R A B U ,
NOMOR: 8085
0 3
J U L I
2 0 1 3
ECERAN RP400 0
SHS Copot Pejabat Bermasalah
Pemprov Sulut Tiga Kali Gondol WTP
Bitung, Sulut Lima daerah belum diumumkan Kotamobagu, Mitra, Minsel, Sangihe, dan Bolmut
, asa Minah ud Tala
ADA kejadian menarik saat Menteri BUMN Dahlan Iskan sedang melakukan rekaman acara “Colak Colek� di Studio 3 Indosiar, kemarin. Kepala Bagian Humas dan Protokoler Kementerian BUMN Faisal Halimi menuturkan, Dahlan yang sedang di ruang tunggu tanpa menduga berDahlan Iskan temu artis penyanyi tarling Dian Sastra. Dialah penyanyi “Dahlan Style�. Awalnya Dahlan sambil menunggu taping Colak Colek hanya duduk-duduk. Namun tiba-tiba Diana Sastra langsung menghampiri Baca Dahlan......Hal 11
Editor: Tommy Waworundeng Peliput: Veronika Sondang
MANADO—Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Utara terbaik di Indonesia dalam pengelolaan keuangan daerah. Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI hasil auditnya, menyatakan, pengelolaan keuangan Pemprov Sulut tahun 2012 bersih.
Ma B na Bol olmo do, tim ng, , S Bo Tomitaro, lsel. oho Min n, ut
Baca SHS......Hal 11 TERBAIK: Auditor Utama Keuangan Negara VI BPK RI Sjafudin Mosii SE MM menyerahkan Laporan Hasil Pemeriksa atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Pemprov Sulut tahun 2012 kepada Gubernur Dr SH Sarundajang dalam rapat paripurna istimewa DPR Sulut, Selasa (2/7) kemarin.
Kepala Daerah Disclaimer Langsung Mundur Editor: Peliput:
Tommy Waworundeng Helmy Yusuf
MANADO-Masih banyaknya kabupaten/kota di daerah ini yang pengelolaan keuangan mendapat opini disclaimer dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI menimbulkan keprihatinan berbagai pihak. Mereka mengusulkan, daerah yang disclaimer, sebaiknya kepala daerahnya langsung mengundurkan diri saja dari jabatannya. Tak hanya itu, kepala daerah yang disclaimer juga dilarang mencalonkan diri kembali menjadi kepala daerah. Hal ini disampaikan akademisi FISIP Unsrat Drs Max Rembang dan pengamat pemerintahan Max Wilar. Menurut Baca Kepala....Hal 11
SEMENTARA ITU
Pintu Pesawat Dikira Toilet
I
LIS
PO
K
Baca Pintu...Hal 11
JAKSA
KP
SEORANG pemain kriket Sri Lanka yang tengah mabuk membuat panik penumpang pesawat British Airways dari St Lucia ke London Gatwick. Pasalnya, si penumpang teler itu berusaha membuka pintu pesawat yang tengah terbang di atas ketinggian 35 ribu kaki. Belakangan diketahui, pria yang tak disebutkan namanya itu kebelet pipis dan menyangka handle pintu yang terus dibukanya selama beberapa saat adalah lavatory alias toilet. Insiden yang terjadi di atas Samudera Atlantik, Senin (1/7) dini hari itu jelas mengagetkan 229 penumpang pesawat jenis Boeing 777 itu. “Tiba-tiba dia datang langsung menarik dan mendorong-dorong pintu kabin,� ucap saksi mata, Charlene Francis, seperti dikutip dari laman Daily
SEMBUHKAN IMAN: Pdt Dr Stephen Tong saat melayani di Stadion Maesa Tondano.
Melayani, Hamba Tuhan Jangan Orientasi Materi
Editor: Filip Kapantow Peliput: Melky Karwur
TOMOHON- Para Hamba Tuhan diingatkan untuk melayani tidak
GSVL Warning Kepala SKPD KAWAL TERUS: Wali Kota GS Vicky Lumentut saat rapat dengan jajaran pejabat Pemkot tadi malam.
MANADO– Wali Kota Manado Dr Ir GS Vicky Lumentut SH MSi DEA mewarning seluruh kepala SKPD agar bekerja sesuai dengan aturan, demi
Dahlan Sumringah Ketemu Pelantun Lagu ‘Dahlan Style’
menciptakan tata kelolah pemerintahan yang baik. “Jangan melaksanakan kegiatan yang Baca GSVL....Hal 11
berorientasi pada materi. Hal ini ditegaskan Pdt Dr Stephen Tong dalam Kebaktian Pembaruan Iman (KPI) Nasional Sulut 2013 di Stadion Par-
asamya Walian, Kota Tomohon, Selasa (1/7), kemarin. “Pelayanan hendaknya benar-benar untuk melayani dan jangan berorentasi pada materi.
Sebagai hamba Tuhan harus memiliki visi untuk memuliakan Tuhan,� tegas Tong. Baca Melayani....Hal 11
Raslin Tekankan Sembilan Instruksi Kapolri
UCAP SYUKUR: AKBP Harvin Raslin memotong tumpeng didampingi Kompol Driyano Ibrahim, Kompol Joseph Krisbianto, dan Fabian Kaloh saat perayaan HUT Bhayangkara di Polres Bitung, Senin (1/7) lalu.
HUT ke-67 Bhayangkara, Senin (1/7) lalu, menurut Kapolres Bitung AKBP Harvin Raslin menjadi momentum yang perlu disyukuri sekaligus merefleksikan tugas dan panggilan polisi di tengah tantangan zaman. Terutama di tengah berbagai keterbatasan untuk tetap menunjukkan dedikasi, Baca Raslin....Hal 11
Opini Tanpa Arti MESKI memukul secara psikologis, opini Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) soal pengelolaan keuangan di semua tingkatan pemerintahan sejatinya tidak punya posisi tawar kuat dalam memberi efek jera buat kepala daerah dan jajaran pejabat. Fakta membuktikan bahwa selama ini opini buruk Disclaimer tak memberi sumbangan signifikan bagi perbaikan pengelolaan keuangan di banyak daerah. Bahwa kemudian ada kepala daerah yang benarbenar serius melihat opini BPK sebagai stimulus memperbaiki sistem pengelolaan keuangan di tahun berikutnya, hal tersebut hanya ditemukan di beberapa daerah saja. Sangat kasuistis. Di Sulut, ada beberapa daerah yang bertahun-tahun setia mempertahankan predikat Disclaimer. Ini seperti membuktikan bahwa kepala daerah yang bersangkutan tak melihat opini tersebut sebagai sebuah hal yang membahayakan. Kenyataan bahwa hasil opini dan laporan BPK ke aparat hukum tak membuat kepala daerah atau pejabat bermasalah masuk bui, makin menumpulkan makna opini yang dikeluarkan BPK. Melihat fakta tersebut, hasil opini BPK harus dibuat lebih bergigi. Misalnya ada daerah yang mendapatkan opini disclaimer, kepala daerah dan wakil kepala daerah bersangkutan tidak diperkenankan lagi mencalonkan diri. Sementara pejabat eselon yang pengelolaan keuangan SKPD-nya amburadul, harus diblack-list oleh Baperjakat dalam mempertimbangkan penempatan jabatan. Itu hanya beberapa contoh dari sekian banyak rumus punishment yang pantas diberikan kepada kepala daerah, wakil kepala daerah dan pejabat eselon yang bermental korup dan memiliki integritas kotor. Sepanjang punishment tak memiliki efek jera yang kuat, sulit membersihkan negara dan daerah ini dari belitan korupsi. Bukan apa-apa. Saat ini banyak pejabat bermental korup yang memilih hidup dipenjara asalkan harta yang ia raih dari cara-cara kotor bisa dinikmati keluarga dan kerabat. (*)
HUT ke-11, Talaud Makin Maju KABUPATEN Kepulauan Talaud kembali ‘unjuk gigi’ sebagai satu daerah otonom yang mampu berdiri dan bersaing dengan kabupaten/kota lainnya di Indonesia. Dari berbagai perjuangan untuk meraih daerah otonom 2002 lalu, kini berbuah manis dan telah merayakan hari ulang tahunnya (HUT) ke-11. Kabupaten yang berbatasan langsung dengan Filipina ini ‘digadang-gadang’ menjadi daerah terdepan di kawasan AsiaBaca HUT....Hal 11
Costantine Ganggali