Sabtu, 14 September 2013
LUGAS, BERANI DAN INDEPENDENT
Siswa SD Temukan Balita Tewas Mengapung
Cek-cok Mulut, Wibowo Main Bacok
SEMARANG - Isak tangis mengiringi pemakaman Hafrizal Anugrah Saputra di tempat pemakaman umum Bergota, Jum’at (13/9) sekira pukul 10.00. Bocah berusia dua tahun 10 bulan itu, ditemukan tewas mengapung di sungai dekat rumahnya, Jalan Purwosari
TEMANGGUNG - Kepolisian Resor Temanggung, Jawa Tengah mengamankan seorang pelaku penganiayaan, Wibowo (28) warga Desa Petarangan Kabupaten Temanggung yang telah membacok Prasojo (56) warga Desa Gesing, Temanggung.
Baca Siswa SD...hal 11
Baca Cek-cok Mulut...hal 11
ECERAN Rp 1.000,-
Komplotan Debt Collector “Rampas” Mobil LSM Mobil yang nyaris dirampas Debt Collector diamankan di Polrestabes Semarang, Jumat (13/9). foto: CATUR A./BAROMETER
SEMARANG - Puluhan aktivis dari Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) mengadu ke Polrestabes Semarang, Jum’at (13/9).
10 Tips Mudah Mengatasi Sakit Hati DI DALAM kesempatan ini, kita akan membahas mengenai cara-cara paling sederhana dan simpel, Baca 10 Tips Mudah...hal 11
Baca Komplotan...hal 11
Reserse Dikepung Rampok
SEMARANG- Seorang anggota Reserse Mobile Polrestabes Semarang, Brigadir Heri, nyaris menjadi korban keganasan kawanan perampok. Heri yang kesehariannya melacak keberadaan para penjahat itu malah dikepung tiga penjahat bersenjata tajam. Mereka malah hendak mengerjai Heri. Namun Heri dengan segenap nyali reserse yang dimiliki berusaha mengahadapi seorang diri. Bahkan rombongan rampok itu berhasil diobrak-abrik. Dua di antaranya terpaksa Baca Reserse...hal 11
Para pelaku perampasan beserta barang bukti diamankan di Polrestabes Semarang., Jumat (13/9). foto: CATUR ANDRIANTO/BAROMETER
Dua Remaja Jadi Rampok “Korban Melawan, Langsung Bacok!”
Asrum Zahrahan
Seminggu di Inggris Cuma Makan Kentang PERASAAN bangga dan senang dialami oleh pelatih SSB Putra Tugu Muda Asrum Zahrahan yang selama satu minggu ke London, Inggris untuk mendampingi anak asuhnya dalam kompetisi Danone Nation Cup (DNC) putaran Internasional. Ini adalah kali per tama Asr um melakukan perjalanan jauh menggunakan Baca Seminggu.....hal ..hal 11
Penyelewengan Dana Bantuan Sapi
Nyuap Oknum DPRD Rp 35 Juta
SEMARANG – Terdakwa kasus penyelewengan dana bantuan sapi betina produktif di Kebumen dari Kementerian Pertanian RI, Soifidin dituntut pidana penjara satu tahun dan Baca Nyuap Oknum...hal 11
Dua remaja pelaku perampasan diamankan petugas. foto: CATUR ANDRIANTO/BAROMETER
SEMARANG - Dua pelaku perampasan di jalan raya diringkus petugas Polsek Gajahmungkur. Meski masih terbilang remaja, dua pelaku tersebut dikenal ganas. Sebab acap kali melukai bahkan menghabisi korbannya. Keduanya diketahui bernama Heri Brendi (19) dan SUS (15), warga Jalan Kaba Utara, Tandang, Tembalang. Sedikitnya 9 kali, duet perampasan ini beraksi di berbagai ruas jalanan di Kota Semarang. Terakhir, mereka melakukan perampasan di Tanjakan Tanah Putih, Jalan Dr Wahidin, Semarang,
Sopir Camry Maut Dihukum 3 Tahun SEMARANG - Terdakwa Avia Uchriana membacakan kasus kecekalaan maut di Tol putusan, kemarin. Tembalang KM 12, Lucky HenPutusan Lucky ini sama drawan (26) dihukum pidana tiga dengan apa yang diminta Jaksa tahun penjara. Sopir mobil Toyota Penuntut Umum Kejaskaan Camry H 8017 PG itu dianggap Negeri Semarang. Hakim mebersalah telah mengemudikan nilai tidak ada alasan yang tepat kendaraan bermotor dengan untuk menghapus tindak pikorban meningal dunia. dana yang dilakukan terdakwa. “Menghukum terdakwa terPerbuatan terdakwa mengakidakwa Lucky Hendrawan secara batkan orang lain meninggal Lucky Hendrawan sah dan meyakinkan melanggar dunia dan satu orang lukadakwaan alternatif pertama pasal 310 ayat luka tidak bisa dihapuskan begitu saja. (4) ayat (2) Undang-Undang (UU) Nomor “Hal meringankan, terdakwa meng22 Tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan akui kesalahan, menyesal, masih kuliah Angkutan Jalan,” kata ketua majelis hakim Baca Sopir Camry...hal 11
Bus Rombongan Haji Terlibat Kecelakaan SEMARANG - Diduga sopir ugalugalan, dua bus rombongan haji, PO Dedi Jaya, terlibat kecelakaan di jalur tol Tembalang Km 5000, tepatnya di depan Bina Bangsa School, Jum’at (13/9) sekira pukul 15.00. Dua bus tersebut berpenumpang masing-masing 45 orang pengantar haji asal Desa Pengabaian, Losari, Brebes. Beruntung tidak ada korban jiwa dalam insiden tersebut, namun
Aku Juga Bingung DI kelas sekolahannya Drugul, anaknya Sardot yang tekenal nakal. Seorang guru memberikan tes IQ kepada murid-muridnya. Namun, tes itu dijawab sama-sama bingung baik guru maupun muridnya. Baca Aku Juga...hal 11
LAYOUT : SOEPRIE
Baca Dua Remaja...hal 11
Bus Dedy Jaya pembawa rombongan pengantar jemaat calon haji yang terlibat kecelakaan di ruas tol Jatingaleh.foto: CATUR/BAROMETER)
Baca Bus Rombongan...hal 11
Bunuh Istri Simpanan, Meinar Dihukum 6 Tahun
SEMARANG Terdakwa kasus pembunuhan terhadap mantan pacar terjadi di Semarang. Ya, mantan pacar terdakwa Meinar Pamungkas (39) bernama Endriningsih (29), warga asli Gotanon RT
02 RW 03 Jati, Jetis, Kabupaten Karanganyar tewas ditangan terdakwa. Akibat permbunuhan itu, Meinar dinyatakan bersalah oleh majelis hakim Pengadilan Negeri Semarang. Ia dihukum pidana penjara eman tahun. Hukuman ini lebih ringan tiga Baca Bunuh Istri...hal 11
Demi Moore
Digosipkan Kencani Ayah Mantan Pacarnya USAI berpisah dengan Ashton Kutcher, Demi Moore sempat berpacaran dengan Harry Morton (31), selama 6 bulan sebelum putus Mei lalu. Namun kali ini, Demi malah dikabarkan berpacaran dengan Peter Morton yang tidak lain adalah ayah kandung Harry. Seorang sumber mengungkap bahwa hubungan keduanya sudah berjalan selama beberapa bulan terakhir. Demi tidak pernah menduga bahwa salah satu pendiri Hard Rock Cafe yang sudah berumur 66 tahun ini akan menarik perhatiannya. Harry sendi-
ri dikatakan ikut senang dengan hubungan mereka. Bahkan, Harry yang mengenalkan aktris berusia 50 tahun itu kepada ayahnya. “Mereka saling bertemu sekitar 3 kali dalam seminggu. Demi tidak pernah berpikir Peter adalah tipe pria idealnya, tapi dia sangat menyukainya,” ujar sumber tersebut. Mereka saling menyukai satu sama lain, mungkin terdengar sedikit aneh, tapi Harry ikut bahagia. Selama hidupnya, baik Demi maupun Peter sudah bercerai sebanyak 2 kali. Saat ini, Demi tengah menjalani proses perceraiannya dengan Ashton. Demi dan Peter juga sama-sama dikaruniai 3 orang anak dari pernikahan mereka sebelumnya. (*/ wowkeren.com)
email : koran.barometer@gmail.com