Manado Post

Page 1

CMYK

K

TA

AT

NADO

A DUNIA

MA O

PA R I W

IS

N o m o r : 6 8 9 7

E c e r a n : R P. 4 0 0 0 , -

S E N I N , 0 1 M A R E T 2 0 1 0

Art: Amos Tempone

Show Your Talent On BS Xpresi Party USAI ajang Development Basket League (DBL) 2010, Manado Post kembali menggelar iven yang bertujuan mengeksplore bakat dan kreatifitas pelajar seSulawesi Utara. Bekerja sama dengan Bank Sulut (BS), Manado Post menghadirkan ajang positif bertajuk Xpresi Party. Iven tahunan yang setiap digelar selalu diikuti ribuan pelajar di Sulut tersebut akan digelar 6-7 Maret 2010, di kawasan Boulevard Mall Manado dan Manado Convention Centre (MCC). Tahun ini, Baca

Show... Hal: 9

Catur Tewas Saat Olah TKP MANADO-Duka menyelimuti Kepolisian Kota Besar (Poltabes) Manado. Nasib naas menimpa salah satu anggota Sat-Lantas Poltabes Manado, Aipda Caturyadi (39) yang akrab disapa Catur. Sosok ramah yang sangat dekat dengan wartawan ini, tewas saat sedang mengidentifikasi Tempat Kejadian Perkara (TKP) kecelakaan kendaraan beroda dua di Jl Pierre Tendean Boulevard,

KRONOLOGI TERTABRAKNYA ANGGOTA SATLANTAS YANG LAGI OLAH TKP KASUS LAKALANTAS

tepatnya di depan Rumah Kopi milik Welly Areros, pada Minggu (28/2) sekitar pukul 02.30 Wita. Seperti biasa, Catur menjalankan tugasnya sebagai anggota piket Plug A Poltabes Manado. Ayah empat anak ini bersama rekannya Aiptu Jeffry Pangkey, menerima laporan warga ada kecelakaan di Boulevard. Baca

Gereja Kanisa Getsemani GMIM Sakobar Rumah kopi Areros

Kejadian pukul 02.30 Wita Minggu 28 Februari

Datang mobil mikrolet yang menyalip mobil di depan lalu menabrak 2 anggota Sat-Lantas

Jembatan

Ke Malalayang

Dari pusat kota

Di dalam mikrolet terdapat 9 orang yang lagi mabuk berat

Catur... Hal: 9

2 anggota Sat-Lantas Poltabes lagi olah TKP kasus Lakalantas motor

Akibatnya, satu anggota Sat-Lantas tewas di tempat dan rekanya kritis

graf@dri/mp

BPS Tidak Intervensi Panitia Jika Ada Keberatan Panitia Buka Kesempatan MANADO- Sekretaris Badan Pekerja Sinode (BPS) Gereja Masehi Injili Minahasa (GMIM) Pdt Decky Lolowang, menyayangkan jika banyak yang Baca

max tungka/manado post

MAGNET WISATAWAN: Tang Sin menjadi penarik bagi wisatawan local maupun mancanegara. Nampak Tang Sin yang nama aslinya Fong King Siang diarak di atas Kio oleh pengikut Tridharma Minggu (28/2).

BPS... Hal: 9

PEMILIH DI SIDANG MAJELIS SINODE GMIM ♦ ♦ ♦ ♦ ♦ ♦ ♦ ♦ ♦

Total Jemaat 873 Tiap Jemaat mengutus ratarata 2 orang = 1740 Jemaat di bawah 10 kolom utus 1 anggota Jemaat 11-20 kolom utus 2 anggota Jemaat di atas 20 kolom utus 3 anggota Total wilayah 99 Tiap wilayah mengutus 2 orang = 198 Badan Pekerja Majelis Sinode 21 orang Total keseluruhan pemilih 1.959 orang

Pemprov-BKKBN Peduli Ibu Hamil

Gempa 8,8 SR, Chili Porak Poranda SANTIAGO — Gempa berkekuatan 8,8 Skala Richter (SR) membuat bagian besar ibukota negeri itu, Santiago, porak poranda. Gempa yang terjadi Sabtu (27/2) itu dilaporkan merobohkan berbagai bangunan, jembatan, dan jalan tol serta menimbulkan banjir bandang di kawasan pesisir salah

satu negeri yang perekonomiannya paling stabil di kawasan Amerika Latin itu. Gempa ini juga menimbulkan kekacauan di sejumlah kawasan Chili, khususnya Conception. Di daerah yang berjarak sekitar 115 km dari Santiago itu dilaporkan terjadi aksi penjarahan oleh

warga. Warga memasuki pasarpasar swalayan yang rusak lalu mengambil air mineral dan berbagai kebutuhan rumah tangga. Pihak berwajib berupaya membubarkan para penjarah itu dengan menyemprotkan gas air mata dan water cannon.

SH Sarundajang

Pranyoto

MANADO—Kualitas kehamilan terus menjadi perhatian Pemprov dan Badan Baca Gempa... Hal: 9 Koordinasi Keluarga Berencana

Nasional (BKKBN). Komitmen perhatian itu diwujudkan lewat Baca

Pemprov... Hal: 9

Cap Go Meh Sukses Sedot Wisatawan

Mulut Tang Sin Berdarah, Penonton Histeris Ritual suci Goan Siao atau disebut dengan Cap Go Meh, selalu menjadi atraksi yang dinantikan semua warga Sulut. Tahun ini, untuk Kota Manado upacara yang digelar dua minggu setelah Hari Imlek dipusatkan di Klenteng Kwang Kong.

Laporan Ronal Gampu/tim MG TERIK sinar matahari lagi ganas-ganasnya menjilat Kota Manado. Awan yang biasa menaungi bumi, Minggu (28/2) siang kemarin itu enggan menepi.

Saat itu, jarum jam menunjukkan pukul 13.00 WITA. Tapi lautan manusia makin membesar, menyemut dan berdesak-desakan di sekitar Klenteng Kwang Kong, yang letaknya di samping kanan Kantor Kodim Kelurahan Pinaesaan, Kecamatan Wenang. Di sepanjang jalan dari arah

klenteng yang terletak di sisi utara jalan raya, menuju Jalan DI Panjaitan ribuan pasang mata ingin menyaksikan dari dekat keluarnya Tang Sin dari klenteng Kwang Kong. Warga dari segala penjuru Kota Manado, Minahasa hingga Bolmong raya ingin menyaksikan upacara Cap Go Meh atau Toa Pe Kong di kompleks pecinan.Kebetulan Cap Go Meh tahun ini, Klenteng tertua Bang Hing Kiong tidak bisa Baca

Mulut... Hal: 9

max tungka/manado post

MEMBLUDAK: Ribuan penonton termasuk anak kecil, kelihatan tegang saat melihat atraksi Tang Sin Minggu (28/2) sore.

Ribuan Relawan Parade Nusantara Sulut Menangkan Louis-Rizali Segera Dibentuk MANADO—Pasangan Cawali Louis Nangoy SH dan Cawawali KH Drs Rizali M Noor menjadi paket pertama yang akan bertarung di Pilwako Manado nanti. Dengan menggunakan Louis Nangoy

Baca

Ribuan... Hal: 9

Alamat: Manado Post Center Manado Town Square Blok B 14/15 Telp. 0431 855558, 855559, Fax: 0431 860398

WALAUPUN belum terbentuk namun delegasi Sulut di ormas massa Persatuan Rakyat Desa Nusantara (Parade Nusantara) Edwin Eman SE, Ronald Maringka, dan Marchel Dotulong ikut demo damai di DPR-RI Senayan, Senin (22/02) pekan lalu. Mereka berbaur bersama kurang lebih 40 ribuan massa, terdiri dari kepala-kepala desa serta Baca

Parade... Hal: 9

homepage: www.mdopost.com e-mail: editor@mdopost.com

Henny Kian Dekat ke PDIP MANADO — Peluang Hendriata Henny Wullur SH MH untuk diusung sebagai calon wakil gubernur Sulut 2010-2015 dari Partai Demokrasi Indonesia (PDIP) Perjuangan makin Baca

Henny... Hal: 9

Henny Wullur

Wartawan Manado Post Dilarang Menerima Uang Atau Pemberian Dalam Bentuk Apapun Dari Sumber Berita.


2

ART: RUSMAN LINGGAMA/MP

S E N I N , 1 M A R E T 2 0 1 0

INDEKS SAHAM REGIONAL & VALAS Contract Item Hang Seng (HSIX9) Nikkei (SN1Z9) Kospi (KSP) Euro / US Dollar GBP / US Dollar US Dollar / JPY US Dollar / CHF

Open 20448 10.075 208.15 1.3605 1.5668 91.24 1.0786

25 Feb. 2010 Pkl 16.00 wib Low Close

High 20674 10.170 209.00 1.3613 1.5687 91.27 1.0826

PT. MIDTOU ARYACOM FUTURES

Member of The Jakarta Futures Exchange & Member of The Indonesian Derivative Clearning House

20448 10.030 206.80 1.3537 1.5573 90.71 1.0768

20535 10.105 207.75 1.3579 1.5610 90.80 1.0792

SAHAM UNGGUL AN TERAKTIF 25 Februari 2010 Pukul 16.00 wib

Hotel Gran Puri Manado Lantai 5 No. 458 Telp. 0431 853234 (hunting) Fax. 0431 850234

EMITEN LAST PRICE(Rp) CHANGE

BSDE COWL BUMI BNBR TLKM ADRO BBRI KIAS LPKR BRPT

610 315 2,250 77 8,300 1,830 7,150 335 500 1,210

-170 5 -25 0 -150 -30 -200 -10 -10 0

INDEKS SAHAM DUNIA

25 Februari 2010 Pukul 16.00 wib

INDEX

LEVEL

JSX (BEJ Jakarta) NIKKEI ( Jepang ) HANG SENG ( Hongkong ) STRAIT TIME ( Singapore ) FTSE 100 ( London ) DOW JONES ( USA ) NASDAQ COMPOSITE ( USA )

2,549.03 10,101.96 20,399.67 2,748.17 5,340.49 10,374.16 2,235.90

CHANGE -30.38 -96.87 -68.17 -13.97 -2.43 91.75 22.46

Distribusi Pupuk Subsidi Terhambat Alokasi Sudah dari Januari MANADO— Distribusi pupuk bersubsidi dari distributor ke tangan petani di Sulut tersendat. Kondisi ini telah berlangsung sejak bulan Januari lalu. Ironisnya, pemerintah pusat sudah mengalokasi pupuk subsidi untuk Sulut sejak Januari. Keluhan petani telah tembus di telinga Dinas Pertanian dan Peternakan (Distanak) Sulut. ‘’Kami telah siap menanam tapi tidak ada pupuk di pengecer,’’kata beberapa petani saat berpapasan di kantor camat Airmadidi. Setelah ditelusuri, akar masalah karena belum adanya Surat Keputusan

Realisasi Pupuk Subsidi Januari 2010 Jenis Urea SP-36 NPK ZA Petroganik

Sasaran (ton) 3.093 293,5 843 35 574

Realisasi (ton)

Presentase (%)

1.726,1 186,0 557,3 30 7

55,81 63,37 66,1 85,71 1,22

Sumber: Dinas Pertanian dan Peternakan Sulut, Februari 2010

dari bupati atau walikota se Sulut. Padahal, penyaluran pupuk di daerah harus berdasarkan SK kepala daerah di kabupaten/kota yang ikut menyertakan alokasi untuk tiap daerah. “Sampai

sekarang belum ada yang memasukkan SK di provinsi,” ungkap Kepala Dinas Pertanian dan Peternakan Sulut Ir Herry Rotinsulu. Herry mengatakan bila kabupaten/kota tak memasukkan, provinsi

bisa mengalihkan ke daerah lain. “Untuk mengalihkan ini sudah menjadi tugas pemerintah provinsi yakni gubernur,” tambahnya. “Yang terserap hanya sekira 60 persen saja selama Januari,” katanya. Itu disayangkan karena pemerintah provinsi sudah berjuang agar alokasi ke Sulut ditambah. Marketing Manager PT Pupuk Kaltim Wilayah Pemasaran Sulut Aloysius Windu mengaku baru mendapat permintaan alokasi pupuk di saat akhir. “Mestinya satu bulan sebelum digunakan petani, permintaan sudah masuk ke Pupuk Kaltim,” jelasnya. Makanya, Herry berharap agar pemkab/pemkot secepatnya memasukkan SK untuk membantu petani. (syl/*)

KURS VALUTA ASING

Terhadap IDR

25 Februari 2010 Pukul 16.00 wib 14.000 12.000 10.000 8.000 6.000 4.000 2.000 0

PT. Dhanawibawa Arthacemerlang (Securities & Clearing Agent) Cabang Manado

12.563 9.320 6.608 104

USD

SGD

EURO

YEN

Jl. Pierre Tendean Boulevard Manado Kawasan Megamas Blok D / 19 Telp. (0431) 877 888 (hunting) Fax. (0431) 876 222

market review Bursa HK Ditutup Positif BURSA saham Hong Kong berakhir lebih tinggi Jumat (26/2), Hang Seng Index naik 209,13 poin, atau 1,0%, ke 20.608,70 setelah naik ke intraday 20,662.84 tingginya selama sesi hari ini. Volume pasar turun menjadi HK$54,90 milyar dari HK$61.47 milyar Kamis. Untuk minggu, patokan indeks naik 3,6%, dan memegang kunci di atas level 20.000 poin di atas lima sesi perdagangan. Para pengamat mengatakan mereka memperkirakan indeks blue-chip akan tetap di sekitar level saat ini di sesi mendatang.(*)

Tokyo Ditutup Naik BURSA saham Tokyo ikut bergerak positif meski hanya tipis Jumat (26/2). Ini terbantu oleh data output industri yang lebih baik dari yang diperkirakan. Analis pasar mengatakan kekhawatiran atas masalah utang Yunani dapat terus berdampak pada Bursa Tokyo minggu depan jika pemerintah Yunani tidak bertindak tegas untuk mengurangi penggelembungan defisit. Nikkei 225 Stock Average naik 24,07 poin, atau 0,2%, ke 10,126.03. Volume perdagangan mencapai hanya 1.576 milyar saham. Nikkei 225 berjangka Maret berakhir datar di 10.100 di Osaka Securities Exchange di volume tipis.(*)

Bursa Korea berakhir Hijau Andi Sumual menyerahkan hadiah kepada pelanggan setia Fresh Mart, Sabtu malam.

BURSA saham Korea ditutup akhir pekan lalu atas program aksi beli meskipun dibayangi oleh tekanan aksi jual yang dilakukan oleh investor asing. Kospi mengalami kenaikan sebesar 7.07 poin atau 0.5% pada level 1594.58. “Kospi sepertinya akan berkisar pada level 1550 dan 1630 minggu depan, tergantung dari hasil data ekonomi”, ujar Lee Kyung-soo, analis dari Taurus Investment & Securities.(*)

Fresh Mart Puaskan Pelanggan

Pasar Dibayangi Tekanan aksi jual

FRESH Mart Supertore, membuktikan janji melayani customer sampai puas. Salah satu janji supertore di Bahu Mall adalah membagi hadiah menarik kepada pelanggan Sabtu (27/2) malam dalam acara SMART SHOPPING 2009. Ratusan pelanggan setia ikut menyaksikan saat pengumuman akan dilakukan di loby Fresh Mart. “Smart Shopping diikuti pelanggan dengan prosedur pengumpulan poin melalui media FreshMart Privilege Card yang dimulai dari 1 Januari hingga 31 Desember”, jelas Andy Sumual, Presiden Direktur PT Kawanua Dasa Pratama. Keistimewaan Smart Shopping 2009 adalah setiap Pelanggan diberikan privilege untuk memilih sendiri salah satu hadiah mulai dari Toyota Avanza, Motor Honda Beat, Handphone Nokia, berbagai alat elektronik rumah tangga seperti Kulkas, Mesin Cuci, Microwave, TV, Home Theatre, HiFi, DVD, hingga ragam pilihan koleksi Tupperware), sesuai dengan poin yang dicapai. ‘’Kami selalu terbuka, karena kami yakin dari situlah kami akan semakin berkembang, sesuai dengan motto FreshMart menjadi Tampa Blanja Paling Fresko”, imbuh Mario William, Store Manager FreshMart Superstore. Untuk tahun ini akan di-launch Maret 2010. Pengumpulan poin berlaku sejak 1 Januari sampai 31 Desember 2010.(ikl/ham)

PASAR mengalami satu pergerakan yang tarik menarik. Para pelaku pasar belum temukan formula yang bisa melihat tingkat pemulihan ekonomi secara global, meskipun penutupan pasar di Februari (26/02/10), masing masing leader index saham di Asia Hanseng, Nikkei 225, dan Cospi berakhir positif. Hanseng ditutup di area 20535, Nikkei 10.105, dan cospi 207.75. Kecenderungan AS utk menaikkan tingkat suku bunga menjadi kekhawatiran tersendiri walaupun untuk suku bunga pinjaman sudah dilakukan peningkatan sebelumnya. Untuk itu, waspadai pelemahan lanjutan jikalau ada sentimen yang sifatnya lebih mendasar berbeda dengan rumors, fakta adalah segalanya bagi pelaku pasar, prediksi hanseng akan berada di dalam satu range 1000 titik, 19800-20800, Nikkei berada 9900 – 10500 untuk pekan ini, sebaliknya kospi waspadai level 202.85 jika index menembus level tersebut.(*)

Febri Maruli Hutauruk,SE (Business Manager PT Midtou AF Manado).


CMYK

3 S E N I N , 1 M A R E T 2 0 1 0

ART: RUSMAN LINGGAMA/MP

KUR Terancam Macet Nasibnya Mirip KUT MANADO— Skim Kredit Usaha Rakyat (KUR) yang dimulai tahun 2008 tidak semanis awal peluncuran. Beberapa bank penyalur (eksekuting) di Sulut yang dipercayakan menyalurkan KUR mulai mengeluh. Menurut Analis Muda Senior Bank Indonesia Manado Dicky Kolanus, ada beberapa bank mulai kuatir dengan perilaku debitur KUR. “Sekarang bank-bank mulai mengeluh karena sepertinya KUR mulai mengarah ke

LUKMAN/MANADO POST

MAKIN MENYATU: Pelayanan Bank Prisma Dana kepada nasabah terus ditingkatkan. Beberapa nasabah setia sedang melakukan saving dana di Prisma Dana Cabang Manado

Maret Spesial di Comex It Center

SUASANA PAMERAN: Pengunjung Computer Expo di it Center tak pernah sepi saat pameran berlangsung.

DI edisi Maret 2010, IT Center tetap menggelar acara atraktif dan heboh. Salah satu yang menjadi andalan awal bulan ini, iven Computer Exponya (Comex), yang dimulai 21 Februari hingga saat ini di lantai dasar it Center. ‘’Kami

puas, masyarakat merespon sangat bagus pameran yang dilaksanakan. Semua produk computer dan aksesorisnya dibeli pengunjung. Bayangkan saja selama pameran ini berlangsung semua jenis barang mulai dari laptop

hingga printer dijual dengan harga yang super miring. Misalnya laptop baru dijual seharga Rp1 dan 2 juta-an, printer Cannon IP 1980 plus infus dijual seharga 400 ribuan, beli printer hadiah jacket dan tas, dan masih banyak lagi. ‘’Merek yang dipamerkan di antaranya Canon, Toshiba, Zyrex, Hp, Acer, Asus, Axioo, Sonny Vaio, Aedupac, dll, yang dijual sangat miring dan heboh dalam pameran tahun ini,’’jelas Manager Businnes Development Hendrik Mantik. Iven yang lama dinantikan pelanggan diikuti Flux, Parakom, Forsa, Terminal Komputer, Master Media, Aedupac, IT Room, Gold Ink, IT Service Center, ANTZ Extreem Comp, RC Room, Zyrex, Axioo, Omega Computer. ‘’Setiap Sabtu kami akan mengundinya dan besar kemungkinan anda yang mendapat hadiah yang telah kami siapkan,’’tambah Hendrik.(art/*)

APPI Sulut Perjuangkan Nasib Petani Kelapa MANADO—Kepedulian Asosiasi Pengusaha Perkebunan Indonesia (APPI) Sulut, terhadap petani kelapa di Sulut terus dibuktikan. Sejauh ini, cermatan APPI Sulut masih ada kejanggalan yang dirasakan petani kelapa terhadap fluktuasi harga kelapa itu sendiri, termasuk juga pemilikan lahan kelapa sampai pengolahan. Menurut Ketua APPI Sulut Dayvi Yanti Mailoor SE ME, berbicara kelapa petani harus diuntungkan bukan sebaliknya. Pemerintah seharusnya bisa menjaga pergerakan harga, sebab kalau melihat Sulut merupakan daerah dengan sumbangsih terbesar dari tanaman kelapa. “Lahan tanaman kelapa di Sulut ini memiliki potensi yang besar, makanya itu kalau ada pemanfaatan yang maksimal bisa memberikan

Dayvi Yanti Mailoor

pengaruh yang besar terhadap ekonomi petani kelapa,” ujar Mailoor, sembari menambahkan APPI siap memfasilitasi petani kelapa di Sulut untuk mendapatkan imbalan yang lebih layak dari hasil tanaman

kelapa itu. Wakil ketua APPI Sulut Firasat Mokodompit ikut menjelaskan kontribusi dan campur tangan pemerintah, terhadap tanaman kelapa itu. Katanya, sejauh ini pemerintah seharusnya memberikan kontribusi yang seimbang bagi petani kelapa, sebab seringkali petani merasa anjlok ketika panen kelapa, karena tidak didukung dengan kelayakan harga kelapa itu. Makanya, banyak pohon dan lahan kelapa tidak diolah maksimal oleh petani, akibat harga yang bergejolak tersebut. “Seharusnya campur tangan pemerintah terhadap harga kopra tetap dilakukan, kalau perlu melakukan lobby sampai di pasar internasional, agar stabilitas harga bisa dirasakan petani kelapa,” saran Mokodompit, pengurus APPI yang dikenal kritis.(sky/ham/*)

KUT,” ujarnya, akhir pekan lalu. KUR sendiri ditujukan bagi Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) dan koperasi yang dianggap layak mendapat pinjaman namun terkendala agunan. “KUR itu memang tanpa agunan namun untuk persyaratan diserahkan ke bank,” tambahnya. Namun Kepala Dinas Koperasi dan UKM Sulut Robby Assah mengatakan untuk 2010, pemerintah menargetkan penyaluran KUR hingga Rp20 triliun. “Jadi diharapkan bank bisa meyalurkan tanpa mempersulit UMKM,” pintanya. Hal itu sepertinya sulit.

Dari data BI, rasio Non Performing Loan (kredit bermasalah/NPL) kredit UMKM di 2009 mencapai 4,32% atau mendekati toleransi BI yakni 5%. Di sisi lain UMKM mengeluhkan bunga KUR yang tinggi, mencapai 16%. Namun Manager Area Bank Mandiri Manado Eduard Dauhan mengaku bunga tersebut bukan ditetapkan bank, melainkan pemerintah. “Ini kan skimnya dari pemerintah,” ungkapnya. Saat ini, enam bank penyalur KUR adalah BRI, BNI, Bank Mandiri, Bank Mandiri Syariah, BPD, dan Bukopin. (syl)

Eduard Dauhan


4

Layout: Budi Santoso

SENIN,01MARET2010

Esok Jakarta Panas Massa Pro SBY Unjuk Kekuatan JAKARTA - Jelang Rapat Paripurna DPR untuk mengambil kesimpulan atas hasil kerja Pansus Hak Angket Bank Century DPR, massa pendukung Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) kemarin berkumpul di Parkir Barat Stadion Utama Senayan, Jakarta. Seribuan massa dari berbagai penjuru Ibu Kota, menyatakan kebulatan tekad mendukung Presiden dan Wapres SBY Boediono. Sejak rangkaian Pilpres berakhir, ini adalah kali pertama pengerahan massa dengan simbol-simbol SBYBoediono dan Partai Demokrat dilakukan secara terbuka di Jakarta. Massa berdatangan mulai pukul 09.00. Selain menggunakan mobil dan sepeda motor, massa dikerahkan dengan kopaja, metro mini, dan bajaj. Di area parkir barat Stadion Utama Senayan, didirikan panggung putih. Sebelum para pemimpin organisasi bergantian berorasi, massa disuguhi

hiburan musik dangdut. Juga, dibentangkan spanduk-spanduk berisi dukungan kepada SBYBoediono. Ormas yang berpartisipasi antara lain dari Komite Nasional Masyarakat Indonesia (KNMI), Barisan Indonesia (Barindo), Forum Komunikasi Anak Betawi (Forkabi), serta organisasi-organisasi bentukan Partai Demokrat. Ketua KNMI Djali Yusuf menyerukan agar pasangan SBYBoediono dipertahankan hingga 2014. Mantan staf khusus presiden itu menanambahkan, kebijakan penangggulangan krisis yang dilakukan pemerintah pada akhir 2008 sudah tepat. Selain mendukung SBY dan Boediono, ia juga meminta Menkeu Sri Mulyani Indrawati dipertahankan karena tidak bersalah. Kami meminta Boediono dan Sri Mulyani tetap membantu hingga akhir pemerintahan sekarang,? kata Djali. Mantan Pangdam Iskandar Muda Aceh itu menambahkan, pengerahan massa bukan merupakan prakarsa SBY. Tidak benar kalau dikerahkan SBY. Walaupun saya memang pernah

JALIN KERJASAMA: Ketua Asosiasi APPI Dayvi Yanti Mailoor SE ME (depan kanan)

BELA SBY: Massa pendukung SBY-Budiono berkumpul menyiapkan aksi massa di Gedung Senayan besok

menjadi tim sukses SBY, tapi tidak benar apel ini dikerahkan oleh SBY,? ujar Djali. Sejumlah orator menyeru agar masyarakat tidak terpengaruh dengan dinamika politik di Pansus Bank Century. Ada pula orator yang menyindir kepentingan dibalik tuntutan mundur

kepada Boediono dan Sri Mulyani. Mereka itu justru mengemplang pajak Rp 2,1 triliun,? kata salah seorang orator, menyindir Ketua Umum Partai Golkar Aburizal Bakrie. Sekitar pukul 11.30 mereka membubarkan diri dan sebagian melanjutkan konvoi ke Bunderan HI. (jpnn)

Benahi Perbatasan, Rencanakan Program Tiap Tahun JAKARTA - Setelah keluarnya Peraturan Presiden (Perpres), Kepala Badan Nasional Pengelola Perbatasan (BNPP) Gamawan Fauzi langsung tancap gas. Dia menargetkan, badan yang dia pimpin itu akan merencanakan program pengelolaan perbatasan setiap tahun. Gubernur kawasan perbatasan bakal dilibatkan

langsung sebagai anggota BNPP. “Semua gubernur di kawasan perbatasan adalah anggota BNPP. Mereka bertugas mengkoordinasikan pengelolaan perbatasan tiap tahun,” kata Menteri Dalam Negeri Gamawan Fauzi yang merupakan ex officio Kepala BNPP itu di Jakarta kemarin. Pengelolaan daerah terluar itu,

APPI Tertarik BEI

kata Gamawan, akan diwujudkan dalam perencanaan tiap tahun untuk masing-masing daerah. Perencanaan itu akan disampaikan kepada gubernur daerah bersangkutan yang juga ex officio anggota BNPP. “Perencanaan di Kalimantan Barat, Kalimantan Timur, dan Papua akan kami sampaikan agar bisa dikoordinasikan,” katanya. Untuk operasional, kata Gamawan, BNPP akan dibantu oleh tiga deputi dan sekretaris. Empat posisi itu dijatah bagi pejabat struktural eselon I. Masingmasing deputi maksimal terdiri

dari tiga asisten deputi. “Para pejabatnya akan diseleksi dan dipilih oleh Tim Penilai Akhir (TPA) yang dipimpin oleh Presiden,” katanya. Kepala Pusat Penerangan Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Saut Situmorang mengatakan, fungsi BNPP adalah menyelesaikan semua persoalan perbatasan. Mulai dari keamanan hingga kesejahteraan penduduk kawasan perbatasan. Pengamat politik internasional Andreas Pareira mengapresiasi pembentukan BNPP. Menurut dia, pembentukan badan ini menjadi langkah awal yang strategis untuk mengelola wilayah perbatasan secara integral. “Ini sebenarnya hal yang positif untuk koordinasi antarinstansi,” katanya saat dihubungi di Jakarta kemarin’. (jpnn)

KONTRIBUSI APPI Sulut untuk ekonomi daerah terus dilakukan. Sabtu (27/2) akhir pekan lalu, pengurus APPI dibawah kepemimpinan Dayvi Yanti Mailoor SE ME, mengadakan pertemuan dengan Bursa Efek Indonesia di Manado. Wakil Ketua APPI Sulut Emil Mamesah mengatakan, sebagai langkah awal APPI Sulut ingin mengetahui apa bisnis di pasar modal itu. “APPI juga ingin mempelajari efisiensi dari kebutuhan organisasi dengan ikut dalam bisnis investasi pasar modal, supaya dari situ bisa mendapatkan peluang yang besar dalam berinvestasi di pasar modal,” kata Mamesah. Fonny The kuasa perwakilan BEI di Manado menyatakan. “Yang penting sebelum berinvestasi APPI harus mengetahui perusahaan sekuritas yang dipilih untuk menanamkan modalnya, selanjutnya harus mengetahui investasi seperti apa yang akan dilakukan. Agar ketika berinvestasi bisa mendapatkan laba bukan rugi,” kata Fonny menjelaskan. (sky/*)

Seminar ALFALINK Diminati Pelajar L E M B A G A pendidikan Alfalink dikenal sebagai agen pendidikan terbesar di Indonesia. Jaringan Alfalink begitu luas hingga ke perguruan tinggi ternama di luar negeri. Minggu (28/2) kemarin, Alfalink menggelar seminar di Hotel Ritzy yang dihadiri para pelajar dan mahasiswa dari berbagai perguruan tinggi di Manado. TAWARKAN KEMUDAHAN: Senior Minat peserta terbilang Consellor Alfalink David Lisan besar, saat mendengar memberikan seminar. penjelasan dari David Lisan,S.Kom, Seniour Counselor AlfaLink. Dalam seminarnya, David menjelaskan berbagai kemudahan apabila calon mahasiswa S1, S2 ataupun S3 ingin melanjutkan studinya di luar negeri. Di Alfalink diberi fasilitas administrasi/deposit, konsultasi studi ke luar negeri, pendaftaran sekolah, English placement test, penerjemahan rapor/ijazah, pengurusan; visa,pencarian akomodasi,penjemputan. “Dengan mendaftar melalui Alfalink, maka para calon mahasiswa pasti akan mendapatkan visa. Kami selalu menfasilitasi dan selama ini selalu tak pernah ada masalah,” jawab Lisan menanggapi salah satu penanya. Stephen Gunawan, Director Alfalink Makasar pun mengatakan bahwa Alfalink merupakan ‘The Indonesian’s 1 st obtained the Qualified Education Agent Counsellor (QEAC), dan mendapatkan Authoried Agent for e-Visa (online visa) dan Authoried TOEFL IBT Center. “Kami juga memberikan kemudahan berupa free of charge untuk konsultasi, sudent visa, aplikasi pendidikan, Airline reservation, akomodasi, atur penjemputan , briefing sebelum dan sesudah pemberangkaan, serta test bahasa inggris. “Semuanya kami fasilitasi, dan bebas biaya,” ungkap Gunawan sambil mengatakan negara-negara tujuan studi yakni Australia, Canada, China, France, Italy, Malaysia, New Zealand, Singapore, Switzerland, United Kingdom dan USA. (xta/*)


6

Layout: Budi Santoso

SENIN,01MARET2010

o m l o b e

b i j a k Manado Bisa Masuk MURI

Setengah Kemenangan Kebebasan Pers ADA kecenderungan di Indonesia untuk berpikir bahwa sejak berakhirnya Order Baru kemudian periode reformasi, media massa sekarang benarbenar ‘’bebas’’. Hal itu bisa membuat wartawan, editor, dan masyarakat pada umumnya menjadi apatis terhadap kebebasan pers. Mereka sering berpikir bahwa peperangan di antara kekuatan yang menghalangi dan kekuatan yang mendukung kebebasan pers itu sudah dimenangi pendukung kebebasan pers. Memang, banyak perubahan yang dibuat untuk menjamin pers lebih bebas dari pengaruh pemerintah dan institusi militer. Pada masa Orde Baru, wartawan harus memiliki self-censor untuk menghindari konsekuensi dari pejabat tinggi. Khususnya, wartawan dan redaktur seharusnya tahu topik yang ‘’tabu’’. Kalau mengkritik keluarga Soeharto, institusi militer, atau pengusaha yang berpengaruh, mereka harus menyadari bahwa mereka ‘’melewati batas’’. Hanya orang yang berani -atau orang tolol- yang melanggar batas tersebut. Pegawai pemerintah dan militer sering membuat tuntutan tentang bagaimana berita-berita tersebut seharusnya ditulis atau disiarkan, membatasi kemerdekaan institusi media. Sejak reformasi, wartawan memiliki kebebasan lebih untuk berkomentar dan mengkritik topiktopik yang dulu membahayakan. Dengan cara itu, media Indonesia pasti menjadi lebih bebas. Namun, semestinya, pada era reformasi ini, kebebasan pers di Indonesia belum sepenuhnya aman. Sebab, bagaimanapun, kebebasan pers juga berhubungan dengan kebebasan

Oleh Dr Ross Tapsell (Peneliti di Departemen Sejarah dan Politik Wollongong University, Australia. Dia mendapatkan Endeavour Postdoctorate Award untuk riset tentang kebebasan pers di Indonesia) pemilik dan kepentingan bisnisnya. kepentingan pemilik bisnis atau mitra Jika berpijak dari pemikiran ini, bisnisnya. Atau, terhadap masalah kebebasan pers pengaduan Indonesia yang datang masih punya dari temanPegawai pemerintah rintangan yang teman pemidan militer sering harus diatasi. lik yang diSebab, banyak sampaikan membuat tuntutan surat kabar, kepada editor tentang bagaimana beritakhususnya, saat muncul berita tersebut seharusnya sudah dimiliki berita mengepengusaha nai bisnisditulis atau disiarkan, yang berpenganya. membatasi kemerdekaan ruh dan bercitaWartawan institusi media. Sejak cita menjadi menjadi pemimpin poliwaspada reformasi, wartawan memiliki tik. Aburizal terhadap kebebasan lebih untuk Bakrie, seorang tekanan dari berkomentar dan mengkritik figur yang cuatas, takut kup kontroverpenurunan topik-topik yang dulu sial di Surabaya pangkat atau membahayakan. Dengan karena lumpur pemecatan panas di Sidodari orgacara itu, media Indonesia arjo, membeli nisasi mediapasti menjadi lebih bebas. Surabaya Post nya. Sayang pada 2008. sekali, hal Surya Paloh pemilik Media Indonesia. yang biasa terjadi di Indonesia, James Riady membiayai The Jakarta manajemen memberi instruksi kepada Globe, surat kabar bahasa Inggris yang wartawan. Itu terjadi di perusahaanbuka pada 2009. perusahaan media besar di Indonesia. Masalahnya, antara lain, bagaimaKarena kondisi seperti itu, sebuah na kepentingan pemilik bisa meme- bentuk self-censorship terus terjadi. ngaruhi wartawan yang menulis untuk Wartawan jadi terlalu berhati-hati surat kabar tersebut. Topik-topik ‘’ta- ketika melaporkan tentang temanbu’’ masih dengan sendirinya kembali teman pemilik atau bisnisnya. eksis. Wartawan tahu seharusnya tidak Misalnya, seorang wartawan yang memberi komentar atau kritik terhadap berkata kepada saya, ‘’Saya memberi

mereka cubitan daripada sebuah tamparan.’’ Di negara Barat, situs-situs internet menggantikan iklan cetak yang sebelumnya menjadi sumber pendapatan utama surat kabar. Selanjutnya, internet mendapat kenaikan bagian pendapatan dari iklan. Dihadapkan dengan pembiayaan gaji yang mahal untuk wartawan dan mahalnya biaya cetak, timbul ketakutan bahwa bentuk tradisional surat kabar di Indonesia tidak lama lagi punah. Tapi, di Indonesia, perusahaan surat kabar lebih banyak. Kebanyakan karena pengusaha yang juga aktif di dalam politik membiayai surat kabar itu. Apakah kita berterima kasih kepada para pengusaha tersebut untuk menjaga industri (dan pekerjaan wartawan), sehingga tetap hidup? Apakah kita layak mengharapkan pemilik media mengalah sama sekali terhadap kontrol perusahaannya untuk ideologi kebebasan pers? Apakah perlu lebih banyak hukum untuk memutuskan siapa yang bisa dan tidak bisa memiliki perusahaan media? Bisakah media menjadi ‘’bebas’’ dari intervensi di dalam lingkungannya? Ini adalah pertanyaan-pertanyaan yang dihadapi orang-orang Indonesia untuk menegosiasikan masa depan kebebasan pers di negara ini. Hal itu tidaklah mudah. Tapi, wartawan Indonesia bertarung lama pada empat tahun lebih terhadap penindasan politik dan penguasaan negara. Reformasi mengakibatkan pernyataan prinsip pers yang bebas. Tapi, sesudah sepuluh tahun, penting untuk diketahui bahwa perang hanya setengah dimenangkan.#

Prospek ‘’Food Estate’’ di Indonesia Oleh Toto Subandriyo (Alumnus IPB dan MM-Unsoed, kepala Kantor Ketahanan Pangan Kab. Tegal, Jateng)

Bagian Pertama KRISIS pangan global yang dipicu oleh booming harga komoditas pangan 2008 telah membuka mata banyak negara tentang arti penting mengurangi ketergantungan pasokan pangan dari impor. Krisis pangan juga mengilhami berbagai negara di dunia untuk menggelorakan kembali gerakan kembali ke sawah. Namun, tak semua negara punya kemampuan dalam kancah perburuan itu. Sebab, berbagai kendala menghadang. Terutama, kurangnya

akses kapital dan teknologi. Peluang tersebut banyak ditangkap oleh negara-negara maju, perusahaan multinasional, serta investor raksasa internasional. Kondisi itu memunculkan fenomena ‘’sebuah negara investasi di lahan pertanian negara lain untuk mengamankan pasokan pangan dalam negerinya sendiri’’. Fenomena tersebut ditempuh dengan cara mengakuisisi lahan-lahan pertanian (land grab) di negara-negara berkembang dan negara-negara

Manado Post Penerbit

: PT. Wenangcemerlang Press, SIUPP: NO. 216/SK/Menpen/SIUPP/A.6/1986

Perintis Pembina Komisaris Utama Wakil Komisaris Utama Komisaris

: : : : :

Direktur Utama Direktur Marketing Direktur Keuangan Direktur Afiliasi

: : : :

Eric Samola SH Dahlan Iskan Ny Dorothea Samola-Luntungan Imawan Mashuri Zainal Muttaqin Alwi Hamu Suhendro Boroma Benny Raintama Urief Hassan Dino Gobel’s

Pemimpin Redaksi Redaktur Pelaksana Koordinator Liputan

: : :

Dewan Redaksi

:

Marlon Sumaraw Tommy Waworundeng Djaya Dixie Tasiam Idham Malewa Tommy Waworundeng Djaya Dixie Tasiam Idham Malewa Feryando Lamaluta

Alamat: Manado Post Center Manado Town Square Blok B no 14/15 Manado. Telp. (0431) 855-558, 855-559, Fax. (0431) 860-398. Homepage: http://www.mdopost.com, e-mail: editor@mdopost.com. Percetakan: Jalan Pomorow Manado. Telp. (0431) 852-004

miskin dan memanfaatkan buruh tani murah lokal serta berbagai kemudahan lainnya. Mengenai hal itu, Organisasi Pangan dan Pertanian dunia (FAO) melalui laporan bertajuk ‘’Lands Grab or Development Opportunity? Agriculture Investment and International Land Deals in Africa’’ mengingatkan negara-negara berkembang tentang bahaya fenomena tersebut. Akuisisi lahan itu merupakan bentuk neokolonialisme baru negara maju atas negara

berkembang. Menurut FAO, akselerasi akuisisi lahan tersebut akan menempatkan negara-negara miskin pada posisi rentan dalam menghadapi ancaman krisis pangan. Selain petani akan terusir dari lahannya, dampak kerusakan ekologi karena pola intensive farming bakal sangat merugikan. Lalu, bagaimana seharusnya pemerintah dan Bangsa Indonesia menyikapi situasi global yang tengah berkembang tersebut?(bersambung)

KEPEMIMPINAN di Kota Manado mungkin bisa masuk rekor MURI. Bayangkan saja, dalam satu periode (2005-2010), terjadi tiga pergantian kepala daerah. Posisi sekretariat daerah malah lebih lagi. Jika kepala daerah Jimmy Rimba Rogi dinonaktifkan, Wakil Wali Kota, Abdi W Buchari, naik sebagai pelaksana tugas. Tersandung kasus MBH-gate, Abdi dinonaktifkan dan Gubernur Sulut ditunjuk sebagai Penjabat. Terjadi tiga pergantian. Pergantian keempat kalinya bisa terjadi jika Penjabat menunjuk pelaksana harian. Ini sudah menjadi pembicaraan ramai di masyarakat. Sepertinya baru di Kota Tinutuan terjadi berkali-kali pergantian kepala daerah. Ganti mengganti ini juga menimpa posisi sekretaris daerah kota. Ini malah lebih sering lagi. Sekkot dari zaman Wempie Frederik, Max Besouw, pada era kepemimpinan Imba, sapaan Jimmy Rimba Rogi, dipercayakan kepada GS Vicky Lumentut. Kesaksian Lumentut yang tak meringankan Imba di pengadilan, membuat Imba dari balik penjara, mengganti posisi Lumentut. Asisten III, Harold Monareh pun dipercaya menjadi pelaksana tugas Sekkot. Tak lama berselang, ketika Abdi terganjal kasus dan dinonaktifkan, dan tampuk pemerintahan dipegang Sinyo H Sarundajang, Lumentut pun dikembalikan ke posisi Sekkot. Salah satu anggota DPRD Manado yang membidangi pemerintahan, Hi Sultan Udin Musa, malah memastikan, dalam satu periode pemerintahan, akan ada sekretaris kota yang kelima. Ini jika GS Lumentut, resmi mendaftar sebagai kandidat peserta pemilihan wali kota Manado. Sebagai birokrat, Lumentut harus mengundurkan diri dari posisi Sekkot, ketika resmi mendaftar di KPU. Jadi tak salah jika dikatakan berpeluang masuk MURI. (***)

p

o

j

o

k

Tan Sin di Manado-Bitung - Kapan di Daerah Lain ? SBY Gerilya Jinakkan Lawan - Lawan adalah Teman

f o r u m p e m b a c a Pekerjaan Proyek Belum Dibayar

NAMA puluhan Kontraktor di Tomohon, Minahasa dan Manado manyampaikan keluhan atas ditunda-tundanya pembayaran pekerjaan yang menjadi hak kami di Bendahara Kota Tomohon. Adapun kronologinya yaitu: Puluhan kontraktor yang sudah berhak menerima hasil pekerjaan di beberapa SKPD/Instansi Pemkot Tomohon yang sudah selesai 100 % sejak pertengahan Desember 2009 sampai saat ini (sudah 2 bulan) belum dibayar, sedangkan kami telah menyelesaikan semua ketentuan dan administrasinya/ dokumen, dan lain-lain mulai dari; Berita acara kemajuan/ pemeriksaan pekerjaan, PHO, SPM (Surat Perintah Membayar), Kwitansi dan lain-lain sudah ditandatangani oleh yang berkompeten yaitu Kepala Bagian/Kepala Bidang/PPTK/PPK, Konsultan Kepala Dinas. Hampir setiap hari kami menanyakan, tapi jawaban selalu Bpk. Walikota atau Bendahara Keluar Daerah. Untuk itu kami sudah dirugikan, bayangkan saja dengan dana yang miliyaran tersebut ditahan berbulan-bulan. Apa maksud dan tujuan Bendahara/ Walikota?. Untuk itu kami tidak ada pilihan lain dalam waktu dekat ini kami beberapa kontraktor jika tidak ada realisasi akan mengadukan pada pihak berwajib. Demikian keluhan kami, dan atas perhatian dan kerja sama dari harian Manado Post, mohon dengan sangat untuk dapat dipublikasikan, kami puluhan Kontraktor bertanggung jawab atas kebenaran tersebut di atas dan atasnya diucapkan terima kasih.#

Redaktur Senior: Leonardo Axel Galatang. Redaktur: Tenny Assa, Hetty JC Tuerah, Martha Pasla, Peggy Sampouw, Bahtin Razak, Stenly Kowaas, Irvan Sembeng, Novel Najoan. Staf Redaksi: Ronald Gampu, Budi Siswanto, Cesylia Saroinsong, Oliviani Simbar, Angel Rumeen . Fotografer : Max Tungka, Lukman Polimengo Biro-Biro: Mesya Mohammad, (Jakarta), Filip Kapantow (Tomohon), Benyamin Allo (Minahasa),Firmansyah Toboleu (Bolaang Mongondow-Kotamobagu, Bolsel, Boltim),Charencia Repie (Bitung), Jemmy Gahansa (SangiheTalaud-Sitaro), Veronica FM Sondang (Minahasa Selatan), Risky Pogaga (Minahasa Utara), Haryadi (Bolaang Mongondow Utara), Hesty Sondakh (Minahasa Tenggara), Miedy Pakasi (USA, California). Operator JPNN (Jawa Pos News Network); Iswan Buka. Information Technology (IT): Jonly Tumiwang. Sekretaris Redaksi: Suwarni Rahim, Renny Lomboan. Pracetak/Quality Qontrol: Vanny Kawulusan (Koordinator), Budi Santoso, Dedi Ahmad, Rusman Linggama, Adrian Kasenda, Maxi Mangimbulude, Usamah Tamau, Alfian Tinangon, Amos Tempone, Fuad Kadir. Ombudsman Manado Post Grup: Max Rembang (Ketua), Ais Kai, Hinca IP Pandjaitan Manajer Sirkulasi: Eddy Marzuki. Manajer Iklan : Dayke Rarobong. Pemasaran Koran: Jalaludin Rauf, Ratna Kodu, Hamid Rachman, Muchlis Labagow, Ronald Kodu, Syahri Yusuf, Arifin Dude, Jemmy Howan, Suryadi, Rommy Salmon, Sutami Hassan, Suratno, Olviane Oroh, Eko Hardjo. Staf Iklan: Rizaldy Bason, Harmiadi Asnawi, Yougeline Monangin, Bonny Djou, Rinny Watoelangkow, Agus Bungkaes, Chandra Limbo, Denny Nangin, Frederiek Gimon, Maurent Winerungan, Sitty Hadji, Jeffry Assa, Paulus Marinu. Desain Iklan: Melky Umboh (Koordinator), Dany Kumajas, Andi Pombaile, Bachtiar Paharudin, Tom Sondakh, Alfian Tumuahi. Iklan Jakarta: Joppy Dumanaw (Kepala), Puspita Sari, Lenda Sondakh, Amelia Beatrix, Ali Firdaus.Umum/Keuangan: Lucy Harun, Flankry Tendean, Alfiane Lumantow, Dolfin Mantiri, Suhartina Mamangkey, Philips Yohanes, Djufry Tangguda

Alamat Perwakilan: Graha Pena Jakarta Lt. 6 Jl. Raya Kebayoran Lama 12 Jaksel, Telp. (021) 536 99509, Fax. (021) 532 8487 Graha Pena Jawa Pos Jl. A. Yani 88(Surabaya) Telp. (031) 82833333, Fax. (031) 828 5555 Harga Langganan: Rp. 80.000/bulan. (Luar kota tambah ongkos kirim) Tarif Iklan; Rp 22.000/mm kolom (BW/Hitam-Putih) Rp 35.000/ mmk (berwarna) Jitu: Rp60.000,-(max empat baris)1x muat Redaksi menerima tulisan karya asli, terjemahan atau saduran (dengan sumber asli bagi karya terjemahan dan saduran). Panjang tulisan antara tiga sampai tujuh halaman, diketik spasi rangkap, sertakan identitas diri. Redaksi berhak menyunting selagi tidak mengubah maksud tulisan. Wartawan Manado Post dilarang menerima uang maupun barang dari sumber berita. Wartawan Manado Post dibekali dengan kartu pers ketika menjalankan tugas. Jika ada kejanggalan, baik tentang identitas wartawan maupun tentang tindakan wartawan dapat menghubungi redaksi Manado Post. Artikel di semua rubrik berkode ‘bintang”(*) adalah pariwara


7

Layout: Budi Santoso

SENIN,01MARET 2010

r e m a j a g m i m Panitia Paskah Dilantik KETUA Komisi Pelayanan Remaja Sinode GMIM Pnt Drs Jantje Wowiling Sajouw melantik Panitia Paskah Remaja Sinode GMIM 2010 dalam ibadah di Jemaat GMIM Tiberias Wilayah Tondano, kemarin (Minggu, 28/2). Panitia yang dilantik meliputi Ketua Pnt Agustivo Tumundo SE, MSi, Wakil Ketua Pnt Santy Luntungan ST, Pnt Hesky Naray SIP, Pnt Henry Walukouw SE, Pnt Moudy Jantje Wowiling Sajouw Rondonuwu ST, MT dan Steven Liow S,Sos. Sekretaris Ruddy M Ratag, Wakil Sekretaris Pnt Alva Pangkey, Sym Jerry Wuysang SPd, MM, Pnt Tommy Waworundeng S,Sos, Pnt Hentje Lumentut SH dan Glendy Tamboto. Bendahara Sym Davy Awondatu SPd dan Wakil Bendahara Olga Togas Lalamentik. Panitia Pengarah Ketua Pnt Ir Diana Makagiansar Pioh MSi dan Wakil Ketua Pdt Ferdinand Sasuwuk. Sekretaris Pnt Meksi Sahensolar SPi serta beberapa anggota dari Komisi Remaja Sinode GMIM.(tas)

k

k r Ele’os dan Eugenia Tabur Kasih

Usung Kerukunan Beragama Salurkan Talenta Warga GMIM

Sabtu, Peluncuran NNBT KUMPULAN buku NNBT ialah Stvivenson Nyanyikanlah Nyanyian Bawias, Karel Y Ering, Ferry Baru bagi Tuhan (NNBT) Karundeng, Stevanus akan diluncurkan di Kasonso, Audi Kojongian, Auditorium Bukit InspiNO Korengkeng, Alex B rasi Tomohon, Sabtu (6/3) Lapian, Lendy W Singkoh, pukul 13.30 Wita. MenuHarry J Lengkey, Christian rut Wakil Ketua Bidang Mamuaja, Tonny Mandak, Ajaran, Ibadah dan Tata AJ Mokolensang, Wenny Gereja BPS GMIM Pdt Pantouw, AF Parengkuan, Altje Runtu Lumi MTh, AH Pelokang, Denni Piri, NNBT ini sudah dilakukan Max Pitoy, J Pontoh pengambilan gambar di Tamboto, Werlifen Pulu, BT beberapa jemaat. “Karena Theo Sambuaga Rembet, Alfrets YO Robot, bukan hanya dibukukan Ruddy Pogalin, Maikel saja tetapi dijadikan kaset rohani DVD-CD Sanger, Josep Manuel Saruan, Micky AR GMIM,” jelasnya. Sondak , Edy H Tarandung, Kiki Tumbol, Dia menambahkan, NNBT ini meruJackie Walangitan, Bertha S Warouw pakan buah karya dari warga GMIM untuk Pakambanan, Tafago Waruwu, J Wenas, Dirk dipakai dalam ibadah jemaat. “Sebab Wohon dan D Worotikan . banyak sekali talenta dari warga GMIM yang Katanya lagi NNBT ini telah diatur bisa mencipatakan lagu makanya dibuatlah oleh Panitia yang diketuai Berny Tamara, NNBT ini supaya menjadi acuan baru untuk Sekretaris Pdt Treisje Liow Mambo STh dipakai dalam peribadahan,” terangnya. dengan Ketua Penasihat Drs Theo Adapun nama-nama pencipta lagu Sambuaga MIPP.(tas)

Umat Katolik mulai Rayakan Masa pra Paskah

Berpuasa dan Berpantang Capai Kesucian

PRAPASKAH: Umat St Fransiskus Xaverius Maumbi saat Ibadah Jalan Salib (26/2).

PELAYANAN: Ev Ricko JWB Giroth saat mendoakan seorang warga jemaat

KESIBUKAN dan kelelahan kerja tak menjadi halangan bagi Evanggelis (Ev) Ricko JWB Giroth untuk melayani. Buktinya, Ketua Yayasan Ele’os Jakarta ini kembali melakukan Kebaktian Kebangunan Rohani (KKR) di Jemaat GMIM Tatapaan (Sabtu, 27/2), Minsel dan Sidang Jemaat GPdI Mesias Molompar I Tombatu Mitra (28/2) serta memimpin ibadah HUT Prof Dr AE Sinolungan, tadi malam. Di Jemaat GMIM Tatapaan Ev Ricko Giroth menggandeng Eugenia Ministry Jakarta pimpinan Christiani Eugenia Paruntu. Khotbahnya membahas tentang Bait Allah yang kudus. ‘’Tubuh kita adalah Bait Allah, karena itu Allah menghendaki supaya kita bisa hidup kudus, sehingga allah mau berdiam dalam tubuh kita,’’ ujar suami tercinta dari Olga Pieter ini. Di Sidang jemaat GPdI Molompar I, ayah tercinta dari Jonathan Giroth ini membahas tentang memaksimalkan pelayanan. Bahkan pada kesempatan itu, pengusaha sukses di Jakarta ini sempat menumpangkan tangan bagi anggota jemaat yang mau didoakan. Pada kesempatan itu, Yayasan Ele’os dan Eugenia Ministry memberikan sumbangan material bangunan untuk menopang pembangunan kedua gereja ini.(tas)

BERPUASA dan berpantang menjadi kewajiban umat katolik dalam masa puasa atau masa prapaskah. Ini bagian dari liturgi gereja dalam rangka persiapan hari raya Paskah, peringatan kebangkitan Tuhan Yesus. Masa ini berlangsung sejak hari Rabu abu pekan lalu. Komisi Kerasulan Awam Keuskupan Manado Pastor Fred Tawaluyan Pr menjelaskan, bagi umat Katolik, puasa dan pantang bukan hanya sekadar tidak makan saat ini, lalu ditebus dengan pesta pora pada waktu berikutnya. ‘’Puasa dan pantang dijalankan sebagai upaya mematikan diri dari kuasa kematian nafsu secara sadar dan sungguhsungguh, demi kesucian dan kemurnian rohani maupun batin. Puasa dan pantang harus dijalankan umat, dalam masa prapaskah ini dengan sepenuh hati. Demi pencapaian kesucian dan kemurnian hati menyambut paskah,’’ jelasnya. Dengan meneladani Tuhan Yesus lanjut Pastor Fred, umat Katolik ingin merenungkan kisah sengsara dan penderitaan Yesus selama 40 hari. Masa permenungan ini biasa diisi dengan kegiatan rekonsiliatif dan pertobatan. Dengan demikian gereja akan memfasilitasi umatnya untuk beribadah, rekoleksi, ret-ret dan

penerimaan sakramen pertobatan. Tidak hanya itu, umat diajak bersolider dengan sesama yang berkekurangan lewat aksi amal dan aksi puasa, sebagai bukti dan upaya pertobatan diri. Pastor Tawaluyan juga menambahkan, umat beragama dimana pun, suatu waktu mengenal dan menjalankan kewajiban beragama yaitu berpuasa dan berpantang. “Umat beragama juga mengenal puasa dan pantang. Semua dengan intensitas dan latar belakang masing-masing agama. Namun sesungguhnya mempunyai arti dan makna yang utama, ialah pengendalian diri. Suatu yang lebih luhur dibandingkan nilai jasmaniah,” tutur Ketua Yayasan Pendidikan Katolik ini. Di tempat lain, Socius Seminari Tinggi Hati Kudus Pineleng Pastor Danny Surentu Pr, saat disambangi wartawan koran ini kemarin (28/2), setelah memimpin perayaan ekaristi di gereja Santo Fransiskus Xaverius Maumbi, menuturkan, masa prapaskah adalah kesempatan memperkuat hati dan budi dalam menjalani puasa dan pantang. “Kita harus kuat menghadapi masa puasa ini,” tutur pastor yang baru merayakan ulang tahun ke-30 sabtu lalu.(mg/tas)

Perayaan Maulid Nabi di Kilu Permai

Lukman/Manado Post

AJARKAN KERUKUNAN: Ustadz Hamzah Kadir saat member ceramah di Mulid Nabi Muhammad SAW di Perumahan Kilu Permai, Mapanget, Minggu (28/2)

PERAYAAN Maulid Nabi Muhammad SAW 1431 H di Kota Manado berlangsung di mana-mana. Di Kecamatan Mapanget, hari kelahiran Rasulullah pada 12 Rabiul Awwal dipusatkan di Masjid Jami Baithul Solihin, Perumahan Indah Bumi Kilu Permai Paniki Satu, Mapanget Minggu (28/2) siang. Acara yang digagas jamaah Masjid Baitus Skolihin dan PHBI Kecamatan Mapanget diwarnai tradisi walimah yang diadop dari adat masyarakat Gorontalo. Sejak pagi hari, para jamaah membawa makanan dipenuhi hiasan warna-warni. Sebelum acara hikmah Maulid yang disampaikan Ustadz Hi Hamzah Kadir, panitia dan jamaah menggelar rampasan walimah di halaman masjid.

’’Tradisi ini selalu dilakukan bersamaan dengan maulid Nabi Muhammad. Alhamdulillah masih terpelihara,’’ ujar tokoh masyarakat Kilu Permai Sam Tondano, kemarin. Perayaan yang berlangsung sederhana dihadiri ratusan jamaah masjid dan tamu dari kaum nasrani, tokoh agama, Ketua PHBI Kota Manado Amir Liputo. Namun tak satupun pejabat Pemkot Manado hadir hingga acara selesai. ‘’Kita harus mempraktekkan kehidupan nabi yang amanah dan konsisten,’ ’ kata Hamzah. Amir Liputo mengatakan teladan rasulullah harus diimplementasikan. Yaitu sabar, pejuang kerukunan dan perdamaian. ‘’Jangan hanya didengar tapi tidak diamalkan,’’ ujarnya.(ham/tas)

Pemuda Katolik Siap Gelar Musda KOMISARIAT Daerah (Komda) Pemuda Katolik Sulawesi Utara segera menggelar Musyawarah Daerah (Musda) untuk memilih kepengurusan yang baru. “Jadi dengan berakhirnya masa kepengurusan periode 2006-2009, selanjutnya akan digelar Musda dalam waktu dekat ini,” kata Ketua Komda Pemuda Katolik Sulut, Drs Harold Pratasik, kemarin. Tekhnis pelaksanaan Musda tersebut lanjutnya, telah Harold Pratasik dibentuk panitia yang terdiri dari panitia pengarah dan panitia pelaksana. Panitia pengarah, lanjut Pratasik, terdiri dari Ketua Stevanny Kumaat ST dan Sekretaris Theodorus Lumi SPd. Sedangkan panitia pelaksana, Ketua Wandi Wewengkang, Sekretaris Yoseph E Ikanubun SPd dan Bendahara Novita Simbala SIP. Sementara dalam rapat internal panitia yang digelar, Sabtu (27/02) lalu, diputuskan pelaksanaan Musda pada 26-28 Maret 2010 bertempat di Panti Samadi Tomohon.(vip/tas)


CMYK

8

Layout: Tom Sondakh Iklan ini bisa dilihat di www.mdopost.com

SABTU, 27 FEBRUARI 2010

MANADO D I J U A L C E PAT. S e b i d a n g Ta n a h , SHM, Lokasi Liwas (dekat Klenteng) Luas Tanah 16.640 M2. Harga Rp 90 rb/m (nego) Peminat serius hubungi Pemilik : 0813 5003 9775, 0813 4023 1163. Tanpa Perantara (12/2-3) JKT Dijual / dikontrakkan K i o s d i M T C no. 83-89. Terima Kos lengkap di Jl. Sudirman no. 35 Manado. Hubungi 0431 - 333 4790, 863626 (10/2-3) UH DIJUAL RUMAH LT 13x15, LB 6x9, 2KT, RT, 1KM, listrik 900 W, air, cash 105Jt nego, atau 80Jt lanjut kredit sisa 10 thn x 300 ribuan, lok Mapanget Griya Indah F no. 21, hub. 0431 - 333 0964 (mtu) DIJUAL/ DIKONTRAKKAN, 2 Badan rumah Beton SHM, cocok untuk kos2an. LT 420, LB 408, 8 KT, 5 KM, RT, RM, RK, RS, DPR kering dan basah, Taman, Garasi 2 oto, air lancar, listrik 1800 watt, telepon, AC 2 unit. Malalayang samping akademi gizi jln tembus kantor camat malalayang. Hub 0813 5666 0061 (15/2-3) Moren

Fortuner Hitam G Lux 2007 325jt 75jt, Grand Vitara JLX Merah Maroon 2009 235jt 60jt, Jazz VTEC Hitam 2005 139jt 25jt, Innova V Biru 2005 160jt 25jt, Panther LS Hitam Turbo 2005 158jt 30jt, Nissan Xtrail XT Hitam 2005 200jt 45jt, Ford Focus Hitam LS Sporty 2006 175jt 45jt, Chevrolet Optra Coklat LS 2005 110jt 25jt, APV X Silver 2005 110jt 20jt, Kuda Diamond Merah 2004 109jt 25jt, Dynasaurus 115 jt merah 2007 150jt 30jt, Kijang New LSX Hijau 2003 117jt 25jt,

Rumah permanen beserta isinya terkecuali elektronik, SHM LT 271 m2, lantai 1: 123m2. Teras 16 m2, 3KT. Lantai 2: 123m2, balkon 6m2, 3KT. Fas kolam, telp, AC, list 2200 Watt, air pam lancar. Hub 0812 1379 4888 TP (22/2-3) ki2 TANAH + BANGUNAN (uk. 30x40) luas 1200 m2, pagar keliling, 1300 W, PDAM, dekat bandara dpn Kantor Metrologi (60 m masuk ke dalam). Harga nego, TP. Hub. Bpk. Ade, 0813 4079 3113, 0431 - 339 2923 MENERIMA KOST khusus wanita, rumah 2 lantai, air pompa, lokasi strategis ada tempat parkir, KM/WC dalam, Jl. Sam Ratulangi No. 206 depan Aneka mobil Showroom. Telp 335 9925 / 0852 5618 1855 (17/2-3) ktr 1. Mllyg view laut 4500 m2 / 6 unit rmh 2. Mllyg Manibang 300/150, 3KT, 225Jt. 3. Ranotana Kanaan 400/200 m2, 3 KT 4. Pakowa bwh 210/150 m2, 3 KT 5. Vila Mutiara 110/60 m2, 2 KT=65jt 6. Politeknik Kairagi 347m2 / 2LT = 250Jt. 7. Wen Win 120/60 m2, 3KT, 75Jt SHM Elit Properti 0431 - 336 9886, 0813 40088 798 21/1-2 (kntr)

Dijual mobil APV thn 2005 warna hitam type L, mulus, lanjut kredit, sisa 14x angsuran Rp. 2,660rb /bln, ass all risk, harga 75 jt (nego) hub. 0812 440 8865, 0431 3350295 (11-25/02) upi Panther Hi Grade 99/00 originil, AC dbl, PW, tape, velg, CL silver 80Jt. Kijang Expo SGX 99/00 biru met AC dbl, tape, velg, PW, alrm 98,5Jt. Hub 0431 - 337 3609, 0852 4026 5555, 0852 4010 8250 (3/7-8) ndy

Kijang SGX Gold 1999 99jt 19jt, Chevrolet Aveo Biru Sporty 2004 88jt 15jt, Chevrolet Aveo Merah AT 2004 90jt 17jt, KIA Pride Hitam MT 2006 107jt 20jt, Kijang PU Hitam 2003 79jt 25jt, Grand Max PU Biru 2009 89jt 19jt, L300 PU Coklat 2004 89jt 20jt

BERKAT ANUGERAH NEW FORTUNER 09 G 2.5 diesel hitam met 400Jt. Daihatsu Luxio X Ultimate 09 hitam met 155Jt. Suzuki Swift 100% baru burgundy red dress up 180Jt. Honda Jazz 08 merah met 165Jt. Livina XR 08 biru met 165Jt.

L300 PU Coklat Ladbak Baru 1996 47jt 20jt, Espass PU Master 1.5 Hitam 2007 65jt 15jt, Espass Station 1.6 Hijau 1997 38jt 10jt, Kijang PU Biru 1.5 1994 25jt 15jt, Kijang Krista Hijau 1.8 1998 99jt 19jt Terima jual / beli kendaraan baru / bekas Cash credit. Hub. Metro Mobil 330 1242, 0812 4300 565, 344 2585, 0852 9886 5154 (29/7-8) ap

APV Arena 08 burgundy red 157,5Jt. APV Arena 09 hitam met 165Jt. Avanza G 04 silver met 105Jt. Avanza G 04 merah met 115Jt. Avanza G VVTi 06 hitam met 138,5Jt.

DIJUAL Gran Max hitam 1.3 09 112 jt kredit 2 th sdh byr 10x sisa 14x angs 840 ribu, harga 32,5 jt.Gran Max Cream 08 1.5, Aptima, lanjut kredit 3 thn sdh byr 16x sisa 20x angs 4.420rb, hrg 30 jt. Gran Max hitam 09 lanjut kredit 2 thn sdh byr 5x sisa 19x angs 5.940rb hrg 22,5 jt. Hubungi : Eri 0852 5627 8265 (2/2-3) @tm J U A L M O B I L To y o t a R u s h G j u l i 07 silver km 56rb, jarang pakai, mulus, aksesoris, harga nego. H u b u n g i 0 4 3 1 - 3 3 0 0 1 4 0 T P (8/2-3) bnJ

Avanza G VVTi 08/09 facelift silver met 155Jt. Xenia Li VVTi aqua blue 07 125Jt. Xenia Li 04 coklat met 100Jt. Mitsubishi Kuda Diesel 01 hijau silver 95Jt. Mitsibishi Kuda GLX diesel biru 87,5Jt. Kijang LGX 1.8 00 biru met 120Jt. Kijang Krista 98/99 biru met 105Jt. Mercy C200 classic 97 coklat met 125Jt. Aerio 02/ 03 silver met 100Jt Yaris s a/t 06 hitam met 155jt. Feroza 94 75Jt. Feroza Megatop 97 hijau met 75Jt. Terios TX AT 07 hitam 175Jt. Blazer XR 04 hitam met 100Jt. Bagi anda yang mengutamakan kualitas, hub 0431 823822, 330 2141, 0813 4001 5522 (18/2-3) ap

DIKONTRAKKAN tempat usaha, luas bangunan 400 m2, cocok utk showroom, kantor, dll. Lokasi sgt strategis di Jl. Sam Ratulangi 177. Peminat serius hub. 865757, 336 5757 (1/3-4) djr Jual rumah LT 900 LB 300m ,4KT, lantai keramik garasi luas SHM IMB listrik 1300 W, air bersih & lancar, AC, lok masuk BPG Pineleng, harga nego. Hub. 0431 – 332 5422, 0852 4015 7887 (ap) Jual rumah 2KT LB 45, LT 204, lokasi Mountain View Residence J.9 Paniki Bawah, Mdo. Hub. 0819 4416 7963 (12-27/2) ddy Dijual rumah LT/LB 10x12 / 8x8, S H M , 2 LT, 3 K T, 1 R M , 2 K M / W C , 1AC, 900W, air pompa lancar, pagar keliling, lok Jl. Sea Perum Bangun Indah Celebes, J/7, harga n e g o . H u b . 0852 4034 3879 (6/2-3) kntr DIJUAL TANAH di Jl. Sulawesi Utara lingk 7 luas 2180 m2 SHM, belakang perumahan PLN dekat pasar Bahu. Dijual rumah di Jl. Sulawesi Bahu Lingk 7 No 77B luas 450 SHM, dekat kampus UNSRAT. Hub 0813 4023 0950, 0813 4017 4969. Tanpa perantara (1/3-4) juf

Odyssey O3 htm absolute, CRV 08 Silver, Jazz 08 Biru, Kijang Innova 04 G Biru, Taft 94 htm. Fortuner G Lux 05 silver. Gran Max PU biru 09. Berminat hub: 0431 - 360 1725 (27/1-2) ktr U D C r i s l e n . To y o t a H i - l u x k m sedikit ist fulfar hitam met 145jt. New Panther LS 2.5cc turbo 07 gold met 180Jt. CRV 03 matic h i t a m m e t 2 . 0 c c 1 7 0 J t . R i n o Ty t 96 57,5Jt. Honda New Stream 04/ 05 silver fulvar 168Jt. Suzuki Swift 07 ist 150Jt. Suzuki Swift 08/07 istimewa 155Jt.Kijang pu 05 hitam ist 97jt. Hub. 814483, 3 4 4 2 0 9 6 , 0 8 1 1 4 3 5 4 0 8 (24/4-5) ap Isuzu Panther PU 2002 Biru met AC, Tape, Velk, siap pakai, Toyota Rush 08 Silver Kond ist, hitam, ac tape, ps siap pakai.Kijang SSX 95 Merah met Kond ist, cat orisinil, siap pakai, Kijang original 92, Hijau met, siap pakai, Nego TP minat hub. 04313472147, 0813 4049 2298 (3/12-1) 1213 JUAL MOBIL. HARDTOP thn 82 a c , p w r s t e r i n g , a l a r m , V. c o b r a , ban 33 baru, wrn maron, full original: harga 95 jt nego. Espass PU 1,5 jumbo thn 2005 5 speed, velg ban baru warna putih, uang muka 19 jt angs 1,8 sisa 28x nego. Honda Jazz IDSI matic triptonic thn 05, tape cd, sound, alarm, velg 18 ban baru warna gold uang muka 55 jt, angs 4,3 jt sisa 29x n e g o . H u b 0 8 5 2 4 0 3 3 1 4 6 9 (16/2-3) ki2

DIKONTRAKKAN

DIJUAL RUMAH LT 400 m2 LB 160 m2 (lengkap perabot) 4KT, 4KM, air bor/sumur lancar, listrik 1300 watt, telp, garasi, taman, ac. Jl. Sea Malalayang 1 (dekat gereja Agathos) hub: 0852 9811 6286 (22/2-3) juf JUAL TANAH KAPLENG. Cash and semi cash. Lokasi Jl. Manibang – Wen-win. Ukuran / luas: 10x15 (150m2). 10x20 (200 m2), 15x20 (300 m2), 20x20 (400 m2). Hub telp (0431) 838817 HP: 0813 5627 9188 (18/2-3) upi Dijual 1 unit rumah tinggal LT 300 m . L B 2 1 0 m . SHM. 4 KT, 2 K M . l t keramik garasi luas SHM, 900 W. lok Parigi VII komp perum UNSRAT/ IKIP no 108 Malalayang I Manado. H u b 0813 4009 4270 (21/2-3) upi DIJUAL RUMAH: Di Tomohon Rumah baru permanen LT.211m,LB.Type 54 m2,2KT+1KP, dan RT/RK,2KM/WC.Hal samping masih luas utk pengembangan Lokasi Tmhn selatan Jln Raya Tmhn kom.Perum Tomohon Puri Indah Blok B/19 pojok masuk dr samping Ktr Pertamina Panas Bumi Kel.Lansot/Sarongsong Harga Nego Hub:367 3535 / 346 3303, HP.0813 4079 7522 / 0813 5646 6444 25/2-15/3) dsg

Jual cpt hrg nego 2 unit Isuzu Elf Euro 2 tahun 08. Hub. 0852 4015 4777, 0812 4310 630 (12/2-3) mrn Avanza G VVTi 08 hitam met 145jt, Avanza G 06 Hitam 125.5jt, DP 23. Xenia Li Family 06 VVTi Hitam 1 0 8 j t , D P 2 0 j t , Ta r u n a O x x y F G X Hitam 120jt, Carry PU 05 Putih 65jt, Livina XR 08 Biru 155jt, Katana GX 01 Putih 62.5jt, Katana 90 Putih 35jt. Bisa tukar tambah, cash & Credit. Minat Hub. (0431) 3 6 3 0 9 0 9 , 0 8 5 2 5 6 5 7 7 7 8 9 (27/1)1213 DIJUAL Mobil CR-V 02 mls warna h i t a m , T V, S o u n d s y s t e m R p . 1 3 2 , 5 J t H u b ( 0 4 3 1 ) 3 3 3 8 0 0 8 (28/1-2)UH ARSA AUTO SHOWROOM Honda All New Jazz 08 A/T Silver met 220jt, Innova 06 Hitam met 175jt, Livina XGear 08 Abu2 Tua Met 172.5jt, Gran Livina XR 08 Merah met 170jt, Jazz 04 Hitam met AirBrush 155jt, APV Arena SX 09 Abu2 met 145jt, Avanza G VTi 08 Hitam met 142.5jt, Xenia 09 Hitam met 145jt, Xenia Li M/T new 09 Silver met 140jt, Xenia Li M/T 08 Hijau met 135jt, Jazz IDSI Matic 04 Merah 135jt, Xenia Li M/T 08 Hitam met 132.5jt, Xenia Xi M/T 07 Biru muda 132.5jt, Mits Kuda M/T 03 Silver met 107.5jt, Carry PU 09 Putih met 105jt. Kijang G 95 Merah 75jt, Hardtop 83 Merah f u l v a r 7 5 j t . B i s a Tu k a r Ta m b a h Cash / Kredit. Minat Hub. (0431) 3 4 0 1 4 4 1 , 0 8 1 2 4 4 3 8 2 9 3 (5/1-2) 1213

TOMOHON

DIJUAL TANAH

DIJUAL RUMAH. Di Tomohon rumah baru permanen LT 211 m, LB. type 54 m2, 2KT+1KP, dan RT/RK, 2KM/WC. Hal samping masih luas utk pengembangan lokasi Tmhn Selatan Puri Indah Blok B/19 pojok masuk dr samping Ktr Pertamina Panas Bumi Kel. Lansot/Sarongsong Harga Nego, hub: 367 3535 / 346 3303, HP. 0813 4079 7522/ 0813 5646 6444 (1/3) juf

luas kurang lebih 1,3 HA (lebar muka kurang lebih 65 m), pinggir jalan raya Manado Bitung Ds. Kawangkoan. Berminat hubungi langsung 0431 - 3 3 2 8 48 4 (fla) J U A L TA N A H LT + 1 , 4 H A , l o k a s i perempatan jalan raya 46, melebar 150 m, di Manembonembo Atas Bitung, cocok utk usaha, pertokoan, perumahan, dll. Maaf tanpa perantara hubungi 0 8 1 3 5 6 7 2 0 4 4 4 (23/2-3) ags

MINAHASA DIJUAL TANAH KAVLING lokasi dekat kampus FIP UNIMA Tomohon Matani, depan jalan kampus kompleks puskesmas Matani harga 30 jt/kapling tanpa perantara hub 0431 - 3157819, 0813 5615 0069 (22-1/3) kntr

P R I M ATA M A A B A D I S H O W R O O M Jl. W. Monginsidi no. 116 Kel. Bahu Lk. II (Samping & Depan GMIM Immanuel Bahu) Ktr: 0431-833855, Ktr 2: 0431 - 9140305 HP 0431 – 335 3188, 0811 435 289

TUKAR MOBIL BEKAS ANDA KAMI GANTI DENGAN MOBIL BARU

Honda, Toyota, Daihatsu, Nissan, Suzuki

KAMI BANTU WUJUDKAN IMPIAN ANDA

- Toyota New Harrier 2.4 L - Premium Heather 4X2WD AT hitam met (okt 06 km 16 rb orisinil istimewa) - Toyota New Fortuner 2.5 G Diesel MT full orisinil (facelift) hitam met Januari 09 - Honda All New CRV 2.0 AT Februari 08 (faktur 08 NIK 07 Hitam Met) - Honda New CRV 2.0 MT facelift Juli 06 (faktur 05, silver met, orisinil) - Nissan X-Trail 2.5 STT jok kulit, hitam met 06 - Nissan All New X-Trail ST manual Grey met (orisinil, KM 12rb, September 08) - Suzuki Grand Vitara JLX MT Januari 07 (faktur 06, merah Ferrari, chroum 20”, sound quality, suspensi Eibach 4 wheel)

MOBIL MURAH BERKUALITAS

- Suzuki Carry GRV 1.5 MB merah met 03 (AC dbl blower, 7 seat, full orisinil) - Suzuki Carry Futura 1.5 PU Sept 05 - Daihatsu Neo Zebra ZL Extra 04 (AC, RT, CD, velg orisinil alloy wheel) - Daihatsu Taruna FL silver met Juni 01 - Daihatsu Taruna CSX 1.5 hitam met 02 - Daihatsu Neo Zebra PU 1.3 cargo 05 - Toyota Kijang GE abu2 tua met 95 - Toyota Kijang SSX - G Capsule 1.8 EFI 2000 (fulvar, CL, alarm, PW, EM, PS, CD, R/T, velg ring 16 ist) - Toyota Kijang LGX Capsule 1.8 Efi 00 (full orisinil, 2 unit: silver & biru met)

READY STOCK MOBIL BARU

- Suzuki Carry 1.5 PU 100% baru** - Mitsubishi Colt T120 SS PU 100% baru**

INDEANT 10 HARI READY

- All type Honda 100% baru*** - All type Toyota 100% baru*** - All type Daihatsu 100% baru*** ** Faktur langsung nama pembeli *** Syarat & ketentuan berlaku CASH BACK s/d 1, 5 Juta-an Untuk setiap aplikasi kredit yang disetujui MUDAH SYARATNYA CEPAT PROSESNYA !

Cara cerdas berInvestasi EMAS. Investasi Emas akan jd jauh lbh menguntungkan drpd sekedar membeli & menyimpannya (dilengkapi dg analisa pasar & prediksi pergerakan harga). Hub : NITA - 085229068068 (10/2-3) kntr Peluang bisnis luar biasa, kami memerlukan beberapa orang team leader. Setelah bergabung dlm 8 bln, bisa berkemungkinan berpeng-hasilan 600 jt/bln. Dan bisa bertambah terus tanpa bisa dibendung. Daftar sekali seumur hidup, tanpa tutup poin. Sudah terbukti, 1 org dari Gorontalo. Bergabunglah segera dlm “CLUB ORG CPT SUKSES”. Pelatihan diadakan setiap hari Senin jam 6 sore di DOLPHIN DONUTS Jl. Sam Ratulangi 51 Manado. Pendaftaran kirim SMS nama & alamat lengkap ke 0878 468 77977 9/2-9/3 ktr

JUAL MOBIL TIMOR 96 Deluxe, siap pakai, harga 32,5Jt nego. Berminat hubungi 0431 - 332 6540 (23-26/2) @tm TOYOTA KIJANG LGX 00 matic. Pemakaian 01 cream metalik, faktur Manado. Hub 0813 3759 9033 (22-28/2) MU Panther Hi-Grade LS 02/03 mls 110Jt. APV L 04/ 05 mls hijau met 105Jt. Xenia Li 07/ 08 spt baru 118Jt. Grand Max 1.5 VVTi 08/09 hitam met 107Jt. Terios TS Extra 08/09 spt baru 155Jt. Hub. 332 5422 Swift 08/09 70Jt ang 4.765rb x19. Kijang LSX 02/03 45Jt ang 3,650rb x22. Swift 08/09 km 10rb silver met 75Jt lnjt kredit 3,7Jt x18. Vios G 05/06 km 44rb silver met DB favorit 140Jt. Kuda Diamond 02/ 03 mls merah met 9 5 Jt. Bisa Tukar Tambah dan lising, cash & credit. Hub. 332 5422, 0852 4015 7887 (16/2-3) apa

Jual oto murah / BUTUH UANG

Jual oto murah/butuh uang. Panther PU 2008, Nissan Livina XR 2008 mulus, Dyna engkel ban 2004 mulus kas besi, DP 25 jt, Kijang PU 1.8 2005 DP 25 jt, mulus jarang pakai AC, Velg, Avanza G 2008 mulus, Zebra PU 2001, Kijang EFI 1.8 LSX 2000 mulus, Kijang Super 95 biru met, Kijang Super 96 abu-abu met, Harrier 2.4 2008, Camry Type V 2007 mulus, Taft GT 95 Zebra pick up 01 mulus UM 10jt. Cash & kredit tukar tambah DP murah, bunga ringan.

Hub 0812 4460 7889

Anda butuh dana, angs belum lunas? Kami take over, kendaraan minibus th 90 keatas truck/pu 2000 keatas, berkas lengkap langsung cair bpkb aman bunga ringan hub:

0812 4460 7889 (5/1-2) cdr

jual mobil

Paviliun 2 lt, fas:Kmr Set, Te m p a t T i d u r B u s a , L e m a r i , K u r s i 1 Set, KM, Kulkas, Balkon, View Manado, parkir luas, bebas banjir. Hub 0431 - 330 1718, 910 5 5 5 0 , 0 8 5 2 9 8 7 1 5 9 1 1 (wrn)

Feroza SE 95 2 unit, warna biru - silver & hijau silver, VR + ban radial 31, full audio, T V, DVD, snorkel, lampu cobra belakang, kondisi istimewa. Hubungi 0812 1099 0019, 0816 4833 241, 0431 - 340 1661 (26/1-2) @tm

pulsa murah

jual mobil

Dijual pulsa murah M-Kios dan all operator, harga 5:4350/10:9350/15:14350/ 20:19350/25:24350/50:47350/ 100:91350. Hub: 081 237 935 675 10/2-3/3 upi

BITUNG-MINAHASAUTARA

SALES MINUMAN Gol B+C pengalaman, hub 0813 8325 1267 / 0819 0134 6320 (25-27/2 jkt Sebuah perush Distribusi Nasional mmbthkn: 1. Admin 2. Accounting, kualifikasi:1. Wanita max 30 thn 2. Min S1 atau sdrjt 3. S1 accounting (2) 4. MS.Office 5. Dpt bkrj dibwh tekanan 6. Kerja tim 7. Jujur & brtnggng jwb. Gaji pokok, tunjangan dan bonus menarik. Kirim lamaran paling lambat 5 Maret 2010 ke: UPM Jl. Maesa 102 Ranomuut – Manado, Telp 0431-847356 (25-5/3) kntr PENERBIT BUKU untuk peraga pendidikan cari agen/distributor di Manado. Hub Sulistio / 0811 846 858 (27-2/3) juf Perusahaan Farmasi membutuh-kan: 1. Administrasi. Min SMA/SMK, MS Office (Pria / Wanita Single) 2. Salesman, min SMA, SIM C 3. Gudang, SMA Sederajat. Domisili Manado, jujur, disiplin & ulet max 30 thn. Lamaran lengkap, Srt Lamaran, CV, P.foto, Ijzh Trkhir, Pengalaman pekerjaan. Diantar langsung ke: PT. SURAMANDO Jl. Pingkan Matindas V/48 Dendengan Dalam (0431) 853788-878759 (22-10/3) kntr

jual mobil

D I J U A L To y o t a I n o v a 2 0 0 5 K o n d i s i Mulus, Silver Metalik. Rp. 135 Juta Nego Langsung Pembeli (TP) Hub: Cindy 0813 4085 9999, Satria 0 8 1 3 4 0 5 8 2 8 8 9 ( 1 5 / 2 - 3 ) bnj

DIJUAL MOBIL

Espass station 97 DP10jt ang 1.530.rb x23.Espass PU 06 DP 17,5jt ang 2jt x35, Avanza 08 V V T i D P 3 8 , 5 j t a n g 5 . 0 9 0 . rb x 3 4 , P a n t e r P U 0 5 D P 2 0 j t a n g 2 . 5 3 0 rb x35. BORNEO MOBIL jual beli h u b 0 4 3 1 3 3 1 5 3 5 2 (10/2-3) mrn All New Jazz S 08 merah, um 110jt, angs 5,9jt 20x, Jazz VTEC MMC 06 silverstone, um 35jt angs 4.8jt 35x/4jt 47x, New Avanza G VVTi 1.3 MC 10 100% baru, ready stock merah maroon, terima nama pembeli, um 27jt angs 5.3jt 35x/4.5jt 47x, New Avanza G VVTi 1.3 dress up MC 08, light aqua met, ist um 30jt angs 4.7jt 35x/3.9jt 47x, Avanza G VVTi 1.3 06 biru met, mulus, um 27.5jt angs 4.2jt 35x/3.5jt 47x, Avanza G 1.3 05 silver met, mulus, um 25jt angs 3.8jt 35x/3.2 jt 47x, Avanza G 1.3 04 biru met, mulus, um 22jt-an, Xtrail XT a/t 2004 biru tua met, um 45jt angs 5.8jt 35x/4.9jt 47x. Cash & credit hub. 0812 430 1169, 334 9596 (ap)

BUTUH DANA CEPAT

program komputer

Jaminkan BPKB mobil anda segala jenis mobil tahun 1992 ke atas. Bisa angkot tahun 1998 keatas. PU / Truck tahun 2000 keatas. Bunga ringan, proses cepat, dijamin pasti aman. Hubungi: 0813 4038 7461, 333 6666, 0813 4048 4250. LANGSUNG CAIR (hmd)

Jual program akunting toko, mini market, apotik, klinik, travel, hotel, buku besar, neraca, rugi/laba, hutang/piutang. Hub. IWAN 0852 8407 0707, 846484, 859778 www.veas.web.id

Jaminan BPKB Mobil anda segala jenis mobil tahun 1995 ke atas. Bisa angkot. Bunga ringan, proses cepat, dijamin pasti aman. Hubungi Albert, No Telp. 3369389, HP 0811 431 433 hmd

2. LT: 702 m (20m x 35m). listrik 900 watt, sumur bor, jln. SulawesiBahu.

Hub 0431 - 3310 100 23/2-3 ddy

YOSUA SERVICE Service Panggilan Bergaransi Luar / Dalam Kota Service / Cuci AC Single Split AC Multi Split AC Window Tambah Freon AC Split Isi Freon AC Window Pasang AC Split Pasang AC Window Isi Freon Freezer Kulkas Dispenser Mesin Cuci

Harga Rp. 25.000,Rp. 25.000,Rp. 25.000,Rp. 50.000,Rp. 100.000,Rp. 100.000,Rp. 90.000,Rp. 100.000,Nego Nego Nego

Hubungi: 0431 - 365 1804 0852 5623 5848 Winangun Lingkungan V Manado (5/1-2) djr

RANCANG BANGUN Wujudkan impian anda memiliki rumah dengan tatanan arsitektur dan interior yang ideal bersama kami yang sudah 8 tahun terbukti ahli, berpengalaman, profesional, teruji & terpercaya. Untuk informasi hubungi:

PT. SWADAYA INTI Jl. Bethesda No.58 Manado Telp. 0431-824937 Jl. Samratulangi (samping Gereja Stella Maris) Bitung, Telp. (0438) 35500

pijat refleksi

BPKB a/n Karel Erenst Neghe, alamat Tikala Baru Lk. IV Manado, jenis kendaraan Mitsubishi L300 pick up, no rangka MHML300DP2R294427, no. mesin 4D56C273329, no. pol. DB 8024 AF (@tm)

Menerima pesanan & menyediakan angkutan material batu, pasir, kerikil, sirtu, tela, tanah. Hubungi 0813 4004 5233 0852 4007 4968 (IBU MEYTA) 18/2-3 kntr

1. Tanah 5,2 Ha dpn Ruko Puri Kelapa Gading, samping Gedung Radar Cuaca Manado, Paniki Atas.

AquaMarine Diving – Bali English-spkg DIVE Guides Quality Hotel Thu 4 March Walkin interview 12-18:00 0818352285 or email CV to CV@AquaMarineDiving.com (25,27-2/3) kntr

Dijual Daihatsu Zebra Pick Up thn 2004 uang muka 40 jt sisa 6 kali, per bulan Rp 1.880.000,- cash Rp 47,5 jt, AC, CD, Audio. Nego, Tanpa perantara, hub 0813 4011 2214, 0431 - 3330 161 (Ki2)

ANGKUTAN MATERIAL

BUTUH DANA CEPAT

Dibthkn sgr Adm Wanita, S1 jujur, bertanggung jawab, max 30 thn. Sopir, pria, pengalaman min 2 thn menguasai min Kota Manado, max 30 thn, jujur, bertanggung jawab, disiplin. Lamaran ke Ruko Mega Smart 9 No 2 Jl. Boulevard Manado Hp 8881112/8881122 (1-3/3) juf

Menerima panggilan pijat refleksi dan body massage. Hub Bpk Novie 0813 4025 2427 (23/2-3) kntr

dijual sprei

DIJUAL CEPAT

DIBUTUHKAN Sales Pria, untuk pemasaran mesin foto copy laser & cash register, domisili Manado, punya kendaraan sendiri. Hubungi 0431 - 332 1555 (1-7/3) djr

KIA kondisi bagus, mulus, AC, tape, CL, PW, alarm, harga 50 jt, lanjut kredit per bulan Rp 2.065.000 selama 15x. Hub 0852 4034 4872

Menyediakan sprei, bed cover berbagai macam ukuran. Katun, halus dengan motif terbaru. Pesan antar min. 3 pcs. Tas berbagai macam merk, ada LV, GUCCI, GUESS, dll. Hubungi Yanti, 0431 - 877593, 348 2323 (ap)

Mobil Grand Vitara MT tahun 2008 mulus & nomor pilihan, warna burgundy red. Hub. Recky, 0812 4499 875 (fla)

Dicari utk warnet, Kasir Wanita, max. 25 thn penampilan menarik, kerja shift, bs komputer. ADMIN max. 25 thn, mau kerja shift, bisa komputer hardware. Bw surat lamaran ke CV. Dwi Sejati Motor Jl. Martadinata no. 32 Mdo (11-27/2) bnJ

(19/2-3) kntr

berita kehilangan

Toyota Corolla Altis 02 Hitam met mls, Great Corolla 94 hitam met cat asli, Avanza G 06/07 hitam metalik, mls siap pakai Daihatsu Xenia Xi 08 hijau muda met ist siap pakai Xenia Xi 06 Biru met angs 3.940 rb x 32 bln ass all risk thn 1 fulvar, Nissan Terano 02 Silver met, Isuzu Panther PU 05 hitam siap pakai, Kijang G 1994 putih, fulvar Honda City 08 silver met, Honda Jazz Vtech 06 Kuning DP 40 jt, angs 4.2 jt-an (sdh 4x), Jazz Idsi 06 Hitam met DP 60 jt nego, angs 4.6 jt-an (sdh 7x).Jazz 05 Merah Velk 18 Crom fulvar Jazz 05 merah DP 35Jt angs 4.4jt Bisa Cash & Credit, Tukar Tambah, Butuh Dana Tunai Jaminan BPKB Hubungi INDOSTAR (0431) 345 8868, 0812 4449 0718, 0813 4033 1168 (17/1-2) 1213

“BANJIR UANG”!!!

Anda Karyawan, ibu rumah tangga, Pensiunan? Ingin punya usaha & Income Jutaan/bln, bergabunglah menjadi agen resmi (outlet) dari prsh finance terbaik di Indonesia (bukan MLM) Hub : Alfian (382 90 90/83 444 7) (27/2-3) kntr

DICARI Beberapa Tukang Dorong Gerobak Bakso gaji Rp 2.300.000/bulan. Tunjangan Kesehatan, THR, Bonus. Syarat : KTP, jujur, ulet, bertanggung jawab, pengalaman. Hubungi : Koperasi Serba Usaha Mitra Sentosa (Samping Restoran Dabu-Dabu depan Indosat)

Telp Mas Dede 0852 5697 3979, 0431 3690232, Okta 0852 4094 5161 (3/2-3) kntr LOWONGAN KERJA Mitra Bank BUMN membutuhkan tenaga Collector untuk ditempatkan di wilayah: Manado, Tondano, Tomohon, Bitung, Kotamobagu, Gorontalo & Palu Kualifikasi: - Minimal tamatan SMA sederajat - Memiliki sepeda motor + SIM C - Jujur dan suka tantangan Lamaran dibawa langsung atau dikirim ke alamat: MULTIMEDIA PROMOSINDO Jln. Pumorouw No. 211 Manado (Lorong depan Harian Posko). Dapatkan income tak terbatas, uang transport, bonus & fee yang menarik. Kesempatan terbatas. Segera! Contact person: Bapak Efrin/Bapak Mario 25-20/3 kantor


9

Layout: Amos Tempone

SENIN, 01 MARET 2010

CATUR..... SAMBUNGAN DARI HAL 1

Memenuhi tugasnya, mereka langsung meluncur ke TKP. Sebelum ke TKP, Catur masih bercanda dengan beberapa wartawan. “Jangan dulu pulang, nanti akan ada kasus besar,” ujar Catur sambil tersenyum. Sampai di TKP, warga Aspol Sario Lingkungan III ini langsung mengumpulkan data dan barang bukti lakalantas antara Honda Tiger DB 9583 AY dan Suzuki Satria DB 6769 AX. Korban kecelakaan ini sendiri luka-luka dan telah diantar ke RSU Prof dr RD Kandou. Catur dan Jeffry juga mengumpulkan bukti-bukti lain, data dari saksi, serta pengukuran TKP. Kedua Polantas ini telah memasang tanda peringatan kalau sedang ada olah TKP dari polisi. Saking sibuknya dan merasa aman karena sudah ada signal peringatan, korban bersama Jeffry tak memperhatikan kalau ada mikrolet dari arah pusat kota yang melaju kencang. Mikrolet trayek Wonasa – Pasar 45 nomor polisi DB 4933 AE yang dikendarai Uwan Lahati (26), warga Wonasa lingkungan I Kecamatan Singkil, bermuatkan 8 orang penumpang yang ternyata adalah keluarga korban kecelakaan di TKP yang sedang diolah korban. Saat berada di jembatan, Uwan yang sudah mabuk berat dengan kecepatan tinggi menyalib mobil yang ada

BPS..... SAMBUNGAN DARI HAL 1

menyalahkan BPS soal hasil nominasi yang dilakukan panitia pemilihan di aras sinodal. ”BPS GMIM tidak mengintervensi panitia. Karena kami sudah menyerahkan semua tugas kepada mereka. Sehingga yang dilakukan panitia adalah benarbenar mengikuti aturan Tata Gereja GMIM 2007. Bagi yang masuk nominasi berarti itulah yang terakomodir lewat Tata Gereja,” ujar Pdt Lolowang, kemarin. Panitia pemilihan sendiri lewat Sekretaris Pdt Denny Paruntu menjelaskan, hasil nominasi itu semuanya tersaring sesuai Tata Gereja GMIM 2007. ”Nama -nama ini kami sudah periksa baik-baik. Yang lulus dan terakomidir sesuai aturan, bukan karena ada unsure lain. Kami hanya melakukan sesuai tata gereja saja,” tegasnya. Panitia juga menjelaskan, hasil nominasi ini masih akan dikaji kembali. Karena hasil nominasi ini sedang dilepar ke jemaat dan wilayah. ”Jika ada keberatan dan keganjilan terkait nama-nama bakal calon BPMS ini, masih diberikan kesempatan,’’ akunya. Penjelasan BPS dan panitia tadi, menyusul adanya keberatan warga GMIM atas hasil penyaringan nominasi Bakal Calon Badan Pekerja Majelis Sinode (BPMS) GMIM. Khususnya, panitia telah menggugurkan nama Pdt DR Nicolaas Gara MA dari daftar nominator. Kendati Pdt Gara mendapat dukungan 38 wilayah. Sebanyak 38 wilayah sangat mengharapkan mantan Sekum GMIM itu masuk nominasi. Tapi sangat disayangkan panitia mengganjal dengan aturan Tata Gereja GMIM 2007 Peraturan Tentang Sinode Bab V Pasal 19 ayat 5 dan 6. Isi Tata Gereja Bab V Pasal 19 ayat 5 yang berbunyi, ‘Kriteria Calon BPMS adalah

MULUT..... SAMBUNGAN DARI HAL 1

keluar Tang Sin, hanya Klenteng Kwang Kong yang direstui, itupun hanya satu tang sin. Dari dalam klenteng, aroma dupa dan kemenyan bunyi menyeruak hingga keluar klenteng. Musik khas upacara Cap Go Meh terus didendangkan tanpa henti. Dari dalam kuil para pengikut Tridharma mengenakan busana putih-putih, tanpa alas kaki. Di jalanan kendaraan dari arah Tuminting, Wawonasa yang melalui jembatan Megawati dan Mahakam serta Banjer dan Paal Dua menuju pusat kota tersendatsendat akibat padatnya penonton. Dan setelah beberapa jam menunggu, sekira pukul 16.00 WITA, dari dalam kuil, keluar rombongan pengiring Tang Sin. Rombongan diawali dengan tarian barongsai, diikuti parade anak-anak, disusul wanita dewasa yang mengenakan seragam putih bersih yang membawa 36 panji hijau. Kemudian tarian Cakalele Pinaesaan (persatuan bambu kuning) Minahasa, dua kelompok

di depannya. Karena pengaruh miras, Uwan tak memperhatikan lampu signal peringatan olah TKP. Tabrakan pun tak bisa dielakkan. Mikrolet itu menabrak dua anggota Sat-Lantas yang sibuk mengukur TKP. Mikrolet tersebut juga menyeret Catur, salah satu korban hingga 6 meter. Korban tewas seketika akibat luka yang sangat parah. Kepalanya pecah, leher serta tulang belakang patah. Sedang Jeffry sempat terserempet dan mengakibatkan cedera di bagian rahang dan pundak. Jeffry kini harus menjalani perawatan intensif di RSU Prof Kandou. Sopir mikrolet mengaku, dirinya tak memperhatikan jalan karena sudah mabuk berat. Dia juga tak melihat keberadaan anggota polisi yang sedang melakukan oleh TKP. “Saya nanti sadar menabrak orang, karena ada bunyi benturan,” ujar sopir mabuk itu. Sopir bersama 8 penumpang mikrolet maut itu langsung ditetapkan sebagai tersangka. “Kami punya bukti kuat, mereka berada dalam keadaan mabuk berat. Di mobil ditemukan dua botol minuman keras,” tegas Wakapoltabes Manado AKBP Hendra Supriatna, yang juga terlihat di TKP sesaat setelah kecelakaan. Sementara itu Caturyadi, langsung mendapat penghargaan. Pangkatnya dinaikan dari Aipda menjadi Aiptu. “Aipda Caturyadi tewas ketika sedang melakukan tugas, karena itu kami memberi

penghargaan bagi dia,” ujarnya. Setelah disemayamkan di rumah duka, korban dimakamkan di Taman Makam Pahlawan Kairagi, Mingggu (28/2) pukul 16.30 Wita. SEMALAM 3 ORANG TEWAS LAKALANTAS Semalam itu di Manado ada tiga warga yang tewas Lakalantas. Kecelakaan maut lainnya terjadi di ruas jalan Winangun. Peristiwa yang terjadi di kawasan Kodim Manado, Sabtu (27/2) sekitar pukul 23.00 Wita, menewaskan dua orang, Wenry Tambuwun (17), warga Winangun I Lingkungan V Jambore Malalayang dan Frans D Supit (22) warga Desa Pineleng I Lingkungan IV Minahasa. Dari informasi yang diterima, Wenry pengendara Honda Revo DB 9133 LU membonceng Ruslan (20) yang sekarang dalam keadaan kritis. Mereka menabrak Frans yang membawa Yamaha Vega DB 9539 MC dari arah berlawanan. Wenry yang mengarah ke Pusat Kota dari Winangun, tewas di tempat sedangkan Frans meninggal saat dalam perjalanan ke Rumah Sakit Bhayangkara Karombasan. Hasil visum menyatakan, kedua korban meninggal karena mengalami patah tulang leher, sedangkan Ruslan mengalami luka serius di sekujur tubuh dan sekarang sementara mendapatkan penanganan intensif dokter di RS Prof Kandou. Dengan demikian, semalam terdapat tiga orang yang tewas Lakalantas di Manado.(gel)

pendeta dan atau Guru Agama harus Pekerja GMIM’. Sementara ayat 6 berbunyi, ‘Calon BPMS tidak pernah dikenakan disiplin gerejawi’. “Soal pendeta Nico Gara ini sudah berurusan dengan Badan Pekerja Sinode karena sesuai yang kami ketahui dan temui, Pdt Nico Gara sudah dipensiunkan dan tidak lagi sebagai pekerja GMIM,” ungkap sekretaris panitia Pdt Paruntu. Sejumlah pendeta GMIM sendiri antara lain Pdt Jefry Kalalo berharap, nama-nama yang masuk nominasi harus dilakukan secara adil dan bijaksana. ”Warga GMIM berharap sistem yang dilakukan panitia sesuai aturan dan bukan karena ada intervensi untuk mencekal para calon-calon terbaik GMIM,” harap Pdt Kalalo. Ia berharap GMIM sudah saatnya memiliki pemimpin gereja yang baru dan bisa menata system pelayanan yang bersifat kehambaan. “Bukan memasukan unsure politik ke dalam gereja dan menjadikan gereja seperti birokrasi,” akunya. Dia mengajak kepada pendeta dan utusan jemaat lainnya yang bakal memilih nanti agar mengandalkan hikmat Tuhan. ”Marilah menjadi hamba Tuhan yang berkata ya di atas ya dan berkata tidak di atas tidak,” tambahnya. Ia mengakui Pdt Nico masih bisa diperhitungkan dalam Sidang Majelis Sinode nanti. ”Sebab jangan sampai ketidakadilan ini menyebabkan jati diri gereja ini hilang karena mempensiunkan atau memberikan keputusan semena-mena. Pemimpin gereja harus berevaluasi supaya gereja ini tetap berjalan dengan baik,” tambahnya. Hal yang sama dikatakan Pnt Rein Tumilaar. Ia mengaku menyesal karena Pdt Nico Gara merupakan kader yang berpotensi di GMIM. ”Sudah nyata dukungannya berarti dirindukan warga GMIM, jadi harus dikaji kembali nominasi ini dan aturan

Tata Gereja yang dibuat harus dilihat apa memang benar-benar sesuai yang dilimpahkan kepada Pdt Nico Gara atau hanya dipermainkan karena kepentingan panitia atau manusia,” tutur Tumilaar sambil berharap Pdt Nico ini masuk bakal calon BPMS. Lain halnya dengan Pdt Lucky Rumopa. Ia melihat bahwa Tata Gereja belum menjadi ukuran kelayakan dan kejujuran tiap kandidat apakah mereka mampu dan dapat menahkodai lembaga sakral ini ke arah yang lebih baik. Pdt Rumopa menambahkan, kandidat penatua sangat minim dan sepertinya tidak ada lagi kader gereja. ”Tetapi yang penting adalah kita serahkan kehendak Tuhan saja bukan kehendak manusia,” ungkap Rumopa. Sementara di lain pihak, penjelasan panitia, hasil penyaringan nominasi BPMS GMIM belum bisa menjamin bahwa yang terbanyak dukungan adalah calon ketua Sinode nanti. Hal ini masih menjadi pertimbangan dalam pemilihan saat Sidang Sinode GMIM yang akan dilaksanakan di Wale Ne Tou Minahasa di Tondano 22-28 Maret nanti. Ia mengakui unsur pendeta yang masuk nominasi semuanya berpeluang sama untuk menjadi ketua Sinode GMIM. ”Inikan baru bentuk dukungan wilayah-wilayah karena yang akan memilih nanti terwakili dari jemaat, wilayah mengutus 2 personil dan Badan Pekerja Sinode sekarang,” ungkapnya. Sebab katanya lagi yang punya hak memilih bukan hanya dari 99 wilayah tersebut. Pemilihnya nanti diperkirakan mencapai sekitar 1.959 utusan wilayah dan jemaat (lihat grafis).”Jadi tidak menjamin kalau Pdt Supit tertinggi dukungan, dialah yang bakal jadi ketua sinode. Bisa saja saat pemilihan muncul nama lain yang tertinggi,” jelasnya. (oes/myw)

musik bambu klarinet, irama satria dan satria laut, barongsai. Di belakang rombongan pengiring, seluruh mata memandang takjub, tatkala seorang Tang Shin yang nama aslinya Fong King Siang keluar dari Klenteng dewa Kwan Kong. Belum lama melangkah keluar dari kuil, dari mulut Tang Sin menetes darah segar. Tang Sin balik lagi ke dalam kuil. Tang Sin yang ditandu (Kio) hanya berputar di lokasi sekitar seratus meter dari Klenteng Kwan Kong menuju toko Jantung Hati. Prosesi ini yang berakhir pukul 18.00 WITA.“Meskipun hanya satu Tang Shin yang keluar namun perayaan Cap Go Meh ini sangat menarik dan seharusnya dipikirkan oleh Pemerintah Kota Manado dan Propinsi Sulut untuk dimasukan dalam kalender tahunan,” ucap Herdy (54) dan RT Thomas (60) warga Pinaesaan. Sementara itu Ketua Yayasan Tri Dharma Hengky Widjaya mengatakan, perayaan ini sudah menjadi agenda tahunan yang tetap digelar. “Meskipun tahun depan Thang Shin tidak diturunkan namun ivent ini tetap

kami gelar,”ucap Hengkie. Di tengah kebisingan, owner Manado Town Square (Mantos) ini mengatakan, yang menjadi Tang Shin, adalah seorang pekerja swasta didikan klenteng Kwan Kong, sekaligus pelatih wushu. “Ko Siang ini sudah beberapa kali menjadi Thang Shin,” tuturnya. Sepanjang parade ini, apara kepolisian bersiaga di lokasi yang dekat dengan Toa Pe Kong. Jalan masuk menuju Jalan Wayang maupun dari arah Kelurahan Calaca dipenuhi aparat, begitu pun di seputaran Kampung Arab dan persimpangan Hotel Plaza. Dari pantauan Koran ini terlihat masyarakat dan para pejual memadati area klenteng dan sepanjang jalan Panjaitan minggu(28/2). Keamanan langsung ditangani oleh Polsek Wenang. Kapolsek Wenang AKP Anthoni Wenno mengatakan bahwa, situasi jalanya acara ini aman terkendali, seluruh anggota di Polsek Wenang dilibatkan. ‘’Pengamanan tertutup dari dari Poltabes dan Polda sedangkan Polsek Wenang pengamanan secara terbuka,’’ujarnya.(tim)

PARADE..... SAMBUNGAN DARI HAL 1

perangkat desa seluruh Indonesia. Intinya adalah memperjuangkan agar jabatan Kades bisa mencapai 10 tahun serta tiga poin penting lainnya, yaitu DPR RI harus segera mensahkan RUU pedesaan tentang anggaran pedesaan sebesar Rp1,3 miliar, anggaran Pilkades menjadi tanggung jawab APBN dan memperjuangkan Jamsostek bagi aparat desa. Dari puluhan ribu massa yang ikut berunjuk rasa, hanya 50 orang yg diwakilkan termasuk delegasi Sulut untuk masuk ke gedung DPR RI, di bawah pimpinan Ketua Parade Nasional Sudir Santoso SH MH dan diterima oleh Ketua DPR RI Marzuki Alie serta seluruh

RIBUAN..... SAMBUNGAN DARI HAL 1

kendaraan independen LouisRizali mendapat dukungan penuh warga dari 87 kelurahan yang di kota ini. Dukungan militan dari massa pendukung terlihat saat peresmian tim relawan mereka pada, Sabtu (27/ 2) akhir pekan kemarin di Aula Ignatius Manado. Ribuan massa tumplek bahkan sampai di luar aula untuk memberikan dukungan pada Cawali Louis Nangoy SH dan Cawawali KH Drs Rizali M Noor. Warga hadir secara spontanitas karena sangat menginginkan pasangan pruralisme ini memimpin

HENNY..... SAMBUNGAN DARI HAL 1

besar. Maklum, namanya sudah disodorkan ke DPP PDIP. Soalini,Henny,sapaanakrabnya, menyatakan siap untuk berjuang bersama PDIP. “Yang pasti keinginan saya ikut bertarung di pilgub adalah karena keterpanggilan untuk membangun daerah,” ungkapnya,

SHOW..... SAMBUNGAN DARI HAL 1

kegiatan yang digelar dalam rangkaian Xpresi party, yakni Lomba Mading, Model Competition, Jurnalis Competition, Band Competition, Speech Competition (Pidato Bahasa Inggris). Seperti tahun-tahun sebelumnya, setiap peserta sama sekali tidak akan dibebani uang pendaftaran. Hanya, untuk tahun ini setiap peserta diwajibkan memiliki buku rekening tabungan di Bank Sulut. Bukti buku rekening ini jadi syarat saat mendaftar. Kewajiban ini tidak sulit tapi justru memberikan keuntungan kepada peserta. Selain diajar untuk memulai budaya Ayo Menabung sejak masih sekolah, peserta bersangkutan akan memiliki simpanan di Bank Sulut, Torang pe Bank. “Bagi yang baru akan membuka rekening, tidak akan dibebankan biaya administrasi sama sekali,” terang Direktur Utama Bank

PEMPROV..... SAMBUNGAN DARI HAL 1

pencanangan Program Sulut Peduli Ibu Hamil oleh Gubernur SH Sarundajang, Kamis (25/2), di Gedung MIcon. Kegiatan ini dirangkaikan dengan pencanangan Sulut Peduli Demam Berdarah dan Hari Kesatuan Gerak PKK ke-37. Menurut Gubernur, Sulut yang berada di posisi kedua Indeks Pembangunan Manusia (IPM) se-Indonesia, salah satunya ditunjang dengan kualitas kehamilan pasang usia subur. “Pembentukan kualitas hidup manusia harus dimulai dari dalam

anggota Komisi II DPR RI. Bahkan wakil ketua DPR RI Priyo Budi Santoso dan anggota Budiman Sudjatmiko ikut menerima para demonstran. Eman Cs sendiri ketika dimintai tanggapannya mengatakan, apa yang mereka perjuangkan adalah demi kesejahteraan seluruh desa yang ada di Sulut. “Kami akan berupaya agar apa yang menjadi aspirasi seluruh kepala desa di Negara khususnya Sulut, akan dikabulkan,” tandas mereka. Pasca demo ini aspirasi kuat dari masyarakat Kawanua yang mendesak untuk segera dibentuk Parade Nusantara Sulut. “Memang salah satu permintaan Parade Nusantara pusat adalah segera dibentuk kepengurusan di Sulut. Dan kami menargetkan paling lambat akhir Maret ini sudah terbentuk,” tutur Ronald Maringka. Adapun pihaknya masih

PERJUANGKAN HAK APARAT DESA: Suasana saat demo damai di Senayan yang dipimpin Ketua Parade Nusantara Sudir Santoso SH MH. Insert Para delegasi Sulut Edwin Eman, Ronald Maringka dan Marchel Dotulong.

mempertimbangkan beberapa calon ketua yang dianggap kredibel untuk menjadi ketua. “Sudah ada beberapa yang menyatakan minatnya, namun kami masih mempertimbangkan-

nya dari berbagai faktor. Karena ini organisasi massa yang besar pemimpinnya juga harus berkualitas serta memperhatikan para aparat desa,” pungkas Maringka kemarin.(ras)

kota ini. “Pasangan pak Louis dengan aba Rizali sangat tepat memimpin Kota Manado. Programprogram mereka untuk mengangkat perekonomian warga kecil, pendidikan serta menggenjot fasilitas publik memang sangat dibutuhkan warga,” jelas Jhony Sasia, warga Wenang. Duet Louis-Rizali sangat didukung warga Manado, karena figur Louis, politisi handal, berpengalaman namun selalu mengedepankan kepentingan rakyat dipadu pribadi Rizali, seorang imam yang juga mengutamakan masyarakat kecil. “Pemerintahan yang bersih tanpa kolusi, korupsi, dan nepotisme itu menjadi tujuan kami. Hak rakyat

harus dikembalikan pada rakyat,” jelas Louis Nangoy. Dalam pidatonya personil DPRD Sulut periode 1982-1987 itu, menyorot kebijakan pemerintah dalam berbagai program. “Misalnya pembangunan kantor pemerintah yang berlebih-lebihan banyak yang mubazir, seharusnya fasilitas publik atau kepentingan rakyat yang diutamakan. Misalnya pembangunan tempat berjualan yang respresentatif untuk para PKL,” tandas Nangoy yang langsung disambut tepuk tangan riuh pendukungnya. Kegiatan ini betul-betul heboh karena Louis-Rizali mendapat dukungan tokoh-tokoh ternama Sulut maupun nasional. Seperti

tokoh pendidikan Nasional Prof Dr HAR Tilaar MSC Ed, Mayjen (Purn) Ferry Tinggogoy, Pdt Hans Sumakul MTh, Pastor Marcel Rarun, Moh Nur Dunggio LC MA dan M Djabir Gusti Gafur. Tak ketinggalan dukungan penuh dari keluarga besar Nangoy-Sondakh. “Terima kasih atas dukungan warga,” ungkap putri sulung Louis Nangoy, Shirley Nangoy yang juga dikenal sebagai General Manager Makarizo Indonesia. Pada peresmian ini juga mempertegas duet Louis-Rizali mewakili pruralisme, dengan kental budaya tiga etnis. Minahasa dengan Musik Bambu, penampilan Barongsai khas Cina dan Muslim lewat Samrah. (ras/*)

akhir pekan lalu. Berkaitan dengan niatan itu, dia mengimbau para kandidat lain untuk tulus membangun Sulut. Pasalnya, bukan tidak mungkin ada kandidatkandidat tertentu yang disponsori pihak-pihak tertentu, yang bisa membuat pencalonan mereka jauh dari kesan elegan. “Jangan sampai kita gadaikan Sulut,” ujarnya. Walau demikian, dia mengaku kandidat-kandidat yang memiliki

sponsorship seperti itu sah-sah saja, selama hal tersebut pada akhirnya tidak merugikan Sulut. “Saya khawatir nanti para sponsor itu kemudian menagih dananya lewat proyek-proyek di Sulut,” tuturnya. Menguatnya pengusaha sukses ini di bursa papan dua, tak lepas dari kapasitas Henny. Termasuk visi, misi dan program Henny yang disodorkan kepada warga Bumi Nyiur Melambai.

Ketua DPD PDIP Sulut Freddy H Sualang ikut membenarkan peluang Henny. “Kapasitas Ibu Henny sudah tidak diragukan lagi. Jadi peluang di PDIP sangat besar,” katanya. Apalagi, Henny memiliki akses untuk menghadirkan investor di Sulut. “Jadi kehadiran Ibu Henny di pemerintahan akan sangat membantu daerah khusus untuk peningkatan perekonomian rakyat,” tandasnya.(mpg)

Sulut, Drs Jefry Wurangian. Pihak panpel sendiri menyiapkan hadiah menarik bagi tim atau sekolah yang siswanya paling banyak menabung di Bank Sulut. “Tim atau sekolah yang menunjukkan bukti berupa buku tabungan terbanyak pasti akan mendapatkan hadiah yang menarik dan so pasti memuaskan. Beberapa waktu lalu, selain hadiah yang sudah disiapkan panitia, artis yang kita undang yakni Agnes Monica mengunjungi sekolah yang siswanya paling banyak menabung di Bank Sulut. Tahun ini kita menyiapkan kejutan yang tidak kalah heboh,” tandas Junaidy Holung, koordinator iven X’presi Party. Sisi lain yang membuat gengsi kegiatan ini makin tinggi adalah hadiah super heboh yang disiapkan oleh IDP Education Australia dan ELC (English Language Course) Manado. Dimana, pemenang pertama kompetisi pidato Speech Competition (Pidato Bahasa Inggris, red) akan menikmati indahnya

negeri Kanguru, Australia, tepatnya di Kota Adelaide. Sang jawara sendiri akan mendapatkan tiket PP ManadoAustralia, akomodasi plus uang saku. Wow. “Pemenangnya cukup menyiapkan paspor,” Joice Karamoy, pimpinan IDP Manado yang didampingi dua staf, Anelie dan Primi. Bagaimana dengan juara 2 dan 3? Untuk posisi ini IDP juga menyiapkan paket hadiah yang tidak kalah menariknya. Keduanya akan mendapatkan liburan gratis ke Bali. Tiket PP Manado-Bali disiapkan, plus akomodasi dan uang saku. Kadis Diknas Manado Ferry Karwur yang dihubungi koran ini memberi apresiasi positif terhadap kegiatan Bank Sulut Xpresi Party. Menurut birokrat familiar ini, Diknas sangat mendukung dan siap memberikan support penuh demi kesuksesan kegiatan ini. “Ini kegiatan yang luar biasa positif. Kepsek harus memanfaatkan iven strategis sebagai momen untuk

mengeksplore bakat dan kemampuan siswa-siswa di sekolah mereka masing-masing,” terang Karwur. Ditambahkannya, Xpresi Party adalah kesempatan langka yang jarang-jarang digelar di Manado. Oleh karena itu, Karwur mengaku akan turun langsung di lokasi kegiatan sekaligus mencari tahu bakat serta talenta pelajar, khusus di sekolah-sekolah yang ada di Manado. “Kepala-kepala sekolah mesti mengikustsertakan siswanya di agenda yang sangat positif ini karena orientasinya satu visi dengan harapan dan program kerja Diknas,” akunya. Karwur menambahkan, kepsek dan guru-guru juga diharapkan melihat ajang ini sebagai sarana untuk memberi tempat kepada siswa mengaktualisasikan bakat dan kemampuan ekstra kulikuler siswa. “Diknas sangat berterima kasih kepada Manado Post karena menggelar iven yang sangat positif dan luar biasa ini,” tandasnya. (gel)

kandungan,” kata Gubernur. Gubernur menambahkan keterpaduan seperti ini, antara Pemprov dengan BKKBN, harus terus dibina bahkan ditingkatkan untuk kesejahteraan rakyat Sulut. “Pemprov merasa berterima kasih kepada BKKBN yang sangat peduli pada kondisi kesejahteraan keluarga-keluarga di Sulut lewat berbagai programnya. Pemprov sangat terbantu,” ujar Sarundajang. Sementara Deputi Bidang Keluarga Sejahtera dan Pembangunan Keluarga (KS PK) BKKBN RI, Drs Pranyoto MSc berharap, Pemprov Sulut mampu mempertahankan posisi Sulut dalam 3 besar terbaik dalam IPM. Katanya, untuk tetap bertahan

atas, BKKBN dan Pemprov Sulut memberi perhatian kepada masyarakat yang ingin ber-KB tetapi belum mendapat pelayanan. “Terutama mereka yang berada di daerah tertinggal dan perbatasan. Selain itu di kantong-kantong kemiskinan, karena kenyataan menunjukkan masyarakat miskin jumlah anaknya lebih banyak dari keluarga mampu,” ujar Pranyoto. Ketua Tim Penggerak (TP) PKK Sulut Ny Deetje S a r u n d a j a n g - Ta m b u w u n mengatakan, sebagai gerakan yang telah mengakar di masyarakat, PKK tetap konsisten dengan program-program pemberdayaan dalam rangka meningkatkan kualitas hidup masyarakat.

“Contohnya kemitraan dengan BKKBN untuk kesejahteraan keluarga-keluarga, dan Dinas Kesehatan lewat pemberantasan penyakit menular,” kata Ny Deetje. Sedangkan Kepala BKKBN Sulut Dra Mieke Sangian mengatakan, kegiatan terpadu antar instansi: TP PKK Sulut, BKKBN, dan Dinkes Sulut ini pada hakikatnya untuk lebih memantapkan komitmen pemerintah terhadap kualitas hidup bangsa sebagai barometer kekuatan pembangunan. “Harus diingat juga bahwa BKKBN itu tidak hanya mengurusi kontrasepsi saja, tapi lebih pada kegiatan pemberdayaan untuk kesejahteraan masyarakat,” ujar Sangian.(irz/**)


11 S E N I N , 1 M A R E T 2 0 1 0

ART: RUSMAN LINGGAMA/MP

Novi Tewas Ditikam Adik Kandung

penganiayaan Kepala Billy Dibacok NAAS nasib Billy Papuas (23), warga Kelurahan Ranotana Weru Lingkungan V Kecamatan Wanea Manado. Korban menjalani perawatan intensif tim medis. Kepala bagian belakang sebelah kanan kena bacok oleh orang yang tak dikenal. Peristiwa ini terjadi Minggu (28/2) dini hari, sekitar pukul 02.00 wita di Kelurahan Banjer Kecamatan Tikala. Menurut pengakuan korban pada polisi, saat itu dia baru pulang dari rumah temannya di Banjer. Tiba-tiba dari belakang datang seseorang yang tak dikenal dan langsung menghantam dengan parang. Korban mengaku tak mengenali tersangka karena saat peristiwa terjadi korban langsung pingsan. Saat itu, korban dalam keadaan setengah mabuk karena baru saja menggelar pesta miras bersama teman-temannya. Sekitar pukul 14.00 Wita, korban yang masih terlihat lemah dan dibalut perban dibagian belakang bersama orang tuanya mendatangi Mapoltabes Manado untuk melaporkan kejadian ini. Kapoltabes Manado Kombes Pol Aridan Roeroe, melalui Ka SPK Poltabes Manado, Ipda Cornelius Thomson, membenarkan adanya peristiwa ini. “Pelaku sudah sementara dalam pencarian,” ujarnya singkat.(gel/van)

k a t a m e r e k a Moriva Moningka Siswi SMA PEMERINTAH, polisi dan masyarakat harus sinergis memberantas trafficking. Perdagangan kaum perempuan sangat jelas melecehkan derajat dan martabat kaum wanita. Janganlah eksploitasi kaum perempuan di hal-hal negatif. Satu kata, berantas sampai ke akar-akar praktek trafficking.(*) Shindy Kalengkongan Mahasiswa SAYA berharap Polda Sulut dan pemerintah dapat menanggulangi permasalahan trafficking yang terjadi selama ini. Kasihankan image perempuan Sulut di luar daerah. Selain itu, peran orang tua juga harus aktif untuk memantau pergaulan anaknya. Para pelaku harus ditindak tegas sesuai aturan dan hukum yang berlaku. Tetapi yang paling penting juga kepada yang bersangkutan untuk waspada dan jeli akan rayuan dipekerjakan di tempat hiburan.(*)

lukman/manado post

RAZIA: Polda Sulut gencar melakukan operasi lalu lintas. Tidak sedikit pengendara diberikan sanksi karena tidak mematuhi aturan lalu lintas.

Dua Warga Gantung Diri Terjadi di Langowan dan Tuminting LANGOWAN—Aksi gantung diri kembali terjadi, kemarin (28/2). Kali ini dilakukan Max Amelius Musak (53) warga Amongena Satu Langowan dan Yonathan Kotamaya (24) warga Mahawu lingkungan VI Kecamatan Tuminting. Max mengakhiri hidup pukul 06.15 wita karena stres dengan penyakit yang diderita sedangkan Yonathan yang tewas pukul 02.30 wita di rumah kost masih diselidiki polisi. Max yang keseharian sebagai pedagang pertama kali ditemukan keponakannya Farida Horman. Saat itu Farida hendak membawa makanan kepada pamannya. Saat tiba di pintu depan Farida memanggil beberapa kali nama korban namun tidak ada jawaban.

Penasaran tidak ada jawaban, Farida menuju ke kamar tidur korban. Alangkah terkejutnya Farida melihat korban tergantung di seutas tali dengan lidah menjulur keluar. Farida langsung berteriak meminta tolong kepada tetangga. Takut menyentu tubuh korban, warga kemudian menghubungi aparat kepolisian. Sedangkan Yonathan ditemukan pertama kali oleh Aliudin Berhamba (30) tergantung di rumah kost milik Kofia Buhang. Saat Aliudin hendak merebus mie instan, dia terkejut melihat Yonathan tergantung di balok dapur terlilit kabel TV hitam. Pemilik kost langsung menghubungi Polsek Tuminting. Kapolres Minahasa AKBP WD Herman membenarkan Musak tewas gantung diri. Selanjutnya, Kapolsek Tuminting AKP Faturochman SH membenarkan adanya kejadian gantung diri di Tuminting.(ylo/old/van)

Tidak Terima Ibunda Dibentak LANGOWAN—Malang nasib Novi Wungkar. Pria 44 tahun warga Desa Amongena Satu Kecamatan Langowan Timur tewas ditikam adiknya YW alias Nabi (29), kemarin (28/2) sekira pukul 16.50 wita. Nabi menikam sang kakak karena merasa kesal ibunya Adeice Poluan (75) dimarahi korban dengan kata-kata kasar. Ceritanya, sore itu Novi yang berbadan besar mendatangi ibunya di rumah. Tanpa alasan jelas, dia memarahi ibunya dengan kata-kasa kasar dan kotor. Ibu Poluan juga menegur Novi yang adalah anak tirinya itu. Korban tidak menerima setiap keterangan yang disampaikan. Pertengkaran mereka sepertinya didengar Nabi yang saat itu berada di rumah. Melihat ibunya dimarahi, Nabi mencoba memberikan penjelasan. Namun tidak diindahkan sang kakak. Nabi pun tetap diam melihat perilaku kasar kakaknya. Selanjutnya dia menghampiri ibunya agar supaya tidak meneruskan pertikaian dengan alasan hanya persoalan kecil. Setiap kata-kata dari Nabi membuat Novi marah. Tersangka pun memberikan

penjelasan kepada saudaranya untuk tenang. Tapi sayang, maksud baik tersebut hanya mendapat perlawanan dari sang kakak. Keduanya pun langsung berantem. Maklum tubuh korban lebih besar dari Nabi, membuat tersangka tidak bisa berbuat apa-apa. Nabi pun langsung masuk rumah dan Novi berpikir adiknya tidak akan kembali lagi. Ternyata Nabi mengambil pisau di dapur dan langsung kembali ke halaman rumah. Tanpa banyak kata-kata lagi, tersangka langsung menusukkan pisau tersebut di ketiak kiri korban. Darah segar pun langsung keluar dan korban langsung roboh. Ibunya yang panik langsung berteriak karena melihat Novi sudah jatuh ke tanah. Warga yang berada di sekitar tempat kejadian perkara (TKP) langsung melerai pekelahian. Korban langsung di bawa ke rumah sakit Noongan. Tapi sayang, nyawanya tidak tertolong lagi dan meninggal saat dalam perjalanan ke rumah sakit. Mendengar kejadian tersebut, Polsek Langowan langsung menunju TKP dan mengamankan tersangka. Kapolres Minahasa AKBP WD Herman melalui Kapolsek Langowan AKP Refly Kaunang membenarkan adanya kejadian tersebut. “Tersangka sudah kami amankan,”ujar Kaunang.(ylovan)

Dua Keponakan Dicabuli Berkali-kali Pernah Diajak Nonton Film Porno MANADO—Ibu mana yang tega melihat kedua anaknya menjadi korban cabul paman sendiri. Kemarin (28/2) sekitar pukul 18.00 Wita, Sila, melaporkan kasus cabul yang dilakukan adik iparnya sendiri, JP alias Opo (23), warga Pancuran Kelurahan Singkil 1. Kedua anaknya, Mawar (12) dan

Bunga (9), mengaku pernah disuruh dan dipaksa memegang kelamin tersangka pada Mei 2009 lalu. Lakon seperti itu ternyata sudah dua kali dilakukan Opo dengan paksaan. Apabila tidak diindahkan, tersangka marah kepada kedua ponakannya. Mawar pun pernah diajak ke kebun dan di sana dia berbuat cabul. Lebih tragis lagi, tersangka pernah menonton film pernah di depan dua anak kakaknya. Semua dirayu dengan uang Rp5 ribu.

Terungkapnya kasus ini ketika istri Opo memarahi Mawar yang tidak pernah mengunjungi rumah neneknya. Omelan tersebut membuat Mawar menceritakan perbuatan pamannya terhadap dia dan adiknya. Sila sang ibu langsung introgasi dua anaknya dan semua perlakukan Opo dibebar secara transpran. Dan akhirnya langsung dilaporkan ke polisi. Pihak kepolisian seusai menerima laporan dari korban, langsung meringkus Opo di rumahnya. Di

depan polisi, tersangka tak mengakui perbuatannya. “Mereka adalah ponakan saya, mana mungkin saya melakukan hal itu pada mereka,” tutur Opo. Semakin tersangka menutupi perbuatannya, korban kian mengaku perbuatan pamannya sendiri yang tinggal serumah dengan mereka. “Saat ini kasus sementara kami selidiki, tersangka sudah diamankan,” ujar Ipda Cornelius Thomson, saat dikonfirmasi.(gel/van)


CMYK

13 S E N I N 0 1 M A R E T 2 0 1 0 Layout: Max Mangimbulude

Pemkot Jemput Bola

catatankota Infrastruktur Belum Memadai Makota Jangan Hanya Slogan TAHUN ini, bisa dibilang tahun yang penuh perOleh Ronald juangan dan kewaspadaan Gampu bagi warga Manado. Apalagi, ada beberapa agenda penting yang akan dilaksanakan di kota Tinutuan ini. Sebut saja pemilihan wali kota yang diren-canakan jatuh pada Mei mendatang. Manado juga harus mempertahankan predikat kota terbersih yang ditandai dengan meraih Adipura yang sudah tiga kali disandang, serta Baca

Langsung Turun Menagih

Infrastruktur....... Hal: 14

t e r a s Keramahan Harus Prioritas NAMA Swesty Lamagari atau yang lebih dikenal dengan Tixi, mulai menghilang dari ‘peredaran’. Namun, wanita yang satu ini masih saja enerjik. Meski kini menetap di negeri Tirai Bambu, mengikuti sang suami, perhatiannya terhadap Manado, kota asalnya tetap berlanjut. “Raga boleh di luar negeri tapi hati dan jiwa masih di Manado,” ujar mantan VJ Memora FM ini. Lantas apa tanggapannya terhadap perkemBaca

Keramahan.......

Swesty Lamagari

Hal: 14

k a t a m e r e k a Penyaluran Raskin Henry Wewengkang, karyawan Honda

“Penyaluran raskin harus objektif. Keluarga yang benar-benar membutuhkan, harus menerimanya. Bukan keluarga mampu yang mendapatkan jatah raskin.” Rina Leke, karyawati Swissbel-Hotel Maleosan

“Raskin harus disalurkan dengan baik. Kasihan warga yang berkekurangan tapi tidak mendapat bantuan dari pemerintah. Instansi yang menyalurkan raskin harus memantau pihak kelurahan atau kecamatan, apakah benar-benar raskin tersebut telah disalurkan ke warga.”

lukman/manadopost

ANTUSIAS: Warga berebut Kue berkah yang disediakan di klenteng Kwan Kong, kemarin (Minggu, 28/2).

Prosesi Goan Siao Heboh MANADO—Perayaan prosesi suci Goan Siao yang dipusatkan di kota Manado tepatnya di Klenteng Ban Hing Kiong dan Kwan Kong di Jl DI Panjaitan, terbilang heboh. Pantauan wartawan koran ini kemarin, meskipun terik panas

sinar matahari terus memanas sejak pukul 13.0016.00, ribuan warga Manado begitu antusias. Mereka berbondongbondong mendatangi lokasi kedua klenteng. Tak pelak, kondisi arus lalu lintas dari Tumin-

ting dan Wonasa menuju pusat kota 45, macet. Para petugas keamanan tampak mengalami kesulitan untuk mengatasi kondisi arus lalu lintas itu. “Memang setiap tahun kalau ada perayaan Cap Goh Meh, arus lalu lintas pasti macet.

Banyak orang memang tertarik sekali menyaksikan prosesi ini,” ucap MR Thomas, warga Pinaesaan. Alhasil sekira pukul 16.00, saat Thang Shin keluar dari klenteng, langBaca

Prosesi....... Hal: 14

Melihat Aktivitas Penggemar Band di Manado

Rental Studio Terus Berkembang ANTUSIASME para pecinta musik merambah berbagai kalangan usia. Bukan hanya remaja, orang dewasa pun tak mau ketinggalan. Hal ini terlihat ketika Koran ini memantau tempat-tempat latihan band (studio) yang ada di Kota Manado. Salah satunya studio band Teratai, di Malalayang 1 no. 54. Sang pemilik studio, Marco Kandou, menjelaskan, dia merintis usahanya sejak 2002 karena saat itu dia sudah melihat musik di Manado mulai berkembang. Penyediaan sarana ini tentunya ditunjang dengan modal

EKSPLORASI MINAT: Rental studio musik membantu perkembangan talenta bermusik warga Manado, seperti yang ditampilkan salah satu grup band ini.

yang tidak sedikit. Pria berusia 29 tahun ini mengeluarkan modal sekitar Rp50 juta. “Ini belum ter-

masuk biaya pembuatan bangunan,” tambahnya. Studionya dibuka dari pukul 9.00 hingga 12.00

per hari. Banyak yang datang menyewa. Menurutnya, rata-rata anak SMP dan SMA. Namun tak jarang pula ada anak kuliahan hingga kaum seniman dewasa yang menggunakan sarana ini. “Mereka datang untuk mengeksplorasikan bakat seni khususnya bermusik. Walaupun kita tahu bersama, tidak semua orang bisa bermain alat musik yang menyatukan kekompakan 3 sampai 6 orang bahkan lebih dari 6 orang,” ungkapnya. Baca

Rrental....... Hal: 14

MANADO—Menyikapi masih banyaknya pengusaha yang tidak menunaikan kewajibannya, Pemerintah Kota (Pemkot) Manado segera ambil sikap. Mulai hari ini (Senin, 1/3), Pemkot akan turun langsung melakukan penagihan kepada pengusaha yang menunggak. Hal ini ditegaskan Asisten III, Harold Monareh, akhir

pekan lalu. “Dengan Dispenda, kami akan turun langsung ke perusahaanperusahaan yang tidak menunaikan kewajibannya,” tandas Monareh. Data Dispenda menyebutkan, masih banyak pengusaha dan pemilik hotel yang menunggak pajak. Langkah ini merupakan bukti respon serius Pemkot Manado. Mereka akan turun langsung melakukan penagihan ke pihak pengelola usaha baik hotel maupun restoran dan tempat usaha lainnya. Baca

Pemkot....... Hal: 14

Penyaluran Raskin Sudah Dimulai MANADO –Penyaluran beras miskin (raskin) yang selama ini dinanti akhirnya direalisasi juga. Pantauan Koran ini di kantor Kelurahan Karombasan Selatan, raskin sudah mulai disalurkan sejak pekan lalu. Sekretaris Kelurahan,

Selvie Tea, menuturkan, penyaluran ini baru dilakukan karena mereka juga baru menerima pasokan beras pekan lalu (21/2). “Jadi raskin mulai disalurkan Selasa lalu. Pasokan Baca

Penyaluran...... Hal: 14


14

Rental....

Layout: Max Mangimbulude

S E N I N 0 1 M A R E T 2 0 1 0

Kelengkapan alat musik di studio Teratai ini standar. Terdapat dua gitar, bass, keyboard/piano, drum dan sound system yang menunjang untuk alat-alat tersebut. “Studio kami dilengkapi dengan peredam suara dan ruangan ber-AC untuk kenyamanan di dalam dan di luar tidak terganggu. Ada juga sarana WiFi online gratis agar bisa browsing

internet sambil menunggu giliran berlatih. Harga sewapun dipatok dengan Rp30 ribu perjam. Tarif ini rata-rata di semua studio band. “Jadi bisa dijangkau para pecinta musik. Harga ini cocok dengan hobi/bakat yang akan mereka salurkan,” imbuhnya. Nofri Rumiap (24), warga Rerewokan Bawah Tondano Barat, salah seorang anggota band ‘7boys’ pada posisi basis, saat itu main musik. Dia, mengatakan, mereka menyewa tempat ini karena merasa cocok

Pemkot...

Pelayanan...

Sambungan dari hal 13

Sambungan dari hal 13

“Pemkot meminta para penunggak pajak untuk menunaikan kewajibannya membayar pajak tepat waktu karena Pemkot akan melakukan pengawasan secara intensif,” katanya. Salah satu yang diung-kap Dispenda adalah Manado Grand Palace (MGP) yang selama ini menolak membayar pajak restoran ke Dispenda karena mengaku sudah membayar di KPP Pratama Manado. “Soal MGP, akan kita selesaikan secara institusi yang tentunya berkoordinasi dengan Kantor Pajak Pratama Manado,” ujarnya lagi. Sekretaris Kota Manado, GS Vicky Lumentut pada suatu kesempatan menegaskan, Manado sangat welcome terhadap investasi, dan berusaha menciptakan iklim yang kondusif untuk investasi. “Dan kami harap pengusaha tetap mematuhi aturan yang ada di Kota Manado ini,” katanya. Hal itu juga ditegas-kan Sekretaris Komisi B DPRD Manado, Hengky Kawalo. “Ikutilah aturan main yang ada, Jangan seenaknya, masak pengusaha lain menunaikan kewajibannya sementara yang lain masa bodoh,” tukasnya. (gyp)

Sambungan dari hal 13

beras yang masuk adalah untuk dua bulan penyaluran,” ujarnya. Untuk informasi, penyaluran kali ini di kelurahan tersebut mengalami penurunan jumlah. Biasanya warga mendapat 15 kg/org. kini, hanya 13 kg/ orang. Terjadi penyusutan 2 kg. “Pihak kelurahan tidak mengetahui penyebab adanya pengurangan ini. Kami hanya menyalurkan saja. Memang,

dengan alat-alat yang disediakan pemilik, “Kami merasa cocok dengan semua peralatan dan suasana di sini, jadi meskipun jaoh, kami datang ke sini. Yah, skalian jalan-jalan,” ujar anggota band yang menganut aliran musik pop rock ini. Mereka berlatih membawakan lagu-lagu ciptaan sendiri. “Soalnya kami sering ikut berbagai kompetisi yang mulai banyak digelar di Kota Manado. Jadi tentunya harus dipersiapkan jauh hari sebalum iven itu dating,” katanya. (mgl)

Keramahan...

Sambungan dari hal 13

untuk penerima di kelurahan sini, telah berkurang,” ujar Selvie yang dibenarkan beberapa staf di kantor tersebut. Angki Mamahit, warga setempat menuturkan, kali ini jumlah raskin yang diterima memang berkurang. Namun, ia tidak mempermasalahkannya. “Biar saja hanya 13 kilo. Yang penting terima, daripada ada yang lain tidak menerima,” ujar lelaki ini sambil menghisap rokok.(mgf)

bangan Kota Tinutuan? “Wah, ternyata Manado sudah berubah apalagi di Kawasan Boulevard,” ujarnya saat berkunjung ke Manado, beberapa waktu lalu. Namun katanya, perkembangan Manado harus diimbangi dengan keindahan dan kenyamanan bagi penduduk apalagi pendatang. “Belum tentu warga Manado senang lantas pendatang juga senang,” tambah wanita yang fasih bahasa Inggris dan Jepang ini. Sarannya, keramahtamahan harus tetap dipelihara. Suasana Manado di malam hari, paling disenanginya. Ia mengaku, bebas berkeliaran hingga larut malam. Kenangnya, ketika masih aktif di dunia entertainment, sudah lazim baginya pulang larut malam. “Tapi aman-aman saja. Itu harus dijaga apalagi Manado akan menjadi kota pariwisata,” pungkasnya. (cesyl)

banyak pembangunan yang terbengkalai. Lihat saja, sarana infrastruktur yang masih amburadul. Di sana-sini masih banyak terdapat jalan rusak yang panjangnya mencapai 16.327 kilometer dari total panjang jalan di kota Manado , 518,973 kilometer. Ironis memang, disaat daerah ini sedang getol-getolnya mencanangkan agenda penting sebagai kota pariwisata dunia 2010 yang didalamnya sudah termasuk promosi besar-besaran berbagai sarana objek pariwisata, tapi tidak mampu ditunjang dengan infrastruktur yang memadai. Seharusnya menyambut Makota, infrastrukutur sudah bagus, apalagi dana fisik yang

tertata dalam APBD 2010 telah mengalami peningkatan Rp42 miliar dibandingkan 2009 lalu yang hanya Rp30 miliar lebih. Manado harus lebih maju dari sekarang sebab kota pariwisata dunia sudah merupakan harga mati yang nota bene ikut mempertaruhkan kredibilitas daerah ini dan harus ditunjang oleh seluruh stake holder plus seluruh elemen masyarakat. Manado harus berubah dari sekarang bukan hanya lips service semata. Dan kalau ingin perubahan yang signifikan, dibutuhkan kerja keras. Seperti kata mantan Presiden Amerika Serikat, Abraham Lincoln, jangan tanyakan apa yang akan negara berikan padamu melainkan tanyakan apa yang akan engkau berikan kepada negaramu.(***)

Infrastruktur..

Sambungan dari hal 13

mempersiapkan diri sebagai kota pariwisata dunia (Makota) 2010 yang serba kontroversial. Konon di bawah pengaruh Shio Macan Logam, sesuai dengan karakternya yang keras dan galak berbagai terobosan harus bisa dilakukan oleh Pemerintah kota untuk mencapai tujuan apalagi masyarakat kita adalah heterogen yang didalamnya terdapat kemajemukan, kultur budaya dan etnis. Oleh karena itu, terobosan jitu, dan daya upaya, harus dapat dilakukan oleh pemerintah yang bisa dikatakan baru terbentuk akibat krisis kepemimpinan yang sempat melanda Manado. Kalau mau jujur, masih

Penderita TBC Capai 1.141 MANADO- Jumah penderita penyakit Tubercolosis (TBC, red) di daerah ini masih tergolong tinggi. Data yang diperoleh wartawan koran ini, selang 2009 hingga 2010, jumlah penderita telah mencapai 1.141 orang yang tersebar di sembilan kecamatan di Manado. Dari sembilan kecamatan ini, kecamatan Tuminting yang paling banyak, yakni 178 orang. “Selang triwulan pertama sampai empat jumlah penderita TBC sebanyak 1.141 orang,” ucap Kepala Dinas Kesehatan, Dr Yvonne Kaunang MA melalui Kepala Bidang Pengendalian Penyakit dan Penyehatan Ling-kungan, Dr Joy Sekeon. Menurut Sekeon yang didampingi Kasie P2L, Johanes Sorusah, penyakit ini disebabkan Mikrobakterium Tubercolosis. Oleh karena itu perilaku hidup sehat dan bersih melalui peningkatan pola makan yang bergisi harus diutamakan.

Pasien TBC di 9 Kecamatan pada 2009 400 380 360 340 320 300 280 260 240 220 Triwulan

396 orang Total 1.141 orang 273 orang

260 orang 212 orang

I

II

III

IV

Sumber : Dinkes Manado, Februari 2010.

“Kalau belum diobati, penyakit ini sangat berjangkit dan menular,” tukas Sekeon. Dia mengatakan, cara jitu untuk menghindari penyakit TBC adalah dengan berobat rutin di puskesmas terdekat ataupun rumah sakit daerah. “Kami juga sudah menyiapkan Heatlh Center bagi penderita TBC,” pungkas-nya. (old)

Salurkan Bakat Siswa Lewat Pensi GUNA menggali kreativitas pelajar di bidang seni. Sabtu (27/2) kemarin digelar pentas seni (Pensi) anak sekolah. Kegiatan dipusatkan di SMAN 7 Manado yang melibatkan semua sekolah menengah atas di Manado. ’’Acara ini khusus pengembangan seni bagi pelajar. Jadi yang suka tari-tarian, teater, menyanyi dan sebagainya, ditampilkan di Pensi dengan membawa nama sekolah mereka,’’ jelas Kepsek SMAN 7 Manado, Dra Jenny Pratasik. Pratasik pun menginformasikan, sekolah-sekolah yang terlibat dalam kegiatan Pensi, diantaranya SMAN 1 Manado, SMAN 2, SMAN 9, SMA Kris-

Prosesi...

Sambungan dari hal 13

sung menyapu perhatian warga. Apalagi gerakannya memainkan pedang tajam, sangat gemulai. “Kita cuma mo suka lia Thang Sin pe aktraksi,” ujar Bobby,seorang pengunjung yang ikut memboyong putrinya. Sementara itu, Ketua Yayasan

KREATIVITAS: Salah satu pengembangan seni siswa lewat kegiatan Pensi. Tampak para murid dari salah satu sekolah sedangkan menampilkan tari-tariannya.

ten Eben Haezer, dan SMAN 7. ’’Kalau SMAN 7, mereka menampilkan band-nya. Sedangkan kegiatan seni lainnya sementara kami genjot. Soalnya

lewat acara beginilah para pelajar mengeluarkan kreasi mereka,’’ tambah Kepsek yang sudah mengharumkan sekolah di tingkat nasional. (art/*)

Tri Dharma, Hengky Widjaya, saat dikonfirmasi mengatakan, perayaan suci Goan Siao merupakan momentum yang bagus karena sudah diagendakan setiap tahun. “Tahun depan kemungkinan besar Thang Sin tidak diturunkan, namun acara tetap digelar,” ucap Hengky.. Saat ditanya siapa yang menjadi Thang Shin kali ini, ketua Yayasan

Klenteng Kwan Kong ini mengatakan, yang menjadi Thang Shin adalah Fong King Siang, salah satu pekerja swasta. “Thang Sin ini merupakan didikan klenteng Kwan Kong, sekaligus pelatih wushu,” tegas Widjaya. Tepat pukul 18.00, Thang Shin kembali ke Klenteng Kwan Kong dan arus lalu lintas mulai normal kembali. (old)


CMYK

15

Layout: Alfian Tinangon

SENIN,01 MARET 2010

Diduga Aniaya Warga, Dua Pejabat Diperiksa BITUNG — Dua pejabat tinggi pemkot, EH alias Edi dan FK alias Fab, yang diduga terlibat dalam penganiayaan Benuara Siahaan (47), warga Girian Weru, akan diperiksa penyidik Polres Bitung, hari ini. Demikian ungkap Kapolres Bitung AKBP Suseno Noerhandoko SIK, akhir pekan lalu. Saat ditanya bahwa korban dalam keadaan mabuk saat penganiayaan terjadi, Noerhandoko membenarkannya. “Benar korban dalam keadaan mabuk, tapi itu tidak berarti boleh main hakim sendiri pada korban. Ini tindak pidana murni dan tidak bisa dibiarkan,” tegasnya. Selain akan meminta keterangan kedua pejabat itu, Polres telah menahan dua tersangka lainnya, RL alias Rio dan RW alias Recky. Seperti diberitakan sebelumnya, pemukulan terjadi di ruas jalan dekat Makodim 1310/Bitung, sekitar pukul 13.00, Kamis (18/2) lalu. Korban dipukul karena ditengara menabrak mobil dinas EH nopol DB 12 C dari belakang di kawasan pusat kota. Menurut EH, usai menabrak korban melarikan diri. EH lalu menelpon FK yang kemudian menelpon RL dan RW. Mereka lalu mencari mobil korban, DB 4252 AD. Saat ditemui FK cs lalu menyalib mobil korban, kemudian memukulnya. EH sendiri membantah memukul korban. Menurutnya, saat dijumpai di Polsek Bitung Tengah korban sudah babak belur. Sementara itu, pihak kepolisian belum menerima hasil visum et repertum korban dari RS Budi Mulia, tempat korban dirawat. “Hasil visum belum kami terima,” tegas Noerhandoko.(cia/ddt)

Golkar Bantah Koalisi Gerindra BITUNG – Wacana koalisi Partai GolkarGerindra untuk mengusung pasangan calon dalam pilwako mendatang mulai terdengar beberapa hari belakangan ini. Koalisi itu dimaksudkan untuk menandingi Hanny Sondakh yang telah diusung PKPI. Kabar ini ditepis Wakil Ketua PG Bitung, Bobby Dumgair. Menurutnya, berita tersebut tidak benar. “Golkar Bitung belum membahas masalah pilwako,” ujarnya, akhir pekan lalu. Hanya saja, dia menegaskan koalisi seperti itu bisa saja terjadi dengan partai mana saja. PG memang harus berkoalisi karena hanya memiliki 3 kursi di Dekot Bitung. Hal senada diungkapkan Ketua Gerindra Bitung Drs Lexi Maramis. Menurutnya semua hal bisa terjadi di dunia politik, tapi tergantung dari pendekatan dan komunikasi dua arah antara pihak terkait untuk membangun komitmen bersama. “Bila ada komunikasi politik itu bisa terjadi,” tuturnya seraya menambahkan Gerindra tetap membuka diri untuk siapa saja yang ingin bergabung. Gerindra saat ini memiliki 2 kursi legislator.(cia/ddt)

Tersangka Korupsi Dishub Ditahan BITUNG — Tersangka kasus dugaan korupsi senilai Rp391 juta, RS alias Rini, telah ditahan Polres Bitung sejak medio pekan lalu. “Kami telah menahan tersangka untuk diperiksa lebih lanjut,” ujar Kapolres AKBP Suseno Noerhandoko SIK saat dikonfirmasi soal ini, akhir pekan lalu. Dia menegaskan hasil pemeriksaan penyidik menguatkan terjadinta tindak pidana itu dengan modus pemalsuan Surat Perintah Pembayaran Dana (SP2D) dan tanda tangan. “Kemungkinan bakal ada tersangka lain yang akan menyusul Rini,” tuturnya. Polisi mulai menangani kasus ini sejak September 2009 lalu. Sejumlah pihak telah dimintai keterangam termasuk Bank Sulut. “Hasil pemeriksaan tersebut membuat kami harus menahan staf Dinas Perhubungan itu untuk pendalaman kasus,” paparnya. Sementara itu, Wakapolres Kompol Roy Sihombing mengungkapkan, Polres tidak akan berkompromi dengan pelaku korupsi. “Siapapun dia akan diproses sesuai hukum yang berlaku. Pemeriksaan juga akan dilakukan bila ada laporan dan dugaan pelanggaran di SKPD lain,” tegasnya.(cia/ddt)

bangkuna&lingkobong Mo Dapa Skak KUNA, minggu lalu, Opo Lao kote ada roling engku deng encik kang? Tuangali, kiapa iwes baru malontok sekarang? Iyo no, kita baru dapa snap. Kita kwa ada sibuk minggu lalu. Sibuk apa jo. Nyanda hambak bagitu, mo sibuk apa le? Selalu kwa mo skak tamang. Biar bagini, kita le ada urusan. Urusan kesana-kemari en bekeng saki kapala tamang toh? Iwes komang so talalu pandang enteng pa kita no. Bukang pandang enteng mar pandang tending. Orang rupa iwes ini dia lebe bagus skop. Jadi apa dang iwes pe mau dang? Kita pe mau manusia rupa iwes lenyap dari kampung. Supaya so ilang benalu. Kalu so bagitu, jang harap kita mo tolong pa iwes. Mo tolong iwes pe kuda bendi? Enter mo tolong hidup sandiri so susah, mo stel mo tolong pa kita? Ini hidop jaga ba putar, tamang! Tunggu kita pe hari bae. Hari bae? Manusia rupa iwes cuma mo dapa hari-hari soe.(**)

Dua Tan Sin Keluar dari Seng Bo Kiong

Cap Go Meh Tonjolkan Semangat Kerukunan

SELALU MENARIK: Perayaan Cap Go Meh selalu jadi magnet bagi warga. Atraksi-atraksi yang disuguhkan tak pernah membosankan warga. Tampak Gubernur Drs SH Sarundajang dan Wali Kota Hanny Sondakh saat melepas rombongan pawai. Terlihat pula seorang gadis cilik yang mengenakan pakaian tradisional serta aksi salah seorang Tan Sin.

BITUNG — Perayaan suci umat Tridharma berlangsung meriah. Panggung utama yang disiapkan di depan kantor wali kota Bitung dipadati ribuan masyarakat yang berjubel ingin melihat secara langsung prosesi suci. Panas terik tidak dirasakan masyarakat yang begitu antusias untuk menyaksikan prosesi Cap Go Meh yang turut disaksikan Gubernur Drs SH Sarundajang itu. Mereka tumpah ruah di depan Klenteng Seng Bo Kiong, depan kantor DPRD Bitung dan di depan kantor wali kota. Penantian panjang mereka baru terbayar

sekitar pukul 17.15, sesuai waktu yang diijinkan Tuhan. Para pejabat dan undangan pun memenuhi panggung utama yang disiapkan panitia. Hal serupa terjadi di tiga tenda besar yang dipadati tokoh agama, tokoh masyarakat, dan warga dari dalam dan luar Bitung. Pukul 17.30 barisan relijius mulai melewati panggung utama. Diawali dengan barisan BKSAUA dari Katolik, Islam, Protestan, Hindu, Budha, dan Kong Hu Cu. Semua barisan ini menunjukkan ciri khas masing-masing tapi dengan tema serupa, yaitu kerukunan antar umat beragama. Itu juga tergambar

dalam rombongan selanjutnya yang terdiri dari tarian Kabasaran, Cakalele, kereta hias Bhineka Tunggal Ika dan Bohusami. Selanjutnya muncul barisan kereta hias, barisan tarian naga, barongsai, tarian Naga, barisan petugas sembahyang dan barisan usungan kio (tandu), dan terakhir barisan garuda putih. Seperti biasa, yang menjadi perhatian utama warga adalah kio yang dinaiki dua Tan Sin. Salah satu Tan Sin, Sonny Sumampouw tampak membawa pedang mengkilap yang disayatsayatkan ke dada telanjangnya. Rekannya melakukan hal serupa

plus semacam jarum besar yang digunakannya untuk menusuk pipi kiri hingga tembus ke pipi kanan. Sementara itu, pantauan wartawan koran ini sejak pukul 12.00 Wita masyarakat sudah memadati jalan yang akan dilalui pawai Cap Go Meh. Meskipun jalan ditutup, mereka sama sekali tidak mengeluh. Alfrits warga Manado mengungkapkan, senang dengan acara ini sebab akan melihat Tan Sin yang akan memotong-motong tubuhnya tanpa berdarah. “Pokoknya seru sekali acara ini dan sangat menaraik untuk ditonton,” ujarnya. Senada diungkapkan Anneke

warga Amurang. Datang bersama keluarga hanya untuk melihat secara dekat aksi Tan Sin. “Anak saya ingin sekali menyaksikan putri-putrian cilik di atas mobil,” tuturnya, sembari mengatakan lebih enak nonton di Bitung daripada di Manado karena lebih gampang menyaksikan atraksi. Sukses dan amannya kegiatan ini tak lepas dari peran aparat keamanan yang terlihat berjaga di seluruh sudut acara. “Ini juga berkat masyarakat yang sadar pentingnya arti keamanan,” tutur Kapolres Bitung AKBP Suseno Noerhandoko SIK.(cia/ddt)

Polres Amankan 3 Mucikari 4 Korban Trafficking Papua Dipulangkan BITUNG — Tak kurang dari 19 gadis berhasil diselamatkan dari tengara trafficking selang Februari lalu. Polisi juga mengamankan 3 orang yang diduga jadi mucikari mereka, yaitu AB alias Abu (40-an) warga Papua, FT alias Fatma (40-an) warga Luwuk Banggai dan AT alias Ane (40-an) warga Bitung.

Tersangka dan Korban Trafficking Uraian

Tujuan

Mucikari

Korban

Kelompok 1

Jayapura

AB alias Abu

Lina, Putri, Rispan, Anda, Cindy, Lidia, Siska, Mona (8 org)

Klmp 2

Jayapura

F alias Fan (Buron)

AP alias Anita (19), DS alias Dewi (18). (2 org)

Klmp 3

Luwuk

A alias An (Buron)

RL alias Rilia (19), ST alias Sonya (19), RS alias Regina (18). (3

Klmp 4

Luwuk

Y alias Yul (Buron)

SP alias Stela (18), FP alias Frenska (20), dan SS alias Susan (19). (2 org)

Klmp 5

Luwuk

FT alias Fat dan AT alias Ane

LP alias Linda (17), FS alias Feni (23) dan YI alias Yolanda (18). (3 org)

Sumber: Polres Bitung

“Mereka dalang pelaku trafficking yang akan mempekerjakan anak

gadis di Papua dan Luwuk Banggai. Mereka telah ditahan untuk diproses lebih

lanjut,” ujar Kapolres Bitung AKBP Suseno Noerhandoko, akhir pekan lalu. Menurutnya, dari keterangan korban dan orangtua mereka, diketahui mereka dipekerjakan di rumah makan dan kafe tanpa upah. Penghasilan mereka hanya tip Rp5 ribu

dari tiap botol minuman yang dijual, serta uang yang diberi tamu yang dilayani. “Kami akan terus dalami kasus ini, apalagi Bitung merupakan pintu masuk dan keluar utama ke dan dari Sulut,” tegasnya. Menurut Kasat Reskrim AKP Semuel Kayangan,

empat dari 19 korban dari Papua rencananya tiba di Bitung Jumat (6/3) mendatang. “Pemulangan para korban dan penangkapan tersangka berhasil dilakukan berkat kerjasama Polres Bitung dengan kepolisian Papuan dan Luwuk Banggai,” tandasnya.(cia/ddt)


16 SENIN, 1 MARET 2 0 1 0

w a r t a p e m k a b Program Kebangkitan Pendidikan Sitaro BUPATI Sitaro Toni Supit, SE MM terus memacu dan memberikan perhatian terhadap pendidikan. Karena telah menjadi komitmennya meningkatkan sumber daya manusia (SDM) yang direalisasikan lewat penerapan sejumlah program kebangkitan pendidikan di Sitaro.“Mulai pembebasan biaya pendidikan dan pungutan sekolah, pemberian beasiswa bagi mahasiswa berprestasi yang kurang mampu, peningkatan SDM tenaga pendidik, renovasi gedung sekolah, pendistribusian fasilitas penunjang pendidikan di sekolah-sekolah, peningkatan kesejahteraan tenaga pendidik dan kegiatan lainnya,” ujar bapak pendidikan dan pembangunan Sitaro itu. Menindaklanjuti program ini, maka dana pendidikan yang jumlahnya mencapai miliaran rupiah dialokasikan Pemkab di APBD 2010. “Selain memacu peningkatan SDM, program ini dilakukan untuk membantu siswa, tenaga pendidik dan warga Sitaro,” jelas Supit.(jeg)

a s p i r a s i Belum Miliki Jalan Nasional INI wajib diseriusi Pemprov dan Deprov Sulut bersama Pemkab dan Dekab Sitaro. Menyusul sampai kini, belum ada penetapan pemerintah pusat tentang status jalan nasional di kabupaten hasil pemekaran Sangihe itu. “Belum ada jalan nasional di Sitaro,” ujar Hendra Darumba. Wakil Ketua Dekab Sitaro Drs H Makainas menyatakan adanya jalan nasional di Sitaro sangat dibutuhkan. Sehingga percepatan pembangunan jalan lancar dan berkembang pesat. “Jadi kami berharap pemerintah pusat mempercepat keluhan ini,” pintahnya. Kadis PU Sitaro E Posumah ST menjelaskan upaya merealisasikan itu tengah dilakukan Pemkab Sitaro. Hanya saja, butuh waktu yang cukup panjang. “Semua ini akan kita perjuangkan ke pemerintah pusat,” ujar Posumah. (jeg)

Pengembangan Sektor Pertanian Minim CPNS Desak Percepat Pelaksanaan Prajabatan CPNS Peserta Prajabatan Kabupaten Sitaro:

316 Orang

139 Orang 86 Orang 100 Orang

Tenaga Guru Total: 554 Orang

13 Orang Tenaga Kesehatan

Tenaga Teknis

ONDONG-SK pengangkatan 554 CPNS yang resmi diserahkan Pemkab Sitaro belum membuat para pelayanan warga ini puas. Pasalnya, kerinduan ingin menjadi PNS 100 persen belum terealisasi. “Kami minta Pemkab Sitaro mempercepat pelaksanaan prajabatan. Tujuannya agar kami bisa diangkat menjadi PNS,” pintah para CPNS Sitaro. Bupati Sitaro Toni Supit SE MM lewat

Honor Daerah

Sekdes

Kepala BKDD Sitaro Dantje Palar SH langsung merespon permintaan CPNS. “Pelaksanaan prajabatan bagi 554 CPNS yang menjadi syarat untuk diangkat PNS sementara dipersiapan. Dipastikan 12 april prajabatan sudah dilaksanakan,” ujar Palar, seraya menambahkan prajabatan itu akan dilakukan dalam tiga gelombang, kerena jumlah peserta prajabat sangat banyak.(jeg)

Kebutuhan Sayur-Mayur Masih Disuplai dari Daerah Luar ONDONG-Pengembangan sektor pertanian dan perkebunan wajib diseriusi Pemkab dan Dekab Sitaro. Hal tersebut dipicu dengan kebutuhan sayur mayur, rempah-rempah, beras, kacangkacangan dan kebutuhan pertanian lainnya masih tergantung dari daerah luar. “Kebutuhan hasil pertanian dan perkebunan masih disuplay dari luar Sitaro. Antara lain Minahasa, Tomohon, Minsel, Bolmong dan Gorontalo,” ungkap Karel Areros dan Husni Bawole, pedagang di Siau. Hal ini diaminkan anggota Dekab Sitaro Evenson Limpepas. Menurutnya, harus ada terobosan jitu instansi terkait dalam mengelola dan mengembangkan sektor pertanian dan perkebunan di Sitaro. Pembukaan lahan untuk penanaman rempah-rempah dan sayur-sayuran yang cocok dengan kondisi alam Sitaro harus dibudidayakan. Khusus pemenuhan beras maka diharapkan adanya pengembangan dan pengelolaan padi ladang yang skalanya lebih besar. Tujuannya, agar penyiapan kebutuhan pokok warga ini bisa terpenuhi dan menekan harga jual di pasaran. Bahkan terobosannya bisa meningkatkan kesejahteraan petani. “Makanya diharapkan pemberdayaan kelompok tani wajib ditingkatkan pemerintah,” pintah Limpepas. Sekkab Sitaro Drs JH Palandung MSi menjelaskan, pengembangan sektor pertanian sudah diterapkan. Dibuktikan dengan pemberdayaan lahan tidur dengan penanaman jagung dan kebutuhan pertanian lainnya. “Khusus penanaman dan pengembangan sayur mayur, rempah-rempah dan kacangkacangan harus menyesuaikan dengan kondisi alam Sitaro. Yang dibudidayakan dan dikembangkan adalah jenis tanaman yang bisa bertahan di cuaca panas. Semuanya dilakukan secara bertahap,” jelas Palandung.(jeg)


18

Layout: Fuad

SENIN,01 MARET 2010

Hilang Disapu Gelombang DKP Adakan Belasan Rumpon BOROKO – Para nelayan boleh bergembira. Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Bolmut, tahun ini kembali melakukan pengadaan belasan unit rumpon. Hal ini menyusul hanyutnya sejumlah rumpon milik Pemkab yang sebelumnya dilepas di perairan Bolmut. Menurut Kadis DKP Bolmut Ir Jhonny Arbie, pada tahun anggaran 2008, pihaknya telah

mengadakan sekitar 12 unit rumpon untuk menggantikan rumpon yang telah hilang disapu gelombang dan badai di laut. “Pengadaan rumponrumpon sedang dilakukan proses tender satu atap guna menggantikan rumpon yang hilang,” kata Arbie, kepada wartawan akhir pekan lalu. Ia menjelaskan pihaknya mengadakan 10 unit rumpon

yang sama, hanya lantaran hilang di perairan Bolmut, kini rumpon-rumpon tersebut yang tersisa tinggal empat unit. Selain rumpon, pihaknya juga tengah mengadakan sejumlah peralatan bagi nelayan seperti mesin katinting, perahu, serta peralatan tangkap lainya. “Mudah-mudahan ini bisa membantu para nelayan, terutama nelayan yang masih menggunakan peralatan tradisional,” jelas Arbie.(ayi/tas)

HD Warining Pejabat Gunakan Mobnas BUPATI Bolmut Drs Hamdan Datunsolang MM, di hadapan sejumlah pejabat daerah, me-warning dengan menegaskan bahwa Mobil Dinas (Mobnas) hanya bisa digunakan pada jam kerja. “Pemanfaatan mobnas bukan untuk santai. Fasilitas itu diadakan dalam rangka menunjang kinerja Kepala SKPD dalam melayani masyarakat,” tegas Bupati pertama pilihan rakyat Bolmut H Hamdan Datunsolang MM. Datunsolang, mengingatkan

Mobnas tersebut butuh pemeliharaan yang dananya diambil dari negara. “Jadi kepala-kepala SKPD dihimbau untuk mengunakan mobnas sesuai pemanfaatan karena mobnas itu bukan untuk santai,” ingatnya, seraya menambahkan jika perjalanan yang digunakan masih dalam konteks pekerjaan tentunya tidak ada permasalahan. Tapi jika ditemukan digunakan untuk santai, itu suatu pelanggaran penyalahgunaan wewe-

nang bagi seorang pejabat. Sejumlah Kepala SKPD merespon positif hal itu. Bahkan mereka setuju jika pemanfaatan mobnas itu memang sepenuhnya untuk melayani warga. “Selama ini memang penggunaan dan pemanfaatan mobnas untuk melayani masyarakat. Jika ada yang menggunakan untuk keperluan santai itu sudah menyalahi aturan,” tukas salah satu Kepala SKPD yang enggan namanya dikorankan.(ayi/tas)

PENGADAAN: Pemkab Bolmut akan mengganti ruympon yang hilang diterjang badai. Saat ini sedang dalam pengadaan

Kisah Warga Nunukan yang Sakit Maag

Peralatan Kurang, Pasien Dirujuk ke RSU Gorontalo Pelayanan di Puskesmas Bolang Itang, menuai sorotan warga. Pasien yang berobat terkesan diabaikan. Parahnya pasien yang sakit maag harus dirujuk hingga ke RSU Gorontalo.

Haryadi, Bolmut BETAPA kesal dan kecewanya, Taabar Lauma, warga Nunuka Kecamatan Bolang Itang Timur, yang datang membawa saudaranya untuk berobat berobat. Pasalnya, belum sempat dilakukan pemeriksaan, justru dokter yang menangani pasien tersebut

sudah mengambil langkah untuk merujuk pasien ke RSU Gorontalo. Hal ini membuat keluarga pasien kecewa dengan pelayanan di Puskesmas tersebut. “Saya minggu membawa saudara yang sakit di Puskesmas Bolang Itang, namun sebelum diperiksa dokter

langsung membuat surat rujukan ke RSU Aloei Saboe Gorontalo. Saya sempat keberatan, namun akhirnya saya langsung minta untuk dikeluarkan dari Puskesmas tersebut,” kisah Lauma. Merasa harapanya kandas untuk mendapatkan pelayanan di Puskesmas, dirinya pun langsung membawa saudaranya yang sakit di Puskesmas Boroko, Kecamatan Kaidipang. Setiba di Boroko tim medis langsung menangani pasien

yang sakit, dan ternyata pasien tersebut hanya mengalami sakit maag dan langsung diberi obat. “Coba bayangkan, hanya orang sakit maag, dokter di Puskesmas Bolang Itang langsung memutuskan untuk dirujuk ke Gorontalo untung saja saya dan keluarga tak jadi kesana,” urainya datar. Ia berharap Pemkab Bolmut bias untuk melakukan evaluasi kinerja serta menyarankan jajaranya untuk merubah pola pelayanan lebih profesional.(*)


CMYK

19 SENIN, 1 MARET 2 0 1 0

PU Bolmong Tuntut Biaya Pemeliharaan

Formasi Pimpinan Dewan Bergeser

BOLMONG — Dinas Prasana Umum Bolaang Mongondow lagi berfikir keras dengan biaya pemeliharaan fasilitas jalan maupun irigasi pasca pengerjaan. Selama ini biaya pemeliharaan diserahkan pemerintah pusat ke kontraktor. Padahal banyak proyek pusat maupun provinsi di Bolmong sudah rusak, padahal belum lama dikerjakan. ‘’Persoalan dana pemeliharaan proyek ini memang perlu ditinjau lagi,’’tandas Kepala Dinas Prasarana Umum (PU) Bolmong Ir Dadang G Nugroho kemarin. Kata Dadang berkaca dari pengalaman proyek yang dikerjakan di Bolmong, banyak fasilitas rusak karena pemeliharaan tidak jelas dilakukan oleh siapa. “Karena itu, kami akan coba mengusulkan kalau dana pemeliharaan, terkhusus proyek pusat dan provinsi diserahkan saja ke daerah,” ujarnya. Jangan heran, kata Dadang, walau dikritik dan jadi bulan-bulanan masyarakat soal proyek provinsi,Dinas PU tidak bisa berbuat banyak, karena dana pemeliharaannya tidak ada. “Proyek provinsi yang rusak, kami yang disalahkan,” bebernya. Barangkali, tambahnya, bukan hanya di Bolmong saja yang mengalami ini, mungkin daerah lain juga demikian.(fir/ham)

Acuan Ikut Tatib No 16

Polisi Pasif Soal Ipal ISU anggota dewan berijazah palsu telah menjadi konsumsi publik di Bolaang Mongondow.sebagian warga sesali sikap Kepolisian Resor (Polres) Bolmong yang terkesan pasif menyelidiki kasus dugaan ijazah palsu (ipal). Mereka menilai, polisi bisa melakukan penyelidikan langsung tanpa harus menunggu laporan yang masuk. “Polisi kan punya intel. Mereka yang harus aktif mencari informasi. Apalagi polisi punya kewenangan lidik, apabila suatu persoalan di nilai meresahkan masyarakat,” kata Ketua Insan Totabuan Sehan Ambaru pecan lalu. Dia kuatir, jika polisi tidak menggubris dan justru membiarkan dugaan penggunaan Ipal yang dilakukan para anggota DPRD, sama saja membiarkan kejahatan pemalsuan ijazah itu berlangsung terus. “Kalau persoalan CPNS Boltim saja Polres tidak harus menunggu laporan, kenapa dugaan kasus Ipal perlu ada laporan,” heran Sehan atas sikap polisi. Kapolres Bolmong AKBP Gatot Tri Suryantha Kamis (25/2) lalu, sempat mengatakan pihaknya akan menindak dugaan ijazah palsu para anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) se Bolmong Raya, tetapi harus menunggu laporan dari masyarakat atau Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD). (fir/ham)

TERANCAM: Bentor di Kotamobagu dan Bolmong terancam akan diganti oleh Pemkab Bolmong.Nampak barisan bentor di pusat Kota Kotamobagu beberapa waktu lalu.

Bentor Bolmong Terancam Wassalam BOLMONG — Usia transportasi umum kendaraan bermotor roda tiga di Bolaang Mongondow (Bolmong) Raya tidak abadi. Angkutan yang dikenal dengan nama becak motor (Bentor), sedang dievaluasi untuk dipertahankan posisinya. Selain belum teruji sebagai kendaraan umum, Dinas Perhubungan (Dishub) Bolmong berencana akan terus melakukan peremajaan. Kepala Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informasi (Hubkominfo) Buang Derek Panambunan mengatakan, sejak 2008 lalu sudah tidak lagi mengeluarkan izin pengoperasian bentor di Bolmong. “Kami sudah tidak lagi menge-

luarkan izin,” katanya.Namun fakta dilapangan, Buang menilai, bentor makin banyak. Dia berasumsi kemungkinan ijin terbaru bentor dikeluarkan Dishub KK. “Saat ini memang sulit untuk dipisahkan antara bentor Bolmong dan mana KK,” akunya. Yang pasti, lanjutnya, Dishub Bolmong mulai memikirkan sebuah alat transportasi massal. “Perkembangan ke depan harus dipersiapkan prasarananya sejak dini. Kami tidak ingin mencontoh kota lain, tetapi perkembangan suatu daerah tidak hanya dipikirkan hari ini, tetapi harus dipikirkan sampai 100 tahun mendatang atau minimal 25 tahun ke depan,” jelasnya. (fir)

BOLMONG — Agenda bimbingan teknis (bimtek) anggota Dewan Kabupaten Bolmong (Dekab) ke Departemen Dalam Negeri (Depdagri) pecan lalu, membawa berkah bagi sebagian fraksi di Dekab Bolmong. Salah satu fraksi yang diuntungkan adalah Fraksi Partai Amanat Nasional (PAN). Partai berlambang matahari ini, berpeluang merebut kursi Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Bolaang Mongondow (Bolmong) yang dimiliki Fraksi Partai Demokrat (PD). Menurut personil DPRD dari PAN Ardiansyah Imban berdasarkan tatib baru di Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 16/ 2010, semua alat perlengkapan Dekab Bolmong pasca pemekaran, seperti pimpinan komisi termasuk pimpinan DPRD, harus menyesuaikan.“DPRD Bolmong harus ikut PP yang baru itu, karena itu dijamin Undang-undang,” ujarnya. Kembali saat ditanyakan, apakah ini memberikan peluang PAN akan menduduki kursi pimpinan DPRD, Ardi belum mau menjawab itu. “Yang jelas, hasil dari Bimtek yang kami ikuti, mengarahkan adanya perubahan alat kelengkapan DPRD di dewan Bolmong,” terangnya, sembari menambahkan, kalau mengikuti aturan yang ada, Partai Golkar, PDIP dan PAN mempunyai peluang untuk duduk sebagai pimpinan DPRD. Ardi optimis karena kursi PAN dan PD sama-sama tiga. Namun suara PD lebih besar dari PAN. Nah, saat pemekaran

Ardi imban

suara dari Boltim dan Bolsel akan dikurangi. Jika total suara PAN lebih banyak, maka PAN berpeluang mendapatkan kursi pimdekab. Sementara itu, di DPRD Kota Kotamobagu (KK) yang sudah mengesahkan tatibnya, terpaksa harus merevisi kembali tatib yang sudah disahkannya, lalu. Dan kemungkinan akan ada perubahan dalam kelengkapan dewan. Sekretaris Dewan (Sekwan) KK Deavy Rumondor mengatakan, DPRD KK masih menunggu hasil dari beberapa anggota DPRD yang mengikuti bimtek di Jakarta. “Kalau mengikuti aturan, jelas tatib yang sudah dibahas dan disahkan, akan direvisi kembali,” jelasnya. Lain lagi dengan DPRD Bolmong Timur dan Bolmong Selatan (Bolsel). DPRD pemekaran ini, tidak kesulitan karena baru saat dilantik, sehingga dalam pembahasan tatib sudah langsung mengikuti tatib yang baru dikeluarkan pemerintah. (fir/ham)


20

Layout: Max Mangimbulude

S E N I N 0 1 M A R E T 2 0 1 0

n e l a y a n HNSI Boltim Dibentuk HIMPUNAN Nelayan Seluruh Indo-nesia (HNSI) sebagai wadah berhimpunnya masyarakat nelayan, akhirnya terbentuk di Boltim. Lewat Musyawarah Daerah (Musda) HNSI pertama yang digelar pada Jumat (26/2) lalu di Puncak Molosing, Desa Togid. Bernard Sikopong secara aklamasi terpilih sebagai Ketua HNSI Boltim. Bernard dibantu Beni Boroma, Refly Lengkong dan Saprudin Parman selaku Wakil Ketua serta dibantu Sekretaris yang dipercayakan kepada Samsudin Dama. Kepala Dinas Kelautan, Perikanan, Pertanian dan Kehutanan (Kekantanhut) Ir Tommy Kamasaan, dalam sambutannya mengharapkan wadah HNSI ke depan harus dapat membantu nelayan untuk peningkatan produksi perikanan tangkap dan budidaya, sehingga kesejahteraan para nelayan dapat tercapai sesuai target yang sudah ditetapkan. “Tugas utama HNSI hanya memikirkan kesejahteraan para nelayan dan pelestarian sumber daya perikanan,” ujarnya. Agar HNSI bisa mengakomodir seluruh masyarakat nelayan di Boltim, kata Tommy, Dewan Pengurus Cabang (DPC) HNSI yang baru terpilih untuk segera menyiapkan pembentukan HNSI di tingkat kecamatan dan bahkan sampai tingkat desa. “Ini dimaksudkan, program yang disusun nanti bisa melibatkan seluruh masyarakat nelayan,” harapnya, sembari mengingatkan, pemerintah siap menjadi mitra untuk meningkatkan kualitas hidup masyarakat nelayan di Boltim. Musda HNSI turut pula dihadiri DPD HNSI Sulut, Ben Awoah dan Hery Kalengkian, selaku fasilitaor pembentukan DPC HNSI Boltim. (fir)

Kekanpenhut Segera Mekar 11 SKPD Baru Disiapkan, Keasistenan Ditambah

Rencana Struktur OPD Baru Keasistenan III Bidang Administrasi Umum Dinas Perikanan dan Kelautan Dinas Kehutanan dan Perkebunan

TUTUYAN — Pemkab Boltim sementara membahas rencana pembentukan organisasi perangkat daerah (OPD) yang baru. Dinas Kelautan, Perikanan, Pertanian dan Kehutanan (Kekanpenhut) akan dimekarkan menjadi 3 dinas. Ini dimaksudkan untuk efisiensi dan efektivitas penjabaran program. Kepala Dinas Kekanpenhut Ir Tommy Kamasaan membenarkan informasi terkait pemekaran dinas yang dipimpinnya itu. Menurutnya, tugas dan tanggungjawab yang diemban dinas Kekanpenhut sangatlah besar, karena itu pihaknya sudah mengusulkan pemekaran dinas yang nantinya akan menjadi Dinas Pertanian dan Peternakan, Dinas Kelautan dan Perikanan dan Dinas Kehutanan dan Perkebunan. “Tujuannya agar bisa fokus,” katanya.

Dinas Pertanian dan Peternakan Dinas Sosial Dinas Pertambangan Dinas Catatan Sipil Badan Penanggulangan Bencana Daerah Badan Penyuluh Pertanian, Perikanan dan Kehutanan (BP3K) Bagian Kepegawaian menjadi Badan Kepegawaian Daerah Kantor Kesbang menjadi Badan Kesbang Kantor Lingkungan Hidup menjadi Badan Lingkungan Hidup

Dia membeberkan kalau pemekaran dinas ini sudah final, tinggal diserahkan ke Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) untuk dibahas Perda-nya. “Ketiga dinas yang rencananya akan dimekarkan ini sudah ada anggarannya masing-masing,” bebernya. Sesuai rencana, Maret ini ketiga dinas sudah akan disahkan melalui persetujuan DPRD. Seperti diberitakan sebelumnya, sebagaimana amanat PP 41/2007 tentang Organisasi

Perangkat Daerah (OPD) Pemkab Boltim tengah mempersiapkan SKPD baru untuk mengisi OPD di Boltim. Kepala Bagian Kepegawaian Daerah (BKD) Boltim Drs Darwis Lasabuda mengatakan, menindak lanjuti amanah PP 41, akan menambah dinas/ badan dan ada yang hanya sebatas perubahan dari bagian menjadi badan (lihat grafis, red). “Sedang dipersiapkan, yang selanjutnya dikonsultasikan ke gubernur,” ujarnya. (fir)

Pilsang Desa Bai Dua Ronde TUTUYAN — Pelaksanaan Pemilihan Sangadi (Pilsang) di Desa Bai, Kamis (25/2) lalu, berlangsung seru. 2 dari 4 kandidat yang berkompetisi, berhasil merebut poin sama, sehingga pelaksanaan Pilsang harus dilanjutkan ke putaran kedua. Camat Nuangan Niasar Kadengkang menilai pelaksanaan Pilsang ini sudah sangat demokratis. “Meski ada yang kalah dan ada yang masuk ke putaran kedua, tetapi semua masyarakat menerima ini sebagai kenyataan demokrasi, sehingga pelaksanaan Pilsang berlangsung aman dan tertib,” ujarnya. Untuk putaran kedua, kata Kedeng-

kang, rencananya akan dilaksanakan pada 11 Maret mendatang. “Karena ini belum berakhir, jadi sesuai dengan kesepakatan panitia Pilsang di tingkat desa dan pemerintah kecamatan serta kabupaten, harus ada putaran kedua. Panitia sementara mempersiapkannya,” jelasnya. Diketahui, ketika memasuki perhitungan suara, dua kandidat sejak awal perhitungan bersaing ketat, yakni calon nomor urut 2 Yamin Hameto dan calon nomor urut 3 Jubur Mamonto. Keduanya, masing-masing meraup 160 suara. Sementara, calon M Paputungan hanya mampu meraup 66 suara dan satu-satunya kandidat perempuan Sridaryani hanya mengumpulkan 90 suara. (fir)

SHS (Kembali) Tabur Benih Janji di Boltim TUTUYAN — Untuk perlu menabur janji,” kesekian kalinya ujarnya. Gubernur Sulut SH SarunPenegasan Buyung dajang mengunjungi ini, terkait pernyataan Boltim, kembali menabur SH Sarundajang di benih janji. Namun, warga hadapan masyarakat meni-lai, janji ini sudah Boltim saat Pembukaan kesekian kali, terutama Sidang Sinode Tahunan perbaikan infrastruktur GMIBM di Desa Jiko jalan. Molobog, pekan lalu. Salah seorang tokoh SHS mengatakan, infrapemuda Boltim Buyung struktur jalan di Boltim Potabuga menilai, masyanantinya akan menjadi rakat sangat menghargai perhatian dari Provinsi, niat baik pemerintah, SH Sarundajang terutama jalan desa yang untuk memperbaiki kondapat dikatakan masih disi jalan di Boltim yang rusak parah. terisolir. Pemerintah Provinsi Tetapi, masyarakat sudah kenyang (Pemprov) Sulut sudah mengusulkan dengan janji pemerintah. “Kalau ingin permintaan dana infrastruktur ke memperbaiki, segera perbaiki tidak pemerintah pusat. (fir)


Layout: Max Mangimbulude

S E N I N 0 1 M A R E T 2 0 1 0

Anak Anggota Dewan Terima Beasiswa

5 Desa Nikmati Air Bersih

Warga Nilai Tak Kena Sasaran BOLAANG UKI — Program pemberian beasiswa Dinas Pendidikan (Diknas) Bolaang Mongondow Selatan (Bolsel) kembali dinilai tidak tepat sasaran. Pasalnya, di antara penerima beasiswa penyelesaian studi D3, S1 dan S2 ada anak dari anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Bolsel. Hal itu terungkap saat kunjungan Gubernur Sulut SH Sarundajang (SHS) di Kabupaten Bolsel Sabtu (27/2) lalu. SHS memberikan beasiswa kepada 47 mahasiswa D3 dan S1 serta 8 mahasiswa yang akan menyelesaikan S2. Untuk jumlah dana beasiswa yakni, untuk D3 Rp6 Juta, S1 Rp7,5 Juta sedang bagi S2 Rp15 Juta. Ternyata, di antara penerima beasiswa ada anak dari anggota DPRD Bolsel. Pemberian beasiswa ini pun langsung menuai kecamaan dari aktivis pemuda Bolsel Jawardi Sirwan SPd. Ia menilai, kebijakan dari pemkab tidak memperhatikan azas keberpihakan kepada masyarakat miskin. “Harus diperhatikan siapa yang harusnya dibantu. Masih banyak anak yang pintar dari keluarga miskin di Bolsel, kenapa bukan itu,” ujarnya. Menurutnya, wajar kalau yang dapat anak orang berpunya. Karena selama ini, mahasiswa pintar dari keluarga kurang mampu sangat sulit mengurus permohonan bantuan dana. Ini akibat birokrasi di pemkab terlalu berbelit-belit. “Sudah bukan rahasia lagi, kalau mengurus itu, harus punya pegangan orang dalam,” tandasnya. Sementara itu, Kepala Dinas Pendidikan (Diknas) Bolsel Hamka T Podomi SPd, ketika dimintai tanggapan, justru tidak mempermasalahkan siapa penerima beasiswa studi akhir tersebut. Menurutnya, asalkan si penerima beasiswa memenuhi persyaratan adminisrasi lengkap. “Pasti akan dilayani kalau persyaratan administrasinya lengkap. Anak anggota dewan pun bisa menerima beasiswa,” jawabnya. (fir)

21

SHS Resmikan SPAM Molibagu

Kepentingan Politik Warnai Rolling BOLAANG UKI — Gencar-nya pelaksanaan rolling yang dihembuskan pemerintah Bolsel, ternyata hanya gertakan saja. Buktinya, rolling yang dijanjikan tidak pernah ada. Kabarnya, keterlambatan rolling ini dikarenakan perhelatan kepentingan politik sangat kuat ditubuh pemerintahan Drs Arudji Mongilong. Sejumlah elemen menilai, keterlambatan tersebut secara tidak langsung telah melemahkan kepemerintahan Drs Arduji Mongilong. Karena, menurut Zainal Gobel SH, dampak keterlambatan rolling

termasuk pembentukan Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) baru, selain terganggunya pelayanan juga terganggunya perolehan Pendapatan Asli Daerah (PAD). “Baperjakat dinilai lambat. Seharusnya sudah dari awal Januari lalu pelaksanaan pelantikan dan roling itu di gelar,” ungkap Zainal. Gobel mencurigai, adanya unsur politik yang menghalangi rolling. “Kami minta pihak Baperjakat, jangan mengaitkan rolling dengan unsur politik, karena ini menyangkut

dengan tuntutan dan kebutuhan dari masyarakat,” tegasnya. Dihubungi terpisah, Bupati Drs Arduji Mongilong mengakui, adanya keterlambatan rolling. Tapi, menurutnya itu semua tidak ada hubungannya dengan kepentingan politik. “Bolsel masih minim tenaga, sehingga masih harus mempersiapkan tenaga yang akan ditempatkan,” ujarnya. “Keterlambatan jangan dikaitkan politik, karena penempatan tentunya orang yang benar-benar memenuhi kriteria,” tambah Arudji. (fir)

BOLAANG UKI—Untuk pertama kali masyarakat Molibagu dan sekitarnya akan menikmati air bersih yang memenuhi standar konsumsi. Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) yang bersumber dari kawasan hutan Tapak Kulintang itu diresmikan Gubernur SH Sarundajang, Sabtu (27/2), di Kantor Bupati Bolsel di Bukit Panango. Kadi PU Sulut Ir Alex Wowor didampingi Kabid Cipta Karya Ir Hengky Manumpil menjelaskan, SPAM Molibagu ini dibangun dengan dana stimulus fiskal APBN 2009 Rp2,85 miliar dan sharing APBD Bolsel 2009 Rp412 juta. “Proyek ini cepat kelar karena Pemkab Bolsel sangat komitmen, dan menyediakan dana sharing dari APBD,” kata Wowor. Sementara Kasatker Air Minum P U Sulut Abubakar Idrus ST menjelaskan, kapasitas SPAM ini 10 liter perdetik, tapi asumsi yang bisa dimanfaatkan sebesar 8 liter perdetik. Kapasitas ini dapat melayani 4.600 jiwa melalui sambungan rumah (SR) sebanyak 920 unit. “Ada lima desa nanti yang bisa dilayani. Yakni Molibagu, Popodu, Toluaya, Tolondadu, dan Tanganga,” kata Abubakar.(irz)


CMYK

22

Layout: dedi Layouter

SENIN, 1 MARET 2 0 1 0

Epe Diprediksi Menang 1 Putaran Popularitas Terus Naik, Masih Dikehendaki Warga

MERAKYAT: Karena menyangkut hajat hidup banyak orang, Wali Kota Tomohon Jefferson SM Rumajar SE rajin turun lapangan meninjau pengerjaan proyek.

p d p a s a r Target PAD 2,5 M

DENGAN prosentase popularitas yang kian lebar dengan kandidat lain, calon wali kota dari Partai Golkar Kota Tomohon, Jefferson SM Rumajar SE, diprediksi akan memenangi Pilwako Tomohon 2010 hanya dalam satu putaran.

mengherankan jika Epe akan menang satu putaran di pilwako Tomohon. “Tomohon memang masih sangat membutuhkan pemimpin yang punya kualitas dan konsep membangun yang jelas seperti Epe. Sulit membayangkan masa depan Tomohon jika dipimpin oleh orang yang tidak punya kemampuan dan visi yang mumpuni,” ungkapnya. (adv)

Usut Pengelolaan Keuangan PDAM Selisih Rekening yang Ditagih dan Setoran Mencurigakan

SUMBANGSIH PD Pasar Tomohon untuk membangun kota bunga cukup besar. Untuk 2010 ini saja, PD Pasar menargetkan dapat meraup pendapatan hingga menembus angka Rp2,5 miliar. Tentunya, target ini Junita Linda Wenur merupakan komitmen PD Pasar untuk mendongkrak Pendapatan Asli Daerah (PAD) Tomohon. “Untuk pendapatan operasional pasar saja mencapai 2,2 miliar,” terang Direktur Umum, Ir Miky Junita Linda Wenur, akhir pekan lalu. Ia menjelaskan, pendapatan yang terbesar mencakup, retribusi pasar yang mencapai Rp1,4 M. Untuk itu, hasil penagihan retribusi akan diawasi secara ketat sehingga akan terdata dengan jelas dalam buku kas. “Pengawasan ketat mutlak dilakukan agar tertib dalam laporan keuangan untuk dipertanggungjawabkan,” sambungnya. Selain itu, pihaknya akan merencanakan mencari sumber-sumber pendapatan baru perusahaan. Nantinya, akan dirumuskan bersama-sama dengan sejumlah jajaran direksi lainnya. “Rencananya akan dioperasikan Cool Room untuk pendapatan dari sisi pengembangan usaha,” pungkas Sekretaris Wanita Kaum/Ibu Sinode GMIM Periode 2010-2014 ini. (vip/lee/*)

Rumajar Bantu Pembangunan Gereja Katolik di Rurukan TOMOHON- Wali Kota Tomohon Jefferson Soleman Montesque Rumajar SE memberikan bantuan sebesar Rp10 juta saat perayaan Ekaristi di Gereja Katolik Santa Maria Diangkat Ke Sorga, Kelu-rahan Rurukan, Minggu (28/2), kemarin. Ibadah yang dipimpin Pastor Marcel Lintong SS.Pr berlangsung khusyuk. Selain memberikan ban-tuan

Prediksi berbagai kalangan ini bukan tanpa dasar. Informasi yang didapat koran ini, hasil survei awal Februari posisi Epe semakin kokoh. Rating wali kota Tomohon ini sudah berada di kisaran 50 persen. “Hasil survei itu tidak lagi mengejutkan. Toh fakta di lapa-

ngan memang sudah seperti itu gejalanya. Epe memang masih terlalu dicintai dan diinginkan masyarakat Tomohon untuk melanjutkan pembangunan yang sudah dirintis,” ungkap Andre, warga Kakaskasen. Hal yang sama diungkapkan Rommy K, warga Kinilow. Menurutnya, karena relatif diterima oleh semua lapisan masyarakat di Tomohon, bukan hal yang

dari pemkot, Keluarga RumajarMontolalu juga ikut memberikan bantuan sebesar Rp10 juta. “Bantuan dari pemkot dan keluarga untuk membantu pemba-ngunan gedung gereja,” terang Kabag Humas Pemkot Tomohon Harisson Dapu. Untuk itu, papar Dapu, bantuan yang diberikan diharapkan dapat membantu pembangunan gedung

gereja. Olehnya, bantuan ini jangan dilihat dari nilainya, tapi ketulusan untuk membantu perkembangan kerohanian di Tomohon, khususnya di Rurukan. “Pemerintah Kota Tomohon berkomitmen untuk memajukan pertumbuhan kerohanian di kota bunga,” pungkas lelaki yang dikenal akrab dengan wartawan ini. (vip/lee)

MERIAH DAN HEBOH: Atraksi dan Pawai Toa Pe Kong atau Cap Go Meh serangkaian dengan Tahun Baru Imlek 2560 berlangsung meriah. Masyarakat tampak antusias menyaksikan atraksi sejumlah Duta Allah, Minggu (28/2), kemarin.

TOMOHON- Pihak aparat hukum diminta untuk mengusut keuangan PDAM Tomohon. Pasalnya, ada sejumlah kejanggalan yang ditemui dari laporan keuangan sepanjang 2009. “Pihak kejari dan polres sebaiknya tidak tinggal diam untuk mengusut tuntas kasus ini,” tegas aktivis Chevie Nelwan SE, Minggu (28/2), kemarin. Menurutnya, selisih yang cukup tajam antara rekening yang harus ditagih dan pendapatan ataupun setoran menimbulkan tanda tanya besar. Ada kemungkinan, papar Nelwan, selisih ini muncul karena pengelolaan keuangan di “mabes” PDAM yang diduga menyimpang. Kecurigaan lain adalah kemungkinan unit-unit yang ada sudah melakukan penagihan tapi tidak disetorkan ke kantor pusat. “Tentunya ini masalah manajemen direksi yang tidak bisa mengontrol rekening-rekening yang harus ditagih, padahal itu merupakan sumber pendapatan,” tegasnya sembari menambahkan soal benar tidaknya ada indikasi penyelewengan harus secepatnya dibuktikan pihak aparat hukum. Untuk itu, saran Nelwan, jika PDAM Tomohon sudah tidak bisa mendatangkan income bagi daerah, sebaiknya diswastakan saja atau libatkan investor dari luar supaya pengelolaanya lebih profesional. “Ini perlu karena sepanjang tahun 2009, terdapat adanya kerugian sebesar Rp40-50 juta per bulan. Jika tidak diantisipasi, cepat atau lambat PDAM akan bangkrut,” sarannya. Hal yang sama disampaikan Jerson K, salah satu mahasiswa di universitas swasta di Tomohon. Menurutnya Perusahaan Daerah (PD) ini harus diselamatkan karena nasib 100 karyawan yang sekarang bekerja di bawah pimpinan Ir Johny Londok harus diselamatkan. “Kasihan. Banyak karyawan yang sudah berkeluarga. Nasib mereka pasti tragis kalau sampai terjadi PHK hanya karena ketidakbecusan direksi,” tandasnya. Londok sendiri membenarkan bahwa pihaknya telah mengadakan pengurangan karyawan untuk efisensi. Kalau sebelumnya mereka mengoleksi 120 karyawan, selakang tinggal 100. “Jumlah inipun masih tergolong gemuk. Idealnya mungkin sekitar 50-60 orang. Olehnya, dalam waktu dekat mungkin akan ada rasionalisasi karyawan,” ujar Londok dihadapan saat hearing dengan Komisi B Dewan Kota Tomohon belum lama ini. (vip/lee)


Layout: Budi Santoso

SENIN,01MARET2010

k a n d i d a t NAP Aktif Pelayanan Rohani

Cabup Gerilya Cari Dukungan Kemarin, Ibadah Bersama di Treman

Tuwaidan-Kumentas Tuai Simpati

Netty Pantow bersama suami dalam suatu acara di Minut

SEBAGAI figur calon Bupati Partai Demokrat (PD) Minut Netty Agnes Pantow (NAP), selalu berserah dan mengandalkan kekuatan Yang Maha Kuasa. Berkaca dari situ sebagai umat yang percaya, NAP selalu memenuhi keterpanggilan melayani sesama di ibadah kudus dalam persekutuan gereja. Minggu (28/2) kemarin, NAP berkesempatan melayani di jemaat GMIM Sentrum Airmadidi. Usai ibadah itu membuka rapat bersama komisi kategorial pelayanan anak sekolah minggu utusan jemaat se wilayah Airmadidi. Di hari sebelumnya NAP juga ikut merayakan HUT Desa Mapanget II Kecamatan Talawaan ke 14, Sabtu (27/2) dengan ibadah syukur di Jemaat Bukit Moria Teep. NAP yang juga merupakan Badan Pekerja Wilayah diberikan kesempatan untuk membawakan sambutan. Menurut Netty Pantow, dengan momentum HUT ke 14 semua jemaat diajak untuk tetap menjaga kebersamaan dalam persaudaraan. Hal itu sebagai sebagai wujud tanggungjawab membangun pelayanan gereja Tuhan. Pelaksanaan HUT ikut dimeriahkan dengan lomba chaka-chaka W/KI, vocal group P/ KB, pidato tema lingkungan hidup dari pelayanan kategorial remaja, dan lomba nyanyi solo Anak sekolah Minggu. “Sebagai sesama umat ciptaannya kita harus selalu berbagi sukacita dan mari jadikan pelayanan itu sebagai awal dari sukacita itu,” tambah NAP, saat memberikan wejangan bagi masyarakat. (sky/van/*)

23

Risky Pogaga/Manado Post

Willy Kumentas bersama istri dan Fransisca Tuwaidan saat beribadah di GMIM Eben Heazer Treman

KAUDITAN—Pasangan Fransisca Magdalena Tuwaidan (FMT) dan Ir Willy Kumentas mulai transparan bersosialisasi. Keduanya yang diaspirasikan sebagai pasangan bakal calon bupati dan wakil bupati, kemarin (28/2) beribadah bersama di GMIM Eben Heazer Treman Kecamatan Kauditan. Kehadiran mereka mengikuti acara pelantikan Badan Pekerja Majelis Jemaat (BPMJ). Kehadiran mereka mendapat simpati dan dukungan dari jemaat yang hadir dalam ibadah. Bahkan, Kumentas ikut didampingi istri Ny Kumentas. Bagaimana tanggapan Tuwaidan soal pasangan bersama Kumentas? Menurut Etha sapaan akrabnya, pendamping dirinya

dalam bursa pilkada, tentunya memiliki konsep yang sama untuk membangun Minut. Mengenai saudara Willy Kumentas itu menjadi salah satu calon kuat untuk wakil bupati. Pastinya mengenai pasangan itu akan dilakukan sesuai mekanisme dan aturan main. “Semua akan mengikuti mekanisme dan aturan,” kata Ketua Fraksi Tumatenden DPRD Minut. Sejauh ini publik masih penasaran dengan siapa calon wabup yang akan mendampingi FMT. Tapi bagi Tuwaidan, siapapun itu adalah yang terbaik. “Tentunya pilihan papan dua, akan dilakukan secara selektif dan tidak berbeda pemahaman mengenai arah politik nantinya,” ujar Etha. (sky/van/**)

k a t a m e r e k a Cindy Pandean, Warga Airmadidi SEBAGAI warga intinya menginginkan bupati yang mampu memberi perhatian bagi warga secara berkelanjutan. Biasanya ketika sudah terpilih janji saat kampanye mubasir, sebab tidak dilakukan saat menjabat sebagai bupati. Untuk itu warga ingin melihat bupati yang punya komitmen untuk membangun Minut secara berkesinambungan.

Archlous Samola, Wiraswasta KAMI ingin figur yang peduli dengan masyarakat kecil dan mampu memberdayakan setiap potensi yang ada. Dia harus memiliki konsep yang brilian untuk memajukan Minut ke depan, sehingga bisa memberikan jaminan bagi kesejahteraan rakyat. Dan tentunya figur yang bersih dari kasus korupsi.

AIRMADIDI—Suhu politik menuju pemilihan kepala daerah (Pilkada) mulai panas. Para kandidat terus bergerilya mencari dukungan dan simpati masyarakat Minahasa Utara (Minut) di 10 kecamatan. Bahkan, pemetaan kekuatan di setiap kecamatan oleh tim sukses mulai jelas. Lihat saja, calon bupati Fransisca M Tuwaidan (FMT) berasal dari Kecamatan Kauditan terus bersosialisai di luar Kauditan. Sebaliknya, kecamatan paling panas yakni Kecamatan Dimembe dan Talawaan. Disitu, ada tiga calon yang akan maju. Yakni Drs Sompie F Singal (SFS) dan Herry Rotinsulu (Hero) berasal dari Matungkas Dimembe. Sedangkan Netty Agnes Pantow (NAP) dari Kecamatan Talawaan yang merupakan wilayah pemekaran dari Dimembe. Begitu juga Inggried JNN Sondakh (IS) dan Jerry Rampen (JR) dari Tatelu Dimembe. Sedangkan di Kalawat ada bakal calon wakil bupati (cawabup) Willy Kumentas (WK), Denny Wowiling (Dewo) dan lainnya. Untuk Wori mungkin hanya Yulisa Baramuli SH (YB). Dari Likupang, Sarhan Antili (SA) dan Moses Corneles (MS) untuk posisi bakal cawabup. Menurut bakal cawabup Sarhan Antili, momen ini menjadi waktu yang tepat bagi setiap calon berpromosi, sebab belum ada aturan yang mengikat. Sejauh ini tinggal bagaimana setiap calon untuk berpromosi di semua dapil. Sebab itu menjadi senjata ampuh untuk bisa memenangkan ajang pilkada ini. “Silahkan saja bersosialisasi

Sompie F Singal

sebab belum ada aturan yang melarang,” kata Sarhan. Dikatakannya, semua dapil adalah dapil neraka tidak ada yang merasa sudah unggul. Semua akan terukur kalau kompetisi sudah selesai. “Tiga dapil adalah milik semua calon. Tapi tergantung bagaimana mereka bersosialisasi,” kata Antili. Tim sukses (FMT) Jane Min Waturandang mengatakan, kegiatan yang dilakukan Etha sapaan akrab FMT, merupakan bagian kepeduliannya terhadap warga Minut. Dan itu menjadi keseriusan Ibu Etha untuk mensejahterakan rakyat Minahasa Utara. Ketua KPU Minut Willem Pantow mengatakan, karena sejauh ini belum ada tahapan pelaksanaan pilkada, jadi setiap calon memiliki waktu yang cukup panjang untuk bersosialisasi. “Tapi kalau sudah ada tahapan itu semua akan dibatasi dan ditindak bila ada perbuatan melawan aturan hukum,” jelas Pantow, belum lama ini. (sky/van)


CMYK

24

Layout: Alfian Tinangon

SENIN,01 MARET 2010

Puskesmas Jadi ‘Rumah Hantu’ Warga Bukti Tinggi dan Simbel Sulit Mendapatkan Pelayanan KAKAS-Pembangunan puskesmas yang dilakukan pemerintah tidak lain adalah untuk membantu warga masyarakat mendapatkan pelayanan kesehatan. Namun tidak demikian dengan warga yang tinggal di Desa Bukit Tinggi dan Simbel. Pasalnya, walau di Desa Bukit Tinggi dan Simbel

sudah dibangun puskesmas, sangat disayangkan warga kesulitan mendapatkan pelayanan kesehatan. Menurut salah satu warga Lenny Malonda, sulitnya warga mendapatkan pelayanan kesehatan disebabkan karena tidak adanya tenaga medis yang bertugas. “Memang biasa

ada kunjungan dokter dan bidan, namun itu pada hari-hari tertentu saja,” ujarnya. Lanjutnya, bila warga terserang penyakit seperti DBD maupun malaria, biasanya harus dilarikan ke Rumah Sakit Langowan atau Tomohon. Demikian pula yang diungkapkan oleh Nangsi Tuerah, warga Simbel. Menurutnya, sejak dibangun dua tahun lalu sampai saat ini puskesmas tersebut tidak ada tenaga medisnya.

“Wajar saja bila puskesmas yang dibangun beberapa waktu lalu saat ini bagai rumah hantu karena tidak berpenghuni,” ujarnya. Demikian pula yang diungkapkan oleh Pemerhati Pembangunan Minahasa Jeferson Wanny Wantah. Menurutnya, Pemkab Minahasa seharusnya cepat tanggap dan segera mengirim tenaga medis di puskesmas tersebut. “Sangat disayangkan bila ratusan juta ang-

garan yang disiapkan pemerintah untuk membangun puskesmas, mubasir karena tidak ada penghuninya,” ujar Wantah. Kabag Humas Vicky Tanor ketika dikonfirmasi, mengaku akan berkordinasi dahulu dengan Dinas Kesehatan. “Tidak mungkin ada puskesmas, tapi tidak ada tenaga medis. Bisa saja tenaga medis ditempatkan di desa tersebut sementara berhalangan sampai tidak bisa masuk,” ujar Tanor. (ylo)

Mobil Angkutan Langowan-Manado Rawan Celaka

Stenly Kowaas/Manado Post

BUTUH PEREMAJAAN: Toyota Hiace Minubus yang melayani penumpang umum di Langowan dan Kawangkoan, diharapkan tidak lagi diizinkan beroperasi oleh Dishub.

LANGOWAN-Mobil angkutan umum yang melayani jalur Manado-Langowan pulang pergi rawan celaka. Dikarenakan, kondisi kendaraannya banyak yang sudah memasuki usia ‘pensiun’. Pantauan wartawan koran ini di terminal Langowan, usia kendaraan yang sudah tua, menyebabkan armada sering mogok di ruas-ruas jalan tertentu. Lebih parah lagi sebagian alami kecelakaan seperti rem blong dll. Warga Langowan kepada wartawan koran ini, mengharapkan ada-nya peremajaan kendaraan umum yang melayani trayek Langowan-Manado. Menurut Ketua Pemekaran Kota Langowan Jefry Pay, pergantian armada sangat penting untuk keselamatan penumpang. “Kalau perlu Pemprov dan Pemkab dalam hal ini Dinas Perhubungan dapat menghentikan pengoperasian kendaraan yang sudah tua dan tidak layak jalan. Bila di Manado untuk jenis ST20 sudah dilarang beroperasi, demikian juga untuk jenis Toyota Hiace Minubus di Minahasa untuk tidak lagi diizinkan beroperasi,” ujarnya. Ditambahkannya, pelarangan ini bertujuan untuk menjaga keselamatan para penumpang. Hal senada juga diungkapkan oleh Generasi Muda Langowan lainnya Jendry Soriton. Menurutnya, sudah selayaknya kendaraan-kendaraan usia ‘pensiun’ tidak lagi beroperasi. “Selain membahayakan para penumpang, kendaraankendaraan tua yang sampai saat ini beroperasi merupakan penyumbang polusi udara terbesar,” ujarnya. (ylo)

a

g e n d a Esok, KNPI Dilantik

SELASA (2/3) pukul 09.00 Wita esok, bertempat di ruang sidang kantor Bupati Minahasa, pengurus KNPI Minahasa periode 2010-2013 resmi dilantik. Menurut Ketua KNPI Terpilih Oklen Waleleng SH, pelantikan pengurus KNPI Minahasa akan dilakukan langsung oleh Ketua DPD I KNPI Sulut Febian Sarundajang dan dihadiri Bupati Minahasa Stefanus Vreeke Runtu. “Kami berharap kepada peserta musyawarah dan pimpinan OKP serta pengurus yang terbentuk untuk dapat mengambil bagian dalam pelantikan ini,” tegas Waleleng didampingi Sekretaris Panitia Melky Palilingan SPd. (ylo)

k a t a m e r e k a Kondisi Terminal Tondano saat ini kian memprihatinkan. Apa saja harapan sopir tahun ini kepada Pemerintah Minahasa dalam hal ini Dinas Perhubungan? Selaku Ketua Gabungan Sopir Tondano, saya berharap tahun 2010, Pemerintah Minahasa bisa memperbaiki terminal Tondano. Baik itu pengaspalan dalam terminal dan juga perbaikan infrastruktur lainnya yang ada di dalam terminal seperti WC. Decky Tampi, (Ketua Gaston ) Kondisi terminal Tondano tidak bisa lagi menampung armada di dalam lokasi terminal. Tak mengherankan bila banyak kendaraan yang memilih parkir diluar terminal atau mencari penumpang di seputaran Kota Tondano sebelum berangkat ke Manado maupun Tomohon. Nico Pitoy, (Sopir Tondano-Tomohon)

dompetpeduli Butuh Uluran Tangan TAK ada keceriaan di wajah Brian Antibe (8). Ia dijauhi teman-teman dan kadang-kadang disebut monster oleh anak sebayanya. Mata yang bengkak sebesar kepalan tangan orang dewasa dengan biji mata yang keluar dan sesekali mengeluarkan darah saat menangis, membuat kondisinya benar-benar mengundang iba. Hati benar-benar tersayat jika menyaksikan bocah yang bercita-cita jadi pendeta ini.

DAK Pendidikan 2010 Turun 16 M TONDANO- Dana Alokasi Khusus (DAK) Pendidikan di Minahasa 2010 ini, turun kurang lebih Rp16 miliar. Seperti diketahui, untuk tahun 2010 DAK yang diperoleh Dinas Pendidikan hanya Rp21,6 miliar. Kendati pada tahun 2009 lalu mencapai 37,6 miliar. Penurunan ini diduga akibat kasus korupsi yang menerpa dinas tersebut. Namun Kadis

pendidikan Minahasa Frits Muntu beralasan, penurunan yang signifikan ini karena pusat kekurangan anggaran. “Bukan hanya Dinas Pendidikan, hampir seluruh SKPD di Minahasa bahkan Indonesia mengalami penurunan DAK,” alasannya. Ditambahkannya, turunnya DAK disebabkan karena adanya kesulitan anggaran yang dialami pemerintah pusat. “Selain dana

pusat, masih ada dana shering sebesar 10 persen yang akan disediakan pemerintah daerah (Pemkab Minahasa, red),” ungkapnya. Ketika disinggung bagaimana dengan pembagian DAK 2010 ini sendiri? Muntu menjelaskan pembagian DAK hanya diperuntukkan kepada Sekolah Dasar (SD) dan Sekolah Menengah Pertama (SMP).

“Untuk SD dana yang dialokasikan kemungkinan sebesar Rp9 miliar dan diperuntukan membangun perpustakaan dan pengadaan buku. Sisanya diperuntukkan buat SMP dimana akan digunakan untuk membangun perpustakaan, pengadaan buku dan alat peraga,” ungkap Muntu. Di tempat terpisah Ketua Forum Pemerhati Masyarakat

Tombariri Allan Parinusa kepada wartawan koran ini berharap, pengunaan DAK 2010 ini bisa tepat sasaran. “DAK sangat rawan penyimpangan dan tidak sedikit Kadis Pendidikan terseret masalah hukum karena kurang mempu mengelola dana DAK. Diharapkan DAK 2010 bisa digunakan semaksimal mungkin untuk peningkatan mutu pendidikan di Minahasa. (ylo)

NAMA Jumlah Kemarin

JUMLAH Rp 3.750.000,-

15. Kezia Heydemans

Rp 100.000,-

Jumlah Sementara Rp 3.850.000,(Tiga juta delapan ratus lima puluh ribu rupiah)


CMYK

25 S E N I N 0 1 M A R E T 2 0 1 0

Layout: Max Mangimbulude

2 barcelona – malaga 1

KERJA KERAS BERMAIN di Camp Nou, Minggu (28/2) dinihari WIB, performa Barca yang kurang meyakinkan dalam beberapa pekan terakhir sepertinya akan sirna saat awal pertandingan. Tim besutan Pep Guardiola ini tampil dominan dan banyak membuat peluang. Namun serangan mereka kerap menemui jalan buntu dan diantisipasi dengan baik oleh lawan. Beberapa peluang yang diperoleh Xavi, BARCA Iniseta dan Ibrahimovic gagal membuah-kan gol. Kiper Malaga Victor Valdes; Pique, Maxwell, Alves, Gustavo Munua hanya sempat Puyol, Busquets, Iniesta, menepis dengan gemilang Xavi, Pedro/Bojan (86), Ibrahimovic, tendangan Xavi, selebihnya ia Messi tidak banyak bekerja keras karena tendangan para pemain Barca yang mudah ditebak. Di babak kedua, serangan Barca semakin gencar. Sun-dulan Ibra nyaris membuahkan gol kalau saja tidak ditepis oleh Munua. Pertahanan ketat Malaga akhirnya bisa ditembus oleh Pedro di menit ke-69. Munua tak menyangkan kalau Pedro yang bergerak dari sisi sayap akan melepaskan tendangan langsung ke gawang, meski sempat menepis tapi bola sudah masuk ke dalam gawang. Barca hampir menambah gol kalau saja

LIGA SPANYOL Getafe v Zaragoza 0 2 Tenerife v Real Madrid 1 5 Barcelona v Malaga 2 - 1

Klasemen Sementara No Klub

Ma Me S K

P

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

24 24 23 23 23 23 23 24 23 23 23 24 23 23 23 23 24 23 24 23

61 59 46 42 38 37 36 32 30 29 28 27 27 26 26 25 24 20 20 11

BARCELONA REAL MADRID VALENCIA SEVILLA LA CORUNA MALLORCA BILBAO GETAFE OSASUNA VILLARREAL GIJON MALAGA ATLETICO ALMERIA ESPANYOL SANTANDER ZARAGOZA VALLADOLID TENERIFE XEREZ

Chelsea v Man City 2 - 4 Birmingham City v Wigan Athletic 1 0 Bolton v Wolverhampton 1 0 Burnley v Portsmouth 1 2 Stoke City v Arsenal 1 - 3

Klasemen Sementara No Klub

Ma Me S

K

P

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

28 28 28 27 27 27 26 27 26 27 27 27 27 26 27 27 27 27 27 27

5 6 6 4 7 8 5 9 8 10 9 11 12 12 13 14 15 13 16 18

61 60 58 49 46 45 45 40 38 37 34 34 27 26 26 25 24 24 23 10

19 19 17 13 13 13 12 11 10 10 8 9 6 6 6 6 6 5 6 5

4 3 4 10 7 6 9 7 8 7 10 7 9 8 8 7 6 9 5 4

4 2 7 3 5 4 3 2 6 5 7 9 6 8 5 7 6 11 5 5

1 3 3 7 7 8 9 12 9 10 9 9 10 9 11 10 12 9 14 16

Pep: Kami Sangat Bagus PELATIH Barcelona Pep Guardiola sangat puas dengan penampilan timnya saat menekuk Malaga 2-1 di Nou Camp, Minggu (28/2) dinihari WIB. Azulgrana masih kokoh di puncak klasemen Primera Liga dengan keunggulan dua poin dari rival terdekat Real Madrid. “Kami tak mengubah gaya permainan kami. Kami hanya melakukan beberapa perubahan kecil. Tapi, struktur permainan masih tetap sama saja,” ujar Guardiola kepada AS. “Yang penting, kami sudah bermain sangat bagus dengan keunggulan dalam melakukan kontrol dan ball possesion. Saya berharap ini merupakan penampilan terbaik kami di kandang sendiri. Saya pikir kami telah bermain lebih bagus dari pertandingan-pertandingan sebelumnya. Gol kedua sangat penting. Lionel Messi bermain di tengah untuk bisa berpadu dengan Zlatan Ibrahimovic.” (glc)

Permalukan Terry, Bridge Puas

HASIL & KLASEMEN LIGA INGGRIS

CHELSEA MAN. UTD ARSENAL MAN.CITY TOTTENHAM LIVERPOOL VILLA BIRMINGHAM EVERTON FULHAM STOKE BLACKBURN WEST HAM SUNDERLAND BOLTON WIGAN WOLVERHAMPTON HULL BURNLEY PORTSMOUTH

19 19 13 13 11 11 11 10 8 8 6 6 7 6 7 6 6 3 5 2

tendangan Iniesta tidak menyentuh mistar gawang. Setelah itu justru Malaga yang mampu menyamakan skor. Valdo yang mendapat umpan dari Victor Obinna berhasil menaklukkan Valdes di menit ke81. Namun kegembiraan Malaga hanya bertahan beberapa menit. Kerjasama apik antara Xavi, Dani Alves dan Messi membuat Barca mampu kembali unggul di menit ke-84. Messi yang mendapat umpan manis dari Alves akhirnya menjadi pahlawan kemenangan timnya karena skor 2-1 bertahan sampai akhir pertandingan. MALAGA Dengan hasil ini Barca tetap memimpin klasemen Munua; Robson, Stepanoy/Gomez (17), sementara Primera Liga SpaTorres Caturla/Valdo nyol dengan 61 poin, unggul (46), Manolo, Toribio, Juanito, Obinna, dua poin dari Real Madrid yang Baha/Forestieri, Duda, menempati peringkat kedua. Fernando Meraih kemenangan dramatis, Carlos Puyol dan Lionel Messi tak menyembunyikan kegembiraan mereka karena Azulgrana kini masih kokoh di puncak klasemen sementara Primera Liga. “Kami banyak ditekan dalam pertandingan itu. Jadi, kami harus bisa mencetak banyak gol. Yang penting, kami sudah menang,” ujar Messi kepada AS. “Sekarang kami tak kehilangan poin dari Real Madrid.” Sementara itu, Puyol memberikan pernyataan yang senada dengan Messi. Menurutnya, Barca telah bermain sangat bagus dan meraih hasil penting. “Kami telah bermain sangat bagus dan meraih hasil positif yang sangat kami perlukan saat ini. Yang penting kami bisa menang dalam pertandingan tadi. Setelah Malaga mencetak gol, kami pun langsung beraksi cepat. Kami berharap bisa kembali tampil dalam performa terbaik.” (glc)

BEK Manchester City Wayne Bridge dikabarkan puas dan tak menyesal karena telah mempermalukan bek Chelsea John Terry saat pertandingan Liga Primer di Stamford Bridge, Sabtu (27/2) malam WIB. Terry sebenarnya ingin bersalaman dengan Bridge saat pertandingan akan dimulai. Tapi, sodoran tangan Terry tak mendapat sambutan. Bridge justru menyalami ball boy yang mendampingi Terry dan pasukan Chelsea. Peristiwa itu ikut mewarnai laga panas Chelsea versus City yang dimenangkan tim tamu dengan skor

4-2. Meski demikian, Bridge mengaku tak menyesal. Padahal, peristiwa itu disaksikan secara langsung oleh jutaan pe-nonton, baik di stadion maupun di berbagai tempat di dunia. Kasus perselingkuhan Terry dengan mantan kekasih Bridge, Vanessa Peroncell, menjadi sumber “konflik” di antara mereka berdua. Bridge merasa sakit hati karena sang kekasih menjalani “hubungan gelap” dengan rekannya di timnas Inggris itu. Bridge memang sudah berpisah dengan Vanessa, tapi hubungan mereka telah menghasilkan seorang putra yang kini berusia tiga tahun. “Itulah alasan mengapa Bridge tak menyesalkan melaku-kan itu

dan tak peduli karena du-nia menyaksikan secara langsung peristiwa itu,” sebut sebuah teman dekat Bridge kepada Sunday Mirror. “Ia masih belum bisa memaafkan perilaku Terry. Ia pun sadar bahwa kasus yang menimpa Terry akan banyak merugikan konsentrasi tim untuk berlaga di Piala Dunia.” (glc)

ACUH: Wayne Bridge tampaknya masih belum bisa memaafkan tindakan Terry yang berselingkuh dengan Vanessa Peroncel.


26

Layout: Alfian Tinangon

SENIN,01 MARET 2010

Madrid Bantai Tenerife REAL Madrid kembali melakukan pembantaian. Ini untuk kedua kalinya secara berturut-turut, Madrid mencatat kemenangan besar. Setelah membantai Villarreal 6-2, kini Madrid menghancurkan tuan rumah Tenerife 5-1 dalam pertandingan La Liga Spanyol, Minggu (28/2) dinihari WIB. Sukses itu mengantarkan Madrid menduduki posisi puncak. Gol-gol kemenangan Madrid dibagi rata oleh Gonzalo Higuain, Kaka, Cristiano Ronaldo dan striker veteran Raul Gonzalez. Meski Tenerife awalnya tampil ngotot, namun situasi itu tak berlangsung lama. Madrid segera mengambil alih permainan dan memaksa Tenerife lebih banyak bertahan. Hasilnya, Los Merengues sudah unggul di menit ke-29. Higuain mengawali pesta keme-nangan Madrid. Penyerang Argentina ini menyelesaikan umpan dari Marcelo. Higuain tampaknya tengah mencapai performa terbaik. Dia menambah satu gol lagi sehingga Madrid unggul 2-0 pada menit ke42. Di babak kedua, Tenerife mencoba bangkit. Mereka bermain impresif dan hasilnya Ayoze sukses membobol gawang Casillas saat pertandingan baru berjalan satu menit. Madrid tak goyah. Tak lama berselang, mereka bahkan berhasil memantapkan keunggulannya menjadi 3-1. Gol itu dihasilkan oleh Kaka yang Reuters meneruskan umpan dari SEMPAT SALIB BARCA: Ke- Higuain. Tenerife makin gembiraan para pemain Real Madrid terpuruk. Madrid menambah setelah mencukur Tene-rife 5-1. gol lagi dari titik penalti menit ke-78, lewat Ronaldo. Gol terakhir Madrid dihasilkan Raul. Ia melakukannya menjelang pertandingan selesai. (glc)

1 stoke city – arsenal 3

Gunners Buka Peluang ARSENAL memetik kemenangan di Britannia Stadium saat menghadapi tuan rumah Stoke City, Minggu (28/2) dinihari WIB dengan skor 31. Meski menang, Arsenal sempat tertinggal lebih dulu oleh gol Danny Pugh di menit kedelapan. Kemenangan Gunners juga sekaligus membuka peluang dalam perburuan title juara, menyusul kekalahan Chelsea atas Manchester City. Arsenal langsung bangkit menekan. Peluang didapat Cesc Fabregas di menit 226 dan 27, namun Nicklas bendtner-lah yang bisa menyamakan kedudukan di menit 32. Striker jangkung Arsenal sukses menyambut umpan silang Fabregas dengan sundulannya untuk menaklukkan Tomas Sorensen. Skor 1-1 bertahan hingga turun minum. Di babak kedua, Emanuel Eboue menguji Sorensen dengan sepakan kerasnya dari luar kotak penalti di menit 59, dan kiper Stoke City itu berhasil lolos dai ujian tersebut dengan mentip bola. Di menit 66, terjadi insiden yang memilukan. Shawcross melakukan tekel keras terhadap Aaron Ramsey yang langsung membuat kaki kanan pemain muda Arsenal itu patah. Bek Stoke

myfutzalligasmu Saling Sikut MYFUTZAL Liga SMU akan memasuki pekan ke-3, dimana pada hari senin (1/3) kembali digelar lanjutan liga yang akan mempertemukan sekolah-sekolah yang akan bertanding dan berusaha meraih prestasi terbaik. Pekan ini akan mempertemukan SMU Klabat yang masih memimpin klasemen dengan SMU 10 dan lawan yang cukup tangguh, yakni SMK Discovery. Pertandingan yang cukup seru antara lain SMU 4 versus SMu Kr.YPKM, tim yang masuk menggantikan SMU 1 Tomohon. Tim asal kota bunga sendiri tidak dapat melanjutkan liga karena faktor jarak yang cukup mengganggu. Sementara SMU 9 yang akan berhadapan dengan Eben Haezar, tim yang memiliki striker mungil nan tajam, Satrio Pinatik. SMU 10 sendiri selain akan diperhadapkan dengan partai big match melawan SMU Klabat, juga akan bertemu dengan SMU PIM Samrat. Sementara SMU 6 dan SMU 8 akan bertemu SMU SMK 1 dan SMU 7. So, penasaran dengan aksi mereka, saksikan pertandingan seru dari para pemainpemain muda berbakat dan berpotensi yang tergabung dalam MyFutzal Liga SMU, dan jangan lewatkan juga hadiah-hadiah menarik yang akan diundi langsung di setiap pekannya. (old)

Reuters

MEMILUKAN: Para pemain Arsenal tak kuasa menahan perih setelah melihat kawan mereka, Arron Ramsey, meringis kesakitan karena kakinya patah ditebas Shawcross.

City itu langsung mendapat kartu merah dan Ramsey meninggalkan lapangan dengan ditandu dan langsung dibawa ke rumah sakit. Setelah sempat terhenti beberapa menit, pertandingan dilanjutkan dengan kendali permainan ada di tim tamu. Di menit 89, Robert Huth melakukan handball di kotak terlarang yang membuat wasit menunjuk titik putih penalti. Fabregas yang menjadi eksekutor menjalankan tugasnya dengan

baik untuk membawa Arsenal memimpin 2-1. Di injury time, Thomas Vermaelen berhasil mencetak gol dengan sontekannya, menyambut bola sodoran Fabregas. Dengan kemenangan ini, Arsenal kini mengantungi poin 58 dari 28 laga, dan hanya tertinggal tiga poin dari Chelsea yang memuncaki klasemen Liga Primer Inggris. Sementara Stoke City tetap di posisi 11 dengan 34 poin. (glc)

Istimewa


CMYK

27

Layout: Alfian Tinangon

SENIN,01 MARET 2010

Capello Benci WAG’s

PERUSAK KONSENTRASI: Capello tidak ingin Victoria Beckham cs tidak masuk dalam wilayah camp latihan The Three Lions.

PELATIH Timnas Inggris Fabio Capello mewaspadai virus yang bisa merusak mental timnya pada perhelatan Piala Dunia 2010 nanti, yaitu WAGS (wives and girlfriends). Capello sudah sejak awal menegaskan dirinya tidak akan mentolelrir kehadiran di Afrika Selatan nanti. Dia ingin wanita-wanita

pendamping tersebut tidak masuk dalam wilayah camp latihan The Three Lions. Keputusan itu sengaja diambil Don Fabio-panggilan Capellosetelah menilik pengalaman masa lalu Union Jack. Pertimbangan lain adalah semakin maraknya sorotan media terhadap masalah pribadi para

pemainnya yang melibatkan WAGS seperti kasus perselingkuhan John Terry dengan Vanessa Perroncel yang berujung pada ketidakharmonisan hubungan dengan Wayne Bridge. “Saya paham mereka merupakan virus di Piala Dunia lalu. Saya tidak mau hal serupa terulang,” ketus Capello.

“Saya tidak peduli dimana mereka (WAGS) akan mentap selama Piala Dunia. Yang jelas meraka harus menjauh dari camp latihan. Bagi saya apa yang terjadi di luar lapangan dan camp latihan tidak penting sama sekali,” tutup pria asal Italia tersebut seperti dikutip Tribalfootball, Minggu (28/2/2010). (bbc)

Borriello Tunggu Panggilan Lippi

INGIN KE AFSEL: Marco Borriello.

PENAMPILAN mengesankan Borriello di Milan membuatnya semakin mendapat banyak kesempatan untuk bermain. Di tengah kebingungan umtuk menetapkan striker yang dianggap terbaik dan berpengalaman, Borriello berharap Marcelo Lippo mempertimbangkan dirinya untuk masuk dalam timnas. “Kembali memperkuat

timnas? Ya, saya membacanya di beberapa surat kabar tapi itu baru sekedar berita dan belum menjadi kenyataan. Tentu saya akan sangat senang kalau Lippi kembali mau memanggil saya,” ungkapnya melalui Radio 1. “Saya berharap terus tampil di klub dan bisa mencetak gol lagi saat menghadapi Atalanta di akhir pekan ini. Target utama saya adalah meraih keme-

nangan bersama Milan, setelah itu berharap dipanggil masuk skuad timnas.” Lippi akan mengumukan daftar pemain di akhir pemain yang disiapkan untuk gim persahabatan menghadapi Kamerun pada pekan depan. Borriello tampil bagus dan mencetak delapan gol dalam 18 gim bersama Milan di Serie A Italia musim ini. (glc)

Dinho Belum Pikirkan PD BINTANG Milan Ronaldinho bertekad ingin tampil bagus bersama Rossonerri musim ini. Scudetto menjadi target utamanya. Jika impian itu terwujud, maka ia akan berpeluang untuk tampil di Piala Dunia 2010 bersama timnas Brasil. Ronaldinho merupakan sosok pemain yang tak mengenal kata menyerah. Peluangnya untuk masuk ke dalam skuad Brasil memang masih jadi teka-teki. Pasalnya, penampilan Ronaldinho sejauh ini masih belum bisa meyakinkan pelatih Carlos Dunga. Padahal, Ronaldinho kini menjadi pemain vital di tubuh Rossonerri. Ia kembali menjelma sebagai superstar yang bisa mempersembahkan kemenangan dengan gaya permainan seperti yang pernah dilakoninya saat berseragam Barcelona. “Kini kami telah menjadi tim yang menyatu secara luar biasa. Saya yakin kondisi ini akan banyak membantu perjalanan tim. Saya pun semakin yakin dengan kualitas permainan saya sendiri,” ujar Ronaldinho kepada La Gazzetta Dello Sport. “Para pemain di bangku cadangan pun bisa membe-rikan kontribusi bagus buat tim.

FOKUS SCUDETTO: Ronaldinho.

Leonardo adalah pelatih hebat karena ia bisa melakukan pemilihan pemain secara cerdas. Fans di sini juga luar biasa.” “Saya akan berusaha tampil

sebagus mungkin agar bisa meyakinkan Dunga. Saya masih optimis.” “Jika saya bisa terus tampil seperti saat ini, maka saya pikir saya akan dipanggil.” (glc)

Lagerback Besut Nigeria FEDERASI Sepakbola Ia kemudian mengikuti Nigeria akhirnya menunjuk mansecara rutin perkembangan tan pelatih Swedia Lars Lasepakbola Nigeria dari hari ke gerback sebagai pelatih baru tim hari. Kini ia pun berhadapan nasional berjuluk Super Eagles. langsung dengan realitas sepakLagerback mendapat kontrak bola Nigeria. Untuk menjalanhingga lima bulan ke depan. kan tugasnya, Lagerback akan Lagerback mendapat tugas dibantu oleh tiga asisten yang berat membawa Nigeria meraih asli orang Nigeria. Mereka kesuksesan di Piala Dunia 2010 adalah Austin Eguavoen, Daniel di Afrika Selatan, dengan target Amokachi, dan Alloy Agu. minimal mencapai babak semi- Lars Lagerback Lagerback mengundurkan final. Lagerback memang diri dari kursi pelatih Swedia sudah tertarik dengan sepakbola Nigeria sejak pada tahun lalu setelah timnas ggaal tampil di Swedia kalah 2-1 di Piala Dunia 2002. Afrika Selatan 2010. (glc)

CMYK


Layout: Budi Santoso

SENIN,01MARET2010

k a n d i d a t NAP Aktif Pelayanan Rohani

Cabup Gerilya Cari Dukungan Kemarin, Ibadah Bersama di Treman

Tuwaidan-Kumentas Tuai Simpati

Netty Pantow bersama suami dalam suatu acara di Minut

SEBAGAI figur calon Bupati Partai Demokrat (PD) Minut Netty Agnes Pantow (NAP), selalu berserah dan mengandalkan kekuatan Yang Maha Kuasa. Berkaca dari situ sebagai umat yang percaya, NAP selalu memenuhi keterpanggilan melayani sesama di ibadah kudus dalam persekutuan gereja. Minggu (28/2) kemarin, NAP berkesempatan melayani di jemaat GMIM Sentrum Airmadidi. Usai ibadah itu membuka rapat bersama komisi kategorial pelayanan anak sekolah minggu utusan jemaat se wilayah Airmadidi. Di hari sebelumnya NAP juga ikut merayakan HUT Desa Mapanget II Kecamatan Talawaan ke 14, Sabtu (27/2) dengan ibadah syukur di Jemaat Bukit Moria Teep. NAP yang juga merupakan Badan Pekerja Wilayah diberikan kesempatan untuk membawakan sambutan. Menurut Netty Pantow, dengan momentum HUT ke 14 semua jemaat diajak untuk tetap menjaga kebersamaan dalam persaudaraan. Hal itu sebagai sebagai wujud tanggungjawab membangun pelayanan gereja Tuhan. Pelaksanaan HUT ikut dimeriahkan dengan lomba chaka-chaka W/KI, vocal group P/ KB, pidato tema lingkungan hidup dari pelayanan kategorial remaja, dan lomba nyanyi solo Anak sekolah Minggu. “Sebagai sesama umat ciptaannya kita harus selalu berbagi sukacita dan mari jadikan pelayanan itu sebagai awal dari sukacita itu,” tambah NAP, saat memberikan wejangan bagi masyarakat. (sky/van/*)

23

Risky Pogaga/Manado Post

Willy Kumentas bersama istri dan Fransisca Tuwaidan saat beribadah di GMIM Eben Heazer Treman

KAUDITAN—Pasangan Fransisca Magdalena Tuwaidan (FMT) dan Ir Willy Kumentas mulai transparan bersosialisasi. Keduanya yang diaspirasikan sebagai pasangan bakal calon bupati dan wakil bupati, kemarin (28/2) beribadah bersama di GMIM Eben Heazer Treman Kecamatan Kauditan. Kehadiran mereka mengikuti acara pelantikan Badan Pekerja Majelis Jemaat (BPMJ). Kehadiran mereka mendapat simpati dan dukungan dari jemaat yang hadir dalam ibadah. Bahkan, Kumentas ikut didampingi istri Ny Kumentas. Bagaimana tanggapan Tuwaidan soal pasangan bersama Kumentas? Menurut Etha sapaan akrabnya, pendamping dirinya

dalam bursa pilkada, tentunya memiliki konsep yang sama untuk membangun Minut. Mengenai saudara Willy Kumentas itu menjadi salah satu calon kuat untuk wakil bupati. Pastinya mengenai pasangan itu akan dilakukan sesuai mekanisme dan aturan main. “Semua akan mengikuti mekanisme dan aturan,” kata Ketua Fraksi Tumatenden DPRD Minut. Sejauh ini publik masih penasaran dengan siapa calon wabup yang akan mendampingi FMT. Tapi bagi Tuwaidan, siapapun itu adalah yang terbaik. “Tentunya pilihan papan dua, akan dilakukan secara selektif dan tidak berbeda pemahaman mengenai arah politik nantinya,” ujar Etha. (sky/van/**)

k a t a m e r e k a Cindy Pandean, Warga Airmadidi SEBAGAI warga intinya menginginkan bupati yang mampu memberi perhatian bagi warga secara berkelanjutan. Biasanya ketika sudah terpilih janji saat kampanye mubasir, sebab tidak dilakukan saat menjabat sebagai bupati. Untuk itu warga ingin melihat bupati yang punya komitmen untuk membangun Minut secara berkesinambungan.

Archlous Samola, Wiraswasta KAMI ingin figur yang peduli dengan masyarakat kecil dan mampu memberdayakan setiap potensi yang ada. Dia harus memiliki konsep yang brilian untuk memajukan Minut ke depan, sehingga bisa memberikan jaminan bagi kesejahteraan rakyat. Dan tentunya figur yang bersih dari kasus korupsi.

AIRMADIDI—Suhu politik menuju pemilihan kepala daerah (Pilkada) mulai panas. Para kandidat terus bergerilya mencari dukungan dan simpati masyarakat Minahasa Utara (Minut) di 10 kecamatan. Bahkan, pemetaan kekuatan di setiap kecamatan oleh tim sukses mulai jelas. Lihat saja, calon bupati Fransisca M Tuwaidan (FMT) berasal dari Kecamatan Kauditan terus bersosialisai di luar Kauditan. Sebaliknya, kecamatan paling panas yakni Kecamatan Dimembe dan Talawaan. Disitu, ada tiga calon yang akan maju. Yakni Drs Sompie F Singal (SFS) dan Herry Rotinsulu (Hero) berasal dari Matungkas Dimembe. Sedangkan Netty Agnes Pantow (NAP) dari Kecamatan Talawaan yang merupakan wilayah pemekaran dari Dimembe. Begitu juga Inggried JNN Sondakh (IS) dan Jerry Rampen (JR) dari Tatelu Dimembe. Sedangkan di Kalawat ada bakal calon wakil bupati (cawabup) Willy Kumentas (WK), Denny Wowiling (Dewo) dan lainnya. Untuk Wori mungkin hanya Yulisa Baramuli SH (YB). Dari Likupang, Sarhan Antili (SA) dan Moses Corneles (MS) untuk posisi bakal cawabup. Menurut bakal cawabup Sarhan Antili, momen ini menjadi waktu yang tepat bagi setiap calon berpromosi, sebab belum ada aturan yang mengikat. Sejauh ini tinggal bagaimana setiap calon untuk berpromosi di semua dapil. Sebab itu menjadi senjata ampuh untuk bisa memenangkan ajang pilkada ini. “Silahkan saja bersosialisasi

Sompie F Singal

sebab belum ada aturan yang melarang,” kata Sarhan. Dikatakannya, semua dapil adalah dapil neraka tidak ada yang merasa sudah unggul. Semua akan terukur kalau kompetisi sudah selesai. “Tiga dapil adalah milik semua calon. Tapi tergantung bagaimana mereka bersosialisasi,” kata Antili. Tim sukses (FMT) Jane Min Waturandang mengatakan, kegiatan yang dilakukan Etha sapaan akrab FMT, merupakan bagian kepeduliannya terhadap warga Minut. Dan itu menjadi keseriusan Ibu Etha untuk mensejahterakan rakyat Minahasa Utara. Ketua KPU Minut Willem Pantow mengatakan, karena sejauh ini belum ada tahapan pelaksanaan pilkada, jadi setiap calon memiliki waktu yang cukup panjang untuk bersosialisasi. “Tapi kalau sudah ada tahapan itu semua akan dibatasi dan ditindak bila ada perbuatan melawan aturan hukum,” jelas Pantow, belum lama ini. (sky/van)


30 SENIN, 1 MARET 2 0 1 0

p

i

l

k

a

d

a

RML Disambut Hangat Warga KETOKOHAN seorang Ramoy Markus Luntungan (RML), di mata masyarakat makin tak terbendung. Kepemimpinannya tak diragukan lagi. Orang nomor satu di Minsel ini makin melebarkan sayapnya di Pilkada Sulut. RML pun dalam setiap kunjungannya di masyarakat begitu disambut hangat. Seperti halnya yang dilakukan dalam Auto Rally etape V, Minggu (28/2) kemarin, menghentak warga di Kakas, Eris, Remboken dan Langowan. Dalam kunjungannya awalnya dilakukan Ramoy Luntungan di Eris sambil mengikti ibadah bersama jemaat GMIM Sentrum Kakas yang dipimpin langsung Pdt Frida Panahuke STh, orang nomor satu di Kota Dodol ini disambut hangat masyarakat. “Inilah calon pemimpin kita,” ungkap Ever Tamboto, yang diiyakan Friso Sumilat, Imanuel Kaseger serta sejumlah tokoh masyarakat lainnya. Warga sendiri berharap, jika kelak Luntungan dipercayakan rakyat memimpin Sulut ke depan, maka harus memperhatikan kesejahteraan masyarakat. Sebab masyarakat yang ada sekarang ini, bukan membutuhkan janji melainkan bukti yang nyata. Luntungan sendiri mengaku, harapan masyarakat menjadi motivasinya untuk mengabdi kepada rakyat. Makanya jika memang dipercayakan, maka rakyat harus benar-benar diperhatikan. Dalam arti semua program pemerintah harus menyentuh langsung kepada masyarakat.(vif/*)

Paruntu Diminta Perhatikan Kesehatan PUNYA segudang pengalaman bukan berarti harus didiamkan begitu saja. Makanya, bukan hanya sektor pendidikan saja yang menjadi skala prioritas, namun warga berharap seorang calon bupati Minsel Christiany Eugenia Paruntu (CEP) harus juga memprioritas kesehatan masyarakat. Sebab bicara kesehatan masyarakat merupakan hal yang serius. Karena masyarakat yang memiliki kesehatan yang baik sudah tentu mampu melaksanakan aktivitasnya dengan baik. “Jangan anggap enteng soal kesehatan, karena kesehatan itu Tetty Paruntu mahal harganya. Makanya kelak, kami berharap visi misi ibu Tetty Paruntu juga bicara soal kesehatan,” tutur Natahlia Pangaila, warga Minsel yang diiyakan Fernando Timbong. Warga mengaku, bicara soal produk kesehatan di Minsel masih butuh perhatian serius. Sebagai contoh, kondisi RSUD yang belum difungsikan dengan baik, pelayanan kesehatan di Puskesmas harus lebih ditingkatkan dan masih banyak lagi. Paruntu sendiri menyambut baik saran warga. Dengan penuh kasih, wanita berpostur tubuh tinggi ini berjanji, siap menjalankan aspirasi warga, terutama juga di bidang kesehatan.(vif/*)

13 Mesin Potong Disita Guru Keluhkan Dana Non Sertivikasi AMURANG—Setelah dana alokasi khusus (DAK), kini para guru non sertivikasi mengeluhkan soal dana insentivikasi tahun 2009 Rp250 ribu per bulan, tak kunjung cair. “Waktu lalu kami mendapat informasi, kalau bulan Februari akan cair. Tapi sekarang tak kunjung ada titik terang,” ungkap sejumlah guru-guru di Amurang. Sambil mewanti-wanti meminta nama mereka tak dikorankan, para guru-guru ini berharap, pencairan dana tersebut dapat segera dilakukan sebab sudah lebih dari satu tahun ini tertahan. “Maklumlah, kebutuhan sekarang ini cukup tinggi, jadi kami guruguru sangat mengharapka itu,” tutur mereka. Kepala Dinas PKAD Drs Boy

Padeiroth ketika dikonfirmasi membenarkan hal itu. Hanya saja, menurutnya, untuk melakukan pembayaran dana insentif para guru tersebut harus menunggu petunjuk teknis (juknis) pembayaran dari pemerintah pusat. “Pembayaran belum bisa dilakukan, kalau dilakukan bisa jadi ketika ada pemeriksaan jadi temuan. Sebab ketika pemerintah pusat mengeluarkan aturan tersebut APBD Minsel sudah ditetapkan, makanya sekarang ini pembayaran akan dilakukan dengan anggaran diambil dari APBD perubahan. Sudah pasti mereka terima rapel,” jelasnya, sambil berharap para guru-guru bisa mengetahui secara jelas aturan yang dikleuarkan pemerintah.(vif/ras)

Tertangkap Tangan Tebang Pohon AMURANG—Ancungan jempol pantas diberikan pada Dinas Kehutan Kabupaten Minsel. Terbukti dalam upaya memberantas illegal logging telah diamankan 13 unit mesin gergaji potong atau chainsaw milik warga. “Pemerintah mengamankan mesin potong kayu tersebut karena tidak memiliki ijin resmi,” ujar Kadis Kehutanan Ir Ronny Suwarno, akhir pekan lalu. Lagi pula penyitaan ini dilakukan karena oknum pemilik mesin tersebut tertangkap tangan saat melakukan penebangan liar di hutan. Dengan berlokasi di kecamatan Tereran, Tumpaan, Amurang, Motoling dan Tompaso Baru. Hanya saja pemilik mesin tidak diproses secara hukum hanya diberikan pembinaan dan peringatan keras. “Serta pembinaan agar mereka mengurus ijin resmi dari pe-

merintah,” tandasnya. Lebih ironi lagi kata Suwarno pihaknya juga menyita mesin potong kayu rakitan yang. Makanya untuk mengantisipasi maraknya pembuatan mesin potong kayu rakitan, pihaknya langsung membongkar mesin tersebut. “Harus diakui, pembuatan mesin potonga kayu rakitan tidak diperbolehkan, makanya kami terus berupaya untuk melakukan pemberantasan illegal logging di Minsel,” pungkasnya. Sementara itu sejumlah warga kecewa karena sosialisasi soal pengurusan ijin mesin hampir tidak pernah dilakukan. “Kami justru kecewa. Harusnya pemerintah giat melakukan sosialisasi pada masyarakat. Cara-cara seperti apa menggurus ijin mesin potong kayu, supaya masyarakat juga bisa mengetahuinya,” tutur Sonny. (vif/ras)

Prof Sinolungan: Liwe Pemimpin Handal AMURANG—Incredible Minsel sebagai gagasan visioner untuk membangun Minahasa Selatan terus mendapat dukungan. Kali ini datang dari tokoh pendidikan Sulut Prof DR. A.E. Sinolungan, SH. Dalam pertemuan khusus Ir. Farry Freyke Liwe MSc (FFL) bersama ketua tim pakar DR. Roy Mamengko, MA, Sinolungan secara terbuka menyatakan bahwa konsep Incredible Minsel adalah gagasan yang harus diimplementasikan untuk membawa Minahasa Selatan sebagai high recognition region (wilayah terdepan) di Sulut, bahkan di Indonesia Timur. Karena itulah, Liwe juga meminta secara khusus gagasangagasan Prof Sinolungan untuk membangun incredible Minsel yang langsung disambut antusias oleh mantan Rektor IKIP ini. “Saya

melihat gagasan Pak Liwe sangat baik untuk pembangunan Minahasa Selatan. Dia memang pemimpin yang handal yang dapat diharapkan meneruskan pembangunan yang telah dirintis oleh pemimpin sebelumnya,” aku tokoh reformasi Sulut yang juga ketua Penasehat KTNA Sulut. \ Menurutnya, sebagai pemimpin, Liwe dibekali oleh tiga hal. Yaitu, kemampuan intelektualitasnya sebagai engineering (perencana) yang juga bergelar Master. Ini akan memperkuat gagasan-gagasan pembangunan. Kedua, kemampuan sebagai birokrasi, di mana iklim birokrat sudah menjadi bagian tak terpisahkan dalam dirinya sehingga memahami betul suasana birokrasi. Dan terakhir adalah track record FFL yang cukup baik dengan prestasi-prestasi gemilang semasa

PERHATIAN: Disetiap kesempatan Farry Liwe selalu memberikan bantuan pada warga. Dan kehadirannya selalu mendapat sambutan hangat.

meniti karir Liwe dibekali oleh tiga hal. Yaitu pembangunan yang telah dirintis oleh pemimpin sebelumnya. Pada kesempatan terpisah, gagasan untuk memperkuat sektor kesehatan, pendidikan, dan infrastruktur pertanian juga disampaikan di hadapan ratusan warga Temboan kecamatan Tompaso baru, usai menghadiri acara kebaktian Minggu

(28/2) kemarin, di GMIM Temboan. Acara yang dipandu ketua tim media FFL, Limens diakhiri dengan membagi-bagi cindera mata pada warga sekitar dan juga bantuan diakonia pada janda dan duda, kemudian dilanjutkan dengan road show ke desa Raraatena, Sion, Lowian dan sejumlah desa di Minsela.(*/ras)


CMYK

33

Layout: dedi Layouter

SENIN, 1 MARET 2 0 1 0

rakorratatotok DBD Jadi Perhatian KECAMATAN Ratatotok terus berbenah. Segala permasalahan ya-ng terjadi di wilayah ini dibahas dalam rapat koordinasi kecamatan Kamis (25/2) lalu di BPU Desa Ba-saan Satu. Salah satu yang menjadi perhatian masalah Demam Berdarah (DBD) yang menyerang Ratato-

Fakta pada kasus di Ratatotok, banyak barang bekas di sekitar rumah penderita.’’ Dr Tulandi Kepala Puskesmas Ratatotok. tok. Kepala Puskesmas Ratatotok, Dr Tulandi, menyatakan, pencegahan demam berdarah tidak hanya dengan 3M, tapi perilaku hidup sehat masyarakat sangat menentukan. ‘’Fakta pada kasus di Ratatotok, banyak barang bekas di sekitar rumah penderita,’’ bebernya di hadapan Hukum Tua, kepala dinas/SKPD sekecamatan Ratatotok, Danramil Belang, Kapten Roni Untu, dan Kapolsek, diwakili Briptu S Suleman. Selain DBD menurut Camat Ratatotok, Jani Rolos SSos, peres-mian desa definitif, menciptakan suasana aman jelang Pemilukada dan beberapa isu lainnya ikut disampaikan dalam Rakor kali ini. ‘’Dalam rakor ini segala hal yang terjadi di Kecamatan Ratatotok ikut dibahas dan dicari jalan keluarnya bersama-sama,’’ kata mantan Camat Posumaen ini. (ily)

Aparat Diduga Terlibat Liburan Panjang, Lakban Diserbu KABUPATEN Minahasa Tenggara memiliki pantai yang mempesona. Seperti pantai Bentenan, pantai Haiz dan pantai Lakban. Ketiga pantai ini selalu diserbu para wisatawan lokal setiap hari libur nasional. Seperti di pantai Lakban, saat libur Jumat (26/ 2) lalu, pantai ini diserbu kurang lebih ribuan pengunjung. Ada yang dari Amurang Minsel, Tondano, Langowan Minahasa, Manado hingga dari Kota Bitung. “Pemandangan di sini sangat indah. Apalagi hamparan pasir pantai Lakban ini memang luar biasa,” beber Melky Makarawung pengun-jung dari Kota Bitung. “Mitra sangat beruntung karena pihak Newmont menambah fasilitas toilet. Harusnya pemda dalam

OBJEK WISATA MENARIK: Pantai Lakban dilihat dari atas.

dok/mp

hal ini Dinas Pariwisata bisa memaksimalkan. Coba lihat bisa ribuan ini orang yang datang. Padahal kalau ada retribusi kan boleh jadi PAD,” timpal Youne Meruntu, pengunjung asal Manado yang ikut mengagumi perkembangan pem-

bangunan Kabupaten Mitra. “Salut buat Pemdanya. Dibandingkan Mitra 3 tahun lalu waktu masih dengan Minsel, pembangunannya luar biasa. Benar-benar diberkarti,” tandas mahasiswa pasca sarjana Unsrat ini. (ily)

Polsek Ratatotok Tunggu Hasil Otopsi RATATOTOK- Kematian pembalap muda Charles Lasut (14) diduga bukan hanya akibat lakalantas. Menurut sejumlah sumber, hasil pemeriksaan tim forensik RSUD Prof Kandou Malalayang, terdapat gum-palan darah di batang tengkorak kor-ban. “Infonya seperti itu. Kematian almarhum katanya dipukul di bagian kepala setelah dia menabrak tiga orang,” ucap sumber yang meminta namanya tidak

dikorankan. Dugaan tersebut terlihat saat almarhum disemayamkan di rumah duka. Sejumlah aparat ikut meng-amankan. Apalagi, Kapolres Minsel AKBP, FX Surya Kumara, ikut hadir. “Torang dapa info pelakunya sudah diamankan,” tambah sejumlah warga Ratatotok saat menghubungi Koran ini kemarin. Kapolsek Ratatotok, Ipda Ferdinand Runtu, ketika dikonfirmasi me-

nyatakan, kasus lakalantas tersebut masih dalam penyelidikan. “Masih sementara penyelidikan. Kami masih harus menunggu hasil otopsi dari rumah sakit Malalayang,” jelasnya. “Soal indikasi lain penyebab kematian almarhum, kami belum bisa kasih komentar. Karena masih dalam penyelidikan. Hanya kami sudah memeriksa sejumlah saksi mata di TKP,” tandas Runtu.(ily)

Soal Berlabuhnya KM Bulan Terang di Belang BELANG- Pasca diamankannya 6 unit KM Bulan Terang milik warga Filipina dan 23 ABK asal Filipina pekan lalu, kinerja Administator Pelabuhan (Adpel) Belang terus disorot. Selain itu, pemerintah kecamatan dan oknum petugas Polair pun disorot para nelayan. Mereka menduga, para aparat itu ikut terlibat mengizinkan kapal tanpa dokumen ‘bersembunyi’ di teluk Pulau Guntur. “Pasti terlibat dorang. Buktinya pemilik deng kapten kapal bilang Adpel deng kumtua tau dorang di sini,” ujar para nelayan di Pelabuhan Belang, akhir pekan lalu. Keterlibatan aparat itu pun diungkap pemilik KM Bulan Terang John Pablo. Kepada sejumlah wartawan dan aparat Polsek Belang, pria paruh baya itu mengaku telah memberikan pelicin, agar kapalnya bisa berlabuh di Belang. “Padahal saya sudah kasih semua ke Masloman agar diurus izin saya termasuk ke pemda dan polsek,” bebernya. Bahkan secara blak-blakan, Pablo mengaku kenal dengan oknum Polairud Bitung yang bisa membantunya. “Di pelabuhan ada anggota Polair yang datang ke saya dan bilang dokumen dia sudah amankan,” tambahnya sambil mengatakan nama oknum Polairud tersebut. Sebelumnya, di depan wartawan ini, oknum yang dimaksud, sempat meminta uang bensin kepada pemilik kapal. Tindakan tak terpuji itu juga, disaksikan anggota Polsek Belang. Selain pihak Adpel Belang dan Polairud, nama hukum tua Belang pun disebut-sebut. Pihak Adpel Bitung, M Masloman yang namanya disebut-sebut ketika dikonfirmasi membantah. “Saya tidak tahu itu. Yang pasti waktu ke sini, mereka memberikan dokumen kapal dan ternyata mereka tidak memiliki surat izin berlayar dan surat izin penangkapan ikan,” katanya. Ketika ditanya dimana dokumen tersebut, Masloman mengaku sudah diambil anggota Polairud Bitung saat anggota Polairud Mabes Polri mengamankan 6 kapal dan 23 ABK asal Philipina tersebut. (ily)


CMYK

40 SENIN, 1 MARET 2 0 1 0

Ribuan Tim Relawan Cawali Louis Nangoy-Cawawali KH Rizali Noor Satukan Tekad

UntukManado yang Sejahtera P

SIAP MAJUKAN MANADO: Pasangan Cawali Louis Nagoy - Cawawali Rizali M Noor

ASANGAN calon wali kota Louis Nangoy SH dan wakil wali kota KH Drs Rizali M Noor resmi mengkukuhkan tim relawannya pada Sabtu (27/2) akhir pekan lalu. Ribuan pendukung fanatik pasangan pruralisme dengan kendaraan independen itu membaur menyatukan tekad memenangkan Louis-Rizali di Aula Ignatius. Duet Louis-Rizali sangat didukung warga Manado, karena figur Louis, politisi handal, berpengalaman namun selalu mengedepankan kepentingan rakyat dipadu pribadi Rizali, seorang imam yang juga mengutamakan masyarakat kecil. “Kami tak akan menawarkan uang atau money politic

pada warga, namun kami akan memberikan apa yang menjadi hak warga Manado. Sebab keberadaan kami untuk pemerintahan yang bersih, bukan mengajarkan hal yang buruk. Mari kita bersama-sama membawa Kota Manado lebih sejahtera,” ungkap Louis Nangoy, saat berorasi yang langsung eluheluhkan ribuan massa pendukungnya. Kegiatan ini betul-betul heboh karena Louis-Rizali mendapat dukungan ribuan massa militannya, serta tokohtokoh ternama Sulut maupun nasional. Seperti tokoh pendidikan Nasional Prof Dr HAR Tilaar MSC Ed, Mayjen (Purn) Ferry Tinggogoy, Pdt Hans Sumakul MTh, Pastor Marcel Rarun, Moh Nur Dunggio LC MA dan M Djabir Gusti

Gafur. Tak ketinggalan dukungan penuh dari keluarga besar Nangoy-Sondakh. “Terima kasih atas dukungan warga, mari bersama-sama kita memajukan Manado,” ungkap putri sulung Louis Nangoy, Shirley Nangoy yang juga dikenal sebagai General Manager Makarizo Indonesia. Pada peresmian ini juga mempertegas duet Louis-Rizali mewakili pruralisme Kota Manado, dengan kental budaya tiga etnis. Minahasa dengan Musik Bambu, penampilan Barongsai khas Cina dan Muslim lewat Samrah. “Inilah pemimpin yang akan memperhatikan PKL, pendidikan, pembangunan dan kesehatan,” tutur Irwan Syam, warga Kelurahan Ketang Ternate Baru.(*)

SATUKAN TEKAD: Ribuan massa pendukung sekaligus warga Manado dari 87 Kelurahan di Manado menggalang kekuatan untuk kemenangan Louis Nagoy-Rizali M Noor di Pilwako nanti.

DISUPPORT: Politisi handal Mayjen (Purn) Ferry Tinggogoy mendukung Louis Nagoy memimpin kota Manado.

PEMIMPIN YANG BERSIH: Cawali Louis Nangoy (tengah) bersama Rizali M Noor di hadapan massa pendukungnya.

DIDUKUNG SEMUA TOKOH : Cawali Louis Nangoy disambut hangat warga dan tokoh agama maupun tokoh masyarakat.

SUPPORT KELUARGA : Istri tercinta dan putra putri Cawali Louis Nangoy mendukung penuh.

NO MONEY POLITIC: Warga pendukung Louis Nagoy-Rizali M Noor relah berdasak-desakan saat mengisi buku tamu. Kedatangan mereka murni spontanitas.

KENTAL PRURALISME: Budaya umat Muslim Samrah ikut menghibur pendukung Louis Nagoy-Rizali M Noor.

DISAMBUT BARONGSAI: Kedatangan Cawali Louis Nangoy didampingi istri tercinta mendapat sambutan hangat.

MENDUKUNG: Putri sulung Cawali Louis Nangoy, Shirley Nangoy saat memberikan kata sambutan keluarga, yang tak lupa mengucapkan terima kasih atas dukungan warga.


CMYK

38 Layout: dedi ahmah

SENIN, 1 MARET 2 0 1 0

Syahrini Kaget Dapat Ciuman dari Anang J

AKARTA Pasangan baru, duet Anang Hermansyah dan Syahrini tampil perdana di acara Dahsyatnya Awards, Jumat (26/2/2010) malam. Syahrini yang mendampingi Anang membawakan lagu ‘Jangan Memilih Aku’ itu pun terkejut saat di akhir penampilannya, ciuman Anang berlabuh di pipi Syahrini. “Kaget sih, aku sampai bengong,” ujar Syahrini kepada wartawan usai mengisi acara Dahsyatnya Awards, di Mangga Dua Square, Jakarta Utara, Jumat (26/2/2010) malam. Menurut gadis kelahiran Bogor 1 Agustus 1982 itu, ciuman yang diberikan Anang diatas panggung merupakan bentuk apresiasi terhadap dirinya. Ia pun menyambutnya dengan suka cita. Dicium kok bingung? “Bukannya bingung, tapi aku kaget, kayak kejutan aja,” tuturnya lagi. Semua kejadian itu murni tanpa adanya perencanaan dari Anang ataupun Syahrini. Pelantun ‘Bohong’ itu pun hanya bisa bengong dan terdiam diri atas bentuk apresiasi duda dua anak yang diberikan kepadanya. (dhc/max)

Kristen Bell Takut Jadi Pengangguran W

alaupun sebenarnya karier Kristen Bell tidak bisa dibilang surut namun aktris berusia 29 tahun ini ternyata masih juga punya ketakutan kehilangan pekerjaan. Dan susahnya lagi Kristen mengaku pikiran itu tak pernah bisa lepas dari kepalanya. “Dua tahun terakhir ini bisa dibilang karier saya cukup memuaskan tapi yang jelas saya masih saja dihantui pikiran kehilangan pekerjaan,” ungkap Kristen seperti dikutip dari Splash News. Nyatanya karier Kristen belakangan memang sangat bagus. Dalam tahun 2009 saja ia sudah membintangi tak kurang dari delapan film termasuk ASTRO BOY. “Pikiran negatif itu selalu saja menghantui saya dan saya rasa itu memang tak akan pernah hilang. Tapi terlepas dari itu

saya tetap bersyukur atas apa yang sudah saya dapatkan dan saya sangat ambisius, tekad saya sangat kuat,” papar Kristen lagi. Tapi melihat kontrak bermain yang sudah ia pegang sampai saat ini, paling tidak Kristen Bell akan aman sampai tahun 2010 ini berakhir. (klc/max)

Mandey madness 100% Indonesia SUKSES dengan event dengan menghadirkan DJ DIENA from Jakarta diakhir minggu kemarin, kini diawal minggu ini Score! bersama event regularnya “ Monday Madness “Indonesia.kembali hadir untuk menghibur para pengunjung setianya. kali ini dengan konsep yang Gress,100 % Indonesia.Event yang akan digelar pada pukul 22.00 wita malam ini, kembali menampilkan aksi panggung yang enerjik dari The Sun Gipsy Band Jakarta lewat tembang

– tembang Indonesia asli .dan juga Resident DJ Edward & DJ Romel dengan segudang musik aliran house progress, tehno, trance etc, yang siap memberi semangat untuk anda ngedance bareng di dance floor Score!. Tak itu saja, bagi anda yang pingin main Billiard sambil dengerin musik dari Band n DJ, Score! memiliki area sport dengan 11 buah meja billiard yang bermerk Orely’s berstandard internasional. Untuk melengkapi semuanya Score! mem-

berikan promonya discount Up 50% for drink alcohol by glass or pitcher dan Special promo before midnight jack d Rp 699 ribu,+ , red label Rp. 550 ribu +. Dan lebih special Score! Manado dapat anda gunakan untuk pelak-sanaan perayaan , Anniversary, Launching Product, gathering, Press Conference & Private Party Private Party anda semua... More Information & Reservation Please Call Score! Manado di 0431 –8881657. (ikl/max)


CMYK S E N I N 0 1 M A R E T 2 0 1 0

k o n s u l t a s i Oleh dr. Seilly Jehosua House of Dura Beauty Clinic

Stretchmark tidak Dapat Dihilangkan? Pertanyaan Hi dokter, ada beberapa orang teman-teman saya mengatakan tidak mungkin menghilangkan stretchmark yang ada di daerah perut saya. Sungguh membuat saya putus asa mendengarnya. Benarkah stretchmark tidak dapat dihilangkan? Lalu, perawatan apa yang dapat saya lakukan untuk mengurangi atau menyamarkannya? Vidya, Tuminting Jawaban Vidya, stretchmark atau bahasa medisnya striae distensa, bila masih berwarna merah disebut striae rubra dan bila sudah menjadi berwarna putih disebut striae alba. Stretchmark terjadi karena peregangan kulit yang berlebihan dalam waktu yang relative cepat, sehingga terjadi perubahan struktur pada lapisan dermis dan subkutan yang bersifat menetap. Bila sudah terjadi, memang sulit untuk kembali lagi menjadi bentuk kulit yang normal. Untuk memperbaikinya, dapat diusahakan dengan beberapa modalitas terapi. Bila masih berwarna ke-merahan , prognosa relative lebih baik, dan oleh dokter dapat diberikan krim yang mengan-dung retinoid acid.tindakan yang dapat dilakukan dengan modalitas terapi yang dapat merangsang proliferasi kolagen dan serabut elastin antara lain menggunakan microneedling, baik de ngan dermaroller atau mesoterapi, laser dan sebagainya. Perawatan pribadi yang dapat anda lakukan di antaranya mengaplikasikan pelembab secara rutin untuk mamperbaiki tekstur permukaan kulit dan mencegah gatal. Garukan yang di lakukan akibat rasa gatal juga dapat memicu timbulnya Stretchmark baru. Terima kasih.(*)

Cuaca Panas, Rawat Kulit! CUACA panas sering tak bersahabat dengan kulit. Apalagi bagi Anda yang sering beraktivitas di luar rumah perlu perawatan khusus agar kulit tetap sehat. Menurut dr Seily Jehosua, dokter di House of Dura Beauty Clinic, kulit bisa tetap indah meski sering terkena sinar matahari, asalkan rajin dirawat. “Sebaiknya melakukan exfoliating (pengelupasan) secara teratur. Cara ini adalah menyingkirkan kulit mati dan sel kulit kering. Bisa dengan membasahi seluruh tubuh, oleskan lulur atau produk semacamnya lalu digosok, lakukan dengan lembut dengan gerakan melingkar,” ujarnya. Tak hanya sampai disitu, dilajutkan dr Seily, sebaiknya memberikan pelembap pada kulit. “Ini merupakan kunci kedua perawatan saat cuaca panas. jika kulit hanya sedikit kering, bisa menggunakan pelembap yang agak cair dan jika sangat kering, pilih pelembap berbentuk krim. Gunakan setelah melakukan pengelu-

pasan kulit mati, bercukur dan mandi,” urainya. Ada banyak hal yang dapat dilakukan untuk membuat kulit tetap sehat, tapi yang paling penting

adalah perlindungan dari sinar matahari. Seberapa tingginya kandungan sun protection factor (SPF) yang dibutuhkan tergantung kebutuhan. “Dianjirkan memilih tabir surya SPF 15 yang dilengkapi dengan label broad spectrum protection atau UVA protection. Pilih tabir surya berlabel nonacnegenic atau noncomedogenic untuk menjaga supaya bebas komedo,” jelasnya.

Beberapa pengobatan, seperti obat jerawat atau pil KB punya efek meningkatkan sensitivitas kulit terhadap sinar matahari. Jadi, jika menggunakan obat ini, tambah perlindungan matahari yang anda gunakan. Itulah sebabnya, jangan pernah lupa mengoleskan tabir surya kapan pun Anda akan keluar rumah dan terpapar langsung dengan matahari. “Pastikan mengoleskan tabir surya dengan SPF 30 pada bekas luka, karena sinar matahari dapat membuat bekas luka semakin gelap,” tukasnya. Selain menggunakan produk, dr Seily pun menyarankan untuk mengonsumsi sayur-sayuran dan buahbuahan. “Vitamin yang berasal dari sayuran dan buah-buahan bersifat alami dan sebagai antioksidan untuk mencegah radikal bebas dan menjaga kulit agar tetap sehat, indah dan awet muda,” tandasnya. Termasuk perbanyak minum air putih. Karena saat cuaca panas tiba, kulit biasanya cepat mengalami dehidrasi sehingga dibutuhkan asupan cairan yang cukup untuk menjaga tingkat kelembapan sehingga kulit tidak cepat kering dan keriput.(gel/ikl)

a

39

r t i s Seminggu Sekali

KEHIDUPAN rumah tangga pasangan Soraya Haque dan Ekki Soekarno terlihat harmonis, meski sudah 19 tahun membina mahligai rumah tangga. Rajin bercinta rupanya menjadi kunci kelanggengan rumah tangga mereka. “Hubungan seks itu wajib, namun tidak mungkin setiap hari kami lakukan. Minimal sekali dalam sepekan,” tutur Soraya Haque Jakarta, (27/2). Selain memerhatikan waktu, pasangan selebriti ini juga tak pernah bosan menciptakan inovasi gaya bercinta. Soraya mengatakan, variasi gaya bercinta penting dilakukan untuk membunuh rasa bosan di ranjang. “Kita harus pintar mengatur setiap variasi bercinta. Pastinya setiap orang punya cara yang berbeda,” jelas ibu tiga anak ini. Menurut pemilik nama lengkap Soraya Jasmine Haque, setiap pasangan sebaiknya menjalani hubungan intim dengan rasa senang dan jangan menganggap layaknya menunaikan kewajiban kepada pasangan. “Hubungan seks dilakukan bukan karena kewajiban, tapi lebih kepada relaksasi. Seperti layaknya orang yang mau pelesir ke pu-lau bisa menikmati acara tersebut,” tukas wanita kelahiran Plaju, Palembang 7 Februari 1965 ini.(okz)


CMYK

40 Layout: Alfian Tinangon

SENIN,01 MARET 2010

MASIH ingat film 17 Again? Film yang dibintangi Zac Efron tersebut menceritakan kehidupan Mike O’Donnell, seorang pria berusia 37 tahun yang memiliki berbagai masalah kompleks. Suatu ketika, dia tiba-tiba mendapati dirinya berubah menjadi berusia 17 tahun. Kembali berubah menjadi remaja berusia 17 tahun adalah hal yang paling Mike inginkan. Sebab, pada usia tersebutlah, Mike memiliki semangat untuk mencoba dan belajar akan banyak hal baru. Bagi dia, usia 17 tahun berarti masa transisi dari usia remaja menuju dewasa. Apakah kamu Hal tersebut juga disetujui akan merayakan sahabat Xpresi. Bagi mereka, usia HUT yang ke-17? itu berarti saat spesial untuk menuju kedewasaan (75,6 persen) -Ya 35 % dan introspeksi diri (44,8 persen). Jadi, nggak perlu perayaan besar-Dipikir-pikir 32 % besaran. Yang terpenting adalah introspeksi diri. Hmm, kita simak -Tidak 30 % saja cerita mereka. Cerita pertama datang dari Rani di SMA N I Manado. Cewek yang hobi baca novel itu nggak punya keinginan buat ngerayain sweet seventeen secara besar-besaran. “Paling, setiap perayaan ultah aku cuma ngerayain bareng keluarga, Bagaimana nggak lebih. Aku nggak mau ngeperasaanmu yang sudah rayain ultah dengan hura-hura. merayakan Hut Cukup dengan syukuran,” ujar ke-17? Rani, sapaan akrabnya. Bagi Rani, usia 17 tahun bisa -Rasanya sudah jadi tanda bahwa seseorang medewasa 40% nginjak dewasa. Jadi, dia harus lebih bertanggung jawab. “Meski-Biasa saja 35% pun menuju usia 17 tahun masih lama, aku selalu berusaha untuk -Ada yang lebih dewasa dalam bersikap. Aku special 25% anak pertama, harus bisa jadi contoh buat adikku,” lanjut Rani. Metwin di SMA N 7 Manado punya cerita lain lagi. Dia justru merasa tidak harus merayakan ultah ke-17. menurut dia, perayaan seperti itu cuma menghabiskan uang. Menurut cowok yang hobi bermain futsal tersebut, ultah ke-17 lebih baik jadi saat introspeksi diri untuk menuju masa dewasa.” Dengan umur Apa yang 17 tahun, kita sudah gede, nggak membuatmu perlu perayaan-perayaan kayak gitu. merasa special Ntar kayak anak kecil lagi, dong. di HUT-17 ini? Mending duit itu ditabung buat hal -Menuju lain yang lebih bermanfaat. Misalnya kedewasaan 60% beli buku. Pokoknya, kita harus bisa lebih dewasa dalam mengambil -Introspeksi keputusan,” ucap Metwin. diri 40% Menurut dia, usia 17 tahun bisa jadi momen yang tepat buat ngubah pola pikir, dari anak-anak menuju dewasa. Dengan begitu, dia nggak bakal kaget begitu menghadapi berbagai masalah. “Yang jelas, harus bisa ngubah pola pikir, nggak boleh kayak anak kecil lagi,” ungkap dia. Well, selamat instropeksi diri saat sweet seventeen yaa! (*)

d i d y o u k n o w Howard Hathaway Aiken

Penemu Komputer Digital APAKAH komputer digital yang pertama kali dibuat manusia sama dengan yang sekarang ini bisa kita gunakan. Jauh berbeda, baik bentuk, ukuran, fungsi, maupun kemampuan. Komputer yang ada saat ini jauh lebih kecil namun dengan kemampuan jauh lebih komplit dibanding yang pertama kali dibuat. Mau tahu ukurannya. Tinggi 2,4 meter, panjang 15,3 meter, berat 35 ton, membutuhkan kabel sepanjang 800 kilometer, dan 3 juta buah sambungan! Adalah Howard Hathaway Aiken sebagai orang pertama yang menemukannya. Aiken lahir di Hoboken, New Jersey, Amerika Serikat, 9 Maret 1900. Ia pernah mengenyam bangku kuliah di Universitas Wisconsin dan menyelesaikan pendidikan doktoralnya di Universitas Harvard tahun 1939. Ia pernah bergabung dengan Angkatan Laut Amerika Serikat di bagian artileri (persenjataan).(*)

Abdullah Totong Mahmud

Pengin Izin Pacaran USIA 17 tahun memang terasa spesial. Rasanya, di usia itulah kita bakal menuju kedewasaan. Deg-degan, senang, nggak sabar campur jadi satu. Buktinya nih, sahabat Xpresi menyatakan senang saat akan menginjak usia 17 tahun. Mereka punya banyak hal yang ingin dicapai saat berusia 17 tahun. Paling banyak sahabat Xpresi (27,8 persen) ingin bisa pacaran! Simak pengakuan mereka, yuk... Cerita pertama datang dari Ardyansyah. Cowok yang kerap disapa Ardy itu memang menganggap usia 17 tahun sebagai sebagai pintu yang membawanya menuju hal lebih baik.”Wih, rasanya senang banget! Deg-degan dan nggak sabar. Soalnya, usia 17 tahun ibarat sudah dewasa,” tutur siswa SMAN 6 Manado itu. Ardy lebih berharap ke depan bisa merasakan cinta pada lawan jenis alias berpacaran. ”Biasanya, sebelum umur 17 tahun nggak boleh pacaran. Alasannya, masih kecil, masih kecil. Nah, kalau sudah 17 tahun, aku pengin bisa dapat izin pacaran. Hehehe,” ungkap Ardy. (*)

t i p s

Bikin Wish List Party SWEET seventeen? Hm, pesta besar pasti butuh pengeluaran yang besar, kan? Si Det punya beberapa cara biar kamu bisa tetep hemat. Request party ke teman. Minta kado ke teman kamu berupa pesta. Jadi, nggak usah bikin pesta. Biar temenmu aja yang menyelenggarakannya. Kamu jadi rajanya!

1

Pura-pura amnesia. Traktir teman-temanmu makan. Waktu membayar, pura-pura kena sindrom amnesia sejenak. Lima menit lupa. Lima menit kemudian inget lagi. Lakukan itu berulang-ulang sampai mereka membayar sendiri. Hihihi... (nez/hil)

2

Maestro Pencipta Lagu Anak-Anak PENCIPTA lagu anak-anak Abdullah Totong Mahmud yang dikenal dengan nama AT Mahmud ini menerima Tanda Kehormatan Bintang Budaya Parama Dharma dari pemerintah RI. Ia dinilai berjasa dalam mengembangkan dan meningkatkan sumber daya bangsa dalam menciptakan lagu untuk anak-anak yang dapat membantu pertumbuhan dan perkembangan kepribadian anak. Penerima Piagam hadiah seni dari Menteri Pendidikan dan Kebudayaan ini memang telah menciptakan sekitar 500 judul lagu anakanak. Lagu-lagu ciptaannya antara lain Ameia, Cicak, Pelangi, Bintang Kejora, dan Ambilkan Bulan, sangat terkenal dan baik untuk anak-anak. Semua lagu ciptaannya mengandung unsur edukasi yang sangat bermanfaat bagi perkembangan kecerdasan dan kepribadian anak-anak. Siapa sebenarnya AT Mahmud. Apakah dia sejak muda mempersiapkan diri menjadi pencipta lagu anak dan melulu mengurusi soal lagu anak AT Mahmud lahir di Palembang, Kampung 5 Ulu Kedukan Anyar, 3 Februari 1930. (*)

c a r t o o n corner


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.