Kompilasi Tugas Akhir 116

Page 1



KOMPILASI TUGAS AKHIR 116

DEPARTEMEN ARSITEKTUR FAKULTAS TEKNIK SIPIL DAN PERENCANAAN INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA 2017


© 2017 ARSITEKTUR ITS

KOMPILASI TUGAS AKHIR 116 FINAL PROJECT COMPILATION 116 A catalogue; contains all of the final project by the graduates of architecture ITS 116. Content and Data Assortment by IRVIANDY SETYANTO GILANG FAJAR KUSUMAWARDANA SADIDA AGHNIA FAIRUUZ SYAFIQOH FIRDAUSI NADYA OKTAVIANTY Author photograph and portraits by CHANDRA MIRAZ Editing, Layouting and Cover Illustration by MOHAMMAD IRFAN ANDHIKAPUTRA All right reserved. No part of this book may be reproduced in any form or by any means without permission in writing from the publisher. Printed and Manufactured in Surabaya, Indonesia.




UNTUK SAHABAT KITA, GALI RAKA SIWI.


DAFTAR ISI

01

KATA PAK NGURAH

02

KATA PAK DEFRY

03

KATA KAMI

05

TERIMAKASIH


04

KOMPILASI 116

A

STRUKTUR, KONTRUKSI, MATERIAL

B

URBAN

C

HOUSING

D

SAINS, ARSITEKTUR LINGKUNGAN

E

ARSITEKTUR MAKNA

F

LANSEKAP

G

TEORI, METODE KRITIK



KATA PAK NGURAH “Disiplin arsitektur di masa kini sangatlah berkembang dan tidak lagi hanya tumbuh dari inti pengetahuan arsitektur tetapi juga dari disiplin di luar arsitektur. Keterbukaan terhadap disiplin di luar arsitektur ini semakin mendorong tumbuhnya ide-ide baru dan inovatif. Pengetahuan arsitektur pun semakin diperkaya sebagai konsekuensinya.�

Tugas akhir (TA) tahun 2016-2 mencoba membawa pesertanya berkreasi lebih jauh dengan megeksplorasi sintaks-sintaks arsitektur dalam kaitannya dengan disiplin di luar arsitektur. Isu-isu sosial, psikologi, budaya, ekonomi serta lingkungan digali secara kritis baik dalam skala mikro seperti tapak maupun skala lebih makro seperti bagian wilayah kota dan kota. Pemahaman terhadap isu-isu di luar disiplin arsitektur ini kemudian diturunkan mejadi ide-ide segar dan kreatif yang kemudian diterjemahkan ke dalam sintaks-sintaks arsitektur untuk menghasilkan karya-karya rancangan yang berkualitas. Tujuh kluster eksplorasi dan pengetahuan yang dihasilkan pada TA 2016-2 ini. 3 diantaranya fokus pada sintaks arsitektur seperti struktur/konstruksi/material, bentuk dan ruang, sains arsitektur & teknologi. Selebihnya berkutat dengan lingkup yang lebih besar seperti lansekap, perumahan/permukiman serta perkotaan. Berbagai tipologi bangunan dikembangkan di sisi aspek arsitekturalnya dan program-program baru diusulkan.

01

Kesemua ide, konsep dan pengetahuan yg dipaparkan di atas dirangkum dalam buku TA 2016-2. Karya-karya ini tidak saja dipandang sebagai tonggak awal keberadaan calon arsitek dalam dunia arsitektur, tetapi juga dapat dipandang sebagai pengetahuan yang dapat dimanfaatkan secara luas oleh orang lain maupun masyarakat. Arsitektur tidak cukup hanya dinikmati tetapi juga dapat dibaca untuk membuatnya lebih berarti.



KATA PAK DEFRY

02

“PROSES DAN PRODUK�

Setidaknya ada 2 macam pendapat yang berbeda dari ahli psikologi mengenai bagaimana seharusnya/sebaiknya seorang anak belajar. Jean Piaget merupakan salah satu yang pertama kali mengemukakan bahwa guru tidak seharusnya mendikte pengetahuan dan ketrampilan terhadap seorang anak dan seharusnya membiarkan mereka mempelajari sendiri tentang suatu hal. Bagi Piaget, belajar adalah sebuah proses personal. Di sisi lain, Lev Vygotsky contohnya, tidak sependapat dengan hal itu. Baginya, seorang anak harus belajar dari orang lain. Karena belajar adalah sebuah proses interaktif. Kedua pendapat tersebut berseberangan, namun sama-sama menyoroti hal yang penting: sebuah proses. Diskusi tentang proses dalam belajar selalu menarik untuk dikupas, terlebih pada bidang-bidang yang pada titik tertentu dari pembelajarannya haruslah mengeluarkan sebuah produk. Arsitektur termasuk di dalamnya. Dalam bidang-bidang semacam ini, produk seringkali mendominasi bagaimana sebuah kualitas pembelajaran dinilai. Jika sebuah produk terwujud dengan baik, niscaya kualitas belajarnya juga akan dinilai baik. Begitu pula sebaliknya. Hal tersebut menjadi dapat dimaklumi karena jauh

lebih mudah melihat sesuatu yang dapat ditangkap oleh mata/indera penglihatan dibandingkan dengan yang tak kasat mata. Produk pembelajaran Arsitektur dapat dilihat dengan mata: desain; rancangan; gambar; model; ilustrasi; dan lain sebagainya. Dan lagi-lagi ketika dalam sebuah pencapaian pendidikan harus diukur melalui sebuah nilai, dia akan juga berupa sesuatu yang dapat dengan mudah mendominasi penilaian: A artinya sempurna; puncak, B artinya adalah baik; tapi tak sebaik A, dan seterusnya. Tatkala semua yang nampak tersebut tidak dilihat lebih jauh, maka kita pun akan kehilangan esensi dari pembelajaran itu sendiri: sebuah proses. Seluruh karya yang termuat dalam buku ini dapat dipastikan tidak memiliki nilai huruf dan nilai angka yang sama, namun seluruhnya dapat dipastikan telah melalui sebuah proses belajar. Sejauh mana kualitas dari proses belajar itu, merupakan hal yang lebih menarik untuk direnungkan dan direfleksikan. Karena sebenarnya kegagalan dari seseorang bukanlah ketika dia memperoleh nilai yang lebih rendah dari yang lain melainkan ketika dia berhenti belajar.



KATA KAMI Arsitektur itu harus terbangun! Arsitektur itu harus harmoni dengan lingkungan sekitarnya! Arsitektur harus bagus, tapi murah! Arsitektur harus dapat menyelesaikan masalah! Pernyataan seperti itu selalu hadir pada telinga kita sebagai mahasiswa arsitektur. Pertanyaannya, apakah benar arsitektur harus seperti itu? Terlepas dari itu, apakah itu arsitektur? Tidak cukup bagi kami selama kurang lebih 4 tahun kuliah memahami betul apa itu arsitektur dan bagaimanakah itu arsitektur. Seiring dengan berkembangnya jaman dan kemajuan teknologi, pendapat tentang arsitektur semakin juga beragam. Diskusi, perdebatan, research ataupun karya arsitektur semakin banyak bermunculan dengan pendapat dan pandangan yang beragam. Pada akhirnya, arsitektur tidak hanya berbicara tentang objeknya saja, namun semakin dalam kearah pandangan bahkan visi dari sebuah arsitektur. Lalu dalam hal ini, manakah pandangan yang benar? Perbedaan tersebut memicu perdebatan yang menarik, karena hal itu memperkaya pengetahuan kami dari berbagai sudut pandang. Namun disisi lain, perdebatan itu tidak akan selesai, karena arsitektur adalah sesuatu pemahaman yang selalu berkembang dan tentunya setiap orang memiliki pandangan yang relative tidak sama. Tidak ada benar atau salah didalamnya, terkecuali dengan konteks

03

atau batasan tertentu. Sehingga arsitektur sendiri bergeser dari sebuah pemahaman tentang benda konkrit (objek), menjadi sebuah ilmu pengetahuan untuk dikembangkan. Dan bagi kami, apapun objek arsitektur dan pandangannya, yang terpenting adalah bagaimana posisi karya arsitektur tersebut (objek, research, atau teori) punya kontribusi kepada perkembangan ilmu pengetahuan arsitektur. Maka dari itu, dalam Kompilasi Tugas Akhir kali ini, kami memiliki visi utama tentunya berfokus kepada pengkayaan eksplorasi desain arsitektur terhadap isu tertentu. Kami percaya bahwa point penting dalam berarsitektur adalah bagaimana arsitektur itu hadir dari berbagai macam pandangan dan pendekatan, secara kritis pada isu dan konteks tertentu. Dalam Tugas Akhir ini kami menyusun berdasarkan pendekatan-pendekatan desain arsitektur yang mungkin terjadi dalam bentuk respon kritis pada isu tertentu. Upaya ini kami lakukan untuk sumbangsih kepada dunia keilmuan arsitektur agar terbuka pada kemungkinan baru di masa mendatang.



04


A STRUKTUR, KONSTRUKSI, DAN MATERIAL

Struktur, konstruksi dan material merupakan elemen yang tidak terpisahkan baik pada proses dan objek arsitektur. Elemen-elemen ini berperan penting pada bagaimana arsitektur hadir dan terbangun di sebuah lingkungan. Hal itu menjadikan bahwa elemen-elemen tersebut dapat dihadirkan sebagai sebuah pendekatan desain. Pendekatan dengan menggunakan elemen-elemen ini berfokus kepada aturan-aturan dan logika penerapan elemen tersebut sebagai media eksplorasi.


01

3213.100.075

MUHAMMAD RENALDO TITANO mrenaldotitano@gmail.com

STEELCITY PROMENADE: REDESIGN CILEGON SUPERMALL SEBAGAI CITRA KOTA BAJA


A


01


B URBAN

Arsitektur sangat lekat kaitannya dengan lingkungan, terutama lingkungan dalam skala kota. Dalam berbagai perdebatan, banyak pernyataan yang mengatakan bahwa arsitektur harus berdasarkan kebutuhan kota dan atau dapat berpengaruh positif pada skala kota atau regional. Dalam kluster ini, kondisi skala kota baik sebuah kebutuhan dalam kota ataupun fenomena masyarakat menjadi sebuah pendekatan dalam eksplorasi arsitektur.


01

3212.100.028

CINTHIA SOFIE D sofiedevansr@gmail.com

05

PUSAT KOMUNITAS TUNARUNGU: MATA YANG MENDENGAR

02

3213.100.038

LIDYA RAHMADIAN FITRIANDI lidyarf7@gmail.com

3213.100.009

DEWINNA FARAH PUSPITA dewinnafarahpuspita@yahoo.com

06

3213.100.010

MUHAMMAD FAJAR MAULANA fajarmauu@gmail.com

REDESAIN GOR BEKASI DENGAN PENDEKATAN TEKTONIKA

3213.100.012

ARMEINDA NUR AINI armameinda95@gmail.com

PERANCANGAN PERPUSTAKAAN UMUM DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR HYBRID

07

TERITORIALITAS: KANTOR DAN APARTEMEN SEBAGAI RUANG INTERAKSI FEMINISME

04

LEDI YULIAWATI PERTIWI Lediyuliawatipertiwi@yahoo.co.id

TAMAN SEPEDA SEBAGAI PENINGKAT INDEKS KEBAHAGIAAN MASYARAKAT KOTA BENGKULU

THE MARKET AS TIME TUNNEL DUALISME SUASANA PASAR YANG TERINTEGRASI DENGAN BERAGAM MODA TRANSPORTASI

03

3213.100.011

3213.100.017

VALENTINUS YULINDRA GANIS lent.ganis@yahoo.com

REDESAIN PASAR DARMO PERMAI MENJADI COMMUNAL SPACE DENGAN KONSEP LAYER BUILDING

08

3213.100.019

RAHMA MEIDITYA RIDHOWATI rahmameiditya@gmail.com

PUSAT OLAHRAGA DAN REKREASI DENGAN PENDEKATAN BIOPHILIK DI SURABAYA


09

3213.100.025

BAYU RIZKY RAMADHAN Bayurizky@hotmail.com

13

PURPOSEFUL ARCHITECTURE IN CONTEXT OF URBAN PARK AND OFFICE

10

3213.100.028

MUHAMMAD NURIL ARDAN dandesainku@gmail.com

3213.100.037

VASHTI ANDINI teehamz95@gmail.com

14

3213.100.042

UMAN SYAFRUDIN umansyafrudin@gmail.com

LIVING MUSEUM: MARITIME EKSPLORASI RUANG EKSPOSE PESISIR INDONESIA

3213.100.045

TUESDAYANI SADU sadublub@gmail.com

TAMAN EDUKATIF REKREATIF JAYENGRONO

15

KOMPLEKS MASJID PENAMPUNG BALITA TERLANTAR

12

IKVAN ROMADHANI ikvanromadhani@gmail.com

BIOPHILIC HEALING SPACE: RUANG RELAKSASI UNTUK STRES DI KOTA SURABAYA

AGREGASI: PERANCANGAN TERMINAL KAMPUNG MELAYU JATINEGARA, JAKARTA TIMUR

11

3213.100.044

3213.100.050

DEBRILIAN EASTHER MAGDALENA debby.ems20@gmail.com

REDESAIN STASIUN SUDIRMAN DENGAN KONSEP FLOW

16

3213.100.051

RAIHANA PUTRI HUTAMI raihana_ph@live.com

RUANG PUBLIK KATALIS TANAH ABANG


17

3213.100.054

Rr ARINTA RATIH NURINDAHSARI a.nurindahsari@gmail.com

21

BLURRING BOUNDARIES: JOYOBOYO INTERMODAL TRANSPORTATION HUB

18

3213.100.056

HANUM SORAYA hanumsorayaa@gmail.com

3213.100.059

IBDA ZHURIFAH QURROTAA’YUN ibda88@gmail.com

RUANG PEMBERDAYAAN ANAK JALANAN

20

3213.100.087

FAHRANI WIDYA ISWARA Fahrani_widya_iswara@live.com

TERMINAL INTERMODA BEKASI TIMUR: EKSPLORASI RUANG SIRKULASI

ERSIANA NURUL ISMAH ersianaanurul@gmail.com

RUANG KOREKSIONAL DAN PEMBINAAN ANAK

22

WISATA SISIPAN KAMPUNG KALIMAS DENGAN KONSEP KAMPUNG SEBAGAI BENDA PAMERAN

19

3213.100.093

3213.100.082

ISNA ROSYIDA CAHYA cahya.1911@gmail.com

PUSAT PENDIDIKAN INFORMAL UNTUK MENGOPTIMALKAN PERAN ORANG TUA DALAM MENDIDIK ANAK

23

3213.100.078

RANTI AMALIA MULYAWARDANI Amaliamulyawardani@gmail.com

WISATA EDUKASI DAN REKREASI DI KAWASAN SUNGAI CISADANE




B


01


B


02


B


03


B


04


B


05


B


06


B


07


B


08


B


09


B


10


B


11


B


12


B


13


B


14


B


15


B


16


B


17


B


18


B


19


B


20


B


21


B


22


B

14.200


23


C HOUSING

Drastisnya peningkatan jumlah manusia yang ada di Indonesia membuat peran hunian menjadi sesuatu yang penting dalam kehidupan. Hunian yang tidak di desain dengan baik, dapat melahirkan masalah pada lingkungan sekitarnya. Fokus pada pendekatan ini bukan merancang objek rumah atau hunian, tapi bagaimana sebuah hunian dapat hadir karena factor-faktor kehidupan manusia untuk bertinggal.


01

3209.100.058

HAIDIR RIO NAFIS nfsarch@gmail.com

05

KAMPUNG RAMAH WISATA NELAYAN NAMBANGAN SURABAYA

02

3212.100.103

JAMAL ABDUL NASIR malielabdulnasir@gmail.com

3213.100.006

AHMAD RIZAL SOLIKHUDDIN ahmadrizals.ars@gmail.com

06

3213.100.007

RELA HABIBAH relahabibah@gmail.com

KAMPUNG WISATA NELAYAN: NEW DEVELOPMENT KAMPUNG NELAYAN DENGAN KONSEP EKOWISATA

3213.100.015

ATIK DWI NUR’AINI atikd13@gmail.com

KAMPUNG VERTIKAL DONOREJO

07

KAMPUNG VERTIKAL NGAGEL BARU

04

MAULYSA PRAHASTUTI maulysa25@gmail.com

RUMAH SUSUN SEWA BAGI PEKERJA PABRIK DI KAWASAN SUB-URBAN KABUPATEN SIDOARJO

METABOLISME APARTEMEN PETI KEMAS

03

3213.100.008

3213.100.020

YUSTIKA RAHAYU yustika405@gmail.com

KAMPUNG VERTIKAL KARANGSARI

08

3213.100.021

MUHAMMAD WHIBI RHOUZAN FIKRI ndogel@gmail.com

PERSEPSI ARSITEKTUR: RUMAH SUSUN TAMBAK SEBAGAI RESPON HAK BERMUKIM BAGI MASYARAKAT KUMUH MEDOKAN SEMAMPIR SUKOLILO SURABAYA


09

3213.100.029

ARIQ AMRIZAL HAQY amrizal.arik@gmail.com

14

PENERAPAN KONSEP DEFENSIBLE SPACE PADA HUNIAN VERTIKAL

10

3213.100.035

NABILLA FADLINA AZAHRI nabilla.fadlina@gmail.com

3213.100.046

AINIYAH INTAN PERMATASARI ainiyah@ymail.com

15

12

GHEA OSSIANA PANGESTU gheaa.ossianaa@gmail.com

DESAIN PERMUKIMAN NELAYAN DENGAN KONSEP RADIAL BERLAPIS

13

3213.100.068

MUHAMMAD JEHAN ALDILLA jehanaldila@gmail.com

REDESAIN PERMUKIMAN KUMUH DENGAN PENDEKATAN INCREMENTAL

3213.100.092

INDAH NUER SISTYANINGSIH indahnuers@gmail.com

KAMPUNG VERTIKAL KAWASAN CENTRAL BUSINESS DISTRICT DI SURABAYA

16

KAMPUNG WISATA BUDAYA TENGGER

3213.100.058

ALDINO FAJRI aldinofjr@gmail.com

RUMAH SUSUN SILANG DIAGONAL UNTUK MASYARAKAT BERPENGHASILAN RENDAH

THERAPEUTIC SPACES: RUMAH REHABILITASI SOSIAL BAGI KORBAN NARKOBA

11

3213.100.091

3213.100.094

NURMA MEDIASRI HUWAIDA nurmamh@gmail.con

UPGRADING PERMUKIMAN KUMUH BANDAHARJO

17

3213.100.097

AHNDYA CHITA SEKAR ANGGRITI ELISABETH ahndyachita29@gmail.com

INTERKONEKSI PUSAT REHABILITASI DEMENSIA DENGAN TAMAN PUBLIK



C


01


C


02


C


03


C


04


C


05


C


06


C


07


C


08


C


09


C


10


C


11


C


12


C


13


C


14


C


15


C


16


C


17


D SAINS DAN ARSITEKTUR LINGKUNGAN

Arsitektur tidak hanya berbicara masalah estetika, namun juga masalah logika nyata dan ilmu pengetahuan (sains). Dalam pendekatan ini, sains menjadikan arsitektur memiliki logika logika atau rasional dalam proses desainnya. Logika dan rasional yang digunakan tentunya adalah ilmu tentang fisik dan atau fisika bangunan dalam membentuk arsitektur sebagai lingkungan binaan.


01

3213.100.003

AVINDA TASHA ASTREE VIELANDY vinvielandy@gmail.com

05

PERMUKIMAN BUKIT DURI HIJAU PINGGIR KALI

02

3213.100.022

MARIA FRANSISCA CANDRA YUNITA hwawa747@gmail.com

3213.100.039

ANASTASIA MARIA DELFIERA S.M. delfieralauw@gmail.com

06

3213.100.043

KUSMIRA OKVI KARENZA mirarrw@gmail.com

ARSITEKTUR DALAM PENANGANAN KETERGANTUNGAN NARKOTIKA DENGAN PENDEKATAN BIOPHILIC

3213.100.055

ZAHRA AMIRATIARA SALMA zahramiratiara@gmail.com

AGROWISATA SAPI PERAH BERBASIS ARSITEKTUR EKOLOGI DI DESA NGROTO, PUJON

07

HUNIAN VERTIKAL BERKELANJUTAN JOHAR BARU

04

DINDA MIFTAKHUL ROISYAH teehamz95@gmail.com

PUSAT PELATIHAN SEARCH AND RESCUE

TAMAN PERTANIAN KOTA PUSAT PERTANIAN ORGANIK BERBASIS TEKNOLOGI DI KOTA SURABAYA

03

3213.100.049

3213.100.062

WANDY WITAMA wandywitama95@gmail.com

STUDIO TARI KINETIK

08

3213.100.067

DEA ERVINDA FITRAH PERDANI deaervinda@gmail.com

PERANCANGAN PERKANTORAN MEDIA MASSA BERBASIS ARSITEKTUR BIOFILIK


09

3213.100.067

AHMAD SHIDDIQ HAMBALI ahmadhmbl@gmail.com

RESOR EKOLOGIS DI TITIK NOL INDONESIA

10

3213.100.073

ADELIA HANINDYA NASTITI adeliahanindyan@gmail.com

HUNIAN TERAPUNG SEBAGAI SOLUSI KENAIKAN MUKA AIR LAUT DI JAKARTA

11

3213.100.086

GHINA RASYIDA YASRI ghinaaa12@gmail.com

PUSAT RESEARCH GRASBERG: REHABILITASI LAHAN PASCA PENAMBANGAN



D


01


D


02


D


03


D


04


D


05


D


06


D


07


D


08


D


09


D


10


D


11


E ARSITEKTUR MAKNA

Seni tidaklah cukup dalam mengolah arsitektur. Arsitektur juga tidak cukup hanya memenuhi kebutuhan atau mewadahi sebuah aktifitas. Arsitektur juga harus memiliki pesan yang dapat disampaikan kepada penikmat atau penghuni dalam rancangan arsitektur tersebut. Pendekatan ini berfokus kepada arsitektur sebagai sebuah bahasa penyampaian, yang tentunya memilki pesan tertentu. Dapat berupa analogi, metafora, atau berdasarkan pendekatan panca indera agar dapat menyampaikan pesan melalui pengalaman ruang.


01

3212.100.065

IHDINA SABILI ihsabil11@gmail.com

05

SMP ISLAM LUQMAN SURABAYA BERDASARKAN KARAKTER SYUKUR DALAM AL-QUR’AN

02

3213.100.002

CAHYA HANA PRATIWI cahyahana18@gmail.com

3213.100.013

SAPTA SUNUSAE sunusaesapta@gmail.com

06

3213.100.032

TERRI MAYANGSARI YUNUS terriyunus@gmail.com

ASA: REHABILITASI MENTAL ANAK KORBAN KEKERASAN

3213.100.038

LAKSMI DEWAYANI dewayanilaksmi@gmail.com

ARSITEKTUR SEBAGAI APRESIASI SENI PERTUNJUKAN

07

GALERI SENI BAWAH TANAH SURABAYA: PENGALAMAN INDRAWI PENGUNJUNG SEBAGAI ESTETIKA

04

STEPHANIE FEBRIANTI HIDAYAT hidayatstephanie@gmail.com

FASILITAS TERAPI PEMULIHAN MELALUI MEDITASI PENGENDALIAN KESADARAN UNTUK MEREDUKSI STRES (MBSR)

PERANCANGAN TEMPAT WISATA INDUSTRI DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR VERNAKULAR KONTEMPORER

03

3213.100.033

3213.100.048

SATRIANI DIAN PERTIWI sa3ani.arch@gmail.com

PUSAT KESEHATAN MENTAL LUMPUR LAPINDO

08

3213.100.071

DWITA HAPSARIE RIANDHINI dwita29@gmail.com

TEMPAT PENITIPAN ANAK BERNUANSA ALAM DENGAN PENDEKATAN ARCITCTURE AND HUMAN SENSE


09

3213.100.083

ROCHADI MAHALALITA rochadi.mhl@gmail.com

SURABAYA ENVIROSCHOOL

10

3213.100.341

NADYA OKTAVIANTY nadyaoktavianty@gmail.com

EDUKASI DAN REHABILITASI: PENGEMBANGAN WISATA MINYAK BUMI WONOCOLO KABUPATEN BOJONEGORO

11

3213.100.701

JUNUS MARTHIN ALBERTHO KBAREK junus.martin@gmail.com

AKADEMI SEPAKBOLA USIA DINI DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR PERILAKU



E


01


E


02


E


03


E


04


E


05


E


06


E


07


E


08


E


09


E


10


E


11


F LANSEKAP

Apakah arsitektur hanya masalah bangunan? Pertanyaan ini mendasari bahwa eksplorasi arsitektur tidak hanya berbicara tentang bangunan, namun juga ruang ruang luar yang dapat membentuk ruang ruang arsitektur. Fokus pada bagian ini adalah mentitik beratkan kepada kombinasi dan tatanaan ruang luar berpengaruh dalam eksplorasi ruang pada arsitektur.


01

3213.100.005

DWIMAS MAHESWARA krisnadwimas@gmail.com

06

RUANG PENGALAMAN PUSAT BUDAYA DESA SANGEH

02

3213.100.023

JAFNI ZUL FAHMI zulfahmijafni@gmail.com

03

NURUL PUJI ASTUTI nurulpujiastuti29@gmail.com

07

04

IRVIANDY SETYANTO irviandys@gmail.com

08

05

POPPY REZA HAMANDA yemimapoppy@gmail.com

TAMAN VOKASI

NATASHA AYU HARYANI natasha.ayu.haryani@gmail.com

3213.100.077

HABEMA HARIANJA habema27harianja@gmail.com

RESORT AIR NYAMOGHEN (KARANG JAMUANG ANCHORAGE)

09

3213.100.081

RAEY MONICA FLAMENCYA SARAGIH flamencya@gmail.com

TAMAN AIR SUNGAI CILIWUNG

REDESAIN KAWASAN AKUATIK KEBUN BINTAANG SURABAYA

3213.100.031

3213.100.065

RUANG PUBLIK PEREDA STRES MASYARAKAT JAKARTA

TAMAN DAKWAH

3213.100.030

YUNIAR SYAHNEZ MUYASSHARAH yuniarsyahnez@gmail.com

KAMPUNG GAJAH: PENGINAPAN SAFARI DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR HIJAU DAN ARSITEKTUR ORGANIK

REDESAIN KEBUN BINATANG SURABAYA DENGAN PENDEKATAN BIOPHILIC

3213.100.024

3213.100.034

10

3213.100.095

AMALINA BUDIATI linabudiati@gmail.com

WINONGO WATERSCAPE: REDESAIN RUANG PUBLIK DI TEPI SUNGAI WINONGO BANTUL DENGAN PENDEKATAN LANSEKAP




F


01


F


02


F


03


F


04


F


05


F


06


F


07


F


08


F


09


F


10


G TEORI , METODE DAN KRITIK

Sebagian percaya, bahwa arsitektur bukan masalah kebendaanya, melainkan bagaimana arsitektur tersebut dapat hadir. Arsitektur juga dapat menjadi sebuah argumentasi terhadap lingkungan binaan yang ada disekitar kita. Arsitektur tidak hanya sebuah solusi benda untuk pemecahan masalah yang ada dimasyarakat, namun juga dapat menjadi sebuah konsep ataupun gagasan yang digunakan untuk memperkaya keilmuan arsitektur itu sendiri. Pada bagian ini, arsitektur lebih condong kepada sebuah sesuatu abstraksi dan media berargumen akan suatu hal. Pendekatan ini akan menitik beratkan pada metoda merancang/membedah arsitektur itu dari sisi teori, kritik, maupun sisi filosofis desain yang sifatnya mendasar pada keilmuan arsitektur.


01

3212.100.013

GALANG PARENDRA galangpw08@gmail.com

05

SASANA BELADIRI INTERAKTIF

02

3213.100.001

SHINTA MAYANGSARI shinmayangsari@gmail.com

03

HASRI NIMAS WIJAYANTI hasri.nimas@gmail.com

06

04

FAIRUUZ SYAFIQOH FIRDAUSI fairuuzsf@gmail.com

ARSITEKTUR BERDASARKAN PERUBAHAN AKTIVITAS DAN WAKTU

3213.100.060

GILANG FAJAR KUSUMAWARDANA gilang.live@gmail.com

TIPE : 0 ARSITEKTUR ANTI-TIPE

07

3213.100.069

SADIDA AGHNIA aghniadidas.dida@gmail.com

APARTEMEN BERKONSEP FRAKTAL

PERKANTORAN SEBAGAI PEMICU AKTIVITAS FISIK DAN KESEHATAN MANUSIA

3213.100.026

HAFRI ALFIAN hafrialfian@gmail.com

WONOKROMO JUNCTION-EFISIENSI RUANG DALAM FUNGSI WAKTU

ADAPTIVE REUSE EKS-BIOSKOP INDRA: TRANSITION

3213.100.016

3213.100.047

08

3213.100.084

MOHAMMAD IRFAN ANDHIKAPUTRA andhikaputra.irf@gmail.com

TIMELESS TOWER: A SUSTAINABLE MUSEUM


09

3213.100.085

KARTIKA RAHMASARI kartikarsari@gmail.com

PERKANTORAN VERTIKAL BIOPHILIC: PERANCANGAN PERKANTORAN UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS RUANG

10

3213.100.090

HERA MONICA heramonic@gmail.com

DESAIN KBRI DI SINGAPURA

11

3213.100.096

ANASTASYA PUTRI YUSUF acatasya4@gmail.com

FASILITAS TERAPI AUTISINTERSUBJEKTIF: INTERVENSI ARSITEKTUR TERHADAP HUBUNGAN MANUSIA DAN HEWAN



G


01


G


02


G


03


G


04


G


05


G


06


G


07


G


08


G


09


G


10


G


11







05

TERIMAKASIH Terima kasih kepada seluruh dosen pembimbing dan dosen penguji yang telah memberikan segala tenaga dalam mensukseskan tugas akhir ini hingga selesai. Dan juga tidak lupa terima kasih kepada seluruh karyawan departemen ITS dan juga elemen lain yang membantu mensukseskan tugas akhir ini hingga selesai. Besar harapan kami agar kompilasi ini dapat menjadi bagian dari pengembangan keilmuan arsitektur di masa mendatang. Sekian.



Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.