Bansos Sapi Bocor
Ratusan Juta
SEMARANG – Kasus korupsi di Jawa Tengah seolah tidak pernah berhenti pada semua lini masyarakat. Kali ini, Sofidin, ketua Kelompok Tani Mulyo Lestari 2 Desa Candimulyo Kabupaten Kebumen tersangkut perilaku tidak baik tersebut. Ia diketahui menyuap salah satu anggota DPRD Kebumen sebesar
Jumat, 5 Juli 2013
Baca Bansos Sapi...hal 11
Tahanan Aris Wibowo, diamankan petugas usai kepergok membawa narkotika sabu-sabu dan pil dextro. Petugas menunjukkan barang bukti. foto: barometer
Usai Disidang di Pengadilan Negeri
Tahanan Kepergok Bawa Sabu
SEMARANG– Seorang tahanan bernama Aris Wibowo (23), usai disidangkan di Pengadilan Negeri Semarang diketahui membawa lima buah pil dextro dan empat paket sabu-sabu. Penemuan barang haram tersebut diketahui setelah Aris kembali dari Pengadilan Negeri Semarang menuju Lembaga Pemasyarakatan Kedungpane Semarang. Saat memasuki Lapas
Hasil Gerebekan, Polisi “Panen” Miras
SEMARANG- Giat operasi Pekat (Penyakit Masyarakat) terus digencarkan jajaran Polrestabes Semarang dalam rangka
Baca Tahanan Kepergok...hal 11
7 Pelaku Berseragam Kaos SNEX
Dua Suporter Bonek Dibacok
cipta kondisi jelang bulan Ramadhan. Sekitar sepekan operasi berjalan, sedikitnya berhasil mengamankan Baca Hasil Gerebekan...hal 11
Elan: Ormas Jangan Rebut Tugas Polisi SEMARANG - Menjelang Ramadhan, Polrestabes Semarang melarang Organisasi Masyarakat (Ormas) untuk melakukan sweeping. Dengan adanya operasi pekat (penyakit masyarakat), sweeping sudah menjadi tugas kepolisian untuk menjamin keamanan masyarakat. Kapolrestabes Semarang, Kombes Pol Elan Subilan
Dua suporter Bonek saat melapor di Mapolrestabes. foto: barometer
SEMARANG – Dua suporter Bonek Surabaya menjadi korban pengeroyokan di Jalan Kaligawe, tepatnya depan Pasar Waru, Semarang Timur, Rabu Baca Dua Suporter...hal 11
Diejek Tak Segera Nikah
Abdul Emosi Banting Anak Tetangganya
Berbagai jenis minuman keras hasil operasi diekspose di Polrestabes Semarang, Kamis (04/7). (CATUR ANDRIANTO/BAROMETER)
Korupsi Belanja Kapal
Pejabat DKP Dituntut 5 Tahun
SEMARANG - Tak terima diejek “rak rabi rabi” (tidak segera menikah), Abdul (45), warga Mangunharjo RT 03 RW 01, Mangunharjo, Tugu, Kota Semarang nekat membanting anak tetangganya sendiri. Baca Abdul Emosi...hal 11 Dua terdakwa kasus Penagdaan Kapal di DKP Jateng, Bambang Santoso dan Sunar Wibowo mendengarkan amar tuntutan Jaksa Penuntut Umum. FOTO: NAZAR NURDIN
Burung Pak Lurah
PAK Lurah bernama Sardot punya hobi memelihara burung bermacam-macam jenisnya. Pada suatu pagi, burungnya hilang semua. Merasa ulah si maling udah keterlaluan, Sardot berencana Baca Burung Pak...hal 11
Berhenti di Traffic Light
Mantan Tentara Tewas Posisi Nyetir Mobil Menampar
10 Tips Mengatasi Keringat yang Berlebihan MEMILIKI keringat yang berlebihan pada umumnya hal yang tidak disukai. apa tak lagi jika orang tersebut mungkin tidak bisa mengatasi keringat berlebihan pada tubuh mereka. Sebenarnya keringat berlebihan bisa Baca 10 Tips...hal 11
Baca Elan : Ormas...hal 11
SEMARANG- Dua Terdakwa kasus korupsi pengadaan kapal di Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Jawa Tengah tahun 2011 dituntut pidana berbeda oleh Jaksa Penunutut Umum Kejaksaan Tinggi Jateng bersama Penuntut Umum Kejari Semarang. Dua terdakwa adalah Bambang Santoso, Kepala Bidang Perikanan Tangkap di dinas terkait sekaligus Pejabat Pembuat Komitmen (PPkom), dan Sunar Wibowo, direktur PT Baca Pejabat DKP...hal ..hal 11
SEMARANG - Bundaran Kalibanteng mendadak heboh lantaran sebuah mobil yang berhenti di traffic light di kawasan tersebut tak segera berjalan, Kamis (4/7) pagi. Terlebih men..hal 11 Baca Mantan Tentara...hal
Hakim, Istrinya
Pengacara Ahmad Raharjo Minta Hukuman Percobaan SEMARANG - Ahmad Raharjo (38), terdakwa kasus Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) dengan penamparan wajah AW, hakim Pengadilan Negeri Karanganyar terus berbuntut panjang. Terdakwa,
suami AW itu meminta kepada majelis hakim untuk menghukum dengan hukuman percobaan atau denda Rp 5 juta. Permintaan itu disampaikannya di hadapan majelis hakim
Pengadilan Negeri Semarang, Kamis (4/7). Raharjo mengaku telah melakukan penamparan pada AW dalam keadaan tidak sengaja atau khilaf. Raharjo juga Baca Pengacara...hal ..hal 11
Korban penjambretan saat melapor di Polrestabes. foto: barometer
Usai Ngajar Privat, Laptop Diserobot Jambret
SEMARANG - Dua pejambret beraksi di Jalan Erlangga Pleburan, tepatnya di dekat perBaca Usai Ngajar ...hal 11
Dewi Persik
Terima Foto Hadiah Peluru dari Fans
DEWI Persik cukup santai mendapat kejutan dari seorang fans. Baru-baru ini, seorang penggemar berakun @anggaclandesten mention Depe dan memamerkan foto kejutan tersebut. Rupanya sang fans membentuk nama Depe dari selongsong peluru. “Utk mbak @dewiperssik12,” sahut fans tersebut. Depe pun mengucap terima kasih. “Makasih :),” sahut mantan Baca Terima Foto...hal 11
email : koran.barometer@gmail.com