Manado Post Minggu 14 April 2013

Page 1

1 4

NOMOR:8003

A P R I L

2 0 1 3

ECERAN: RP3.000,Amos Tempone

Presiden: Syukur Seluruh Penumpang Lion Selamat Kru Terakhir Keluar Pesawat Editor: Tommy Waworundeng Bahtin Razak

D E N P A S A R — pacu Bandara Ngurah Rai, Pesawat Lion Air dengan Bali, Sabtu (13/4) pukul rute penerbangan Bandung- 15.10 Wita. Denpasar mengalami kecelakaan di sisi landasan Baca Presiden... Hal: 11

Tak Pengaruhi Jam Penerbangan JAKARTA - PT Lion Air menegaskan jatuhnya pesawat Lion Air dengan nomor penerbangan JT 904 Bandung-Denpasar di Denpasar Bali, Sabtu (13/4), tak mempengaruhi jam penerbangan. Hal itu diungkapkan Direktur Utama Lion Air

Edward Sirait. “Nggak mempengaruhi jam penerbangan. Lion beroperasi dengan normal, nggak ada pembatalan tiket penerbangan,� kata Edward Sirait di Kantor Lion Air, Jakarta, kemarin. Baca Tak... Hal: 11

 Â? Â? Â? Â?  ­ € ‚ƒ ­ ƒ ƒ „ Â… † ‚ ‡ ˆ ˆ ‰ ŠÂ? ‹ƒ Â? ÂŒ ÂŒ ‚ ÂŽ ‘ Â… ƒ ‚ ˆ

Â’  Â? “ “   Â€ Š ‰ Â? ”  Â„ ˆ† ˆˆƒ  Â?ˆ ‚ƒ ÂŽ  Â” Â’ ƒ • ÂŽ ‡ ‰ ‡ ÂŽ ˆ ˆ ƒ Â? ­ ƒˆƒ  Â’ € ƒ

Pesawat Lion Air yang mendarat dengan selamat di atas air.

Kru Lion Air terakhir keluar pesawat, setelah seluruh penumpangnya berhasil dievakuasi dengan selamat.

Pesawat Lion Air tampak dari udara

Tampak runway Bandara Ngurah Rai Bali

UN Akhirnya Ditunda Senin SMK, SMA Nanti Selasa Editor: Bahtin Razak Peliput: Hendra Paat/JPNN

MANADO – Dugaan penundaan ujian nasional (UN) yang mulai mencuat kemarin akhirnya jadi kenyataan. Setelah berkoordinasi dengan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud), sejumlah provinsi sudah menyatakan UN ditunda akibat kacaunya distribusi naskah ujian. Termasuk di Sulut. Pantauan Manado Post di Dinas Pendidikan Nasional (Diknas) Sulut, naskah UN masih belum lengkap. Kardus soal sudah terkumpul di Aula Diknas Sulut. “Tapi ini baru sebagian. Masih ada lagi yang kami tunggu,� ujar beberapa petugas di Diknas Sulut.

Koordinator penerimaan Naskah UN Provinsi Sulut, Prof Dr Hendrik Taunaumang MSc mengatakan, pihaknya terus berusaha untuk mengawal naskah tersebut, hingga pendistribusiannya di tiap daerah berjalan sesuai jadwal. “Namun, menjadi permasalahan saat ini pengiriman naskah UN dari pusat ke provinsi, tidak serentak, sehingga kami kesulitan dalam mendistribusikan naskah tersebut,� katanya. Untuk naskah yang dari awal sudah ada dan juga lengkap baru untuk Sekolah Menengah Kejuruan (SMK). Sehingga, yang sudah lengkap tersebut langsung dilakukan pendistribusian ke daerah. Sedangkan naskah UN untuk

SMA, masih kurang. “Dengan demikian, pendistribusiannya menjadi tersendat, karena perlu menunggu kelengkapan naskah terlebih dahulu, barulah akan dikirim,� tutur Taunaumang. Kadis Diknas Sulut JSJ Wowor melalui Kasubag Umum dan Hubungan Masyarakat (Humas) Ronny Sepang menjelaskan, akibat kondisi itu maka pelaksanaan UN yang sesuai jadwal secara serentak akan dilaksanakan Senin (15/4) besok, sebagian masih ditunda. “Sudah disepakati untuk SMK pelaksanaannya tetap di hari Senin, sedangkan SMA pelaksanaannya dimulai Selasa,� tuturnya. Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan (Balitbang) Kemendikbud Khairil Anwar Notodiputro akhirnya buka suara soal kasus penundaan Baca UN... Hal: 11

TWITTER

SBY Digoda Bintang Porno Editor: Bahtin Razak

SEJARAH: Kardus berisi naskah soal dan lembar jawaban UN yang baru tiba, kemarin. UN SMA akhirnya ditunda.

Konser D’ Masiv dan Geisha Spektakuler

AKHIRNYA Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) punya akun Twitter. Dia pun langsung menuliskan cuitan perdana di akunnya @SBYudhoyono. “Halo Indonesia. Saya bergabung ke dunia twitter untuk ikut berbagi sapa, pandangan dan inspirasi. Salam kenal. *SBY* Namun, belum juga akun itu dipenuhi cuitan orang nomor 1 di Indonesia itu, akunyasudahdifollow bintang film porno Vicky Vette. Baca SBY... Hal: 11

Vicky Vette

ARTIS

Cari Suami Kaya Editor: Bahtin Razak

GUNCANG MANADO: Grup band D’Masiv dan Geisha (kanan) saat tampil di Lapangan KONI Sario, tadi malam. Editor: Bahtin Razak Peliput: Kim Tawaang

MANADO — Konser Musik GG Pro MILD yang menghadirkan dua grup band tenar, D’Masiv dan Geisha puaskan pecinta musik Sulawesi Utara. Konser yang digelar di Lapangan KONI Sario Manado, Sabtu (13/4) kemarin, berhasil menghipnotis penonton yang memadati Lapangan KONI. Tak pelak, Masivers (sebutan penggemar D’Masive) dan My Geisha (penggemar Geisha) di buat bergoyang sekira dua jam.

Tampil lebih dulu, D’Masiv, band yang terbentuk 3 Maret 2003, tampil habis-habisan memuaskan penggemarnya di Sulut, khususnya Kota Manado. Ryan sang vokalis, yang begitu kocak di atas panggung berhasil membawa suasana menjadi super heboh, tatkala menyapa para penggemar dengan logat Manado. “Nda bosan-bosan torang datang Manado, soalnya depe cewek cantik-cantik kong depe cowok ganteng-ganteng,� tutur Ryan yang langsung disambut teriakan penggemarnya. Membawakan lagu ngebeat

di lagu pertama, penonton langsung terbawa irama dan mulai bergoyang. Mengenakan jas putih dipadukan kemeja pink, penonton terhanyut dalam lantunan hits-hits romantis mereka seperti “Cukup Sampai Disini, Pergilah Kasih, Natural, Di Antara Kalian, Merindukanmu, dan Jangan Menyerah. Tembang “Cinta Ini Membunuhku dan Semakin, dibawakan begitu powerfull, band yang digawangi Rian Ekky Pradipta (Rian, vokal), Nurul Damar Ramadhan (Rama, gitar) Rayyi Kurniawan (Ray,

bass) dan Wahyu Piadji (Why, drum). Hingga penonton pun sangat puas dengan penampilan mereka. “Terima Kasih Manado, ngoni so manyanyi sama-sama deng torang,� ucap Ryan mengakhiri penampilan mereka. Ditemui sebelum konser, D’Masiv mengaku senang berkunjung ke Manado. “Manado selalu berkesan buat kami, ditambah makanannya yang enak-enak,� ujar Ryan, yang juga mengaku berdarah Manado karena neneknya orang Manado. “Ikan Tude di sini sadap skali, torang tiap datang

musti makang ikang tude,� sambung Ray yang sangat lancar berbicara bahasa Manado. Tak kalah heboh dengan D’Masiv, Geisha yang tampil terakhir benar-benar all out menghibur penggemarnya. Grup band beraliran art rock progressive, idola kawula muda ini, tampil dengan enerjik. Mengenakan rompi jeans dipadukan sepatu boot hitam, Momo sang vokalis langsung mengguncang panggung di awal penampilan. Baca Konser... Hal: 11

SETELAH bercerai, Titi Dwijayati atau Titi DJ hingga kini masih betah menjomblo. Namun, perempuan yang pernah membina rumah tangga sebanyak tiga kali itu berjanji jika nanti kelak memiliki pacar dirinya akan memberitahukan ke publik. “Saya kan orangnya terbuka, kalau sudah punya pacar saya bilang, Baca Cari... Hal: 11

Titi Dwijayati


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.