Harga 0 0 Rp 2.0
Info Pelanggan
0271-717141 www.joglosemar.co RABU WAGE, 2 AGUSTUS 2017 @Joglosemarnews
ΝJoglosemarNews
@Joglosemarnews
harianjoglosemar@gmail.com
Tabung Gas Meledak, 5 Rumah Luluh Lantak Cuaca panas dan tiupan angin kian menambah kobaran api makin menjadi
SRAGEN—Musibah kebakaran hebat melanda lima rumah milik tiga warga di Dukuh Karungan RT 6, Desa Karungan, Kecamatan Plupuh, Selasa (1/8). Diduga hanya gara-gara memanasi sayur dan lupa mematikan kompor, akhirnya memicu tabung elpiji meledak dan meluluhlantakkan lima rumah dalam satu deretan tersebut.
Beruntung tidak ada korban jiwa dalam musibah kebakaran hebat tersebut. Namun kerugian material diperkirakan mencapai Rp 300 juta lantaran lima rumah tersebut hancur tanpa ada barang berharga yang bisa diselamatkan.
Berlanjut ke Hal 11 Kol 1
Warga Terpana Melihat Api Membakar 5 Rumah (1/8) siang Anisa pukul 3 Warga yang 4 Cuaca panas merambat ke dua 6 2 Sekitar 5 Api 1 Selasa memanasi sayur di rumah 14.30 WIB bekerja bakti dan angin serta rumah Sutarno lainnya kakeknya Sutomo di Dukuh Karungan, Plupuh. Setelah menyalakan kompor gas Anisa ke sawah.
diduga gas meledak dan membakar dapur.
melihat api muncul di dapur Sutomo.
rumah yang mayoritas dari kayu membuat api cepat besar.
dan dua rumah Suryono (40), dan milik Sugiyono (45) yang bersebelahan.
Warga dan pemilik rumah tidak bisa berbuat apa-apa melihat kobaran api yang besar.
Dimas Kanjeng Divonis 18 Tahun PROBOLINGGO—Dimas Kanjeng Taat Pribadi divonis 18 tahun penjara terkait kasus pembunuhan santrinya, Abdul Ghani. Putusan ini lebih ringan dari tuntutan yang diajukan jaksa yaitu seumur hidup penjara. “Maka majelis hakim memutuskan, terdakwa Dimas Kanjeng, dijerat pasal 340 KUHP Jo pasal 55 ayat 1, maka kami putuskan terdakwa dijatuhi hukuman 18 tahun penjara,” ujar ketua majelis hakim Basuki Wiyono, di Pengadilan Negeri (PN) Kraksaan, Probolinggo, Selasa (1/8).
Berlanjut ke Hal 11 Kol 1
7
Foto-foto: Joglosemar | Wardoyo
RUMAH TERBAKAR—Si Jago Merah saat meluluhlantakkan lima rumah yang berada di Dukuh Karungan, Desa Karungan, Plupuh, Sragen, Selasa (1/8).
Tiga mobil Damkar datang hanya bisa melokalisir kebakaran agar sisa api tidak merembet ke permukiman lainnya. Api baru berhasil dipadamkan dua jam kemudian.
Sumber: wawancara
Tahun 2020 RI Target Bebas Campak dan Rubella
Jokowi Temani Siswa yang Divaksin SLEMAN—Presiden Joko Widodo mencanangkan kampanye imunisasi Measles Rubella (MR) di Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta IMUNISASI MEASLESS RUBELLA—Petugas memberikan vaksin Measless Rubella (MR) kepada pelajar saat acara Pencanangan Kampanye Imunisasi MR di Madrasah Tsanawiah 10, Sleman, DI Yogyakarta, Selasa (1/8).
Antara | Andreas Fitri Atmoko
(DIY), Selasa (1/8). Dia menargetkan Indonesia akan bebas Rubella pada tahun 2020. Jokowi juga menghadiahkah sepeda kepada anak yang beruntung saat imunisasi. “Targetnya pada 2020 Indonesia bebas MR. Dan kerjanya harus kita mulai dari sekarang,” ujar Jokowi di MTsN 10 Sleman, Selasa (1/8).
Berlanjut ke Hal 11 Kol 1
Pilgub Jateng 2018
Sudirman Said Klaim Didukung Empat Partai JAKARTA—Pilgub Jateng, pelan tapi pasti mulai menghangat. Salah satunya Sudirman Said mengaku terus menjalin komunikasi dengan partai politik guna membahas dukungan untuk Pemilu Gubernur Jawa
Tengah. Empat partai tersebut adalah Parai Gerindra, PKS, PAN dan PPP. “Ada beberapa partai yang seperti Anda tahu. Pimpinan partai sudah mengatakan juga, ada pimpinan Gerindra,
PKS, PAN, bahkan kemarin PPP yang ada di Jateng,” kata Sudirman di Menteng, Jakarta Pusat, Selasa (1/8).
Berlanjut ke Hal 11 Kol 5
Masayu Anastasia
KALI KUNING PARK, WISATA ALAM BARU DI LERENG MERAPI
Hadirkan Panorama Indah dan Spot Ideologis
B
Selain memiliki udara yang sejuk dan panorama alam yang indah, wisata di lereng Gunung Merapi juga terkenal akan cerita-cerita sejarahnya. Di sisi lain, lokasi wisata di lereng Merapi juga menawarkan tempat bersantai bagi keluarga.
eberapa lokasi wisata baru bermunculan di lereng Merapi. Salah satu obyek wisata baru yang dapat dikunjungi bersama keluarga dan
Tribunjogja
0877 3500 1497
PANORAMA ALAM— Suasana Kali Kuning Park yang merupakan wisata alam baru bernuansa pegunungan di Dusun Ngrangkah, Umbulharjo, Cangkringan, Sleman, Yogyakarta, Selasa (1/8).
orang-orang terdekat ialah Kali Kuning Park. Kali Kuning Park terletak di Dusun Ngrangkah, Umbulharjo Cangkringan Sleman Yogyakarta. Kali Kuning Park tersebut dikelola oleh Taman Nasional Gunung Merapi yang juga membentuk kelompok Pemberdayaan masyarakat guna ikut melestarikan dan menjaga alamnya.
Korban Bullying
M
enjadi target perundungan (bully, red) sangat dirasakan Masayu Anastasia saat masih SMA. Masayu menceritakan dirinya termasuk target bully kakak kelas yang jago kabur. Karena merasa takut, Masayu memilih untuk menghindar.
Berlanjut ke Hal 11 Kol 1
Berlanjut ke Hal 11 Kol 5
Iki Lho!
Kirimkan Komentar Anda Terkait Berita di Halaman ini atau Informasi/Foto Pentingdi Sekitar Anda melalui Kanal WhatsApp-Telegram-SMS JOPGLOSEMAR ini
Burung Hantu Berjalan Tegap
F
oto akan memiliki kesan saat mampu menangkap moment langka, salah satunya seperti foto di samping. Mengutip dari dailymail, fotografer bernama Austin Thomas (51) berhasil menangkap aksi unik seekor burung hantu yang berjalan tegap seperti seorang pasukan militer. Aksi ini diambil saat si burung hantu tersebut melakukan pemanasan sebelum lepas landas untuk menangkap calon buruannya.. #Yuhan Perdana hƩp://joglosemar.co/
Kalau Mau Pindah Harus Tegas Dua hal penting utk NKRI : Utang & Pemindahn ibu kota. 2 hal yang dah lama, tapi baru-baru ini sedikit dibicarakn orang. UTANG, 2014 paska SBY Rp 2.608 triliun. 2,5 th masa Pemrintahan Jokowi, tambah Rp 1.064,33 T. Dan skrng menumpuk jadi Rp 3.672,33 T. Apa ini memalukan, kok Pemerintah tidak bicarakan. Harusnya kan menjelaskan. Bagaimana utang ini diselesaikan? Kapan selesai, lunas?? Dsb. PINDAH IBUKOTA JKT Ke KALTENG. Jangan cuma wacana. Putuskan pindah ! +6285724457275 dailymail
Kapanlagi