KORAN BAROMETER 28 november 2013

Page 1

KORAN

BERLANGGANAN HUB: 024 - 7607143, 085641637777

Kamis, 28 November 2013

Jul Pikar Berdalih Merampok untuk Panti Asuhan SEMARANG- Jul Pikar bersama kawananannya berdalih merampok untuk membantu anak yatim di sebuah panti asuhan. Mereka merupakan komplotan perampok bank lintas kota di Baca Jul Pikar....hal 11

 Jaksa Ajukan Banding 

Vonis Pacar Rahmad Sutopo Berbuntut Panjang Enam pelaku pencurian Bank BRI dan Indomaret di Brebes, Banjarnegara dan Kendal di tangkap polisi. foto: NENDRA/BAROMETER

SEMARANG – Jaksa Penuntut Umum Kejaksaan Negeri Semarang resmi mengajukan nota keberatan terkait putusan narkoba atas nama terdakwa Ma-

hesa Rahiya Sofa. Dalam putusan di Pengadilan negeri Semarang (21/11), Mahesa hanya dinyatakan pengguna narkotika, bukan Baca Vonis Pacar....hal 11

SEKDA RAWAN JADI TERSANGKA Adi Trihanto Diperiksa Terkait Penipuan Rp 1 Miliar

Angelina Sondakh

Divonis 12 Tahun Penjara ADIK mendiang Adjie Massaid, Mudji Massaid, mengaku kalau Angelina Sondakh syok berat saat hukumannya ditambah menjadi 12 tahun. Baca Divonis...hal 11

Pengguna Narkoba Jangan Ditahan, Tapi Direhabilitasi

SEMARANG- Sekda Kota Semarang Adi Tri Hananto diperiksa penyidik Polrestabes Semarang, Rabu (27/11). Status Adi saat ini masih diperiksa sebagai saksi. Kendati demikian, tidak menutup kemungkinan bisa menjadi tersangka.

SEMARANG – Wakil Ketua Pengadilan Tinggi Jawa Tengah, Damhuri Ngungtjik menegaskan kepada para aparat hukum di Jawa Tengah agar tidak memaksakan pasal-pasal yang berlebihan kepada

Baca Sekda Rawan....hal 11

Baca Pengguna Narkoba. ..hal 11

Sugeng Minta Prof Edy Jadi Tahanan Kota

Suparman Dituding Caplok Lahan PAUD SEMARANG - Bangunan rumah milik Suparman, warga Jalan Kinanti Gisikdrono Semarang Barat yang terletak di Jalan Gedongsongo Tengah Kavling Kimia Farma RT 11 RW 01 Manyaran menuai protes keras dari warga setempat.

SEMARANG – Tim kuasa huk u m R e ktor Unsoed Purwokerto Edy Yuwono, Sugeng Riyadi meminta majelis hakim Pengadilan Tipikor Semarang mengeluarkan penetapan penagguhan penahanan.

Rektor Universitas Jenderal Soedirman, Purwokerto, Prof Dr Edi Yuwono (kanan) menjalani sidang perdana dugaan korupsi di Pengadilan Tipikor Semarang, kemarin. Prof Dr Edi Yuwono didakwa melakukan tindak pidana korupsi dana Corporate Social Responsibility (CSR) dari PT Aneka Tambang, sebuah perusahaan BUMN dengan total dana CSR yang disalurkan yakni Rp5,8 miliar dan sebesar Rp2,1 miliar diduga tidak sesuai peruntukan.NENDRA/BAROMETER

Rektor Unsoed Diperlakukan Bak Teroris

SEMARANG – Rektor (non aktif) Universitas Negeri Jendral Sudirman Purwokerto, Prof. Edy Yuwono, PhD

diperlakukan layaknya narapidana terorisme. Pasalnya, 5 orang anggota Brimob bersenjata lengkap

mengawal keberadaan sang Rektor. Brimob yang meneteng senjata  Baca Rektor Unsoed...hal 11

 Baca Sugeng Minta...hal 11

Rampok Emas Senilai Miliaran Naik Ojek

Baca Suparman...hal 11

Dj Ocka Diamondika

P�nd�� B���� Dad� B�r��b��

DENTUMAN Musik elektronik kini menjadi sangat dikenal di kalangan anak muda. Banyak anak muda kini ingin mempelajari teknik menyatukan musikmusik melalui alat yang bernama turn table. Namun kebanyakan dari mereka hanyalah menganggap hal tersebut sebagai kegiatan yang sedang tren saat ini.  Baca Pandai Bikin...hal 11

Perampok ini berangkat naik angkot, pulangnya naik ojek.

SEMARANG - Dua dari tiga pelaku perampokan toko emas berhasil diringkus petugas Ditreskrimum Polda Jateng. Komplotan pencuri yang telah berhasil menggondol 12,5 Kg emas tersebut beraksi dengan cara manual. Berangkat naik angkot, kemudian pulang dengan naik ojek. Baca Rampok Emas...hal 11

Rambutmu Wangi

Polisi menunjukkan barang bukti emas yang disita dari pelaku pencurian toko emas di Boyolali, Banyumas dan Pekalongan, Zainal Mari dan Sunaryo saat gelar perkara di Polda Jateng, kemarin. NENDRA/BAROMETER

DI sebuah kantor Sardot setiap hari berusaha mendekati Sarkem. Sekretaris cantik tinggi gemulai. Dia berdiri di dekatnya beberapa saat dan mengatakan Baca Rambut..hal 11

Pacar Diikat Lakban, Lalu Diperkosa di Musholla SEMARANG - Demi memuaskan nasfu birahinya, Indra (24) nekat memperkosa pacarnya di musholla di kantor tempatnya bekerja di daerah Semarang Barang. Warga Tlogosari, Pedurungan,

Kota Semarang itu seperti sudah gelap mata saat sang kekasih tak mau diajak berhubungan intim.  Baca Pacar Diikat...hal 11

Dipancing Ketemu Cewek, Pencuri Terjebak Pelaku digelandang ke Mapolsek Pedurungan. foto: slc/barometer LAYOUT : SOEPRIE

SEMARANG- Seorang pelaku pencurian diamankan di Mapolsek Gayamsari, Selasa (27/11) pagi. Pelaku ditangkap setelah berhasil dijebak korbannya yang mengajaknya untuk bertemu.  Baca Dipancing...hal 11

Indra, tersangka pemerkosa terhadap pacarnya saat gelar perkara di Mapolsek Semarang Barat. foto: fais/barometer email : koran.barometer@gmail.com


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.