SECTION
KAMIS 12 SEPTEMBER 2013
A
INILAH GRUP : INILAH KORAN PORTAL NEWS : WWW. INILAH.COM, WWW.INILAHKORAN.COM, WWW.YANGMUDA.COM WWW. JAKARTAPRESS.COM MAJALAH: INILAH REVIEW
nd
NEWS
Bandung Berbagi
Spirit Maung Spirit Juara
10 November 2013
Dari Bandung untuk Indonesia
EDISI NO 290 TAHUN II/2013
REDAKSI /IKLAN /SIRKULASI : JALAN TERUSAN PASTEUR NO 167 BANDUNG TEL 022-6127865 (HUNTING), 022-6127793 (REDAKSI)FAX Website www.inilahkoran.com
KRONOLOGI PENANGKAPAN Sabtu (7/9), sebuah pesawat komersial dari Singapura mendarat di Bandara Husein Sastranegara, Bandung, sekitar pukul 09.45 WIB. Petugas Bea Cukai curiga terhadap gerak-gerik ASI. Petugas memeriksa koper bawaan ASI. Ditemukan tiga amplop coklat di bagian bawah. Amplop dibuka, isinya serbuk bening seberat 2,9 kg. Tes laboratorium membuktikan itu narkoba golongan satu. Prakiraan nilai sabu Rp5,2 miliar. ASI diamankan.
e
Email redaksijabar@inilah.com
e-Paper www.inilah.com/ikoran
Facebook inilahkoran jabar
Twitter @inilahkoran
Line Chat inilahkoran
SABU 7 M TERBONGKAR DI HUSEIN BEA Cukai Jabar menggagalkan penyelundupan sabu di Bandara Husein Sastranegara. Totalnya 3,875 kg atau senilai Rp7 miliar.
Minggu (8/9), pesawat komersial lainnya dari Singapura mendarat di Bandara Husein Sastranegara, Bandung, sekitar pukul 15.45 WIB. Dua warga India, MI dan RA, dicurigai petugas. Setelah diperiksa, di dalam sandal mereka disembunyikan sabu 975 gram.
Kusdirman Iskandar hafal betul peristiwa penggagalan pe nyelundupan narkoba di Bandara Husein Sastranegara, Kota Ban dung. “Ini yang terbesar dalam empat tahun terakhir,” katanya. Kakanwil Ditjen Bea dan Cu
Prakiraan nilai sabu Rp1,8 miliar Keduanya diamankan ke BNNP Jabar. BNNP mengembangkan kasus, menangkap empat kurir di Jakarta.
Dari india sabu dikirim ke malaysia
PENYELUNDUPAN
RP327 MILIAR
130 KASUS 145 KASUS
2012
NIGERIA
JARINGAN NARKOBA NIGERIA
kai Jabar itu menggelar ekspos penggagalan penyelundupan itu di kantornya, Jalan Asia Afrika, Bandung, Rabu (11/9). Di hadap an wartawan, dia mengaku bang ga dengan prestasi jajarannya. >> bersambung hal A7
MODUS: via kiriman pos atau bawaan barang di penerbangan
sendikat narkoba igeria memasok N narkoba melalui india
2013: 418,358 KG SENILAI
RP 2.000
022-6127769. Harga Langganan Rp 55.000/Bulan
INDIA Dari India, pembawa sabu transit di Malaysia
MALAYSIA
119
2013
39
JAKARTA
PELAKU PRIA
Sabu dari malaysia di kirim ke Jakarta dan berbagai daerah termasuk Ban-
BANDUNG
WANITA
INFOGRAFIS:INILAH/SALMAN FARTIST/FOTO: DICKY ZULFIKAR NAWAZAKI
BOLAMANIA Sudah Kalah, Persib Kena Sanksi Pula Dada Turunkan Ilmu
C
LOVE SPORT
TIGA WANITA DI BELAKANG NADAL
RAFAEL Nadal baru saja sukses merebut gelar juara AS Terbuka. Ada tiga wanita yang berperan di belakangnya. Siapa saja? >> BACA HAL C7
BANDUNG!
B PEMICU BARU HEALTHY CARE
SERANGAN JANTUNG
SELAMA INI, gaya hidup malas bergerak, makanan daging berlemak, dituding sebagai penyebab serangan jantung. > BACA HAL B5
INILAH, Bandung – Ha nya dalam sehari, dua pu kulan mendera Persib Ban dung. Selain gagal merebut tiket ke Piala AFC, Maung Bandung pun mendapat sanksi karena suporternya tak boleh mendukung Per sib dalam laga tandang se lama setahun. Kegagalan Persib mere but tiket ke Asia ditandai dengan kekalahan 0-1 di kandang Persipura Jayapu ra, Rabu (11/10). Kekalahan itu membuat pasukan Dja djang Nurdjaman ini harus merelakan posisi runner-up Kompetisi Indonesia Super League (ISL) kepada Arema Malang. Gol semata wayang Tinus Pae di menit ke-54 membuat Maung Bandung harus menelan kekecewaan di Stadion Mandala, Jaya pura. Padahal, secara per mainan skuat Persib mam pu mengimbangi anak asuh Jacksen F Tiago dan mela hirkan beberapa peluang. Pelatih Djadjang Nur djaman mengakui pemain
INILAH/BAMBANG PRAETHYO
KANDAS: Gelandang menyerang Persib, Kenji Adachihara hanya bisa terpana setelah timnya kalah 0-1 dari Persipura Jayapura, Rabu (11/9), Kekalahan ini membuat Persib gagal merebut posisi runner-up.
Persib sudah tampil baik. Tapi, hasil yang didapat tak sesuai yang diinginkan. Djanur memandang kekalah an dari Mutiara Hitam bu kanlah akhir dari segalanya. “Jujur, permainan sa ngat berimbang. Justru
peluang lebih banyak di kita, tetapi tidak dapat diakhiri dengan baik,” kata Djadjang. Selain permainan apik yang ditunjukkan Sergio van Dijk dan kawan-kawan selama 90 menit di lapang an, dia pun sangat menyay
angkan beberapa keputusan wasit yang membuat Maung Bandung mengalami keru gian. Tetapi sebagai tim tamu, pihaknya tak dapat berbuat banyak. >> bersambung hal A7
untuk Emil di Rutan INILAH, Bandung - Wali Kota Bandung terpilih 2013-2018 Ridwan Kamil menjenguk Wali Kota Ban dung Dada Rosada di Lem baga Pemasyarakatan Cipi nang Jakarta. Ia mengaku mendapat wejangan dan tips dari Dada Rosada. Pria yang akrab di sapa Emil ini mengunjungi Dada sekitar satu jam, dari pukul 09.30 hingga 10.30 WIB, Rabu (11/9) pagi. “Saya datang sebagai warga Bandung, saya juga minta masukan dan nasihat memimpin Kota Bandung dari beliau,” ujar Emil. Menurut Emil, kondisi Dada Rosada terlihat se hat dan baik-baik saja. Ia meng aku mendapat pesan-pesan dari Dada Rosada.
Pak Dada sendiri bilang masih menunggu izin. Memang idealnya Pak Dada datang pada prosesi pisah sambut.”
>> bersambung hal A7
Layanan Publik
Gosok Gigi pun Sulit di RSUD Cianjur INILAH/BENY BASTYANDI
KELUARGA pasien itu terpaksa harus menampung air menggunakan botol air mineral. Namun air yang terkumpul masih tak cukup untuk keperluan mandi cuci kakus (MCK), sekadar untuk cuci muka atau menggosok gigi pun kurang. Minimnya pasokan air bersih sudah sering dikeluhkan oleh pasien maupun keluarga penunggu di RSUD Cianjur terutama di ruangan kelas III. “Kami kerap kesulitan memperoleh pasokan air bersih di ruangan. Kadang ada, kadang juga enggak ngocor sama sekali,” kata seorang keluarga penunggu pasien, Selasa (11/9).
Dada Rosada
KURS TRANSAKSI US DOLAR SUMBER: BANK INDONESIA
11500
11495
11400 11300
11256
11200
INILAH/DICKY ZULFIKAR NAWAZAKI
11181
11100
04/09
Pasien maupun keluarganya bahkan mengaku untuk berwudu pun cukup kesulitan. “Ribet kalau kondisinya seperti ini. Kami mengharapkan agar pihak
rumah sakit segera mencari jalan keluarnya agar tidak mengganggu pasien atau keluarga selama menunggui di ruangan,” tuturnya. Direktur RSUD Cianjur,
Ratu Tri Yulia Herawati tidak menampik pasokan air bersih di rumah sakit itu kerap tersendat. >> bersambung hal A7
05/09
11236
06/09
11244
09/09
10/09
JADWAL SALAT UNTUK BANDUNG DAN SEKITARNYA TGL
IMSYAK
SUBUH
ZUHUR
ASAR
MAGRIB
ISYA
12/09
O4.20
04.30
11.48
15.04
17.49
18.59
13/09
04.19
04.29
11.48
15.04
17.49
18.59