Manado Post, 14 Februari 2014

Page 1

NOMOR: 8291

JUMAT, 14 FEBRUARI 2014

Pdt Liesje Menguat Pimpin GMIM Rumengan, Sumakul, Arina Banyak Dukungan

Editor: Filip Kapantow Peliput: Jhonly Kaletuang

MANADO- Jelang pemilihan Ketua Badan Pekerja Majelis Sinode (BPMS) Gereja Masehi Injili di Minahasa (GMIM) 24-28 Maret di Tomohon, empat nama mengerucut menggantikan Pdt Piet Tampi. Masing-masing Pdt Liesje Tamuntuan-Makisanti STh MSi, Baca Pdt Liesje....... di Hal 11

Kriminalitas Memprihatinkan ANGKA kriminalitas di daerah ini kian memprihatinkan. Tahun 2013 ini, naik hingga 160 persen dibandingkan dengan hasil evaluasi peristiwa tahun 2012. Hampir tiap hari terjadi perkelahian antar kampung, penyerangan pakai senjata tajam oleh sekelompok remaja, bahkan tak jarang terjadi pembunuhan. Hanya masalah sepele, langsung terjadi pembunuhan. Ada juga korban tidak salah apa-apa, jadi korban penikaman. Kasus terakhir, Kamis kemarin, seorang remaja bernama Junaidi Manyo (19 tahun), terpaksa melompat dari atas jembatan Megawati. Ia melompat, setelah dikejar sekelompok anak muda dengan panah wayer. Sampai tadi malam, Junaidi tidak ditemukan lagi. Tingginya angka kriminalitas di daerah ini, akibat tingginya angka penduduk miskin dan angka putus sekolah. Ditopang juga dengan peredaran minuman keras. Akibatnya, Sulut yang terkenal dengan daerah paling aman di Indonesia, sayangnya tidak nyaman. Jangankan wisatawan, warga Sulut sendiri tidak nyaman. Ini harus menjadi perhatian serius pemerintah dan pihak kepolisian. Kepolisian tentu makin gencar lagi melakukan operasi minuman keras dan senjata tajam. Pemerintah, meningkatkan ekonomi keluarga, agar orang tua mampu menyekolahkan anaknya sampai ke perguruan tinggi. Jika anak-anak memiliki pendidikan tinggi, tentu dengan sendirinya mereka akan menghindar dari minuman keras apalagi perkelahian antar kampung dan bawa-bawa barang tajam. (*)

Tetap Eksis dan Nikmati Tugas

Â

Â?

Â? Â?

Editor: Bahtin Razak Peliput: Axel Refo Pdt Arthur Rumengan MTeol

� ˆ € � ‚€ƒ  �� � �

 Â?­ €‚ €‚ƒ

Â?

„ Â…­ †

‡ Â?Â? Â? ­ Â

S E N Y U M ramah terpancar dari wajah Rohana Hutapea, isteri Kapolda Sulut Brigjen Pol. Jimmy P Sinaga, saat mengikuti serah terima Ibu Asuh Polwan Pol- TUGAS BARU: Ny Vonne Baca Tetap....... Kaligis menyerahkan bunga di Hal 11 kepada Ny Rohana Sinaga.

Pdt HWB Sumakul ThM

Pdt Liesje Tamuntuan-Makisanti STh MSi

Meiva: Ini Kado Valentine Editor: Bahtin Razak Peliput: Angel Rumeen

MANADO — Tanda tangan Ketua DPRD Sulut Pdt Meiva Salindeho-Lintang STh terbilang sangat mahal. Betapa tidak, gara-gara politisi Golkar ini belum membubuhkan tanda tangan, sehingga APBD 2014 berbanderol Rp2,4 triliun terparkir. Kamis (13/2) kemarin siang, sang ketua akhirnya menandatangani dokumen super penting itu. Uniknya, penandatanganan dokumen ini MAHAL: Meiva saat menandatangani dokumen pengesahan dilakukan Meiva di hadapan wartawan, diAPBD 2014, Kamis (13/2), kemarin. saksikan Wakil Ketua DPRD Sulut Ny Sus

Sualang-Pangemanan dan Sekretaris DPRD Drs Jhon Palandung. Usai mendatangani dokumen tersebut, Lintang mengatakan surat yang ia minta berupa rincian revisi APBD 2013 baru tiba di mejanya pada Rabu (12/2) lalu. “Surat dari provinsi kami terima kemarin, 12 Februari. Mungkin ini hadiah Valentine’s Day Pemprov untuk saya dan Deprov,� kata Lintang. Mengenai keberangkatannya ke Talaud, tanpa merinci maksud dan tujuan, Lintang mengungkapkan ia punya tanggung jawab memperjuangkan aspirasi rakyat. “KalauBaca Meiva....... di Hal 11

Jatim Milik Dahlan

HARI KASIH SAYANG

Donor Darah Massal di IPDN HARI Kasih Sayang (Valentine Day), Jumat 14 February hari ini, dimanfaatkan para praja Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) Tampusu untuk berbagi kasih lewat donor darah. ‘’Kegiatan donor darah ini, kita laksanakan untuk memaknai hari kasih sayang. Baca Donor....... di Hal 11 PEMKOT

GSVL Terus Pulihkan Manado WALAUPUN memiliki jabatan tertinggi di Pemkot Manado, Wali Kota Manado Dr GS Vicky Lumentut tetap bersedia untuk membaur d a n melayani warga Manado, terlebih warga korban bencana.

Editor: Idham Malewa

IKAN PAUS DI TOMBARIRI: Warga bergantian melihat langsung ikan paus yang terdampar di Pantai Tambala Desa Mokupa Kecamatan Tombariri, Kamis (13/2) kemarin.(Berita selengkapnya di halaman 11).

S U R A BAYA— Debat kandidat di konvensi calon presiden (capres) Partai Demokrat, di Surabaya (13/2) keDahlan Iskan marin makin seru. Di dalam maupun luar arena Convention Hall Grand City Surabaya heboh dengan para pendukung. Dari 11 kontestan, pendukung Dahlan Iskan sangat dominan dengan pakaian putih-putih. Kemarin, Baca Jatim....... di Hal 11

Opening DBL Hentak Sore Ini Editor: Idham Malewa Peliput: Rivansky Pangau

IVEN olah raga bola basket paling heboh dan bergengsi di Sulut, Honda Developmental Basketball League (DBL) 2014 akan menghentak Jumat (14/2) sore in. Hampir dipastikan sore nanti GOR Hall B Koni Sario akan sesak dan ramai oleh penonton. Apalagi, opening party bertepatan dengan hari Gabriela Sambow (SMAN 7 Manado)

valentine, kian menambah suasana GOR makin berwarna. Iven basket ball antarpelajar SMA di Sulut ini telah lama dinanti-nantikan semua penggemar basket di Sulut. Kehebohan Honda DBL 2014 sudah terasa saat road show di sejumlah SMA. Untuk Honda DBL tahun ini, peserta sebanyak 41 team putra- putri

dari SMA se Sulut. Di laga pembuka ada delapan team langsung bertarung. Sejumlah tim yang akan bertanding telah menyatakan kesiapan jelang laga. “Kami sudah tak sabar menunggu pertandingan pembuka esok (sore ini). Kesiapan tim sudah 100 persen,� ujar kapten tim putri SMA Negeri 7 Manado Gabriela Sambouw usai talkshow di Baca Opening....... di Hal 11 Ferena Bawotong (SMAN 9 Manado)

Wali Kota Vicky Lumentut saat membakar ikan buat pengungsi, Rabu (12/2) malam.

Baca GSVL.... di Hal 11

HARI KASIH SAYANG

HKL: Sulut Aman, Investasi Nyaman H E N D R I K Kawilarang Luntungan (HKL) mengatakan, perekonomian Sulut akan semakin maju, jika daerah ini aman. ‘’Para investor akan menanamkan modalnya di daerah ini, jika didukung dengan faktor keamanan. Baca HKL.... di Hal 11

Hendrik K Luntungan


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Manado Post, 14 Februari 2014 by Manado Post - Issuu