Manado Post, 03 Desember 2013

Page 1

EDISI NO: 8237

ECERAN: RP4000,-

SELASA, 03 DESEMBER 2013

Prostitusi Sulut Gawat Dinsos Kesulitan, Terdata Hanya 1.822 PSK Editor: Idam Malewa Peliput: Gregorius Mokalu

MANADO- Prostitusi Sulut benarbenar memprihatinkan. Jumlah pastinya sulit dideteksi di Sulut. Data Dinas Sosial Sulut, tahun 2009 hingga sekarang yang terdata hanya 1.822 wanita tuna susila (WTS). “Itu yang terdata. Karena ada banyak yang luput. Sekarang lebih banyak lagi,� kata Kepala Bidang Pelayanan Rehabilitasi dan Pelayanan Sosial Dinsos Sulut Joice Rukmini. PSK yang tidak terdata masuk kategori high class. Mereka umumnya bermobil mewah. Kos di tempat mahal dan berkelas atau sudah memiliki rumah sendiri. Menurut bekas germo para PSK bermobil ini, ada yang menjadi langganan pejabat atau pengusaha untuk ‘making love’ (ML) di luar daerah. Sumber yang saat ini masih kuliah S2 ekonomi di salah satu fakultas bergengsi di kampus terbesar di Sulut, PSK Yang Baca PROSTITUSI...Hal: 11

� � €

Â? Â? Â

��   � �  � �  � ­ � ­

� � � � �  � � € ‚ ƒ„…

Â? Â Â Â? Â?Â?Â? Â Â?Â? Â Â? Â

    � ­  ­ ­

Â? Â Â?

Â?

Kisah Hidup Penderita HIV

Hingga Kini Orang Tua Tak Tahu Editor: Bahtin Razak Peliput: Gregorius Mokalu

KESEHARIANYA nampak biasa saja. Badanya tak kurus dan tak juga menunjukkan tanda-tanda orang yang terserang penyakit. Namun,

siapa yang mengira dalam tubuh pria berinisial KM (30) itu telah positif Human Immunodeficiency Virus (HIV). KM adalah satu dari 221 orang yang terinfeksi virus mematikan itu. Dia Baca HINGGA...Hal: 11

Kuasa Hukum Bantah dr Ayu Palsukan Tanda Tangan Editor: Bahtin Razak Peliput: Josep Panjaitan

PROMOSI SULUT: Gubernur Sulut Dr SH Sarundajang berada di Roma untuk mempresentasikan World Coral Reef Conference (WCRC) di FAO

SHS Presentasikan WCRC di Roma Editor: Tommy Waworundeng

ROMA-Gubernur Sulawesi Utara Dr Sinyo Harry Sarundajang tak henti-hentinya mempromosikan daerah Nyiur Melambai ini ke manca negara. Setelah sukses menjadikan Sulut mendunia lewat iven internasional WOC, CTI Summit, dan Sail Bunaken, kini Sarundajang mempersiapkan iven yang lebih dahsyat lagi yakni World Coral Reef Conference (WCRC). Untuk mensukseskan kegiatan tersebut, Sarundajang mempresentasikan langsung kesiapan Sulut ke Badan Pertanian (perikanan, kelautan,

pesisir) dan Ketahanan Pangan Dunia (FAO-Food Agriculture Organisation) di Roma Italy. FAO sendiri merupakan salah satu badan yang berada di bawah naungan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB). Kepada Manado Post, Sarundajang mengaku akan mempresentasikan WCRC ke FAO pada, Selasa (3/12) waktu Roma. ‘’Saya akan mempresentasikan langsung ke FOA kesiapan kita menggelar World Coral Reef Conference,’’ ujar SHS. ‘’Ini juga sebagai implementasi pengembangan blue Baca SHS...Hal: 11

MANADO — Kasus hukum dr Ayu Prawani dkk belum usai. Putusan kasasi Mahkamah Agung Baca KUASA... Hal: 4

TIDAK BERSALAH: Kuasa hukum terpidana Romy Poli dan Wempi Potale, memberi penjelasan kepada wartawan, kemarin.

4 Miliarder Dunia Ramalkan Ekonomi AS Bakal Hancur Laporan BPS Kinclong, Rupiah Langsung Menguat Editor: Tommy Waworundeng

NEW YORK – Empat pengusaha dan miliarder dunia meramalkan AS bakal mengalami kehancuran ekonomi besar-besaran. AS bakal meng-

alami resesi lagi, dan kali ini lebih buruk ketimbang krisis finansial yang baru lalu. Marc Faber, ekonom dan investor tersohor Swiss itu, kerap kali prihatin dengan ekonomi Baca 4 MILIARDER...Hal: 11

PSK Ancam Sulut DATA yang diperoleh Manado Post dari Dinas Sosial Provinsi Sulawesi Utara sungguh sangat memprihatinkan. Karena jumlah Pekerja Seks Komersil (PSK) di daerah ini mencapai 1.822 orang. Atau 0,17 persen dari total jumlah perempuan di Sulut yang mencapai 1.097.281 jiwa. Jika melihat angka, terbanyak di Kota Manado, yang mencapai 817 perempuan (0,37 persen). Tetapi jika dilihat dari presentasi jumlah penduduk perempuan, terbanyak di Kota Bitung yang mencapai 0,50 persen (459 dari 91.526 total jumlah penduduk perempuan). Ketiga terbanyak Kabupaten Minahasa Utara yang mencapai 213 orang atau 0,24 persen. Ini baru data tahun 2009. Data terakhir tahun 2012 diperkirakan jumlahnya lebih banyak lagi. 1.822 warga Sulut yang menjadi PSK, tentu harus menjadi perhatian semua pihak. Mulai orang tua, para guru, pimpinan agama, dan pemerintah. Data lain yang diperoleh Manado Post, meningkatnya perempuan di daerah ini yang terjerumus, umumnya diakibatkan pergaulan bebas di masa remaja. Ketika ditinggal pacarnya, mereka yang merasa telah kehilangan kehormatannya, tidak segan-segan mengkomersilkan tubuhnya. Penyebab lain juga, harga komoditi pertanian berupa kopra dan cengkih yang tidak ada nilai, membuat banyak petani yang tak mampu menyekolahkan anaknya sampai ke jenjang yang lebih tinggi. Akibatnya, banyak anak petani yang mengambil jalan pintas mencari duit dengan cara instan. Ini harus menjadi perhatian semua pihak. Jika tidak, ancaman bagi generasi penerus Sulut. (#)

Donald Trump

Pemakaman KH Fauzie Nurani, Ketua MUI Sulut

Selamat Jalan Kyai Kharismatik Pemakaman kyai kharismatik, KH Fauzie Nurani dihadiri ribuan kaum Muslim dan non Muslim di Sulut. Hujan tangis menyertai kepergian Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) ke sang pencipta-Nya, Senin (2/12). Editor: Idham Malewa Peliput : Didit Sjamsuri

LANGIT di Kota Manado, Senin pagi, terlihat cerah. Matahari pagi yang biasanya panas, dihalau awan putih. Alam seperti tahu bahwa kemarin, KH Fauzie Nurani Foto Lukman akan pergi selama-lamanya. DIANTAR RIBUAN ORANG: Jenazah almarhum KH Fauzie Nurani diantar Baca SELAMAT...Hal: 11 pelayat yang memadati jalan raya, Senin (2/12)

Oldy dan Abednego Bantah Dukung Toar

Lieke: Jika Gerindra 2 Kursi di DPR RI & Prabowo Presiden, Tiap Desa 1 M

PEMBERITAAN dukungan terhadap Toar Pangkey langsung dibantah oleh Pnt Oldy Pangemanan dan Pnt Abednego BANTAH MENDUKUNG: Para pimpinan pemuda

Baca OLDY...Hal: 11 GMIM di Minsel

CALON Legislatif dari Partai Gerindra daerah pemilihan (Dapil) Sulawesi Utara, Audy Charles Lieke (ACL) menyatakan, jika Gerindra Sulawesi Utara meraih dua kursi di DPR-RI, tiap desa atau kelurahan di daerah ini akan mendapatkan Rp1 miBaca LIEKE...Hal: 11 Audy Charles Lieke

MSM Raih Penghargaan Lingkungan

DI LOKASI TAMBANG: Sejumlah karyawan PT MSM, termasuk Herry Rumondor Humas PT MSM beberapa waktu lalu di lokasi tambang.

KRITIK sebagian orang bahwa PT Meares Soputan Mining (MSM) tidak concern dengan lingkungan mulai terbantahkan. Ini dibuktikan dengan penghargaan bergengsi yang diterima MSM dari Baca MSM... Hal: 11


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.