Jambi Independent | 13 Juni 2011

Page 1

SENIN, 13 JUNI 2011

ECERAN RP. 3.500,-

Suara Demokrat Makin Drop karena Nazaruddin Hasil Survei LSI Denny JA, Suara Golkar Melonjak JAKARTA - Kasus yang membelit Muhammad Nazaruddin memberi implikasi hebat kepada Partai Demokrat. Riset Lingkaran Survei Indonesia (LSI) pimpinan

Denny JA mengungkap, partai berlambang mercy itu telah terlempar dari puncak klasemen persentase dukungan pemilih terhadap partai-partai. Hal itu terjadi pertama kali sejak Pemilu 2009. Survei yang dilaksanakan 1-7 Juni 2011 tersebut mencatat,

dukungan pemilih terhadap Demokrat tersisa 15,5 persen. Padahal, pada Februari 2011, atau sebelum kasus Nazaruddin, suara partai peraih suara terbesar pada Pemilu 2011 itu masih bertengger di angka 20,5 persen. n Baca Suara hal 2 GRAFIS: DJATMIKO/JAMBI INDEPENDENT

ndra Nadine Alexaes m Dewi A

COVER STORY

e l u B a r i Panwas k Di

TAK DIKENALI: Nadine bercengkerama dengan salah seorang murid SD di pesisir Kota Bontang, Kaltim.

Tim Mahasiswa Pertama Penakluk Everest

Tujuh Puncak = Rp 6 M

WAJAH cantik dan status sebagai Putri Indonesia ternyata tidak menjamin mudah dikenal. Ini dialami oleh Putri Indonesia 2010 Nadine Alexandra Dewi Ames, kala mengunjungi Pesisir Bontang, Kalimantan Timur, kemarin (12/6). Gadis kelahiran Inggris tersebut tidak popular di perkampungan nelayan, Selangan itu. Saat Nandine berjalan di perkampungan di tengah laut itu, warga sempat mengira gadis cantik itu hanyalah wisatawan luar negeri yang sedang berkunjung ke tempat itu untuk liburan. n Baca Dikira hal 8

Indonesia patut berbangga. Empat mahasiswa pencinta alam Universitas Katolik Parahyangan (Unpar), Bandung, berhasil mengibarkan bendera Merah Putih di atap dunia, puncak Everest, bulan lalu. Mereka pun menjadi tim mahasiswa pertama tanah air yang menginjakkan kaki di puncak gunung tertinggi di dunia itu.

Terima 113 Laporan Pelanggaran Hari Ini, KPU Laporkan Hasil Pemungutan Suara Ulang ke MK

MUARATEBO - Pascapemilukada ulang Kabupaten Tebo 5 Juni lalu, Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Kabupa ten Tebo menerima berbagai laporan pelanggaran dan kecurangan dari tim sukses masing-masing kandidat. Selain itu, panwas

BALIHO jumbo terbentang di gerbang utama Universitas Katolik Parahyangan (Unpar) di Jalan Ciumbuleuiet 94, Bandung. Baliho berukuran sekitar 5 x 3 meter itu bertulisan “Merah Putih telah berkibar di puncak Everest 8.848 mdpl”. Di bagian bawahnya, terpampang foto empat orang berjaket tebal berwarna oranye yang tersenyum. n

juga menemukan berbagai pe langgaran. Divisi Penanganan Pelanggaran Panswaslu Tebo Yuli Astuti mengatakan, sedikitnya ada 113 laporan pelanggaran dan temuan yang masuk ke meja panwaslu. “Pelanggaran dan kecurangan tersebut dilaporkan tim sukses Suka-Hamdi dan tim sukses Yopi-Sapto. Tapi yang paling banyak melapor adalah tim Yopi-Sapto,” ungkapnya kepada Jambi Independent, kemarin (12/6). n Baca Panwas hal 2

Baca Tujuh hal 8

FAISAL RAHMAN/JPNN

Perampok vs Polisi Baku Tembak MAHITALA FOR JPNN

SANG PENAKLUK: Tim Seven Summit Mahitala saat perjalanan menuju puncak Everest.

UTAMA

Serka Asmujiono, Pioner Indonesia di Puncak Everest Baca halaman 8

PEMERINTAHAN

Abdullah, Pelaksana Harian Bupati Tebo JAMBI - Terhitung kemarin (12/6), jabatan Bupati Tebo Madjid Mu’az berakhir. Gubernur Jambi Hasan Basri Agus (HBA) telah melantik Pelaksana Tugas Harian (Plh) Sekretaris Daerah Kabupaten Tebo H Abdullah, sebagai Pelaksana Tugas Harian Bupati Tebo, menggantikan Madjid. Pelantikan itu berdasarkan telegram Mendagri Nomor T.131.15/2445/ OTDA tentang pelaksana tugas sehari-hari Bupati DOK/JAMBI INDEPENDENT Tebo. Abdullah Pelantikan yang berlangsung di auditorium Rumah Dinas Gubernur Jambi, kemarin, tanpa dihadiri Bupati Tebo Majid Mu’az (MM) dan Wakil Bupati Sukandar yang tepat habis masa jabatannya tepat pukul 00.00, tadi malam. n Baca Abdullah hal 2

Kurs Dollar Mata Uang

Kurs Jual

Kurs Beli

SGD USD

6,965.43 8,564.00

6,890.44 8,478.00 Sumber: Bank Indonesia

1 Tewas, Polisi Terluka BATAM - Baku tembak antara polisi dengan kawanan perampok terjadi di Kota Batam, Kepulauan Riau, kemarin (12/6), pukul 18.30. Akibatnya, satu orang perampok atewas dan seorang polisi, Brigadir Surya, anggota buser Polresta Barelang terluka. Aksi baku tembak itu terjadi di depan Toko Sembako, Sumber Kita Dotama, Samping Perumahan Frensiana Batam Kota. Sebelumnya, perampok yang berjumlah delapan orang itu berusaha merampok roko sembako tersebut. Baca Perampok hal 8

GRAFIS: DJATMIKO/JAMBI INDEPENDENT

Surat Alokasi CPNS Palsu Beredar Kemen PAN-RB Minta Pemda Tidak Tertipu

IMAN WACHYUDI/JPNN

PERAMPOK DI-DOR: Polisi melakukan olah TKP di lokasi tertembaknya salah seorang tersangka perampokan di Batam, kemarin (12/6).

JAKARTA - Penipuan dengan sasaran calon pegawai negeri sipil (CPNS) terus berlangsung. Kali ini, Kementerian Pemberdayaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemen PAN dan RB) memutuskan jika surat permintaan penambahan usulan alokasi CPNS 2011 yang beredar saat ini adalah bohongan alias palsu. n Baca Surat hal 2

M. Filsafat Annadir, Penderita Osteosarkoma Superberat

Awalnya Gatal, dalam Delapan Bulan Berat Tumor 7 Kilogram Hanya dalam waktu delapan bulan, benjolan yang ada di lengan bawah kiri M. Filsafat Annadir berubah besar. Bahkan, beratnya mencapai 7 kilogram. Akhirnya, dia mengikhlaskan lengan bawah kirinya diamputasi. AINI/JPNN

SETELAH DIAMPUTASI: Nadir diperiksa dr Erwin Isparnadi SpOT di ruang perawatan RSU Haji, Kamis (9/6) lalu.

NUR AINI, Surabaya NADIR, begitu panggilan akrabnya, tampak berbaring lemas di sebuah ruang perawatan RSU Haji Surabaya. Lengan kirinya tinggal separo dan berbalut elastic bandage cokelat.

Di lengan kanannya terpasang jarum yang terhubung dengan infus. Mata pria 19 tahun itu masih terpejam. Ketika dr Erwin Isparnadi

SpOT, dokter yang menanganinya, melakukan visitasi (kunjungan), Nadir harus dibangunkan. “Kemarin (Rabu, 8/6) kan baru aja operasi. Maka,

sekarang masih lemas dan tidur terus. Mungkin pengaruh obat biusnya belum habis,” ucap Hadirawati, ibu Nadir, yang saat itu menunggui.

Setelah itu, Erwin memeriksa kondisi fisik Nadir. “Apa terasa sakit semua?” tanya spesialis ortopedi dan traumatologi itu. Nadir mengangguk lemah. “Tidak apa-apa, nanti juga hilang (sakitnya). Kalau memang sakit sekali, akan saya beri obat pereda nyeri,” jawab Erwin. Dira, panggilan akrab Hadirawati, mengatakan, sakit yang dialami Nadir bermula delapan bulan lalu. Saat itu lengan bawah kiri anaknya terasa gatal. Karena dikira sekadar alergi, keluhan tersebut dibiarkan. “Namanya gatal, kan digaruk. Lama-kelamaan muncul benjolan sebesar telur,” katanya. Kemudian Nadir yang saat itu berada di Pasuruan berobat ke RS pemerintah di sana. n Baca Awalnya hal 2


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.