EDISI NO: 8344
ECERAN: Rp3000,-
23 MARET 2014
Siswa SMP 4 Histeris
PEMILU
Pemuda Minahasa Kompak Dukung Jerry Sambuaga
12 Ruang Dijilat Api
CALON Anggota DPR RI nomor Urut 3 dari Partai Golkar, Jerry Sambuaga makin memperkokoh pengaruhnya di kalangan generasi muda di Sulawesi Utara. Ratusan pemuda di Kabupaten Minahasa, Sabtu (22/3), kompak mendukung Jerry Sambuaga pada Pemilu Legislatif 9 April mendatang.
Peliput : Melky Tumilantouw
MANADOĂ? Setengah menangis puluhan siswa SMP Negeri 4 Manado, Kelurahan Karombasan menatap puing ba ngunan sekolah SMP 4 Manado. Mereka sedih, sekolah idaman mereka dilalap si jago merah, Sabtu (22/3) sekira 05.30 Wita. Apalagi yang ikut terbakar adalah ruang perpustakaan. “Kami sedih dengan kejadian ini, karena perputakaan habis terbakar, padahal kami senang membaca di perpustakaan,â€?tutur Arlita Soputan diiyakan Lidya
Baca PEMUDA... Hal: 11
Irwanto Lamiu/ Manado Post
HANGUS: 12 ruangan SMP Negeri 4 Manado hangus terbakar. Sabtu (22/3) kemarin.
SIDANG SINODE SUPER STERIL
DIKAGUMI: Jerry Sambuaga (paling kanan) menghadiri acara temu kerabat di Tondano, kemarin.
FKUB Pertahankan Kerukunan di Sulut Editor: Filip Kapantow Peliput: Grand Regar
PASCA terpi lih menjadi Ketua Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Sulut
Teddy Batasina
Real Madrid v Barcelona
Bara Bernabeu MADRID ÂąC arlo Ancelotti gagal meraih hasil manis pada El Clasico pertamanya sebagai pelatih Real Madrid. Ya, Real keok 1Â2 oleh Barcelona pada pertemuan putaran pertama La Liga Spanyol musim ini. Tapi, kekalahan itu justru menjadi turning point bagi Real. Performa tim raksasa Spanyol tersebut pelan tapi pasti terus meningkat. Catatan dua kekalahan yang diderita klub berjuluk Los Blancos itu tak pernah bertambah. Real terus menggila sejak dikalahkan Barca. Total 57 gol diceploskan para penggawa Real atau rataÂrata 3,1 gol per pertandingan sejak kekalahan tersebut. Sebaliknya, Barcelona justru tidak konsisten. Setelah mengalahkan Real, El Barca (julukan Barce lona) tenggelam dalam em pat kekalahan plus meraih dua kali hasil seri. Lionel Messi dkk mencetak 51 gol seusai El Clasico. Pa pan klasemen memaparkan nya dengan jelas. Barca ter dampar di peringkat ketiga, sedangkan Real nyaman
Baca PERTAHANKAN... Hal: 11
ARTIS Parfum Selebriti Taylor Swift Terwangi Editor: Filip Kapantow
BANYAK sekali artis yang memiliki perfume line. Sebut saja Paris Hilton dan Katy Perry. Sarah Jessica Parker dan Justin Bieber juga memiliki parfum dengan nama mereka. Taylor Swift pun juga memiliki perfume line yang diberi nama Wonderstruck dan Won derstruck Enchanted. Dua par fum ini mendapat Baca PARFUM... Hal: 11
Baca BARA... Hal: 11 Christiano Ronaldo
Lionel Messi
Baca SISWA... Hal: 11
Polda-TNI All Out, Pasang 3 Alat Detektor di ABI
PANTAU LANGSUNG: Kapolda Sulut Brigjen Pol Jimmy Sinaga (kanan) didampingi Wali Kota Tomohon Jimmy Eman (kiri) dan Sekkot Tomohon Arnold Poli (tengah), saat memantau langsung persiapan terakhir SMS keÂ77 di ABI Kota Tomohon, semalam. Editor: Filip Kapantow Peliput: Melky Karwur, Grand Regar
TOMOHON- Kea manan 1.598 peserta Si dang Majelis Sinode (SMS) keÂ77 di Auditorium Bukit Inspirasi (ABI) Kota To mohon, dijamin pihak keamanan baik Kepoli sian Daerah (Polda) Sulut maupun TNI. Ya, aparat
berwajib pun siap menga mankan lokasi persida ngan selang 24Â28 Maret. “Pengamanan merupakan kewajiban Polisi dan semua sudah disiapkan. Baik di tempat sidang, parkiran dan jalan utama akan ditem patkan petugas keamanan, bekerjasama dengan TNI,â€? tegas Kapolda Sulut Brigjen Baca SIDANG... Hal: 11
Sasana Kayong Utara, Minim Fasilitas tapi Lahirkan Juara Dunia
Untuk Penuhi Gizi, Petinju Terpaksa Cari Ikan di Sungai Indonesia memiliki juara dunia kelas ringan (61,2 kg) Daud Yordan. Tapi, siapa sangka, dia lahir dari sasana tanpa nama di Kayong Utara, Kalimantan Barat. Sasana itu sederhana dengan fasilitas apa adanya. MUHAMMAD AMJAD, Kayong Utara
Taylor Swift
SEORANG so pir angkutan umum “pelat hitam� cepat cepat menghampiri Jawa Pos beberapa saat setelah keluar dari pintu Bandara Rahadi Osman, Ketapang, Ka limantan Barat, pekan lalu. Dia menawarkan jasa angkutan ke lokasi kota yang akan dituju.
“Tarif empat ratus ribu (ru piah) itu jauh, sampai 100 kilo dari sini,� kata si sopir bernama Arupe tersebut menawarkan jasa angkutan dari Ketapang menuju Sukadana, ibu kota Kabupaten Kayong Utara. Memang, di bandara ke cil tersebut, taksi resmi tidak mudah ditemukan. Yang ada Baca UNTUK... Hal: 11
Muhammad amjad/jawapos
KURANG LAYAK: Damianus melatih para petinju sasananya di Kayong Utara, Kali mantan Barat.