sabtu, 29 04 2017
facebook.com/ lampungpost
NO. 14137 Tahun xlii TERBIT SEJAK 1974
ig@lampost @lampostonline @buraslampost
24 Halaman Rp3.000/eks
T ERUJI T EP ERC AYA
Malam ini Surya Paloh Silaturahmi dengan Kader NasDem
n LAMPUNG POST/DOK.
Surya Paloh Ketua Umum Partai NasDem KO M A N D O P e m e n a n g a n Wilayah (Komperwil) Par
tai NasDem, Taufik Basari, mengatakan Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh akan melakukan silaturahmi dan makan malam bersama jajaran pengurus partai serta sejumlah pimpinan redaksi media massa, di Hotel No votel, malam ini (29/4). Ter masuk, para kepala daerah yang diusung partai berjargon Restorasi Perubahan Indone sia akan hadir. “Pada Sabtu (hari ini) sore Pak Surya Paloh dijadwalkan
sudah sampai di Lampung dan malam harinya kami akan makan malam bersama. Kemu dian Minggu (besok) paginya menuju lokasi acara,” kata To bas, sapaan akrabnya, kepada Lampung Post, Jumat (28/4). Kedatangan Surya Paloh untuk kesekian kalinya ke Lam pung, kata Tobas, dalam rangka deklarasi Ketua DPW Partai NasDem Lampung sekaligus Bupati Lampung Tengah Mus tafa sebagai calon gubernur Lampung untuk Pilkada 2018.
Laga Krusial Los Blancos! REAL Madrid akan melakoni laga krusial di Stadion Santiago Bernabeu dalam lanjutan pertandingan La Liga Spanyol, Sabtu (29/4). Los Blancos wajib melewati hadangan Valencia jika tidak ingin ke hilangan peluang mengakhiri puasa gelar sejak 2012. Saat ini, El Real berada di posisi kedua dengan 78 poin atau hanya kalah selisih gol dari Barcelona yang bertengger di puncak klasemen. Dengan lima pertandingan tersisa, Madrid harus memborong seluruh laga dengan keme nangan untuk mengamankan gelar. Meski bermain di kandang sendiri, Madrid harus mewaspadai El Che. Tim besutan Voro Gonzalez itu bukan lawan yang mudah ditaklukkan. Da lam sejarah pertemuan kedua tim di lima laga terakhir, Los Blancos hanya mampu menang satu kali dan menelan dua kali kekalahan serta sisanya ber akhir imbang. Bahkan, pada bentrok perdana musim ini, pasukan Zinedine Zidane menyerah 1-2 di Mestalla. Beruntung bagi Madrid, menjelang laga krusial ini, kepercayaan diri para pemain telah pulih setelah diper malukan Barcelona di Bernabeu. Di pertandingan terakhir, El Real membekap perlawanan Deportivo La Coruna dengan skor telak 6-2. Publik Bernabeu juga bisa sedikit bernapas lega lantaran perfor ma tim tamu akhir-akhir ini cukup buruk. Da lam dua laga teranyar, Valencia menderita kekalahan berturutturut. Kondisi ini bisa dimanfaatkan Madrid untuk meraup poin penuh atas Tim Kelelawar. Juru taktik Madrid, Zidane, kemungkinan besar akan kembali menurunkan skuat terbaiknya setelah sebagian besar diistirahatkan kala bentrok dengan La Coruna. Ronaldo diprediksi akan menjadi starter bersama Benzema dan Asensio di barisan depan, sedangkan James Rodriguez yang bela
Deklarasi akan berlangsung di Islamic Center, Sukadana, Lampung Timur, besok. “Besok kami akan deklarasi saja, belum menyampaikan partai koalisi. Kami kan ter buka untuk berkoalisi dengan partai mana pun. Ini kan sebe narnya fungsi dari deklarasi untuk mengumumkan bahwa kami punya calon. Nah, calon dari kami silakan dipilah dan dievaluasi oleh partai lain,” ujarnya. Meski memang, kata dia,
REAL MADRID VS VALENCIA
beIN Sport 2 Sabtu (29/4), Pukul 21.15
REKOR PERTEMUAN 3 Februari 2017 Valencia 2 - 1 Real Madrid 8 Mei 2016 Real Madrid 3 - 2 Valencia 4 Januari 2016 Valencia 2 - 2 Real Madrid 10 Maei 2015 Real Madrid 2 - 2 Valencia 4 Januari 2015 Valencia 2 - 1 Real Madrid
sudah ada partai politik lain yang membangun komu nikasi kepada Partai NasDem. Namun, menurut Tobas, itu masih rahasia dan bagian dari strategi yang belum dapat dibocorkan ke publik. “Beberapa partai sudah memberikan sinyal positif. Kami juga akan mengikuti dinamika politik yang berkem bang. Yang jelas deklarasi kami adalah untuk calon gubernur, jadi kami punya calon guber nur. Nanti kami ikuti perkem
Program Vokasi demi Kompetensi Insinyur Grand design pendidikan vokasi ditujukan agar output-nya dapat bersaing di dunia kerja dalam menghadapi MEA 2025.
Lima Pertandingan Terakhir Real Madrid 13/4/17 15/4/17 19/4/17 24/4/17 27/4/17
Bayern Muenchen 1 - 2 Real Madrid Sporting Gijon 2 - 3 Real Madrid Real Madrid 4 - 2 Bayern München Real Madrid 2 - 3 Barcelona Deportivo 2 - 6 Real Madrid
Benzema
Asensio
Ronaldo
Kroos
Rodriguez
Varane
Carvajal
ASRUL SEPTIAN MALIK
4 3 3
Modric
Marcelo
Ramos Navas
Lima Pertandingan Terakhir Valencia 7/4/17 9/4/17 16/4/17 22/4/17 27/4/17
Valencia 3 - 2 Celta de Vigo Granada 1 - 3 Valencia Valencia 0 - 0 Sevilla Malaga 2 - 0 Valencia Valencia 2 - 3 Real Sociedad
Haddadi
Mina
Cristiano Ronaldo
Nani
Soler
4 2 3 1
Perez
Parejo � AP
Lato
Mangala
Garay
Montoya
Alves
kangan tampil cemerlang diperkirakan masuk skuat utama bersama Kroos dan Modrid di lapangan tengah. Dari kubu tim tamu, Voro kemungkin an akan menerapkan strategi sedikit bertahan. Skema 4-2-3-1 bisa menjadi
Tugas pers bukanlah menyebarkan suatu prasangka melainkan justru melenyapkannya.
Polda Jamin Pilgub Aman
Tajuk | Hlm 2
Rumah Demokrasi | Hlm 3
Kami setiap melakukan pekerjaan pasti ada perkiraan kerja. Kami juga sedang mapping seperti apa peta daerah.
pilihannya guna meredam kreativitas dan kegarangan para penggawa Real Madrid. Haddadi bisa diplot Voro se bagai striker tunggal, sementara lini tengah bisa ditempati Nani, Soler, dan Mina. (O2) n Iyar Jarkasih
Cuaca Ekstrem Ancaman Pengerjaan Tol Hal ini disebabkan cuaca yang tidak sesuai dengan perkiraan sebelumnya.
S
ELAIN penambahan kuota mahasiswa di program studi bi dang Teknik Keinsinyuran, perguruan tinggi bersiap membuka program pro fesi dan vokasi. Tujuannya meningkatkan kompetensi menghadapi persaingan terkait Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) 2025. Rektor Itera Ofyar Z Tamin berencana membuka prodi D-3 selain 12 prodi strata satu yang sudah ada. Hal tersebut berdasarkan arahan Presiden Joko Widodo (Jokowi), un tuk lebih mendorong grand design pendidikan vokasi, dengan output-nya bisa ber saing langsung di dunia kerja, khususnya dalam meng hadapi Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) 2025. “Kami juga mau buka beberapa prodi D-3, masih dipilah mana yang sesuai dengan kebutuhan Suma tera, khususnya Lampung, rencana kami akan buka D-3 Teknik Geomatika,” kata Ofyar, kemarin (28/4). Hal senada dikatakan
SMP Muhammadiyah Raih Dua Emas SMP Muhammadiyah Tumijajar, Tulangbawang Barat, berhasil meraih dua emas dalam perhelatan OLYQ 2017
Wakil Dekan I Fakultas Teknik (FT) Unila Helmy Fitriawan. Menurutnya, insinyur Lampung khusus nya lulusan Unila sudah terserap di berbagai sektor industri dan konstruksi di Lampung. Hal itu terkait di galakkannya pembangunan infrastruktur di Lampung. “Sarjana Teknik Lampung cukup tinggi diserap tena ganya, terutama di Lampung
“
Kami juga mau buka beberapa prodi D-3. sendiri. Karena lebih kenal dan paham kondisi/situasi/ budaya lokal Lampung, sebagian lulusan kita atau 60% berasal dari Lampung,” kata Helmy, kemarin. Untuk meningkatkan kom petensi insinyur lulusan nya, Unila juga berencana membuka program profesi insinyur. Selain terus fokus meningkatkan kompetensi lulusan di bidang hard skill dan soft skill yang ditunjang dengan cara berkomunikasi
dan kerja sama tim. “Kami dorong kualitas lulusan kami, bukan cuma unggul di teori namun pada praktik lapangan dan dunia atau realitas kerja yang sebenarnya,” ujarnya. Lagipula Unila, khusus nya FY, telah diberi mandat Kemenristek Dikti untuk menyelenggarakan program profesi insinyur dari 40 PT di Indonesia. Selain untuk meningkatkan jumlah sar jana Teknik dan Insinyur, juga meningkatkan kualitas dari para insinyur yang ada di Indonesia, khususnya Lampung.
Agen Kemenlu Sebelumnya, Sekretaris Direktorat Jenderal (Dirjen) Kerja Sama ASEAN Kemen terian Luar Negeri (Kemen lu) Ashariyadi mengatakan lembaganya mendapat dua tugas pokok agar pimpi nan Indonesia dapat terus dihormati di kancah Asia Tenggara. Upaya lainnya, kata dia, dengan melakukan kerja sama-kerja sama kepada perguruan tinggi untuk me nyebarkan dan meningkat kan pemahaman seluruh pe mangku kepentingan terkait MEA 2025. (RAN/R5) asrul@lampungpost.co.id
Jadi Barista di Rumah MENYUGUHKAN minuman pada tamu yang bertandang ke rumah adalah hal lazim, bisa jadi sekadar air mineral hingga air sirup yang menyegarkan. Julie Estelle
Ruwa Jurai | Hlm 13
Humaniora | Hlm 20
Populer | Hlm 11
Berobat di RSUD Bandar Negara Husada Gratis GUBERNUR Lampung M Ridho Ficardo meminta pimpinan RSUD Bandar Negara Husada (BNH) mem bebaskan sebagian atau seluruh biaya pelayanan. Penggratisan itu terutama bagi pasien yang tidak mampu dan pasien dengan pertim bangan tertentu, tanpa mengurangi kualitas pelayanan. “Apalagi visi RSUD BNH mengedepan kan fungsi sosial dan promotif dalam memberikan pelayanan kesehatan sesuai standar yang ditentukan,” kata Gubernur dalam rapat paripurna DPRD Lampung di ruang sidang gedung wakil rakyat itu, Jumat (28/4). Menurut Gubernur, penetapan harus mempertimbangkan pendapat an riil masyarakat golongan atas, me nengah, dan bawah agar wajar sesuai
bangannya lagi,” kata dia. Ketua Panitia Penyeleng garaan Deklarasi Calon Gu bernur Partai NasDem Yuria Putra Tubarad menjelaskan deklarasi telah dipersiapkan matang dan akan diikuti 25 ribu—30 ribu orang. Konsep Mahabrata akan ditampilkan dalam deklarasi cagub dari Partai NasDem, dengan Mus tafa akan menjadi sosok Bima atau Bimasena, seorang tokoh protagonis dalam wiracarita Mahabharata. (TRI/U2)
harapan masyarakat. pung atas Raperda “Untuk itu, apabila Prakarsa Pemprov tarif dirasakan cukup Lampung tentang tinggi sehingga tidak Pola Tarif RSUD mampu dijangkau BNH. Pada rapat itu juga dis ampaikan masyarakat, sesuai sejumlah Raperda Pasal 2 Ayat (6) Ra Prakarsa Pemprov perda ini dinyata lainnya, yakni pem kan bahwa pimpinan bentukan peraturan RSUD Bandar Ne daerah, pembentuk gara Husada dapat n LAMPUNG POST/DOK. an organisasi dan membebaskan se M Ridho Ficardo tata kerja Sekretari bagian atau seluruh Gubernur Lampung at Dewan Pengurus biaya pelayanan bagi pasien yang tidak mampu maupun Korps Pegawai Negeri Sipil Republik pasien dengan pertimbangan ter Indonesia, dan Badan Layanan Peng tentu tanpa mengurangi kualitas pe adaan Barang dan Jasa di Lampung, serta penyelenggaraan usaha pari layananan,” kata Ridho. Agenda rapat itu adalah pan wisata di Provinsi Lampung. Pada kesempatan itu juga, Gubernur dangan umum Fraksi DPRD Lam
menyampaikan apresiasi kepada ang gota DPRD Lampung yang menyam paikan pemandangan umum dalam rapat paripurna sebelumnya, Kamis (27/4). Menurut Gubernur, hal yang disampaikan umumnya bertujuan meningkatkan kualitas penyeleng garaan pemerintahan daerah dalam mengantisipasi, melaksanakan, dan menyelesaikan persoalan. “Kami mengucapkan terima kasih dan penghargaan atas saran, penda pat dan usul yang diajukan oleh Fraksi Dewan yang terhormat. Kami yakin semua ini dilakukan demi untuk menghasilkan produk hukum yang terbaik untuk kami persembahkan kepada Lampung,” ujarnya. (ADI/R5)
PEMPROV GENJOT... Hlm. 4
OASIS
Vitamin C Kurangi Stres SEBUAH penelitian menunjuk kan bahwa buah yang memiliki ciri khas tertentu dapat mem bantu mengurangi stres. Para peneliti dari George Washington University menemukan minyak esensial dalam jeruk membantu menurunkan rasa stres dan takut setelah mengalami situasi yang menekan. Studi yang menggunakan tikus tersebut membagi hewan tersebut ke dalam tiga kelompok: 12 tikus diperdengarkan suara yang dapat meimbulkan rasa takut, 12 tikus lainnya mendapat paparan air sebelum dan sesudah mendengarkan suara, dan 12 tikus di kelompok terakhir menghirup minyak esensial jeruk sebelum dan sesudah mendengar suara yang sama. Tikus yang menghirup minyak esensial jeruk lebih sedikit membeku dan berhenti merasakan stres lebih awal diban dingkan tikus pada kelompok kedua. Sel kekebalan pada kelompok tersebut juga berbeda dengan dua kelompok lainnya. (MI/R5)
POLITIK
2 I sabtu, 29 april 2017
Pilkada LampuraTanggamus Ketat
TAJUK
Jurnalisme Penjaga Keberagaman SEPERTI halnya perbedaan, keberagaman adalah ken iscayaan. Keberagaman adalah hukum alam. Dan, Indonesia meru pakan salah satu yang menerima berkah ke beragaman. Berbagai etnik, suku, dan agama bisa hidup dengan se tara di negeri ini. Sejak era reformasi, tantangan keberagaman pun muncul. Karena itu, keberagaman harus dirawat dan dijaga. Tugas itu menjadi tanggung jawab bersama, termasuk pers, sebagai salah satu dari empat pilar demokrasi. Sayangnya, jurnalisme masih gagap ketika ditun tut mengambil tugas hebat tersebut. Pemberitaan kadang malah menjadikan suasana adem jadi keruh. Pemberitaan peristiwa tertentu malah menjadikan negara gawat dan memberangus kedamaian. Karena itu, pemahaman tentang jurnalisme ke beragaman menjadi sangat penting. Hal itu juga ditegaskan Gubernur Lampung M Ridho Ficardo saat membuka bedah buku Jurnalisme Keberagaman karya Usman Kansong di Bandar Lampung, Kamis (27/4). Media sudah menjadi bagian dari keutuhan NKRI selain TNI dan Polri. Jurnalis menjadi salah satu unsur penting dalam menjaga keberagaman dan upaya meredam konflik sosial, baik dalam dimensi agama, etnik, maupun gender. Celakanya, pers belum mampu untuk ikut melembagakan keberagaman itu melalui karya jurnalistiknya. Pers masih cenderung mengotakkotakkan berbagai perbedaan dan terkadang tidak proporsional dalam pemberitaan. Terlebih di Lampung, sejumlah konflik sosial nyaris terjadi di setiap daerah. Misalnya konflik perebutan lahan di Tulangbawang, Mesuji, Lampung Tengah, dan Pesisir Barat. Selain itu, konflik sosial akibat pesta demokrasi, bahkan pesta masyarakat dengan hiburan organ tunggal. Data dari Polda Lampung per 2012, terdapat 108 titik rawan konflik sosial di 15 kabupaten/kota se-Provinsi Lampung. Dari jumlah tersebut, fak tor penyebab terbesar adalah poleksosbud 71,2%, kemudian faktor SARA 18,5%, faktor sumber daya alam 5,5%, dan faktor batas wilayah 4,6%. Karena itulah, pers kekinian perlu menyikapi keberagaman dengana baik. Pers tidak boleh ikut memojokkan suatu pihak. Tugas pers bukanlah menyebarkan suatu prasangka melainkan justru me lenyapkannya, bukan pula membenihkan kebencian melainkan mengomunikasikan saling pengertian. Keberagaman seperti uang logam yang memiliki dua sisi. Dapat menjadi sesuatu yang penting tapi juga dapat menjadi pemicu konflik yang efektif. Karena itu, jurnalisme jangan memberi panggung yang ter lalu luas pada kelompok yang intoleran. Sekali lagi, menjaga keberagaman adalah keniscayaan. n
Gerindra usung Agung di Lampura dan Tanggamus tawarkan Darussalam. TRIYADI ISWORO
n ANTARA/TITO HIMAWAN
PEMINDAHAN KARANGAN BUNGA. Sejumlah petugas kebersihan memindahkan karangan bunga yang berada di halaman Balai Kota, Jakarta, Kamis (27/4). Karangan bunga yang terus berdatangan tidak tertampung lagi di halaman Balai Kota sehingga dipindahkan ke trotoar kawasan Monas.
Petahana Fokus Kerja PETAHANA Gubernur Lam pung M Ridho Ficardo me nyatakan akan tetap fokus menjalankan roda peme rintahan walau denyut di namika Pilgub Lampung semakin kencang. Dengan begitu, seluruh program da pat terealisasi sesuai target, dirasakan manfaatnya oleh masyarakat. “Soal popularitas, saya hanya menjalankan tugastugas sebagai gubernur saja. Berjalan secara nor mal. Target-target sebisa mungkin terlaksana secara kondusif sehingga sesuai kemauan masyarakat se hingga masyarakat bisa menilai kinerja gubernur,” kata Ridho Ficardo usai menghadiri rapat paripurna bersama DPRD Lampung, Jumat (28/4). Menanggapi hasil penilai an lembaga survei, Ketua DPD Partai Demokrat Lam pung itu enggan menyikapi nya secara serius. Pasalnya,
Silahkan Tanggapi Melalui: www.lampost.co Simak Bedah Tajuk di Radio SAI 100 FM Setiap Hari Senin-Jumat Pukul 10.00 WIB
Senam Massal Arinal Berhadiah Mobil DPD I Partai Golkar Provinsi Lampung akan menggelar senam massal bersama Ari nal Djunaidi untuk Rakyat Lampung yang sehat dan kuat, di Lapangan Saburai, Bandar Lampung, Senin (1/5), pukul 07.00. Wakil Ketua DPD I Partai Golkar Lampung Bidang Me dia Massa dan Penggalangan Opini Ali Imron mengajak se luruh masyarakat Lampung untuk mengikuti agenda yang bermanfaat untuk kesehatan, yang diprakarsai Ketua DPD I PG Lampung Arinal Djunaidi itu. “Tanggal merah jangan bengong di rumah saja. Mari
Arinal Djunaidi ikut senam masa bersama Arinal Djunaidi,” kata dia, Jumat (28/4). Bukan hanya sehat, Imron menjelaskan seluruh peserta senam massal bertajuk Ban gunlah Jiwanya, Bangunlah Badannya itu juga berkesem
patan mendapatkan hadiah satu unit mobil Daihatsu Sigra, umrah gratis, sepeda motor, handphone, alat-alat elektronik, kasur, dan lain nya. “Semua hadiah diper sembahkan jaringan Arinal Berkarya Jaya,” ujar Wakil Ketua Fraksi Bidang Eksternal DPRD Provinsi Lampung itu. Selain banjir hadiah me narik, ujar Imron, para pe serta senam massal juga akan dihibur oleh artis Ibu Kota Liza Natalia dan Trio Ma can. “Nantinya senam akan dipandu oleh Liza Natalia dan dimeriahkan oleh Trio Macan,” kata dia. (TRI/U2)
news analysis
Figur Calon Penilaian Utama Pemilih FIGUR atau ketokohan para pasangan calon kepala dae rah masih menjadi penilaian terpenting bagi masyarakat untuk menentukan pilihan nya pada pergelaran pilkada serentak gelombang tiga pada 27 Juni 2018. Hal tersebut disampaikan pemerhati politik hukum dan budaya dari Universitas Lampung, Iwan Satriawan. Ia berpendapat pemilihan kepala daerah, baik guber nur maupun bupati, lebih mengandalkan figur dari pada partai politik.
“Jadi saya pikir partai yang mampu mengusung figur yang dapat diterima oleh rakyat,” kata dia kepada Lampung Post, saat dimintai pendapatnya, Jumat (28/4). Kemudian, ia juga ber pendapat bila calon in gin memenangkan pesta demokrasi tersebut, figur calon tersebut harus bersih dari setiap isu atau perso alan yang ada di dirinya. “Pertama figur tersebut harus bersih. Kedua pu nya rekam jejak yang ba gus, baik tatkala menjadi
LAMPUNG POST
bupati atau wali kota di daerah asal. Ketiga punya visi dan misi yang jelas da lam membangun Lampung ke depan,” kata akademisi Hukum Tata Negara ini. “Semua punya kelebihan dan kekurangannya. Jadi se mua kandidat punya peluang tergantung pasangannya saja mampu menutupi kekurang an tersebut atau tidak. Yang penting lagi jangan diguna kan isu SARA untuk meme nangkan pilgub karena dapat mencederai proses demokra si,” ujarnya. (TRI/U2)
ia juga memiliki data dari lembaga yang dianggap kredibel dalam melakukan survei. “Tak perlu saya sikapi secara seriuslah. Karena saya juga punya data dari lembaga yang kami anggap kredibel. Terkait dengan situasi kepentingan politik, ada data yang bisa kami buka ke masyarakat, ada yang tidak, demi keamanan pembangunan itu sendiri,” ujarnya. Menurutnya, berdasarkan data yang dimiliki, kepuasan publik terhadap kinerja Gu bernur Lampung mencapai titik tertinggi yaitu 69%. Data tersebut dari Lembaga Survei SMRC yang kredibilitasnya diakui dan bukan lembaga survei yang muncul men jelang pilkada. “Kami yakini data itu. L e m b a g a S u r v e i S M RC yang kredibilitasnya di akui. Datanya riil,” kata Ridho. (TRI/U2)
H
AJAT Pemilihan B u p a t i Ta n g g a mus dan Lampung Utara pada 27 Juni 2018 akan menjadi ajang adu gengsi para elite. Sejumlah nama mulai aktif turun sosialisasi dan santer di masyarakat. Penelusuran Lampung Post, di Lampung Utara se jumlah tokoh masuk bursa bakal calon bupati dan wakil bupati. Mereka, yakni pe tahana Bupati Agung Ilmu Mangkunegara, yang juga ketua DPD Partai NasDem se tempat, dan petahana Wakil Bupati Sri Widodo, yang juga ketua DPD Partai Hanura Lampung. Selain mereka juga terdapat politikus Partai Demokrat yang juga anggota DPRD Lampung Nerozelly Agung Putra. Bendahara Partai Golkar Lampung, yang juga peng usaha konstruksi, Aprozi Alam juga telah gencar blusukan hingga bertandang ke rumah-rumah warga un tuk suksesi pencalonannya. Mantan bupati periode lalu, Zainal Abidin Pagar Alam, juga masuk bursa. Lalu, pen gusaha konstruksi Ahmad Mirzanie Djausal dan anak Wakil Gubernur Lampung Muhammad Agung Chakra Negara. Di Tanggamus, istri Bupa
ti nonaktif Dewi Handayani Bambang. Kemudian Plt Bupati Samsul Hadi, Amrul lah El Hakim, Ahmadi Su maryanto, Joko Santoso, Nu zul Irsan, Tedi Kurniawan, Fauzan Syai’e, Rizal Umar, Darussalam, Muchtar, dan Hidir Ibrahim. Ketua DPW PAN Provinsi Lampung Bachtiar Basri mengatakan partainya tidak ingin tergesa-gesa dalam menentukan calon yang akan dimajukan pada pilka da dua daerah tersebut. Ia menjelaskan bahwa par tainya akan melakukan mekanisme kepartaian. “Kami tunggu mekanisme partai, kami akan lihat ba gaimana hasil survei, ba gaimana popularitas karena PAN miliki kader yang ber potensi,” kata dia saat rapat harian partai di Rumah PAN Lampung, kemarin. Kemudian, ia juga me ngatakan partainya masih melakukan konsultasi de ngan pihak DPP PAN men genai mekanisme partai da lam melakukan penjaringan calon kepala daerah. Partai besutan Zulkifli Hasan ter sebut di Tanggamus memi liki lima kursi legislatif dan Lampung Utara empat kursi legislatif dengan artian harus berkoalisi dengan partai lain untuk mengusung calon. Kemudian, disinggung terkait anak kandungnya,
Muhammad Agung Chakra Negara, yang dikabarkan maju pada Pilkada Lampung Utara, Bachtiar masih belum bersedia berkomentar ba nyak mengenai hal itu. “Saya masih no coment. I t u k a n m a u ny a N e r o (anggota DPRD Lampung dari Demokrat) yang mau menggandeng anak saya. Tapi apakah anak saya pan tas untuk menjadi wakil bupati, saya belum bisa berkomentar,” ujarnya.
Gerindra ke Agung Sebelumnya, Ketua DPD Partai Gerindra Gunadi Ibrahim telah memberikan sinyal kuat perahu partai nya akan diberikan kepada petahana Bupati Agung Ilmu Mangkunegara pada Pilbup Lampura. “Iya dapat di pastikan kami mendukung Agung Ilmu Mangkunega ra,” kata dia saat dihubungi Lampung Post, Rabu (26/4). Hal tersebut dikarena kan partainya menilai bahwa Lampung Utara me merlukan sosok yang bisa mengayomi dan melayani masyarakatnya. Selain itu juga, sosok Agung bisa melakukan pembangunan di Bumi Ragem Tunas Lam pung tersebut. “Sementara untuk Tang gamus kami dorong kader partai yakni Ketua Ge rindra Tanggamus Darus salam,” ujarnya. (EKA/D1) triyadi@lampungpost.co.id
LAMPUNG POST
RUMAH DEMOKRASI
Polda Jamin Pilgub Aman Pilgub Lampung 2018 diperkirakan akan menelan anggaran mencapai Rp433 miliar. TRIYADI ISWORO
K
EPOLISIAN Daerah (Polda) Lampung menjamin pilkada serentak gelombang ketiga pada 27 Juni 2018 mendatang yang terdiri dari Pemilihan Gubernur Lampung serta Pemilihan Bupati Tanggamus dan Lampung Utara akan berjalan aman dan kondusif. “Kami setiap melakukan pekerjaan pasti ada perkiraan kerja. Kami juga sedang mapping seperti apa peta daerah. Saya berani pastikan keli-
hatannya pilgub akan lebih aman dari Pilkada Serentak 2015-2017,” kata Kapolda Lampung Irjen Sudjarno usai sidang paripurna di DPRD Lampung, Jumat (28/4). Apalagi, lanjut Sudjarno, Polda telah memiliki pengalaman dalam mengamankan pilkada serentak gelombang dua Februari 2017 lalu. “Kemarin di Rawajitu ada sengketa terkait TPS yang masih bingung masuk daerah mana. Tapi, kalau pilgub, tidak akan terjadi lagi. Kami akan amankan TPS yang nanti
akan diatur KPU,” katanya. Ia hanya menyarankan pada dua lembaga penyelenggara pemilu, Komisi Pemilih an Umum (KPU) untuk fokus dan akurat pada daftar pemilih tetap (DPT) lalu Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) untuk memberi perhatian khusus pada penanganan pelanggaran pemilu.
Butuh Rp37 Miliar Dari sisi kebutuhan anggaran pengamanan, Kapolda menerangkan pihaknya sudah mengajukan kepada Gubernur Lampung. “Kemarin kami juga berkoordinasi dengan KPU. Mungkin nanti akan ada per-
janjian kerja sama dengan KPU terkait pelaksanaan pilgub, karena tahapannya akan mulai pada September,” katanya. Secara perinci, mantan Wakapolda Metro Jaya itu menjelaskan bila anggar an yang diusulkan untuk pengamanan Pilgub 2018 berkisar Rp33 miliar hingga Rp37 miliar. “Kemarin kalau saya tidak salah, kami ajukan Rp33 atau Rp37 milliar untuk keamanan. Dengan asumsi bahwa di sini tidak ada dua putaran,” ujarnya. Ketua KPU Lampung Nanang Trenggono berharap penandatanganan naskah perjanjian hibah daerah (NPHD) dapat
dilakukan secara bersamaan. “Jadi, kalau bisa Mei Komisi I DPRD Lampung bisa meng undang penyelenggara dan tim anggaran daerah,” kata akademisi FISIP Unila ini. Diketahui, KPU mengusulkan total anggaran Pilgub Lampung 2018 sebesar Rp278 miliar, sedangkan Bawaslu Lampung mengusulkan anggaran pengawasan sebesar Rp118 miliar. Dengan demikian, dari akumulasi ketiga lembaga, Pilgub Lampung 2018 diperkirakan akan menghabiskan anggaran mencapai Rp433 miliar. (U2) triyadi@lampungpost.co.id
sabtu, 29 april 2017
I3
BANDAR LAMPUNG
4 I sabtu, 29 april 2017
LAMPUNG POST
Pemprov Genjot Potensi Pariwisata
Dengan potensi besar yang dimiliki, Lampung perlu terus meningkatkan pariwisata sehingga destinasi yang ada bisa mendatangkan banyak wisatawan. ADI SUNARYO
P
EMPROV Lampung terus berupaya menyinkronkan program peningkatan pariwisata dengan pemerintah kota/ kabupaten. Selain itu, memberikan jaminan kepastian hukum serta perlindungan terhadap pelaku usaha pariwisata di Lampung sekaligus meningkatkan kualitas pelayanan yang diberikan. Hal tersebut menjadi jawaban gubernur terha dap pemandangan umum fraksi-fraksi DPRD Lampung atas rancangan peraturan daerah (raperda) tentang penyelenggaraan usaha pariwisata di Lampung dalam rapat paripurna DPRD Lampung lanjutan pembicaraan tingkat I di ruang sidang DPRD, Jumat (28/4). “Selain itu kami juga terus berupaya memberikan perhatian dalam peningkatan pariwisata di Lampung, se perti optimalisasi kegiatan promosi wisata, perbaikan, dan pembenahan infrastruktur, sarana, dan prasarana destinasi wisata serta pemenuhan jaminan keamanan bagi investor pariwisata,”
Lari 5 Km Meriahkan Hardiknas
PEMPROV Lampung dalam memperingati Hari Pendidik an Nasional (Hardiknas) menggelar acara Colour Fun Festival di Lapangan Saburai, Minggu (7/5). Kegiatan diisi lari sejauh 5 km, jalan sehat, dan pembagian doorprize serta live DJ performance dengan mendatangkan langsung DJ Al Ghazali. Sekprov Sutono menjelaskan guna menyukseskan penyelenggaraan festival san gat diperlukan penyebaran informasi, seperti pemasangan baliho, spanduk, serta penyebaran informasi lainnya. “Untuk menyukseskan acara ini diperlukan penyebaran informasi, baik penyebaran kepada siswa di sekolah dan masyarakat umumnya,” ujar Sutono di ruang rapat Sakai Sambayan, Jumat (28/4). Sementara Sekretaris Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Lampung Aswarodi menyampaikan dalam ke giatan ini akan melibatkan 30 ribu massa. “Seluruh pihak terkait akan mengajak baik siswa SMA/SMK, ASN, maupun masyarakat. Apa lagi acara ini menyediakan berbagai hadiah menarik, termasuk doorprize berupa mobil,” ujarnya. (ADI/K1)
ujar Gubernur. Tentang pemandangaan umum fraksi-fraksi terha dap rancangan peraturan daerah tentang pembentuk an peraturan daerah serta pembentukan organisasi dan tata kerja sekretariat Dewan pengurus Korps Pe-
“
Lampung dapat menjadi salah satu daerah yang akan diagendakan untuk kegiatan meeting, diskusi atau kegiatan tingkat ASEAN. gawai Negeri Sipil Republik Indonesia dan badan layanan pengadaan barang dan jasa di Lampung, pemprov akan terus melakukan komunikasi dengan jajaran terkait dan melakukan pembahasan lanjutan. Dalam kesempatan ini hadir juga Wakil Gubernur Lampung Bachtiar Basri serta pimpinan dan anggota DPRD Lampung.
Bidik ASEAN
Potensi pariwisata di Lampung harus terus ditingkatkan. Hal itu agar Lampung menjadi salah satu tujuan berbagai kegiatan yang akan dilaksanakan negara-negara anggota ASEAN. “Kita berharap dengan semakin baiknya potensi pariwisata, Lampung dapat menjadi salah satu daerah yang akan diagendakan untuk kegiatan meeting, diskusi atau kegiatan formal ataupun nonformal ASEAN,” kata Sekprov Sutono saat menerima kunjungan Sekretaris Direktorat Jenderal Kerja Sama ASEAN Kementerian Luar Negeri Ashariyadi di ruang rapat Sekprov, Jumat (28/4). Sementara itu, Ashariyadi mengatakan kunjungan ini merupakan salah satu program Kementerian Luar Ne geri, terutama mengenalkan negara-negara ASEAN kepada masyarakat. Dia juga me nerangkan guna menghadapi Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) setiap daerah dapat memajukan sektor pariwisata, industri, juga pendidikan, dapat memiliki kreativitas dan inovasi mengemas potensi yang ada, mulai dari sektor jasa maupun industri agar bisa bersaing dengan dunia internasional. (K1) adi@lampungpost.co.id
SELINTAS
Pencanangan Minapolitan Lampung GUBERNUR M Ridho Ficardo siap mencanangkan Lam pung sebagai sentra perikanan air tawar di Kecamatan Pasirsakti, Kabupaten Lampung Timur, 16 Mei 2017. Pem bangunan sentra perikanan air tawar dengan konsep mi napolitan diharapkan agar pembangunan perikanan lebih terintegrasi, efisien, berkualitas, dan cepat (akselerasi). Asisten Bidang Ekonomi dan Pembangunan Adeham menyampaikan pada pencanangan minapolitan Lampung, Gubernur akan menyelenggarakan bakti sosial terhadap masyarakat sekitar dan diisi dengan bazar produk keta hanan pangan dan produk UMKM berupa makanan dan hasil kerajinan dan penyerahan bantuan. “Gubernur Ridho juga menyerahkan bantuan berupa mobil untuk catfish, pemberian bibit bambu, bibit ikan, dan terpal untuk Lampung Selatan dan Lampung Timur, pe layanan kesehatan, serta khitanan massal,” kata Adeham pada saat memimpin rapat persiapan acara peresmian pencanangan minapolitan Lampung sebagai sentra peri kanan air tawar di Ruang Sungkai Balai Keratun Kantor Gubernur Lampung, Jumat (28/4). (ADI/K1)
Berkas Pembunuh Masuk Kejati PENYIDIK Subdit III Jatanras Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Lampung telah melimpahkan tahap II berkas perkara pembunuhan dan pencurian dengan kekerasan terhadap Bunga Fikalia (17), warga Dusun Sukarame, Natar, Lampung Selatan, ke Kejaksaan Tinggi (Kejati) Lampung. Kasubdit III Jatanras Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Lampung AKBP Roy Satya Putra menjelaskan berkas perkara tiga tersangka di bawah umur berinisial Ir (17), AN (17), dan SL (16) telah dinyatakan lengkap (P21) oleh jaksa peneliti. Untuk itu, pihaknya dengan segera melimpahkan nya ke Korps Adhyaksa. “Setelah dinyatakan lengkap, langsung kami limpahkan berkas, alat bukti, dan tersangkanya ke Kejati beberapa waktu lalu. Sekarang berkas ketiganya kewenangan jaksa. Berkasnya dibuat terpisah untuk pembuktian satu sama lain. Itu juga kami lakukan pada dua tersangka lainnya,” kata Roy di Mapolda, Jumat (28/4). Selain itu, kata dia, pihaknya juga segera melimpahkan tahap II untuk dua tersangka lainnya, yaitu Fajar alias Japra (26) sebagai eksekutor dan Ilham alias Taweng (20). “Kalau berkasnya sudah selesai dan tidak ada halang an, mungkin pekan depan kami limpahkan berkasnya,” ujarnya. (RAN/K1)
n LAMPUNG POST/M UMARUDINSYAH MOKOAGOW
MEMBACAKAN JAWABAN FRAKSI. Gubernur Lampung M Ridho Ficardo membacakan jawaban atas pandangan umum fraksi-fraksi DPRD Lampung atas empat raperda prakarsa Pemerintah Provinsi Lampung di ruang sidang paripurna DPRD setempat, Jumat (28/4).
Gubernur Lantik Eselon dan Kepala SMA/SMK GUBERNUR Lampung M Ridho Ficardo melantik pejabat eselon II, III, dan IV Dinas Kependudukan dan Catatan Cipil serta kepala SMA/SMK dari 11 kabupaten/kota di Balai Keratun, Kantor Pemerintahan Lampung, Jumat (28/4). Namun, pelantikan kepala SMA/SMK belum seluruhnya karena masih ada empat daerah yang belum dilantik. Pejabat eselon II yang dilantik adalah Achmad Syaifullah sebagai kepala Dinas Administrasi Kependudukan dan Catatan Sipil (Admindukcapil) Lampung. Pelantikan berdasarkan SK Menteri Dalam Negeri No. 821.22-2551
Tahun 2017, 30 Maret 2017. Sebelumnya mantan Kasatpol PP Pemprov Lampung itu sudah beberapa waktu menjabat pelaksana tugas (Plt) di dinas tersebut. Pejabat administrator (ese lon III) yang dilantik adalah Samsudin Bahri sebagai sekretaris admindukcapil dan Gunawan, kepala bidang fasilitasi pelayanan administrasi kependudukan, serta Kaizar sebagai kepala bidang pengelolaan informasi admi nistrasi dan kependudukan (PIAK) berdasarkan SK Menteri Dalam Negeri No. 821.2990 Dukcapil Tahun 2017, 3 April 2017. Kemudian, Ummu Hanifa sebagai kepala bidang
pen gendalian penduduk dan keluarga berencana berdasarkan SK Gubernur Lampung No. 821.22/285/ VI.04/2017, 12 April 2017 dan Eli Hartati menjadi kepala bidang keperawatan pada Direktorat Pelayanan RSUD Abdul Moeloek berdasarkan SK Gubernur Lampung No. 821.22/283/VI.04/2017, 12 April 2017. Selain itu juga ada 11 pejabat pengawas (eselon IV) di lingkungan Dinas Admindukcapil. Ridho juga mengukuhkan jabatan 247 kepala SMA dan SMK di Lampung. Pelantik an mengacu SK Keputusan Gubernur Lampung No.
821.23/303/VI.04/2017, 27 April 2017. Namun, kepala SMA/SMK di empat kabupaten, yaitu Tulangbawang, Mesuji, Pesisir Barat, dan Way Kanan, belum dilantik. Kepala Bidang Pengem bangan Mutasi BKD Lampung Rendi Reswandi mengatakan pengukuhan kepala sekolah di empat kabupaten masih menunggu evaluasi sesuai amanah UndangUndang 23 Tahun 2014 tentang Pemerintah Daerah. “Keempat kabupaten menyusul. Mudah-mudahan secepatnya diproses. Untuk namanya lihat saja di website www.bkd.lampungprov. go.id,” ujar Rendi. (ADI/K1)
Polda Tingkatkan Pengamanan Pelabuhan Panjang KEPOLISIAN Daerah (Polda) Lampung me ningkatkan pengamanan di Pelabuhan Panjang, Bandar Lampung. Hal tersebut sebagai upaya mengantisipasi terjadinya penyelundupan keluarmasuknya barang ilegal di daerah Lampung. Kapolda Lampung Inspektur Jenderal Sudjarno menjelaskan berkaca didapatinya penyelundupan daging celeng dan ratusan kilogram narkoba jenis ganja, pihaknya
akan semakin memperketat pengamanan dan pengawasan kendaraan, baik yang keluar maupun masuk ke Lampung. “Kami sudah persiapkan peningkatan itu dari jajaran narkoba dan krimsus (kriminal khusus), k h u s u s ny a m e n j e l a n g operasi Ramadan. Peningkatan itu menjadi salah satu sasaran dan target kami untuk menahan barang ilegal masuk ke Lampung atau diselundupkan melalui Pelabuhan
Inalillahi wainailaihi rojiun KELUARGA BESAR
Mengucapkan
Atas Meninggalnya
KANZA ALESA HUMAIRA BINTI FATHUL MU’IN
Anak dari Sdr. Fathul Mu’in (Asred Lampung Post) & Nurul Lia Febriati Wafat hari Jumat, 28 APRIL 2017 Pukul 09.00 WIB di RS. Urip Sumoharjo Bandar Lampung
Panjang,” ujar Sudjarno, Jumat (28/4). Peningkatan pengamanan itu, kata dia, dengan menambah personel guna ditugaskan di kawasan pelabuhan. “Personel pasti akan ditambah menjelang Ramadan. Seperti saat ini kami memulai Operasi Antik (antinarkotika) selama dua pekan. Itu juga akan dilakukan di pelabuhan, termasuk pemeriksaan kendaraan,” kata dia. M e n u r u t d i a , u p ay a peningkatan pengawasan
kendaraan di pelabuhan itu tidak didukung sarana dan prasarana, seperti peralatan untuk pendeteksi barang-barang mencurigakan. “Permasalahannya sekarang kami tidak ada sarana di sana untuk pemeriksaan sehingga kami hanya mengandalkan personel dan informasi masyarakat saja. Kalau kami punya alat seperti security gate untuk mendeteksi, maka akan lebih baik lagi,” ujarnya. (RAN/K1)
KOTA
LAMPUNG POST
SABTU, 29 april 2017
I5
Dirjen
Perkeretaapian
Didesak ke Lampung Tahun ini jalur ganda yang sedang dibangun Martapura—Baturaja sepanjang 35 km sepur. RINDA MULYANI
K
ETUA Advokasi Masyarakat Trans portasi Indone sia (MTI) Darmaningtyas mengatakan Dirjen Per keretaapian Prasetyo Bo editjahjono harus turun ke Lampung melihat lang sung permasalahan pem bangunan perkeretaapian di Lampung. “Pembangunan kereta api di Lampung un tuk angkutan batu bara su dah mendesak, Lampung ini harus diperlakukan khusus. Saya sarankan Dirjen turun ke Lampung,” ujar alumnus Universitas Gadjah Mada ini pada diskusi di Hotel Sari Ater, Lembang, Bandung, Rabu (26/4) malam.
“
Masalah babaranjang tidak akan selesai-selesai kalau tidak segera diatasi. Hal ini terkait dengan pembangunan jalur ganda (double track) dan rencana pembangunan jalur baru luar kota (shorchut) untuk kereta api pengangkut batu bara atau babaranjang. Menurut Prasetyo, semua pihak harus memiliki perspektif yang sama tentang perkeretaa pian baik dari pemda, pem prov, pusat, pengusaha, dan masyarakatnya. “Masalah babaranjang tidak akan sele sai-selesai kalau tidak segera diatasi,” ujarnya. Coorporate Deputy Direc tor of Freight Marketing and Sales PT KAI Awan Hermawan mengatakan kapasitas babaranjang Su matera Selatan—Lampung membawa 66% batu bara untuk kebutuhan listrik Jawa-Bali. Jika terjadi keru sakan atau bancana alam di jalur kereta, pasokan listrik Jawa-Bali pasti terganggu. Dia memaparkan keretapi api babaranjang Sumatera Se latan—Lampung membawa 30 ribu ton batu bara sekali angkut dengan setiap harinya beroperasi sebanyak 17 kali. “Jika kereta api babaranjang ditiadakan dan transportasi batu bara dibawa oleh truk, jalan bisa hancur, jalanan semakin macet, dan rawan kecelakaan,” kata Awan. Menurut dia, pihaknya su dah mengusulkan pemban gunan jalur kereta baru dan jalur ganda tersebut ke Dirjen. “Saat ini kami terus berkoor dinasi dengan Kementerian Perhubungan,” ujarnya. Manajer Humas PT KAI
Divre IV Tanjungkarang Fra noto Wibowo mendukung Dirjen Perkeretapian turun ke Lampung. Dia mengakui masalah utama pembangu nan kereta api di Lampung adalah penertiban warga yang mendiami aset PT KAI. Menurut dia, pihaknya su dah melakukan berbagai upaya ke masyarakat mulai dari sosialisasi dan mem berikan surat peringatan kepada warga. “Sosialisasi terus kami lakukan hingga kini memberikan pengertian kepada warga bahwa pem bangunan double track itu un tuk kepentingan masyarakat juga karena macet tidak lagi berjam-jam,” katanya. Franoto menjelaskan pem bangunan jalur ganda yang sudah selesai dan beroperasi adalah Cempaka—Tulung buyut (Lampung Utara) dan Negeri Agunggiham (Way Kanan). “Tahun ini jalur ganda yang sedang dibangun Martapura—Baturaja sepan jang 35 km sepur,” katanya. Sebelum adanya jalur gan da, kereta api berhenti lebih dari 30 menit di dua lokasi tersebut karena ada persil angan kereta. Namun, kini sudah tidak pemberhentian lagi, bahkan perjalanan kere ta api Kertapati—Tanjung karang lebih cepat hingga dua jam. “Coba bayangkan, kalau rel kereta api di Lam pung ini sudah jalur ganda semua, macet berkurang dan perjalanan kereta api lebih cepat,” ujarnya. Sebelumnya, Kepala Dinas Perhubungan Provinsi Lam pung Qudrotul Ikhwan me ngatakan perjalanan kereta api pengangkut batu bara kerap menimbulkan kemacet an lalu lintas. Sedikitnya, ada lima titik jalur KA yang mem belah jalan protokol di Kota Bandar Lampung. “Rencana pembangunan jalur itu sudah diusulkan sejak 2006. Namun, sampai saat ini belum bisa direalisasi,” ujarnya. Setiap hari terjadi kemacet an sepanjang 500 meter se tiap kali KA barang melintas di jam-jam sibuk. Lalu lintas di Kota Bandar Lampung juga kerap terkendala saat ada gangguan kereta, sehingga diperlukan jalur lingkar luar agar KA barang dapat dialih kan ke luar kota. Namun, lan jutnya, Pemprov Lampung tidak memiliki anggaran yang cukup untuk mem bangun jalur ganda tersebut. Untuk itu, pihaknya mende sak Pemerintah Pusat melalui Kementerian Perhubungan segera membangun jalur ganda tersebut. (E2) rinda@lampungpost.co.id
n LAMPUNG POST/IKHSAN DWI NUR SATRIO
LALU LINTAS KOTA BANDAR LAMPUNG. Kendaraan berjalan perlahan di Pertigaan Jalan Ahmad Yani dan Jalan Kartini, Bandar Lampung, Jumat (28/4). Libur panjang membuat warga mengunjungi pusat perbelanjaan.
Revisi Perwali Harus Sesuai Rekomendasi Mendagri PEMKOT Bandar Lampung mengklaim telah meram pungkan revisi Peraturan Wali Kota (Perwali) Nomor 1 Tahun 2017 tentang Pen jabaran APBD TA 2017 sesuai dengan Keputusan Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Nomor 188.4418-2399 Ta hun 2017 tanggal 14 Maret 2017. Namun, hingga kini hasil revisi belum dilapor kan ke DPRD Bandar Lam pung dan Badan Anggaran untuk disetujui. Menurut pengamat ekono mi Universitas Lampung, Asrian hendi Cahya, revisi perwali yang belum diserah kan tersebut tidak akan
menghambat rencana pem bangunan yang ada. “Karena memang perwalinya sudah ada dan semua bisa berjalan sesuai perwali. Hanya saja ada yang diubah, artinya masih berlaku. Mungkin Pemkot masih belum siap menyampaikan ke DPRD,” kata Asrian dihubungi Lampung Post, Jumat (28/4). Asrian melanjutkan pe layanan pemerintahan yang ada dalam penjabaran APBD tersebut bisa berjalan, hanya saja beberapa re komendasi mendagri soal beberapa anggaran belanja harus diakomodasi terlebih dahulu dalam revisi. “Tidak
ada masalah dan tidak menghambat. Semua yang sifatnya wajib berjalan, hanya saja misalnya ada efisiensi anggaran berdasar kan putusan itu yang harus diakomodasi,” kata dia. Pemkot juga harus meli batkan DPRD dalam revisi tersebut dikarenakan ini merupakan kebijakan yang harus dijalankan Pemkot. “Melalui koordinasi itulah bedanya pemerintah dan bisnis, harus melibatkan berbagai stakeholders. Ini juga sesuai dengan janji DPRD untuk mengawal kesesuaian dengan kepu tusan mendagri dengan
arganya. Ibu enam anak itu rela bekerja keras daripada meminta-minta. “Kuncinya satu jangan minta. Saya bekerja jadi tukang ngangkut air, cuci piring, sampai tukang urut panggilan. Kadang jatuh karena kecapekan bekerja. Namun, saya memiliki tekad bagaimana caranya anak saya hidup, makan, dan ber pendidikan,” katanya. Meski hidup ser bakekurangan, Purwati tetap yakin Allah akan mengubah
nanti di APBDP ada penye suaian lagi. Yang jelas kami hanya sampaikan ke DPRD, soal mau dibahas di Badan Anggaran itu kewenangan mereka (DPRD),” ujarnya. Ketua DPRD Bandar Lam pung Wiyadi meminta revisi perwali tidak melampaui pagu atau batas anggaran yang ada di setiap satker. “Tidak melampaui yang sudah ada dari perwali ke marin. Tinggal mengubah angka saja apa hasil reko mendasinya. Misalnya dari tadinya 20 diminta mendagri jadi 10. Artinya, tidak boleh melampaui angka sepuluh ini,” kata diai. (MAN/K1)
SELINTAS
Waspadai Investasi Bodong!
n LAMPUNG POST/M UMARUDINSYAH MOKOAGOW
GERBANG TOL SUTAMI. Seorang pekerja melintasi bangunan baja yang akan menjadi gerbang jalan tol trans-Sumatera (JTTS) Desa Lematang, Jalan Ir Sutami, Bandar Lampung, Jumat (28/4).
Usai Bacok Istri, Ziarahi Makam Orang Tua PEGAWAI lepas harian penagih utang (debt collector), Frans Nyamudi (42), melarikan diri ke Ponorogo, Jawa Timur, untuk berziar ah ke makam orang tuanya usai membacok istrinya, Sulastri (39). Hal tersebut disampaikan warga Desa Jatimulyo, Kecamatan Ja tiagung, Lampung Selatan, dalam pemeriksaan usai menyerahkan diri Mapol resta Bandar Lampung, Kamis (27/4) malam. Usai pemeriksaan, Frans dibawa ke ruang tahanan Polsek Jatiagung, Lampung Selatan, guna pemeriksaan lebih lanjut. Tersangka Frans menjelaskan pem bacokan itu didasari rasa
cemburu dan emosi karena menilai istrinya bersel ingkuh dengan pria lain. Tersangka membaca pesan singkat di telepon genggam istri dengan seorang lelaki dengan kata-kata mesra. “Lalu saya memancing istri agar memperkenalkan pria itu dan meminta to long tetangganya memanc ing agar pria itu datang ke suatu tempat, tetapi waktu itu tidak datang. Akhirnya saya coba mencari tahu sendiri keberadaannya dan ternyata lelaki itu me ngaku di Tangerang,” kata Frans di Polsek Jatiagung, Jumat (28/4). Namun, akibat tidak kuat menahan rasa cemburu,
Frans akhirnya membacok istrinya tiga kali. Usai keja dian itu, tersangka melari kan diri ke Ponorogo guna berziarah ke makam orang tuanya. Dia mengaku me nyesali perbuatannya itu sehingga menyerahkan dirinya. “Saya merasa bersalah dan pikiran serta hati saya tidak tenang karena dikejar-kejar polisi. Lalu saya kembali ke Bandar Lampung dan meminta keluarga untuk menemani ke Polresta. Saya sangat menyesal Pak. Biarin saya dipenjara, biar bisa tobat dan berharap anak dan is tri saya memaafkan saya,” ujarnya. (RAN/K1)
Kerja Keras demi Pendidikan Tinggi Anak ORANG tua tunggal harus dijalani Purwati Ningsih sepanjang 25 tahun untuk menghidupi keluarganya. Tekad besar memberikan pendidikan tinggi bagi anak-anaknya membuat perempuan berusia 60 ta hun terus berusaha mewu judkan ambisinya itu. Purwati mengenang saat harus membanting tulang mencari penghasilan dengan menjadi seorang tukang cuci piring dan tukang pijat pang gilan untuk menafkahi kelu
tidak melebihi pagu yang ditentukan,” ujarnya. Sebelumnya, Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Kota Bandar Lampung Trisno Andreas mengatakan pihaknya tinggal melaporkan saja hasil revisi perwali ini ke DPRD setempat. “Kita hanya melaporkan saja karena efisiensi anggaran di setiap satker sudah selesai. Artinya, tinggal disampaikan saja hasilnya ke DPRD,” kata Trisno, kemarin. Mengenai adanya ren cana pembahasan lagi de ngan DPRD, menurut Tris no, tidak perlu. “Tidak ada lagi pembahasan, kecuali
nasibnya selagi dia selalu bersujud kepada-Nya. Bagi dia sujud adalah benteng untuk terus kuat menjalani kehidupan seberat apa pun. “Kita ini kaya semuanya, sudah dikasih tangan, mata, kaki, dan anggota tubuh yang lengkap. Bayangkan di luar sana ada yang enggak punya mata, masihkah kita bilang diri kita miskin meski semuanya sudah diberi. Hati-hati bagi yang enggak bisa bersyukur,” katanya. Kini Purwati sudah memi
liki kantin di dalam hala man Pengadilan Negeri 1A Tanjungkarang. Hal itu di syukuri sebagai garis dari Sang Pencipta. “Meski pun masih kekurangan, apa yang dimakan halal jauh lebih nikmat daripada kaya hasil dari mencuri. Itu selalu saya tanamkan sama anak-anak lebih baik miskin tapi halal daripada kaya tapi tidak diridai Allah,” katanya. Dia pun berharap meski kondisi ekonominya tidak menentu, tekad mem
berikan pendidikan bagi anaknya sampai perguruan tinggi tertanam kuat dalam dirinya. “Dulu untuk makan pun susah, tapi saya yakin selagi saya mengadukan kesedihan sama Tuhan, kehidupan ini akan mem baik seiring waktu. Anak saya harus lebih hebat dari saya dan bapaknya, mer eka harus tetap makan dan sekolah meski pun hanya saya yang mencari tanpa didampingi suami,” kata dia. n (K1) Febi Herumanika
PIMPINAN Wilayah Fatayat NU Lampung menggelar seminar otoritas jasa keuangan (OJK) dalam rangka peningkatan partisipasi perempuan dalam stabilisasi jasa keuangan. Acara yang sekaligus memperingati hari lahir ke-67 Fatayat NU digelar di Pondok Rimbawan, Jumat (28/4), menghadirkan sejumlah narasumber, di antaranya Kepala Bagian Pengawasan Nonbank OJK Lampung Mendi Rahmadi, anggota Komisi XI DPR Nurhayati, dan praktisi asuransi Reni Sintia Dewi. Seminar ini diikuti ratusan anggota Fatayat NU se-Lampung. Mendi Rahmadi mengatakan masyarakat Lampung, khususnya perempuan, diimbau agar bisa lebih berhatihati atas penawaran berbagai perusahaan investasi yang belum jelas legalitasnya. “Jika mendapatkan penawaran, sebaiknya diteliti terlebih dahulu apakah sudah memiliki izin atau belum, kita juga harus melihat secara logis untung rugi yang diberikan,” kata dia. Nurhayati, yang juga sekretaris Fatayat NU Lampung, mengatakan agar masyarakat khususnya kaum perempuan tidak mudah tergiur atas tawaran dari suatu lembaga keuangan yang belum jelas badan hukumnya. “Banyak kaum perempuan yang menjadi korban investasi bodong bahkan di Lampung. Oleh sebab itu, saya ingin mengingatkan kepada masyarakat, khususnya anggota Fatayat NU, untuk waspada terhadap hal tersebut,” ujarnya. Sedangkan Reni memaparkan secara detail tentang bentuk asuransi kepada seluruh peserta seminar. (AJI/K1)
Komisi I Tetap Panggil Pemilik Usaha KOMISI I DPRD Bandar Lampung tetap akan memanggil pemilik usaha PT Asia Menara Perkasa yang beroperasi sebagai penyulingan minyak makan di Pekon Ampai, Keteguhan, Telukbetung Timur, Bandar Lampung. Ketua Komisi I DPRD Bandar Lampung Nu’man Abdi mengatakan pihaknya akan mengecek izin perusahaan tersebut. “Hearing Jumat ini (kemarin) ditunda karena kami reses. Namun, tetap minggu depan akan kami panggil,” kata dia, Jumat (28/4). Pihaknya menegaskan lembaga legislatif tersebut tidak meng halangi investasi usaha di Kota Bandar Lampung . “Kami tidak menghalangi investasi, tapi namanya investasi kan harus ada perizinan yang benar. Ini bukan berarti ditutup melainkan setop operasinya dulu lalu urus izin,” ujar politikus PDI-Perjuangan ini. Kemarin juga Wali Kota Bandar Lampung melakukan sidak dan menyatakan itu bukan pembuangan limbah, Nu’man memastikan tetap akan melakukan pemanggilan. “Nanti usaha dilanjutkan ketika izin sudah clear. Karena itu kan bagus, mempekerjakan orang dan warga sekitar,” kata dia. (MAN/K1)
n LAMPUNG POST/IKHSAN DWI NUR SATRIO
CUACA EKSTREM. Awan hitam menyelimuti Kota Bandar Lampung, Jumat (28/4). Sebaiknya warga Bandar Lampung berhati-hati karena hingga bulan ini akan dilanda cuaca eksktrem.
6 I sabtu, 29 april 2017
BERITA UTAMA
LAMPUNG POST SELINTAS
Bantah Usulkan Seleksi Anggota DPD MENTERI Dalam Negeri Tjahjo Kumolo membantah pihaknya telah melontarkan wacana terkait pemilihan anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) melalui panitia seleksi. Namun, menurut dia, wacana tersebut seharusnya dibicarakan terlebih dahulu bersama DPD. “Setahu saya dari anggota Pansus DPR. Pemerintah menyampaikan beberapa opsi untuk didiskusikan terbuka dulu,” katanya kepada Media Indonesia (grup Lampung Post), Jumat (28/4). Tjahjo mengatakan pemerintah menyarankan agar wacana tersebut lebih dulu dibicarakan bersama DPD. Hal itu dilakukan agar tidak terjadi polemik yang menyangkut lembaga tinggi negara. “Perlu didengar dari DPD dahulu. Jangan sampai kesannya merendahkan status DPD. Apa pun DPD kan perwakilan daerah, perwakilan daerah dipilih masyarakat di daerah,” katanya. Sebelumnya diberitakan, Wakil Ketua Pansus RUU Pemilu Ahmad Riza Patria menyampaikan wacana pemilihan anggota DPD melalui panitia seleksi yang menuai pro dan kontra merupakan usulan dari pemerintah yang disampaikan dalam pembahasan RUU Penyelenggaraan Pemilu (RUU Pemilu). Menurut dia, Pansus RUU Pemilu sejauh ini belum memberikan jawaban apakah menyetujui atau menolak usulan pemerintah tersebut. (MI/K1)
Kapolri Minta Koreksi Internal n AFP/JUNG YEON-JE
PROTES. Sejumlah warga Korea Selatan melakukan demonstrasi di dekat Kedutaan Besar AS di Seoul, Jumat (28/4). Mereka memprotes keberadaan terminal high altitude area defense (THAAD) milik AS di wilayahnya.
Peningkatan Populasi Sapi-Kerbau Terus Digenjot KEMENTERIAN Pertanian (Kementan) menjalin ker ja sama dengan Tentara Nasional Indonesia (TNI) guna meningkatkan popu lasi sapi dan kerbau dan mencapai swasembada daging. Direktur Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan (PKH) Kementan I Ketut Diarmita mengatakan pihaknya membutuhkan bantuan TNI untuk meng gerakkan peternak dan petugas teknis dalam rang ka melaksanakan program Upaya Khusus Sapi Wajib Bunting (Upsus Siwab). “Kedua pihak juga akan melakukan pendampingan kegiatan Upsus Siwab da lam rangka pengembangan sapi dan kerbau, terutama un t uk pengembanga n pembibitan sapi brahman cross eks impor yang ada di Aceh, Sumatera Utara, dan Riau,” ujar Ketut di Kantor Pusat Kementan, Jakarta, Jumat (28/4).
Dengan adanya pen dampingan, ia mengata kan akan tercipta kondisi sosial wilayah yang kon dusif serta ketersediaan lo gistik wilayah bisa terjaga. “Sehingga upaya peme rintah dalam mewujudkan percepatan peningkatan populasi sapi dan ker bau bisa berjalan dengan baik,” katanya. Pemerintah sejak 2015 telah melaksanakan Upsus Siwab, sebuah program yang terintegrasi untuk meningkatkan populasi sapi dan kerbau secara masif dan serentak. “Upaya ini dilakukan sebagai wu jud komitmen pemerin tah dalam mewujudkan kemandirian pangan asal ternak dan meningkat kan kesejahteraan peter nak sekaligus mengejar swasembada sapi tahun 2026 seperti yang ditarget kan Presiden Joko Wido do,” ujarnya. (MI/K1)
KPK Tahan Tersangka Korupsi Alquran KOMISI Pemberantasan Korupsi (KPK) menahan Ke t u a U m u m A n g k a t an Muda Partai Golkar (AMPG) Fahd el Fouz alias Fahd A Rafiq, tersangka kasus dugaan korups i pengurusan anggaran dan pengadaan Alquran. “Kami lakukan penahan an terhadap tersangka Fahd el Fouz (FEF) terkait kasus indikasi suap dalam dua proyek di Kementeri an Agama. Kami lakukan penahanan untuk 20 hari ke depan di Rutan KPK Ca bang Pomdam Jaya Gun tur Jakarta Selatan,” kata juru bicara KPK, Febri Diansyah, di Gedung KPK, Jakarta, Jumat (28/4). KPK meyakini sudah me menuhi Pasal 21 KUHAP soal bukti yang cukup dan juga beberapa alasan ob jektif dan subjektif terkait
penahanan terhadap Fahd el Fouz itu. “Selain itu, terkait dengan kecukupan bukti untuk dilakukan penahanan, kita tahu ada dua orang yang pernah dijerat dalam kasus ini, su dah berkekuatan hukum tetap, dan beberapa fakta persidangan juga sudah cukup kuat mengonfirmasi dugaan tindak pidana ko rupsi yang juga dilakukan Fahd el Fouz,” ujar Febri. Pada Kamis (27/4) KPK baru mengumumkan Fahd sebagai tersangka ketiga dalam kasus tindak pidana korupsi menerima hadiah atau janji pengurusan ang garan dan atau pengadaan kitab suci Alquran pada APBNP 2011 dan APBN 2012 serta pengadaan l aboratorium komputer MTs TA 2011 di Kemente rian Agama. (ANT/K1)
AS Desak Tingkatkan Sanksi untuk Korut AS berusaha meredakan ketegangan lewat jalur diplomatik meski mengakui situasinya sangat berbahaya. MUHARRAM CANDRA LUGINA
M
ENTERI Luar Negeri (Menlu) AS, Rex Tillerson, akan memimpin pertemuan Dewan Keamanan Perserikat an Bangsa Bangsa (DK-PBB), Jumat (28/4) waktu setem pat. Pertemuan yang akan dihadiri Menlu Tiongkok Wang Yi ini dilakukan untuk mendorong tanggapan yang lebih keras terhadap Korea Utara dan meminta Tiongkok memimpin upaya diplomatik dalam penyelesaian krisis di Semenanjung Korea. “Kami akan mendiskusikan langkah-langkah apa yang mungkin diperlukan untuk meningkatkan tekanan pada Pyongyang agar mereka mem pertimbangkan kembali sikap mereka saat ini,” ujar Tillerson dalam sebuah wawancara dengan Fox News. Tidak ada resolusi yang akan diadopsi pada pertemuan tersebut, tetapi ini akan me mungkinkan AS dan sekutu nya menempatkan tanggung jawab pada Tiongkok agar menggunakan pengaruhnya untuk mengendalikan Pyong
yang. Presiden Donald Trump mengatakan lebih memilih jalur diplomatik, tetapi me ngakui situasinya sangat ber bahaya. “Ada kemungkinan kita bisa menghadapi konflik besar dengan Korut. Kami ingin memecahkan masalah secara diplomatis, tapi ini sa ngat sulit,” ujar Trump. Di lain pihak, Duta Besar (Dubes) Rusia untuk Indonesia, Mikhail Y Galuzin, pada Jumat (28/4), mengatakan baik AS dan sekutunya serta Korut harus saling menahan diri. “Korut harus menghentikan uji coba nuklir dan rudal sesuai dengan resolusi PBB. Di saat yang sama latihan militer AS dan seku tunya telah memprovokasi Korut. Ini memicu Korut untuk menunjukkan bahwa mereka mampu memberikan balasan opsi militer yang mungkin,” ujar Galuzin dalam press briefing di Kediaman Dubes Rusia di Jakarta, kemarin. “Kedua pihak saat ini ber tanggung jawab atas ketegang an di Semenanjung Korea, keduanya harus menahan diri dari aksi militer. Saya tidak merasa serangan militer AS akan meyakinkan pemimpin
Korut, Kim Jong-un, untuk mundur dari program rudal dan misilnya,” ujarnya.
Minta Dibayar Sementara itu, Trump me nyarankan agar Korea Selatan (Korsel) membayar sekitar 1 miliar dolar AS untuk sistem pertahanan rudal milik Pa man Sam yang ditempatkan di Korsel. Bagian pertama sistem pertahanan terminal high altitude area defense (THAAD) ini telah ditempatkan di Korsel di tengah ketegangan yang me ningkat atas program nuklir dan rudal Korut. Pejabat tinggi AS menga takan THAAD yang ditem patkan untuk mengatasi a ncaman Pyongyang ini akan beroperasi dalam be berapa hari. “Saya memberi tahu Korsel ini akan sesuai jika mereka membayarnya. Ini adalah sistem bernilai miliaran dolar. Ini fenomenal, menembak rudal langsung di langit. Kami (AS) akan melind ungi mereka (Korsel), namun mereka seharusnya mem bayar untuk itu dan mereka mengerti itu,” ujar Trump dalam sebuah wawancara dengan Reuters. (MI/R5) lulu@lampungpost.co.id
n MI/ROMMY PUJIANTO
RICUH. Massa berseragam Angkatan Muda Partai Golkar (AMPG) dan berpakaian bebas berusaha menghadang mobil tahanan KPK yang membawa Fah el Fouz alias Fahd A Rafiq di Gedung Merah Putih, KPK, Jakarta, Jumat (28/4). Ketua Umum AMPG itu yang menjadi tersangka kasus dugaan korupsi di Kementerian Agama tahun anggaran 2011—2012 ini ditahan KPK.
Indonesia-Filipina akan Tersambung Jalur Kapal KONEKTIVITAS Indonesia dan Filipina sebagai per wujudan konektivitas ASE AN akan terealisasi akhir pekan ini. Presiden Joko Widodo dan Presiden Rodri go Duterte akan membuka jalur pelayaran kapal feri dari Davao/General Santos ke Bitung, Sulawesi Utara. Demikian salah satu komit men kerja sama yang ter ungkap dalam pernyataan
pers bersama Presiden Jokowi dan Presiden Duterte di Ista na Malacanang, Jumat (28/4). “Tanggal 30 April 2017, kami berdua akan meresmikan pembukaan jalur pelayaran feri di Davao/General Santos ke Bitung yang merupakan bagian penting pembangun an konektivitas ASEAN,” kata Presiden Jokowi. Selain kerja sama dalam bidang perhubungan, kedua
kepala negara juga menyak sikan penandatanganan kesepakatan kerja sama dalam bidang pertanian. Sebagai negara bertetang ga, Indonesia dan Filipina juga sepakat meningkatkan kerja sama di berbagai sek tor, yaitu di bidang politik dan keamanan, ekonomi, keamanan maritim, dan people to people contact. Sementara itu, Presiden Du
terte menyampaikan merasa terhormat dapat menjadi tuan rumah kunjungan Presi den Republik Indonesia yang menandai 70 tahun hubung an diplomatik antarkedua negara. “Saya merasa ter hormat menyambut Presiden Republik Indonesia, salah satu negara terdekat Filipina. Dalam rangka menyambut 70 tahun hubungan resmi diplomatik kedua negara,
kita telah memperkuat kerja sama di berbagai sektor. Hubungan kedua negara saat ini dalam posisi terkuat dari sebelumnya,” ujar Duterte. Dalam kesempatan terse but, Presiden Duterte juga menyampaikan terima kasih kepada Presiden Jokowi dan Pemerintah Indonesia yang terus membantu proses perdamaian di Mindanao, Filipina Selatan. (MI/K1)
KAPOLRI Jenderal Tito Karnavian meminta jajarannya mengevaluasi dua peristiwa penyalahgunaan senjata api oleh anggota kepolisian yang terjadi di wilayah Lubuklinggau dan Bengkulu. “Dua peristiwa yang terjadi ini penting bagi kita untuk melakukan koreksi internal. Mari semua pihak (evaluasi) enggak hanya kapolda dan kapolres yang punya wilayah, tapi juga pejabat utama dan perwira,” kata Tito, Jumat (28/4). Tito menjelaskan evaluasi utama adalah terkait kewenangan menilai situasi dalam mengambil tindakan. Itu terutama untuk para petugas kepolisian yang ada di lapangan. “Untuk itu, saya minta semua yang berada dalam sistem Polri ini jangan dianggap berlalu (dua peristiwa ini) begitu saja,” katanya. Sebagaimana diketahui, anggota Polres Lubuklinggau, Brigadir K, telah ditetapkan sebagai tersangka lantaran tindakan tidak terukurnya mengeluarkan tembakan terhadap mobil sedan Honda City yang menerobos razia. Akibatnya, dua nyawa warga sipil melayang dalam peristiwa tersebut. Belum genap sebulan peristiwa nahas itu terjadi, penyalahgunaan senjata api kembali terjadi di Bengkulu. Kanit Provost Polsek Ratuagung salah menembak anak kandungnya sendiri lantaran dikira maling. (MI/K1)
Dukung Indonesia Perangi Hoax DUTA Besar (Dubes) Rusia untuk Indonesia, Mikail Y Galuzin, mengatakan sejumlah pejabat Negeri Beruang Merah akan menghadiri Konferensi Internasional World Press Freedom Day (WPFD) yang akan digelar di Jakarta pada awal Mei mendatang. WPFD merupakan kegiatan tahunan yang diprakarsai UNESCO setiap 3 Mei berdasarkan Resolusi Sidang Umum PBB tahun 1993. “Seperti yang diketahui 1—4 Mei, Indonesia akan menjadi tuan rumah WPFD di Jakarta dan sejumlah perwakilan dari Rusia akan hadir, termasuk dari Kementerian Komunikasi dan Media Massa, Kementerian Luar Negeri (Kemenlu) Rusia, dan mungkin ada beberapa media Rusia yang juga akan hadir,” ujar Galuzin dalam press briefing di Kediaman Dubes di Jakarta, Jumat (28/4). “Saya mencatat tema dari beberapa acara konferensi yang digelar di Jakarta adalah tentang perang melawan berita palsu atau hoax. Ini situasi yang sangat serius dan mengkhawatirkan,” ujar Galuzin. Upaya serupa menurut Galuzin telah dicanangkan Rusia dan salah satunya adalah melalui Perserikatan Bangsa Bangsa (PBB) yang dilakukan untuk menarik perhatian komunitas media dunia. (MI/K1)
PENGUMUMAN POLRES MESUJI Bagi masyarakat Lampung yang merasa kehilangan kendaran roda dua dengan 1. Nopol: BE 8386 LI Noka : MH1JB9123BK471466 Nosin :JB91E-2465098 2. NOPOL :BE 7240 LI NOKA: MH33C1004AK528512 NOSIN:3C1-529505 3. NOPOL : BE 8748 TT NOKA: MH1HB32186K023862 NOSIN:HB32E-1035516 4. NOPOL :BE 3734 LC NOKA:MH331B002AJ186949 NOSIN:31B-186939 5. NOPOL : BE 7075 QD NOKA: MH1JB9129BK624366 NOSIN:JB91E-2615104 6. NOPOL :BE 8053 TZ NOKA:MH1KC3111CK195070 NOSIN:KC31E-1194603 7. NOPOL : BE 6023 TX NOKA: MH1JFM114EK020209 NOSIN: JFM1E-1020101 8. NOPOL : BE 5901 SU NOKA: MH1JFD215CK061332 NOSIN:JFD2E-1032213 9. NOPOL : BE 5293 SU NOKA: MH1JF5130CK920705 NOSIN: JF51E-3797991 10. NOPOL : BE 6892 Q NOKA: MH1JB8118AK491115 NOSIN: JB81E-1486079 11. NOPOL : BE 5250 TH NOKA: MH1HB21114K284503 NOSIN: HB21E1284746 12. NOPOL :BE 7222 TW NOKA: MH1HB32157K283119 NOSIN:HB32E-1277173 13. NOPOL :BE 6827 SQ NOKA: MH1JBE111BK013716 NOSIN: JBE1E-1014573 14. NOPOL : BE 3011 SK NOKA: MH1JBC1199K144553 NOSIN: JBC1E-1133657 15. NOPOL : BE 8522 SM NOKA: MH1JB9123AK119390 NOSIN: JB91E-2113185 16. NOPOL : BE 4801 QC NOKA: MHIJBC129AK102042 NOSIN: JBC1E-2104805
17. NOPOL : BE 4304 QL NOKA: MH1JFM224FK129858 NOSIN: JFM2E-2186467 18. NOPOL : BE 5569 SB NOKA: MH1HB71117KO76669 NOSIN: HB71E-1077031 19. NOPOL : BE 3123 LQ NOKA: MHIJF5121BK432114 NOSIN: JF51E-2438540 20. NOPOL :BE 3233 LR NOKA : MH1JF5135CK307000 NOSIN: JF51E-3297489 21. NOPOL : BE 7161 LC NOKA : MH1JBCI18AK859487 NOSIN : JBCIE-1862667 22. NOPOL : BE 3693 LQ NOKA : MHIJF5128BK597223 NOSIN : JF51E-2550584 23. NOPOL : BE 6823 LP NOKA : MH1JBE217BK106853 NOSIN : JBE2E-1107330 24. NOPOL : BE 4658 L NOKA : MH1JBC1169K254184 NOSIN : JBCIE-1249455 25. NOPOL : BE 4658 L NOKA : MH1JBC1169K254184 NOSIN : JBCIE-1249455 26. NOPOL : BE 7709 LQ NOKA : MH328D40DCJ702444 NOSIN : 28D-3701986 27. NOPOL : BE 8852 WL NOKA : MH1JBC115AK758634 NOSIN : JBCIE-1737593 28. NOPOL : BE 5702 WD, NOKA : MH1JB41106K045024 NOSIN : JB41E1044277 29. NOPOL : BE 7118 JV, NOKA : MH1JB81119K437943 NOSIN : JB81E-1433177 30. NOPOL : BE 6819 JI NOKA : MH1JB52146K166630 NOSIN : JB52E1165504 31. NOPOL : BE 6354 DJ, NOKA : MH1HB71118K494456 NOSIN : HB71E-1490255 32. NOPOL : BE 4933 BT NOKA : MH1JFD22XEK863242 NOSIN : JFD2E-2830014
Kendaraan dapat diambil dan dipinjam pakai di Mapolres Mesuji TANPA DIPUNGUT BIAYA.
PARIWARA
LAMPUNG POST
PEMASANGAN
PARIWARA AC INDOCOOL, AC bar u. Pasang Service, Sparepart, Tirtayasa 0721- 8013130.085101581133/ Antasari 085266133838. WINDA AC. Jual beli AC bar u / second, Rental AC, Service AC dll. Minggu buka. Hub. 0812.7921.648, 0852.7954.2465
AHLI GIGI RAMA DENTAL psng gigi palsu, psng kawat gigi Jl. Antasari dpn bioskop sinar & Jl. Urip Sumoharjo no.104 bdl Hub. 0812.7945122
ALAT PEMADAM CV DATAM Menjual & Isi Ulang Alat Pemadam Kebakaran, Hub. Syahril 0821.8401.4555 / 0815.4089.8424.
KEHILANGAN
STNK BE 4171 BF NK: MH1 JFD215DK912546, Ns: JFD2E1902445 an. Rifka Amelia STNK BE 4221 RG. Nk.MH1JBH112CK212924 Ns.JBH1E120778 an. Hadiyati STNK BE 4879 OS Nk: MHIJFS118FKO41537 Ns: JFSIE-1041545 an. Wiryo Sumitro STNK BE 5305 OL Nk: MH1JFP124GK573357, Ns: JEPIE-2549228 an. Rosiyati STNK BE 5486 OG, Nk. MH1JFS116FK169565, Ns. JFS1E-1167581, an. Suyatmi STNK BE 5672 DJ, Nk: MH3 4D70038J686694, Ns: 4D79 86721, an: Hasmi Yati Rosadah STNK BE 7374 F Nk: MH1 GGH00VVK 030115 Ns: GGHE 1030669 an. Hayat Mahfuz, BA STNK BE 8480 PW Nk: MH335D003BJ030430 Ns: 35D 030472 an. Saiful Afandi
STNK BE 3211 PW, Nk. MH1KC5214EK203515, Ns. KC52E-1201705, an. Sutimin
STNK BE 9469 DS, Nk. MHMLOPU39EK145308, Ns. 4D56CK25934, an. Nuraida
STNK BE 4494 NH, Nk. MH1JF9116BK521577, Ns. JF91E-1515420, an. Husin
STNK BE 9923 BN, Nk: MHKP3CP1JEK075557, Ns: DFC8168, an. PT.Budi Luxindo Mandiri
STNK BE 7034 PT, Nk. MH3UG0710GK116414, Ns. G3E6E-0138743, an. Suranto BPKB BE 1943 AT, Nk: MHF11KF8330089192, Ns: 7K0634470, an. Dorry Asmono STNK BE 3136 CM, Nk. MH354P00ACJ548740, Ns. 54P549002, an. Beny Amin STNK BE 3204 CY Nk: MHIJFS1106GK269047 Ns: JFS1E1263665 an. Novia SE STNK BE 3288 OB, Nk: MH1JFE118DK123041, Ns: JFE1F1121862, an. Gunawan Setiawan STNK BE 3679 AP, Nk: MH4LX150GFJP02032, Ns. LX150CEPN3232, an. Sigit Setiawan S.Pd
INDEKOST Kos2an/Kontrakan lok Strategis jl. Kartini Dkt Moka Fas Air bor,KM Dlm , Listrik(PLN+Genset)AC Tlp 255833-085384900989
KOLAM RENANG PT. HANJUANG JAYA ABAD I . J s a Pe m b u a t n , m e n j u a l prltn,obat2 an kolam renang jl. P. Antasari no. 85 B. Lampung. 0853.6995.4129
KURSUS KURSUS MENJAHIT Ilmu dtgn, uang dtg Seumur hdp, 25 lbh cab. JULIANA JAYA top kursus mnjahit & mode, dftr skrng byr 50%, Jl. Teuku Umar Gg. Kiwi No.5, Hub. t07211701677
KURSUS BARBERSHOP TOM BARBERSHOP Trm jasa kursus potong rambut pria kelas barbershop Jl. Pajajaran Gg. Teratai No. 4 Jagabaya 2 B.Lampung. hub.Mr. Tommy 0895.1286.9770
SERVIS HANDPHONE
SERVIS AC DEDI TEKNIK, specialst Air Condtioner psat & lynan srvic Samsung, Sharp, LG, Panasonic, Daikin, Aux dll.Jl. Purnawirawan Swadaya 3 Gnung Terang No. 54. 0821.8308.2108
SUMUR BOR
MUKENA GROSIR MCM2 MUKENA, Baju Tidur dan Daster, Djmn Bhn Bgs, Adem & Tdk Luntur, Perum Bukit Bilabong Jaya Blok C1 No. 1-2, Tlp. 0812.7217. 7449 & 0823.0734.4000 & 0812.7805. 9125 / Pin 5C53715C
MESIN FOTOCOPY CV. Mitra Abadi. Jual s ewa p e r b a i k a n s u k u cadang & tinta photo copy. H u b . 0 8 1 2 . 7 9 0 9 . 8 9 8 / 0851.0880.5050
OVER KREDIT Over kredit T. ALTIS’2016 Silver, BE Kodya, AT, DP 30 Jt net, Angs. 10,6 Jt x 52 bln. Hub. 0813.7386.8997.
PENGINAPAN PONDOK PALAPA, Harga Mulai Dari 95.000/Hari, Di Pusat Kota, Fas : Ac, Tv, Km Pribadi, Breakfast, Parkir Luas, JL. P.E.M NUR 7623158, 7188333, 087899764477, 085380151888
RACUN API CV. CAHAYA ABADI. Menjual berbagai apar+pengisian ulang Jl. Yos Sudarso 138 C ( d p n B u d i Wa h a n a M o tor). Hb. 085107520099, 081278001238.
SCAFOLDING Bina Usaha mnerima Pesanan Pintu Folding Gate & Rolling Door, Ser ta Melayani Servis, Hub. 0813-7950-7962.
SERVIS
PUTRA PERKASA BOR jasa pembuatan sumur bor u/ rumah tangga, pabrik & jasa servis jet pump & submersible. Hub.0812 7229 409 / 0896 4936 3656
Solusi cepat BLACKXP COMSELL, servis handphone dan Laptop segala kerusakan hub 0813.1672.2662
TENDA Tenda Pelapon heboh/pelangit lampu hias,tenda pelapon biasa. rias pengantin & dekorasi pelaminan nasional & modern,adat Jawa, Sunda,Sumatera dll. muslim jilbab. Hub. 08127220763
TOKO ALAT PERTANIAN
RIZKI BOR menerima pembuatan sumur bor bergaransi, servis pompa air, gulung dinamo dll. Hub.0853.6751.9001
Toko Maju Jaya menjual sarana pertanian herbisida/pungisida/ insektisida & peralatan pertanian Jl. Raya Sidomulyo Kota dalam. Hub. 0812.7911.385
SALEH BOR trm pembuatan sumur bor, bor mesin, servis pompa air. Hub. 0821.8687.2897
TULANG BAWANG
SUKIR BOR tr m ser vice / pembuatan sumur bor, harga nego. Hub. Mang Sukir 0821.8107.1091.
OPTIK OPTIK MANDARIN menyediakan berbagai merk frame kaca mata Jl. Etanol Unit 2 Tulang bAwang. Hub. 0813.6901.6909.
LAMPUNG SELATAN DEALER MOTOR B A H A N A C A H AYA S E J AT I melayani pembelian sepeda motor merk Yamaha secara cash/kredit: Mio M3 Series, Aerox Series, N-Max Series, Vixion Advance Series dll. Hub. 0852.6684.0983
DEPOT AIR MINUM Tiga Putri (Ro) Depeot Air Minum isi ulang Ro & mineral di proses secara microflitrasi, ozomisasi, ultra violet, bersih higinies & terjamin, siap antar. Hub. 0823.0211.5353, 0812.7211.5353
BENGKEL BENGKEL CAHAYA AC 2 menjual sparepart ac mbl,mnrma service ac & pmsgn ac mbljl. Lintas Timur Simpang 5 unit 2 Tulang Bawang hub 085273401685
CAT MOBIL & MOTOR MENERIMA PENGECATAN mobil / motor, Oplos cat mobil / motor, menjual cat PU, epoxy, cat duco, dempul, cat syntetic dll. Hub. 0853.7738.3777, 0852.6823.2220. Almt di Natar
TULANG BAWANG TOKO SPAREPART Toko Bhina Karya Motor (BKM) menjual sparepar ts mobil Jepang u/ semua jenis mobil, komponen body parts, kaca, oli, accu mobil, juga sedia oksigen, elpiji semua ukuran, acetylene, gorisr & eceran Jl.Lintas Timur Unit 2. Hub. 0853.8146.5233
VARIASI BMS RACING menjual berbg variasi alat racing, perlkpn trail,service,tune up,grosir & ecern, trma psnan,bs nego ] l.Lintas Timur Unit2 sblh Adira Finance hp 0852.7934.9967
SIGRA DP 13Jt-an / Angs. 90rb/hari AYLA DP 8Jt-an / Angs. 90rb/hari XENIA DP 10Jt-an / Angs. 140rb/hari TERIOS DP 19Jt-an / Angs. 160rb/hari SIRION DP 17Jt-an /Angs. 140rb/hari GRANMAX PU DP 12Jt-an / Angs. 90rb/hari *ASLI TANPA PEMANIS BUATAN *
RYAN FERDI (cokie) 0822.8235.3334 0813.6911.5903
SERVICE Permata Printer Mnrma service printer, komputer & laptop, mlyni pemsgn reset,infus,epson Lseries,refil toner, servis inject, laser jet & dot matrik.jl Cendikia No.1 Komp.Wonodadi Tri Tunggal Jaya (blkg SD Cendikia) Hub. 0726-7758006/085369837076
TOKO OBAT
IGNIS
New Carry Pick Up
AGYA
CALYA
AVANZA SIENTA
NEW
ERTIGA DIESEL HYBRID
CARRY Pick Up
HERMANSYAH
0812.7167.2100
New Karimun New Ertiga New Ignis
THOMAS LIM
0821-8558-6468 PIN BB 5F690B8F
SIGRA DP 12Jt-an GRANMAX DP 10Jt-an XENIA DP 12Jt-an TERIOS DP 17Jt-an MELAYANI SEPUAS ANDA, DATA DIBANTU
ROHMAN 0812-7894-6666 Pin BB 538CAF94
TERIMA TUKAR TAMBAH
TERMURAH
Cash Back Besar Angsuran Nego Pelayanan 1x24 Jam Proses cepat
DIDIT TLP/WA 0822-1331-6110 PIN BB 5D181178
PROMO GILA DAIHATSU 2017
SIGRA DP 19Jt-an / Angs. 2,5jt-an AYLA DP 10Jt-an / Angs. 2,6jt-an XENIA DP 19Jt-an / Angs. 3,9jt-an TERIOS DP 23Jt-an / Angs. 4,1jt-an GRANMAX PU DP 12Jt-an / Angs. 2,8jt-an
Proses mudah, data bisa dibantu & dapatkan hadiahnya
Mas Zali 0813.1414.0819
Wr Prasmanan Nasi Tiwul Suryati menyediakan makanan Jawa (spesial nasi tiwul & ikan gabus santan pedas) aneka jus buah segar, es cendol, es cincau, kue kering, terima pesanan, Jl. Ethanol Unit 2 Tulang Bawang. Hub. 0852.6917.2598.
WARUNG BAKSO Warung Bakso Beranak Mbak Vika menyediakan bakso beranak berbagai variant harga,mie ayam & aneka jus buah segar, trm pesanan Jl.Perintis belakang Butik Gloria samping toko keramik Chandra Pasar Unit 2 Tulang Bawang. Hub.0822.7806.9529
TOKO Tk Indah Plafon Pvc mnrm pembelanjaan agen/eceran papan pvc &mnrm pemsgn plafon pvc di rmh/htl/ktr dll jl. Lintas Timur sblh Adira Finance. Hub 0812.8012.2224 Tk Alif Shop menjl berbgi mcm2 merk sepatu,sandal u/ pria/wnt hrg terjku bs dinego, trm grosir/ ecern Jl.Etanol Unit Tlg Bawang hp 081273791832 Toko Aneka Buku menjual buku tulis, buku pelajaran, alat tulis, Al Qur’an, bingkai foto, gitar, alat rebana dll Jl. Etanol Unit 2 Tulang Bawang Hub. 0813.6900.6440,
LOWONGAN CV TANRUA GILIRAYA
GEBYAR SUZUKI! PROSES CEPAT, SYARAT MUDAH DP MURAH ANGSURAN RINGAN
WARUNG PRASMANAN
Toko Menara Herbal menjual aneka obat herbal, madu murni, minyak jaitun, madu hitam, obat khusus pria, wanita & anak-2, grosir & eceran, trm pesanan Jl.Ethanol Unit 2 Tulang Bawang. Hub.0823.7437.8787.
Pengadaan/Pengisian PEMADAM KEBAKARAN
PT PERSADA LAMPUNG RAYA SUZUKI MOBIL TANJUNG KARANG PUSAT
BANCAR 0812.7960.7819. PIN 2B1414BE WENI 0812.8568.2530 AYU 0895.3325.72732, 0813.7930.5507
Toko & Bengkel TJM (Terus Jaya Motor) menjual sparepart mobil, accu, oli, ban dll jg menerima service mobil, scan ECU, tune up, over haul, Service transmisi matic, ganti oli, Jl. Etanol Unit 2 (50 m Pull Efisiensi). Hub. Agus 0853.6667.4116.
VARIASI MOBIL
CARISCO VARIASI ,kaca film,audio mbl,Alarm mbl,Cntrl Lock,Pwr window jl. Sultan Agung jlr 2 Way Halim hub 082184890747/ 0857768087476
Toko Duta Tehnik menjual AC & sparepar t AC, mesin cuci, kulkas (original) & pelayanan service garansi & non garansi semua merk Panasonic, Sharp, LG, Mitsubishi, Daikin, Jl.Lintas Timur Unit 2, 0726.750340, 0812.7231064
I7
0721-783.593, 783.679 Ext.1065
IKLAN
OTOMOTIF BANDUNG MODERN VARIASI. Distributor MBTECH + ACCURA + KULIT. Dapatkan Discoun setiap pemasangan jok mobil, 2 baris Rp 2.000.000,-,3 Baris Rp 3.000.000,Jl. AR Hakim Ruko Autopart Blok A10. Hub.0812.7206.1144
SABTU, 29 APRIL 2017
SIGRA DP 9Jt-an XENIA DP 11Jt-an AYLA DP 9Jt-an GRANMAX DP 11Jt-an PROSES GAK RIBET DAPATKAN HADIAH SEKARANG JUGA
Jl. Imam Bonjol 423 B Langkapura
Hub : 0721
- 260320 0853.7877.1111 0816.411.233
GUDANG DISEWAKAN
PROMO AWAL TAHUN
Gudang Disewakan di Jl. Ir Sutami No.225 luas 3500m2 dan Sewa Bangun Gudang uk 36x72 .dari Pel Panjang hub 0811722018
WANDI
0812-7381-3939
SIGRA DP 12Jt-an XENIA DP 7Jt-an AYLA DP 7Jt-an GRANMAX DP 9Jt-an
PROSES GAK RIBET, DAPATKAN HADIAHNYA SEKARANG JUGA
IKIN 0853-7788-2111
KITA KASIH LEBIH
Urgently sopir max 38 th sim BI,EDP Pria max 25 th SMK Jur TKJ, PR & KS P/W max 25 th SMA/K All Juurusan, dtg lgs dg Lamaran Lkp Jl. Tembesu No 8 Campang Raya BDL
LOWONGAN SALESMAN / MERCHANDISER
dengan syarat: - Pria/wanita - Domilisi Lampung - Penddikan Min SMA - Umur max 30 th - Memiliki kend. Sendiri & SIM C - Bersedia dinas di luar kota (daerah) - Berpengalaman di bidangnya - Menguasai komputer , MS Office Lamaran dikirim ke email : lokerjob01@gmail.com dengan judul lamaran salesman/marchandiser Lampung, lamaran paling lama 2 minggu setelah iklan terbit
PROPERTY
MAS REYMOND 0821-765-66661 PIN BB 5FA273F1
Di cari Marketing Office C V. B e r k a h J a y a P r o p e r t i Jl.Ryacudu A8 No.1 Korpri Raya Hub.082133947417
KEBUN DIJUAL DI JUAL Kebun Kelapa Sawit 2 ha( sudah panen) Desa Rubung Helok Natar,SHM hub 082179927909
PANEL BETON PAGAR PANEL BETON System Knock Down tebal 5cm, lbr. 40cm, Pjng. 240cm, besi tiang min. 10mm SNI, a/t. Kota Metro, Hub. 0812-18002417/081330985859
RUMAH DISEWAKAN PANORAMA HOMESTAY. KT, AC, KM, Rg Tamu Fan, TV, Dispenser, tnp masak, parkir luas, 150rb/hr, 700 rb/mg, 1,5 Jt/bln. CP. 0813.7957.3366, 0822.7872.7477.
RUMAH DIJUAL Rmh tipe 54 lt 93,SHM,smr bor,listrik 1300w,km2,kt2 hrg 275 jt Susunan Baru TKB. Hub. 081316883134 Rmh Baru siap huni Tp 45: SHM-Ds Simbaringin hrg 198 Jt (Nego) Hub.0821.7823.0958 Di jual rmh baru 2kmt,2wc,LT 93m2, SHM susunan bar u harga nego T.Karang Barat 0813.1688.3134
Dijual rumah di Perum Palem Hajimena LT 250 m2, LB 170 m2, 2 lantai, SHM. Hub. 0857.5808.0404.
SAWAH DIJUAL 4 HT sawah ditghnya ada pulau ¼ HT Lampung Timur 3 km sipg Sribawono hrg 1,7 M (nego)Hp. 082185307483(Amel)
TANAH DIJUAL Tanah Sawah LS 7685m2 shm jl Soeta DS.Kuripan Kalianda Lamsel Hp.0811720802 (Nego) Tanah 4 HT Di pggr Jl.Raya 3KM dr Ps.Simpg Sribawono Lamtim hrg 2,5M Nego Hp 082185307483(Amel) Di Jual Tanah Ls 863 m2 SHM jl. Turi Raya Gg Kelapa Warna Tanjung Seneng Bdl 082179927909
KaNika Home SPA & Poll-CMN
Menyediakan Fasilitas : SALON KHUSUS WANITA SWIMMING POOL INDOOR (Kolam Renang
Indoor khusus wanita hanya Rp. 25.000/orang
PAKET PREWEDDING PAKET PERAWATAN (akhir tahun diskon 10%)
Rileks Dengan Paket ASOKA SPA Harga Mulai dari
Rp. 120 Ribu
Jl. Gatot Subroto No. 21 Pahoman - Bandar Lampung Telp/WA/Line 0813-63226446 0812-71010469 BBM : 5D2EA1E6 – 5D4300D8 Email : ind_pratama@yahoo.co.id
Jual Tanah ls.9600 m2,Jl. Raya Pekalongan ,lok ckp trategis ,cck untk apa sja dkt pom bensin & 500 m dri pasar pekalongan ,6 km dri metro 600rb/m.hub. 0811.2531.708, / 0813.6910.3963./ 0822.2598.8387 Di Jual Tnh Lt 300m2 Ajb. Dpn Tabek Indah Natar,Ling.ky Manis 081369568343/081369462466 Tanah luas 1165 m2 ( shm) lokasi Yosodadi ( blkng SMAN 1 Metro) hub 082298157500 Tanah Luas 5000 m2 (shm) lokasi 29 Banjarsari Hub 082298157500
8 I sabtu, 29 april 2017
peluang kerja
LAMPUNG POST
DPR Usulkan Penguatan Kewenangan BNP2TKI KOMISI IX DPR mengusulkan penguatan peran dan kewenangan Badan Nasional Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia (BNP2TKI) guna melindungi buruh migran secara komprehensif melalui aturan perundangan. “Dalam UU No. 39 Tahun 2004 tentang Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia di Luar Negeri (PPTKILN) mengatur per-
lindungan TKI yang bekerja di luar negeri, tetapi dalam revisi undang-undang tersebut DPR mengusulkan perlindungan TKI secara komprehensif,” kata anggota Komisi IX DPR, Dewi Asmara, pada diskusi UU Ketenagakerjaan, Buruh, dan Politik di Gedung Perlemen, Jakarta, Selasa (25/4). Menurut Dewi, Komisi IX DPR saat membahas revisi UU No.39/2004 tentang
PPTKILN yang di dalamnya mengatur soal perlindung an TKI di luar negeri. Politikus Golkar itu menjelaskan pada UU 39/2004 mengatur perlindungan TKI pada saat bekerja di negara lain yang menjadi tujuannya. Namun, dalam revisi UU tersebut yang merupakan RUU usul inisiatif DPR, De wan perlindungan TKI secara komprehensif mulai dari rekrutmen calon TKI
dari daerah asalnya, pemberian pelatihan, serta pengu rusan dokumen pada saat bekerja di negara lain hingga kembali lagi ke Indonesia. Pengawasan penempat an dan perlindungan TKI tersebut diberikan kepada BNP2TKI yang merupakan badan khusus pengawas TKI. “Sebagai badan khusus pengawas TKI, BNP2TKI harus dikuatkan dan Bertanggung jawab langsung
kepada Presiden,” kata Dewi. Dia menjelaskan ada beberapa lembaga lainnya yang tugas pokoknya dan fungsinya terkait dengan keberadaan TKI di luar negeri, seperti Kementeriaan Tenaga Kerja dan Kementerian Luar Negeri. Menurut dia, koordinasi antara BNP2TKI dengan kementerian dan lembaga terkait, diatur oleh Presiden melalui peraturan presiden. (ANT/R3)
n ANTARA/DESTYAN SUJARWOKO
UJIAN TKI. Peserta mengerjakan ujian kejar Paket C mata pelajaran Ekonomi di SDN 1 Panjerejo, Tulungagung, Jawa Timur, Sabtu (22/4). Ujian nasional pendidikan kesetaraan program Paket C setara SMA itu diikuti 202 dari total 231 peserta yang menjadi tenaga kerja Indonesia (TKI) di luar negeri.
Solid Gold Rekrut Konsultan Bisnis PT Solid Gold Berjangka adalah perusahaan yang bergerak di bidang industri jasa informasi keuangan yang memberikan informasi perdagangan indeks berjangka. Sebagai salah satu perusahaan pialang terbesar dan teraktif dalam industri perdagangan berjangka, PT Solid Gold Berjangka berkomitmen untuk terus memelopori pertumbuhan transaksi kontrak berjangka di Indonesia melalui penyelenggaran dan pelaksanaan sistem transaksi yang teratur, wajar, efisien, serta transparan agar industri perdagangan berjangka makin diterima oleh masyarakat. “Kami sedang membutuhkan tenaga kerja terlatih dan profesional untuk bisa bergabung dengan perusahaan kami,” kata HRD PT Solid Gold Berjangka, Edwin Farista, Jumat (28/4). Untuk posisi yang dibutuhkan, di antaranya konsultan bisnis (business
n ANTARA/ABRIAWAN ABHE
ARENA JOB FAIR. Sejumlah pencari kerja memadati arena Job Fair Makassar Career Day, di Sulawesi Selatan, Rabu (26/4). Bursa kerja yang diselenggarakan Dinas Ketenagakerjaan Kota Makassar tersebut berlangsung pada 26—27 April 2017 dan diikuti 80 perusahaan yang akan menampung sebanyak 6.000 lowongan pekerjaan.
WOM Finance Buka Tiga Lowongan Pada awal 2000, perusahaan yang bertransformasi menjadi PT Wahana Ottomitra Multiartha yang dikenal juga dengan nama WOM Finance yang memfokuskan dalam usaha pembiayaan sepeda motor baru FIRMAN LUQMANULHAKIM
P
T Wahana Ottomitra Multiartha Tbk (WOM Finance) sebagai perusahaan yang bergerak dalam bidang pembiayaan sepeda motor terkemuka di Indonesia membutuhkan tenaga kerja profesional dan andal. Rekrutmen baru itu akan ditempatkan sebagai credit marketing officer (CMO), marketing agent officer (MAO), dan collection
officer. “Perusahaan kami sedang membutuhkan tena ga kerja untuk tiga posisi tersebut,” kata Human Resources Development WOM Finance Dewi Nastiti di ruang kerjanya, Jumat (28/4). Untuk ketiga posisi ini, kata Dewi, persyaratannya yaitu usia maksimal 27 tahun serta mampu bekerja dalam tim dan di bawah tekanan. Persyaratan untuk posisi CMO dan MAO yaitu pendidikan minimal D-3
dari semua bidang ilmu. “Pelamar juga harus komunikatif, suka tantangan, ulet, dan memiliki interpersonal yang kuat,” kata dia. Untuk posisi collection officer minimal telah mengenyam pendidikan SMA dan memiliki kendaraan sendiri. “Berkas yang dinyatakan sesuai de ngan persyaratan akan dipro ses berdasarkan tahapan dan mekanisme yang berlaku,” ujar wanita berhijab itu. Surat lamaran kerja, lanjut Dewi, bisa dikirimkan langsung ke PT WOM Finance Tbk, Jalan MH Thamrin, No. 84 Gotongroyong, Tanjungkarang Pusat, Bandar Lampung. Dewi juga mengatakan walk in interview digelar pada 2—5 Mei
2017. Lowongan posisi administrasi juga dibuka saat kegiatan walk in interview tersebut. “Untuk pelamar bisa langsung membawa lamaran kerja saat walk in interview nanti,” ujarnya. PT WOM Finance Tbk memiliki sejarah yang cukup panjang. Perusahaan ini telah berkali-kali berganti nama. Pada awalnya, WOM Finance bernama PT Jakarta Tokyo Leasing yang didirikan pada tahun 1982. Pada tahun yang sama, perusahaan ini kembali berganti nama menjadi PT Fuji Semeru Leasing dan pada 1997 berubah menjadi PT Wahana Ometraco Multiartha. Pada awal 2000, perusaha an ini bertransformasi men-
jadi PT Wahana Ottomitra Multiartha yang dikenal juga dengan nama WOM Finance yang memfokuskan dalam usaha pembiayaan sepeda motor baru dan bekas de ngan mayoritas pembiayaan untuk sepeda motor merek Yamaha, Honda, dan Suzuki. Pada 2003, WOM Finance memasuki pasar modal dengan menerbitkan obligasi I senilai Rp300 miliar. Pada tahun berikutnya, WOM Finance menjadi perusahaan publik melalui penawaran umum saham perdana, serta mencatatkan sahamnya di Bursa Efek Jakarta dan Bursa Efek Indonesia. (R3)
Baru 27 Persen Pekerja Terlindungi Dana Pensiun OTORITAS Jasa Keuangan (OJK) menyatakan jumlah tenaga kerja yang ikut dalam program dana pensiun masih sangat rendah. Dari 50 juta penduduk usia produktif di Indonesia, baru sekitar 27% tenaga kerja yang menjadi peserta dana pensiun. “Artinya, hanya ada sekitar 13,5 juta tenaga kerja di Tanah Air yang bisa menikmati dana pensiun di masa tua,” ujar Deputi Komisioner Pengawas Industri Keuangan Nonbank II OJK, Dumoly Pardede, pada seminar internasional 25 Years of Pension Savings-Way Forward for Next Quarter Century, di Jakarta, Selasa (25/4). Adapun sebanyak 27% pekerja yang yang sudah menjadi peserta dana pensiun itu terdaftar sebagai peserta BPJS Ketenagakerjaan, PT Taspen, PT Asabri, dan perusahaan asuransi dana pensiun swasta. Menurut dia, pertumbuhan industri dana pensiun di Tanah Air memang masih belum tumbuh. Kon-
firman@lampungpost.co.id
ENS Butuh Tentor Pelajaran Sejarah ENORMOUS College (ENS) Lampung merupakan Lembaga Pendidikan nonformal dengan spesialiasi bimbingan belajar siswa untuk tingkat SMA/SMK/ MA. Saat ini ENS Lampung sedang membutuhkan sumber daya manusia yang berasal dari Provinsi Lampung dan sekitarnya untuk bergabung dengan sebagai tenaga pengajar atau tentor. “Saat ini kami m e m b u tuh k an te naga kerja yang profesional sesuai bidang dan keahliannya,” kata HRD Enormous College Indonesia, Tanzila Nasution, Jumat (28/4). Untuk posisi yang sedang dibutuhkan, di antaranya tentor mata pelajaran Sejarah atau Kewarganegaraan kode (TKD). Persyaratannya, pria/wanita, umur maksimal 30 tahun, pendidikan minimal D-3/S-1 Sejarah atau PKn (Kewarganegaraan) pendidikan maupun nonpendidikan. Diutamakan berasal dari PTN atau PTS terkemuka di Lampung. Ke m u d i a n m e m i l i k i pen galaman mengajar pada lembaga pendidi-
kan formal atau nonformal merupakan nilai plus (fresh graduate welcome). Lalu, kreatif, efektif, tanggung jawab, dan disiplin. Persyaratan berikutnya menguasai soal–soal sejarah atau kewarganegara an tes saringan masuk PTN/PTK, mampu bekerja dengan tim dan individu, memiliki kemampuan komunikasi yang baik, serta berpenampilan menarik dan supel. Kemudian, menyukai dan memiliki passion pada dunia pendidikan, siap untuk diseleksi atau tes kemampuan pada masing–masing bidang, serta berdomisili di Lampung dan sekitarnya. Untuk berkas lamaran yang sudah lengkap, di antaranya daftar riwayat hidup (CV), fotokopi KTP, fotokopi transkrip nilai terakhir, dan pasfoto warna ukuran 4 x 6 (1 lembar), bisa langsung dikirimkan ke alamat kantor Enormous Lampung, Jalan Jenderal Suprapto No. 9, Tanjungkarang Pusat dengan melampirkan kode loker di samping kiri atas amplop lamaran. (WIR/R3)
consultant) dengan persyaratan, yaitu pria/wanita, usia maksimal 30 tahun, dan pendidikan SMA/ SMK hingga S-1 semua jurusan (fresh gradua te welcome). Berikutnya, mampu mengoperasikan komputer (Ms Office) dan internet, dapat bekerja sama dalam tim, memiliki kemampuan komunikasi dan analisis yang baik, serta berkepribadian baik, jujur, dan disiplin. Berkas lamaran yang dikirimkan di pojok kanan atas amplop dan ditulis posisi business consultant (BC) dan UP: Bapak Edwin HRD. Daftar riwayat hidup (CV) lamaran Lengkap dapat langsung dikirim ke alamat PT Solid Gold Berjangka, Jalan Ahmad Yani No. 55, Kelurahan Pelita, Kecamatan Tanjungkarang Pusat, Bandar Lampung, 35117, (samping Bunderan Gajah, seberang kursus setir mobil Princess), telepon 082377796333 dan e-mail hrd.bdl@solidgold. co.id (WIR/R3).
n LAMPUNG POST/UMAR WIRAHADIKUSUMA
PENGAJAR SEJARAH. Lembaga pendidikan nonformal dengan spesialiasi bimbingan belajar untuk tingkat SMA/SMK/MA, Enormous College (ENS) Lampung, membutuhkan tenaga pengajar untuk mata pelajaran Sejarah. Petugas administrasi di kantor ENS Lampung, Jalan Jenderal Suprapto No. 9, Tanjungkarang Pusat, Jumat (28/4).
tribusi industri ini terhadap perekonomian Indonesia masih sangat minim. Bahkan sumbangan industri ini masih jauh dibandingkan negara serumpun seperti Thailand. Data OJK mencatat rasio penetrasi dana pensiun terhadap pertumbuhan produk domestik bruto (PDB) Indonesia baru sekitar 1,92%. Adapun di Thailand, kontribusinya sudah menyentuh angka 6,6%. Dibandingkan dengan negara maju Kanada, kontribusi industri dana pensiun masih kalah jauh. Di Kanada, rasio penetrasinya sudah mencapai 79%. “Harapannya (rasio industri dana pensiun menyentuh) 5% dalam tiga tahun ke depan,” kata Dumoly. Pada kesempatan serupa, Deputi Komisioner Pengawas Industri Keuangan Nonbank I OJK Edy Setiadi mengungkapkan bahwa bila dana kelolaan pensiun membesar tidak sertamerta menjadi beban bagi APBN karena bersifat simpanan. (MI/R3)
ENS Butuh Tentor Pelajaran Sejarah ENORMOUS College (ENS) Lampung merupakan Lembaga Pendidikan nonformal dengan spesialiasi bimbingan belajar siswa untuk tingkat SMA/SMK/MA. Saat ini ENS Lampung sedang membutuhkan sumber daya manusia yang berasal dari Provinsi Lampung dan sekitarnya untuk bergabung dengan sebagai tenaga pengajar atau tentor. “Saat ini kami membutuhkan tenaga kerja yang profesional sesuai bidang dan
keahliannya,” kata HRD Enormous College Indonesia, Tanzila Nasution, Jumat (28/4). Untuk posisi yang sedang dibutuhkan, di antaranya tentor mata pelajaran Sejarah atau Kewarganegaraan kode (TKD). Persyaratannya, pria/wanita, umur maksimal 30 tahun, pendidikan minimal D-3/S-1 Sejarah atau PKn (Kewarganegaraan) pendidikan maupun nonpendidikan. Diutamakan berasal dari PTN atau PTS terkemuka di Lampung.
Kemudian memiliki pengalaman mengajar pada lembaga pendidikan formal atau nonformal merupakan nilai plus (fresh graduate welcome). Lalu, kreatif, efektif, tanggung jawab, dan disiplin. Persyaratan berikutnya menguasai soal–soal sejarah atau kewarganegaraan tes saringan masuk PTN/PTK, mampu bekerja dengan tim dan individu, memiliki kemampuan komunikasi yang baik, serta berpenampilan
menarik dan supel. Kemudian, menyukai dan memiliki passion pada dunia pendidikan, siap untuk diseleksi atau tes kemampuan pada masing–masing bidang, serta berdomisili di Lampung dan sekitarnya. Untuk berkas lamaran yang sudah lengkap, di antaranya daftar riwayat hidup (CV), fotokopi KTP, fotokopi transkrip nilai terakhir, dan pasfoto warna ukuran 4 x 6 (1 lembar), bisa langsung dikirimkan
ke alamat kantor Enormous Lampung, Jalan Jenderal Suprapto No. 9, Tanjungkarang Pusat dengan melampirkan kode loker di samping kiri atas amplop lamaran. Atau dikirim via e-mail ke rekrutmen. enslampung@gmail.com dengan mencantumkan kode loker pada kolom subjek e-mail atau lamar a n . Unt uk c o nt a c t p e r son 082276066688 (SMS/ WA)/087770014191 (SMS/ WA). (WIR/R3)
OLAHRAGA
LAMPUNG POST
Daihatsu Astec Open 2017, Empat Atlet Lampung Raih Juara TURNAMEN bulu tangkis Daihatsu-Astec Open 2017 resmi berakhir kemarin di Gedung Sumpah Pemuda, PKOR Way Halim, Bandar Lampung. Kegiatan yang digelar sejak Senin (24/4) lalu menghasilkan sejumlah juara, termasuk dari Lampung. Dari 250 atlet Lampung yang mengikuti Daihatsu Astec Open 2017, empat atlet Lampung meraih juara, di antaranya juara I kategori tunggal usia dini putra Farel Bintang Atmaja (PB Sinar Dharma), juara II tunggal taruna putri Ririn Vima Diana (Sejahtera Lampung), juara II kategori tunggal usia dini putri Lohita Kirana Cahya Dewi (Masteng), dan juara III tunggal remaja putra Ulul Abshar (PB Gaharu). Atlet asal Lampung yang memperoleh juara pertama kategori tunggal usia dini putra, Farel Bintang Atmaja (PB Sinar Dharma), mengaku bangga dan senang dengan prestasi yang diraihnya. “Saya baru kali ini mendapat juara. Saya sangat senang dan bangga bisa juara di turnamen ini,” kata Farel, didampingi kedua orang tuanya usai menerima penghargaan, kemarin. Menurut anak bungsu dari pasangan Tohiri dan Eni Suryani itu, secara persiapan dirinya mengaku tidak begitu lama, hanya sekitar satu minggu. “Kalau persiapan dari pelatih hanya satu minggu. Tapi, dengan semangat dan doa dari orang tua, alhamdulillah saya dapat juara,” kata dia. Dari hasil yang diperoleh, siswa SDN 2 Tempuran Trimurejo, Kabupaten Lampung Tengah, ini berharap perolehan juara yang didapat menjadi semangat dan motivasi teman-teman di sekolahnya maupun yang ada di Lampung. “Dengan niat, kita pasti bisa untuk meraih prestasi,” ujarnya. Secara keseluruhan dari turnamen ini, klub bulu tangkis dari PB Exist mendominasi perolehan juara. PB Exist meraih tujuh juara di masing-masing kategori. Kemudian klub bulu tangkis Asep Suharno Badminton Academy Jakarta dan Banda Baru Batam meraih dua juara di masing-masing ka tegori. (WIR/RIC/O1)
n LAMPUNG POST/IKHSAN DWI NUR SATRIO
FINAL. Pebulu tangkis asal Lampung, Ririn, melakukan smes kepada pebulu tangkis asal PB Exist, Hana, dalam pertandingan final tunggal taruna putri Daihatsu Astec Open 2017 di GOR Sumpah Pemuda, Bandar Lampung, Jumat (28/4).
Leonard Bawa Spurs Lolos ke Semifinal Mendominasi permainan sejak kuarter pertama, Pelita Jaya unggul 60-55 atas Aspac. RICKY MARLY
K
AWHI Leonard berhasil membawa San Antonio Spurs lolos ke semifinal playoff NBA 2016—2017 Wilayah Timur. Leonard menjadi bintang kemenangan Spurs pada game keenam perempat final playoff melawan Memphis Grizzlies dengan skor 103-96, Jumat (28/4). Kemenangan di FedEX Forum itu membuat Spurs lolos ke semifinal dengan agregat 4-2 atas Grizzlies. Ini pun sekaligus kemenangan keempat Spurs atas Grizzlies dari lima pertemuan mereka di babak playoff NBA. Leonard menjadi bintang kemenangan Spurs pada laga itu dengan mencetak 29 poin. Disusul Tony Par ker dengan torehan 27 poin dan LaMarcus Algridge
dahulu memastikan tempat di semifinal. Warriors lolos dengan menyingkirkan Portland Trail Blazers 4-0 dan akan menghadapi pemenang antara Los Angeles Clippers kontra Utah Jazz.
yang menyumbang 17 poin serta 12 rebound. Dari kubu tuan rumah, Mike Conley menjadi pendulang poin terbanyak bagi timnya dengan 26 poin. Tumbangkan Aspac Sementara itu, Pelita Bintang veteran NBA, Vince Carter, gagal memberi- Jaya memenangkan game kan permainan terbaiknya pertama semifinal Divisi setelah hanya Putih IBL 2017 mencetak usai mengalah12 poin di kan W88.news pertandingan Aspac di GOR Leonard tersebut. C-Tra Arena Kemenangan menjadi bintang B a n d u n g , ini membuat Kamis (27/4). kemenangan Spurs akan Mendominasi Spurs pada bertemu Houspermainan t o n R o c k e t s laga itu dengan sejak kuarter pada semifinal pertama, Pelita mencetak 29 wilayah Timur. Jaya unggul 60poin. Rockets sendiri 55 atas Aspac. lolos ke semifiAspac yang nal setelah mengalahkan berstatus sebagai tuan rumah Oklahoma City Thunder pada game pertama semifinal, cukup kesulitan mela dengan agregat 4-1. Finalis musim lalu, Golden deni permainan cepat Pelita State Warrios, telah terlebih Jaya. Terbukti pada kuarter
“
pertama Aspac tertinggal 1218 atas Pelita Jaya. Sementara itu, absennya pemain impor Kore White tidak mengurangi kekuat an Pelita Jaya pada game pertama tersebut. Pasalnya pemain asing lain, yakni Irving Martavios, yang menjadi starter sejak kuarter pertama tampil gemilang. Martavious Irving menjadi penyumbang skor terbanyak dengan 25 angka bagi Pelita Jaya. Walau tidak terlalu istimewa dalam tembakan jarak jauh, Irving berhasil mengatur tempo timnya sepanjang laga, termasuk mencetak angka saat Aspac melakukan offensif. Di kubu Aspac, Williams mengemas poin tertinggi dengan 27 angka. Namun, capaian tersebut gagal diimbangi rekan-rekannya yang tak bisa menghindarkan Aspac dari kekalahan. (MTVN/O1) rickymarly@lampungpost.co.id
Mercedes Dominasi Latihan GP Rusia Sesi Pertama MERCEDES kembali menunjukkan taringnya di Sirkuit Sochi Autodrom, Rusia. Meski pembalap Ferrari, Kimi Raikkonen, keluar sebagai yang tercepat dalam sesi latihan bebas pertama pada Jumat (28/4), dua pembalap Mercedes mampu menempati urutan kedua dan ketiga. Raikkonen mencetak waktu 1 menit 36,074 detik. Pembalap Mercedes asal Finlandia itu unggul 0,045 detik dari Bottas yang juga rekan senegaranya. Sementara Hamilton di urutan ketiga berjarak 0,6 detik dari Raikkonen. Secara mengejutkan Red Bull mampu mengungguli Ferrari. Terbukti dari performa Max Verstappen yang tampil sebagai tercepat keempat dengan 1 menit 37,174 detik, lebih baik dari pada Sebastian Vettel di urutan kelima. “Hampir lupa, saya berterima kasih kepada tim Renault yang dapat mengirimkan mesin mereka dari Inggris dan kami bisa memasangnya di mobil Verstappen sehari
sebelum latihan dimulai,” ujar bos Red Bull Christian Horner mengenai hasil yang didapat Verstappen. Selain Red Bull, yang juga gembira usai latihan ialah Romain Grosjean, pembalap Haas. Menurut Grosjean, timnya sukses memperbaiki masalah di remnya sehingga dirinya bisa menyelesaikan keseluruhan sesi latihan walau akhirnya berada di urutan ke-16. “Perbaikan sejak GP Tiongkok sudah signifikan. Saya sangat sensitif dengan pedal rem, jadi saya harus punya komponen yang berkualitas untuk mendap a t ke p e r c ay a a n d i r i yang tinggi agar juga bisa memacu mobil dengan kecepatan maksimal,” kata Grosjean. Pembalap tuan rumah, yakni Daniil Kvyat dari Toro Rosso dan Sergey Sirotkin, pembalap Renault, masing-masing ber ada di urutan kesebelas dan ke-20. Sirotkin tidak mampu menuntaskan latihannya karena mesinnya bermasalah. (MI/O2)
n AP/BRANDON DILL
DIKURUNG. Forward San Antonio Spurs, Kawhi Leonard (2), dikurung para pemain Memphis Grizzlies pada game keenam perempat final playoff NBA 2017 di FedEX Forum, Memphis, Jumat (28/4). Spurs menang 103-96 dan maju ke semifinal.
sabtu, 29 April 2017
I9
Ali Adrian Optimistis Raih Poin di Belanda PEMBALAP muda Indonesia, Ali Adriansyah Rusmiputro, akan melakoni putaran keduanya pada ajang World Supersport 300 di Sirkuit Assen, Belanda, Minggu (30/4). Ali menyatakan dirinya memiliki peluang untuk bisa mendapatkan poin setelah pada debut pertamanya di Spanyol awal April gagal finis karena masalah teknis. Ali mengaku telah mempersiakan diri, selain bersama tim teknisi melakukan pengaturan yang sesuai serta menguji tunggangannya, juga melatih fisiknya. “Dengan dukungan, tim yang solid serta kerja keras yang dilakukan baik oleh manajer dan para teknisi, saya berharap akan tampil maksimal dan mendapatkan hasil terbaik,” kata pem balap berusia 24 tahun itu. David Garcia selaku manajer Pertamina Almeria Racing Team mengatakan, “Tim telah bekerja ke ra s da n m e l a k uk a n banyak evaluasi langsung setelah putaran pertama selesai. Kami berharap pada putaran kedua ini performa Ali akan lebih baik dan tidak ada kendala teknis yang menyebabkan pembalap kami tidak dapat menunjukkan kemam-
puan terbaiknya.” Sebelumnya, di putaran pertama yang berlangsung di Sirkuit Motorland Aragon, Ali harus keluar lintasan pada putaran ke sembilan. Pada putaran kedua nanti Ali yang menggunakan Yamaha YZFR3 masih menggunakan perangkat elektronik dari Rapid Bike, serta kopling racing dari STM. “Kali ini teknisi akan bekerja keras untuk mendapatkan pengaturan yang cocok dengan suku cadang tersebut,” kata Garcia. Perihal arena balap, TT Circuit Assen akan menjadi tantangan bagi Ali kare na memiliki karakteris tik highspeed tapi tidak terlalu lebar. Pengaturan spesifikasi mesin yang pas menjadi hal yang sangat penting jika ingin memenangkan balapan kali ini. “Kami menambah dua orang teknisi untuk membantu Ali dalam segi telemetri motor maupun performanya. Hal ini dilakukan agar tim dapat mengetahui data yang dibutuhkan dan mendapatkan riding style terbaik untuk pebalapnya saat berada di lintasan serta melakukan antisipasi dari kendala teknis yang dapat menyulitkannya,” kata Garcia. (MI/O2)
n AFP/JOSEP LAGO
BARCELONA OPEN. Petenis asal Inggris, Andy Murray, mengembalikan bola ke arah petenis asal Spanyol, Feliciano Lopez, saat turnamen tenis ATT Barcelona Open di Barcelona, kemarin. Murray menang dengan skor 6-4 dan 6-4.
Nadal dan Murray Melaju ke Perempat Final UNGGULAN ketiga Rafael Nadal tetap dalam perburuan gelar ke-10 Barcelona Open setelah dia melangkah ke perempat final dengan mengalahkan Kevin Anderson dengan skor 6-3 dan 6-4, kemarin. Sedangkan petenis nomor satu dunia Andy Murray juga melaju ke perempat final setelah menyingkirkan petenis Spanyol, Feliciano Lopez, dengan skor 6-4 dan 6-4. Hasil itu merupakan kemenangan ke-50 Nadal di turnamen tersebut dan petenis asal Mallorca itu tampak tidak mengalami kesulitan ketika menghadapi lawannya yang peringkat 66 dunia, Anderson. Terjadi 10 break poin dalam pertandingan itu. Nadal yang dua kali mematahkan petenis yang memiliki servis keras asal Afrika Selatan itu menga-
takan hujan yang turun pagi hari di Catalonia menyebabkan permainan lebih lamban dari pada biasanya. Dia berharap cuaca akan lebih baik ketika dia menghadapi petenis kualifikasi asal Korsel, Hyeon Chung, di pertan dingan delapan besar. “Ini bukan kondisi yang baik bagi saya, saya lebih suka bola cepat,” kata Nadal. “Ini tidak mudah, dia pemain yang memiliki pukulan bola bagus di posisi yang nyaman, saya berusaha membuat dia banyak bergerak agar dia kurang nyaman.” Sementara itu, dengan kemenangan dia, unggul an pertama Murray akan bertemu Albert RamosVinolas, petenis Spanyol yang pekan lalu menyingkirkan dia di Monte Carlo Masters. (ANT/O2)
GBF Pastikan Dukung Lampung FC KELOMPOK suporter sepak bola Gajah Beringas Fans (GBF) memastikan mendukung sepenuhnya klub Lampung FC, yang akan berlaga di Liga 3 PSSI pada awal Mei mendatang. Bentuk dukung an tersebut dibuktikan dalam waktu dekat kelompok superter GBF akan mengadakan pertemuan dengan seluruh
anggota dalam rangka persiapan dukungan. “Sesuai jadwal dari Asprov PSSI, kompetisi akan bergulir 1 Mei 2017. Kami sedang koordinasi dengan seluruh anggota GBF untuk mendukung Lampung FC pada kompetisi tahun ini,” kata Ketua GBF Randy kepada Lampung Post, Jumat (28/4).
Randy menjelaskan dari sejarah yang ada, kelompok suporter GBF sendiri baru didirikan pada 2016 lalu dan baru memiliki anggota puluhan orang. Namun, kata dia, hal itu tidak menyurutkan niat para anggotanya untuk mendukung tim Lampung FC dalam setiap pertandingannya.
“GBF ini suporter baru dan belum sebesar BSS atau Balafans, tapi saya yakinkan bahwa GBF akan menjadi besar seiring dengan prestasi Lampung FC di pentas Liga Indonesia. Semangat anak-anak dalam mendukung Lampung FC ini membuat saya tergerak untuk membesarkan GBF,” kata dia. Lebih lanjut dia mengung-
kapkan GBF akan total mene mani sampai Lampung FC menjadi tim yang disegani di kancah sepak bola Tanah Air. “Lampung FC ini tim bagus, tahun 2013 tim ini masuk final Divisi Utama. GBF hadir untuk menemani Lampung FC sampai bisa merebut kembali kejayaannya seperti 2013 silam,” ujarnya. (WIR/O2)
SEPAK BOLA Menanti Tuah Racikan Nova Arianto
10 I sabtu, 29 april 2017
Nova Arianto
Pelatih Lampung Sakti
Nova Arianto akan melakukan sejumlah perubahan saat melawan PS Bengkulu, salah satunya mengganti strategi dengan skema 4-1-4-1. IYAR JARKASIH
L
AMPUNG Sakti akan melawat ke markas PS Bengkulu dalam lanjutan pertandingan Grup II kompetisi Liga 2 di Stadion Semarak, Sabtu (29/4). Dalam laga
ini, skuat asuhan Nova Arianto menargetkan dapat pulang membawa poin. Melawan PS Bengkulu, Mancini dkk harus tampil ekstra waspada. Tuan rumah bukanlah lawan yang bisa dianggap ringan. Itu terbukti, mereka mampu membawa tiga poin saat berlaga di kandang Persikabo Bogor pada laga perdana pekan lalu. Lampung Sakti hanya bermain imbang 1-1 saat menjamu Persika Karawang di Stadion Sumpah Pemuda, Way Halim. Menilik tren kedua tim tersebut, tugas berat pastinya bakal diemban pelatih Nova Arianto. Secara matematis tidak mudah mencuri kemenangan di kandang lawan. Oleh sebab itu, mantan pemain Persib Bandung itu mengusung target yang realistis yakni mencuri satu poin atas PS Bengkulu. “Minimal kami bisa mencuri poin,” kata Nova, melalui telepon, Jumat (28/4). Menurut Nova, bakal ada sejumlah perubahan yang akan dilakukannya saat menghadapi PS Bengkulu.
Selain susunan pemain, strategi yang dipakai pun akan berbeda dari laga sebelumnya yang menerapkan 4-2-3-1. “Banyak perubahan. Akan berbeda seperti sebelumnya lawan Persika.” Ia menjelaskan sudah menyiapkan racikan khusus untuk meladeni permainan tuan rumah PS Bengkulu yang diprediksi bakal tampil offensif. Skema 4-1-4-1 akan menjadi pilihan Nova saat berlaga di Stadion Semarak. Di sektor penyerang, Nova mengaku masih akan melihat perkembangan dua penyerang yang akan masuk menjadi starting line up. “Masih lihat antara Mancini atau Ekhwan yang akan bermain sebagai striker tunggal,” kata dia.
Siap Tempur Mengenai kondisi para pemain, Nova mengatakan saat ini seluruhnya dalam kondisi siap tempur. Ia berharap pasukannya bisa bermain lebih disiplin, khususnya di area pertahanan. Nova mengaku optimistis per-
Comeback Neymar di Derby Catalunya FORMASI trio penyerang andalan Barcelona, Lionel Messi, Luis Suarez, dan Neymar (MSN), akan kembali berkolaborasi pada derby Catalunya menghadapi Espanyol di RCDE Stadium, dalam lanjutan La Liga Spanyol, Minggu (30/4) dini hari. Sebelumnya, tiga penyerang Latin milik Barcelona ini tidak komplet tanpa kehadiran Neymar yang absen akibat tiga kali hukuman larangan bermain. Namun, kali ini kapten Brasil tersebut telah menuntaskan sanksinya. Kehadiran Neymar tentu akan menambah daya gedor Blaugrana di lini depan.
Hal ini diperlukan untuk mengantisipasi permainan bertahan skuat asuhan Quique Sanchez Flores yang sebelumnya sempat membuat Atletico Madrid kerepotan. “Kami harus menang di setiap laga dan kami akan melakukannya. Ini persiangan terketat di dunia, tapi kami ingin memenangi Liga Spanyol lagi,” ujar bek Barcelona, Lucas Digne. Meskipun demikian, kekhawatiran berlebih tidak menguasai Barcelona. Espanyol sudah delapan tahun absen mengejutkan sejak mencuri kemenangan 2-1 di Camp Nou pada 2009 silam. Kandang
LAMPUNG POST
mainan Lampung Sakti bisa terus membaik dan lolos dari fase grup. “Kami optimistis ya (lolos Grup II). Kami yakin karena trennya cukup bagus.” Terpisah, Ketua Umum Asprov PSSI Lampung Hartarto Lojaya mengaku optimistis Lampung Sakti bisa meraih hasil positif di Bengkulu. “Saya yakin hasil di Bengkulu bisa sesuai harapan. Tim ini (Lampung Sakti) punya kemampuan cukup baik,” kata dia. Ia menambahkan akan selalu memberikan dukungan bagi Lampung Sakti yang tengah berjuang untuk bisa promosi ke Liga 1 musim depan. “Kalau bicara berat, itu pasti. Tapi kan bukan berarti tidak mungkin. Terpenting adalah kita sama-sama memberikan dukungan untuk tim ini agar kedepannya bisa berprestasi lebih tinggi dan mengharumkan nama Lampung,” ujar Hartarto. (O2) iyar@lampungpost.co.id
Periquitos—julukan Espanyol—juga tempat yang ramah bagi Barcelona karena empat kemenangan sukses dicatatkan dalam lima laga tandang. Kehilangan cukup besar bagi tim tamu adalah kemungkinan absennya sang kapten, Andres Iniesta. Iniesta dikabarkan absen dalam latihan terakhir jelang laga tersebut. Pertandingan melawan Espanyol merupakan laga krusial bagi Barca. Tiga poin wajib didapat di laga ini jika tidak ingin posisi puncak kembali di kudeta Real Madrid. Peluang untuk membawa kemenangan terbuka lebar jika menilik tren positif
tim tamu di RCDE Stadium. Meski demikian, skuat asuhan Luis Enrique tetap mesti mewaspadai kejutan tuan rumah. Musim ini Espanyol bukanlah lawan yang bisa dianggap sebelah mata. Terbukti, tim besutan Quique Sanchez Flores itu mampu menembus papan tengah klasemen dengan bertengger di peringkat sembilan klasemen. (MI/O1)
Neymar n AFP/ANDER GILLENEA
Bumi Puspa Kencana JL. RADEN GUNAWAN/KAPTEN MASADI, HAJIMENA-BANDAR LAMPUNG
DP HANYA
3JT
Miliki Rumah Idaman
COCOK UNTUK
INVESTASI Call Us :
0813.6955.6767 - 0813.7341.2425 - 0821.8182.9229
DEVELOPER :
PT. KARYA KENCANA MAKMUR
KANTOR PEMASARAN : JL. JEND SUDIRMAN NO.40, ENGGAL - BANDAR LAMPUNG (Depan Gelael)
POPULER
LAMPUNG POST
sabtu, 29 April 2017
I 11
Julie Estelle
Jadi Barista di Rumah Salah satu pengambilan gambar berlangsung ketika tradisi Paskah Semana Santa di Larantuka, Flores Timur, berlangsung. RICKY MARLY
M
ENYUGUHKAN minuman pada tamu yang bertandang ke rumah adalah hal lazim, bisa jadi sekadar air mineral hingga air sirop yang menyegarkan. Julie Estelle menciptakan kesan yang lebih seru pada tamu mendatangi yang ke diamannya dengan menjadi barista yang menyajikan varian suguhan layaknya menu di kafe berkat mesin pembuat minuman. “Seperti di restoran, bisa nawarin macam-macam dan mereka impressed sama hasilnya,” kata Julie dalam pe luncuran Nescafe Dolce Gusto Piccolo, Jakarta, Kamis (27/4). Ia bisa menyuguhkan kopi, latte, cappucino, hingga minuman cokelat pada tamu-tamunya bagaikan barista di sebuah restoran. Aktris Filosofi Kopi ini juga sering membuat sendiri minuman kesukaan nya, cappuccino, yang terdiri dari paduan espresso dan susu, di rumah.
“Aku ada asam lambung, jadi disaran kan dokter untuk minum yang ada campuran susu agar lebih gampang dicerna,” ujar dia. Meski demikian, adik dari Cathy Sharon itu juga menikmati kopi single origin. Namun, ia harus memastikan perutnya sudah terisi makanan sebe lum menikmati kopi agar penyakitnya tidak kambuh.
“
Seperti di restoran, bisa nawarin macam-macam dan mereka impressed sama hasilnya. Kadang kala ia hanya minum segelas dalam sehari, tetapi bila kegiatannya makin padat Julie bisa menikmati hingga tiga cangkir kopi. “Kalau syuting sampai malam, minum lebih banyak biar enggak ngantuk.” Aktris yang akhir-akhir ini kerap muncul di film bergenre laga itu j u g a m e ny e m p a t k a n d i r i u n t u k membeli varian kopi yang unik di setiap daerah yang ia sambangi. “Salah satu yang aku suka itu kopi Bali,” ujarnya.
Jadi Kenyataan Mengenai film, impian Julie Estelle untuk bekerja sama dengan sutradara ternama Garin Nugroho menjadi kenyataan. Salah satu pengambilan gambar berlangsung ketika tradisi Paskah Semana Santa di Larantuka, Flores Timur, berlangsung. Julie mengunggah cuplikan momen ketika ia ikut menjadi bagian dari arak-arakan yang membawa lilin pada malam hari dalam akun Instagram-nya. Dia juga mengunggah foto bersama para suster di Larantuka. “Saya merasa sangat terhormat bisa kerja dengan living legend,” kata Julie. Namun, Julie belum mau mem bocorkan lebih banyak tentang proyek terbarunya. Yang pasti, film garapan Garin Nugroho ini akan mengusung genre drama. Semana Santa adalah tradisi dengan riwayat panjang yang muncul sejak Portugis tiba di Flores dahulu kala. Ada sejumlah ritual yang diikuti tidak hanya oleh masyarakat lokal, tetapi juga peziarah asal domestik hingga mancanegara. (ANT/O1) rickymarly@lampungpost.co.id
Shania Twain Rilis Album Baru Setelah Absen 15 Tahun
n AFP/ANGELA WEISS
SHANIA Twain membawa kabar gem bira untuk penggemarnya. Penyanyi 51 tahun ini mengumumkan akan merilis album baru setelah absen 15 tahun. Shania terakhir kali merilis album pada 2002. Tidak heran, penyanyi asal Kanada ini begitu antusias kembali mengeluarkan karya terbaru. Album baru Shania akan dirilis pada September 2017. Sebelum resmi merilis album, Shania terlebih dulu meluncurkan singgel berjudul Life’s About to Get Good pada Juni 2017. Kabar itu di pastikan Shania secara langsung ketika tampil di acara The Voice. Shania lalu mengungkapkan se
cuil kisah di balik lagu barunya. “Aku sedang berada di rumah memandang ke laut dan aku bicara pada diriku sendiri, ‘Di sinilah aku, terjebak dalam masa lalu yang negatif, tetapi di luar sana begitu indah’,” ujarnya, seperti dikutip Aceshowbiz. “Aku tidak sedang dalam suasana hati untuk menuliskan lagu penye salan untuk diriku sendiri. Anda tidak bisa meraih kebaikan tanpa keburukan. Dan seperti itulah lagu ini pada akhirnya.” Peraih lima piala Grammy ini sa dar, album barunya nanti begitu di tunggu penggemarnya. Oleh karena itu, Shania bertekad bekerja keras untuk memuaskan dahaga kerinduan pada penggemar. (MTVN/02)
n MI/USMAN
INFO film
Film Habibie dan Ainun akan Dibuat Lima Seri FILM yang menceritakan ki sah cinta Habibie dan Ainun akan dibuat dalam lima seri. Hal itu disampaikan Bacha ruddin Jusuf Habibie saat menonton bareng bersama warga Batam, Kepulauan Riau, Kamis (27/4). Setelah film Habibie dan Ainun, lalu dilanjutkan dengan Rudi Habibie (Habibie dan Ainun 2), Habibie dan Ainun 3, Rudi Habibie 2 (Habibie dan Ainun 4), serta yang terakhir berjudul Cinta antara Praha dan Bandung. “Jadi masih ada tiga part lagi,” kata Habibie di dampingi adik kandungnya, tokoh masyarakat Batam, Sri Sudarsono. Film seri ketiga sedang ta hap penggarapan dan masih dibesut sutradara yang sama, Hanung Bramantyo. “Lagu yang buat Melly Goeslaw,” kata Presiden RI ke-3 itu. Seluruh seri film Habibie
dan Ainun diambil dari cerita dalam buku yang ditulis oleh Habibie dalam mengenang istri tercintanya, Hasri Ainun Besari Habibie. Pria yang pernah men jabat sebagai ketua Otorita Batam itu mengatakan se ngaja menulis buku tentang kisah cintanya sebagai terapi mengobati rasa kehilangan nya setelah Ainun mening gal. Awalnya banyak orang kaget dengan tulisan yang dibuatnya, tidak menyangka
seorang ahli mesin mampu menulis buku cinta. “Habibie bukan ahli tulis roman,” kata pencetus teori balon Singapura-Batam. Namun, ternyata buku itu mampu menghipnosis dan menginspirasi banyak orang. BJ Habibie mengajak puluhan masyarakat Kota Batam menonton film Habibie dan Ainun, di sela-se la kunjungan empat harinya di kota itu. (ANT/O2)
RAGAM
12 I sabtu, 29 APRIL 2017
Mayoritas Fraksi Menolak, Angket Tetap Disahkan MAYORITAS fraksi di Komisi III DPR RI menolak usulan pengajuan hak angket ter hadap Komisi Pemberantasan Korusi (KPK), tapi pimpinan rapat paripurna DPR RI yang juga Wakil Ketua DPR dari Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Fahri Hamzah tetap mengesahkan hak angket. Berdasarkan informasi yang dihimpun, sejumlah fraksi yang resmi menol a k , d i a n t a ra ny a P K B , Gerindra, PKS, Demokrat, serta PPP, sedangkan yang s e c a ra s u b s t a n s i a l m e nyetujui yakni PDIP dan Hanura. Fraksi NasDem dan PAN secara resmi belum menentukan sikapnya terh adap hak angket. Sementara Fraksi Golkar yang semula mendukung digulirkannya hak angket memberikan kebebasan kepada anggotanya menyetujui maupun menolak hak angket. Dengan demikian, DPR RI segera membentuk panitia khusus (pansus) hak angket KPK. Pembentukan ini akan dilakukan pada masa sidang awal setelah reses. “Pembentukan (pansus) angket tentu akan dilakukan setelah tanggal 17 Mei, pada awal masa sidang,” kata Wakil Ketua DPR RI Fahri Hamzah di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Jumat (28/4). Pada rapat paripurna tiga fraksi di DPR RI, Gerindra, PKB, dan Demokrat walkout dari rapat paripurna. Sikap ini diambil setelah pimpinan rapat memutuskan untuk melanjutkan pembahasan hak angket KPK. Di sisi lain, Ketua Komisi III DPR RI Bambang Soesatyo berharap semua pihak dapat mene rima apa pun keputusan paripurna terhadap usul an hak angket KPK. “Saya b e r h a ra p s e m u a p i h a k dapat m enerima apa pun ke p u t u s a n p a r i p u r n a , ” ujar Bambang, kemarin. Ia meminta kepada masyarakat agar ikut meng awasi jalannya hak angket tersebut dan DPR harus transparan atau terbuka seperti halnya angket Bank Century dulu. (MI/ANT/D2)
n ANTARA/AKBAR NUGROHO GUMAY
AKSI WALKOUT TOLAK HAK ANGKET. Ketua Fraksi Partai Gerindra Ahmad Muzani melakukan interupsi kepada pimpinan untuk menolak hak angket KPK saat rapat paripurna DPR di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Jumat (28/4). Fraksi Gerindra, Fraksi Demokrat, dan Fraksi PKB melakukan walkout setelah DPR memutuskan untuk melanjutkan pembahasan hak angket yang dinilai masyarakat akan melemahkan KPK tersebut.
KPK Tidak Bidik Pembuat Kebijakan BLBI Presiden Joko Widodo meminta agar dalam persoalan BLBI dibedakan antara kebijakan dan pelaksanaan. VERA AGLISA
K
OMISI Pemberantasan Korupsi (KPK) tidak akan meme riksa pembuat kebijakan terkait kasus dugaan korupsi surat keterangan lunas (SKL) bantuan likuiditas Bank Indonesia (BLBI). Mantan Kepala Badan Penyehatan Perban kan Nasional Syafrudd in Arsyad Temenggung (SAT) telah menjadi tersangka dalam kasus tersebut. Menurut Ketua KPK Agus Rahardjo, pihaknya menilai kebijakan yang dikeluarkan tersebut tidak bermasalah. Tetapi justru pelaksanaan nya yang bermasalah. “Kami enggak akan meme riksa yang mengeluarkan kebijakan karena (penerbit an SKL yang bermasalah)
itu tatarannya di pelaksana an sebetulnya,” kata Agus usai acara pembekalan kepala daerah di Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kementerian Dalam Negeri, Jakarta, Jumat (28/4). Adapun terkait permin taan agar pemilik Bank Dagang Negara Indonesia (BDNI), Sjamsul Nursalim, untuk pulang ke Jakarta, Agus mengatakan itu tergantung bagaimana perkembangan pemeriksaan kasus BLBI yang menyeret SAT. “Ya nantilah kami lihat perkembangan di pemeriksaan. Perkembangannya nanti, kami ikuti dari situ,” ujarnya. Sebelumnya diberitakan, Presiden Joko Widodo meminta agar dalam persoalan
BLBI dibedakan antara kebijakan dan pelaksanaan. Menurutnya, seorang presiden pasti akan mengeluarkan kebijakan berupa instruksi presiden (inpres). Lalu keputusan presiden (keppres), serta peraturan presiden (perpres) untuk merespons suatu kondisi tertentu. Hal itu diutarakan Jokowi saat memberikan tanggapan soal penetapan SAT sebagai tersangka dalam kasus dugaan korupsi SKL BLBI oleh KPK pada Selasa (25/4). Untuk diketahui, SKL BLBI dikeluarkan di era Presiden Megawati Soekarnoputri lewat Inpres No. 8/2002. Aturan itu berisi tentang Pemberian Jaminan Kepastian Hukum kepada Debitur yang Telah Menyelesaikan Kewajibannya atau Tindak an Hukum kepada Debitur yang Tidak Menyelesaikan Kewajibannya Berdasarkan
Penyelesaian Kewajiban Pemegang Saham. KPK menilai Syafruddin bertanggung jawab dalam mengeluarkan SKL BLBI untuk Bank Dagang Nasional Indonesia (BDNI) milik Sjamsul Nursalim. Sebagai obligor, BDNI memiliki kewajiban sebesar Rp4,8 triliun. SKL dikeluarkan walaupun hasil restrukturisasi aset BDNI hanya sekitar Rp1,1 triliun.
kap dalam pernyataan pers bersama Presiden Jokowi dan Presiden Duterte di Istana Malacanang, Jumat (28/4). “Tanggal 30 April 2017, kami berdua akan meresmikan pembukaan jalur pelayaran feri di Davao/General Santos ke Bitung yang merupakan bagian penting pembangun an konektivitas ASEAN,” kata
indeks minggu KULINER Hlm. 10
Jus Beras Kencur hingga Daun Kaca Beling ala Swiss Restaurant Selain jus buah segar, Swiss Cafe Restaurant juga menyediakan minuman tradisional beverages, seperti beras kencur, kunyit asam, daun mahkota, dan daun kaca beling.
Destinasi Hlm. 21
Air Terjun Putri Malu yang Cantik dan Memesona Tempat ini pilihan muda mudi untuk ber-selfie dan prewedding atau sekadar melepas lelah dan liburan bersama keluarga juga sahabat.
Presiden Jokowi. Selain kerja sama dalam bidang perhubungan, kedua kepala negara juga menyaksikan penandatanganan ke sepakatan kerja sama dalam bidang pertanian. Sebagai negara bertetangga, Indonesia dan Filipina juga sepakat meningkatkan kerja sama di berbagai sektor, yaitu di bi-
dang politik dan keamanan, ekonomi, keamanan maritim, dan people to people contact. Sementara itu, Presiden Duterte menyampaikan merasa terhormat dapat menjadi tuan rumah kunjungan Presiden Republik Indonesia yang menandai 70 tahun hubungan diplomatik antarkedua ne gara. “Saya merasa terhor-
Maksud Fokus dalam Kasus BLBI! PRESIDEN Joko tapi malah dikeWidodo dan Fitra luarkan SKL-nya (LSMtransparansi oleh Syafruddin, begitu penjelas anggaran) samaan Wakil Ketua sama meminta KPK Basaria PanKPK fokus dalam jaitan. menangani kaPemisahan sus BLBI. Namun, tanggung jawab maksud fokus dari kedua pihak H. Bambang Eka Wijaya presiden maupun KKSK sebagai itu berbeda. Fokus yang dimaksud pembuat kebijakan dengan Presiden adalah agar KPK tindakan penyimpangan sepenuhnya mendalami yang dilakukan pelaksana, kasus tersebut terkait pe- juga dilakukan dalam kasus nyelewengan pada tingkat Bank Century saat diproses pelaksana atas kebijakan dalam hak angket DPR. DPR yang diambil pemerintah, tidak menjerat gubernur BI bukan mencari kesalahan dan menteri keuangan selaku pada pengambil kebijakan. KKSK yang memutuskan banDalam kasus ini yang tuan penyelamatan dari krisis dimaksud Presiden agar Bank Century. Fokusnya, pefokus pada pengeluaran su- nyimpangan bantuan yang rat keterangan lunas (SKL) dilakukan oknum-oknum di terhadap kewajiban obligor Bank Century. Jadi, fokus yang dimaksud yang dikeluarkan (mantan) Kepala Badan Penyehatan presiden dalam kasus BLBI Perbankan Nasional (BPPN) adalah pada penyimpangan Syafruddin Arsyad Temeng- yang dilakukan oknum-okgung, padahal sang obligor num di BPPN bersama para sebenarnya belum melu- obligornya yang nakal. Sedangkan fokus yang dinasi kewajibannya itu. Dengan fokus ke situ, KPK maksud Fitra, seperti dikatak memasalahkan Instruksi takan Deputi Sekjen LSM Presiden (Megawati) No- tersebut Apung Widadi, mor 8 Tahun 2002 tentang agar penanganan kasus Pemberian Jaminan Kepas- BLBI ini dibuatkan timetian kepada Obligor yang line—penjadwalannya— Kooperatif dan Sanksi ter- yang jelas, supaya kasusnya hadap Obligor yang Tidak bisa segera disidang peng Kooperatif. Kepada yang adilan. Tekanan Fitra untuk kooperatif dilakukan re- itu berdasar pengalaman, strukrurisasi kewajiban pe- seperti kasus crane Pelindo nyerahan aset kepada BPPN, dan kasus pembelian mesin sesuai proses litigasi yang pesawat Garuda, setelah dilakukan Komite Kebijakan ditetapkan tersangkanya, Sektor Keuangan (KKSK), kasusnya seperti tenggelam yang atas Syamsul Nursalim hilang dari permukaan. Dengan timeline itu sebagai pemegang saham mayoritas BDNI, ditetap- prosesnya terjadwal jelas kan waktu itu Rp1,1 triliun dari masa penyidikan ke ditagihkan kepada petam- penuntutan, berkasnya bak. Sisanya Rp3,7 triliun tak masuk timbunan kasus belum diputuskan KKSK, terbengkalai. ***
Apresiasi Jaksa Agung Muhammad Prasetyo bersyukur karena KPK mengusut lagi kasus pemberian SKL BLBI ter hadap BDNI pada 2014. “Kami bersyukur kalau ternyata KPK membuka kembali kasus ini karena dulu kami (Kejaksaan Agung) mulai berhenti sejak SKL,” kata Prasetyo di Jakarta, Jumat (28/4). (MI/ANT/K1) vera@lampungpost.co.id
Indonesia-Filipina akan Tersambung Jalur Kapal KONEKTIVITAS Indonesia dan Filipina sebagai perwujudan konektivitas ASEAN akan terea lisasi akhir pekan ini. Presiden Joko Widodo dan Presiden Rodrigo Duterte akan membuka jalur pelayaran kapal feri dari Davao/General Santos ke Bitung, Sulawesi Utara. Demikian salah satu komitmen kerja sama yang terung-
BURAS
mat menyambut Presiden Republik Indonesia, salah satu negara terdekat Filipina. Dalam rangka menyambut 70 tahun hubungan resmi diplomatik kedua negara, kita telah memperkuat kerja sama di berbagai sektor. Hubungan kedua negara saat ini dalam posisi terkuat dari sebelumnya,” ujar Duterte. (MI/K1)
Add on: facebook.com/buraslampost
Follow on: @buraslampost
siapa mengapa
Borong Koran ke Malaysia REKTOR Universitas Malahayati Muhammad Kadafi pernah memborong semua jenis koran di bandara untuk jadi oleh-oleh saat berkunjung ke Malaysia. Kadafi mengaku saat memborong koran itu, hingga satu koper penuh untuk dibawa ke Malaysia. Menurut dia, Kerajaan Selangor, Malaysia, menilai pers di Indonesia sangat bagus dan layak dijadikan contoh. “Orang kerajaan pernah menyampaikan bahwa media di n DOK. LAMPUNG POST Indonesia sangat bagus dan mereka minta dibawakan koran-koran dari Indonesia,” kata dia saat menjadi pembicara dalam bedah buku Jurnalisme Keberagaman di Universitas Malahayati, Kamis (27/4). Ternyata pihak kerajaan ingin mencontoh pemberitaan dan tampilan koran di Indonesia. “Mereka menghubungi lagi dan menyampaikan bahwa sudah membuat koran yang mirip dengan media-media di Indonesia,” kata doktor lulusan Universitas Padjadjaran ini. Ia menambahkan kualitas pers di Tanah Air sudah diakui dan harus dipertahankan bahkan ditingkatkan. (PAD/R5)
wat-wat gawoh
Ekonomi ASEAN Bisa Tumbuh 5,1%
Mantel Rp2,5 Miliar
PERTUMBUHAN perekonomian di negara-negara ASEAN pada tahun ini diyakini akan lebih baik dibanding tahun sebelumnya. Pertumbuhan ekonomi ASEAN pada 2017 bisa mencapai 5,1%, lebih tinggi dibandingkan pertumbuhan ekonomi global yang hanya 3,5%. Hal itu diungkapkan Direktur Departemen Riset Dana Moneter Internasio nal (IMF) Maurice Obstfeld pada seminar internasional “Global Economic Outlook in ASEAN Perspective” di gedung BI, Jakarta, Jumat (28/4). “Sedangkan pada 2018 mendatang, kawasan
MANTEL baru dengan bahan terbaik biasanya dengan harga ratusan juta rupiah. Tapi, kalau mantel hujan, harganya hanya seratus ribuan. Nah... kik aga barang helau, ya sai baru (Nah... kalau mau barang bagus, ya yang baru). Tapi, kali ini ada mantel bekas berharga Rp2,5 miliar. Hal itu terjadi di lelang Inggris, mantel bulu yang dipakai seorang kru wanita di kapal Titanic terjual seharga GBP150 ribu atau setara Rp2,5 miliar. Seperti dikutip bt.com, harga jual hampir dua kali lipat dari perkiraan awal. Kru itu mengenakan mantel itu saat diselamatkan dan menaiki Carpathia, kapal yang banyak menyelamatkan penumpang Titanic. Hidup hingga usia 95, salah satu wanita korban Titanic yang masa hidupnya terpanjang dan mantel itu disimpan hampir 90 tahun. Payu kidah kik wat sai melu, mak sia-sia guwai kuti. Wat-wat gawoh (Oke deh kalau ada yang membelinya, tidak sia-sia kerjaan kalian. Ada-ada saja). (MTVN/R5)
ASEAN diproyeksi tumbuh 5%, sedangkan global tumbuh 3,6%,” ujar Maurice. Gubernur BI Agus Martowardojo mengatakan pada tahun ini pertumbuhan ekonomi negara-negara berkembang di kawasan ASEAN bisa lebih tinggi dibandingkan perekonomian global. Hal tersebut disebabkan wilayah ASEAN cepat belajar dari pengalam an krisis ekonomi beberapa waktu lalu. Dalam 15 tahun terakhir, rata-rata perekonomian ASEAN tumbuh 5,5% lebih tinggi dibandingkan pertumbuhan ekonomi global sebesar 3,9%. Selain itu, beberapa tahun
terakhir, neraca perdagangan ASEAN juga meningkat signifikan. Hal ini mengindikasikan adanya perubahan ekonomi di kawasan ASEAN menjadi lebih terbuka. “Perbaikan serupa juga terjadi pada investasi asing. Rata-rata, investasi asing langsung di ASEAN masingmasing sebesar 121,9 miliar dolar AS per tahun, dalam rentang tahun 2007—2015 meningkat secara signifikan sekitar 29,8 miliar dolar AS per tahun,” kata Agus. Menurutnya, negara-ne gara berkembang di ASEAN perlu mencari cara agar bisa tetap tumbuh. (MI/E1)
Ruwa Jurai seLINTAS
Disdik Lambar Sosialisasi KIA DALAM rangka menghadapi pelaksanaan program pelayanan pembuatan kartu identitas anak (KIA) yang akan dimulai tahun 2018, Dinas Kependudukan dan Capil Lampung Barat kini mulai gencar melakukan sosialisasi secara keliling. Kabid Pendaftaran Penduduk Dinas Dukcapil Lambar Syamsurizal, mendampingi Kadis Syaekuddin, Jumat (28/4), menjelaskan sosialisasi tersebut dilaksanakan ke seluruh kecamatan yang ditargetkan selesai dalam tahun ini. Dia menambahkan pembuatan KIA yang akan dimulai 2018 itu akan dilakukan bagi anak umur 0—17 tahun kurang sehari dengan persyaratannya adalah anak yang telah memiliki akta kelahiran. Untuk anak berumur 0—5 tahun tidak menggunakan foto, sedangkan anak umur 5 tahun + 1 hari hingga 17 tahun kurang 1 hari menggunakan foto. KIA merupakan kartu tanda pengenal atau identi tas anak yang di dalamnya tertera data administrasi kependudukan bagi anak sesuai dengan yang tercan tum dalam KK. (ELI/D1)
Sinarpalembang Prioritaskan Pembangunan Jalan Rabat Beton n Hlm. 16
sabtu, 29 april 2017
I 13
Mustafa Targetkan Lamteng Bumi Agrobisnis BUPATI Lampung Tengah Mustafa menyatakan jika petani sejahtera, daerah akan lebih maju dan ekonomi tertata de ngan baik. Menurutnya, petani b u k a n u nt u k d i j a d i k a n a l at , tetapi harus dijadikan pelopor ke m a j u a n d a e r a h . D e m i k i a n diungkapkan Mustafa yang juga ketua Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) Lamteng. Dia menyatakan pembangunan itu dimulai dari tingkat desa, se hingga perlu adanya kesinambung an untuk mewujudkan kemajuan daerah wajib memperhatikan ke sejahteraan di tingkat bawah. “Saya akan bawa Lamteng sebagai bumi agrobisnis yang maju,
aman, sejahtera, dan berwawasan lingkungan, dengan pelayanan publik yang berkualitas prima. Ka rena itu, saya menganggap untuk pengembangannya dimulai dari tingkat desa,” ujarnya. Ditanya bagaimana upaya mendorong petani lebih maju dan bermartabat, orang nomor satu di Lamteng tersebut menjelaskan salah satu upaya untuk mewujudkannya melalui pengembangan gabungan kelompok tani (gapoktan) tingkat desa dan kecamatan. “Desa merupakan sumber kehidupan masyarakat yang didominasi sektor pertanian. Keberhasilan sektor tersebut akan mengangkat percepatan peningkatan ekonomi
masyarakat di perdesaan dan berdampak untuk mendorong sektor lain.” Menurut Mustafa, pengemba ngan kelembagaan merupakan salah satu komponen pokok pemba ngunan pertanian dan perdesaan. Namun, selama ini kelembagaan petani cenderung hanya diposisikan sebagai alat untuk mengimplementasikan proyek belaka, belum sebagai upaya untuk pemberdayaan yang lebih mendasar. “Ke depan, dapat berperan sebagai aset komunitas masyarakat desa yang partisipatif. Pengemba ngan kelembagaan harus dirancang sebagai upaya untuk peningkatan kapasitas masyarakat itu
sendiri sehingga menjadi mandiri,” kata dia. Pembentukan dan pengembangan gapoktan, kata Mustafa, perlu dilakukan di setiap desa dan harus menggunakan basis sosial kapital setempat, dengan prinsip kemandirian lokal, yang dicapai melalui prinsip keotonomian dan pemberdayaan. Kabupaten Lampung Tengah yang memiliki potensi yang cukup besar bagi upaya pengembangan sektor pertanian, perlu adanya dorongan dari pemimpin yang mumpuni. Untuk tanaman pangan ketersediaan lahan basah seba nyak 69.942 ha dan lahan kering 382.993,59 ha. (WAH/D10)
Penyimpangan Dana akan Ditindak MEMASTIKAN dana pemerintah penggunaannya sesuai aturan di sekolah sekolah yang ada di Kabupaten Pesisir Barat, selain melakukan pemeriksaan rutin, Inspektorat kabupaten itu juga meminta masyarakat proaktif me laporkan penyimpangan. Inspektur Pemkab Pesisir Barat Edy Mukthar, ditemui di kantornya, Jumat (28/4), mengatakan lembaganya terus melakukan pengawas dan penindakan. Pihaknya juga terus melakukan pemeriksaan rutin salah satunya ke sekolah sekolah. “Kami lakukan sosialisasi di seluruh sekolah di kabu paten ini. Sekarang petugas kami sejak beberapa hari lalu menyelesaikan pemeriksaan rutin ke sekolah sekolah di Kecamatan Ngambur mengecek administrasi keuangan mereka hingga infrastuktur.” Namun, pihaknya lebih mengedepankan pembi naan, jangan sampai pengelola keuangan berpikir uang negara yang diterima tidak ada yang menga wasi. “ Kalau ada indikasi penyelewengan uang n e gara , ka mi ha ra p wa rga m ela p orka n se c a ra tertulis.” (YON/D1)
Metro Miliki Enam Wilayah Kumuh Di Kota Metro terdapat enam wilayah masuk ka tegori kumuh. Karena itu, harus segera ditangani jika Metro ingin mewujudkan program nasional mencapai daerah nol kumuh tahun 2019. Hal itu terungkap dalam rapat evaluasi wilayah kumuh perkotaan, di kantor Bappeda setempat, Kamis (27/4). Keenam wilayah itu yakni Kelurahan Hadimulyo Barat, Hadimulyo Timur, Iringmulyo, Imopuro, Ganjarasri, dan Kelurahan Metro. Luas wilayah kumuh di Metro tersebut mencapai 92 ha. Plt Sekkot yang juga Ketua Bappeda Bangkit Haryo Utomo menuturkan upaya untuk menekan wilayah kumuh di Metro, seluruh dinas dan instansi memprogramkan yang masuk ke wilayah kumuh. Selain itu, juga dibutuhkan dukungan dana APBN di samping APBD ikut mendukung. “Kami sudah meminta dinas PU untuk ke Jakarta jemput bola dukungan dana APBN,” ujarnya. Lalu, juga akan mengundang seluruh RT setempat
yang masuk daerah kumuh untuk membedah apa saja keperluannya guna menuntaskan wilayah kumuh. Memang dikuinya, kendala mengubah pola pik ir ma sya r a k at a mat diperlukan. “Kami butuh partisipasi masyarakatnya. Peran masyarakatnya perlu dibangun dan mengubah pola pikirnya,” ujarnya. Ada banyak indikator wilayah kumuh, misalnya bagimana drainasenya, jalan lingkungan, pengelolahan sampah, pengelolah an sanitasi, pengaman kebakaran, serta ruang terbuka hijau. Untuk itu, diharapkan adanya bantuan pusat, yang juga didukung dana APBD. “ Unt u k m e n u nt a s k a n wilayah kumuh di Metro i n i , te nt u nya h a r u s didukung dana pusat. Di samping itu, wilayah kumuh bisa ditangani, juga dibutuhkan partisipasi masyarakatnya untuk bisa mengubah pola pikir. Terbukti, masih banyak warga yang masih mengunakan WC cemplung.” (CAN/D1)
n LAMPUNG POST/WAHYU PAMUNGKAS
KETUA DPW NASDEM LAMPUNG. Bupati Lampung Tengah Mustafa yang juga Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) NasDem Lampung Mustafa saat hadir di pelantikan pengurus Partai NasDem Metro, beberapa waktu lalu. Rencananya besok Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai NasDem akan mendeklarasikan Mustafa sebagai calon gubernur Lampung. Deklarasi bakal dilakukan di Islamic Center Sukadana, Lampung Timur.
Cuaca Ekstrem Ancam Pengerjaan Tol Masih berlangungnya musim hujan dikhawatirkan menghambat pembangunan jalan tol. AHMAD SOBIRIN
P
ENGERJAAN jalan tol transSumatera Zona III Terbanggibesar (Lampung Tengah)— Kayuagung (Sumatera Selatan) yang melalui Kabupaten Tulangbawang—Tulangbawang Barat terancam molor dari batas waktu yang ditentukan. Demikian dikatakan kepala lapangan Zona III Divisi V Arifin saat ditemui Lampung Post di ruang kerjanya di jalan lintas Mulyasari—Candrakencana, Ke-
camatan Tulangbawang Tengah, Jumat (28/4). “Hal ini disebabkan cuaca yang tidak sesuai dengan perkiraan sebelumnya. Kondisi cuaca saat ini sedikit ekstrem di luar perkiraan kami, jadi memang sedikit terhambat,” ujar Arifin. Ia menyebutkan untuk mencapai target selesai pengerjaan tol yang melintasi di tiga kabupaten yakni Lampung Tengah, Tulangbawang, Tulangbawangbarat, perusahaannya memperkirakan cuaca pada April mulai musim kemarau se hingga tidak mengganggu pekerjaan megaproyek tersebut. “Karena harapan kami April ini sudah mau musim kemarau, ternyata masih hujan,” kata dia. Dalam kesempatan tersebut, Arifin, mewakili PT Waskita Zona
III Divisi V, memberikan klarifikasi terkait keberadaan kantor yang ada di Kelurahan Mulyaasri, Kecamatan Tulangbawang Tengah,
“
Kondisi cuaca saat ini sedikit ekstrem di luar perkiraan kami, jadi memang sedikit terhambat Tubaba. “Ini sebenarnya bukan kantor divisi kami. Ini hanya mes karyawan karena wilayah kami hanya di Lampung Tengah,” ujar dia. Hal ini ia sampaikan karena
banyak kelompok masyarakat yang menganggap dua rumah megah yang disewa pihak perusahaan sedari bulan Januari 2017 lalu itu adalah kantor pusat PT Waskita perwakilan di Tubaba. “Sebenarnya ini mes atau penginapan bagi karyawan saja. Jangan kan masyarakat, pihak kepolisian sini saja sempat beranggapan begitu. Jadi, wajar jika ada proposal mohon bantuan dana masuk ke mes kami ini,” kata dia. Namun, pihaknya tidak menutup mata jika ada warga masyarakat sekitar rumah kantor itu membutuhkan bantuan, pihaknya siap membantu sesuai dengan kemampuan perusahaan. (D1) sobirin@lampungpost.co.id
Pendi Terpaksa Harus Dipasung SIANG itu, Jumat (28/4), tiba-tiba Dusun Bandarrejo, Desa Sukaraja, Kecamatan Palas, Lampung Selatan, dihebohkan seseorang pria yang mengganggu kenyamanan masyarakat sekitar. Pria tersebut diketahui mengalami gangguan jiwa. Mengetahui hal tersebut, sejumlah warga bersama aparatur desa dan petugas kepolisian berusaha mencari dan menangkap pria yang dikenal Pendi (31), warga dusun setempat. Diketahui sebelumnya, pria itu sempat mengganggu aktivitas siswa SD Negeri 2 Sukaraja. Beberapa menit kemudian, Pendi akhirnya berhasil ditemukan di salah satu rumah warga tidak jauh dari kediamannya. Mengingat kejiwaannya
terganggu dan dikhawatirkan meng ancam keselamatan warga, akhirnya Pendi dipasung menggunakan rantai di lahan perkebunan. “Sudah lama Pendi itu mengalami gangguan jiwa. Dia se ring mengganggu masyarakat sekitar, bahkan sering membawa golok dan menakut-nakuti orang sekitarnya. Pendi ini orangnya kumat-kumatan,” kata Sam (42), warga sekitar. Penuturan Sam, pria itu telah menga lami gangguan sejak beberapa tahun yang lalu. Bahkan, Pendi pernah dirujuk ke Rumah Sakit Jiwa Provinsi Lampung. Namun, lantaran keterbatasan biaya, Pendi pun dikembalikan kepada keluarganya. “Kalau lagi kumat, se ring ngomong enggak jelas. Bahkan,
ada beberapa penuturan warga Pendi sering meminta-minta makan dan mencuri ternak ayam milik warga. Yang bahayanya kalau dia suka bawa golok itu,” kata dia. Untuk itu, aparatur desa bersama pemerintah Kecamatan Palas sekaligus petugas kepolisian dan masyarakat berinisiatif memasung Pendi menggunakan rantai di lahan perkebunan jauh dari permukiman. Hal ini dilakukan agar Pendi tidak membahayakan dan meresahkan warga sekitar. “Tadi aparatur desa, kecamatan, dan petugas kepolisian sudah meminta izin kepada keluarganya agar Pendi lebih baik sementara dipasung dulu. Pendi dipasung di lahan kebun,” ujar dia. (D1) n Armansyah
n LAMPUNG POST/ARMANSYAH
DIPASUNG. Sejumlah warga Desa Sukaraja, Kecamatan Palas, Lampung Selatan, memasung kaki Pendi (31) menggunakan rantai di lahan perkebunan Dusun Bandarrejo, desa setempat, Jumat (28/4). Pendi dipasung lantaran mengalami gangguan jiwa.
14 I
Daerah
sabtu, 29 april 2017
Polisi segera Tetapkan Tersangka Pengadaan Kapal Dia menyerahkan sepenuhnya kepada pihak berwajib untuk melakukan penyelidikan terhadap yang bersangkutan. AHMAD AMRI
A
N G G OTA Ke p o l i sian Resor (Polres) Pesawaran segera menetapkan tersangka du gaan korupsi pengadaan kapal penumpang di Dinas Perhubungan (Dishub) Pe sawaran pada 2016. Pen etapan tersangka dilakukan saat gelar perkara kasusnya telah dirampungkan. Hal itu disampaikan Kasat Reskrim Polres Pesawaran Iptu Hasanudin. Menurut nya, pihaknya segera menun
taskan kasus tersebut dan terus menyelidiki dan meng umpulkan bahan keterangan dalam kasus dugaan korupsi pengadaan kapal penum pang itu. “Jika semua berkas sudah lengkap, selanjutnya dilakukan gelar perkara di Polda Lampung. Untuk menentukan tersangkanya, nanti akan diinformasikan kepada rekan-rekan media,” ujarnya melalui telepon, Jumat (28/4). Kapolres Pesawaran AKBP Syarhan mengatakan petu gasnya terus menyeldiki
dugaan korupsi pengadaan kapal penumpang di Dishub Pesawaran yang diduga me libatkan Mantan Kadishub Pesawaran Maddawami sebagai kuasa pengguna anggaran (KPA). “Kasus nya masih dalam proses pen yidikan oleh petugas tipikor,” kata Syarhan mela lui telepon, kemarin.
Belum Tahu Sekretaris Kabupaten (Sekkab) Pesawaran Kesuma Dewangsa belum menda pat informasi terkait kasus yang melibatkan mantan kepala Dinas Perhubung an (kadishub) Kabupaten Pesawaran Maddawami yang diduga terlibat da lam dugaan korupsi pe ngadaan kapal penumpang di Dishub Pesawaran tahun 2016 senilai Rp403 juta. “Saya baru tahu sekarang, belum ada keterangan dari kepolisian,” kata Kesuma Dewangsa melalui telepon, Jumat (28/4). Terkait adanya kasus tersebut, dia menyerahkan sepenuhnya kepada pihak berwajib untuk melakukan penyelidikan terhadap yang
bersangkutan. “Sejauh ini belum ada surat pemberita huan secara resmi dari pihak kepolisian. Yang jelas, kasus tersebut diserahkan sepenuh nya kepada kepolisian.” Berdasarkan informasi yang dihimpun, penyelidik unit tipikor Satreskrim Pol res Pesawaran menyelidiki laporan hasil penyelidikan pengadaan kapal penum pang di Dishub Pesawaran 2016 yang dilakukan CV RR Jaya dan diduga tidak sesuai RAB. Pembuatan kapal tidak sesuai RAB yaitu mesin yang dianggarkan Rp59 juta, tapi yang dibelikan dengan harga Rp11,6 juta; bodi kapal terbuat dari fiber senilai Rp189 juta, tapi ha nya dibangunkan Rp80 juta dan tidak ada standardisasi fibernya; dan kaca jendela dalam RAB terbuat dari kaca, tapi fakta di lapangan terbuat dari plastik mika. Pelaku dijerat Pasal 2 dan 3 UU RI No. 31 Tahun 1999 ten tang Tindak Pidana Korupsi dengan ancaman maksimal 20 tahun penjara. (D2) amri@lampungpost.co.id
LAMPUNG POST
Agung Apresiasi Penggemar Bonsai PERSATUAN Penggemar Bonsai Indonesia (PPBI) Lampung Utara beraudiensi dengan Bupati Lampura Agung Ilmu Mangkunegara di ruang kerjanya, Jumat (28/4). Dalam audiensi yang berlangsung sekitar satu jam itu, Bupati mengapresiasi kegiatan yang telah dilaku kan PPBI selama ini. Menurutnya, PPBI dapat menjadi wadah pemersatu masyarakat yang memi liki kesamaan hobi tanpa mengenal suku, agama, ras, dan sebagainya. Bupati Lampung Utara berharap PPBI Lampung Utara da pat semakin berkontri busi untuk kemajuan dan
pembangunan Kabupaten Lampung Utara. “Keberhasilan pencinta bonsai tentunya dapat mem berikan dampak yang baik bagi kemajuan. Dikenalnya bonsai-bonsai asal Lampung Utara berdampak juga pada ekonomi masyarakat dan pendapatan masyarakat di sektor lain juga,” kata Bupati, kemarin. Menurut nya, PPBI dalam dialognya ingin berkontribusi dalam pembangunan daerah dan turut mengindahkan wajah Kotabumi. Sekretaris PPBI Lampung Utara Tamrin Efendi juga mengapresiasi Bupati yang telah mengakomodasi PPBI
dan turut berpartisipasi mendukung pembangunan daerah. Pihaknya berharap seniman bonsai di sana dapat dilibatkan dalam penataan keindahan kota seperti pena taan taman-taman yang ber ada di wilayah perkotaan. “Alhamdulillah, tadi Bupati telah menyambut baik keinginan kami dan tahun ini akan diikutser takan dalam memeriahkan HUT Lampura dengan di sediakannya stan pameran bonsai. Mudah-mudahan, dengan adanya kegiatan ini dapat lebih mening katkan minat masyarakat dalam seni olah tanaman bonsai.” (FIT/LEH/D2)
Kepala Desa Ikuti Penyuluhan Hukum PULUHAN perangkat kepala desa (kades) di tiga kecamatan di Lampung Utara mendapatkan pe nyuluhan hukum dari Ke jaksaan Negeri (Kejari) Kotabumi setempat, Rabu (26/4), sekitar pukul 10.00. ”Kegiatan tersebut ber tujuan agar masing-masing perangkat kepala desa da pat mengelola anggaran dana bantuan desa supaya dapat digunakan sesuai dengan peruntukannya dan bisa dipertanggungjawab kan,” kata Kasi Intel Kejari Kotabumi Dicky Zaharudin
mewakili Kajari usai kegiat an tersebut, Rabu (26/4). Kegiatan ini diikuti se banyak 29 perangkat desa dari tiga kecamatan, yaitu Kecamatan Abung Barat, Abungtinggi, dan Bukitke muning. Adapun beberapa materi yang diberikan ke pada para perangkat kepala desa tersebut dalam menge nai cara pengelolaan dana desa dengan baik dan peran kejaksaan dalam penga wasan pemerintah pem bangunan desa (TP4D) serta sanksi-sanksi pidananya. ”Dari kegiatan acara
tersebut pihaknya banyak menerima masukan dan saran dari para perangkat kepala desa agar mereka dapat menyamakan persep si laporan keuangannya dengan benar dan baik.” Selain membahas persep si laporan keuangan, Dicky mengatakan pihaknya ba nyak mendapatkan keluh an dari para kepala desa terkait adanya perbuatan intimidasi yang dilaku kan sejumlah oknum tidak bertanggung jawab baik dari oknum LSM maupun wartawan. (HAR/D2)
DAERAH
LAMPUNG POST
Lambar Berpartisipasi di HUT Ke-42 TMII
KABUPATEN Lampung Barat ikut berpartisipasi dalam memperingati hari ulang tahun Taman Mini Indonesia Indah (TMII) yang ke-42 pada kegiatan yang dilaksanakan pada 20—23 April lalu. Sekretaris Dinas Kepemudaan Olahraga dan Pariwisata Lampung Barat Sandarsyah usai mengikuti kegiatan itu, Rabu (26/4), mengatakan adapun bentuk partisipasi Lampung, yaitu berupa pameran produk unggulan daerah, parade busana daerah dan pergelaran tari pada citra budaya tradisi. Pameran produk unggulan daerah dan parade busana daerah digelar di sasana Kriya TMII. Sementara pergelaran tari citra budaya tradisi digelar di anjungan Provinsi Lampung TMII. Sandarsyah menam bahkan produk unggulan yang ditampilkan pada pameran tersebut berupa kain tapis, tas, dan dompet tapis, baju celugam, dan baju tapis, sedangkan p r o d u k m a k a n a n ya n g ditampilkan berupa kacang retak lalak, keripik pisang, kue tar, madu, gula aren, dan kopi bubuk. Pihaknya mengikuti pameran ini bertujuan me ngenalkan produk unggulan Kabupaten Lampung Barat. Melalui pameran itu, diharapkan masyarakat luar akan mengetahui produk unggulan apa saja yang ada di Lampung Barat. (ELI/D1)
PT CAP Berikan Bantuan Telur Ayam SELURUH siswa TK dan PAUD di Kecamatan Katibung, Lampung Selatan, menerima bantuan telur ayam yang diberikan PT Central Avian Pertiwi. Bantuan telur ayam itu diberikan kepada seluruh siswa itu merupakan corporate social responsibility (CSR) perusahaan yang bergerak di bidang budi daya unggas itu. S e b a n ya k 1 7 T K d a n 15 PAUD yang berada di Kecamatan Katibung me nerima bantuan telur ayam sebanyak 2.700 butir. “Ini merupak an CSR nasional perusahaa n kami, memberikan telur ayam,” kata Manajer PT Central Avian Pertiwi, Purwanto Wibowo, Jumat (28/4). Program CSR perusahaan yang terletak di Desa Sukajaya, Kecamatan Katibung, itu bertujuan mencerdaskan anak-anak yang merupakan generasi penerus. “Program 2017 secara nasional ini bertujuan mencerdaskan bangsa,” kata dia. Bunda Avina, yang hadir dalam kegiatan pemberian CSR di TK Kurnia, Desa Sukaya, itu mengatakan sangat mendukung upaya perusahaan memberikan bantuan yang bermanfaat, khususnya para siswa TK dan PAUD. “Kami sangat mendukung pemberian bantuan bagi siswa,” ujarnya. Istri Camat Katibung Hendara Jaya itu mengharapkan bantuan yang diberikan agar dimanfaatkan bagi yang menerima. “Kami harapkan bantuan ini bisa dinikmati siswa ataupun siswinya lang-
sabtu, 29 april 2017
I 15
PT AGA Perkenalkan Benih Baru ke Petani
n LAMPUNG POST/SUKISNO
TEMU LAPANG. Para petani Jatiagung berfoto setelah mengikuti temu lapang yang diadakan PT Asia Gala Agri (AGA) mengadakan temu lapang di Desa Sinarrezeki, Kecamatan Jatiagung, Lampung Selatan, Kamis (27/4).
Dana Desa di Lamsel Masih Tertahan
Belum satu pun desa mengajukan proposal rencana pembangunan untuk tahun ini. AAN KRIDOLAKSONO
M
ESKI anggaran dana desa (DD) 2017 tahap I telah masuk ke kas daerah (kasda) Lampung Selatan sejak awal April, hingga kini, Jumat (28/4), belum ada satu pun desa di Bumi Khagom Mufakat itu menerima dana dari Pemerintah Pusat. Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (PMD) Lampung Selatan
Dulkahar mengatakan DD tahap pertama sebesar 60% dari total Rp210,5 miliar telah diterima dua pekan lalu. Namun, dana tersebut belum bisa disalurkan. “Ini lantaran belum ada satu pun desa yang meng usulkan program pemba ngunan sehingga dana desa masih tertahan di kasda. Belum ada desa yang meng ajukan proposal pekerjaan sehingga DD belum bisa dicairkan,” kata Dulkahar, beberapa waktu lalu. Walau pihaknya mene rima ajuan proposal program pembangunan dari desa, ujar Dulkhar, tidak serta merta mengucur-
kan DD tersebut. Pihaknya masih harus melakukan verifikasi proposal tersebut agar proposal sesuai peraturan yang berlaku. “DD akan kami salurkan ke rekening desa, bila proposal telah lolos verifikasi dan memenuhi persyarat an. Untuk itu, kami minta secepatnya kepala desa mengajukan proposal agar pembangunan desa tidak terhambat.” Hal senada juga ditegaskan camat Ketapang kepada para kepala desa di wilayahnya. Melalui surat resmi, Darsito meminta ke -16 kepala desa se-Kecamatan Ketapang segera menyam-
paikan RPJM Desa, RKP Desa, dan APBDesa yang telah selesai diperbaiki. Selain itu, kepala desa juga segera membuat dokumen penggunaan ADD dan DD tahap I sebesar 60% dengan perincian; surat permintaan dana, SPj penggunaan dana, perincian penggunaan dana 100%, perincian penggunaan dana 60%, dan fotokopi rekening bank. “Keterlambatan pengiriman kelengkapan berkas akan sangat berpenga ruh terhadap proses transfer ADD dan DD ke rekening desa,” kata dia. (D1)
PT Asia Gala Agri (AGA) mengadakan temu lapang dengan petani se-Kecamat an Jatiagung dalam peluncuran benih jagung baru merek LG 222 & LG 501 di Desa Sinarrezeki, Kecamatan Jatiagung, Lampung Selatan, (27/4). Sebanyak 300-an petani se-Kecamat an Jatiagung menghadiri acara berkesempatan menyaksikan langsung keunggulan-keunggulan dua varietas baru tersebut. Danindra Rukma Manungku, sales marketing manager PT AGA, mengata kan salah satu keunggulan varietas baru benih jagung ini adalah potensi hasil panen mencapai 12,7 ton/ha dan tahan terhadap serang an hama. “Benih jagung merek LG 222 & LG 501 dapat menghasilkan panen 12,7 ton/ha dan merupakan benih unggulan baru yang telah terkenal tahan penyakit,” kata Danindra. Danindra menambahkan selain itu benih jagung me rek LG 222 & LG 501 memiliki bentuk tongkol yang
menarik yang ditunjukkan dengan kelobot menutup sempurna sehingga akan menjamin hasil panen yang lebih baik. “Tipe biji mutia ra, tongkol terisi penuh (muput)m dan janggel kecil sehingga rendemen tinggi. LG 222 tidak memerlukan banyak air, tahan terhadap kekeringan, memiliki pe rakaran yang kokoh, dan ketahanan yang baik terhadap beberapa penyakit tanaman jagung.” Selain itu, dalam aca ra temu lapang juga di selenggarakan permainan menarik yang dapat di ikuti petani dengan hadiah hiburan untuk mengajak petani bersuka ria karena masa panen telah tiba. Salah satu petani yang turut hadir, Tukijo (41), mengatakan dirinya berterima kasih atas adanya temu lapang ini karena selain mendapat informasi baru tentang keunggulan varietas benih jagung dari PT AGA juga mendapat beberapa ilmu yang dapat diterapkan dalam bertani. (*1/D1)
n LAMPUNG POST/DETA CITRAWAN
LEPAS KONTINGEN. Bupati Pesisir Barat Agus Istiqlal (kanan) menyalami peserta saat melepas para peserta kontingen Pekan Nasional Kontak Tani Nelayan Andalan (Penas KTNA) ke-15, Tahun 2017. Di halaman Pemkab setempat, Jumat (28/4).
kridolaksono@lampungpost.co.id
Pelaku UMK di Palas Wajib Kantongi Izin Camat PELAKU usaha mikro dan kecil di Kecamatan Palas, Kabupaten Lampung Selatan, wajib mengantongi izin dari pemerintah kecamatan setempat. Hal tersebut bertujuan memberikan kepastian hukum dan sarana pemberdayaan bagi pelaku usaha mikro dan kecil dalam mengembangkan usahanya. Camat Palas Rika Wati, saat ditemui di ruang ker-
janya, mengatakan bagi masyarakat yang mempunyai UMK jenis apa pun diwajibkan mengantongi dokumen izin. Kewajiban tersebut berdasarkan Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 98 Tahun 2014 tentang Perizinan untuk UMK dan Peraturan Menteri Dalam negeri Nomor 83 Tahun 2014 tentang Pedoman Pemberian Izin UMK. “Kemudian Peraturan
Bupati Nomor 2 Tahun 2017 tentang Pendelegasian Pelaksana Izin UMK kepada Camat. Jadi, dalam peraturan itu bahwa pelaksana izin UMK adalah camat yang mendapatkan pendelegasian kewenangan dari bupati atau wali kota,” kata dia, Jumat (28/4). Dengan adanya peraturan tersebut, kata Rika, pembuatan surat keterangan usaha (SKU) dari desa
sudah tidak berlaku. Hanya saja pemerintah desa memberikan surat rekomendasi untuk pengajuan izin UMK tersebut. “Dalam perpres ditegaskan bahwa pemberian izin usaha mikro dan kecil tidak dikenakan biaya, retribusi dan pungutan lain alias gratis. Yang jelas, semua pelaku usaha wajib membuat dokumen izin UMK,” ujarnya.
SEKOLAH
BOOTH PENDAFTARAN
Menurutnya, pembe rian izin UMK tersebut bermaksud untuk memberikan kepastian hukum dan sarana pemberdayaan bagi pelaku UMK dalam mengembangkan usaha nya. Misalnya, keberadaan izin bertujuan agar pelaku UMK mendapatkan kepastian dan perlindungan dalam berusaha di alokasi yang telah ditetapkan. “Selain itu, pelaku usaha
tersebut juga mendapatkan pendampingan untuk pengembangan usaha. Pelaku UMK itu juga mendapatkan kemudahan dalam akses pembiayaan ke lembaga keuangan bank dan nonbank. Serta, pelaku usaha tersebut juga mendapatkan kemudahan dalam pemberdayaan dari pemerintah, pemerintah daerah dan lembaga lain,” kata dia. (SYA/D1)
DESA MEMBANGUN
16 I sabtu, 29 april 2017
LAMPUNG POST
Dedikasi Sugiat untuk Pembangunan Desa
Sugiat
Kepala Desa Candipuro MENJALANKAN tugas melayani masyarakat di Desa Sinarpalembang, Kecamatan Candipuro, Lampung Selatan, Kepala Desa Sugiat terkenal bertangan di ngin karena memiliki dedikasi tinggi untuk membangun desa, Sugiat tidak kenal lelah. Karena memiliki nama Su giat yang merupakan penggiat bekerja, desa yang memiliki 576 kepala keluarga (KK) itu semakin baik. Pembangunan jalan desa yang merupakan prioritas utama sudah terlihat. Dengan perbaikan jalan itu, diharapkan roda perekonomian masyarakat setempat meningkat. Ta n t a n g a n d a n c o b a a n selalu mengikutinya dalam memberikan yang terbaik bagi masyarakat desa. Namun, hal itu menjadi motivasi untuk lakukan lebih baik lagi dan setransparan mungkin dalam mengelola DD.
“Memang untuk menjadi besar banyak cobaan dan tantang an, hal itu menjadi pelajaran yang berarti buat saya khususnya,” kata Sugiat. Untuk itu, dia mengajak semua elemen masyarakat untuk bersama-sama membangun desa. Memberikan pikiran, masukan, ide, saran, serta kritikan merupakan bentuk dari bagian sumbangsih untuk membangun desa. “Tapi kalau kritikan yang sifatnya membangun. Pasti jadi perhatian khusus untuk dievaluasi lagi kinerja kami,” ujarnya. Pria yang telah dikaruniai dua anak itu berkomitmen memberikan yang terbaik untuk pembangunan Desa Sinarpalembang. Salah satu sebab ingin memimpin karena ingin memajukan desa tersebut sejak 2013. “ S aya k o m i t m e n u n t u k memajuk an desa ini karena tugas kades memberikan pelayanan bagi masyarakat dan pembangunan bagi lingkung an,” kata suami Sri Rahayu itu. Terlepas dari hasil yang sudah dibuat dinilai kurang memuaskan, Sugiat hanya menjalankan tugas sesuai peraturan yang berlaku. “Namanya manusia tidak lepas dari kesalahan, tapi kritikan menjadi masukan agar tidak terjadi kesalahan di kemudian hari,” ujarnya. (HAN/D2)
JALAN ONDERLAAG. Kakam Badransari, Punggur, Lampung Tengah, Yunus menunjuk salah satu jalan onderlaag ADD 2016, Jumat (21/4). n LAMPUNG POST/ WAHYU PAMUNGKAS n LAMPUNG POST/PERDHANA WIBYSONO
JALAN ONDERLAAG. Pekerja membangun jalan onderlaag untuk penghubung antardusun di Desa Sinarpalembang, Lampung Selatan, beberapa waktu yang lalu yang menggunakan anggaran dana desa.
Sinarpalembang Prioritaskan Pembangunan Jalan Rabat Beton Pembangunan jalan onderlaag sudah dilakukan menggunakan DD pada 2016, sementara untuk tahun ini targetnya jalan ditingkatkan menggunakan rabat beton. perdhana
P
n LAMPUNG POST/PERDHANA WIBYSONO
RAPAT KOORDINASI. Suasana rapat koordinasi bersama aparatur desa di Kantor Desa Sinarpalembang, Lampung Selatan, beberapa waktu yang lalu.
EMBANGUNAN infrastruktur jalan merupakan prio ritas utama yang selaras dengan program Bupati Lampung Selatan Zainudin Hasan. Hal itu diterapkan untuk membangun Desa Sinarpalembang, Kecamatan Candipuro, Lampung Selatan. Program pembangunan yang menggunakan dana desa (DD) merupakan amanah untuk di terapkan menjadi pembangunan jalan di desa yang berbatasan dengan Desa Batuliman di sebelah barat. Pembangunan jalan onderlaag sudah dilakukan menggunakan
DD pada 2016, sementara un“Tidak semua bisa langsung tuk tahun ini targetnya jalan di diperbaiki, tapi bertahap karena tingkatkan menggunakan rabat mengingat besaran anggaran beton. DD tidak bisa “Tahun 2017 semua diako ini pemba modasi.” ngunan jalan Meskipun “Karena banyak desa ditingkatsebagian jalan kan dengan cor masyarakat sini petani, di Desa Sinarb e to n , ” k at a palembang sumaka dibuat toko Kepala Desa Sidah ditingkatnarpalembang penjualan alat pertanian.” kan, masih ba nyak kekurang Sugiat. Pria kelahir an. Untuk itu, Desa Sinarpalembang an 1977 itu kades selalu Penduduk 2014 jiwa menjelaskan mengajak aparaKK 576 dengan pantur desa serta Mata pencarian penduduk 90% petani jang jalan desa masyarakat ikut Puskesdes 1 PAUD 2 dalam memba sekitar 15 km, TK 1 ngun desa. pembangunan SD 1 “Saya ajak seatau perbaikan Batas Desa Barat: Desa Batuliman luruh elemen dilakukan berTimur: Desa Cintamulya untuk memtahap. Apabila Selatan: Desa Sidoasri bangun desa,” jalan belum Utara: Desa Karyamulyasari ujarnya. diperbaiki taDi desa yang memiliki penhun ini, tahun depan dipastikan duduk 2.014 jiwa itu sudah dibangun.
“
memiliki badan usaha milik desa (BUMDes). BUMDes itu untuk menunjang usaha masyarakat setempat. “Sudah ada dibuat BUMDesnya, sesuai kebutuhan masyarakat,” kata dia. BUMDes Sinarpalembang sudah dibuat berupa toko penjualan alat pertanian. Karena 90% penduduk desa yang berbatasan dengan Desa Sidoasri di bagian selatan itu merupakan petani. “Karena banyak masyarakat sini petani, maka dibuat toko penjualan alat pertanian,” ujarnya. Untuk mengembangkan BUMDes tersebut, anggaran DD yang bisa digunakan sebesar 10% sehingga dengan anggaran yang sudah ditentukan bisa membesarkan usaha itu. “Kalau sebelumnya tidak ditentukan besaran nilai untuk BUMDes, tapi tahun ini sudah ditentukan,” kata dia. (D2) perdhana@lampungpost.co.id
GELIAT Pasar metro
Toko Saiful Jual Tas Wanita Impor dan Lokal
TOKO Saiful menjual berbagai merek tas wanita, baik lokal maupun impor. Di sini juga menjual dompet pria dan wanita lokal maupun impor. Selain itu, di Toko Saiful di bilangan Blok E1, lantai II, pusat Pertokoan Shoping Center ini juga dijual tali pinggang lokal maupun impor, tas gaul, serta tas pinggang. “Semua barang-barang yang ada di toko ini dijual secara eceran maupun grosiran,” ujar Agustin, sang pemilik toko, ditemui di tokonya, Jumat (28/4).
Ia mengaku pembeli dimanjakan dengan negoisasi atau tawar- menawar barang. Hal itu dimaksudkan menarik pembeli supaya menjadi berlangganan. “Kami tidak mematok harga khusus, semuanya bisa ditawar.” Menurutnya, untuk harga jual tas wanita eceran lokal dijual dari harga Rp50 ribu—Rp100 ribu, sedangkan harga jual tas impor dari Rp150 ribu—Rp300 ribu. Sementara untuk harga jual dompet lokal dari Rp20 ribu—Rp100
ribu. Untuk dompet impor dari Rp150 ribu—Rp200 ribu. Unt u k t a l i p i n g g a n g lokal Rp20 ribu—Rp100 r i b u , s e d a n g k a n ya n g impor Rp50 ribu—Rp200 ribu. Untuk tas pinggang dan tas gaul dijual dari harga Rp15 ribu—Rp100 ribu. “Biasanya pembeli cen derung mengambil grosiran, namun untuk harihari cukup lumayan juga pembelinya,” kata Agustin, pemilik Toko Saiful, Jumat (28/4). (CAN/D2)
n LAMPUNG POST/AGUS CANDRA
TOKO ANGGI. Toko Anggi di Blok E, Pertokoan Shoping Center Metro, Jumat (28/4). Toko ini menjual berbagai merek sepatu, sandal kulit, dan sepatu kets olahraga serta sepatu anak sekolah.
Toko Anggi Sediakan Sepatu dan Sandal Kulit
n LAMPUNG POST/AGUS CANDRA
TOKO SAIFUL. Toko Saiful di bilangan Blok E1, lantai II, pusat Pertokoan Shoping Center Metro, Jumat (28/4). Toko Saiful menjual berbagai merek tas wanita, baik lokal maupun impor.
TOKO Anggi di Blok E, Pertokoan Shoping Center, ini menjual berbagai merek sepatu, sandal kulit dan sepatu kets olahraga serta sepatu anak sekolah. Di Toko Anggi juga menjual tas ransel gunung dan tas gaul. “Jika Anda gemar berolahraga, di sini kami jual sepatu ketsnya dari berbagai
merek,” kata Ayuda, pemilik toko, ditemui, Jumat (28/4). Menurutnya, sepatu untuk anak sekolah juga dijual di sini. “Banyak juga yang kami jual di sini, harga menjangkau pembeli.” Ayuda melanjutkan sepatu kulit maupun sandal kulit di sini dijual murah dari harga jual Rp50 ribu—Rp200 ribu. Sepatu kets olahraga
dari Rp75 ribu—Rp150 ribu. Begitu juga tas gaul dijual di sini dari harga Rp60 ribu— Rp100 ribu. Dia mengakui akhir-akhir ini pembelinya menurun. Pasalnya, selain tokonya berada di lantai II, juga belum musim masuk sekolah. “Biasanya kalau masuk sekolah ramai pembeli sepatu sekolah,” ujarnya.
Selain itu, pembeli ramai jika mendekati Lebaran. “Ya sehari-harinya ada saja pembelinya, tapi relatif sedikit,” kata Ayuda. Untuk itu, jika Anda menginginkan sepatu dan sandal kulit, serta sepatu basket dan sepatu anak sekolah, mampirlah ke Toko Anggi di lantai II Blok E, Shoping Center Metro. (CAN/D2)
OPINI
LAMPUNG POST
SABTU, 29 april 2017
I 17
nuansa
Manggar
n SUGENG RIYADI
Rejuvenasi Pendidikan Nasional Aan Arizandy Pengamat Pendidikan, Alumnus UIN Raden Intan Lampung
P
ENDIDIKAN merupakan barometer yang akan menentukan cerah-kelamnya masa depan sebuah bangsa. Jika bangsa Indonesia tidak hanya ingin sekadar jadi penonton di arena kompetisi dunia global, mau tidak mau ia mesti menyusunbenahi pendidikannya. Apalagi persaingan di masa depan akan makin kompleks dan penuh ketidakpastian. Oleh karena itu, tiada pilihan lain selain membekali generasi penerus bangsa seperangkat pengetahuan, keterampilan, serta karakter untuk menyahuti tantangan global itu.
Tantangan Global Sebagaimana telah kita saksikan bersama kecenderungannya saat ini, tantangan pertama pendidikan kita di masa depan ialah bagaimana menyiapkan peserta didik yang tanggap terhadap perubahan zaman. Derasnya guyuran arus globalisasi membuat kehidupan masyarakat dunia saling terikat, baik secara ekonomi, sosial, maupun budaya, sehingga tidak memungkinkan lagi untuk mengisolasi diri. Selain perlu dibekali kecakapan keterampilan berbahasa asing dan penguasaan teknologi, peserta didik juga mesti ditumbuhkan kesadarannya bahwa mereka adalah bagian dari masyarakat dunia. Namun, konsekuensi yang harus ditanggung dari gerak zaman yang tidak terkendali itu ialah bergesernya nilai dan norma. Renggangnya kesetiakawanan sosial, tergerusnya nilai-nilai kemanusiaan, serta mewabahnya penyakit hedonisme adalah contoh-contoh krisis yang ditimbulkan. Oleh karena itu, tantangan pendidikan masa depan selanjutnya adalah bagaimana menumbuhkan karakter mulia. Tanggung jawab itu sebenarnya bukan cuma beban sekolah, melainkan juga keluarga dan masyarakat. Pendidikan tentu tidak boleh berhenti pada upaya learning to think (berpikir), tetapi juga mesti mencakup learning how to behave (bagaimana bersikap). Selain itu, hal yang juga tidak kalah pentingnya ialah perlunya menyemai wawasan kebangsaan. Kita patut curiga jangan-jangan maraknya ketegangan sosial berbalut SARA dewasa ini dikarenakan keengganan kita mengkaji falsafah hidup bangsa. Dalam praksis penghayatan Pancasila, misalnya, peserta didik dianggap paham manakala ia mampu merapalkannya di kelas. Wajar bila Pancasila acap dipandang sebagai slogan kosong yang nirmakna. Atas dasar tersebut,
PARTISIPASI OPINI
Persoalan Krusial Lalu, bagaimanakah kesiapan pendidikan nasional kita untuk menghadapi tantangantantangan global masa depan itu. Sayangnya, reformasi yang diidam-idamkan dalam ranah pendidikan sejatinya masih berjalan di tempat serupa dengan sektor ekonomisosial-politik yang nyatanya juga tengah terseok-seok. Tilikan itu pun kian diperkuat oleh datadata yang disodorkan oleh berbagai survei internasional. Sejak 2005, UNESCO telah mendudukkan kualitas pendidikan kita di peringkat 10 dari 14 negara di kawasan Asia-Pasifik.
“
Rusaknya pranata nilai di lingkungan pendidikan merupakan persoalan lain yang perlu diperhatikan. Belum lama ini ujian sekolah berstandar nasional untuk tingkat SMP dan SMA baru saja dilaksanakan. Alih-alih membaik, Firma Pendidikan Pearson pada 2014 malah menempatkan mutu pendidikan kita pada urutan ke-40 dari 40 negara. Bahkan di 2016 untuk tingkat melek literasi, Central Connectitut State University menaruh Indonesia di posisi ke 60 dari 61 negara. Jika diamati secara seksama, terdapat berapa persoalan krusial yang sebenarnya jadi penghambat kemajuan pendidikan nasional kita. Ketidakjelasan tata kelola alokasi dana anggaran bisa disebut salah satunya. Pengadaan program-program yang berkaitpaut dengan perbaikan sarana-prasarana pendidikan acap tidak tepat sasaran. Sudah menjadi rahasia umum bila banyak gedung-gedung sekolah yang rusak, bahkan sejumlah guru dan siswa mesti dilarikan ke rumah sakit akibat tertimpa bangunan sekolahnya. Ketika ditagih mengatasi masalah sekrusial itu, dinas terkait kerap berkilah masih menunggu juknis dan juklak yang
belum turun. Di sinilah tampak bahwa mekanisme pengelolaan pendidikan tidak peka terhadap kondisi riil di lapangan. Rusaknya pranata nilai di lingkungan pendidikan merupakan persoalan lain yang perlu diperhatikan. Belum lama ini ujian sekolah berstandar nasional untuk tingkat SMP dan SMA baru saja dilaksanakan. Masalah fundamental yang tersisa bukanlah kendala-kendala teknis di lapangan, tetapi aksi mencontek berjemaah yang dianggap sebagai sebuah kelaziman. Kita pun dibuat terperangah manakala mendapati anak didik bisa “jajan” kunci jawaban yang kebetulan dijual oleh oknum guru atau tersedia di tempat-tempat bimbel. Bila praktik kebohongan semacam itu dibiarkan atau bahkan diajarkan manalah mungkin lahir generasi penerus bangsa yang berkarakter. Karut-marut itu makin kentara tatkala melihat begitu masifnya praktik korupsi di instansi-instansi pendidikan. Watak koruptif memang telah berurat-berakar mulai dari tingkat pusat, daerah, dinas, hingga sekolah. Modus korupsi pun beragam dan canggih bentuknya. Mulai dari penyelewengan dana secara terang-terangan, pungutan dana operasional berbasis sumbangan, hingga berupa kuitansi-kuitansi kegiatan-kegiatan fiktif. Dengan demikian, tentu tidaklah mengherankan bila besarnya dana anggaran pendidikan tidak berimbas apa-apa bagi kemajuan kualitas pendidikan nasional. Akhirnya, kita tampak lebih senang mendendangkan narasi-narasi besar, seperti world class education atau international curriculum, tetapi secara bersamaan kita juga lupa bahwa masih banyak anak-anak negeri ini yang belum mengenyam pendidikan atau guru-guru yang mengeluh karena minimnya gaji. Pendidikan kita memang cenderung mengarah pada pemenuhan hasrat neoliberalisasi yang mengedepankan efesiensi, sedangkan prinsip-prinsip glokalisasi yang menawarkan budaya bangsa sebagai pijakan malah terpinggirkan. Hasilnya, kemudi pendidikan nasional jadi gamang tidak tentu arah. Untuk itu, melakukan rejuvenasi (penyegaran kembali) sistem, visi, dan orientasi pendidikan nasional merupakan sebuah keharusan bila kita masih menyimpan asa ingin tampil di depan dalam persaingan global masa depan. Semoga. n
pak de pak ho Merayakan keberagaman sebuah keharusan.
Pers berkomitmen jaga keberagaman.
n SUGENG RIYADI
pojok Peluang kerja terbuka, kuota insinyur terbatas. Yang banyak kuota, peluang enggak ada. n PLN Lampung target aliri 26 desa pada 2017. Coba target tidak ada pemadaman.
Lampung Post menerima opini orisinal dan tidak dikirim ke media lain, tak lebih dari 6.000 karakter. Kirim via e-mail ke opini@lampungpost.co.id dengan mencantumkan nomor kontak dan rekening bank. Kami mengutamakan tulisan yang mengkaji fenomena aktual di lingkungan masyarakat Lampung. Setiap artikel/tulisan, foto atau materi apa pun yang telah dimuat di Lampung Post dapat dipublikasikan atau dialihwujudkan kembali dalam format digital dan atau nondigital tetap merupakan bagian dari harian ini.
Direktur: Usman Kansong. Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab: Iskandar Zulkarnain. Pemimpin Perusahaan: Prianto A. Suryono. Dewan Redaksi Media Group: Bambang Eka Wijaya, Djadjat Sudradjat, Elman Saragih, Gaudensius Suhardi, Laurens Tato, Lestari Moerdijat, Najwa Shihab, Putra Nababan, Rahni Lowhur Schad, Saur Hutabarat, Suryopratomo, Usman Kansong. Kepala Divisi Pemberitaan: D. Widodo. Kepala Divisi Content Enrichment: Iskak Susanto. Kepala Divisi Percetakan: Kresna Murti. Asisten Kepala Divisi: Nova Lidarni, Musta’an Basran, Sri Agustina, Rinda Mulyani Sekretariat Redaksi: Nani Hasnia.
tantangan pendidikan berikutnya adalah bagaimana membuka kesadaran baru peserta didik akan pelbagai potensi besar yang dikandung bangsanya.
K
ANG, kenapa memandangi pucuk kelapa seperti itu?” Tole menyapa Kang Santri yang tengah mansuk dengan objek penglihatannya. “Aku senang melihat manggar, Le. Manggar adalah harapan akan tumbuhnya beluluk, kemudian menjadi cengkir, kelapa muda, dan terus berproses menjadi kelapa tua yang bermanfaat untuk kita. Untuk dibuat santan, n LAMPOST/hendrivan dibuat minyak kelentik, atau lainnya.” Susilowati “Sayangnya tidak semua manggar bisa Wartawan menjadi kelapa tua ya, Kang. kadang masih Lampung Post beluluk sudah jatuh, masih cengkir ceblok, baru dengan tibo, atau kelapa yang masih kemaprok pun banyak yang berjatuhan.” “Iya, Le, dan kita tidak bisa menahan jatuhnya beluluk, cengkir, degan atau kelopo tersebut. Kita hanya bisa memandang dan belajar darinya.” “Belajar darinya siapa maksudnya, Kang?” “Ya belajar dari pohon kelapa?” “Walah, Kang, belajar kok pada pohon kelapa, wong manusia saja banyak, guru banyak, ustaz banyak. Kiai banyak, belajar kok dengan pohon kelapa.” “Le, kita diperintahkan melihat alam semesta, mempelajarinya, dan mengambil hikmah dari setiap peristiwanya. Belajar itu tak harus dengan manusia, pada seekor lalat, sepohon kelapa pun bisa.” “Terus pelajaran apa yang bisa diambil dari pohon kelapa, Kang?” “Coba, Le, lihat manggar yang jatuh banyak, beluluk yang rogol juga banyak, bahkan cengkir dan degan yang jatuh juga ada, seperti halnya kelapa yang sudah kiring. Itu tak ubah seperti kita manusia, yang bisa dipanggil Allah kapan saja. Janin yang masih di perut banyak yang diambil sebelum lahir, bayi yang baru lahir juga banyak yang dipunduk, anak-anak juga pantas saja dipanggil Allah, apalagi kita yang sudah tua atau lebih tua dari kita. Jadi manusia entah itu anak-anak, bayi, muda, tua, setengah tua, tua sekali, kalau sudah waktunya dipanggil Allah, ya wajib menghadap. Tidak ada alasan dan tak mungkin bisa mengelak dari takdir tersebut.” “Wah, Kang, saya jadi takut, saya kan belum nikah, apa iya mau dipanggil dalam kondisi seperti ini?” “Ya kita cuma nglakoni, Le, enggak ada larangan orang mati muda atau meninggal sebelum menikah.” “Saya takutnya bukan karena belum menikah, Kang, melainkan kalau mati sekarang saya belum punya sangu. Sangu mati itu loh, Kang. Saya belum siap.” “Lah kalau saya ditanya siap belum siap, ya saya juga belum siap. Namun, maut itu enggak nunggu kita siap. Jutru karena maut itu enggak tahu kapan datangnya, kita wajib siap kapan saja dan di mana saja, dan wajib menyiapkan bekal semampu kita.” “Kang, Kang, sampean ini, pantesan kemlengeren lihatin pucuk kelapa, wong dekat dengan pelajaran kematian. Serem benar ya, Kang, saya belum siap!” n
Redaktur: Abdul Gofur, Iyar Jarkasih, Muharram Candra Lugina, Padli Ramdan, Vera Aglisa, Wiwik Hastuti.
Desain Grafis/Foto Redaktur: Hendrivan Gumala, Asisten Redaktur: Sugeng Riyadi, Nurul Fahmi, Ridwansyah.
Biro Wilayah Selatan (Lampung Selatan): Herwansyah (Kabiro), Aan Kridolaksono, Juwantoro.
Asisten Redaktur: Aris Susanto, Dian Wahyu Kusuma, Eka Setiawan, Fathul Mu’in, Ricky P. Marly, Rudiyansyah, Susilowati, Wandi Barboy.
Lampung Post Education Center: Wiji Sukamto (Supervisor), Sumaryono
Senior Account Manager Jakarta: Pinta R Damanik.
Liputan Bandar Lampung: Adi Sunaryo, Asrul Septian Malik, Effran Kurniawan, Febi Herumanika, Firman Luqmanul Hakim, Ikhsan Dwi Satrio, M Umarudinsyah Mokoagow, Nur Jannah, Setiaji Bintang Pamungkas, Triyadi Isworo, Umar Wirahadikusuma, Zainuddin. Liputan Jakarta: Hesma Eryani, Luchito Sangsoko Radio SAI-LAMPOST.CO. : Isnovan Djamaludin (Redaktur), Delima Natalia Napitupulu (Asisten Redaktur), Deni Zulniyadi. Publishing (Tabloid, Majalah, Buku): Rahmat Hidayat, Djadi Satmiko. Content Enrichment Bahasa: Chairil Anwar, Kurniawan, Aldianta.
Biro Wilayah Utara (Lampung Utara, Way Kanan, Lampung Barat): Mat Saleh (Kabiro), Aripsah (Asisten Kabiro), Eliyah, Hari Supriyono, Yudhi Hardiyanto, Candra Putra Wijaya, Yon Fisoma, Fajar Nafitra. Biro Wilayah Tengah (Lampung Tengah, Metro, Lampung Timur): Chairuddin (Kabiro), M. Wahyuning Pamungkas (Asisten Kabiro), Agus Chandra, Agus Susanto, Andika Suhendra, Djoni Hartawan Jaya, Suprayogi, Musannif Effendi Y. Biro Wilayah Timur (Tulangbawang, Mesuji, Tulangbawang Barat): Juan Santoso Situmeang (Kabiro), Merwan (Asisten Kabiro), Rian Pranata. Biro Wilayah Barat (Tanggamus, Pringsewu, Pesawaran): Widodo (Kabiro), Abu Umarali, Sudiono, Ahmad Amri.
Senior Account Manager Lampung: Syarifudin. Account Manager Lampung: Edy Haryanto. Account Manager Iklan Biro: Siti Fatimah. Manager Sirkulasi: Indra Sutaryoto. Manager Keuangan & Akunting: Handoko. Alamat Redaksi dan Pemasaran: Jl. Soekarno Hatta No.108, Rajabasa, Bandar Lampung, Telp: (0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi). Faks: (0721) 783578 (redaksi), 783598 (usaha). http://www.lampost.co e-mail: redaksi@ lampungpost.co.id, redaksilampost@yahoo.com. Jakarta: Gedung Media Indonesia, Kompleks Delta Kedoya, Jl. Pilar Raya Kav. A-D, Kedoya Selatan, Kebon Jeruk, Jakarta Barat. Telp: (021) 5812088 (hunting), 5812107, Faks: (021) 5812113. Kalianda: Jl. Soekarno-Hatta No. 31, Kalianda, Telp/Fax: (0727) 323130. Pringsewu: Jl. Ki Hajar Dewantara No.1093, Telp/Fax: (0729) 22900. Kotaagung: Jl. Ir. H.
Juanda, Telp/Fax: (0722) 21708. Metro: Jl. Diponegoro No. 22 Telp/Fax: (0725) 47275. Kotabumi: Jl. Pemasyarakatan Telp/Fax: (0724) 26290. Liwa: Jl. Raden Intan No. 69. Telp/Fax: (0728) 21281. Penerbit: PT Masa Kini Mandiri. SIUPP: SK Menpen RI No.150/Menpen/SIUPP/A.7/1986 15 April 1986. Percetakan: PT Masa Kini Mandiri, Jl. Soekarno - Hatta No. 108, Rajabasa, Bandar Lampung Isi di Luar Tanggung Jawab Percetakan. Harga: Eceran per eksemplar Rp3.000 Langganan per bulan Rp75.000 (luar kota + ongkos kirim).
DALAM MELAKSANAKAN TUGAS JURNALISTIK, WARTAWAN LAMPUNG POST DILENGKAPI KARTU PERS DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA ATAU MEMINTA IMBALAN DENGAN ALASAN APA PUN. Member of Media Group
LAMPUNG POST 69 JT NEGO
200 JT NEGO
HARGA NEGO
95 JT NEGO
85 JT NEGO
60 JT NEGO
66 JT NEGO
110 JT NEGO
BAZAR MOBIL SECOND
18 I SABTU, 29 APRIL 2017
TOYOTA COROLLA ALLNEW 97 MANUAL MULUS BE SIAP PAKAI
ISUZU ENGKEL BAK NHR55 THN 2008 HUB: PUTRA 0818 711125
ISUZU ELF ENGKEL BOK THN 2009 HUB: PUTRA 0818 711125
ISUZU ELF DOBEL THN 2008 HUB: PUTRA 0818 711125
DAIHATSU ALL NEW XENIA 1.3 SILVER R DELUXE 2012, HUB : 0812 73054516
TOYOTA KIJANG INNOVA SOLAR G 2011, SILVER, KM 54.00, HUB : 081273054516
SUZUKI BALENO, BE KODYA, TAHUN 2000 WARNA HITAM, HUB : 0812 73054516
DIJUAL MURAH L300 BOX TH 2002, PLAT BE, PJK HDP, KNDISI PRIMA, HUB. 0812.7960.7819
Kijang SGX 1997, bensin, hrg 80 jt nego Hub. 0813-6753-3331
Grand Livina 2009, type SU, abu2 metalik, hrg 115 jt nego Hub. 0813-6753-3331
Nissan Terano granroad hitam,2002, BE, Manual, hrg 110 jt Hub. 0856-5875-7775
CIVIC 2004 115 Jt, Nego/082182000318
Mitsubishi triton, putih, 2011, plat BD, Nego Hub. 0812-7415-6117
Mitsubishi TS, hitam, 2012, BE, Nego Hub. 0812-7415-6117
AVANZA G 08 BE MT 112 Jt, Nego/081272199150
Timor Dohc th 2000, htm,BE kodya,AC,PW,PS, Rp. 40 Jt/Ng Hub : 0858-3800-0800
Timor Sohc th 99,biru,BE kodya, AC,PW, PS,CL,remot Rp. 36 Jt/Ng Hub: 0858-3800-0800
Daihatsu Feroza th 94,htm,plat B, AC,PW,PS,siap pakai Rp.47 Jt/Ng Hub: 0858-3800-0800
AVANZA G 2008/BE/MT 118 Jt, Nego/Hp : 081379788382
Kijang LGX 2003 125 Jt, Nego/Hp : 0813 69530999
Avanza Velloz 2012/ BE/AT 155 Jt, Nego/Hp : 081369630999
Jimny 2000 62 Jt, Nego/Hp : 0813 69530999
STRARLET 1990 crem,mlus,gres,ac,pr,sonsis, hub.0813.6969.5555
KIJANG 92,biru met ac,pr,rt,siap pke hub.0852.7900.7272
KUDA silver
CARY PICK UP,2006
INOVA 2007
ac,pr,siap pke,bsa tuker tambah hub.0813.6969.5555 2001
mesin sases,body mulus, siap kerja,hub.0852.7900.7272
type G silver,bensin,gres siap pke bs tker tambah.HP.0813.6969.5552
YARIS HITAM
KATANA 2009
type j ,th 2008 posisi d kalianda lampung selatan,085658779202
power strering,hijau,fulfar,ac,flek resing, ban besar,hub.0813.6969.5555
SUZUKI AURIO 2003 hitam ,bensin, siap pke 60 jta ngo hub. 0852.7900.7272
Terios 08 135 jt/081369530999
BALENO 2001 B MT 75 JT, Nego/0811723457
TAFT GT 4X4 1995 65 JT, Nego/0812722380
GRAND INOVA B G. 2.5 MT 2013 240 JT, Nego/081279200444
HONDA CITY 1996 /MT 57 JT, Nego/081279200444
KIJANG KRISTA DIESEL 2000 B MT 97.5 JT, Nego/HP 081279200444
HONDA ACCORD B/2002/VTI 90JT, Nego/HP 081279200444
ALL NEW CIVIC 2009 BE MT BALIK DP 85 JT, Nego/081379700700
FREED PSD 2010 175 JT, Nego/081379700700
BMW 318I AT LIMITED EDISION 2000 110 JT, Nego/081379700700
FORTUNER 2.7 2005 170 Jt, Nego/081379788382
XENIA XI DELUXE 2010 105 JT, Nego/081274664617
Innova E 2006/BE/MT 115 JT, Nego/081274664617
GRANDMAX 2011 BE 1.3 65 JT, Nego/085279911893
GRANDMAX 2013 BE 1.3 75 JT, Nego/085279911893
Terios TS 2010 BE MT 135 Jt, Nego/081279200444
Terrios TX 2008/BE/AT 135 Jt, Nego/Hp : 0813 69530999
Honda CRV 2005/BE/AT 125 Jt, Nego/Hp : 0821 81312930
Honda CRV 2008/AT 188 Jt, Nego/Hp : 0821 81711978
Avanza G 2012/BE/MT 148 Jt, Nego/Hp : 0853 77389999
Honda City VTEC 2007 125 Jt, Nego/Hp : 0853 77389999
Avanza 2012/AT/Jok Kulit 157 Jt, Nego/Hp : 0813 69530999
Fortuner VNT 2012 B/MT 350 Jt, Nego/Hp : 0853 77389999
COROLLA 1997 TV AC Nego/082372506999
Inova G 2008/B/MT 160 Jt, Nego/Hp : 0812 31380818
Avanza G 2012/BE/AT/50 RB 145 Jt, Nego / Hp : 0853 77389999
Suzuki SX 4 2009/B/AT 115 Jt, Nego/Hp : 0821 81711978
Avanza G 2011/BE/AT 125 Jt, Nego/Hp : 0813 79788382
Nissan March 2012 BE/MT 115 Jt, Nego/Hp : 0813 79788382
Kijang LX/BE/MT/PW/DB 75 Jt, Nego/Hp : 0853 77389999
Honda Jazz 2004 BE/AT 110 Jt, Nego/Hp : 0853 77389999
Jimni 4x4 trepes 82 45 jt 081369530999
Honda Jazz 2004/BE/AT + Audio 99 Jt, Nego/Hp : 0852 73836499
Inova G 2011/BE/MT/Hitam 173 Jt, Nego/Hp : 085273836499
Honda CRV 2001/BE/AT 95 Juta, Nego/Hp : 0823 77180502
Jimny 4x4 Offroad 88 Juta, Nego/Hp : 0853 77389999
AVANZA E 2012 B MT 135 JT, Nego/082182000318
BMW 328I M40 1990 MT 45 JT, Nego/ 082282000318
BMW 318 MT 28 JT, Nego/082182000318
JAZZ TRIPTONIK 2008. PJK BARU KM RENDAH, Nego/085273836499
Dyna 110 ST bak kayu 2013 warna Merah Plat BE kondisi siap pakai 150jt nego No Hp 085269642356
Grandmax Pickup’2016 1.5 AC PS Hitam Plat BE Kotamadya 95jt Nego No Hp 085279775707
Jazz RS 2011 Warna Abu-abu Metalik Matic Plat BE Harga 168jt Nego No Hp 082371990005
Colt 120ss Pickup 2015 Hitam Kondisi seperti baru Plat BE 75jt Nego No Hp 082186451956
Pajero Exceed 2014 Warna Hitam Matic KM 20rb Plat BE kota Madya Harga 355jt Nego No Hp 08117277277
Serena type CT Matic 2010 Hitam BE kotamadya Harga 135jt Nego No Hp 082281104145
Grand Livina SV Tahun 2011 Plat BE warna Abu-abu Metalik Harga 125jt Nego No Hp 082179272612
Hilux DC type V Matic 2014 Hitam Plat BE Harga 315jt Nego No Hp 082186037477
Juke 2011 AT/ CVT, Pajak panjang. Siap pakai harga Rp 150 juta nego hub 081369188181
Pajero 2010 super exced, Pajak panjang, Orsinil km rendah,Mutasi dibantu,Dijamin siap pakai tdk ada perbaikan,Harga Rp 247 juta nego Hub 081369188181
Yaris E 2010 Warna Silver Manual Plat BE Harga 128jt Nego No Hp 085279083000
Innova G 2007 Manual Plat B Warna hitam Harga 145jt Nego No Hp 082181308886
Avanza Veloz 1.5 Manual 2012 Plat B Silver metalik harga 155jt Nego No Hp 082306574999
Rush type S Manual 2008 Warna Biru Metalik Plat BE Harga 128jt Nego No Hp 085383311389
INNOVA V 2006 m/t Bensin, BE 444 DI, km 125rb, Hub. 0812-10592000
Grand New Avanza G Manual 2015 Akhir Warna Putih Plat BG mulus Harga 167 Nego No Hp 082375235004
HONDA CITY VTECH TH’2004, PLAT B, WARNA CHAMPAGE, HRG 95 JT NEGO. SAMPAI JADI. HUB. 0813.6953.0999
LUXIO TYPE X TH’2010, SILVER, PLAT BE, HARGA110 JT NEGO. SAMPAI JADI. HUB. 0813.6953.0999
HONDA JAZZ VTEC’2005, PLAT BE, MERAH TRIPTONIC, MATIC, HARGA 105 JT NEGO SAMPAI JADI. HUB. 0813.6953.0999
DAIHATSU TERIOS TX ADVANTURE TH’2011, HITAM, MATIC, 155 JUTA NEGO SAMPAI JADI. HUB. 0813.6953.0999
JIMNY’87 FULL OFFROAD 4 X 4, AC, POWER STERING, BAN KOMODO, PLAT H, HRG 80 JT NEGO. HUB. 0813.6953.0999
DAIHATSU GRAND MAX’2011 TYPE O OPTIMA MINIBUS, PLAT BE KODYA, SILVER, HARGA 90 JT NEGO. HUB. 0813.6953.0999
APV TYPE GL’2012, HITAM, PLAT BE, HARGA 105 JUTA NEGO. HUB. 0813.6953.0999
INNOVA THN 2006 TYPE G, 2000CC, NEGO. HUB.081369086655
TOYOTA ALTIS G BE MT 175 Jt, Nego/081271846218
Espass 1.3 2003 BE 55 Jt, Nego/08117223835
FORTUNER 2.7 BENSIN 2OO5 IST 275 Jt, Nego/081379788382
FANTHER BOX 2008 Nego/082379203099
GRAND LIVINA XV 2011/12 BE MT KM 20 RB 135 Jt, Nego/085377389999
HONDA CRV 2.0 MT 2002 BE KM RENDAH 110JT 08117223835
HONDA STEAM 2002 Nego/081272846281
55 JT NEGO
Kijang kapsul LX th 99 biru mulus BE kodya mesin halus siap pakai cp. 0853 77070549
FORTUNER 2011 BE MT KM 60 290 Jt, Nego/085377389999
KIJANG LSX DIESEL 2001 79 JT 081367939779
PENDIDIKAN
LAMPUNG POST
sabtu, 29 april 2017
I 19
Penala Budaya Lampung Seminarkan Kebinekaan
n ANTARA/AGUS BEBENG
BOARDGAME KPK. Pelajar bermain boardgame yang diselenggarkan KPK pada pembukaan Perpustakaan Emuloka GagasCeria, Bandung, Jawa Barat, Jumat (28/4). Boardgame merupakan permainan yang digagas Pusat Edukasi Antikorupsi KPK untuk menanamkan nilai-nilai kejujuran dan integritas.
PTS Harus Berorientasi pada Potensi Lokal PERGURUAN tingga swasta (PTS) harus berorientasi kepada potensi pada kebutuhan daerah dalam mencetak sumber daya manusia (SDM) yang terampil. Hal tersebut disampaikan Koordinator Koordinasi Perguruan Tinggi Swasta (Kopertis) Wilayah X Sumatera Barat, Riau, Jambi, dan Kepulauan Riau, Herri, di Padang, Kamis (27/4). “Orientasi ini khususnya untuk menciptakan sumber daya manusia terampil dan potensial sehingga bisa dipakai di daerah tersebut,” kata dia. Herri mencontohkan daerah seperti Kota Padang yang berorientasi pariwisata atau ekonomi, perguruan tingginya secara maksimal mengembangkan bidang akuntansi, manajemen, atau pariwisata. Kemudian di Jambi yang berbasis perkebunan atau pertambangan, jurusan kehutanan, pertanian, dan teknik bisa diperkuat. Lalu di Riau dan Kepulauan Riau yang menitikberatkan pada industri dan maritim, penguatan jurusan seperti teknik, perkebunan, kimia, biologi, perikanan, serta kelautan. “Hal ini penting untuk menyediakan sumber daya lokal yang andal dan siap pakai dalam dunia kerja,” ujar dia. Orientasi ini juga bisa digunakan kampus yang akan membuka program studi baru, kearifan lokal, dan potensi yang ada di daerah menjadi tujuannya. Misalnya di Sumbar di Kepulauan Mentawai yang belum memiliki kampus representatif, bisa dibuka prodi tentang pengembangan sumber daya laut atau pariwisata. (ANT/S2)
Pasokan Listrik Aman Saat UNBK SMP Naskah soal UNKP dijaga aparat kepolisian sehingga tidak membuka peluang terjadinya kebocoran. ASRUL SEPTIAN MALIK
P
T Perusahaan Listrik Negara (PLN) Distribusi Lampung menjamim tidak ada pemadaman listrik selama pelaksanaan ujian nasional berbasis komputer (UNBK) SMP/MTs. PLN juga memastikan tidak ada kerusakan unit pembangkit yang bisa mengganggu pasokan listrik. Manajer Hukum dan Humas PT PLN Distribusi Lampung Hendri AH menjelaskan masing-masing Dinas Pendidikan dan Kebudayaan di 15 kabupaten/kota telah memberikan surat imbauan agar tidak ada pemadaman listrik saat pelaksanaan UN, khususnya UNBK pada 2—4 dan 8 Mei. “Saat ini kondisi pasokan listrik dalam keadaan normal sehingga tidak ada pemadaman bergilir pada saat UN,” ujar Hendri kepada Lampung Post, Jumat (28/4). Saat UNBK SMA sempat terjadi pemadaman listrik di beberapa
wilayah. Menurut Hendri, pihaknya telah memberi mandat kepada masing-masing pegawai teknis dan kantor PLN di masing-masing kabupaten/kota untuk bersiap siaga, khawatir ada kerusakan yang tidak diinginkan.
“
Siswa sudah dimotivasi dan diberikan pendampingan psikologis. Siswa diminta jujur dan percaya kemampuannya sendiri. “Kemarin-kemarin semua kendala lapangan, seperti di Mesuji karena ada hiasan janur warga yang mengenai kabel PLN,” kata dia. Kepala Bidang Pendidikan Dasar Dinas Pendidikan Bandar Lampung Eka Afrina memastikan tidak ada kendala pada saat pelaksanaan UNBK maupun UNKP mulai 2 Mei. Naskah soal UNKP dijaga aparat kepolisian sehingga tidak membuka peluang terjadinya kebocoran. Menurut dia, pelaksanaan UNKP dan UNBK telah dipersiapkan setiap
sekolah. Sekolah juga sudah menyiasati pemadaman listrik dengan menyediakan generator. Ia menambahkan dari 154 SMP/MTs di Bandar Lampung ada 19 SMP yang siap melaksanakan UNBK. Kepala SMPN 6 Bandar Lampung Khaironi memastikan 421 siswanya sudah siap mengikuti UNKP karena siswa sudah melakukan pemadatan materi dan mengikuti jam belajar tambahan. Kepala MTsN 2 Bandar Lampung Nurhadi mengatakan telah menyiapkan sebanyak 136 unit komputer, termasuk komputer cadangan, bagi 371 peserta ujian nasional. Pihaknya menyediakan empat lokal untuk menyelenggarakan UNBK. Nurhadi menambahkan dalam mempersiapkan siswanya, ia telah menjalankan simulasi UNBK sebanyak tiga kali dan telah memberikan jam tambahan pelajaran hingga pukul 16.00. “Siswa sudah dimotivasi dan diberikan pendampingan psikologis. Siswa diminta jujur dan percaya kemampuannya sendiri,” kata dia. (S1)
(Wakil Ketua Komnas HAM Republik Indonesia). Kegiatan itu akan dimoderatori oleh Iswadi Pratama (budayawan, penyair, dan sutradara Teater Satu Lampung). Penala Budaya, menurut Erwin, siap menggelar rangkaian kegiatan yang akan dilaksanakan pada April—Mei 2017, yaitu seminar nasional kebudayaan, cetak dan peluncuran buku puisi karya Ahmad Yulden Erwin dengan tema Puisi dan seni keramik sebagai ekspresi seni orang biasa. Selain itu, pameran seni kriya Lampung (media logam, kayu, batu, dan tekstil) dengan tema Kebudayaan maritim dalam seni kriya Lampung. Lalu pementasan seni musik tradisi cetik (gamelan bambu) dari Lampung dan pemutaran film indie lewat tema Dinamika kebudayaan Lampung kontemporer dalam menghadapi arus kebudayaan global. (ANT/S1)
Mahasiswa UMSU Dilayani BPJS Kesehatan MANAJEMEN Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU) sejak 2016 sampai 2017 mengintegrasikan sebanyak 21.830 mahasiswa dari berbagai fakultas untuk menjadi peserta BPJS Kesehatan. “Setiap bulan UMSU mengalokasikan Rp200 juta untuk membayar premi asuransi kesehatan nonpolis itu bagi 21.830 mahasiswa tersebut,” kata Wakil Rektor II UMSU Bidang Keuangan dan SDM, Akrim, Kamis (27/4). Menurut dia, alokasi anggaran premi antara lain berasal dari keuntungan yang diperoleh dari usahausaha yang dikelola UMSU, seperti usaha perkebunan kelapa sawit pada lahan seluas 150 ha, BMT, Bank UMSU, usaha kantin, serta perusahaan bergerak di bidang konsultan. Ia menyebutkan pendapatan UMSU lainnya juga berasal dari pembayaran
fee untuk kerja sama kegiatan uji kelayakan pada lelang jabatan PDAM misalnya. “Bahkan penghasilan kampus juga bertambah dari hibah penelitian kampus yang diberikan Kemenristek Dikti sebesar Rp5 miliar—Rp15 miliar per tahun. Perolehan hibah penelitian sebesar itu, UMSU tercatat sebagai perguruan tinggi swasta satusatunya di Kota Medan yang masuk dalam cluster utama,” ujarnya. Sumber pendanaan UMSU cukup besar, sehingga mahasiwa bisa terbantu dalam membayarkan premi BPJS kesehatan mereka. Kebijakan ini ditempuh untuk meringankan beban keuangan orang tua mahasiwa, apalagi mereka tinggal kos dan jauh dari orang tuanya. Ia menekankan bantuan pelayanan kesehatan diberikan bagian dari program unggulan UMSU. (ANT/S1)
asrul@lampungpost.co.id
UU Sistem Perbukuan Jamin Kebebasan Penulis UPACARA LABUHAN MERAPI Abdi dalem Keraton Yogyakarta menabur bunga saat upacara Labuhan Merapi di Bangsal Srimanganti, Taman Nasional Gunung Merapi, Sleman, DI Yogyakarta, Jumat (28/4). Upacara Labuhan Merapi yang diikuti abdi dalem dan masyarakat tersebut merupakan rangkaian peringatan 28 tahun Tinggalan Dalem Jumenengan atau bertakhtanya Sri Sultan Hamengkubuwono X.
n ANTARA/HENDRA NURDIYANSYAH
UBL dan Kemenkumham MoU Perlindungan KI FAKULTAS Hukum Universitas Bandar Lampung menandatangani nota kesepahaman (Mou) dengan Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Lampung dalam hal penelitian dan pengembangan hak kekayaan intelektual (HKI) bagi masyarakat Lampung. MoU tersebut dilakukan oleh Dekan FH UBL, Erlina, bersama Kepala Kantor Wilayah Kemenkumham Lampung
PEGIAT kebudayaan di Lampung, Penala Budaya, akan menggelar seminar nasional kebudayaan dan kebinekaan di Provinsi Lampung dengan menghadirkan pejabat Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, kantor staf kepresidenan, dan komisioner Komnas HAM. Ketua panitia seminar nasional, Daniel H Ghanie, mendampingi Ketua Penala Budaya AY Erwin, di Bandar Lampung, Jumat (28/4), menjelaskan bahwa seminar nasional dengan tema Kebudayaan dan Kebinekaan itu dilaksanakan pada Sabtu (29/4), pukul 13.30, di aula kampus Darmajaya. Narasumber dalam seminar itu, yakni Hilmar Farid (Dirjen Kebudayaan Republik Indonesia), Restu Gunawan (Direktur Kesenian dan Kebudayaan RI), Eko Sulistiyo (Deputi IV Kantor Staf Kepresidenan Republik Indonesia), dan Siti Noor Laila
Bambang Haryono, di aula rapat Kantor Kemenkumham RI Lampung, Rabu (26/4). Erlina mengatakan penandatanganan MoU tersebut dilakukan sebagai penyambutan Hari Kekayaan Intelektual Sedunia yang diperingati setiap 26 April. Dia menjelaskan kesimpulan dari MoU ini agar perguruan tinggi mampu menerapkan kajian akademis intelektual serta mem-
bantu pengembangan hasil kegiatan litbang di lingkungan masing-masing, baik dalam pertukaran informasi tentang kebijakan, peraturan, perkembangan praktik penerapan, maupun perlindungan KI, yang nantinya berguna bagi masyarakat. Melalui kesepahaman tersebut, menurut Erlina, FH UBL tidak hanya akan mengaplikasi perlindungan KI
di tingkat personal, kelompok, atau instansi. Namun, juga dapat memberikan rekomendasi penerbitan sertifikat KI, terakui negara pada masyarakat luas. “Sehingga lebih memudahkan bagi para pihak pengurus melalui lembaga pendidikan tinggi, lewat sentra dan litbang yang ada,” ujar dia. Bambang Haryono menyambut baik terlaksananya
MoU dengan UBL ini. Selain dengan UBL, kerja sama ini juga terlaksana dengan berbagai perguruan tinggi di Lampung yang memiliki fakultas hukum dan sentra KI-nya. Menurut dia, Kemenkumham Lampung ingin menjadikan perguruan tinggi sebagai sentra lembaga litbang KI terdepan yang diakomodasi oleh pemerintah. (IMA/S2)
UNDANG-UNDANG sistem perbukuan yang baru disahkan oleh DPR menjamin kekebasan penulis dalam berkarya. Regulasi ini diharapkan makin membuat para pengarang atau penulis produktif. “Selama ini sudah ada pengawasan buku, justru dengan adanya UU Sistem Perbukuan akan dibuka selonggar-longgarnya untuk semua penulis dan pengarang membuat buku. Kami harapkan ada gairah dari pengarang dan penulis Indonesia. Sebab, undang-undang ini akan menjamin dan melindungi hak cipta karya mereka,” kata Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Muhadjir Effendy di Gedung DPR, Jakarta, Kamis (27/4). Dia mengatakan pemerintah hanya akan membaut rambu-rambu mengenai hal-hal yang harus dipatuhi dan tidak boleh dilampaui oleh penulis. UU Perbukuan ditujukan meningkatkan literasi bangsa karena tingkat daya litera-
si suatu bangsa berbanding lurus kepada kemajuan bangsa tersebut. Ada beberapa pokok yang diatur dalam Undang-Undang Perbukuan, antara lain menjamin ketersediaan buku baik buku umum maupun buku pendidikan, dalam hal ini adalah buku teks utama dan buku teks pendamping. Kemudian menjamin penertiban buku yang bermutu dan pengawasan buku yang beredar, menjamin perlindungan dan kepastian hukum bagi pelaku perbukuan, memberikan penghargaan berupa insentif dan fiskal bagi pengembangan perbukuan, serta mempertegas tugas fungsi pelaku perbukuan dan masyarakat dalam mengembangkan ekosistem perbukuan. Mengenai penyediaan buku berharga murah dan distribusi buku ke seluruh Indonesia, Kemendikbud berencana mengajak Kementerian BUMN untuk mengkaji program tersebut. (ANT/S1)
HUMANIORA
20 I sabtu, 29 APRIL 2017
LAMPUNG POST
Duta Genre Konselor bagi Remaja DIREKTUR Perencanaan Pengendalian Penduduk Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Pusat, Benny Bena, mengatakan bahwa Duta Generasi Berencana (GenRe) merupakan konselor bagi komunitas remaja. “Duta yang terpilih tidak gampang karena harus dapat memiliki kemampuan untuk mewakili, remaja secara keseluruhan dari daerah itu,” kata Benny saat berada di Gorontalo, kemarin. Duta GenRe terpilih melalui pemilihan yang digelar di tiap provinsi di Indonesia. “Dinamisasi pemilihan Duta GenRe tahun ini benar-benar diarahkan sedemikian rupa untuk mendapatkan
kualitas duta yang representatif mewakili remaja secara keseluruhan,” ujarnya. Tujuan dari pelaksanaan kegiatan itu adalah meningkatkan sosialisasi promosi program Kependudukan, Keluarga Berencana dan Pembangunan Keluarga (KKBPK) melalui program GenRe di kalangan remaja agar memiliki sikap, pengetahuan, serta perilaku yang positif dalam pengembangan diri secara mental, fisik, intelektual, spiritual, dan sosial. Selain itu, dengan adanya program tersebut diharapkan dapat menambah luas jejaring kemitraan dan pemangku kepentingan terhadap program GenRe dan
KKBPK melalui Duta GenRe. Sebanyak 40 peserta terpilih menjadi finalis pemilihan Duta GenRe Provinsi Gorontalo, yang merupakan program dari perwakilan BKKBN Gorontalo. Seluruh finalis terdiri dari 20 putra dan 20 putri yang merupakan hasil seleksi dari 192 pendaftar. Tujuan dari pelaksanaan pemilihan Duta GenRe adalah meningkatkan sosialisasi promosi program melalui program GenRe di kalangan remaja agar memiliki sikap, pengetahuan, serta perilaku yang positif dalam pengembangan diri secara mental, fisik, intelektual, spiritual, dan sosial. (ANT/S1)
SMA Swasta Lakukan Kecurangan n ANTARA/KORNELIS
AKSI BERSIH SAMPAH PANTAI. Sejumlah warga membersihkan sampah di pesisir Pantai Pasir Panjang di Kupang, NTT, Jumat (28/4). Kegiatan bersih-bersih sampah pantai dalam rangka memperingati Hari Bumi yang mengusung tema Jang ada lai sampah di laut itu berhasil mengumpulkan 150 ton sampah laut dan sampah di pesisir pantai.
SMP Muhammadiyah Raih Dua Emas OLYQ adalah program bersama sekolah Muhammadiyah se-Indonesia dan sekolah di Asia Tenggara. AHMAD SOBIRIN
S
EKOLAH Menengah Pertama (SMP) Muhammadiyah Tumijajar, Tulangbawang Barat, berhasil meraih dua emas dalam perhelatan The Internasional Olympiade of Qur’an and Technology (OLYQ) 2017 yang diselenggarakan di Kota Bandung, Jawa Barat, 25—27 April 2017. Dalam ajang kompetisi Alquran dan Sains, tingkat Asia Tenggara tersebut, dua emas disumbangkan oleh Khairunnisa Umami, siswa kelas VIII, dan Kepala SMP Muhammadiyah Tumijajar Syamsul Hidayat. Dalam kesempatan tersebut, Khairunnisa berhasil meraih emas untuk cabang Musabaqah Tartil Alquran, sedangkan Syamsul Hidayat menyabet emas untuk kategori kepala sekolah cemerlang. Prestasi siswa Lampung
di ajang internasional tersebut, disampaikan sekretaris Pengurus Daerah (PD) Muhammadiyah Tubaba Susilo Aris Nugroho melalui rilisnya yang diterima pada Kamis (27/4). Menurut Susilo, pencapaian dua emas ini menjadi kebanggaan tersendiri bagi Kabupaten Tubaba dan Provinsi Lampung karena OLYQ merupakan kompetisi sekolah dengan skala internasional. Ia menjelaskan OLYQ adalah program bersama sekolah Muhammadiyah se-Indonesia dan sekolah di kawasan Asia Tenggara untuk mengapresiasi bakat dan minat peserta didik dalam bidang keagamaan dan ilmu pengetahuan umum. Kegiatan tersebut selain menjadi ajang berkompetisi juga menjadi wadah silaturahmi bersama antarsekolah, tenaga pendidik, serta siswa Muhammadiyah se-Indonesia dan sekolah di Asia Tenggara. Dia menambahkan OLYQ tahun ini melibatkan sekitar 4.000 siswa, yang terdiri dari SD, SMP, dan SMA Muhammadiyah se-Indonesia, Malaysia, dan Singapura.
Syamsul Hidayat, yang juga berhasil menyumbangkan emas dari kategori kepala sekolah cemerlang, menyampaikan rasa terima kasih pihak sekolah atas dukungan semua pihak, hingga mengantarkan sekolahnya meraih prestasi tersebut. Ia juga mengungkapkan rasa terima kasih, terutama kepada kedua orang tua Khairunnisa Umami, yaitu Jenni dan Sri Utami, yang mendukung sang putri mengikuti ajang tersebut. OLYQ 2017 yang diadakan di Kota Bandung merupakan kegiatan ketiga setelah tahun sebelumnya diadakan di Universitas Muhammadiyah (Uhamka) Jakarta. Adapun beberapa cabang yang dilombakan meliputi dua bagian, yaitu ilmu-ilmu Alquran yang terdiri dari musabaqah, tartil, hifzil, kaligrafi, azan, dan musikalisasi terjemahan Alquran. Kemudian di bidang sains dan teknologi, meliputi lomba robot, roket air, toys desain, majalah, web, serta prestasi kepala sekolah dan para guru. (S2)
orang awak kapal ditembak mati di kapal karena melakukan pembangkangan. Empat orang awak kapal termasuk kapten beserta 3 warga Prancis, 1 warga Kanada, dan 1 warga Korea Selatan diculik dan dibawa ke suatu daerah di bagian selatan negara tetangga,” kata penulis skenario, TB Silalahi. Pimpinan penculik meminta tebusan dari negara-negara yang warga negaranya diculik dan sudah barang tentu termasuk Indonesia. TNI tidak bisa berbuat apaapa karena teroris itu berada di negara lain/tetangga. Negara tetangga tersebut juga sedang kewalahan menghadapi para teroris ini karena pemerintahnya sendiri mengalami banyak masalah dalam negeri. Namun, karena pendekatan dari Pemerintah Indonesia, negara tetangga tersebut memberi izin dan kesempatan kepada TNI untuk masuk ke daerahnya guna membebaskan sandera dalam waktu 2 x 24 jam. (ANT/S1)
Lampung Post), kemarin. Irman menerangkan pihaknya akan melakukan pemeriksaan ulang terkait berbagai standar sekolah, seperti standar administrasi dan standar administrasi proses belajarmengajar di kelas. Disdik Sulsel juga menemukan indikasi sejumlah sekolah di Kota Makassar melakukan penggelembungan jumlah siswa. “Kami menemukan sejumlah sekolah swasta melakukan mark up jumlah siswa, sederhananya ada yang jumlah siswanya 15, tetapi mereka menambahkan angka 0 di belakang angka tersebut pada pengisian data pokok pendidikan
(dapodik) sehingga menjadi 150 siswa,” kata koordinator pengawas Disdik Sulsel Nurlaely Basir. Menurutnya, pelanggaran administratif ini hanya ditemukan pada sekolah swasta. Motifnya, bisa jadi karena sekolah tersebut hanya ingin bertahan hidup atau menginginkan alokasi dana biaya operasional sekolah yang lebih besar. Nurlaely menambahkan terdapat aturan SMA dengan jumlah siswa lebih kecil dari 60 orang harus ditutup, sedangkan untuk SMK penutupan dilakukan untuk sekolah dengan jumlah siswa di bawah 45 orang, dan SLB di bawah 15 orang. (MI/S1)
n ANTARA/FAHRUL JAYADIPUTRA
NOBAR FILM SETERU. Sutradara Hanung Bramantyo (kedua kiri), Senior Vice President Divisi Corporate Secretary BJB Hakim Putratama (kedua kanan), dan dua pemain film berbincang di sela menonton bareng film Seteru, di Bandung, Jawa Barat, Jumat (28/4).
ahmadsobirin@lampungpost.co.id
Panglima TNI Resmikan Produksi Film PANGLIMA TNI Jenderal Gatot Nurmantyo meresmikan produksi film Merah Putih Memanggil yang melibatkan pasukan khusus TNI, di Gedung Suma 2 Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur, kemarin. “Film ini digagas dengan tujuan menunjukkan kepada masyarakat dan pihak luar bahwa TNI akan selalu siap melindungi seluruh warga negara Indonesia,” kata Panglima TNI. Film tersebut rencananya tayang perdana pada 5 Oktober 2017 bertepatan dengan perayaan HUT TNI. Tujuan film ini untuk menunjukkan bahwa TNI mempunyai kemampuan yang sangat tinggi untuk melakukan operasi militer di daerah mana pun. “Kami ingin meyakinkan masyarakat maupun pihak luar bahwa TNI selalu ada untuk melindungi seluruh warga negara Indonesia dari ancaman teroris,” kata dia. Film Merah Putih Memanggil bercerita tentang operasi pembebasan WNI di kapal pesiar yang disandera oleh sekelompok teroris. “Satu
DINAS Pendidikan (Disdik) Provinsi Sulawesi Selatan melansir 30% dari 261 sekolah atau sekitar 70 sekolah menengah atas (SMA) sederajat yang ada di Kota Makassar terancam dibekukan. Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Sulsel Irman Yasin Limpo mengatakan 70 sekolah tersebut semuanya berstatus swasta. “Pembekuan bisa saja dilakukan karena ditemukannya sejumlah ketidaksesuaian antara standar aturan dan pelaksanaannya di sekolah, yang terungkap pada pelaksanaan Pekan Integritas Sekolah yang dicanangkan Disdik Sulsel pekan lalu,” ujar Irman kepada Media Indonesia (grup
Unit Produksi Enzim Pertama Diresmikan
n ANTARA/ANIS EFIZUDIN
TRADISI NYADRAN TENONG. Sejumlah warga mengusung tenong berisi berbagai makanan saat tradisi Nyadran Tenong di Desa Kembangsari, Kandangan, Kaloran, Temanggung, Jawa Tengah, Jumat (28/4).
MENTERI Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi (Menristek dan Dikti) meresmikan unit produksi enzim berkapasitas 200 ton per tahun hasil pengembangan Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT) serta PT Petrosida Gresik ke skala komersial. “Pemanfaatan hasil riset itu penting untuk industri karena sangat berpengaruh pada keberlanjutan usaha. Alhamdulillah, hasil riset dari BPPT dan Universitas Airlangga sudah dimanfaatkan oleh industri,” kata Nasir, saat
meresmikan unit produksi enzim di kawasan Bio Center PT Petrosida Gresik, Gresik, Jawa Timur, kemarin. Penggunaan enzim yang berasal dari keanekaragaman hayati untuk menggantikan bahan kimia yang ramah lingkungan tentu sangat penting. Terlebih, ia mengatakan penggunaan enzim dari sini bisa menurunkan angka impor enzim oleh berbagai industri di Tanah Air. Penggunaan enzim ini sudah tentu juga akan berdampak pula pada limbah industri yang menjadi mu-
dah terurai. “Ini sangat penting karena selama ini bahan kimia yang diproduksi,” ujarnya. Kepala BPPT Unggul Priyanto mengatakan pihaknya melalui Pusat Teknologi Bioindustri telah mengembangkan teknologi produksi enzim menggunakan sumber daya hayati lokal. Pengembangan teknologi ini telah dilakukan, mulai dari riset pada skala laboratorium sampai dengan uji produksi pada skala pilot, dengan kapasitas fermentor 150 dan 1.500 liter. (ANT/S1)
Kemendikbud Beri Penghargaan Guru Daerah Terluar KEMENTERIAN Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) akan memberikan penghargaan kepada tujuh guru dari daerah terluar dan terpencil di Indonesia pada Hari Pendidikan Nasional. “Ini adalah bentuk apresiasi kepada guru-guru yang telah mengajar dengan ikhlas meski harus menempuh banyak rintangan,” kata Direktur Sejarah Ditjen Kebudayaan Kemendikbud Triana Wulandari, di Kemendikbud, Jakarta, Jumat (28/4).
Ketujuh guru tersebut dipilih dari Sabang sampai Merauke, antara lain Subehan dari Batang Alai Timur, Abdul Hamid (Rote Ndao), Ismail (Pulo Aceh), Domini Lajawara (Pulau Talibu), Yumrotul Musyaropah (Batang), dan Dayang Suriani (Balikpapan). Dia mengatakan guru yang mendapat apresiasi ini tidak melulu dilihat dari prestasinya, tetapi lebih kepada dedikasi untuk mendidik anak bangsa. Contohnya, Yumrotul
Musyaropah, untuk mengajar dia harus melewati jurang dan menyeberang sungai. “Mereka yang terpilih adalah orang-orang asli dari daerahnya sendiri dan sudah bertahun-tahun mengabdikan diri mereka untuk mengajar,” kata dia. Satu-satunya guru bukan asli dari daerah tempat mengajar adalah Abdul Hamid yang menjadi guru di Rote Ndao. “Abdul Hamid asli Malang, tetapi dia memang sung-
guh-sungguh ingin mengabdikan diri untuk mengajar anak-anak di pulau paling ujung selatan Indonesia itu.” Direktur Jenderal Kebudayaan Hilmar Farid mengatakan guru adalah pusat dari kegiatan belajarmengajar, tetapi sayangnya pandangan umum tentang guru hanya sebatas di kelas. Padahal guru mempunyai pengaruh besar untuk membimbing dan membina muridmuridnya. (ANT/S1)
EKONOMI BISNIS
LAMPUNG POST
rus melalui tahapan, yakni konvensional, transisi, dan organik. Dari lahan kon vensional menuju transisi membutuhkan waktu cu kup lama, demikian juga dari transisi menuju or ganik, juga membutuhkan waktu lama, bahkan yang menetapkan adalah badan sertifikasi. Menurut dia, lokasi tanaman padi organik juga berpengaruh besar ter hadap produktivitas atau hasil panen padi. Misalnya, lahan padi organik di atas ketinggian 0—200 meter di atas permukaan laut (mdpl) produktivitasnya makin bagus, tetapi rendah di kualitas. Makin tinggi lokasi area pertanian, akan makin rendah produktivitasnya, tetapi kualitas yang di hasilkan makin bagus. Area pertanian organik di ketinggian 0—200 mdpl rata-rata produktivitasnya mencapai lebih dari 10 ton/ ha, sedangkan yang berada di atas 600 mdpl rata-rata hanya mampu menghasil kan sekitar 5,5 ton/ha. Sementara itu, Kepala Pengembangan Ekonomi Bank Indonesia (BI) Jember yang membawahi lima daerah termasuk Kabupa ten Banyuwangi, Lukman Hakim, mengaku untuk mewujudkan sertifikasi in ternasional beras organik Banyuwangi itu pihaknya tidak bisa hanya bekerja sama denga petani, tetapi harus melibatkan banyak instansi. (ANT/E2)
I 21
Pertamina Lubricants Raih Penghargaan Merek Terbaik
Petani Upayakan Sertifikasi Internasional Beras Organik PARA petani padi organik di Banyuwangi meng upayakan pengurusan ser tifikasi internasional beras organik karena pangsa pasarnya saat ini meluas, bahkan merambah pasar luar negeri (ekspor). Pemu lia tanaman padi organik Kabupaten Banyuwangi, Samanhudi, mengatakan tahun ini akan diajukan proses sertifikasi interna sional tersebut. “Harapan kami tahun ini sudah selesai proses pengajuannya dan ser tifikasi juga turun agar beras organik yang di hasikan para petani di Banyuwangi ini memiliki nilai lebih,” kata dia di Banyuwangi, Jawa Timur, Kamis (27/4). Ia mengaku untuk pro ses sertifikasi internasional beras organik asal Banyu wangi tersebut banyak dibantu dari pihak ketiga melalui dana tanggung jawab sosialnya (CSR). “Pemkab Banyuwangi juga memberikan bantuan pen dampingan untuk proses pengurusannya,” ujar Sa manhudi. Dia mengaku untuk menuju pertanian padi organik yang dirintis mu lai 1999 itu tidak mudah, bahkan harus jatuh ba ngun untuk mengembang kan padi organik tersebut, apalagi sama sekali tidak ada bantuan dari pemkab setempat. Untuk menetap kan lahan pertanian yang digarap itu sebagai perta nian organik pun juga ha
sabtu, 29 april 2017
n ANTARA/ADITYA PRADANA PUTRA
REALISASI PENYALURAN KUR. Pekerja membuat bantal dan guling berbahan kapuk di salah satu rumah produksi industri kecil di Pringapus, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah, Jumat (28/4). Berdasarkan data dari Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Kemenkop UKM), hingga 19 April 2017 tercatat realisasi penyaluran kredit usaha rakyat (KUR) telah mencapai Rp24,48 triliun kepada 1,08 juta debitur dari total target penyerapannya sebesar Rp110 triliun hingga akhir 2017.
Pegadaian Layani Ribuan Permintaan Kredit PERSEROAN Terbatas Pe gadaian setiap harinya me layani sekitar 10 ribu per mintaan kredit masyarakat di wilayah Sumatera bagian selatan, meliputi Sumatera Selatan, Jambi, Lampung, Bengkulu, dan Bangka Be litung. “Permintaan kredit de ngan cara menggadaikan perhiasan emas, kendaraan bermotor, dan barang ber harga lainnya sekarang ini masih cukup tinggi, setiap harinya paling sedikit 10 ribu nasabah mengajukan kredit dengan total pinjam
an mencapai Rp12 miliar,” kata Humas PT Pegadaian (Persero) Kantor Wilayah III Sumbagsel Rodiah di Palem bang, Kamis (27/4). Menurut dia, melihat ting ginya permintaan kredit tersebut, pihaknya optimis tis target penyaluran kredit di lima provinsi Sumbagsel tersebut pada tahun ini bisa tercapai. “Pada 2017 ini tar get penyaluran kredit ke pada masyarakat cukup besar yakni sekitar Rp5 triliun lebih, berdasarkan pengalaman ta hun-tahun sebelumnya target tersebut selalu tercapai.”
Dalam memberikan pe layanan terbaik dan kemuda han kepada masyarakat me manfaatkan produk layanan jasa pegadaian, pihaknya terus mengupayakan pe nambahan kantor layanan dan gerai (outlet) baru di be berapa lokasi strategis. Untuk memanfaatkan pelayanan jasa dan kredit Pegadaian, masyarakat di wilayah Sum bagsel dapat mengunjungi 270 lebih kantor dan gerai yang tersebar di pusat kota, pusat perbelanjaan, dan ka wasan permukiman pen duduk. (ANT/E2)
Pemerintah Diminta Negosiasi Resolusi Sawit PARA pelaku usaha perke bunan kelapa sawit me minta pemerintah untuk
melakukan negosiasi dengan Parlemen Uni Eropa terkait resolusi sawit yang meng anggap produk Indonesia tersebut masih menciptakan banyak masalah. Direktur Keuangan Kencana Agri Group, Kent Surya, menga takan bahwa pemerintah dan asosiasi pelaku usaha sawit, seperti Gabungan Pengusaha Sawit Indonesia (Gapki), harus menyuarakan soal tudingan yang dikelu arkan oleh Parlemen Eropa beberapa waktu lalu itu. “Kami mengusulkan un tuk lobi supaya peraturan itu tidak jadi diterapkan. Melalui Gapki, yang didu kung oleh pemerintah,” ujar Kent, di Tempilang, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Jumat (28/4).
Parlemen Uni Eropa be berapa waktu lalu telah mengeluarkan resolusi soal sawit. Produk sawit dan turunannya dianggap masih menciptakan banyak masalah dari deforestasi, ko rupsi, pekerja anak, sampai pelanggaran HAM. Namun, beberapa pihak menanggapi munculnya resolusi tersebut penuh kepentingan bisnis. Kepentingan bisnis yang dimaksud, antara lain terkait dengan produktivitas sawit yang terbilang tinggi diban dingkan minyak nabati lain nya. Dari 1 ha lahan sawit, bisa menghasilkan 4—6 ton crude palm oil (CPO). Adapun minyak biji bunga matahari, rapeseed, dan kedelai hanya berkisar dari 1—2 ton minyak nabati per hektare. (ANT/E2)
Pertamina Lubricants mengoperasikan tiga unit produksi di Gresik, Cilacap, dan Jakarta, serta Thailand dengan total kapasitas lebih dari 535 juta liter per tahun. SETIAJI B PAMUNGKAS
P
ERSEROAN Terbatas Pertamina Lubri cants, anak perusa haan PT Pertamina yang bertugas mengelola usaha pelumas otomotif dan in dustri serta base oil untuk pasar domestik dan interna sional, meraih penghargaan pencapaian merek terbaik di Jawa Tengah. “Pertamina Lubricants sukses meraih penghargaan kategori produk minyak pe lumas mobil terbaik untuk produk unggulan Mesran di Jawa Tengah dalam ajang Satria Brand Award 2017 berdasarkan top of mind awareness, market share, dan customer satisfaction and loyalty index,” kata Pejabat Sementara Mana jer Komunikasi Area dan Hubungan Masyarakat PT Pertamina Jawa Bagian Ten gah Muslim Dharmawan, di Semarang, Jumat (28/4). Untuk diketahui, Pertami na Lubricants mengoperasi kan tiga unit produksi di Gresik, Cilacap, dan Jakarta, serta satu unit produksi di Thailand dengan total kapa sitas lebih dari 535 juta liter per tahun. Tujuan pendirian perusahaan tersebut ada lah untuk meningkatkan kekuatan bisnis pelumas pada masa depan. “Terkait dengan raihan penghargaan tersebut, kami mengungkapkan rasa terima kasih atas keper cayaan masyarakat Indone sia atas dukungannya dan kepercayaannya selama ini terhadap produk pelumas Mesran sehingga kami da pat memperoleh penghar gaan ini,” ujar Muslim. M a n a j e r P e m a s a ra n Wilayah IV Christina CH Simorangkir menuturkan penghargaan tersebut men jadi semangat Pertamina Lubricants, khususnya di
daerah Jateng dan DIY, untuk tetap melakukan inovasi pada produk pelumas dengan kualitas tinggi, memiliki ki nerja yang baik, dan diperca ya oleh konsumen pengguna pelumas. “Penghargaan ini menjadi bukti konsistensinya PT Pertamina Lubricants dalam memperkuat brand pelumas Pertamina dengan terus berinovasi dan mem bangun strategi pemasaran yang kreatif,” kata dia. Melalui komitmennya yang kuat untuk pengembangan industri pelumas otomotif, Pertamina Lubricants berha sil meningkatkan penjualan produk pelumas Mesran sekaligus lebih mendekatkan diri dengan konsumen. Selain itu, menurut dia, Pertamina Lubricants telah
“
Pertamina juga telah melakukan ekspansi pasar ke mancanegara. mengembangkan inovasi produk dan pengembang an merek untuk terus me menuhi kebutuhan pasar saat ini dengan menciptakan produk-produk baru dalam mempertahankan posisi nya sebagai market leader di pasar domestik dengan terus memperkuat fondasi dan pilar-pilar merek de ngan konsep branding dan marketing yang komprehen sif, kreatif, dan mengikuti perkembangan tren pasar dan teknologi terkini. Untuk produk pelumas itu, Pertamina juga telah melakukan ekspansi pasar ke mancanegara, di antaranya ke Afrika Selatan, Australia, Nepal, Bangladesh, Nigeria, Malaysia, Filipina, Singapura, Kamboja, dan Thailand. (E2) setiaji@lampungpost.co.id
SELINTAS
KURS JUAL
KURS BELI
KURS JUAL
KURS BELI
9.512,98
8.470,16
7.323,53
6.523,06
1.178,01
1.049,35
DOLLAR NEW ZEALAND (NZD)
KURS BELI 6.438,21
CENTER Point Mal Kartini Lampung memberikan promosi menarik bagi pelanggan setianya dengan tema All about ladies dan Shoes big sale. Assistant Store Manager Center Point Lampung Dominikus Oos Edwi mengatakan beberapa produk yang diberikan promosi yakni pakaian wanita JRep. Lalu diskon 20% all item Avenue dan Logo. “Produk ini promosi diskon selama akhir pekan ini,” kata dia, Jumat (28/4) Untuk pakaian pria juga menyediakan promosi berbagai merek, di antaranya Carlos Moreno diskon 50% all item all day. Kemudian untuk diskon selama akhir pekan yakni Andre Laurent diskon 50% all item dan Cardinal diskon 50% all item, MOC, B1G1. Lalu diskon 50% juga berlaku untuk pakaian anak JSP Baby & Kids, Crocodile Kid App, dan B1G1. Selain itu, produk sepatu yakni Yongki Komaladi diskon 50%+40% (weekend), Laviola normal plus diskon 30% (all day). Precise diskon 20% (all item), Pakalolo Normal plus 20% (weekend), Playboy B2+ diskon 10% (weekend). (AJI/E1)
Yamaha Hadirkan Dua Varian New Vixion PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) meluncurkan produk terbaru motor sport legendaris Yamaha dalam dua varian, yakni All New Vixion dan All New Vixion R di JIExpo, Kemayoran, Jakarta, Kamis (27/4). Peluncuran dilakukan pada momen pameran otomotif Indonesia International Motor Show (IIMS) 2017. “Kami bangga untuk membagi kesempatan spesial dengan Anda semua untuk mengumumkan produk baru yakni All New Vixion dan All New Vixion R. Kami percaya akan membawa kegembiraan dan pengalaman baru,” ujar Presiden Direktur PT YIMM Minoru Morimoto di booth Yamaha di ajang IIMS 2017, Kamis (27/4). Menurutnya, kedua varian motor besutan pabrikan berlogo garpu tala ini diklaim dirancang dengan menimbang masukan dari konsumen. All New Vixion disebut sangat pas digunakan untuk aktivitas harian sedangkan All New Vixion R. Selain aktivitas harian, juga diklaim nyaman digunakan untuk perjalanan jauh bagi pengendara pribadi atau komunitas penggemar tur. (LUC/E1)
Kosmetik Wet N Wild Hadir di Indonesia
Indeks VALUTA ASING
KURS JUAL
9.819,65 KURS JUAL
n LAMPUNG POST/HESMA ERYANI
WET N Wild, merek kosme tik asal Amerika Serikat, kini hadir di Indonesia. Kehadiran merek yang didirikan di Brooklyn, New York, itu ditandai dengan peluncuran produk ter baru di Jakarta, Kamis (27/4). Direktur PT WNW Indo nesia, Lisa, mengatakan produk yang diluncurkan meliputi Catsuit Matte Lipstick (lipstik), Last Re negade Mascara (maskara), Photo Focus Collection, dan Highlighter. Menurut Lisa, WNW merupakan satu produk yang digemari di negara asalnya. Hadirnya produk ini di Indonesia akan makin memberi banyak pilihan kosmetik kepada kaum wanita. Menurut Marketing Ma nager PT WNW Indonesia, Diah Amelia, peluncuran produk terbaru ini me rupakan yang pertama di kawasan Asia Pasifik.
Produk ini dalam waktu dekat dapat ditemukan di mal dan toko-toko besar di Tanah Air. Pengguna tidak perlu khawatir karena semua produk ini tidak mengguna kan bahan dari hewan. Dia menjelaskan Catsuit Matte Lipstick tersedia dalam 13 pilihan warna dari nude hingga dark. “Produk ini diklaim fragrance free, gluten free, dan cruelly free. Gluten free adalah produk yang tidak mengandung protein glu ten,” ujarnya. Adapun maskara memi liki sikat canggih dan sangat unik. Pada bagian ujung dekat yang terlihat sedikit membesar dan membulat untuk membuat bulu mata lebih bervolume. Di bagian bawah berfungsi membuat bulu mata terlihat lebih panjang dan lentik. “Sesuai slogan kami, yaitu Be Bold, Be Big, Be Brazen,” kata Diah. (HES/E1)
KURS BELI 13.276,31
KURS BELI 11.929,82
DOLLAR SINGAPURA (SGD)
KURS JUAL 13.394,00
KURS BELI 13.260,00
DOLLAR HONGKONG (HKD)
KURS JUAL
KURS BELI
KURS JUAL
KURS BELI
9.594,56
9.496,53
1.721,82
1.704,37
EURO (EUR)
KURS BELI 9.114,92
KURS JUAL 14.561,96
POUNDSTERLING INGGRIS (GBP) KURS BELI
KURS JUAL
KURS BELI
14.410,97
17.292,99
17.114,68
DOLLAR AUSTRALIA (AUD)
YEN JEPANG (JPY) 100
KOMODITAS
DOLLAR AMERIKA (USD)
KURS BELI
KURS JUAL
KURS BELI
KURS JUAL
KURS BELI
9.601,64
8.551,10
10.968,63
9.768,97
9.161,00
8.161,00
DOLLAR SINGAPURA (SGD)
DOLLAR HONGKONG (HKD)
KURS JUAL
KURS BELI
KURS JUAL
KURS BELI
KURS JUAL
KURS BELI
9.512,98
8.470,16
7.323,53
6.523,06
1.178,01
1.049,35
DOLLAR NEW ZEALAND (NZD) KURS JUAL 7.236,27
Medan Lampung Palembang Lampung Pangkalpinang Lampung
46.495 17.301 44.051 38.666 63.293 1.948
CPO Minyak kelapa Kakao Kopi arabika Kopi robusta Karet TSR 20 Jagung (kering) Olein Emas
LOKASI SENTRA
Medan Bitung Makassar Medan Lampung Palembang Lampung Jakarta Jakarta
HARGA (Rp/Kg) 8.266 25.373 20.130 52.232 22.092 20.390 1.665 9.490 545.800/gr
per Jumat, 28 April 2017 n Bappebti-Kementerian Perdagangan www.bappebti.go.id
KURS JUAL
DOLLAR KANADA (CAD)
Kopi Arabika Kopi Robusta Karet TSR 20 Lada Hitam Lada Putih Jagung (kering)
LAMPUNG POST
DOLLAR AMERIKA (USD)
KURS BELI
EURO (EUR)
KURS BELI 6.438,21
KURS JUAL 13.224,82
POUNDSTERLING INGGRIS (GBP) KURS BELI 11.775,51
KURS JUAL 14.907,70
KURS BELI 13.276,31
KOMODITAS CPO Minyak Kelapa Kakao Kopi Arabika Kopi Robusta Karet TSR 20 Lada Hitam Lada Putih Jagung (kering)
LOKASI SENTRA
HARGA (Rp/Kg)
Medan 8.705 Bitung 17.976 Makassar 20.868 Medan 46.495 Lampung 17.301 Palembang 44.051 Lampung 38.666 Pangkalpinang 63.293 Lampung 1.948 PIJATAN LEMBUT MARINA
(kanan-kiri) Michella Putri (aktris), Melani Dwi Astuti (Deputy GM Brand Development Marina), dan Ruri Pamela (dermatologi), berfoto ber s ama dalam # s teps2 shine gathering di Jakarta, kamis (27/4). Da la m ke g iat a n itu , p ul u h a n perempuan asyik menikmati pijatan lembut body scrub oleh ahlinya. n LAMPUNG POST/HESMA ERYANI
Sinergisitas Gerakkan Ekonomi Lampung Dua sektor yang paling prospek dalam menjaga pertumbuhan ekonomi Lampung agar tetap stabil, yaitu pariwisata dan UMKM. IYAR JARKASIH
K
etua Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Lampung Ary Meizari Alfian menilai sinergisitas pemerintah daerah dan pelaku usaha menjadi faktor pen ting dalam menggerakkan ekonomi di Sai Bumi Ruwa Jurai. Menurut Ary, dengan adanya sinergi yang terarah, hal itu akan memberikan dampak positif dalam efektivitas pembangunan sebagai penopang laju perekonomian. “Sinergisitas pemerintah provinsi atau pemerintah kabupaten/kota dengan pelaku usaha itu kunci penting untuk menyelaraskan program-program pembangunan ekonomi,” kata Ary di Bandar Lam
Bolt Dukung Ekonomi Digital
HADIR DI INDONESIA. Direktur PT WNW Indonesia, Lisa, memaparkan Wet N Wild, merek kosmetik asal Amerika Serikat kini hadir di Indonesia, Kamis (27/4). Produk yang diluncurkan meliputi Catsuit Matte Lipstick, Last Renegade Mascara, Photo Focus Collection, dan Highlighter.
KURS JUAL 12.051,47
KURS JUAL 14.907,70
9.718,56
DOLLAR NEW ZEALAND (NZD)
9.208,38
YEN JEPANG (JPY) 100
KURS BELI 9.902,57
DOLLAR KANADA (CAD)
KURS BELI 11.775,51
Indeks KOMODITAS
Center Point Sediakan Diskon Weekend
KURS JUAL 10.009,34
KURS JUAL 13.224,82
per Jumat, 28 April 2017 n Sumber Bank Indonesia
Indeks VALUTA ASING
PT Honda Prospect Motor (HPM) memperkenalkan All New Honda CR-V pada ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) di JIExpo, Kemayoran, Jakarta, Kamis (27/4). Generasi kelima dari Honda CR-V ini menghadirkan desain baru yang didukung mesin 1.5 liter VTEC Turbo serta varian baru yang menawarkan kapasitas tujuh penumpang. “Di setiap generasi, Honda CR-V selalu menghadirkan teknologi terbaru, fitur terdepan, serta desain yang premium,” ujar President Director PT HPM Takehiro Watanabe saat peluncuran All New Honda CR-V di Jakarta, awal pekan ini. Dia menguraikan All New Honda CR-V saat ini hadir dengan desain yang berkarakter. Selain juga dilengkapi performa yang semakin bertenaga dengan ruang kabin berkapasitas tujuh penumpang. Hal ini sesuai dengan kebutuhan konsumen di Indonesia. Marketing and After Sales Service Director PT HPM Jonfis Fandy mengatakan pihaknya terus berusaha untuk selalu menghadirkan inovasi pada setiap produk Honda sesuai dengan keinginan konsumen. (LUC/E1)
POUNDSTERLING INGGRIS (GBP)
EKONOMI
KURS JUAL 7.236,27
DOLLAR AUSTRALIA (AUD)
All New CR-V Meluncur di IIMS 2017
EURO (EUR)
Indeks KOM
KURS BELI
Indeks KOMODITAS
Indeks VALUT
22 I sabtu, 29 april 2017
KURS JUAL
BOLT, pionir layanan 4G LTE di Indonesia, fokus pada layanan yang ter integrasi untuk mendu kung industri ekonomi digital. Menurut Chief Product Officer Bolt, Billy Abe, ekonomi digital me rupakan arena virtual tempat bisnis dilakukan. Kemudian nilai dicipta kan dan dipertukarkan, ser ta transaksi berlangsung. Lalu hubungan satu ke satu dilakukan dengan meng gunakan internet sebagai medium pertukaran. Untuk mendukung perkembangan ekonomi digital, kuncinya adalah infrastruktur yang baik sehingga mampu memberi kan jangkauan yang luas. Hal ini menjadi salah satu poin penting bagi perkem bangan ekonomi digital di Indonesia, internet menjadi medium utama. “Memahami hal tersebut, Bolt menyediakan layanan 4G LTE yang dapat dinikma ti oleh banyak pihak,” kata dia, Jumat (28/4). Dari segi infrastruk tur, komitmen untuk memberikan layanan 4G LTE dilakukan Bolt dengan membangun BTS di wilayah operasional Bolt, yaitu Jabodetabek dan Medan. (HES/E1)
pung, Jumat (28/4). Menurut dia, ada dua sektor yang paling prospek menjaga per tumbuhan ekonomi Lampung agar tetap stabil, yaitu pariwisata dan UMKM. Kedua sektor ini tidak membutuhkan proses yang panjang dalam menopang laju pertumbuhan ekonomi agar terus meningkat atau paling tidak tetap stabil. “Kalau sektor lainnya itu mem butuhkan waktu. Namun jika pari wisata dan UMKM ini potensinya sudah ada, tinggal bagaimana dikemas secara baik,” ujarnya. Meski demikian, untuk bisa me maksimalkan potensi pariwisata dan UMKM tersebut, masing-masing pihak tidak bisa jalan sendiri-sendiri. Perlu sinergisitas antara pemerintah daerah dan para pelaku usaha. Ia mencontohkan di sektor pari wisata terdapat berbagai organisasi, seperti PUTRI, PHRI, dan Asita. Jika pemerintah daerah bisa duduk ber sama dan kemudian bersinergi mene lurkan program-program yang selaras
wisata buatan semua ada di Lam pung. “Tinggal bagaimana dikemas nya saja. Itu intinya,” ujar dia.
Momentum
Ary Meizari Alfian Ketua Kamar Dagang dan Industri (Kadin) dan seimbang, sektor pariwisata Lam pung akan maju sangat pesat. “Misalnya, pihak hotel atau pe ngelola destinasi wisata membuat paket khusus, nanti travel ujung tom baknya. Jadi semua saling terkonek si. Ada keseimbangan di situ karena semua dilibatkan.” Mengenai potensi, kata Ary, Lam pung adalah satu-satunya daerah yang diberkahi banyak destinasi wisata menarik, mulai dari laut, gu nung, gajah, lumba-lumba, sampai
Sama halnya dengan infrastruktur seperti jalan tol, bandara internasio nal, maupun pelabuhan, yang sedang di bangun di Lampung. Agar tidak kehilangan momentum, dia menilai sinergisitas dan transparansi arah prioritas pembangunan yang akan dilakukan menjadi kunci utamanya. “Seperti tol, itu nanti kan ada exit tol. Nah, mau dibuat apa kawasan itu, apakah industri atau seperti apa. Dunia usaha perlu tahu itu supaya ada keselarasan pembangunan,” kata dia. Ary mengingatkan laju pertum buhan ekonomi ditunjang para pelaku usaha. Bukan hanya semata oleh pemerintah daerah. “Ekonomi tidak akan tumbuh kalau pelaku usahanya juga tidak tumbuh.” (E1) iyar@lampungpost.co.id
PROPERTI
LAMPUNG POST
sabtu, 29 april 2017
I 23
50 Pembeli Pertama Rara Estate Dapat Diskon 10 Persen Setiap rumah mendapatkan bonus pelengkap, seperti pagar besi, kanopi, tong sampah, dan sumur bor dengan kedalaman 40—50 meter plus tower. SETIAJI B PAMUNGKAS
n LAMPUNG POST/SETIAJI B PAMUNGKAS
PERUMAHAN RARA RESIDENCE. Perumahan Rara Estate memberikan diskon untuk semua tipe. Perumahan yang letaknya strategis di Jalan H Komaruddin, Rajabasa, Bandar Lampung, itu memberikan kenyamanan bagi para penghuninya.
REI Masih Kesulitan Wujudkan Program BTN REAL Estat Indonesia (REI) Jawa Tengah mengaku masih kesulitan mewujud kan program rumah murah berharga Rp75 jutaan yang dikeluarkan oleh PT Bank Tabungan Negara (BTN) Tbk karena spesifikasinya belum jelas. “Kami perlu payung hukum sebelum membangun rumah mu rah ini agar ada spesifikasi bangunan yang jelas, ter masuk bahan bangunan
seperti apa yang boleh di gunakan,” kata Wakil Ketua REI Jawa Tengah Bidang Rumah Sederhana, Andi Kurniawan, di Semarang, Senin (24/4). Menurut dia, payung hu kum sangat penting untuk menghindari terjadinya halhal yang tidak diinginkan di kemudian hari. Meskipun demikian, hingga saat ini pihaknya masih mengkaji kemungkinan dibangun
nya rumah murah program BTN tersebut. “Pada dasarnya speksi fikasi ini sangat perlu dibahas mengingat saat ini harga tanah kan su dah sebesar Rp200 ribu/ m2. Kalau tanah 60 m2 pa ling tidak harganya Rp35 jutaan, ini belum mate rial bangunan dan jasa tukang,” ujar Andi. Oleh karena itu, pihaknya menilai program rumah
murah yang dikeluarkan oleh BTN ini tidak bisa disamakan dengan rumah murah program fasilitas likuiditas pembiayaan pe rumahan (FLPP). Untuk diketahui, harga rumah murah program FLPP saat ini Rp123 juta. “Belum lagi sarana dan prasarana yang harus dibangun di kawasan perumahan murah ini membutuhkan dana yang tidak sedikit.” (ANT/E2)
R
ARA Estate memberikan penawaran khusus kepada masyarakat Lampung yang ingin memiliki hunian nyaman dengan letak yang strategis, yakni menda patkan diskon 10% untuk pembelian 50 unit pertama. Direktur Marketing Rara Estate, Berta, mengatakan untuk setiap pembelian hunian ini konsumen akan dimudahkan da lam hal transaksi. Ada beberapa model tran saksi, di antaranya pembayaran tanpa bunga, konsumen dapat membayar uang muka yang lebih besar dan bisa inden unit, yang akan diserahterimakan dua bulan kemudian. Perumahan yang terletak di Jalan H Ko maruddin, Rajabasa, iitu memiliki lokasi yang sangat dekat dengan beberapa tempat, untuk jarak menuju Universitas Lampung dapat ditempuh dalam waktu lima menit. “Suasana asri dan dekat dengan persawah an akan memberikan kenyamanan bagi para penghuni,” kata dia, Jumat (28/4). Bahkan untuk menuju kampus Politeknik Negeri Lampung, hanya memakan waktu tiga menit. Kemudian menuju Terminal
Rajabasa hanya membutuhkan waktu lima menit. Keistimewaan lainnya adalah me nyediakan beberapa tipe, yaitu tipe 36 yang memiliki luas tanah 105 m2. “Jika menda patkan tanah hook akan bisa lebih luas lagi, lahan yang bisa didapat,” ujarnya. Ada beberapa fasilitas yang unggul diban ding perumahan lain, yakni jalan lingkungan yang cukup luas, drainase yang lancar, taman yang asri, serta sarana olahraga dan sarana ibadah. “Setiap rumah akan mendapatkan bonus pelengkap, seperti pagar besi, kanopi, tong sampah, dan sumur bor dengan keda laman 40—50 meter, plus tower. Untuk cat menggunakan cat Bitadur, yang merupakan cat pelapis antibocor berkualitas.” Keunggulan lainnya perumahan tersebut dijamin bebas dari banjir karena lokasinya berada lebih tinggi dibanding permukaan tanah di sekitarnya. Luas jalan utama cukup besar di perumahan tersebut yakni sekitar 10 meter sehingga memperlancar akses pengguna jalan. Tersedia 300 unit rumah dengan berbagai tipe cluster, seperti tipe 70 dengan luas 160 m2 dibanderol Rp520 juta, tipe 36 dengan luas 105 m2 dihargai Rp280 juta, tipe 28 dengan luas 91 m2 dihargai Rp230 juta. “Semua tipe perumahan yang ada di Rara Estate, Kami diberikan diskon sebesar 10%,” kata dia. (E2) setiaji@lampungpost.co.id
24 I
sabtu, 29 April 2017
Sekolah Holistis Berbasis Karakter TAMAN Kanak-Kanak (TK) dan Kelompok Bermain (Kober) Titah Bunda Langkapura, Bandar Lampung, menerapkan konsep pendidikan holistis berbasis karakter. Para siswa tidak hanya dibimbing agar cerdas secara akademik, tetapi cerdas secara karakter. Di sekolah yang berlokasi di Jalan Perumahan Bukit Bilabong Jaya, Blok C3 Nomor 08, Langkapura, Bandar Lampung, itu para siswa mengikuti kegiatan yang mengacu pada kurikulum nasional dan kurikulum berbasis karakter dengan sembilan pilar utama, di antaranya menumbuhkan rasa cinta Tuhan dan segenap ciptaan-Nya, mengajarkan mereka bertanggung jawab, disiplin, mandiri, hingga menanamkan karakter kejujuran dan sopan santun sejak anak usia dini. Menurut Kepala TK Titah Bunda, Irfani, hal tersebut dilakukan karena saat ini lembaga pendidikan kebanyakan hanya mampu melahirkan lulusan yang cerdas dan berprestasi tinggi, tetapi kurang menekankan pendidikan karakter. “Sayangnya tidak sedikit pula di antara mereka yang cerdas itu justru tidak memil i -
ki perilaku cerdas serta kurang mempunyai mental kepribadian baik,” ujar dia, Rabu (26/4). TK yang bernaung di bawah Yayasan Pendidikan Titah Bunda pimpinan Rifnida ini ingin menjawab kekhawatiran itu. Pendidikan karakter yang diterapkan di TK dan Kober Titah Bunda adalah suatu sistem pendidikan yang menanamkan nilai-nilai karakter pada peserta didik, yang mengandung komponen pengetahuan, kesadaran individu, tekad, serta adanya kemauan dan tindakan untuk melaksanakan nilai-nilai, baik terhadap Tuhan Yang Maha Esa, diri sendiri, serta sesama manusia dan lingkungan. Dalam penerapan pendidikan karakter tersebut para guru membimbing siswa melalui spirit keteladanan yang nyata, bukan sekadar pengajaran dan wacana. Untuk memantau setiap perkembangan setiap siswa, di sekolah ini para siswa didampingi seorang psikolog khusus, yaitu Mutia Pangesti, sehingga jika terdapat permasalahan dalam hal perkembangan anak-anak dengan segera bisa terdeteksi dan teratasi. (RUD/S1)
Irfani Kepala TK Titah Bunda
n LAMPUNG POST/DOK
PENDIDIKAN KARAKTER. Siswa dan guru di TK Titah Bunda Langkapura, Bandar Lampung, berfoto bersama di halaman sekolah, Rabu (26/4). Di sekolah ini para siswa mendapatkan pendidikan lengkap dengan mengutamakan pendidikan karakter.
Mengenali Gaya Belajar Si Kecil Memperkenalkan kegiatan membaca sejak dini, banyak direkomendasikan para ahli perkembangan anak, asal dilakukan dalam suasana yang menyenangkan. RUDIYANSYAH
O
RANG tua perlu mengetahui gaya belajar yang tepat untuk anak-anaknya. Sebab, kesalahan persepsi tentang belajar para orang tua, ternyata sangat memengaruhi kemauan belajar si kecil, khususunya mereka anak usia dini. Kepala TK Titah Bunda Langkapura, Bandar Lampung, Irfani, menyebut selama ini para orang tua masih beranggapan belajar merupakan kegiatan yang harus dilakukan serius. Anak harus duduk rapi, tidak boleh ribut dan harus fokus. Padahal, dengan konsep seperti itu anak-anak yang sedang dalam masa-masa bermain cenderung kurang menyukainya. Alhasil, tidak sedikit anak yang mogok belajar. Saat itu, tidak sedikit pula orang tua yang marah dan justru membuat anak enggan untuk belajar. Irfani menilai permasalahan belajar si kecil dapat terjadi karena definisi belajar yang dianut orang tua berbeda dengan cara belajar yang diharapkan anak-anak. “Mereka hanya membutuhkan cara belajar yang tepat dan
menyenangkan sesuai dengan suasana hati mereka,” kata dia, Rabu (26/4). Irfani menyarankan jika si kecil tampak tak berminat dengan sesuatu kegiatan, jangan paksakan untuk belajar. Sebab, makin dipaksakan, anak akan menghindari kegiatan tersebut. Selain itu, orang tua perlu memperhatikan waktu belajar anak. Tidak perlu lama, hal yang paling utama dalam belajar adalah kualitas mereka dalam menjalani kegiatan tersebut. “Meski hanya 1 dan 2 menit, jika mereka memberikan respon, orang tua atau guru hanya tinggal konsisten untuk mengulanginya pada hari yang lain dengan durasi waktu sesuai daya tahan anak.” Sebelum mengajak anak untuk belajar, para orang tua juga perlu mengetahui gaya belajar masingmasing anak. Anak cenderung tidak mau belajar karena gaya belajar yang ditawarkan tidak sesuai dengan mereka. Sebab, ada anak yang bergaya belajar kines tetik, yang lebih mengutamakan gerakan atau cenderung audiotori atau mendengar. Pada gaya audiotori, anak tidak banyak menunjukkan reaksi secara
visual dengan matanya, tetapi hanya dengan telinga mereka, dan itu bisa dilakukan tanpa harus duduk melihat melainkan bisa sambil bergerak. “Sesungguhnya anak-anak belajar banyak lewat permainan dan pembiasaan,” ujar Irfani.
Belajar Membaca Seperti saat membiasakan anak gemar membaca, guru atau orang tua akan cenderung meminta anak duduk diam. Padahal, orang tua bisa mengajarkan membaca dengan menemani mereka, sambil melakukan berbagai aktivitas bermain. Meskipun mengenalkan kegiatan membaca kepada anak usia
dini, hingga saat ini masih menjadi perdebatan, tetapi memperkenalkan kegiatan membaca sejak dini banyak direkomendasikan para ahli perkembangan anak, asal dilakukan dalam suasana yang menyenangkan. “Akan sangat berat jika belajar berlangsung sangat kaku. Tidak hanya dalam belajar membaca, belajar apa pun kemungkinan akan anakanak tolak jika formatnya sangat serius.” Makin orang dewasa berusaha mengajak anak-anak belajar dalam kondisi serius, biasanya anak-akan makin sulit untuk menyerap. (S2) rudiyansyah@lampungpost.co.id
n LAMPUNG POST/DOK
PRESTASI SISWA. Ketua Yayasan TK Titah Bunda menunjukkan prestasi yang diperoleh para siswa di sekolah setempat, Rabu (26/4).
idola
Bermain dan Meraih Juara SELAIN bermain, para siswa di TK Titah Bunda dibimbing untuk berprestasi. Shazia Azalia Wiangga adalah salah satu siswa berprestasi di sekolah ini. Ia selalu serius dan aktif dalam belajar. Tidak jarang Shazia yang lahir di Bandar Lampung, 14 Desember 2012, ini mengikuti berbagai kegiatan lomba, seperti hafalan surah pendek Alquran dan lomba menempel motif pada gambar (kolase). Sebab, keaktifan itu, putri pasangan dari Angga Yuda Pradana dan Windah Ferry Cahyasari ini pernah berhasil meraih juara. Siswa lainnya yang juga berprestasi adalah Qeanu Satria Shofani. Ia tergolong siswa yang aktif. Keaktifannya dalam belajar dan bermain membuat Qeanu banyak memiliki pengalaman dan prestasi. Siswa kelahiran Lampung Timur, 7 Juni 2011, ini memiliki prestasi di ajang lomba, seperti hafalan surah pendek, mengaji, senam, dan mewarnai gambar. Ia juga sudah pandai dalam membaca, menulis, dan berhitung, serta sudah mengaji hingga Alquran. (RUD/S1)
Senang Mewarnai Gambar
Shazia Azalia dan Qeanu Satria
SISWA TK Titah Bunda bernama Firyal Zalfa Iftinan ini sangat senang mewarnai gambar. Ia terampil mengombinasikan warna hingga menjadi gambar yang indah. Dari keterampilannya itu, putri pasangan Adi Pramudika dan Gita Lestar ini kerap ikut serta dalam lomba mewarnai antarsiswa TK. Zalfa, begitu dia akrab disapa, juga baru-baru ini meraih juara lomba mewarnai di TK Kartika II-27 Bandar Lampung. Selain senang mewarnai, siswa kelahiran Bandar Lampung, 9 Juni 2012, ini juga dikenal sebagai siswa yang pintar. Ia cepat menangkap setiap pelajaran yang diberikan ibu guru. Zalfa juga sangat sopan santun kepada para guru serta senang berbagi kepada teman-temannya. (RUD/S1)
Firyal Zalfa Iftinan