s e l a s a ,
edisi no: 7662
1
m e i
2 0 1 2
eceran: rp4000,-
KostradPolres Bolmong Tegang
spt
4.844 WP Badan Enggan Lapor KEPATUHAN ribuan pemilik perusahaan di Manado melaporkan surat pemberitahuan (SPT) tahunan patut dipertanyakan. Imbauan Kantor Pajak Pratama (KPP) Manado, Dirjen Pajak Suluttenggo-Malut kurang disambut. Ini tercermin dari jumlah SPT wajib pajak badan yang melaporkan SPT PPh di KPP Pratama Joni Montong Manado baru 2.156 WP dari 7.000 WP yang terdaftar di KPP Manado. Menurut Kepala KPP Pratama Manado, Joni Montong tingat kesadaran para WP Pajak masih sangat kurang. “Jika dibandingkan dengan wajib pajak orang pribadi, maka tingkat kesadaran dari pemilik perusahaan masih sangat kurang,�tukas Montong saat diwawancarai dari kantornya tadi malam. Patut diketahui, batas pelaporan WP badan maksimal 30 April Secara presentasi pemasukan SPT WP orang pribadi saat jatuh tempoh mencapai 43%, sedangkan sampai penutupan
Kapolda: Tenang dan Jangan Terpancing Editor: Stenly Kowaas Peliput: Fabian Ilat/Adrian Sigar
BOLMONG— Bentrok antara anggota Brimob Polda Gorontalo dan Komando Strategi Angkatan Darat (Kostrad) berlanjut di wilayah kepolisian Sulawesi Utara. Minggu (29/4) kemarin, suasana di Bolmong sempat tegang karena empat prajurit Kostrad Gorontalo diduga melakukan tindakan berlebihan dengan merampas amunisi anggota Samapta Polres Bolmong, yang saat itu bersiaga di Desa Ibolian, Kecamatan Dumoga Barat, sekira pukul 16.30 Wita. Empat personil yang disebutsebut berpangkat Prada dan Satu Praka itu usai melakukan aksinya langsung bergegas menuju ke Gorontalo. Petugas Samapta yang tidak terima dengan perlakuan itu segera menghubungi Polres. Mendapat kabar tersebut, Polres langsung menghubungi
Baca 4.844... Hal: 11
Artis
Baca Kostrad... Hal: 11
Foto : UKON FURKON SUKANDA/INDOPOS
Etos Kerja Rendah, Perusahaan Pilih Naker Luar
Velove Vexia
Editor: Cesylia Saroinsong LAMA kuliah dan tinggal di Perancis, Velove Vexia akhirnya pulang ke Indonesia. Selama berada di negara Eropa Continental itu, Velove pernah punya pengalaman buruk. Saat sedang mengendarai mobil, perempuan berambut panjang ini ternyata pernah kena tilang. “Di sana dari mulai mobil aku diambil polisi karena ditilang," kisahnya. Baca Kena... Hal: 11
Sementara itu
Meriam dan Hotman Berdamai JAKARTA—Perseteruan antara artis senior Meriam Bellina dan pengacara kondang Hotman Paris Hutapea berakhir damai. Kedua belah pihak memutuskan untuk membebaskan satu sama lain. Perdamaian itu terjadi dengan sembilan syarat yang diajukan oleh Mer. Hotman menyetujui syarat tersebut. Kemarin (30/4) mereka berdua menggelar jumpa pers di Hotel Atlet Century Park, Senayan. Ikut hadir dalam konferensi pers tersebut antara lain Anwar Fuady mewakili Parsi (Persatuan Artis sinetron Indonesia) dan Dwi Ria Latifa selaku kuasa hukum. Saat memasuki ruangan, Hotman dan juga Mer datang berurutan bersama dengan tim mereka. Di depan awak media, pengacara nyentrik itu sempat menjabat tangan Mer dan bahkan mencium pipinya. Mer terlihat kaku saat Hotman melakukan itu.
MANADO — Etos kerja buruh di Sulut yang rendah mengakibatkan banyak perusahaan memilih mendatangkan tenaga kerja luar daerah. “Tidak semua memang, tapi dominan demikian,� ungkap seorang pimpinan perusahaan retail di Manado. Ritme kerja orang Sulut memang belum begitu berubah. Yakni, masuk kerja pukul 8 pagi, 1,5 jam kemudian minta istirahat untuk sarapan, selanjutnya jam 12 istirahat makan siang, jam 13.00 kerja lagi, tapi pukul 15.30 izin lagi untuk ngopi sore selama setengah jam, jam 16.00 kerja lagi, dan sebelum jam 17.00 sudah siap-siap untuk pulang. “HitungBaca Buruh... Hal: 11
Anas Terlibat Hambalang
Wali Kota Kotamobagu Diperiksa Djelantik: Saya Siap Berikan Kesaksian
Kanselir Jerman Angela Merkel
UKRAINA mengatakan boikot oleh para pejabat Jerman selama turnamen Piala Eropa tahun ini akan menghidupkan kembali Perang Dingin. Baca Pimpinan... Hal: 11
Editor: Bahtin Razak Peliput: Noer Rahmah/Tim MP
Baca Meriam... Hal: 11
Pimpinan Uni Eropa Boikot Piala Eropa
Editor: Peliput: Djelantik Mokodompit
Kapolda Sulut Brigjen Pol Dicky Atotoy
Buruh Sulut Pilih-pilih
DAMAI: Aktris Meriam Bellina akhirnya berdamai dengan advokat kondang Hotman Paris Hutapea di Hotel Atlet Century, Senayan, Jakarta, Senin (30/4). Namun, Mer mengajukan sembilan syarat yang harus dipatuhi lelaki yang pernah dilaporkannya ke polisi karena melakukan tindakan kekerasan kepadanya itu.
Kena Tilang di Perancis
Sebisa mungkin untuk menghidari insiden ataupun pancingan dari pihak yang tidak bertanggungjawab yang ingin memperkeruh situasi�
Tommy Waworundeng Firman Toboleu/ Ibrahim Hiola
KPK Bujuk Angie Buka Mulut Editor: Idham Malewa
KOTAMOBAGU-Wali Kota Kotamobagu Drs Djelantik Mokodompit ME, Selasa (1/5) hari ini akan menjalani pemeriksaan di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Manado. Djelantik diperiksa terkait kasus dugaan manipulasi rekrutmen
JAKARTA— Ketua Umum DPP Partai Demokrat Anas Urbaningrum bisa terjerat kasus proyek olahraga Hambalang, Bogor. Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) haikul yakin Anas Urbaningrum (AU), terkait proyek Hambalang, Bogor, Jawa Barat. Keyakinan itu muncul setelah KPK mengantongi pengakuan anggota Komisi II DPR dari Fraksi Partai Demokrat
Baca Wali Kota... Hal: 11
Baca Anas... Hal: 11
Anas Urbaningrum
Alfian Tinangon
Wartawan dan seluruh karyawan event organizer, iklan, dan pemasaran Manado Post dilarang menerima uang atau pemberian dalam bentuk apapun dari sumber berita dan relasi.
Seluruh urusan pembayaran ke Manado Post dalam bentuk sponsorship, advertorial, society, iklan, koran, dan komunikasi bisnis harus melalui kontrak dan atau kwitansi resmi.
Bila sumber atau relasi mensinyalir terjadinya transaksi ilegal harap melapor dengan mengirimkan SMS ke 085343951819
Alamat: Manado Post Center Manado Town Square Blok B 14/15 Telp. 0431 855558, 855559, Fax: 0431 860398 homepage: www.manadopost.co.id e-mail: editor@mdopost.com