EDISI NO: 8240
ECERAN: RP4000,-
JUMAT, 06 DESEMBER 2013
Kapolda Terjun Langsung Pilbup Talaud Diprediksi Super Panas Golkar vs PDIP Editor: Idham Malewa Peliput: Axel Revo
MANADO- Kapolda Brigjen Pol Robby Kaligis memberikan perhatian penuh terhadap pelaksanaan pemilihan bupati (Pilbup) Talaud, Senin (9/12) pekan depan. Karena itu, Kapolda akan turun langsung ke daerah yang ber-
Robby Kaligis
batasan dengan Filipina itu untuk memantau dan mengamankan. ‘’Ini Pilkada terakhir di Sulut tahun 2013 ini. Pilkada sebelumnya sudah berlangsung aman,’’ ujar Kapolda Kaligis di ruang kerjanya, kemarin. ‘’Apalagi saya diperintah langsung Pak Kapolri
untuk mengamankan langsung,’’ ujar Kaligis. Sejak beberapa waktu lalu, menurut Kaligis, Polda Sulut telah mengirimkan personil Brimob untuk mengamankan proses sebelum Pilkada. ‘’Kami sudah mengirim personil Brimob. Mereka akan mengamankan Talaud sampai pelantikan nanti,’’ ujar Kapolda. Bahkan saat Pilkada berlangsung, menurut Kapolda, pihaknya akan menempatkan satu personil di setiap TPS. “Selain mengamankan, kami juga akan mendata perolehan suara. Tapi itu hanya data internal. Yang resmi di KPUD,� katanya. Sementara itu, pertarungan Pemilihan bupati (Pilbup) Talaud, Senin (9/12) pekan depan, diprediksi super panas. Tanpa kesampingkan calon yang diusung partai politik lain, tapi pemilihan kepala daerah (Pilkada) terakhir di 2013 ini, akan menjadi duel terakhir dan adu strategi Ketua Partai Golkar Sulut Stefanus Vreeke Runtu (SVR) cs dan kubu Ketua PDIP Sulut Olly Dondokambey cs. Bagi SVR, Talaud benteng kehormatan terakhir beringin, setelah dia dan PG berturut-turut dikanvaskan Baca KAPOLDA...Hal: 11
Banjir Bandang Terjang Mitra
Satu Tewas, Ratusan Warga Mengungsi Editor: Tommy Waworundeng Peliput: Artur Karinda
RATAHAN – Satu warga dinyatakan hilang terbawa arus dan ratusan warga lainnya kehilangan tempat tinggal, setelah banjir bandang menerjang Ratahan, Ibukota Kabupaten Minahasa Tenggara, Kamis (5/12) kemarin. Warga yang
tewas bernama Yanti Dili (11 tahun), warga Desa Rasi Induk. Sampai berita ini ditulis, korban belum ditemukan. Menurut pengakuan warga, hujan deras mengguyur Mitra dan sekitarnya sejak pukul 15.30. Sekira pukul 17:30 Wita, warga dikagetkan terjangan banjir bandang akibat meluapnya Sungai Palaus. Air dari arah Gunung Man itu, menyeret ratusan rumah, harta Baca BANJIR...Hal: 11
Rupiah Diproyeksi Menuju 12.500/USD
„
 Â?  Â? Â? Â?  Â
�  � ‚ ƒ
   €   �
Editor: Tommy Waworundeng Peliput: JPNN
LANDAINYA inflasi dan surplus neraca dagang rupanya hanya berimbas sesaat pada nilai tukar rupiah. Setelah sempat menguat pada Senin lalu, rupiah lantas terus melemah. Akibatnya, Bank Indonesia (BI) kemarin mencatat rupiah untuk pertama kalinya menembus level 12.000 per dolar AS (USD). Pelemahan Baca RUPIAH...Hal: 11
Â
Pengumuman CPNS Molor gunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN-RB) Setiawan �  Wangsaatmaja mengaku,� �  lembar jawaban komputer (LJK) sebagian besar tidak Editor: Bahtin Razak terbaca komputer. Alhasil panitia seleksi Peliput: Harry Paat nasional (Panselnas) CPNS 2013 harus kerja ekstra karena mesti melakukan JAKARTA — Kesabaran para pelamar pemeriksaan secara manual lagi. CPNS terus teruji. Pasalnya, rencana pe“Untuk pengumuman tes CPNS dari ngumuman CPNS umum dan honorer K2 honorer K2 kemungkinan bisa mundur ke yang sedianya dilaksanakan 17 Desember, Januari. Tapi kita tetap upayakan bukan akhirnya molor lagi. Jalur umum 21 De- ini, meski kemungkinannya kecil karena sember, honorer nanti Januari. Deputi SDM Kementerian PendayaBaca PENGUMUMAN...Hal: 11
Umum 21 Desember, Honorer Januari
Kedubes AS Kembali Diteror Bom KUNJUNGI: Bupati bersama Wabup meninjau lokasi bencana semalam.
VALAS
diduga bom yang diletakkan di dekat gedung kedubes. Belakangan, setelah diledakkan, benda tersebut dipastikan mainan yang bentuknya sangat mirip dengan bom. Kabidhumas Polda Metro Jaya Kombes Rikwanto dalam keterangan persnya kemarin menyatakan, benda mirip bom itu kali pertama dilaporkan oleh pedagang kopi keliling. Sekitar pukul 15.00, dua pedagang kopi bernama Sauri dan Baini melihat mobil
CARI AMAN: Sejumlah staf Kedubes Amerika Serikat menyelamatkan diri usai ditemukannya tas diduga berisi bom di depan gedung Kedubes AS di Jalan Medan Merdeka Selatan, Jakarta Pusat. Editor: Tommy Waworundeng Peliput: JPNN
JAKARTA—Kedubes Amerika Serikat di Jalan Medan Merdeka Barat kemarin sore mendadak didatangi tim gegana. Salah seorang polisi yang bertugas pengamanan kedubes tersebut melaporkan adanya benda
kijang pikap berhenti di bawah jembatan layang samping Kedubes AS. Lima menit kemudian, mobil yang nopolnya tidak diketahui itu meninggalkan lokasi setelah memuat kardus bekas. Di lokasi parkir mobil itu, keduanya mendaBaca KEDUBES...Hal: 11
Dari 9th Ministerial Conference WTO 3-6 Desember 2013 di BNDCC (3)
Kawal Kedamaian di Bumi Porodisa KARENA tajuknya pesta demokrasi, tidak mengherankan jika keramaian dan euforia mengiringi pelaksanaan Pilkada Kabupaten Kepulauan Talaud. Jadi Pilkada “terakhir� setelah serangkaian Pilkada yang digelar di kabupaten/kota lain di Sulut, pemilihan bupati dan wakil bupati Talaud pada Senin (9/12) pekan depan, diprediksi bakal panas dan sengit. Ditambah dengan bumbu rivalitas PDI-Perjuangan dan Partai Golkar yang akan mencapai puncaknya di Bumi Porodisa, jadilah pertarungan calon Merah dan Kuning bakal menyajikan banyak cerita menarik dan bisa saja kontroversial. Bahwa kemudian Pilkada Talaud akan berlangsung super sengit, hal tersebut lazim. Klaim menang juga sulit dibendung, meski keputusan final dari Komisi Pemilihan Umum sudah selayaknya dihargai dan dihormati. Kandidat yang tidak puas, ada sarana konstitusional yang tersedia. Serendah apapun persepsi terhadap Mahkamah Konstitusi, lembaga itu tetap merupakan pintu terakhir yang nantinya akan mengkaji dan mengeluarkan putusan final. Poin terpenting adalah setiap pasangan calon harus berjiwa besar dan mewujudkan janji siap menang dan siap kalah, seperti yang sudah mereka ikrarkan saat awal kampanye lalu. Daerah-daerah lain di Sulut sudah membuktikan itu. Meski suksesi panas, tapi semua kandidat berkepentingan untuk menjadikan rakyat sebagai korban. Tak ada yang lebih indah dari pada hidup rukun dan damai. (*)
TINJU
Chris John Kejar Rekor
Sepakat Tak Sepakat, Merah Putih Tetap Berkibar Apa yang terjadi jika Paket Bali di Konferensi Tingkat Menteri (KTM) ke-9 World Trade Organization (WTO) betul-betul deadlock? Gagal disepakati? Tidak menemukan kata akur? Dan India tetap menolak meratifikasi poin-poin penting di bidang pertanian itu? Don Kardono - Nusa Dua Bali
Menteri Perdagangan RI, Gita Wiryawan, saat menyampaikan pokok pikiran di 9th Miniterial Conference WTO Bali
Warga Kakas Dukung Jerry Sambuaga ke DPR-RI
JEMPUT ASPIRASI: Jerry Sambuaga saat berada di rumah salah satu warga Kakas yang ditemuinya secara langsung.
JERRY Sambuaga mendapatkan dukungan doa dan restu dari warga Minahasa. Dukungan ini tampak jelas dari sambutan dan antusiasme warga Kakas ketika Jerry Sambuaga berkunjung, bertemu Baca WARGA... Hal: 11
KIAMATKAH? Apakah itu menciderai Indonesia, sebagai tuan rumah Ministerial Conference ini? Atau Indonesia semakin kehilangan muka di WTO 2013? Mungkinkah renegosiasi atau mengulur waktu untuk lobi ke tingkat yang lebih tinggi? Di level kepala negara, misalnya? Chairman KTM ke-9 WTO Bali, Gita Wirjawan masih belum menyerah untuk menemukan koordinat titik Baca SEPAKAT...Hal: 11
Bitung Dapatkan Mobil URC UPAYA Pemerintah Kota (Pemkot) Bitung di bidang tenaga kerja mendapatkan apresiasi dari Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Kemenakertrans). Apresiasi ini dalam bentuk bantuan satu mobil Unit Reaksi Cepat (URC) yang diterima Wali Kota Hanny Sondakh saat pembukaan Nakertrans Expo III di Gedung Kemenakertrans di Jakarta Selatan, Kamis (5/12) kemarin. Bantuan yang diberikan Menteri Nakertrans Muhaimin Iskandar ini menurut Sondakh, harus dipergunakan sebagaimana mestinya. “Karena mobil URC ini untuk Baca BITUNG...Hal: 11 Hanny Sondakh
Chris John dan Simpiwe Vetyeka Editor: Tommy Waworundeng
DUA juara dunia tinju dunia Indonesia, Chris John di kelas bulu (57,1 Kg) WBA dan Daud Yordan di kelas ringan (61,2 Kg) IBO, berusaha mempertahankan gelarnya. Mereka akan menjalani Baca CHRIS...Hal: 11
Manado Jadi Incaran Dunia
TATAP MUKA: Wali Kota Manado GS Vicky Lumentut bersama calon Dubes RI untuk Filipina Letjen (Purn) Jhony Lumintang, didampingi Ramoy Luntungan di Gedung Serba Guna Kantor Wali Kota Manado, Kamis (5/12) kemarin.
SEJAK dipimpin Wali Kota Dr Ir GS Vicky Lumentut (GSVL) dan Wawali Harley AB Mangindaan SE MSM (Ai), Baca MANADO...Hal: 11