Sulis Kabur Bawa Rp 410 Juta
KORAN
SEMARANG – Awalnya merengek meminta pinjaman dana ratusan juta namun setelah dipinjami ternyata malah kabur dan tidak diketahui di mana batang hidungnya. Itulah yang dilakukan Sulistyaningsih, warga Getaspejaten RT 02 RW 01 Getas Pejaten, Jati, Kudus. Sulistyaningsih akhirnya dilaporkan di Mapolrestabes Semarang atas dugaan penipuan dengan kerugian Rp 410 juta. Hal Baca Sulis Kabur.....hal 11
Kamis, 5 Desember 2013
Wanita Hamil Tewas Teman Kerja Dibacok Pakai Cangkul Terlindas Truk Gara-gara Cerewet
Tersangka Rozikin saat diamankan bersama BB cangkul. foto: fais
SEMARANG - Tak tahan dengan sikap rekannya yang terus ‘nggedumel’ alias menggerutu saat bekerja, seorang kuli bangunan, Rozikin (36), nekat memukul rekan kerjanya menggunakan cangkul. Akibatnya, Doni, warga Boyolali yang juga bekerja sebagai kuli bangunan itu mengalami luka bacok di punggung atas, tangan kanan patah dan beberapa tulang rusuk dada patah. Doni sempat dirawat inap di rumah sakit beberapa hari. Tersangka yang merupakan warga Pilangsari, RT 02 RW 06, Pidodo Kulon, Cepiring, Kendal itupun akhirnya dijebloskan ke Baca Teman Kerja....hal 11
Lokasi wanita hamil dilindas truk. foto: fais
SEMARANG - Seorang wanita hamil 5 bulan, pengendara motor, mengalami kecelakaan tragis di Jalan Perintis Kemerdekaan, Selasa (03/12) malam. Wanita tersebut tewas setelah terlindas truk saat berusaha menghindari jalan berlubang. Ibu muda yang naas itu diketahui bernama Ani Octavia (20), warga Pedalangan
Konflik Penganiayan Bos Salon Berbuntut Teror SEMARANG- Kasus penganiayaan terhadap bos salon Benny Prabang Guritno, berbuntut teror. Dua karyawan Salon Exclusiv3, yang menjadi saksi mengaku diintimidasi diduga oleh pihak pelaku. Dua saksi tersebut masing-masing Sri Mulyati dan Heru Dewantoro. Kedua saksi mengaku diancam agar Baca Konflik...hal 11
Baca Wanita Hamil...hal 11
Aji Jadi Bandar Pil Koplo Pelajar KENDAL- Pemuda bernama Aji Pramujianto (29) warga Candi RT 01 RW 03 Desa Karang Manggis Kecamatan Boja ini, terbilang nekat. Meski sudah pernah mendekam di sel tahanan selama empat bulan di LP Kelas II Kendal, ia tak kapok melakukan kejahatan lagi.
Kali ini, Aji kembali mengedarkan pil koplo jenis Trihexyphinedril. Bahkan ia menjadi “bandar” pil koplo untuk kalangan pelajar di wilayah Boja Kendal. Aksinya kepergok tim gabungan Badan Narkotika Nasional Provinsi Jawa Tengah, Badan Narkotika Na-
sional Kendal dan Satuan Narkoba Polres Kendal. Aji ditangkap saat akan mengedarkan pil ke kalangan pelajar di wilayah Boja. Pelaku mengaku jika membeli pil daftar G ini dari sebuah apotik “S” Baca Aji Jadi....hal 11
Fransiska Dituding Memutar Balikkan Fakta
Residivis Ngamuk di Dekat Rumah Kapolrestabes Zaskia Gotik
Segera Dilamar Pria Berinisial R? ZASKIA diisukan sudah mendapatkan sosok pria pengganti Vicky Prasetyo. Bahkan Kia disebutsebut akan segera dilamar pria berinisial R tersebut. Menanggapi kabar tersebut, pelantun “Cukup Satu Baca Segera Dilamar...hal 11
SEMARANG – Seorang residivis narkoba bernama Rahmad Mulyono alias Temon (31) mengamuk di dekat
SEMARANG – Kesaksian Fransiska Etty, terdakwa kasus pencemaran nama baik di Pengadilan Negeri Semarang Selasa lalu memantik pernyataan sikap para pihak lain. Saat dikonfirmasi, mereka berbondong-bondong menolak apa yang disampaikan Fransiska. Bahkan, Fransiska dituduh berbohong. “Etty coba memutar balikkan fakta,” kata Novel Al-Bakri, kuasa hukum mantan General Manager Terminal Peti Kemas
rumah Kapolrestabes Semarang Kombes Djihartono. Dia dengan
Baca Fransiska...hal 11
Baca Residivis....hal ..hal 11
Bukti Dugaan Korupsi Bupati Kudus Segera Dibeberkan SEMARANG – Juru bicara sembilan aliansi LSM Anti Korupsi di Kudus Jawa Tengah, Bambang W
Santosa tengah mempersiapkan beberapa bukti pendukung terkait kasus Baca Bukti Dugaan...hal ..hal 11
Ketua Satgas Bulog Korupsi Raskin SEMARANG – Penuntut Umum Kejaksaan Negeri Kajen mendakwa mantan Ketua Satuan Tugas (Satgas) IV Drive Bulog Pekalongan, Suherlan (40) dengan dakwaan berlapis. Dia didakwa telah melakukan korupsi beras miskin (Raskin) di Desa Domiyang Kecamatan Paninggaran Kabupaten Pekalongan pada tahun 2011 silam.
Dakwaan dibacakan jaksa Nunuk di hadapan majelis hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Semarang, Rabu sore (4/12). Suherlan didakwa korupsi bersama-sama dengan mantan Kepala Desa Domiyang, Yarkoni. Suherlan berperan sebagai ketua satgas telah menyalahgunakan jabatan yang dipunyainya.
Kejati Periksa 29 Saksi Korupsi Bupati Karanganyar
RUANG SIDANG BERJUBAL SAKSI KORUPSI LELE
SOLO- Tim Penyidik Kejaksaan Tinggi Jawa Tengah telah memeriksa 29 orang saksi mengenai dugaan korupsi proyek pembangunan perumahan Griya Lawu Asri (GLA) dengan
SEMARANG – Penuntut Umum Kejaksaan Negeri Boyolali memenuhi janjinya untuk mendatangkan 15 orang saksi dalam sidang
Baca Kejati Periksa. ..hal 11
LAYOUT : SOEPRIE
Baca Ketua Satgas...hal 11
15 Orang Diperiksa Bersamaan Baca Ruang Sidang...hal 11
Nuraini
W��it� C�n��� ��� Bis� Ny���� T��� S�j�� �D
SEMARANG – “Saya besar dengan banyak sekali tekanan yang membuat saya bertekad untuk bisa menjadi orang yang diperhitungkan. Saya adalah orang asli desa dan saya tidak Baca Wanita Cantik...hal 11
Tanding Wanita Terhebat DIDALAM sebuah bar, tiga orang lelaki masingmasing dari Rusia, Amerika dan Indonesia saling membicarakan kehebatan wanita negaranya. Baca Tanding Wanita...hal 11
email : koran.barometer@gmail.com