Manado Post, 24 Mei 2010

Page 1

CMYK

K

TA

AT

NADO

A DUNIA

MA O

PA R I W

IS

N o m o r : 6 9 7 6

S E N I N , 2 4 M E I 2

0

1

E c e r a n : R P. 4 0 0 0 , -

0

Art: Amos Tempone

P e n d i d i k a n Penerimaan T2 Unsrat Melonjak SELEKSI calon mahasiswa baru melalui jalur Tumou Tou (T2) Universitas Sam Ratulangi (Unsrat) melonjak dan bahkan melebihi daya tampung yang disediakan. Hanya saja kenaikan ini hanya di beberapa fakultas tertentu yakni Fakultas Kedokteran (Faked), Fakultas Ekonomi (Fekon), Fakultas Donald Rumokoy Hukum (FH), dan Fakultas Kesehatan Masyarakat Baca hasil seleksi (FKM). Pengumuman masuk Universitas Sam penyeleksian T2 ini telah Ratulangi lewat prodiumumkan harian Manado gram Tumou Tou (T2) di Post edisi, Senin (24/5) hari halaman I, II, III, dan IV ini dan bisa dilihat di halaman I, II, III, dan IV. Dari data yang diperoleh, Faked yang terdiri dari 3 program, jumlah calon mahasiswa baru yang diterima melebihi kuota yang disediakan. Dari kuota jalur T2 yang disediakan 170 mahasiswa, yang diterima mencapai 190 mahasiswa. Baca

GEBRAKAN Pemerintah Kabupaten Bolmong Utara di bawah nakhoda Hamdan Datunsolang patut dicontoh. Di saat banyak pemerintah daerah dag dig dug terhadap Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) RI, Hamdan Datunsolang justru pro aktif dan datang menawarkan kerja sama agar Bolmut

Urief Hassan

urief@mdopost.com

Hari Ini, Diumumkan Resmi ke Masyarakat MANADO- Tampilnya Rektor Universitas Negeri Manado (UNIMA) Prof DR Philoteus Tuerah sebagai calon wakil gubernur (Cawagub) yang mendampingi incumbent SH Sarundajang di pemilihan gubernur (Pilgub) 3 Agustus mendatang cukup mengejutkan.

Meski namanya sudah diapungkan menyusul memenuhi berbagai kriteria yang digulirkan SHS, tetap saja banyak masyarakat kaget. “Saya sudah bilang dari awal, SHS-Philo Tuerah yang akan berpasangan,” kata Titof Tulaka, akademisi UNIMA di Tondano.

Philo dinilai memenuhi berbagai persyaratan. Selain muda, Philo relatif bersih alias sejiwa dengan program Membangun Tanpa Korupsi. Tak hanya itu, sebagai orang kampus performance akademik Philo dinilai dapat menjabarkan ide-ide besar SHS. “Philo itu pemikir, konseptor, dan sudah lama bekerjasama dengan SHS. Sehingga beliau tahu apa yang Baca

SHS... Hal: 11

Totabuan Kecewa Djelantik All Out Menangkan MMS B O L M O N G - Wa r g a Bolmong Raya menyambut sedih batalnya anak negeri Totabuan menjadi pasangan incumbent SH Sarundajang di pemilihan gubernur (Pilgub) 3 Agustus mendatang. Padahal sedari awal

Baca

Zona... Hal: 11

masyarakat Bolmong Raya sangat berharap. Terlebih di berbagai kesempatan, SHS beberapa kali memberi harapan bakal meminang putra atau putri Bolmong menjadi Baca

Totabuan... Hal: 11

Sondakh cs Golkan Anas BANDUNG— Angelina Sondakh cs sukses mengantar Anas Urbaningrum (AU) untuk duduk sebagai Ketua Umum DPP Partai Demokrat. Sondakh bersama suaminya Adjie Massaid memang dikenal sebagai tim sukses Anas, yang dalam pemilihan tadi malam mengalahkan Marzuki Alie (MA) dan Andi Mallarangeng (AU). Di kongres sendiri, suara Sulut terbelah. EE Mangindaan misalnya mendukung Andi Mallarangeng, sementara Ketua PD Sulut Lineke Syennie Watoelangkow mendukung Marzuki Alie. Kemenangan Anas di Kongres II Partai Demokrat di Hotel Mason Pine, Bandung Barat, Minggu (23/5/2010),

Penerimaan... Hal: 11

C a t a t a n Zona Bebas Korupsi, Langkah Berani Sang Bupati (1) Oleh

SHS-Philo Duet Kejutan

FENOMENAL: Anas Urbaningrum dikerumuni wartawan dan pendukungnya usai terpilih sebagai Ketua Umum Partai Demokrat.

KK Cs Genap 3 Tahun SUKACITA tengah melanda masyarakat di empat kota dan kabupaten di Sulut. Tepat 23 Mei kemarin, Kota Kotamobagu, Kabupaten Bolmong Utara, Kabupaten Minahasa Tenggara dan Kabupaten Siau Tagulandang Biaro (Sitaro) menjadi daerah otonom ‘terlepas’ dari genggaman induk

masing-masing. Kota Kotamobagu dan Bolmut pecahan dari Kabupaten Bolmong, Kabupaten Mitra pecahan dari Minahasa Selatan sedangkan Kabupaten Sitaro anak kandung dari Kabupaten Sangihe. Keempatnya diresmikan Presiden RI secara bersama-sama 23 Mei 2007. Selama tiga tahun pemerintahan

di empat kab/kota ini, masingmasing telah mencetak perubahan. Bolmut misalnya, kesuksesan Pejabat Bupati Bolmut HR Makagansa meletakkan fondasi pembangunan dan pemerintahan di Bolmut, berhasil dilanjutkan Bupati Baca

Baca

Sondakh... Hal: 11

Ketua Sinode Pimpin Ibadah Syukur SVR

KK... Hal: 11

Mamuaja Gantikan Sarundajang MANADO—Robby Mamuaja sudah pasti akan menggantikan SH Sarundajang sebagai ‘Komandan Manado’. Sekprov Sulut ini akan dilantik Gubernur SH Sarundajang atas nama Mendagri sebagai Penjabat Wali Kota Manado, siang ini. Sabtu (22/5) pekan lalu sudah digelar gladi bersih di Aula Ruang Serba Guna Kantor Wali Kota Manado.

Pantauan wartawan Koran ini, Minggu (23/5) kemarin, sekira pukul 18.00, panitia pelantikan masih sibuk menyiapkan ruangan Aula Serba Guna yang akan digunakan untuk pelantikan. “Undangan sudah disebar,” kata salah seorang staf Pemkot Manado yang terlihat sibuk menata kursi di ruangan itu. Robby Mamuaja

Baca

Mamuaja... Hal: 11

Dari Peringatan Hari Anti Narkotika Internasional di Benteng NKRI

Dilingkar 6.500 Meter Merah Putih, Miangas Masuk Muri Menjaga keutuhan NKRI jadi prioritas pemerintah, Polri, TNI, dan seluruh komponen masyarakat Indonesia. Komitmen ini dibuktikan seluruh komponen warga Indonesia dengan berkumpul di Pulau Miangas, Sabtu (22/5) akhir pekan lalu.

SEMANGAT dan komitmen kebangsaan menjaga keutuhan NKRI direalisasikan dengan mengibarkan bendera merah putih mengelilingi Pulau Miangas.

6.500... Hal: 11

KEDATANGAN calon Gubernur Sulut dari Partai Golkar Drs Stefanus Vreeke Runtu, Sabtu (22/5) lalu, setelah menerima surat keputusan penetapan dari DPP Golkar, disambut ratusan kendaraan dan ribuan kader serta simpatisan. Tak pelak lokasi parkir Bandara Sam Ratulangi penuh sesak. Tak hanya itu saja, saat akan menuju ke Tondano, iring-iringan kendaraan begitu Baca

Ketua... Hal: 11

SHS Ajak Ekonom Jawab Tantangan Global GLOBALISASI adalah era keterbukaan ekonomi. Daya saing bakal berbicara banyak pada era ini. Partisipasi dan peran para ekonom akan sangat besar dalam membangun pondasi kekuatan, sehingga tidak terlindas. Semangat itu mencuat setelah

Laporan Jemmy Gahansa

Baca

PEMIMPIN TAKUT TUHAN: Ketua Sinode GMIM Pdt PM Tampi memberikan selamat kepada Calon Gubernur Sulut SV Runtu

MASUK MURI: Pulau Miangas, benteng NKRI.

Alamat: Manado Post Center Manado Town Square Blok B 14/15 Telp. 0431 855558, 855559, Fax: 0431 860398

homepage: www.mdopost.com e-mail: editor@mdopost.com

Baca

Ajak... Hal: 11

SH Sarundajang

Wartawan Manado Post Dilarang Menerima Uang Atau Pemberian Dalam Bentuk Apapun Dari Sumber Berita.


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.