Manado Post Rabu 20 Februari 2013

Page 1

SERIKAT PERUSAHAAN PERS

INDONESIA PRINT MEDIA AWARD

49,5 Post Manado 36,8 13,7

NOMOR: 7951

RABU, 20 FEBRUARI 2013

Harga Eceran Rp4000,-

10.465 Belum Tersentuh 4.220 Rumah Rusak, 41.863 Ribu Jiwa Jadi Korban Editor: Stenly Kowaas Peliput: Helmi Yusuf

MANADO— Pola distribusi bantuan yang terkesan kurang terorganisir dengan baik membuat banyak korban bencana mengeluh dan kecewa. Data di Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), Baca 10.465...Hal: 11

Banjir Tanah Longsor

DEGRADASI jabatan tak serta merta melunturkan kontribusi dan dedikasi Dra Yasti Soepredjo Mokoagow untuk membantu rakyat, terutama di Sulut. Demikian pernyatan Yasti menyikapi bencana banjir dan tanah long- Yasti Soepredjo sor di Manado dan beberapa daerah di Sulut, Sabtu (16/2) dan Minggu (17/2) lalu. Buktinya, di tahun anggaran 2013 ini, alokasi anggaran normalisasi sungai di Daerah Aliran Sungai (DAS) Tondano

Total Jiwa korban bencana Banjir Tanah Longsor Rumah Warga yang rusak Rusak Ringan Rusak Berat Lukman P/Manado Post

SIAPA CEPAT DIA DAPAT: Warga korban bencana di Kelurahan Komo Luar berebut bantuan yang baru saja disalurkan lewat posko setempat.

Menko Kesra Bantu 2 M /// JDL

MANADO—Bencana alam banjir dan tanah longsor yang menimpa masyarakat Manado, Minahasa,

dan Sitaro, mendapatkan perhatian khusus dari pemerintah pusat. Atas perintah Presiden Republik Indonesia (RI) Susilo Baca Menko...Hal: 11

Calon Ketua Sinode Mencuat

Pdt A. Rumengan Pdt DR HWB Sumakul Pdt L. Makisanti Editor: Tommy Waworundeng Peliput: Melky Karwur

MANADO-Pemilihan di aras Sinode baru akan dilaksanakan tahun 2014, tapi pembicaraan calon

Ketua Badan Pekerja Majelis Sinode (BPMS) GMIM periode 2014-2018 sudah mulai terdengar. Informasi dihimpun koran ini, tiga nama mulai mencuat. Yakni Pdt Arthur

41863

: :

40018 1845

:

4220

: :

3579 641

Baca Yasti...Hal: 11

Kawasan Citraland Dipertanyakan MANADO — Kekhawatiran sebagian penghuni kawasan elit Perumahan Citraland belum terobati. Pascalongsor di dua titik dan menewaskan enam orang, keberadaan perumahan itu dipertanyakan.

Editor: Tommy Waworundeng Peliput: Lucky Mamahit

:

Beban Rekor Negatif Rossoneri

Baca Kawasan...Hal: 11

MILAN— Rekor buruk membayangi AC Milan jelang menjamu Barcelona pada first leg babak 16 besar Liga Champions di San Siro dini hari nanti. Klub berjuluk Rossoneri itu tidak Baca Beban...Hal: 11

SEPULUH menit berjalan kaki ringan dari Saint Basil’s Cathedral,

ADU TAJAM: Stephan El Shaarawy dan Lionel Messi

Spasskaya Tower, dan istana Kremlin, centrumnya kota Moskow. Suhu yang naik turun di kisaran -3 sampai -9 derajad Celcius pekan lalu, tumpukan salju di mana-mana, memang terasa bagi hidung-hidung Asia seperti saya. Masih beruntung, tak ada hembusan angin, sehingga masih sanggup berjalan 30 menit di luar ruangan. Bagi warga pewaris utama Soviet itu, suhu saat ini masih dianggap hangat. Tahun lalu, di bulan yang sama, saat Golden Dolphin Moscow International Festival digelar, suhunya minus 30. Dan suhu jauh di bawah titik beku Baca Surga...Hal: 11

JELANG Pemilihan Bupati (Pilbup) di Minahasa Tenggara (Mitra), tensi politik makin memanas. Bahkan, diduga dampaknya sampai pada jabatan aparat pemerintah. Hukum Tua (Kumtua) Pisa, Kecamatan Tombatu Alex Roong merasa dinonaktifkan karena telah Baca Dinonaktifkan...Hal: 11

SOSOK

Syerly Bahagia Bantu Sesama

TERHARU: Sherly Sompotan (kemeja kuning) serahkan bantuan di Ternate Tanjung, Selasa (19/2)

Surga Para Diver, Fotografer dan Hunter Underwater

Don Kardono – MOSCOW

Editor: Budi Siswanto Peliput: Arthur Karinda

memihak ke salah satu kandidat bupati di

Editor: Stenly Kowaas

Lembeh-Bunaken Dipromosi di Golden Dolphin Moscow International Festival

Dari luar, arcade “seribu pilar klasik� itu tampak sebagai heritage biasa saja. Sepi, dingin, kuno, dan tidak ada tanda-tanda keriuhan orang yang tertangkap telinga. Spanduk, poster, baliho dan materi promo outdoor sama sekali tidak kelihatan membungkus Gostiny Dvor. Monumen arsitektur Moskow yang berdiri di Ilynka Str, sejak abad 18 itu. Jarak satu blok, 200 meter dari Red Squere.

Dinonaktifkan, Kumtua Merasa Korban Pilkada

“Masa pengembang sekelas Citraland tidak memikirkan dampak terburuk jika terjadi bencana. Pengembang juga membangun rumah di bawah tebing tinggi yang curam. Walaupun musibah, tapi kemungkinan longsor itu harus dipikir-

Rumengan MTeol, Pdt DR HWB Sumakul, dan Pdt Liesje Makisanti STh MSi. Ketiga nama di atas tidak asing lagi di kalangan GMIM maupun warga Sulawesi Utara. Sebut saja Pdt Arthur Rumengan, saat ini menjabat Sekretaris BPMS GMIM periode 2010-2014. Sedangkan Pdt HWB Sumakul menduduki Wakil Ketua BPMS GMIM bidang Ajaran, Pengembalaan, Pembinaan (APP). Pdt Liesje Makisanti sendiri Baca Calon...Hal: 11

PILBUP MITRA

graf@drian/mp

Editor: Tommy Waworundeng Peliput: Lucky Mamahit

Gubernur Bantu 400 Juta Buat Manado, Minahasa, dan Sitaro

11935 518

: 10 orang

Korban Jiwa

Editor: Bahtin Razak Peliput: Ridel Lumintang

SEKELUARGA MENINGGAL: Menko Kesra Agung Laksono didampingi Gubernur SH Sarundajang memberikan penghiburan kepada Kel. Rudi Kawilarang-Rarung atas meninggalnya anak mereka Kel. Palit-Kawilarang

12453

: :

Sumber: Pemkot Manado

Gubernur Bantu 400 Juta Buat Manado, Minahasa, dan Sitaro /// sub

MANADO—Bencana alam banjir dan tanah longsor yang menimpa masyarakat Manado, Minahasa, dan Sitaro,

:

Yasti Golkan 70 M Editor: Budi Siswanto Peliput: Firmansyah Toboleu

Dampak Bencana di Manado Total KK Terkena Bencana

BENCANA

RIBUAN warga di Kelurahan Ternate Tanjung, terkejut bercampur senang dengan kehadiran perempuan cantik di lokasi bencana alam. Mereka senang dikunjungi pengusaha muda Baca Syerly...Hal: 11

MANADO POST-BRI PEDULI DONASI ANDA UNTUK KORBAN BANJIR DAN TANAH LONGSOR DAPAT DITRANSFER MELALUI REKENING DI “BANK BRI DAN MANADO POST PEDULI BENCANA� UNTUK MANADO. NOMOR REKENING 0054 01 089909 503 ATAU ANTAR LANGSUNG KE MANADO POST CENTER, RUKO MANTOS BLOK D 14/15, TERIMA KASIH JUMLAH KEMARIN

Dubes RI untuk Rusia dan Belarus, Djauhari Oratmangun di stand pameran Indonesia

Rp10. 510.000

34. AURELLIA MAMAIT Rp100.000,35. SISWA SMP FR DON BOSCO MANADO Rp1.000.000, dan ratusan paket natura 36. NANDA M Rp150.000,37. INDIRA H Rp100.000,38. H MUKHLIS L Rp100.000,39. SYAHRIR Rp100.000,40. AZZAM TOMPUNU Rp50.000,41. SUYADI TASYIM Rp50.000,42. JONATHAN WUNGOW Rp50.000,43. RAFLY DUDE Rp50.000,44. RIFKHA DUDE Rp 50.000,45. VIONY NAZWA LINGGAMA Rp150.000,(Bersambung ke Hal 11)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.