Jatim Pos Edisi No. 317

Page 1

ISSN : 1412 - 7490

Edisi No. 317 Tahun XVII ~ Minggu III MARET 2019

TABLOID MINGGUAN BERITA

MENJUNJUNG TINGGI KEBENARAN 

Tabloid Mingguan Berita Jatim Pos Online : www.jatimpos.co

Terbit sejak 2 Mei 2001 Penerbit : PT. Media Utama Jatim Direktur Utama : H. Syaiful Anam Pemilik Hak Paten Merek Nama Jatim Pos No. (250) MEREK INDONESIA (111) IDM000002986 DIREKTORAT MEREK (151) 12 April 2004 Dirjen HAKI Kemenkum HAM Alamat Redaksi : Graha PWI Jatim Jl. Taman Apsari No.15 Surabaya Alamat Perusahaan : Jl. Gununganyar Tengah VIII/34 Jl. Amir Mahmud IX/21 Surabaya. Terverifikasi Dewan Pers www.dewanpers.co.id

Pasca Banjir Landa Jawa Timur

Gubernur Upaya Tanggap Bencana

Ariel Tatum

Selalu Tampil Seksi

Bintang film cantik satu ini kerap menjadi sorotan karena penampilannya yang seksi. Tak heran jika Instagramnya sering dibanjiri komentar netizen karena gayanya yang nyentrik dan busananya yang mengundang selera kaum lelaki. Seperti beberapa waktu lalu saat Ariel mengunggah foto dirinya saat menjadi pengajar untuk anak-anak kurang mampu. "Keseruan kami belajar dan bermain di Selalu . . ke hal. 11

Madiun, Jatim Pos Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa terus berupaya agar Jawa Timur tanggap terhadap bencana. Terkait antisipasi banjir, Gubernur Khofifah menyampaikan, pihaknya sedang memfinalkan Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Jatim agar bisa menyiapkan kabupaten mana saja yang bisa menyediakan lahan untuk sudetan Sungai Bengawan Solo. "Sesuai pemetaan sudetan Bengawan Solo idealnya lima, namun sekarang baru ada dua yang ada di Bojonegoro dan Sidayu, Gresik, sehingga dibutuhkan tiga sudetan lagi," kata dia. Selain itu, Gubernur Khofifah juga meminta masyarakat Jatim untuk bisa living harmony with disaster mengingat topografi wilayah Jatim. Masyarakat Jatim harus mengetahui bahwa lima bencana tertinggi yang mungkin terjadi di Jatim yaitu banjir, kebakaran, angin termasuk di dalamnya

Perumahan Khusus Janda di Pasuruan Boleh Tinggal Gratis Selamanya

Kompleks perumahan khusus janda di Kecamatan Bangil, Kabupaten Pasuruan.

Pasuruan, Jatim Pos Membaca judulnya saja pasti membuat kaum lelaki penasaran. Ada perkampungan janda di Kecamatan Bangil, Kabupaten Pasuruan. Namun jangan berpikiran negatif dulu. Sebab, perkampungan ini dibangun justru untuk meringankan beban para janda tersebut. Adalah Hanif Kamalud-

din (81), seorang saudagar warga setempat yang memiliki ide menampung para janda tersebut dalam satu kompleks layaknya perumahan. Berkat kebaikan hati Hanif, para janda yang tinggal disini digratiskan. Tentu ada syarat-syarat yang telah ditentukan. Kompleks yang kini terdiri dari 40 rumah itu ada di Kelurahan Gempeng, Ke-

camatan Bangil, Kabupaten Pasuruan. Ternyata kompleks perumahan khusus janda ini telah berdiri sejak 2001. Sepintas, perumahan ini tidak ada bedanya dengan perumahan pada umumnya.Perumahan ini memiliki bangunan tipe 36 yang berjajar rapi. Tapi, sesuai namanya, para penghuni perumahan ini hanya kaum wanita yang rata-rata sudah berusia paruh baya. Sesuai jumlah rumah yang sebanyak 40 unit, perumahan itu pun diberi nama perumahan Arbain, kosakata Arab yang dalam bahasa Indonesia berarti 40. Rumah yang dibangun ini rata - rata memiliki dua kamar, satu kamar mandi, ruang tamu dan dapur. Saat ini, total sudah ada 37 janda Perumahan . . . ke hal. 11

Isu Kiamat di Ponorogo yang Menggegerkan

Warga Panik, Rumah dan Harta Dijual Murah

Ponorogo, Jatim Pos Isu kiamat di Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur, membuat sejumlah warga panik dan menjual tanah, rumah dan hewan ternaknya dengan harga murah. Tindakan itu membuat banyak orang dibuat geleng-geleng kepala, karena

melihat warga yang sudah tak bisa berpikiran logis. Peristiwa ini terjadi di Desa Watubonang, Kecamatan Badegan, Ponorogo. Akibat isu akan terjadi kiamat, sedikitnya 52 warga di desa tersebut memilih pergi dari desa untuk mencari perlindungan ke pondok

pesantren (Ponpes) yang ada di Kabupaten Malang. Namun, hijrahnya warga Watubonang ini tidak bersamaan, tapi bertahap sejak sebulan lalu. Terakhir warga yang pindah ke Kabupaten Malang itu terjadi pada 7 Febuari 2019 lalu tapi baru heboh dan viral di

Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa saat meninjau Desa Jeruk Gulung menggunakan perahu karet melihat dari dekat perkampungan warga yang terdampak banjir.

puting beliung, dan tanah longsor. “Saat ini memang banjir merupakan peringkat nomor satu bencana yang sering terjadi di Jatim,” imbuhnya. Ditambahkan, perawatan embung-embung

yang sudah ada harus menjadi tanggung jawab bersama baik pemerintah dan masyarakat. Hal ini perlu menjadi perhatian karena memiliki manfaat yang cukup besar yakni sebagai penampungan air ketika

hujan, dan sumber air ketika kemarau. “Di Jatim ada sekitar 416 desa yang berpotensi kekeringan saat musim kemarau dan banjir saat musim hujan, maka diperGubernur . . . ke hal. 11

Likuifaksi di Kabupaten Tulungagung

 Warga Enggan Pindah Tulungagung, Jatim PosHujan deras yang terjadi di Kabupaten Tulungagung, Senin (11/3) mengakibatkan pergerakan tanah (likuifaksi) dan menyebabkan sedikitnya 15 rumah di Desa Tanen, mengalami rusak berat. Informasi yang dihimpun di lapangan, Senin, kerusakan bangunan menyebabkan sebagian warga harus mengungsi, sebagian besar lain memilih bertahan kendati struktur bangunan rumah mereka rusak parah dan tidak layak huni lagi. Kerusakan bangunan akibat pergerakan tanah di permukiman bawah kawasan wisata air terjun dan alas kandung itu sebenarn-

ya telah terjadi sejak dua tahun terakhir. Penuturan warga dan perangkat desa, setiap turun hujan deras selalu terjadi retakan tanah. Bangunan yang ada di atasnya pun retak-retak. Retakan sempat berhenti saat musim kemarau. Namun begitu hujan kembali turun, apalagi intensitas dan curah hujan tinggi seperti

media sosial sejak beberapa hari lalu. Informasi yang diperoleh, warga Desa Watubonang pindah setelah ada seorang warga yang bernama Katimun menyebarkan isu kiamat sudah dekat. Selain itu Katimun juga menyebar isu jika akan terjadi perang sampai kemarau panjang. Katimun juga meminta warga untuk Warga . . . ke hal. 11

Katimun pembuat isu kiamat didampingi Kapolres Batu AKBP Budi Hermanto.

Likuifaksi di Tulungagung.

Selasa (5/3) dan Rabu (6/3), pergeseran tanah kian melebar dan menyebabkan kerusakan bangunan semakin parah. "Ada lima yang rusak sangat parah, lima lainnya rusak sedang dan lima lagi berpotensi terdampak. Tapi, dari semua itu baru satu yang mau mengungsi ke tempat yang lebih aman," Likuifaksi . . . ke hal. 11


Jatim I

Hal - 2

DPRD Kabupaten Mojokerto

Studi Banding Raperda Perumdan

Yogyakarta, beberapa hari lalu. Kegiatan Kunjungan Kerja dalam rangka study banding Raperda Perumdam. Kedatangan anggota Pansus II DPRD Kabupaten Mojokerto yang dipimpin oleh Ketua Pansus II Ir. Mohamad Fauzi, MM dari Fraksi Bintang Kerakyatan diterima olek Triyono, asisten II Bidang Pembangu-

JATIM POS nan dan Perekonomian Setda Kabupaten Kulonprogo serta didampingi Kabag Perekonomian Setda Kabupaten Kulonprogo serta Direktur Perumdam Kabupaten Kulonprogo Sutoyo, Msi. Hadir dalam kunjungan Kerja tersebut, semua anggota Pansus II, termasuk koordinator Pansus II DPRD Kabupaten Mojokerto H. Subandi, politisi Partai Golkar. Ketua Pansus II DPRD Kabupaten Mojokerto Ir Moh. Fauzi, MM mengatakan, kedatangan kami

Pansus DPRD Kab. Mojokerto bermaksud melakukan study banding terkait pembuatan Raperda Perumdam agar bisa diterapkan di Kab. Mojokerto. Terutama penataan menajemen bisa efektif agar bermanfaat bagi masyarakat. ”Study banding di Kab. Kulon Progo sangat bermanfaat bagi kami Pansus DPRD karena banyak yang bisa dicontoh dalam penerapan Perda Perumdam untuk mensejahterakan masyarakat,“ ungkapnya. (din/ adv)

Bupati Ponorogo Luncurkan KSWP

Mojokerto, Jatim Pos – DPRD Kabupaten Mo-

Untuk Tingkatkan Kepatuhan Wajib Pajak

jokerto melakukan Kunjun- Kabupaten Kulon Progo  gan Kerja ke Pemerintah Provinsi Daerah Istimewa Ponorogo, Jatim PosPemerintah Kabupaten Ponorogo dan Direktorat Jendral Pajak (KPP Pratama Kanwil DJP Jawa Timur II) secara resmi meluncurkan intahan telah ditegaskan, program Konfirmasi Status anggota DPR yang diber- Wajib Pajak (KSWP), di hentikan oleh Partai Politik. Aula KPP Pratama PonoroKemudian yang bersang- go, Rabu (06/3/2019). Program tersebut adalah kutan mengajukan keberbagian upaya dari pemeratan melalui Pengadilan. intah untuk memperkuat Pemberhentiannya dianggap sah setelah muncul administrasi perpajakan dan meningkatkan kepatuhan putusan yang berkekuatan wajib pajak. Serta optimalHukum tetap. “Gubernur isasi penerimaan pajak serta Jatim tidak menghormati pendapatan daerah di Kaaturan, sepatutnya menung- bupaten Ponorogo. gu Proses hukum selesai,” Lusiani, kepala kantor cetus Dani Setiawan. (din ) wilayah DJP Jawa Timur II, es Sidang DPRD tentang PAW Partai Kebangkitan Bangsa merupakan tindak lanjut dari Surat Keputusan Gubetnur Jawa Timur No. 171. 416/ 278/ 011.2/ 2019 tertanggal 21 Februari 2019 tentang Peresmian, Pen- Kota Batu, Jatim Posro dan Keuangan yang bergangkatan Pengganti AnSetiap tahun pertumbu- tempat di Amarta Hills Hotar Waktu anggota DPRD han wisatawan di Kota Batu tel and Resort, Kota Batu, Kabupaten Mojokerto dari meningkat sangat tajam. Jumat (8/3/). Partai Kebangkitan Bangsa. "Tahun sebelumnya angDalam sambutannya, Sidang PAW PKB tetap ka wisatawan yang datang Dewanti mengungkapkan berjalan lancar meski tanpa ke Kota Batu mencapai 5 rasa terima kasihnya karena dihadiri oleh Erma Muaro- juta, sekarang sudah ham- Kota Batu dijadikan tempat fah. Sebelumnya Muarro- pir tembus angka 6,45 juta acara yang sangat bermanfah menilai proses pember- wisatawan," ujar Walikota faat seperti seminar ini. hentian dirinya dianggap Batu Dewanti Rumpoko "Mudah-mudahan di cacat hukum karena proses pada acara Seminar Nasion- udara yang dingin dan sejuk hukum masih berjalan. Di- al dengan tema "Akselerasi ini kegiatan seminar berrinya masih kasasi di Pen- Inovasi Pembiayaan Untuk jalan baik dan mendapatkan gadilan. Percepatan Pembangunan hasil yang bermanfaat," tuSeperti yang diungkap- Infrastruktur Daerah". tur Dewanti. kan oleh Dani Setiawan SH Acara itu diselenggaraDewanti pun menceritakuasa hukum Erma Muaro- kan oleh Kementrian Per- kan banyak hal yang sudah fah. Berdasarkan UU No. 9 ekonomian Deputi Bidang dilalui Kota Batu selama 18 tahun 2015 Tentang Pemer- Koordinasi Ekonomi Mak- tahun sejak berdiri. (yon)

PAW PKB DPRD Kab. Mojokerto

Erma Muarofah : Itu Cacat Hukum

Mojokerto, Jatim PosRapat Paripurna Proses Pergantian Antar Waktu (PAW) Partai Kebagkitan Bangsa (PKB )dari Erma Muarrofah digantikan Abdul Hakim SHI. digelar DPRD Kabupaten Mojokerto diruang Graha Whicesa DPRD Kabupaten Mojokerto, Rabu ( 13/3) . Rapat Paripurna PAW dipimpin oleh Ketua DPRD Kabupaten Mojokerto H.Ismail SH. dengan didampingi oleh Wakil Ketua DPRD H.Subandi dan Wakil Ketua DPRD Hj. Ayni Zuroh. Dengan dihadiri belasananggota DPRD Kabupaten Mojokerto dari sejumlah fraksi. Menurut Ketua DPRD Kabupaten Mojokerto H.Ismail SH, dalam sidang PAW Partai Kebangkitan Bangsa Mengatakan, Pros-

6,45 Juta Wisatawan Datang di Kota Batu

dalam sambutannya mengatakan, program KSWP didasarkan pada surat Instruksi Presiden Nomor 7 tahun 2015. Program ini merupakan sinergi yang akan bermanfaat bagi kedua belah pihak. "Program ini mendorong peningkatan pendapatan daerah dari dana bagi hasil pajak, meningkatkan kepatuhan penyampaian SPT tahunan serta memperluas basis data perpajakan," jelasnya. Dampak sinergi tersebut secara langsung bisa dilihat dari presentase bagi hasil pajak yang meningkat dari tahun ke tahun. "Konfirmasi ini dilakukan melalui sistem aplikasi KSWP. Harapan kami masyarakat Ponorogo sadar akan pentingnya membayar pajak tepat waktu demi kelancaran pembangunan yang dibiayai dari pembayaran pajak. Saya juga mengapresiasi pemerintah Ponorogo yang telah ikut mendorong program KSWP," ungkap Lusiani. Bupati Ponorogo, Ipong

Muchlissoni, juga menegaskan tentang pentingnya membayar pajak yang menjadi kewajiban kita semua. Diharapkan dapat memotivasi agar pajak bisa ditingkatkan, sehingga pembangunan di Kabupaten Ponorogo dapat berjalan dengan lancar, karena tumpuannya adalah pajak. "Pemerintah Kabupaten Ponorogo siap mendukung setiap program dalam peningkatan pajak," ujarnya. Ipong juga akan menginstruksikan seluruh rekanan yang bekerjasama dengan Pemkab Ponorogo harus memiliki NPWP di Kabupaten Ponorogo. Hal itu berlaku bagi rekanan dari lokal maupun dari luar daerah sebagai wajib pajak. Karenanya diluncurkan KSWP. "Terima kasih saya ucapkan kepada para wajib pajak di Kabupaten Ponorogo, sehingga pada tahun 2018 ada peningkatan, yang juga telah membantu pembangunan yang ada di Kabupaten Ponorogo," pungkasnya. (Adv/nur)

Pemimpin Umum/Penanggung jawab: H.Syaiful Anam, Jufri Yus, Siswo Utomo Ombudsman: Gatot Soedjono, Arifin Perdana, Zis Muzahid Hasan Direktur Utama/Ketua : H.Syaiful Anam Pemimpin Redaksi: H.Syaiful Anam. Redaksi Pelaksana: Jufri Yus Koordinator Liputan: Siswo Oetomo. Pemimpin Perusahaan: Gatot.S, Dewan Redaksi: H.Syaiful Anam, Siswo Oetomo, Gatot S., Jufri Yus, Surabaya: Kurniadi N, Freddy SL, Burhanuddin. Biro-Biro: Malang: Zis Muzahid Hasan. Batu: Wahyono, Swandy Tambunan. Jombang: Heru Cahyo Utomo, Musyanik Kurniasari. Kediri/Nganjuk: Heru Cahyo Utomo. Tuban: Nur Aminin. Bojonegoro: Slamet Riyadi Kediri: Heru Cahyo Utomo. Madiun: Jumali. Ponorogo: Nuryadi. Ngawi: Rendy Rian Cahya, Sembodo Arif Pambudi (sirkulasi). Bangkalan: M. Hayan. Pamekasan: Bambang Winarno, Arief Purbadi. Sampang: Abdul Kodir, Ali W. Sumenep: Herman Basuki,Ach. Khoirul Hamdani, Hosnan. Mojokerto: Mokh.Zainudin. Pasuruan: Hamzah Pujiono. Situbondo: As’ad. Banyuwangi: Abdul Karim Su’ud, Asenan, Novie Nindyarto. Lumajang: Firman. Tulungagung: Sandi Tratana. Trenggalek: Ahmad Yulis Satriadji, Puthut Purbantara. Blitar: Slamet Karno, Sandi Tratana. Alamat Redaksi: Gedung Graha Wartawan PWI Jatim Jl. Taman Apsari 15-17 Surabaya, Alamat Perusahaan: Jl. Gununganyar Tengah VIII/34 Surabaya, Jl. Amir Mahmud IX/21 Surabaya. Telp. (031) 72316006, 0811349194. E-mail: mediautamajatim@yahoo.com. Penerbit: PT. Media Utama Jatim, Jl. Gununganyar Tengah VIII/34 Surabaya. SIUP No. 503/5612.A/ 436.6.11/ 2014. No. Rek: 0011265286 Bank Jatim a.n. PT. Media Utama Jatim. No. Rek: 0096.01.044662.50.2 BRI Kaliasin Surabaya, a.n. Syaiful Anam, Drs. H. Berdasarkan UU Pers No. 40 Tahun 1999. Percetakan: PT. Media Nusantara Press, Kawasan Industri SIER, Jl. Rungkut Industri III No.49, Surabaya- 60401 Isi di luar tanggung-jawab percetakan.


Ekspose DPRD Provinsi Jatim

Hal - 3

Rencana Khofifah Bangun Islamic Science Spark

oleh generasi mendatang. Mengingat, kepemimpinan gubernur Jatim sebelumnya seperti era Imam Utomo juga mampu membuat legacy berupa proyek pengungkit Jatim seperti Jalur Lintas Selatan (JLS). "Saya setuju jika gubernur Jatim periode 2019-2024 membuat pen-

inggalan yang cukup monumental supaya nantinya karyanya bisa dikenang oleh generasi mendatang," kata sekrtaris DPD PDI Perjuangan Jatim. Ia juga mengusulkan supaya Jatim memiliki miniatur Kerajaan Majapahit karena di wilayah Jatim ini dulu pernah berdiri ker-

ajaan besar yang willayah kekuasaannya lebih luas dari Indonesia saat ini. Di Sumatera ada museum Istana Maimun, kenapa Jatim tidak bisa membuat untuk mengenang Majapahit. "Saya yakin jika itu terealisasi bisa menjadi kebanggaan masyarakat Jatim bahkan bisa menjadi destinasi yang bisa mendatangkan kesejahteraan masyarakat Jatim ke depan," pungkas politisi asal Malang. Sebelumnya Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa (KIP) memang mengungkapkan keinginannya mewujudkan mimpi yang sudah terpendam sejak lama untuk menjadikan Indonesia sebagai sukuk market terbesar dunia. Pasalnya Indonesia merupakan negara dengan penduduk muslim terbesar dunia. Namun sayangnya Islamic Finance Power justru berdiri di London Ingrris yang nootebene bukan negeri Muslim. "Karena saya sudah mengemban mandat menjadi Gubernur Jatim maka mimpi itu lebih khusus lagi

dan Wakil Gubernur Jatim masa jabatan 2019-2024 di Gedung Negara Grahadi Surabaya, beberapa waktu lalu. Diungkapkan wanita asli Surabaya ini, bahwa program tersebut telah mendapatkan dukungan dari kementerian serta private sector. Dan selanjutn-

ya, program tersebut tinggal mencarikan akses pasarnya. Ia mencontohkan, jika ada pondok pesantren memiliki SMK yang bisa menghasilkan ikan teri. Itu hal yang baik karena permintan ikan teri banyak. Namun ada hal yang perlu diperhatikan dari segi kualitas, higienitas dan spesifi-

kasi. "Inilah tugas Pemprov Jatim untuk membantu akses pasar, menyiapkan modal, menyediakan pendampingan pelatihan," terangnya. Sementara itu, Ketua Dekranasda Provinsi Jatim Arumi Bachsin menyampaikan, pihaknya siap

DPRD Jatim Dukung Adanya Legacy

Ketua Fraksi PAN DPRD Jatim, Agus Maimun mengaku sangat mendukung jika Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa membuat legacy berupa Islamic Science Spark. Alasannya, Provinsi Jatim merupakan provinsi terbesar kedua di Indonesia dan mayoritas penduduknya religus. "Di Jatim juga banyak pondok pesantren dan sekolah yang berbasis keagamaan sehingga sangat cocok jika Jatim memiliki semacam Islamic Science Spark," kata caleg DPR RI dapil Tuban-Bojonegoro ini. Di sisi lain, lokasi Islamic Science Spark di tempatkan di kaki Suramadu sebelah Bangkalan juga sangat tepat. Sebab disana ada tokoh ulama yang sangat disegani yaitu Syaikhona Cholil yang menjadi

Khofifah Indar Parawansa saat rapat bersama dengan pimpinan fraksi dan pimpinan DPRD Jatim di gedung DPRD Jatim, Jumat (8/3/2019).

guru pendiri Muhammadiyah KH Ahmad Dahlan dan pendiri Nahdlatul Ulama (NU) Hadratus Syech KH Hasyim Asy'ari. Senada, Ketua Fraksi PDI Perjuangan, Sri Untari juga sangat mendukung jika di pemerintahan Khofifah-Emil membuat legacy yang nantinya bisa dikenal

kalau kita punya Islamic Finance Power menjadi arena edukasinya ada, art dan entertaimentnya juga ada sehingga jadilah Islamic Science Spark," ujar Khofifah Indar Parawansa usai rapat bersama dengan Pimpinan Fraksi dan Pimpinan DPRD Jatim di Gedung DPRD Jatim, Jumat (8/3/2019). Mantan Mensos RI itu mengakui bahwa konsep dan gambar Islamic Science Spark baru saja selesai dan insyaallah akan di display pada 17 Maret mendatang bersamaan dengan Milineal Fun World. "Nanti akan didisplay di pojok (kaki) Suramadu area Bangkalan Madura tentang rencana format Islamic Science Spark. Bahkan tim saya sudah mendaftarakan ke HAKI," beber Khofifah. Lahan yang dibutuhkan untuk Islamic Science Spark sekitar 40 hektar, 20 persen akan dipakai untuk edukasi berupa museum islam digital, 30 persen untuk Art (seni) dan 50 persen untuk Entertaiment. (yd)

mendukung dan membantu program Pemprov Jatim termasuk one pesantren one product. "Satu pesantren satu produk itu adalah salah satu pekerjaan Dekranasda dalam memberikan ide," tutur istri Wagub Jatim Emil Dardak ini. (yd)

DPRD Jatim Dukung Program One Pesantren One Product

Pondok Pesantren Tebu Ireng di Jombang.

Wakil Ketua DPRD Jatim Achmad Iskandar mengatakan pihaknya mendukung penuh program one pesantren one product yang diluncurkan oleh Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa dalam menjalankan program kerjanya selama 99 hari pertama setelah dilantik menjadi Gubernur Jatim. Program one pesantren one product dimana dalam program tersebut satu pesantren satu produk, menurut Achmad Iskandar, dirinya menangkap ada sebuah peluang usaha yang akan diciptakan Khofifah untuk memberikan kesejahteraan masyarakat khususnya di kalangan santri. “Apalagi program tersebut mendapat dukungan penuh dari kementerian serta private sector. Untuk selanjutnya tinggal mencari akses pasarnya,” jelasnya di Surabaya, belum lama ini.

Pria asal Sumenep ini mengungkapkan one pesantren one product tersebut menciptakan peluang usaha di masing-masing pesantren di Jatim yang tentunya untuk mensejahterakan santri-santri pesantren tersebut. “Inilah tugas Pemprov Jatim untuk membantu akses pasar, menyiapkan modal, menyediakan pendampingan pelatihan,”terangnya. Sebelumnya Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa mengungkap bahwa dirinya memiliki program 99 hari pertama kepemimpinannya setelah dilantik menjadi Gubernur Jatim. Salah satunya adalah program one pesantren one product. "One pesantren one product tidak masuk dalam APBD. Tetapi kita sepakat untuk memasukannya dalam 99 hari pertama," ujar Gubernur Khofifah di acara Selametan Gubernur

Bencana Banjir Menjadi Bahasan RPJMD Jatim 2020

Bencana banjir di 15 Kabupaten di Jatim menjadi perhatian serius Gubernur Khofifah Indar Parawansa bersama Pimpinan DPRD Jatim, Jumat (8/3). Untuk itu bencana banjir menjadi bahasan dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Jatim 2020. Wakil Ketua DPRD Jatim, Tjutjuk Sunario, mengatakan ada pembahasan bencana banjir yang terjadi di Jawa Timur. Meski hanya sebatas pemaparan awal, namun masukan itu diperlukan untuk memperkuat harapan RPJMD 2020. “Ada pembahasan bencana banjir. Tetapi mesih berupa pembahasan awal,” tutur dia. Tjutjuk yang juga politisi Partai Gerindra ini menegaskan, masukan tertulis diharapkan pada sembilan ketua fraksi disampaikan 13 Maret. Sehingga 14 Ma-

Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indarparawansa bersama Bupati Madiun, Ahmad Dawami dan Forpimda meninjau lokasi terdampak banjir bandang di Balerejo, Kabupaten Madiun, Kamis ( 7/3/2019).

ret nanti bisa disampaikan pada paripurna. Selain itu, pimpinan dewan bersama Gubernur Khofifah ikut mengawal pendidikan SMA/SMK yang dikelola pemprov. “Masukan dari fraksi melengkapi pada program pembangunan Jawa Timur ke depan,” tegas dia. Sebagaimana diketahui, Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menyebut banjir melanda

15 daerah di Jawa Timur. Ke-15 daerah itu adalah Madiun, Nganjuk, Ngawi, Magetan, Sidoarjo, Kediri, Bojonegoro, Tuban, Probolinggo, Gresik, Pacitan, Tranggalek, Ponorogo, Lamongan, dan Blitar. Daerah yang paling parah terdampak banjir adalah Kabupaten Madiun. Sebanyak 12.495 kepala keluarga (KK) di wilayah ini terdampak banjir.

Luapan air sungai Sungai Glonggong membuat banjir Madiun terjadi. Selain luapan sungai, curah hujan yang tinggi juga membuat sistem drainase lumpuh, sehingga banjir tak dapat dihindari. Tak hanya itu, banjir Madiun ini juga membuat PT Jasamarga Ngawi Kertosono menutup sementara jalan Tol Ngawi-Kertosono. Namun kini, banjir berangsur surut. Jalan Tol Ngawi-Kertosono sudah mulai dibuka kembali. Ketua Fraksi Demokrat Agus Dono Wibawanto mengatakan, pembahasan RPJMD Jatim 2020 akan dikawal DPRD Jawa Timur. Meski masih umum, pembahasan RPJMD akan dimatangkan dalam beberapa hari kedepan melalui Sidang Paripurna. “Semuanya masih global,” terang Agus Dono W. (yd)

Edisi No. 317 Tahun XVII ~ Minggu III MARET 2019


Jatim II

Hal - 4

JATIM POS

Kabupaten Mojokerto Dapat Bantuan Jaringan Gas

Dari Kementrian ESDM

 Mojokerto, Jatim PosWakil Bupati Mojokerto Pungkasiadi SH menerima bantuan Jaringan Gas (Jargas) dari Kementerian ESDM di tahun 2019 ini. Bantuan itu disahkan dalam nota kesepahaman (MoU) penyediaan dan pendistribusian gas bumi yang diteken Dirjen Minyak dan Gas Bumi Kementrian ESDMdi Ballroom Candi Singasari Hotel Grand Sahid, Jakarta, Rabu (13/3/2019). Sebanyak 4.000 jaringan gas yang akan diberikan semuanya berada di tiga desa di Kecamatan Pungging. Masing-masing 1.555 jaringan di Desa Tunggal Pager, 1.390 jaringan di Desa Pungging, dan 1.055 jaringan untuk Desa Kembangringgit. “Terimakasih pada pemerintah pusat atas bantuan jargas, dirinya berharap langkah ini dapat membawa manfaat bagi masyarakat secara efektif. Kami terima kembali un-

tuk Kecamatan Pungging sebanyak 4000 jaringan. Semoga dapat meningkatkan perekomomian masyarakat dan dimanfaatkan dengan baik,” ujar Wabup Mojokerto Pungkasiadi di Ballroom Candi Singasari Hotel Grand Sahid Jakarta. Masih kata Wabup Pungkasiadi sebelum ini, bantuan yang sama Jargas sudah didistribusikan di wilayah Kecamatan Ngoro tahun 2017 lalu. Jumlahnya sekitar 5.000 Sambungan Rumah (SR). “Bantuan Jaringan Gas (Jargas) tahun 2017 kami juga distribusikan untuk warga kami di Kecamatan Ngoro untuk 5000 Rumah,” imbuhnya. Selain Pemkab Mojokerto, MoU juga dilakukan dengan 17 daerah lain di Indonesia. Antara lain Pemkab Aceh Utara, Pemkot Dumai, Pemkot Jambi, Pemkot Palembang, Pemkot Depok, Pemkot Bekasi, Pemkab Karawang, Pem-

Wakil Bupati Mojokerto Pungkasiadi (dua dari kanan) menandatangani MoU penyediaan dan pendistribusian gas bumi dengan Kementrian ESDM di Ballroom Candi Singasari Hotel Grand Sahid.

kab Purwakarta, Pemkab Cirebon, Pemkab Bojonegoro, Pemkab Lamongan, Pemkot Mojokerto, Pemkab Pasuruan, Pemkab Probolinggo, Pemkab Kutai Kartanegara, Pemkab Wajo, dan Pemkab Banggai Banggai dibantu PT. Pertamina (Persero) melalui anak perusahaan PT PGN. Program jargas ini bertu-

juan untuk mengurangi ketergantungan terhadap LPG yang sebagian masih impor. Ego Syahrial Sekjen Kementrian ESDM mengatakan, Ditjen Migas telah melaksanakan pembangunan jargas sejak tahun 2009 sampai dengan tahun 2018. Total sambungannya sebanyak 325.852 SR di 16 Provinsi yang meliputi

Kesehatan, dan Dispendukcapil untuk membuat SOP terkait pelayanan kesehatan dengan berbasis teknologi informasi. “Dengan memanfaatkan IT maka semua data bisa langsung disinkronkan tanpa harus membuat warga wira-wiri mengurus dokumen ke instansi Dispendukcapil dan BPJS bila mengurus KIS/JKN, bisa menghemat waktu dan mengurangi biaya mobilitas ke beberapa Instansi,” imbuhnya. Lanjut Bu Melda sapaan akrab Ketua DPRD, selain itu, permasalahan penanganan ODGJ (Orang Dengan Gangguan Jiwa) mendapat atensi dibutuhkan perhatian dan pemahaman masyarakat bahwa ODGJ dapat disembuhkan. Peran aktif warga untuk memban-

tu proses kesembuhan sangat dibutuhkan. Perhatian keluarga besar manfaatnya untuk ODGJ. Pemerintah sendiri juga harus ambil andil dalam hal ini, yaitu dengan memberdayakan dan memberikan pelatihan untuk ODGJ. Misalnya pertanian hidroponik, perikanan dan perternakan. Bentuk sinerginitas DPRD dan rakyat selalu kita bangun dan kembangkan agar negara hadir untuk masyarakatnya. Walaupun belum sepenuhnya baik dan sempurna karena memang masih banyak yang harus disempurnakan. Dari kebutuhan riil masyarakat inilah yang akan menentukan pola pembangunan dan pengembangan Kota Mojokerto berproses ke depan,” tutupnya. (din/adv)

40 Kabupaten/Kota. Pada tahun 2019, pembangunan dilakukan di 18 Kabupaten/ Kota sebagaimana disebutkan di atas.

“Sejak tahun 2009 sampai 2018, sudah ada 325.852 SR di 40 Kabupaten/Kota pada 16 Provinsi. 2019 ini kita laksanakan kembali di 18 Kabupaten/ Kota yang hari ini kita laksanakan MoU nya,” kata Ego. Jargas sendiri memang telah diproyeksi akan mengurangi ketergantungan terhadap Liquefied Petroleum Gas (LPG) yang sebagian masih impor. Penggunaan jargas juga menghemat LPG sebanyak 216 ton per bulan dan mengurangi subsidi Rp 1,5 miliar per bulan. Dalam jangka panjang, keberadaan jaringan gas dapat menekan impor Bahan Bakar Minyak (BBM). Jaringan gas juga diklaim lebih menciptakan udara yang bersih. (din /adv)

Audensi Pemkab Mojokerto dan KPP Pratama

DPRD Kota Mojokerto Selenggarakan Reses

Ketua DPRD Fabriana Meldawati saat Reses.

Mojokerto, Jatim Pos Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Mojokerto selenggarakan Reses Tahap I masa Persidangan I tahun sidang 2019. Reses diselenggarakan selama 5 hari dimulai pada hari Kamis tanggal 7 Maret hingga Senin 11 Maret 2019. Digelar secara serentak di masing-masing daerah pemilihan. Acara Reses (Masa Serap Aspirasi Rakyat) dimanfaatkan maksimal oleh masyarakat untuk menyampaikan aspirasi, keluhan, bahkan ide untuk program-program di Kota Mojokerto. Tak ayal setiap ada resesyang digelar Anggota DPRD di lingkungannya, warga sangat antusias datang mengikutinya sampai acara selesai. Ketua DPRD Febriana Meldyawati, SH mengungkapkan bahwa reses merupakan momentum Anggota DPRD untuk ber-

temu dengan masyarakat guna mendengarkan aspirasiyang disampaikan untuk di perjuangkan. Kami berharap masyarakat dapat memanfaatkan dengan maksimal kegiatan reses ini. “Bermacam-macam keluhan dari masyarakat disampaikan antara lain mengenai pendidikan, ekonomi, kesehatan, infrastruktur dan lainnya. Salah satu hal yang paling banyak ditanyakan adalah pelayanan kesehatan JKN KIS. Hasil Rapat Dengar Pendapat (RDP) antara DPRD, Dinkes, Dispendukcapil dan BPJS Kesehatan juga tak luput disampaikan,” ungkapnya. Masih kata Ketua DPRD Kota Mojokerto, Febriana Meldyawati SH, Legislatif sudah 2 kali melakukan Hearing dengan eksekutif, kami mendesak untuk segera dibentuknya forum bersama antara Dinas Kesehatan, BPJS

Wabup Pungkasiadi saat audensi dengan Petugas Pajak.

Mojokerto, Jatim Pos Wakil Bupati Mojokerto Pungkasiadi, menerima audiensi tim Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama, terkait acara penyampaian Surat Pemberitahuan (SPT) Pajak tahun 2018, berupa e-Filing melalui situs Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Selasa (5/3) di Griya Wira Bakti Praja. Kepala KPP Pratama Mojokerto Ngakan Adiputra, dalam penyampaian maksud dan tujuan acara turut menjelaskan bahwa, saat ini pelaporan keuangan bisa dilakukan dengan mudah secara online dengan e-Filing. “Lapor pajak secara online memiliki misi unMalang, Jatim Pos Madyopuro, Kabupaten tuk mempermudah wajib pajak dalam menuntasDirektur Utama PTJasa- Malang, Jawa Timur. marga Pandaan-Malang “Tepatnya, lokasi situs kan perpajakannya dan (JPM) Agus Purnomo temuan berada di titik STA membantu meningkatkan menyampaikan, pihaknya 37+700. Tapi, lokasin- penerimaan pajak negara. menerima laporan adanya ya tidak berada di _main Terkait e-Filing, kami juga penemuan bangunan tua road_ tol, melainkan di area terus berkoordinasi dengan pada Rabu (06/03). Setelah _Right of Way_ (ROW) Bapenda. Perlu kami sammenerima laporan itu, PT atau sekitar 15 meter dari paikan juga bahwa target JPM segera menerjunkan _main road_,” jelas Agus penerimaan pajak Pemktim untuk meninjau ke lo- dalam rilis yang diberikan ab Mojokerto tahun 2018 kasi temuan yang berada di kepada awak media, Rabu yakni Rp 1,7 triliun, dimana saat ini tercapai 92% atau Desa Sekarpuro, Kelurahan (13/3/2019). (swan)

Temuan Situs Purbakala di Proyek Tol Pandaan-Malang

kurang lebih Rp 1,5 triliun,” kata Ngakan. Setiap wajib pajak wajib mengisi dan menyampaikan SPT tahunan tiap awal tahun berikutnya dengan batas akhir paling lambat 31 Maret. Masuk awal Maret, diharapkan seluruh wajib pajak sudah membuat bahan laporan dan isian SPT tahunan 2018. Pemkab Mojokerto turut mendukung kelancaran pelaksanaan tugas KPP Pratama Mojokerto sebagai lembaga yang bertangggung jawab menghimpun pajak di daerah. “Untuk memudahkan wajib pajak, Pemerintah Pusat melalui Dirjen Pajak Kementrian Keuangan, menyediakan sarana pengisian SPT tahunan secara online. Lapor SPT Online dapat dilakukan dengan cepat melalui jaringan internet yang proses penerimaan datanya dilakukan secara realtime. Saya turut mengimbau WP untuk mengisi SPT tahunan,"katanya. (din)


Jatim III

Hal - 5

Pemkot Surabaya Bakti Sosial di Tambak Asri

Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini saat memberikan motivasi kepada para pelajar dalam Bakti Sosial di Lapangan Tambak Asri, Rabu (13/3/2019).

Surabaya, Jatim Pos – Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya kembali menggelar Bakti Sosial (Baksos) dengan Pelayanan Integrasi bertempat di Lapangan Tambak Asri XIII Kelurahan Morokrembangan Kecamatan Krembangan Surabaya, Rabu, (13/03/19). Melalui roadshow tersebut, masyarakat dengan mudah mendapat pelayanan kesehatan gratis, sekaligus pelayanan informasi dan administrasi secara langsung. Berbagai pelayanan dari masing-masing Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemkot Surabaya hadir dalam kegiatan tersebut. Diantaranya yakni, pelayanan kesehatan gratis, pengurusan e-KTP, informasi ketenagakerjaan, media center, hingga fasilitas mobile perpustakaan. Masyarakat dapat memanfaatkan berbagai pelayanan terintegrasi yang disediakan oleh Pemkot Surabaya. Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini dalam sambutannya mengatakan dalam kegiatan itu Pemkot Surabaya telah menyediakan berbagai fasilitas pelayanan. Masyarakat yang hadir diharapkan bisa memanfaatkan berbagai pelayanan yang disediakan oleh Pemkot Surabaya tersebut. “Mulai pengurusan KTP, semua ada disini, termasuk izin usaha lengkap di sini, silahkan bapak ibu sekalian memanfaatkannya,” kata Risma seraya mempersilahkan warga untuk mengajukan pertanyaan terkait pelayanan masyarakat di wilayah tersebut. Pada kesempatan itu, M. Zainul Abidin selaku Ketua RW 6 Tambak Asri Kelurahan Morokrembangan Surabaya yang

menyampaikan persoalan drainase di wilayahnya kondisinya sering mampet, sehingga menyebabkan banjir. Ia juga menyampaikan jika ada salah satu warganya yang sedang mengalami sakit, namun tidak memiliki biaya untuk berobat. “Ada warga kami yang sakit, beliau saat ini sakit namun tidak memiliki biaya untuk melaksanakan berobat. Kami jugadi sini punya kelompok UKM yang sangat membutuhkan sentra UKM,” ujarnya. Demikian juga Sugianto Ketua RW 9 Tambak Asri Kelurahan Morokrembangan Surabaya yang menyampaikan jika banyak pemuda di wilayahnya yang menganggur imbas dari PHK perusahaan. Ia berharap agar ada solusi dari Pemkot Surabaya bagi warganya yang saat ini menganggur. “Tolong Bu wali, warga saya yang saat ini menganggur agar bisa dicarikan solusi,” ujarnya. Usai mendengar uneg-uneg warga, Wali Kota Risma secara langsung memberi arahan kepada

masing-masing kepala OPD terkait, dan segera memberikan instruksi menyelesaikan permasalahan tersebut. Bahkan, Risma juga langsung memerintahkan jajarannya agar warga yang kondisinya sakit, segera dijemput untuk dirujuk ke rumah sakit supaya mendapatkan pelayanan medis. Pada kesempatan itu, juga dimanfaatkan oleh Wali Kota Risma untuk memberikan pengarahan dan motivasi kepada para pelajar sekolah. Menurutnya, anak-anak adalah aset negara yang nantinya bakal meneruskan perjuangan bangsa. Karena itu, di sela-sela kunjungannya itu, ia menyempatkan untuk berdialog bersama mereka. “Kenapa saya bicara dengan anak-anak. Karena mereka nanti yang akan meneruskan apa yang sudah kita perjuangan saat ini. Tidak ada gunanya kita semua berusaha, sebesar apapun, sekaya, sesukses apapun, kalau anak-anak ini tidak bisa meneruskan,” ujar Risma. (bur/fred)

JATIM POS

Perekaman Biometrik E-KTP

Diperpanjang Hingga 31 Maret 2019

Surabaya, Jatim Pos – Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya melalui Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dipendukcapil) akan mengoptimalkan percepatan pelayanan perekaman E-KTP bagi warga Surabaya. Mulai tanggal 14 hingga 31 Maret 2019, warga Surabaya bisa mengakses dan mendapatkan pelayanan rekam E-KTP di Kantor Siola mulai pukul 07.30 hingga 24.00 WIB. “Per tanggal 14 - 31 Maret 2019, kita akan mempersilahkan seluruh warga kota yang belum perekaman untuk datang merekamkan dirinyake Siola,” kata Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dipendukcapil) Surabaya Agus Imam Sonhaji saat menggelar jumpa pers di Kantor Humas Pemkot Surabaya, Rabu, (13/03/19). Layanan percepatan rekam E-KTP tersebut, lanjut dia, nantinya akan bertempat di sisi barat depan Museum Surabaya (Siola). Dispendukcapil akan membuka layanan itu mulai pukul 07.30 hingga 24.00 WIB. Bahkan, layanan

tersebut akan tetap buka walaupun memasuki hari libur. “Termasuk hari Sabtu dan Minggu kita tetap buka ndak libur,” katanya. Agar program percepatan E-KTP di Surabaya segera tuntas, pihaknya juga mempunyai program Jemput Bola (Jebol). Masyarakat Surabaya yang termasuk dalam kategori lansia maupun disabilitas dan belum melakukan perekaman E-KTP, akan didatangi oleh petugas ke rumahnya. “Kami juga membuat program Jemput Bola (Jebol), kami turun ke wilayah yang akan didata oleh Lurah. Untuk lansia dan disabilitas nanti kami akan mobilebergerak turun mulai tanggal 14 - 31 Maret 2019,” ujarnya. Ia menjelaskan berdasarkan surat Kemendagri, batas untuk melakukan per-

ekaman E-KTP bagi setiap kabupaten/kota di Indonesia adalah 20 Maret 2019. Namun, karena dinilai terlalu mepet, akhirnya pihaknya mengajukan agar batas akhir perekaman E-KTP di Surabaya diperpanjang hingga 31 Maret 2019. “Deadline oleh Kemendagri tanggal 20 maret 2019. Tapi kita push sampai 31 Maret. Karena kita komunikasi dengan Kemendagri juga baik, Insya Allah walaupun 31 Maret nanti bisa diakui oleh Kemendagri,” jelasnya. Berdasarkan data SIAK, per tanggal 5 Maret 2019, jumlah warga Surabaya yang belum melakukan perekaman mencapai 98 ribu orang. Namun, pihaknya belum bisa memastikan apakah jumlah tersebut sesuai dengan data yang ada di lapangan. (bur/fred)

Sumenep, Jatim PosWakil Bupati Sumenep Ach. Fauzi Minggu (10/03) di areal Taman Bunga Kota Sumenep melepas mancal sepeda bareng gowes mewarnai gowes explore 2019, di hadiri oleh sejumlah komonitas pencinta sepeda dari berbagai derah di Jawa Timur. Rute gowes explore tersebut start dari taman bungan menuju

garis finis pintu masuk objek wisata pantai slopeng. Pada kesempatan itu Wabup berharap kegiatan bersepeda sampai itu berdampak baik terhadap program wisata daerah, sebab gowes adalah olah raga yang sangat menarik mengingat tidak hanya sebatas berolah raga untuk kesehatan tetapi untuk menikmati wisata. Dan ini merupakan

salahsatu rangkaian festival pemuda indonesia berkreasi (FPIB) dan pembukaan kalendie wisata sumenep 2019 yang diikuti sebanyak 350 peserta. Sementara itu Bupati Sumenep, A. Busyro Karim, berharap seluruh lapisan masyarakat di kabupaten Sumenep hendaknya turut mendukung pelaksanaan destinasi wisata di Kabupaten paling timur di Madura ini.Hal tersebut disampaikan Bupati Sumenep pada acara launching Visit Sumenep 2019 di Pantai Slopeng, Minggu (10/03). Menurut A. Busyro Karim, beberapa destinasi wisata di Kabupaten Sumenep ini akan berkembang apabila masyarakat juga mendukung secara riil pelaksanaan destinasi wisata yang ada di wilayah. Saya melihat dibeberapa daerah yang gencar mempromosikan kegiatan yang dikemas dengan baik meskipun kegiatan nya sederhana namun karena promosi yang bagus sehingga banyak yang datang. (rul/ nan)

Mancal Sepeda Diikuti 350 Orang

Pariwisata Jadi Sektor Primadona di Sumenep

Sumenep, Jatim PosBupati Sumenep A.Busyro Karim mengatakan atas nama Pemerintah Kabupaten Sumenep, dirinya menyampaikann terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu suksesnya acara Grand Launching Visit Sumenep 2019 bertempat di pantai Slopeng (10/3). Tahun ini ada 40 event wisata di Sumenep, empat diantaranya berskala internasional. Semoga, Visit Sumenep 2019 ini akan lebih baik, baik dari sisi pelaksanaan, kunjungan

Bupati Sumenep pada launching Visit Sumenep 2019 di Pantai Slopeng.

wisatawan, inovasi event maupun pendukung lainnya, jika dibandingkan Visit Sumenep 2018. Menurut A.Busyro saat ini sektor pariwisata menjadi sektor primadona, baik

di tingkat nasional maupun daerah. Hal ini tidak lain karena prospek sektor pariwisata yang terus meningkat setiap tahun. Kementrian pariwisata mencatat, kontribusi sektor pariwisata

terhadap PDRB Nasional di tahun 2017 mencapai 5 persen atau dibawah sektor migas, dengan penyer apan tenaga kerja mencapai 12 juta orang. Program Visit Sumenep yang telah diawali tahun 2018, adalah ikhtiar membangun dan mengembangkan potensi wisata di Sumenep agar bisa memberikan nilai tambah bagi kesejahteraan masyarakat. Investasi di kabupaten sumenep di 2018 mencapai 2,6 triliun atau meningkat 48 % dibandingkan tahun 2017 sebesar 1,7 triliun. (rul/nan/man).


Jatim IV

Hal - 6

Program Permakanan Bagi Warga Surabaya

Petugas mengantar permakanan kepada salah seorang lansia

“Fakir miskin dan anak-anak terlantar dipelihara oleh negara”. Itulah bunyi pasal 34 ayat 1 Undang-Undang Dasar 1945. Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya mengaplikasikan pasal tersebut, salah satunya melalui program pemberian makanan (permakanan) yang sudah dimulai sejak 2012. Ada tiga sasaran utama program permakanan di Surabaya. Yakni, lansia terlantar, anak yatim dan penyandang disabilitas. Oleh karenanya, perangkat kecamatan maupun kelurahan punya kewajiban mendata calon penerima permakanan di wilayah masing-masing. Selanjutnya, data itu akan diverifikasi dinas sosial. Penerima program tersebut mendapatkan makanan gratis yang dikirim ke rumah setiap harinya. Untuk menjamin

pemenuhan gizi penerima program permakanan, dinas sosial berkoordinasi dengan ahli gizi Dinas Kesehatan Kota Surabaya. Menu makanan juga berubah-ubah secara periodik agar penerima program tidak bosan. Berdasar data Dinas Sosial Kota Surabaya, penerima program permakanan tahun 2019 mencapai 35.414 orang. Rinciannya, lansia dan pra-lansia 20.000 orang, anak yatim, piatu dan yatim piatu sebanyak 6.000 anak, serta penyandang disabilitas sebanyak 9.414 orang. “Mereka semua yang mendapat permakanan merupakan warga miskin. Untuk pra-lansia mulai umur 45-60 tahun dan lansia 60 tahun ke atas. Sementara untuk anak yatim, mulai umur 0 sampai 18 tahun, dan bagi penyandang disabilitas semua umur,” kata

Supomo, Kepala Dinas Sosial Kota Surabaya. Untuk memastikan penyaluran program permakanan di lapangan berjalan lancar, Supomo menjelaskan, dinas sosial mempunyai Satgas Permakanan yang bertugas mengawasi pendistribusian di 31 kecamatan. Di samping mengawasi, Satgas Permakanan juga bertugas melakukan verifikasi penerima program yang total anggarannya mencapai Rp 156,4 miliar tersebut. Salah satu Keluarga Penerima Manfaat (KPM) program permakanan, Rumzana (47), sangat mengapresiasi program yang digagas Pemkot Surabaya. Rumzana memiliki anak penyandang disabilitas di daerah Tenggilis Mejoyo. “Menurut saya program ini

Surabaya, Jatim Pos Kerjasama Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya dengan Liverpool-Inggris terus berjalan. Kali ini, Duta Besar (Dubes) Inggris untuk Indonesia Moazzam Malik bersama jajarannya khusus mendatangkan transportasi berbasis ramah lingkungan teknologi terba-

ru berupa mobil hidrogen. Transportasi tersebut, sengaja didatangkan guna menjadi media pembelajaran, pelatihan sekaligus sebuah kompetisi merakit mobil hidrogen dari lego, bagi 90 siswa perwakilan di 30 sekolah tingkat SMP Surabaya. Pada kesempatan itu,

Bimantara, salah seorang petugas pengirim permakanan

pembuat permakanan adalah Siti Sofia. Perempuan yang aktif di berbagai kegiatan sosial ini setiap hari berkewajiban menyiapkan makanan bagi para penerima program. Kendati sudah Senang Melihat Mereka berusia lanjut, namun dia tetap bersemangat memTersenyum Salah seorang petugas berikan pelayanan terbaik. Menurut dia, bisa berguna buat masyarakat yang membutuhkan merupakan suatu kebanggaan tersendiri. “Saya senang bisa melayani dan berbagi kepada mereka yang kurang berutung keadaan ekonominya,” ungkapnya. Sofia, yang sudah menjadi petugas pembuat permakanan sejak 2015 ini dibantu petugas pengirim makanan kepada penerima program. Salah satu petugas pengirim yakni Bimantara. Lelaki paruh baya ini mengaku senang kendati dalam praktiknya kerap mengalaGrafis permakanan

Siswa SMP Diperkenalkan Teknologi Mobil Hidrogen

Wali kota Surabaya Tri Rismaharini saat mencoba mengendarai mobil berteknologi Hidrogen di SMP Negeri 1 Surabaya, Kamis (14/3/2019).

sangat bagus dan membantu keluarga kami, khususnya dalam pemenuhan gizi kami. Semoga program ini terus berlanjut,” katanya. Selain program permakanan, pemkot juga memiliki program pemberian makanan tambahan yang lebih fokus pada peningkatan gizi kelompok masyarakat tertentu. Tujuannya, untuk menyasar kelompok masyarakat yang belum ter-cover permakanan dari dinas sosial. Misalnya, balita, siswa PAUD, ibu hamil/ menyusui, penderita HIV/ AIDS, TBC, kusta, hingga pasien paliatif. Program makanan tambahan ini dibawah koordinasi Dinas Kesehatan Kota Surabaya.

Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini berpesan kepada para pelajar yang ikut kompetisi, agar dapat memanfaatkan kesempatan ini sebaik mungkin. Ia juga mengimbau pada perwakilan dari 30 sekolah itu untuk terus belajar dan paham akan kondisi masa datang. “Anak-anakku, suatu hari nanti, bahan bakar fosil seperti bensin, gas akan habis. Maka itu diciptakan lah energi ramah lingkungan. Kalian bisa belajar, dan percayalah suatu hari nanti ilmu ini akan terpakai. Ibu senang kalian mau berkumpul untuk belajar. Ibu juga sudah lihat hasil karya kalian dan ibu senang sekali,” kata Wali Kota Risma . (bur/fred)

mi suka dan duka sebagai petugas pengirim. Dia menuturkan, saat awal-awal melaksanakan tugasnya, dia kerap kesulitan mencari alamat penerima. “Setiap mengantar harus selalu tanya-tanya ke warga sekitar, karena alamat susah dicari,” terangnya. Pernah suatu saat, ban motor Bima bocor. Namun, dia bertekad tetap harus mengantar makanan tersebut karena ada orang yang membutuhkan. Terlepas dari itu, Bima mengaku bahagia menjadi bagian dari upaya pemerintah kota dalam mensejahterakan warganya. “Senang sekali bisa melihat orang-orang tersenyum bahagia, apalagi waktu ngirim makanan itu mereka tersenyum,” pungkasnya. (adv)

Bozem Wonorejo Dilengkapi Rumah Pompa Kapasitas 5 Meter Kubik Surabaya, Jatim Pos Wali Kota Risma ingin agar rumah pompa Wonorejo yang terletak di pintu air bozem wonorejo diperkuat dengan pompa air kapasitas 5 meter kubik. Hal itu dikatakan Risma saat sidak proyek yang berada di kawasan Mangrove Wonorejo pada Kamis pagi (14/3/2019). Selain sidak rumah pompa, Risma juga meninjau enam jembatan bamboo di wisata mangrove Wonorejo. jembatan itu memilki panjang mencapai 600 meter. Pada kesempatan itu, Wali Kota Risma memberi arahan kepada staffnya agar pembangunan jembatan bambu dilakukan evaluasi untuk konstruksi kekuatannya. “Jembatan bambu akan kita evaluasi kekua-

Wali kota Surabaya Tri Rismaharini berkoordinasi dengan staf engginering saat meninjau proyek rumah pompa Wonorejo, Kamis (14/3/2019).

tannya. Karena (kondisi) tanahnya kan lembek, tapi yang penting itu kekuatan konstruksinya,” kata Wali Kota Risma di sela-sela kunjungannya. Terlihat, ia beberapa kali berkomunikasi dan memberi arahan kepada jajarannya. Ia menyampaikan jika rumah pompa tersebut akan ditambah kapasitasnya. Ter-

lebih, pihaknya juga bakal melakukan penambahan pompa di Bozem Wonorejo itu. Nantinya rumah pompa itu bakal berfungsi untuk menampung air hujan di beberapa kawasan. Seperti Penjaringan Sari, Rungkut, Pandugo, hingga Perum Pondok Nirwana. “Kita akan tambah (Pompa) di sini.,"ujar Risma. (bur/fred)


Jatim V

Hal - A

JATIM POS

Batas Akhir Pelaporan SPT, 31 Maret

Antrean di Kantor Pajak Blitar Membludak

Blitar, Jatim Pos Pelaporan surat pemberitahuan (Surat Pemberitahuan Tahunan/ SPT) di Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Kota Blitar diserbu wajib pajak, Rabu (13/3/2019). Antrean terjadi karena para pemilik nomor pokok wajib pajak (NPWP) bakal dikenai denda jika terlambat melapor. Wajib Pajak (WP) tampak mulai berdatangan sekitar pukul 07.30 wib pagi ke kantor yang berlokasi di Jalan Raya Kenari No 118 Kota Blitar. Kepala KPP Pratama Blitar, Dwi Hariyadi mengatakan, batas akhir pelaporan tersebut ditetapkan hingga tanggal 31 Maret 2019. Jika melewati batas waktu tersebut maka wajib pajak akan dikenakan

Petugas pajak memberi arahan kepada wajib pajak dengan sistem e-Filing di lantai dua KPP Pratama Blitar, danKepala Kantor Pelayanan Pajak Pratama (KPP) Blitar, Dwi Hariyadi (kanan).

denda adminitrasi sebesar 100 ribu bagi wajib pajak pribadi, dan Rp 1 juta untuk wajib pajak badan. Ditambahkan oleh Dwi, bahwa untuk Wajib pajak badan masih diberi batas waktu hingga tanggal 30 April 2019. "Jadi masih ada kemungkinan meningkat

pesat di tanggal 31 Maret 2019," kata Dwi. Lanjut dikatakan, berbagai kemudahan diberikan dalam proses pelaporan pajak. Salah satunya dengan menggunakan sistem Electronic Filing atau e-Filing Pajak. Cara ini bisa dilakukan untuk mengindari an-

Sinergitas CSR dan Program Pemda Harus Linier

Sekretaris Daerah Budi Wiyana saat menyampaikan sambutan.

Tuban, Jatim Pos Sekretaris Daerah Budi Wiyana membuka kegiatan Koordinasi Forum Corporate Social Responsibility (CSR) Kabupaten Tuban di kantor Pemkab, Senin (4/3/2019). Budi Wiyana menyampaikan kegiatan ini menjadi medium koordinasi dan sinergitas antara Pemkab Tuban dan perusahaan terkait pelaksanaan program CSR. Hal ini menjadi langkah awal penyelarasan antara program perusahaan dengan program prioritas Pemkab Tuban. “Pada tahun lalu program CSR dianggap kurang optimal, penyebab karena sinergitas perusahaan dengan Pemkab masih kurang,” kata Budi. Mantan Kepala Bappeda Tuban ini menambahkan Pemkab tidak membatasi ranah program CSR peru-

sahaan. Program dapat bersifat fisik maupun pemberdayaan masyarakat yang menyentuh sektor ekonomi, pendidikan, dan sosial. Program CSR diharap mampu melahirkan simbiosis mutualisme antara pe-

rusahaan dan masyarakat. "Tidak hanya di wilayah ring satu perusahaan, tapi dapat diperluas ke beberapa wilayah lain di Tuban," sambung Budi Wiyana. Pasca koordinasi ini, diharapkan lahir terobosan baru yang dapat mendukung peranan perusahaan perusahaan dan bersinergi dengan Pemkab Tuban dalam upaya peningkatan kesejahteraan masyarakat di Bumi Wali. Dia menginstruksikan agar program CSR yang telah dilakukan perusahaan dapatnya dipublikasikan kepada masyarakat. Tujuan akhirnya untuk memajukan Kabupaten Tuban. (min)

trean. Sistem pelaporan pajak (Surat Pemberitahuan Tahunan/SPT) online ini dibuat sesuai perkembangan teknologi informasi yang marak penggunaannya di tengah-tengah masyarakat. Dengan begitu, masyarakat tidak perlu antre

untuk proses pelaporan pajak. Hanya cukup sekali saja wajib pajak mendaftar ke Kantor Pelayanan Pajak untuk mendapatkan Electronic Filing Identification Number (EFIN). Setelah itu, baru bisa melakukannya secara online. EFIN sendiri merupakan nomor identitas yang diterbitkan oleh Ditjen Pajak kepada wajib pajak yang melakukan transaksi eloktronik. Setelah daftar Anda akan menerima email berisi identitas pengguna, yakni kata sandi dan tautan untuk mengaktivasi akun. Wajib Pajak harus mengklik tautan dalam email tersebut. Setelah terdaftar dan akun online aktif Wajib Pajak sudah bisa melakukan proses/login dan menggu-

nakan seluruh layanan online, salah satunya e-Filing. Menurut Dwi, selain menerapkan sistem jemput bola untuk mencapai target pelaporan tahun ini, beberapa program sudah dilaksanakan seperti sosialisasi hingga penggalian potensi ke beberapa intansi pemerintahan. Bahkan sudah memberikan imbauan dalam bentuk email maupun pesan singkat agar WP melaporkan SPT secara tepat waktu. "Dengan upaya itu, selain mengalami pertumbuhan positif, kesadaran wajib pajak yang terus meningkat," ucap Dwi. Sementara itu salah seorang wajib pajak yang ditemui Jatim Pos mengatakan awalnya membayangkan susah mengunakan e-Filing, tapi setelah dicoba ternyata gampang. "Untuk bisa mengaktifkan e-Filing paling cepat antara 5 sampai 10 menit," ujar Dian, WP badan. (sk)

Sosialisasi Pemekaran

Kecamatan Kota Lama Ponorogo

Ponorogo, Jatim Pos Wacana Pemekaran Kecamatan di wilayah Kabupaten Ponorogo, yaitu Kecamatan Kota Lama mulai ada titik terang. Berlanjut untuk segera diproses realisasinya. Hal ini terungkap pada acara Sosialisasi Pemekaran Kecamatan Kota Lama, Rabu (6/3/2019) bertempat di Balai Desa Kadipaten, Kecamatan Babadan. Agus Pramono Sekretaris Daerah Kabupaten Ponorogo menjelaskan, kelurahan yang wilayahnya akan bergabung ke kecamatan Kota Lama yaitu Kelurahan Ronowijayan, Mangunsuman, Kadipaten, Kertosari, Cokromenggalan, Setono, Singosaren,

Dr Agus Pramono, MM (dua dari kanan) Penandatanganan Berita Acara dukungan dan persetujuan sebelas desa/kelurahan dari empat kecamatan yang akan bergabung di Kecamatan Kota Lama, Kabupaten Ponorogo.

Patihan Wetan, Desa Plalangan, Japan dan Desa Mrican. "Tujuan pemekaran ini adalah mendekatkan dan memudahkan serta memperlancar pelayanan masyarakat untuk menjadi lebih baik," ujarnya.

Pertamina EP Cepu Dukung Desa Sehat dan Cerdas

Bojonegoro, Jatim Pos Dalam rangka mendorong dan mempercepat terwujudnya komunitas dan desa, Open Defecation Free (ODF) atau bebas buang air besar sembarangan, Pertamina EP Cepu (PEPC) menyalurkan bantuan akses sanitasi bagi 130 KK di Desa Kaliombo, Kecamatan Purwosari, Kabupat- Edi Arto dari Community Relations & CSR PEPC, Dasmin seen Bojonegoro. laku Kepala Desa Kaliombo, Bayudono, Camat Purwosari, dr Diawali serah terima Novi Kepala Puskesmas Purwosari saat penyerahan secara simbolis di Balai Desa Kaliombo bantuan jamban, PEPC kemudian menggelar ke- dan Kampanye Kesehatan, Kaliombo. Acara tersebut giatan Musyawarah Desa dilaksanakan di Balai Desa dihadiri oleh Edi Arto dari

Community Relations & CSR PEPC, Dasmin selaku Kepala Desa Kaliombo, Bayudono, Camat Purwosari, dr Novi Kepala Puskesmas Purwosari beserta 130 KK penerima manfaat program ini. “Program akses sanitasi yang menjadi target PPEC ada 4 Desa di wilayah Bojonegoro ini sudah diimplementasikan sejak tahun 2016 sehingga total penerima manfaat program ini saat ini mencapai 390 KK,” jelas Edi. (met)

Master plan sudah dirancang oleh Dinas Perumahan dan Pemukiman Kabupaten Ponorogo, serta seluruh proses administrasinya 2019 ini sudah harus selesai. Berita acara dukungan dan persetujuan dari sebelas desa/kelurahan dari empat kecamatan tersebut juga sudah ada. ”Sampai akhir Desember 2019 seluruh persyaratan yang diatur dalam perundang-undangan sudah harus clear,” ungkap Agus Pramono. Menjawab pertanyaan terkait perubahan status dari pemerintahan desa menjadi kelurahan, Agus Pramono menegaskan, tidak akan ada perubahan status seperti yang dikhawatirkan masyarakat. Pada sesi tanya jawab dalam acara sosialisasi tersebut didominasi oleh para ketua LPMK dengan mayoritas usulan perrmohon bantuan. (nur)


Ekspose Pemprov Jatim

Hal - B

Wujudkan Pelayanan Publik Terbaik di Jatim Gubernur Khofifah Gandeng KPK

GUBERNUR Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa memiliki komitmen kuat untuk mewujudkan pelayanan publik terbaik di Jatim. Guna mewujudkan itu, dirinya menggandeng Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), khususnya Korupsi Pencegahan Korupsi untuk melakukan pendampingan terhadap program-program strategis di Pemprov Jatim. Hal itu disampaikan Gubernur Khofifah saat ditemui wartawan seusai menghadiri acara Penyerahan Dokumen Aksi Pencegahan Korupsi (PK) 2019-2020 dan Pelaporan Pelaksanaan Stranas PK kepada Presiden di Istana Negara Jakarta, Rabu (13/3) sore Gubernur Khofifah

Gubernur Khofifah bersalaman dengan Presiden Joko Widodo saat menghadiri acara Penyerahan Dokumen Aksi PK 2019-2020 dan Pelaporan Pelaksanaan Stranas PK di Istana Negara Jakarta.

mengatakan, pendampingan yang dilakukan Korsupgah KPK tersebut melengkapi kerjasama yang telah lebih dulu dilakukan. Yakni supervisi, monitoring dan evaluasi terhadap pelaksanaan rencana aksi program pemberantasan

korupsi terintegrasi di Jatim, khususnya sembilan area yang menurut KPK adalah area rawan terjadi korupsi. Kesembilan area tersebut diantaranya, perencanaan dan penganggaran APBD, pengadaan barang dan jasa, Pelayanan Terpadu

Gubernur Khofifah Ajak Dubes Inggris

Satu Pintu (PTSP), kapabilitas Aparat Pengawasan Intern Pemerintah (APIP), manajemen ASN, dana desa, optimalisasi pendapatan daerah, serta manajemen aset daerah. “Dinas-dinas tertentu yang sekarang masuk pada

sisi strategis ada delapan area, kemudian area kesembilan adalah program-program strategis, seperti pendidikan, dan kesehatan, ini yang kami minta untuk didampinngi” jelasnya sembari menambahkan, PTSP di Jawa Timur telah mendapatkan apresiasi dari pemerintah pusat. Orang nomor satu di Jatim ini menambahkan, komitmen pencegahan korupsi di Jatim juga didukung oleh para bupati/walikota di Jatim. Hal itu diwujudkan dengan ditandatanganinya Komitmen Bersama Pemberantasan Korupsi Terintegrasi di Provinsi Jawa Timur yang dilakukan oleh seluruh bupati/ walikota bersama Korupsi Pemberantasan Korupsi (KPK) di Gedung Negara Grahadi, pada kamis (28/2) lalu. “Komitmen ini akan

terus saya monitor, terutama untuk PTSP akan saya minta diaudit, diasses, supaya sama-sama clear. Agar bisa terwujud pelayanan terbaik di Jatim,” tegasnya. Gubernur Khofifah juga akan melakukan berbagai langkah guna meningkatkan pelayanan publik di Jatim. Diantaranya, melakukan reformasi birokrasi, Khofifah memandang perlu adanya pengelompokan kembali atau regrouping, sebab ada dinas-dinas tertentu yang beban tugasnya tidak sekelas dinas. (hms) Tterkait keuagan, perlu adan integrasi antara e-procurement, e-budgeting, dan e-planning,” ujarnya. Dalam kesempatan ini, Presiden RI, Joko Widodo menerima dokumen aksi pencegahan korupsi tahun 2019-2020. (hms)

Tingkatkan Pendidikan Vokasional dan Madrasah

GUBERNUR Jatim Khofifah Indar Parawansa mengajak Dubes Inggris Moazzam Malik meningkatkan kerjasama pendidikan vokasional dan Madrasah Aliyah di Jatim. Penguatan kerjasama pendidikan vokasional di SMK penting karena postur pengangguran banyak berasal dari lulusan SMK. Selain itu, penguatan pendidikan madrasah aliyah juga penting dilakukan kerjasama antara Pemprov Jatim dengan Pemerintah Inggris. “Ada hal-hal yang mungkin dilakukan secara strategis jangka pendek dan jangka panjang. Salah satunya kerjasama pendidikan vokasional dan Madrasah Aliyah. SMK dan MA yang ada di Jatim perlu penguatan kerjasama pendidikan vokasional,” ajakan tersebut disampaikannya saat menerima Dubes Inggris Moazzam Malik di Gedung Negara Grahadi

Surabaya, Rabu (13/3) pagi. Ia berharap, penguatan kerjasama vokasi bisa dilakukan lebih banyak dan luas. Sebagai contoh, di Jatim, ada pendidikan vokasi secara khusus keahlian sparepart pesawat terbang bisa ditunjang Pemerintah Inggris yang punya kemampuan luar biasa di bidang aviasi. Apalagi di Jatim kan ada perluasan runway di Jember, Banyuwangi, dan groundbreaking airport di Kediri. “Ada SMK Penerbangan yang secara khusus mendapatkan pembekalan vokasi dalam menangani pesawat terbang. Transformasi kebutuhannya cukup tinggi,” ujar orang nomor satu di Jatim. Selain kerjasama pendidikan vokasional, Gubernur Khofifah menginginkan adanya kerjasama pelatihan Bahasa Inggris pada sekolah perawat berbasis pondok pesantren. Ini se-

Edisi No. 317 Tahun XVII ~ Minggu III MARET 2019

jalan dengan program yang digagas Kedubes Inggris English for Indonesia. “Saya ingin pelatihan dan pembiasaan Bahasa Inggris diberikan pada sekolah perawat yang berbasis pesantren. Sekolah perawat yang ada di lingkungan pesantren akan semakin meningkatkan skillnya,” katanya sambil menjelaskan Pondok Pesantren Darul Ulum yang support memiliki sekolah keperawatan. Menurutnya, jika ada perkuatan bahasa, maka secara bertahap bisa mengurangi unskill labour ke luar negeri, yang akan digantikan dengan skill labour. Dengan begitu tenaga kerja yang dikirim merupakan tenaga kerja formal yang punya skill. “Tenaga kerja yang punya skill pasti memiliki perlindungan dan kesejahteraan akan lebih baik,” pungkasnya. Mendukung Program Gubernur Sementara itu, Dubes Inggris Moazzam Malik mengatakan, Pemerintah Inggris telah melakukan kerjasama bidang pendidikan ke beberapa perguruan tinggi seperti ITS, UK Petra. Ini sangat bermanfaat untuk meningkatkan kualitas SDM dan pendidikan. Lebih lanjut disam-

paikannya Pemerintah Inggris melalui Kedubes Inggris sangat berminat untuk bekerja sama dengan Pemprov Jatim dan mendukung program Gubernur Khofifah. “Pemerintah Inggris akan mampu membantu khususnya di bidang pendidikan. Ada rencana membuat kerjasama untuk vo-

cational training khususnya bidang kemaritiman, aviasi, dan keterampilan industri seperti welding,” ujarnya. Selain itu, pihaknya akan terus mengkampanyekan program English for Indonesia di Jatim melalui British Council. Karena Bahasa Inggris menjadi salah satu keperluan untuk meningkatkan

daya saing Indonesia. Khususnya Jatim, akan ditawarkan materi-materi melalui situs web yang bisa diakses para guru dan murid. “Kalau sekolah pemerintah atau pondok pesantren di Jatim. Insyaallah kami akan dilakukan training of teachers untuk menyebarkan materi tersebut,” imbuhnya. (hms)

Serah Terima Jabatan Ketua Perwosi Jatim

KETUA Pengurus Persatuan Wanita Olahraga Seluruh Indonesia (Perwosi) Jatim Arumi Bachsin terus berkomitmen untuk memajukan keolahragaan wanita di Jatim. Komitmen tersebut salah satunya dengan melakukan berbagai kegiatan yang dapat membentuk dan mencetak karakter bangsa. Hal tersebut disampaikannya seusai melakukan Serah Terima Jabatan Ketua Pengurus Perwosi Jatim dari Dra. Hj. Fatma Saifullah Yusuf kepada Arumi Bachsin yang disaksikan oleh Ketua KONI Jatim Erlangga Satriagung di Kantor Perwosi Jatim, Jl. Bandilan No 17 Sidoarjo, Selasa (12/3). Ia mengatakan, kegiatan olahraga merupakan kegiatan positif yang dapat menggerakkan semua element untuk berperilaku

Serah Terima Jabatan Ketua Pengurus Perwosi Jatim dari Dra. Hj. Fatma Saifullah Yusuf (kanan) kepada Arumi Bachsin (kiri).

hidup sehat, mulai anakanak, orang dewasa hingga orang tua. Sementara itu Fatma Saifullah Yusuf dalam sambutannya menyampaikan rasa bangga karena telah mengabdi dan memberikan segala waktu dan tenaga bagi Perwosi di Jatim. Dahulu, Perwosi Jatim dianggap sebagai organisasi kewanitaan yang belum dapat memberikan sumbangsih bagi pemerintah

dan masyarakat. Namun, peran tersebut telah dibuktikan dengan kerja keras hingga menjadikan Perwosi di Jatim menjadi barometer olahraga wanita di Indonesia. Fatma juga meminta kepada pengurus Perwosi Jatim dibawah kepemimpinan Ibu Arumi Bachsin dapat meningkatkan prestasi yang sudah dicapai oleh pengurus sebelumnya. (hms)


Ekspose Pemprov Jatim

Hal - C

Wagub Emil Dardak :

Langkah Preventif Penanggulangan Bencana Daerah

WAKIL Gubernur Jawa Timur Emil Elestianto Dardak menekankan pentingnya pemetaan daerah bencana secara lengkap. Baik untuk infrastruktur yang ada seperti jembatan lengkap dengan kondisinya, serta kondisi wilayahnya. Hal tersebut diperlukan untuk mengurangi resiko bencana. Seperti halnya soal kondisi infrastruktur yang diharapkan dapat dilakukan perbaikan dan diajukan melalui Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang). “Misalkan ada jembatan yang kondisinya mulai keropos dapat segera diperbaiki, sehingga apabila sewaktu-waktu terjadi bencana, jembatan tersebut akan kuat menghadapi terjangan bencana,” ungkapnya saat menghadiri Rakor Bidang Pencegahan

Wagub Jatim Emil Elestianto Dardak (kanan) menyaksikan Penandatanganan Kerja sama BPBD Provinsi Jatim dengan Ikatan Ahli Kebencanaan Indonesia ( IABI ) Provinsi Jawa Timur.

dan Kesiapsiagaan Penanggulangan Bencana Alam di Jawa Timur yang dilaksanakan di Hotel Aria Gajayana Malang, Rabu (13/3). Disamping itu, sebut Wagub Emil Dardak, petugas lapangan juga harus bisa mengklasifikasi kualitas bencana. Apakah bencana

tersebut cukup ditangani oleh daerah, provinsi atau harus ditangani oleh pemerintah pusat. Hal tersebut perlu dilakukan mengingat keterbatasan sumber daya manusia (SDM), maupun pendanaan, maupun pengiriman logistik yang diperlukan. "Walaupun sekecil

Ingin Konsep Kota Aglomerasi

Bisa Diterapkan di Jatim

Wagub Emil Elestianto Dardak (empat dari kanan) usai menjadi narasumber “The 4th International Conference Planning in The Era Uncertainty”, di UB Malang.

WAKIL Gubernur Jawa Timur Emil Elestianto Dardak menginginkan agar pembangunan di Provinsi Jatim terjadi keseimbangan pembangunan antara perkotaan dengan pedesaan. Tidak hanya itu saja, pembangunan perekonomian juga diharapkan terjadi kesetaraan dengan cara mengembangkan salah satu kawasan sebagai pusat kota dalam upaya menumbuhkan wilayah setempat. "Tetapi yang lebih mendapatkan perhatian adalah tumbuhnya pengembangan ekonomi di kota-kota kecil sebagai penyangganya atau intermedianya. Seperti pengembangan ekonomi di Kota Kediri, Kota Madiun yang mampu menjadi aglomerasi atau kawasan pusat kota yang menjadi pusat pertumbuhan di wilayah sekitarnya," ujarnya saat menjadi

narasumber di acara “The 4th International Conference Planning in The Era Uncertainty”, di Universitas Brawijaya (UB) Malang, Rabu (13/3). Salah satu contoh yang pernah dilakukannya adalah ketika dirinya meneliti Kecamatan Boyolali, Jawa Tengah sebagai syarat mencapai gelar doktoralnya. Dimana wilayah tersebut mampu menjadi kota aglomerasi desa-desa di sekitarnya. “Di situ terdapat pusat industri yang mewadahi produk-produk hasil produksi desa sekitarnya, seperti produk susu, daging atau hasil pengolahan lainnya. Akibatnya perkembangan ekonomi di kecamatan dan desa sekitarnya dapat tumbuh dengan baik,” ungkapnya Sementara saat menyampaikan paparannya

yang berjudul “Bridging of Urban and Regional Development”, Wagub Emil Dardak menyampaikan beberapa syarat untuk menjadikan sebuah kota aglomerasi bagi daerah sekitarnya. Yakni soal tersedianya tenaga kerja yang cukup banyak, dan berkembangnya pusat-pusat industri kecil. Disamping itu, pemerintah daerah harus mampu membangun taman-taman kota, sehingga bisa menjadi pusat rekreasi bagi masyarakat sekitar yang pada akhirnya akan tumbuh pusat perekonomian di tengah keramaian. "Tujuannya untuk lebih mengembangkan daerah dan menjadi daya tarik masyarakat agar mengunjungi kota aglomerasi," jelasnya. Menurut Wagub Emil Dardak, dalam membangun kota aglomerasi juga bisa dikembangkan di wilayah yang terdampak dan seakan menjadi daerah terisolir, seperti terkena dampak jalan TOL. Salah satu caranya, pemerintah harus memikirkan dan membangun kota aglomerasi di daerah tersebut. “Perlu dibangun cluster-cluster baru di gerbang-gerbang keluar jalan TOL. Karena jalan yang lama yang bukan menuju jalan TOL perkembangan ekonominya berkurang,” ungkapnya. (hms)

apapun bencana yang terjadi di daerah akan mendapatkan penanganan dari pemerintah," terangnya. Program 99 hari pertama yang diluncurkan oleh Gubernur Khofifah Indar Parawansa dan Wagub Jatim Emil Elestianto Dardak yakni untuk menangani bencana alam, serta diadakannya Program Karang Taruna Siaga Bencana dan Kampung Siaga Bencana. Tujuannya adalah untuk membangun kesiap-siag-

aan penanganan bencana. “Dengan diluncurkannya program tersebut diharapkan para pemuda dan warga desa dengan sigap dapat menangani masyarakat di daerahnya, sehingga masyarakat terdampak akan cepat tertolong,” ungkapnya. Langkah preventif penanggulangan bencana terus dilakukan oleh Pemprov. Jatim dengan melibatkan pakar dari berbagai elemen masyarakat. Tentunya langkah tersebut memerlukan waktu yang panjang, tetapi harus dimulai dari sekarang mengingat kondisi geografi Jawa Timur rawan bencana. Sementara itu untuk pemberitaan yang dilakukan media massa, Wagub Emil Dardak menginginkan adanya pertemuan dengan wartawan untuk membicarakan bagaimana memberitakan bencana alam dengan benar. "Peran wartawan sangat diperlukan oleh pemerintah untuk memberitakan beri-

ta-berita yang memerlukan penanganan secara serius,” ungkapnya. Tetapi, sebut Wagub Emil Dardak, para awak media juga harus memikirkan apakah berita tersebut bisa menyelamatkan nyawa ataukah berita tersebut dapat mengakibatkan matinya perekonomian masyarakat terdampak bencana. Sementara itu Kepala Baran Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Jawa Timur, Suban Wahyudiono mengatakan, Rapat Koordinasi (Rakor) yang diadakan tersebut untuk menyusun rencana program kerja dan kegiatan dalam penanggulangan bencana kabupaten/ kota di Jawa Timur. “Rakor diadakan sebagai respon terhadap dinamika lingkungan, baik lokal, regional, nasional maupun global serta memperhatikan visi, misi Nawa Bhakti Satya Provinsi Jatim,” jelasnya. (hms)

Ketua TP PKK Berkomitmen Sukseskan Jalin Matra

KETUA Tim Penggerak PKK (TP PKK) Provinsi Jawa Timur, Arumi Bachsin Emil Dardak, berkomitmen untuk terus mendorong seluruh kader PKK mulai tingkat provinsi, kabupaten, kecamatan dan desa/kelurahan untuk berperan aktif membantu menyukseskan pelaksanaan program Jalan Lain Menuju Mandiri dan Sejahtera (Jalin Matra) Penanggulangan Feminisasi Kemiskinan (PFK). Caranya dengan melakukan pembinaan terhadap Kepala Rumah Tangga Perempuan (KRTP) yang merupakan sasaran dari program Jalin Matra ini melalui 10 program pokok PKK. “Saya mengucapkan terima kasih dan apresiasi yang tinggi kepada seluruh kader PKK terutama di kabupaten/kota yang bekerja dengan hati tanpa pamrih, terus membantu pelaksanaan program Jalin Matra di wilayahnya masing-masing, ke depannya saya mohon agar peran kita dalam program ini terus ditingkatkan,” katanya saat menghadiri Sosialisasi Jalin Matra Provinsi Jatim tahun 2019

KETUA TP PKK Provinsi Jatim, Arumi Bachsin Emil Dardak pada Sosialisasi Jalin Matra Provinsi Jatim tahun 2019 di Hotel Singgasana.

di Hotel Singgasana, Rabu (13/3) malam. Menurutnya, Program Jalin Matra PFK ini telah dilakukan Pemprov Jatim sejak tahun 2014. Dalam pelaksanaannya, program ini melibatkan para kader PKK mulai tingkat provinsi, kabupaten/kota, kecamatan sampai ke tingkat desa/kelurahan. “TP PKK adalah mitra kerja Pemprov Jatim yang terus berupaya untuk memberdayakan keluarga sehingga mampu meningkatkan kesejahteraannya lahir batin,” kata istri Wagub Jatim ini.

Dalam program Jalin Matra, lanjutnya, peran TP PKK Provinsi Jatim diantaranya melakukan sosialisasi mulai tingkat provinsi, kabupaten, kecamatan dan desa. Selain itu, TP PKK Provinsi Jatim juga terus mendukung program jalin matra PFK melalui program dan kegiatan yang relevan, serta melakukan fasilitasi kelompok KRTP pasca program melalui dukungan kegiatan 10 program pokok PKK. Arumi berharap program Jalin Matra ini tidak hanya didukung oleh para kader PKK. (hms)

Edisi No. 317 Tahun XVII ~ Minggu III MARET 2019


Jatim VI

Hal - D

Pajak Penerangan Jalan

Penyumbang Terbesar PAD Kabupaten Blitar

Blitar, Jatim Pos Sektor pajak penerangan jalan (PPJ) merupakan penyumbang terbesar pendapatan asli daerah (PAD) Kabupaten Blitar. Hal itu disampaikan Kepala Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Blitar, Drs Ismuni, MM kepada Jatim Pos di ruang kerjanya, Kamis (14/3). Menurut Ismuni, tingginya PAD dari sektor tersebut dikarenakan adanya kesadaran masyarakat yang taat membayar listrik. Dari pembayaran tagihan listrik tersebut Pemerintah Kabupaten Blitar mendapa-

JATIM POS

Kepala Bapenda Kabupaten Blitar, Drs Ismuni, MM.

tkan 10%. Ismuni melanjutkan, tahun 2019 ini pihaknya menargetkan hasil pajak penerangan jalan sebesar

Rp 32 miliar. Sedangkan pajak daerah lainnya, seperti pajak bumi dan bangunan (PBB) ditargetkan Rp 28 miliar.

Pilkades Serentak di Bojonegoro

Bupati Berharap Masyarakat Dewasa

Bupati memberikan pesan moral kepada 156 Kepala Desa dan Ketua BPD.

Bojonegoro, Jatim Pos Pilkades serentak di Kabupaten Bojonegoro sebentar lagi. Bupati Bojonegoro Anna Mu'awanah berharap warganya bersikap dewasa. Bupati Bojonegoro Dr Anna Mu’awanah bersama Forpimda berharap agenda pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa Serentak yang akan mulai tanggal 4 Maret 2019 sampai dengan awal September 2019 berjalan aman, lancar dan Kondusif. Bertempat di Pendopo Malowopati, Jumat pagi (01/03/2019) diadakan sosialisasi Pemilihan Kepala Desa Secara Serentak Gelombang II. Acara tersebut dihadiri oleh pihak Kepolisian, TNI, camat, serta perangkat desa. kegiatan ini bertujuan memberikan sosialisasi mengenai apa saja yang menjadi persyaratan dalam mencalonkan Kepala Desa. “Saya berharap nanti pada saat pelaksanaan pemilihan kepala desa masyarakat yang ingin mencalonkan sebagai kepala desa harus memenuhi semua persyaratannya. Sehingga nanti tidak akan

menjadi permasalahan dikemudian hari. Yang mana hal tersebut bisa menjadi sengketa diantara para calon yang akan bertanding,” tegasnya kala ditemui jatimpos.co disela-sela acara di pendopo itu. Sekretaris Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Biyanto, SE, MM saat ditemui terpisah menyampaikan ke wartawan ini bahwa kegiatan itu untuk memberikan kepastian terkait tahapan dan ketentuan teknis. “Dan masalah lainnya dalam pelaksanaannya nanti Pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa Serentak Gelombang II Tahun 2019 kepada para pemangku kepentingan yang terlibat agar mematuhi aturan dan tahapan yang sudah ditentukan panitya kabupaten, sehingga Pemilihan Kepala Desa dapat terselenggara dengan lancar, terkendali dan kondusif,” terangnya. Kegiatan pembinaan pada hari ini diikuti oleh: 156 Kepala Desa dan Ketua BPD yang nantinya mulai taanggal 4 Maret 2019 s/d awal September 2019

akan melaksanakan tahapan Pemilihan Kepala Desa Serentak Gelombang II; 27 Camat dan Kepala Seksi Pemerintahan pada wilayah pelaksana Pemilihan Kepala Desa; dan Kepala Organisasi Perangkat Daerah se-Kabupaten Bojonegoro yang menjadi bagian anggota Panitia Pemilihan Kepala Desa Tingkat Kabupaten Bojonegoro. “Yang perlu kita sikapi adalah selain itu Pilkades lebih rawan dan lebih panas daripada pilkada, karena itu perlu adanya kedewasaan diantara para calon kepala desa. diharapkan pihak Kepolisian dan TNI ikut serta mengamankan Pilkades serentak ini,” kilah Bupati. (met)

Selain itu, Bea Perolehan Hak atas Tanah dan Bangunan (BPHTB) atau pungutan atas perolehan hak atas tanah dan atau ba-

ngunan, ditargetkan sebesar Rp 12,5 miliar. "Dari tiga jenis pajak daerah tersebut, pajak penerangan jalan merupakan penyumbang terbesar," tandas Ismuni. Ia menjelaskan masih banyak masyarakat yang belum mengetahui keberadaan dan manfaat Pajak Penerangan Jalan. Perlu diketahui bahwa PPJ merupakan pajak yang dibayar oleh masyarakat selaku pengguna listrik. Saat membayar tagihan rekening listrik maupun saat pembelian token pulsa listrik,

Klarifikasi Salam Dua Jari

Guru SMAN Model Terpadu Bojonegoro

 Bojonegoro, Jatim Pos Beredarnya foto para guru dan tenaga kependidikan SMAN Model Terpadu Bojonegoro yang berfoto dan memberikan salam dua jari kepala sekolah tersebut, Drs Aziz Ghozali, Sabtu (02/03/2019). Foto tersebut sempat viral dan menjadi konsumsi media massa. Menarik karena ditafsirkan sebagai bentuk dukungan kepada capres Prabowo - Sandi. Kepala SMAN Model Terpadu Bojonegoro, Drs Aziz Ghozali, menuturkan bahwa pihaknya telah mengirimkan surat klarifikasi tersebut kepada Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur, dan Tembu-

Para guru SMAN Model Terpadu Bojonegoro foto bersama dan memberikan salam dua jari.

san Kepala Cabang Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur, Wilayah Bojonegoro di Tuban. Dalam surat yang juga dikirimkan kepada redaksi media ini, tertanggal

Beri Perhatian Anak Berkebutuhan Khusus

Wali Kota Batu Dewanti Rumpoko bersama Amelia Aziz dan Jeanne Leonardo, tenaga ahli sekaligus psikolog foto bersama usai acara Workshop Prosedur Praktis Penanganan Anak Berkebutuhan Khusus (ABK) di Sekolah.

Batu, Jatim Pos Wali Kota Batu Dewanti Rumpoko, menjadi keynote speaker dalam Workshop Prosedur Praktis Penanganan Anak Berkebutuhan Khusus (ABK) di Sekolah. Acara tersebut diselenggarakan atas kerjasama Himpunan Psikologi Indo-

pajak ini dipungut oleh PT PLN, kemudian disetorkan ke Pemerintah Kabupaten Blitar dan nenjadi salah satu pendapatan asli daerah (PAD). Secara khusus masyarakat di Kabupaten Blitar selaku pembayar PPJ umumnya tidak mengetahui peran serta mereka dalam pajak penerangan jalan. Nilai PPJ yang wajib dibayarkan tertera pada nota pembayaran tagihan rekening listrik. Berbeda halnya untuk pembelian pulsa listrik (token) di bank ataupun loket loket pembelian resmi lainya, nilai PPJ akan terlihat jelas dari nota pembeliannya. PLN selaku pemungut PPJ atas dasar perjanjian kerjasama yang telah disepakati dengan pemerintah Kabupaten Blitar. (sk)

nesia (HIMPSI) Malang dan Fakultas Psikologi Universitas Merdeka (Unmer) Malang, Sabtu (02/03). Dewanti mengatakan di Kota Batu saat ini masih ada empat orang ABK yang bekerja di Balaikota Among Tani. Keluarga menjadi peran penting dalam perkembangan ABK,

dimana pola asuh bisa menjadikan anak berkebutuhan khusus mendapatkan perhatian yang lebih. "Kami memperhatikan keluarga ABK setiap bulan kami membantu secara ekonomi, karena ketika ada anak ABK dikeluarga pasti orang tua tidak bisa bekerja dengan baik, dan anak ABK akan rentan dengan kesehatannya," tuturnya. Kepala Bidang Pengabdian Masyarakat HIMPSI Malang, Isa Wahyudi mengatakan bahwa peserta workshop ini dari bermacam profesi. "Hadir dari kalangan seperti psikolog, guru paud, guru slb, guru sekolah dasar, dosen dan mahasiswa dari berbagai daerah di Indonesia," tuturnya. (yon)

02 Maret 2019, Nomor: 005/252/101.6.2220/2019, terdapat tujuh poin yang disampaikan. Pertama, seluruh tenaga pendidik dan tenaga kependidikan mohon maaf, apabila foto yang kami unggah menimbulkan penafsiran yang bias dalam sudut pandang politik. Kedua, foto tersebut diambil secara spontan, dengan posisi jari menunjukkan salam literasi, yang mana salam tersebut telah dipakai secara masif dalam kegiatan pengembangan literasi di lingkungan pendidikan di Indonesia sejak tahun 2017, baik di wilayah Provinsi Jawa Timur maupun di Kabupaten Bojonegoro. “Adapun literasi saat ini memang menjadi salah satu program yang digalakkan untuk meningkatkan minat baca dan tulis para siswa di SMAN Model Terpadu Bojonegoro,” paparnya lagi. Dia mengaku kalau foto tersebut diambil dengan tidak ada maksud apapun. (met)


Jatim VII

Hal - 7

Sinkronisasi Perencanaan Terpadu

Pembangunan Kebudayaan dan Pariwisata Jatim

Malang, Jatim PosUntuk meningkatkan koordinasi, kerjasama dan sinergitas pembangunan kebudayaan dan pariwisata lintas sektor dan lintas daerah, dan juga merupakan ajang komunikasi dan informasi fenomena pengembangan kebudayaan dan pariwisata ke depan. Maka Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Provinsi Jatim menggelar Rapat Sinkronisasi Program/Kegiatan Tahun 2019 Bidang Kebudayaan dan Pariwisata diselenggarakan pada tanggal 10-12

Zainal Fanani, S.STP.,Sekretaris Disbudpar Jatim (kiri) memberikan laporan. Dan Peserta melakukan registrasi.

Maret 2019. Kegiatan berlangsung di Hotel Ollino Garden, Jl. Aris Munandar No. 41-45 Kiduldalem, Klojen Kota Malang.

Menurut Zainal Fanani, S.STP., Sekretaris Disbudpar Jatim yang juga sebagai Ketua Penyelenggara, kegiatan ini bertujuan untuk

terwujudnya keterpaduan program pembangunan kebudayaan dan pariwisata lintas sektor dan lintas daerah. Sasarannya menurut Zainal Fanani, terjalinnya komunikasi yang sinergis tentang perencanaan pengembangan kebudayaan dan pariwisata lintas daerah. Tercapainya keserasian dan keselarasan program dan kegiatan lintas sektor dan daerah di seluruh sektor kebudayaan dan pariwisata. “Dan peningkatan kinerja Bidang Kebudayaan dan Pariwisata Regional Jawa Timur,” ujarnya.

Kegiatan tersebut diikuti seluruhnya 120 orang, yang terdiri dari: Instansi yang membidangi Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten/ Kota se Jawa Timur, masing-masing 1 (satu) orang. BAPPEDA Kabupaten/ Kota se Jawa Timur. Instansi terkait (PD Provinsi, Perhutani Stakeholder terkait BPPD, PHRI, ASITA). Kepala Bidang/ UPT di lingkungan Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Provinsi Jawa Timur. “Pengorganisasian kegiatan dilaksanakan oleh Sekretariat Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Provinsi Jawa Timur den-

gan melibatkan seluruh unsur terkait yakni Bidang Teknis dan UPT,” ungkap Zainal. Pelaksanaan Rapat Sinkronisasi Program/ Kegiatan Tahun 2019 didanai APBD 2019 dalam program penyusunan pengendalian dan evaluasi dokumen penyelenggaraan pemerintahan, kegiatan penyusunan, dokumen perencanaan sub kegiatan Rapat Sinkronisasi Program/ Kegiatan Tahun 2019, Sesuai DPA Tahun Anggaran 2019 Nomor: 903/283/203.2/2018 Tanggal 31 Desember 2018. (yon)

egis, merupakan industri yang berkembang sejalan dengan peradaban manusia dan tidak memiliki keterbatasan bahan baku,” ujar Sinarto. Selain itu pariwisata juga diharapkan dapat menggerakkan ekonomi kerakyatan, merupakan salah satu sektor yang paling siap dari segi fasilitas, sarana dan prasarana dibandingkan sektor lainnya. Pariwisata juga ikut memberikan kontribusi terhadap perekonomian, salah satunya dapat dilihat dari perolehan PDRB Pariwisata di tahun 2017 sejumlah 117.428 triliun rupiah atau berkonstribusi sebesar 5,82% dari total PDRB Jawa Timur sebesar 2.019 triliun rupiah. Di tahun 2018 perolehan PDRB sejumlah 128.325 triliun rupiah, berkonstribusi sebesar 5,86% dari total PDRB Jawa Timur sejumlah 2.189 triyun rupiah. PDRB ADHB pariwisata tahun 2018 sejumlah 128.325 triliun rupiah, berkonstribusi sebesar 5,86% dari total PDRB Jawa Timur sejumlah 2.189,783 trilyun. Jumlah kunjungan wisatawan mancanegara sejumlah 690.509 tahun 2017, kunjungan meningkat 20,34% dari sebesar 830.968 kunjungan. Sedangkan kunjungan wisatawan nusantara tahun 2018 sejumlah 70.217.182 meningkat 7,00% dari tahun 2017 sejumlah 65.623.535 kunjungan. Semua keberhasilan tersebut, bukan hanya hasil kerja Dinas Kebudayaan

dan Pariwisata semata melainkan hasil kerjasama yang sinergis dengan beberapa organisasi perangkat daerah provinsi, kabupaten/ kota, instansi terkait, para stakeholders dan masyarakat. Oleh karena kesungguhan dari semua pihak menangani dan memberikan dukungan secara optimal pengembangan kebudayaan dan pariwisata yang terarah, dan terukur, kerjasama terpadu dan sinergis amatlah diperlukan sehingga pertemuan ini menjadi sangat penting dan memerlukan perhatian khusus. Keberhasilan pembangunan kepariwisataan di Jawa Timur akan lebih terarah pencapaiannya baik jangka panjang maupun jangka menengah sebagaimana termuat dalam dokumen Ripparprov kita lakukan secara konsisten dan berkesinambungan serta secara kontinyuitas kita duduk bersama membahas baik perencanaan, kemajuan dan penyelesaian permasalahan yang kita hadapi bersama dan saling mensuport antara pemerintah provinsi dengan kabupaten/

kota se Jatim. Pada rapat sinkronisasi program/kegiatan tahun 2019 ini disampaikan materi tentang perencanaan pembangunan kebudayaan dan pariwisata nasional, pembangunan ekonomi kreatif tahun 2020 yang juga berpedoman pada dokumen Ripparprov dalam indikasi program/kegiatan setiap periode untuk disinergikan dengan program kegiatan pusat, provinsi dan kabupaten/kota se Jatim. “Sehingga kita dapat mengusung hasil perencanaan tersebut dalam forum Musrenbang Provinsi dan ditindak lanjuti dalam forum Musrenbangnas,” kata Kadisbudpar Jatim. “Saya berharap hasil rapat sinkronisasi program/ ini berjalan lancar dan benar-benar menghasilkan keterpaduan dan keselarasan nasional, serta bersinergi dengan dinas terkait di tingkat provinsi maupun kabupaten/kota, stakeholder dan masyarakat dalam pembangunan kepariwisataan yang berkelanjutan agar mempermudah dalam mencapai visi,"ujarnya. (yon)

Kadisbudpar : Pentingnya Sinergi Pusat dan Daerah

Kadisbudpar Jatim, Sinarto, S.Kar, MM (kiri) dan peserta Rapat Sinkronisasi Program/Kegiatan Tahun 2019 Bidang Kebudayaan dan Pariwisata di Hotel Ollino Garden, Jl. Aris Munandar No. 41-45 Kiduldalem, Klojen Kota Malang, Minggu (10/3).

Malang, Jatim PosSebagaimana diamanatkan dalam Undang-Undang nomor 10 Tahun 2009 tentang Kepariwisataan dan Peraturan Pemerintah Nomor 50 Tahun 2011 tentang Ripparnas. Di mana pembangunan kepariwisataan dilakukan berdasarkan rencana induk pembangunan kepariwisataan yang terdiri atas Ripparnas, Ripparprov dan Ripparkab/kota, yang merupakan bagian integral dari perencanaan pembangunan jangka menengah nasional. Hal itu dikemukakan Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Kadisbudpar) Provinsi Jatim, Sinarto, S.Kar, MM pada Rapat Sinkronisasi Program/Kegiatan Tahun 2019 Bidang Kebudayaan dan Pariwisata diselenggarakan di Hotel Ollino Garden, Jl. Aris Munandar No. 41-45 Kiduldalem, Klojen Kota Malang, Minggu (10/3) Dan selanjutnya kata Sinarto, dalam dokumen

Ripparprov yang diatur dalam Perda Nomor 6 Tahun 2017, pembangunan kebudayaan dan pariwisata Provinsi Jatim lebih terarah melalui kebijakan dan program pembangunan kepariwisataan tahap demi tahap dengan target hasil capaian yang telah direncanakan secara menyeluruh melalui pentahapan yang ditarget dalam indikasi program kegiatan dengan melibatkan pemangku kepentingan, stakeholders dan masyarakat. “Berbagai upaya untuk mewujudkan keterpaduan dan keberlanjutan pembangunan kebudayaan dan pariwisata yang mengedepankan penyusunan perencanaan pembangunan secara sistematis, terarah, terpadu, menyeluruh, dan tanggap terhadap perubahan, serta menjamin keterkaitan dan konsistensi antara perencanaan, pelaksanaan, serta pengendalian dan evaluasi pelaksanaan rencana pembangunan,”

ujarnya. “Maka sangat diperlukan adanya sinergitas antar pemangku kepentingan baik di tingkat pusat, provinsi maupun kabupaten/kota guna memperoleh kesepakatan hingga menghasilkan upaya yang sinergis dalam rangka mengaktualisasikan program-program pembangunan kebudayaan dan pariwisata ke depan,” tambahnya. Sebagaimana kita ketahui Jawa Timur merupakan provinsi yang memiliki kekayaan budaya yang berkarakter dan spesifik, berbeda dengan daerah lainnya. Keanekaragaman yang ada memerlukan campur tangan semua pihak untuk dapat menjaga dan melestarikannya sebagai aset budaya yang bernilai luhur dan tetap ada sebagai jati diri masyarakat Jawa Timur. “Pariwisata merupakan bagian dari perdagangan jasa yang sangat dinamis dan memiliki peran strat-

Tarian Selamat Datang Rapat Sinkronisasi Program/Kegiatan Tahun 2019 Bidang Kebudayaan dan Pariwisata. Edisi No. 317 Tahun XVII ~ Minggu III MARET 2019


Jatim VIII

Hal - 8

JATIM POS

Estimasi Kerugian Banjir Madiun Rp 54 Miliar

Madiun, Jatim Pos Status tanggap darurat bencana alam banjir di wilayah Kabupaten Madiun dinyatakan sudah berakhir. Mulai Rabu (13/3/2019) status berubah menjadi transisi darurat ke pemulihan banjir yang akan dilaksanakan selama 90 hari kedepan atau berlaku mulai 13 Maret hingga 10 Juni 2019. Estimasi kerugian akibat bencana alam banjir di wilayah Kabupaten Madiun yang terjadi pada selasa (5/3/2019) pukul. 22.00 wib itu pun mencapai Rp. 54 miliar. Meliputi kerugian pemukiman sebesar Rp. 38,6 miliar, pertanian Rp. 8 miliar, peternakan Rp.

416 juta dan infrastruktur sebesar Rp. 6,9 miliar. “Pada hari ini saya mengumumkan bahwa status tanggap darurat

banjir sudah berakhir. Ini sekaligus pengumuman bahwa segala bentuk bantuan maupun penghimpunan dana melalui rek-

Pemkab Madiun Gelar Kegiatan

ening dinyatakan ditutup hingga batas waktu sampai hari selasa (12/3/2019) jam 00.00 wib,” jelas Bupati Madiun, H. Ahmad Dawa-

Penyampaian SPT dan Bimtek Duta E-Filing

Madiun, Jatim Pos Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Madiun bekerjasama dengan Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Madiun menyelenggarakan kegiatan Penyampaian SPT Tahunan dan Bimtek Duta E-Filing dilingkungan Pemkab Madiun di Pendopo Ronggo Djoemeno Caruban, Selasa (4/3/2019). Selain itu, acara yang dihadiri Bupati dan Wakil Bupati Madiun, Pimpinan KPP Pratama Madiun, Kepala OPD dan Camat se-Kabupaten Madiun tersebut juga dilaksanakan peresmian Kantor Pelayanan, Penyuluhan, dan Konsultasi Perpajakan (KP2KP) Caruban yang menempati lokasi baru di lingkungan gedung perkantoran Pemkab Madiun. Dengan adanya perpindahan kantor ini diharapkan akan memberikan perubahan positif terhadap penerimaan pajak serta kepatuhan Wajib Pajak di Kabupaten Madiun. “Kita kedatangan tamu yang urusannya bisa membuat senang dan tidak membuat senang. Yang membuat senang itu ada

sedikit harapan nanti hasil pajak naik, yang pada tahun 2018 sebesar Rp. 13.409 milyar, di tahun 2019 ini ditargetkan naik menjadi Rp. 13.421 Milyar,” kata Bupati Madiun, H. Ahmad Dawami. Menurutnya, untuk meningkatkan bagian hasil pajak di Pemkab Madiun, selain kewajiban Pemkab Madiun untuk membantu dalam pemungutan pajak, juga diperlukan kesadaran dari para wajib pajak untuk tertib dan memenuhi kewajiban pajaknya. “Karena nanti efeknya untuk pembangunan daerah, oleh karena itu kontribusi masyarakat dalam hal

ini wajib pajak untuk membayar dan melaporkan pajaknya sangat dibutuhkan,” ucapnya. Bupati Madiun mengistilahkan bahwa Kabupaten Madiun ini seperti kabupaten yang memiliki potensi tambang. Maksudnya banyak masyarakat mengambil barang di Kabupaten Madiun tapi untungnya di buang di luar Kabupaten Madiun. “Nasabah Bank itu sebenarnya mayoritas nasabahnya orang-orang Kabupaten Madiun tapi perkara bagi hasil, Kabupaten Madiun menerimanya paling kecil sendiri,” ungkapnya. Sementara itu dengan adanya KP2KP di Caruban ini menurut Bupati Madiun dapat menjadi dampak positif. Salah satunya dalam peningkatan pelayanan kepada masyarakat dalam hal perpajakan serta peningkatan target pajak. “Menandai acara pekan sadar pajak, marilah kita sukseskan kegiatan ini dimulai dari kita, seluruh

ASN Pemkab Madiun, dan selanjutnya diikuti masyarakat Kabupaten Madiun untuk patuh dan taat pada kewajiban perpajakan yang intinya demi kesejahteraan dan kemajuan pembangunan di Kabupaten Madiun,” pungkasnya. (Adv/jum)

mi di Posko Penanganan Bencana Alam Banjir Kabupaten Madiun, di Kantor Kecamatan Balerejo, Senin (11/3/2019) malam. Menurutnya, ini dilakukan karena segala bentuk bantuan yang diberikan oleh para relawan maupun donatur sudah mencukupi. Selain itu juga untuk menghindari penyalahgunaan bantuan oleh oknum yang tidak bertanggung jawab. Sedangkan segala bentuk bantuan yang sudah masuk di Posko penanganan bencana alam banjir, setiap harinya akan terus didistribusikan kepada para korban bancana banjir. Dan sebagai bentuk transparansi dalam waktu 14 hari ke depan Bupati Madiun akan melaporkan secara transparan semua laporan bantuan, baik bantuan yang masuk maupun yang telah didistribusikan. “Atas nama Pemerintah dan masyarakat Kabupaten Madiun saya mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu dan berpartisipasi dalam penanganan bencana alam banjir di wilayah Kabupat-

en Madiun, semoga bantuan ini dicatat sebagai amal baik perbuatan kita semua,” ungkapnya. Diketahui bencana alam banjir di wilayah Kabupaten Madiun tersebut mengakibatkan sebanyak 57 desa dari 12 kecamatan terdampak banjir. Berdasarkan data dari Pemkab Madiun tercatat ada 5.707 KK, 5.086 rumah dan 497 Hektar lahan pertanian terdampak banjir. Selain itu, hewan ternak milik warga pun juga banyak yang mati. Diantaranya, 10 sapi, 69 kambing dan 4.058 ayam. Sementara infrastruktur yang terdampak diantaranya, tujuh sayap dam yaitu Dam Sidorejo, Bruwok, Gendong, Kaligunting, Kaliabu, Serut, dan Nampu. Tujuh saluran sekunder yaitu saluran sekunder Sidorejo, Wates, Bangunsari, Pacinan, BNP2, Tebon dan Cau. Tigajembatan yaitu jembatan Kertosari, Tebon Tawangrejo, dan Sumberbening. Selain itu juga terjadi longsor di jalan Segulung – Suluk dan bahu jalan Caruban – Ngawi. (jum)

Kemudian, menjadi musrenbang kota dan OPD. Wali Kota Madiun, Sugeng Rismiyanto mengatakan, seluruh program dan pembangunan yang disusun oleh Pemkot Madiun maupun DPRD Kota Madiun memiliki tujuan yang sama. Yakni, bermuara pada terciptanya keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia. Khususnya, warga Kota Madiun. “Kami berharap, seluruh stakeholder dan komponen masyarakat di sini bisa selalu meningkatkan sinergitas dalam pelaksanaan Renja ini. Lakukan semaksimal mungkin. Kita satu langkah, satu derap untuk menciptakan Madiun yang lebih baik lagi,” ucapnya.

Menurut dia, keberadaannya di dalam rapat Renja tersebut hanya sebagai fasilitator, bukan sebagai inisiator. Karena, masa kepemimpinan Baris Jilid II akan segera berakhir April mendatang. Kemudian, digantikan oleh Walikota dan Wakil Walikota Madiun Terpilih masa jabatan 2019-2024. Yakni, Maidi dan Inda Raya Ayu Miko Saputri. Lebih lanjut dia katakan, dalam hal ini Pemkot Madiun terus menggodok Renja Tahun 2020. Ia pun mengimbau kepada Organisasi Perangkat Daerah (OPD) untuk terus meningkatkan kinerja. Sehingga, mendapatkan hasil yang maksimal. (Kominfo/jum)

Pemkot Madiun Bahas Renja 2020

Madiun, Jatim Pos Pemerintah Kota (Pemkot) Madiun menggelar Forum Perangkat Daerah dalam rangka pembahasan Rancangan Rencana Kerja (Renja) Perangkat Daerah Kota Madiun Tahun 2020 di Aula Wisma Haji Kota Madiun, Senin (11/3/2019). Dalam penyusunan Renja Tahun 2020 itu, Pemkot Madiun sebelumnya telah melaksanakannya secara terbuka dan sistematis. Yakni, dengan melibatkan masyarakat dalam musyawarah rencana pembangunan (musrenbang). Mulai dari tingkat RT/RW, kelurahan, hingga kecamatan.


Jatim IX

Hal - 9

Bojonegoro Dapat Jatah 4.000 Jaringan Gas

DR. Hj. Anna Mu’awanah, Bupati Bojonegoro menandatangani MoU dengan Direktur Jenderal Minyak dan Gas Bumi Djoko Siswanto di Jakarta.

Bojonegoro, Jatim PosKementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) dan 18 Kabupaten atau Kota melakukan Penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) antara Direktorat Jenderal Minyak dan Gas Bumi dengan 18 Pemerintah Kabupaten atau Kota. MoU tentang Penyediaan dan Pendistribusian Gas Bumi Melalui Jaringan Gas Bumi untuk Rumah Tangga, Rabu (13/3/2019). Bupati Bojonegoro Anna Mu'awannah turut hadir dalam penandatanganan nota kesepahaman tersebut bersama dengan kepala daerah dan perwakilan lainnya. Direktur Jenderal Minyak dan Gas Bumi Djoko Siswanto mengatakan mengingat proses pembangunan jaringan gas bumi untuk rumah tangga akan berdampak langsung kepada masyarakat, maka perlu didukung dengan adanya Nota Kesepahaman antara Ditjen Migas dengan Pemerintah Kabupaten/Kota setempat. “Kami harap Bupati dan Wali Kota membantu mempermudah perizinannya" tuturnya Kabag Humas dan Protokol Pemkab Bojonegoro Heru Sugiharto yang mendapat What’s App Bupati Anna Mu’awanah kepada Jatim Pos, Kamis, (14/03/2019). Heru mengatakan Jargas juga merupakan salah satu Proyek Strategis Nasional yang manfaatnya dapat langsung dirasakan oleh masyarakat, sebagaimana dimaksud dalam Perpres No. 3 tahun 2016 jo Perpres No. 56 tahun 2018 serta diterbitkannya Perpres No. 6 Tahun 2019 tentang Penye-

diaan dan Pendistribusian Gas Bumi Melalui Jaringan Transmisi dan/atau Distribusi Gas Bumi Untuk Rumah Tangga dan Pelanggan Kecil. Pada kesempatan yang sama, Sekjen Kementerian ESDM, Ego Syahrial mengatakan dengan adanya jargas dapat mempermudah aktivitas masyarakat. Jargas tersedia setiap saat, dan masyarakat tidak perlu keluar rumah, seperti ketika kehabisan LPG. Persyaratan suatu daerah dapat dibangun jargas yaitu memiliki atau dekat dengan sumber gas, tersedia infrastruktur penyaluran gas bumi dan ketersediaan pasar atau pelanggan. Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral c.q Ditjen Migas telah melaksanakan pembangunan jargas sejak tahun 2009 sampai dengan tahun 2018 dengan jumlah sambungan sebesar 352.852 Sambungan Rumah (SR). Untuk tahun ini, Kementerian ESDM akan melaksanakan pembangunan jaringan gas bumi untuk rumah tangga sebanyak 78.216 SR di 18 lokasi yaitu, Kabupaten Bojonegoro (4000 SR), Kabupaten Aceh Utara (5.000 SR), Kota Dumai (4.300 SR), Kota Jambi (2.000), Kota Palembang (6.000 SR), Kota Depok (6.230 SR), Kota Bekasi (6.720 SR), Kabupaten Karawang (2.681 SR), Kabupaten Purwakarta (3.765 SR), Kabupaten Cirebon, (6.520 SR), Kabupaten Lamongan (4.000 SR). Selain itu, Kota Mojokerto (4.000 SR), Kabupaten Mojokerto (4.000 SR), Kabupaten Pasuruan (4.000

SR), Kabupaten Probolinggo (4.000 SR), Kabupaten Banggai (4.000 SR), Kabupaten Wajo (2.000 SR) dan Kutai Kartanegara (5.000 SR), dibantu PT. Pertamina (Persero) melalui anak perusahaan PT Perusahaan Gas Negara (PGN) Tbk. “Bojonegoro nanti akan dibangun jaringan ke rumah-rumah sebanyak 4000 SR. Tahun ini untuk membangun saluran tersebut segera dibangun,” ungkapnya. (met)

JATIM POS

HUT ke - 105 Kota Malang

Gelar Jambore Trail Adventure

Malang, Jatim PosDalam rangka menyambut hari jadi Kota Malang ke 105 tahun, Karang Taruna Kota Malang dan Kajoetangan Production akan menggelar Jambore Trail Adventure (JTA) 2019. Acara ini akan dilaksanakan pada 31 Maret 2019 bekerjasama dengan Pemkot Malang, Pemkab Malang, Polresta Malang, Kodim 0833 Kota Malang dan Perhutani. Peserta JTA ini akan mengambil start dan finish di depan Balai Kota Malang. Para rider nantinya akan menjalani rute yang bervariasi. Mulai dari rute santai karena melewati jalanan (on road) di area perkotaan. Selanjutnya para rider akan uji nyali di medan yang menantang. Mulai dari yang ekstrim sampai dengan rute yang fun. Para rider nantinya akan menempuh perjalanan kurang lebih 7 KM. Para rider nantinya akan transit di pos 1, wisata kampung enem Desa Patok Picis, Kecamatan Wajak Kab. Malang.

Wali Kota Malang H. Sutiaji melepas rombongan komunitas trail.

Tak hanya itu, rider nantinya akan uji nyali di jalan tanjakan yang memperebutkan hadiah. Di pos 1 (wisata kampung enem) juga perwakilan komunitas trail yang ikut nantinya akan melakukan aksi tanam pohon bersama Wali Kota Malang H. Sutiaji dan Plt Bupati Malang Drs. H.M. Sanusi,MM. Selain kegiatan trail, panitia juga akan menyajikan Senam Tahes. Bazar UMKM dan pertunjukkan seni budaya pada Sabtu (30/3/2019). Kegiatan ini disajikan sebagai pelengkap untuk menyemarakkan event JTA.

Dinas PUPR dan Perkim Jombang Bantah Kuasai Proyek

Hearing Komisi C DPRD bersama Dinas PUPR dan Dinas Perkim.

Jombang, Jatim PosKasak kusuk bau tak sedap praktik kuasai proyek perencanaan dan pengawasan di dua Dinas Tekhnis di Kabupaten Jombang akhirnya dibantah oleh kedua Kadis tersebut. Pembantahan tersebut dilakukan oleh Hari Oetomo, Kepala Dinas PUPR juga Heru Widjajanto, Kepala Dinas Perumahan dan Permukiman (Perkim) saat hearing dengan Komisi C DPRD Jombang, terkait dengan mencuatnya praktik nakal oknum PNS yangnyambi jadi konsultan

maupun broker yang dilalukan oknum Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkup Pemkab setempat. pada Jumat siang (8/3/2018). Dalam hearing yang digelar di ruang Komisi C DPRD ini, kedua kepala OPD itu kompak membantah pengakuan para kosultan terkait praktik tak sehat yang dilakukan sejumlah oknum ASN di Pemkab Jombang. Seperti yang disampaikan oleh Kepala Dinas Perumahan dan Permukiman Jombang, Heru Widjajanto. Ia berdalih,

untuk anggaran tahun 2019 ini, pihaknya belum melakukan satupun pengadaan. Sehingga kata dia, dugaan tersebut sangat keliru. “Jadi tadi bahas program kerja tahun 2019, sekarang sudah jalan tapi untuk pengadaan belum, apalagi kalau ada kabar lelang dilakukan oleh oknum PNS ya tidak benar sebab sampai sekarang ini belum ada satupun pengadaan,” ungkap Heru. Dalam paparan yang disampaikan Hari Oetomo, Kepala Dinas PUPR juga Imam Bustomi, Kabid Sumber Daya Manusia Dinas PUPR. Dalam kesempatan itu, dia juga menyampaikan bahwa setiap tahun kegiatan swakelola memang ada, yakni dalam bentuk perbaikan jalan. Dikatakannya, ada perbedaan antara perbaikan jalan dengan kontraktual atau pengadaan. Dimana perbaikan jalan itu titik-titiknya belum bisa ditentukan. “Contoh misalnya Desa

Event ini sengaja digelar sebagai bentuk upaya mempromosikan potensi wisata di Malang. Karena rider nantinya menyusuri beberapa kawasan wisata alam di Kota Malang dan Kabupaten Malang. Diakhir acara akan dilangsungkan santunan anak yatim. Wali Kota Malang, Sutiaji mengatakan siap mewadahi komunitas untuk menyemarakkan hari ulang tahun Kota Malang yang ke 105 tahun. "Ini adalah murni dari masyarakat yang melaksanakannya, kami hanya mewadahi, sumber dana tidak sama sekali dari apbd, teman teman komunitas sendiri yang mencari dananya," tutur pria berkacamata itu usai konferensi pers di ruang sidang balai Kota Malang, Kamis (14/3/2019). Untuk itu, Ia meminta partisipasi masyarakat untuk menyukseskan acara tersebut. "Saya minta partisipasi masyarakat maupun lurah, karna ini murni dari masyarakat," tuturnya. (swan) A mengalami jalan rusak dan dilaporkan lalu dilakukan perbaikan,itu swakelola namanya tapi kalau kontraktual itu sudah muncul titiknya Desa A, B dan seterusnya panjang jalannya, dimana lokasinya,itu sudah muncul dalam RKA”, terangnya. Bustomi mengakui bahwa kegiatan swakelola yang dilakukan setiap tahun ini memang dilakukan oleh Dinas dan bukan oleh pihak ketiga. Penunjukan pihak ketiga ini baru dilakukan untuk pengadaan barang dan jasa. “Kalau soal penguasaan sebagian besar perencanaan dan pengawasan proyek fisik oleh oknum ASN tidak ada”, bebernya. (her)


Jatim X

Hal - 10

Mengatasi Sakit Gigi Dengan Bumbu Dapur

Setiap orang pasti pernah setidaknya sekali dalam hidupnya mengalami sakit gigi. Kondisi ini biasanya akan menyebabkan sakit kepala, gusi nyut-nyutan, hingga makan pun jadi terasa menyiksa. Gigi yang sakit bisa sangat mengganggu kenyamanan dalam beraktivitas. Sakit gigi bisa disebabkan oleh beragam hal, dan rasa sakitnya pun tidak hanya pada bagian gigi, tapi juga bisa terasa hingga ke gusi dan mulut. Cara meredakan sakit gigi tidak melulu harus menggunakan obat-obatan yang dijual di apotek. Ada beberapa cara yang cukup mudah dan bahannya bisa Anda dapatkan di dapur, mulai dari rempah-rempah hingga bumbu masakan. Berikut ini adalah beberapa cara yang praktis untuk meredakan sakit gigi dengan bahan-bahan alami yang bisa kamu temukan di dapur.

sakit gigi.

Berkumur air garam Cara pertama mengatasi sakit gigi dengan mudah adalah dengan berkumur menggunakan air garam. Cukup dengan mencampurkan satu gelas air dengan setengah sendok teh garam, kemudian gunakan untuk berkumur selama kurang lebih 30 detik, lalu buang. Air garam berfungsi sebagai desinfektan alami dan dapat meredakan pera-

dangan pada gigi dan gusi yang nyeri. Minyak cengkeh Menurut beberapa survei dan penelitian, rempah yang satu ini terbukti dapat digunakan sebagai cara meredakan sakit gigi. Caranya adalah dengan menempelkan setetes minyak cengkeh yang telah dicampur satu sendok minyak zaitun ke bagian gigi yang

sakit menggunakan bola kapas (cotton ball), kemudian gigit supaya tetap berada di gigi yang sakit. Anda dapat membeli minyak cengkeh di toko makanan sehat dan apotik. Di dalam minyak cengkeh terdapat bahan kimia eugenol yang berperan sebagai antibakteri, antiradang, dan pereda nyeri, sehingga minyak cengkeh dipercaya dapat meredakan

Air Buangan AC Ternyata Bermanfaat

Menampung air buangan AC untuk dimanfaatkan.

Alat pendingin ruangan atau lebih dikenal dengan AC (Air Conditioning) sering digunakan di rumah atau perkantoran. Saat AC dinyalakan tentu akan menetes air pada selang pembuangan. Orang tentu berpikir, air tersebut hanyalah limbah yang akan dibuang ke saluran air atau pipa khusus dan tidak memiliki kegunaan lain. Namun sepertinya Anda harus berpikir ulang pada saat membuang air tersebut, sebab masih ada beberapa manfaat air buangan AC yang mungkin belum diketahui. Menyiram Tanaman Selain banyak manfaat garam untuk tanaman, air buangan AC ini memiliki kandungan yang berbeda dengan air sumur atau air keran biasa, sehingga tidak

ada kandungan mineral dalam air tersebut dan artinya air ini hampir serupa dengan air suling namun tidak terlalu bersih. Untuk itu, air ini bisa digunakan kembali untuk menyiram tanaman yang memang tidak tolerir dengan air mineral seperti salah satunya tanaman karnivora. Tanaman karnivora terkenal akan bereaksi buruk pada klorin yang sering ditemukan dalam air olahan.Beberapa tanaman karnivora yang bisa disiram dengan air sisa buangan AC ini diantaranya adalah tanaman laba-laba (Chlorophytum comosum), Marantas (Maranta Spp), dan Dracaenas (Dracaena Spp). Untuk Air Radiator Air sisa buangan AC ini juga bisa digunakan sebagai air radiator.Air buangan AC

dikatakan jauh lebih baik dibandingkan dengan air mineral botolan yang bisa digunakan sebagai air radiator. Hal ini karena bisa membuat radiator semakin dingin dan juga berpengaruh terhadap udara dari AC mobil yang juga akan terasa semakin dingin. Mengingat jika AC mobil akan berfungsi semakin maksimal jika mesin juga berada dalam kondisi yang baik. Jika mesin mobil selalu dalam keadaan dingin, maka AC mobil juga semakin dingin sehingga mengurangi biaya servis untuk

ganti oli. Untuk penggunaan air buangan AC sebagai air radiator bisa diganti setiap dua bulan sekali. Merawat Batu Akik Untuk Anda yang ingin merawat koleksi batu akik juga bisa menggunakan air buangan AC.Air buangan AC akan bekerja lebih cepat untuk pengkristalan, sehingga bisa tembus cahaya jika memakai senter, manfaat batu akik pun bisa bertambah kualitasnya. Untuk cara menggunakan air buangan AC ini adalah dengan merendam batu akik memakai air AC

Kompres es Sebelum efek obat sakit gigi Anda mulai bekerja menghilangkan rasa sakit gigi, Anda bisa menggunakan kompres Metode ini juga dapat membantu mengurangi pembengkakan pada gigi dan gusi yang bengkak. Caranya adalah dengan melapisi batu es dengan handuk atau kain, kemudian tempelkan ke bagian pipi Anda yang dekat dengan gigi yang sakit selama sekitar 20 menit, dan ulangi setiap beberapa jam. Bawang putih Cara meredakan sakit gigi selanjutnya adalah dengan menggunakan bawang putih. Caranya adalah dengan mengupas satu siung bawang putih terlebih dahulu, lalu potong atau belah dua. Kemudian, letakkan di bagian gigi yang sakit atau kunyah bawang puselama 1 jam yang harus dilakukan secara teratur sekitar 3 bulan. Sedangkan untuk perawatan jenis batu akik badar lumut juga bisa memakai cara perendaman ini yang berfungsi untuk membuat batu terlihat lebih tua. Cara menggunakannya adalah dengan menyiapkan wadah bening seperti bekas kemasan air mineral, lalu tuang air buangan AC ke dalamnya kemudian rendam batu akik di tempat yang dingin. Mencuci Piring Menampung air buangan AC ini juga memiliki kegunaan lain, yakni untuk membersihkan berbagai peralatan rumah tangga

tih tersebut. Bawang putih diketahui memiliki efek antibakteri yang dapat membantu melawan kuman di gigi dan mulut, serta mengurangi peradangan yang menyebabkan sakit gigi. Selain dengan menggunakan beberapa bahan di atas, cara meredakan sakit gigi lainnya adalah dengan meletakkan kantung teh celup hangat ke bagian gigi yang sakit. Kayu manis, minyak kelapa, teh hijau, minyak oregano, daun jambu biji, kulit mangga, daun ubi jalar, dan daun bunga matahari juga banyak digunakan sebagai pengobatan untuk meredakan sakit gigi. Tetapi, belum ada bukti ilmiah yang memadai untuk memastikan efektivitasnya. Untuk mencegah sakit gigi, bersihkan gigi secara rutin agar tidak ada bakteri menumpuk. Gunakan benang gigi (dental floss) untuk bersihkan makanan yang tersangkut di sela gigi. (ist) seperti piring, manfaat panci presto, penggorengan, dan alat rumah tangga lain. Air buangan AC ini bisa membersihkan peralatan lebih cepat dan hasil yang lebih kesat, khususnya untuk noda-noda di bagian bawah panci yang gosong atau menghitam, juga akan lebih cepat dihilangkan. Membersihkan Toilet Selain bisa menggunakan manfaat boraks untuk kebutuhan kamar mandi, kegunaan air buangan AC yang terakhir adalah untuk membersihkan toilet. Elemen dalam air buangan AC ini bisa merontokkan noda-noda menguning di toilet yang susah untuk dihilangkan. (ist)


SAMBUNGAN

Hal -11

Lowongan Kerja di Job Market Fair 2019

Blitar, Jatim PosDinas Tenaga Kerja (Disnaker) Kabupaten Blitar, kembali menyelenggarakan Job fair Market 2019, Jumat (15/3/2019). Kepala Disnaker Kabupaten Blitar Haris Susianto, SH mengatakan kegiatan yang digelar di area kantor Disnaker Kabupaten Blitar di Jalan Imam Bonjol no 7 ini merupakan salah satu upaya dalam mengurangi tingkat pengangguran. "Melalui Job Market Bupati Blitar Drs Rijanto didampingi Kadisnaker Kabupaten Blitar Haris Susianto. Fair 2019 kami ingin memIa menguraikan di job untuk perusahaan perbankberikan kemudahan bagi erasi muda untuk mencari fair ini tersedia lowongan an, pabrik, dan perusahan masyarakat utamanya gen- pekerjaan," ujar Haris.

Gubernur .....................................dari hlm.1 lukan embung untuk bisa menyimpan dan memanfaatkan air,� urai Gubernur Khofifah yang sebelumnya pernah menjabat sebagai Menteri Sosial pada Kabinet Kerja. "Saat ini memang banjir merupakan peringkat nomor satu bencana yang sering terjadi di Jawa Timur," ujar Gubernur Khofifah saat meninjau banjir di Kabupaten Madiun dan Ngawi. Gubernur perempuan pertama di Jatim tersebut juga akan menyiapkan pendekatan nonstruktur berupa sebuah sistem peringatan dini atau "early warning system" akan terjadinya bencana berbasis digital. Hal ini penting dilakukan mengingat kondisi topografi wilayah Indonesia, terma-

suk Jawa Timur, yang memungkinkan sering terjadi bencana. "Kami sedang mengkomunikasikan dengan provider-provider agar bisa mengirimkan informasi kepada masyarakat akan terjadinya bencana lewat SMS, misalnya," kata dia. Saat ini masyarakat hampir semuanya memiliki gawai. Oleh sebab itu, harus bisa dimanfaatkan dengan baik, khususnya dalam hal antisipasi atau tanggap bencana. Dicontohkan, untuk banjir di Kabupaten Ngawi disebabkan oleh adanya luapan sungai Bengawan Solo yang masuknya lewat kali Madiun, sehingga dibutuhkan waktu sekitar enam jam air akan sampai Ponorogo dan sekitar 10

jam sampai Ngawi. "Nantinya akan ada pemberitahuan lewat HP warga, bahwa dalam waktu sekian jam akan terjadi banjir di wilayahnya," katanya. Jika teknologi itu bisa diterapkan maka masyarakat akan lebih bisa mengantisipasi dan waspada terhadap bencana. Upaya peringatan dini berupa pendekatan nonstuktur kepada masyarakat tersebut sangatlah penting dalam mitigasi bencana. Sebab, hal itu merupakan bentuk edukasi guna meningkatkan kesadaran tanggap bencana. Warga di pinggiran Bengawan Madiun dan Begawan Solo tidak lupa akan potensi banjir. Sebab, biasanya warga akan lupa jika banjir telah surut.(ist)

Warga ............................................dari hlm.1 segera pergi dan menjual semua aset yang dimiliki. Katimun, pria berusia 48 tahun itu mengaku, kepergiannya ke pondok atas keinginan sendiri, yang kemudian diikuti warga lain sebagai jemaahnya di Ponorogo. "Mereka dipengaruhi atau diajak oleh Katimun, warga RT 05 RW 01 Dukuh Rrajan, Desa Watubonang. Diminta menjual aset-aset yang dimiliki untuk bekal akhirat," kata Camat Badegan, Ringga Irawan. Konon kepergian warga Desa Batubonang tersebut setelah mereka mendapatkan 7 fatwa Thoriqoh Musa dari Katimun. Tujuh fatwa yang dimaksud , yakni: kiamat sudah dekat, soal perang, kemarau panjang, bendera tauhid, foto anti gempa, larangan sekolah hingga hukuman untuk

orang tua. Bupati Ponorogo Ipong Muchlissoni juga mengaku prihatin dengan doktrin kiamat yang menimpa warganya, sehingga memilih pindah dan berlindung ke Ponpes Miftahul Falahil Mubtadi'in di Kabupaten Malang. "Mereka percaya akan ada kiamat dan kalau di pondok itu enggak ikut kiamat. Sesungguhnya kita sudah melakukan pembinaan sekaligus memberikan pemahaman, tapi ya sulit, mereka terlanjur percaya dan meyakini," katanya. Ipong berharap, semua pihak terkait ikut turun tangan untuk memberikan pembinaan. "Jadi harus ada upaya yang serius dari Ormas-Ormas keagamaan, MUI, Pemprov, Pemkab Malang," kata Ipong. Sementara itu, Guber-

nur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa yang ikut angkat bicara dan heran dengan doktrin kiamat tersebut tanpa klarifikasi lebih dulu oleh si penerima informasi. "Itu kerentanan masyarakat ketika menerima informasi-informasi yang mereka tidak sempat tabayyun, tidak sempat klarifikasi atau mereka salah referensi," kata Khofifah. Jadi, lanjutnya, warga yang menerima informasi tanpa tabayyun itu sudah punya ketaatan, kepercayaan, ketundukan kepada orang tertentu. "Sehingga ketika orang yang merasa menjadi top reference dalam hidupnya itu menyampaikan sesuatu, ya sudah mereka langsung percaya, dianggap kebenaran," jelasnya. (nur)

JATIM POS

jasa dan lain sebagainya. Melalui ajang job fair ini ia memperkirakan mampu menyerap hingga ribuan tenaga kerja. Sejumlah perusahaan yang hadir dalam ajang Job Market Fair 2019 ini, diantaranya PT Bumi Indah Group,Eka Swasa, Mandiri Utama Finance, Rumah Pintar, PT AXA, Optik Diamond, Panin Bank, BFI, Crystalline, Rumah Sakit Umum, LPK, PT Arthamas, Alvina Indah Motor,dll. Sementara itu Bupati

Blitar Drs Rijanto saat membuka kegiatan Job Market Fair 2019 mengapresiasi atas kreatifitas Disnaker menggelar job market fair ini. "Ini bisa kita gunakan dalam mengurangi angka pengganguran dan kedepannya," ujar bupati dalam sambutanya. Kegiatan ini, kata dia, merupakan rangsangan bagi perusahan untuk berkontribusi mengurangi angka pengangguran terbuka yang ada di Blitar. Lewat ajang ini perusahaan bisa secara langsung dipertemukan dengan calon tenaga kerja yang akan mereka butuhkan. (sk/san)

Selalu .......................................dari hlm.1 kolong jembatan Rawamangun!," tulis Ariel Tatum dalam unggahannya tersebut. "Dulu pertama dateng ngajar disini mereka ga sebesar ini. Sekarang tinggi gw udah hampir dibalap, udah "casually" ngajak selfie, terus nanya ade gw

Perumahan yang tinggal di perumahan ini. Ada tiga rumah yang kebetulan masih kosong. Perumahan ini dikhususkan untuk para janda. Jadi, selain janda dilarang tinggal di sini.Para janda ini berasal dari beberapa daerah di Pasuruan, misal Bangil, Pandaan, Rembang, Prigen, Sukorejo dan beberapa kecamatan lainnya. Meskipun beberapa penghuninya berasal dari luar Pasuruan, namun rencana awalnya, perumahan ini dibangun dengan prioritasnya adalah para janda

yang cowok manaaaaa!!!! TIDAAAKKKK!!!! Time flieessss," kata mantan kekasih Ryuji Utomo itu . Setelahnya, Ariel Tatum memposting beberapa produk dari Komunitas Anak Negeri, tempatnya berkegiatan sosial. Ia juga membuat video pendek di

Insta Story dengan menunjukkan kecantikan wajahnya serta foto kue. Gadis kelahiran Jakarta, 8 November 1996 ini mengawali kariernya sebagai model iklan. Ariel Tatum lahir dari pasangan Rico Valentino Murry dan Tatum Mathilda. (jtp)

.................................dari hlm.1 dari Pasuruan. Di sini, janda bisa bebas tinggal sampai kapanpun. Sampai tua pun tidak masalah. Bahkan, dari data yang ada, sudah ada 13 janda yang meninggal di sini. Mereka yang meninggal sudah bertahun - tahun tinggal di sini. Selain itu, para janda juga mendapat jatah beras dari pemilik perumahan ini dua bulan sekali Saat hari-hari besar keagamaan, mereka juga mendapatkan bagian rezeki dari sang saudagar.

Untuk tinggal di sini, tidak semua janda bisa seenaknya tinggal.Ada beberapa persyaratan yang harus dipenuhi. Janda harus punya anak. Tidak terpatok pada usia. Berapapun usianya, bisa mendaftar. Tapi dengan catatan, tidak punya rumah dan sangat membutuhkan. Kriteria janda yang bisa tinggal di sini bebas. Bisa janda ditinggal mati atau cerai. Asalkan, janda ini benar - benar membutuhkan dan kondisinya sangat perlu uluran bantuan. (ist)

Likuifaksi ......................................dari hlm.1 kata Siti Amanah, Sekretaris Desa Tanen, Kecamatan Rejotangan. Belum ada solusi dari pemerintah daerah atas peristiwa tanah gerak di Desa Tanen itu. Kendati warga telah mengadu dan perangkat desa telah berkoordinasi dengan pemerintah kecamatan dan BPBD Tulungagung, bantuan riil belum diberikan. Bahkan belum ada upaya evakuasi paksa dilakukan pemerintah, meski kondisi bangunan yang rusak sudah masuk kategori tidak layak huni. "Sempat ditawarkan relokasi melalui program transmigrasi, namun warga tidak mau," ujarnya.

Pemerintah Kabupaten Tulungagung, Jawa Timur, mengakui telah gagal merelokasi 19 keluarga yang menjadi korban tanah gerak (likuifaksi) di Desa Tanen. "Bukan tidak ada solusi. Kami sudah menawarkan relokasi melalui program transmigrasi dari Dinsosnaker, tapi mereka memang tidak mau," kata Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Tulungagung Suroto di Tulungagung, Kamis (14/3). Menurut ia, paket solusi transmigrasi merupakan hasil rembugan antara Pemkab Tulungagung, dalam hal ini BPBD dan Dinsosnaker dengan kepala Desa Tanen

dan camat Rejotangan. Tak hanya diberangkatkan ke tanah transmigrasi secara gratis, warga Tanen yang terdampak tanah gerak dan bersedia direlokasi juga akan diberi rumah layak huni, tanah garapan seluas dua hektare, dan biaya hidup selama 1-2 tahun. Namun, tawaran itu ditolak mentah-mentah. Sebaliknya, mereka yang rumahnya mengalami kerusakan parah, saat itu memilih mengungsi ke rumah saudaranya di kampung yang sama. "Jadi, bukan tidak ada solusi. Mereka sendiri yang memang memilih untuk mengungsi ke rumah keluarganya," kata Suroto. (ist)


Budaya & Pariwisata Jatim

Hal - 12

Edisi No. 317 Tahun XVII ~ Minggu III MARET 2019

Terpilih Raka dan Raki Jawa Timur Tahun 2019

SETELAH melalui proses panjang dan berjenjang dari berbagai Kabupaten dan Kota se Jawa Timur, akhirnya pada malam Grand Final terpilih duta wisata Raka dan Raki Provinsi Jawa Timur Tahun 2019. Pemilihan berlangsung di UPT Pemberdayaan Lembaga Seni dan Ekomoni Kreatif Taman Candra Wilwatikta Pandaan Pasuruan, Sabtu (16/3) mulai pukul 19.00 WIB. Untuk Raka diraih Syafik Syaikhul Akbar yang merupakan Kakang dari Kota Malang. Sedangkan Raki diraih Ning Shafira yang merupakan Ning dari Kota Surabaya. Selain itu dipilih Wakil Raka dan Wakil Raki Jawa Timur 2019. Masing-masing diraih perwakilan dari Kabupaten Banyuwangi (Raka) dan Kabupaten Malang (Raki). Ada juga Harapan I untuk Raka dari Kabupaten Sidoarjo dan Raki dari Kota Malang. Harapan II untuk Raka dari Kabupaten Situbondo dan Raki dari Kabupaten Gresik. “Tiap tahun kegiatan ini dilaksanakan, bisanya di gedung besar Kota Surabaya. Sekarang karena Guber-

Wakil Gubernur Jatim Emil Elestianto Dardak memberikan sambutan didepan Raka Raki Jatim 2019.

nur dan Wagub memberi gedung ini, maka kami maksimalkan disini,” kata Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Provinsi Jatim, Sinarto, S.Kar, MM. Tema yang diusung pada pemilihan Duta Wisata Raka dan Raki Jatim 2019 ini adalah Generasi Melenial. “Karena begitu banyaknya generasi milenial ini, di Jawa Timur ada 8 juta,” ujar Sinarto. Sehingga seleksi yang dilakukan mensyaratkan peserta membuat flour bagaimana memasarkan kekuatan pariwisata di daerahnya. “Setelah pemi-

lihan ini dilanjutkan tentang edukasi enterpreneur, sehingga diharapkan mampu menjadi pengusaha yang hebat dan memberi peluang kepada teman-temannya,” paparnya. Sementara itu Wakil Gubernur Jatim Emil Elestianto Dardak Emil yang hadir pada kesempatan itu mengapresiasi penyelenggaraan pemilihan Duta Wisata Raka dan Raki Jawa Timur. “Penyelenggaraan event ini mutlak dilakukan untuk memunculkan talenta baru,” paparnya. Tema generasi milenial yang diusung juga sangat tepat untuk saat ini. “Ada

perubahan di era melenial ini, perubahan ke arah digital dan online. Maka muncul profesi milenial. Kalau dulu cita-cita generasi muda ingin jadi dokter, notaris, pengacara dan sebagainya. Kini muncul broker, sosmed manajemen, designer, web developer,” ujar Wagub. Berlangsung Meriah Kegiatan pemilihan Duta Wisata Raka Raki Jawa Timur 2019 berlangsung meriah. Sebanyak 38 pasang perwakilan dari seluruh kabupaten/kota, berhasil tampil menarik

Tahun ini Berbeda dari Tahun Sebelumnya

Kadisbudpar Jatim Sinarto, S.Kar, MM memberikan sambutan.

PEMILIHAN Duta Wisata Raka-Raki Jawa Timur adalah sebuah ajang yang dihelat setiap tahunnya oleh Pemerintah Provinsi Jawa Timur. Perhelatan ini bertujuan memunculkan duta-duta pariwisata dari masing-masing Kabupaten/ Kota di JawaTimur yang sekaligus mengemban misi untuk mempromosikan potensi daerahnya terutama pada sektor pariwisata & budaya. Pemerintah Provinsi Jawa Timur melalui Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Provinsi Jawa Timur menyelenggarakan Pemilihan Duta Wisata Raka Raki, sebagai upaya meningkatkan pro-

fesionalisme bagi generasi muda berprestasi di bidang kebudayaan dan pariwisata serta mendukung program Pemerintah Provinsi Jawa Timur. Pemilihan Duta Wisata Raka Raki diikuti oleh duta wisata dari Kabupaten/Kota di Jawa Timur. Grand Final pemilihan Raka-Raki Jawa Timur diselenggarakan Sabtu 16 Maret 2019 di UPT Pemberdayaan Lembaga Seni dan Ekomoni Kreatif Taman Candra Wilwatikta Pandaan Pasuruan, mulai pukul 19.00 WIB. Sebelumnya pada Jum’at 15 Maret 2019 diadakan serangkaian kegiatan berupa Evaluasi, Tes tulis (English Conservation),

Presentasi dan Vlog. Pada kegiatan evaluasi diberikan materi diantaranya : Tantangan Pariwisata di Era Global oleh DR.M. Yusak Ansori, MM, M.Sc. Etika Keperibadian oleh Diah Gardenia, SH, MM. Nilai Tambah Sektor Pariwisata Terhadap Perekonomian Jawa Timur oleh Agus Mai-

mun, SE, MHP. Pasangan yg terpilih nantinya akan dipersiapkan untuk mempromosikan potensi wisata Jawa Timur sehingga bisa menarik wisatawan. Mereka juga akan dilatih bagaimana menjaga warisan budaya leluhur. Dengan begitu, kearifan lokal setempat juga bisa di-

PADA kegiatan evaluasi hari Jum’at (15/3) diberikan materi diantaranya : Tantangan Pariwisata di Era Global oleh DR.M. Yusak Ansori, MM, M.Sc. Etika Keperibadian oleh Diah Gardenia, SH, MM. Nilai Tambah Sektor Pariwisata Terhadap Perekonomian Jawa Timur oleh Agus Maimun, SE, MHP. Dari beberapa materi yang disampaikan, selain etika kepribadian sebagai Raka Raki Jawa Timur, hal yang penting adalah peran sektor pariwisata untuk meningkatkan perekono-

mian di Jawa Timur. Dengan terpilihnya sebagai Raka Raki Jawa Timur 2018, adalah aset untuk pengembangan dunia wisata. Promosi melalui media sosial terbukti efektif memperkenalkan destinasi hingga mancanegara, namun sosok Duta Wisata juga diperlukan. Mereka adalah aset untuk membantu mempromosikan di daerah. Perkembangan pariwisata di tanah air saat ini sangat menggembirakan. Sektor pariwisata meringkat kedua penyumbang

serta cakap menjawab pertanyaaan juri. Disela acara, Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Kadisbudpar) Jawa Timur, Sinarto, S.Kar, MM mengatakan, para finalis adalah putra putri terbaik perwakilan daerah. ”Untuk menuju final, mereka harus melewati serangkaian tahapan,” ungkapnya. Dikatakan Sinarto, ajang tahunan ini, digelar sebagai upaya mengembangkan dan meningkatkan bakat, kreativitas, wawasan, serta kemampuan generasi muda membantu pemerintah daerah, dalam mempromosikan wisata dan budaya ditingkat nasional maupun internasional. “Kita semua wajib melestarikan nilai budaya daerah Jawa Timur sebagai warisan luhur serta citradiri daerah,” katanya. Sebagai provinsi dengan jumlah kabupaten/kota terbanyak, Jatim memiliki keragaman seni budaya, dan objek wisata yang mampu menarik minat wisatawan. Tidak kurang dari 784 daya tarik wisatawa tersebar di seluruh Jawa Timur, terdiri 265 wisata alam, 320 wisata budaya, dan 199 wisata buatan. ”Jika terus

dipromosikan, pontensi yang kita miliki bisa menjadi daya tarik wisatawan,” jelasnya. Pariwisata juga ikut memberikan kontribusi terhadap perekonomian, salah satunya dapat dilihat dari perolehan PDRB Pariwisata di tahun 2017 sejumlah 117.428 triliun rupiah atau berkonstribusi sebesar 5,82% dari total PDRB Jawa Timur sebesar 2.019 triliun rupiah. Di tahun 2018 perolehan PDRB sejumlah 128.325 triliun rupiah, berkonstribusi sebesar 5,86% dari total PDRB Jawa Timur sejumlah 2.189 triyun rupiah. Perolehan PDRB ADHB pariwisata tahun 2018 sejumlah 128.325 triliun rupiah, berkonstribusi sebesar 5,86% dari total PDRB Jawa Timur sejumlah 2.189,783 trilyun rupiah. Jumlah kunjungan wisatawan mancanegara sejumlah 690.509 tahun 2017, kunjungan meningkat 20,34% dari sebesar 830.968 kunjungan. Sedangkan kunjungan wisatawan nusantara tahun 2018 sejumlah 70.217.182 meningkat 7,00% dari tahun 2017 sejumlah 65.623.535 kunjungan. (nam)

populerkan.

pariwisata sekaligus dapat mengemban visi dan misi pembangunan pariwisata Jawa Timur Dengan kegiatan Pemilihan Duta Wisata diharapkan terpilih duta-duta wisata yang benar benar mempunyai berprestasi dibidang Pariwisata sehingga mampu menjadi Public Relation di garis depan yang menunjang promosi pariwisata. (ham)

Prestasi Bidang Pariwisata Pemilihan Duta Wisata Raka Raki Jawa Timur, merupakan salah satu upaya dalam menggali dan mengembangkan potensi generasi muda agar ikut dan mampu memberikan sumbangan nyata dan berprestasi secara profesional di bidang pembangunan

Pariwisata Tingkatkan Perekonomian di Jatim

Para dewan juri Raka Raki Jatim 2019.

devisa negara mengalahkan migas dan batubara. Berbagai terobosan, dilakukan kementerian pariwisata di antaranya pengembangan destinasi prioritas, digitalisasi sektor pariwisata dengan merev-

olusi strategi pemasaran, serta bebas visa kunjungan. Digitalisasi pada industri pariwisata di Indonesia, mampu meningkatkan kunjungan mencapai 24%, jauh lebih baik dari Thailand 6,69%. (ham)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.