sabtu, 22 04 2017
facebook.com/ lampungpost
NO. 14131 Tahun xlii TERBIT SEJAK 1974
ig@lampost @lampostonline @buraslampost
24 Halaman Rp3.000/eks
T ERUJI T EP ERC AYA
Lampung Jadi Destinasi Latihan Navigasi KRI Dewaruci
KRI Dewaruci Produksi: H.C. Stulcken & Sohn Hamburg, Jerman Mulai dibuat: 1952 Diluncurkan: 24 Januari 1953 Ditugaskan: 1953 Status: Purnatugas Pelabuhan utama: Armada Timur TNI-AL Karakteristik Umum Berat: 847 ton Panjang: 58.3 meter (191,27 ft) Lebar: 9.50 meter (31,17 ft) Draft: 4.05 meter (13,29 ft) Tenaga penggerak: 1 unit Diesel 986 HP dengan satu propeler berdaun 4 Kecepatan: 10,5 knot dengan mesin 9 knot dengan layar Awak kapal: 75 orang Sumber: wikipedia
n LAMPUNG POST/M UMARUDINSYAH MOKOAGOW
DEWARUCI PENJELAJAH SAMUDERA. Sejumlah warga menikmati kemegahan KRI Dewaruci yang teparkir di Dermaga C2 Pelabuhan Panjang, Bandar Lampung, Jumat (21/4). Dewaruci akan menjelajah samudera hingga ke Spanyol untuk melatih navigasi para taruna Indonesia.
Kebijakan Bermasalah, Proyek Berhenti Sejumlah proyek yang dikerjakan menjadi kontroversi dan dinilai bukan prioritas untuk dilanjutkan. FEBI HERUMANIKA
S
EJUMLAH kebijakan Pemerintah Kota Bandar Lampung ber masalah membuat proyek yang dikerjakan berhenti sehingga anggar an yang dikeluarkan pun terbuang percuma, bahkan harus bertambah untuk perbaikan. Kebijakan bermasalah itu salah satu nya adalah proyek rekayasa lalu lintas di sepanjang Jalan Teuku Umar hingga Tugu Juang Jalan Kotaraja, Tanjung karang Pusat. Karena tidak mempunyai izin dari Pemerintah Pusat—pemilik Jalan Raden Intan, rekayasa disetop dan dikembalikan ke rekayasa awal.
Kemudian, kebijakan reklamasi teluk laku. “Itu kan sudah jelas melanggar, Lampung yang akhirnya dihentikan undang-undangnya ada. Ya, bertindak karena melanggar aturan. Juga tentang lah,” kata dia. Kemudian, proyek pembangunan pu izin penggerusan bukit yang dikeluar kan, menjadi kontroversi dan dinilai sat kesehatan masyarakat (puskesmas), melanggar hukum. Kedua kebijakan itu kantor pelayanan Dinas Perhubungan (Dishub), dan rumah sa disorot akibat merusak kit rehabilitasi narkoba lingkungan. harus ditunda dan di Pengamat hukum Uni hentikan dengan alasan versitas Lampung, Wah Itu kan sudah jelas anggaran dana minim. yu Sasongko, menilai Kepala Dinas Kesehat kerusakan lingkungan melanggar, undangan Kota Bandar Lam terjadi karena ada pem undangnya ada. Ya, pung Edwin Rusli meng biaran oleh pemerintah bertindaklah. daerah dan aparat pene akui berdasarkan ang gak hukum. “Seharus garan yang ada, dari dua nya tidak akan terjadi penggerusan yang dianggarkan hanya satu unit pus bukit-bukit itu kalau ada sikap tegas,” kesmas yang dibangun. “Di perencanaan ujar Wahyu dihubungi, kemarin (21/4). awal kan kami mengajukan dua bangun Ia berharap Pemkot Bandar Lampung an baru. Tapi kemungkinan hanya satu maupun aparat kepolisian tidak ting karena anggaran terbatas,” kata Edwin gal diam dan bertindak tegas dengan di ruang kerjanya, Kamis (20/4). menerapkan aturan hukum yang ber Termutakhir adalah kebijakan utang
“
Pemkot ke PT SMI untuk membangun flyover dan underpass di jalan nasio nal—Jalan Zainal Abidin Pagaralam dan Teuku Umar. Selain utang itu akan menambah defisit anggaran publik, proyek itu belum memiliki izin pem bangunan dari Pemerintah Pusat.
Lebih Bijak Pada bagian lain, Lembaga Ban tuan Hukum (LBH) Bandar Lampung bersama Wahana Lingkungan Hidup (Walhi) meminta Pemkot lebih bijak sana terkait proyek, salah satunya reklamasi teluk Lampung. Direktur LBH Alian Setiadi mengatakan dalam hal pengembangan kota, reklama si belum terlalu dibutuhkan di Bandar Lampung. Bahkan, untuk melanjutkan pembangunan itu pun perlu ada izin dari Pemprov Lampung. (R5) febi@lampungpost.co.id
Sebab, tol identik dengan bea, berarti pengguna dikenakan biaya tambahan untuk layanan tambahan.
Pilkada 2018 Dihelat 27 Juni
KPK Tahan Atase Imigrasi
Anggaran Pilkades di Lamsel Rp1,7 Miliar
KOMISI Pemilihan Umum (KPU) RI menetapkan 27 Juni sebagai jadwal pemungutan suara pada Pilkada serentak 2018.
SETELAH memeriksa untuk ketiga kalinya, KPK menahan atase imigrasi Malaysia terkait korupsi proses penerbitan paspor.
Pemkab Lamsel mengalokasikan dana Rp1,7 miliar untuk pelaksanaan pemilihan pilkades serentak gelombang II.
Tajuk | Hlm 2
Politik | Hlm 2
Berita Utama | Hlm 6
Ruwa Jurai | Hlm 13
OASIS
KDRT Picu Psikopat Anak STUDI anyar yang dipublikasikan dalam jurnal Law and Human Behavior menujukkan anak-anak yang sering menyaksikan kekerasan dalam rumah tangga cenderung tumbuh dewasa dengan perilaku psikopat. Dalam penelitian itu, peneliti mengamati perilaku psikopat pada 130 narapidana laki-laki di AS. Mereka diwawancarai untuk mencari tahu apakah mereka pernah menyaksikan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) saat usia anak-anak. Di dunia psikologi, istilah ini lebih kepada perasaan tidak realistis seseorang lebih superior dibanding orang lain cenderung memanipulasi orang lain, kurang memiliki empati, dan kecenderung an melakukan tindakan antisosial. Tim peneliti menemukan para tahanan yang melihat orang tua atau saudara lakilaki mereka disiksa di rumah selama kanakkanak lebih mungkin menjadi psikopat daripada mereka yang tidak menyaksikan KDRT. (MI/R5)
PULUHAN taruna dan taruni Akademi Ang katan Laut (AAL) yang berlayar mengguna kan KRI Dewar uci bersandar di Dermaga Pelabuhan Panjang, sejak Kamis—Mingg u (20—23/4). Kedatangan mereka di Lampung dalam rangka mengadakan latihan navigasi Korps Pelaut. Menurut Danlanal Lampung Kolonel Laut (P) Kelik Haryadi, berlayarnya KRI Dewaruci dari Surabaya merupakan program TNI untuk melatih para taruna bernavigasi menentukan posisi dan arah kapal menggunakan bintang tanpa alat-alat modern. Selain itu, kedatangan Kapal Dewaruci juga untuk memperkenalkan kepada taruna bahwa Lampung memiliki banyak sumber daya alam. “Mereka berlayar ke Bandar Lampung, sebelum mereka berlayar ke Spanyol untuk mengganti KRI Dewaruci menjadi KRI Bima Suci, para taruna juga akan mengunjungi sekolah-sekolah dan kantor-kantor pemerintah untuk melakukan ramah tamah dan sosiali sasi,“ ujarnya saat mendampingi para taruna dan taruni beramah tamah dengan Sekretaris Provinsi Lampung Sutono di ruang rapat Sek prov Lampung, Jumat (21/4). Sutono menyambut baik kedatangan para taruna dan taruni AAL di Lampung. “Dalam waktu dekat ini akan dibangun pangkalan AL di sini karena Lampung memiliki garis pan tai yang cukup panjang dibandingkan Pulau Jawa,” ujar Sutono. Dia juga berharap lebih banyak lagi para pemuda-pemudi khususnya yang berasal dari Lampung menjadi taruna. Sekprov juga berpesan agar para taruna terus men junjung tinggi semangat dan disiplin dalam bekerja. Komandan Satuan Latihan Taruna Angkatan Laut dan juga Komandan Kapal KRI Dewaruci Letkol Cahya Indra Susilo mengatakan Kapal Dewaruci berlayar membawa 41 taruna dari seluruh Indonesia. “Sebelum mereka berla yar ke Spanyol, kami memberikan pelatihan untuk berlayar dari Surabaya dan balik ke Surabaya,” kata dia saat ditemui dalam acara ramah tamah di Gedung Semergou Pemkot, kemarin. Dia juga mengajak warga masyarakat Ban dar Lampung mengunjungi kapal kebanggaan Indonesia ini. “Silakan saja untuk masyarakat dan anak sekolah yang ingin melihat dan berfoto. Tidak dipungut biaya alias gratis,” ujarnya. Pemantauan Lampung Post, kapal megah ini dipasangi puluhan bendera berbagai negara. Hal ini menegaskan kapal ini sarat pengalaman menjelajahi luasnya samudera dunia. (ADI/MAN/K1)
“Saya secara pribadi sangat bangga kepada masyarakat Kabupaten Pesawaran, Gedongtataan, khususnya yang telah menyediakan pemondokan bagi khafilah kabupaten/kota.” M Ridho Ficardo Gubernur Lampung
Derby Madrid Panaskan Semifinal DUA klub raksasa, Real Madrid dan Ju ventus, terhindar saling jegal pada fase semifinal Liga Champions musim ini. Kans keduanya untuk bertemu pada laga puncak pun cukup terbuka. Berdasarkan hasil undian semifinal Liga Champions, di markas UEFA di Nyon, Swiss, Jumat (21/4), Real Madrid akan kembali melakoni laga derby melawan Atletico Madrid. Ini adalah pertandingan ulangan final musim lalu. Sementara Ju ventus akan ditantang AS Monaco. Kans Real Madrid dan Juventus ben trok pada final rasanya cukup terbuka. Hal itu merujuk pada konsistensi per forma kedua tim raksasa tersebut yang tengah onfire. Keduanya kini bahkan menjadi penguasa di liga domestik masing-masing. Meskipun demikian, Madrid dan Juventus mesti tetap was pada. Atletico dan Monaco bukan lawan yang bisa dianggap sebelah mata. Atletico adalah lawan yang tidak mudah ditaklukkan Madrid pada final Liga Champions musim lalu. Kala itu, Los Rojiblancos menyerah dari El Real lewat drama adu pen alti. Bahkan,
HASIL DRAWING SEMIFINAL LIGA CHAMPIONS Real Madrid Vs Atletico Madrid
AS Monaco Vs Juventus
HASIL DRAWING SEMIFINAL LIGA EUROPA Celta Vigo Vs Manchester United
Ajax Amsterdam Vs Olimpique Lyon
Leg I : 3—4 Mei 2017 Leg II: 10—11 Mei 2017 Final: 3 Juni 2017 di Stadion National, Cardiff.
Leg I: 4 Mei 2017 Leg II: 11 Mei 2017 Final: 24 Mei 2017 di Friends Arena, Stockholm.
pada pertemuan terakhir di La Liga Spanyol, kedua tim bermain imbang 1-1. Pertemuan pada empat besar kali ini pastinya akan dijadikan Atletico sebagai ajang membalas kekalahan
dari El Real. Pada laga lainnya, AS Monaco juga bukan lawan sembarangan. Performa tim besutan Leonardo Jardim pada musim ini cukup impresif. Mereka
kini memuncaki klasemen Liga Pran cis dengan mengungguli tim bertabur bintang Paris Saint-Germain. Meskipun demikian, pengalama n dan materi skuat asuhan Massimiliano Allegri bisa menjadi pembeda untuk melewati hadangan AS Monaco. Dari Liga Piala Eropa, hasil undian semifinal mempertemukan Celta Vigo dengan Manchester United dan Ajax Amsterdam bentrok Olimpique Lyon. Meski bertabur bintang, Manchester United tidak lantas harus jumawa. Laga pada perempat final menjadi acuan nya. Melawan wakil Belgia, Anderlecht, Jumat (21/4) dini hari, MU nyaris ter jungkal di Old Trafford. Beruntung gol Rashford pada babak perpanjangan waktu membuat MU lolos dari lubang jarum. Meskipun demikian, Setan Merah tetap layak diunggulkan melaju ke final. Apalagi, ajang ini menjadi per taruhan skuat Jose Mourinho menuju Liga Champions musim depan. Ajax Amstedam bisa menjadi lawan ideal MU di partai puncak. (02) Iyar Jarkasih
POLITIK Pilkada 2018 Dihelat 27 Juni
2 I sabtu, 22 april 2017
LAMPUNG POST
TAJUK
Serbatol Songsong Ritual Mudik
TOL laut masuk program unggulan pemerin tahan Presiden Joko Widodo (Jokowi). Tujuannya mene kan perbedaan harga barang antardaerah di Indone sia serta mendorong pertumbuh an ekonomi daerah-daerah pinggiran, khususnya di In d o nesia Timur. Tol laut juga menjadi angkutan al ternatif bagi masyarakat antarpulau, terutama saat ramai seperti arus mudik, termasuk tol laut jalur Panjang, Bandar Lampug—Tanjung Priok, Jakarta. Kini alur itu dilayani kapal ro-ro. Keberadaan jalur alternatif tol laut menjadi pendorong jalur lama, yakni Bakauheni, Lam pung Selatan—Merak, Banten, terus berbenah. Kini setidaknya jalur itu dilayani 62 kapal ro-ro, yang setiap hari beroperasi sebanyak 27—30 kapal. PT Angkutan Sungai, Danau, dan Penyeberang an (ASDP) Indonesia Ferry (Persero) menyiapkan kekuatan penuh melayani arus mudik Lebaran 2017. Mudik sebelumnya, hanya 58 ro-ro yang dapat mengangkut 23 ribuan pemudik menyeberang di Selat Sunda. Kini Pelabuhan Bakauheni dan Merak juga membuka dermaga premium. Bakauheni telah mempunyai enam dermaga dan ditarget menambah satu dermaga lagi. Dermaga VII untuk mengatasi jumlah pengguna jasa kendaraan reguler sekitar 4.200 unit. Bukan hanya pelabuhan sebagai tol laut yang seharusnya bersiap menyongsong arus mudik, tol darat yakni jalan tol trans-Sumatera (JTTS) pun semstinya begitu. Apalagi ada target p emerintah memang menyiapkan JTTS untuk mudik. Di tambah lagi, kini tol udara pun digagas presiden untuk makin meningkatan layanan masyarakat Indoensia yang hidup di pulau-pulau. Berbagai jalur tol itu dimaksudkan memberikan layanan transportasi memadai bagi masyarakat pemudik. Namun, harus kita ingatkan. Jangan sampai ber bagai alternatif transportasi itu hanya bertitel tol saja, tapi layanannya bukan tol. Sebab, tol identik dengan bea, berarti pengguna dikenakan biaya tambahan untuk layanan tambahan. Alangkah sayangnya jika tambahan biaya dari rakyat untuk tol itu, hanya berbalas layanan minim konvensional, baik tol darat, laut, maupun udara, nantinya harus menyediakan layanan transportasi cepat, tanpa hambatan, aman, juga nyaman. Layanan angkutan penyeberangan bertitel tol darat, laut, dan udara itu seharusnya da pat mengatasi problem mudik saban tahun selama ini, yakni arus padat, kemacetan, juga k ecelakaan transportasi yang acap memakan korban jiwa. n Silahkan Tanggapi Melalui: www.lampost.co Simak Bedah Tajuk di Radio SAI 100 FM Setiap Hari Senin-Jumat Pukul 10.00 WIB
Pembahasan jadwal Pilkada serentak 2018 dengan DPR direncanakan berlangsung pekan depan. TRIYADI ISWORO
K
OMISI Pemilihan Umum (KPU) RI menetapkan 27 Juni sebagai jadwal pemungutan suara pada Pilkada serentak 2018. Ada sebanyak 171 daerah yang akan menggelar pesta demokrasi tersebut yang ter diri dari 17 provinsi meng gelar Pemilihan Gubernur, 115 kabupaten menggelar Pemilihan Bupati, dan 39 kota yang akan memilih wali kota. Menurut Ketua KPU RI Arief Budiman, KPU sedang dalam tahap penyusunan peraturan KPU (PKPU) yang akan mengatur mekanisme dan tahapan Pilkada se rentak 2018. “Jadwal ditetapkan su paya tidak berbentrokan dengan perayaan Idulfitri. Nanti akan kami bawa ke DPR untuk didiskusikan,” ujar Arief saat dihubungi, Jumat (21/4). Pembahasan jadwal Pilka da serentak 2018 dengan DPR direncanakan dilak sanakan pada pekan depan. Sebelum menjadi PKPU, KPU juga membuat simulasi draf PKPU terkait tahapan Pilkada 2018. Namun, draf itu rencana nya belum akan langsung dikonsultasikan dengan DPR pada pembahasan pe kan depan. Karena, draf itu hanya sebagai acuan awal yang perlu dilakukan uji publik terlebih dulu. Uji publik pun harus dilakukan dalam rangka mendapat masukan serta kritikan dalam menyusun teknis penyelenggaraan Pilkada serentak dari pihak terkait termasuk masyarakat dan penggiat pemilu. “Nanti ada uji publik mungkin juga diskusi grup terfokus. Setelah firm, baru kita bawa ke DPR,” kata dia. Sementara Ketua KPU Lampung Nanang Treng gono menjelaskan jika me ngacu pada draf tahapan Pilkada serentak 2018, dijad walkan penyerahan syarat dokumen pasangan calon perseorangan akan berlang sung di kisaran September 2017—Januari 2018. Sedangkan pendaftaran pasangan calon dilakukan sekitar Januari 2018—Fe bruari 2018. Dengan asumsi Pilkada serentak 2018 di
Oedin Titip Pesan Cerdas Pilih Pemimpin MANTAN Ketua DPD PDI Perjuangan Lampung, Sjach roedin ZP, menitipkan pesan pada masyarakat Lampung agar menjadi pemilih yang cerdas. Masyarakat harus memilih calon pemimpin dengan berdasarkan rekam jejak (track record) agar bisa berbuat lebih baik untuk Provinsi Lampung ke depan. “Lihatlah tokoh dari track record-nya karena hal ter sebut tidak bisa dibohongi. Masyarakat lihat latar be lakang keluarganya, pen didikannya, dan apa yang telah diperbuat,” kata Oedin, sapaan akrabnya saat acara Lampung Sai di Aula Sandero Kantor DPD PDIP Lampung, Jalan Soekarno-Hatta, Bandar Lampung, Jumat (21/4). Namun, sayang mantan Gubernur Lampung dua pe riode itu tidak menyebutkan secara perinci siapa sajakah tokoh yang layak dipilih untuk memimpin Sai Bumi Ruwa Jurai. “Kalau saya terbuka untuk Pilgub. Kalau kami jadi bu pati, maka harus ngabdi dulu
n LAMPUNG POST/ISWORO
TEMU TOKOH. Mantan Gubernur Lampung dua periode, Sjachroedin ZP, mengadakan perpisahan bersama para tokoh dan sesepuh Lampung sebelum bertugas menjadi duta besar Indonesia di Kroasia di Aula Sandero Kantor DPD PDIP Lampung, Jalan Soekarno-Hatta Bypaas, Bandar Lampung, Jumat (21/4). dengan masyarakat dengan kontrak lima tahun. Selesai bertugas jadi bupati, maka bisa nyalon lagi. Nah, artinya amanahnya sudah selesai dan bisa menjaga kepercayaan masyarakat biar enggak terkesan haus jabatan untuk kepentingan pribadi,” kata dubes RI untuk Kroasia itu. Pesan lainnya, sebelum Oedin berangkat mengem ban tugas sebagai dubes, ia menegaskan masyarakat harus mempertahankan NKRI dan menciptakan kon
disi Lampung yang aman. Para pejabat, kata dia, harus merangkul jurnalis untuk publikasi. “Saya berangkat ke Kroa sia sekitar 28—30 April ini. Saya akan mengabdi selama 3—3,5 tahun di sana.” Wakil Ketua Bidang Kehor matan dan Keselarasan DPD PDIP Lampung Mukhlis Basri mengatakan terkait calon g ubernur Lampung men datang merupakan keputu san dari Ketua Umum Mega wati Soekarnoputri. (TRI/U2)
laksanakan pada Juni 2018. Nanang menjelaskan draf tahapan ini meski baru di susun bulannya, diperkira kan tahapan resmi nantinya
tidak akan jauh berbeda. “Insya Allah (tidak berubah). Draf tersebut sudah saya share terbuka agar ada masukan ide yang produktif. Jadi, KPU bisa lebih baik kinerjanya. Saya share ke instansi dan Pemprov,” kata dia.
Grup WA Di sisi lain, Nanang juga mengimbau parpol maupun elite calon perseorangan un tuk segera menyiapkan liaison officer (LO) untuk Pilgub 2018. “Mohon diberitakan kepada seluruh parpol dan
elite calon perseorangan segera menyiapkan LO per siapan Pilgub. Jika diperlu kan dibentuk grup WA para LO Pilgub Lampung 2018. LO dan KPU,” kata dia. (U2) triyadi@lampungpost.co.id
LAMPUNG POST
MTQ KE-45 PESAWARAN
SABTU, 22 april 2017
Sukses, Hologram Ridho-Dendi Memukau Peserta MTQ Lampung Ke-45
H
OLOGRAM atau video mapping lagu Tombo Ati antara Gubernur Lampung M Ridho Ficardo dan Bupati Pesawaran Dendi Ramadhona memukau peserta Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) tingkat Provinsi Lampung ke-45, yang diselenggarakan di Islamic Center Kabupaten Pesawaran, tadi malam (21/4). Pertunjukan hologram tersebut pertama kali ditayangkan pada pembukaan MTQ tingkat Provinsi Lampung ke-45 di kabupaten berjuluk Bumi Andan Jejama. Agenda rohani yang berlangsung meriah itu diawali dengan pertunjukan devile para khalifah dari 15 kabupaten/kota se-Lampung. Setelah itu dilanjutkan dengan ceramah dari Ustaz kondang nasional Subki Al Bughury. Turut hadir menyukseskan agenda bertajuk Melalui MTQ Kita Bangun Masyarakat yang
1
2
Agamais, Harmonis, dan Sejahtera itu menteri agama RI yang diwakili DR Muhammadiyah Amin MA, selaku ketua umum LPTQ Pusat/Dirjen Bimas Islam Kemenag RI, Anggota DPR/MPR RI H Zulkifli Anwar, ketua DPRD Lampung, para bupati dan wali kota se-Provinsi Lampung, jajaran Forkopimda Plus Provinsi Lampung, Kepala Kantor Kementerian Agama Provinsi Lampung
ini menjadi acuan kebanggaan mewakili Provinsi Lampung tingkat nasional. Untuk itu, saya berpesan bupati/wali kota mempersiapkan peserta MTQ masingmasing,” ujarnya. Adapun peserta qari, qariah, dan Ofisial yang akan mengikuti MTQ ke-45 tingkat Provinsi Lampung 2017 berasal dari 15 kabupaten/kota se-Provinsi Lampung sebanyak 1.125 peserta, dengan peserta terbanyak dari Lampung Utara sebanyak 89 kafilah dan yang paling sedikit Lampung Tengah sebanyak 62 kafilah. MTQ akan berlangsung hingga 27 April mendatang di Islamic
Keterangan Foto : 1. Gubenur Lampung M Ridho Ficardo memberikan piala MTQ kepada Bupati Pesawaran Dendi Ramadhona saat pembukaan MTQ ke-45 di Pesawaran, Jumat (21/4). 2. Gubernur Lampung M Ridho Ficardo, Ketua DPRD Lampung Dedi Afrizal, dan Bupati Pesawaran Dendi Ramadhona memukul beduk tanda dibukanya MTQ ke-45 di Pesawaran, Jumat (21/4). 3. Bupati Pesawaran Dendi Ramadhona bersama Wakil Bupati Pesawaran Er iawa n d a n A si s te n B i d a n g Pemerintahan Pemprov Lampung Heri Suliyanto saat malam taaruf MTQ ke-45 di Pesawaran. 4. A sisten Bidang Pemerintahan Pemprov Lampung Heri Suliyanto mengambil janji para juri MTQ ke-45 di Pesawaran.
pada Jumat malam Pemkab Pesawaran telah melakukan beberapa kegiatan untuk memberikan warna, antara lain Malam Taaruf atau malam silaturahmi semua kafilah pada Kamis (20/4) malam, pelantikan dewan hakim Jumat (21/4) pagi. Pawai taaruf dan karnaval yang dilepas oleh Wakil Bupati Pesawaran Eriawan, yang juga diikuti seluruh kabupaten/ kota se-Lampung serta OPD di
5-6. Penyambutan para para kafilah MTQ dari berbagai kabupaten di Pesawaran. 7. Wakil Bupati Pesawaran Eriawan membuka pawai kendaraan hiasan dalam rangkaian MTQ ke-45 di Pesawaran.
3 khafilah kabupaten/kota,” kata orang nomor satu di Bumi Ruwa Jurai itu.
Center, Kecamatan Gedongtataan, Pesawaran. (AMR/U10)
8. Hasiah Bahtiar Basri bersama Ketua PKK Pesawaran Nanda Indira Dendi melepas balon saat pembukaan pameran produk unggulan Lampung dalam rangkaian MTQ ke-45 di Pesawaran. 9. Hasiah Bahtiar Basri bersama Ketua PKK Pesawaran Nanda Indira Dendi menggunting pita saat pembukaan pameran produk unggulan Lampung dalam rangkaian MTQ ke-45 di Pesawaran. 10. Hasiah Bahtiar Basri bersama Ketua PKK Pesawaran Nanda Indira Dendi mencicipi produk unggulan Lampung saat meninjau stan pameran produk unggulan Lampung dalam rangkaian MTQ ke-45 di Pesawaran. n FOTO : LAMPUNG POST/ABU UMARALY
4 Suhaili, Ketua LPTQ Provinsi Lampung Hery Suliyanto, dan tokoh masyarakat Pesawaran serta undangan lainnya. Dalam sambutannya, Bupati Pesawaran Dendi Ramadhona mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Gubernur Lampung yang telah memberikan kesempatan dan kepercayaannya kepada Pesawaran menjadi tuan rumah pelaksanaan MTQ tingkat provinsi ke-45 2017. Dendi menerangkan sebelum pembukaan MTQ secara resmi
lingkup Pemkab Pesawaran. Gubernur Lampung M Ridho Ficardo Gubernur Lampung mengatakan kegiatan MTQ tersebut merupakan kegiatan rutin tahunan, khususnya di Provinsi Lampung. “MTQ ini merupakan kegiatan rutin tahunan. Pada kesempatan ini dilaksanakan di Kabupaten Pesawaran. Saya secara pribadi sangat bangga kapada masyarakat Kabupaten Pesawaran, Gedongtataan, khususnya yang telah menyediakan pemondokan bagi
7
5 Lebih lanjut, Ridho menjelaskan bahwa kegiatan MTQ juga sebagai media dakwah keagamaan dan dia berharap kepada seluruh khafilah agar bersaing dalam lomba ini berdasarkan pelatihan sehingga menghasilkan para juara yang siap mewakili Provinsi Lampung di tingkat nasional. “Diharapkan hasil dari MTQ
8
6
9
10
I3
4 I sabtu, 22 april 2017
BANDAR LAMPUNG
LAMPUNG POST
Polisi Tembak Pencuri Motor Petugas terpaksa menembak kaki pelaku karena melawan menggunakan senjata tajam saat akan ditangkap. atas motor,” ujarnya. Berdasarkan catatan ke ETUGAS Polsek Tan polisian, kata Harto, tersang j u n g k a ra n g B a ra t ka yang merupakan warga membekuk pencuri Jalan Dr Setiabudi, Kelurahan sepeda motor di Jalan Imam Sukarame II, Telukbetung Bonjol, Langkapura, Bandar Barat, itu merupakan residi Lampung, Kamis (20/4). vis curanmor yang diungkap Kedua kaki pelaku ditembak Polsek Telukbetung Barat petugas karena melawan. dengan masa hukuman pen Pelaku Romansyah (25) me jara 1 tahun 8 bulan. “Selain motor korban, barang lawan petugas dengan senjata tajam saat akan ditangkap. bukti yang kami amankan Hal itu membuat petugas ber 1 kunci leter T dan sebuah tindak tegas dengan melum senjata tajam. Tersangka kami puhkan pelaku dengan meng jerat Pasal 363 KUHP dengan hadiahi kedua kaki pelaku ancaman hukuman 7 tahun penjara,” kata Harto. dengan timah panas. Kepada petugas, tersangka Kapolsek Tanjungkarang Barat Kompol Harto Agung mengaku saat beraksi diawali Cahyono menjelaskan penang dengan mengintai sepeda kapan itu berdasarkan laporan motor yang diparkir. “Setelah masyarakat saya ambil, telah terjadi sepeda mo pencurian tornya saya jual ke daerah sepeda motor Selain itu, Way Ratai, Pa di Jalan Dar tersangka, yang dangcermin, ussalam, Gang P e s a w a ra n , Masjid Perum tahu letak kunci seharga Rp1,8 Puri Dwika, sepeda motor K e l u r a h a n juta. Uangnya majikannya, juga Langkapura. dibagi dua Kebetulan saat sama teman,” membawa kabur melarikan motor majikannya. kata dia. sepeda motor Yamaha Vega ZR, tersangka Yang Kedua Sebelumnya aparat Polsek melintas di hadapan petugas Tanjungkarang Barat juga yang tengah berpatroli. “Setelah korban melapor, meringkus pencuri sepeda tersangka lewat di depan motor di sebuah rumah ma anggota kami. Saat dike kan di Jalan Pangkal Pinang, jar dan dicegat, tersangka Tanjungkarang Pusat, Selasa langsung mengeluarkan (18/4), pukul 22.00. Tersang pisau dan menodongkan ka Markum (21), warga Jalan nya ke petugas. Waktu mau Kampung Sukakarya, Kelu melarikan diri itu, petugas rahan Way Lima, Kecamatan menembaknya,” kata Harto Kedondong, Pesawaran, me rupakan karyawan di rumah di Mapolsek, Jumat (21/4). Menurut dia, tersangka makan itu. Dia menggasak melancarkan aksinya bersama sepeda motor dan uang hasil rekannya yang kini masih da penjualan Rp3 juta. lam pengejaran petugas. Aksi Penangkapan tersangka Roman mencuri sepeda motor hanya berselang sehari setelah di wilayah Tanjungkarang kejadian. “Tersangka Markum Barat bukanlah yang pertama. kami tangkap saat berusaha Sebelumnya, pelaku sudah kabur usai mencuri. Tidak dua kali mencuri sepeda mo jauh dari lokasi kejadian. Dari tor yang teparkir tanpa ada penangkapan itu disita barang pengawasan. bukti hasil curian berupa uang “Tersangka ini adalah ekse Rp3 juta, 1 unit sepeda motor kutornya. Dia yang mengambil Honda Beat warna biru BEmotor dan helm dari halaman 4282-BL, dan sebilah senjata parkir masjid saat korban salat tajam,” kata Harto. (K1) magrib. Sedangkan temannya mengawasi situasi sekitar dari effran@lampungpost.co.id EFFRAN KURNIAWAN
P
n LAMPUNG POST/IKHSAN DWI NUR SATRIO
Kapolsek Tanjungkarang Barat Komisaris Harto Agung Cahyono menginterogasi pelaku pencurian sepeda motor dalam ekspos di Mapolsek setempat, Bandar Lampung, Jumat (21/4). Tersangka dilumpuhkan dengan tembakan karena melakukan perlawanan dengan mengacungkan pisau hendak melawan petugas.
SELINTAS
Pasangan Mesum Diamankan BADAN Polisi Pamong Praja (Banpol PP) Kota Bandar Lampung mengamankan sepasang PNS Pol PP Pemerin tah Provinsi (Pemprov) Lampung dalam Operasi Penyakit Masyarakat (Pekat) yang digelar Kamis (20/4) siang. Kasat pol PP Bandar Lampung Cik Raden mengatakan kedua ok num Pol PP Pemprov itu dengan inisial R dan M diamankan di Losmen Pondok Wisata sekitar pukul 12.00. Penangkapan pasangan tersebut bermula dari infor masi masyarakat sekitar yang mengaku resah lantaran tindakan keduanya yang berduaan di kamar hotel de ngan masih menggunakan seragam Pol PP. “Kami dapat laporan warga, dan petugas langsung menyelidiki dan menindak keduanya. Tindakan mereka ini tidak pantas lantaran masih menggunakan pakaian dinas di tengah jam kerja,” kata Cik Raden. Kasatpol PP Provinsi Lampung Jayadi membantah anggotanya terjaring razia yang dilakukan Pol PP Pem kot. Menurut dia, keberadaan dua orang tersebut di dalam kamar tidak seperti yang disangkakan. “Ya itu hanya mengobrol soal sosialisasi perda, tidak seperti yang disangkakan,” ujarnya. (MAN/K1)
Lampung Diprediksi Hujan BADAN Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika mem prediksi sejumlah wilayah di Lampung dilanda hujan pada Jumat—Sabtu (21—22/4) pagi. Namun, BMKG seperti disampaikan petugas Stasiun Meteorologi Radin Inten II, di Branti, Lampung, Jumat (21/4), memperkirakan tidak ada cuaca buruk di Lampung sampai Sabtu pagi. Secara umum potensi hujan di pagi hari terjadi di Kabupaten Lampung Selatan, Pesawaran, Tanggamus, Lampung Barat, Mesuji, Lampung Timur, dan Pesisir Ba rat. Sedangkan siang hari potensi hujan terjadi di Bandar Lampung, Kabupaten Lampung Selatan, Pesawaran, Tanggamus, Pringsewu, Lampung Barat, Lampung Tengah, Kota Metro, Kabupaten Lampung Timur, dan Pesisir Barat. Hujan pada sore hari berpotensi di Kabupaten Lampung Barat, Way Kanan, Lampung Utara, Mesuji, Lampung Te ngah, Kota Metro, Kabupaten Lampung Timur, dan Pesisir Barat. Sedangkan malam hari terjadi di Bandar Lampung, Kabupaten Lampung Selatan, Pesawaran, Tanggamus, Pringsewu, Lampung Barat, Way Kanan, Lampung Utara, Tulangbawang, Mesuji, Tulangbawang Barat, Lampung Tengah, Kota Metro, Kabupaten Lampung Timur, dan Pesisir Barat. (ANT/K1)
Emansipasi untuk Sempurnakan Peran ADA makna yang jelas da lam pesan Kartini saat ber korespondensi yang menu liskan agar perempuan diberi kesempatan mendapatkan hak yang sama dengan kaum laki-laki. Hal itu dalam artian bukan untuk menyaingi kaum laki-laki melainkan menyem purnakan peran perempuan dalam peradaban. “Merefleksikan Kartini bukanlah mengenang ke ningratan darahnya tapi mengenang keningratan pikiran dan budinya, yakni pemikiran maju Kartini ten tang masa depan. Ini dapat dilihat kuatnya dorongan Kartini untuk belajar dan menuntut ilmu. Kartini juga menentang diskriminasi gender yang tumbuh dari adanya budaya feodalisme
dan Kartini adalah perem puan yang menulis tentang bangsa dan kaumnya,” kata Wakil Ketua Bidang Perem puan Anak dan Kesehatan Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai NasDem Lam pung, Vony Reyneta, dalam pesan tertulis yang diterima Lampung Post, Jumat (21/4). Tapi ironisnya justru se telah sekian lama kondisi kaum perempuan saat ini masih banyak yang jauh dari harapan. Masih ada kaum perempuan yang menjadi budak di negeri orang lain dan menjadi korban peleceh an seksual atau diperjual belikan. Di keluarga, peker jaan, dan masyarakat masih ban yak terjadi praktik ketidakadilan yang diterima kaum perempuan.
Oleh sebab itu, DPW Par tai NasDem Lampung intens mendorong kaum perem puan terlibat di kancah poli tik. Oleh sebab itu, peringat an Hari Kartini dijadikan momentum sebagai upaya merefleksikan perjuangan Pahlawan Nasional itu un tuk kaum perempuan pada masa kini khususnya di bidang politik. Vony mengungkapkan sebagai upaya memaknai Hari Kartini secara khusus Partai NasDem menilai per lunya konsistensi kebijakan 30% kursi parlemen bagi perempuan. Untuk merea lisasikan kebijakan tersebut, partai akan mencari kader perempuan terbaik untuk menghadapi kader perem puan parpol lain. (TRI/K1)
n LAMPUNG POST/IKHSAN DWI NUR SATRIO
MALAM DOA BERSAMA. Warga menyalakan lilin dalam Malam Doa Bersama mengenang kematian tragis anak kami di Tugu Adipura, Bandar Lampung, Kamis (20/4). Acara tersebut bertujuan menyetop stigma begal Jabung, Lampung Timur.
“
Tugas PD Pasar Baru Sebatas Pengelolaan PERUSAHAAN DAERAH Pasar Tapis Berseri hing ga kini belum diberikan kewewenangan penuh oleh Pemkot Bandar Lampung. Pemberian wewenang diberikan bertahap. Ketua Komisi II DPRD Bandar Lampung Poltak Aritonang mengatakan pihaknya telah menggelar hearing dengan PD pasar beberapa bulan lalu. Hasil pertemuan tersebut, peng alihan akan dilakukan tidak
langsung tapi bertahap. “Ya, kini masih dalam proses persiapan admin istratif. Untuk pengem bangan pasar itu nantinya akan lari ke PD pasar hanya masih perlu didalami lagi dan akan diserahkan secara bertahap,” kata Poltak saat dihubungi, Jumat (21/4). Menurut Poltak, pengalih an pengelolaan tidak bisa dilakukan langsung seka ligus. Sebab, harus diper siapkan dulu dari semua
aspek. “Kalau tidak diper siapkan nanti justru enggak terkontrol. Setahu saya akan ada empat pasar yang diserahkan ke PD Pasar, termasuk Pasar Perumnas Way Halim,” kata dia. Politikus Partai NasDem ini mengatakan untuk itu PD pasar juga harus me nyiapkan sumber daya manusia (SDM). Ia juga membenarkan jika tahun ini PD pasar hanya diberi kan kewenangan pengelo
laan sambil menunggu terbitnya peraturan wali kota (perwali) yang meng atur tentang wewenang pengembangan pasar. “Saat ini mereka hanya se batas mengelola saja, sedan gkan untuk pengembangan belum. Sebab, memang sampai sekarang belum secara resmi diserahkan ke PD pasar. Perwalinya juga kami belum bahas. Kam masih kejar administrasi nya dulu,” kata dia.
Penelusuran Lampung Post di berbagai kota dan wilayah Indonesia, we wenang PD pasar di pe merintahan kabupaten dan kota cukup banyak. Mu lai dari pengelolaan area pasar, pelayanan umum, membina pedagang pasar, dan ikut membantu serta menjaga dan memberikan fasilitas dalam rangka pen ciptaan stabilitas harga dan kelancaran arus distribusi barang di pasar. (MAN/K1)
n LAMPUNG POST/M UMARUDINSYAH MOKOAGOW
PERBAIKAN SALURAN PDAM. Seorang pekerja menggali aspal jalan untuk memperbaiki saluran. Air PDAM di Jalan Jenderal Sudirman, Bandar Lampung, Jumat (21/4).
KOTA
LAMPUNG POST
SABTU, 22 april 2017
I5
Pria Tewas di Bawah Flyover Polisi meminta izin keluarga korban untuk dilakukan autopsi. EFFRAN KURNIAWAN
S
EORANG pejalan kaki tewas setelah terjatuh dari jembatan layang (flyover), Natar, Lampung Selatan, Jumat (21/4), pukul 09.00. Belum diketahui pasti penyebab pria itu tersung kur ke bawah. Usai kejadian, itu, tu buh Suradi (52), warga D e s a Way T u b a , B l a m bangan Umpu, Way Ka nan, dibawa ke RSUDAM. Berdasarkan hasil visum, ditemukan luka lecet di pelipis mata dan kening. Saksi mata, Mada M Rizal (40), mengetahui tubuh pria itu saat di rinya hendak pergi keluar rumah. Ketika itu, korban berada di bawah dalam posisi tertelungkup. “Saya memang yang menemu kannya pertama kali ka rena korban tergeletak te pat di depan rumah saya. Saat saya dekati ternyata kepalanya sudah terluka, tetapi masih hidup kare na sempat buang air kecil di celana,” kata Reza di kediamannya, kemarin. Namun, tidak lama ke mudian korban mening gal dunia. Warga tetap meletakkannya di ping gir jalan hingga petugas ke p o l i s i a n m e n d a t a n g i lokasi. “Setelah dia me ninggal, kami langsung menghubungi Polsek Na tar karena korban ini bu kan warga sekitar, warga tidak ada yang mengenal nya,” kata dia. Jailani, keponakan kor ban, warga Way Layap, Pesawaran, mengatakan korban baru bertandang ke rumahnya untuk me layat kakaknya yang meninggal dunia pada Kamis (20/4). Korban yang bepergian seorang diri dari Way Kanan me minta untuk diantarkan ke Way Lima. “Saya kabarin keluarga bapak saya kalau orang tua saya meninggal. Jadi, dia datang melayat. Se telah sampai rumah, dia
Arinal Dapat Dukungan
JAJARAN kader Partai Golkar terus mendorong Ketua DPD I Partai Golkar Lampung Arinal Djunaidi untuk maju dalam kompetisi Pilgub 2018. Wakil Ketua DPD Partai Golkar Lam pung Kordinator Bidang Peme nangan Pemilu Tony Eka Can dra menegaskan dukungan dari pengurus di kabupaten/ kota sampai ke struktur keca matan dan desa serta seluruh kader maupun simpatisan sangat deras kepada Arinal. “Dukungan dari kader dan simpatisan terhadap Pak Ari nal semakin meningkat. Ber bagai aspirasi yang disampai kan seluruh Ketua DPD Partai kabupaten/kota se-Provinsi Lampung dalam rapat,” ka tanya melalui pesan tertulis seusai rapat bersama dengan jajaran pengurus kabupaten/ kota, di aula DPD I, Kamis (20/4) malam. Tony menegas kan Arinal Djunaidi sebagai simbol partai, harus maju dalam pilgub, dan seluruh jajaran Partai Golkar siap berjuang untuk memenang kannya. (TRI/U2)
minta diantarkan ke Way Lima lalu lanjut ke Gading rejo. Rencananya dia mau pulang ke Way Kanan hari ini (Jumat). Nah, setelah itu saya tidak tahu lagi kabarnya,” ujarnya. Menurutnya, Suradi be rangkat dari Way Kanan menggunakan bus. Jailani memberikan bekal beru pa ongkos untuk pulang d a n n o m o r t e l e p o n ny a agar korban dapat meng hubungi keponakannya itu jika memerlukan se suatu.
“
Penyebabnya itu yang masih kami selidiki, apakah jatuh dari jembatan atau terserang penyakit dadakan. “Setelah dari Gading rejo saya tidak tahu lagi kabarnya. Dapat kabarnya lagi waktu di hubungi polisi yang me nemukan nomor telepon saya di dalam tas paman saya itu. Saya diberi tahu kalau Bapak Suradi me ninggal dunia dan disu ruh mengecek ke rumah sakit. Setelah itu, saya juga sudah mengabarkan ke keluarga di Way Ka nan,” ujarnya. Kapolsek Natar Kompol Eko Nugroho mengatakan pihaknya tengah melaku kan penyelidikan guna m e n g un g k a p pe ny e ba b tewasnya Suradi itu de ngan memeriksa sejumlah saksi. Mulai dari warga di sekitar lokasi kejadian dan keluarga korban. “Penyebabnya itu yang masih kami selidiki, apakah jatuh dari jembatan atau terserang penyakit dada kan. Untuk itu, kami mem inta izin kepada keluarga korban untuk dilakukan autopsi. Kalau diizinkan, maka akan kami lakukan,” ujarnya. (K2)
n LAMPUNG POST/IKHSAN DWI NUR SATRIO
CUACA BANDAR LAMPUNG. Petir menyambar di atas langit Kota Bandar Lampung, Kamis (20/4). Hingga kemarin cuaca kota Bandar Lampung masih dilanda hujan.
Harkonas Momen Cerdas Memilih Produk PERINGATAN Hari Kon sumen Nasional (Harko nas) V tingkat Lampung diharapkan menjadi mo mentum memotivasi dan menginspirasi masyarakat Lampung menjadi kon sumen yang cerdas dalam memilih produk dengan kriteria aman, sehat, dan berkualitas. “Jadilah kon sumen yang cerdas dan mencintai produk dalam negeri,” kata Sekretaris Provinsi Lampung Sutono ketika mengecek harga kebutuhan pokok dalam rangka peringatan Hari Konsumen Nasional V ting kat Lampung di Super store Chandra, Mal Boemi Kedaton, Kamis (20/4). Sutono menjelaskan pelaksanaan Hari Kon sumen Nasional V tingkat Lampung dengan tema Konsumen cerdas, mandiri,
dan cinta produk dalam negeri dilaksanakan da lam rangka meningkat kan daya saing produkproduk lokal, baik dari segi kualitas maupun har ga yang terjangkau bagi masyarakat. Untuk itu, Pemprov Lam pung melalui Dinas Perda gangan bekerja sama de ngan Superstore Chandra Mal Boemi Kedaton (MBK) melaksanakan Peringatan Harkonas guna memoti vasi dalam menciptakan konsumen yang cerdas. “Pelaksanaan Harkonas V menandai pertumbuhan perekonomian di Lam pung sudah semakin baik. Pelaksanaan ini penting dilakukan agar ke depan nya dapat memberikan gerakan konsumen yang mencintai produk dalam negeri serta memperkuat
ekonomi pemerintah dae rah,” kata Sutono. Sekprov menyampaikan peringatan Harkonas ini dimulai pada 20 April—24 Mei 2017. Selain itu, pe ringatan ini juga akan dilaksanakan di Lapangan Korpri Kantor Gubernur. “Harapannya pelaksanaan ini juga dirayakan di selu ruh Republik Indonesia,” ujarnya. Manajer Umum Super store Chandra Ariyanto Suparno menyampaikan ucapan terima kasih kepa da Pemprov yang memer cayai dan berkenan hadir membuka Hari Konsumen Nasional V di Superstore Chandra MBK. Ariyanto berharap mo mentum ini menjadi tolok ukur dalam memberikan pelayanan kepada kon sumen. (ADI/K1)
HAMPIR TUMBANG. Para pengendara melintasi sebuah pohon besar yang hampir tumbang yang tertopang oleh tembok rumah yang berada di Jalan KS Tubun, Bandar Lampung, beberapa waktu lalu. Hingga kini belum ada tindakan untuk melakukan penebangan pohon tersebut, beberapa waktu lalu. n LAMPUNG POST/
effran@lampungpost.co.id
M UMARUDINSYAH MOKOAGOW
SELINTAS
Dua Kali Dipenjara Tidak Kapok POLSEK Tanjungkarang Barat membekuk pencuri dua burung di Jalan Imam Bonjol, Gang Kelana, Kelurahan Langkapura, Rabu (19/4). Tersangka Ismail alias Iis (40) sudah dua kali masuk penjara. Kapolsek Tanjungkarang Barat Kompol Harto Agung Cahyono menjelaskan penangkapan itu berdasarkan bantuan masyarakat yang telah mengamankan tersangka sesaat se telah melarikan dua burung jenis jalak suren dan kenari. “Awal mula pencuriannya, tersangka ini memantau situasi sekitar di rumah korban yang masih bertetangga dengan tersangka. Saat korban sedang tidur, tersangka mengendap-endap membuka kunci pintu rumah geribik bambu,” kata Harto di Mapolsek, kemarin. Dari dalam rumah, tersangka menggasak burung ke nari dan jalak suren serta dua ponsel yang disimpannya di dalam kantong celananya. “Tapi waktu pelaku ini mau keluar rumah, ada warga yang melihat dan diteriaki seh ingga ditangkap dan diamuk massa. Beruntung anggota yang sedang berpatroli melerainya dan dibawa ke kantor polisi,” kata dia. (RAN/K2)
Pencabul Anak Dituntut 8 Tahun INDARI (20), warga Jalan Sukajaya, Kecamatan Punduh pidada, Pesawaran, dituntut 8 tahun penjara oleh jaksa. Dia dinyatakan terbukti mencabuli anak di bawah umur atas nama KM (14). Pada tuntutannya, terdakwa melanggar Pasal 81 Ayat (2) UU RI No. 17 Tahun 2016 tentang perubahan kedua atas UU No. 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak. “Terdakwa agar membayar denda sebesar Rp1 miliar, jika tidak bisa membayar diganti hukuman penjara se lama 6 bulan,” kata Jaksa Desi Listiana di Pengadilan Negeri Tanjungkarang, kemarin. Dalam dakwaannya, Desi menjelaskan kasus itu berawal pada 3 Desember 2016, terdakwa mengajak korban KM (14) dan temannya, Sri Yunisa dan Merda Aula, pergi ke air terjun di Desa Curup, Punduhpidada, Kabupaten Pesawaran, untuk berfoto. Saat sampai, terdakwa mengajak untuk turun ke bawah air terjun. Namun, kedua teman korban tidak ikut dan hanya korban yang bersedia ikut ke bawah. Pada saat itu kondisi di bawah air terjun sepi dan tidak ada orang, terdakwa mengajak korban untuk berhubungan layaknya suami-istri dengan janji jika terjadi apa-apa terdakwa akan bertanggung jawab. (EBI/K2)
Sel Tahanan Pengadilan itu Tempat Melepas Rindu ISAK tangis bercampur kegembiraan hampir setiap hari terlihat di sel tahanan Pengadil a n N e g e r i Ke l a s 1 A , Tanjungkarang, Ban dar Lampung. Di ba lik jeruji besi penjara itu para keluarga ter dakwa melepas rindu setelah sekian lama tak bertemu. Makanan yang ber bungkus kantong plas tik diberikan kerabat dari balik jeruji besi berwarna hitam terse but. Sesekali terlihat terdakwa mencium anak dan itsrinya dari balik jeruji. Kemesraan dari balik jeruji terli hat jelas, sebagian dari kerabat dan dan tetang ga menangis melihat terdakwa menjalani proses hukuman. Dengan mengenakan seragam merah bertu liskan tahanan para ter dakwa secara berg ilir mendekati jeruji besi
dengan tujuan meng hampiri untuk melepas r i n d u , p e l u k a n e ra t dengan bercucur air mata antara terdakwa dan orang-orang yang dicintainya seakan tak ingin terlepas lagi. Sementara pertugas keamanan bersenjata lengkap di bagian luar sel tahanan hingga proses persidangan usai terus berjagajaga mengantisipasi tahanan melarikan diri dan agar tidak terjadi keributan antarsesama terdakwa. “Karena sudah saking lamanya tidak bertemu saat di sel ini mereka melepaskannya, ada yang menangis, ada yang berciuman, ada juga yang memberi nasihat, setiap hari b e g i n i , ke c u a l i h a r i libur,” kata Arli (60) di kompleks tahanan PN Tanjungkarang, Kamis (20/4).
Menurutnya, hampir setiap hari keluarga terdakwa membawa bungkusan berisi ma k a n a n . “ S e c a ra b e r giliran petugas pe ngadilan mempersila kan kerabat terdakwa untuk bertemu sembari memberi makanan,” ujarnya. Menjelang kepulang an, para tahanan dari dalam sel dipangil satu persatu oleh petugas penjaga untuk masuk ke mobil berwarna hijau bertuliskan ‘tahanan mi lik kejaksaan’. Sebelum para terdakwa masuk ke mobil tahanan, satu per satu tahanan bertemu terakhir kalinya untuk melepas rindu. “Hati-hati ya Pak di sana. Yang sabar, jangan lupa salat,” kata seorang ibu sambil sesenggu kan kepada suaminya yang hendak naik mobil tahanan. (K2) n FEBI HERUMANIKA
n LAMPUNG POST/FEBI HUMANIKA
MELEPAS RINDU. Keluarga terdakwa berbincang melepas rindu setelah sekian lama tidak bertemu di balik jeruji di sel tahanan Pengadilan Negeri Kelas 1A, Tanjungkarang, Bandar Lampung, Kamis (20/4).
BERITA UTAMA
6 I sabtu, 22 april 2017
LAMPUNG POST
KPK Tahan Atase Imigrasi Dwi Widodo diduga menerima hadiah atau janji terkait penerbitan paspor Republik Indonesia. MUHARRAM CANDRA LUGINA
S
ETELAH memeriksa untuk ketiga kalinya, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memutuskan menahan Atase Imigrasi non aktif pada Kedutaan Besar RI di Kuala Lumpur, Malaysia, sekaligus tersangka dugaan tindak pidana korupsi terkait proses penerbitan paspor Republik Indonesia dengan metodereach out tahun 2016 dan proses penerbitan calling visa tahun 2013 sampai de ngan 2016, Dwi Widodo. Penahanan dilakukan di Rumah Tahanan Pomdam Jaya Guntur Cabang KPK se lama 20 hari ke depan. “Jadi, penahanan biasa 20 hari di Rutan Guntur,” ujar kuasa hukum Dwi, Yans Jailani, saat mendampingi klienya di gedung KPK, Jumat (21/4). Menurut dia, KPK tiga kali memeriksa Dwi sebagai ter sangka dan langsung dipu tuskan ditahan. Pemeriksaan masih terkait tugas Dwi selaku atase serta perannya yang di duga turut serta dalam markup biaya visa. “Atase Imigrasi yang sekarang dimasalahkan, katanya ada kelebihan uang visa. Itu saja. Sebelum di tahan, tadi sudah diperiksa tiga kali dan tadi itu pemerik saan ketiga,” ujarnya. Dia enggan membenarkan tuduhan KPK soal keterlibatan Dwi dalam perkara ini. Sebab itu, tentunya sudah didukung bukti-bukti. “Itu sudah materi perkara. Karena kalau memang ada, kita tahu sendiri kan KPK punya alat bukti. Nanti mung kin akan disampaikan (dalam persidangan),” katanya. Dwi disangkakan me langgar Pasal 12 huruf a atau Pasal 12 huruf b atau Pasal 11 Undang-Undang No. 31 Tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak Pi dana Korupsi sebagaimana telah diubah dengan Un dang-Undang No. 20 Tahun 2001 tentang Perubahan atas Undang-Undang No. 31 Tahun 1999 tentang
Pemberantasan Tinda k Pidana Korupsi.
Perkara Lawas KPK juga menetapkan man tan anak buah Jero Wacik sekaligus Kepala Bidang Pe mindahtanganan, Penghapus an, dan Pemanfaatan Barang Milik Negara (PPBMN) Sri Utami sebagai tersangka ka sus dugaan korupsi di Kemen terian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM).
“
Tidak tertutup kemungkinan jika bukti-bukti cukup, ada tersangka lain apakah dari ESDM atau swasta. “KPK menetapkan SU (Sri Utami), PNS di Kementerian ESDM, sebagai tersangka dalam pengembanganperkaradugaan tindak pidana terkait sejumlah kegiatan fiktif di Sekretariat Jenderal Kementerian ESDM tahun anggaran 2012,” kata Juru Bicara KPK Febri Diansyah saat jumpa pers di gedung KPK, Jakarta Selatan, kemarin. Menurut dia, penetapan Sri sebagai tersangka ketiga merupakan pencapaian baru dari penuntasan perkara lawas, setelah sebelumnya mantan Menteri ESDM Jero Wacik dan mantan Sekretaris Jenderal Kementerian ESDM Waryono Karno sudah divonis penjara. Secara perlahan, KPK akan menuntaskan perkara yang masih memungkinkan mengungkap pihak lain. “Karena nama SU sendiri disebut di fakta persidang an perlu ditindaklanjuti lebih jauh sebagai bentuk penuntasan kasus KPK sebe lumnya. Tidak tertutup ke mungkinan jika bukti-bukti cukup, ada tersangka lain apakah dari ESDM atau swasta dalam pengembang annya,” katanya. (MI/K1) lulu@lampungpost.co.id
n ANTARA/HAFIDZ MUBARAK A
DITAHAN KPK. Mantan Atase Imigrasi KBRI Malaysia Dwi Widodo berada di mobil tahanan seusai menjalani pemeriksaan di gedung KPK, Jakarta, Jumat (21/4). KPK menahan Dwi Widodo sebagai tersangka kasus suap penerbitan paspor Indonesia dengan metode reach out dan calling visa pada 2016.
Polisi Kantongi Identitas 2 Pelaku Penyiraman Novel KEPOLISIAN masih belum mengungkap siapa dalang di balik penyerangan terh adap penyidik Komisi Pem berantasan Korupsi (KPK), Novel Baswedan. Namun, polisi mengklaim telah me ngantongi identitas dua orang yang terekam kamera CCTV milik tetangga Novel. Kepala Divisi Humas Polri Irjen Boy Rafli Amar menga takan penyidik belum bisa
menyimpulkan kedua orang yang terekam CCTV tersebut sebagai pelaku penyerang an Novel. Pasalnya, belum ada keterkaitan langsung keduanya dengan tragedi pe nyiraman air keras tersebut. “Sudah dapat (identi tasnya), sementara ke simpulannya belum ada keterkaitan. Masih dida lami aktivitas yang ber sangkutan,” kata Boy Rafli
di Mabes Polri, Jakarta Se latan, Jumat (21/4). Usai identifikasi terse but, rencananya penyelidik bern iat memanggil yang bersangkutan. Keduanya diharapkan kooperatif terh adap pemeriksaan. Sejauh ini Polda Metro Jaya telah me meriksa 19 saksi terkait kasus tersebut. “Jadi, kecurigaan terhadap informasi foto tidak langsung menjawab
itu adalah pelaku. Hanya dia tertangkap gambarnya, tertangkap, teridentifikasi pernah ada,” ujar Boy Rafli. Kepala Biro Penerangan Umum Polri Brigadir Jenderal Rikwanto menyampaikan penyidik masih akan mem intai keterangan Novel terkait insiden tersebut. Namun, kondisi Novel yang dirawat di Singapura belum memung kinkan untuk diperiksa.
Indonesia Kecam Aksi Teror di Paris PEMERINTAH Indonesia mengecam serangan teror yang menewaskan satu orang polisi dan melukai dua orang lainnya di Paris, Prancis, pada Kamis (20/4) malam waktu setempat. “Pemerintah Indone sia mengecam aksi teror yang terjadi di Paris. Ber dasarkan informasi yang kita terima dari Kedutaan Besar Indonesia (KBRI) di Paris, tidak ada WNI yang menjadi korban,” ujar juru bicara Kementerian Luar Negeri (Kemenlu), Arrmanatha Nasir, dalam press briefing di Jakarta pada Jumat (21/4). Menurut Arrmanatha, KBRI langsung berkoordi nasi dengan seluruh ko munitas Indonesia dan otoritas setempat pas caserangan yang terjadi di
Champs Elysees tersebut. “KBRI juga telah menge luarkan imbauan untuk seluruh WNI yang ada di Paris dan sekitarnya untuk sementara pertama menghindari tempat keja dian dan mengikuti arahan dari petugas setempat,” ujarnya. “Tentunya ditekankan untuk terus berhati-hati, mengingat kejadian seperti ini bisa terjadi di mana saja dan mengingatkan kem bali WNI agar apabila mem butuhkan bantuan untuk segera menghubungi hotline KBRI Paris,” katanya. Usai kejadian, kelompok Islamic State (IS) mela lui kantor berita mereka, Amaq, mengaku bertang gung jawab atas serangan teror tersebut. IS menyebut pelaku penembakan adalah
salah satu tentaranya yang dinamai Abu Yousif dan merupakan warga negara Belgia. Pihak berwenang Prancis meyakini pelaku adalah warga Prancis ber usia 39 tahun dan tinggal di pinggiran Paris. Pada Jumat (21/4), Prancis mengatakan tengah menge jar pelaku baru berdasar kan peringatan tentang warga Belgia, tetapi pelaku dilaporkan telah menyerah kan diri ke kantor polisi di Kota Antwerp, Belgia. Pelaku melepaskan tembakan dengan senjata otomatis ke sebuah van polisi di pusat perbelan jaan, Champs Elysees, salah satu tempat yang kerap dipenuhi wisatawan di Paris sekitar pukul 09.00 waktu setempat (19.00 GMT). (MI/K1)
n ANTARA/RICKY ALDHIAN MUKHLIS
ANGIN KENCANG. Salah satu tenda berantakan pascaterjangan kencang di areal Pameran Dirgantara 2017 di Terminal Selatan, Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta, Jumat (21/4). Hujan deras disertai angin kencang yang melanda kawasan arena pameran membuat sejumlah tenda rusak dan sejumlah orang luka-luka.
SELINTAS
Tenda Pameran Dirgantara Roboh HUJAN deras disertai angin yang melanda Jakarta Timur, Jumat (21/4) siang, menyebabkan robohnya sejumlah ba ngunan dan fasilitas umum. Fasilitas yang roboh di antaranya beberapa tenda di Pameran Dirgantara 2017 yang diadakan di Bandara Halim Perdanakusuma. Puluhan orang juga dikabar kan mengalami luka akibat tertimpa tenda yang roboh. “Iya, itu anginnya kencang jadi tenda terangkat,” kata Kadispen TNI AU Marsekal Pertama TNI Jemi Trisonjaya Tidak hanya merusak tenda, tak jauh dari lokasi acara, tepatnya di Jalan Venus, tujuh mobil rusak tertimpa pohon berdiameter kurang lebih 150 sentimeter. Akibat kejadia tersebut, kerugian ditaksir Rp150 juta. “Selain tujuh mobil, ada 14 sepeda motor juga rusak tertimpa pohon,” kata Kepala Seksi Pengendalian Kebakaran dan Penyelamatan Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Timur Gatot Sulaiman. (MI/K1)
Tugas Berat Menanti Irjen KKP yang Baru MENTERI Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti melantik Muhammad Yusuf sebagai inspektur jenderal (irjen) Kementerian Ke lautan dan Perikanan di Gedung Mina Bahari IV, KKP Jakarta, Kamis (20/4). Yusuf yang sebelumnya pernah menjabat sebagai kepala Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuang an (PPATK) dan kepala Kejaksaan Negeri Jakarta Selatan itu menggantikan Andha Fauzie Miraza yang memasuki masa pensiun. Susi mengaku sudah lama bekerja sama dengan Yusuf saat masih di PPATK. Waktu itu, Yusuf membantu men jaga good governance di KKP. Kepada irjen yang baru, Susi berpesan agar tak goyah atas tekanan yang akan di tujukan kepada Indonesia dari berbagai pihak dalam menjalankan komitmen KKP yang telah ditetapkan. “Bapak Yusuf sebagai irjen baru nanti, tugas kita men jaga sumber daya ini sangat berat,” kata Susi.
Menteri Susi menekankan pentingnya efektivitas dan efisiensi penggunaan anggar an KKP. Ia meminta seluruh jajaran KKP menggunakan anggaran secara bijak untuk mencapai tujuan dan cita-cita KKP demi menyejahterakan nelayan Indonesia. Susi mengungkapkan sumber daya alam kelautan dan perikanan kini menjadi salah satu andalan utama Indonesia untuk mening katkan pemasukan negara karena sifatnya yang dapat diperbarui. Untuk itu, ia meminta semua pihak ber sama-sama berkomitmen menjaga keberlanjutannya. “Sumber daya kita yang kaya seperti minyak dan tam bang sudah hampir habis dan tidak akan kembali, berbeda dengan sumber daya kelautan dan perikanan,” katanya. Namun, negeri ini masih punya satu kelautan dan perikanan, sumber daya alam yang renewable, yang bisa terus-menerus sustain dan ada untuk keperluan kita. (HES/K1)
Sebelumnya, Kapolda Metro Jaya Irjen Mochamad Iriawan sempat meminta keterangan pada Novel tak lama selang kejadian berlangsung. “Kami tunggu dari dokter yang merawat di sana (Singapura) yang menyatakan dia sudah boleh dilakukan pemerik saan apabila kondisinya sudah semakin membaik,” ujarnya. (MI/K1)
Award untuk Penerbang Sukhoi KEPALA Staf TNI AU Marsekal Hadi Tjahjanto memberikan penghargaan Welldone kepada dua pilot pesawat tempur Sukhoi 30 MK2. Kedua penerbang itu luput dari petaka saat melakukan geladi bersih peringatan HUT ke-71 TNI AU di Pangkalan Udara (Lanud) Halim Perdanakusuma, Jakarta, beberapa waktu lalu. Sertifikat Welldone diberikan kepada Letkol Pnb Anton Palaguna dan Lettu Pnb Ahmad Finandika. Mereka meru pakan personel Skuadron Udara 11 Lanud Hasanuddin, Makassar, yang kebetulan diberi mandat menerbangkan jet tempur asal Rusia. “Saya memberikan apresiasi atas tindakan yang tepat dan berani, sehingga tidak terjadi hal-hal yang tidak kita harapkan,” ujar Hadi dalam pidato pemberian penghargaan sertifikat Welldone di Mabes TNI AU, Cilangkap, Jakarta, Jumat (21/4). (MI/K1)
n AP/CHRISTOPHE ENA
PRIHATIN. Seorang wanita meletakkan bunga di lokasi seorang perwira polisi Prancis tewas ditembak pria bersenjata di Champs Elysees, Paris, Jumat (21/4). kelompok Islamic State (IS mengaku bertanggung jawab atas serangan teror tersebut.
Kampanye Pilpres Iran tanpa Ahmadinejad K A M PA N Y E p e m i l i h a n presiden Iran dimulai tan pa keikutsertaan mantan Presiden Mahmoud Ah madinejad. Dia didiskuali fikasi dewan pelindung konservatif seiring saran pemimpin tertinggi Aya tollah Ali Khamenei untuk mundur karena bertentang an dengan negara. Ahmadinejad menantang
pembentukan pendukung garis keras dalam masa jabat annya antara 2005 dan 2013. “Setelah pemimpin tertinggi mengatakan kepadanya un tuk mundur, sulit baginya melewati dewan pelindung,” kata peneliti Iran di Institut Internasional untuk Studi Strategis, Clement Therme. “Dengan masa jabatan ke duanya, (Ahmadinejad) bah
kan menantang ulama. Dia tidak lagi berguna untuk sistem ini,” katanya. Suasana di Iran masih diliputi kekecewaan pascakegagalan petahana, Has san Rouhani membangun hubungan ekonomi dengan Barat terutama lewat kese pakatan nuklir yang berakhir kecaman. Komisi pemilihan memutuskan debat televisi
akan dilarang tanpa alasan. Keputusan yang dikritik Rou hani dan kandidat lainnya. Seharusnya, kampanye akan dimulai beberapa ming gu lagi, tapi para ahli melihat otoritas ingin menarik minat para pemilih. “Mereka mem butuhkan legitimasi, jumlah pemilih bahkan lebih pen ting daripada hasilnya,” kata Therme.
Pemilu Iran dikontrol ketat Dewan Pelindung yang hanya mengizinkan enam kandidat laki-laki pada pemilu 19 Mei dengan 1.636 calon pemilih yang terdaftar minggu lalu. Jika tidak ada kandidat yang menang lebih dari 50%, putaran kedua akan diadakan seminggu kemu dian. (MI/K1)
PARIWARA
LAMPUNG POST
PEMASANGAN
PARIWARA AC INDOCOOL, AC bar u. Pasang Service, Sparepart, Tirtayasa 0721- 8013130.085101581133/ Antasari 085266133838. WINDA AC. Jual beli AC bar u / second, Rental AC, Service AC dll. Minggu buka. Hub. 0812.7921.648, 0852.7954.2465
AHLI GIGI RAMA DENTAL psng gigi palsu, psng kawat gigi Jl. Antasari dpn bioskop sinar & Jl. Urip Sumoharjo no.104 bdl Hub. 0812.7945122
ALAT PEMADAM CV DATAM Menjual & Isi Ulang Alat Pemadam Kebakaran, Hub. Syahril 0821.8401.4555 / 0815.4089.8424.
KEHILANGAN
STNK BE 4478 WJ, Nk. MH32BJ003EJ524032, Ns. 2BJ524137, an. Suhariyanto
STNK BE 5360 YU NK: MH33CI005BK650094 Ns: 3C1651047 an. Cahya Dinata
STNK BE 4505 N, Nk. MH35D9203BJ123150, Ns. 5DP1123121, an. Sentot Pujiono
STNK BE 5695 OH Nk: MH1JFP118FK864546 Ns: JFP1E-1854373 an. Yulianti
STNK BE 7020 PN, Nk. MH1JF5115AK050321, Ns. JF51E-1051474, an. Riyanto
STNK BE 6068 FT Nk: MH1JFD214DK380836 Ns: JFD2E 1371224 an. Suranto STNK BE 6898 SU Nk: MH1JFD211DK231512 Ns: JFD2E-1234035 an. Riska Fadilah STNK BE 6941 OL Nk : MHJFS11XGK316570 NS : JFS1E-1310605 an: Karmin
STNK BE 3302 PM, Nk. MH1JFD238EK335207, Ns. JFD2E-3332960, an. Susi Rahmawati
STNK BE 7244 PW, Nk. MH33C1004BK609824, Ns. 3C1611008, an. Andi Supriyadi
STNK BE 3358 NG, Nk. MH1JF512XBK330147, Ns. JF51E-2304794, an. Andy Saputra
STNK BE 8428 OK Nk: MHK1E324888 Ns: JBK1E-1323181 an. JAMI
STNK BE 3990 OU, Nk. MH350C006EK729510, Ns. 50C729644, an. Bambang Sugiarto STNK BE 4397 PK, Nk. MH1JB9138EK563704, Ns. JB91E-3545563, an. Sri Utami
STNK BE 3541 PH, Nk. MH31PA002DK283283, Ns. 1PA283666. an. Seswanto STNK BE 4289 PL, Nk. MH1JB8119EK938797, Ns. JB81E-1932839, an. Dewa Made Oka
BPKB BE 2402 YJ, Nk. MHKM1BA3JCK088338, Ns. DL72591, an. Sri Manis Poliswati
S T N K B E 3 6 1 5 E O, N k . MH1JBB1149K119800, Ns. JBB1E-1117444, an. Adila Casdila
IKLAN
STNK BE 4711 EY, Nk: MH1JBE112CK478264 Ns: JBE1E-1470094 an. Ahmad Hermawan
S T N K B E 5 8 4 6 P O, N k . MH1JBC112AK780669, Ns. JBC1E-1749278, an. Slamet Junaidi
STNK BE 8464 FR Nk: MH1JF5136CK146124 Ns: JF51E 3104215 an.. Busroni S TN K B E 8 5 1 6 O J N K : MH1JFP219FK17735 NS : JFP2E-1177344 an. Irwanto STNK BE 8878 FJ Nk: MH32S6008BK421965 Ns: 2S6 422063 An. ALIYA
SABTU, 22 APRIL 2017
INDEKOST Kos2an/Kontrakan lok Strategis jl. Kartini Dkt Moka Fas Air bor,KM Dlm , Listrik(PLN+Genset)AC Tlp 255833-085384900989
KURSUS KURSUS MENJAHIT Ilmu dtgn, uang dtg Seumur hdp, 25 lbh cab. JULIANA JAYA top kursus mnjahit & mode, dftr skrng byr 50%, Jl. Teuku Umar Gg. Kiwi No.5, Hub. t07211701677 KURSUS BARBERSHOP TOM BARBERSHOP Trm jasa kursus potong rambut pria kelas barbershop Jl. Pajajaran Gg. Teratai No. 4 Jagabaya 2 B.Lampung. hub.Mr. Tommy 0895.1286.9770
KOLAM RENANG PT. HANJUANG JAYA ABAD I . J s a Pe m b u a t n , m e n j u a l prltn,obat2 an kolam renang jl. P. Antasari no. 85 B. Lampung. 0853.6995.4129
MUKENA GROSIR MCM2 MUKENA, Baju Tidur dan Daster, Djmn Bhn
Bgs, Adem & Tdk Luntur, Perum Bukit Bilabong Jaya Blok C1 No. 1-2, Tlp. 0812.7217. 7449 & 0823.0734.4000 & 0812.7805. 9125 / Pin 5C53715C
MESIN FOTOCOPY CV. Mitra Abadi. Jual s ewa p e r b a i k a n s u k u cadang & tinta photo copy. H u b . 0 8 1 2 . 7 9 0 9 . 8 9 8 / 0851.0880.5050
PENGINAPAN PONDOK PALAPA, Harga Mulai Dari 95.000/Hari, Di Pusat Kota, Fas : Ac, Tv, Km Pribadi, Breakfast, Parkir Luas, JL. P.E.M NUR 7623158, 7188333, 087899764477, 085380151888
RACUN API CV. CAHAYA ABADI. Menjual berbagai apar+pengisian ulang Jl. Yos Sudarso 138 C ( d p n B u d i Wa h a n a M o tor). Hb. 085107520099, 081278001238.
SCAFOLDING Bina Usaha mnerima Pesanan Pintu Folding Gate & Rolling Door, Ser ta Melayani Servis, Hub. 0813-7950-7962.
SERVIS SERVIS AC DEDI TEKNIK, specialst Air Condtioner psat & lynan srvic Samsung, Sharp, LG, Panasonic, Daikin, Aux dll.Jl. Purnawirawan Swadaya 3 Gnung Terang No. 54. 0821.8308.2108
SUMUR BOR PUTRA PERKASA BOR jasa pembuatan sumur bor u/ rumah tangga, pabrik & jasa servis jet pump & submersible. Hub.0812 7229 409 / 0896 4936 3656
RIZKI BOR menerima pembuatan sumur bor bergaransi, servis pompa air, gulung dinamo dll. Hub.0853.6751.9001 SALEH BOR trm pembuatan sumur bor, bor mesin, servis pompa air. Hub. 0821.8687.2897 SUKIR BOR tr m ser vice / pembuatan sumur bor, harga nego. Hub. Mang Sukir 0821.8107.1091.
OPTIK OPTIK MANDARIN menyediakan berbagai merk frame kaca mata Jl. Etanol Unit 2 Tulang bAwang. Hub. 0813.6901.6909.
LAMPUNG SELATAN DEALER MOTOR
B A H A N A C A H AYA S E J AT I melayani pembelian sepeda motor merk Yamaha secara cash/kredit: Mio M3 Series, Aerox Series, N-Max Series, Vixion Advance Series dll. Hub. 0852.6684.0983
SERVIS HANDPHONE Solusi cepat BLACKXP COMSELL, servis handphone dan Laptop segala kerusakan hub 0813.1672.2662
TOKO ALAT PERTANIAN Toko Maju Jaya menjual sarana pertanian herbisida/pungisida/ insektisida & peralatan pertanian Jl. Raya Sidomulyo Kota dalam. Hub. 0812.7911.385
TULANG BAWANG BENGKEL
BENGKEL CAHAYA AC 2 menjual sparepart ac mbl,mnrma service ac & pmsgn ac mbljl. Lintas Timur Simpang 5 unit 2 Tulang Bawang hub 085273401685
Toko & Bengkel TJM (Terus Jaya Motor) menjual sparepart mobil, accu, oli, ban dll jg menerima service mobil, scan ECU, tune up, over haul, Service transmisi matic, ganti oli, Jl. Etanol Unit 2 (50 m Pull Efisiensi). Hub. Agus 0853.6667.4116.
TOKO
0721-783.593, 783.679 Ext.1065
BANCAR 0812.7960.7819. PIN 2B1414BE WENI 0812.8568.2530 AYU 0895.3325.72732, 0813.7930.5507
TOKO OBAT Toko Menara Herbal menjual aneka obat herbal, madu murni, minyak jaitun, madu hitam, obat khusus pria, wanita & anak-2, grosir & eceran, trm pesanan Jl.Ethanol Unit 2 Tulang
Tk Indah Plafon Pvc mnrm pembelanjaan agen/eceran papan pvc &mnrm pemsgn plafon pvc di rmh/htl/ktr dll jl. Lintas Timur sblh Adira Finance. Hub 0812.8012.2224
I7
Bawang. Hub.0823.7437.8787.
WARUNG PRASMANAN Wr Prasmanan Nasi Tiwul Suryati menyediakan makanan Jawa (spesial nasi tiwul & ikan gabus santan pedas) aneka jus buah segar, es cendol, es cincau, kue kering, terima pesanan, Jl. Ethanol Unit 2 Tulang Bawang. Hub. 0852.6917.2598.
Tk Alif Shop menjl berbgi mcm2 merk sepatu,sandal u/ pria/wnt hrg terjku bs dinego, trm grosir/ ecern Jl.Etanol Unit Tlg Bawang hp 081273791832 Toko Aneka Buku menjual buku tulis, buku pelajaran, alat tulis, Al Qur’an, bingkai foto, gitar, alat rebana dll Jl. Etanol Unit 2 Tulang Bawang Hub. 0813.6900.6440, Toko Duta Tehnik menjual AC & sparepar t AC, mesin cuci, kulkas (original) & pelayanan service garansi & non garansi semua merk Panasonic, Sharp, LG, Mitsubishi, Daikin, Jl.Lintas Timur Unit 2, 0726.750340, 0812.7231064
SERVICE Permata Printer Mnrma service printer, komputer & laptop, mlyni pemsgn reset,infus,epson Lseries,refil toner, servis inject, laser jet & dot matrik.jl Cendikia No.1 Komp.Wonodadi Tri Tunggal Jaya (blkg SD Cendikia) Hub. 0726-7758006/085369837076
OTOMOTIF MOBIL DIJUAL DAIHATSU Jual Cpt GRANMAX BLINDVAN’2015, BE, H 86 Jt ng. Hub. 0813.8508.2859
VARIASI MOBIL BANDUNG MODERN VARIASI. Distributor MBTECH + ACCURA + KULIT. Dapatkan Discoun setiap pemasangan jok mobil, 2 baris Rp 2.000.000,-,3 Baris Rp 3.000.000,Jl. AR Hakim Ruko Autopart Blok A10. Hub.0812.7206.1144 CARISCO VARIASI ,kaca film,audio mbl,Alarm mbl,Cntrl Lock,Pwr window jl. Sultan Agung jlr 2 Way Halim hub 082184890747/ 0857768087476
CAT MOBIL & MOTOR MENERIMA PENGECATAN mobil / motor, Oplos cat mobil / motor, menjual cat PU, epoxy, cat duco, dempul, cat syntetic dll. Hub. 0853.7738.3777, 0852.6823.2220. Almt di Natar
TULANG BAWANG TOKO SPAREPART
Toko Bhina Karya Motor (BKM) menjual spareparts mobil Jepang u/ semua jenis mobil, komponen body parts, kaca, oli, accu mobil, juga sedia oksigen, elpiji semua ukuran, acetylene, gorisr & eceran Jl.Lintas Timur Unit 2. Hub. 0853.8146.5233
VARIASI BMS RACING menjual berbg
variasi alat racing, perlkpn trail,service,tune up,grosir & ecern, trma psnan,bs nego ] l.Lintas Timur Unit2 sblh Adira Finance hp 0852.7934.9967
GEBYAR SUZUKI! New Carry Pick Up DP. 6 JT-an New Karimun DP. 12 JT-an New Ertiga DP. 20 JT-an New Ignis DP. 25 JT-an
PROSES CEPAT, SYARAT MUDAH
LOWONGAN SIGRA DP 9Jt-an XENIA DP 11Jt-an AYLA DP 9Jt-an GRANMAX DP 11Jt-an PROSES GAK RIBET DAPATKAN HADIAH SEKARANG JUGA
REYMOND THOMAS LIM MAS 0821-765-66661 0821-8558-6468 PIN BB 5F690B8F
PIN BB 5FA273F1
Di cari Marketing Office C V. B e r k a h J a y a P r o p e r t i Jl.Ryacudu A8 No.1 Korpri Raya Hub.082133947417
PROMO GILA DAIHATSU 2017
SIGRA DP 19Jt-an / Angs. 2,5jt-an AYLA DP 10Jt-an / Angs. 2,6jt-an XENIA DP 19Jt-an / Angs. 3,9jt-an TERIOS DP 23Jt-an / Angs. 4,1jt-an GRANMAX PU DP 12Jt-an / Angs. 2,8jt-an
Urgently sopir max 38 th sim BI,EDP Pria max 25 th SMK Jur TKJ, PR & KS P/W max 25 th SMA/K All Juurusan, dtg lgs dg Lamaran Lkp Jl. Tembesu No 8 Campang Raya BDL
Proses mudah, data bisa dibantu & dapatkan hadiahnya
Mas Zali 0813.1414.0819
PROPERTY GUDANG DISEWAKAN
SIGRA DP 12Jt-an GRANMAX DP 10Jt-an XENIA DP 12Jt-an TERIOS DP 17Jt-an MELAYANI SEPUAS ANDA, DATA DIBANTU
ROHMAN 0812-7894-6666 Pin BB 538CAF94
AGYA
CALYA
AVANZA SIENTA TERIMA TUKAR TAMBAH
TERMURAH
Cash Back Besar Angsuran Nego Pelayanan 1x24 Jam Proses cepat
DIDIT TLP/WA 0822-1331-6110 PIN BB 5D181178
SIGRA DP 13Jt-an / Angs. 90rb/hari AYLA DP 8Jt-an / Angs. 90rb/hari XENIA DP 10Jt-an / Angs. 140rb/hari TERIOS DP 19Jt-an / Angs. 160rb/hari SIRION DP 17Jt-an /Angs. 140rb/hari GRANMAX PU DP 12Jt-an / Angs. 90rb/hari *ASLI TANPA PEMANIS BUATAN *
RYAN 0813.6911.5903 FERDI (cokie) 0822.8235.3334
PROMO AWAL TAHUN
WANDI
0812-7381-3939
SIGRA DP 12Jt-an XENIA DP 7Jt-an AYLA DP 7Jt-an GRANMAX DP 9Jt-an
PROSES GAK RIBET, DAPATKAN HADIAHNYA SEKARANG JUGA
IKIN 0853-7788-2111
KITA KASIH LEBIH
LOWONGAN K a m i Pe r u s a h a a n y a n g bergerak di Bidang Ekspor sedang membutuhkan untuk posisi sbb: - Staff Laboratorium - Pria/Wanita - Usia Max 30 Tahun - Lulusan min SMTI Sederajat - Loyalitas dan kerja keras Kirim Lamaran ke alamat Jl. Ir Sutami KM 11 Desa Lematang, Kec. Tanjung Bintang Lamsel
Gudang Disewakan di Jl. Ir Sutami No.225 luas 3500m2 dan Sewa Bangun Gudang uk 36x72 .dari Pel Panjang hub 0811722018
KEBUN DIJUAL DI JUAL Kebun Kelapa Sawit 2 ha( sudah panen) Desa Rubung Helok Natar,SHM hub 082179927909
PANEL BETON PAGAR PANEL BETON System Knock Down tebal 5cm, lbr. 40cm, Pjng. 240cm, besi tiang min. 10mm SNI, a/t. Kota Metro, Hub. 0812-18002417/081330985859
RUMAH DISEWAKAN PANORAMA HOMESTAY. KT, AC, KM, Rg Tamu Fan, TV, Dispenser, tnp masak, parkir luas, 150rb/hr, 700 rb/mg, 1,5 Jt/bln. CP. 0813.7957.3366, 0822.7872.7477.
RUMAH DIJUAL Rmh tipe 54 lt 93,SHM,smr bor,listrik 1300w,km2,kt2 hrg 275 jt Susunan Baru TKB. Hub. 081316883134 Rmh Baru siap huni Tp 45: SHM-Ds Simbaringin hrg 198 Jt (Nego) Hub.0821.7823.0958 Di jual rmh baru 2kmt,2wc,LT 93m2, SHM susunan bar u
harga nego T.Karang Barat 0813.1688.3134
SAWAH DIJUAL 4 HT sawah ditghnya ada pulau ¼ HT Lampung Timur 3 km sipg Sribawono hrg 1,7 M (nego)Hp. 082185307483(Amel)
TANAH DIJUAL Dijual tanah di Jati Sari Luas 924 m2, AJB, harga 200 Jt. Hub. 0812.7806.6944. (Dekat Kampus ITERA) Tanah Sawah LS 7685m2 shm jl Soeta DS.Kuripan Kalianda Lamsel Hp.0811720802 (Nego) Tanah 4 HT Di pggr Jl.Raya 3KM dr Ps.Simpg Sribawono Lamtim hrg 2,5M Nego Hp 082185307483(Amel) Di Jual Tanah Ls 863 m2 SHM jl. Turi Raya Gg Kelapa Warna Tanjung Seneng Bdl 082179927909
Jual Tanah ls.9600 m2,Jl. Raya Pekalongan ,lok ckp trategis ,cck untk apa sja dkt pom bensin & 500 m dri pasar pekalongan ,6 km dri metro 600rb/m.hub. 0811.2531.708, / 0813.6910.3963./ 0822.2598.8387 Di Jual Tnh Lt 300m2 Ajb. Dpn Tabek Indah Natar,Ling.ky Manis 081369568343/081369462466
CV TANRUA GILIRAYA Pengadaan/Pengisian PEMADAM KEBAKARAN Jl. Imam Bonjol 423 B Langkapura
Hub : 0721
- 260320 0853.7877.1111 0816.411.233
peluang kerja
8 I sabtu, 22 april 2017
LAMPUNG POST
Faktor Tenaga Kerja Picu Peralihan Produksi KONSULTAN properti internasional Jones Lang LaSalle (JLL) mengatakan banyak perusahaan manufaktur global yang mengalihkan produk sinya ke negara-negara ASEAN sep erti Indonesia daripada ke negara lain seperti Tiongkok. Hal itu dipicu karena faktor tenaga kerja muda dan ahli serta beban biaya yang lebih rendah. “Pilihan utama dalam berinvestasi di real estate industrial adalah In donesia dan Vietnam,” kata Head of Capital Markets Research JLL Southeast Asia Regina Lim, di Jakarta, Kamis (21/4). Menurut dia, negaranegara di Asia Tenggara menarik hati banyak perusahaan global diband ingkan Tiongkok antara lain karena pertimbangan beban biaya yang lebih rendah. Selain itu, lanjut Regina, alasan lainnya adalah tingkat konsumsi domestik yang terus tumbuh serta kinerja infrastruktur yang terus membaik, sehingga bakal ada tren investasi properti industri di ASEAN. “Sektor manufaktur Indonesia diper kirakan tumbuh 6%—7% per tahun hingga 2021, naik dari 5% pada 2016, akibat mata uang yang stabil dan perubahan di dalam kebijakan perekonomiannya,” ujarnya. Keunggulan Vietnam, ujar dia, adalah tenaga kerja yang muda dan ahli, relatif berbeban biaya rendah, dan iklim politik stabil. Sebelumnya, Menteri Perindus trian Airlangga Hartarto menawar kan kerja sama investasi di bidang industri manufaktur kepada sejum lah pengusaha asal Afghanistan saat dialog bisnis Indonesia-Afghanistan. “Sektor industri manufaktur dan jasa menjadi kunci dalam pertumbuhan Indonesia yang berkontribusi lebih dari 30% dari total GDP pada 2016,” kata Airlangga. Menurut Menperin, kerja sama industri manufaktur nonmigas yang berpotensi ditingkatkan antara lain makanan-minuman, bahan kimia, dan farmasi. Indonesia, jelas Air langga Hartarto, termasuk salah satu dari 10 negara industri manufaktur terbaik di dunia. (ANT/O1)
n ANTARA/ADITYA PRADANA PUTRA
PENDIDIKAN VOKASI INDUSTRI. Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto (kanan) berbincang dengan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Muhadjir Effendy usai meluncurkan program pendidikan vokasi industri wilayah Jateng-DIY di Bawen, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah, Jumat (21/4). Kemenperin dan Kemendikbud menargetkan hingga 2019 program pembinaan serta pengembangan yang terhubung dengan 355 perusahaan industri dapat menyasar sebanyak 1.775 SMK atau 845 ribu siswa.
Kemenperin Atasi Pengangguran Usia Muda Program pendidikan vokasi industri diharapkan menjadi solusi dalam mengatasi pengangguran usia muda di Indonesia. UMAR WIRAHADIKUSUMA
K
EMENTERIAN Perindustrian (Kemenperin) meluncurkan program pendidikan vokasi industri di wilayah Jawa Tengah dan Yogyakarta, Jumat (21/4). Dalam pro gram itu, sebanyak 117 perusahaan digandeng Kemenperin untuk bekerja sama dengan 389 SMK. Menteri Per industrian Airlangga Hartarto me ngatakan program vokasi industri itu sebagai langkah menyiapkan tenaga kerja terampil sesuai kebutuhan dunia usaha sekaligus mendorong peme rataan ekonomi. Menurutnya, program prioritas
tersebut diharapkan menjadi solusi tris. Langkah ini juga turut mendorong dalam mengatasi pengangguran usia pemerataan untuk kesejahtaraan muda di Indonesia. Pasalnya, pendidik masyarakat. “Karena industri memi an vokasi yang diterapkan memiliki liki multiplier effect dan berkontribusi konsep link and match antara industri besar bagi perekonomian nasional,” dan SMK. “Di samping itu, pendidikan ujarnya. vokasi ini untuk memenuhi kebutuhan dunia industri terhadap peningkatan Kualitas SDM Di era persaingan global sekarang kompetensi sumber daya manusianya, ini, kata Airlangga, sebagai faktor penting peningkatan kualitas agar memenangkan SDM menjadi kunci kompetisi di era per sukses pelaku indus saingan global saat Sektor industri tri bisa bersaing. Ia ini,” kata Menteri, pada membutuhkan tenaga menilai sektor in peluncuran program pendidikan vokasi in kerja yang kompeten. dustri membutuhkan tenaga kerja yang dustri wilayah Jawa Tengah dan Yogyakarta di Semarang, kompeten, tidak saja dari keilmuan, tetapi lebih diutamakan penguasaan kemarin. Kebijakan prioritas lainnya, Air keterampilan dan sikap dalam bekerja. langga menegaskan akan melakukan “Kebutuhan ini diharapkan bisa dipa pembangunan industri di luar pulau sok dari pendidikan, khususnya pen Jawa yang sejalan dengan visi pemerin didikan vokasi, baik tingkat menengah tah dalam mewujudkan Indonesia sen maupun pendidikan tinggi.”
“
BURSA KERJA DENPASAR. Pencari kerja mengamati daftar lowongan pekerjaan yang disediakan perusahaan penyedia saat bursa kerja di Kota Denpasar, Bali, Jumat (21/4). Bursa kerja yang menyediakan sekitar 1.000 lowongan pekerjaan dari puluhan perusahaan berbagai bidang seperti keuangan, kuliner, dan pariwisata tersebut diharapkan dapat menekan angka pengangguran di Bali. n ANTARA/FIKRI YUSUF
Peluang Jadi Pengusaha di Era Digital KEMENTERIAN Koperasi dan UKM melansir data olahan BPS dan menyimpulkan adanya pertambahan jumlah pengusaha. Dari sebe lumnya 1,6% menjadi 3,1% dari populasi. Angka itu menggembirakan karena telah menembus batas psikologis 2%. Jumlah wirausaha di suatu negara kerap dianggap sebagai indikator kemajuan. Patokannya minimal 2% dari jumlah pen duduk harus berprofesi sebagai wirausaha. Dengan jumlah penduduk 250 juta jiwa, negeri ini paling kurang harus memiliki 5 juta jiwa wirausaha. Dibandingkan dengan negara tetangga, harus diakui Indonesia kalah jumlah. Singa pura ada di angka 7%, Malaysia 5%, Thai land 4,5%, dan Vietnam 3,3%. Amerika dan Jepang sudah melejit jauh. Sepuluh persen warganya terjun di dunia bisnis. Populasi wirausaha penting karena merekalah yang mampu melihat peluang, mengembangkan, dan menciptakan bis nis baru. Alhasil, tercipta lapangan kerja dan tumbuhnya perekonomian negara. Terlebih, di zaman digital, nyaris tak ada kendala untuk memulai bisnis. Modalnya
hanya kreativitas dan keberanian. Siapa pun bisa membuka gerai online, tanpa harus membuka toko fisik terlebih dulu. Makanan, minuman, aplikasi, jasa, dsb. Demikian juga promosi dan pemasaran lebih mudah dan cepat dilakukan lewat media sosial. Di lain sisi, kalangan muda yang melek internet tidak ragu untuk belanja lewat internet. Konsumen pun bisa memban dingkan harga barang yang hendak dibeli dan menilai dari pelanggan yang telah bertransaksi sebelumnya. Akibatnya, be lanja online makin meningkat setiap tahun. Persaingan juga menjadi lebih terbuka dan adil. Bahkan, gerai tradisional tak mau ketinggalan. Mereka melangkah dengan membuka toko online. Fenomena di atas mendorong pesatnya pertumbuhan wirausaha di tanah air. Ke menterian Koperasi dan UKM telah meri lis rasio wirausaha tahun 2016 di Tanah Air mencapai 3,1% meningkat dari rasio sebelumnya 1,67%. Artinya, rasio kewira usahaan Indonesia sudah melampui batas minimal rasio kewirausahaan sebuah
negara, yakni 2%. “Dalam kurun waktu dua tahun dapat dicapai rasio kewira usahaan 3,1% mudah-mudahan tahun depan naik menjadi 4%. Kita malu dengan penduduk Indonesia 250 juta orang, tapi jumlah kewirausahaan masih kecil,” kata Menteri Puspayoga seperti dikutip dari www.kominfo.go.id. “Kami ingin rasionya paling tidak sama dengan Malaysia yang mencapai 5%, tidak perlu seperti Jepang dan Amerika Serikat yang sudah mencapai lebih dari 10%,” ujar dia. Menteri Koperasi dan UKM Puspayoga menargetkan rasio wirausaha di Indonesia mencapai 4% pada awal 2017. Target itu di harapkan akan tercapai dengan kerjasama semua pihak, Pemerintah Pusat, pemda, kampus dan mahasiswa, BUMN, dan pihak lainnya. Target 4% tersebut sangat mung kin dicapai jika ada kerja sama antara Pemerintah Pusat, pemerintah daerah, kampus, serta pihak lain. Mahasiswa dan kampus merupakan sasaran yang paling potensial untuk menumbuhkan kewirau sahaan. (O1)
Sementara itu, Menperin menggam barkan kondisi SMK secara nasional membutuhkan perhatian yang serius dari pemerintah. “SMK menghadapi krisis guru bidang studi produktif yang saat ini hanya berkisar 22% dari jumlah guru yang ada, padahal keberadaan guru bidang produktif sangat penting dalam penguatan keterampilan siswa,” kata dia. Belum lagi sarana-prasarana pen didikan khususnya fasilitas praktikum di SMK, yang tidak saja kurang secara kuantitas, tetapi juga kualitas dan teknologi yang digunakan yang terting gal jauh dari kebutuhan pasar kerja industri saat ini. Kondisi yang demikian membuat lulusan tidak memiliki kesiapan untuk memasuki dunia kerja dan berakibat pada semakin mening katnya persentase lulusan SMK yang menganggur. (ANT/O1) umar@lampungpost.co.id
PT AXA Financial Buka Lowongan Manajer PT AXA Financial Indonesia mem butuhkan tenaga kerja profesional dan andal untuk ditempatkan seba gai manajer dan financial consultant. Administrasi PT Axa Financial Indonesia Ridho Chan mengatakan perusahaannya sedang membu tuhkan tenaga kerja yang sesuai bidang dan keahliannya. “Ya, saat ini kami sedang butuh tenaga kerja untuk menempati beberapa posisi,” kata Ridho Chan, di kantornya, Jumat (21/4). Menu rutnya, posisi yang saat ini sedang dibutuhkan di antaranya yakni manajer dan financial consultant (FC). Untuk posisi manajer, kata Ridho, persyaratannya yaitu usia 20—45 tahun dan pendidikaan D-1, D-3, dan S-1 dari semua bidang ilmu. Mempunyai kendaraan sendiri, memiliki pengalaman minimal 2 Tahun, dan mampu memimpin tim. “Berkas yang dinyatakan lengkap akan diproses berdasar kan mekanisme yang berlaku,” ujarnya. Untuk posisi financial consultant,
persyaratan usia minimal 20—40 tahun, pendidikan D-1, D-3, dan S-1 dari semua bidang ilmu. Ko munikasif, suka tantangan, ulet, memiliki interpersonal yang kuat, mampu bekerja dengan team, serta mempunyai kendaraan sendiri. Untuk surat lamaran kerja, kata Ridho, bisa dikirimkan langsung ke PT AXA Financial Indonesia, Jalan Pengeran Diponegoro No. 206 D, Telukbetung, Bandar Lampung. Ridho menambahkan PT AXA Financial Indonesia merupakan perusahaan asuransi jiwa dengan jalur distribusi keagenan yang senantiasa memperluas jaringan di Indonesia. AXA Financial memiliki 57 kantor cabang dan lebih dari 12 ribu agen di seluruh Indonesia. Perusahaan ini juga merupakan bagian dari AXA Group dan AXA Indonesia. AXA Indonesia sebagai perusahaan asuransi dan solusi keuangan terkemuka di Indonesia tentunya memiliki visi menjadi perusahaan pilihan bagi karyawan, nasabah, pemegang saham, dis tributor, dan masyarakat. (WIR/O1)
n ANTARA/R REKOTOMO
BURSA KERJA SEMARANG. Pencari kerja mengisi aplikasi berkas lamaran pekerjaan di sebuah stan perusahaan pada bursa kerja di Disnakertrans Kota Semarang, Jawa Tengah, Rabu (19/4). Menurut hasil riset yang dilakukan Organisasi Buruh Internasional (ILO), pengangguran global diperkirakan naik 3,4 juta pada 2017 karena jumlah tenaga kerja tumbuh lebih cepat dari ketersediaan lapangan pekerjaan.
OLAHRAGA
LAMPUNG POST
sabtu, 22 April 2017
I9
Daihatsu Astec Open Diikuti 442 Atlet Daihatsu kembali berkontribusi untuk mencetak bibit-bibit muda bulu tangkis Tanah Air. RICKY MARLY
D
AIHATSU bersama Alan and Susi Technology (Astec) menyelenggarakan turnamen bulu tangkis Daihatsu Astec Open 2017 di PKOR Way Halim Bandar Lampung, 24—28 April mendatang. Kejuaraan ini dibagi menjadi beberapa kategori berdasarkan umur yaitu U-13, U-15, U-17, U-19, dewasa, dan veteran. Selain menggelar pertandingan, turnamen ini juga meng adakan coaching clinic yang langsung melibatkan pebulu tangkis legendaris Indonesia, Alan Budikusuma dan Susi Susanti, sebagai pemateri. “Melalui kejuaraan ini, kami ingin membantu PBSI (Persatuan Bulu Tangkis Seluruh Indonesia) dalam menjaring dan membina bibit unggul bulu tangkis dari berbagai kota menjadi pemain andalan Indonesia dan menjadi juara dunia nantinya,” kata Susi dalam konferensi pers di Showroom Daihatsu Ahmad Yani, Bandar Lampung, Jumat (21/4). Susi menjelaskan hasil dari kejuaraan ini nantinya berujung pada seleksi pelatnas bulu tangkis. Para atlet yang mengikuti turnamen ini dengan meraih prestasi dan tentunya meraih poin bisa menjadi atlet pelatnas. “Akumulasi poin dari Daihatsu Astec Open 2017 ini serta dari turnamen lainnya akan dikumpulkan (dihitung) untuk mencapai ranking nasional dengan tujuan masuk ke seleksi pelatnas,” kata dia. Sementara itu, Marketing Director PT Astra Daihatsu Motor Amelia Tjandra mengatakan di
usia ke-110 tahun, Daihatsu kembali berkontribusi untuk mencetak bibit-bibit muda bulu tangkis Tanah Air. Hal ini selaras dengan tagline Daihatsu Sahabatku yang ingin menjadikan Daihatsu sebagai Sahabat Bangsa Indonesia. “Kami mengucapkan selamat kepada seluruh atlet bulu tangkis yang mengikuti kejuaraan Daihatsu Astec Open 2017 ini. Semoga kejuaraan ini dapat berkontribusi pada kejayaan bulu tangkis Indonesia di ajang kompetisi dunia nantinya,” ujar Amelia.
Tujuh Kota Kepala Wilayah Daihatsu Area Sumatera Tunjung Pramusinto mengatakan turnamen ini telah terdaftar dalam agenda PBSI. Turnamen ini akan diselenggarakan di tujuh kota besar di Indonesia, termasuk di Kota Bandar Lampung. Sebelumnya, Kota Pekanbaru menjadi kota pertama dilaksanakannya turnamen ini pada 4—8 April lalu. Kali ini Kota Bandar Lampung menjadi tuan rumah kedua yang akan dilanjutkan di Kota Balikpapan, Makassar, Malang, Semarang, dan terakhir Jakarta. Di Kota Bandar Lampung, peserta dari kejuaraan ini tidak hanya berasal dari Lampung saja. Kejuaraan ini akan diikuti 442 peserta yang terdiri dari 55 klub bulu tangkis yang berasal dari enam provinsi. Khusus peserta dari Lampung berjumlah 250 atlet yang tersebar hampir dari seluruh kabupaten/kota di Provinsi Lampung. (O1) rickymarly@lampungpost.co.id
Murray dan Wawrinka Tersingkir di Monte Carlo PETENIS peringkat satu du nia, Andy Murray, tersingkir dari Monte Carlo Masters ketika Albert Ramos asal Spanyol bangkit dari tertinggal 0-4 di set terakhir untuk kemudian menang 2-6, 6-2, dan 7-5, kemarin. Unggulan ketiga asal Swiss, Stan Wawrinka, juara Prancis Terbuka 2015, juga tersingkir ketika ia kalah 4-6 dan 4-6 dari petenis Uruguay, Pablo Cuevas. Namun, juara sembilan kali Rafael Nadal menaklukkan Alexander Zverev, dia hanya kalah pada dua game. M u r ray m e m a i n k a n pertandingan keduanya sejak kembali dari absen lima pekan setelah meng alami cedera siku. Dia mendapat bye pada putaran pertama di turnamen tanah liat besar pertama di Eropa. “Saya kecewa karena kalah dari posisi tersebut. Memimpin 4-0 pada set ketiga, saya tidak per-
nah kalah dalam banyak pertandingan seperti itu sepanjang karier saya,” kata Murray dalam konferensi pers. “Ia tentu saja mulai bermain lebih baik menjelang akhir set. Saya masih memiliki banyak peluang. Saya menduga kami ber dua memilikinya, sungguh. Saya semestinya mampu melakukan hal yang cukup untuk meredam badai dan menyelesaikan pertan dingan.” Petenis Skotlandia itu tampil impresif untuk memenangi set pembukaan dalam waktu 48 menit di Monte Carlo Country Club ketika Ramos, yang menghuni peringkat 24 dunia, gagal untuk menahan satu pun service game. Murray kehilangan serve pada awal set kedua dan lawannya yang me rupakan unggulan ke-15 meningkatkan permainannya untuk menyamakan kedudukan. (ANT/O2)
n LAMPUNG POST/IKHSAN DWI NUR SATRIO
PRESS CONFERENCE. Pebulu tangkis legendaris Indonesia, Susi Susanti, menjelaskan terkait turnamen bulu tangkis Daihatsu Astec Open 2017 dalam konferensi pers di Showroom Daihatsu Ahmad Yani, Bandar Lampung, Jumat (21/4).
OCA Tetapkan 39 Cabang Olahraga KOMITE Olimpiade Asia (OCA) telah menetapkan 39 cabang olahraga yang akan dipertandingkan di multiajang Asian Games Jakarta-Palembang 2018, 18 Agustus—2 September tahun depan. Seperti yang dikutip dari AFP, dari 39 cabang olahraga tersebut, akan dipertandingkan sebanyak 426 nomor dari 53 disiplin olahraga. “Saya ingin menginformasikan kepada kalian bahwa Presiden OCA Sheikh Ahmad Al Sabah yang telah
berkunjung ke Jakarta pada 18—19 April lalu dan bertemu dengan Wakil Presiden Republik Indonesia Jusuf Kalla yang menjadi Ketua Dewan Pengarah Inasgoc dan Ketua Inasgoc Erick Thohir telah memutuskan program pertandingan. Berdasarkan kesepakat an yang dicapai dengan Inasgoc, cabang olahraga sekarang telah dikurangi menjadi 39 cabang, 53 disi plin, dan 426 nomor,” tulis Al Musallam dalam rilis resmi OCA kemarin.
Dari 39 cabor yang dirilis OCA, beberapa di antaranya adalah 31 cabor olimpik, lima cabor nonolimpik, dan tiga usulan dari Indonesia: paralayang, jetski, dan bridge. Direktur Jendral Komite Olimpiade Asia Husain Al Mussalam mengatakan berdasarkan perjanjian antara OCA dan Panitia Penyelenggara Asian Games (Inasgoc) telah disepakati adanya pengurangan cabor dan nomor yang dipertan dingan. (MI/O2)
n LAMPUNG POST/UMAR WIRAHADIKUSUMA
LAGA PEMBUKA. Kapolda Lampung Irjen Pol Sudjarno (kiri) melakukan servis ke arah lawannya dalam laga pembuka turnamen Kapolda Cup di Lapangan Tenis Indoor Pahoman, Bandar Lampung, Jumat (21/4).
HUT Ke-71 Bhayangkara, Polda Gelar Turnamen Tenis KEPOLISIAN Daerah (Polda) Lampung menggelar turnamen tenis lapangan Kapolda Cup di Lapangan Tenis Indoor Pahoman, Bandar Lampung, Jumat— Minggu (21—23/4). Kegiatan turnamen tenis lapangan Kapolda Cup ini merupakan rangkaian dalam rangka HUT ke-71 Bhayangkara. “Event ini terbuka, boleh siapa saja ikut, mulai dari pemain lokal hingga nasional dipersilakan untuk ikut,” kata Kapolda Lampung Irjen Pol Sudjarno usai pembukaan turnamen tenis kemarin. Menurutnya, berdasarkan data panitia pelaksana, sebanyak 16 tim mengikut turnamen ini yang terdiri dari 12 Polres yang ada di Lampung, dan 4 tim dari luar Polres sep erti Perguruan Tinggi Ilmu Kepolisian (PTIK) Jakarta, PT Bukit Asam, Brimob Lampung, dan Pemerintah Kota Bandar Lampung. Perinciannya, satu tim
sebanyak tiga pasangan terdiri dari enam atlet. “Dari turnamen ini, kami siapkan beberapa hadiah baik uang tunai dan yang lainnya. Intinya saya ber usaha menggairahkan olahraga di Provinsi Lampung ini,” ujarnya. Di tempat yang sama, Wali Kota Bandar Lampung Herman HN mengatakan pihaknya menyambut baik gagasan yang dilakukan oleh Polda Lampung ini. “Saya sangat mengapresiasi turnamen ini dan saya berharap turnamen yang berlangsung dapat berjalan dengan baik dan lebih menjunjung tinggi sportivitas,” kata dia. Lebih dari itu, Herman juga berharap kepada semua peserta yang ikut dalam turnamen untuk bisa menampilkan yang terbaik dalam bertanding. “Karena ketika kita melakukannya dengan kesungguhan, akan menghasilkan yang terbaik,” ujar dia. (MI/O2)
Nishi Keijiro Juarai Krui Pro 2017 PESELANCAR asal Jepang, N i s h i Ke i j i r o , b e r h a s i l meraih juara pertama dalam ajang Krui Pro 2017 WSL QS 1000 Surfing Competition kategori pria, Kamis (20/4) di Pantai Tanjung Setia, Kecamatan Pesisir Selatan, Pesisir Barat. Di kategori wanita, Lucy Callister asal Australia meraih peringkat pertama. Nishi berhasil mengumpulkan poin terbanyak dalam babak final kompetisi tingkat internasional tersebut. Peringkat kedua kategori pria diraih oleh Moses Le Grice asal Australia. Sementara peringkat ketiga diraih
dua peselancar, yakni Jean Da Silva asal Brasil dan I Nyoman Mega Artana asal Indonesia. Pada kategori wanita, peringkat kedua diraih oleh Ellie Jean Francis asal Australia dan peringkat ketiga diraih oleh dua peselancar asal Jepang, Minori Kawai dan Amuro Tzuzuki. Pemenang diumumkan tim World Surf League (WSL) yang mengikuti jalannya kompetisi selama empat hari. Penyerahan trofi juara pertama pria dilakukan oleh Bupati Pesisir Barat Agus Istiqlal dan juara pertama wanita oleh Wakil Bupati Erlina.
Untuk juara kedua dan ketiga, trofi diserahkan oleh perwakilan Pemerintah Provinsi Lampung dan unsur Forkopimda Pesisir Barat. Tim WSL mengapresiasi Pemkab Pesisir Barat melalui Dinas Pariwisata yang sukses menyelenggarakan event internasional ini. Kabupaten Pesisir Barat akan menjadi lokasi perlombaan WSL setiap tahunnya. “Warga Pesisir Barat harus terus menjaga kondisi pantainya, sehingga wisatawan dan para surfer akan berdatangan lebih banyak lagi,” kata Tipi Jabrix, salah seorang tim WSL. (CK10/O2)
n AP/MICHAEL CONROY
LAGA KETIGA. Pemain Cleveland Cavaliers, LeBron James, berusaha mencari ruang tembak saat menghadapi Indiana Pacers dalam laga ketiga babak pertama play-off NBA 2017 di Bankers Life Fieldhouse, Indianapolis, kemarin.
The Cavs Selangkah Lagi Capai Semifinal CLAVELAND Cavaliers tinggal selangkah lagi mencapai babak semifinal NBA 2017. Tim besutan Tyronn Lue tersebut sukses merebut kemenangan ketiga mereka atas Indiana Pacers dengan skor 119-114, kemarin. Dengan demikian, The Cavs hanya membutuhkan satu kemenangan terakhir pada pertemuan keduanya di pertandingan keempat babak pertama play-off, Senin (24/4) mendatang. The Cavs kembali membutuhkan magis dari pemain bintang mereka
LeBron James yang kali ini tampil gemilang dengan membukukan 41 poin, 13 rebound, dan 12 assist. Dengan sumbangan triple-double ke-17-nya di babak play-off, James berhasil mengungguli rekor le genda NBA, Kobe Bryant. Power forward andalan Claveland tersebut membukukan 5.669 poin melampaui rekor mantan pemain Los Angeles Lakers tersebut yang mengoleksi 5.640 poin di posisi ketiga daftar pencetak skor terbanyak NBA selama babak play-off.
“Kami hanya tidak pernah berhenti. Kami tahu pentingnya pertanding an ini, untuk menang hingga 3-0 dapat semakin menyulitkan untuk para pemain itu (Pacers),” ujar Lue. Pada pertandingan yang berlangsung di Bankers Life Fieldhouse, Indianapolis, tersebut, tuan rumah sejatinya memiliki peluang untuk menang setelah unggul di kuarter pertama dan kedua dengan skor 37-27 dan 37-33. Namun, keberuntungan justru berbalik memihak The Cavs pada
kuarter ketiga dan keempat. Sumbangan 28 poin yang dibukukan James pada kuarter tersebut membuat The Cavs berbalik unggul de ngan cetakan 35-17, dan 35-23. “Saya hanya coba memosisikan diri untuk membantu rekan setim saya menang, tidak masalah siapa yang di lapangan dengan saya. Saya hanya tidak puas karena tidak tampil sebaik yang saya bisa. Hal terpenting bagi saya adalah menang dan itulah tujuan saya,” ujar James. (MI/O2)
10 I sabtu, 22 april 2017
LAMPUNG POST
Bumi Puspa Kencana JL. RADEN GUNAWAN/KAPTEN MASADI, HAJIMENA-BANDAR LAMPUNG
DP HANYA
3JT
Miliki Rumah Idaman
COCOK UNTUK
INVESTASI Call Us :
0813.6955.6767 - 0813.7341.2425 - 0821.8182.9229
DEVELOPER :
PT. KARYA KENCANA MAKMUR
KANTOR PEMASARAN : JL. JEND SUDIRMAN NO.40, ENGGAL - BANDAR LAMPUNG (Depan Gelael)
LAMPUNG POST
D ian Sastrowardoyo Menghidupkan Sosok Kartini
SOSOK Kartini yang tampak kalem dan lembut ternyata memiliki sisi lain yang mungkin sebagian orang belum tahu. Dia lincah dan selalu bertanya, tidak menghe rankan orang-orang di sekitarnya memanggilnya Trinil, nama burung kecil yang lincah dan selalu mengeluar kan suara nyaring. Dia tidak segan memanjat tangga untuk duduk di bagian atas salah satu tembok pembatas rumah bersama kedua adik perempuannya. Bahkan, suatu saat, ketika di pantai dia tidak segan meng angkat kainnya sedikit lebih tinggi agar bisa berlari kencang menyambut ombak. Kartini yang begitu cerdas di seko lah dasar tidak lagi bisa mengenyam pendidikan ke jenjang lebih tinggi karena harus dipingit, menunggu bangsawan melamarnya untuk men jadi raden ayu. Namun, dia tidak diam saja menghadapi semua itu. Dia berontak dengan menuang kan pemikirannya dalam tulisantulisan. Tulisan-tulisan itu dimuat dalam majalah Belanda, De Hollandsche Leile. Itulah sekelumit gambaran Kartini, pejuang eman sipasi perempuan yang sosoknya dihidupkan kembali lewat film Kartini yang tengah tayang di bioskop Tanah Air. Artis Dian Sastrowardoyo (35) yang didapuk jadi pemeran utama mengakui hal itu merupa kan tugas berat. Namun, alih-alih terjebak rasa khawatir, dia memi lih menenangkan diri, berdoa, dan mempersiapkan berbagai hal yang menunjang perannya. “Aku penggemar berat Kartini. Memang ini tugas yang sangat besar buat siapa pun, tetapi kalau aku terlalu mengkhawatirkan apa yang membuat aku panik, jadinya enggak produktif,” kata Dian di Jakarta, beberapa waktu n MI/IMMANUEL ANTONIUS lalu. (MI/O2)
POPULER
sabtu, 22 April 2017
I 11
Kania Antusias Perform di Moka Kania rencananya membawakan empat lagu, di antaranya lagulagu andalannya dalam singgel Tanpamu Aku Bahagia. IYAR JARKASIH
P
ENYANYI asal Lam pung, Kania Adhisty, akan menjadi bintang tamu untuk memeriahkan de klarasi Datsun GO+ Commu nity Indonesia (DGCI) Chapter Lampung, di Mal Kartini (Moka), Minggu (23/4). Dara manis yang terus menunjukkan eksistensinya di belantika musik Tanah Air tersebut mengaku sangat an tusias untuk perform di Lam pung. “Saya kangen dengan Lampung. Keluarga saya kan di sini semua. Alhamdulillah, akhirnya bisa tampil di Lam pung. Saya sangat antusias sekali,” ujar Kania, yang kini tengah menempuh pendidik an di Podomoro University, Jakarta. Jebolan salah satu ajang pencarian bakat itu menga takan merupakan sebuah kehormatan bisa memeri ahkan acara deklarasi DGCI Lampung. “Semoga apa yang nanti saya tampilkan bisa menghibur semua peserta yang datang,” ujar putri Sam my Atmadinata itu, melalui telepon, Jumat (21/4).
n INT
Alumnus SMAN 10 Ban dar Lampung tersebut me nambahkan rencananya ada empat lagu yang dibawakan nya pada acara tersebut, di antaranya lagu-lagu andalan nya dalam singgel Tanpamu Aku Bahagia. Kania mengaku ke depan nya tidak akan berhenti untuk terus menelurkan kreativitaskreativitas seni, terutama di dunia tarik suara yang selama ini telah digelutinya. “Saya senang dengan musik. Ini yang melatarbelakangi saya terjun di dunia ini. Saya akan terus bekerja keras membuat hal-hal baru yang mudahmudahan hasilnya bisa di terima seluruh masyarakat,” kata dia.
Kover Lagu Kania menambahkan saat ini dia juga tengah membuat cover lagu untuk mengisi konten perform-nya dengan berkolaborasi bersama rekan nya yang juga berasal dari salah satu ajang pencarian bakat. “Kalau sekarang masih coba bikin kover lagu.” Selain itu, alumnus SMP Fran siskus 1 Tanjungkarang itu juga mengaku tengah menggarap singgel baru dengan konsep yang berbeda dari sebelumnya. “Ini masih prepare untuk sing gel yang baru. Sekarang masih terus mematangkan konsep dan aransemennya yang tepat,” kata dia. (O2) iyar@lampungpost.co.id
Julia Robert Terpilih Jadi Perempuan Tercantik JULIA Roberts terpilih men jadi perempuan paling can tik sedunia versi majalah People untuk kelima kali, Rabu (19/4). Namun, Rob
erts menilai tahun-tahun terbaiknya belum tiba. Roberts, yang kini ber usia 49 tahun, pertama kali memperoleh gelar tahunan
n AFP/KEVIN WINTER
tersebut pada 1991 atau setahun setelah ia menuai ketenaran melalui film ro man jenaka Pretty Woman. Ia juga meraih gelar terse but pada 2000, 2005, dan 2010. “Saya sangat tersanjung,” kata Roberts kepada People. “Saya rasa saya telah menca pai puncak.” Aktris itu, yang merebut penghargaan Oscar pada 2001 saat memerankan Erin Brockovich, menikah 14 tahun dengan pembuat film Danny Moder. Ia memiliki tiga anak dalam pernikah an itu. Mantan bintang Friends, Jennifer Aniston, adalah peraih gelar tersebut pada tahun lalu. (ANT/O2)
INFO film
Jurassic World 2 Lebih Kelam dan Tidak Terduga FILM sekuel Jurassic World 2 sedang dalam tahap produksi dan akan dirilis pertengahan 2018. Chris Pratt, pemeran utama pelatih dinosaurus, menyebut film ini akan lebih kelam dan tidak terduga. “(Film ini punya) Emosi mendalam dan ketegangan. Kupikir film ini akan jadi lebih menakutkan. Sedikit l e b i h ke l a m d a n a k a n mengembangkan cerita da lam cara yang benar-benar tidak terduga dan belum kau bayangkan,” kata Chris dalam wawancara dengan Screen Rant, seperti dilansir dari Aceshowbiz. Jurassic World 2 adalah film kelima dalam seri kisah petualangan sains fiksi Jurassic Park yang diadaptasi dari novel berjudul sama karya Michael Crichton.
Diawali film pertama pada 1993, kisahnya berpusat di suatu wahana wisata berisi beragam dinosaurus, yang dikloning para ilmuwan dari DNA temuan di dalam darah nyamuk purba. Dalam film keempat, wa hana dinosaurus hancur untuk kedua kalinya. Seluruh pengunjung diungsikan ke pulau utama, sedangkan di nosaurus menguasai pulau. Film sekuel kelima tetap
akan dibintangi tiga pemain dari film keempat, yaitu Chris Pratt, Bryce Dallas Howard, dan BD Wong. Kursi sutra dara diduduki oleh JA Bayo na, yang telah membuat beberapa film. C h r i s j u g a m e ny e b u t b a h w a B ay o n a a d a l a h sutradara yang hebat. Dia memuji kemampuannya dengan merujuk pada dua film panjang arahan Bayo na sebelumnya. (MTVN/O2)
RAGAM
12 I sabtu, 22 APRIL 2017 Dahlan Iskan Divonis 2 Tahun MAJELIS Hakim Tindak Pidana Korupsi Surabaya menjatuhkan hukuman pidana penjara selama 2 tahun kepada Dahlan Iskan dalam kasus korupsi penglepasan aset PT Panca Wira Usaha (PWU). Dalam putusannya, hakim menyatakan terdakwa terbukti melakukan tindak pidana korupsi secara bersama-sama. Ke t u a M a j e l i s H a k i m Tipikor Surabaya Tahsin menilai terdakwa bersalah karena tidak melaksanakan tugas dan fungsinya secara benar waktu menjabat sebagai direktur utama PT Panca Wira Usaha sehingga harga aset yang terjual di bawah nilai jual objek pajak (NJOP). “Menjatuhkan pidana selama 2 tahun penjara dan denda sebesar Rp100 juta subsider 2 bulan penjara,” kata dia di Peng adilan Tipikor, kemarin. Vonis ini lebih rendah dari tuntutan jaksa yang meminta pengadilan meng hukum Dahlan selama 6 tahun penjara. Jaksa juga menuntut denda Rp750 juta subsider 6 kurungan dan membayar uang pengganti sebesar Rp4,1 miliar subsider 3 tahun penjara. Kepala Kejaksaan Tinggi Jawa Timur Maruli Huta galung mengatakan pihaknya akan mengajukan banding sesegera mungkin. “Saat ini tim jaksa masih melakukan pembenahan dan tentunya akan dilakukan pengajuan banding terkait dengan kasus ini,” kata dia. Dahlan Iskan menyatakan terima kasih karena sudah di nyatakan tidak terbukti menerima uang negara. Namun, Dah lan mengakui kesalahannya dan bertanggung jawab atas jabatannya sebagai dirut PT PWU waktu itu. (ANT/S1)
BURAS
Sekadar Sok Tahu soal Kemiskinan!
n ANTARA/UMARUL FARUQ
KASUS KORUPSI DAHLAN ISKAN. Terdakwa kasus dugaan korupsi penglepasan aset PT PWU Jatim, Dahlan Iskan, menjalani sidang putusan di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Juanda, Sidoarjo, Jawa Timur, Jumat (21/4). Majelis hakim menjatuhkan vonis pidana penjara 2 tahun dengan status tahanan kota dan denda Rp100 juta subsider 2 bulan.
Pemerintah Bangun Lahan Pakan Ternak Kementerian Perdagangan menjamin pasokan kebutuhan pokok di Lampung selama puasa dan Lebaran aman. SETIAJI B PAMUNGKAS
K
ONDISI Indonesia yang terus ber gantung pada importasi daging dan sapi bakalan memaksa pemerintah membangun lahan pakan ternak. Pembangunan itu juga menjadi salah satu langkah mencapai impian swasembada daging. Sebab, untuk dapat membangun industri peternakan yang besar, pemerintah tidak bisa hanya fokus pada produksi sapi saja, tetapi juga harus membangun strategi mulai dari penyediaan pakan untuk hewan tersebut. Direktur Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan I Ketut Diarmita
mengaku optimistis dengan membangun lahan pakan di daerah perbatasan Malaysia dan Singapura yakni di Lingga, Kepulauan Riau, yang sekarang bergantung pada pasokan pangan dari daerah lain akan berubah m e n j a d i p i n t u ke l u a r utama untuk ekspor pakan temasuk daging sapi. Saat ini, pemerintah se tempat telah mengembangkan lahan pakan hijauan seluas 100 hektare. Guna mendukung langkah ter sebut, pemerintah memberikan bibit indigofera, jenis legume yang sangat baik sebagai hijauan pakan ternak. “Indigofera memiliki kan dungan protein tinggi yang mencapai 30%. Kandungan
mineral seperti kalsium 0,22% dan fosfor 0,18%,” ujar Ketut, Jumat (21/4). Tanaman tersebut juga memiliki keunggulan lain, yakni tahan terhadap musim kering dan genangan air serta salinitas sehingga sa ngat cocok ditanam di daerah kepulauan seperti Lingga. Yang paling utama, kata dia, indogafera memiliki kandungan tanin yang sangat rendah sehingga disukai ternak. “Hijauan ini sangat bagus untuk pedet sapi, induk bunting, dan menyusui karena dapat digunakan sebagai pakan dasar maupun sebagai pakan supplemen sumber protein dan energi,” kata dia. Tidak hanya memberikan bantuan, Ditjen PKH juga menjelaskan bagaimana cara memanfaatkan indigofera sebagai bahan pakan.
Pasokan Pangan
Terkait stok daging dan bahan pokok lainnya, Kementerian Perdagangan menjamin pasokan kebutuhan pokok di Lampung aman dan lancar jelang Ramadan. Hasil pemantauan s t a f a h l i Ke m e n t e r i a n Perdagangan Bidang Perdagangan Jasa Lasminingsih menunjukkan harga bawang merah berada di kisaran Rp22 ribu per kg, bawang putih Rp35 ribu per kg, daging sapi berada di kisaran Rp110 ribu— Rp120 ribu per kg, cabai rawit Rp28 ribu per kg, cabai merah keriting Rp17 ribu per kg, daging ayam Rp35 ribu per ekor, dan telur ayam Rp17 ribu per kg. (MI/K2) aji@lampungpost.co.id
Indonesia-AS Teken 10 MoU KEDATANGAN rombongan Wakil Presiden Amerika Serikat Michael Pence di ikuti sejumlah pengusaha ke Indonesia melakukan berbagai kerja sama. Juru Bicara Kementerian Luar Negeri (Kemenlu) Indonesia, Arrmanatha Nasir, mengatakan Wapres AS Mike Pence dan Wapres Indonesia Jusuf Kalla menandatangi 10 memorandum of understanding (MoU), Jumat (21/4). “Ada 10 MoU yang ditandatangani dan disaksikan oleh Wapres AS dan Indonesia di berbagai bidang, antara lain di bidang pengolahan limbah dan juga bidang energi,” ujar Arrmanatha. Kesepuluh MoU yang menurut Arrmanatha bernilai sekitar 10 miliar dolar Amerika tersebut menunjukkan komitmen kedua negara untuk terus mendorong kerja sama di bidang ekonomi.
Kunjungan Pence kali ini, menurutnya, menunjukkan komitmen yang kuat dari pemerintahan baru AS terhadap kemitraan strategis Indonesia-AS dan juga kesiapan untuk menjaga serta meningkatkan kemitraan tersebut. “Kunjungan ini juga menunjukkan komitmen dan kepercayaan baru terhadap peran Indonesia di Asia dan kawasan secara umum. Ini dapat dilihat dari kesiapan penyampaian komitmen kerja sama antara AS-ASEAN dalam menjaga stabilitas keamanan dan mendorong kesejahteraan di kawasan,” ujarnya. “Dan juga disampaikan menurut rencana Presiden AS Donald Trump akan hadir di KTT ASEAN yang akan diselenggarakan pada November mendatang,” kata dia. (MI/O2)
indeks minggu KOMUNITAS Hlm. 9
Datsun Deklarasikan Komunitas DGCI Siger Kencana
PENGGEMAR otomotif yang fanatik dewasa ini benarbenar bisa mewujudkan impiannya.
REPORTER CILIK Hlm. 15
Panen Damar Budaya Turun-temurun
KALI ini repcil dari SDN 1 Gunungkemala Timur, Kecamatan Way Krui, berkesempatan mewawancarai Bapak Agus Istiqlal, bupati Pesisir Barat, di repong damar, Pekon Rawas, dalam rangka pembukaan Festival Teluk Stabas, yang pusat kegiatannya digelar di Pantai Labuhanjukung, Pekon Kampungjawa, Pesisir Tengah, Krui.
JUMLAH penbersikap optiduduk miskin mistis. Indonesia pada Dalam pelaSeptember 2014, jaran logika itu menjelang 20 Okdicontohkan tober 2014 Joko dengan menilai Widodo-Jusuf sebuah gelas Kalla dilantik, yang berisi sepmenurut BPS, ertiga. Orang sebanyak 27,73 H. Bambang Eka Wijaya yang optimistis juta orang atau dengan cara 10,96% dari jumlah seluruh pandang positif menyebut penduduk. Dua tahun ke- sepertiga gelas itu ber mudian, September 2016, isi. Sedang cara pandang jumlah penduduk miskin negatif dengan sikap pesimenjadi 27,76 juta orang atau mistis akan lebih menon10,70% dari total penduduk. jolkan dua pertiga gelas Perhatian jangan fokus ke yang kosong. Namun, sekadar berpanjumlah absolutnya karena dalam dua tahun kerja pe- dangan positif dan optimerintahan Jokowi-JK justru mistis saja tidaklah cukup. terjadi pertambahan jumlah Sebab, dengan demikian orang miskin 30 ribu orang. sisi negatif yang dinafikan Namun, pelototi persentase- bisa berkembang membunya, terlihat ada penurunan ruk. Di balik sikap positif tingkat kemiskinan, yang dan optimistis yang meberarti kemajuan telah dica- nafikan realitas negatif itu, pai dalam usaha pemerintah harus ada skeptisisme atau sikap ingin tahu bagaimana memerangi kemiskinan. P e n u r u n a n t i n g k a t mengubah atau memperkemiskinan itu terjadi dari baiki realitas yang negatif 10,96% menjadi 10,70%, atau itu agar jadi positif juga. Dari situ muncul skepti0,26%. Menarik tentu, kenapa jumlah absolut orang sisme sebagai dasar sikap miskin bertambah 30 ribu membangun. Namun, harus orang, tetapi persentasenya disadari skeptisisme itu benturun 0,26%. Ini bisa terjadi tuknya selalu mempertanyakarena jumlah seluruh pen- kan dan mempertanyakan duduk Indonesia dalam dua hingga membongkar akar tahun itu mengalami kenai- sebab-akibat realitas negatif kan, hingga meski jumlah tersebut. Dalam pemerinorang miskin bertambah, tahan, realitas negatif itu persentasenya pada seluruh biasanya terkait kesalahan atau keburukan kebijakan penduduk jadi menurun. Cara pandang memokus- sehingga konsekuensinya, kan perhatian pada sisi skeptisisme dilarang pakai— p e n u r u n a n t i n g k a t di balik intonasi agar berkemiskinan yang menge- pandangan positif. sankan kemajuan capaian Akibatnya, meski tingkat pemerintah, dengan me- (persentase) kemiskinan nafikan kenyataan jumlah turun dari total penduduk absolut orang miskin sebe- yang terus bertambah, jumnarnya naik, lazim disebut lah absolut orang miskin cara pandang positif atau belum tentu ikut turun. ***
Add on: facebook.com/buraslampost
Follow on: @buraslampost
siapa mengapa
Atlet Putri
n LAMPUNG POST/M UMARUDINSYAH MOKOAGOW
KEBUTUHAN POKOK AMAN. Pedagang kebutuhan pokok di Pasar Gintung Bandar Lampung, Kamis (20/4). Kementerian Perdagangan menjamin pasokan kebutuhan pokok di Lampung selama puasa dan Lebaran aman.
Freeport Sudah Banyak Kantongi Izin PT Freeport Indonesia (PTFI) mengantongi Surat Persetujuan Ekspor (SPE) dari Kementerian Perdagangan. Per usahaan tambang raksasa asal Amerika Serikat (AS) itu sudah bisa mengekspor konsentrat tembaganya. “(SPE) sudah terbit. PTFI telah mengajukan permohon an izin melalui executive vice president pada 20 April 2017 dan diterima kelengkapan dokumen secara online pada 21 April 2017,” kata Direktur Jenderal Perdagangan Luar Negeri Kementerian Perdagangan Oke Nurwan, Jumat (21/4). PTFI, kata Oke, mengantongi izin ekspor konsentrat tembaga sebesar 1.113.105 WMT (wet metric ton). SPE berlaku selama satu tahun
sejak rekomendasi dari Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) diterbitkan, yaitu sampai dengan 16 Februari 2018. Sebagai informasi, PTFI telah mendapatkan SPE untuk konsentrat tembaga seba nyak dua kali selama tahun lalu. SPE periode pertama tahun lalu dikeluarkan pada 9 Februari—8 Agustus 2016 dengan volume 1.033.758 ton. Setelah itu, SPE kembali dikeluarkan pada 9 Agustus 2016—11 Januari 2017 de ngan volume 1.429.098 ton. “Dari SPE itu, realisasi ekspor PTFI berdasarkan konsolidasi laporan surveyor selama 2016 sebesar 1.172.410,90 ton dengan negara tujuan ekspor Jepang, Korea selatan, Tiongkok, In-
dia, dan Filipina,” ujar Oke. Selain mendapat izin ekspor, PTFI memeroleh keistimewaan lain, yakni diturunkannya bea keluar (BK) menjadi 5%. Padahal, Peraturan Menteri Keuangan (PMK) No. 13/2017 mengatur BK yang dikenakan sebesar 7,5%. Menteri Perdagangan Enggartiasto Lukita menilai besaran BK tersebut diberikan kepada PTFI lantaran adanya rekomendasi dari Kementerian ESDM. “Kami kasih semua sesuai rekomendasi,” kata Enggar melalui pesan singkat. Sebelumnya, Kementerian ESDM dan PTFI telah menandatangani nota kesepahaman (MoU) yang memayungi proses perundingan selama enam bulan ke depan, termasuk terkait stabilitas investasi. (MI/R5)
MEMAKNAI Hari Kartini bisa diartikan sebagai sebuah keberpihakan kepada kaum perempuan di segala bidang, terutama dari segi olahraga. Pebulu tangkis legendaris Indonesia Susi Susanti menegaskan hal ini. M e n u r u t n DOK. LAMPUNG POST p e ra i h m e d a l i emas olimpiade di Barcelona 1992 ini, kaum perempuan sudah bisa menunjukkan kiprahnya yang bisa bersaing dengan kaum laki-laki. “Ya memaknai Hari Kartini, putri-putri di Indonesia harus diberikan kesamaan di semua bidang. Presiden kita pernah seorang perempuan, yakni Ibu Megawati Soekarno Putri,” kata Susi usai acara konferensi pers turnamen bulu tangkis Daihatsu Astec Open 2017 di Showroom Daihatsu Ahmad Yani, Bandar Lampung, Jumat (21/4). (RIC/R5)
wat-wat gawoh
Gunung Mengapung GUNUNG merupakan gundukan tanah yang besar diibaratkan sangat berat. Namun, ada juga gunung yang mengapung di air. Gunung api ana, bang dacok mak kelom di way kidah (Gunung apa itu, kok bisa tidak tenggelam di air). n DOK. LAMPUNG POST Cerita ini terjadi di Ka nada. Potongan gunung es yang mengapung di Samudera Atlantik. Potongan es berwarna putih itu biasanya meng apung sepanjang musim semi dan musim panas sehingga memberi pemandangan yang sangat unik, terutama bagi wisatawan yang gemar fotografi. Dilansir ABC, potongan gunung es ini terletak di Ferrlyand, Newfoundland, Kanada. Setiap tahun, puluhan wisatawan berdatangan pada musim semi sampai panas hanya untuk melihat potongan gunung es itu. Patut gawoh kik es, repa balak ni es mak mungkin kelom di wai. Wat-wat gawoh (Wajarlah kalau es, bagaimanapun besarnya es tidak mungkin tenggelam di air. Ada-ada saja). (MTVN/R5)
Ruwa Jurai
Mengenalkan Sosok Kartini pada Anak n Hlm. 24
sabtu, 22 april 2017
I 13
Pairin Janjikan Pemenang MTQ Umrah
n LAMPUNG POST/YON PISOMA
PERBAIKAN JALAN. Alat berat memperbaiki Jalinbar di Kabupaten Pesisir Barat dari Pekon Menyancang, Kecamatan Karyapenggawa, hingga Pugungtampak, Kecamatan Pesisir Barat, Jumat (14/4). Jalur tersebut diharapkan mulus saat mudik Lebaran nanti.
WALI Kota Achmad Pairin janjikan pemenang MTQ provinsi asal Metro umrah. Karena itu, ia berharap kontingen Metro bisa meraih yang terbaik pada ajang MTQ tingkat provinsi yang kali ini digelar di Pesawaran. “Saya minta untuk selalu menjaga nama baik, jaga kesehatan, dan yang utama adalah berusaha menang untuk Kota Metro. Jika kita dapat menang, maka kami akan memberangkatkan pemenang untuk umrah,” ujar Pairin. Wa l i K o t a m e l e p a s kontingen kafilah Metro untuk bersaing dengan kafilah asal kabupaten/ kota lainnya se-Lampung pada Musabaqah Tilawatil Quran ke-45 di Kabupaten Pesawaran. Kontingen ka-
filah Metro dilepas dari aula Kantor Pemkot Metro, Kamis (20/4). Kepala Kementerian Agama selaku pimpinan kafilah Kota Metro menga takan jumlah peserta MTQ dari Kota Metro sebanyak 34 peserta, serta pengarah, ofisial, mahram, dan pelatih sebanyak 27 orang. Dan peserta pameran pawai taaruf dan tim kesiapan 20 orang, dengan jumlah keseluruhan sejumlah 81 orang. Ia menambahkan persiapan peserta MTQ untuk mengikuti perlombaan telah dilakukan dengan diadakan pemusatan presenter pada 25—27 Maret 2017. Sementara syarat-syarat telah diserahkan kepada ke sekretariatan LPTQ Provinsi Lampung. (CAN/D1)
n LAMPUNG POST/CANDRA PUTRA WIJAYA
AIR TERJUN PUTRI MALU. Pengunjung menikmati pemandangan air terjun putri malu terletak di Kampung Jukubatu, Kecamatan Banjit, Kabupaten Way Kanan, Jumat (21/4). Air terjun tersebut merupakan salah satu objek pariwisata yang ada di Way Kanan.
Pusat Monitoring KIM Tanggamus KEMENTERIAN Pariwisata Ekonomi Kreatif dan Kementerian Perindustrian serta Perdagangan dan Bappenas melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Tanggamus. Kegiatan ini dalam rangka melaksanakan monitoring guna percepatan pembangunan kawasan industri maritim (KIM), Jumat (21/4). Rombongan tim yang terdiri dari Kasi Fasilitasi dan Pembangunan Kawasan Industri, Kementerian Perindustrian dan Perdagangan, Yowono Ario Nugroho, Hartono dan Widya dari Ekonomi Keatif, serta Ani dari Bappenas. Kedatangan rombongan diterima Plt Bupati Tanggamus Samsul Hadi diruang rapat utama Setkab Tanggamus. Usai acara di Rupatama Setkab Tanggamus, tim kemudian melakukan kerja ke KIM Batubalai, Kecamatan Kotaagung Timur dan Kecamatan Limau. Pada kesempatan ini, tim turut didampingi Kepala Bappeda Tanggamus Hendra Wijaya Mega, Kepala Dinas Pariwisata Tanggamus Retno Noviana, Kepala BPN Tanggamus Sudarman, dan Camat Limau Mahfudz. Kasi Fasilitasi dan Pembangunan Kawasan Industri Kementerian Perindustrian dan Perdagangan Yowono Ario Nugroho mengatakan kunjungan tim kali ini dalam rangka monitoring progres pembangunan KIM. Dalam hal ini pihak kementerian mendorong penyelesaian hak pengelolaan lahan (HPL) agar cepat diselesaikan Kementerian Agraria dan Tata Ruang. “KIM ini tetap menjadi salah satu dari 14 yang masuk skala prioritas pengembangan industri nasional,” ujarnya, kemarin. Kepala Bappeda Tanggamus Hendra Wijaya Mega mengatakan pemerintah daerah akan terus mendorong percepatan pembangunan KIM. Dia melanjutkan Plt Bupati bahkan menyatakan sikap untuk mengalokasikan dana sharing KIM dengan menunda beberapa beberapa kegiatan yang ada di satker. “Tentunya dalam kepentingan ini dibutuhkan pendampingan dari pihak Pemerintah Pusat dan provinsi,” katanya. (ABU/D2)
Anggaran Pilkades di Lamsel Rp1,7 Miliar Setiap desa dialokasikan dana berkisar dari Rp15 juta hingga Rp18 juta. ARMANSYAH
P
EMERINTAH Kabupaten Lampung Selatan, melalui Bagian Otonomi Daerah (Otda) Setkab setempat, mengalokasikan dana Rp1,7 miliar untuk pelaksanaan pemilihan pilkades serentak gelombang II. Dana tersebut dianggarkan dari APBD Lamsel 2017. Kepala Bagian Otda Setkab Lamsel Saripudin, diwakili Kasubbag Administrasi Desa/Kelurahan Dicky Yuricki, mengatakan pelaksanaan pilkades serentak gelombang II tersebut akan dilaksanakan pada 22 Mei mendatang. Pihaknya telah mengalokasikan dana Rp1,7 mi liar pesta demokrasi tingkat desa tersebut. “Adapun kegunaan anggaran tersebut untuk membayar honor panitia pengawas pilkades tingkat kabupaten, kecamatan, dan desa. Kemudian, pengadaan kotak suara, surat suara, makan dan minum rapat panitia, ATK, dan biaya pelatihan. Bahkan, dari dana itu ada anggaran untuk operasional keamanan, misal Polres Lamsel dan Kodim 0421,” kata dia saat dihubungi melalui ponselnya, Jumat (21/4).
Dari anggaran tersebut, kata Dicky, setiap desa akan mendapat kan alokasi dana yang berbeda, bergantung pada jumlah mata pilih dan panitia. Ia memperkirakan setiap desa dialokasikan dana berkisar dari Rp15 juta hingga Rp18 juta. “Dari 256 desa yang ada di Lamsel, hanya ada 41 desa yang mengikuti pilkades serentak gelombang II. Ke-41 desa itu akan mendapatkan dana yang berbeda, bergantung kebutuhannya masing-masing. Ada Rp15 juta, Rp17 juta, hingga Rp18 juta per desa,” ujar dia.
“
Kegunaan anggaran tersebut untuk membayar honor panitia pengawas pilkades tingkat kabupaten, kecamatan, dan desa. Selain itu, kata Dicky, setiap desa juga mengalokasikan dana maksimal sebesar Rp15 juta dari Anggaran Pendapatan Belanja Desa (APBDes) 2017, sedangkan peruntukannya bagi kebutuhan pada pelaksanaan pilkades atau di luar APBD Lamsel. “Kalau APBDes, setiap desa bisa menganggarkan biaya makan,
minum, tarup atau tenda, sound system, meja kursi, transportasi pengangkut mata pilih, dan kebutuhan lainnya yang ada di desa masing-masing. Yang jelas, di luar dari APBD Lamsel,” katanya.
Verifikasi Berkas Sementara itu, Dicky menambahkan pihaknya telah melaksanakan verifikasi berkas bakal calon kepala desa sebanyak 133 orang di 41 desa tersebut. Namun, terdapat sekitar 20 orang balon kades haru melengkapi bukti pendukung. “Senin—Rabu (17—19/4) kami sudah melakukan verifikasi berkas balon kades. Dari 133 orang, ada sekitar 20 orang harus melengkapi bukti pendukung, seperti legalisir ijazah, kasalahan atau pergantian kartu identitas, dan adanya peru bahan status nama sekolah. Ini semua untuk menguatkan legalitas mereka,” kata dia tanpa menyebutkan jumlah balon kades yang akurat. Dia mengatakan bagi balon kades yang belum melengkapi bukti pendukung tersebut diminta agar segera melengkapinya paling lambat batas akhir pada hari ini (21/4). Jika tidak dilengkapi, bakal calon kades itu dianggap gugur dari verifikasi berkas. (SYA/D1) armansyah@lampungpost.co.id
n LAMPUNG POST/Agus Chandra
LEPAS KAFILAH. Wali Kota dan Wakil Wali Kota Metro Achmad Pairin dan Djohan melepas kafilah Kota Metro menuju Pesawaran untuk bersaing diajang MTQ tingkat provinsi, di aula kantor Pemkot setempat, Kamis (20/4).
Lambar Siap Cetak 8.000 KTP-El SEJAK didistribusikannya blangko KTP-el seba nyak 10 ribu lembar pada pertengahan April lalu, hingga Kamis (20/4), Dinas Kependudukan dan Capil Lampung Barat telah berhasil mencetak sebanyak 134 lembar KTP-el. Jumlah tersebut sudah termasuk pembuatan KTP-el yang perekaman nya masuk data print ready record (PRR) atau perekamannya dilakukan pada saat blangko KTP-el yang terjadi kekosongan sejak tahun lalu. Untuk sementara pencetakan KTP-el, ter utama pada saat jam kerja masih difokuskan pada masyarakat yang datang, sedangkan pencetakan KTP-el yang data rekaman nya masuk PRR akan di
cetak di luar jam kerja. Hal ini dikarenakan pendistribusian KTP-el-nya akan dilakukan melalui kecamatan-kecamatan. “Pencetakan KTP pada jam kerja tetap fokus kepada masyarakat yang datang membutuhkan pelayanan. Ini dikarenakan agar pelayanan tidak terganggu, sedangkan pencetakan KTP-el yang masuk data PRR fokusnya dilakukan di luar jam kantor,” kata Kadisduk Lampung Barat Syaekudin. Dia menjelaskan sampai saat ini jumlah pembuatan KTP-el yang masuk data PRR mencapai 8.000-an lembar tersebar di semua kecamatan. “Jika tidak ada gangguan pencetakan KTPel per harinya bisa mencapai 500-an lembar.” (ELI/D1)
Erna, Wanita Tangguh Penjual Sayur
n LAMPUNG POST/ARMANSYAH
PEDAGANG SAYUR. Erna (36), warga Dusun Sumurinduk, Desa Sumur, Kecamatan Ketapang, Lampung Selatan, melayani pembeli di lapak dagangannya, Kamis (20/4) malam. Dari hasil jualan sayur-mayur itu, Erna mampu memenuhi kebutuhan sehari-hari.
WANITA tak sampai separuh baya itu sibuk menata merapikan dagangannya di atas ken daraan pikap miliknya yang diparkir tepat di depan rumahnya, Desa Sumurinduk, Desa Sumur, Kecamatan Ketapang, Lampung Selatan, Kamis (20/4) malam. Dengan gigih wanita yang mengenakan kaus berwarna merah muda itu gigih berjualan sayur-mayur hingga larut malam. Namun, bagi dia rezeki yang diturunkan Allah swt melalui berjualan sayur-mayur adalah sesuatu yang haru diperjuangkan. Betapa tidak ia berjualan sayur-mayur hampir menginjak satu dekade. Berawal dari jualan menggunakan sepeda motor, hingga akhirnya kini ia mampu membeli sendiri ken
daraan mobil dari hasil jualannya tersebut. Wanita penuh tangguh itu adalah Erna namanya. Ia setiap hari harus berkeliling dan berjualan sayur-mayur. Bahkan, demi me ngais rezeki Erna harus berkeliling menggunakan mobil hingga dua kecamatan sekaligus. “Setiap hari saya jualan sayur. Saya jual sayur-mayur ini untuk membantu suami, Edianto (42). Memang saya dulu pernah dikucilkan, tapi sekarang banyak yang mengikuti jejak saya berjualan sayur-mayur menggunakan mobil,” kata dia. Erna, yang kini menginjak umur 36 tahun, itu setiap hari harus mengeluarkan modal sebesar Rp5 juta yang dibelan jakan sayur-mayur. Namun, dari jualannya ibu tiga anak itu
mampu mendapatkan keuntung an sebesar Rp1 juta per hari. “Lumayan besar keuntungan saya. Tapi, kita harus besar juga mengeluarkan modal. Selain itu, saya juga harus bisa bangun subuh untuk berbelanja dan pulang larut malam,” kata dia. Dari penghasilan jualan sayur-mayur, ia mampu membantu suami dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari. Bahkan, ia bisa membeli kendaraan sebanyak dua unit. Satu mobil dipakai untuk berjualan sayurmayur dan satu lagi dipakai suami jasa sewa. “Lumayan, Mas. Semua mobil itu berawal dari kredit. Alhamdulillah, semua kreditan sudah lunas semua. Kini kedua mobil itu kami pergunakan sebagai pencari nafkah,” ujarnya. (D1) n Armansyah
14 I
Daerah
sabtu, 22 april 2017
Inspektorat Siapkan Sanksi ASN Asusila Dalam peraturan ASN, jika melanggar ketentuan yang ada, ASN pasti dikenakan sanksi sesuai dengan tingkat kesalahannya. AHMAD SOBIRIN
K
EPALA Inspektorat Tulangbawang Ba rat Pirwansyah dan Kepala Inspektorat Tulang bawang Ahmad Suharyo menyayangkan ulah dua oknum aparatur sipil negara (ASN) yang tepergok warga sedang berduaan di dalam mobil di lapangan Dayamur ni, tepatnya di depan SMAN 1 Tumijajar, Jumat (21/4). Inspektorat menyiapkan sanksi tegas bagi ASN yang bertindak asusila itu. Kepala Inspektorat Tuba Ahmad Suharyo mengung kapkan pihaknya akan memberikan sanksi te gas sesuai dengan aturan ASN jika oknum tersebut terbukti melakukan hal yang tidak terpuji terse but. Menurutnya, dalam peraturan ASN, jika ASN melanggar ketentuan yang
ada, pasti dikenakan sanksi sesuai dengan tingkat ke salahannya. “Tetapi, kami harus meng hormati asas praduga tidak bersalah. Kami serahkan se penuhnya ke proses hukum. Nanti bila sudah ada kepas tian dari sisi hukum, yang bersangkutan akan dipros es dan dikenakan sanksi sesuai dengan peraturan perundangan-undanga n ASN,” kata Suharyo ditemui di Kantor Inspektorat Tu baba, Jumat (21/4). Hal senada disampaikan Kepala Inspektorat Tuba ba Pirwansyah. Dia me nyayangkan kejadian yang diduga dilakukan sepasang PNS di Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kabupa ten Tulangbawang dengan salah satu staf di Badan Pendapatan Tubaba. “Dari kacamata pembina, kami sangat menyayangkan jika kejadian itu benar. Namun, kami tetap menggunakan praduga tidak bersalah. Un tuk itu, sesuai protap kami menunggu proses pemerik saan dari pihak kepolisian,” kata Pirwansyah. Diketahui, dua oknum
ASN Tuba dan Tubaba, yaitu pejabat eselon III di Tulang bawang berinisial LI (50) dan ST (34), staf Bappeda Tubaba, ditangkap Polsek Tulangbawang Udik atas dugaan telah melakukan perbuatan asusila. Kedua pasangan yang di tangkap tersebut diserahkan sejumlah warga dan ang gota ormas bersama dengan satu mobil Mitsubshi Mirage putih BE-2437-FI yang diduga milik salah seorang oknum pejabat Tulangbawang.
Pemeriksaan Polisi Kapolsek Tulangbawang AKP Sainul AR terkesan menutup-nutupi kedua ok num yang ditangkap terse but. Namun, dia membenar kan telah kejadian tersebut. Berdasarkan pantauan di Mapolsek kemarin, kedua pasangan ASN yang diduga pasangan selingkuh itu te rus diperiksa sampai pukul 14.00. Namun, pemeriksaan ini dilakukan secara tertu tup dan wartawan dilarang mengambil gambar peme riksaan tersebut. (D2) sobirin@lampungpost.co.id
Agung Hadiri Sosialisasi Perumahan Swadaya ke 513 KK BUPATI Lampung Utara Agung Ilmu Mangkunegara menghadiri sosialisasi Ban tuan Stimulan Perumahan Swadaya (BSPS) Tahun 2017 kepada 513 kepala keluarga (KK) di Gedung Serbaguna (GSG) Kotabumi, Kamis (20/4). Selain Agung, hadir pula kepala Bank Lampung Ca bang Kotabumi, para kepala organisasi perangkat daerah Lampung utara, para camat, para lurah, dan kepala desa. Agung dalam sambutan nya menjelaskan BSPS adalah fasilitas pemerintah berupa bantuan stimulan untuk pembangunan atau pen
ingkatan kualitas rumah kepada masyarakat berpeng hasilan rendah (MPR), yaitu masyarakat yang mempunyai keterbatasan daya beli rumah sehingga perlu mendapat dukungan pemerintah untuk memperoleh rumah yang layak huni. Menurutnya, Lampung Utara merupakan satus at u nya k a b u p ate n d i Provinsi Lampung yang terbesar menerima BSPS, sebanyak 513 KK, senilai Rp7,695 miliar atau Rp15 juta/per KK, yang tersebar di lima kecamatan dan 14 desa/kelurahan. “Selain
merupakan kebutuhan dasar manusia, rumah juga berfungsi mening katkan harkat, martabat, dan mutu kehidupan dan penghidupan,” ujarnya. Satu di antara sejumlah warga penerima BSPS, M Syarifudin, dari Desa Ban darputih, Kecamatan Kotabu mi Selatan, berterima kasih kepada Bupati yang memper hatikan sebagian masyarakat yang memiliki rumah tidak layak huni. Sebab itu, dia akan berperan aktif men dukung pelaksanaan ber bagai kegiatan di Lampung Utara. (FIT/LEH/D2)
LAMPUNG POST
SEKOLAH
BOOTH PENDAFTARAN
DAERAH
LAMPUNG POST
sabtu, 22 april 2017
I 15
Sempat Ricuh, Pekon Sidoharjo Kondusif Masyarakat desa meminta kepala Desa Sidoharjo mundur. PERDHANA WIBYSONO
R
EMBUK pekon antara kepala Desa Sidoharjo, Kecamat an Way Panji, Lampung Selatan, dan masyarakat setempat sempat ricuh, Kamis (20/4). Situasi terata si setelah aparat Polsek dan Koramil Sidomulyo menenangkan masyarakat yang sudah emosi. Kericuhan terjadi saat Kades Marjana memberi klarifikasi terkait pesoal an pengelolaan anggar an dan belanja desa tapi masyarakat setempat tidak terima hingga pada fo rum itu terjadi aksi lempar kursi. Rembuk desa yang di lakukan di Balai Desa Sidoharjo dihadiri Unsur Pimpinan Kecamatan (Us pika) Way Panji dan tokoh masyarakat setempat un tuk menindaklanjuti surat perintah Bupati Lampung Selatan Zainudin Hasan. Dalam surat tersebut Bupati Lampung Selatan
menyatakan Kepala Desa melanggar Pasal 26 Ayat (4) huruf (d) Undang-Un dang Desa No. 6/2014. Serta pembangunan kios dan lapak pasar tidak melalui musyawarah desa karena tidak dibentuk tim pelak sana. Surat Bupati Lampung Selatan itu terbit merupa kan hasil pemeriksaan khusus tim Inspektorat Lampung Selatan. Dalam surat itu terdapat lima poin untuk dilaksanakan kades, yakni melaksanakan rem buk pekon setiap angga ran bersumber dan masuk melalui kas desa untuk dianggarkan ke Anggaran dan Pendapatan Belanja Desa (APBDes). Lalu, poin berikutnya setiap pengelolaan aset berupa pasar desa harus dikelola transparan me libatkan aparatur desa, memerintahkan pengelola pasar mencatat seluruh penerimaan pasar, serta segera menetapkan petu gas keamanan pasar desa.
Ratusan warga yang hadir merasa tidak perlu rembuk pekon karena se mua permasalahan sudah ditangani Inspektorat dan Polres Lampung Selatan. “Tidak perlu rembuk ka rena selama ini tidak ada iktikad baik dari kades,” kata Minto Rogo, tokoh m a sya r a k at s e te mp at , Kamis (20/4). Dia mengatakan pas caunjuk rasa, kades tidak ada iktikad menyelesaikan permasalahan atau tun tutan masyarakat. Sebab itu, masyarakat menuntut kades mundur dari jaba tannya. “Kami minta kades mundur dari jabatannya karena banyak masalah,” ujarnya. Kades Sidoharjo Ma jarna mengatakan setiap melakukan perencanaan, pengelolaan, dan pelaporan Dana Desa (DD) sesuai me kanisme, selalu melibatkan aparatur desa dan tokoh masyarakat. “Semua sudah sesuai dengan aturan yang sudah ditentukan,” kata Marjana. (D1) perdhana@lampungpost.co.id
Nusantara Bershalawat
Mustafa Ketua Syekermania Lampung DISAKSIKAN puluhan ribu syekermania, Mustafa resmi dilantik sebagai Ketua Syekhermania Lampung, Kamis (20/4) malam, di Lapangan 16C Mulyojati Kota Metro.
P
ELANTIKAN dilaksanakan Habib Syech bin Abdul Qodir Assegaf ditandai dengan penyerahan sorban kebesaran kepada Mustafa. Selain Mustafa dilantik juga menjadi Penasihat Syekhermania KH Ali Komarudin dan Sekretaris KH Muhyidin Tohir. Acara yang bertajuk Nusantara Bersholawat ini juga dihadiri sejumlah tokoh Lampung yang telah bergabung dengan Syekhermania Lampung. Mereka yakni Pengurus Ponpes Sabilung Najah Kotagajah KH Daroni Ali, Pengasuh Ponpes Darul Ulum Seputihbanyak KH Fathul Mujid, dan seluruh ketua PCNU kabupaten/kota. Dalam sambutannya, Mustafa mengatakan Nusantara Bersholawat digelar untuk membumikan selawat di seluruh penjuru Lampung. Acara ini diikuti berbagai lapisan masyarakat, tidak hanya dari Lampung, tetapi juga dari sejumlah provinsi lainnya di Indonesia. “Selain menghidupkan selawat,
Keterangan Foto: 1.
Ketua Syekhermania Lampung Mustafa (tengah) bersama Habib Syech Assegaf (kiri) berdoa bersama saat acara Nusantara Bersholawat di Metro, Kamis (20/4).
2.
Para jemaah yang hadir saat acara Nusantara Bersholawat di Metro, Kamis (20/4).
3.
Ketua Syekhermania Lampung Mustafa menyapa para jemaah saat acara Nusantara Bersholawat di Metro, Kamis (20/4).
4.
Ketua Syekhermania Lampung Mustafa saat tiba di acara Nusantara Bersholawat di Metro, Kamis (20/4).
5.
Ketua Syekhemania Lampung Mustafa mencium tangan Habib Syech Assegaf saat acara Nusantara Bersholawat di Metro, Kamis (20/4). FOTO: ISTIMEWA
melalui Nusantara Bersholawat diharapkan semakin meningkatkan ukhwuah islamiah sesama muslim, serta menjaga persatuan dan kesatuan bangsa. Hari ini tanpa melihat latar belakang dan kedudukan, tujuan kita sama yakni cari keberkahan,” kata dia. Nusantara Bersholawat merupakan perhelatan yang ketiga, setelah sebelumnya dilaksanakan di Kecamatan Kalirejo dan Gunungsugih, Lampung Tengah. Rencananya selawat bersama Habib Syech akan dilaksanakan secara rutin setiap tahunnya. Dia berharap dengan dilantiknya
1
2 kepengurusan Syekhermania Lampung semakin menumbuhkan cinta terhadap Nabi Muhamad saw melalui selawat. “Mari kita lestarikan selawat
sebagai wujud cinta kita terhadap Nabi Muhammad saw. Melalui wadah ini juga diharapkan terjaga semangat cinta Tanah Air, Indonesia.”
5
Dari pemantauan media, puluhan ribu penggemar Habib Syech melantunkan selawat dengan membawa atribut-atribut,
4
seperti bendera N U , foto-foto Habib Syech, dan atribut bergambar Ketua Syekhermania Lampung 3 Mustafa. Pada kesempatan itu Habib Syech juga mendoakan Mustafa untuk bisa memimpin Lampung pada 2018 mendatang. Doa tersebut diamini puluhan ribu syekhermania. Dia mengapresiasi atas langkah Mustafa yang begitu semangat menghidupkan selawat di tengah masyarakat. “Mudah-mudahan bisa memimpin Lampung. Gubernur-gubernur lainnya dapat meniru apa yang dilakukan Mustafa yang menghidupkan selawat di tengah-tengah masyarakat,” ujarnya yang diamini para syekhermania. (WAH/D10)
DESA MEMBANGUN
16 I sabtu, 22 april 2017
LAMPUNG POST
Badransari Dirikan Usaha Penggemukan Sapi
Yunus
Kepala Kampung Badransari Kampung Badransari, Ke camatan Punggur, Lamteng, mendukung penuh langkah Pemkab untuk menjadi daerah swasembada daging. Sebab itu, kampung tersebut berencana membentuk badan usaha milik kampung (BUMK) dengan kegiatan usaha berupa penggemukan sapi. Kepala Kampung Badransari Yunus mengatakan Badransari memiliki jumlah dusun yang paling kecil dibanding kampung-kampung lain di Punggur. Dengan demikian akan lebih mudah menggerakkan masyarakat untuk bersama-sama mendirikan dan mengelola BUMK. Tiga dusun yang ada di Badransari siap bergerak bersamasama agar kampung segera memiliki BUMK, yang salah satu kegiatan usahanya adalah penggemukan sapi. Dengan
demikian, selain berupaya menjadi kampung mandiri, Badransari juga mendukung program swasembada daging yang digaungkan pemerintah. Yunus melanjutkan untuk ADD 2017, rencananya Badransari akan membuat usaha penggemukan sapi, selain tetap melaksanakan pembangunan fisik. Saat ini, rencana tersebut dalam proses pengkajian. “Kami mau membuat sentra penggemukan sapi. Sudah ada beberapa kampung yang membuat. Tinggal mencontoh dan disesuaikan dengan kondisi dan potensi kampung kami. Dusun kami hanya sedikit, jadi lebih mudah diajak bergerak bersama,” kata dia, kemarin. Selain berencana mendiri kan BUMK, ADD 2017 juga akan digunakan untuk pembangunan jalan aspal, jalan onderlaag, dan gorong-gorong. Yunus mengakui manfaat yang begitu besar dari dana desa. Seluruh urusan desa bisa cepat dis elesaikan, pembangunan, pembinaan, dan pemberdayaan berjalan semua. “Harapan kami dana desa terus ada dan makin me ningkat. Kampung bisa terus berbenah dan berubah menjadi kampung mandiri,” ujarnya. (WAH/D2)
JALAN ONDERLAAG. Kakam Badransari, Punggur, Lampung Tengah, Yunus menunjuk salah satu jalan onderlaag ADD 2016, Jumat (21/4). n LAMPUNG POST/ WAHYU PAMUNGKAS
56 Persen ADD Badransari untuk Pembangunan Dia melanjutkan selama 2016 pembangunan fisik dan kegiatan lain, nonfisik, berjalan dengan baik. WAHYU PAMUNGKAS
S
n LAMPUNG POST/WAHYU PAMUNGKAS
ADD 2016. Gedung Balai Kampung Badransari, Kecamatan Punggur, Lampung Tengah, Jumat (21/4). Kampung Badransari menerima ADD sebesar Rp756.784.271 pada 2016. Berdasarkan musyawarah, aparatur kampung membagi dana tersebut untuk empat bidang, yaitu penyelenggaraan pemerintahan kampung, pembangunan fisik, pembinaan kemasyarakatan, dan pemberdayaan masyarakat.
EBAGIAN besar alokasi dana desa (ADD) 2016 di Kampung Badransari, Kecamatan Punggur, Lampung Tengah, digunakan untuk pembangunan infrastruktur. Lebih dari separuh, sekitar 56% anggaran dihabiskan untuk pembangunan fisik demi memenuhi kebutuhan warganya. Ke p a l a Ka mp u n g B a d r a n sari Yunus mengatakan Badransari menerima ADD sebesar Rp756.784.271 pada 2016. Berdasarkan musyawarah, aparatur kampung membagi dana tersebut untuk empat bidang, yaitu penyelenggaraan pemerintahan kampung, pembangunan fisik, pembinaan kemasyarakatan, dan pemberdayaan masyarakat. “Paling banyak untuk pemba ngunan fisik karena itu memang
kebutuhan masyarakat dan secara pembangunan, pembangunan langsung dapat dinikmati man- jalan onderlaag Rp173.211.000, faatnya secara bersama-sama,” untuk pembangunan jembatan kata Yunus ditemui ruang ker- beton Rp26.191.500, untuk pemba ngunan jalan rabat beton 280 x 3 x janya, Jumat (21/4). Dia menjelaskan pembangunan 0,10 Rp65.825.000, untuk pemba fisik di Badransari yang dida- ngunan drainase Rp47.362.000, nai ADD 2016 menelan biaya le u n t u k p e m b a n g u n a n T P T bih dari Rp424 juta atau lebih Rp6.121.000, untuk pembangunan dari 56% dari total ADD. Dana gedung PAUD Rp62.611.000, untuk tersebut untuk pembangunan pembangunan gorong-gorong jalan onderlaag Rp27.803.000, untuk pemba Rp173.211.000, Kami bersama ngunan gardu pembangunan perwakilan masyarakat p o s k a m l i n g jembatan beton tiga dusun Rp26.191.500, bermusyawarah Rp14.980.000. pembangunan dan menetapkan “Masyarakat jalan rabat beton 280 x 3 x 0,10 pembangunan itu dengan m e m b u t u h kan dan me Rp65.825.000, skala prioritas. n ya m p a i k a n p e m b a n gunan drainase Rp47.362.000, itu. Kami bersama perwakilan pembangunan TPT Rp6.121.000, masyarakat bermusyawarah dan pemban gunan gedung PAUD menetapkan pembangunan itu Rp62.611.000, pembangunan dengan skala prioritas.” gorong-gorong Rp27.803.000, Dia melanjutkan selama 2016 pembangunan gardu poskamling pembangunan fisik dan kegiatan tiga dusun Rp14.980.000. lain, nonfisik, berjalan dengan Kedua, bidang pelaksanaan baik. Semua selesai tepat waktu.
“
“Semua beres dan sejauh ini tidak menemui kesulitan apa pun,” ujarnya. Selain untuk pembangunan fisik, ADD 2016 Badransari juga digunakan untuk penyelenggaraan pemerintah kampung, seperti penghasilan tetap dan tunjangan Rp88.620.000, operasional perkantoran Rp89.240.550, operasional BPK Rp4.950.000, operasional LPMK Rp4.999.200, dan operasional RT/RW Rp6.676.000. Selanjutnya, bidang pembinaan kemasyarakatan meliputi ke giatan pembinaan ketenteraman dan ketertiban Rp32.491.814, posyandu Rp19.339.000, Karang Taruna Rp9.959.000, pelatih an 10 program pokok PKK Rp5.937.000, pengembangan UP2K Rp4.114.000, dan pembinaan lansia Rp3.150.000. Sedangkan untuk pemberdayaan meliputi kegiatan pelatihan kepala desa dan perangkat Rp6.692.000, dan kegiatan sosial budaya Rp10.044.220. (D2) wahyu@lampungpost.co.id
GELIAT Pasar metro
Sumber Agung Jual Berbagai Merek Pompa Air TOKO Sumber Agung menjual berbagai merek pompa air dan peralatan listrik. Selain itu, di sini menjual berbagai peralatan pertukangan, seperti gergaji, pahat, mata bor, dan mesin bobok kayu, dan mata gergaji. Toko yang berada di Lantai Dasar Blok A1, pusat pertokoan Shoping Center ini juga menjual berbagai peralatan perbengkelan, termasuk gagang pacul, gembok, engsel pintu, serta rel gorden. “Banyak juga kami menjual kebutuhan rumah tangga,” kata Awi, sang pemilik, ditemui di tokonya, Jumat (21/4).
Dia juga menyebutkan paku tembok, peralatan cat, dan timbangan juga dijual. “Kami juga menjual penggilingan daging dan cabai serta mesin pemotong kayu.” Menurut Awi, untuk harga beli di tokonya tidak dipatok. “Kami memang memanjakan pembeli dengan boleh menawar harga,” ujarnya. Awi juga memerincikan untuk harga jual pompa air dari berbagai merek dijual dari Rp300 ribu— Rp400 ribu. Kemudian, untuk mesin pemotong kayu dijual dengan harga dari Rp450 ribu—Rp550 ribu. Untuk rel gorden dijual dari harga Rp8.500—Rp30
ribu/meternya. Begitu juga harga timbangan dari Rp120 ribu—Rp775 ribu. Itu untuk ukuran 10—100 Kg. Sementara untuk harga jual selang air dari Rp2.500— Rp15 ribu. Dia bersyukur di tokonya banyak para pembeli. Meski tidak setiap saat ramai, Awi tetap berterima kasih kepada para pembelinya. “Setiap hari ya ada saja pembelinya. Terkadang ramai, kadang juga sepi,” ujarnya. Jika Anda menginginkan pompa air, mesin pemotong kayu, dan peralatan listrik, serta alat-alat pertukangan, silakan ke Toko Sumber Agung di Lantai I Shoping Center Metro. (CAN/D2)
n LAMPUNG POST/AGUS CANDRA
TOKO SUMBER AGUNG. Toko Sumber Agung menjual berbagai merek pompa air dan peralatan listrik di Lantai Dasar Blok A1, pusat pertokoan Shoping Center Metro, Jumat (21/4).
Cari Ikat Pinggang, Topi, dan Kacamata Silakan ke Kios Yani
n LAMPUNG POST/AGUS CANDRA
KIOS YANI. Kios Yani di Lantai Dasar Shoping Center Metro, Jumat (21/4). Di Kios Yani ini dijual berbagai merek ikat pinggang dan ikat pinggang anak sekolah, serta tas gaul.
ANDA dipersilakan memilih dan menawar. Ini bukan harga mutlak, demikian disampaikan Nyonya Yani, pemilik Kios Yani di Lantai Dasar Shoping Center. Di Kios Yani ini dijual berbagai merek ikat pinggang dan ikat pinggang anak sekolah, serta tas gaul. Menurutnya, di kios itu juga menjual berbagai topi, dari topi gaul untuk anak ABG dan topi berbagai me
rek. Lalu, di kios itu juga menjual kacamata gaya, serta kaca mata min dan plus. “Untuk dompet juga kami jual, pokoknya silakan pilih saja, dijamin kualitasnya,” ujar Yani, pemilik kios, kemarin. Ia merasakan sejauh ini kondisi pembelinya stabil. “Setiap hari pasti ada yang datang membeli, terutama tali pinggang dan topi gaul, yang agak laku dijual.”
Yani menyebutkan untuk ikat pinggang dijual harga rata-rata dari Rp15 ribu— Rp75 ribu, sedangkan topi dari harga Rp20 ribu—Rp35 ribu. Begitu pula untuk harga tas gaul dijual dari Rp20 ribu—Rp35 ribu. Untuk pembeli, selain ABG juga orang dewasa. “Ya, biasanya anak-anak ABG ca rinya topi dan dompet,” kata dia. Sementara untuk kaca-
mata biasanya yang rajin membeli justru kaum bapak yang mencari kacamata untuk baca yang plus. Di kios ini juga menjual sarung tangan untuk sepeda motor dari berbagai model. “Makanya jika ingin mencari tali pinggang, tas gaul, sarung tangan motor, serta kaca mata dan topi silakan datang ke Kios Yani, di Lantai Dasar Shoping Center.” (CAN/D2)
OPINI
LAMPUNG POST
SABTU, 22 april 2017
I 17
nuansa
Senja di Teuku Umar
N
n SUGENG RIYADI
Universalisme Islam di Tengah Keutuhan Bangsa Hardi Hamzah Direktur Inciss dan MPP DPW PAN Lampung
W
ILLIAM James dalam bukunya Relegion of Pysco Social and Human Interes (1978), menandaskan bahwa sepanjang sejarah manusia, kita bisa saja tidak menemukan pasar dan tempat hiburan, tetapi hampir dapat dipastikan kita akan temukan tempat ibadah. Mengapa demikian James, mengintrodusasi, bahwa pada dasarnya setiap manusia tidak terlepas dari dua hal, yakni rasa cemas dan berharap. Dengan dua hal inilah sesorang kemudian secara teologis mendorong dirinya ke dalam nilai-nilai submission to God (berserah diri kepada Tuhan). Kita pahami bersama, bahwa tidak ada satu agama pun yang tidak menganjurkan ritual salat atau sembahyang. Kata terakhir ini di Indonesia menunjuk pada ritus Hindu, yakni Sang Hiyang Widhi Washe. Agama, apakah itu agama samawi, seperti Yudaisme (Taurat), Nasrani (Injil), dan Islam (Alquran) sampai pada agama-agama yang supranaturalnya tercipta dalam konteks teologi pembebasan kemanusiaan yang dibawa Sidartha Ghautama, Konghucu, dan yang lainnya, niscaya mempunyai rujukan yang satu, suatu postulat khusus yang di sebut kitab suci. Agama Hindu mempunyai kitab Wedha, Budha dengan Tripitaka, Zoroaster dengan Zen Afesta. Bahkan, aliran kepercayaan pun mempunyai kitab serat sentani atau darmo gandul. Merujuk dari mikro analisis di atas, kitabkitab tersebut memberi wawasan kepada pemeluknya agar dapat menjadikan agama sebagai variabel kontrol, ini bila kita berasumsi, bahwa agama sebagai premis moral, ini selalu ditransformasikan oleh para pemuka agama, semuanya merujuk pada ritualitas dan pertahanan moral. Meski kita kemudian bisa saja kecewa ternyata dengan pendekatan ini, justru ada keterpisahan nilai antara ritualitas dan pertahanan moral, mestinya satu sama lain menguatkan, tetapi faktanya berjalan sendiri-sendiri, akibatnya kemungkaran justru makin merambah di negeri ini. Pertanyaannya kemudian, apakah agama tidak mampu menjawab hiruk pikuknya semangat ubu dunia, sehingga pemeluknya terpelanting dan terjerembab ke arah kebatilan yang mamnun (kejahatan moral yang berkelanjutan)? Memang tidak mudah menjawab pertanyaan ini. Globalisasi yang membawa penetrasi berbagai kenikmatan melumpuhkan inherentes agama dalam konteks jaringan tauhid, dalam arti tauhid yang bermuara pada satu kesatuan kekuatan nilai
PARTISIPASI OPINI
Universalisme Islam Menurut Abu A’la Almaududi dalam esainya What’s Islam stand for, tegas ia mengatakan Islam is the total region which can not be comparementalized (Islam adalah agama yang menyeluruh dan tidak dapat dipilahpilah). Inilah yang dimaksud dengan uthulu
“
Universalisme Islam, bukan saja tidak membeda-bedakan personal dalam konteks kemaslahatan, melainkan lebih jauh lagi Islam melampaui seluruh kegiatan positif umatnya, termasuk umat di luar agama Islam yang ingin melakukan kemaslahatan. fisillmi kaffah, sebagaimana yang termaktub dalam Surah Al Baqarah. Dengan demikian, universalisme Islam bukan saja tidak membeda-bedakan personal dalam konteks kemaslahatan, melainkan lebih jauh lagi Islam melampaui seluruh kegiatan positif umatnya, termasuk umat di luar agama Islam yang ingin melakukan kemaslahatan. Ibnu Rusdy pun mengingatkan kepada kita, bahwa kejayaan Islam pada abad pertengah an bukan karena sekadar mendorong nilainilai normatif yang tidak dapat diingkari, melainkan untuk menjawab tantangan Islam justru membangun normatif ritualnya dengan elan dan etos kerja yang tinggi, dus tidak berada di mihrab semata. Ini relevan dengan Ibnu Sina yang mengatakan bahwa sesungguhnya Islam itu value loaded (padat nilai), simultan pula value free (bebas nilai), dalam visi meaktualisasikan rasionalitas kekuatan umatnya untuk menjangkau inovasi baru. Sebagaimana yang dilakukan oleh Rasulullah
dalam jangka kurang dari 23 tahun mampu mereduksi imperium Romawi dan Persia. Beranjak dari sikap kita untuk mengasumsikan Islam sebagai teologi modern yang padat nilai dan bebas nilai, kiranya patut disayangkan, bila Islam melalui ulamanya dimainkan secara serampangan lewat politik kontemporer yang justru mereduksi nilainilai Islam itu sendiri, semisal turun ke jalan untuk sekadar ngeyel tidak menghormati hukum yang sedang berjalan. Kalau pemahaman yang sumir semacam ini tetap bergulir, Islam akan bersinggungan dengan gugusan dan gagasan lama. Gagasan lama upaya mereduksi nasionalisme dengan semangat khilafah dan gugusan lama dengan atmosfer tergeret dan terjebaknya Islam pada nilai-nilai konservatif. Dalam masyarakat global yang multiinteraktif dewasa ini, Islam sepatutnya makin memperkuat diri ke dalam isu-isu yang mengglobal, sambil mengidentifikasi aroma romantisme dan radikalisme diri dan agama lain di luarnya. Pada titik ini, secara sederhana, seyoginyalah peran cendekiawan muslim dan ulama sampai pada mubalik di seluruh pelosok, mulai melihat dan memaknai semangat ukhuwah islamiah, ikhuwah wathoniah, dan ukhuwah bariyah, sehingga Islam tampil dalam bentuk yang jauh dari bipolarisasi antarumat, terlebih lagi multipolar yang cenderung merangsang des integrasi bangsa. Inilah sesungguhnya manifestasi dari nilai-nilai kafah (menyeluruh dalam satu kesatuan), baik dalam hakikat maupun makrifat, ketika para ulama mampu mengajak umatnya menuju pencerahan, keluar dari aneka kegelapan, sebagaimana yang di firmankan oleh Allah swt dalam Surah Ibrahim Ayat 1. Dalam perspektif di atas, kesepakatan kita untuk membangun negara bangsa (nation state) sesungguhnya sudah final dan difinalkan oleh kekuatan Islam sebagai agama yang terus-menerus mengaktualisasikan inovasi di tengah-tengah arus globalisasi dan eksistensi agama-agama lain di luar Islam. Ini berarti tokoh-tokoh Islam mundur ke belakang bila mendorong umatnya untuk mencerabut akar hubungan Islam dengan semangat Ipoleksosbud yang notabene juga dibawa oleh agama-agama lain di tengah arus globalisasi dalam masyarakat Indonesia. Bila konteks nation state diformulasikan sebagai keinginan bersama untuk terus memajukan bangsa dan negara bersama agama, niscaya akan terwujudlah the return of Islam. n
pak de pak ho Kok pada diam saja ya.
Pasir Pantai Pekon Walur dikeruk ilegal.
n SUGENG RIYADI
pojok Lampu jalan di Bandarmataram padam Rakyat melangkah dengan perasaan. n Dinas Pariwisata inventarisasi potensi wisata Tanggamus. Diberdayakan juga dong.
Lampung Post menerima opini orisinal dan tidak dikirim ke media lain, tak lebih dari 6.000 karakter. Kirim via e-mail ke opini@lampungpost.co.id dengan mencantumkan nomor kontak dan rekening bank. Kami mengutamakan tulisan yang mengkaji fenomena aktual di lingkungan masyarakat Lampung. Setiap artikel/tulisan, foto atau materi apa pun yang telah dimuat di Lampung Post dapat dipublikasikan atau dialihwujudkan kembali dalam format digital dan atau nondigital tetap merupakan bagian dari harian ini.
Direktur: Usman Kansong. Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab: Iskandar Zulkarnain. Pemimpin Perusahaan: Prianto A. Suryono. Dewan Redaksi Media Group: Bambang Eka Wijaya, Djadjat Sudradjat, Elman Saragih, Gaudensius Suhardi, Laurens Tato, Lestari Moerdijat, Najwa Shihab, Putra Nababan, Rahni Lowhur Schad, Saur Hutabarat, Suryopratomo, Usman Kansong. Kepala Divisi Pemberitaan: D. Widodo. Kepala Divisi Content Enrichment: Iskak Susanto. Kepala Divisi Percetakan: Kresna Murti. Asisten Kepala Divisi: Nova Lidarni, Musta’an Basran, Sri Agustina, Rinda Mulyani Sekretariat Redaksi: Nani Hasnia.
supranatural lewat ritualitas pemahaman keghaiban (baca: tuma’ninah), dan mensublimasi hakikat ritual dalam atmosfir yang berijtihad tanpa reserve, ditelan oleh liberali sasi teknologi dan pesona dunia, belum lagi gangguan dari para kelompok orientaslis, dan berbagai penyimpangan harakah yang keluar dari semangat tauhid, sehingga ter geruslah kekuatan agama yang universal (dalam hal ini Islam). Agama universal tersebut tidak down to earth (membumi).
ENEK itu berdiri saja di tepi jalan. Sedari tadi, dia mengamati arus lalu lintas di Jalan Teuku Umar, tepatnya depan Puskesmas Kedaton, yang tidak kunjung sepi. Ia ingin menyeberang tetapi berkali-kali gagal. Maju mundur. Terkadang ia sudah masuk satu dua langkah ke tengah jalan, tetapi sepeda motor yang tak kenal ampun n LAMPOST/hendrivan melintas sebat persis di sebelahnya memIskak Susanto buatnya mundur kembali. Ini pun masih Wartawan berisiko karena terkadang sepeda motor Lampung Post naik ke trotoar di belakangnya karena pengendaranya tidak sabar. Seorang polisi mendekati si nenek. Aku mengira petugas itu mau berbaik hati menyeberangkan si nenek. Ternyata cuma mengusir mobil yang berhenti di tepi jalan. “Bapak tahu kan, jalan lagi padat. Tolong jangan berhenti di sini,” ujarnya kemudian berjalan ke tempat semula. Karena aku pun mau ke tempat parkir di seberang j a l a n , k u a j a k s i n e n e k m e ny e b e ra n g b e r b a r e n g a n . Melambai-lambaikan tangan dan berbarengan dengan perempuan renta ternyata lumayan manjur memperlambat laju kendaraan. Jalan Teuku Umar dari Mal Boemi Kedaton hingga perempatan lampu merah Urip Sumoharjo memang selalu ramai. Di sepanjang tempat itu, tidak ada lokasi yang nyaman untuk menyeberang. Median jalan yang ditanami pepohonan cukup menyulitkan orang tua yang mau menyeberang karena posisi nya lumayan tinggi. Butuh keberanian dan kelincahan untuk menyeberangi jalan ini saat lalu-lintas padat. Kendaraan yang biasanya bisa parkir di tepi jalan depan puskesmas, terpaksa harus hengkang jika tak ingin diusir. Hak menyeberang jalan dengan aman dan nyaman memang jarang ada yang memikirkan. Ritual menyeberang jalan yang menyebalkan bagi banyak orang itu sepertinya tidak begitu penting untuk diperjuangkan. Padahal, urusan yang satu itu mengandung risiko tertabrak. Bukankah keamanan dan kenyamanan menyeberang itu juga hak warga. Bisa jadi ini bakal menjadi perhatian pemerintah jika mereka yang suka berunjuk rasa mau menyisakan sedikit waktu, suara, dan spanduk-spanduk menuntut penyeberangan yang layak. Magrib makin dekat. Jalan depan puskesmas itu masih tetap ramai. Sebentar lagi, di tempat itu bakal makin ruwet jika Pemerintah Kota Bandar Lampung jadi membangun flyover. Akan makin susah bagi si sakit untuk mencapai Puskesmas Kedaton karena harus memutar di U-turn dekat Pasar Koga. n
Redaktur: Abdul Gofur, Iyar Jarkasih, Muharram Candra Lugina, Padli Ramdan, Vera Aglisa, Wiwik Hastuti.
Desain Grafis/Foto Redaktur: Hendrivan Gumala, Asisten Redaktur: Sugeng Riyadi, Nurul Fahmi, Ridwansyah.
Biro Wilayah Selatan (Lampung Selatan): Herwansyah (Kabiro), Aan Kridolaksono, Juwantoro.
Asisten Redaktur: Aris Susanto, Dian Wahyu Kusuma, Eka Setiawan, Fathul Mu’in, Ricky P. Marly, Rudiyansyah, Susilowati, Wandi Barboy.
Lampung Post Education Center: Wiji Sukamto (Supervisor), Sumaryono
Senior Account Manager Jakarta: Pinta R Damanik.
Liputan Bandar Lampung: Adi Sunaryo, Asrul Septian Malik, Effran Kurniawan, Febi Herumanika, Firman Luqmanul Hakim, Ikhsan Dwi Satrio, M Umarudinsyah Mokoagow, Nur Jannah, Setiaji Bintang Pamungkas, Triyadi Isworo, Umar Wirahadikusuma, Zainuddin. Liputan Jakarta: Hesma Eryani, Luchito Sangsoko Radio SAI-LAMPOST.CO. : Isnovan Djamaludin (Redaktur), Delima Natalia Napitupulu (Asisten Redaktur), Deni Zulniyadi. Publishing (Tabloid, Majalah, Buku): Rahmat Hidayat, Djadi Satmiko. Content Enrichment Bahasa: Chairil Anwar, Kurniawan, Aldianta.
Biro Wilayah Utara (Lampung Utara, Way Kanan, Lampung Barat): Mat Saleh (Kabiro), Aripsah (Asisten Kabiro), Eliyah, Hari Supriyono, Yudhi Hardiyanto, Candra Putra Wijaya, Yon Fisoma, Fajar Nafitra. Biro Wilayah Tengah (Lampung Tengah, Metro, Lampung Timur): Chairuddin (Kabiro), M. Wahyuning Pamungkas (Asisten Kabiro), Agus Chandra, Agus Susanto, Andika Suhendra, Djoni Hartawan Jaya, Suprayogi, Musannif Effendi Y. Biro Wilayah Timur (Tulangbawang, Mesuji, Tulangbawang Barat): Juan Santoso Situmeang (Kabiro), Merwan (Asisten Kabiro), Rian Pranata. Biro Wilayah Barat (Tanggamus, Pringsewu, Pesawaran): Widodo (Kabiro), Abu Umarali, Sudiono, Ahmad Amri.
Senior Account Manager Lampung: Syarifudin. Account Manager Lampung: Edy Haryanto. Account Manager Iklan Biro: Siti Fatimah. Manager Sirkulasi: Indra Sutaryoto. Manager Keuangan & Akunting: Handoko. Alamat Redaksi dan Pemasaran: Jl. Soekarno Hatta No.108, Rajabasa, Bandar Lampung, Telp: (0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi). Faks: (0721) 783578 (redaksi), 783598 (usaha). http://www.lampost.co e-mail: redaksi@ lampungpost.co.id, redaksilampost@yahoo.com. Jakarta: Gedung Media Indonesia, Kompleks Delta Kedoya, Jl. Pilar Raya Kav. A-D, Kedoya Selatan, Kebon Jeruk, Jakarta Barat. Telp: (021) 5812088 (hunting), 5812107, Faks: (021) 5812113. Kalianda: Jl. Soekarno-Hatta No. 31, Kalianda, Telp/Fax: (0727) 323130. Pringsewu: Jl. Ki Hajar Dewantara No.1093, Telp/Fax: (0729) 22900. Kotaagung: Jl. Ir. H.
Juanda, Telp/Fax: (0722) 21708. Metro: Jl. Diponegoro No. 22 Telp/Fax: (0725) 47275. Kotabumi: Jl. Pemasyarakatan Telp/Fax: (0724) 26290. Liwa: Jl. Raden Intan No. 69. Telp/Fax: (0728) 21281. Penerbit: PT Masa Kini Mandiri. SIUPP: SK Menpen RI No.150/Menpen/SIUPP/A.7/1986 15 April 1986. Percetakan: PT Masa Kini Mandiri, Jl. Soekarno - Hatta No. 108, Rajabasa, Bandar Lampung Isi di Luar Tanggung Jawab Percetakan. Harga: Eceran per eksemplar Rp3.000 Langganan per bulan Rp75.000 (luar kota + ongkos kirim).
DALAM MELAKSANAKAN TUGAS JURNALISTIK, WARTAWAN LAMPUNG POST DILENGKAPI KARTU PERS DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA ATAU MEMINTA IMBALAN DENGAN ALASAN APA PUN. Member of Media Group
LAMPUNG POST 69 JT NEGO
200 JT NEGO
HARGA NEGO
95 JT NEGO
85 JT NEGO
60 JT NEGO
66 JT NEGO
110 JT NEGO
BAZAR MOBIL SECOND
18 I SABTU, 22 APRIL 2017
TOYOTA COROLLA ALLNEW 97 MANUAL MULUS BE SIAP PAKAI
ISUZU ENGKEL BAK NHR55 THN 2008 HUB: PUTRA 0818 711125
ISUZU ELF ENGKEL BOK THN 2009 HUB: PUTRA 0818 711125
ISUZU ELF DOBEL THN 2008 HUB: PUTRA 0818 711125
DAIHATSU ALL NEW XENIA 1.3 SILVER R DELUXE 2012, HUB : 0812 73054516
TOYOTA KIJANG INNOVA SOLAR G 2011, SILVER, KM 54.00, HUB : 081273054516
SUZUKI BALENO, BE KODYA, TAHUN 2000 WARNA HITAM, HUB : 0812 73054516
DIJUAL MURAH L300 BOX TH 2002, PLAT BE, PJK HDP, KNDISI PRIMA, HUB. 0812.7960.7819
Kijang SGX 1997, bensin, hrg 80 jt nego Hub. 0813-6753-3331
Grand Livina 2009, type SU, abu2 metalik, hrg 115 jt nego Hub. 0813-6753-3331
Nissan Terano granroad hitam,2002, BE, Manual, hrg 110 jt Hub. 0856-5875-7775
CIVIC 2004 115 Jt, Nego/082182000318
Mitsubishi triton, putih, 2011, plat BD, Nego Hub. 0812-7415-6117
Mitsubishi TS, hitam, 2012, BE, Nego Hub. 0812-7415-6117
AVANZA G 08 BE MT 112 Jt, Nego/081272199150
Timor Dohc th 2000, htm,BE kodya,AC,PW,PS, Rp. 40 Jt/Ng Hub : 0858-3800-0800
Timor Sohc th 99,biru,BE kodya, AC,PW, PS,CL,remot Rp. 36 Jt/Ng Hub: 0858-3800-0800
Daihatsu Feroza th 94,htm,plat B, AC,PW,PS,siap pakai Rp.47 Jt/Ng Hub: 0858-3800-0800
AVANZA G 2008/BE/MT 118 Jt, Nego/Hp : 081379788382
Kijang LGX 2003 125 Jt, Nego/Hp : 0813 69530999
Avanza Velloz 2012/ BE/AT 155 Jt, Nego/Hp : 081369630999
Jimny 2000 62 Jt, Nego/Hp : 0813 69530999
STRARLET 1990 crem,mlus,gres,ac,pr,sonsis, hub.0813.6969.5555
KIJANG 92,biru met ac,pr,rt,siap pke hub.0852.7900.7272
KUDA silver
CARY PICK UP,2006
INOVA 2007
ac,pr,siap pke,bsa tuker tambah hub.0813.6969.5555 2001
mesin sases,body mulus, siap kerja,hub.0852.7900.7272
type G silver,bensin,gres siap pke bs tker tambah.HP.0813.6969.5552
YARIS HITAM
KATANA 2009
type j ,th 2008 posisi d kalianda lampung selatan,085658779202
power strering,hijau,fulfar,ac,flek resing, ban besar,hub.0813.6969.5555
SUZUKI AURIO 2003 hitam ,bensin, siap pke 60 jta ngo hub. 0852.7900.7272
Terios 08 135 jt/081369530999
BALENO 2001 B MT 75 JT, Nego/0811723457
TAFT GT 4X4 1995 65 JT, Nego/0812722380
GRAND INOVA B G. 2.5 MT 2013 240 JT, Nego/081279200444
HONDA CITY 1996 /MT 57 JT, Nego/081279200444
KIJANG KRISTA DIESEL 2000 B MT 97.5 JT, Nego/HP 081279200444
HONDA ACCORD B/2002/VTI 90JT, Nego/HP 081279200444
ALL NEW CIVIC 2009 BE MT BALIK DP 85 JT, Nego/081379700700
FREED PSD 2010 175 JT, Nego/081379700700
BMW 318I AT LIMITED EDISION 2000 110 JT, Nego/081379700700
FORTUNER 2.7 2005 170 Jt, Nego/081379788382
XENIA XI DELUXE 2010 105 JT, Nego/081274664617
Innova E 2006/BE/MT 115 JT, Nego/081274664617
GRANDMAX 2011 BE 1.3 65 JT, Nego/085279911893
GRANDMAX 2013 BE 1.3 75 JT, Nego/085279911893
Terios TS 2010 BE MT 135 Jt, Nego/081279200444
Terrios TX 2008/BE/AT 135 Jt, Nego/Hp : 0813 69530999
Honda CRV 2005/BE/AT 125 Jt, Nego/Hp : 0821 81312930
Honda CRV 2008/AT 188 Jt, Nego/Hp : 0821 81711978
Avanza G 2012/BE/MT 148 Jt, Nego/Hp : 0853 77389999
Honda City VTEC 2007 125 Jt, Nego/Hp : 0853 77389999
Avanza 2012/AT/Jok Kulit 157 Jt, Nego/Hp : 0813 69530999
Fortuner VNT 2012 B/MT 350 Jt, Nego/Hp : 0853 77389999
COROLLA 1997 TV AC Nego/082372506999
Inova G 2008/B/MT 160 Jt, Nego/Hp : 0812 31380818
Avanza G 2012/BE/AT/50 RB 145 Jt, Nego / Hp : 0853 77389999
Suzuki SX 4 2009/B/AT 115 Jt, Nego/Hp : 0821 81711978
Avanza G 2011/BE/AT 125 Jt, Nego/Hp : 0813 79788382
Nissan March 2012 BE/MT 115 Jt, Nego/Hp : 0813 79788382
Kijang LX/BE/MT/PW/DB 75 Jt, Nego/Hp : 0853 77389999
Honda Jazz 2004 BE/AT 110 Jt, Nego/Hp : 0853 77389999
Jimni 4x4 trepes 82 45 jt 081369530999
Honda Jazz 2004/BE/AT + Audio 99 Jt, Nego/Hp : 0852 73836499
Inova G 2011/BE/MT/Hitam 173 Jt, Nego/Hp : 085273836499
Honda CRV 2001/BE/AT 95 Juta, Nego/Hp : 0823 77180502
Jimny 4x4 Offroad 88 Juta, Nego/Hp : 0853 77389999
AVANZA E 2012 B MT 135 JT, Nego/082182000318
BMW 328I M40 1990 MT 45 JT, Nego/ 082282000318
BMW 318 MT 28 JT, Nego/082182000318
JAZZ TRIPTONIK 2008. PJK BARU KM RENDAH, Nego/085273836499
Dyna 110 ST bak kayu 2013 warna Merah Plat BE kondisi siap pakai 150jt nego No Hp 085269642356
Grandmax Pickup’2016 1.5 AC PS Hitam Plat BE Kotamadya 95jt Nego No Hp 085279775707
Jazz RS 2011 Warna Abu-abu Metalik Matic Plat BE Harga 168jt Nego No Hp 082371990005
Colt 120ss Pickup 2015 Hitam Kondisi seperti baru Plat BE 75jt Nego No Hp 082186451956
Pajero Exceed 2014 Warna Hitam Matic KM 20rb Plat BE kota Madya Harga 355jt Nego No Hp 08117277277
Serena type CT Matic 2010 Hitam BE kotamadya Harga 135jt Nego No Hp 082281104145
Grand Livina SV Tahun 2011 Plat BE warna Abu-abu Metalik Harga 125jt Nego No Hp 082179272612
Hilux DC type V Matic 2014 Hitam Plat BE Harga 315jt Nego No Hp 082186037477
Juke 2011 AT/ CVT, Pajak panjang. Siap pakai harga Rp 150 juta nego hub 081369188181
Pajero 2010 super exced, Pajak panjang, Orsinil km rendah,Mutasi dibantu,Dijamin siap pakai tdk ada perbaikan,Harga Rp 247 juta nego Hub 081369188181
Yaris E 2010 Warna Silver Manual Plat BE Harga 128jt Nego No Hp 085279083000
Innova G 2007 Manual Plat B Warna hitam Harga 145jt Nego No Hp 082181308886
Avanza Veloz 1.5 Manual 2012 Plat B Silver metalik harga 155jt Nego No Hp 082306574999
Rush type S Manual 2008 Warna Biru Metalik Plat BE Harga 128jt Nego No Hp 085383311389
INNOVA V 2006 m/t Bensin, BE 444 DI, km 125rb, Hub. 0812-10592000
Grand New Avanza G Manual 2015 Akhir Warna Putih Plat BG mulus Harga 167 Nego No Hp 082375235004
HONDA CITY VTECH TH’2004, PLAT B, WARNA CHAMPAGE, HRG 95 JT NEGO. SAMPAI JADI. HUB. 0813.6953.0999
LUXIO TYPE X TH’2010, SILVER, PLAT BE, HARGA110 JT NEGO. SAMPAI JADI. HUB. 0813.6953.0999
HONDA JAZZ VTEC’2005, PLAT BE, MERAH TRIPTONIC, MATIC, HARGA 105 JT NEGO SAMPAI JADI. HUB. 0813.6953.0999
DAIHATSU TERIOS TX ADVANTURE TH’2011, HITAM, MATIC, 155 JUTA NEGO SAMPAI JADI. HUB. 0813.6953.0999
JIMNY’87 FULL OFFROAD 4 X 4, AC, POWER STERING, BAN KOMODO, PLAT H, HRG 80 JT NEGO. HUB. 0813.6953.0999
DAIHATSU GRAND MAX’2011 TYPE O OPTIMA MINIBUS, PLAT BE KODYA, SILVER, HARGA 90 JT NEGO. HUB. 0813.6953.0999
APV TYPE GL’2012, HITAM, PLAT BE, HARGA 105 JUTA NEGO. HUB. 0813.6953.0999
INNOVA THN 2006 TYPE G, 2000CC, NEGO. HUB.081369086655
TOYOTA ALTIS G BE MT 175 Jt, Nego/081271846218
Espass 1.3 2003 BE 55 Jt, Nego/08117223835
FORTUNER 2.7 BENSIN 2OO5 IST 275 Jt, Nego/081379788382
FANTHER BOX 2008 Nego/082379203099
GRAND LIVINA XV 2011/12 BE MT KM 20 RB 135 Jt, Nego/085377389999
HONDA CRV 2.0 MT 2002 BE KM RENDAH 110JT 08117223835
HONDA STEAM 2002 Nego/081272846281
55 JT NEGO
Kijang kapsul LX th 99 biru mulus BE kodya mesin halus siap pakai cp. 0853 77070549
FORTUNER 2011 BE MT KM 60 290 Jt, Nego/085377389999
KIJANG LSX DIESEL 2001 79 JT 081367939779
PENDIDIKAN
LAMPUNG POST
sabtu, 22 april 2017
I 19
Disdik Gelar Lomba Karikatur Gubernur DINAS Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Lampung akan mengadakan berbagai lomba untuk mempersiapkan peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) 2017. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Lampung Sulpakar mengatakan pihaknya menggelar rapat teknis guna mempersiapkan peringatan Hardiknas 2 Mei 2017. “Peringatan Hardiknas tahun ini kami harapkan berjalan sukses,” kata Sulpakar, usai menggelar rapat di Balai Keratun, Jumat (21/4). Menurut dia, lomba yang akan digelar Disdikbud itu, di antaranya lomba karikatur Gubernur Lampung, lomba puisi, lomba masak, dan puncak perayaan pada 7 Mei 2017 dengan diadakan jalan sehat yang me-
n LAMPUNG POST/M UMARUDINSYAH MOKOAGOW
SAMBUT KARTINI. Sejumlah siswa TK Kartini Bandar Lampung memeriahkan Hari Kartini dengan berbagai kegiatan di teater tertutup Taman Budaya, Bandar Lampung, Jumat (21/4).
PPDB 2017 Direspons Positif Penerimaan siswa baru jenjang SMA/SMK dibagi jalur reguler 70% dan kuota siswa kurang mampu 30%. ASRUL SEPTIAN MALIK
O
RANG tua siswa menyambut baik mekanisme penerimaan peserta didik baru (PPDB) untuk jenjang pendidikan menengah SMA/SMK di Provinsi Lampung. Kamsinah, orang tua siswa, mengaku setuju dengan mekanisme penerimaan siswa baru yang digulirkan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Lampung. Apalagi adanya kebijakan bantuan operasional sekolah daerah (Bosda) untuk siswa kurang mampu yang digulirkan Pemprov Lampung. Awalnya ia menduga tidak ada lagi program bina lingkungan untuk siswa kurang mampu ketika kewenangan SMA/SMK dialihkan ke pemerintah provinsi. Ia setuju
meskipun untuk masuk ke sekolah penambahan kuota,” ujarnya. negeri mensyaratkan siswa lulusan Beberapa siswa setuju dengan SMP memiliki nilai yang tinggi. adanya mekanisme PPDB tersebut. “Katanya pakai tes atau nilai UN, Asya Choirunnisa, siswa kelas IX setuju saja. Anak saya berarti harus SMPN 4 Bandar Lampung, mengabagus nilainya nanti,” ujarnya ketakan dengan adanya seleksi nilai pada Lampung Post, Jumat (21/4) UN untuk masuk ke SMA/SMK tidak Orang tua dari Yulinda, siswi membebani siswa untuk memperkelas IX SMPN 6 Bandar Lampung, siapkan diri dengan mengikuti seitu berharap rangkaian tes. persentase kuoNilai UN, kata ta untuk siswa dia, sudah cukurang mampu kup untuk menKami harap komitmen di sekolah negeri jadi indikator tidak berkurang Disdikbud ini tidak berubah. penentu PPDB dari 30%. Penkarena siswa Jangan sampai tiba-tiba erimaan siswa juga telah persentasenya PPDB baru memang mengikuti seberubah dibagi dua, regrangkaian peruler 70% dan siapan di sekokurang mampu 30%. lah. Dengan adanya persentase Ia juga mengatakan banyak kuota reguler dan kurang mampu, orang tua kurang mampu yang memberikan kepastian bagi calon menginginkan anaknya masuk SMA siswa. atau SMK. “Anak saya mau masuk “Setuju menggunakan nilai UN, SMK. Bagus ada kuota siswa kurang jadi kami enggak usah belajar mampu 30%, tetapi kalau bisa untuk seleksi masuk sekolah,” ditambah lagi supaya ada sedikit kata dia.
“
Ia menilai pembagian kuota untuk reguler dan siswa kurang mampu sudah baik. Porsi siswa reguler lebih besar sehingga membuka peluang untuk masuk ke sekolah favorit. Kepala SMK Arjuna Bandar Lampung Lisna Dewi mengatakan telah mendapat sosialsiasi rencana sistem PPDB dari Dinas Pendidikan. Pihaknya juga telah mengetahui pembagian kuota 70% jenjang reguler dan 30% untuk kurang mampu. Pembagian kuota tersebut, kata dia, tidak lagi merugikan sekolah swasta. PPDB tahun ini bisa mendorong peningkatan jumlah siswa di sekolah swasta yang sempat turun secara drastis beberapa tahun terakhir akibat program bina lingkungan. “Kami harap komitmen Disdikbud ini tidak berubah. Jangan sampai tiba-tiba persentasenya PPDB berubah,” ujarnya. (S1) asrul@lampungpost.co.id
Pelajar dan Mahasiswa Belajar Ekonomi Syariah SEJUMLAH mahasiswa dan pelajar di Bandar Lampung mempelajari ekonomi syariah dalam seminar umum ekonomi syariah di aula Pascasarajana Institut Informatika dan Bisnis Darmajaya, Kamis (20/4). Kegiatan yang digelar Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) As-Salam Darmajaya ini menghadirkan Sekretaris Ikatan Akuntansi Indonesia Achmad Zaky, sebagai pembicara. Mengusung tema Pandangan tentang riba dan bunga bank dalam muamalah berbasis syariah, seminar ini diikuti ratusan mahasiswa dari Universitas Islam Negeri (UIN) Lampung, Universitas Muhammadiyah Lampung, Darmajaya, serta pelajar dari berbagai sekolah di Bandar Lampung. Zaky mengatakan ekonomi syariah di Indonesia kini telah berkembang cukup pesat. Indonesia telah memiliki 13 bank umum syariah dan 21 unit usaha syariah. Sebagian masyarakat mulai beralih dari bank konvensional yang menerapkan sistem bunga, ke bank syariah
yang menerapkan sistem bagi hasil. “Bunga pasti riba, tetapi riba belum tentu bunga. Dalam syariat, riba bermakna tambahan yang disyaratkan dalam transaksi bisnis tanpa adanya padanan (iwad) yang dibenarkan syariah atas penambahan tersebut sehingga diharamkan dalam Islam,” ujar dia. Zaky melanjutkan bank konvensional menggunakan sistem bunga yang besarnya presentase berdasarkan pada jumlah uang (modal) yang dipinjamkan. Penentuan dibuat pada waktu akad dengan asumsi harus selalu untung. Pembayaran bunga tetap, tanpa melihat untung atau rugi, dan pembayaran bunga tidak meningkat sekalipun jumlah keuntungan berlipat. Rektor IBI Darmajaya, Firmasyah Y Alfian, berharap melalui seminar umum ekonomi syariah, para peserta bisa menambah pengetahuan, wawasan tidak hanya terkait ilmu dunia tetapi juga ilmu yang akan bermanfaat di akhirat kelak. (RLS/S2)
n LAMPUNG POST/IKHSAN DWI NUR SATRIO
DAFTAR SBMPTN. Calon peserta mulai mendaftar tes seleksi bersama masuk perguruan tinggi negeri (SBMPTN) di posko Jalan Prof Dr Ir Sumantri Brojonegoro, jalur dua Universitas Lampung, Bandar Lampung, Jumat (21/4).
libatkan guru, siswa, serta masyarakat. Ia juga mengatakan tahun ini Disdikbud juga akan memberikan penghargaan pada bidang UKS dan pemberian hadiah kepada pemenang lomba. Selain itu, akan digelar upacara Hardiknas di lapangan Korpri pada 2 Mei. Upacara melibatkan Polda Lampung, TNI, pegawai negeri sipil, Satpol PP, mahasiswa, siswa, dan masyarakat. “Inspektur upacara adalah Gubernur Lampung,” ujarnya. Sulpakar menambahkan saat ini Pemprov mengelola pendidikan menengah, SMA dan SMK. Pihaknya mengingatkan agar kegiatan yang dilakukan SMA dan SMK di kabupaten/ kota harus dilaporkan dan berkoordinasi dengan Pemprov Lampung supaya terarah. (ADI/S1)
Sertifikasi Guru SMA/SMK Belum Cair DINAS Pendidikan dan Kebudayaan Lampung belum bisa memastikan jadwal pencairan tunjangan sertifikasi guru SMA/SMK triwulan. Sertifikasi akan ditransfer ke Dinas Pendidikan untuk kemudian dikirim ke masing-masing guru. Kepala Bidang Pembinaan Ketenagaan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Lampung Retno Setianingrum mengatakan surat keputusan (SK) pencairan tunjangan sertifikasi sudah turun dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, tetapi masih harus menunggu petunjuk teknis (juknis) mekanisme pencairannya. “SK-nya sudah turun, tetapi juknisnya belum. Kami enggak bisa cairkan,” ujarnya ke-
pada Lampung Post di Balai Keratun, Pemprov Lampung, Jumat (21/4). Retno belum bisa memastikan waktu terbitnya juknis tersebut. Anggaran tersebut akan ditransfer dari pusat menuju keuangan Disdikbud. Hal ini berbeda ketika kewenangan pendidikan menengah ada di masing-masing kabupaten/kota, pencairanya melalui Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) masingmasing kota/kabupaten, kemudian ditransfer ke guru sesuai data jam mereka mengajar. “Belum bisa dipastikan kapan keluar juknis. Kalau seandainya keluar hari ini, besok juga bisa langsung cair,” kata dia. (RUL/S1)
Global Surya Rayakan Hari Kartini SEKOLAH Dasar Global Surya Bandar Lampung menggelar peringatan Hari Kartini di sekolah setempat, Jumat(21/4). Berbagai perlombaan diadakan, seperti lomba mewarnai, membuat poster, dan pemilihan Kartini dan Kartono Global Surya. Humas Global Surya, Affan Zaldi Erya, mengatakan selain kegiatan peringatan Hari Kartini akan diadakan family gathering dengan para orang tua murid pada Sabtu (22/4). Khusus hari pertama, selain mengikuti berbagai perlombaan, para siswa juga diberikan kesempatan untuk menampilkan bakat-bakat mereka, seperti bermain musik tradisional dengan paduan musik modern, bernyanyi, hingga menari. Kemudian di hari kedua, akan diadakan kegiatan jalan sehat dan konser
musik dalam kegiatan family gathering. Affan menjelaskan konser musik tersebut merupakan kegiatan tahunan di SD Global Surya. Dalam kegiatan itu, para siswa akan menampilkan kebolehan mereka dalam bermusik, yang telah mereka pelajari selama di sekolah. Di sela konser musik juga dilaksanakan lomba-lomba yang membutuhkan kekompakan keluarga, seperti lomba bakiak, lomba anak merias orang tua, dan lomba joged balon. Sementara itu, Ketua Yayasan Taraka Surya, Andi Surya, mengatakan melalui peringatan Hari Kartini, dia berharap para siwswa dapat benar-benar meneladani sosok Ibu Kartini dalam semangat menggali pengetahuan dan nilai-nilai kebangsaan. (RLS/S2)
Cegah Hoax, Teknokra Adakan Workshop Jurnalistik MAHASISWA harus pintar memilah-milah informasi agar tidak menjadi korban atau pelaku penyebar berita bohong (hoax). Untuk itulah, pers mahasiswa harus memahami etika jurnalistik dan mampu memanfaatkan media sosial dengan baik. Untuk mencegah penyebaran berita hoax, Unit Kegiatan Penerbitan Mahasiswa (UKPM) Teknokra Universi-
tas Lampung akan mengadakan workshop jurnalistik pada Senin (29/5). Pelatihan bertema Citizen journalism: its your turn akan dilangsungkan di Unila. Ketua pelaksana kegiatan, Faiza Ukhti Annisa, mengatakan pelatihan ini ditujukan mahasiswa yang aktif dalam lembaga kemahasiswaan di Universitas Lampung dan pers mahasiswa se-Provinsi
Lampung. “Peserta workshop jurnalistik terbatas, hanya 50 orang,” kata dia dalam rilis yang diterima Lampung Post, Jumat (21/4). Peserta yang akan mengikuti pelatihan dikenakan uang pendaftaran Rp35 ribu. Setiap lembaga bisa mengirimkan dua perwakilan. Peserta akan mendapat materi dari wartawan Kompas Vina Oktavia, pemilik
LensArt Gallery Alvindra, dan wartawan Kompas TV Andri Kurniawan. Ia menjelaskan kegiatan ini bertujuan agar mahasiswa dapat memublikasikan sendiri kegiatan atau peristiwa di sekitarnya dalam bentuk berita, foto, dan video. Informasi yang disampaikan mahasiswa harus benar dan sesuai fakta sehingga dapat berpartisipasi
dalam menangkal hoax. Pemimpin Umum Teknokra Fajar Nurrohmah berharap kegiatan ini dapat menyebarkan semangat jurnalisme warga atau citizen journalism di kalangan mahasiswa. “Diadakannya kegiatan ini supaya teman-teman UKM dan pers mahasiswa dapat membuat karya jurnalistik dan menulis berita sesuai fakta,” ujar dia. (AJI/S1)
20 I sabtu, 22 APRIL 2017
HUMANIORA
LAMPUNG POST
Kepala Sekolah Cegah Intoleransi Sekolah menjadi target kaum radikal menyebarkan paham dan menumbuhkan intoleransi. RUDIYANSYAH
U
PAYA mengatasi radikalisme dan intoleransi di satuan pendidikan sepenuhnya berada di tangan sekolah. Kepala sekolah harus aktif dalam mengawasi dan menindak perilaku siswa yang bersifat radikal. Hal tersebut dikatakan Direktur Jenderal Pendidik an Dasar dan Menengah Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Hamid Muhammad saat ditemui Media Indonesia (grup Lampung Post) dalam lokakarya untuk siswa SMA dan SMK bertajuk Aksi Pelajar untuk Kebinekaan Indonesia, di Jakarta, kemarin. M e n u r u t ny a , u p ay a kepala sekolah dalam me nindak radikalisme dan intoleransi menjadi faktor kunci agar kasus tersebut tidak berkembang besar. “Selama ini kan ada pembiaran. Ketika dibiarkan dan jadi besar, barulah heboh, harusnya dimulai dari sejak kasus itu masih kecil,” kata dia. Indonesia memiliki 1.340 suku dan 742 bahasa dae rah. Itu sebabnya kebe ragaman menjadi kekayaan utama bangsa ini. Dia mengatakan Peme rintah Pusat tidak akan memberikan panduan m a u p u n r e ko m e n d a s i kepada sekolah untuk melakukan penindakan terhadap intoleransi. “Kepala sekolah sudah tahulah masalah itu (cara menertibkan), ada wakil kepala sekolah dengan bidang masing-masing bisa langsung melakukan pe nanganan. Kalau ada siswa yang intoleran, segera panggil dan bereskan.” Sejauh ini, Kemendikbud belum memiliki laporan terkait tindakan intoleran
yang terjadi di sekolah. Laporan dan tanggung jawab pembenahan berada di pemerintah daerah dan Dinas Pendidikan. Oleh karena itu, jika terjadi tindakan intoleransi di sekolah, masyarakat diminta untuk mencari keterangan dari sekolah hingga ke pemda. “Kalau sudah masif dan bersifat kebijakan barulah tanya ke kami, segala regulasi dan imbauan kan sudah kami berikan ke sekolah,” ujarnya.
Mengincar Sekolah Direktur Maarif Institute, Abdullah Darraz, saat ditemui dalam kesempatan yang sama menyatakan sekolah menjadi target kaum radikal menyebarkan paham dan menumbuhkan intoleransi. Hal itu berdasarkan hasil kajian yang dilakukan mereka. “Untuk itu, agar menangkal isu radikalisme dan toleransi, kita harus menyuburkan keberagaman di tingkat sekolah,” kata dia. Saat ini, fenomena politik dipandang mampu memecah negara menjadi dua bagian. Oleh karena itu, sejak masih sekolah, siswa harus dibiasakan dengan berada bersama kaum minoritas dan berbeda dari mereka. Menurutnya, model yang mengakomodasi keberagaman di sekolah sudah ditemui di salah satu sekolah di Medan. Di sekolah tersebut, siswa lintas agama sering dipertemukan di satu wadah dan berinteraksi. “Dan dalam kajian kami, kami tidak menemukan adanya radikalisme dan intoleransi di sekolah tersebut.” (MI/S1) rudiyansyah@lampungpost.co.id
Makam Kartini Jadi Destinasi Wisata Sejarah MENTERI Sosial Khofifah Indar Parawansa di Rembang, Jawa Tengah, Jumat (21/4), meresmikan makam tokoh emansipasi perempuan RA Kartini sebagai destinasi wisata sejarah nasional dalam peringatan Hari Kartini 2017. Dalam kesempatan itu, Mensos beserta rombongan juga melakukan ziarah ke makam RA Kartini. “Sebagaimana pemikiran Kartini bahwa kebangkitan seseorang ditandai dengan kebangkitan cara berpikir dan pendidikan yang baik, momentum ini memberi pesan kepada kami bahwa meningkatnya kualitas perempuan Indonesia mendorong meningkatnya kualitas keluarga. Hal ini merupakan salah satu langkah strategis untuk memajukan bangsa dan negara,” kata dia. Khofifah mengatakan Kartini tidak menuntut persamaan hak dalam segala bidang. Ia hanya menuntut agar perempuan diberi
hak untuk mendapatkan pendidikan yang layak. Pendidikan yang layak bagi perempuan memungkinkan mereka memiliki kesempatan lebih baik untuk mendapatkan akses di berbagai bidang dalam kehidupan dan lingkungan. Untuk itu, Mensos meminta seluruh pemangku kepentingan memberikan akses yang lebih baik kepada perempuan, terutama yang tinggal di pelosok daerah terpencil, tertinggal, terluar, dan perbatasan untuk memperoleh pendidikan dan kehidupan yang layak dan lebih baik sehingga memungkinkan lahirnya generasi unggul di masa depan. Selain pendidikan, Kartini juga bertekad menjadi muslimah yang baik sebagaimana bunyi Surah Al Baqarah Ayat 193 yang berarti dari gelap menuju cahaya, yang tecermin dalam buku Habis Gelap Terbitlah Terang. (ANT/S2)
n MI/MOHAMAD IRFAN
HUT KE-42 TMII. Penari kolosal yang menampilkan tarian dari seluruh Tanah Air pada puncak acara peringatan hari jadi TMII, di Sasono Langen Budoyo TMII, Jakarta, Kamis (20/4). Peringatan HUT ke-42 TMII itu selain dimeriahkan dengan hiburan dan tarian kolosal, juga mengelar bagi-bagi tiket masuk gratis.
BPJS Kesehatan Kembali Adakan Pemeriksaan IVA/Papsmear MEMPERINGATI Hari Kartini, BPJS Kesehatan Bandar Lampung menyelenggarakan pemeriksaan IVA/ papsmear di Puskesmas Gedongair, Jumat (21/4). Kegiatan ini bertujuan menekan jumlah penderita kanker serviks. Menurut Kepala BPJS Kesehatan Cabang Utama Bandar Lampung Sofyeni mengatakan pihaknya bekerja sama dengan Dinas Kesehatan Bandar Lampung memberikan layanan deteksi dini kanker serviks kepada seluruh perempuan usia produktif yang telah menjadi peserta JKN-KIS.
Layanan pemeriksaan IVA/papsmear dijamin oleh BPJS Kesehatan sehingga peserta JKN-KIS tidak perlu khawatir dengan biaya. “Peserta JKN-KIS gratis tidak dipungut biaya. Semua puskesmas pasti mampu memberikan pelayanan,” ujarnya. Jika setelah diperiksa dan memerlukan penanganan lebih lanjut, akan dirujuk sesuai dengan prosedur dan ketentuan yang berlaku. Pemeriksaan bisa dilakukan setiap hari di puskesmas-puskesmas. Berdasarkan data peserta BPJS Kesehatan secara nasional ta-
hun 2016, jumlah kasus kanker serviks pada tingkat pelayanan rawat jalan tingkat lanjutan (RJTL) mencapai 12.820 kasus dengan total biaya sekitar Rp56,5 miliar. Di tingkat rawat inap tingkat lanjutan (RITL) tercatat ada 6.938 kasus dengan total biaya sekitar Rp87,1 miliar. Pada tahun yang sama, terdapat 137.465 peserta JKN-KIS yang telah menjalani pemeriksaan IVA dan 206.497 peserta JKN-KIS yang menjalani pemeriksaan papsmear. Data Yayasan Kanker Indonesia (YKI) menyebutkan bahwa kanker leher
rahim menempati 34,4% dari ke seluruhan kanker pada perempuan Indonesia. Ia menambahkan dari kasus yang ditemukan, hampir 70% kasus diketahui saat telah berada dalam stadium lanjut. Hal ini menyebabkan rata-rata satu orang perempuan Indonesia meninggal akibat kanker leher rahim setiap jamnya. “Program pemeriksaan IVA/ papsmear tersebut sejalan de ngan implementasi program promotif preventif yang senantiasa digalakkan BPJS Kesehatan,” kata Sofyeni. (DEN/S1)
Perki Latih Dokter Umum Tangani Penyakit Jantung
n LAMPUNG POST/DENI ZULNIYADI
CEGAH KANKER SERVIKS. BPJS Kesehatan Bandar Lampung menyelenggarakan pemeriksaan IVA/papsmear di Puskesmas Gedongair, Jumat (21/4).
IDI Luncurkan Buku Penolakan DLP IKATAN Dokter Indonesia (IDI) baru saja meluncurkan buku putih IDI Menolak Program Dokter Layanan Primer (DLP). Buku ini diklaim sebagai pernyataan sikap ilmiah terbuka IDI atas persoalan yang tengah dihadapi bangsa, khususnya menyangkut masalah kesehatan. “Buku putih ini ditulis semata-mata atas panggilan tanggung jawab kebangsaan anggota IDI,” ujar Ketua Umum Pengurus Besar IDI, Ilham Oetama Marsis, dalam jumpa persnya di Ja-
karta, kemarin. Ia menjelaskan ada bebe rapa rekomendasi yang dirumuskan dalam buku tersebut, antara lain IDI mengusulkan agar penambahan kompetensi pada dokter umum dilakukan melalui modul terstruktur program pengembangan pendidikan keprofesian berkelanjutan (P2KB). Pasalnya, program tersebut tidak hanya lebih cepat, tetapi kontekstual dengan kebutuha n lokal serta dapat lebih meng efisienkan biaya.
Selain itu, pemerintah dinilai perlu memprioritaskan perbaikan peringkat fakultas kedokteran. “Ter utama untuk FK yang masih berakreditasi B dan C. Itu tentu bisa dilakukan dengan bantuan dari FK yang berakreditasi A,” kata dia. Ketimbang mengadakan prodi DLP, usul IDI agar pemerintah dapat memperbaiki sarana dan prasarana fasilitas kesehatan tingkat pertama (FKTP) milik pemerintah dan menaikkan biaya kapitasi. (MI/S1)
PERHIMPUNAN Dokter Spesialis Kardiovaskular Indonesia (Perki) meng adakan seminar untuk memberikan pelatihan bagi dokter umum dalam menangani pasien gawat darurat dengan penyakit jantung. Ketua Kolegium Ilmu P e ny a k i t J a n t u n g d a n P e m b u l u h D a ra h P e rki, Anwar Santoso, di Jakarta, Jumat (21/4), mengatakan pelatihan pada dokter umum yang merupakan dokter layanan primer merupakan fokus utama dalam Annual Scientific Meeting of Indonesian Heart Association (Asmiha) ke-26 yang diselenggarakan pada 20—23 April. “Tidak hanya workshop untuk dokter spesialis jantung dan pembuluh darah, tetapi juga untuk dokter umum dan layanan pri mer. Sebab, dokter umum sebagai garda terdepan, sehingga mereka harus punya wawasan akademik dan kompetensi untuk bisa melakukan perawatan
preventif dan promotif,” ujar Anwar. Dia menekankan pen tingnya kompetensi dokter umum memiliki pengetahuan dalam penanganan pertama terhadap pasien gagal jantung dan serang an jantung karena me rupakan dokter layanan pertama yang menghadapi pasien dalam keadaan darurat. Selain itu, penanganan pertama yang dilakukan dokter layanan primer juga menjadi penting karena tindakan awalnya akan menentukan langkah selanjutnya yang akan dita ngani oleh dokter spesialis jantung dan pembuluh darah. Dokter spesialis jantung dan pembuluh darah dari Rumah Sakit Harapan Kita, Renan Sukmawan, mengatakan seminar pelatihan di Asmiha 2017 akan memaparkan tentang tindakan pertama saat menghadapi pasien yang datang de ngan tekanan darah di atas 200, serangan jantung, dan gagal jantung. (ANT/S2)
Damar Dorong Pemenuhan Hak Kesehatan Perempuan MEMPERINGATI Hari Kartini, lembaga advokasi perempuan Damar Lampung mendorong pemerintah memenuhi hak-hak kesehatan perempuan. Direktur Damar, Sely Fitriani, menyebut saat ini hak perempuan dalam bidang kesehat an masih jauh dari harapan. Hal tersebut terbukti dari terjadinya berbagai pelanggaran hak ke sehatan perempuan, seperti kasus kematian ibu di Lampung yang masih tinggi. Mengutip data, dari Dinas Ke sehatan Provinsi Lampung Sely memaparkan data angka kematian
ibu pada 2016 yang mencapai 111 kasus. Jumlah tersebut, menurut dia, sangat tinggi meskipun terjadi penurunan dari tahun sebelumnya yang mencapai 149 kasus. Permasalahan kesehatan lainnya yang juga Damar soroti adalah masih terjadinya kasus gizi buruk di Lampung pada 2016 yang mencapai 86 kasus. Selain itu, pada peringatan Hari Kartini tahun ini Damar menyoroti terjadinya peningkatan perkawinan usia anak di Lampung selama dua tahun terakhir. “Peng adilan Tingga Agama mencatat
perkawinan anak di Lampung meningkat sekitar 30 hingga 50%. Pada 2015, terdapat 71 pasangan yang menikah di usia anak. Jumlah itu naik menjadi 102 pada 2016,” kata Sely, melalui rilis yang diterima Jumat (21/4). Pernikahan usia anak tersebut merupakan akibat dari kehamilan yang tidak diinginkan, permasalaha n ekonomi, putus sekolah, serta masih adanya perjodohan orang tua. Sely menyebut Damar telah melaksanakan penelitian kehamilan tidak diinginkan atau direncanakan (KTD) di dua
kabupaten, yakni Lampung Te ngah dan Bandar Lampung. Penelitian ini menemukan bahwa penyebab KTD ialah kegagalan kontrasepsi, kemiskinan, penga ruh negatif dari media, perkawinan dini, serta pandangan negatif dari masyarakat. “Banyak perempuan yang meng alami KTD akhirnya mengatasinya secara sembunyi-sembunyi yang tidak sesuai standar kesehatan, sehingga berdampak pada masalah kesehatan reproduksi mereka dan menyebabkan tingginya angka kematian,” ujar Sely. (RIL/S2)
LAMPUNG POST
EKONOMI BISNIS
sabtu, 22 april 2017
New Honda City Tampil Lebih Sporty Perubahan paling jelas terlihat di bagian eksteriornya, dengan bumper, grill, foglamps, dan desain pelek baru. LUCHITO SANGSOKO
H
ONDA melakukan penyegaran pada model di kelas mini sedan, yaitu City, sejak 2014. Sedan ber ukuran compact itu kini tampil lebih segar dengan nuansa lebih sporty. Penyegaran atau facelift ini dilakukan sebagai bagian dari kebutuhan kon sumen, sehingga diharapkan New City dapat makin diterima masyarakat Indo nesia dengan tampilan barunya. “New City diciptakan untuk mempresentasikan kesuksesan serta membawa kebanggaan tersendiri bagi pemiliknya. Kami percaya penyegaran ini akan memberikan nilai lebih bagi konsumen dan meneruskan kesuksesan model ini di Indonesia,” ujar Marketing & Aftersales Service Director PT Honda Prospect Motor (HPM), Jonfis Fandy, di The Spoke Bistro, Alam Sutera, Tangerang Selatan, Kamis (20/4). Perubahan paling jelas terlihat di bagian eksteriornya. New City makin sporty dengan bumper baru, grill, foglamps, dan desain pelek baru berukuran 16 inci. Sisi penerang an juga mendapatkan perhatian lebih de ngan aplikasi lampu headlamps full LED. Agar tampilan makin sporty, antena radionya sudah mengaplikasi model shark fin. Kemudian spionnya sudah dibekali de ngan auto retractable door mirror dengan LED turning signal. Sektor kabin juga tidak luput dari sentuhan facelift dengan mengadopsi konsep rich and sophisticated. Layout panel dasbor berubah dengan warna baru gun metal garnish dan cluster meter berwarna white illumination. Nuansa modern diperkuat dengan
Center Point Promosi Tambahan Diskon
penggunaan head unit 8 inci floating A/V system dan dapat terkoneksi dengan iOS dan Android. Desain lingkar kemudi juga baru dan dilengkapi dengan audio steering switch. Tidak terlupa kontrol AC yang sudah meninggalkan sistem knop, dan diganti dengan sensor sentuh.
Optimistis Pasar Meski pasar mobil di segmen sedan di Indonesia terbilang sedikit, PT Honda Pros pect Motor (HPM) tetap optimistis dengan produk terbarunya ini. Menurut Jonfis, HPM menyadari bahwa market sedan di Indonesia termasuk kecil, tetapi pihaknya mengganggap penting dikarenakan pemain di segmen ini terbi lang sedikit. “Salah satu tempat yang ada market-nya (segmen sedan) tetapi memang masih kecil dan market-nya pun keras. Kami menargetkan penjualan Honda City tahun ini sebesar 1.200 unit,” kata dia. Untuk urusan jantung pacu, mobil ini masih mengadopsi mesin berkapasitas 1.500 cc SOHC i-VTEC bertenaga 118,3 daya kuda di putaran 6.600 rpm dan torsi 145 Nm di putaran 4.600 rpm. Tenaga tersebut digelontorkan melalui roda depan dengan gearbox 5-percepatan manual atau trans misi otomatis CVT. Untuk fitur keselamatan, pesaing dari Toyota Vios ini terbilang cukup lengkap. Sebut saja advance compatibility engineering (ACE) body, anti-lock braking system (ABS) dengan electronic brake distribution (EBD), brake assist, emergency stop signal (ESS), vehicle stability assist (VSA), motionadaptive electric power steering (EPS), hill start assist (HAS), SRS airbag system (penumpang di bagian depan), i-SRS airbag (untuk mengemudi), front 3-point load limiters dengan pretensioner ELR seat belt, dan ISOFIX. (R4) luchito@lampungpost.co.id
I 21
n LAMPUNG POST/LUCHITO SANGSOKO
TEST DRIVE NEW CITY. Setelah diluncurkan pada medio Maret lalu, PT Honda Prospect Motor (HPM) menantang awak media untuk menjajal ketangguhan produk terbaru di kelas mini sedan, yakni New Honda City pada acara media test drive di Alam Sutera, Tangerang, Kamis (20/4).
Pelanggan Perempuan Mitsubishi Dapat Banyak Diskon PT Budi Berlian Motors, diler resmi Mitsubishi, menggelar Week of Wom an (WOW) atau Kartini Day Mitsubishi di kantornya, di jalan raya Hajimena, Natar, Lampung Selatan, Kamis (20/4). Program yang diutamakan bagi pe langgan perempuan itu berlangsung hingga April 2017. Sales Manager PC Triton Budi Berlian Motors, Darsono, mengatakan Week of Women digelar untuk memperingati Hari Kartini. “Event ini digelar berkat kerja sama dengan PT Kramayuda dan Budi Berlian,” kata Darsono di sela sela acara tersebut, Kamis (20/4). Menurut dia, tujuan utama acara ini digelar selain lebih mendekatkan de ngan pelanggan setia juga memberikan banyak promosi dan diskon. Pihaknya mengutamakan pembeli wanita. “Sebab, kami memperingati Hari Kar tini, kami utamakan pembeli wanita. Program hari ini banyak hadiah serta program menarik,” kata dia. Promosi yang berlaku mulai Kamis (20/4) hingga akhir April 2017 itu,
antara lain program free service. Bukan hanya jasa, tetapi berikut sparepart, diskon menarik lainnya, serta voucher belanja senilai Rp1 juta dan banyak hadiah lainnya. Kegiatan yang dihadiri sekitar 100 undangan, customer loyal, dan beberapa komunitas, di antaranya Pajero PSF, Pajero ONE, serta komuni tas Lanser, itu juga memberikan pro mosi cashback Rp5 juta. Penawaran menarik itu diperuntukkan pembeli yang sudah memiliki kendaraan Mitsubishi. “Namanya program loyalti, jadi untuk konsumen yang punya kendaraan Mit subishi kemudian membeli Pajero dan Outlander, ada diskon tambahan cashback sebesar Rp5 juta. Promosi ini juga berlaku sampai tanggal 30 April, akhir bulan ya,” kata dia. (DEN/E1)
PUSAT perbelanjaan Center Point Lampung yang berlokasi di Mal Kar tini Bandar Lampung memanjakan pelanggan setianya dengan mengge lar beberapa promosi menarik, antara lain memberikan potongan harga hingga 50% ditambah 20% untuk produk pakaian berbagai merek. Asisten Store Manager Center Point Lampung Cecilia mengatakan program promosi ini digelar dalam rangka memperingati Hari Kartini. Meski dalam rangka Hari Kartini, produk yang didiskon tidak hanya pakaian wanita. Promosi berlaku untuk pakaian pria dan anak-anak. Beberapa produk yang didiskon, yakni pakaian pria merek Andre Laurent diskon 50% plus 20%, Harry Martin diskon 20% plus 20%, Sierra Morena diskon 50% plus 20%, Royalis diskon 20% plus 20%, Crocodile formal diskon 30% plus 20%, dan Foxton dis kon 30% plus 20%. Pakaian anak-anak promosi berlaku untuk merek berba gai Crocodile sebesar 50% dan Colours in Group diskon 50% semua item. Ada juga promosi potongan harga untuk produk sepatu, seperti merek FLy Shoes, Playboy & Robelli, Niel, Laviola, Amanda & BeBob, Absolutee, dan Vote. Semua diskon variasi mulai dari 20% hingga 50% dengan tambahan 20%. “Diskon dalam rangka Hari Kartini ini, seluruh produk yang didiskon masih mendapat tambahan 20% dari diskon yang ada,” ujar Cecil, Kamis (20/4). (AJI/R4)
Bukan Gatot Brajamusti
yang segala bisa katanya, tapi spesialis terapi Mr. P dari ahlinya
Bpk. H. ROSADI dari Banten
KLINIK H. ROSADI hadir kembali di Kota anda memberikan Pelayanan yang paling alami tanpa suntik silikon dan bahan kimia sehingga tidak ada efek samping. Bpk. H. ROSADI meracik ramuan dibuat dari bahan nabati dan hewan, juga diiringi hasil tirokat dan doa untuk mengatasi berbagai macam yang berurusan dengan kejantanan diantaranya: Lemah Syahwat, Ejakulasi Dini, Impotensi dll. Metode yang digunakan mula-mula menditeksi dan membetulkan urat-urat yang tersumbat untuk mencapai kuat dan tahan lama. Karena Kuat dan tahan lama adalah tuntutan baik isteri maupun suami. Selanjutnya dikembangkan untuk besar dan untuk mencapai sensitif yang paling dalam. Dalam kurun waktu kurang lebih 30 menit hasilnya menakjubkan, Anda percaya atau tidak? tapi fakta yang berbicara. Beliau sudah berpengalaman dibidangnya dan sudah banyak pasien yang ditangani baik luar maupun dalam negeri, hasilnya sangat memuaskan, Permanen seumur Hidup. Pakar yang ini tidak menerima pasien wanita.. Masuk logika kaan..?
HOTEL PARAHIYANGAN Jl. Teuku Umar No. 14 Kamar 14, Tanjung Karang, Bandar Lampung Hp. 0813.7979.8034, 0822.8211.2223
Berhadiah Motor Pada periode April—Mei, Persada Lampung Raya memberikan apresiasi kepada para pembeli pertama Ignis untuk berkesempatan mendapatkan undian satu motor GSX-S 150. Selain itu, kata Dealer Network Development PT Suzuki Indomobil Sales, Achmad Wibowo, PT Persada Lampung Raya juga menyediakan paket spesial penjualan dengan berbagai pilihan, yaitu kredit dengan uang muka mulai dari 15% dan cicilan sampai dengan tenor lima tahun. (R4) deni@lampungpost.co.id
9.512,98
8.470,16
7.323,53
6.523,06
1.178,01
1.049,35
DOLLAR NEW ZEALAND (NZD)
EURO (EUR)
POUNDSTERLING INGGRIS (GBP)
EKONOMI
KURS JUAL 7.236,27
KURS BELI 6.438,21
KURS JUAL 10.083,09
KURS BELI 9.976,86
DOLLAR KANADA (CAD) KURS JUAL
9.932,48 KURS JUAL
KURS BELI 11.775,51
YEN JEPANG (JPY) 100 KURS JUAL 12.254,67
KURS JUAL 14.907,70
KURS BELI 13.276,31
KURS BELI 12.130,89
DOLLAR SINGAPURA (SGD)
KURS JUAL 13.387,00
KURS BELI 13.253,00
DOLLAR HONGKONG (HKD)
KURS BELI
KURS JUAL
KURS BELI
KURS JUAL
KURS BELI
9.578,56
9.481,33
1.721,90
1.704,54
KURS BELI 9.266,50
EURO (EUR) KURS JUAL 14.345,51
POUNDSTERLING INGGRIS (GBP) KURS BELI
KURS JUAL
KURS BELI
14.200,59
17.136,70
16.963,84
YEN JEPANG (JPY) 100
KOMODITAS
DOLLAR AMERIKA (USD)
KURS BELI
KURS JUAL
KURS BELI
KURS JUAL
KURS BELI
9.601,64
8.551,10
10.968,63
9.768,97
9.161,00
8.161,00
DOLLAR SINGAPURA (SGD)
DOLLAR HONGKONG (HKD)
KURS JUAL
KURS BELI
KURS JUAL
KURS BELI
KURS JUAL
KURS BELI
9.512,98
8.470,16
7.323,53
6.523,06
1.178,01
1.049,35
DOLLAR NEW ZEALAND (NZD) KURS JUAL 7.236,27
KURS BELI 6.438,21
CPO Minyak kelapa Kakao Kopi arabika Kopi robusta Karet TSR 20 Jagung (kering) Olein Emas
EURO (EUR) KURS JUAL 13.224,82
POUNDSTERLING INGGRIS (GBP) KURS BELI 11.775,51
KURS JUAL 14.907,70
KURS BELI 13.276,31
KOMODITAS CPO Minyak Kelapa Kakao Kopi Arabika Kopi Robusta Karet TSR 20 Lada Hitam Lada Putih Jagung (kering)
n LAMPUNG POST/M UMARUDINSYAH MOKOAGOW
PELUNCURAN SUZUKI IGNIS. (Dari kiri) Dealer Network Development PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) Achmad Wibowo, Head of Product Development PT SIS Yulius Purwanto, Sales Manager PT Persada Lampung Raya Supriyadi, dan Operation Manager PT Persada Lampung Raya Benny Sugiono meluncurkan Suzuki Ignis untuk penjualan Lampung, Jumat (21/4).
Telkomsel Dorong Transformasi Perusahaan ke Digital TELKOMSEL saat ini tengah menga kselerasi transformasi perusahaan dari Telecommunication Company menjadi Digital Telecommunication Company melalui program sumber daya manusia bertajuk Digital Mastery. “Era digital harus dihadapi dengan cermat oleh seluruh industri di dunia. Tidak ada jalan untuk menghindar ataupun celah lain. Dampak dari era digital ini, beragam layanan dapat mendisrupsi bisnis dan industri secara global. Setiap industri harus jeli untuk berselancar mengendalikan gelombang digital sekaligus menginisiasi inovasi bisnis menjadi sumber daya yang menguntungkan untuk kelangsungan hidup perusahaan,” ujar Direktur Human Capital Ma nagement Telkomsel, Priyantono Rudito, di sela-sela peluncuran buku Digital Mastery, di Jakarta, Kamis (20/4). Priyantono menjelaskan bahwa transformasi digital bukanlah me-
Medan Lampung Palembang Lampung Pangkalpinang Lampung
46.495 17.301 44.051 38.666 63.293 1.948
LOKASI SENTRA
Medan Bitung Makassar Medan Lampung Palembang Lampung Jakarta Jakarta
HARGA (Rp/Kg) 8.114 21.458 19.201 53.366 25.010 20.246 1.650 9.448 554.000/gr
per Jumat, 21 April 2017 n Bappebti-Kementerian Perdagangan www.bappebti.go.id
KURS JUAL
DOLLAR KANADA (CAD)
Kopi Arabika Kopi Robusta Karet TSR 20 Lada Hitam Lada Putih Jagung (kering)
LAMPUNG POST
DOLLAR AMERIKA (USD)
9.832,33
DOLLAR NEW ZEALAND (NZD)
9.365,55
KURS JUAL 13.224,82
Indeks KOM
KURS BELI
Indeks KOMODITAS
Indeks VALUT
KURS JUAL
DOLLAR AUSTRALIA (AUD)
Indeks VALUTA ASING
P
T Persada Lampung Raya, diler resmi mobil Suzuki di Lampung, memperkenalkan Suzuki Ignis yang merupakan genre baru di kelas sport utility vehicle (SUV). Kemarin (21/4), PT Persada Lampung Raya meluncurkan produk anyarnya ini di kantor diler di Jalan ZA Pagaralam Nomor 2, Labuhanratu, Bandar Lampung. Produk baru ini menghadirkan desain terbaru dengan karakter yang unik, tetapi tetap membawa DNA Suzuki. Suzuki Ignis dikembangkan sebaga urban SUV dengan berbagai kekompakan di dalamnya menunjukkan kemudahan dan kenyamanan interior yang dikemas melalui eksterior stylish. Head Of Product Development PT Suzuki Indomobile Sales, Yulius Purwanto, menjelaskan memiliki dimensi sepanjang 3.700 mm, Suzuki Ignis akan membawa penumpangnya memberikan pengalaman berbeda di setiap sudut kabinnya. Bahkan dengan ban profil 175/65 R15 memungkinkan Suzuki Ignis tampil lebih gaya dan juga tetap bisa menghadirkan kenyamanan saat melewati permukaan jalan yang tidak rata. “Mengusung struktur bodi total effective control technology untuk pendukung keselamatan dan platform baru heartect berupa struktur baru high-rigid underbody bermaterial high-tensile steel memungkinkan Ignis tetap andal digunakan di jalanan offroad,” kata dia. Untuk menunjang mobilitas
dan gaya hidup di perkotaan, Ignis menggunakan material bodi yang ringan. Bahkan memperhitungkan desain aerodinamika yang memungkinkan untuk memberikan efesiensi bahan bakar lebih baik saat melaju dengan kecepatan konstan. Tidak hanya itu, Suzuki Ignis juga memiliki air intake setinggi 700 mm yang membuat kendaraan ini tetap bisa menerobos genangan air saat musim hujan. Suzuki Ignis menggunakan mesin bertipe K12M dengan konfigurasi empat silinder segaris, DOHC, VVT, sangat andal digunakan dalam hal performa dan efisiensi bahan bakar juga terbaik di kelasnya. “Konsumsi bahan bakar Ignis mencapai 23,64 kilometer per liter transmisi manual dan 23,44 kilometer per liter untuk transmisi AGS,” ujarnya. Kendaraan ini dibanderol mulai harga Rp141,5 juta untuk tipe GLT, Rp161,5 juta tipe GX MT, dan Rp171,5 juta untuk tipe GX AGS.
KURS BELI
per Jumat, 21 April 2017 n Sumber Bank Indonesia
Kendaraan dengan segmentasi anak muda ini memiliki karakter unik tetapi tetap membawa DNA Suzuki. DENI ZULNIYADI
KURS JUAL
Indeks KOMODITAS
Urban SUV Suzuki Ignis Resmi Mengaspal
KURS BELI
DOLLAR AUSTRALIA (AUD)
Indeks VALUTA ASING
22 I sabtu, 22 april 2017
KURS JUAL
lulu masalah teknologi, melainkan sebuah transformasi organisasi menyeluruh yang mencakup perubahan aspek-aspek krusial lain, seperti strategi, proses, sumber daya manusia dan budaya, hingga kepemimpinan. Transformasi digital tidak hanya masalah meng adopsi machine learning, memanfaatkan big data, atau menciptakan aplikasi digital semata. “That’s a management and people challenge, not just a technology one,” ujarnya. Dalam bukunya, Priyantono menjabarkan bahwa transformasi digital menuntut perusahaan mengembangkan dua kemampuan, yaitu kemampuan digital (digital capability) dan kemampuan kepemimpinan (leadership capabi lity). Yang pertama menyangkut the what of technology (kemampuan membangun dan mengembangkan teknologi digital), sedangkan yang kedua menyangkut the how of leading change (kemampuan mengarahkan dan menggerakkan
perubahan). Setiap perusahaan memiliki peluang untuk bisa lolos dari ancaman disrupsi digital, dengan menempati posisi sebagai Digital Mastery, perusahaan akan terhindar dari bahaya disrupsi dan bahkan menciptakan model bisnis baru yang mampu mendisrupsi industri. Menjadi agenda besar bagi setiap perusahaan untuk menggulirkan transformasi digital dengan tujuan akhir menjadi digital master. “Hadirnya buku Digital Mastery, membangun kepemimpinan digital untuk memenangkan era disrupsi ini, diharapkan mampu menjadi salah satu rujukan bagi pelaku bisnis, akademisi, dan para praktisi bidang SDM dalam mengelola organisasi di era digital. Dalam buku ini, para pembaca bisa mempejari strategi transformasi digital dalam bidang SDM yang telah dijalankan Telkomsel dan yang akan terus dikembangkan di kemudian hari,” ujar dia. (RLS/R4)
Polytron Gelar Roadshow Produk Baru LOKASI SENTRA
HARGA (Rp/Kg)
Medan 8.705 Bitung 17.976 Makassar 20.868 dePT Hartono Istana Teknologi Medan 46.495 ngan brand produknya Polytron Lampung 17.301 gencar memperkenalkan beberaPalembang 44.051 pa produk barunya melalui roadLampung 38.666 show di beberapa kota besar di Pangkalpinang 63.293 Indonesia, di PalemLampung salah satunya1.948 bang. Bertempat di Palembang Trade Center, pameran digelar pada 17—23 April 2017 yang me ngusung produk AC Neuva Ice dan mesin cuci Zeromatic Belleza. Pada ajang pameran ini, Polytron pun memberikan program trade in, serta sebagai benefit tambahan Polytron juga menawarkan gratis instalasi, gratis pipa AC, dan gratis bracket. Untuk setiap pembelian, Polytron juga menawarkan satu kupon lucky dip berhadiah. “Motivasi Polytron saat ini adalah menjangkau pasar daerah dan brand awareness. Kami berusaha untuk produk AC tahun ini berada pada top three market share,” ujar Product Manager Home Appliances Polytron, Albert Fleming, baru-baru ini. Dia mengatakan AC Neuva Ice yang dipamerkan di Palembang Trade Center ini diyakini sebagai AC dengan keunggulan pendi nginan yang ekstrem dan cepat. Teknologi fastest cooling dipastikan mampu mencapai suhu 18 derajat Celcius dalam waktu tujuh menit, hal ini tentunya didukung oleh teknologi high efficiency cooling engine. “Proses pendinginan yang ekstrem cepat dengan kemampuan 40% lebih cepat dari AC biasa,” ujarnya. Untuk mesin cuci, Polytron menghadirkan Zeromatic Belleza yang merupakan produk mesin cuci bukaan atas (top loading) berteknologi canggih dan desain elegant, stylish, reliable, yang terbuat dari tempered glass yang kuat. (LUC/R4)
PROPERTI
LAMPUNG POST
sabtu, 22 april 2017
I 23
Indonesia Butuh 11,4 Juta Unit Rumah Tahun ini REI siap membangun 200 ribu unit rumah subsidi di Indonesia melalui program FLPP. RICKY P MARLY
R
n ANTARA/BASRI MARZUKI
PENJUALAN RUMAH MEWAH. Penjaga stan memberi penjelasan mengenai rumah mewah kepada pengunjung saat Real Estat Indonesia (REI) Expo 2017 di Palu, Sulawesi Tengah. REI mencatat penjualan rumah mewah di dalam negeri tahun ini masih melambat karena berbagai faktor, di antaranya pengenaan pajak barang mewah 25 hingga 75% untuk rumah mewah di atas harga Rp20 miliar.
Perusahaan Manufaktur Global Pilih ASEAN KONSULTAN properti internasional Jones Lang LaSalle (JLL) mengatakan banyak perusahaan manufaktur global yang mengalihkan produksinya ke negaranegara ASEAN, seperti Indonesia, daripada ke ne gara lain seperti Tiongkok karena beban biaya yang lebih rendah. “Pilihan utama dalam berinvestasi di real estat industrial adalah Indonesia dan Vietnam,” kata Head of Capital Markets Research JLL Southeast Asia, Regina Lim, dalam rilis yang diterima di Jakarta, Kamis (20/4). Menurut dia, negaranegara di Asia Tenggara menarik hati banyak perusahaan global diban dingkan Tiongkok, antara
lain karena pertimbangan beban biaya yang lebih rendah. Selain itu, alas an lainnya adalah tingkat konsumsi domestik yang terus tumbuh, serta kinerja infrastruktur yang terus membaik, sehingga bakal ada tren investasi properti industri di ASEAN. “Sektor manufaktur Indonesia diperkirakan tumbuh 6%—7% per tahun hingga 2021, naik dari 5% pada 2016, akibat mata uang yang stabil dan perubahan di dalam kebijakan perekonomiannya,” kata dia. Ad a p u n ke u n g g u l a n Vietnam, ujar dia, adalah tenaga kerja yang muda dan ahli, relatif berbeban biaya rendah, serta iklim politik stabil. Sebelumnya, Menteri
Perindustrian Airlangga Hartarto menawarkan kerja sama investasi di bidang industri manufaktur kepada sejumlah peng usaha asal Afghanistan saat dialog bisnis IndonesiaAfghanistan. “Sektor industri manufaktur dan jasa menjadi kunci dalam pertumbuhan Indonesia yang berkontribusi lebih dari 30% dari total GDP pada 2016,” kata Airlangga. Menurut Menperin, kerja sama industri manufaktur nonmigas yang berpotensi ditingkatkan, antara lain makanan-minuman serta bahan kimia dan farmasi. Indonesia termasuk salah satu dari 10 negara industri manufaktur terbaik di dunia. (ANT/R4)
EAL Estat Indonesia (REI) menyebutkan kebutuhan perumahan yang belum terpenuhi (backlog) di Indonesia mencapai 11,4 juta unit. Ketua Umum DPP REI, Soelaeman Soemawinata, mengatakan pihaknya tidak mempermasalahkan jumlah backlog dan yang pasti faktanya rumah di Indonesia kurang. “Backlog 11,4 juta itu kan dari BPS, oke kami terima sajalah karena memang itu faktanya, makanya itu yang harus sama-sama kami kejar,” kata dia di Jambi, beberapa waktu lalu. Dalam mengurangi angka backlog di Indonesia, pihaknya mendukung pemerintah dalam program 1 juta rumah yang telah menjadi program strategis nasional yang dicanangkan Presiden Joko Widodo. “Dari sisi REI, sebagai pengembang perumahan kami harus dukung karena ini peran dan sumbangsih terhadap negara, makanya kami akan menggenjot pembangunan rumah di Indonesia,” ujarnya. Tahun ini REI siap membangun 200 ribu unit rumah subsidi di Indonesia melalui program pemerintah,
yakni program fasilitas likuiditas pembiayaan perumahan (FLPP). “Kami ikuti dengan metode program FLPP sekarang, dengan metode yang ada sekarang kami harus bekerja keras, makanya ini yang kami kerjakan dulu,” kata dia. Menurut dia, saat ini rumah telah menjadi kebutuhan yang paling pokok untuk dipenuhi masyarakat. Oleh sebab itu, dibutuhkan peran dan sinergi dengan pemerintah di daerah, ter utama terkait dengan regulasi dalam menunjang program sejuta rumah. “Pembangunan rumah subsidi ini harus kami kejar habis-habisan supaya realisasinya mencapai target dan dalam upaya penyediaan sejuta rumah yang menjadi program pemerintah.”
FLPP Hambat Pengembang Prosedur pembiayaan rumah sederhana melalui program FLPP dinilai menghambat pengembang dalam membangun rumah sederhana. REI mengaku prosedur itu menyulitkan pengembang, mengingat FLPP disubsidi melalui dana APBN. Selain itu, pengelolaan dana dilakukan Kementerian PU melalui badan layanan umum (BLU) FLPP sehingga harus melalui proses monitoring lembaga negara, seperti Badan Pemeriksa Keuangan. Wakil Ketua REI Jawa Tengah Bidang
Rumah Sederhana Andi Kurniawan di Semarang, Kamis (20/4), mengatakan kondisi itu menjadi hal baru bagi perbankan yang menyalurkan pembiayaan FLPP. Oleh karena itu, pihak bank akhirnya memilih berhati-hati dalam menyalurkannya. “Pada prinsipnya tidak ada masalah, tetapi kan yang diperiksa pihak perbankan. Dalam hal ini bank tidak ingin akhirnya ada temuan oleh BPK, jadi mereka selektif dalam mencairkan pembiayaan,” kata Andi. Kondisi tersebut menjadikan proses pencairan mundur dan akhirnya menghambat pembangunan rumah sederhana, salah satunya di Jawa Tengah. Andi mengatakan dari target pembangunan rumah sederhana hingga akhir tahun ini, yaitu 16 ribu unit, baru terbangun 3.000. Meski demikian, pihaknya menyambut baik program pembiayaan perumahan sederhana yang dilakukan oleh BPJS Ketenaga kerjaan. “Ini kabar gembira bagi pekerja yang menjadi peserta BPJS Ketenagakerjaan, bisa ambil rumah dengan bunga FLPP yaitu 5% per tahun. Waktunya juga sama yaitu 15 sampai 20 tahun,” ujarnya. (ANT/R4) ricky@lampungpost.co.id
24 I
sabtu, 22 April 2017
Didik Siswa Cerdas dan Berakhlak MENDIDIK anak dengan baik pada usia dini akan menjadi fondasi utama perkembang an si kecil hingga dewasa. Sekolah menjadi lingkungan pertama setelah keluarga yang harus berperan mem bentuk karakter dan kecer dasan anak. Hal tersebut diutarakan Kepala TK Padma Mandiri Way Halim, Bandar Lampung, Sulastri, di seko lahnya, Jumat (21/4). “Pendidikan dini penting sekali untuk mengubah pembiasaan dan akhlak anak yang belum baik. Jika di keluarga mereka mung kin masih melawan, di seko lah mereka akan dibimbing oleh para guru dan belajar bersama,” kata Sulastri. Di sekolah, hal yang di utamakan adalah menyeim bangkan antara pendidikan umum untuk menggali ke cerdasan siswa dengan pen didikan keagamaan untuk pembentukan akhlak. Pen didikan dilakukan secara terintegrasi antara kuri kulum 2013 dengan kurikulum agama. “Kami ingin se lain cerdas anakanak juga, memi liki akhlak yang mulia,” ujarnya. Untuk dapat membentuk pribadi anak y a n g cer
das dan berakhlak tersebut para siswa dididik mela lui pembiasaan. Seperti membiasakan anak untuk menjalankan ibadah salat melalui praktik salat ber jemaah di sekolah, men gaji Alquran, berdoa, hingga sopan santun dan saling menghormati. Untuk merangsang kecer dasan para siswa, sekolah yang berlokasi di Jalan Mawar No. 33. Way Halim, Kedaton, Bandar Lampung, itu juga mengadakan ber bagai kegiatan, seperti ke giatan pentas seni, kelas sempoa, hingga pengenal an bahasa Inggris melalui kegiatan belajar sambil bermain. Setiap bulan para siswa juga mengikuti kegiatan kunjungan edukasi. Mereka diajak mengenal berbagai profesi, mulai dari polisi, pemadam kebakaran, dan lainnya. Untuk menum buhkan minat baca siswa, mereka rutin me ngunjungi perpus takaan daerah da lam kunjungan edukasi serta mengenalkan kebudayaan Lampung de ngan mengun jungi Museum Ruwa Jurai Lampung.
Sulastri Kepala TK Padma Mandiri Way Halim
(RUD/S1)
n LAMPUNG POST/RUDIYANSYAH
HARI KARTINI. Para siswa dan guru TK Padma Mandiri Way Halim, Bandar Lampung, berfoto bersama di sekolah pada peringatan Hari Kartini, Jumat (21/4). Setiap siswa mengenakan pakaian adat untuk mengenalkan keberagaman budaya Indonesia.
Mengenalkan Sosok Kartini pada Anak Anak akan lebih mudah memahami sesuatu ketika secara langsung melakukan kegiatan, termasuk saat mengenal sosok Kartini. RUDIYANSYAH
S
UASANA di Taman Kanak-Kanak (TK) Padma Mandiri Way Halim, Bandar Lampung, Jumat (21/4) pagi tampak lebih meriah. Satu per satu siswa hadir lengkap dengan aneka busana adat daerah nusantara. Para orang tua pun sibuk mendampingi putra-putri mereka. Ada yang berpakaian adat Bali, adat Jawa, Sumatera Barat, dan tidak sedikit yang mengenakan pakaian adat khas Lampung dengan mahkota siger menghiasi kepala siswa perempuan. Hari itu para siswa merayakan Hari Kartini dengan gembira. Tidak hanya diadakan di TK Padma Mandiri, sebagian besar TK di Bandar Lampung merayakan Hari Kartini yang selalu diperingati setiap 21 April dengan meriah. Seperti yang dilakukan para siswa TK Pertiwi Bandar Lampung yang mengge lar pentas seni di Taman Budaya Provinsi Lampung pada hari yang sama. Pentas tersebut menampilkan bakatbakat siswanya di panggung, disaksikan para orang tua. Khusus di TK Padma Mandiri, selain berpenampilan ala Kar tini, para siswa juga diajak untuk menaiki kereta odong-odong berkeliling lingkungan sekolah. Keceriaan tampak dari setiap
siswa, saat berada di atas kereta yang di hias meriah itu. Kepala TK Padma Mandiri, Sulastri, menyebut momen peringatan Hari Kartini yang diadakan di sekolahnya itu, menjadi cara mengenalkan sosok pahlawan nasio nal wanita Indonesia, yang kerap mereka kenal melalui syair lagu Ibu Kita Kartini. “Hari ini anak benar-benar dikenalkan dengan sosok Kartini dengan cara yang menyenangkan,” ujar Sulastri. Dari sosok Kartini, anak juga dimoti vasi untuk memiliki semangat belajar dan menuntut ilmu. Sebab, pada masanya, Kar tini berjuang dan berusaha sekuat tenaga untuk mendapatkan pendidikan dan bisa bersekolah. Untuk dapat menyampaikan pesan tersebut, pada anak-anak usia dini, menurut Sulastri, guru-guru harus kreatif dan melibatkan anak secara langsung dalam sebuah kegiatan. Sebab, pada usia dini, anak akan lebih mudah memahami sesuatu ketika secara langsung terlibat dalam kegiatan, termasuk saat mengenal sosok Kartini. Tidak hanya itu, melalui momen per ingatan Hari Kartini, banyak nilai-nilai yang juga diajarkan kepada siswa, seperti mencintai kebudayaan dan mengenalkan keberagaman budaya yang dimiliki Indo nesia. Tidak harus mengusung kebudayaan Lampung, tetapi setiap anak diberikan kebebasan tampil dengan busana adat berbagai daerah di nusantara. “Mereka bebas memilih berpenampilan mengunakan pakaian adat apa saja. Den
gan demikian, mereka akan paham bahwa adanya keberagaman dan budaya yang kaya,” ujar Sulastri. Para siswa juga mendapatkan pena naman nilai-nilai toleransi saat berada di lingkungan yang beragam. Di akhir kegiatan, para siswa juga diberikan piala satu per satu, sebagai bentuk apresiasi kepada mereka yang telah mengenang pahlawan pembela hak-hak perempuan Indonesia. Sementara itu, di TK Miftahul Huda Kedamaian, Bandar Lampung, peringatan Hari Kartini baru akan dilakukan hari ini (22/4). Mengunjungi sekolah yang berlokasi di Jalan Hayam Wuruk, Gang Pelopor No. 36, Kedamaian, Bandar Lampung, itu para siswa tampak sedang berlatih menari dan bernyanyi bersama. Lagu Ibu Kita Kartini menjadi lagu yang dibawakan dengan kom pak oleh para siswa. Menurut Kepala TK Miftahul Huda, Aidar, melalui kegiatan peringatan Hari Kartini, secara langsung siswa dikenalkan dengan sejarah. “Anak-anak belajar seja rah pahlawan nasional, dengan cara yang menyenangkan,” kata dia. Dengan berpakaian adat, menyanyikan lagu Kartini, para siswa akan lebih meng hayati dan mengenal sosok yang bisa menjadi teladan mereka, dalam belajar dan menuntut ilmu. Sebab dengan melakukan kegiatan, anak-anak tidak hanya mengenal sosok Kartini melalui cerita, tetapi men coba menjadi Kartini. (RUD/S1) rudiyansyah@lampungpost.co.id
idola
Bercita-cita Menjadi Guru DENISHA Nuraliffa adalah siswa di TK Padma Mandiri Way Halim, Bandar Lampung, yang dikenal cerdas. Siswa kelahiran Bandar Lampung, 19 Mei 2011, ini memiliki banyak keterampil an, seperti membaca, menulis, hingga berhitung. Tidak hanya itu, putri pasangan Rustam Afandi dan Linda Maryani ini juga pintar menghafal doa. Bahkan Denisha, pernah menjadi juara I dalam perlombaan calistung dan menghafal doa antarsiswa TK se-Kecamatan Way Halim. Ia memang selalu membaca doa sebelum melakukan aktivitas, seperti sebelum tidur, saat makan hingga ketika salat untuk mendoakan kedua orang tuanya. Di kelas, Denisha cukup cepat menangkap materi pelajaran. Meskipun perempuan, ia kerap memimpin hafalan bersama teman-temannya. Di temui di sekolah, siswa kelas TK B4 ini mengaku ingin menjadi seorang guru jika sudah besar, agar dapat mengajarkan ilmunya kepada orang lain. (RUD/S1)
Pandai Kumandangkan Azan
Denisha Nuraliffa
M Ezra Ramadhan
Di TK Padma Mandiri Way Halim, Bandar Lampung, Muhammad Ezra Ramadhan paling senang me ngumandangkan azan. Seruan untuk kaum muslimin menunaikan ibadah salat. Meski masih duduk di bangku TK, Ezra begitu dia akrab disapa, memang sudah sangat pandai me ngumandangkan azan. Bahkan. Putra pasangan Prayugo dan Suharti ini pernah keluar sebagai juara lomba azan antarsiswa TK se-Way Halim, Bandar Lampung. Siswa kelahiran Tanjungkarang, 4 September 2010, ini memang dikenal berani dan aktif. Ia tidak malu untuk tampil di depan teman-temannya. Ezra juga selalu kreatif, saat ber main bersama. Untuk kemampuan menulis dan membaca, Ezra sudah cukup lancar sehingga dia sudah siap melanjutkan pendidikan ke sekolah dasar. (RUD/S1)