KORAN BAROMETER EDISI JUMAT, 24 JANUARI 2014

Page 1

KORAN

BERLANGGANAN HUBUNGI : 024-7607143, 70378799, 0856.4163.7777

Jumat, 24 Januari 2014

Tanah Longsor Saat Warga Tertidur Lelap 32 RUMAH HANCUR

SEMARANG- Guyuran hujan yang tak kunjung berhenti di Kota Semarang beberapa hari terakhir, disusul sejumlah bencana. Mulai dari luapan banjir di sejumlah titik hingga tanah longsor. Sebagaimana di Perumahan Trangkil Baru, Sekaran, Gunungpati, Kamis (23/01) pagi. Ratusan warga berhamburan keluar rumah saat menyadari

Anggota Rescue Polda Jateng membantu mengamankan barang-barang milik warga yang rumahnya rusak akibat tanah longsor di Perumahan Trangkil Sejahtera RT 06 RW 10 , Kelurahan Sukorejo, Gunungpati,kemarin. Warga menyelamatkan barang-barang yang masih bisa diselamatkan. foto: CUN CAHYA/BAROMETER

KONI Sesumbar Siap Ladeni KPK SEMARANG- Meski KPK mulai membidik dugaan kasus korupsi di KONI Jateng, namun jajaran KONI mengaku tenang-tenang saja. Bahkan Plt Ketum KONI Jateng, Hartono mengaku tak ambil pusing atas hal tersebut.

 Baca Tanah Longsor...hal 11

PIHAKNYA menyatakan siap menghadapi jika ada yang ingin melaporkan dugaan kasus korupsi di KONI Jateng ke BPK maupun KPK. “Mau dilaporkan ke BPK atau KPK sekalian silahkan saja,” ujar Plt Ketum KONI Jateng Hartono kepada Koran Barometer, Kamis (23/1) kemarin. Kesiapannya itu lantaran dirinya merasa tidak ada yang salah dalam pengelolaan anggaran. Terlebih lagi dalam audit internal KONI juga tidak ditemui penyimpangan anggaran. Yang pasti sejak ditunjuk menjadi Plt Ketum, Hartono lebih selektif dalam menyetujui pengajuan anggaran ke KONI. “Tentu ada pengetatan terkait anggaran, setiap pengeluaran disesuaikan dengan peruntukannya,” tandasnya. Dalam kesempatan ini ia hanya siap bertanggungjawab atas pengelolaan keuangan sejak menjadi Plt  Baca KONI Sesumbar...hal 11

DUA PEJABAT KENDAL DIJEBLOSKAN SEL

SEMARANG - Banjir yang meluap di sejumlah tempat di Kota Semarang, juga menerjang sel tahanan Polsek Semarang Utara di Jalan Letjen Suprapto. Terpaksa sebanyak 15 tahanan diungsikan ke Mapolrestabes Semarang, Kamis (23/01). Hal itu dilakukan untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan.  Baca Sel Banjir...hal 11

Dua Hakim Suap Bakal Disidang di Semarang SEMARANG – Dua mantan hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Semarang, Pragsono dan Asmadinata yang terlibat kasus suap, dipastikan akan disidang di Semarang. Hal itu dipastikan lantaran Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah menyerahkan berkas perkaranya ke paniteraan  Baca Dua Hakim...hal 11

SEMARANG - Dua terdakwa kasus korupsi Bantuan Sosial (Bansos) Kabupaten Kendal tahun 2010 senilai Rp 1,3 miliar, Abdurrahman dan Siti Romlah resmi diboyong ke sel tahanan. Keduanya akan menjalani masa pena-

hanan status titipan pengadilan Tindak Pidana Korupsi Semarang. Abdurrahman merupakan Kepala Bagian Kesejahteraan Rakyat (Kesra) Kabupaten Kendal. Abdurrahman akan dititipkan di Lapas Kedungpane Sema-

rang. Sementara Siti Romlah adalah bendahara di Bagian Kesra. Dia akan dititipkan di Lapas Bulu Semarang. “Setelah membaca berkas perkara atas nama terdakwa. Guna kepentingan Baca Markesi...hal 11

Tidak Kecipratan Duit, Lilik Dibui 16 Bulan Tumbal Korupsi PBB Online

SEMARANG – Mantan Kepala Bidang Pajak di Dinas Pengelolaan Keuangan Aset Daerah (DPKAD) Kota Semarang, Lilik Purno Putranto (45) dihukum bersalah berkaitan kasus dugaan korupsi proyek Pajak

Foto: faiz/barometer

Sel Banjir, 15 Tahanan Kedinginan

Markesi Bakal Diseret Baca Tidak Kecipratan...hal 11

TAKUT DITEMBAK

Buron Menyerahkan Diri SEMARANG- Takut bernasib sama dengan Tubagus Sumarwan alias Agus Togel yang ditembak kaki kanannya, Ardi Pranoto alias

Jepang (23) akhirnya menyerahkan diri ke Mapolsek Gayamsari, Kamis (23/01). Baca Takut Ditembak...hal 11

Jendela Kos Terbuka, Maling Gasak Laptop SALATIGA – Marianus (25) penduduk asli Kabupaten Timor Tengah Selatan, yang juga mahasiswa PTS di Salatiga menjadi korban pencurian di kamar kostnya Jalan Cempaka No.13 Sidorejo Salatiga, Rabu (22/1) malam.  Baca Jendela Kos...hal 11

Zaskia Adya Mecca

Cemas Putrinya Sakit Demam Berdarah

ZASKIA Adya Mecca saat ini sedang merasa cemas. Prioritas utama Zaskia bukanlah banjir di Jakarta melainkan merawat putrinya, Kanna Sybilla Bramantyo, yang sedang sakit demam berdarah. Baca Cemas Putrinya...hal 11

DICARI AGEN HUBUNGI : 024 - 7618922 LAYOUT : SOEPRIE

email : koran.barometer@gmail.com


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.