Manado Post, 01 Oktober 2013

Page 1

EDISI NO: 8174

SELASA, 01 OKTOBER 2013

ECERAN: RP4000,

Nilai Ujian CPNS Langsung Dilihat CAT Berlaku di Instansi Vertikal, Pemda di Sulut Masih LJK yang Rawan Curang Editor: Bahtin Razak

JAKARTA — Kementerian Politik Hukum dan Keamanan

(Kemenko Polhukam), Senin (30/9), telah me-reyen tes CPNS dengan sistem computer assisted test (CAT). Bertempat di lan-

tai 2 gedung CAT Badan Kepegawaian Negara (BKN) Pusat, Jakarta, ratusan orang mengikuti Tes Kompetensi Dasar (TKD). Kegiatan yang berlangsung tiga sesi dalam

 �

Baca NILAI...Hal: 11

Manado Diserbu Mobil Murah

Pemerintah Antisipasi Kemacetan

Â? Â? Â?Â?

Editor :Bahtin Razak Peliput:Kim Tawaang/Adrian Willem

MANADO— Kadar kemacetan di Kota Manado dipastikan LANGGANAN: Macet di kawasan Boulevard.

Olly Bantah Gratifikasi Adhi Karya Editor: Idham Malewa Peliput: Evangline Aruperes/jpnn

JAKARTA— Ketua PDIP Sulut Olly Dondokambey bersikukuh kalau dia tak terkait proyek Hambalang Bogor, Jawa Barat. Bendahara Umum DPP PDIP ini membantah ia terlibat kasus proyek yang menyeret Menpora Andi Mallarangeng. Dikatakan Olly, penyitaan yang dilakukan tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK)

berupa kursi dan meja antik dari rumahnya di Kalawat, Minahasa Utara, Sulawesi Utara, tak ada kaitannya dengan PT Adhi Karya selaku pemenang tender Hambalang. “Itu bukan pemberian Adhi Karya. Saya tidak pernah menerima dari Ditektur Adhi Karya (Tengku Bagus),� kata Olly di Gedung DPR RI, Senin (30/9). Dikatakan Ketua Komisi XI DPR RI itu bahwa dirinya tidak takut mengBaca OLLY...Hal: 11

Rektor Klarifikasi Dekan Faked

Baca MANADO... Hal: 11

Â?

Â? Â? Â?

Penumpang Buka Paksa Pintu Darurat Editor: Bahtin Razak Peliput: Tim MP

MANADO — Pesawat Lion Air nomor penerbangan

JT-775 tujuan Jakarta, Senin Insiden ini dipicu panasnya (30/9) kemarin, tertunda lepas ruang kabin pesawat. landas dari Bandara Sam RatuJackson Wenas, salah satu langi Manado lantaran insiden pintu darurat dibuka paksa. Baca PENUMPANG...Hal: 11

Polisi Cari Pendobrak Pintu Darurat PROFESIONAL: Direktur Umum Lion Air Edward Sirait saat jumpa pers, tadi malam.

JAKARTA - Lion Air mencari penumpang yang membuka pintu darurat pesawat di Bandara Manado. Mereka sudah meminta Baca POLISI...Hal: 11

Fantastic Four Editor: Idham Malewa Peliput: Iswan Buka/ Rivansky Pangau

MULAI siang nanti, kompetisi basket antarpelajar SMP, Junio Junior Basketball League (JRBL) telah mema-

Donald Rumokoy

Zarah Warouw

Editor: Idham Malewa Peliput: Gregorius Mokalu

mahasiswa dan dosen Faked Unsrat menanggapi berbeda tapi mengaminkan. ‘’Siapa sumber anda? Tapi memang kasus itu benar. Sudah berlangsung sekian tahun,’’ tandas dokter muda yang ternama di Sulut. Rektorat Unsrat ikut be-

MANADO- Modus menjadi sarjana kedokteran dengan membayar ratusan juta di Fakultas Kedokteran (Faked) Universitas Sam Ratulangi (Unsrat) menggegerkan civitas akademika Unsrat. Kalangan

suki fantastic four atau partai semi final. Kemarin (30/9), delapan tim sudah memastikan tiket di babak tersebut. Di bagian putri tim unggulan Manado International School (MIS) ditantang wakil Minsel SMP Aquino Amurang (Astino), dan SMP Eben Haezar (Benzar) 2 Manado ditantang SMPN 1 Bitung. Sementara untuk putra,

Lukman P/ Manado Post

KETAT: Pemain Losnito mencoba menghadang pemain Theodorus yang akan memasukkan bola ke ring.

SMP Benzar 1 Manado bersua dengan SMP Lokon Tomohon dan tim debutan SMP Maria Goretti Lembean akan ber-

hadapan dengan tim unggulan SMP Benzar 2 Manado. Baca FANTASTIC...Hal: 11

Baca REKTOR...Hal: 11

Rukun Tondano Pante dan Pesisir di Amerika Serikat

Setiap Berkumpul Anggota Wajib Berbahasa Toulour Berada di negeri Paman Sam, tak membuat orang-orang Tondano melupakan bahasa daerah. Bahasa ibu ini bahkan menjadi pemersatu tatkala mereka berkomunikasi satu sama lain, baik pada forum resmi maupun dalam perbincangan yang sifatnya non formal. Peliput: Peggy Sampouw

YANG lebih mengejutkan lagi, di tengah kehidupan warga Amerika Serikat yang individualistis dan PULKAM: Rukun Tondano Pante dan Pesisir danau di Amerika menganut paham liberal, orang-orang Tondano tidak Serikat saat bertandang ke Redaksi Manado Post, kemarin.

ikut arus. Nilai-nilai dasar tou Minahasa tetap dipertahankan dan terus dipraktekkan dalam kehidupan Baca SETIAP...Hal: 11

Â? Â?

Antisipasi Mobil Murah BEBERAPA merek kendaraan bersaing memproduksi mobil murah. Harganya pun bervariasi di kisaran Rp90 juta sampai Rp150 juta. Menjamurnya mobil murah ini, hampir dipastikan akan ikut menghiasi seluruh ruas jalan di Manado. Hampir dipastikan juga, akan makin menambah kepadatan kendaraan. Kemacetan pun bakal tak terhindarkan. Saat ini saja di jam-jam tertentu, Manado sudah macet. Bagaimana jika jumlah kendaraan di Manado bertambah pesat. Kemacetan terancam makin parah. Mobil murah dipastikan menjamur di Manado, karena pertumbuhan ekonomi Sulawesi Utara yang tinggi, membuat masyarakat yang dari naik sepeda motor, kini menjual sepeda motornya dan dijadikan uang muka untuk membeli mobil murah. Dulunya yang jalan kaki juga, kini beli sepeda motor. Apalagi persyaratan finance makin mudah. Pemerintah tentu harus melakukan langkah antisipasi. Masyarakat tidak bisa dilarang atau dibatasi untuk membeli mobil murah. Jangka panjang tentu jalan yang sekarang diperlebar dan penambahan ruas jalan. Tetapi jangka pendek, pemerintah bisa membatasi usia kendaraan. Yang usia 20 tahun ke atas dilarang. Pajak kendaraan juga makin lama usia kendaraan makin mahal pajaknya. Biaya parkir dinaikkan. Makin lama parkir makin mahal. Angkutan umum mikrolet diganti dengan angkutan massal yang nyaman. Jika pemerintah tidak mengantisipasi mobil murah ini, Manado akan makin macet. Dampaknya, roda perekonomian terhambat. (#)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Manado Post, 01 Oktober 2013 by Manado Post - Issuu