NOMOR: 8166
SENIN, 23 SEPTEMBER 2013
Harga Eceran Rp4000,-
Gelar Perdana di Final Pertama Editor: Tommy Waworundeng
SIDOARJO— Penantian teramat panjang masyarakat Indonesia untuk menyaksikan tim nasional merayakan Baca Gelar...Hal: 11
PENANTIAN PANJANG: Setelah 22 tahun Indonesia tanpa gelar sama sekali di segala kejuaraan dan jenjang usia, Indonesia akhirnya juara. Terakhir merah putih berkibar indah saat Timnas meraih juara Sea Games Manila pada 1991 silam.
Gereja Dibom, 56 Tewas DISERANG TALIBAN: Mayat jemaat bergelimpangan usai terkena ledakan bom bunuh diri di depan Gereja di Peshawar, Pakistan, Minggu (22/9).
Dua WNI Masuk Daftar Hitam AS
Editor: Tommy Waworundeng
PESHAWAR-Sedikitnya 56 orang dinyatakan tewas setelah dua bom bunuh diri, meledak di luar sebuah gereja berusia 130 tahun di Peshawar Pakistan selepas misa minggu. Teror bom terhadap warga Kristiani yang terjadi Minggu (22/9) kemarin, menjadi serangan paling mematikan di negara dengan mayoritas muslim di kawasan Asia Selatan itu.
Kekerasan di Pakistan makin marak sejak akhir bulan lalu. Itu terjadi setelah Nawaz Sharif menjadi Perdana Menteri sejak Juni lalu. Gereja bersejarah dengan batu putih itu, terletak di sebelah barat laut kota Peshawar. Dua bom meledak ketika ratusan orang keluar dari gereja selepas misa. “Saya mendengar dua ledakan. Orang kemudian berlari. Ada juga yang tetap berada di dalam gereja,� ungkap saksi mata Margarette. Komisaris Polisi Peshawar, Sahibzada Anees, mengatakan, Baca Gereja...Hal: 11
Tiba Begitu Ruwetnya, Pulang Begitu Indahnya HAMPIR 3.000 pemain bridge dan keluarga mereka dari seluruh dunia berkumpul di Bali. Mereka lagi bertanding di kejuaraan dunia ke-43 yang berlangsung di Nusa Dua. Baca Tiba...Hal: 11
K
Nakoda Baru K
Walau Badai, Tetap Utuh Sampai Akhir Editor: Bahtin Razak Peliput: Helmy Yusuf
KOTAMOBAGU– Usai memimpin pelantikan, Gubernur Sulut Dr SH Sarundajang memberikan pesan penting Baca Walau...Hal: 11
Tatong Bara-Djainuddin Damopolii
(AP Photo/Mohammad Sajjad)
Setahun Lagi SULUT EMAS
Masih Diganggu Empat Problem Editor: Bahtin Razak Peliput: Tim MP
MANADO — Ini mimpi yang harus jadi kenyataan menyambut Sulut Emas tahun 2014. Bila Jembatan Soekarno selesai, sehingga terhubung dengan Boulevard II, kemudian Ring Road II dan III tersambung, lalu jalan tol Manado-Bitung terwujud, jelas sedikit banyak akan mengatasi kemacetan. Tak hanya itu, lantas peredaran minuman keras diberantas dan kejahatan jalanan (street crime) diberantas, pasti mendatangkan kenyamanan beraktivitas. Lebih dari itu, petani kelapa akan ceria andai hasil perkebunan andalan mereka tidak hanya untuk kopra. Dan tak kalah penting juga, jika warga Sulut ramah pasti akan membuat Baca Setahun...Hal: 11
Marzuki: Presiden Saja Tak Mundur
Marzuki Alie Editor: Idham Malewa
 Â? Â? Â? Â?  Â
† ‹ ‹  ‚
  € ‚ ‚ �  ƒ „ … ƒ †  ‡  ˆ   ‰ ‚    ‡ ‰ ‚ Š
JAKARTA— Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Marzuki Alie menolak untuk meniru langkah Menteri Perdagangan Gita Wiryawan yang ingin mundur dari kabinet demi fokus pada pemeBaca Marzuki...Hal: 11
Jalan Panjang Dehrin Ginoga, Bertemu Dahlan Iskan
Tiga Klipingnya Dibutuhkan Sang Idola Jalan panjang Dehrin Ginoga bertemu Dahlan Iskan akhirnya tercapai. Selama 18 tahun, pria asal Bolmong Timur ini memendam rasa melihat idolanya dari dekat. Upayanya terkabul, Meneg BUMN ini dengan ramah menerima Dehrin. Editor: Idham Malewa Peliput: Firman Tobeleu
CANGGUNG: Dahlan Iskan membuka semua kipling WAJAH Dehrin Ginoga mententang dirinya yang dikumpul Dehrin Ginoga, di salah satu restoran di Bahu Mall, Jumat pagi pekan lalu. dadak gugup. Ragu-ragu pegawai
Tugas Negara di Harvard Editor: Bahtin Razak
HARUMKAN SULUT: GS Vicky Lumentut
SETELAH mengikuti Executive Education Program on “Leadership Transformation in Indonesia� atau Transformasi Kepemimpinan Program di Indonesia sebagai training minggu kedua di Badan Diklat Kementerian Dalam Negeri, Wali Kota Manado Dr Ir GS Vicky Lumentut SH MSi DEA bertolak menuju Amerika Serikat untuk melanjutkan program Executive Education di Harvard Kennedy School. Baca Tugas.....Hal: 11
negeri sipil (PNS) di Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Bolmong Timur mendekat. Saat itu, Dahlan lagi memantau pembangunan gedung kantor Graha Pena Manado Post di Jalan Babe Palar No 54. Dahlan baru sadar di antara rombongan keluarga besar Manado Post, ada pengagum beratnya. Dahlan yang berkunjung ke Sulut memenuhi undangan Gerakan Angkatan Muda Kristen Indonesia (GAMKI) Manado, menyisihkan waktu buat Dehrin. Selama 18 tahun
Dehrin rajin mengkliping semua berita di surat kabar tentang Dahlan Iskan. Raut wajahnya memancarkan kegembiraan saat bersalaman dengan Dahlan Iskan di halaman Graha Pena. Usai berdialog dengan pedagang dan sarapan di Pasar Bersehati, Dahlan memang memanfaatkan waktu melihat pembangunan gedung Graha Pena Manado Post yang hampir selesai, sebelum Baca Tiga...Hal: 11
Minahasa Juara di Program Menanam 1 Miliar Pohon Editor:Tommy Waworundeng
KABUPA-TEN Minahasa berhasil keluar sebagai juara pada Program Menanam Satu Miliar Pohon oleh Pemerintah Pusat yang diikuti seluruh kabupaten/kota yang ada, diantaranya di tingkat Provinsi dan akan dilanjutkan pada tingkat Nasional dengan pesertanya WAKILI SULUT: Jantje W Sajow merupakan pemenang di menerima piagam juara dari Gubernur.
Baca
Minahasa....Hal: 11
PR di Sulut Emas HARI ini, 23 September 2014 Provinsi Sulut genap berusia 49 tahun. Sejak terbentuk pada 23 September 1964, melalui UU No 13/1964, daerah nyiur melambai ini sudah dipimpin 12 gubernur. Provinsi paling utara Indonesia mengalami kemajuan pesat. Dari daerah pertanian, melompat menjadi daerah pariwisata dan perdagangan. Dari sisi ekonomi kita patut berbangga. Investasi properti merebak, bisnis di sektor pertambangan bermunculan, sektor usaha mikro kecil dan menengah terus menjamur. Sektor pariwisata terkenal hingga ke mancanegara. Kemajuan ekonomi ini membuat pertumbuhan ekonomi Sulut mantap di atas 7,5 persen. Angka pengangguran menyusut. Data BPS Sulut Tahun 2012 orang Sulut yang bekerja sebanyak 957 ribu, tahun ini meningkat menjadi 1,01 juta. Sebaliknya angka pengangguran sekira tahun lalu 7,79 persen, tahun ini melorot menjadi 7,19 persen. Seperti kota besar lainnya, kemajuan ekonomi menciptakan efek negatif. Praktek korupsi merebak ke semua lini. Bencana banjir tiap tahun mengancam, kemacetan makin akut dan hilangnya rasa nyaman.. Yang paling krusial adalah masalah keamanan yang akhir-akhir ini meresahkan warga Sulut. Kita berharap semua persoalan ini, harus tuntas di tahun 2014. Tahun depan Sulut memasuki tahun emas, semua stakeholders, harus bertekad dan ada kemauan, minimal di usia 50 tahun, ancaman banjir, rasa tak nyaman, kemacetan dan praktek korup sudah berkurang jauh. Harapan itu akan terwujud, jika semua stakeholders memiliki kesadaran bersama untuk maju.(*)