CMYK
K
TA
AT
NADO
A DUNIA
MA
O
PA R I W
IS
N o m o r : 6 9 9 4
E c e r a n : R P. 4 0 0 0 , -
J U M A T , 1 1 J U N I 2 0 1 0
ART:RUSMAN LINGGAMA
c a t a t a n ’Sihir’ Nelson Mandela di Soccer City
Piala Dunia Sarat Sejarah JOHANNESBURG— Sejarah akan terukir di Afrika Selatan. Jumat (11/6) hari ini, piala dunia resmi dimulai. Inilah kali pertama turnamen sepakbola terbesar dan terakbar sejagad itu digelar di ‘benua hitam’, julukan Benua Afrika. Miliaran pasang mata pasti akan tertuju ke Soccer City Stad i u m , venue yang jadi tempat pelaksanaan opening ceremony dan laga pembuka antara timnas Afsel versus Meksiko. Nelson Mandela Bahkan di mata Kofi Annan, mantan Sekretaris Jenderal Perserikatan Baca Piala.... Hal: 11
SOWETO 13 Februari 1990. Nelson Mandela Oleh Rolihlahla Dalibhunga yang populer dengan nama Nelson Mandela berpidato dengan lantang. “Kawankawan, teman dan orangorang dari Soweto pada umumnya, saya menyambut Anda dalam nama heroik perjuangan bangsa kita untuk membangun keadilan dan kebebasan untuk semua Suhendro Boroma di negara kita.” suhendro@mdopost.com Hari itu, warga Soweto, pemukiman yang kini menjadi bagian dari kota Johannesburg, menyambut dengan suka cita Mandela yang baru dibebaskan dari penjara dua hari sebelumnya, 11 Februari 1990. Pemimpin Afrika Selatan yang lahir pada 18 Juli 1918 di desa kecil Mvezo, Transkei itu 27 tahun mendekam di penjara Robben Island, Cape Town dan penjara Pollsmoor. Sehari sebelumnya, Mandela berpidato di Cape Town, membakar semangat perjuangan rakyat Afrika Selatan melawan apartheid. Di Soweto, hal yang sama diulanginya dengan semangat membara. “Hari ini, saya kembali ke Soweto mengisi hatiku dengan sukacita. Pada saat yang sama aku juga kembali dengan rasa kesedihan yang mendalam. Kesedihan untuk belajar bahwa Anda masih menderita di bawah sistem yang Baca Sihir.... Hal: 11
k a n d i d a t Djouhari Kansil
Harga Diri Nusa Utara! WARGA Nusa Utara di wilayah Sulawesi Utara kompak mengusung dan memenangkan satu nama, Djouhari Kansil sebagai Calon Wakil Gubernur Sulawesi Utara pendamping Calon Gubernur 2010-2015, Sinyo Harry Sarundajang. Bukti nyata dukungan pada pasangan SH Sarundajang bersama Djouahri Kansil (SHS BERHASIL) ini, Jumat 11 Juni 2010, pukul dua siang hari ini, bertempat di Djouahri Kansil Boulevard Karang Ria, berlangsung Upacara Adat Pelepasan Drs Djouhari Kansil, MPd. Ketua Panitia Drs. Janen Lasung, menjelaskan bahwa Upacara Adat Pelepasan Djouhari Kansil ini akan dipimpin oleh tokoh-tokoh adat dan tokoh masyarakat Nusa Utara Baca Harga... Hal: 11
Elly dan VAP Lulus Ujian 1
Livie cs Permainkan Jadwal Pilgub
Masukkan Syarat Dukungan 15% Suara
MANADOPasangan bakal calon gubernur Elly Engelbert Lasut (E2L) dan Henny Wullur (HW) serta Vonnie Anneke Panambunan (VAP) dan Hendrik Manossoh (HM) lulus ujian pertama. Syarat administrasi kecu-kupan suara minimal 15 persen dari suara sah Pemilu 2009 berhasil diraih kedua pasangan itu. Ini setelah Tim Kampanye masing-masing pasangan memasukkan kelengkapan berkas mereka ke KPUD Sulut, ke-
Pasangan Elly Lasut dan Henny Wullur
marin. Menurut Greety Tielman, Ketua Tim Kampanye E2LHW, pasangan ini berhasil mengumpulkan dukungan dari 15 partai dengan total 235.675 suara, atau 18,82% dari 1.252.548 suara sah pemilu legis-
latif lalu. “Sudah kami konsultasikan ke semua pihak berkompeten, mulai dari KPU hingga Depkumham. Semua dukungan yang kami peroleh sah,” ujar perempuan yang juga Ketua Partai Kebangkitan Baca Elly.... Hal: 11
Jeffry Wurangian
dan satu lagi cabang di Kelapa Gading, torang pe bank meluaskan jala bisnisnya ke Kota Surabaya, Jawa Timur, yang dikenal salah satu kota terbesar dan termaju di Indonesia. Keberanian Torang pe bank tak lepas dari tangan dingin Direktur Utama Jeffry Wurangian MSi ditopang tiga direksi, yaitu: Direktur Pemasaran Ridwan Nggilu, Direktur Umum Ricky Lintang MH dan Direktur Kepatuhan Jeffry Lungkang. Baca Bank.... Hal: 11
MANADO— Jadwal pemilihan gubernur (Pilgub) Sulut benar-benar dipermainkan. Setelah Rabu (9/6), Diponegoro (KPUD Sulut, red) mengatakan berakhir 15 Juni, lagi-lagi diralat menjadi 10 Juni kemarin. Perubahan jadwal ini jelas melanggar aturan KPUD Sulut yang tertuang dalam SK 04 Tahun 2010 KPUD Sulut, tentang jadwal dan tahapan. Di SK tersebut mengatur batas akhir pelengkapan berkas hingga 15 Juni mendatang. Diberitakan sebelumnya, pelaksanaan tahapan ini telah beberapa kali diubah. Awalnya dikatakan berakhir 7 Juni, lalu berubah 10 Juni, kemudian 9 Juni, lalu 15 Juni dan kini kembali lagi ke 10 Juni. Soal ini, Ketua Pokja Verifikasi, Jefrey Delarue mengatakan apa yang dilakukan sesuai pemberitahuan yang disam-
Livie Allow
paikan ke pasangan calon dan parpol lalu, batas akhirnya 10 Juni. ”Coba cek ke LO partai dan pasangan calon,” katanya, kemarin. Kata Delarue, KPUD Sulut harus konsisten dengan penyampaiannya ke parpol. Tidak Baca Livie.... Hal: 11
CPNS Kotamobagu Bank Sulut Ekspansi ke Surabaya Mengadu ke Senayan Bidik Simpanan Rp 100 M
SURABAYA- PT Bank Sulut tidak bisa lagi dipandang sebelah mata. Bank kebanggaan warga Sulut dan Gorontalo tak lama lagi akan menjelma menjadi bank daerah yang menasional. Setelah sukses menjajal ekonomi ibukota Negara, dengan membuka cabang di Jalan Husni Thamrin, Jakarta Pusat
MenPAN Proses yang Tak Bermasalah J A K A R TA — S e t e l a h menemui pemerintah, 15 CPNS Kotamobagu mengadu ke DPD RI, Kamis (10/6). Mereka mewakili ratusan CPNS yang belum diproses NIP-nya oleh BKN. Padahal pada November 2009 mereka sudah dinyatakan lulus. ”Kami minta
dukungan anggota DPD RI untuk memperjuangkan nasib kami. Sudah enam bulan nasib kami digantung,” ujar Hendra Manggopa. Selama ini, tambah Renty Linggotu, CPNS lainnya, mereka sudah mengadu ke Pemkot Kotamobagu, Gubernur Sulut, DPRD Sulut, BKN bahkan ke MenPAN untuk meminta kejelasan nasib 355 CPNS yang sudah dinyatakan lulus. Baca CPNS... Hal: 11
Manado Post Weekend to Bali dan Goes to China
Baru Pertama Kali ke Pulau Dewata Program Manado Post memelesirkan pelanggan untuk Weekend to Bali dan Goes to China dimulai. Hari ini, sebanyak tiga pelanggan dan agen Manado Post akan diajak merasakan dan menjelajahi pesona Pulau Dewata. Sedangkan jalan-jalan menikmati pesona budaya dan keindahan negeri Tiongkok jadi agenda selanjutnya.
Laporan Budi Siswanto Deborah, wanita kelahiran Madiun, 17 Agustus 1951 tak pernah menyangka menjadi pelanggan beruntung yang memenangkan undian MP Weekend to Bali. Belum lama ini, tanpa berharap banyak, wanita berkacamata ini mengisi formulir undian yang diberikan loper harian ini. Tak disangka, isteri Wolter Salindeho ini yang Baca Baru.... Hal: 11
Alamat: Manado Post Center Manado Town Square Blok B 14/15 Telp. 0431 855558, 855559, Fax: 0431 860398
PENGHARGAAN: Direktur Keuangan Urif Hasan, Pemred Marlon Sumarauw dan Manager Marketing Eddy Marzuki melepas pelanggan dan agen Manado Post liburan ke Bali.
homepage: www.mdopost.com e-mail: editor@mdopost.com
Wartawan Manado Post Dilarang Menerima Uang Atau Pemberian Dalam Bentuk Apapun Dari Sumber Berita.
CMYK
RAUT wajah bahagia tak mampu disembunyikan rombongan Manado Post (MP) Weekend to Bali saat bertandang di redaksi koran ini, Kamis (10/6) kemarin. Pelanggan beruntung, Chrismiaty Deborah (58) dan dua agen terpilih, Maryam Bumulo (45) dan Deysye Kowaas (44) sangat gembira bisa pelesir ke Pulau Dewata untuk pertama kalinya.