Manado Post 20 Agustus 2009

Page 1

CMYK

www.mdopost.com e-mail : editor@mdopost.com

KAMIS, 20 AGUSTUS 2009 NOMOR: 6712

HARGA ECERAN RP.4000,layout:max mangimbulude

Lima jam di USS George Washington (2)

Kemarin sore USS George Washington merapat di Teluk Manado. Ini pertama kali kapal induk Amerika Serikat ke Indonesia atas undangan spesial menghadiri Sail Bunaken 2009. Karena Sail Bunaken juga, USS George Washington memberi kunjungan kehormatan kepada pihak yang terbatas , Selasa (18/8) lalu. Berikut nukilannya.

Kehebatan kapal induk ini sudah kesohor di seantero bumi. Dengan peralatan canggih, ukuran raksasa, dan kemampuan jelajah 20 tahun tanpa perlu mengisi bahan bakar, USS George Washington legenda angkatan laut sedu-

Laporan Suhendro Boroma, USS George Washington

suhendro boroma/manado post

Wartawan koran ini di pelataran pintu utama dekat tempat parkir pesawat bagian tengah USS George Washington, Selasa (18/8) lalu.

MANADO, Sulawesi Utara, patut berbangga. Karena Sail Bunaken 2009, USS George Washington memasuki perairan Indonesia dan merapat di Teluk Manado.

Inilah ’penampilan’ pertama satusatunya gugus serang mobile angkatan perang Amerika Serikat (AS) di Pasifik itu, di wilayah perairan Indonesia.

Baca Punya.... Hal: 9

suhendro boroma/manado post

Punya 9 Skuadron, Tiap Menit Pesawat Take Off dan Landing

Wartawan koran ini di ruang kontrol take off dan landing pesawat di tower USS George Washington, Selasa (18/8) lalu.

USS George Washington Pukau Manado Kevin M Donegan Laksamana Pertama Komandan USS George Washington

Si Penakluk Libya INILAH yang mengepalai USS George Washington, Laksamana Pertama Kevin M Donegan. Dipercaya Pemerintah Amerika Serikat untuk memimpin kapal induk yang melegenda itu bukanlah sembarangan. Prestasi dan track record selama berkarier di Angkatan Bersenjata USA jadi patokan. Donegan memang banyak mencetak prestasi gemilang selama menjalankan tugasKevin M Donegan tugas kenegaraan negara adidaya itu. Sejak di bangku sekolah, dia telah menunjukkan prestasi. Ya, Donegan lulus cum laude dari University of Virginia dengan gelar Bachelor of Science di bidang Aerospace Engineering pada 1980 lalu. Tugas militer pertamanya adalah “Plank Owner” di

Pertama Kali ke Indonesia, Sail Bunaken Happy Ending MANADO— Inilah kehormatan tertinggi Angkatan Laut Amerika Serikat buat Indonesia. Kapal induk USS George Washington untuk pertama kalinya datang ke Indonesia mengikuti

sanaan International Fleet Review (IFR). Dua pelaksanaan IFR sebelumnya di Busan Korea Selatan pada 2008 dan Qingdao Shandong China awal 2009 tak dirapati kapal raksasa yang bisa memuat 100 pesawat terbang itu. Dari sekian banyak negara di dunia, USS George Washington

sailing pass dan flying pass di Teluk Manado, kemarin. Kehadiran USS George Washington, jantungnya Armada VII AS itu membuat iven Sail Bunaken terbesar sepanjang sejarah pelak-

hanya pernah merapat di Australia pada Juni lalu. Kapal tersebut lebih banyak bergerlya di perairan Timur Tengah dan Atlantik. Ketua Panitia Sail Bunaken Iskandar Sitompul mengatakan, kemeriahan acara puncak dapat Baca USS.... Hal: 9

suhendro boroma/manado post

Baca Si Penakluk.... Hal: 11

David A Lausman Kapten USS George Washington

Nakhoda Terbaik AS MENJADI nakhoda atau kapten kapal induk sekaliber USS George Washington adalah kepercayaan besar yang diberikan Pemerintah Amerika Serikat. Dialah David Lausman, yang mengemudikan USS George Washington mengitari Teluk Manado, kema-rin, hingga bisa dinikmati ratusan ribu pasang mata warga Sulut. Lausman memang mencetak sederet prestasi. Usai menerima gelar BS pendidikan dari Wayne State Univeristy, pria David A Lausman kelahiran Detroit, Michigan ini masuk US Naval Aviation Officer Candidate School pada Oktober 1982. Hebatnya, Lausman sukses mengikuti latihan terbang pada Juli 1984 di Naval Air Station Whitting Field di Milton, Florida. Di sinilah tanda-tanda kariernya bakalan suhendro boroma/manado post

franky pungus/manado post

WELCOME AMERIKA: Warga Sulut tumpah ruah di pinggiran pantai menyaksikan sailing pass dan flying pass, terlebih kehadiran USS George Washington.

Standing Aplaus Sambut USS George Washington MANADO- Ratusan ribu warga yang memadati pinggir laut, gedung-gedung tinggi, bahkan di bukit-bukit benarbenar terhibur kehadiran USS George Washington di Teluk Manado, kemarin. Oma-oma, opa-opa, om tante, cewek cowok, hingga anak-anak berdecak kagum saat pesawat-pesawat tempur Amerika Serikat lepas landas dari atas USS George Washington, kemarin sore. Setiap kali pesawat terbang melesat, tanpa dikomando, mereka bertepuk tangan. “Ho-

reeeee…..,” itulah ekspresi anak-anak. Pantauan koran ini, sejak pagi warga dari berbagai penjuru Sulut sudah berdatangan ke Manado. Banyak dari kampong-kampung sampai mencarter mobil menyerbu Manado. Bahkan, sepanjang Malalayang, Bahu, dan Boulevard 1 dan Boulevard 2, pinggiran pantainya dipenuhi manusia. Malah banyak di antaranya yang membawa balita. “Nda ada orang jaga kasiang ta pe anak. Jadi bawa deng anak. Kapan

Pukul 14.00 Wita

lagi mo nonton George Washington (Tidak ada orang yang bisa menjaga anak saya. Kapan lagi bisa lihat George Washington,” ungkap salah satu warga yang membawa bayi berusia 3 bulan di rumah makan Mana Lagi, Bahu Mal, kemarin. Awalnya, banyak warga tak menyangka bila George Washington telah hadir. Hanya saja, warga yang membawa keyker (teropong, red) memastikan bahwa George WashingBaca

Standing.... Hal: 11

Baca Nakhoda.... Hal: 9

max tungka/manado post

TAK MAU KALAH: Tiga pesawat Sukhoi milik TNI Angkatan Udara ber-flying pass di puncak acara Sail Bunaken, kemarin.

Bitung Kapal perang (shipwar) Kapal tiang tinggi (tallship) Kapal layar (yacht) Kapal nelayan (Sailing Pass) Menuju Manado

Parade Kapal

Sail Bunaken 2009

Pukul 16.00 Wita Manado Kapal Induk USS George Washington CVN-73 memasuki Teluk Manado Diikuti USS Cowpens CG-63, USS Fitzgerald DDG-61 dan USS Mustin DDG-89 USS George Washington Mengikutkan 6 pesawat - 1 pesawat A6E Intruder - 1 pesawat E2C Hawkeye - 4 pesawat F-18 Ikut ber-flying pass - 4 Cassa TNI AL - 4 Nomad TNI AL - 3 Sukhoi MK-27/MK-30 TNI AU - 3 F-16 TNI AU Peserta lain: - KRI Sultan Hasanuddin - Phuttaloetia Naphlai FF-461 (Thailand) - RSS Tenacious (Singapura) - HMAS Echo H87 (Inggris) - HTMS Rattankosin FS 441 (Thailand) - KRI Ahmad Yani - Plan Guang Zhou 168 (China) - Ins Airavat (India) - Ins Khukri (Inggris) - KRI Sultan Iskandar Muda - HMAS Darwin FFG 04 (Amerika) - HMAS Success AOR 304 (Amerika) - HMAS Leeuwin A245 (Australia) - HMNZS Canterbury (Selandia Baru) - KRI Slamet Riadi - Roks Choi Young (Korea Selatan) - Roks Dae Cheong (Korea Selatan) - FS. La Somme (Perancis) - KRI Fatahillah - PNS Zulfiqar (Pakistan) - KD Kedah (Malaysia) - BRP Quezon - KRI Yos Sudarso - JDS Kashima (India) - JDS Shimayuki (India) - USS Mc Campbel DDG 85 (Amerika) - 15 kapal pemerintah - 40 kapal nelayan - KRI Dewaruci - KD Tunas Samudera (Malaysia) - KRI Arung Samudera - 48 kapal layar (yacht)

Menyelam Bersama Juri Guiness World Record

Kagum Taman Laut Bunaken dan Keramahan Orang Manado Bunaken ternyata menggoda siapa saja yang datang. Tak terkecuali juri Guinness World Record, Lucia Sinigagliesi. Selasa lalu, dia datang menyelam di kedalaman 30 meter di taman laut yang dihiasi berbagai jenis ikan itu. Lantas apa komentar wanita asal Inggris tersebut. M NASARUDDIN ISMAIL-Manado

Orangnya kalem, dan tak mau banyak dipublikasikan tentang dirinya. Saat bicara pun tak banyak berkomentar di luar pekerjaannya. Itulah Lucia Sinigagliesi, yang ditugaskan Guinness World Record (sejenis Muri di Indo-

nesia) untuk datang menilai pemecahan rekor dan pembuatan rekor baru selam, di Pantai Malalayang, Minggu dan Senin lalu. Begitu tiba di Bunaken, Lucia yang didampingi dr Boedi Oetomo Wiyono Sp S,

yang juga dikenal sebagai penyelam bersertifikat internasional, dan sejumlah penyelam dan wartawan koran ini, langsung mengenakan pakaian selam yang dibawanya. Dia nampak tak sabar untuk melihat dasar laut Bunaken yang terkenal di dunia itu. Lantas dia segra memasang aqualung dan perlengkapannya. Dua bintara Sekolah Selam (Seselam) TNI Angkatan Laut yang datang dari Surabaya untuk mengikuti Baca Kagum.... Hal: 9

m. Nasaruddin ismail

Juri Guinness World Record, Lucia Sinigagliesi (tengah), ketika ke Bunaken, Selasa lalu.

WARTAWAN MANADO POST DILARANG MENERIMA UANG ATAU PEMBERIAN DALAM BENTUK APAPUN DARI SUMBER BERITA


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.