Manado Post Rabu 13 Juni 2012

Page 1

r a b u ,

NOMOR: 7689

1 3

j u n i

RP4000

2 0 1 2

Marchel Hormati

Jalan Terjal Oranje

mobnas

Mimpi Dahlan Iskan, Mobil Listrik se-Bali

KHARKIV— Tidak salah apabila Grup B ditahbiskan sebagai grup neraka. Di matchday pertama saja (9/6), kejutan besar terjadi ketika Belanda seperti merasakan “neraka� setelah dipermalukan Denmark 0-1. Situasi Oranje “ sebutan Belanda “ pun berada di ujung tanduk dalam matchday kedua. Jawara Euro 1988 itu bakal angkat koper lebih awal apabila kembali menelan kekalahan melawan Jerman di Metalist Stadium, Kharkiv

(siaran langsung RCTI kickoff 03.45 Wita). Sebagai catatan, dalam delapan partisipasi Euro sebelumnya, hanya pada edisi 1980 Belanda kandas di fase grup. Yang jadi masalah, Jerman jelas bukan lawan yang cocok bagi tim yang tengah mencoba bangkit dari keterpurukan. Die Mannschaft “ Baca Jalan...Hal 11

Robin van Persie

Gangguan Syaraf, Ibu Ani ke AS

Pekan Ini MOBIL NASIONAL: Meneg BUMN Dahlan Iskan saat mengujicoba mobil listrik

MENTERI Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan mengaku, memiliki mimpi besar dalam proyek mobil listrik nasional. Kata dia, akan sangat luar biasa ketika Pulau Bali sebagai kawasan wisata, kendaraannya berenergi listrik. “Ini mimpi lo, bukan program. Mimpi Baca Mimpi...Hal 11

Tambang

DPR-RI Seriusi Picuan Ketegangan di Desa Picuan Kecamatan Motoling Kabupaten Minsel yang ditimbulkan akibat pengoperasian perusahaan tambang, mendapat perhatian Komisi VII (Bidang Pertambangan dan Energi) DPR-RI. Hal ini tersirat dari pernyataan Wakil Ketua Komisi Effendi MS Simbolon kemarin petang. Politisi Partai Demokrasi IndonesiaPerjuangan (PDI-P) ini mengatakan pihaknya Baca DPR-RI...Hal 11

korupsi

Kojongian Buron Kakap Tiba Editor: Idam Malewa Peliput: Irvan Sembeng, Kejagung

SHERNY Kojongian buron korupsi Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (BLBI) asal Sulut, Rabu (13/6) pagi ini, akan mendarat di Bandara Soekarno-Hatta (Soeta). Direktur Baca Kojongian...Hal 11

Mario Gomez

Gaji 13 Dibayar Bendahara Segera Masukkan Daftar Gaji

Editor: Bahtin Razak Peliput: Peggy Sampouw

MANADO — Pernyataan paling dinanti PNS dilontarkan Wagub Sulut

Dr Djouhari Kansil MPd. Di sela-sela rapat evaluasi Bendahara Pengeluaran dan PPK SKPD di lingkungan Pemprov Baca Pekan

...Hal 11

Juli Mulai Pendaftaran CPNS umum. Izin prinsip kuota formasi CPNS baru yang

diusulkan instansi  pusat dan daerah su Â?Â? Â?Â? dah disahkan. Pendaftaran dilakukan Â? Juli, sedangkan tes Â?     ­ dihelat pada minggu € €  ketiga Agustus. Wakil Menteri  P e n dayagunaan   Aparatur Negara   dan Reformasi Bi Â‚ €€ ƒ  rokrasi (Wamen PAN-RB) Eko PraEditor: Tommy Waworundeng sojo mengatakan, Peliput: JPPN pihaknya telah menyetujui izin prinsip kuota formasi. Izin prinsip tersebut JAKARTA - Pemerintah kembali ditetapkan untuk 17 instansi pemkab/ membuka seleksi calon pegawai negeri Baca Juli...Hal 11 sipil (CPNS). Kali ini untuk pelamar

Foto; ABROR RIZKI / RUMGAPRES

CIUMAN UNTUK PAMIT: Ibu Ani bertolak ke Pittsburgh, AS, untuk menjalani tindakan medis. Biasanya, Presiden SBY dan Ibu Ani memilih pemeriksaan kesehatan di dalam negeri. Tapi untuk kasus ini, dokter kepresidenan merekomendasikan agar Ibu Ani melakukannya di luar negeri. Presiden SBY menyampaikan hal ini dalam keterangan pers di Istana Negara, Selasa (12/6).

JAKARTA- Ibu Negara, Ani Yudhoyono berangkat ke Pittsburgh, Amerika Serikat, Selasa (12/6) kemarin, untuk menjalani pengobatan. Ibu Ani berangkat ditemani tim dokter Kepresidenan untuk menjalani operasi pada 15 Juni mendatang di Allegheny General Hospital, 320 North East Avenue, Pittsburgh. Presiden Susilo Bambang Yudhoyono sendiri, mengumumkan mengenai kesehatan Ibu Negara setelah Pelanti-

kan Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu, Selasa (12/6). Ani Yudhoyono mengalami gangguan syaraf di tulang leher. Dokter Kepresidenan memberikan rekomendasi kepada Presiden agar Ibu Ani dirawat di Allegheny General Hospital, Pittsburgh, Pennsylvania, Amerika Serikat. “Ada gangguan syaraf atau gangguan di tulang leher ibu. Dokter Kepresidenan Baca Gangguan...Hal 11

Dari Perayaan HUT ke-114 Filipina di Sulut

Juni, Buka Jalur Kapal Bitung-Gensan, Davao Sukacita yang dirasakan pemerintah dan rakyat Filipina ikut dirasakan Sulut. Kemarin, Konsulat Jenderal Filipina menghelat hari raya kemerdekaannya di Grand Kawanua Convention Center. Editor: Cesylia Saroinsong Peliput: Christian Tumimomor

114 Filipina, malam tadi. Ratusan undangan yang memenuhi Grand Kawanua Convention Center disapa hangat oleh Konjen Filipina Jose DR Burgos bersama istri yang mengenakkan pakaian khas negaranya. Satu per satu undangan dijabat erat keduanya. Perayaan diawali dengan menyanyikan lagu kebangsaan Filipina, Lupang Hinirang (Tanah terpilih) dan Indonesia Raya. Dari dua lagu itu, terlihat jelas betapa

Kehangatan dan keakraban begitu terasa saat perayaan hari kemerdekaan ke

Wartawan dan seluruh karyawan event organizer, iklan, dan pemasaran Manado Post dilarang menerima uang atau pemberian dalam bentuk apapun dari sumber berita dan relasi.

Seluruh urusan pembayaran ke Manado Post dalam bentuk advetorial, society, iklan, dan koran harus melalui kontrak dan atau kwitansi resmi.

Baca Juni...Hal 11

Bila sumber atau relasi mensinyalir adanya transaksi ilegal sangat dianjurkan menyampaikan sms pengaduan ke 08990903246

PROKLAMASI: Gubernur Dr SH Sarundajang bersama

Konjen Jose DR Burgos saat

menyanyikan lagu kebangsaan Filipina. Lucky P

Alamat: Manado Post Center Manado Town Square Blok B 14/15 Telp. 0431 855558, 855559, Fax: 0431 860398 homepage: www.manadopost.co.id e-mail: editor@mdopost.com


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Manado Post Rabu 13 Juni 2012 by Manado Post - Issuu