuk black list polisi. Dalam setiap konser, aksi mereka kerap diwaspadai. Tak urung, kondisi itu cukup menyulitkan lima personel band skatepunk asal Bandung itu unjuk gigi.

Kini, Ink kembali. Sebuah konser tunggal bertajuk Punkrock Show, siap menghibur warga Kota Bandung, Sabtu (9/3) mendatang. Mereka bakal mengusung misi perdamaian. Hakulyakin Ink memastikan konser nanti berjalan aman dan lancar. “Rosemary termasuk salah satu band yang cukup diwaspadai ketika menggelar konser, bahkan sempat masuk daftar black list kepolisian. Kali ini akan kami tunjukkan bahwa Rosemary tidak seperti yang dipikirkan,” kata Ink dalam konferensi persnya

INILAH/DICKY ZULFIKAR NAWAZAKI

KONSER TUNGGAL: Band beraliran punk, Rosemary, akan menggelar konser tunggal bertajuk Punkrock Show pada Sabtu (9/3).

di Cafe Karnivor, Senin (4/3). Band yang beranggotakan Indra Gatot (vokal, gitar), Ink Mary (vokal, gitar), Fajar (bass), Denny (drum), dan Bane (trompet) akan membawakan 20 lagu mereka sendiri. Beberapa lagu bahkan diambil dari album terbaru mereka pada 2012, berjudul Fans of Freedom. Di tempat yang sama, Indra Gatot (vokal, gitar) mengungkapkan, acara pada 9 Maret nanti, merupakan konser tunggal pertama Rosemary. >> bersambung hal 11


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.