Manado Post, 04 Juni 2010

Page 1

CMYK

K

TA

AT

NADO

A DUNIA

MA

O

PA R I W

IS

J U M A T , 0 4 J U N I 2 0 1 0

N o m o r : 6 9 8 7

Daftar Pemilih di Sulut

Kabupaten/Kota Bolmong KK Bolmut Sitaro Sangihe Talaud Bitung Manado Tomohon Minahasa Minsel Mitra Minut SULUT

Eceran: RP.4000,-

Jumlah

Jenis Kelamin Pemilih Sulut

Etnis di Sulut

227.599 74.567 47.021 48.846 98.541 58.081 129.767 301.142 65.708 247.485 147.360 74.741 135.310 1.656.168

Minahasa 42%

Sangihe 18.5% Bolmong 13.0%

Lainnya 13.1%

Talaud 4.7%

Jawa 2.2%

Perempuan 48.7 %

Gorontalo 7.1%

Laki 51.3 %

Agama di Sulut

Demografi Pemilih Sulut

Keterangan: Data di atas Boltim dan Bolsel masuk dengan Bolmong

Pedesaan 63.6 %

Sumber: KPUD Sulut tahun 2009

Perkotaan 36.4 %

Protestan 64,4%

Islam 29,5%

Katolik Lainnya 4,7% 1,3%

E2L ke SVR, VAP ke RML i n m e m o r i a m Pance Pondaag Berpulang INDONESIA kembali kehilangan seorang musisi berbakat. Penyanyi dan pencipta lagu legendaris Pance F Pondaag (59) meninggal dunia, Kamis (3/6) sekitar pukul 17.00 di kediamannya. Sampai dengan tadi malam, jenazah Pance Pondaag disemayamkan di Rumah Duka Atmajaya, Pluit, Jakarta Utara. Kepastian itu pun diperkuat salah seorang petugas Rumah Duka Atmajaya, Rudi. “Benar, jenazah Pance Pondaag masuk di Rumah Duka Atmajaya sekitar pukul 18.00,” kata Rudi saat Baca

m

Pance... Hal: 7

JPNN

STROKE: Pance Pondaag.

a n t o s Kontes Otomotif Terbesar Dimulai

Bila Dua Pasangan Pargab Dipenalti, Verifikasi Parpol Belum Tuntas MANADO- Besarnya potensi suara Vonnie Anneke Panambunan dan Elly Engelbert Lasut membuat kepastian lolos tidaknya mereka dalam verifikasi jadi perhatian pasangan bakal calon (balon) lainnya. Mereka berharap bisa mendapatkan limpahan suara para balon itu jika KPUD Sulut mempenalti dua pasangan yang diusung partai gabungan. “Sudah menjadi komitmen jika Elly Lasut terganjal, beliau akan mendukung penuh Stefanus Vreeke Runtu dan Marlina Moha Siahaan,” kata salah satu tim sukses SVR-MMS, kepada koran ini. “Tapi kita tunggu saja, mudah-mudahan bisa lolos,” tambahnya. Pun Ramoy Markus Luntungan. Balon usungan PDIP ini menyatakan enggan berkomentar banyak soal bisa maju tidaknya VAP dan E2L-VAP itu. “Itu ranah KPUD Sulut. Jangan kita mendahului,” ujarnya, kemarin.

IVEN PALING DITUNGGU: Ratusan peserta Mantos Auto Contest 2010 saat mengikuti technical metting di Score, Manado.

KONTES otomotif terbesar dan terspektakuler di Indonesia Timur, Jumat (4/6) hari ini dimulai. Iven akbar yang bernama Mantos Auto Contest (MAC) 2010, akan Baca

Kontes... Hal: 7

p i l g u b SBY: Dukung Kader Terbaik PD

Baca

Bisa Pengaruhi Pilihan Awal MANADO— Ketokohan dan popularitas sangat menentukan di pertandingan memperebutkan Sulut 1 (Gubernur, red). Pengaruh partai politik sangat kecil. Ini dikatakan Drs Phillep Morse Regar MS dan Drs Michael Mamentu MA, pengamat politik. “Ketokohan dan popularitas sangat menentukan. Pengaruh parpol sangat kecil,” kata keduanya saat dihubungi. Langkah calon gubernur menggaet pendamping di luar etnisnya lebih pada strategi memenangkan kompetisi Pilgub. Primordialisme masih jadi jualan utama para calon, tapi kurang

E2L... Hal: 7

Dikutuk Dunia, Israel Cuek Netanyahu: Kami Berhak Lindungi Diri

TEL AVIV – Insiden penyerbuan terhadap konvoi Armada Kebebasan, yang membawa bantuan kemanusiaan buat rakyat Palestina di Gaza, membuat sejumlah negara di

Lukman/Manado Post

Regar: Politik Uang Berbahaya

Hanya saja, saat disinggung terealisasinya wacana VAP jadi ketua tim kampanyenya bila mantan Bupati Minut itu tergelincir dalam pencalonan, RML yang berpasangan dengan Hamdi Paputungan memberikan sinyal lampu hijau. “Yang jelas, dalam struktur tim sukses masih ada jabatan lowong seperti ketua harian,” tuturnya. Dia juga menyatakan pendekatan secara emosional dengan VAP dan Lasut itu sudah lama terjalin. “Intinya kita semua saling menghormati dan saling menghargai. Kita semua berpolitik positif. Tidak ada saling menjatuhkan apalagi black campaign,” tegasnya. Adanya harapan kemungkinan pengalihan dukungan di tingkat personal dari dua figur yang diyakini punya banyak simpatisan di Sulut itu dibenarkan pengamat politik Jeiry Sumampow. “Kalau tak lolos, saya rasa aspirasi politik balon tentunya tak akan dibiarkan begitu saja. Mereka besar kemungkinan akan mengalihkannya ke pasangan balon lain yang lolos jadi calon,” tutur Koordinator Komite Pemilih Indonesia (TEPI) ini via ponselnya. Menurutnya, pribadi pasangan calon yang terancam gugur akan menjadi magnet tersendiri

REUTERS/Jim Hollander

Benjamin Netanyahu.

MANADO— Pemilihan gubernur, bupati dan wali kota serentak se Sulut mendapat perhatian Mabes Polri. Buk-

tinya, Wakapolri Komjen Pol Jusuf Manggabarani kemarin (3/6) datang di Nyiur Melambai untuk memonitor kesiapan pengamanan Pilkada. Orang nomor dua di jajaran Polri itu disambut Gubernur SH Sarundajang, Kapolda Brigjen Pol Hertian Aristarkus Junus, dan Wakapolda Kombes Pol Carlo Brix Tewu di VIP Bandara Sam Ratulangi. Dari VIP bandara, rombongan langsung menuju ke Markas Brimob Polda Sulut untuk mengikuti peresmian lapangan tembak brimob.

dunia termasuk Indonesia mengutuk perbuatan Israel tersebut. Hanya saja Israel tidak menghiraukan (cuek) terhadap kutukan sejumlah negara itu. Tidak ada yang mereka takuti di dunia ini. Bahkan Israel disebut satu-satunya negara yang kebal terhadap hukum internasional. Sikap Israel itu sangat berasalan. Sehingga Perdana Baca Dikutuk... Hal: 7

JAKARTA- Setelah penegasan Badan Anggaran DPR RI soal gaji 13, Sekretaris Menteri PAN&RB Tasdik Kinanto memperkuat kembali. Menurut Tasdik, realisasi gaji 13 dipastikan cair awal Juni. Gaji 13 ini dibayarkan ke rekening masing-masing pegawai, TNI Polri, pensiunan dan tanpa potongan. “Juni ini sebenarnya dananya sudah ada, tapi realisasi pembayarannya awal Juli bersamaan dengan gaji tiap bulannya,” ungkap Tasdik dalam rapat dengar pendapat (RDP) dengan Komisi II DPR RI, Kamis (3/6). Mekanisme pembayaran gaji 13 lewat rekening, terang Tasdik,

“Kegiatan utama Wakapolri adalah melihat langsung kesiapan Polda Sulut dalam rangka pengamanan Pilkada 3 Agustus mendatang,” kata Kapolda Sulut Brigjen Pol Hertian A Yunus di lapangan tembak Brimob. Dalam kunjungannya ini, Manggabarani mendapatkan laporan kesiapan pengamanan tujuh Pilkada, baik pemilihan gubernur, Pilwako Manado dan Tomohon, serta Pilbup Minut, Minsel, Bolsel, dan Boltim. Baca

TINGKAT popularitas dan elektabilitas yang tetap terjaga hingga pekan terakhir Mei 2010, membuka peluang Sinyo Harry Sarundajang (SHS) untuk bisa terus memimpin Baca

SBY... Hal: 7

t o m o h o n Hanura Resmi Dukung Rumajar-Eman

Wakapolri... Hal: 7

RESMIKAN KANTOR WINGS AIR: Wakapolri Komjen Jusuf Manggabarani menekan tombol dan meresmikan kantor Wings Air di Jalan Sam Ratulangi, Manado, disaksikan Presdir PT Lion Air Rusdi Kirana, Direktur Umum PT Lion Air Edward Sirait, Wakapolda Kombes Pol Carlo Tewu, dan sejumlah undangan.

SURAT keputusan (SK) Nomor B/465/DPPHanura/6/ 2010, akhirnya menetapkan Melkysedek Tangkawarouw sebagai “pemenangnya”. Menurut putra mantan penjabat Wali Baca Hanura... Hal: 7

untuk menghindari terjadinya pemotongan. Sebab biasanya, meski dibilang tanpa potongan namun yang terjadi di lapangan pegawai sering dipotong. “Iya kalau ada utang di koperasi, memang harus dipotong. Tapi kalau potongan lainnya seperti uang jasa, taspen, askes, dll itu tidak boleh,” tegasnya. Ditambahkannya, jika ada pegawai yang dipotong gaji 13-nya, disilahkan melaporkan ke atasannya. Kalau tidak ditanggapi laporkan ke pusat. “Kami beberapa kali menerima laporan tentang pemotongan gaji. Laporan ini langsung ditindaklanjuti karena berhubungan dengan kesejahteraan aparatur,” pungkasnya. (esy)

MANADO —Keluarga Fadly Tarindatu tetap tak menerima putusan hukuman mati oleh Majelis Hakim (MH) Pengadilan Negeri (PN) Manado. Putusan itu dianggap vonis tak manusiawi dan melanggar hak azasi manusia, apalagi Fadly bukan pelaku. “Kami sangat kecewa dengan putusan tersebut. Dia (Fadly) Aris Boko bukan pelaku. Hukum yang melakukan pembunuhan tersebut,” kata istri Fadly, Fransisca

Rumondor di PN Manado. Bagaimana dengan ibunya Fadly, Nano Hasan. Nano terlihat kecewa dan takut dengan hukuman mati yang bakal dijalani anaknya. “Kenapa harus divonis mati sedangkan dia bukan pelaku. Kami tetap berdoa agar diberi kekuatan. Biarlah hukum Tuhan yang bicara,” kata Nano sedih. Ketua Majelis Hakim Aris Baca

Tiga... Hal: 7

Mengenal Bintang-Bintang NBA Madness presented by Jawa Pos (3)

Dulu Tolong Kobe, Kini Bantu Yao Ming Dari tiga pemain itu, Granger dan Lee langsung meraih sukses heboh begitu pulang ke Amerika. Keduanya langsung terpilih masuk NBA All-Star. Sedangkan Martin sempat menjadi top scorer di awal musim 2009-2010, sebelum mengalami cedera patah lengan. Di pertengahan musim 2009-2010 itu, Martin dikirim ke Houston Rockets. Di sana, dia pun mendapat kesempatan meraih ketenaran. Di sana pula, Martin bermain bersama Trevor Ariza, yang sebentar lagi mengikuti langkahnya dan terbang ke Surabaya. Ariza akan tampil di atrium Supermal Pakuwon Indah, pada weekend penutup NBA Madness presented by

Indonesia akan kedatangan lagi future star liga basket paling bergengsi di dunia, NBA. Trevor Ariza dari Houston Rockets bakal jadi tamu utama di NBA Madness presented by Jawa Pos. Apa kehebatannya? JADWAL TAMPIL Trevor Ariza (Houston Rockets) 1-4 Juli 2010 Supermal Pakuwon Indah Surabaya

Jefferson Rumajar-Jimmy Eman.

Regar... Hal: 7

Tiga Kali Vonis Mati

Lukman/Manado Post

SH Sarundajang dan Djouhari Kansil.

Baca

Gaji 13 Awal Juli

Wakapolri Monitor Pilkada Sulut Ikut Resmikan Lapangan Tembak Brimob dan Kantor Wings Air

Phillep Regar

efektif untuk menggaet dukungan. “Memang masih ada pengaruhnya strategi akomodatif dengan pendekatan primordialisme itu, tapi tidak dominan,” kata Regar,

TREVOR Ariza bakal menjadi bintang NBA keempat yang mengunjungi Surabaya dalam dua tahun terakhir. Danny Granger, forward Indiana Pacers, menjadi bintang di even resmi pertama NBA di Indonesia, tampil dalam sebuah klinik di Development Basketball League (DBL)

Arena Surabaya pada 24 Agustus 2008. Pada 2009, dua pemain datang ke Kota Pahlawan. David Lee, center New York Knicks, menjadi bintang di NBA Madness presented by Jawa Pos yang pertama. Lalu Kevin Martin, waktu itu masih di Sacramento Kings, datang sebagai pelatih di NBA-DBL Indonesia Development Camp 2009. BINTANG BESAR: Guard Houston Rockets Trevor Ariza akan mengunjungi Surabaya untuk NBA Madness Presented by Jawa Pos pada 1-4 Juli di Supermal Pakuwon Indah.

Alamat: Manado Post Center Manado Town Square Blok B 14/15 Telp. 0431 855558, 855559, Fax: 0431 860398

homepage: www.mdopost.com e-mail: editor@mdopost.com

David J. Phillip/Associated Press

Baca

Dulu... Hal: 7

Wartawan Manado Post Dilarang Menerima Uang Atau Pemberian Dalam Bentuk Apapun Dari Sumber Berita.


2

Layout: Max Mangimbulude

J U M A T 0 4 J U N I 2 0 1 0

INDEKS SAHAM REGIONAL & VALAS Contract Item Hang Seng (HSIK0) Nikkei (SN1M0) Kospi (KSP) Euro / US Dollar GBP / US Dollar US Dollar / JPY US Dollar / CHF

Open 19555

High 19769

213.10 1.2301 1.4531 91.18 1.1553

213.65 1.2301 1.4538 91.28 1.1707

PT. MIDTOU ARYACOM FUTURES

Member of The Jakarta Futures Exchange & Member of The Indonesian Derivative Clearning House

1 Juni 2010 Pkl 16.00 wib Low Close 19430 19451

212.10 1.2109 1.4437 90.52 1.1522

212.70 1.2132 1.4484 90.89 1.1696

Hotel Gran Puri Manado Lantai 5 No. 458 Telp. 0431 853234 (hunting) Fax. 0431 850234

marketreview Bursa Hong Kong Bergerak Naik KENAIKAN saham Hong Kong ditopang perolehan Wall Street semalam. Dow Jones Industrial Average naik 2,3% pada hari Rabu. Lembaga keuangan memimpin perolehan. HSBC naik 2.0% menjadi HK$72.90, Standard Chartered memperoleh 1.9% menjadi HK$191.50 dan asuransi asal China Life naik 1.9% menjadi HK$34.00.(*)

Bursa Tokyo Bergairah INDEKS Bursa saham Tokyo naik tajam pada Kamis (3/ 6), seiring melemahnya yen, terutama terhadap euro, dan juga berkat rally yang terkuat dari indeks Nikkei untuk 2010, dengan kenaikan Fast Retailing atas eksportir dan pinjaman konsumen seperti Takefuji. Saham lembaga keuangan konsumen memimpin perolehan, dengan Takefuji melonjak hingga 12%.(*)

Bursa Korea Ikutan Tersenyum TREND serupa dirasakan Bursa saham Korea Selatan, saat ditutup Kamis (3/6), mendekati tertinggi dalam tiga pekan. Investor asing membeli saham senilai KRW266.2 miliar, dengan pembelian net terbesar sejak 30 April. KB Financial Group melonjak 7.3%, Shinhan Financial Group menambah 6.7% dan Woori Finance Holdings naik melejit 8.6%.

p

i p m Menyimak Efek Aksi Korporasi

SUDAH bukan rahasia lagi bahwa aksi korporasi seringkali berdampak signifikan terhadap harga saham di pasar. Ada aksi korporasi yang disambut dengan gegap gempita oleh investor sehingga sahamnya diserbu ramai-ramai dan harganya melesat, tapi ada juga aksi korporasi yang justru menjadi momok investor. Manuver-manuver emiten yang membuat harga saham melesat, seperti divestasi, private placement atau masuknya investor baru, sampai pembayaran deviden. Aksi korporasi semacam itu akan membangkitkan ekspektasi investor. Sedangkan aksi korporasi yang membuat ekspektasi investor ciut, misalnya penggabungan jumlah saham (reverse stock), yang seringkali diikuti oleh turunnya harga saham. Bahkan beberapa jenis aksi korporasi sama sekali tidak berpengaruh terhadap fundamental, misalnya Stock split misalnya. Jika stock split dilakukan 1 : 2 pada harga pasar Rp 1000 (satu saham menjadi dua), maka harga saham secara teoritis akan turun menjadi Rp 500. Penurunan ini akan lebih terjangkau bagi sebagian investor sehingga likuiditas di pasar meningkat. (Tim BEI)

SAHAM UNGGULAN TERAKTIF 1 Juni 2010 Pkl 16.00 wib

EMITEN

BHIT ASIA BUMI ETWA KBRI-W ADRO KBRI-W BTEL ANTM PWON

PRICE

173 117 1,910 220 15 1,920 71 141 1,910 640

CHANGE -2 15 -115 -10 7 -80 18 -6 -115 -30

1 Juni 2010 Pkl 16.00 wib

INDEKS SAHAM DUNIA INDEX

LEVEL

JSX (BEJ Jakarta) NIKKEI ( Jepang ) HANG SENG ( Hongkong ) STRAIT TIME ( Singapore ) FTSE 100 ( London ) DOW JONES ( USA ) NASDAQ COMPOSITE ( USA )

2,724.62 9,711.83 19,496.94 2,715.44 5,078.38 10,136.63 2,257.04

CHANGE -72.34 56.87 -268.24 -24.26 -110.05 -122.36 -20.64

K U R S VA L U TA A S I N G

Terhadap IDR

1 Juni 2010, Pkl 16.00 wib 14.000 12.000 10.000 8.000 6.000 4.000 2.000 0

PT. Dhanawibawa Arthacemerlang (Securities & Clearing Agent) Cabang Manado

11.170 9.210

6.511 102

USD

SGD

EURO

YEN

Jl. Pierre Tendean Boulevard Manado Kawasan Megamas Blok D / 19 Telp. (0431) 877 888 (hunting) Fax. (0431) 876 222

Simapan Prisma Dana Tabungan Favorit MANADO— Bank Prisma Dana (BPR) makin siap menggelar undian produk tabungan Simapan (Simpanan Masa Depan). Produk yang telah menyatu dengan kalangan menengah ke bawah tumbuh pesat. Data terakhir produk Simapan telah menyentuh angka 13 ribu rekening. Menurut Direktur Utama PT Bank Prisma Dana Hanafi Tommy Sako, pengundian tahun ini telah siap, yang rencananya akan digelar medio Juni depan. ‘’Tanggal pastinya sudah ada, hanya kami ingin mera-

hasiakan sebelum waktunya tiba,’’kata Sako didampingi Direktur SDM dan Kepatuhan Agustinus Kapoh CRBD SE, MSi, dan Direktur Pemasaran dan Perencanaan Johanis Untu SE, CRBD di kantor pusat Marina Plaza awal pekan ini. Sako menambahkan Simapan akan memberi hadiah menarik dan berkelas, berupa ha-diah utama 5 unit motor Honda Vario, 5 unit TV 21 inch, 5 unit kulkas merk LG dan hadiah menarik lainnya. ‘’Metode undian akan menggunakan bola putar,’’

tambah Johanis Untu. Keberhasilan ini, kata Kapoh karena SDM yang memadai, serta jaringan yang meluas di Sulut. Sampai saat ini, Prisma Dana telah memiliki kantor cabang di Airmadidi, dengan kantor kas Kauditan dan Tatelu, Cabang Kotamobagu, Cabang Inobonto dengan kantor kas Lolak, Cabang Tomohon dengan kantor kas Kombi, Langowan, Sonder dan Tareran. ‘’Rencananya kami akan mendirikan cabang Amurang,’’ujar Kapoh. Keber-

SIAP MELAYANI: Pimpinan dan karyawan Bank Prismadana Tomohon.

hasilan ini, kata mereka bertiga tak lepas dari support para owner di antaranya Bank Sulut, masyarakat penabung, karyawan paling

utama. ‘’Tak lupa juga pembinaan tak kenal lelah Bank Indonesia membuat kami terpacu,’’ujarnya. (ham/*)

Petani Cengkih Tak Dilibatkan Hp Esia Langsung Kring MANADO- Raksasa baru telekomunikasi Indonesia, Esia anak grup PT Bakrie Telecom Tbk, akan membuat kejutan bagi pasar seluler Manado. Provider CDMA ini, akan meluncurkan Handphone (Hp) terbaru bernama ’Hape Esia Connect, Langsung Kring’. Di Manado Hp gaul ini akan dilaunching di Mega Mall Manado, Sabtu (5/6). ’’Hp ini akan menjadi salah satu produk andalan Esia, dan bisa dijadikan produk pilihan masyarakat di Kota Seorang karyawan Bakrie Manado,’’ujar Budi Telkom dengan Hp Esia. Adiseno, GM Commerece Regional Pama-suka PT Bakrie Telecom Tbk. Sayangnya, Budi masih menyimpan rapat-rapat Hp bundling ponsel dengan harga yang sangat murah. Dia bermaksud memberi kejutan kepada pasar. Dia sekedar menguraikan, Hp trendy ini dijual dengan harga Rp149 ribu sudah termasuk PPN. “Esia selalu punya kejutan untuk Manado. Namun kali ini kami benar-benar mempersiapkan kejutan ini karena target kami ingin menjadikan Esia sebagai produk pilihan orang Manado,”katanya. Aurelius Noorman Iljas, Expert Strategic Communications menambahkan Hp Langsung Kring ini memiliki fitur yang cocok bagi yang menyukai pertemanan sosial.(ily/ikl)

Pergub Mulai Dipolemikkan MANADO- Penertiban Peraturan gubernur Sulut tentang cengkih sebagai komoditi strategis, mulai menuai kontroversi di kalangan petani. Seperti yang diungkapkan Oktavianus Kandou petani asal Sonder Minahasa. “Pemerintah jangan hanya mendengar dari asosiasi saja. Karena kami ini yang lebih tahu persis,”tukasnya kemarin. Pengakuan Kandou dibenarkan Forum Solidaritas Petani Cengkih (FSPC) Sulut, bahwa dalam pembahasan Pergub ini, tidak satu pun perwakilan FSPC dan petani dilibatkan. “Kami sebenarnya

menantang pemerintah untuk mengeluarkan Perda bukan pergub. Agar saat harga turun, anggaran berupa dana talangan akan disiapkan. Dan Perda itu bukan hanya mengatur cengkih saja tetapi komoditas strategi lainnya seperti pala dan kopra,”kata Ketua FSPC Frangklin Sinjal. Anggota Dekot Manado itu menyangsikan pernyataan dari Dinas Perindag Sulut, yang menyatakan banyak pembeli. “Kami sangat yakin suplydemand akan berlaku saat panen raya. Karena buyers dari luar negeri itu belum ada MOU berapa banyak yang akan

mereka beli,” koar Sinjal yang kembali menagih janji perbankan yang siap memberikan kredit tanpa anggunan, yang sampai saat ini belum terealisasi. Kadis Perindag Sulut Sanny J Parengkuan menepis dugaan kalau pergub dibahas tanpa libatkan perwakilan petani. Dia menguraikan kekuatan pergub untuk memproteksi harga cengkih dan persaingan tidak sehat dari sindikat pedagang cengkih. ’’Kalau harga lagi bagus, pemerintah tidak perlu turut campur, sebaliknya harga terpuruk pemerintah menunjuk PD Pembangunan menalangi cengkih sesuai harga yang disepakati,’’ katanya.(ily/ham)


CMYK

4

CMYK Layout: Budi Santoso

J U M A T , 4 J U N I 2 0 1 0

Desak Pengusutan Kasus Korupsi Gempak Demo Damai di DPRD Sulut MANADO – Gedung Cengkih Sario pada Kamis kemarin, kedatangan tamu Gerakan Mahasiswa Pemuda Anti Korupsi (Gempak). Melalui demo damai mereka medesak kasuskasus korupsi di daerah ini agar diusut tuntas. Koordinator aksi demo John Pade dalam orasinya meminta dewan mengusut dugaan penyelewengan keuangan yang diduga terjadi di Pemkot Manado. Ini sesuai hasil pemeriksaan Inspektorat Kota Manado No 01/ LHP-PEMSUS/Inspkt/2010 tanggal 2 Mei 2010, tentang dugaan penyimpangan pengelolaan tambahan penghasilan berdasarkan beban

POLEMIK belum ada Surat Pengangkatan maupun Nomor Induk Pegawai (BIP) untuk para Calon Pegawai Negeri Sipil di Kota Kotamobagu (KK), ikut menyita perhatian DPRD Sulut. Dalam hal ini Komisi I Bidang Pemerintahan dan Hukum itu siap mencari solusi soal masalah yang sudah berlarut-larut ini. Ketua Komisi Jhon Dumais mengatakan pihaknya akan Jhon Dumais menindaklanjuti jika ada aspirasi dari masyarakat. “Jika ada laporan soal PNS di Kotamobagu yang masuk, kami akan langsung menindaklanjutinya,” terang Dumais, kemarin. Berkaca dari hal ini Dumais menilai perlu ada penelusuran ada apa di balik masalah PNS Kota Kotamobagu. “Itu yang harus diungkapkan ke publik, apa yang terjadi di balik ini,” pungkasnya.(ras)

kerja pada Dinas Pendidikan Kota Manado tahun anggaran 2009-2010. Akibatnya terjadi dugaan kerugian negara sebesar Rp3,6 miliar. “Tentunya kami ingin dewan propinsi dapat menseriusinya. Hingga oknumoknum pelakunya dapat diseret ke meja hijau,” teriak sang orator. Aksi ini diterima personil lintas komisi, diantaranya Jhon Dumais, Prof Dr Ir Jopie Paruntu MS, Winda Titah, Diana Rogi, Idrus Mokodompit. “Tentunya aspirasi yang masuk ini akan kami sampaikan ke pimpinan dewan untuk ditindaklanjuti, namun tetap melalui prosedur dewan,” janji Jhon Dumais pada para pendemo.(ras)

FPG All Out

DITINDAKLANJUTI: Personil DPRD Sulut dengan sigap menerima para pendemo dari Gempak, Kamis kemarin.

Komisi I Prioritas Masalah Tanah

Sudirman Hasan

Raski Mokodompit

MANADO – Selain tugas di internal, personil Fraksi Partai Golkar (FPG) DPRD Sulut kini dihadapkan pada tugas partai dalam menghadapi Pilgub Sulut. Para personil fraksi mengaku akan all out untuk memenangkan pasangan cagub Stefanus Vreeke Runtu (SVR) dan Cawagub Marlina Moha Siahaan (MMS). Hi Sudirman Hasan dari daerah pemilihan (dapil) Bolmong Raya, sangat yakin pasangan ini akan menang di Pilkada nanti. “Kalau di Bolmong saya optimis SVRMMS akan meraih suara di atas 50 persen,” kata personil Komisi II Bidang Ekonomi dan Keuangan itu, kemarin. Alasannya selain mesin partai berlambang Pohon Beringin itu akan dioptimal-kan, figur calon yang diusung adalah kader-kader terbaik partai. “Kalau ibu MMS

sudah tak ragukan lagi kefigurannya di Bolmong Raya. Begitu juga dengan SVR pasti akan men-dapat simpati dari masyarakat Minahasa yang berdomisili di wilayah Bolmong,” terangnya lagi. Personil muda FPG Raski Mokodompit juga sependapat bahwa kolaborasi SVR-MMS adalah yang terbaik. “DPP memilih pasangan ini sesuai hasil survey, bukan asal pilih. Jadi sudah pasti kami yakin akan menang,” tutur putra dari Ketua PG Kota Kotamobagu itu meyakinkan. Tambah pentolan Komisi IV, Bidang Kesejahteraan Masyarakat itu, tentunya pihaknya juga akan mengawalnya dari lembaga dewan. “Terutama mengontrol agar Pilkada berjalan jujur dan adil,” pungkas Mokodompit, kemarin.(ras)

CMYK

p o j o k s a r i o Dumais: Kami Tunggu Laporan

MANADO – Banyaknya masalah tanah yang tak kunjung tuntas menyita perhatian para legislator Sario. Terbukti Komisi I, Bidang Pemerintahan dan Hukum, DPRD Sulut akan memprioritaskannya. Sekretaris Komisi Ny dr Wisje Makagansa-Rompis mengatakan dalam waktu dekat ini beberapa masalah akan dibahas dalam hearing dengar pendapat. “Seperti ganti rugi masalah tanah di Desa Pusian Bolmong, tanah adapt Bantik serta ada beberapa lagi yang akan kami upayakan diselesaikan,” terang Wisje. Namun menurut istri dari mantan Sekprov Sulut HR Makagansa itu, pihaknya akan membahasnya dalam rapat internal komisi. “Ini terkait penjadwalannya yang harus disesuaikan dengan agenda lembaga dewan,” tutur politisi FPDIP itu. Mikson Tilaar ST, juga personil Komisi I, menambahkan jika pihaknya tak akan mainmain dalam menyelesaikan masalah tanah. “Dalam hearing nanti semua pihak terkait baik BPN (Badan Pertanahan Nasional, red) provinsi atau pun BPN kabupaten kota akan kami libatkan,” tandas politisi dari Dapil Kota Bitung ini.(ras)

Mikson Tilaar

Wisje Rompis

Keintjem: Ini Fungsi Kontrol Dewan TANGGAPAN anggota FPDIP Benny Rhamdani yang membantah adanya politisasi birokrasi, enggan diladeni Ketua FPDIP Djenri Keintjem SH MH. “Saya tak akan menanggapinya. Itu hak saya,” tandas Keintjem. Alasannya politisi vokal itu pihaknya tidak menyebutkan telah terjadi politisisasi birokrasi. “Kami justru akan memanggil BKD (Badan Kepegawaian Daerah, red) Sulut, karena ingin mengetahui Djenri Keintjem apakah terjadi politisasi birokrasi atau tidak,” beber Keintjem. Dan menurut Keintjem itu adalah hak anggota dewan jika ingin memanggil hearing SKPD. “Ini sebagai fungsi kontrol dewan,” lanjutnya singkat.(ras)


CMYK

5 J U M A T 0 4 J U N I 2 0 1 0

Layout: Max Mangimbulude

Bus Tomohon Terbalik di Tinoor 28 Penumpang Selamat TOMOHON—Sungguh beruntung nasib 28 penumpang bus Manado-Tomohon DB 7010 A. Betapa tidak, meskipun kendaraan yang dikendarai Reynald Nelwan (33) Warga Ranoyapo Minsel terbalik Kamis (3/6) sekitar pukul 15.30 Wita, namun penumpang selamat. Dari peristiwa tersebut, hanya lima orang mengalami luka ringan dan langsung dilarikan ke RS Bethesda Tomohon. Awalnya, mobil dibawa Reynald melaju dari Tomohon ke Manado. Tiba-tiba, dari arah berlawanan muncul sepeda motor yang melambung sebuah mobil di pertigaan jalan Tinoor Satu Lingkungan IV Kecamatan Tomohon Utara. Sang sopir terkejut dan tidak menyangka

kebakaran Berkas Askes RS Teling Dilalap Api KASUS kebakaran kembali terjadi. Sasarannya kali ini adalah ruang Askes rumah sakit RW Mongisidi Teling kemarin (3/6) sekira pukul 15.30 wita. “Dalam kejadian ini, pelayanan tidak terganggu. Dan berjalan dengan seperti biasa,” kata Kepala RS, Dr Denny Untu. Diduga, kebakaran tersebut akibat arus pendek di ruangan tersebut. (cw-01/van)

pencurian Gaji Inspektorat Dibawa Maling SEKIRA Rp50 juta dan 2 unit laptop di kantor inspektorat pemerintah provinsi Sulut raib dibawa pencuri kemarin (3/6). Hal ini pertama kali diketahui Rony Kelung, Petugas Keamanan di Kantor tersebut. Rp50 juta adalah gaji PNS Inspektorat. Bendahara Kantor, Feibe Turangan mengatakan, uang yang raib dibawa maling adalah gaji PNS. Serta juga diperuntukkan untuk uang perjalanan dinas. Kapoltabes Manado, Kombes Pol Aridan Roeroe melalui Wakasat Reskrim AKP Teddy Pontoh membenarkan kejadian tersebut. (cw-01/van)

AKP Linda Makal

ada sebuah sepeda motor yang datang dari Manado. Si sopir panik dan bus tersebut oleng. Stir dibelokkan ke kiri untuk menghindar tabrakan dengan sepeda motor. Namun naas bagi bus. Kendaraan itu menabrak pembatas jalan dan tak lama kemudian, kendaraan tersebut

terpental sejauh lima meter. Karena jalan licin membuat bus terseret ke luar jalan dan terbalik. Kejadian itu memacetkan 6 jam di jalur TomohonManado mulai dari Kinilow hingga Tinoor. Kasat Lantas Polres Tomohon AKP Linda Makal membenarkan kejadian tersebut. “Tidak ada korban yang meninggal dunia, hanya lima orang yang mengalami luka ringan,” terang wanita murah senyum ini. Korban mengalami luka ringan, yakni Norma Wangka (49) warga Tara-Tara 2, Ribka Tamboto (45), warga Woloan I Lingkungan III, Noldy Mamuaya (45) warga Lansot Lingkungan VIII, Maysje Poli (41) warga Tara-Tara I Lingkungan II dan Hanatje Sambow (44) warga Walian Lingkungan III.(vip/van)

Pegawai Unsrat Divonis 4 Tahun

Aris Boko

MANADO—Terdakwa korupsi di Unsrat Benny Pandey SE langsung terdiam mendengar Pengadilan Negeri Manado. Dirinya divonis lebih tinggi dua tahun dari tuntutan Jaksa Penuntut Umum (JPU bahkan ditambah dengan pemberhentian dari PNS. Pandey divonis 4 tahun penjara, denda Rp200 juta dan subsider 1 tahun penjara. Selanjutnya, ditambah uang pengganti Rp364 juta yang harus dilunasi 3 bulan setelah putusan. Apabila tidak ada uang pengganti harta benda disita

jaksa. Jika tidak ada harta benda, terdakwa dikenakan hukuman 4 tahun penjara. Vonis tersebut ditetapkan majelis hakim Aris Boko SH, Saur Sitindaon SH dan I Gede Wanugarha SH. “Terdakwa merugikan negara dan menguntungkan diri sendiri. Sebagai PNS seharusnya tidak boleh lakukan hal seperti itu,” kata Boko diaminkan JPU Oikurnia Zega SH. Benny Pandey terpisah mengatakan, dirinya menghormati putusan tersebut dan tentunya akan lakukan upaya banding. “Saya serahkan ke penasehat hukum,” kata Pandey, kemarin (3/6). Sementara itu, Pandey dituntut 2 tahun dengan uang pengganti 460 juta. Oleh majelis hakim, Pandey terbukti melanggar pasal 2 UU No 31 tahun 1999 yang telah dirubah dan ditambah dengan UU No 20 tahun 2001 tentang tipikor.(van)

Kapolda Seriusi Kasus Penembakan MANADO—Polda Sulut menseriusi laporan dugaan penembakan oleh anggota polisi terhadap Rony Mamuaya (27) Warga Pateten I Bitung. Ditemui kemarin (3/6) dalam acara peresmian lapangan tembak Brimob, Kapolda Brigjen (Pol) Hertian Yunus mengatakan, pihaknya akan

melakukan pemeriksaan terhadap jajaran kepolisian yang terlibat dalam aksi penembakan tersebut. “Memang kesaksian korban tidak sepenuhnya kita percaya. Tetapi, untuk jajaran kepolisian maupun korban tetap akan kita periksa,” kata Hertian.(cw-01/van)


6

Layout: Budi Santoso

J U M A T , 4 J U N I 2 0 1 0

o m l o b e

b

Subsidi PLN untuk Pelanggan Kurang Mampu

JATI diri koran ini yang membuka wacana sistem ekonomi Pancasila patut kita apresiasi. Pada intinya sepakat bahwa kita tidak perlu lagi berdebat soal kapan lahirnya Pancasila dan apa yang menjadi ideologi bangsa ini. Yang penting kini ialah bagaimana Pancasila bisa nyata dan lahir dalam kehidupan berbangsa dan bernegara, termasuk di bidang ekonomi. Mubyarto memang pernah menyatakan sistem ekonomi Pancasila sebagai “aturan main” kehidupan ekonomi atau hubungan-hubungan ekonomi antarpelaku ekonomi yang didasarkan pada etika atau moral Pancasila dengan tujuan akhir mewujudkan keadilan sosial bagi seluruh rakyat. Dari pandangan Mubyarto inilah tampak bahwa Pancasila berposisi sebagai etika dalam sistem, bukan sistem itu sendiri. Dia menyebutnya sebagai sistem ekonomi Pancasila karena sistem ekonomi yang kita anut itu beretika Pancasila. Karena itu, sebagai ideologi bersama (modus vivendi), setiap kegiatan ekonomi yang sistemnya diatur dalam UUD 1945 perlu didasarkan pada moral ketuhanan, kemanusiaan, nasionalisme, dan demokrasi dalam mencapai keadilan ekonomi. Etika ekonomi Pancasila berbeda dengan etika ekonomi liberal ala Adam Smith yang dalam praktiknya berjiwa Darwinisme (struggle for life tanpa batas). Menurut Smith, dalam bukunya Inquiry Into The Nature and Causes of The Wealth of Nations (1776), setiap orang dengan semangat egoismenya harus diberi kebebasan di lapangan ekonomi. Padahal, dalam realitasnya, egoisme justru membawa manusia kepada berbagai problem ekonomi. Misalnya, persaingan usaha tidak sehat, timbulnya kesenjangan sosial, kerusakan lingkungan, amoralisasi produk, dan eksploitasi buruh. Kasus lumpur gas di Porong, Sidoarjo, Jawa Timur, merupakan contoh nyata bagaimana kapitalisme-liberal yang egois acapkali menimbulkan banyak korban. Etika Pancasila juga jauh berbeda dengan etika ekonomi Karl Marx. Dalam manifes komunis (1848) Marx berpandangan ‘Die Ezpropriateurs werden expropriert’ (kaum penyita harus kena sita). Anehnya, dia menganggap milik pribadi sebagai pencurian. Karena itu, dia menilai masyarakat kapitalis-liberal (the haves) akan roboh dan digantikan oleh diktator proletar (kaum tidak punya).(*)

Oleh JW Dimpudus DM Komunikasi PLN Suluttenggo KAMI berterima kasih karena Penulis Bapak Jack Parera (Pengamat Ekonomi ) yang sangat peduli dengan PLN. Penulisan yang bapak maksud mungkin melihat keberadaan / kondisi PLN saat ini sehingga membuat tulisan yang mungkin kebenarannya belum sesuai dengan fakta yang ada, karena acuannya masih kurang dapat dipercaya sumbernya. Memang tulisannya tajuk Opini tetapi apakah gambaran PLN memang seperti yang ditulis? Kalau pelayanan ya oke karena masih terjadi pemadaman dan kompain pembayaran listrik. tentu tidaklah demikian benar seperti yang disampaikan seolah-olah demikian dan akan membentuk opini masyarakat PLN seperti itu. Subsidi yang diberikan pemerintah kepada PLN tidak digunakan untuk membiayai kesejahteraan pegawai PLN tetapi untuk diberikan kepada pelanggan kurang mampu Biaya pokok penyediaan masih jauh lebih tinggi dari Harga Pokok Penjualan.

Sehingga untuk menalangi masyarakat pelanggan yang kurang mampu ( daya 450VA dan 900 VA diberikan subsidi oleh pemerintah. Biaya untuk renumerasi, kesehatan dll menggunakan anggaran APLN. Manajemen yang baik tentunya disamping memikirkan performance/ pelayanan Perusahaan tentu juga harus memikirkan bagaimana agar semangat kerja dan dedikasi terhadap perusahaan meningkat salah satunya dengan memberikan kesejahteraan kepada pegawainya. Sama dengan PNS menerima gaji ke 13. Jadi sangat keliru kalau dikatakan PLN diberikan Subsidi untuk membiayai kesejahateraan pegawai, sedangkan masih banyak persoalan utama yang dihadapi PLN untuk mengatasi krisis listrik di daerah-daerah yang membutuhkan biaya antara lain menambah sewa pembangkit, membangun pembangkit baru dan persolan penyediaan energi primer lainnya. Penggunaan subsidi PLN oleh pemerintah juga diawasi dengan ketat

Manado Post Penerbit

: PT. Wenangcemerlang Press, SIUPP: NO. 216/SK/Menpen/SIUPP/A.6/1986

Perintis Pembina Komisaris Utama Wakil Komisaris Utama Komisaris

: : : : :

Direktur Utama Direktur Marketing Direktur Keuangan Direktur Afiliasi

: : : :

Eric Samola SH Dahlan Iskan Ny Dorothea Samola-Luntungan Imawan Mashuri Zainal Muttaqin Alwi Hamu Suhendro Boroma Benny Raintama Urief Hassan Dino Gobel’s

Pemimpin Redaksi Redaktur Pelaksana Koordinator Liputan

: : :

Dewan Redaksi

:

Marlon Sumaraw Tommy Waworundeng Djaya Dixie Tasiam Idham Malewa Tommy Waworundeng Djaya Dixie Tasiam Idham Malewa Feryando Lamaluta

Alamat: Manado Post Center Manado Town Square Blok B no 14/15 Manado. Telp. (0431) 855-558, 855-559, Fax. (0431) 860-398. Homepage: http://www.mdopost.com, e-mail: editor@mdopost.com. Percetakan: Jalan Pomorow Manado. Telp. (0431) 852-004

yang setiap Tahun di audit olek BPK. Mengenai pegawai PLN mempergunakan listrik dirumahnya tidak membayar tagihan listrik itu tidaklah benar, karena pegawai sama kewajibannya dengan pelanggan PLN harus membayar tagihan listriknya seperti pelanggan pada umumnya, memang kalau 3 tahun yang lalu pembayaran membayar tagihan listriknya langsung dipotong di gaji dengan dilampirkan rekening listriknya masing2 pegawai tetapi 2 tahun terakhir ini semua pegawai telah diberlakukan seperti pelanggan yaitu membayar listrik diloket. Sedangkan masalah pensiun sama aturannya dengan BUMN yang lainnya, perusahaan pada saat pegawai menjalani masa pensiun memberikan uang jasa sesuai ketentuan yang berlaku. Setelah pensiunan berlaku sesuai aturan Yayasan Dana Pensiun PLN, pendapatan setelah pensiun setelah dievaluasi tidak lebih tinggi pensiun PNS. Konsentrasi manajemen PLN saat

ini adalah menghilangkan pemadaman bergilir di seluruh tanah air dan meningkatkan pelayanan kepada masyarakat dengan program “ Metamorfosis “ dimana program tersebut sedang dalam tahapan sosialisasi kepada unit-unit PLN seluruh Indonesia, program ini ingin membangun citra PLN membaik, dimana sekarang ini dianggap Buruk dari sisi pelayanannya, pemadaman bergilir dimana-mana dan ingin menjadi baik dan indah seperti kupukupu. Direksi PLN sedang berusaha memerangi kekurangan daya listrik / krisis, sehingga karena desakan pemerintah dalam hal ini presiden meminta 30 Juni 2010 sudah bebas dari pemadaman bergilir ( lihat atlas Bebas pemadaman bergilir ) . Jadi kesimpulannya Opini tersebut tidak dapat diterima dengan kondisi ril PLN sekarang ini.(Tanggapan atas pemuatan Opini di Manado Post halaman 6 tajuk Opini yang berjudul: PLN BOROS, Mengutamakan Kesejahteraan Pegawai).

i j a k Pancasila Etika Sistem Ekonomi

p

o

j

o

Pembunuh Pendeta Koagouw Divonis Mati - Sungguh Diluar Dugaan E2L-VAP Jajaki Koalisi - Asalkan Koalisi Untuk Rakyat

Redaktur Senior: Leonardo Axel Galatang. Redaktur: Tenny Assa, Hetty JC Tuerah, Martha Pasla, Peggy Sampouw, Bahtin Razak, Stenly Kowaas, Irvan Sembeng, Novel Najoan. Staf Redaksi: Ronald Gampu, Budi Siswanto, Cesylia Saroinsong, Oliviani Simbar, Angel Rumeen . Fotografer : Max Tungka, Lukman Polimengo Biro-Biro: Mesya Mohammad, (Jakarta), Filip Kapantow (Tomohon), Benyamin Allo (Minahasa),Firmansyah Toboleu (Bolaang Mongondow-Kotamobagu, Bolsel, Boltim),Charencia Repie (Bitung), Jemmy Gahansa (SangiheTalaud-Sitaro), Veronica FM Sondang (Minahasa Selatan), Risky Pogaga (Minahasa Utara), Haryadi (Bolaang Mongondow Utara), Hesty Sondakh (Minahasa Tenggara), Miedy Pakasi (USA, California). Operator JPNN (Jawa Pos News Network); Iswan Buka. Information Technology (IT): Jonly Tumiwang. Sekretaris Redaksi: Suwarni Rahim, Renny Lomboan. Pracetak/Quality Qontrol: Vanny Kawulusan (Koordinator), Budi Santoso, Dedi Ahmad, Rusman Linggama, Adrian Kasenda, Maxi Mangimbulude, Usamah Tamau, Alfian Tinangon, Amos Tempone, Fuad Kadir. Ombudsman Manado Post Grup: Max Rembang (Ketua), Ais Kai, Hinca IP Pandjaitan Manajer Sirkulasi: Eddy Marzuki. Manajer Iklan : Dayke Rarobong. Manajer Keuangan : Marlin Tamauka, SE Ak, Pemasaran Koran: Jalaludin Rauf, Hamid Rachman, Muchlis Labagow, Syahri Yusuf, Arifin Dude, Jemmy Howan, Suryadi, Sutami Hassan, Suratno, Dolfin Mantiri, Olviane Oroh, Eko Hardjo, Rudy Risdianto. Staf Iklan: Rizaldy Bason, Harmiadi Asnawi, Bonny Djou, Rinny Watoelangkow, Agus Bungkaes, Chandra Limbo, Denny Nangin, Frederiek Gimon, Maurent Winerungan, Sitty Hadji, Jeffry Assa, Paulus Marinu. Desain Iklan: Melky Umboh (Koordinator), Dany Kumajas, Andi Pombaile, Bachtiar Paharudin, Tom Sondakh, Alfian Tumuahi. Iklan Jakarta: Joppy Dumanaw (Kepala), Puspita Sari, Lenda Sondakh, Amelia Beatrix, Ali Firdaus.Umum/Keuangan: Lucy Harun, Flankry Tendean, Alfiane Lumantow, Philips Yohanes, Djufry Tangguda, Helda Ibrahim. Corporate Secretary: Suhartina Mamangkey

Alamat Perwakilan: Graha Pena Jakarta Lt. 6 Jl. Raya Kebayoran Lama 12 Jaksel, Telp. (021) 536 99509, Fax. (021) 532 8487 Graha Pena Jawa Pos Jl. A. Yani 88(Surabaya) Telp. (031) 82833333, Fax. (031) 828 5555 Harga Langganan: Rp. 80.000/bulan. (Luar kota tambah ongkos kirim) Tarif Iklan; Rp 27.000/mm kolom (BW/Hitam-Putih) Rp 40.000/ mmk (berwarna) Jitu: Rp60.000,-(max empat baris)1x muat Redaksi menerima tulisan karya asli, terjemahan atau saduran (dengan sumber asli bagi karya terjemahan dan saduran). Panjang tulisan antara tiga sampai tujuh halaman, diketik spasi rangkap, sertakan identitas diri. Redaksi berhak menyunting selagi tidak mengubah maksud tulisan. Wartawan Manado Post dilarang menerima uang maupun barang dari sumber berita. Wartawan Manado Post dibekali dengan kartu pers ketika menjalankan tugas. Jika ada kejanggalan, baik tentang identitas wartawan maupun tentang tindakan wartawan dapat menghubungi redaksi Manado Post. Artikel di semua rubrik berkode ‘bintang”(*) adalah pariwara

k


CMYK

6 JUMAT, 4 JUNI

2010

Richard Kainage

HJP Sulit Dibendung MANADO — Bukan rahasia lagi kalau antara para bakal calon wali kota dan wakil wali kota yang akan bertarung di pilwako sesekali saling melakukan black campaign. Hanny Joost Pajouw SE Ak ME (HJP) termasuk salah satu yang sering menjadi korban pencitraan buruk. Berbagai isu disebarkan untuk menjatuhkan pamor dan popularitasnya. Hanny Pajouw Meski begitu, bukannya melemah, HJP yang berpasangan dengan Drs Anwar Panawar malah kian menguat. Simpatisan pasangan ini makin militan dengan dukungan yang terus bertambah. Strategi jitu memang dipersiapkan tim pemenangan HJP-AP sejak awal. Berbagai langkah dan terobosan dalam hal pencitraan terus dihadirkan untuk mengawal pencalonan HJP-AP. Semuanya sulit ditiru para bakal calon lainnya. Inilah yang membuat banyak kalangan menilai HJPAP dapat menang pilwako dalam satu putaran. Saking populernya kedua figur ini sampai-sampai hampir di seluruh pelosok Manado membahas HJP-AP. Satu hal yang selalu sama setiap kali membicarakannya, HJP pasti menang. Sulit rasanya membendung sosok muda portensial dan moderat sejati ini. Para pendukungnya telah mempersiapkan perayaan kemenangannya. Harapan Jadi Pasti dengan mengAndalkan Pelayanan (HJP-AP).(sto/ddt)

Panwaskada Manado Rakor

SIAP BERTUGAS: Anggota Panwaskada Manado Sonny Pangkey (tengah) bersama personil panwascam.

MANADO — Pelaksanaan pilwako Manado dan Pilgub Sulut akan berjalan dalam pengawasan ketat. Panwaskada Manado akan mengawasi jalannya setiap tahapan agar berjalan sesuai aturan. Hal ini disampaikan anggota Panwaskada Manado, Sonny Pangkey dalam rapat koordinasi (rakor) bersama pihak kepolisian, kejaksaan dan Kesbangpol Manado, kemarin. Dalam rakor yang dilangsungkan di sekertariat Panwaskada Manado itu, Pangkey menjelaskan soal teknis pengawasan seperti mengawal jalannya kampanye. “Selain itu ditegaskan perlunya memperoleh formulir C1,” ujarnya. Ditambahkannya, panwaskada akan berkoordinasi dengan Poltabes Manado dalam hal pengamanan dan proses hukum temuan pelanggaran. Kejaksaan Negeri Manado juga akan menjadi mitra panwaskada. “Penting juga koordinasi dengan Kesbangpol,” tambahnya. Pangkey menegaskan, panwaskada tak akan kompromi dengan pihak manapun yang melanggar. Pengawasan saat ini akan fokus pada pemasangan alat kampanye yang dipasang sembarangan. “Kami akan bekerjasama dengan KPUD serta Pemkot Manado untuk menanganinya,” jelasnya.(sto/ddt*)

Standby 1 x 24 Jam WIRA = Wujudkan Impian Rakyat MANADO jaringan luas di — Pasangan dalam dan luar Wempie Frederik negeri. Ini dadan Richard pat dimanfaatKainage (WIRA) kannya menarik bertekad membainvestor dan ngun Manado menunjang prosebagai kota jasa gram mewudengan SDM an- YAKIN MENANG: Wempie Frederik judkan kota jadal dan bermar- dan Richard Kainage sa. Mantan Ditabat. Tujuannya rektur PT Countuk menyejahterakan dan lombindo Perdana ini merupakan mewujudkan impian rakyat Mapasangan yang ideal bagi WF. nado. Pasangan yang maju melalui Bersama WF, Kainage yang jalur perseorangan ini ingin kelahiran 10 Oktober 1960 sangat mengangkat taraf hidup rakyat kecil yakin bisa lolos verifikasi. Wajar seperti pedagang kali lima (PKL), saja, syarat dukungan yang tukang dan buruh. dikumpulkan telah melalui proses Siapapun pasti menginginkan persiapan yang matang. pemimpin seperti Wempie Frederik Dukungan financial yang kuat (WF). Mantan Wali Kota Manado akan membantu proses pencalonan 2000-2005 yang santun dan rendah WIRA. “Apalagi, keluarga hati ini dikenal bersih korupsi serta keduanya memberikan dukungan perpengalaman. penuh untuk memenangkan Kainage sendiri merupakan pilwako,” ujar Ketua Tim Sukses Ir seorang pengusaha yang memiliki Castillo Joaquin, kemarin.(sto/ddt)

YL Akan Banjir Dukungan MANADO — Bila Diketahui, YL meru-pakan Yongkie Limen (YL) jadi salah satu yang membemaju ke pilwako, kemenasarkan PG Manado dan telah ngan sepertinya bukan hal diperlihatkannya saat memeyang sulit baginya. Dukunangkan Jimmy Rimba Rogi ngan dari berbagai kalangan sebagai wali kota pada akan ditujukan kepadanya. pilkada lalu. Salah satu putra terbaik Nusa Sebagian kader dan Utara ini dapat menyingsimpatisan dari beberapa kirkan para pesaingnya di partai besar juga dipastikan Yongkie Limen pilwako. mendukungnya. Beberapa Dukungan besar tentu saja akan diantara mereka telah mendatanginya diperolehnya dari masyarakat Nusa dan memastikan untuk memperjuangUtara yang jumlahnya hampir separuh kan YL. Semuanya dilakukan tanpa warga Manado. Se-jumlah tokoh paksaan atau upaya illegal dari YL. masya-rakat dan tokoh dapat Nusa “Saya juga heran kenapa mereka Utara telah me-nyatakan mendukung semua mendukung. Tak ada yang bisa YL. Semuanya bulat dengan tekad saya lakukan selain berterimakasih atas yang sama untuk meme-nangkan semua ini,” kata YL, singkat.(sto/ddt) suami Conny Rares SE ini. Sebagai Bendahara Partai Golkar (PG) Sulut, pastinya YL dapat mencuri dukungan dari calon yang diusung partai itu. Akan ada saja kader dan simpatisan PG yang memberikan pilihan kepadanya.

Balon Bisa Hubungi Langsung MANADO — Dalam masa perbaikan berkas yang diberi waktu 7 hari sejak 1 Juni lalu, KPUD Sulut siap membantu para bakal calon (balon). Bila ada yang perlu ditanyakan, ponsel lima anggota KPUD Sulut stand by 1 x 24 jam. Setiap pertanyaan akan dijelaskan dengan mendetail hingga pasangan calon atau perwakilannya paham. Divisi Sosialisasi KPUD Sulut Karyanto Martham mengatakan, terkait perbaikan, pihaknya akan memberikan pelayanan yang sama bagi para balon. Ini merupakan bagian dari tugas penyelenggara pemilu

yang mesti menyo-lialisasikan teknis keleng-kapan berkas. “Daripada lengkapi sendiri lalu ber-kasnya tetap salah,” kata-nya. Lanjut Martham, selama tujuh hari perbaikan tahap pertama kelengkapan berkas dapat dimasukkan sebelum batas akhir pemasukkan 10 Juni nanti. Ini dapat dilakukan agar pasangan calon dapat kembali memnperbaik bila masih ada yang kurang. “Kalau sudah di hari terakhir sulit melengkapinya,” katanya. Setelah pemasukan berkas hasil perbaikan, KPUD Sulut akan melakukan verifikasi tahap dua selama 7

Karyanto Martham

hari sejak 11 Juni mendatang. Saat itu, berkas yang kurang tak bisa dilengkapi lagi. “Langsung dinyatakan tidak lolos,” jelasnya. Menurutnya, verifikasi akan dilakukan tanpa intervensi pihak manapun. Mana yang tidak memenuhi syarat akan digugurkan. “Dugaan bakal adanya politik uang itu tidak benar,” tegasnya.(sto/ddt)

Pemekaran Minteng Di-push MANADO - Pemekaran Kabupaten Minahasa Tengah (Minteng) semakin dimantapkan oleh tim pemekaran. Hal ini dikatakan Sekretaris Tim Pemekaran Kabupaten Minteng, Mecky Onibala, saat ditemui kemarin (Kamis, 3/6). “Pemekaran Minteng akan di-push secepatnya,” kata Onibala.

Bersama Ketua Tim Pemekaran, Ivan Sarundajang, serta seluruh tim, terus menseriusi pemekaran daerah ini. “Selama semua kelengkapan administrasi seperti data jumlah penduduk, luas wilayah, peta serta aturan dari pemprov dan pusat sudah dipenuhi, Kabupaten Minahasa Tengah

akan terwujud,” jelasnya. Sementara itu, ditemui di tempat yang sama, Kepala Biro Pemerintahan dan Humas, Roy Tumiwa, mengatakan, Pemprov secepatnya akan melakukan peninjauan. Setelah semua memenuhi syarat, gubernur akan memberikan rekomendasi. (cw04/gyp)


CMYK

8

Iklan ini bisa dilihat di www.mdopost.com

JUMAT, 04 JUNI 2010

- Dikontrakkan rmh Mllyg 3 KT, RT, RM, dpr, 2 KM/WC perabot + garasi. - Jual rmh Vila Mutiara Paniki 2 KT, RT, RM, dpr, KM/ WC, car port = 65jt lanjut kredit 400rb/bln sisa 8 thn (90jt SHM). - Jual khusus rmh panggung kayu cempaka lambersering 5 KT (baru selesai). - Kavling sipa bangun Mllyg 300,600,1100,3200 & 4500 m2 ada view laut / Kota Manado.Hub Paul 3369886, 0813 4008 8798 (21/1-2 (kntr) J u a l r u m a h LT 9 0 0 L B 3 0 0 m , 4 K T, lantai keramik garasi luas SHM IMB listrik 1300 W, air bersih & lancar, AC, lok masuk BPG Pineleng, harga nego. Hub. 0431 – 332 5422, 0852 4015 7887 (ap) Di k o n t r a k k a n kios uk. 5x10 m, dan terima kos harian / mingguan / bulanan, lokasi Jl. Sudirman no. 35. Hub. 0431 863626, 333 4790 ( U H )

Fortuner G Lux Silver Stone 06 315jt 60jt. Navara Double Cabin 4x4 09 305jt 55jt. Jazz VTEC Hitam M/T 05 133jt 25jt. Jazz VTEC silver stone A/T 05 138jt 25jt. Innova G Silver 05 155jt 30jt. Grand Livina 1.8 Silver Ultimate 08 180jt 40jt. Ford Focus Hitam Sporty 06 170jt 45jt. Chevrolet Optra Gold LS 05 105jt 25jt. Panther LS Higrade Gold 02 113jt 20jt. Taruna FGX Merah 05 108jt 25jt. Hi Lux PU Putih 08 129jt 20jt. Rush Hitam S 08 180jt 35jt. Avanza G Hitam 08 143jt 25jt. Kijang LGX Biru 00 106jt 20jt. Kijang SGX Gold 99 97jt 20jt. Taruna Biru CSX 00 84jt 20jt. Gran Max PU Biru / Putih 09 87jt 25jt. TS PU Hitam 08 85jt 20jt. Xenia Silver Xi 04 88jt 20jt. L 300 PU Coklat 04 98jt 20jt. APV Silver X 05 107jt 20jt. Kuda Diesel Silver GLS 00 75jt 15jt. Feroza Deluxe Silver 98 80jt 20jtTerima jual / beli kendaraan baru / bekas Cash credit. Hub. Metro Mobil 330 1242, 0812 4300 565, 344 2585, 0852 9886 5154 (29/7-8) ap Dijual mobil sedan Soluna silver 00/01 mulus, jok baru, tape, AC, central lock, alarm, velg dan ban baru, 70jt nego TP. Hub 0813 4011 2214, 0431 - 333 0161 (ki2) Xenia Li Family 05 Rp 97JT DP 17 jt, Avanza G VVTi 06 127 jt DP 22.5 jt, Granmax Optima 08”97 jt DP 20 jt, Taruna CX 00” 75 jt, DP 18 jt, Livina XR 08 152.5 jt DP 30 jt, Escudo 2.0 01’ 105 jt DP 20 jt, Xenia Xi Family 05 105 jt DP 15 jt, Espass ZL Extra 04 DP 15 jt angs 1.9 jt Timor DOHC 00’ 48 jt DP 10 jt, Kijang LSX 97 80 jt DP 15 jt Bisa tukar tambah, cash & Credit. Minat Hub. (0431) 3630909 , 0852 565 77789 TP. (27/6)1213

Rumah dijual Jl. St Joseph pinggir Jalan raya. SHM, LT 713 m2, LB 233 m2, 5 KT, 3KM, 2 ruang tamu, garasi, listrik 2200 W, sumur pompa. Hubungi 081244567891 (fla)

Dijual cepat. Rumah LT 120 m3, LB 64 m3 (2 lantai) beserta perabot, 3 KT, AC, pagar besi keliling, telp, listrik 1300, air bor, Perumahan Bangun Indah Celebes Blok J7 Jln. Sea. Hub. 0852 4034 3879 (17/5-6 boni)

DIJUAL TA N A H . LOKASI CITRALAND ROYAL REGENCY VIII NO.3 LUAS TANAH 505. YANG B E R M I N A T H U B . 0431 - 330 7281, 334 0098 TANPA PERANTARA (5/5-6) ddy

DIKONTRAKKAN RUMAH BARU lengkap dengan perabot baru, fas. 3 KT, 1 KP, 2 KM, AC 2 Bh, telp, listrik, air pam, lokasi Wenang Permai Kairagi Blok M No.2 (TP). Hub. 0431-364 4853 atau HP 0813 5637 0078 (14/5-6 kantor)

JUAL/DIKONTRAKKAN. Rumah permanen siap tinggal, 2 K.Tidur, R.Tamu, R.Makan, R.Kel, listrik 2200 w garasi, airbor, teras. Lok Perum Kilu Permai Blok B 284 jalan muka belakang, hrg nego 3424727, 3831748, 0852 5670 6596 TP (4-11/6 ical)

DIJUAL rumah 2 rumah. 1) Rumah 7 kmr tdr (2 lantai). 2) 3 kmr tdr alamat Wenang Permai 2 Kombos blok M No. 1 Manado. Hub Ibu Vivi, tlp 0431 845836, hp 081244956111 (24/5-6 fahria)

Dijual rumah sederhana d/a Paniki (Perum) 100% baru, luas 120 M2, SHM (boleh tukar lahan kosong yang sesuai). 1 bidang lahan luas ± 9 ha, SHM d/a Desa Poopo Kec Tombariri (potensi emas). Hub Peter 0811 439 893, 0431 - 832755 (1/5-6) bnJ

DIJUAL / Dikontrakkan rmh Bagus/ Sederhana di Kembang, Malalayang, Tikala, Perkamil. Hub. 0431 - 364 2368, 866392, 0 8 1 3 4 0 3 1 1 6 1 6 (10/5-6 juf)

TANAH + BANGUNAN (uk. 30x40) luas 1200 m2, pagar keliling, 1300 W, PDAM, dekat bandara dpn Kantor Metrologi (60 m masuk ke dalam). Harga nego, TP. Hub. Bpk. Ade, 0813 4079 3113, 0431 - 339 2923

DIJUAL / DIKONTRAKKAN sebuah rumah 2 kamar tidur. Luas tanah 160/50 di Citraland blok woodland WL 2/3 peminat hub 0 4 3 1 - 8 5 1 0 8 0 / 3 3 6 5 7 5 7 5/5-6 djr

BERKAT ANUGERAH. Livina XR biru met 08 velg 17, 165jt, Xenia Li VVTi aqua blue 07 125jt, Xenia Li 04 coklat met 100jt, Mitsubishi kuda GLS diesel 00, biru met 95jt, Blazer XR 04 htm met 100jt,Inova J dress up 100% baru, hitam 10 220jt, Xenia Xi 2007 Aqua blue 137,5jt, Xenia Xi Family 08 silver, spt baru 140jt, Avanza 10 100% baru, abu2 + hitam 165jt, Livina X-Gear 08 Abu2 185jt, Avanza 04 hitam 110jt, Kijang LGX 00 Abu2 120jt, Isuzu Panther Grand Touring 09/10, hitam, sprt biru 250jt, Terios TX Merah met 09 185jt, Suzuki Aerio 03, antic, sgt ist, silver 120jt, Toyota Soluna GLI/AT 02/03, biru met 90jt, Feroza 94 putih full audio 75jt, Taruna EFI Biru 03 115jt, Avanza 08 hijau 148,5jt.Xenia Xi Sporty 07 silver 138,5jt, Honda City 05 silver 150jt, Terios TX silver met 08 175jt, Terios TX silver met 07 170jt, Kijang LGX hijau 97 95jt, Avanza hitam met, velg, 08 150jt, Xenia Xi abu2 09 142,5jt, Suzuki Baleno hijau met 01 100jt, Feroza hijau tua ban 33 velg cobra 94 80jt, Taruna Cl silver 01 95jt, Taruna EFI FGX biru silver 01 105jt, Suzuki APV arena GX merah 08 158,5jt, Kijang LSX merah 02 117,5jt, Xenia Li Family hitam 09 140jt, Xenia Xi Sporty hitam 07 130jt, Nissan Xtrail silver 07 240jt, Nissan Livina XR abu2 08 165jt, Avanza 10 100% baru hitam & merah maroon, GranMax pick up 1.3 10 100% baru, hitam 95jt, Suzuki Carry pick up 1.0 10 100% baru, biru, flatback, injection, 90jt, Kijang Innova (G) 05 light green 165jt, Kijang Innova (V) 04 silver 170jt Bagi anda yang mengutamakan kualitas, hub 0431 - 823822, 330 2141, 0813 4001 5522 (18/ 2-3) ap

TOYOTA RUSH 08/07 S fulvar, ACDB, TP VR Hitam met Kond ist spt baru, ISUZU Panther Hi Sporty 98/87 Hijau Met AC DB, VR, Tape, cat asli siap pakai.Panther PU 02/01 biru met cat asli, siap pakai. Futura Station 06 GX AC Tape merah met cat asli. Bisa Tukar tambah cash & kredit. minat hub. 0431 - 3344 8552, 0812 444 55923 Tanpa perantara (3/4-5) 1213 Stream 1.7 manual 03/04 hitam met velg 18 ban baru 30jt sisa 33x 4,1jt, Kijang LGX 01/02 2.0 mulus 112jt. Aerio 03/04 mulus hitam met velg 17 110jt, Panther LM 03/04 mulus 110jt, APV Arena 09/10 GL. KM 19rb, silver met 140jt, Xenia Xi 04/ 05, tangan pertama 108jt, APV Arena 08/09 GX mulus 142jt, Xenia Li new sporty 08/09 baru 125jt, Maven GLS 07/08 mulus silver met 115jt, Xenia Li Sporty 07/08 hitam met mulus 120jt, Katana GX 00/01 mulus 65jt, Kuda Diamond 02/03 mulus merah met 95jt, Kijang LGX matic 02/03 silver gold mulus 117jt, Tambah Kijang LGX matic 02/ 03 mulus seperti baru 120jt. Panther LM 03/04 seperti baru 110jt. Luxio D 09/10 mobil baru 135jt CRV 04/05 silver stone mulus km 70rb Rp 170jt, LISING ANJF BUNGA BERSAING. PROSES CEPAT 3325422-085240157887 D3 SHOW ROOMSUPPORT ANJF SETIAP PEMBELIAN KREDIT MOBIL DAPAT VOUCHE PULSA 500rb Bisa Tukar Tambah dan lising, cash & credit. Hub. 332 5422, 0852 4015 7887 (16/2-3) apa Kijang Expo New SGX 04/03 cat asli hitam met km 66rb ac double blower fulvar 125jt. Hub 0431 - 337 3609, 0852 4026 5555, 0852 4010 8250 (3/7-8) ndy

DIJUAL / DIKONTRAKKAN. Rumah tipe 120/ 165 Kairagi Mas I Link IV No. 31, 3 kmr tidur, 1 kmr mandi, listrik 1300, air sanyo pompa kontrak 15jt/ thn. Hub 0852 1979 1253 (20/5-6 mu) DIJUAL TANAH DAN BANGUNAN 3 kamar tidur, PLN dan PDAM di LOS, Malalayang I Timur, 100 meter dari jalan raya, harga 175jt nego. Hub Budi 0813 4062 4792 (bsw) Dijual Tanah siap bangun AJB 300 m2 harga 30jt nego lokasi Celebes Sea Manado. Telp 0431 - 813051, 0813 4020 7700 (14/5-6 boni)

Kijang 91 mulus ac, tape, velg, hub 0811 433 431, 0812 4447 8889 (andi) KUDA DIAMOND 02 cat asli um 15jt angs 2.850rb x35, Isuzu Panther Grand Royal 99 orisinil, um 15jt angs 2.494rb x35, Xenia Li Sporty 07 ist km 35rb um 25jt angs 3.903, 5rb x354, Terios TX 07 silver cat asli tgn 1 um 45jt angs 5.283rb x35, Taruna FGX 04 hitam cat asli tape cd, alarm um 22jt angs 3.498rb x35, Espass 1.6 station 99 silver, cat baru um 15jt angs 1.246rb x35, Taruna CX 99 merah silver um 22jt angs 2.365rb x35, Hub. HP: 0813 4037 0707, 0813 4044 3280 10/5-6 andi Avanza G 05 silver met, variasi, kond mulus, um 27,5jt angs 3,7jt ass allrisk sisa 34x, Avanza G VVTi 1.3 06 silver met, mulus, um 17,5jt angs 4,5jt 35x/3,7jt 47x, Avanza G VVTi 07 hijau met, mulus, um 20jt angs 4,6jt 35x/3,9jt 47x, Xenia Xi VVti sporty 1.3 06 hitam met, mulus, um 20jt angs 4,2jt 35x/3,5jt 47x, Xenia Li VVTi sporty 08 biru met, mulus, um 20jt angs 4,1jt 35x/3,4jt 47x, Xenia Li VVTi sporty 07 hitam met, mulus, um 17,5jt angs 3,9jt 35x/3,2jt 47x, Sirion 1.3 M 08 merah, mulus, um 17,5jt angs 4,1jt 35x/3,4jt 47x, APV X 05 coklat met, ac db, mulus, um 15jt angs 3,7jt 35x/3,1jt 47x, RUSH S 08 silver met, mulus, um 27,5jt angs 6jt 35x/5jt 47x, New CRV 06 2.0 m/t hitam met, mulus, um 35jt angs 7jt 35x/5,8jt 47x, All New CRV 2.4 a/t 08 hitam, mulus, um 35jt angs 11,4jt 35x/9,5jt 47x, Kia Travello 08 hitam, eksekutif, LCD 21", kulkas, pemanas air, cocok utk kend kel/wisata, um 30jt angs 4,5jr 35x/3,7jt 47x, Espass PU 08 hitam, chasis/ladbak mulus, siap pakai, um 10jt angs 1,1jt 23x Cash & credit hub. 0812 430 1169, 334 9596 (ap) DIJUAL CEPAT. Suzuki Esteem 92/93, 30jt nego kondisi memuaskan. Hub. 08124477022, 0431 3356889

DIJUAL RUMAH. lokasi Winangun 2, SHM, IMB, LT 320 m2, 2 lantai, LB 114 m, 4KT, 6KM/WC, 4400 W, view pantai / kota, ada sumur, variasi kayu / unik, harga 595Jt nego. TANAH 440 m2, SHM, ada mata air, view pantai / kota, harga 245Jt nego. Hub. 0431 - 333 7942 (1-15/6) @tm DIJUAL RUMAH. LT 400 m2, LB 160 m2, lengkap dngn perabot. Fas: 4 KT + 4 KM, AC 2 unit, listrik 1300 watt, air jet pump/lancar. Lok. Jl. Sea Malalayang 1 (dekat Gereja Agathos) TP. Harga nego. Berminat hub: 0852 9811 6286 (12/5-6 kantor) DIJUAL: - Tanah sert. 3 (kav) a. 300 m2. Permintaan 90 juta/kav = 270 jt. Letak jl. Raya Kopergub ke Komp. Minanga Kec. Malalayang. – Tanah Sert. Luas ± 27000 m2, ada kelapa, rambutan, cengkih dll ada kolam/pinggir kali ± 800 m dari jl. Raya Pineleng. Harga Rp. 30.000 /m. hubungi Max HP. 0812 449 5151 (2-16/6 kiki)

P R I M ATA M A A B A D I S H O W R O O M Jl. W. Monginsidi no. 116 Kel. Bahu Lk. II (Samping & Depan GMIM Immanuel Bahu) Ktr: 0431-833855, Ktr 2: 0431 - 9140305 HP 0431 – 335 3188, 0811 435 289

TUKAR MOBIL BEKAS ANDA - kami ganti dengan mobil baru

Honda, Toyota, Daihatsu, Nissan, Suzuki

KAMI BANTU WUJUDKAN IMPIAN ANDA

- Toyota New Harrier 2.4 L - Premium Heather 4X2WD AT hitam met (okt 06 km 16rb orisinil istimewa) - Toyota New Fortuner 2.5 G Diesel MT full orisinil (facelift) hitam met Januari 09 - Honda All New CRV 2.0 AT Februari 08 (faktur 08 NIK 07 Hitam Met) - Honda New CRV 2.0 MT facelift Juli 06 (faktur 05, silver met, orisinil) - Nissan X-Trail 2.5 STT jok kulit, hitam met 06 - Nissan All New X-Trail ST manual Grey met (orisinil, KM 12rb, September 08) - Suzuki Grand Vitara JLX MT Januari 07 (faktur 06, merah Ferrari, chroum 20”, sound quality, suspensi Eibach 4 wheel)

MOBIL MURAH BERKUALITAS

- Suzuki Carry GRV 1.5 MB merah met 03 (AC dbl blower, 7 seat, full orisinil) - Suzuki Carry Futura 1.5 PU Sept 05 - Suzuki New APV Arena 1.5 X 08 KM 11rb - Daihatsu Taruna FGZ silver met Juni 01 - Daihatsu Neo Zebra Pick Up 1.3 04 - Toyota Kijang G SSX biru tua met 94/93 - Toyota Kijang Innova G Manual 04 - Toyota Soluna 1.5 Twincam Efi 01 - Honda New CRV 2.0 AT hitam met 03 - Isuzu Panther Miyabi 1996

READY STOCK MOBIL BARU

- Suzuki Carry 1.5 PU 100% baru** - Mitsubishi Colt T120 SS PU 100% baru**

INDEANT 10 HARI READY

- All type Honda 100% baru*** - All type Toyota 100% baru*** - All type Daihatsu 100% baru*** ** Faktur langsung nama pembeli *** Syarat & ketentuan berlaku CASH BACK s/d 1, 5 Juta-an Untuk setiap aplikasi kredit yang disetujui MUDAH SYARATNYA CEPAT PROSESNYA !

BORNEO

BITUNG-MINAHASAUTARA DIJUAL. Rumah Tinggal siap huni komp. Beverly Permata Indah Pinokalan – Bitung LT 240 m2 LB 100 m2, AC 2 unit, air lancar lengkap dengan water heater. Harga 350jt nego. Hub 0852 7613 3883 ( 3/6-7 kiki) Dijual BU, 2 kapling @ 300 m, lokasi Maumbi Kec. Kalawat, Minut. Harga damai. Berminat hub. 0817 873 854, 0812 0559 558 (1-2/6 kantor)

DIJUAL TANAH

luas kurang lebih 1,3 HA (lebar muka kurang lebih 65 m), pinggir jalan raya Manado Bitung Ds. Kawangkoan. Berminat hubungi langsung di

0431 - 332 8484

(fla)

DIJUAL MOBIL Kijang PU 2002, warna hitam, AC, Tape. Kijang Rover 1995 warna merah, harga nego. Hub: 0431 823919, 085714284478 (12/5-6 kntr) - TOYOTA ALTIS 02, silver met fullvar mulus, - KIJANG EFI LSX 01 merah fullvar, ac, tape, Velg, harga nego Hub : STEF 0812 4426 137 / 0813 4023 3501 (22/5–6) ki2 Mobil Daihatsu Grand Max D 1500 cc, thn 2008 silver metalik cash Rp 95jt atau lanjut kredit 10x Rp 3,8jt + cash 60jt. Hubungi 0813 5692 9991 (2-5/6 dsg) DIJUAL MURAH. Isuzu Panther TBR 54 model STW thn 1997, warna merah, harga 25 juta nego, cicilan sisa 15 x 1,7jt. Berminat hub 081244054589 (26-3/6 dsr)

JUAL OTO MURAH / BUTUH UANG

Kijang LSX diesel dp 110jt, Kijang Innova G 2006 mulus, Kijang Innova V 2004, Panther PU 2009 dp 25jt, Camry tipe V 2007, Daihatsu Xenia Xi Family dp 20jt, Gran Max PU 2009 dp 15jt, Gran Max Optima 2009 dp 15jt, Honda City Matic 2003, Livina XR 2008, Kijang EFI 2000, Taft GT 95 Kijang Super 96, Espass PU 2000, Espass 1.6 97. Hub 0812 4460 7889 ANDA BUTUH DANA, ANGS BELUM LUNAS? KAMI TAKE OVER, KENDARAAN MINIBUS TH 90 KEATAS TRUCK / PU 2000 KE ATAS, BERKAS LENGKAP LANGSUNG CAIR BPKB AMAN BUNGA RINGAN HUB. 0812 4460 7889 (12/5-6) cdr

LOWONGAN PEKERJAAN

Perusahaan dibidang konstruksi membutuhkan:

TENAGA TEKNIK / PENGAWAS LAPANGAN

MOBIL

Persyaratan : - Pria, pendidikan Min. STM - Menguasai MS Office (Word dan Excel) - Berpengalaman penawaran tender - Siap ditempatkan dimana saja - Pengalaman kerja minimal 1 (satu) tahun Surat lamaran disertai: CV, FC, Ijazah, KTP/ SIM, Pas foto warna 3x4 terbaru. Surat lamaran dikirim ke:

JUAL BELI MOBIL Xenia 2006 VVTi dp 15jt ang 4,1jt 35x. Timor Sedan 97 dp 17jt ang 1,7jt 25x. Mitsubishi TS Pick Up 04 dp 20jt ang 2,2jt 26x. Jual Beli, Cash & Credit. Hub. (0431) 331 5352 (9/5-6) @tm

PT. PARAGON PRIMA KARYA

Jln. Tololiu Supit No. 39 Teling Tingkulu 95119 Telp 0431 – 855605 (2/6) ap

DIJUAL RUMAH rumah permanen LT. 300 m LB. 210 4 KT 2 KM, garasi untuk 2 mobil, listrik 900 w, lokasi Jln. Parigi VII komp. Perum Unsrat IKIP/Perum Dolog No. 108 Malalayang 1. Harga 400jt (nego). Hubungi 0813 4009 4270 (12/5-6 juf)

TANAH luas ± 300 m2, pagar tembok keliling, sumur, belakang kel. Kolongan depan Puskesmas Tomohon, SHM. Hub 0813 8089 0999

DIKONTRAKKAN Rumah Baru lengkap dengan perabot baru, fas. 3 KT, 1 KP, 2 KM, AC 2 Bh, telp, listrik, air pam, lokasi Wenang Permai Kairagi Blok M No.2 (TP). Hub. 0431-364 4853 atau HP 0813 5637 0078 (15/5-6 kantor)

LOWONGAN KERJA KELUAR Perawat wanita D3/S1 umur 23-35 tahun pengalaman kerja min 2 thn di rumah sakit tujuan Negara Arab Saudi tes di Manado pelatihan dan pemberangkatan ditanggung oleh perusahaan gaji U$ 1.100 = Rp 10 jt. Teknisi tampal kaca film/ cuci mobil laki2 umur 20-35 thn pengalaman min 2 thn gaji Rp 3 jt tujuan Brunei.

Hub PT. ELSA PUTRI INDAH JLN. POLITEKNIK No. 14 Kairagi II Manado Telp 0431-812708-811994 Hp 0813 56200 381. Izin Menakertrans No 74/MEN/I/07 3/5-6 upi

(11/5-6) dr

CYBER COMP

PROGRAM KOMPUTER

Your hardware & software solution MENERIMA SERVICE PANGGILAN Jasa service, Laptop, Desktop, Upgrade, Instal perakitan Recovery Data “Dijamin Memuaskan” Hubungi: (0431) 3344770, 0852 98 275 275 Service area Manado (15/5-6 kantor)

Jual program akunting toko, mini market, apotik, klinik, Travel Agent, hotel, buku besar, neraca, rugi/laba, hutang/ piutang. Hub Iwan 0852 8407 0707, (MDO) 0431 – 846484, 859778 (JKT) 021 – 72796452 www.veas.web.id 19-19/4 kntr

RANCANG BANGUN Wujudkan impian anda memiliki rumah dengan tatanan arsitektur dan interior yang ideal bersama kami yang sudah 8 tahun terbukti ahli, berpengalaman, profesional, teruji & terpercaya. Untuk informasi hubungi:

PT. SWADAYA INTI Jl. Bethesda No.58 Manado Telp. 0431-824937 Jl. Samratulangi (samping Gereja Stella Maris) Bitung, Telp. (0438) 35500

Ingin Berjualan Pulsa Elektronik ??

YOUNGER’S (Young Electronic Refill System) 1 CHIP All Operator - Server Lokal Manado - Transaksi 1x24 Jam - Pendaftaran gratis - Bisa Daftar Agen & Distributor Tersedia CHIP M-Kios

Hubungi: YOUNG CELLULAR

Jl. Sudirman No. 125 Komo Luar samp Hasrat Abadi MDO Telp (0431) 878519, 335 5200 (26/6-7) mrn

DICARI “MAU PENGHASILAN TAMBAHAN” 5 JUTAAN / BULAN !!! Hanya dengan mereferensikan 2 konsumen mobil dan 15 konsumen motor dan disetujui untuk dibiayai oleh perusahaan pembiayaan terkemuka. Berminat hubungi : 3829090, 3655536, 834447 – 9, BUKTIKAN !!! 6/5-6 kantor)

PT. APCO – Terminix butuh karyawan posisi sales, adm, teknisi (gaji ump, insentif, tunjangan motor, jamsostek, tunj. Kesehatan) lamaran paling lambat 19 Juni 2010 ke Jln. Krida V/15 Malalayang 1. Tlp 0431 823561 (4-5/6 kantor)

DICARI 2 orang karyawan Pria untuk pabrik roti, tamatan SD, SMP. 2 orang sales SIM C. 1 orang administrasi SMK, kuasai PC. Lamaran dibawa langsung ke Jl. W Maramis No.101 dpn htl Makmur, jam kerja (3-5/6 boni)

PT. AJ MEGALIFE membutuhkan karyawan (fasilitas: BMI, komisi, karir). Antar lamaran ke alamat: PT. AJ MEGALIFE MANADO, Komp. Ruko Mega Mas Blok 1 C No 48 Boulevard (samping lap.futsal) Persyaratan: Surat lamaran, fc KTP, fc Ijazah terakhir, pas foto 3x4 dan dokumen pendukung lainnya. Info hubungi Bpk. Frankie HP. 0852 9806 6800 (4-5/6) @tm

URGENTLY REQUIRED Cocotinos Boutique Beach Resort Manado, is seeking for highly motivated candidates to fill out following position as : 1. Accounting Staff 2. Front Office Staff Qualifications : Fluent in English both verbal and written Have high motivation and good communication Honest and work hard Min. D III ( 1 Accounting ) Min. 2 years Hotel experience is preffered Please send your application to Human Resources including CV, Photo 3x4 and copy of certificates to the address below : Cocotinos Boutique Beach Resort Manado, Desa Kima Bajo, Kecamatan Wori Kabupaten Minahasa Utara PO.BOX 7788 95000, admin.hr@odysseaasia.com or Info.desk@cocotinos-manado.com 31-5/6 dedi

BISNIS VALAS

gabung di GMI Express dapatkan profit 5 %/ hari selama 30 hari, dgn modal Rp 99jt. SMS “MINAT” ke 08788 2783 483 www.valasoul.com (24/5-6 kantor)

DIJUAL. HONDA ALL NEW JAZZ iVTEC 08, MT, blue, istimewa, jok kulit, jarang ada. KIJANG INNOVA 10 abu2 tua metalik, jok kulit, mulus skl, spt baru. GRAND VITARA 07 silver metalik, MT, jok kulit istimewa. Hubungi 0812 1004 7747. TP (3-6/6 dedi) ARSA AUTO SHOWROOM Honda All New Jazz 08 A/T Silver met, Jazz A/ T 04 Biru muda met, Nissan Livina XR 08 Merah met, Livina X Gear05 Silver met, X Trail 07 Merah met, Innova 05 Silver met, Innova Euro 08 Hitam Met, APV Arena 08 Merah met, Carry PU 09 Putih met, Xenia Li 09 Silver met, Xenia Li 08 HItam met, Xenia Li Sporty 05 Coklat muda met, Terios 08 Hitam met Escudo 01 Hijau met, Xenia 06 Hitam met, Xenia Li VVTi 07 Silver met, Mits Kuda Diamond 03 Silver met, Feroza Gran 97 Silver met, Rush 07 Merah met, Krista 00 Biru silver met, Kijang LGX Efi 1.8 00 Biru met SGX Efi 1.8 00 Krem Met, SGX 97 Abu2 met Bisa Tukar Tambah Cash / Kredit. Minat Hub. (0431) 340 1441, 0812 443 8293 (5/1-2) 1213 Toyota Corolla Altis 02 Hitam met mls, Great Corolla 94 hitam met cat asli, Avanza G 06/07 hitam metalik, mls siap pakai Daihatsu Xenia Xi 08 hijau muda met ist siap pakai Xenia Xi 06 Biru met angs 3.940 rb x 32 bln ass all risk thn 1 fulvar, Nissan Terano 02 Silver met, Isuzu Panther PU 05 hitam, Kijang G 1994 putih, fulvar Honda City 08 silver met, Honda Jazz Vtech 06 Kuning DP 40 jt, angs 4.2 jt-an (sdh 4x), Jazz Idsi 06 Hitam met DP 60 jt nego, angs 4.6 jt-an (sdh 7x).Jazz 05 merah DP 35Jt angs 4.4jt Taruna Oxxy FGX 06 Hitam DP 35 jt angs 4.3 jt/bln Bisa Cash & Credit, Tukar Tambah, Butuh Dana Tunai Jaminan BPKB Hubungi INDOSTAR (0431) 345 8868, 0812 4449 0718, 0813 4033 1168 (17/1-2) 1213

LOWONGAN KERJA

Dibutuhkan segera: 1. SALESMAN 2. ADMINISTRASI GUDANG Syarat-syarat: · SMU/SMK sederajat · SMK (Accounting) · Pria max 25 thn Ajukan lamaran beserta riwayat hidup, FC Ijazah, KTP, pas foto 3x4, ke alamat: PT. Putra Bintang Minahasa Jl. Raya Manado-Bitung Kolongan Tetempangan Kalawat MINUT, kompleks pergudangan PUSKUD Telp. 0431-811448 (12/5-6) ddy

URGENTLY REQUIRED

LT 498 m3, 450 m3, 5 KT, 5 KM, garasi bisa untuk 3 mobil, taman, alamat perumahan Alfa Mas Blok B No. 1 Pineleng. Dijual mobil Toyota Soluna thn 2003 warna hitam, full variasi, harga nego, tanpa perantara. Hub 0431 - 333 8585, 0813 4064 7363, 0812 444 2921 (12/5-6 kantor)

DIJUAL

upi

DIBUTUHKAN SEGERA

STAFF GUDANG Syarat: - Pria, max 30 tahun, min D3 - Memiliki SIM C dan sepeda motor - Leadership skills - Bisa bekerja mandiri maupun team - Kemauan untuk belajar Surat lamaran dibawa ke: Jln. Tikala Ares no. 8, Manado Phone (0431) 851150 - 863622 (3-10/6) sty

LOWONGAN KERJA

UD AIRCONTEK MANADO

(21/5-6) djr

(2/6-7 dsg)

Email us :

LOWONGAN KERJA Perusahaan Stationary membutuhkan karyawati ADM sbb - Wanita, usia max 25 tahun - Pendidikan min SMU sederajat - Menguasai computer min. MS Office, Excel dan Word Lamaran diantar langsung ke Jln. Sam Ratulangi 449 Manado Tlp. 824870

LOWONGAN KERJA.

Kami mencari kasir dengan syarat: wanita, usia max 25 thn, pendidikan min SMA, diutamakan tinggal dekat tempat kerja. Lamaran dibawa ke Holland Martabak di kawasan Mega Mas pada jam kerja mulai pukul 5 sore

MAX’S LEARNING CENTRE IS LOOKING FOR: 1. ENGLISH TEACHERS 2. KINDERGARTEN / PLAYGROUP TEACHERS (GURU TK: SPd, D2 TK). 3. Computer Instructor. Candidates must speak English, single, female (position 1 & 2), maximum age 35 years old, willing to work in Bitung. Please send your application, latest photograph, references and diplomas to jl. A. Mononutu no. 292, Madidir (depan TK DOLOG), Bitung, SULUT. Or call Ms. Julie / Ms. Meily at 0438-36220 for interview appointment (26/5 agus)

DIJUALTEMPAT USAHA

Usaha sedang berjalan dibidang Jasa Automotive, tempat sangat strategis, pusat kota Manado, omzet bagus, mau pindah/ alih usaha LT : 749 m2, LB: 500 m2, Terdapat : - Bengkel lengkap dengan two post, scissor, scanner, ATF changer, injector cleaner, Genset Yanmar 33 kVA, dll - Tempat cuci mobil, 2 bh single post, snow wash machine, mesin cuci mobil merk Densin, dll, - Salon mobil, - Ruangan tunggu full AC, dll, Umur bangunan 2 thn semua disertakan lengkap. Bisa langsung mulai usaha. Tanpa Perantara Hub. 0852 9493 8888

DIBUTUHKAN SEGERA · STAFF MARKETING & SALES Pria, maks. 35 thn. Dapat bekerja di luar kota / pulau, memiliki SIM C, diutamakan yang mengerti tentang bahan bangunan · STAFF GUDANG Pria, maks. 25 thn. Sehat jasmani dan rohani, tenaga kuat, bisa mengoperasikan computer dengan baik. Kirimkan lamaran ke :

Tk. Kawan Kita Abadi (JOTUN)

Jl. Pelabuhan Manado, Gudang Bulat no. 1Telp 0431 – 860587 (Cindy) (12/5-6) mrn

Jaminan BPKB Mobil anda segala jenis mobil tahun 1995 ke atas. Bisa angkot. Bunga ringan, proses cepat, dijamin pasti aman. Hubungi Albert, No Telp. 3369389, HP 0811 431 433 hmd

JaminkanBPKBmobilandasegala jenis mobil tahun 1992 ke atas. Bisa angkot tahun 1998 keatas. PU / Truck tahun 2000 keatas. Bunga ringan, proses cepat, dijamin pasti aman. Hubungi: 0811 43 426, 0813 4048 4250, 383 2340. LANGSUNG CAIR (hmd)

Menerima panggilan pijat. Pemijat Bpk. Novie. Hub. 0 8 1 3 4 0 2 5 2 4 2 7 (14/5-6 kantor)

Jl. Pemuda no. 7 Sario Manado 95114

- min of 2 years of working experience - Fluent in English (written & oral) - Computer literate

BUTUH DANA CEPAT

BUTUH DANA CEPAT

PIJAT REFLEKSI BODY MASSAGE

info@rainbowtourmanado.com Rainbow Tours & Travel

TOUR MANAGER MARKETING STAFF

( 5/5-6 boni)

- 1 (satu) Rumah Beton 11 x 7 m, 2 K T, r u a n g d a p u r, r u a n g t a m u , r u a n g makan, dapur dan kamar mandi berdiri diatas kintal 45 x 18 m, dan keliling kintal sudah dipagari beton. Rumah dan kintal terletak di kel. Wa l i a n K e c . To m o h o n S e l a t a n . - 1 (satu) paket sound system 6000 w, keyboard, power speaker, mixer, equalizer, dvd, mike wireless, dll. Semuanya produk pabrikan bukan rakitan. Yang b e r m i n a t h u b . 0 8 1 2 4 4 6 0 6 7 7 20/5-6

UD CRISLEN SHOWROOM -Honda New Stream Automatic hitam met thn 05/04 ist 175jt Honda New Stream manual silver stone thn 06 mulus sekali 187,5jt - Suzuki SWIFT thn 08/07 lampu zenon full audio jok black lift, mulus 148jt - Kijang LSX new model thn 03/02 fulvar biru met 112,5jt - Avanza G thn 04 merah met fulvar 112,5jt - Avanza G thn 08 silver met mulus 138jt - New Avanza thn 09 gray met mulus 152,5jt - Grand Livina thn 08 tipe XV mulus silver met 155jt - Kijang New LGX thn 04 ist fulvar matic silver titanium 135jt - Kijang New Krista silver titanium 03 mulus 135jt - Sedan Soluna 00 silver GLi mulus 70jt. Carry Futura pick up thn 2008 hitam mulus 78,5jt. Hub. 814483, 344 2096, 0811 435 4 0 8 (24/4-5) ap

1 . Te n a g a Te k n i s i : P r i a b e r b a d a n sehat, lulusan SMK/STM jurusan mesin/otomotif/elektro, diutamakan yang berpengalaman,mau kerja keras. 2. Tenaga Admin: wanita max 27 tahun berbadan sehat, lulusan SMU- D3, menguasai komputer, diutamakan yang berpengalaman, mau kerja keras. Lamaran diantar langsung ke: jln. Samratulangi No. 92

(29/5-2/6 kantor)

DIJUAL RUMAH

dijual sprei Menyediakan sprei, bed cover berbagai macam ukuran. Katun, halus dengan motif terbaru. Pesan antar min. 3 pcs. Tas berbagai macam merk, ada LV, GUCCI, GUESS, dll. Hubungi Yanti, 0431 - 877593, 348 2323 (ap)

(10/5-10/6) dsg

MANADO

ENGLISH PRIVATE L.K.P OBAMA PASTI BISA SPEAKING DALAM 24 JAM ATAU UANG KEMBALI*

Lelah belajar Bahasa Inggris tapi belum juga bisa bicara? Belajarlah bersama kami: Instruktur berpengalaman dan lama di Amerika Sistem 24 jam dalam 2 minggu, 1 bulan, dan 2 bulan

Hub: Mr. Alfred/Mrs. Oya 842930, 3648023, 085256701982

Jl. Samrat No. 161 (sebelah Dr. Rattu) * Syarat dan ketentuan berlaku REMEMBER! SPEAKING OR MONEY BACK

GUARANTEED!!!

KESEMPATAN KERJA KELUAR Pelayan restaurant, staf administrasi, teknisi listrik/ac, design grafik, mobil aksesories teknisi, penata rambut, gaji 3 jt, perawat akper gaji U$.1.100 PNL rumah tangga umur 18-40 tahun tujuan Brunei, Malaysia, Singapore, Hongkong, Macau, biaya dibantu oleh Bank Mandiri. Pelatihan pemberangkatan langsung di Manado ke negara tujuan.

Hub PT. ELSA PUTRI INDAH JLN. POLITEKNIK No. 14 Kairagi II Manado Telp 0431-812708 Hp 0813 56200 381. Izin Menakertrans No 74/ MEN/I/07 (25/3-4) kntr

LOWONGAN PEKERJAAN Perusahaan Asing yang bergrak dibidang agro bisnis, membuka cabang baru di SULUT ( Manado, Kotamobagu, dsk). Untuk ditempatkan di posisi : - Staf Management Office (Reception, Personalia, Account) - Managerial (Ass. Manager, Manager) Dengan syarat. Pria / Wanita, single, max 28 thn, pend min SMA / sederajat, D3, S1. Tidak sedang kuliah / kerja. Siap mengikuti training. Bawa langsung lamaran, CV, copy ijazah, photo 2x3 (2 lbr), ke: PT. PARINDO INTAN PRATAMA Jl. Banjer Pumorow No. 54 (samping Info Bisnis) Telp 0812 4551 0411 Pukul 10.00-15.00 WITA (3-19/6 ctn)


CMYK

MP

Ada persoalan kemasyarakatan, atau ada peristiwa maupun kegiatan di sekitar lingkungan Anda?

9

SMS atau Hubungi

0852 9825 8823

J U M A T , 4 J U N I 2 0 1 0

art: rusman linggama/manado post

s

Sunset Indah di Blue Banter

o s o k Jangan Lihat Luarnya Saja

BERANI soal berpenampilan membuat cewek bernama lengkap Carol Amanda Thomas ini menjadi salah satu ikon model Manado yang mempunyai karakter kuat. Sederet prestasi pun disandangnya. Seperti Juara I Be A Model 2006 dan Miss Sophie Martin, dan Wakil 2 putri Bitung. Cewek kelahiran 31 Oktober 1989 ini memang selalu up to date soal mode. Pakaian, aksesori maupun gaya rambut selalu disesuaikan dengan

lukman

ROMANTIS: Sapuan lembayung yang dipancarkan sunset sangat terlihat jelas dari Blue Banter City Walk. Lokasi ini jadi pilihan bersantai sore karena gratis.

Baca Jangan... Hal: 10 Carol Thomas kiki tumiwan

pelangganberuntung

Juknis Gaji 13 Medio Juni Keuangan Pemkot Proses 25 Miliar MANADO—Penantian panjang ribuan PNS yang ada di Pemkot Manado untuk menikmati gaji 13 belum berakhir. Pasalnya, hingga detik ini petunjuk teknis (Juknis) pencairan gaji 13 belum

charles

UNTUK PEMBACA TERCINTA: Sebagai wujud apresiasi Manado Post terhadap pembaca setianya, Kamis (27/5) lalu Manado Post menyerahkan hadiah undian pelanggan beruntung berupa 1 unit sepeda motor kepada keluarga Hj Ibu Fanni Kasim. Ibu Fanni beralamatkan di Banjer Lingkungan 1 Kecamatan Tikala. Hadiah diserahkan oleh Direktur Umum dan Keuangan Manado Post Urief Hassan bersama General Manager Mantos Yono dan Jerry mewakili Suzuki Sinar Galesong Pratama Manado, dan disaksikan juga General Manager Citra Land, David Sumanti.

BLUE Banter City Walk menjadi daya tarik sendiri bagi warga Manadao untuk menikmati suasana sore menjelang malam. Sunset yang bisa dilihat langsung dari lokasi tersebut, terasa mendamaikan hati. Tak jarang, suasana romantis tersebut menjadi pemandangan bagi para kawula muda. Meski Manado nyata-nyata merupakan kota pantai, namun tak semua lokasi yang ada di pinggir pantai bisa dijadikan tempat untuk menikmati sunset. Beberapa pengunjung mengaku Blue Banter merupakan lokasi tepat. Selain gratis, pemandangan sunset terlihat nyata. “Di sini sunset terlihat jelas, lagi pula gratis,” ujar Venny Rompas. Ia mengaku bila sore hari, bersama teman atau pacar sering datang ke lokasi tersebut, dengan catatan tidak hujan atau mendung.(syl)

juga turun dari Kementerian Keuangan RI. “Belum ada juknis untuk pencairan,” kata Asisten III Setkot Manado Harold Monareh SH MSi, sembari mengatakan sudah mengecek langsung di Bagian Keuangan. Namun, sudah menjadi kebiaBaca Gaji... Hal: 10

Ahli Waris Lahan SD Inpres 2 Diminta Sabar MANADO—Keluarga ahli waris tanah SD Inpres Malalayang 2 sepertinya harus lebih bersabar. Meski berniat memberikan ganti rugi kepada ahli waris Rully Assa, namun Pemkot tak ingin gegabah. Asisten I Setkot Manado Drs JL Sondakh MSi mengatakan,

pihaknya masih harus melakukan berbagai proses. Keluarga ahli waris diminta untuk memasukkan permohonan ganti rugi ke Pemkot Manado. Nilai kerugian yang diminta keluarga pun tak otomatis diberikan Pemkot. “Itu harus disurvey dulu nilai tanahnya beraBaca Ahli... Hal: 10


JUMAT, 04 JUNI 2010

E2L...

SAMBUNGAN DARI HAL 1

untuk didekati. Soal parpol pengusung, sudah tak terlalu berpengaruh lagi. “Para calon yang akan lolos tak akan terlalu peduli dengan partai pengusung pasangan yang mungkin gugur. Parpol kan hanya persyaratan administratif saja,” paparnya. Pendapat senada dilontarkan Toar Palilingan. Dia menegaskan siapapun pasangan balon nanti yang gugur, tak bisa dipandang sebelah mata. Yang lolos nanti seharusnya melakukan pendekatan dan membangun komunikasi politik. “Seperti VAP dan E2L, mereka punya massa riil. Ini fakta tak terbantahkan,” tegasnya. Dia yakin simpatisan kedua figur itu akan mendengarkan imbauan mereka untuk merapat ke mana seandainya salah satu atau

Pance...

SAMBUNGAN DARI HAL 1

dihubungi via telepon. Sebelum meninggal dunia, Pance diketahui mengalami stroke. Bahkan, pelantun lagu Aku Masih Sendiri ini sampai sembilan kali mengalami stroke. Pance Pondaag adalah penyanyi era 1980-an yang terkenal dengan lagu-lagu pop mellow. Suaranya yang tinggi

Kontes...

SAMBUNGAN DARI HAL 1

diikuti puluhan mobil dan puluhan motor modifikasi dari Sulut, Provinsi Gorontalo, dan Provinsi Maluku Utara. Mereka akan beradu gengsi memperebutkan gelar di setiap kategori-kategori yang dilombakan dan tentunya memperebutkan titel yang paling bergensi yaitu “The King Of Mantos Auto Contest 2010”. ‘’Panitia sengaja mendatangkan juri tingkat nasional dari Jakarta yaitu Boy Yuniantio Prabowo dari majalah HIN dan Robby dari majalah Ototrend, ini untuk lebih menjamin kenetralan dalam penjurian nanti,’’ ujar

SBY...

SAMBUNGAN DARI HAL 1

Sulut lima tahun ke depan. Partai Demokrat (PD) yang mengusungnya pun sangat yakin tak salah memilih sosok calon gubernur. Ketua Umum DPP Partai Demokrat Anas Urbaningrum, sebelum bertolak ke Jakarta, Senin (31/5) menitipkan instruksi Ketua Dewan Penasehat DPP PD, Susilo Bambang Yudhoyono agar kader partai bersatu hati mendukung SHS di pemilihan gubernur (Pilgub) Sulut. “Sinyo Sarundajang (SHS) itu bukan orang lain bagi PD. SHS senior PD. Jadi, kewajiban bagi kader untuk mengantarnya memenangkan Pilkada Sulut 2010 ini. SHS

Hanura...

SAMBUNGAN DARI HAL 1

Kota Tomohon Drs Boy S Tangkawarouw tersebut, SK yang ditandatangani langsung oleh Ketua Umum Hanura Wiranto itu menegaskan bahwa calon yang harus didukung di Pilwako Tomohon, yakni Jefferson SM Rumajar-Jemmy Eman SE,Ak “Dalam SK yang dikeluar-kan tanggal 3 Juni tersebut, ditegaskan bahwa DPD I Hanura Sulut dan

Dulu...

SAMBUNGAN DARI HAL 1

Jawa Pos, 1-4 Juli mendatang. Dari keempat bintang itu, Ariza merupakan yang termuda saat tiba di Surabaya. Dia merayakan ulang tahun ke-25 pada 30 Juni, hanya dua hari sebelum penampilan di Kota Pahlawan. Granger, Lee, dan Martin sama-sama berusia 26 tahun saat hadir di Surabaya. Meski termuda, Ariza datang dengan nama lebih tenar dari ketiga pemain pendahulu itu. Penggemar basket “awam” sudah kenal dengan nama Ariza. Wajar,

mereka berdua tak lolos. “Yang jelas ke mana dukungan mereka diberikan pasti diarahkan ke figur yang diyakini bisa menang. Dukungan mereka akan memperbesar kans calon yang didukugn untuk bisa menang,” jelasnya. Meski begitu, dia menegaskan semua balon berpeluang gugur dan lolos. Kebetulan saja saat ini VAP dan E2L yang mengalami hal itu karena mereka diusung gabungan parpol. “Pasangan lain bisa saja gugur di pemeriksaan kesehatan atau persyaratan lain,” tuturnya. DUKUNGAN GANDA Sementara, menyangkut keabsahan dukungan ganda VAP dan E2L masih diverifikasi KPUD Sulut. Setelah mendatangi DPP PPRN dan PKPB, KPUD Sulut mendatangi PPI dan Barnas, kemarin. Tapi, belum ada kejelasan

dukungan mana yang sah maupun tidak. “Kami masih perlu klarifikasi lagi ke KPU dan Depkumham,” kata Ketua Pokja Verifikasi, Jefrey Delarue. Dijelaskannya, untuk PPI, hasil verifikasi mengarah ke pihak Happy Rumbay yang memberikan dukungan ke Vonnie Anneke Panambunan (VAP). Rumbay merupakan pemegang Surat Keputusan (SK) Ketua PPI Sulut yang ditandatangani Sekjen Nico Silitonga. “Menurut KPU pusat, pihak Silitonga yang sah,” kata Delarue. Namun, SK Rumbay terhambat dengan tandatangan ketua DPP yang dilakukan Thamrin Simanjuntak. Delarue mengatakan, setelah Ketua Umum PPI Hasanudin Yusuf meninggal dunia, mestinya SK ditandatangani salah satu ketua atau wakil ketua. “Kalau

melengking menjadi sangat terkenal saat itu.Bahkan pada 1980-1990-an lagu-lagu Pance sering menghiasi acara Aneka Ria Safari, yang tayang di TVRI. Saat itu TVRI menjadi stasiun televisi satu-satunya di Tanah Air. Selain lagu-lagunya yang mencetak hits, Pance juga terkenal sebagai musisi yang berhasil mengorbitkan banyak penyanyi tenar. Sebut saja misalnya, Dian

Pisesha, Maya Rumantir, Hetty Koes Endang, Meriam Bellina dan masih banyak lagi. Lagu-lagu hasil karya Pance antara lain: ‘Tak Ingin Sendiri’ (dipopulerkan Dian Piesesha), ‘Kucari Jalan Terbaik,’ ‘Untuk Sebuah Nama’ (Meriam Bellina), ‘Kau dan Si Buah Hati,’ ‘Mulanya Biasa Saja,’ ‘Mengapa ada dusta,’ dan ‘Jangan Pernah Kau Ragukan’ (Meriam Bellina).(ilc)

Marcelino J Sinadia, Public & Tenant Relation. Selain piala di setiap kategori, total hadiah yang dipersiapkan panitia untuk para pemenangnya sebesar Rp. 40.000.000. Untuk Audio SPL 2 Sub akan digelar pada Sabtu, 5 Juni 2010 pukul 14.00 wita untuk kategori Umum dan Minggu, 6 Juni 2010 untuk kategori mikro pukul 14.00 Wita. Selain itu ada juga Biker Competition dan Biker Free Styling dan acara-acara menarik lainnya yang juga dilaksanakan pada hari Sabtu dan Minggu. Kemeriahan HUT ke-4 Mantos ini disertai dengan berbagai diskon yang yang ditawarkan oleh tenant-tenant

yang ada di Mantos juga dengan adanya Midnight Shopping pada, Sabtu 5 Juni esok. Mal teramai dan paling bergengsi ini akan melayani pengunjung sampai pukul 00.00 jelang dini hari. ‘’Saksikan ajang otomotif terbesar di Sulut ini sambil bersantai dan berbelanja. Acara ini hasil kerja sama Manado Town Square dan Manado Post yang di sponsori oleh U-Mild serta didukung sepenuhnya oleh d’series Community, MB Tech, Teling Motor, Pertamina Pertamax, Bank Mandiri, LG Electronics, Garuda Indonesia, Telkomsel, Memora 103.6 FM dan Hotel Sedona,’’ ujar Marcelino. (gel/*)

dipilih PD karena dia yang terbaik untuk Sulut dan juga yang terbaik bagi partai,” jelas Anas. Jhon Dumais, salah satu legislator provinsi milik partai pengusung SHS mengiakan keterangan yang disampaikan Anas Urbaningrum. Menurut Dumais, PD sangat jeli dalam mengambil keputusan. “Semua telah dipikirkan (DPP PD) terlebih dulu, jadi bukan asal memilih figur. Termasuk ketika mengambi Drs Djouhari Kansil, MPd, sebagai calon wakil gubernur,” kata politisi konstituen Bitung ini. “Dan kader Demokrat jangan melihat dia sebagai orang lain, sebab Pak SHS adalah tokoh di belakang berdirinya partai ini, DPD Hanura Tomohon harus segera melaksanakan langkahlangkah strategis dalam hal pemenangan pasangan Jefferson Rumajar-Jimmy Eman,” ungkap Tangkawarouw. Keluarnya SK itu sekaligus mementalkan pernyataan Ketua DPD I Hanura Sulut, Petrus Poluan, yang mengklaim bahwa Hanura mendukung Jefry MotohJohny Mambu. “Ini SK resmi. Jadi jelas sudah dukungan terhadap Jefferson Rumajar-Jimmy Eman sah,” tegas Tang-kawarouw saat pada 2009 lalu, namanya memang banyak disebut dan muncul di pemberitaan basket di Indonesia. Ketika itu, Ariza menjadi salah satu pahlawan babak final NBA 2009. Ketika itu, Ariza adalah pilar penting Los Angeles Lakers –tim paling kondang di NBA saat ini— dalam meraih gelar champion. Ya, Lakers punya superstar bernama Kobe Bryant. Juga punya superstar pendamping bernama Pau Gasol. Tapi, tanpa Ariza, Lakers mungkin tidak lolos ke final, apalagi menjadi jawara. Penampilan Ariza pada playoff 2009 memang spektakuler. Peran

jadi dia adalah kader Partai Demokrat,” tandas Dumais. Sebagai kader, kata Dumais, sudah seharusnya mengamankan pesan Ketum dan Ketua Wanhat DPP PD sebagai garis partai. Dan, tambah Dumais, dirinya yakin dukungan rakyat bakal terarah sepenuhnya pada sosok SHS. Apalagi SHS telah memberi bukti sukses melambungkan nama Bumi Nyiur Melambai ke tataran mancanegara. Sejumlah kerja nyata SHS yang dipersembahkan untuk masyarakat Sulut berupa suksesnya penyelenggaraan iven-iven berkelas internasional, termasuk mendatangkan kapal induk USS George Washington milik pemerintah Amerika Serikat ke Sulut.(mcs/*) menghubungi koran ini tadi malam. Legislator Dekot Tomohon ini menambahkan, SK DPP Hanura ini memberi kelegaan bagi pengurus, kader dan simpatisan Hanura Tomohon yang selama ini memang komit mendukung Rumajar-Eman. “Saatnya kita bergandengan tangan menjalankan amanat partai dalam memenangan pasangan Jefferson RumajarJimmy Eman di Pilwako Tomohon 3 Agustus mendatang,” tandas Tangkawarouw. (lee/*) sejatinya di Lakers adalah spesialis defense. Tugasnya mengawal bintang-bintang utama lawan, supaya Kobe Bryant tidak kelelahan mengawal lawan dan bisa konsentrasi mengurup poin. Tapi, ketika senjata-senjata utama Lakers kerepotan, Ariza juga punya tanggung jawab mencetak poin-poin penentuan. Pada final 2009, melawan Orlando Magic, tembakantembakan tiga angka Ariza-lah yang membantu Lakers meraih kemenangan. Cincin juara pun dikantonginya. Sukses menjadi jawara, Ariza lantas memutuskan untuk meninggalkan Lakers. Dia

7

Thamrin itu Pembina PPI, jadi tak bisa menandatangani SK,” terangnya. Untuk Barnas, Delarue menjelaskan, dukungan yang diberikan Plt Ketua Octavianus Kerap dan Sekertaris Jones Rumangkang ke E2L tidak sah. Ini karena SK Kerap sebagai Plh tidak dikeluarkan DPP. “Hanya dikeluarkan Ketua Barnas Sulut Meyta Walla,” katanya. Menurutnya, dukungan yang sah sepertinya akan mengarah ke SHS yang pada saat mendaftar menyertakan dukungan Barnas. Ini diperkuat dengan adanya surat pergantian Ketua Barnas Sulut ke Muhammad Arfan yang juga Sekjen DPP Barnas. Surat itu disertai dengan penarikan dukungan ke E2L tertanggal 29 Mei 2010. Namun, hasil verifikasi kedua parpol itu belum final dan masih perlu klarifikasi lagi. “Kami belum bisa memvonis mana yang sah dan tidak,” tegasnya. Ketua PPI Sulut, Happy

Ruddy Mokoginta Sekkab Boltim

Regar...

MANADO-Setelah melalui penggodokan, Tim Baperjakat Pemerintah Provinsi Sulut menetapkan Ir Ruddy Mokoginta sebagai Sekretaris Kabupaten (Sekkab) Bolaang Mongondow Timur (Boltim). Ruddy yang menggantikan Ir Taufik Mokoginta, rencananya akan dilantik Jumat (4/6) hari ini, di Kantor Bupati Boltim, di Tutuyan.

Rudi sendiri sebelum terpilih menjadi Sekkab, menjabat Kepala Badan Perencanaan Pembangunan (Bappeda) Boltim. Birokrat yang berkarir di Pemkab Bolmong ini, pernah menjabat sebagai Kepala Dinas Pertambangan dan Energi (Distamben) Bolmong Utara (Bolmut) saat baru terbentuk. Dari Bolmut Ruddy ditarik Bupati Kandoli Mokodongan ke

Boltim. Ruddy dikenal sebagai sosok birokrat yang berkarir di lingkup instansi pertanian. Saat menjalani fit and proper test di Kantor Gubernur, selain Ruddy, juga Taufik Mokoginta dan Asisten I Boltim Ismari. Semasa mahasiswa, Ruddy aktif sebagai aktivis Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) Manado.(irz)

Rumbay menjelaskan, ia telah menyiapkan segala dokumen bila dukungannya ke VAP dikatakan tidak sah. Menurut Rumbay, ia memegang tiga SK Ketua PPI Sulut dari Ketum Hasanuddin Yusuf yang telah meninggal dunia, Pjs Ketum Thamrin Simanjuntak serta Boston Manurung, salah satu ketua. “Setelah Hasanuddin

meninggal dunia Pjs nya Thamrin. Kalau dikatakan harus SK yang ditandatangani salah satu wakil ketua, saya punya SK yang ditandangani Ketua I, Boston Manurung,” paparnya. Ia menerangkan, ketiga SK itu ditandatangani Sekjen Nico Silitonga. “Siapapun yang ikut menandatangani SK yang penting

Sekjen Nico Silitonga di sampingnya berarti sah. Itu yang disampaikan Depkumhan,” klaimnya. Belum berhasil diperoleh keterangan dari Kerap soal keabsahan kepengurusannya. Ponsel yang biasa digunakannya dalam keadaan tidak aktif.(sto/ddt)

Damopolii dan Benny Rhamdani dalam timnya. Demikian pula Stefanus Vreeke Runtu-Marlina Moha-Siahaan yang memilih Meiva Salindeho-Lintang (First Lady Sangihe) sebagai Ketua Tim Sukses. Atau Ramoy LuntunganHamdi Paputungan dan Vonny Panambunan-Hendrik Manossoh. “Karena target mereka sama, makanya ini tergantung operasional di lapangan untuk efektivitas penggalangan,” kata Regar yang juga salah satu staf pengajar di FISIP Unsrat. Sedangkan Mamentu melihat pertarungan dalam Pilkada Sulut bergantung pada beberapa faktor. Pertama pada ketokohan dan popularitas calon. “Tim sukses menciptakan pilkada yang kondusif. “Polisi tetap siaga dan masyakat harus berpartisipasi ciptakan suasana aman,” kata Hertian. Mengenai dibukanya lapangan tembak tersebut, menurut Hertian, merupakan salah satu program kapolri dan aplikasi program reformasi birokrasi kepolisian. “Kita ada satu program Brimob Nusantara. Sewaktu-waktu personil Brimob ini, akan dikerahkan. Waktu lalukan sudah diturunkan di Poso,” kata Hertian seraya mengatakan personil Brimob amat sangat dibutuhkan.

juga berpengaruh, karena mereka nanti yang akan meyakinkan langsung para calon pemilih,” katanya. Selain itu, kedua proses dan prospek pemenuhan kebutuhan utama masyarakat seperti pendidikan, kesehatan, dan sosial ekonomi. Ketiga penggarapan komunitas. “Ya, tapi tak dominan,” tambah Mamentu. Dan yang terakhir adalah kinerja yang bersangkutan selama ini. “Kalau dia sebagai kepala daerah atau katakanlah publik figur, akan sangat ketahuan kinerjanya,” tambahnya. Walaupun ada latar belakang kinerja sebagai pertimbangan menjatuhkan pilihan, tapi Regar ragu dengan sikap calon pemilih terkait dengan politik uang. Manggabarani ikut menyaksikan peresmian lapangan tembak James Nixon Timpolas Brimob Sulut di Paniki oleh Gubernur Drs SH Sarundajang dan Peresmian Perpustakaan Mini Teratai oleh Kapolda Sulut Brigjen (Pol) Hertian Yunus. “Saya salut kepada Brimob Sulut,” kata Wakapolri sambil memberikan sumbangan bagi Brimob Sulut sebesar 10.000 US Dolar. Selain peresmian lapangan tembak berstandar internasional, Gubernur Drs SH Sarundajang dan Kapolda Brigjen Pol Hertian A Yunus melakukan penandatangan prasasti lapangan

“Pemilih kita memang sudah rasional. Saya kurang yakin jika disodorkan materi apakah masih akan konsisten dengan pilihan awal,” kata Regar. Dia menyatakan, yang bahayanya ada di politik uang ini. Sebab, politik uang atau sembako cukup signifikan pengaruhnya melunturkan sikap politik. “Jangankan di desa-desa, di kotakota saja pengaruhnya besar. Kondisi ini masih sulit hilang,” kata mantan Pembantu Dekan bidang Akademik FISIP Unsrat ini. Sedangkan Mamentu yakin bahwa Pilkada di Sulut sudah maju. Artinya pemilih sudah mempertimbangkan kinerja dan prestasi (untuk kepentingan masyarakat). (irz) tembak. Selanjutnya meresmikan Barak dan Perpustakaan Sat Brimob Sulut. RESMIKAN WINGS AIR Sementara, kantor Wings Air (eks Bank Sulut) di Jalan Sam Ratulangi diresmikan Wakapolri Manggabarani. Peresmian ditandai dengan penanda-tanganan prasasti, pembukaan selubung papan nama, dan pemotongan tumpeng. Hadir dalam peresmian itu Presiden Direktur PT Lion Air Rusdi Kirana, Direktur Umum Edward Sirait, Wakapolda Kombes Pol Carlo Tewu, dan beberapa undangan. (cw-01/van)

Menteri Israel Benjamin Netanyahu menegaskan, pihaknya menolak membuka blokade atas Gaza serta menggelar penyelidikan independen atas apa yang dilaku-

Pertama dilakukannya di PN Atambua, NTT. Yang kedua, di PN Palu Sulawesi Tengah. Dan yang ketiga di PN Manado. Menurut Boko, hukuman mati bagi seseorang adalah bukan kiamat. Namun masih ada upaya lain untuk mencari keadilan lewat banding, kasasi, Peninjauan Kembali (PK) maupun grasi kepada presiden. “Hukuman mati bukan kiamat. Ini putusan mati yang ketiga,” katanya kepada wartawan usai memvonis 4 tahun penjara terhadap terdakwa korupsi Unsrat, Benny Pandey. Dia melanjutkan, putusan tersebut tentunya sesuai dengan fakta, pengakuan dan kesaksian serta bukti-bukti yang ada. Dia tidak mungkin memvonis tanpa memperhatikan semua keterangan, bukti-bukti yang ada di persidangan. kan pasukan Israel. Ia beralasan, penolakan itu demi melindungi jiwa danragarakyatIsrael.“Perludipahami bahwa blokade ini penting bagi keamanan Israel,” ujar Netanyahu kepada pers selepas menggelar rapat khu-sus kabinet yang membahas masa-lah keamanan dan diplomatik.

“Itu perbuatan keji dan sadis. Apalagi dilakukan kepada seorang pendeta yang sudah tua bersama istrinya,” kata Boko yang dalam sidang Fadly didampingi hakim I Gede Wanugraha dan Saur Sitindaon. Mengapa harus hukuman mati sedangkan tuntutan Jaksa Penuntut Umum (JPU) hanya penjara seumur hidup, kata Boko, itulah keputusan hakim. Menurutnya, sesuai edaran Mahkamah Agung (MA) No 5 tahun 1973 serta sejumlah edaran menyatakan, pemberian hukuman kepada seseorang tentunya sesuai dengan kejahatan yang dilakukan. Diantaranya menghilangkan nyawa orang lain, korupsi maupun perkosaan. “Sesuai teori ketuhanan, yang mencabut nyawa hanya lah Tuhan. Saya hanya bertugas sesuai dengan tugas yang diberikan oleh Negara untuk Israel, kata Netanyahu, berhak melindungi diri. “Gaza didukung Iran, negara sponsor teroris. Kami mencegah masuknya senjata. Entah itu lewat darat, udara, atau laut.” Menurut Netanyahu, November lalu, kapal Francop menyelundupkan 200 ton senjata dari Iran ke

keadilan,” tambah Boko. Dalam pertimbangan hakim, leher Frans Koagouw digorok secara rapih dan itu dilakukan oleh pelaku (Fadly) yang kesehariannya sebagai pemotong hewan sapi. Tindakan tersebut juga sangat tidak manusiawi, biadap dan keji. Ketika ditanya apakah takut dengan vonis yang diberikan, kata Pak Aris, dirinya sama sekali tidak ada ketakutan maupun kecemasan. Apa yang dilakukan sudah sesuai dengan tugas. Dia pun mengaku, dalam pemberian vonis mati di daerah lain, dirinya pernah diancam dengan pistol bahkan diancam untuk dibunuh, tetapi itu semua tidak terjadi. Sebab kehidupan ini ada di tangan Tuhan. “Diancam dan diteror itu sudah biasa. Itu juga menjadi resiko sebagai hakim,” katanya sambil menebar senyum.(van) Hizbullah di Libanon. “Membuka (rute) laut ke Gaza sama saja bunuh diri,” ujarnya. “Itulah sebabnya, kami berkeras mempertahankan blokade atas Gaza.” Sejak Hamas menguasai Gaza pada 2007, Israel menutup rapat tiga perbatasannya ke Jalur Gaza.(tic)

pindah ke Houston Rockets mulai musim 2009-2010, menerima tawaran kontrak lima tahun ber-sama klub itu, yang bernilai total USD 33 juta (sekitar Rp 300 miliar) Ya, tawaran gaji besar merupakan pancingan besar. Tapi, kalau Ariza murni memburu duit, ada tawaran lebih besar dari Toronto Raptors. Bahkan kalau mau aman, Lakers sebenarnya menawarinya kontrak dengan nilai setara. Ariza memilih pindah ke Rockets untuk berkembang. Di Rockets, dia dijanjikan peran lebih besar. Selain itu, bersama Yao Ming, dia tetap punya kans meraih lagi cincin juara NBA.

Mungkin tidak langsung, tapi mungkin juga tidak perlu menunggu terlalu lama. “Saya bukan orang yang tamak. Lakers juga tahu saya bukan orang yang tamak,” ucapnya seperti dikutip Houston Chronicles. “Saya ingin bermain untuk tim yang benar-benar menginginkan saya. Tim yang memberi saya peluang untuk mengembangkan kemampuan,” lanjutnya. Di Rockets, sepanjang musim reguler 2009-2010 lalu, Ariza benar-benar mendapatkan kesempatan lebih itu. Karena Yao Ming cedera dan harus absen total,

dia pun menjadi salah satu senjata utama Rockets. Sang pelatih, Rick Adelman, benar-benar memberinya kebebasan untuk meraih hasil terbaik. Alhasil, Ariza pun meraih statistik terbaik dalam karirnya. Mencatat rata-rata 14,9 poin, 5,6 rebound, dan 3,8 assist. Beberapa kali pula Ariza meraih catatan triple-double, yaitu mencatat angka sepuluh atau lebih dalam tiga kategori dalam satu pertandingan (peringkat empat di NBA). Memang, Rockets gagal masuk playoff. Tapi, tim ini punya masa depan sangat cerah. Pada musim 2010-2011 nanti, Yao Ming dijadwalkan sudah kembali.

Kevin Martin bakal jadi mesin poin. Plus point guard yang baru saja terpilih sebagai Most Improved Player, Aaron Brooks. Ditambah dengan Ariza dan power forward handal Luis Scola, Rockets bakal menjadi lawan menakutkan musim depan. Bukan hanya Ariza yang tak sabar. Kevin Martin pun tak sabar menjalani musim 2010-2011 nanti. “Tahun ini memberi kami banyak pelajaran. Membuat pemain seperti Aaron dan Trevor tumbuh lebih cepat. Ketika Yao nanti kembali, saya pikir kami bakal naik peringkat,” kata Martin. (bersambung)

SAMBUNGAN DARI HAL 1

pakar komunikasi politik. Senada disampaikan Mamentu, staf pengajar FISIP Unsrat. Baginya, strategi akomodatif terhadap berbagai kekuatan etnis itu adalah hal yang lumrah di wilayah yang sangat heterogen seperti Sulut. “Dengan harapan orang-orang dengan berbagai latar etnis itu memberi dukungan. Tapi, bagi saya efektifitasnya kecil,” ujar Mamentu. Seperti terlihat dari pasangan SH Sarundajang-Djouhari Kansil yang memilih Rahmat Mokodongan di papan 3 atau Sekprov dan menggandeng tokoh Bolmong seperti Syachrial

Wakapolri...

SAMBUNGAN DARI HAL 1

Setelah dari Brimob, Manggabarani menuju Tomohon melihat panorama serta tempat produksi rumah panggung di Woloan Tomohon. Kemudian ke Hotel Quality untuk makan siang. Sebelum bertolak pulang ke Jakarta, Manggabarni ikut meresmikan kantor Wings Air di Jalan Sam Ratulangi (eks Bank Sulut). Menurut Kapolda, Pilkada di Sulut akanm dikawal kepolisian dan tentunya masyarakat juga harus ikut membantu

Tiga...

SAMBUNGAN DARI HAL 1

Boko SH sendiri yang menjatuhkan hukuman mati terhadap Fadly, Kamis (3/6) kemarin terlihat biasa saja. Sehari setelah menjatuhkan vonis mati, Aris tetap memimpin sidang di PN Manado. Putusan fenomenal pertama di Manado (menghukum mati seseorang) membuat Boko menjadi pusat perhatian. Tetapi hakim kelahiran Toraja Sulawesi Selatan tetap menganggap hal itu biasa saja. Dengan alasan, itu sudah menjadi tugasnya sebagai hakim. Ia menganggap biasa karena ternyata, hukuman mati bukan barang baru bagi Boko. Dia ternyata sudah tiga kali melakukan vonis mati terhadap terdakwa pembunuhan berencana.

Dikutuk...

SAMBUNGAN DARI HAL 1


CMYK

8 JUMAT, 4 JUNI

Kecurangan Makin Kecil Manado Post:Kecurangan dalam setiap rekrutmen CPNS bakal diberangus. Pemerintah pusat telah menemukan formula baru dengan menggunakan sistem Computer Assisted Test (CAT) dalam seleksi penerimaan CPNS. Rencananya, sistem ini direyen mulai 2011 mendatang.Karena Badan Kepegawaian Nasional baru memiliki 40 unit komputer yang memiliki sistem CAT. Selain seleksi penerimaan CPNS, sistem CAT ini juga dapat digunakan pelaksanaan seleksi jabatan agar hasilnya baik.

Tirza Kumontoy smg dgn cara ini akn mnghasilkan CPNS2 yg lulus dgn hsl yg murni...... Maudy ‘Mhody’ Mhocan Semoga dpt mnghasilkn hasil yg terbaik dgn pekerjaan yg asli n murni jg adil tntux...!!!???” Jerry Youdie Kindangen Mudah-mudahan formula yang ampuh, komputernya tidak kena ‘VIRUS KKN’ JoeAnd Runtulalo, bgus itu .....!!!!!!!!!!!!!!!!! spy SDM di Sulut berkualitas.... nd ada KKN....spy qt mo coba lkut tes.... Djeklin Chayank ‘Cengeng’, lbh baik begitu supaya mengurangi KKN,yang ada Krestian Gigir, Perhatikan Juga Peralatan Computernya... Jangan Sudah Di Set-Up Sedemikian Rupa Dengan Program2 Tertentu... Sehingga Yang Melakukan Kecurangan Yang Lolos Ujian... Sementara Yang Tidak Curang & Smart Malah Tidak Lulus... Kalo Kwualitas SDM model Ini... Jadi Apa Ni Indonesia? Christian ‘Chrisjon’ Togas, Hmmm... Kelihatannya bagus juga tuchh... Spy CPNS yg bakal masuk, bisa di seleksi dgn baik. Gak bakalan dech ada kecurangan lagi. Edho Tuama Langkow, baguslah klo begitu....supaya nanti pada waktu penerimaan CPNS nanti,tidak ada lagi kecurangan.sehingga CPNS terseleksi dengan baik. Fil Diamanti: terobosan yg bagus dilakukan pmerintah dan akan menandakan pengetahuan teknologi di kalangan PNS, tetapi sebaikx di mulai dri dunia pendidikan tingkat sekolah d mna teknologi komputerisasi harus di terapkan bukan hnya secara teori sja tpi praktekx juga, oleh krn itu pmerintah juga hrus memprhtkan ada tidaknya fasilitas...

infocommunity Bagi MP Community yang punya acara, keluhan maupun pengalaman seru bersama keluarga, relasi maupun kelompok kecil yang anda ikuti , silahkan kirim di inbox MP Community. So, pasti yang anda kirimkan akan dimuat..

RESAH persoalan kemasyarakatan di sekitar Anda belum ditangani instansi terkait. Bingung mau salurkan aspirasi atau keluhan Anda? Ketik HALOMP[spasi]isi laporan kirim ke 9123. Contoh: HALOMP tolong intensifkan jaga malam di Sulut kirim ke 9123 panjang maksimal SMS termasuk keyword/kata kunci 155 karakter. Biaya per sms Rp 500. (SMS lengkap dapat dibaca di www.mdopost.com 6281356085XXX bpk. Walikota namp; bpk. Gubernur tlong lbh di perktat pmbyaran2 fiskal2, isin usaha, TDP, dll sebaiknya pmbyranya lewat bank2 aja. 6285756784XXX BUPATI MINAHASA SVR TOLONG PERHATIKAN JALAN DESA KASURATAN.KEC.REMBOKEN. SUDAH RUSAK BERAT. 6285756784XXX BUPATI MINAHASA SVR TOLONG PERHATIKAN JALAN DESA KASURATAN.KEC.REMBOKEN. SUDAH RUSAK BERAT. 6285240468XXX mohon pak polisi basmi togel n perjudian dari pagi sampai malam yg ada di belakang lapangan sario, sdh sngat mersahkan warga

2010


art: rusman linggama/manado post

J U M A T , 4 J U N I 2 0 1 0

m i m b a r j u m a t Etika Berwirausaha

Hindari Pengrusakan Atribut Calon

“… Dan tolong-menolonglah kamu dalam mengerjakan kebajikan dan takwa dan janganla kamu tolongmenolong dalam berbuat dosa dan pelanggaran. Dan bertakwalah kamu kepada Allah, sesungguhnya Allah amat berat siksanya.” (QS. alMaidah [5]: 2).

Oleh

RASULULLAH saw bersabda: “Sesungguhnya Allah KH Abdullah SWT suka kepada hamba yang Gymnastiar berkarya dan terampil. Barang siapa bersusah payah mencari nafkah untuk keluarganya, maka dia serupa dengan seorang mujahid fisabilillah.” (HR Imam Ahmad). Rasul adalah seorang entrepreunership atau wirausahawan. Mulai usia 8 tahun 2 bulan sudah mulai menggembalakan kambing. Pada usia 12 tahun berdagang sebagai kafilah ke negeri Syiria dan pada usia 25 tahun Rasul menikahi Khadijah dengan mahar 20 ekor unta muda. Ini menunjukkan bahwa Rasul merupakan seorang wirausahawan yang sukses. Jiwa wirausaha harus benar-benar ditanamkan dari kecil, karena kalau tidak, maka potensi apa pun tidak bisa dibuat menjadi manfaat. Prinsip dari wirausahawan adalah memanfaatkan segala macam benda menjadi bermanfaat. Tidak ada kegagalan dalam berusaha, yang gagal yaitu yang tidak pernah mencoba berusaha. Gagal merupakan informasi menuju sukses, keuntungan bukan hanya untung untuk diri sendiri tapi juga untuk orang lain. Kredibilitas diri kita adalah modal utama dalam berwirausaha, dengan menahan diri untuk tidak menikmati kebahagiaan orang lain sebagai keberuntungan kita. Jual beli bukan hanya transaksi uang dan barang, tapi jual beli harus dijadikan amal saleh yaitu dengan niat dan cara yang benar. Uang yang tidak berkah tidak dapat memberi ketenangan, walau sebanyak apa pun akan tetap kurang dan membuat kita hina. Berjualan dengan akhlak yang mulia, pembeli tidak hanya mendapatkan barang tapi juga melihat kemuliaan akhlak seorang penjual.(manajemen qolbu)

k

Eratkan Semangat Silaturahmi

g

p

m

PEMBINAAN: Perkemahan seperti ini sangat efektif untuk melakukan pembinaan terhadap anak muda gereja

Perkemahan Bakal Dipadati Pemuda dan Remaja PERKEMAHAN pemuda dan remaja KGPM yang akan dilaksanakan di sidang Imanuel Ampreng Kecamatan Langowan Barat Minahasa pada 21 s/d 26 Juni bakal dipadati pemuda dan remaja. Saat ini pimpinan komisi pemuda/ remaja sidnag terus melakukan penggalangan dana untuk bisa mengikuti hajatan tersebut. ‘’Pemuda dan Remaja Elim Tuminting mengumpulkan dana melalui penjualan kupon berhadiah,’’ kata Ketua Komisi Pemuda/Remaja Elim Tuminting Pnt Akson Mahare SH. Dia mengakui, perkemahan ini merupakan program yang bisa menyedot animo pemuda dan remaja. Karena itu dia berharap, dalam kegiatan ini ada materi yang secara khusus membahas tentang kehidupan anak muda sekarang ini. ‘’Anak muda kristen saat ini memang diperhadapkan dengan berbagai tantangan akibat makin majunya ilmu pengetahuan dan teknologi. Kami berharap ini bisa menjadi catatan khusus untuk dibahas dalam perkemahan nanti,’’ ujar alumnus Fakultas Hukum Unsrat Manado ini.(cw-04/tas)

Lukman/Manado Post

SANTUN: Dialog pimpinan lintas gereja waktu lalu terus mengingatkan pentingnya persatuan dan kesatuan dalam menghadapi pelaksanaan pemilihan kepala daerah

MESKI bersaing untuk meraih simpatik, namun para

calon dan tim sukses diingatkan untuk berkampanye secara

santun. Tidak itu saja, para calon kepala daerah in diha-

Tim Rekonsiliasi UKIT Kumpul Data

Janji Bekerja Sesuai Amanah SMS GMIM

TIM Rekonsiliasi kesatuan. Tim akan UKIT mulai mengumHal senada dikatabekerja pulkan data. Ketua Tim kan anggota tim Djolsesuai Toar Palilingan SH ly Sualang SH. Menudengan MH kepada wartawan rutnya, hal mendasar koran ini mengatakan, amanah Sidang dalam rekonsiliasi langkah awal yang Majelis Sinode GMIM. adalah persatuan. dilakukan memadukan Secara pribadi, saya ‘’Kami sangat mengpandangan yang akan sangat siap dalam harapkan dukungan ditempuh dalam rekon- melaksanakan tugas dari semua warga siliasi ini. ‘’Tim akan GMIM. Pada dasarini’’ bekerja sesuai dengan nya kedua belah pihak amanah Sidang Majelis Toar Palilingan siap saling menerima Sinode GMIM. Secara Ketua Tim dengan kasih. Kiranya pribadi, saya sangat masalah ini dapat Rekonsiliasi siap dalam melaksanadiselesaikan dengan kan tugas ini,” kata docepat karena saat ini sen Fakultas Hukum Unsrat Manado dimulainya tahun akademik baru,” ini. Dia mengakui, ini merupakan kata Sekretaris Jemaat GMIM tugas mulia. Karena itu dia meng- Nasaret Toliang Oki Wilayah Tanharapkan dukungan dari berbagai dengan ini. pihak. ‘’Rekonsiliasi sebenarnya Sementara itu, Pdt Marthen L sudah diawali di Sidang Majelis Rindengan mengatakan, pekerjaan ini Sinode. Suasana tersebut memu- harus didasarkan dengan kasih. ‘’Jika dahkan tim dalam melakukan kajian kita saling mengasihi, maka tentunya masalah,’’ ujarnya, sam,bil menam- semua akan terselesaikan. Tim ini bahkan, ini merupakan momentum tentunya akan bekerja semaksimal warga GMIM untuk bangkit menuju mungkin,’’ katanya. (cw-06/tas)

rapkan bisa mengeratkan silaturahmi sehingga tercipta kondisi yang kondusif di daerah ini. Hal ini terus didengungkan pimpinan pemuda/remaja lintas gereja di Sulut. ‘’Marilah kita berkampanye dengan santun. Semangat torang samua basudara akan merekatkan tali silaturahmi kita,’’ kata Ketua Pemuda Katolik Sulut Harold Pratasik, Ketua Komisi Pemuda Sinode GMIM Pnt Billy Lombok SH, Ketua Komisi Daerah Remaja GPdI Sulut Pdt Haezar Sumual MA dan Ketua Pemuda/Remaja KGPM Pnt Tenni Assa, kemarin. Mereka juga mengingatkan agar menghindari pengrusakan atribut calon. Sebab hal ini sangat rawan. ‘’Semua harus mampu menahan diri. Kalau pun yang yang tidak senang terhadap calon tertentu jangan

sampai dilampiaskan dengan merusak atribut yang ada,’’ ujar mereka. Mereka mengakui, tindakan seperti ini bisa dimanfaatkan oknum-oknum tertentu yang bisa menggangu stabilitas daerah. ‘’Kami juga mengimbau aparat keamanan untuk bisa bersikap tegas terhadap aksi pengrusakan atribut calon kepala daerah. Sebab jika ini dibiarkan bisa dimanfaatkan oleh oknum-oknum tertentu untuk mengacaukan daerah ini,’’ tambah mereka. Menyinggung rekomendasi dialog akhir tahun pimpinan lintas gereja yang digagas Komunitas Pemuda/Remaja Gereja (Kompag) Sulut, mereka juga mengingatkan setiap calon untuk tidak mengeksploitasi agama untuk kepentingan politik praktis.(cw-06/tas)

Kalifah MTQ Sulut ke Bengkulu Rebut Prestasi, Awali Doa dan Ikhtiar KEPALA Kantor Wilayah Kementrian Agama (Kakanwil Kemenag) Sulut Drs Hi Halil Domu MSi melepas kalifah Sulut untuk mengikuti lomba Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) tingkat nasional di MAN Model Tuminting, kemarin. MTQ tingkat nasional ini akan dilaksanakan di Provinsi Bengkulu. Domu, berharap kontingen Sulut bisa membawa hadiah besar dengan meraih peringkat yang terbaik di ajang nasional ini. Untuk mendapatkan hasil yang maksimal, dilaksanakan doa bersama. Doa ini berlangsung haru. ‘’Tak lupa sebagai bekal, tetap berdoa dan berikhtiar juga jaga kesehatan,’’ imbau Domu. Domu juga turut mendampingi kontingen ke Bengkulu dengan menggunakan Pesawat Lion Air pukul 08.30 Wita, kemarin pagi. Hal ini karena perhatian

Halil Domu

Domu terhadap mereka yang besar karena merekalah yang akan membawa nama baik Sulut nanti. Kasubag Hukmas/ KUB Kanwil Kemenag Sulut Gbl Chyntia Sepang STh menambahkan, rombongan dipimpin Drs H Muhammad Hanafi MAP didampingi Drs Fathan Noh MHi yang menangani MTQ di Kanwil Kemenag Sulut.(cw-06/tas)


10

art: rusman linggama/manado post

J U M A T, 4 J U N I 2 0 1 0

k e l u h a n w a r g a Drainase Boulevard Belum Beres

Tenaga Kontrak Berharap Diangkat

Joppy Suwu

MANADO—Adanya keputusan Kementerian Pendayangunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi untuk menghabiskan tenaga honorer rupanya tak membebankan Pemkot Manado. Kepala Badan Kepegawaian Daerah Joppy Suwu mengatakan, tak ada lagi tenaga honorer yang bekerja di

lingkup Pemkot. “Baik di sekertariat maupun SKPD di luar sekretariat tak ada lagi tenaga honorer,” katanya. Sejak ada keputusan pengangkatan honorer dua tahun lalu, Pemkot langsung menindaklanjutinya meski bertahap. Kalau pun ada non PNS yang bekerja di Pemkot, itu merupakan tenaga kontrak yang dibiayai oleh SKPD masingmasing. “Tak ada anggaran untuk tenaga honorer lagi. Kalau tenaga kontrak, ditanggung SKPD masing-masing,” tambahnya. Soal tenaga kontrak, Pemkot tak mempermasalahkan selama SKPD merasa mampu membayar honornya setiap bulan. Meski begitu, beberapa tenaga kontrak berharap agar di penerimaan CPNS tahun ini bisa diprioritaskan. Seperti dikatakan Erwin, tenaga kontrak di salah satu bagian di Sekretariat. “Mudah-mudahan Pemkot punya pertimbangan khusus untuk mengangkat tenaga kontrak sebagai PNS,” harapnya.(syl)

Aston-MP Gelar Senam Sehat dan Lepas 100 Anak Penyu

Mamuaja: Hijaukan Manado, Harga Mati

HIJAUKAN MANADO: Manajemen Aston Hotel dan Manado Post saat bertemu dengan Wali Kota Manado Robby Mamuaja (tengah), di Ruang Kerja Wali Kota, kemarin.

PROGRAM Go Green Hotel Aston Manado di-back up penuh Manado Post Group. Rencana itu, kemarin dimatangkan dalam rapat bersama dengan Plh Wali Kota Manado Drs Robby Mamuaja, di Pemkot Manado. Tim Aston dipimpin langsung General Manajer Aston Hotel manado, Jaka Priatna bersama para manajer hotel tersebut. Turut mendampingi dalam rapat itu Direktur Afiliasi Manado Post Group Dino Gobel dan Asisten I Pemkot Manado Drs J Sondakh. Wali Kota Mamuaja menyatakan dukungan dan apresiasi khusus kepada Aston dalam program itu. Mamuaja sendiri sangat tegas komitmennya

mewujudkan kelestarian lingkungan di Manado, karena kelestarian lingkungan merupakan harga mati. “Itu sebabnya, soal hak lahan Pemkot di reklamasi untuk penghijauan akan terus saya buru. Bahkan akan segera Pemkot kuasai,’’ tegasnya. Sementara, menurut Priatna, Aston akan melaksanakan dua program dalam Go Green, yakni Senam Sehat dan Penanaman Pohon Penghijauan di Lapangan Tikala, Minggu (6/6) pukul 06.00 pagi, dan pada Minggu (13/6) jam 3 sore, akan melepas 100 ekor anak penyu di Pantai Kalasey Malalayang. “Ini komitmen kami dari Aston menjaga kelestrian alam,’’ ucap Priatna.(isw)

Tanya Yang terhormat Pemkot Manado. Kami berterima kasih karena Jalan Boulevard tepatnya di pertigaan Mega Mall dan Perumahan Pertamina sudah diperbaiki. Namun ada hal yang perlu kami sampaikan serta usulan bahwa sampai kapan pun Jalan Boulevard akan tetap rusak kalau tidak dibuatkan saluran induk di Mega Mall (harus dengan biaya pengembang). Riwayat Jalan Boulevard bahwa setiap 100 meter ada gorong-gorong diameter 1 meter yang sekarang sudah tidak berfungsi karena tertutup reklamasi. Makanya jangan heran hujan beberapa menit saja sudah tenggelam, dahulu kan tidak? Terima kasih, semoga direspon. Roberto, warga Manado (08135277xxx) Jawab Terima kasih saudara-suadari atas masukannya. Saat ini Pemkot Manado lewat Dinas Pekerjaan Umum sedang mengerjakan proyek pemasangan gorong-gorong yang diameternya lebih dari 2,5 meter. Memang untuk tahap awalnya, baru satu gorong-gorong yang dipasang sementara yang lainnya menyusul. Boy Naray ST, Kepala Dinas PU Manado.

DOMPET PEDULI

GENCAR: Tim dari Ditlantas Polda Sulut melakukan sosialisasi UU 22 Tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan ke sejumlah pengendara ojek. Tampak sejumlah perwira Ditlantas menjelaskan di salah satu pangkalan ojek di kawasan Winangun. Hari ini, Ditlantas akan menggelar sosialisasi serupa di Manado Auto Contest

Ditlantas Sosialisasi di Mantos Auto Contest Partisipatif untuk Pengenalan UU 22 Tahun 2009 M A N A D O— D i t l a n t a s Polda Sulut kembali menunjukkan eksistensi untuk menjadikan warga Kawanua tertib berlalulintas. Kali ini, jajaran tersebut akan mengadakan sosialisasi di iven Mantos Auto Contest (MAC) 2010, di Atrium Mantos yang akan dimulai hari ini. Dirlantas Polda Sulut, Kombes Pol Lilik Setiadi MSi melalui Kasubit Dik Yaksa Ditlantas Polda Sulut AKBP Aris Gatot Purbaya mengatakan, dalam acara tersebut pihaknya akan mengadakan sosialisasi Undang-Undang Lalu Lintas dengan menampilkan safety ridding. “Ada juga penampilan Wulan-Waraney Minahasa dan Nyong-Noni Sulut 2010. Mereka nantinya akan dinobatkan sebagai Duta Lalu Lintas,” kata Aris.

Lebih lanjut dikatakan, pihaknya akan memberikan materi-materi tentang lalu lintas selama tiga hari kepada para Duta Lalu Lintas sehingga program selama ini akan semakin tersosialisasi. Sementara itu, mengenai kapasitas keterlibatan pihak Ditlantas dalam acara tersebut, Aris menambahkan, koordinasi dengan pihak Mantos telah dilakukan. “Sudah terjadi kesepakatan. Dan pihak Mantos akan memasukkan agenda kami tersebut dalam acara itu,” tambahnya. Pihak Ditlantas berpatisipasi dalam acara yang digelar Mantos, karena inti kegiatan itu melibatkan kendaraan roda dua dan empat. Oleh karena itu, kegiatan sosialisasi akan lebih mengena kepada pengendara. Begitupun dengan berbagai ketentuan yang ada dalam undang-undang lalu lintas. Pesertanya sendiri rata-rata adalah pemilik kendaraan yang disertakan dalam perlombaan. “Tanggal 4 hingga 6 Juni,

kami ikut terlibat dalam berbagai sosialisasi mengenai lalulintas bagi peserta,” tutur Aris. Sekedar informasi, jajaran yang dipimpin Kombes Pol Lilik Setiadi tersebut, telah melaksanakan sosialisasi ke berbagai element masyarakat. Sebelumnya, para ojek di beberapa wilayah di Manado, telah dirambah jajaran Ditlantas. Beberapa hari yang lalu, anak usia dini pun mendapatkan sosialisasi berharga dari anggota Lantas, untuk mengajak mereka tertib berlalulintas. Kegiatan tersebut dilakukan di salah satu Panti Asuhan di Kelurahan Bailang. Mulai hari ini Giliran para otomotif mania yang akan menerima informasi berkendara yang baik di lalulintas. “Nanti ada juga ketentuan-ketentuan lain yang akan diberitahukan, khususnya dokumen kepemilikan kendaraan maupun pengendara termasuk SIM dan STNK,” kata Lilik.(cw-01)

Wali Kota Tutup Prajab MANADO—Sebanyak 453 CPNS di Pemkot Manado dinyatakan lulus pendidikan dan pelatihan (Diklat) Prajabatan. Penutupan Diklat Prajab yang berlangsung sejak 6 April tersebut dilakukan langsung Penjabat Wali Kota Manado Robby Mamuaja, kemarin. Dalam sambutannya, Ma-

JANGAN..... Sambungan dari Hal 9

tren. Alhasil, warna rambut layaknya penyanyi Amerika Lady Gaga pun kini menjadi ciri khas Carol, sapaan akrab cewek penggemar makanan Italy ini.

muaja berharap lewat prajab tersebut, para CPNS akan memahami tugas sebagai abdi negara. “Tetap menjaga kedisiplinan dan menjadi abdi negara yang taat,” katanya, di Ruang Serba Guna Pemkot. Sementara itu, Kepala BKD Manado Joppy Suwu mengatakan, pelaksanaan diklat Prajab

Pemkot mengambil tempat di Sekolah Pertanian Menengah Atas (SPMA) Kalasey. Katanya, meski telah lulus prajab, namun masih ada tahapan lagi yang harus ditunggu para CPNS sebelum dinyatakan sah sebagai PNS. “Pemkot sudah mengurus kelengkapan berkasnya,” tambah Suwu.(syl)

Walaupun suka dengan gaya Internasional, namun Carol tetap cinta dan bangga jadi warga Indonesia khususnya Manado. “Gaya boleh Barat, tapi hati kan Timur,” ujar anak sulung dari Thomas Suryadinata

dan Catherine Halim ini. Carol menambahkan, untuk melihat sesuatu jangan hanya dari luar saja. Lihat bagaimana dalamnya supaya kita bisa beri penilaian. “So, don’t look from the cover,” pesan Carol.(resty)

Mari Bantu Jongky warga Pinaras, Kota Tomohon yang menderita penyakit Kanker Nasopharynx (kepala). Dia kini sedang dirawat di Klinik Estella Malalayang. Jalan untuk penyembuhan bocah anak petani penggarap ini adalah operasi. Dokter telah memberi rujukan operasi ke Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo (RSCM) Jakarta. Namun karena biaya operasi yang mencapai puluhan juta rupiah, maka keluarga memohon kemurahan hati para dermawan pembaca setia Manado Post. Bagi Anda yang ingin menyumbang, Manado Post membuka dompet peduli melalui Ibu Renny Lomboan (HP 08124485892). NO

NAMA PENYUMBANG

JUMLAH

9.

Beckham Kowaas

Rp 50.000,-

Jumlah

Rp 550.000,(Lima ratus lima puluh ribu rupiah)

AHLI..... Sambungan dari Hal 9

pa,” katanya. Untuk melakukan survey, Pemkot akan membentuk tim independen. “Jadi tim tersebut akan memastikan kedua belah pihak baik Pemkot maupun ahli waris tidak dirugikan,” tambahnya. Berapa nilai ganti rugi yang akan dianggarkan di APBD Perubahan pun belum dipastikan. “Yang pasti tak semudah membalik telapak tangan,” tegasnya. Meski butuh proses, namun Sondakh meminta ahli waris bersabar. Pemkot, katanya akan tetap membayarkan ganti rugi. “Apalagi ahli waris sudah dinyatakan menang lewat putusan Mahkamah Agung,” ujar mantan Camat Malalayang itu. (syl)

GAJI..... Sambungan dari Hal 9

saan setiap tahunnya gaji 13 dicairkan di awal Juli. Itu pun, kata-nya, bila juknis turun Juni. Adanya tenggang waktu turunnya juknis dengan pencairan dikarenakan Pemkot masih harus melakukan permintaan terlebih dahulu. “Pemkot sudah menyiapkan dokumen untuk anfrag supaya ketika Juknis turun, secepatnya bisa dicairkan,” ungkapnya. Total gaji 13 yang akan dibayarkan kepada 8.760 PNS sebesar Rp25 miliar. Nilai tersebut sama dengan gaji yang dicairkan setiap bulannya. Ia meminta para PNS untuk sabar karena gaji 13 pasti dibayarkan. Apalagi, menurutnya, itu sudah dianggarkan di APBD 2010.(syl)


CMYK

15

Layout: Amos Tempone

JUMAT, 04 JUNI 2010

KeluhanWarga PERTANYAAN: Apakah PNS boleh ikut kampanye? Mifta Talumepa, Girian Atas JAWABAN: Boleh. Syaratnya, tak pakai atribut PNS atau partai. Juga tak boleh berorasi. Akan ada surat edaran untuk mengingatkan soal itu. Max Lomban, Sekkot,

Prioritaskan Pendonor Darah Aktif BITUNG — Ada hal ironis yang kerap dihadapi warga yang tercatat sebagai pendonor darah aktif. Mereka kadang kesulitan mendapatkan darah sendiri saat mereka membutuhkannya. Kalau pun ada harus mengeluarkan dana Rp200 ribu per kantong darah. “Kenyataannya seperti itu,” keluh seorang pria yang memang tercatat sebagai seorang pendonor aktif, baru-baru ini. Menanggapi hal itu, Ketua UTD Bitung Nova Rapar membenarkan memang ada biaya ketika pendonor juga butuh darah. Itu terjadi karena, setelah proses pengambilan darah masih ada tahapan lain yang dilakukan sampai darah yang didonorkan siap digunakan pasien. “Setelah darah diambil akan disimpan dalam bank darah berupa kulkas. Setelah itu, akan dilakukan pemeriksaan darah terhadap penyakit hepatitis B, hepatitis C, HIV AIDS dan silifis. Apabila tidak terinveksi virus maka akan dilakukan periksa silang dengan penderita apakah cocok atau tidak. Golongan darah yang sama belum tentu cocok. Proses itu butuh dana, apalagi kantong darah barang impor,” jelasnya. Ia menambahkan, untuk biaya yang biasa dikenakan bagi masyarakat yang membutuhkan darah Rp240 ribu per kantong. Tapi, karena ada subsidi pemkot, pendonor dapat potongan Rp40 ribu. Sementara itu, Ketua PMI Cabang Bitung Dra Khouni Lomban, MSi mengatakan, masalah ini sedang dirundingkan untuk dicarikan jalan keluarnya, termasuk untuk mendapatkan prioritas pelayanan. “Syaratnya harus menunjukkan kartu pendonor darah,” ujarnya, sembari mengatakan tiap bulan Bitung membutuhkan minimal 100 kantung darah.(cia/ddt)

CMYK

Bentuk Birokrat Bermental Pelayanan BITUNG — Pembentukan birokrat berdedikasi tinggi pada pekerjaan dan pelayanan masyarakat jadi perhatian penuh Wali Kota Hanny Sondakh. Makanya, dia memberikan materi langsung pada peserta Diklat PIM III di Balai Diklat Perikanan, Naemundung, kemarin. Sondakh mengingatkan kegiatan ini diharapkan akan membentuk mental, fisik dan disiplin peserta, untuk kemudian direalisasikan dalam pekerjaan sehari-hari di kantor sebagai abdi negara. “Kegiatan ini bekal untuk menjadi pemimpin. Jadi, harus

bisa menunjukkan etos kerja yang baik, berpikir postif dan bertindak secara profesional,” tuturnya. Ia menambahkan, menjadi pemimpin yang baik harus dapat menempatkan diri dengan baik. “Jangan arogan sehingga akan ditakuti dan dibenci bawahan. Hendaknya rendah hati dan bersikap sebagai sahabat agar mereka dapat mengerjakan tugas yang diberikan dengan baik, sesuai tupoksi yang dipercayakan dalam melayani masyarakat,” tegasnya. Lebih lanjut ia mengatakan, penerapan penertiban admini-

strasi untuk SKPD harus ditingkatkan agar ke depan Bitung dapat meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP ) dari BPK. “Itu semua bisa terwujud jika kita menjalankan administrasi sebagaimana mestinya,” paparnya. Sementara itu, Kepala Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan Daerah (BKDD) Ferdinand Tangkudung SIP MSi mengatakan, peserta yang mengikuti diklat sebanyak 38 orang dan dilaksanakan selama 35 hari. Kami berharap peserta dapat mengikuti sampai selesai

Realisasi PAD Lumayan Jelang Akhir Semester, Capai 43,87% BITUNG — Pendapatan Asli Daerah (PAD) Bitung sampai 31 Mei 2010 sudah terealisasi sekira Rp7,8 M, atau 43,87% dari target. “Sejauh ini yang tertinggi disumbang Badan Pelayanan Perijinan Terpadu dan Penanaman Modal, sedangkan yang terendah dari Dinas PU,” ujar Kadispenda Bitung Olga Makarau SE, kemarin. Kaban Pelayanan Perijinan Terpadu dan PM Drs Jimmy Tangkudung mengatakan, PAD yang diterima berasal dari jasa ketatausahaan dari pelayanan

Realisasi PAD Target Realisasi Persentase 18 milliar 7.8 milliar 43.87 % Tertinggi

Terendah 289 juta

Target Realisasi

9,42 %

169,20 % 15 juta

25 juta

BPPT dan PM

24 juta Dinas PU

yang diberikan. “Semua yang terkumpul diserahkan pada negara sebagai pendapatan,” katanya. Iapun berharap, hal ini dapat dipertahankan agar Bitung akan semakin banyak pendapatan untuk menjalankan roda pemerintahan

yang ada dengan baik dan benar sesuai dengan koridor yang ada. Sementara itu, Kadis PU Ir Max Tambuwun mengakui masih minimnya PAD instansinya. Itu terjadi karena tidak semua kontraktor mengurus ijin usaha jasa kontruksi setiap tahun, karena ijin tersebut berlaku tiga tahun lamanya. “Jadi tiga tahun berikut baru ada pengurusan IUJK lagi. Itu penyebab realisasi kami masih rendah,” jelasnya. Ia menambahkan, kecilnya PAD yang diberikan bukan karena ketidakmampuan pihaknya namun tergantung dari kontraktor yang datang untuk mengurus IUJK. “Kami tidak boleh memaksakan bila kontraktor tidak mau mengurus ijin tersebut,” tuturnya.(cia/ddt)

SEMANGAT: Wali Kota Hanny Sondakh saat memberikan pembinaan pada peserta diklat di Naemundung, kemarin.

dan tidak ada yang terlewati. “Jaga kesehatan sehingga dapat

mengikuti kegiatan ini dengan baik,” pesannya.(cia/ddt)

Erfpacht Jadi Buah Bibir BITUNG — Masyarakat Candi berkeluh kesah soal rencana pemindahan mereka ke erfpacht saat personil dekot dari dapil II berkunjung. Mereka juga mengeluhkan status dan keberadaan mereka di lokasi itu nanti. Infrastruktur jalan dan saran penunjang lainnya juga jadi perhatian mereka. Para personil yang datang mengaku akan memperjuangkan persoalan ini ke pemkot. Mereka berharap bisa ada solusi secepatnya. Diakui pula harus ada sarana persekolahan dan rumah ibadah di sana, agar

warga relokasi Candi bisa nyaman tinggal di sana. Persoalan lain yang juga harus diperhatikan adalah ketersediaan arus listrik dan air bersih. Dua hal ini sangat krusial karena merupakan dua kebutuhan mendasar. Turut dibicarakan mengenai deadline relokasi yang ditetapkan pemerintah. Pemkot telah memperpanjang batas waktu itu dari Agustus 2010 menjadi medio 2011 mendatang. Perpanjangan waktu itu diharapkan bisa membuat warga lebih siaop mengikuti relokasi.(cia/ddt)


CMYK Ada persoalan kemasyarakatan, atau ada peristiwa maupun kegiatan di sekitar lingkungan Anda?

MP

SMS atau Hubungi

0813 4006 9038 J U M A T , 4 J U N I 2 0 1 0

Layout: Budi Santoso

k e l u h a n w a r g a Butuh Pemeriksaan Kesehatan

Dekab Warning Kontraktor Siap Tindak Tegas

KAMI sangat berharap Pemkab Sitaro menfasilitasi pemeriksaan kesehatan bagi PNS, khususnya yang berusia 40 tahun keatas. Sebab terpeliharanya kesehatan maka kami bisa menjalankan tugas dengan baik. Jadi harapan kami kiranya Pemkab Sitaro menfasilitasi pemeriksaan kesehatan gratis bagi PNS. Julin, PNS Pemkab Sitaro Pemeriksaan kesehatan bagi PNS sudah jadi program Pemkab Sitaro. Realisasinya akan ditindaklanjuti Pemkab bersama PT Askes dengan melakukan pemeriksaan kesehatan (chek up) gratis bagi PNS. Pemeriksaan kesehatan yang rencananya dilaksanakan pekan ini difokuskan ke PNS berumur 40 tahun ketas. Khusus PNS wanita berumur 30 tahun kebawah akan diberikan pelayanan kesehatan lewat pemeriksaan kandungan dan gejala kanker kandungan. Toni Supit SE MM, Bupati Sitaro

i n f r a s t r u k t u r TPS di Sangihe Minim PENAMBAHAN fasilitas penunjang kebersihan di Kabupaten Sangihe wajib diseriusi. Pasalnya, sampai saat ini penyiapan tempat pembuangan sementara (TPS) sampah belum memadai. Di Kota Tahuna jumlah TPS yang tersedia masih minim. Hal ini pun membuat warga ambil sikap cuek dengan membuang sampah di drainase maupun di sungai. “Sudah saatnya instansi terkait Pemkab Sangihe menambah TPS,” pinta Hendrik Lukas warga Soa Taloara Kota Tahuna. Kadis Tata Perkotaan dan Pemadam Kebakaran Kabupaten Sangihe Drs JSS Lumiu mengakui ketersediaan TPS masih kurang. Tapi hal itu tak perlu dikhawatirkan warga. Sebab saat ini akan dibangun sejumlah TPS. “Sebanyak 12 lokasi dibangun TPS baru. Anggarannya sudah tersedia,” ujar Lumiu. Mantan Kabag Humas Pemkab Sangihe ini menjelaskan, prioritas pembangunan TPS akan diarahkan ke wilayah yang belum ada TPS.(jeg)

Fasilitas Air Bersih Butuh Perhatian PERHATIAN Pemkab Sangihe dan Talaud bagi warga penghuni pulau-pulau dan pinggiran wajib diseriusi. Menyusul sampai saat masih ada wilayah di Sangihe dan Talaud yang minim sumber air bersih. “Penyiapan sumber air bersih belum menyeluruh dan menjangkau seluruh daerah pinggiran kota dan pulau-pulau,” ujar sejumlah warga di dua kabupaten tersebut. Menurut Ketua LP3ST Sangihe Ferry Bawole, kejadian itu sudah berlangsung lama. “Jadi kewajiban pemerintah menyiapkan fasilitas air bersih di daerah yang belum terjangkau pelayanan air bersih. Fokusnya diarahkan ke daerah pinggiran kota dan pulau-pulau,” tandas Bawole. Sekertaris BPMD Sangihe Drs Dokta Pengandaheng MM dan Kasubag Humas Pemkab Talaud Fanmy Unsong SS MM menyatakan penyiapan fasilitas air bersih menjadi perhatian Pemkab. “Sudah banyak fasilitas air bersih yang dibangun. Setiap tahun dibangun fasilitas air bersih. Tahun ini ada anggaran yang disiapkan untuk membangun fasilitas air bersih. Fokusnya diarahkan ke daerah yang belum ada fasilitas air bersih,” ujar Pangandaheng dan Unsong.(jeg)

17

Optimalisasi pelayanan kantor Lingkungan Hidup di desa Paniki Kecamatan Sibar yang terpisah dari SKPD lainnya di kompleks kantor Bupati di Ondong, butuh pengawasan ketat. Tujuannya agar PNS yang bertugas di lokasi itu tetap aktif menjalankan tugas pelayanan ke masyarakat.

Potensi Sitaro Dipamerkan ONDONG-Meningkatkan ajang bergensi di tingkat pembangunan dan kesejahnasional ini bertujuan teraan warga, tak membuat mempromosikan produk dan Pemkab bangga diri. Sebalikpotensi unggulan Sitaro ke nya kabupaten hasil pemeinvestor dan pengusaha di karan Sangihe itu tetap eksis Jakarta maupun luar negeri. melakukan terobosan jitu “Produk unggulan seperti biji untuk kemajuan Sitaro. Lewat pala, sirup pala, minyak pala, program dan terobosan jitu, kerajinan tangan, potensi Pemkab Sitaro lewat Disperinperikanan, pariwisata dan dagkop dan UKM akan kekayaan alam Sitaro akan memperkenalkan dan menjual Fatmawati Kalebos ditampilkan dalam pameran produk serta potensi unggulan berskala internasional itu,” Sitaro ke tingkat nasional. Semangat juang ujar Kalebos. dan kepedulian itu akan ditindaklanjuti Bupati Sitaro Toni Supit SE MM ikut dengan ikut menghadiri dalam pameran mendukung program Diperindagkop. “Ini pekan raya di Jakarta Kamis-Jumat (10-11/ langkah jitu untuk kemajuan Sitaro. 6) pekan depan.Sekkab Sitaro Drs JH Dengan memperkenalkan potensi dan Palandung MSi lewat Kadis Perindagkop produk Sitaro di pameran ini maka Sitaro Dra Fatmawati Kalebos menjelaskan, investor akan tertarik berinvestasi di keikutsertaan tim Pemkab Sitaro dalam Sitaro,” ujar Supit. (jeg)

Pemkab Sosialisasikan PP 60 Tahun 2008 TAHUNA-Program dan Salindeho MM saat membuka kebijakan pemerintah pusat kegiatan ini menyampaikan aktif diterapkan Pemkab terima kasih dan penghargaan Sangihe. Bentuk kepedulian yang setinggi-tingginya ke itu dibuktikan Kamis (3/6) jajaran BPKP Sulut yang telah kemarin pukul 09.00 wita mengagendakan kegiatan dengan mensosialisasikan sosialisasi ini ke jajaran Peraturan Pemerintah (PP) No Pemkab Sangihe. “Aturan ini 60 Tahun 2008 tentang Sistim wajib diterapkan seluruh SKPD Pengendalian Intern dalam menjalankan tugas Pemerintah (SPIP) ke pejabat pemerintahan dan kemasyadan PNS Pemkab Sangihe. rakatan,” ajak Makagansa. Kegiatan yang dipusatkan di Kegiatan sosialisasi yang pendopo rumah jabatan Bupati W Salindeho berlangsung sukses ini dihadiri Sangihe itu menampilkan seluruh pimpinan SKPD, pembicara dari BPKP Pemprov Sulut. Camat, Kepala Puskesmas dan Kepala Bupati Sangihe Drs W Salindeho diwakili Cabang Diknaspor di seluruh Asisten III Sekkab Sangihe Drs ST kecamatan.(jeg)

ULU-Ini jadi tanda awas bagi kontraktor pemenang tender di SKPD Pemkab Sitaro. Pasalnya, pengerjaan proyek fasilitas publik dan pemerintah TA 2010 yang siap dikerjakan kontraktor akan diawasi langsung wakil rakyat di Dekab Sitaro. Bahkan Dekab siap bertindak tegas bagi kontraktor nakal yang hasil pengerjaannya tak sesuai bestek. “Kontraktor pemenang tender wajib mengerjakan proyek dengan baik dan sesuai aturan. Proyek pembangunan fasilitas publik dan pemerintah harus sesuai waktu yang ditetapkan,” tandas Ketua Dekab Sitaro Djipton

Bogar Tamudia SE. Politisi peduli rakyat ini menegaskan, pihaknya tak akan kompromi dengan kontraktor yang hasil pekerjaannya tak sesuai bestek. Pengawasan ektra ketat akan diberlakukan bagi semua kontraktor. Ini akan ditindaklanjuti dengan turun langsung memantau hasil kerja proyek. “Kalau ditemukan ada masalah dan hal yang tak sesuai aturan maka Dekab akan langsung bertindak tegas. Langkah awal memanggil hearing untuk minta penjelasan dan pertanggungjawaban,” tandas Sekretaris DPC PDI-P Sitaro itu.(jeg)

SHT Proyek Rawan Manipulasi TAHUNA-Pemanfaatan dana Sisa Hasil Tender (SHT) Proyek di sejumlah dinas di Kabupaten Sangihe dan Sitaro wajib diawasi secara ketat. Menurut Ketua LP3ST Sangihe Ferry Bawole dan Ketua Forum Generasi Muda Tamako Bangkit Ridi Maniku, langkah ini wajib dilakukan karena pemanfaatan dana SHT di sejumlah SKPD rawan dengan praktik manipulasi dan permainan dari pihak pengelola dan mitra kerja. “Ditakutkan jangan sampai pemanfaatan dana SHT justru hanya ditangani oleh oknumoknum tertentu yang tak memiliki komitmen kerakyatan serius membangun Sangihe dan mensukseskan program

Pemkab,” tandas keduanya. Terkait dengan hal itu pihaknya minta petinggi Pemkab dan Dekab bersama aparat hukum turun mengawasi pemanfaataan proyek SHT ini. “Sudah ada instruksi ke seluruh pimpinan SKPD dan panitia tender untuk melaksanakan proyek sesuai aturan. Proyek SHT pun akan diawasi secara ketat,” tandas Bupati Sangihe Drs W Salindeho dan Ketua Dekab Sangihe Tonao Jangkobus. Kadis PU Sangihe D Palit SE menyatakan SHT proyek akan dikelola sesuai aturan dan mekanisme yang berlaku. “Semua akan dilaksanakan sesuai aturan dan mekanisme yang berlaku,” jamin Palit.(jeg)

Eks Kantor Polres Tak Terurus ONDONG-Keberadaan gedung kantor eks Polres Sitaro di desa Paniki Kecamatan Siau Barat memprihatinkan. Sejak ditinggalkan anggota Polri, karena belum ada penetapan sah pembentukan Polres Sitaro, keberadaan fasilitas publik ini tak terurus lagi. Malah kantor yang sebelumnya di tempati personil KPUD Sangihe saat Pilbup dan dijadikan Kantor Camat Siau Barat itu tak ada lagi penghuninya. Suasana gersang dan mencekam terlihat di kantor tersebut.Halaman kantor pun mulai ditumbuhi semak belukar. “Sejak tak dihuni anggota Polri, bekas kantor Polres Sitaro ini tak terurus lagi. Kami minta masalah

ini diperhatikan instansi terkait di Pemkab Sitaro,” ujar sejumlah warga desa Paniki. Sekkab Sitaro Drs JH Palandung MSi saat dimintai tanggapannya menyatakan eks kantor Polres akan dimanfaatkan kembali Pemkab Sitaro untuk difungsikan sebagai gedung pelayanan pemerintahan dan kemasyarakatan. Direncanakan gedung itu akan dimanfaatkan kembali sebagai Kantor Camat Siau Barat atau ditempati salah satu SKPD. “Sebelum dimanfaatkan akan direnovasi dulu. Atap gedung yang bocor dan beberapa fasilitas gedung lainnya akan diperbaiki dulu,” jelas Palandung.(jeg)


CMYK MP

Ada persoalan kemasyarakatan, atau ada peristiwa maupun kegiatan di sekitar lingkungan Anda?

SMS atau Hubungi

0813 4059 5986 JUMAT 04 JUNI 2 0 1 0

LSW-JSW Siap Menang Satu Putaran

SALING MENGISI: Pasangan LSW-JSW dirindukan masyarakat memimpin Kota Tomohon 5 tahun ke depan.

TOMOHON- Koalisi Partai Demokrat (PD) dan Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) yang mengusung Pasangan Calon Wali Kota Tomohon

Linneke Syennie Watulangkow (LSW) SSi dan Ir Jimmy Stefanus Wewengkang (JSW) MBA, siap meraih kemenangan satu putaran. Hal ini ditegaskan Ketua Tim

keluhanwarga Kapan Gaji 13 Cair ?

Pemenangan LSW-JSW Marthen Manopo SH. “Kami siap memenangkan pertarungan ini hanya dengan satu putaran saja,” klaim Manopo. Kata dia, target tersebut tidaklah muluk-muluk mengingat dari Pemilihan Legislatif (Pileg) 2009, PD mendapatkan 10.774 suara, sedangkan PDIP 9.575 suara. Praktis, partai koalisi sudah mendapatkan suara sebanyak 20.349. Sedangkan untuk pencapaian 30 persen dari Daftar Pemilih Sementara (DPS) sebanyak 67.092 suara, hanya sekitar 20.128 suara. Olehnya, suara partai koalisi sudah melampaui syarat 30 persen untuk menang satu putaran. “Tentunya target 30 ribu suara akan diupayakan lewat program, visi dan misi pasangan calon. Tim di lapangan serta sejumlah organisasi pendukung LSW-JSW terus bekerja dan memberikan laporan tentang bagaimana hebatnya apresiasi masyarakat begitu mendengar LSW-JSW berpasangan,” pungkasnya. (vip)

TOMOHON— Keberhasilan serta pesatnya kemajuan Kota Tomohon lima tahun terakhir pasca dimekarkan dari Minahasa tidak lepas dari tangan dingin seorang Wali Kota Jefferson SM Rumajar SE. Di hadapan warga Kamasi dan Kamasi I, lelaki yang beken dengan nama Epe, ini mengaku selama dirinya menjadi wali kota ia bekerja sendirian (single fighter) membangun Tomohon. “Walaupun di bawah tekanan yang luar biasa, namun dengan pertolongan Tuhan saya diberi kekuatan dan kemampuan untuk membawa kota ini kearah yang lebih baik,” ungkap sosok visioner ini. Pernyataan Epe bukan tanpa bukti. Sesuai dengan hasil survei yang dilakukan CSIS belum lama ini, dimana materinya adalah menguji tingkat kepuasan masyarakkat terhadap pelayanan Pemkot, hasilnya benar-benar luar biasa. 91 persen warga mengaku puas. “Ini merupakan fakta. Biar banyak orang yang tak senang, tetapi mereka tetap memberikan dukungan kepemimpinan saya,”

DEMI MASYARAKAT: Tak mengenal medan, Wali Kota Tomohon Jefferson SM Rumajar SE selalu meninjau pengerjaan proyek di lapangan.

ungkap Ketua PKB Sinode GMIM Periode 2010-2015 ini. Epe menambahkan, Pemkot punya tanggung jawab untuk memberikan kepuasan kepada masyarakat lewat pelayanan yang diberikan. Olehnya, tegas Wali Kota populis ini, dirinya sudah berkomitmen untuk terus berbuat

Deadline Pemasukkan Daftar Kekayaan 9 Juni

2JM Kantongi SK DPP Hanura

KAWAN JADI LAWAN: Kebersamaan Jefferson SM Rumajar, L Syennie Watoelangkow dan Johny Mambu di salah satu acara jalan sehat pemkot, beberapa waktu yang lalu. Di pilwako 3 Agustus nanti, ketiganya akan bertarung menjadi untuk menjadi yang terbaik.

CMYK

sesuatu kepada masyarakat. “Sebagai seorang pemimpin tidak boleh berjanji yang muluk-muluk kepada masyarakat. Harus punya bukti untuk melaksanakan tugas lewat kebijakan-kebijakan yang betul-betul dirasakan masyarakat,” pungkas lelaki yang aktif di sejumlah agenda nasional dan internasional ini. (adv)

Calon Terancam Gugur

Jawaban: GAJI 13 Pegawai Negeri Sipil (PNS) Pemerintah Kota (Pemkot) Tomohon diperkirakan akan diterima Juni ini, dan tidak ada potongan. Mudah-mudahan akan diterima saat pertengahan Juni sambil menunggu Juknis dari Depkeu seperti pengalaman tahun-tahun sebelumnya. Terima kasih Drs Yan Lamba (Kadis Pendapatan, Pengelola Keuangan dan Aset Daerah Tomohon)

KABAR bagus untuk pendukungan Drs Jeffry Motoh dan Drs Johny Mambu SH, MSi. Pasangan yang diusung gabungan partai ini dikabarkan telah mengantongi SK DPP Hanura terkait dengan dukungan partai tersebut untuk menghadapi Pemilihan Wali Kota Tomohon, 3 Agustus mendatang. “Kami telah mengantongi SK DPP. Karenanya perdebatan soal siapa calon yang diusung Hanura telah dijawab DPP,” klaim Koordinator Media Center Jawaban For Masyarakat Wandi Wewengkang. Kata dia, 2JM sangat bersyukur dengan adanya SK tersebut. Untuk itu, keputusan yang diambil DPP merupakan keputusan yang bijaksana karena telah memberikan pelajaran politik prosedural. “2JM sangat berterimakasih kepada partai Hanura yang memberikan kesempatan untuk duet Motoh dan Mambu terlibat dalam dinamika Pilwako,” sambungnya. Karenanya, tegas Wewengkang, 16 partai gabungan segera merapatkan barisan dan memenangkan 2JM. “Kami optimis dapat target 30 ribu suara dan lolos hasil veriifikasi KPU yang kedua,” pungkasnya. (vip)

Layout: fuad

Single Fighter, Epe Sukses Bangun Tomohon

Pertanyaan: DENGAR-dengar gaji 13 akan dicairkan dalam waktu dekat? Apa benar? Mohon informasi. Terima kasih (0852986633**)

HAMPIR PASTI: Kantongi SK DPP Hanura, 2JM mantap tatap pilwako.

15

TOMOHON— Empat Pasa- mendatang. “Kalau LHKPN tidak ngan Calon Wali Kota dan Wakil dimasukkan, calon gugur,” Wali Kota Tomohon 2010, yakni tambah lelaki yang juga dosen di Jefferson SM Rumajar-Jimmy Politeknik Unsrat ini. Eman (J2), Jeffry Motoh-Johny Sementara itu, Calon Golkar Mambu (2JM), L Jefferson Rumajar dan Syennie WatulangJimmy Eman siap untuk kow (LSW)-Ir Jimmy memasukkan LHKPN. S Wewengkang Keduanya mengaku (JSW), Caroll Sendukakan memasukkan August Paat (CarEL) LHKPN paling lambat dikejar deadline. Sabtu (5/6). “Daftar Pasalnya, saat veriLHKPN sementara diisi fikasi pertama Komisi dan akan dimasukkan Pemilihan Umum Sabtu pekan ini,” aku (KPU), empat pasa- Beldy Tombeg keduanya kompak. ngan yang mendaftar Jeffry Motoh dan di KPU sudah harus memasukkan Johny Mambu (2JM) tak mau Laporan Harta Kekayaan Penye- ketinggalan. Keduanya mengalenggara Negara (LHKPN) hingga ku akan memasukkan LHKPN 9 Juni mendatang. Senin (7/6), pekan depan. “Lagi Hal ini ditegaskan Ketua disiapkan, rencana Senin depan Divisi Teknis Penyelenggara dimasukkan sesuai dengan jadwal Pemilukada Tomohon Beldie KPU,” terang Motoh diamini Tombeg ST. “Kami harapkan Mambu. LHKPN sudah dimasukan ke KPK Senada, Caroll Senduk mengadan KPU tinggal menerima tanda ku sementara mempersiapkan data terimanya,” tegasnya. tersebut. Ia mengaku akan memasukTombeg menjelaskan, KPU kannya pekan depan. “Sementara akan mengadakan verifikasi dalam tahap perampungan,” jelas kedua bagi semua calon. Olehnya, Senduk. Sementara itu, Syennie LHKPN tersebut sudah harus Watulangkow, Jimmy Wewengseiring dan sejalan dengan kang dan August Paat belum bisa verifikasi kedua 9-15 Juni dihubungi. (vip/lee)

Ruas Jalan Alternatif Woloan Segera Diaspal TOMOHON— Perhatian Wali Dijelaskannya, akses jalan Kota Tomohon Jefferson Rumajar SE Woloan ini merupakan bagian dari dalam menggenjot pembangunan rehabilitasi dan pemeliharaan jalan infrastrukur benar-benar luar biasa. Hotmix Kota Tomohon II. Oleh karena Melalui Dinas Pekerjaan Umum (PU), itu proyek ini tersebar di bagian Barat kali ini akses jalan alternatif Woloan dan Selatan Tomohon. “Jalan yang I, Woloan II, Woloan III dan Woloan I representatif akan membuat biaya Utara, segera dilapisi aspal. transportasi masyarakat dapat ditekan, Jalan yang memiliki panjang “sambungnya. hingga 2,7 kilometer dan lebar 5 meter Pejabat Pembuat Komitmen sudah diadakan pelebaran dengan (PPK) Debby Kojongian menambahLapisan Pondasi Agregat (LPA) kelas kan, saat ini sedang dibangun ruas B dan perbaikan badan jalan dengan Enos Pontororing jalan Tumatangtang, Tumatangtang LPA kelas A. “Jalan ini telah siap I dan Kampung Jawa dengan 2,3 diaspal mulai Jumat besok (hari ini-red),” terang panjang kilometer dan lebar 5 meter. Jalan ini Kepala Dinas Pekerjaan Umum (PU) Ir Enos sudah diberi Lapis Pondasi Agregat (LPA) untuk Pontororing MSi melalui Kabid Bina Marga Roy kelas B. “Untuk LPA kelas A segera dirampungTangkawarouw ST, MSi. kan,” pungkas wanita murah senyum ini. (vip)

MULUS: Tak lama lagi akses jalan alternatif di Woloan akan mulus seperti jalan Rurukan-Kumelembuai ini. Semua ini dilakukan Pemkot demi kesejahteraan warga Tomohon.


MP

Ada persoalan kemasyarakatan, atau ada peristiwa maupun kegiatan di sekitar lingkungan Anda?

19

SMS atau Hubungi

0813 4068 2606 JUMAT, 04 JUNI 2010

Layout: Amos Tempone

L

a l i n Pelanggaran Tilang di Rumah

Tatong Berjiwa Besar CPNS Bermohon Sambil Teteskan Air Mata

HATI-HATI: Pengendara motor di Kotamobagu lebih berhatihati saat di jalan raya.

KOTAMOBAGU — Ruang sidang paripurna Dewan Kota Kotamobagu mendadak senyap, saat Wakil Wali Kota Kotamobagu Ir Tatong Bara menebar senyum kepada ratusan calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dan orang tua CPNS Kamis (3/6) siang kemarin. Rasa amarah sejenak mereda dari wajah CPNS yang selama ini mengkambinghitamkan Tatong. Mereka tertegun melihat ekspresi keibuan Tatong yang menyapa

KOTAMOBAGU — Para pengendara kendaraan bermotor di Kotamobagu dan se Bolaang Mongondow (Bolmong) Raya, tak bisa mengelak jika melakukan pelanggaran lalu lintas (lalin). Pasalnya, Kepolisian Resor (Polres) Bolmong akan memburu para pelanggar lalin sampai di rumah. Petugas akan menjatuhkan tilang di rumah pelanggar lalin. ‘’Kebijakan proses tilang bisa dilakukan di rumah pelanggar lalin, didasarkan atas pertimbangan, masih banyaknya pelanggaran yang terjadi, yang tidak dapat dieksekusi di lapangan,’’tegas Kapolres Bolmong AKBP Gatot Tri Suryanta Selasa kemarin. Ia mencontohkan, pelanggaran kebut-kebutan, yang tidak menggunakan helm. Jika diketahui polisi yang sedang bertugas, polisi cukup mengetahui nomor polisi kendaraan tersebut. “Ini lebih mudah dan menghilangkan kemungkinan timbulnya hal negatif saat kejar-kejaran antara polisi dengan pelanggar lalin. Jadi, cukup ditahu nomor polisi kendaraan, kemudian dicari datanya dan didatangi rumah pelanggar lalin,” jelas Kapolres. Selain tilang di rumah, Polres juga sudah menetapkan, jalan Ahmad Yani sebagai jalur Zero Deficiation, artinya jalur nol pelanggaran. Kebijakan ini pula, karena situasi di Kotamobagu terlihat di hari Sabtu dan Minggu, banyak pengendara yang tidak mentaati peraturan lalu lintas. “Saya heran saat menyaksikan Sabtu dan Minggu, pengendara libur hukum. Banyak yang tidak memakai helm. Karena itu, jalur pusat kota harus bebas pelanggaran,” tandasnya. (fir/ham)

BERMOHON: CPNS perempuan sambil menangis memeluk Tatong Bara di sela-sela pertemuan di ruang paripurna dekot KK, Kamis (3/6) siang.

P e n g e s a h a n Lolak Resmi Ibukota KECAMATAN Lolak resmi menjadi ibukota Kabupaten Bolaang Mongondow (Bolmong). Pengesahan diterbitkan Menteri Dalam Negeri melalui surat 8 Februari 2010 dengan nomor 188.31/467/sj tentang salinan peraturan pemerintah pemindahan ibukota kabupaten Bolmong. Menurut Kepala Bagian (Kabag) Tata Pemerintahan Cimmy Wua, peraturan pemerintah itu tertuang dalam lembaran negara Nomor 9/2010 tentang pemindahan ibukota Bolmong dari wilayah Kotamobagu ke wilayah Kecamatan Lolak. “Surat ini hanya menegaskan saja Lolak sebagai ibukota kabupaten. Tidak mengatur soal waktu pemindahan aktivitas pemerintahan,” ujarnya. Cimmy menambahkan, terkait persoalan pendanaan yang diperlukan untuk pemindahan ibukota, semuanya dibebankan dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Bolmong. Dan dengan dikeluarkannya PP itu, penyelenggaraan administrasi pemerintahan Bolmong dipindahkan secara bertahap, sesuai dengan ketersediaan sarana dan prasarana di ibukota yang baru. “Dalam PP itu juga sudah disebutkan,” tandasnya. (fir)

C P N S Tunggu Alokasi Pusat KUOTA Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Kabupaten Bolmong belum ditetapkan pemerintah pusat. Menurut Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Drs Hi Mitran Tuna diperkirakan, Juli mendatang sudah ada penetapan alokasi formasi CPNS 2010 untuk semua daerah. Sekalian pada Agustus dilakukan penyerahan kuota CPNS daerah. “Itu yang selama ini terjadi. Juli itu penetapan alokasi formasi dan Agustus penyerahan kuota,” ujarnya. Untuk usulan formasi Sekolah Menegah Atas (SMA) dalam rekrutmen tahun ini, lanjutnya, juga masih menunggu keputusan dari Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Meneg PAN dan RB). “Kita masih tunggu alokasi pusat,” sebutnya. (fir)

mereka. ‘’Mohon tenang kita harus tertib,tunggu apa yang akan disampaikan wakil walikota,’’ungkap beberapa CPNS berdekatan dengan wartawan. Pertemuan Tatong dan para CPNS yang telah menginap 4 hari di aula pemkot KK, baru dimulai sekira pukul 12.30 Wita. Agak tertunda beberapa menit karena Tatong izin untuk sholat Dzuhur. Sebenarnya Tatong telah tiba

di kantor DPRD sekira pukul 10.00 Wita, menggunakan kendaraan dinasnya DB 5 K. Mantan Nanu Bolmong ini dijemput Ketua Dekot KK Rustam Siahaan menuju ruang kerjanya. Setelah berembug dengan aparat keamanan dan ketua dekot KK, sekira 11.30 Wita para CPNS diundang ke ruang paripurna dekot yang bersebelahan dengan kantor walikota. Arak-arak demonstran masuk dengan tertib di ruangan sidang paripurna. Karena jumlah massa yang banyak, ruang paripurna tidak mampu menampung sekira 127 CPNS bersama orang tua yang

“Saya dan Walikota Bukan Rival” SEMUA pertanyaan dan kritik CPNS dijawab dengan tenang oleh Tatong. Dia pun menjawab apa adanya.“Saya bukan menghindar adik-adik dan ibu-ibu, tapi tiga hari terakhir ini, saya harus mengikuti acara ulang tahun lanjut usia tingkat nasional di Jakarta,” ujarnya. Tatong kembali menegaskan, NIP dan SK

tergantung Meneg PAN dan RB. Dia pun mengatakan, dirinya dengan wali kota tidak ada konflik. “Tidak seperti yang diwacanakan saya dengan wali kota ada rivalitas politik. Tidak ada. Apalagi dikatakan saya sudah mendzolimi. Sama sekali tidak,” tambahnya, sembari menegaskan, kalau pun permasalahan dikatakan karena suratnya yang masuk ke

Menpan, itu keliru. “Sebagai wakil wali kota, melekat pada saya sebagai pengawas. Kalau pun saya tidak bersikap benar, maka saya akan dipersalahkan. Apalagi, sudah keluar PP Nomor 19/2009. Saya hanya minta bersabar, karena Pemkot terus memperjuangkan. Saat ini wali kota bersama kepala BKD sedang berada di Jakarta,” tandasnya.(fir/ham)

Cabup-Cawabup Terancam Belum Masukkan LHKPN BOLAANG UKI — Para calon bupati (cabup) dan calon wakil bupati (cawabup) yang akan bertarung di Pemilihan Umum Kepala Daerah (pemilukada) di Bolaang Mongondow Selatan (Bolsel) dan Bolmong Timur (Boltim), terancam gugur dalam pencalonan. Pasalnya, sampai saat ini ke sembilan pasangan belum juga memasukkan Laporan Harta Kekayaan Pejabat Negara (LHKPN). Ketua Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Bolmong Sam Sachrul Mamonto mengatakan, pihaknya sampai dengan menjelang batas akhir pemasukkan LHKPN, yakni 8 Mei mendatang, belum juga menerima satu berkas pun dari pasangan calon yang akan bertarung di pemilukada Bolsel dan Boltim. Padahal, sudah diimbau untuk segera memasukkannya. “Seluruh pasangan terancam dianulir, kalau sampai dengan batas waktu yang ditentukan belum memasukkan LHKPN,” ujarnya, sembari mengatakan,

TEGUH: Sikap Ketua KPU Bolmong Sachrul Mamonto di penetapan caleg 2009 diharapkan berlanjut di pilkada Bolsel dan Boltim.

formulir LHKPN saat ini bisa diunduh (diambil) dari situs Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melalui internet. Sementara itu, sejumlah pasangan calon dan tim sukses yang berhasil dimintai keterangan, sebagian mengaku telah memasukkan LHKPN, dan sebagiannya lagi sedang dalam proses pengurusan. Herson Mayulu misalnya. Calon Bupati Bolsel dari PDI-P ini mengaku, sudah menyerahkan daftar kekayaannya. Bahkan mengaku, kalau dalam proses tersebut mereka difasilitasi langsung KPUD. “Sudah diserahkan,” kata

Mayulu. Terkait itu juga, salah satu tim sukses pasangan calon di Boltim, yakni pasangan Sudibyo Mamonto dan Diana Merukh mengaku, LHKPN mereka sedang dalam proses pengurusan. Dan dipastikan akan segera dimasukkan bersamaan dengan berkas lainnya sebagai syarat utama yang dituntut KPUD. “Kami secepatnya akan memasukkan daftar kekayaan pasangan yang diusung, dan nanti bersamaan dengan berkas lainnya,” kata Chandra Modeong Sekretaris Partai Hanura Boltim. (fir)

TERHARU: Dua CPNS perempuan tak kuas menahan tangis saat mendengar penuturan Tatong Bara di ruang sidang paripurna.

mendampingi anak-anaknya. Saat menunggu, para CPNS mulai melantunkan shalawat. Setelah massa tenang, Tatong yang mengenakan kemeja batik merah bermotif bunga, langsung mengambil posisi di meja pimpinan dekot didampingi Rustam dan Wakapolres Bolmong Kompol Boy Simanjuntak. Ajang curhat pun dimulai. Kepala Bagian (Kabag) Humas Pemkot Kotamobagu Roy Bara,menjadi moderator. Giliran pertama diberikan kepada Rustam. Dia mengatakan Dekot dan Pemkot tetap berusaha memperjuangkan agar NIP CPNS Kotamobagu dikeluarkan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Meneg PAN dan RB). ‘’Kami tetap berupaya MenPan mengeluarkan SK dan NIP semua CPNS. Dan kita harus optimis MenPan akan mengeluarkan,’’ujarnya. Setelah Rustam bicara, giliran Korlap Hendra Manggopa mengeluarkan uneg-uneg. “Kami hanya ingin meminta penjelasan sekaligus pertanggungjawabab dari Pemkot Kotamobagu akan NIP kami yang sudah 6 bulan belum juga dikeluarkan,” seru Hendra Meyti Kaawoan yang mengambil kesempatan kedua, hanya menegaskan kondisi yang terjdi saat ini merupakan bukti krisis kepemimpinan di Pemkot Kotamobagu. “Mereka, tidak lagi membela rakyatnya, justru mendzolimi rakyatnya,” tegasnya. Mendadak dari kelompok

CPNS perempuan mulai banyak meneteskan air mata. Setengah memohon mereka berharap surat kesepakatan yang sodorkan CPNS ditandatangani Tatong. “Kami hanya meminta ibu memperjuangkan nasib kami. Kasihan, kami sudah ada yang menikah, sudah punya anak. NIP kami itulah masa depan kami, dan itu juga untuk memberi makan anak kami,” kata Meyti menangis tersendu-sendu, sembari berjalan dari tempat duduknya ke arah Tatong, dan langsung menjabat bahkan menciumi tangan Tatong. Apa yang dilakukan Meyti, mendorong para CPNS lainnya bersama para orang tua, langsung menyerbu Tatong. “Saya tetap memperjuangkan nasib adik-adik dan anak ibu. Namun, semua itu keputusan Menpan,” tandas Tatong. Pertemuan yang berlangsung sampai sore tidak memberikan kepuasaan kepada CPNS. Mereka pun langsung melakukan penyegelan terhadap ruangan Tatong. Usai menggelar pertemuan dengan Tatong, para CPNS memblokir jalan. “Kalau begini, kami sudah tidak akan lagi memohon kepada pemerintah akan nasib kami,” koar Koordinator Lapangan (korlap) Hendra Manggopa. Tatong usai pertemuan mengaku dia tetap bertanggungjawab.“Saya merasa tidak membuat kesalahan. Jadi, saya tidak perlu merasa takut. Justru, pertemuan hari ini saya meminta,” kata Tatong.(fir/ham)

Dua Pejabat Bolsel Palsukan Pangkat BOLAANG UKI— Dua oknum pejabat di Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan (Bolsel), diduga telah melakukan pemalsuan SK kenaikan pangkat. Keduanya, menduduki jabatan yang sama, yakni sebagai Kepala Kantor dan Kepala Dinas. Padahal, kedua oknum itu dinilai belum layak memiliki pangkat eselon IV B. Informasi ini diperoleh dari sumber di lingkup Pemkab Bolsel. Kabar lainnya, sejumlah pejabat mempertanyakan pangkat dari kedua oknum Kadis itu. Pasalnya, terlalu cepat. Padahal pangkat mereka baru akan naik sekira bulan oktober, sesuai dengan masa waktu satu tahun memegang jabatan. “Kalau mau dipikir seharusnya kenaikan pangkat itu nanti Oktober mendatang, tapi mereka sudah dapat jabatan. Jelas kami curiga, karena kenaikan pangkat masih 4 bulan lagi,” ujar salah seorang pejabat di lingkup Pemkab Bolsel yang meminta namanya tidak dikorankan, sembari meminta Badan Kepegawaian Nasioanl (BKN) Regoinal IX Manado untuk memeriksa berkas pengusulan pangkat kedua

Kalau mau dipikir seharusnya kenaikan pangkat itu nanti Oktober mendatang, tapi mereka sudah dapat jabatan. Jelas kami curiga, karena kenaikan pangkat masih 4 bulan lagi,” Salah seorang pejabat di Pemkab Bolsel oknum pejabat eselon dua yang ada di Bolsel itu. Saat dikonfirmasi melalui Badan Kepegawaian Daerah (BKD), informasi itu sama sekali tidak diketahui. Selama ini, tidak ada usulan kenaikan pangkat pejabat eselon II. “Seharusnya usulan kenaikan seharusnya melalui mekanisme, yakni lewat BKD,” ujar salah seorang staf BKD. (fir)


20 Layout: fuad

SABTU 27 MARET 2 0 1 0

MANADO POST

JUMAT 04 JUNI 2 0 1 0

Layout: fuad

Puluhan Siswa SD-SMP Pesta Eha-Bond Ditemukan Warga, di Gedung PN Boroko BOROKO — Prilaku menyimpang diperlihatkan puluhan siswa Sekolah Dasar (SD) dan Sekolah Menengah Pertama (SMP) di Boroko. Kemarin, (Kamis, 3/6) sekitar pukul 10.30 Wita warga menemukan, puluhan siswa yang harusnya belajar di sekolah ditemukan sedang ‘pesta’

Torang lia (Kami lihat), banyak sekali anak-anak sekolah yang mengenakan seragam SD dan SMP berkumpul di dalam gedung, hampir setiap hari pada jam-jam sekolah.’’ Hartini dan Feri Warga menghirup aroma Eha-Bond jenis perekat (Lem), yang jika di hirup membuat orang teler. Ironisnya, kejadi tidak terpuji ini terjadi di gedung Pengadilan Negeri (PN) Kotamobagu di Boroko Kecamatan Kaidipang. Pantauan wartawan koran ini, gedung yang tak terawat itu situasinya berantakan. Berkas-berkas carut marut diduga dibongkar Anak Baru Gede (ABG). Disinyalir lokasi ini sudah dijadikan tempat berkumpul para pecandu lem aha-

bond. “Torang lia (Kami lihat), banyak sekali anak-anak sekolah yang mengenakan seragam SD dan SMP berkumpul di dalam gedung, hampir setiap hari pada jam-jam sekolah,” tutur Hartini dan Feri warga setempat. Bahkan, kaleng-kaleng EhaBond bekas mereka hirup berserakan di lantai gedung PN. Informasi yang dirang-kum, modus menghirup aroma lem itu, sudah dilakukan sejak lama oleh para ABG, apalagi sejumlah kaleng bekas lem ada yang sudah berkarat. Warga berharap prilaku menyimpang yang ditunjukan anak sekolah itu mendapat perhatian serius guru dan memperketat pengawasan disaat jam sekolah. “Ini tanda, pengawasan di sekolah lemah. Buktinya siswasiswa ini saat jam sekolah malah berada di luar,” terang Hartini. Sayangnya sejumlah siswa yang ditemukan oleh warga itu, langsung mengambil langkah seri alias melarikan diri. Mereka hanya meninggalkan puluhan kaleng lem Eha-Bond. Kepala Dinas Dikpora Drs Leksi Talibo SPd ketika dihubungi wartawan koran ini mengaku telah mengingatkan kepada para guru agar memperhatikan secara serius siswa masing-masing. “Kami juga sudah berkoordinasi dengan Satpol PP dan Polsek untuk menggelar razia saat jam sekolah,” kelitnya.(ayi/tas)

kabupatenpadi Mengenal Varietas Padi Unggul Baru Benih unggul baru menjadi hal yang sangat penting dalam berusahatani. Ketersediaan benih yang memenuhi kriteria enam tepat (varitas, waktu, tempat, mutu, jumlah dan harga) belum dapat dipenuhi melalui sistem perbenihan yang ada. BPTP (Balai Pengkajian Teknologi Pertanian ) NTB sedang mengembangkan varitas padi unggul baru. Mungkin ini bisa menjadi pilihan.

BENAHI: Masih banyak infrastruktur publik seperti ini yang perlu dibangun.

Tertibkan Bangunan Liar

Dinas PU Dinilai Rugikan Masyarakat BOROKO—Langkahpenertiban bangunan liar yang diambil DinasPrasaranaUmum(PU)menuaisorotanmasyarakat.Merekamenilaitindakan itu sama sekali tak terpuji, apalagi memberhentikan pembangunan usahawarga,berupakiosyangsedang dibangun. Padahal tidak ada sosialisasi atau pemberitahuan awal. “Tindakan itu sangat merugikan usaha kami. Pembangunan sudah hampir selesai, kenapa nanti sekarang diberikansuratpemberhentian.Tanpa ada sosialisasi atau semacam pengumuman dari pemkab, agar kami juga tidak lagi melakukan pembangunan,” tukas Loly salah satu warga Boroko yang ikut ditertibkan, sambil memperlihatkan surat edaran larangan pembangunan. Yangmenjadipertanyaanwarga,

surat pemberhentian pembangunan hanya ditandatangani oleh Kepala SeksiTataRuangdanIjinMendirikan Bangunan(IMB)DinasPURoslanny Humokor. Padahal, sebelumnya tak ada surat peringatan bahkan pemberitahun awal bahwa lokasi yang sedang dibangun warga lokasi yang tidak akan ada lagi pembangunan. “Kami sangat menghargai pemerintahtapicarasepertiinijelas-jelas hanya merugikan usaha perekonomian masyarakat yang lagi berkembang,” tukasnya. Kepala Seksi Tata Ruang dan IMB Dinas PU Roslanny Humokor ketika dikonfirmasi terpisah, tidak membantah adanya surat teguran tersebut. “Memang kami telah turunkan surat edaran pelarangan pembangunan,” ujar Humokor.

Soal pemberitahuan awal, katanya, Dinas PU masih kekurangan tenaga sehingga lewat jajaran kantor yang ada pemberitahuan awal, seharusnya menjadi tugas dari Sat Pol PP, Sangadi, maupun Camat setempat. “Langkah ini dilakukan karena memang ada bangunan yang tiba-tiba telah berdiri di lokasi terlarang sehingga kamis langsung memberikan surat larangan, “ papar Homokor. Lanjutnya, idealnya, ada bagian pengaturan dan pengwasan. Namun semuanya masih dilaksanakan sendiri lantaran minimnya tenaga pengawas di Dinas PU. “Soal pemberitahuan yang jelas sudah disampaikan kepada yang bersangkutan secara lisan. Jadi tidak benar jika dikatakan tak ada pemberitahuan awal,’ katanya.(ayi/tas)

Sintanur: umur tanaman 120 hari, bentuk tanaman tegak, tinggi tanaman 120 cm, anakan produktif banyak, warna batang hijau, posisi daun tegak sampai miring, daun bendera tegak, bentuk gabah medium atau sedang, warna gabah kurang bersih, kerontokan sedang, kerebahan agak tahan, tekstur nasi pulen, rasa nasi enak, kadar amilosa 18%, berat 1000 biji 27,4 gram, hasil 6 ton/ha gabah kering panen, tahan terhadap wereng coklat biotipe 1 dan 2 peka terhadap wereng coklat biotipe 3, tahan terhadap hawar daun bakteri strain III, peka terhadap strain IV dan VIII, sesuai untuk sawah irigasi dataran rendah sampai ketinggian <500 m di atas permukaan laut (dpl). Konawe: umur tanaman 110-120 hari, bentuk tanaman tegak, tinggi tanaman 100-114 cm, anakan produktif 15-18 batang, warna batang hijau, posisi daun tegak, daun bendera tegak, bentuk gabah panjang ramping, warna gabah kurang bersih, kerontokan sedang, kerebahan agak tahan, tekstur nasi pulen, rasa nasi enak, kadar amilosa 23%, berat 1000 biji 27-28 gram, hasil 5-8 ton/ha gabah kering panen, tahan terhadap wereng coklat biotipe 2 dan lebih tahan terhadap biotipe 3 dibandingkan dengan IR 64, tahan terhadap hawar daun bakteri strain III dan lebih tahan terhadap strain IV dibandingkan dengan IR64, dianjurkan ditanam pada lahan sawah pada ketinggian < 550 m di atas permukaan laut (dpl). Angke: umur tanaman 115 hari, bentuk tanaman tegak, tinggi tanaman 90 cm, anakan produktif banyak, warna batang hijau, posisi daun tegak, daun bendera tegak, bentuk gabah ramping, warna gabah kurang bersih, kerontokan tahan, kerebahan tahan, tekstur nasi pulen, rasa nasi enak, kadar amilosa 23%, berat 1000 biji 27 gram, hasil 6,8 ton/ha gabah kering panen, tahan terhadap wereng coklat biotipe 1,2 dan SU, tahan terhadap hawar daun bakteri strain III, IV dan VIII dengan gen ketahanan resesif Xa5, baik ditanam di lahan sawah dataran rendah sampai ketinggian 500 m di atas permukaan laut (dpl). (bersambung/(sumber: Pengembangkan Benih Padi Unggul Baru Untuk Melayani Kebutuhan Petani tulisan Dr. Mashur/agribisnis.deptan.go.id)


CMYK

21 KAMIS 03 JUNI 2 0 1 0

keluhanwarga Kembalikan Guru ke Habitatnya

Pejabat masih Minim

Keluhan: Ass..Bpk Bupati Bolmut. Klu boleh yg profesinx guru yg beralih fungsi supaya dikembalikan ke habitatx alias kmbli jdi guru..trims ats perhtian Bpk… 081356151xxxx Jawaban: Insya Allah jika mutasi digelar, semuanya akan dikembalikan sesuai job masing-masing dan disiplin ilmunya. Namun semuanya dikembalikan kepada Pak Bupati karena itu hak dan kewenangan beliau. Mudahmudahan tim Bapperjakat juga jeli melihat hal ini. Abdul Muis Suratinoyo Kabag Humas

p r e s t a s i Juara I, Bola Voli Putri Bolmut Wakili Sulut PERJUANGAN tim bola voli putri Sekolah Dasar asal Bolmut di Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN), menuai hasil optimal. Tim ini tampil sebagai juara satu bola voli putri tingkat provinsi, mengalahkan tim bola voli asal Kota Cakalang Bitung, di babak final. Tim besutan Joyo Mokodenseho yang dipimpin Fahira Modeong berhak mewakili Sulut di pentas nasional. Menurut Kepala Dinas Dikpora Drs Leksi Talibo, tim bola volly putri asal Bolmut ini akan mewakili Provinsi Sulut ke lebih tinggi. “Mereka akan mewakili Sulut mengikuti kejuaraan bola voli SD, di tingkat nasional di Jakarta. Jadwalnya Minggu pertama Agustus nanti,” tutur Talibo. Untuk Sekolah Menengah Pertama (SMP), yang akan mengikuti kegiatan yang sama, juga akan diberangkatkan pada Senin (7/6) pekan depan. Menurut salah satu guru Olahraga SMP sekaligus Pembina (official), Mursalin Hamzah saat ini dirinya masi mengumpulkan berkas siswa guna persyaratan dalam mengikuti kegiatan O2SN.(ayi/tas)

Tinjau Kesiapan Lokasi TMMD

Bangun Jalan Sepanjang 1,3 Km

MINIM: Pejabat yang bisa masuk di eselon II masih kurang. Namun, Pemkab terus melakukan terobosan melalui pelatihan. Tampak pejabat Bolmut ketika mengikuti lokakarya nasional belum lama ini

HD Dukung FPT BOROKO – Meski menyatakan dukungan terhadap pelaksanaan fit and propertest kepada calon pejabat, namun Bupati Bolmut Drs Hamdan Datunsolang (HD), mengaku belum bisa menerapkannya. Alasannya, sumberdaya manusia dan pejabat yang diperlukan untuk posisi-posisi tersebut masih sangat minim. ‘’Usulan melakukan fit and propertest adalah langkah

maju untuk membangun Bolmut. Tapi, harus diakui saat ini sumberdaya manusia pejabat di Bolmut masih kurang,’’ katanya kepada wartawan koran ini, kemarin. HD menambahkan, pejabat yang memenuhi syarat sesuai dengan eselon dimaksud masih sangat minim. Bahkan, SDM yang memiliki kompetensi sesuai dengan jabatan masih bisa dihitung dengan jari. Tetapi lanjutnya, proses perjalanan pemerintahan ke depan tetap akan mendekati pola pada seleksi

pejabat yang ideal. “Penempatan pejabat akan dilakukan sesuai dengan kompetensi dan keahliannya. Sehingga diharapkan dengan mutasi jabatan ini akan mampu mendinamiskan roda pemerintahan sehingga pejabat yang akan memangku jabatan harus kerja keras dan siap ditempatkan di mana saja,” jelas Hamdan sambil mengucapkan terima kasih kepada masyarakat yang mendukung dan memberikan masukan tehadap mutasi yang akan dilaksanakan dalam waktu dekat ini.(ayi/tas)

BOROKO — Bupati Bolmut Hamdan Datunsolang turun langsung meninjaukesiapanlokasikegiatanTentara Manunggal Masuk Desa (TMMD), di Desa Tombulang Kecamatan Pinogaluman, kemarin. Peninjauan ini dilaksanakan dalam rangka kunjungan kerja Kepala Staf Kodam (Kasdam),VIIWirabuanaBrigjenTNI AmrilAmirTMMDdiKabupatenPadi. Menurut Kabag Humas Pemkab Abdul Muis Suratinoyo, kunjungan kerja jenderab bintang satu itu merupakan kehormatan bagi warga Bolmut. Apalagi dengan masuknya TMMD. “Ini tentunya menjadi kehormatan bagi warga Bolmut dengan kehadiran Kasdam,” kata Muis. Lokasi yang ditinjau bupati adalah proyek pembukaan jalan baru dan pengerasan sepanjang 1.300 km, penimbunan talud 450 meter serta pembuatan jembatan di Desa Kayu Ogu. “Pekerjaannya telah dimulai oleh jajaran TNI sebelum TMMD dibuka, makanya proyeknya diperiksa,” ujar Muis.

Hamdan Datunsolang

Kunjungan kerja Kasdam VII Wirabuana ini, diawali dengan upacara pembukaan yang akan dipusatkandilapanganolahragaDesa Buko dipimpin Brigjen TNI Amril AmirsebagaiInspekturUpacara(Irup). Sesudah itu rombongan meninjau lokasi pelaksanaan TMMD dan dilanjutkan ke lokasi Bela Negara. “Acara ini nantinya akan dihadiri Danrem, Bupati dan Ketua DPRD se Bolmong Raya, Dandim se Sulut sertaSKPDyangadadijajaranPemkab Bolmut,” tutup Muis.(ayi/tas)


MP

Ada persoalan kemasyarakatan, atau ada peristiwa maupun kegiatan di sekitar lingkungan Anda?

23

SMS atau Hubungi

0813 4009 0044 J U M A T , 4 J U N I 2 0 1 0

Layout: Budi Santoso

k e l u h a n w a r g a Coret Pengurus Bermasalah SEBAGAI masyarakat Minut, kami mengharapkan KPU melakukan verifikasi sesuai aturan. Kalau ada pengurus parpol di Minut ganda, sebaiknya lakukan verifikasi sampai DPP partai masing-masing. Jangan segan-segan mencoret dukungan yang tidak sah sesuai aturan partai. Ley, Airmadidi KPU tentunya tidak akan masuk ke wilayah kepentingan partai politik. KPU akan bertindak sesuai aturan. Keabsahan partai yang sah tentunya ditangan DPP partai masing-masing. Yang jelas, KPU akan lakukan verifikasi sesuai dengan aturan. Willem Pantow, Ketua KPU Minut.

Verifikasi Demokrat Buntu KPU Kejar ke DPP AIRMADIDI—Verifikasi KPU Minahasa Utara (Minut) di DPP Partai Demokrat (PD) soal dua kepengurusan DPC PD Minut sepertinya buntu. KPU belum mendapatkan jawaban yang pasti. Padahal hari ini (4/6) akan diumumkan ke publik hasil verifikasi ke DPP. Humas KPU Fredy Sirap mengakui verifikasi yang dilakukan KPU. Menurutnya, dalam pendaftaran calon, ada empat partai yang memberi dukungan kepada calon yang berbeda. Seperti PD kepada calon Sompie Singal-Yulisa Baramuli (SBY) dan Netty Pantow-

Inggried Sondakh (PASTI. Begitu juga PAN memberi dukungan kepada SBY dan pasangan Fransiska M Tuwaidan-Welly Kumentas (TUNTAS). Partai Barisan Nasional (Barnas) juga sama. Barnas memberi dukungan kepada SBY dan pasangan Paul Nelwan-Arnold Lumentut (PATUT). PPRN juga memberi dukungan kepada TUNTAS dan PATUT. “Semua diverifikasi,” kata Sirap. Dia melanjutkan, pihaknya agak kesulitan lakukan verifikasi di DPP PD. Disana (Jakarta) terjadi kesalahpahaman dengan DPP PD, sehingga mereka tidak mau

Yulisa Baramuli Inspirator Bagi Perempuan Minut BERBAGAI telah diY u l i s a SH dalam sebagai perempuan. y a n g

bukti nyata tunjukkan Baramuli perannya

Perempuan” dibentuk sebagai wadah untuk menyalurkan pendapat dan pikiran dalam keikutsertaan perempuan yang secara aktif mendorong percepatan pembangunan di segala bidang guna mewujudkan masyarakat adil dan makmur. Ini dipercayakan kepada Clara Makadada, SSos, dibantu Sevana Turangan serta Telly Pandean sebagai sekretaris dan bendaharanya. Ke depannya, LSM “Semangat Perempuan” yang dideklarasikan di kediaman Yulisa Baramuli di desa Tarabitan, Likupang Barat Jumat pekan lalu dengan dihadiri ratusan perempuan ini, berkomitmen untuk menyatukan visi perempuan dalam perannya memajukan Minahasa Utara. “Anggapan masyarakat bahwa peran perempuan yang hanya berkisar di wilayah dapur, sumur dan kasur sudah harus dihilangkan. Perempuan masa kini harus lebih berkontribusi dalam berbagai bidang seperti yang telah ditunjukkan Yulisa Baramuli yang banyak memberi inspirasi bagi kaum perempuan tidak hanya di Minahasa Utara dan Sulawesi Utara namun bahkan nasional,” tandas Clara Makadada, Ketua LSM Semangat Perempuan yang juga dikenal sebagai aktivis yang cukup vokal menyuarakan aspirasi perempuan ini. Sejumlah bukti lain mengenai kiprah Yulisa Baramuli dalam memajukan perempuan adalah sebagai penerima penghargaan Kartini Award tahun 1998 dari Presiden Republik Indonesia. Prestasi-prestasi yang diraih calon wakil bupati yang akan mendampingi Sompie Singal dalam pemilihan kepala daerah mendatang. Sudah jelas telah memberi inspirasi bagi kaum perempuan khususnya di Minut yang ingin atau turut memajukan pembangunan di Kabupaten penerima piala Adipura ini Selain itu, Yulisa Baramuli juga telah mendirikan koperasi perempuan yang jumlahnya kini mencapai 19 unit koperasi yang telah didirikan dan menjadi binaan ibu muda yang terkenal ramah dan selalu tampil enerjik itu. (adv/*)

Wanita memiliki dedikasi tinggi terhadap pembangunan d i Kabupaten Minahasa Utara kini menjadi calon wakil bupati. Sebagai seorang figur pemimpin yang aktif dalam berbagai kegiatan sosial, sosok Yulisa B a r a m u l i dianggap banyak memberi inspirasi bagi kaum perempuan Minahasa Utara. A t a s dedikasinya itu, calon wakil bupati yang bakal mendampingi Sompie Singal pada periode pemerintahan mendatang, didapuk menjadi Pembina Lembaga Swadaya Masya-rakat (LSM) “Sema-ngat Perem-puan”. S e b u a h L e m b a g a S w a d a y a Masyarakat (LSM) yang dikawal oleh sejumlah tokoh perempuan di tanah Tonsea, yang eksistensinya sudah tidak diragukan lagi. Bahkan telah banyak berperan dalam kemajuan pembangunan serta peningkatan kualitas perempuan di Minahasa Utara. Di antaranya, Altje Singal-Polii SH, Msc, yang dipercayakan sebagai Penasehat, Dra Mireike Dengah, MSi dan Ir I UmbohSumayku, sebagai Pengarah dan Pengawas organisasi. Serta juga sederet nama tokoh perempuan dari kalangan Rohaniwati, Pengusaha, Politisi, Praktisi Hukum, Budayawati, Aparat Pemerintah serta kalangan Aktivis Sosial, Lingkungan dan Kesehatan. Sompie Singal, Ketua Umum DPP PD Anas Urbaningrum dan Yulisa Sebagai ketuanya, LSM “Semangat Baramuli.

menandatangani berita acara verifikasi. Padahal KPU hanya menanyakan siapa pengurus yang sah, tanpa masuk ke ranah politik PD. “Tapi itu semua akan diupayakan agar secepatnya selesai. Sehingga penentuan p e n g u r u s Willem Pantouw partai yang sah dapat diketahui,” kata Sirap, kemarin seraya mengatakan,

pengumuman direncanakan hari ini (4/6) atau paling lambat Sabtu (5/6). Ketua KPU Minut Willem Pantouw mengatakan, setelah mendapatkan hasil di DPP, pihaknya akan pleno. “Kita tunggu saja siapa-siapa calon yang bisa diakomodir. Pastinya KPU akan m e l a k u k a n verifikasi itu sesuai aturan,” ujarnya.(sky/van)

TUNTAS Lantik Ribuan TS KALAWAT—Ribuan massa memadati pelantikan tim sukses (TS) pasangan calon bupati (cabup) dan calon wakil bupati (cawabup) Fransisca M Tuwaidan dan Welly Kumentas (TUNTAS), di Hotel Sutan Raja kemarin. TS yang dilantik bertekad memenangkan TuwaidanKumentas menjadi pasangan bupati dan wakil bupati periode 2010-2015. TS yang dilantik merupakan perwaki-lan di setiap desa dan kelurahan yang di Minut dengan jumlah sekitar 12 ribu orang. “Semoga TS yang dilantik ini dapat bersatu untuk kemenangan TUNTAS dan juga kemenangan masyarakat Minut,” ujar Tuwaidan, kemarin. “Belasan ribu TS ini diharapkan dapat memberikan kontribusi untuk kemenangan dalam pilkada nantinya. Dan TUNTAS akan lebih mengutamakan kepentingan rakyat Minut untuk pembangunan Minut ke depan,” tambah

Fransisca Tuwaidan berbicara dihadapan para tim suksesnya, kemarin (3/6) di Hotel Sutan Raja Watutumou.

Tuwaidan. Cawabup Welly Kumentas juga tampak begitu bersemangat saat menyampaikan komitmen membangun Minut. Katanya, dengan pelantikan TS ini, pihaknya berharap semua dapat menyusun kekuatan untuk bersama-sama menggapai kemenangan demi kejayaan TUNTAS dan masyarakat Minut. Sudah saatnya

pemimpin menjadi tokoh yang peduli kepada masyarakat, dan hal itu yang akan diwujudkan TUNTAS ketika terpilihnya nanti. “Mari kita satukan pilihan ditanggal 3 Agustus nanti untuk memilih TUNTAS demi kejayaan Minahasa Utara. Tekad kami membawa masyarakat Minut ke arah yang lebih baik,” jelas Kumentas, saat memotivasi sejumlah TS, kemarin. (sky/van/**)

Dinkes Prioritas Bangun Puskesmas Kauditan AIRMADIDI—Meningkatkan pelayanan kesehatan, Dinas Kesehatan (Dinkes) Minahasa Utara (Minut) berupaya agar pemerataan pembangunan di bidang kesehatan terus dikembangkan. Salah satu contoh konkrit, saat ini Dinkes memprioritaskan pembangunan Puskesmas Kauditan berstandar nasional. Kadis Kesehatan Minut, dr Lilly Lengkong MKes mengatakan, untuk mendapatkan bangunan pelayanan yang representative, pemerintah Minut akan membuat puskesmas yang

baru bagi masyarakat kecamatan Kauditan. Pembangunan itu akan segera dilakukan. Ini nantinya menuju kabupaten Minut yang tetap sehat dan untuk tahapan pelayanan kesehatan yang lebih mantap, sehingga semua wilayah di Minut dapat terlayani dengan baik. “Soal pelayanan kesehatan dengan fasilitas memadai, pemerintah kabupaten tetap serius untuk realisasikannya,” ujar Lengkong, kemarin. Dia menambahkan, pengerjaan Puskesmas Kauditan sudah akan dimulai dengan

Lilly Lengkong

anggaran Rp1,2 miliar. Anggaran pembangunan dari Dana Alokasi Khusus (DAK) APBN. sky/van)

Tanaman Kakao Dikembangkan AIRMADIDI—Dinas Pertanian, Peternakan dan Perkebunan (Distanakbun) Minahasa Utara (Minut) mulai mengembangkan tanaman Kakao. Tahap pertama ini, beberapa Desa di kecamatan Kema sudah ditanami tanaman perkebunan tahunan ini. Kadis Distanakbun Minut Ir Wangke S Karundeng mengatakan, tahap pertama ini tanaman Kakao di Minut

Wangke S Karundeng

sudah mulai dikembangkan di beberapa desa seperti Desa Lilang, Tontalete dan desa lain di kecamatan Kema. Luas wilayah pengembangan berjumlah 100 hektar. Pengembangan tanaman itu dilakukan oleh lima kelompok. “Peluang tanaman Kakao itu sangat baik untuk daerah Minut dalam memberikan kontribusi ekonomi daerah,” jelas Karundeng, kemarin. (sky/van)


CMYK

24

MP

JUMAT 04 JUNI 2 0 1 0

Ada persoalan kemasyarakatan, atau ada peristiwa maupun kegiatan di sekitar lingkungan Anda?

SMS atau Hubungi

0813 4018 8259 Layout: fuad

3 M PNPM Terancam Dikembalikan Akibat Lambatnya Pemekaran Kawangkoan TONDANO- Dana PNPM berbandrol Rp3 miliar yang diperuntukkan untuk Kecamatan Kawangkoan Utara, Kawangkoan Barat, dan Kakas Barat, terancam dikembalikan ke Pemerintah Pusat. Pasalnya, sampai saat ini peresmian pemekaran 3 kecamatan tersebut tak kunjung dilakukan. Menurut bocoran yang diterima wartawan koran ini, Kordinator PNPM-MP Propinsi memberikan batas akhir sampai dengan akhir bulan Juni. Bila sampai batas yang ditentukan tak kunjung ada peresmian kecamatan, maka dana tersebut akan dikembalikan ke pemerintah pusat. Menanggapi ini sendiri Kapala Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintah Desa Glady Kawatu SH ketika dikonfirmasi koran ini mengungkapakan, dirinya meminta waktu untuk berkordinasi dengan Pemerintah Provinsi

terkait pemekaran tiga kecamatan tersebut. “Beberapa waktu lalu saya telah bertemu dengan Kepala Biro Pemerintahan dan Humas Pemerintah Provinsi dan mereka mengatakan akan mengagendakan kunjungan lapangan. Mudah-mudahan pemekaran 3 kecamatan ini bisa dipercepat dan dana sebesar Rp3 miliar tidak dikembalikan ke pusat, tetapi digunakan untuk pembangunan di tanah Toar Lumimmut,” ujar Kawatu. Di tempat terpisah generasi muda Kawangkoan Joppy Lumintang kepada wartawan mendesak agar masalah pemekaran kecamatan bisa tuntaskan dan dana tersebut bisa digunakan untuk pembangunan infrastruktur di kecamatan. “Jangan bawa pemekaran kecamatan ke ranah politik, apalagi sampai mengorbankan masyarakat,” tegas Lumintang. (ylo)

Pembangunan SMK Tombariri Lamban TOMBARIRI- Pembangunan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri 1 Tombariri lamban. Sekolah yang dibangun di Desa Mokupa itu sampai saat ini pengerjaannya baru sekitar 30 persen. Pembangunan SMK Negeri I Tombariri ini sendiri menelan anggaran kurang lebih Rp2,2 miliar. Kadis Pendidikan Minahasa Frits Muntu S.Sos saat dihubungi wartawan koran ini menjelaskan, alokasi anggaran untuk pembangunan SMK Tombariri dilakukan dua tahap. Pencairan bertahap ini yang menyebabkan pembangunannya jadi lamban. “Tahap pertama 2009, anggaran yang dikucurkan sebesar Rp1,3 miliar dimana dana Pemerintah Pusat sebesar Rp900 juta dan pemerintah kabupaten sebesar Rp400 juta,” tegas Muntu. Ketika disinggung berapa besar alokasi dana tahap II tahun 2010 yang

dikucurkan Pemerintah Pusat? Muntu menjelaskan dana tahap II yang dikucurkan pusat sebesar Rp700 juta dan Pemkab sebesar Rp500 juta. “Memeng untuk tahap II pekerjaan pembangunan sekolah baru selesai 30 persen, namun saya yakin sebelum batas yang ditentukan bulan Desember, sekolah ini sudah selesai dan dapat diresmikan,” tegas Muntu. Ditempat terpisah beberapa orang tua murid yang ada di Kecamatan Tombariri lebih khusus di Desa Mokupa, berharap agar pembangunan sekolah tersebut dapat selesai secepatnya dan bisa digunakan secara maksimal oleh siswa. “Kami sangat bersyukur dengan dibangunnya SMK Negeri I Tombariri. Karena dengan demikian anakanak kami tidak perlu lagi ke Manado untuk menimbah ilmu,” tegas Sul Tambahani. (ylo)

keluhanwarga Kesal Kinerja Dinas Kehutanan-Polisi Keluhan

Saya kesal kinerja Pemerintah Kabupaten Minahasa dalam hal ini Dinas Kehutanan dan Polres yang terkesan selalu menyusahkan warga bila ingin memindahkan rumah panggung dari Minahasa ke Manado. Pasalnya walau kami telah mengantongi izin dari Hukum Tua, di jalan masih dihadang oleh petugas Dinas Kehutanan dan Polisi. Apa memang harus ada izin lengkap untuk memindahkan rumah sendiri? (Marthen Sondakh) Jawaban Petugas tidak pernah menyusahkan masyarakat, namun aturanlah yang harus ditaati. Walau rumah panggung tersebut milik pribadi, namun tetap ada izin asal-usul kayu dari mana dan juga izin angkut agar tidak ada masalah. (Ir Wenny Talumewo, Kadis Kehutanan )

MAKIN DEKAT: P2KL menyerahkan draf pembentukan Kota Langowan ke Ketua DPR-RI melalui staf ahli Ketua DPR-RI H Nuzran Joher.

Komisi II DPR-RI Terima Rekomendasi Kota Langowan LANGOWAN-Setelah rekomendasi Kota Langowan diserahkan ke Depdagri dan diterima langsung oleh Subdit Penataan dan Pembinaan Daerah Pemekaran Wilayah III Indrajaya Ramzie. Kamis (3/6) kemarin, berkas pemekaran Kota Langowan dibawa oleh Panitia Pemekaran Kota Langowan yang terdiri dari Ketua Jeffry Pay, Denny Tombeng (Wakil DPRD Minahasa), Jefry Sambur, Daniel Pangemanan, dan Jackried Maluenseng ke Komisi II DPR-RI. Di Komisi II ini sendiri, rombongan langsung dijemput oleh Wakil Ketua Komisi II yang membidangi pemekaran Ganjar Pranowo. Berkas langsung diserahkan di Sekretariat Komisi II. Bukan hanya itu saja, rombongan P2KL juga bertemu dengan staf ahli Ketua DPR-RI H Nuzran Joher SAg.

Menurut Ganjar Pranowo, berkas yang telah diterima akan diproses sesuai aturan yang berlaku. “Saat ini kami sementara menunggu rancangan gran desigen otonomi daerah yang baru. Namun sebagai wakil rakyat kami sangat menghargai aspirasi warga Langowan yang ingin menjadi daerah otonom,” ujarnya. Diterimanya berkas pembentukan Kota Langowan oleh DPR-RI dalam hal ini Komisi II dan Ketua DPRRI, sangat direspon masyarakat Kota Langowan. Menurut tokoh masyarakat Langowan Vence M Raranta SH, pembentukan Kota Langowan harus dipicu. “Saya berharap agar Komisi II DPR-RI yang membidangi pemekaran dapat membahas secepatnya pembentukan Kota Langowan agar supaya tahun 2011, Langowan sudah bisa menjadi daerah otonom,” tegas Ratanta. (ylo)

w a r t a p e m k a b Vreeke Lantik Badan Tadzkir PNS KAMIS (3/6) kemarin Bupati Minahasa Stefanus Vreeke Runtu melantik Badan Tadzkir Pegawai Negeri Sipil (PNS) Kabupaten Minahasa 2010-2013. Hadir dalam acara ini, Sekda Minahasa Drs Jan F Soriton DEA, Asisten III Drs Max Mantiri dan segenap jajaran Pemerintah Kabupaten Minahasa. Dalam sambutannya SVR menyampaikan banyak selamat untuk pengurus Badan Tadzkir PNS Kabupaten Minahasa dan berharap akan melaksanakan tugas dengan baik. “Kehormatan dipilih menjadi pengurus, haruslah disertai dengan pengabdian dan dedikasi yang tinggi diberangai dengan kerja keras,” harap SVR. Lanjutnya, tugas utama badan ini adalah untuk membangun hubungan dengan Allah dan manusia. “Sebagai wadah menampung aspirasi, tentunya akan mampu bekerja sama dengan pemerintah Kabupaten Minahasa dalam rangka meningkatkan ukhuwah Islamiah sesama PNS muslim Kabupaten Minahasa, serta meningkatkan peran aktif kelembagaan muslim untuk partisipasi dalam kelancaran pelaksanaan tugas pemerintahan daerah dalam menjalankan roda pemerintahan pengurus,” ungkap Vreeke. AdapunpengurusBadanTadzkiryangbaruterbentuk,KetuaDrsAhmad Nurhamidin, Wakil Ketua I Drs Syarifudin Thayeb, Sekretaris Irwan Maswonggo S.Sos, dan Bendahara dr Mariam Jusuf. (ylo)


CMYK

J U M A T , 4 J U N I 2 0 1 0

art: rusman linggama/manando post

0 ZIMBABWE

25

BRASIL 3

PAMER SKILL BRASIL sepertinya masih terlalu tangguh bagi Zimbabwe. Dalam laga ujicoba yang dihajat di National Sports Stadium, Harare, Kamis (3/6) dinihari WIB, tim Samba pamer skill lewat kemenangan 3-0 atas lawannya. Kendati menghadapi pemegang lima gelar juara Piala Dunia, anak-anak asuh Norman Mapeza tentu tidak ingin menuai malu di hadapan 60 ribu pendukungnya di Stadion Nasional Harare. Tuan rumah mendapat peluang membuka keunggulan di menit 10 melalui tendangan bebas Antipas. Sayang, tendangannya masih melebar. Sembilan menit berselang, Zimbabwe kembali mengancam gawang Julio Cesar. Berawal dari pergerakan Benjani Mwaruwari yang berhasil mengelabui Lucio, bola jatuh ke kaki Caruro. Tanpa pikir panjang, Caruro segera melepaskan tendangan kencang kepada kiper Inter Milan yang berhasil menyelamatkan gawang. Enggan terus-menerus memberikan ruang bagi tuan rumah, Brasil pun mulai bergerak. Memasuki menit 24, Robinho melepaskan tendangan spekulasi yang cukup berbahaya ke gawang Sibanda. Beruntung, Sibanda masih berhasil menjaga skor tetap 0-0. Dua menit kemudian, kerjasama Ricardo Kaka dan Luis Fabiano juga nyaris membuka keunggulan bagi anak-anak Selecao. Sayang, tendangan Fabiano masih melebar di sisi gawang. Malapetaka dialami Brasil di menit 26 ketika Cesar harus meninggalkan lapangan karena cedera. Belum diketahui cedera apa yang dialami kiper nomor satu Tim Samba, namun Heurel-

ho Gomes segera masuk menggantikan posisinya. Gol yang ditunggu skuad asuhan Carlos Dunga akhirnya datang, tiga menit menjelang akhir babak pertama. Adalah Michel Bastos yang membuat para pendukung Selecao bersorak melalui eksekusi tendangan bebas ciamik. Sibanda pun hanya bisa pasrah melihat jala gawangnya bergetar.

Gol Bastos ini sekaligus membenarkan alasan kenapa kemudian Dunga sampai membiarkan bek kiri Real Madrid, Marcelo, tidak dipanggil. Kualitas dan determinasi pilar Lyon ini tergambar dari eksekusi tendangan bebas yang super akurat ke gawang Zimbabwe. Dua menit berselang, Sibanda kembali dipaksa memungut bola. Robinho menuntaskan upayanya yang gagal dengan memaksimalkan umpan cantik

Douglas Maicon. Keunggulan 20 untuk Brasil tidak berubah hingga turun minum. Mapeza berusaha memberi suntikan tenaga baru bagi timnya di babak kedua. Dia menarik keluar Caruro dan Benjani untuk memasukkan Nyoni dan Nkhata di menit 54. Namun, tidak lama berselang, tim tamu justru memperbesar keunggulan menjadi 30. Berawal dari permainan satudua cantik Dani Alves dan Julio Baptista, bek tangguh Barcelona memberikan bola kepada Elano yang tanpa kesulitan menjebol gawang Sibanda. Hanya berselang dua menit, Robinho nyaris mencetak gol kedua dan memberi kemenangan 4-0 untuk Selecao. Sayangnya, tendangan voli Robinho masih jauh melebar di sisi gawang Sibanda. Hingga wasit membunyikan peluit panjang terakhir, Brasil terus menggeber serangan. Meski begitu, bukan berarti Zimbabwe hanya tinggal diam. Antipas mencoba peruntungannya di depan gawang Gomes setelah melewati penjagaan Luisao. Namun, upaya Antipas masih jauh dari sasaran. Bagi Brasil sendiri, kemenangan dari laga ujicoba jelang Piala Dunia ini merupakan kali ketujuh secara beruntun yang telah diraih sejak Juni dua tahun lalu. Sebelum tampil ke putaran final di Afrika Selatan, pertengahan Juni nanti, Brasil masih akan mengasah lagi kemampuannya dengan menjajal Tanzania pekan depan. Sayang, kemenangan Brasil di laga persahabatan tersebut harus dibayar mahal dengan cederanya Cesar. Belum diketahui pasti cedera yang menimpa kiper Inter Milan itu. (glc) UNJUK GIGI: Ricardo Kaka dkk sempat kesulitan meladeni permainan ngotot Zimbabwe

Bakal jadi Bintang

Keyakinan Simao KEYAKINAN besar dada winger tim

OPTIMIS: Simao Sabrosa

kini membuncah di nasional Portugal Simao. Ia menegaskan penampilan timnya saat ini semakin terlihat matang untuk menghadapi putaran final Piala Dunia, pertengahan Juni nanti di Afrika Selatan. “Kami tak kehilangan ambisi. Kami justru berharap bisa melangkah sejauh yang kami bisa di Piala Dunia nanti,” katanya kepada laman resmi fifa. “Kami sadar semua ini harus dilalui secara bertahap dan yang pertama kami akan berusaha tampil sebaik mungkin menghadapi Pantai Gading. Untuk tahap pertama itu kami harus bisa berkonsentrasi penuh, setelah itu baru langkah selanjutnya. Kami berharap bisa melangkah sejauh mungkin.” “Jika kami bisa memberikan semua yang kami miliki dalam keuletan, kesenangan dan komitmen bersama seperti yang sudah kami miliki sekarang, rasanya kami akan mampu untuk bisa mendapatkan hasil bagus di Piala Dunia,” kata winger Atletico Madrid ini. “Meski demikian rasanya memang sulit untuk merancang sebuah target mati. Yang pasti faktanya sejauh ini kami semakin membaik dalam hal sebagai pemain maupun sebagai sebuah tim,” ujarnya. (glc)

MIRIP BASTEN: Robin van Persie sedang mendengarkan arahan dari Pelatih Belanda Bert van Marwijk.

BUKAN Lionel Messi, Cristiano Ronaldo, atau Wayne Rooney yang bakal menjadi bintang Piala Dunia Afrika Selatan. Ruud Gullit sudah mengantongi satu nama yang bakal bersinar di Afsel. Legendaris AC Milan malah menunjuk striker Timnas Belanda Robin van Persie yang akan menjadi pahlawan. Padahal Van Persie sempat dibekap cedera panjang di Arsenal. “Saya bilang Van Persie akan menjadi bintang buat kami karena saya melihat kemiripan dengan yang dialami Van Bastem,” kata Gullit. “Dia cedera pada 1988 dan kemudian kembali menunjukkan ketajamannya. Kami mengakhiri turnamen dengan hasil yang bagus, dan dialah alasan saya menunjuk Van Persie,” lanjut pria yang berambisi melatih Timnas Australia. “Sulit mengatakan Rooney akan melakukan hal yang sama seperti ketika dia membela Manchester United. Demikian juga dengan Messi, Ronaldo, atau (Ricardo) Kaka,” pungkasnya seperti dilansir Goal, Rabu (3/6/2010). (okc)

Ekspresi Pemain Inggris Saat Menanti Telpon Panggilan Timnas

Defoe Dikerjain Asisten Capello, Walcott Duga Telpon Iseng Tampil bersama timnas di pentas piala dunia adalah impian setiap pemain. Saat Fabio Capello dan para asistennya menelpon pemain-pemain yang akan diberangkatkan ke Afsel dan yang tidak, ekpresi beragam diperlihatkan sejumlah pemain.

TATAP AFSEL: Jermain Defoe merasa seperti ditelpon juri American Idol, Simon Cowell.

GAGAL berlaga di Piala Dunia akan menjadi mimpi buruk bagi striker Tottentam Hotspur, Jermain Defoe. Sedikit banyak Defoe paham betul bagaimana rasanya mimpi buruk tersebut. Asisten Fabio Capello, Franco Baldini sempat memberinya “kabar

buruk” ini. Untungnya itu hanya lelucon dari Baldini Defoe saat itu sedang menunggunungu sebuah telepon yang akan mengkonfirmasi namanya sebagai bagian dari skuad resmi The Three Lions di rumah ibunya. Setelah pada 2006 lalu gagal berlaga di PD Jerman, Defoe benar-benar merasa tegang ketika telepon di rumah ibunya berbunyi di siang bolong. Defoe lalu mengangkat telepon tersebut. Sementara di seberang lainnya, Baldini melonggarkan tenggorokannya, terdiam sejenak, lalu berujar pada pemain berusia 27 tahun tersebut: “Saya benar-benar minta maaf, Saya

takut ini merupakan berita buruk.” Keringat mungkin menetes di kening Defoe, dan sementara dalam pikiran Defoe terbayang mimpinya yang hancur, Baldini menambahkan: “Berita buruknya adalah kamu tidak bisa berlibur saat ini karena kamu harus terbang ke Afrika Selatan.” Defoe langsung lega. Baldini nampaknya tidak tahu bahwa hari itu saking tegangnya Defoe terbangun awal sekali, beberapa jam sebelum matahari terbit. Meski begitu Defoe tidak merasa sakit hati karena telah dikerjai Baldini. Defoe mengungkapkan bahwa saat itu dia merasa ketakutan. “Telepon itu datang di siang bolong

jadi penungguan saya terasa sangat lama sekali. “Saya tidak mempercayainya, rasanya seperti Simon Cowell (juri American Idol) yang menelepon saya. Saya benar-benar bergairah saat ini dan tidak sabar untuk segera berlaga di Piala Dunia, tutur Defoe. Lain Defoe lain Theo Walcott. Winger Arsenal Theo Walcott rupanya sempat mengira dirinya dikerjai oleh Capello. ia rupanya tidak langsung percaya bahwa dirinya tak masuk skuad. Daily Express melaporkan, Walcott yang diketahui tengah bermain golf saat menerima telepon dari Don Fabio justru sempat mengira telepon itu tidak lebih dari ulah iseng. (lpc/okc)


26

Layout: fuad

JUMAT 04 JUNI 2 0 1 0

Sukses Ganda

PELATIH Ricki Herbert boleh dikata adalah pesepakbola Selandia Baru yang meraih sukses ganda. Saat masih aktif menendang si kulit bundar, Herbert termasuk salah satu dari pemain yang mengantar Selandia Baru menembus putaran final Piala Dunia 1982. Sukses di level pemain dibawanya saat menjadi pelatih tahun ini.

Herbert mengandalkan pengalamannya sebagai pemain untuk menangani tim Selandia Baru saat ini.(glc/ras)

Grup F

Selandia Baru

Prestasi Kedua

ANDALKAN PENGALAMAN: Ricki Herbert

Benteng Pertahanan BICARA bintang lapangan hijau, memang sangat minim di dalam tim Selandia Baru. Tapi paling tidak arsitek Ricki Herbert masih bisa mengandalkan beberapa nama. Salah satunya di sektor pertahanan adalah Ryan Nelsen. Pemain yang merumput bersama Blackburn Rovers ini termasuk pemain bintang yang dimiliki Selandia Baru saat ini. Dia menjabat sebagai kapten tim dan menjadi penggalang utama jantung pertahanan Selandia Baru.(glc/ras) KAPTEN TIM: Ryan Nelsen

KERJA KERAS: Timnas Selandia Baru

MEMANG sepakbola bukan olahraga populer di Selandia Baru. Karena itulah sukses timnas ini ke putaran final Piala Dunia 2010 untuk kali kedua tak begitu mendapat sambutan meriah oleh warganya. Selandia Baru melakoni debut mereka di Piala Dunia tahun 1982, di mana mereka sama sekali gagal meraih poin di babak grup. Selandia Baru kalah dari Skotlandia, Uni Soviet dan Brasil. Akan tetapi, setidaknya, mereka sudah mengukir sejarah. Keikutsertaan yang kedua ke Afrika Se-

DATA SINGKAT New Zealand Football (NZF)/1891 Pelatih: Ricki Herbert Konfederasi: Oceania Ranking FIFA (Nov 09): 77 Rekor penampilan: 1 (1982)

latan terbilang mulus. Menjadi juara grup Oceania, Selandia Baru bertemu dengan Bahrain di fase playoff dan akhirnya menang 1-0 dalam laga tandang kandang. Tim ini tak punya teknik bermain yang cu-

kup bagus, Selandia Baru mengandalkan kekuatan fisik mereka dan kerja keras. Juga dikenal sebagai tim yang kerap memaksimalkan set pieces. Namun sekali lagi, Selandia Baru tak punya kualitas teknik bermain yang mumpuni. Minimnya pengalaman pemain berlaga di ajang internasional juga bisa menjadi hal yang menyulitkan mereka. Makanya di PD 2010 ini bisa mendapat poin sudah menjadi pencapaian terbaik bagi Selandia Baru, yang tak memiliki sejarah panjang di bidang sepakbola.(ras/glc)


32

MP

Diduga Enggan Beber Kekayaan

Sendow, kemarin. “Harusnya para calon sudah dari sekarang memasukkan berkas kelengkapan mereka,” sambung Sendow,lagi. Ditambahkan Ketua Kelompok Kerja (Pokja) Penerimaan Pasangan calon bupati dan wakil bupati Tommy Moga, dari sekian banyak persyaratan yang diajukan hanya sebagain yang dimasukkan. Namun begitu pihaknya memberikan toleransi waktu sampai 10 Juni nanti. “Jika sampai batas waktu terakhir berkas tak lengkap, konsekwensinya bisa tak ikut Pilkada,” pungkas Moga.(vif/ras)

3 Bulan Tak Gajian Honda di PU Mengeluh AMURANG — Nasib para tenaga honor daerah (Honda) masih kurang mendapat perhatian. Sudah belum ada kepastian pengangkatan derita mereka ditambah dengan pembayaran gaji yang kembang kempis. Seperti yang dialami honorer di di Dinas Pekerjaan Umum (PU), yang sudah tiga bulan tak gajian. “Kalau di instansi lain, mereka sudah lama terima honor, tapi mengapa honor kami belum juga dibayarkan,” ungkap tenaga honor di Dinas PU Minsel, yang meminta nama tak dikorankan. Mereka mengaku, setiap

kali menanyakan pembayaran honor selalu belum ada kepastian. “Sampai sekarang belum ada kejelasan nasib kami. Makanya kami berharap ini menjadi perhatian dari Kadis PU Minsel,” kata mereka penuh harap. Mendengar kabar ini Kadis PU Minsel Ir Harry Hermanus berjanji akan memperhatikannya. Apalagi pembayaran gaji tenaga honor harus dilaksanakan, dan tugas untuk melakukan permintaan ada di bendahara. “Saya akan perhatikan itu. Dan saya sudah menilai kalau yang bersangkutan belum mencerminkan sebagai pegawai yang baik,” jelasnya.(vif/ras)

0813 5692 9659

keluhanwarga Jika ada keluhan di lingkungan sekitar, silahkan SMS di nomor 081356929659 atau hubungi line telepon 0430 21443 dan 21441, 21420.

Guru TK Minta Diakomodir di CPNS Pertanyaan “Hallo MP (Manado Post, red), sangat baik menggunakan ruang untuk warga melakukan komunikasi. Tolong sampaikan keluhan kami pada pemerintah. Kalau bisa guru-guru Taman Kanak-kanak (TK), hendaknya diakomodir dalam proses penerimaan CPNS tahun ini. Sejauh ini guru TK seakan diabaikan, padahal pendidikan awal dimulai dari TK.” Sever Somba Warga Kapitu

7 Pasangan Terancam Tak Ikut Pilkada

AMURANG — Entah disengaja atau tidak, namun faktanya belum satu pun pasangan cabup-cawabup yang akan bertarung di Pilkada Minsel memasukkan daftar kekayaan ke Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN). Indikasi kuat para kandidat enggan membeberkan kekayaannya. Akibatnya walaupun sudah mendaftar namun secara keseluruhan 7 pasangan yang akan bertarung tersebut terancam tak ikut Pilkada. “Sampai sekarang, belum ada satu calon pun yang lengkap berkas,” ujar Ketua KPU Minsel Yurnie

SMS atau Hubungi

Layout:fuad

JUMAT 04 JUNI 2 0 1 0

BELUM AMAN: Para cabup-cawabup yang akan bertarung di Pilkada Minsel saat pemeriksaan kesehatan di RSUP Prof Kandou Rabu (2/5) lalu.

Ada persoalan kemasyarakatan, atau ada peristiwa maupun kegiatan di sekitar lingkungan Anda?

DICINTAI LINTAS GENERASI: Cabup Partai Golkar Christiany Eugenia Paruntu atau akrab disapa Tetty Paruntu terus menuai dukungan dari berbagai lapisan masyarakat. Seperti yang nampak dalam gambar ini wanita cantik yang berpasangan dengan Sonny Tandayu itu dikerumuni para ibu-ibu maupun anak-anak saat bersosialisasi di salah satu desa di Minsel.

Jawaban: “Sebenarnya tidak diabaikan, nanti akan dilihat dari persetujuan usulan, sebab masih ada proses evaluasi akhir. Akan diusahakan usulan tersebut, apalagi menjadi keluhan masyarakat.” Drs James Tombokan Kepala BKDD Minsel

Gaung Minsela Dinilai Bermuatan Politik

Texas Chicken Buka di Amurang

AMURANG — Digaungkannya kembali pemekaran Minahasa Selatan Atas (Minsela) menimbulkan polemik tersendiri. Pasalnya dinilai gaung ini sarat muatan politik terkait Pillkada di Minsel. “Orang juga akan menilai kalau itu ada muatannya,” tandas Robby Sangkoy, Ketua Tim Sukses pasangan Christiany Eugenia Paruntu dan Drs Sonny Tandayu (PanTas). Menurutnya, belum layak bicara pemekaran kalau belum ada tahapannya. Seharusnya pemekaran Minsela harus ada proposal pengajuan ke bupati terlebih dahulu. “Jadi jangan buat janji-janji pada masyarakat. Memang kalau soal ada aspirasi pemekaran Minsela itu sah saja, asalkan sesuai dengan aturan,” tegasnya lagi. Rommy Pondaag SH, yang mengklaim selaku Panitia

Robby Sangkoy

Rommy Pondaag

Inisiatif pemekaran, langsung membantah. Menurutnya, tidak ada muatan politik sama sekali, melainkan hanya ingin menjalankan aspirasi masyarakat yang sudah lama tidak terlaksana. “Jadi kalau ada orang yang mengatakan ada unsur politik, berarti orang tersebut tidak mau mendukung pemekaran Min-

sela. Seharusnya harus menyatakan mendukung bahkan siap untuk bersama-sama melaksanakan rencana pemekaran tersebut, bukannya balik menentang,” tandas Pondaag, yang juga Ketua Tim Pemenangan pasangan Cabup Ir Farry Liwe serta Frangky Wongkar SH itu.(vif/ras)

Perdes Belum Terima Tunjangan AMURANG — Nasib para perangkat desa (Perdes) di Minsel sedang apes. Pasalnya hampir habis satu semester tahun ini namun tunjangan mereka belum juga dibayar. “Harusnya pembayaran tunjangan perangkat desa sudah dilakukan. Jangan lagi dibayar pada akhir tahun,” ujar para perangkat desa di Amurang. Tanpa menyebutkan nama mereka, para perangkat desa ini mengaku, pemerintah sejauh ini hanya sebatas mengubar janji. “Harusnya ketika kepala desa dan hukum tua mendapat hadiah jalanjalan sampai ke Bali, untuk perangkat desa diberikan hadiah pembayaran tunjangan,” tutur mereka nampak kesal.

SELALU TERABAIKAN: Tugas dan tanggung jawab yang besar tidak menjamin kesejahteraan aparat desa mendapat perhatian khusus pemerintah.

Sekretaris Daerah Pemkab Minsel Drs Novry Mangangantung membenarkan hal tersebut. Dia berjanji sudah mengintruksikan ke bagian PMD untuk memprioritaskan tunjangan aparat

desa, “Ini masuk program khusus dalam minggu berjalan ini. Apalagi belum ada laporan dari bagian PMD apakah sudah disalurkan atau belum,” terang Mangangantung.(vif/ras)

LOKASI KE ENAM: Makanan cepat saji Texas Chicken pada Sabtu besok sudah dapat dibeli di Kota Amurang Minsel.

AMURANG – Bagi warga Minsel tak usah jauh-jauh datang ke Kota Manado jika ingin mencicipi gurihnya ayam khas Texas Chicken. Mulai Sabtu (4/5) pukul 10.00 Wita besok, Texas Chicken Amurang resmi dibuka. Peresmian lokasi ke enam yang bertempat di Kompleks Sakura Mart Amurang, jalan Raya Bypas ini diseting heboh. Dengan dimeriahkan live music, kuis serta gamegame yang so pasti menjanjikan hadiah menarik. Dapatkan juga souvenir menarik untuk pembelian 2 PakEko . Sedangkan pada petang harinya digelar konvoi club motor yang dipenuhi branding Texas Chicken. “Bagi para pembaca MP maupun penggemar ayam Texas Chicken ditunggu kedatangannya. Untuk informasi hubungi nomor telpon 0431-22263,” ujar salah satu pegawai Texas Chicken Amurang.(ras/*)


SM S

JIKA anda punya masukan ataupun keluhan terhadap kinerja Pemkab MITRA, atau ingin mempublikasikan kegiatan kemasyarakatan/keagamaan di wilayah ini:

SMS langsung ke

33

0852 4066 2583

Yang dianggap layak akan dimuat di halaman Minahasa Tenggara

JUMAT, 04 JUNI 2010

Layout: Amos Tempone

Keluhanwarga Banyak Lubang

Nazareth Miliki Sekolah

TANYA: Halo MP. Tolong perhatikan ruas jalan PanguRatahan, dibeberapa titik ada banyak lubang yang sangat mengganggu apalagi yang ada daerah rawan kecelakaan. Terima kasih untuk perhatiannya. 085240557***

PAD Masih Jongkok Triwulan II Belum 50%

JAWAB: Terima kasih untuk masukan. Kami sudah mengetahui masalah ini dan sudah mengantisipasi dengan melakukan penambalan jalan, karena ruas jalan tersebut adalah tangggung jawab Dinas PU Provinsi. Tapi kami akan secepatnya berkoordinasi dengan Dinas PU Sulut agar masalah tersebut bisa langsung diatasi. Terima kasih.

RATAHAN—Tahun ini, Pemkab Mitra menargetkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) sebesar Rp3,6 miliar. Target itu, wajib dicapai 10 SKPD.

Ir Welly Munaiseche, Kadis PU dan SDA Mitra

Pariwisata dan Kebudayaan, hingga akhir Mei belum menyetor. Sedangkan Dinas Perhubungan dan Infokom baru menyetor Rp11.805.000 dari target Rp540.000.000, atau hanya bisa mencapai 2,19%. (selengkapnya lihat grafis,red) Dijelaskan Kolompoy, ada beberapa SKPD yang belum

Target dan Realisasi PAD Kabupaten Minahasa Tenggara

G u l a A r e n Mitra Layak Miliki Pabrik SEJUMLAH petani gula aren berharap, Pemkab Mitra bisa membangun pabrik gula aren di daerah ini. Menurut Jefry Matu salah satu petani gula aren, kualitas gula aren dan gula semut Kabupaten Mitra tidak kalah dengan provinsi Bali, Makassar dan Jefry Matu Jogjakarta. “Sayangnya, Petani gula aren Mitra belum memiliki pabrik gula aren karena sampai saat ini masih mengandalkan home industry,” tukasnya. Keinginan para petani itu disambut positif Kadisperindagkop UMKM dan Pasar, Drs Piether Owu. Menurutnya, Pemkab terus berupaya untuk menyediakan fasilitas bagi warga. “Memang produk gula aren dan gula semut di Mitra sudah terkenal, kami mengimbau warga untuk terus meningkatkan kualitas agar mampu menarik investor dan membangun pabrik gula aren di Mitra,” kata Owu. Tetapi meskipun pabrik belum ada, diakui Owu hasil gula aren Mitra sudah bisa bersaing dengan daerah yang jelas memiliki fasilitas tersebut. Di Kabupaten Mitra, ada beberapa desa yang dijadikan sentra industri gula aren dan gula semut. Diantaranya di Kecamatan Ratahan, Pusomaen, Belang,Touluaan dan Tombatu.(gel/ily)

Sayangnya, Mitra belum memiliki pabrik gula aren karena sampai saat ini masih mengandalkan home industry,”

SKPD Istimewa

HAMPIR RAMPUNG: Tahun ajaran baru ini, anak-anak di perkampungan transmigrasi Nazareth sudah bisa menikmati sekolah baru. Tampak SDN Nazareth sedang dibangun.

R ATA H A N — K a b a r gembira bagi para transmigran Nazareth. Dalam waktu dekat, anak-anak transmigran sudah bisa bersekolah kembali. Menurut Kadis Tenaga Kerja dan Transmigran Mitra, Harry Rovian Wungouw, pembangunan sekolah di daerah tersebut sudah hampir rampung. “Sesuai dengan target, anak usia sekolah di sana tak akan

mengikuti kelas jauh lagi di Wioi karena gedung sudah hampir rampung,” ujarnya. Dia mengatakan warga tak perlu khawatir dengan tenaga pengajar karena semua sudah disiapkan. “Kami akan berkoordinasi dengan Dikpora mengenai tenaga pengajar dan kami pastikan kebutuhan belajar mengajar akan terpenuhi,” tukasnya sembari

menambahkan untuk honor tenaga pengajar sudah diatur. Memang diakui Wungouw, sekarang ini Disnakertrans yang mengambil alih sekolah di Nazareth. Mulai dari pengerjaan bangunan hingga pada proses mengajar. “Kami berharap dengan adanya bangunan ini bisa membantu warga di sana untuk sekolah,” tandasnya.(gel/ily)

Mitra Kurang Guru Matematika RATAHAN—Dalam usulan formasi penerimaan CPNS 2010 ini, Badan Kepegawaian Daerah dan Diklat (BKDD) Mitra telah mengusulkan sekitar 300 orang tenaga guru. Karena di daerah PEMULIHAN ini, masih sangat kekurangan tenaga guru. Menurut Kepala BKDD Mitra, Drs Robby

Ngongoloy, selama ini dalam pendistribusian guru pihaknya selalu berusaha melakukan pemerataan. “Tapi memang ada beberapa desa yang membutuhkan tenaga guru sesuai dengan keahliannya,” ujar Ngongoloy. Dijelaskannya, saat ini Kabupaten Mitra membutuhkan guru mata

pelajaran Matematika, IPA dan Bahasa Inggris. Sedangkan mengenai 460 guru yang masih dijadikan guru bantu, Ngongoloy berujar pihaknya akan memperhatikan hal tersebut. “Yang pasti rekrutmen guru nanti sesuai dengan kebutuhan Mitra.(gel/ily)

Target

Dinas PPKAD 900.000.000 Dinas PU 299.250.000 Dishubinfokom 540.000.000 Discapilduk 140.000.000 Distamben 212.500.000 Disparbud 20.000.000 Disperindangkop 100.000.000 Dishutbun 55.750.000 BLHKP 100.000.000 KPPTSP 1.288.825.000 Total

Realisasi Persen 592.464.910 11.805.000 81.842.500 184.726.921 27.780.500 8.765.000 16.000.000 96.539.837

65,83 2,19

3.668.625.000 1.019.926.659

27.80

86,12 27,78 13.33 16 7,49

Sumber: Dinas PPKAD Mitra

Sayangnya, hingga 27 Mei PAD Mitra masih jongkok. Alias baru mencapai 27,8% dari target yang ada. Menurut Kepala Dinas PPKAD Jozef Kolompoy, capaian PAD Mitra baru mencapai Rp1.019.926.659 dari Rp3.668.625.000 yang ditargetkan selama tahun 2010. “Kami harus menggenjot lagi. Hitung-hitungannya, PAD harusnya sudah mencapai 50% dari target karena sudah pertengahan tahun,”katanya. Dari data yang ada, Dinas PU dan SDA serta Dinas

diberikan target karena tidak mempunyai payung hukum seperti peraturan daerah (perda). SKPD tersebut yakni Dinas Dikpora, Disnakertrans, Dinas Kesehatan, Dinas Perikanan dan Kelautan, Satpol PP, Badan Ketahanan Pangan, BP4K, Kesbangpol dan 12 Kecamatan yang ada di Mitra. “Memang untuk tahun 2010 ada beberapa SKPD yang tak diberi target. Harus ada Perda dalam penetapan PAD agar tak menyalahi aturan,” terang Kolompoy yang optimis, target PAD bisa tercapai.(gel/ily)


Layout:fuad

JUMAT 04 JUNI 2 0 1 0

35

Makna Budaya Kesehatan Reproduksi dan Penamaan Orang Minahasa Oleh Albert Kusen SEBAGAIMANA diketahui bahwa salah satu sistem kepercayaan kesehatan yang sejak tempo doeloe sangat diperhatikan oleh orang Minahasa, adalah berkenaan dengan kesehatan reproduksi. Sistem kepercayaan kesehatan reproduksi ini berkaitan dengan upaya untuk mencegah segala gangguan atau ancaman kesehatan tehadap ibu selama kehamilan, persalinan maupun pascasalin. Oleh karena itu, salah satu upaya untuk mencegah agar sang ibu tidak mengalami gangguan kesehatan, dianjurkan kepada sang suami agar senantiasa memperhatikan apa yang dihendaki istrinya yang lagi hamil sampai pascasalin, seperti diungkapkan: ’’rei manun ka se tuama dei makiwe si wewene paar” (lihat Kusen 2002). Singkatnya, seorang ibu yang sedang hamil secara budaya, melalui petunjuk atau nasehat orang tua atau bidan desa (Biyang-Kampung), agar menaati segala hal yang tidak boleh dilakukan (pasooan). Misalnya, ibu yang sedang hamil tidak boleh berdiri di depan pintu; tidak boleh berjalan sendirian di malam hari; tidak boleh duduk di sudut meja, dan sebagainya. Apabila pantangan ini dilanggar, sang ibu akan mengalami kesulitan selama masa kehamilan, terlebih pada saat

melahirkan bayi yang dikandungnya. Demikian juga pada masa pascasalin/setelah melahirkan (2 minggu), demi kesehatan dan keselamatan sang ibu, secara budaya diwajibkan untuk menaati kebiasaan atau tradisi, antara satu-dua minggu pascasalin. Selama masa pascasalin sang ibu diwajibkan melakukan upacara mandi ramuan tradisional yang disebut bakera. Proses pelaksanaan bakera biasanya ditangani langsung oleh bidan desa (biyang) yang menolong ibu sewaktu melahirkan bayinya. Adapun bahanbahan ramuan yang disediakan oleh biyang, seperti: 1) Daun-daunan (wiwi, kales merah dan putih, balacae). 2) Akar-akaran (sese’mbanua, goraka, karimenga, kunere). 3) Kayu-kayuan (kayu lawang, kayu cengkeh). 4) Buah-buahan (jeruk, cengkeh). Mekanisme pelaksanaan bakera melalui proses sebagai berikut: 1) Semua bahan-bahan ramuan diiris-iris sampai halus, semuanya dimasukkan ke dalam pan besar (kure wangko), kemudian dimasak atau direbus di atas 3 buah batu sampai mendidih; 2) Setelah air mendidih, ramuan diaduk-aduk, selanjutnya didinginkan. Sementara itu, ketiga batu sebagai tempat memasak dibakar terus sampai merah;

3) Selanjutnya, setelah dirasakan air Kecuali itu, untuk mencegah timbulnya dan bahan-bahan yang direbus sudah penyakit yang paling ditakuti oleh ibudingin, si ibu didudukan pakai kursi yang ibu baru melahirkan, adalah penyakit diletakkan sedemikian rupa di atas ke ‘bantahang’ (darah putih naik di kepala), tiga batu yang sudah memerah/panas. secara bio-budaya si ibu bisa mengalami Kemudian disiramlah air yang sudah gangguan jiwa atau risiko kematian/ dingin itu ke permukaan batu-batu meninggal (Kusen 2002). tersebut. Ketika terjadi penguapan, si ibu Sistem Kepercayaan Persalinan dan segera menghirup uap air sampai di- Penamaan Bayi - ‘Potong Pusa’ rasakan keseluruhan Menurut kepercaMisalnya, ibu tubuhnya berkeriyaan orang Minahasa yang sedang ngat. Apabila masih tempo doeloe, seorang hamil tidak boleh ada sisa air raramuan ibu hamil demi kelanberdiri di depan tersebut, dimanfaatcaran persalinannya kan untuk member- pintu; tidak boleh berjalan nanti, sesuai dengan sihkan dan men- sendirian di malam hari; petuah atau nasihat dinginkan tubuh si tidak boleh duduk di sudut berdasarkan adat isibu (Kusen 1992). tiadat setempat dihameja, dan sebagainya. Makna tradisi ba- Apabila pantangan ini skan menaati segala kera ini, berdasarkan dilanggar, sang ibu akan hal yang bersifat panpengetahuan, keper- mengalami kesulitan tangan (poso-poso/ cayaan, dan nilai selama masa kehamilan, posan). Makanya, dabahwa ibu yang baru terlebih pada saat lam menghadapi permelahirkan, diang- melahirkan bayi yang salinan atau sebelum gap mengalami pen- dikandungnya.” bersalin, biasanya darahan secara simorang tua sang ibu bolik dianalogikan banyak menge- hamil akan memanggil Tona’as bersama luarkan unsur panas dari dalam tubuh si dengan Biang Kampung (bidan) ibu. Sebagai konsekuensinya perlu mengadakan upacara adat untuk dikembalikan unsur panas itu ke dalam mencegah segala ancaman atau tubuh si ibu melalui upacara bakera gangguan berupa ruh halus (welana) tersebut; sekaligus untuk membersihkan yang dipercaya dapat mengganggu kondisi tubuh si ibu agar sehat dan kuat proses kehamilan. merawat sang bayi yang dilahirkan. Suatu hal yang sering diberi nasihat

kepada suaminya, diharuskan untuk menuruti apa yang diidamkan istrinya yang sedang hamil (mangidang), karena kalau tidak akan berimplikasi terjadinya gangguan psikis atau stress di mana hal ini akan mengganggu proses persalinan dan kesehatan si ibu (rei wangun ka ‘setuama dei makiwe si ‘wewene pa’ar). Demikian juga menjelang persalinan, selain memberi petuah-petuah yang berkaitan dengan posan, Tona’as akan memerintahkan agar semua barang (peti, lemari, pintu, jendela) dan ikatan-ikatan yang ada di dalam lingkungan rumah dibuka agar proses kelahiran berjalan lancar dan mudah (Kusen 2002). Seperti dimaklumi bahwa sebelum agama Kristen masuk di Minahasa, sudah menjadi tradisi orang Minahasa untuk melakukan upacara penamaan anak‘potong pusa’. Mengalami peristiwa kelahiran bayi sungguh merupakan hal yang membahagiakan bagi orang tua si bayi dan keluarganya. Dalam konteks jenis kelamin, tidak dipersoalkan oleh keluarga, yang penting bayi lahir dengan selamat dan sehat. Biasanya pihak keluarga sudah menyiapkan nama sang bayi, dan sebagaimana biasanya sebelum pemberian nama, dilihat dulu kondisi fisik si bayi, apakah ada kemiripan dengan kakek (opa) atau nenek (oma) si bayi menurut garis keturunan ibunya maupun ayahnya. Hal ini dimaksud

untuk menghormati pendahulunya. Setelah terjadi penamaan, langsung dilihat reaksi si bayi, kalau dia menangis dan melakukan gerakan-gerakan bermakna, itu berarti mendapat tanggapan positif dari leluhurnya. Jika si bayi hanya diam/tidak bereaksi, maka segera membatalkan nama yang sudah terlanjur diberikan untuk diganti dengan nama baru. Setelah si bayi memperoleh nama, sebelum digunakan untuk menyebut si bayi penetapan untuk meneguhkan nama resmi si bayi melalui upacara adat, di mana sebelum masuknya agama Kristen, si bayi dicelup (seperti dibaptis) di air sungai yang didahului dengan upacara ‘potong pusa’. Yang pasti bahwa mengenai isu penamaan bayi atau nama panggilan seorang anak yang diberikan oleh orang tua (leluhur) dilatarbelakangi oleh nilainilai positif. Seperti sebutan panggilan Tole (anak laki-laki), artinya sang anak sudah memiliki ketrampilan, Keke (anak perempuan), artinya sang anak cekatan dan rajin dalam mengurus rumah tangga. Sebutan panggilan Utu-Utu’u (panggilan anak laki-laki), artinya sang anak berperangai yang benar. Sebutan Wewene (perempuan), artinya memberi berkat bagi seisi rumah, sedangkan Tuama (laki-laki), artinya orang (laki-laki) yang sungguh-sungguh menjadi teladan, menjadi tulang punggung atau sandaran keluarga (dikomunikasikanolehF.Parengkuan,5/20/2010).#


CMYK

38 JUMAT, 04 JUNI 2010

Art: Amos Tempone

Julia Legi

Ingin Berkarir di Negeri Jiran DUNIA modeling sudah tak bisa dipisahkannya.. Sejak menginjak pendidikan Menengah Atas cewek imut yang bernama lengkap Julia Alvita Jannete Legi ini beberapa kali menjuarai lomba model. “Kepingin ada agency yang lebih komperhensif menggali bakatnya, tapi waktu kelas tiga sudah sibuk persiapan ujian,” kata Julia, begitu sapaan akrab teman-temannya. Peraih juara III modeling 2008 ini menambahkan sekarang sudah benar-benar total meninggalkan dunia model di Manado. Yah, gadis kelahiran Jakarta 18 tahun lalu ini aka melanjutkan study di UCTI Malaysia, jurusan International bussines management. Dirinya benar meninggalkan modeling Manado, tapi di Malaysia nanti, Ia akan terus mengali bakatnya dalam bidang ini. “Itu akan disesuaikan dengan waktu kuliah. Yang penting tidak menggangu jadwal kuliah, why not?. Itu juga sudah menjadi kecintaannya aku,” ucapnya sembari tersenyum. Peraih juara I pacifik dancer bersama timnya dan juara I UAN tingkat provinsi jurusan IPS ini memiliki motto, If better possible good is not enough.(cw-04)

CMYK

Dapat Komplein Dari Istri MARCELINO Lefrandt dan Dewi Rezer mengaku menargetkan memiliki anak kembar tahun depan.“Mudahmudahan tahun depan, aku sih pengennya punya anak kembar,” kata dosen Fakultas Hukum Unsrat ini. Diketahui, saat ini Marcell dan Dewi telah dikaruniai seorang anak perempuan bernama Brinet Lefrandt. Mengenai tugasnya sebagai dosen honorer di Universitas Sam Ratulangi, Marcel mengaku mendapat komplain dari istrinya karena harus bertugas di Manado. “Tapi bagi saya itu hal wajar, karena bentuk rasa sayang terhadap keluarga,” terangnya. Meski begitu, Marcel mengungkapkan, Dewi mendukung kegiatannya mengajar di kampus tersebut, karena tidak mengikat. “Jadinya kita ngebagi

Dewi Rezer

sebisa mungkin. Apapun yang saya lakukan, saya serahkan sama tuhan,” katanya.(art)

Friday Addiction Campus Nite Party@ Score! HAI Guys. Untuk mengakhiri pekan ini, Score! Manado kembali menghibur pengunjung setianya. Event regular yang bertemakan “Friday Addiction Campus Nite Party”, hadir malam ini. Acara ini dibuat khusus bagi para Academia gaul and smart yang bebas menikmati malam panjangnya diakhir pekan. Olehnya, Score juga memberikan penawaran promo aneka Cocktail dengan harga Rp25 ribuan, mulai dari Vodka Orange, Wishkey Coke, Tequila, Draft Beer Bali

Hai & many more, sambil menikmati aksi dari Resident Two Brothers. Band ini siap memacu adrenalin kalian dengan irama music yang beraliran, Trance, Progressive & Tribal, etc. Juga tak kalah hebohnya penampilan dari Kings Indonesia Band, dijamin semakin menambah semangat Anda. Atmosphere Score akan lebih hangat dengan lantunan lagu–lagu Rock, Top 40’s & all around. Tak ketinggalan juga Score Manado memberikan Promo before Midnight seperti Jack

Daniels dengan harga Rp699 ribu plus dan Red Labels dengan harga Rp550 ribu plus serta buy 1 get 1 Bali Hai Draft Beer by pitcher or Glass. Sementara itu, besok ada persembahan special dari Dj asal Jakarta DJ Natasha untuk clubers mania-nya Score. DJ cantik, anggun and sangat menawan ini akan tampil pada event Saturday bounce besok. So dont miss it. More Information and Reservation Please Call Score! Manado di 0431 – 888 1657 or Chan, Fie, Nita, Ayin, taufix and Oliv.(cw-04)


CMYK

27 JUMAT, 04 JUNI 2010 Art: Amos Tempone

- Mau kegiatan di skul kamu tampil di XPRESI? Hubungi 085240007991

Hai......jadi ABG itu katanya harus gaya dan gak kuper. tapi kadang, ada yang penampilannya seronok banget deh gak kaya ABG tapi dah kaya org dewasa. menurut loe gimana baiknya dalam berpenampilan?

’Stefanly Michael Perez Mengko’Yach...caranya yang paling penting itu qt mraza Percaya Diri dalam berpenampilan itu biar pun hanya sederhana tp kan klu qt PD paztinya akan bagus dan menarik

Meiszy Cinta D’bLuekersz mnurut aq’,kitta yng msii muda-muda, ,lbh baek pke penampilan,yng wajar’’ ajha, aemng x apa slah x sich,klo kitta ngak m’mkai pakaian yng wjar’’......

Loudry Claudio Dennis hanya satu, ” Be Yourself ” ga perlu ngikut gaya2 orang, pokoknya jadi diri sendiri aja ~:D

Defri Sirang Berpikir zzzzzZZt,.menurut aq brpnampilan ntu,. yg sderhana ja dehh, yg pnting prcaya dri n tidak smbong,.oc

P

ENGIN jadi remaja yang berpenampilan keren? Eits, tunggu dulu. Menurut cenayang si X, ada syarat khusus yang harus dipenuhi. Katanya nih, kalau nggak memenuhi syarat ini, predikat keren nggak bakal bisa kamu sandang. Apa itu? Penasaran? Syaratnya adalah... Tahu cara padu padan baju yang baik. Hehehe. Iya dong, jadi nggak sekadar ikut style yang lagi happening, tapi juga harus bisa matching-in sama dandananmu. Nah, cara mendapatkan setelan baju yang pas sendiri ada dua. Pertama, beli baju langsung jadi di toko kesayanganmu. Kedua, bikin sendiri pakaian yang kamu penginin. Wah, kira-kira, responden sahabat X lebih memilih yang mana ya? Rupanya, hasil polling menunjukkan 90,3 persen respon sahabat X lebih memilih beli pakaian jadi daripada bikin pakaian sendiri. Soalnya, baju langsung jadi itu lebih gampang dipakai (42,11 persen). Maksudnya, kita nggak perlu susah-susah ngedesain atau njahitin, bajunya dah bisa langsung dipakai. Lucunya, meski suka baju yang langsung jadi, 27,4 persen respon sahabat X pernah membuat pakaian sendiri lho. Hehehe. Seperti cerita pertama datang dari Renata Primasari di SMAN 2. Cewek yang tertarik sama dunia desain itu lebih suka beli pakaian jadi. Apalagi kalau bajunya tadi bermerek terkenal atau mahal. Langsung dia borong deh. Hehehe. ”Soalnya, baju bermerek tuh punya prestise tinggi sih. Coba kalau bikin sendiri. Kalau modelnya nggak bagus-bagus banget, orang-orang bakal ngelihat bajuku biasa-biasa aja,” jelas Renatha.

Selain itu, kualitas yang dia dapatkan bakal lebih terjamin kalau beli baju langsung jadi. ”Yap, tapi ini khusus untuk merek-merek mahal yang aku jelasin tadi ya. Biasanya, mereka punya kualitas yang lebih bagus daripada kita bikin sendiri,” ujarnya. Rizky Dwi Putra punya pendapat yang mirip. Cowok yang hobi membaca itu lebih suka beli baju langsung jadi. Menurt dia, beli baju langsung jadi termasuk praktis dan menghemat waktu. Selain itu, model dan pilihannya banyak. ”Biasanya, aku ngajak mama buat beli baju. Mamaku tuh bisa dibilang orang yang paling ngerti model terbaru, lho. Makanya, enak kalau belanja sama mama,” ujarnya. Selain itu, ada keuntungan lain yang dia dapat. ”Kalau dianterin mama pas beli baju tuh enak. Soalnya, aku nggak pakai keluar duit sama sekali. Kan mamaku yang bayarin. Hehehe,” celoteh Rizky.(jpnn/ily)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.