R A B U ,
NOMOR: 7851
0 7
N O V E M B E R
2 0 1 2
RP4000,-
R. Kandolia
Polling Unggulkan Obama AMERIKA— Dari beberapa polling yang dilakukan sampai dengan hari H pemilihan Presiden Amerika Serikat, Barack Obama diperkirakan bakal unggul tipis dari pesaingnya, yakni kandidat dari Partai Republik, Mitt Romney. Pada pemilu tahun ini, kedua kandidat memperebutkan 538 electoral vote atau wakil Baca Polling...Hal: 11
CEK SUARA: Dari Chicago, Barack Obama sibuk mengecek perolehan suaranya.
CATATAN
Kungfu Hustle ala Dahlan Iskan Oleh: Agus Tantomo
ASYIK juga mencermati ketegangan antara Menteri BUMN Dahlan Iskan dengan DPR RI belakangan ini. Seperti film Hollywood, berpindah dari satu ketegangan ke ketegangan lain, sampaisampai kita lupa apa awal masalahnya. Itulah, kadang-kadang saking asyiknya mengikuti ketegangan suatu drama, kita sampai lupa dari mana masalah bermula. Kalau Anda pernah menonton film Kungfu Hustle–nya Stephen Chow, Anda mungkin bisa menceritakan setiap adegan serunya, tapi, tahukah Anda apa awal masalah dalam cerita di film itu? Bingung ‘kan? Film itu berawal dari kelakuan preman jalanan yang potong rambut tapi tidak mau bayar. Nah, untuk drama Dahlan Iskan dengan DPR, tahukah Anda apa awal masalahnya? Yang muncul di permukaan adalah adanya laporan BPK tentang keuangan PLN pada zaman Dahlan Iskan menjabat sebagai direktur utama. Ada temuan inefisiensi di perusahaan setrum itu lebih dari Baca Kungfu...Hal: 11
PILBUP
JWS Datangi SDN 4-SMAN 2 Tondano MUTASI di SDN 4 Tondano dan SMAN 2 Tondano, mengundang keprihatinan Wakil Bupati Minahasa Drs Jantje W Sajow MSi. Hal itu diungkapannya ketika mendatangi SDN 4 dan SMA N 2 Tondano. SDN 4 sendiri adalah sekolah dengan segudang prestasi dan pengelolaan pendidikan yang amat baik, tetapi tiba-tiba berubah. SuaJantje W Sajow sana lingkungan hancur, anak-anak terlantar, guru tidak memiliki semangat untuk mengajar. Sampai kemarin kondisinya masih seperti demikian. Wabup JWS ketika datang menemui kepala seBaca JWS...Hal: 11
MARKETING SERIES (84)
Pesona Sosial Kedai Kopi DI Makassar Ada Punam, di Manado Ada Kim Teng, di Balikpapan Ada Miki. Semuanya warung rakyat, tetapi tak sama. Setelah berdiskusi pada acara BUMN Marketeers Club di Balikpapan dengan host Pak Muin Fikri, pimpinan BNI setempat, saya diajak oleh Direktur BTV (televisi lokal milik Kaltim Post “Jawa Pos Group) Sugito untuk melihat tempat komunitas masyarakat Kaltim berkumpul. Gubernur Awang Faruk pun sehari sebelumnya singgah di situ minum kopi beberapa teguk sebelum menjemput Presiden SBY di bandara. Menteri BUMN Dahlan Iskan juga pernah mampir dan menulis tentang kedai kopi yang sudah Baca Pesona...Hal: 11
Wartawan dan seluruh karyawan event organizer, iklan, dan pemasaran Manado Post dilarang menerima uang atau pemberian dalam bentuk apapun dari sumber berita dan relasi.
PERCAYA DIRI: Mitt Romney dan istrinya memberikan hak suara di Massachusetts.
Nama Baru Pemeras BUMN Dibeber
Hari Ini Dahlan Kirim Secara Tertulis ke BK
Nurdin Halid: Ini Fitnah, Lawan!
Editor: Bahtin Razak Peliput: JPNN/Kim Tawaang
Editor: Stenly Kowaas
JAKARTA – Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan akan menyetorkan sisa nama anggota DPR RI yang diduga melakukan kongkalikong dan pemalakan kepada BUMN, hari ini. “Besok (hari ini, red) lah. Saya akan menyerahkan nama-nama yang tersisa dan peristiwanya, itu nanti secara tertulis saja kepada BK. Saya tidak gentar,� ujar Dahlan usai Rapat Pimpinan Kementerian BUMN di Gedung Brantas Abipraya (Persero) kemarin. Hal ini pula menepis anggapan bahwa ada pihak yang meng-intervensi dirinya sehingga hanya menyerahkan dua nama. Tidak diketahui apakah Dahlan akan datang sendiri ke BK, atau tidak, untuk menyerahkan daftar nama itu. Menurut Dahlan, nama oknum pemeras BUMN yang akan disampaikan kepada BK adalah di luar dua nama yang sudah diungkapkan sebelumnya. Dahlan juga menyebut tidak akan memakai inisial dalam daftar yang diberikan
JAKARTA – Ketua DPP Partai Golkar Nurdin Halid menegaskan DPP tidak mengadakan survei Pilbup Minahasa pada Oktober. Itulah kenapa pencatutan nama DPP menurutnya sebuah fitnah. “Bohong dan fitnah kalau dikatakan DPP Partai Golkar melakukan survey. DPP tidak juga menggunakan lembaga survei seperti yang diiusukan itu. Sungguh mengerikan serangan terhadap Careig Naichel Runtu– Baca Nurdin...Hal: 11 MERAKYAT: CNR makan pisang goreng yang disuguhkan warga.
Baca Nama...Hal: 11
Insiden Boltim, GMIM Tak Terlibat Makalehi, Uang 400 Juta Politik Praktis Model Desa Diduga Raib Berkelanjutan MANADO — Investor pasir besi di Desa Paret, PT Meytha Perkasa Utama (MPU) tak mau menyerah meminta keadilan. Perusahaan yang diduga mengeksploitasi tanpa izin pasir di daratan, meminta Kapolda Polda Sulut mengusut tuntas dalang di balik insiden pembakaran fasilitas perusahaan. ‘’Kami melaporkan adanya aksi pembakaran yang telah merugikan perusahaan kami setara Rp600 miliar,’’ tandas Humas PT MPU Edy Ginola usai melapor ke Polda Sulut. Laporan Edy ini, diduga sudah mengarah ke beberapa orang sebagai otak di balik ‘pemusnahan’ mess karyawan dan fasilitas lain di dalam kompleks perusahaan. Sumber yang menyertai petinggi MPU saat mengadukan masalah di Polda mengaku, saat peristiwa di kantor ada barang berharga berupa uang Baca Insiden...Hal: 15
RESMI DIBUKA: Ketua Sinode GMIM Pdt Piet Tampi STh MSi kemarin membuka pelaksanaan Sidang Majelis Sinode Tahunan GMIM ke-25 di Jemaat Efrata, Ratatotok.
Editor: Stenly Kowaas Peliput: Melky Karwur
RATATOTOK— Gereja Masehi Injili di Minahasa (GMIM) menggelar Sidang Majelis Sinode Tahunan (SMST) ke25 di Wilayah Ratatotok, Mitra,
tepatnya di Jemaat GMIM Efrata Ratatotok. Pelaksanaan SMST kali ini diikuti 107 wilayah yang berada di aras Sinode GMIM. Beberapa isu sentral akan dibahas pada SMST kali ini, Baca GMIM...Hal: 15
Pimpin Bhayangkari Polda Metro Jaya, Coretta Dukung Tugas Suami
Ingin Berperan Bangun Jakarta
Coretta Kapojos SE resmi menjadi Ketua Bhayangkari setelah suaminya Irjen Pol Putut Eko Bayuseno dilantik menjadi Kapolda Metro Jaya, Rabu (31/11) lalu. Sebagai istri, Coretta siap mendukung suksesnya tugas suami di ibukota.
kini mempimpin jajaran kepolisian di ibukota negara. Coretta yang adalah mantan penyiar TVRI Manado langsung menyiapkan program untuk men-
Seluruh urusan pembayaran ke Manado Post dalam bentuk advetorial, society, iklan, dan koran harus melalui kontrak dan atau kwitansi resmi.
Baca Ingin...Hal: 11
Baca Makalehi...Hal: 11
HUT Minahasa Abaikan Legenda Toar-Lumimuut Oleh: Freddy Roeroe
Editor: Budi Siswanto Peliput: Fabian Ilat, Jakarta
CORETTA sama sekali tak pernah menyangka bakal menjadi istri Kapolda Metro Jaya DKI Jakarta. Namun, kenyataan saat ini berlaku seperti itu. Sang suami, jenderal bintang dua yang pernah menjadi Kapolsek Manado Tengah dan Manado Utara
Noldy Tuerah
MAKALEHI menjadi populer dan dikenal masyarakat di luar wilayah Kabupaten Kepulauan Sitaro Sulut sejak 2010. Setelah berhasil meraih penghargaan tertinggi sebagai desa terbaik nasional yang ditetapkan pemerintah nasional. Meraih desa terbaik nasional adalah suatu
PATUT DIBANGGAKAN: Ketua Bhayangkari Polda Metro Jaya Coretta Kapojos SE.
Bila sumber atau relasi mensinyalir adanya transaksi ilegal sangat dianjurkan menyampaikan sms pengaduan ke 085343951819
ORANG Minahasa dibuat tercengang ketika untuk pertama kalinya Bupati Minahasa mengumumkan bahwa tanggal 5 November l983 dijadikan hari jadi Minahasa ke-555. Sebelumnya, tidak pernah dirayakan, tiba-tiba usia Minahasa sudah jadi 555 tahun. Pertanyaan yang menggoda itu muncul serempak di mana-mana baik yang bernada sinis, maupun yang betul-betul ingin tahu asal usulnya. Bupati waktu itu Alex Lambertus Lelengboto (kini almarhum) meskipun digugat oleh berbagai Baca HUT...Hal: 4
Alamat: Manado Post Center Manado Town Square Blok B 14/15 Telp. 0431 855558, 855559, Fax: 0431 860398 homepage: www.manadopost.co.id e-mail: editor@mdopost.com