R A B U ,
NOMOR: 7964
HUKUM supply and demand tak berlaku untuk harga kopra. Kapasitas produksi PT Cargil Indonesia (CIA) di Amurang 120 ribu ton per bulan, supply 60 ribu ton per bulan. Empat belas pabrik lainnya memerlukan sekira 500 ribu ton per bulan. Disperindag Sulut menyebutkan, produksi kelapa Sulut hanya mampu memasok 60% dari total kebutuhan. Agar tidak idle capasity, 15 pabrik kelapa di Sulut mengimpor 40% kebutuhannya dari Malut, Gorontalo dan Sulteng.
0 6
M A R E T
2 0 1 3
RP.4.000,-
Pengorbanan Petani Kelapa Dalam kondisi demand lebih tinggi dari supply, semestinya harga kopra naik. Tidak begitu dengan harga kopra di Sulut: ternyata lebih didikte oleh harga crude coconut oil (CCO) dunia. Desember 2012 harga CCO dunia Rp9.457/kg, Januari 2013 ribuRp9.875/kg. Desember 2012 harga kopra di Sulut Rp3.300/ kg, Februari 2013 Rp4.200/kg. Perbedaan harga CCO dunia
dengan kopra di Sulut hampir Rp6.000/kg. Dapat dipahami, karena 1 kg kopra tidak ekuivalen dengan 1 kg CCO. Belum lagi ditambah ongkos produksi dan transportasi. Kita belum tahu disparitas harga CCO dunia dengan harga kopra per kg sudah proporsional. Yang pasti, dalam tingkat harga
Rp4.200/kg, petani menerima di kisaran Rp3.200/kg. Disparitas harga CCO dunia dengan harga kopra di Sulut dan disparitas harga di tingkat petani cenderung menguntungkan pedagang dan pabrikan. Lagi pula, berapa pun jumlah pabrik minyak kelapa di Sulut ternyata tidak berdampak pada harga kopra.
Semua ini bersifat disinsentif bagi petani untuk menanam dan memelihara tanaman kelapa. Pabrik minyak kelapa dan berbagai turunannya semestinya berterima kasih kepada petani. Pemerintah juga demikian. Dalam keadaan terjadi disinsentif pasar yang akut dan menumpuk, plus minim perhatian pemerintah dan wakil rakyat, 191.156 kepala keluarga di Sulut tetap setia
merawat 277.649 hektare untuk menghasilkan 276.735 ton kopra per tahun. Tanpa pengorbanan dan kesetiaan petani, industri dan pedagang bisa gulung tikar. Pemerintah mendapatkan pajak dan berbagai pungutan lain. Sulut masih tetap menyandang daerah “Nyiur Melambai�. Lalu, inilah imbalan atas pengorbanan dan kesetiaan petani kelapa: harga kopra yang jauh menguntungkan. Sudah puluhan tahun begitu. Anda punya jawaban, apakah itu adil.****
Wajah Baru Incar Sario Didominasi Mantan Pejabat dan Keluarga
ORANG TERKAYA
Krisis, Taipan Indonesia Makmur
Editor: Budi Siswanto Peliput: Angel Rumeen
MANADO-Pertarungan memperebutkan 45 kursi di Deprov Sulut bakal seru. Partai politik (Parpol) peserta pemilihan legislatif (Pileg) 2014 sejak jauh hari telah mempersiapkan berbagai strategi untuk bisa mendapatkan kursi. Di antaranya dengan menggaet nama-nama beken yang diyakini mampu meraup suara terbanyak di daerah pemilihan (Dapil) masing-masing. Untuk Dewan Provinsi (Deprov) Sulut misalnya, sejumlah nama populer didorong untuk berebut kursi ke Sario. Wajah-wajah baru akan bersaing dengan mayoritas personil Deprov Sulut 2009-2014 yang akan maju lagi. Di antara mereka terdapat nama Bupati Minahasa Stefanus Vreeke Runtu (SVR) yang juga Ketua Partai Golkar Sulut. Tentu saja, SVR akan maju dari Dapil MinahasaTomohon. Di Dapil itu, SVR akan mendapatkan saingan tak kalah populer dan tangguh. Recky Montong, mantan Bendahara Sinode GMIM dan Rull Kuron, eks Wakil Bupati Minahasa akan ikut turun gelanggang bersama Partai Nasdem. Dari Partai Golkar, ada lagi nama Decky Palinggi, suami Bupati Minahasa Selatan (Minsel) Christiany Eugenia Paruntu. Ia akan meretas jalan menuju Deprov dari Dapil Minsel-Mitra. Untuk menyainginya, salah satu nama yang dipersiapkan PDI-P adalah Ketua Pemuda Sinode GMIM Pnt Billy Lombok. Di Dapil itu, beberapa lawan Decky antara lain Edison Masengi (Golkar) dan Frangky Wongkar (PDI-P). Masih dari partai beringin, nama lain yang tak kalah mentereng adalah Hanny Joost Pajouw (HJP) yang akan maju di Dapil Manado. Ketua Yayasan Kawanua Peduli ini mencoba bereuni dengan pendukungnya saat maju sebagai
Editor: Idham Malewa
Â?
Â? Â? Â? Â
 �
 Â
€ Â
KRISIS ekonomi global yang mengguncang Eropa 2012 lalu, dan tingkat Pertumbuhan Ekonomi 2012 sekira 6,23 persen atau di bawah target, hanya sedikit menggerogoti nilai aset 25 orang terkaya di Indonesia. Terbukti, kantong para konglomerat yang kebanyakan berdarah Tiongkok semakin tebal. Versi Majalah Forbes, total aset 25 taipan jika dijumlahkan sekira USD 55,9 miliar. Andai dikonversikan ke kurs rupiah dengan nilai Rp9.000 per dolar AS, maka kekayaan yang dikuasai sekira Rp503 triliun atau sekira 25 persen APBN. Kekayaan versi Majalah Forbes sedikit penurunan. Budi Hartono, sang bos Bank BCA, walaupun dia masih menjadi orang paling kaya di Indonesia, dibandingkan tahun kemarin, kekayaannya di tahun ini menurun Baca Krisis..Hal 11
SOSOK
Raih Doktor Editor: Bahtin Razak Peliput: Filip Kapantow
� ‚ �
 �
Â? Â? Â
Baca Wajah......Hal 11
‚
SHS Sambut Baik CEO Siemens dan Volkswagen SBY Tawarkan MP3EI ke Pengusaha Jerman Editor: Tommy Waworundeng
SHS TARIK INVESTOR JERMAN: Presiden SBY saat adakan pembicaraan mengenai rencana para CEO perusahaan Jerman untuk mengembangkan usahanya di Indonesia. Gubernur SH Sarundajang tampak duduk ketiga dari kanan.
Warga Ratatotok Tak Percaya Aparat Lagi
BERLIN-Gubernur Sulawesi Utara Dr Sinyo Harry
Sarundajang, menyambut baik keinginan empat pejabat eksekutif tertinggi (CEO) perusahaan besar Jerman untuk berinvestasi di daerah ini. Keempat CEO itu adalah CEO Volkswagen AG Martin Winterkorn, President and CEO Siemens AG Peter Loscher, Member of Excecutive Board Ferrostaal GmbH Klaus Baca SHS...Hal 11
Salut UC, Roman Gabung Demokrat
Editor: Stenly Kowaas
DIHENTIKAN: Warga Ratatotok yang hendak menuju lokas PETI di perkebunan Pasolo dihadang polisi. Ironisnya penambang liar justru terindikasi dibiarkan beraktivitas di lokasi yang sama.
RATATOTOK— Kontradiksi di Desa Ratatotok Satu, Kecamatan Ratototok, tepatnya di atas tanah milik Elisabeth Laluyan di perkebunan Pasolo, benar-benar mengundang keprihatinan berbagai kalangan. Bagaimana tidak. Meski salah satu lokasi di atas tanah milik Elisabeth Laluyan sudah dipasangi poliBaca Warga...Hal 11
SATU lagi putri terbaik Sulawesi Utara meraih gelar doktor, dan menjadi kebanggaan civitas akademika Universitas Sam Ratulangi (Unsrat) Manado. Ya, dialah Dr dr Jeanette Irene Christiene Manoppo SpA (K). Dr Christie, sapaannya, sukses mempresentasikan disertasi berjudul: “Pengaruh Pemberian Antibiotik dan Probiotik Terhadap Ketahanan Kolonisasi Usus Pada Bayi Cukup Bulan Sesuai Masa Kehamilan yang Minum ASI�, di Auditorium Prof Amiruddin Fakultas Kedokteran (FK) Universitas Hasanudin Makassar, Selasa (5/3), kemarin. Dosen FK Unsrat bagian Ilmu Kesehatan Anak, sub bagian Gastroenterologi Baca Raih...
Hal 11
Christiene Manoppo
MANADO POST-BRI PEDULI
BERPENGARUH: Ronny Eman saat mendaftar di Kantor PD Sulut kemarin
DONASI ANDA UNTUK KORBAN BANJIR DAN TANAH LONGSOR DAPAT DITRANSFER MELALUI REKENING DI “BANK BRI DAN MANADO POST PEDULI BENCANA� UNTUK MANADO. NOMOR REKENING 0054 01 089909 503 ATAU ANTAR LANGSUNG KE MANADO POST CENTER, RUKO MANTOS BLOK D 14/15, TERIMA KASIH.
Editor: Stenly Kowaas
MANADO— Pamor Partai Demokrat di Sulut benar-benar harum dan terus meroket semenjak dinakodai Dr GS Vicky Lumentut. Bagaimana tidak. Sampai saat ini tidak sedikit Baca Salut.....Hal 11
SALDO SEBELUMNYA
Rp48.716.013,-
107. Charity Hunting Fotografer Lintas Komunitas
Rp2.464.000,-
SALDO SEMENTARA
Rp51.180.013,-