Janji Pamungkas Cagub Jabar

Page 1

KAMIS 21 FEBRUARI 2013 InilahKoran meraih penghargaan Silver Winner Indonesia Print Media Award (IPMA) 2013 untuk kategori The Best of Java Newspaper

INILAH GRUP : INILAH KORAN ď ŹPORTAL NEWS : WWW. INILAH.COM, WWW.INILAHKORAN.COM, WWW.YANGMUDA.COM WWW. JAKARTAPRESS.COM ď ŹMAJALAH: INILAH REVIEW

3

SILVER WINNER

HARI LAGI

>> e-Paper inilahkoran http: //www.inilah.com/ikoran

Dari Bandung untuk Indonesia

EDISI NO 099 TAHUN II/2013

RP 2.000

REDAKSI /IKLAN /SIRKULASI : JALAN TERUSAN PASTEUR NO 167 BANDUNG TEL 022-6127865 (HUNTING), 022-6127793 (REDAKSI)FAX

022-6127769E-MAIL: inilahkoran@inilah.com

Janji Pamungkas Cagub Jabar Lima pasangan CagubCawagub Jabar tampil all out di akhir kampanye, Rabu (20/2). Mereka mengumbar janji di hadapan massa.

B

erdiri di atas panggung, Anis Matta memegang pengeras suara. Pre­ siden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) itu berkoar di hadapan massa yang tumplek di Lapangan Gasibu. Dia lantas bicara figur pasangan Ahmad Her­ yawan-Deddy Mizwar, Cagub-Cawagub Jabar yang diusung PKS. Bagi Anis, pasangan Ahmad HeryawanDeddy Mizwar memiliki empat perbedaan di­ banding pasangan lainnya. Pertama, kata dia, pemimpin laki-laki yang telah menepati janji. Kedua, perpaduan unik ulama dan budaya­ wan sehingga menimbulkan kebaikan dan ke­ indahan. “Ketiga, telah berpengalaman sehingga kaya pengetahuan. “

Persib Siap Bungkam Mitra Kukar

 LIMA PERTANDINGAN TERAKHIR MITRA KUKAR Â? Â? Â? Â? Â?  Â?  Â?  ­ € ‚ ƒ„  ­ Â… † ‡ ‚

INILAH, Bandung - Persib Ban­ dung kembali harus melakoni laga berat, Kamis (21/2) sore ini. Di Sta­ dion Aji Imbut, Tenggarong, Maung Bandung bakal menjajal kekuatan Mitra Kukar. Tak main-main, musuh Firman Utina dkk kali ini adalah pe­ muncak klasemen sementara Indo­ nesia Super League (ISL).

LIMA PERTANDINGAN TERAKHIR PERSIB 16 Peb 2013 ­ Â? 04 Peb 2013 31 Jan 2013 ­ ­ 17 Jan 2013  ­ € 13 Jan 2013 Â? Â? ˆ

>> bersambung hal 11

PELATIH:

4-4-2

PELATIH:

Â?

4-4-2

�  ­

LIVE

€ �

ƒ

Â?

YANG PENTING MENANG!

INFOGRAFIS:INILAH/SALMAN FARIST

PENYERANG Persib Bandung, Sergio van Dijk tak terlalu berobsesi untuk terus mencetak gol. “Yang penting Persib menang,� ujarnya. >>BACA HAL 13

Aher Yakin Menang Satu Putaran

SORRY GOONERS

ARSENE Wenger kehabisan kata-kata. Kepada para Gooners (sebutan fans Arsenal), dia hanya melontarkan permohonan maaf. >>BACA HAL 16

Tahukah Anda

Ban Mobil Berwarna Hitam APA warna ban mobil atau motor? Jawaban paling banyak tentu hitam, kendati ada juga warna lain. Mengapa warnanya harus hitam? Hal ini ternyata berkaitan dengan proses pembuatannya. Ban terbuat dari karet, dan untuk membuat ban yang kuat, harus ditambahkan “karbon hitam�. Karbon hitam berbentuk bubuk yang bercampur dengan karet ini akan menghasilkan adonan karet ban yang kuat. Secara teknis memang ban bisa diberi warna lain dengan mencampurkan pewarna. Namun proses bertambah sehingga berdampak pada harga jual yang menjadi lebih mahal. Itu sebabnya, ban lebih banyak berwarna hitam. (*)

TGL

SUBUH

ZUHUR

ASAR

MAGRIB

ISYA

21/02

04:57

12:18

15:35

18:20

19:30

22/02

04:57

12:18

15:34

18:20

19:30

SUMBER: RUKYATULHILAL.ORG

KURS TRANSAKSI US DOLAR 9790 9800

9700 9665 9650 14/02

9684

15/02

9713

9704

9680

18/02

19/02

INILAH, Bandung – Empat hari menjelang Pemilukada Jabar, Ahmad Heryawan makin percaya diri. Calon Gubernur Jabar petahana itu bahkan ya­ kin bisa menang satu putaran. Terlebih lagi, pada hari terakhir kampanye Rabu (20/2), puluh­ an ribu pendukungnya tumplek di Lapangan Gasibu. “Insya Allah satu putaran,â€? ucap Heryawan seusai kampa­ nye. Dia mengaku senang meli­ hat antusiasme pendukungnya di Lapangan Gasibu. “Ini mem­ bangun optimisme. Mudahmudahan mereka benar-benar mewakili masyarakat Bandung khususnya dan Jabar pada umum­nya,â€? kata Heryawan. Di mata Heryawan, target satu putaran tidak terlalu su­ lit. “Satu putaran di Jabar kan tidak sehebat di Jakarta. Di Jakarta pemenang nomor satu harus di atas 50%, di sini cu­ kup 30%,â€? jelas pria yang akrab

INILAH/DICKY ZULFIKAR NAWAZAKI

ginya persentase pemilih yang belum menentukan pilihannya (undecided voters) alias ‘Pemi­ lih Galau’.

INILAH, Jakarta – Bewara penting terucap dari mulut Ga­ mawan Fauzi. Dia mengungkap kabar terkini nasib Bupati Ga­ rut Aceng HM Fikri. Sebentar lagi, Aceng harus segera lengser dari kursi Bupati Garut. Presi­ den Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) telah menyetujui pemak­ zulan Aceng. Ya, kemarin Gamawan me­ ngabarkan keputusan pemak­ zulan Aceng di Istana Negara. Menurut dia, Presiden SBY su­ dah menandatangani surat ke­ putusan pemberhentian Aceng. Gamawan mengatakan, SBY telah menyetujui per­ mintaan DPRD Garut. “Bapak Presiden sudah me­ nandatangani (surat keputusan) pemberhentian Aceng.â€?

>> bersambung hal 11

>> bersambung hal 11

SIMULASI MENCOBLOS: Aher-Deddy memeragakan pencoblosan pada nomor urut 4 saat kampanye terbuka di Lapangan Gasibu Bandung, Rabu (20/2).

disapa Aher itu. Konsultan Politik dan Mar­ keting PolMark Indonesia juga memprediksi Pemilukada Jabar berlangsung hanya satu putaran. Ini disebabkan ting­

SBY Setujui Pemakzulan Aceng

Bapak Presiden sudah menandatangani (surat keputusan) pemberhentian Aceng.�

Sejarah

Situs Purbakala Kabupaten Karawang, Nasibmu Kini .... NET

JADWAL WAKTU SALAT BANDUNG

9750

 �

‚

vs Persib Mitra Kukar kul 15.30 WIB Kamis (21/2) Pu

DI BELAKANG LAYAR

Â?

>> bersambung hal 11

SIBUK menjalani aktivitas syuting sinetron, nampaknya belum membuat Hikmal Abrar Nasution berpuas diri. >>BACA HAL 15

20/02

SUMBER: BANK INDONESIA

BELASAN situs purbakala di Kabupaten Karawang tak terurus. Warga sekitar pun berharap pemerintah setempat segera turun tangan. Agus Tani berbalut risau. Dia prihatin dengan kondisi belasan Situs Purbakala di Ke­ camatan Tegalwaru dan Pang­ kalan, Kabupaten Karawang yang terbengkalai. Sebagai aset daerah, situs tersebut kurang mendapat perhatian dari peme­ rintah, termasuk pengelolaan­ nya. Begitulah. Agus memang bukan seorang arkeolog. Dia hanya warga biasa yang tinggal

di Desa Kertasari, Kecamatan Pangkalan Kabupaten Kara­ wang. Namun, kepeduliannya terhadap keberadaan situs-situs purbakala cukup tinggi. Dia tak rela situs yang ada di wilayah­ nya rusak. Menurut Agus, kondisi belasan situs-situs itu rusak akibat faktor alam. Ada juga yang tak terurus. Padahal dulu, kata dia, pernah ada peneliti­ an mengenai situs prasejarah tersebut. Namun, kini tak ada lagi instansi yang memperhati­ kannya. “Sangat disayangkan situs purbakala itu terbengkalai. Pa­ dahal kan ini aset daerah,â€? cetus Agus, Rabu (20/2)

MENGGALI SEJARAH: Seorang arkeolog sedang meneliti batu peninggalan zaman prasejarah di salah satu situs purbakala di Kabupaten Karawang.

Agus menerangkan, situs yang rusak dan terbengkalai itu jenisnya batuan berben­ tuk Menhir. Satu yang ter­ bengkalai, ada di Kampung Nangerang, Desa Kertasari. Batuan itu kini tertutup semak belukar sehingga sudah tak terlihat lagi. Dia menuturkan, warga di desa ini sangat mengingin­ kan pemerintah turun tangan memelihara situs ini. Soalnya, jika dibiarkan rusak, ada seja­ rah yang hilang. Untuk itu, dia berharap pemerintah segera memperhatikan belasan situs tersebut. >> bersambung hal 11


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.