Manado Post

Page 1

CMYK

S E L A S A ,

NO: 7391

2 6

J U L I

2 0 1 1

Max Mangimbulude

Sulut Pertahankan Mahkota WTP Opini BPK terhadap Laporan Keuangan Pemprov dan Pemkab/Pemkot 2008-2010

Temuan Immaterial Tak Pengaruhi Opini Editor: Tommy Waworundeng Peliput: Pegy Sampow

MANADO—Gubernur Sulut DR SH Sarundajang dan Ketua DPRD Sulut Pdt Meiva Salindeho-Lintang STh langsung berdiri dan bersalaman begitu Plt Kepala Perwakilan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI di Manado, Rochmadi Saptogiri SE MMAk, mengumumkan opini WTP Baca

Sulut.... Hal: 11

istimewa

Gubernur Dr SH Sarundajang menerima hasil pemeriksaan dari BPK.

Pemprov Minahasa Manado Bitung Minsel Tomohon Mitra Minut Bolmong Bolmut Boltim Bolsel Kotamobagu Sangihe Talaud Sitaro

2008

2009

2010

WDP WDP WDP WDP Disclaimer WDP Disclaimer WDP WDP WDP * * WDP WDP Disclaimer WDP

WTP WDP Disclaimer WDP Tidak wajar Tidak wajar Disclaimer WDP WDP WDP WDP WDP WDP Tidak wajar Disclaimer WDP

WTP belum ada belum ada belum ada belum ada masih pemeriksaan baru diaudit masih pemeriksaan belum ada belum ada menunggu BPK belum ada belum ada menunggu BPK menunggu BPK menunggu BPK

Ket : *: belum otonom

Sumber : Dari berbagai sumber, Juli 2011.

CATATAN

Skandal Murdoch vs Sampah Nazaruddin

Editor: Bahtin Razak Peliput: Cesyl Saroinsong

ARTIS

NAMA Inggrid Kansil tak asing lagi. Selain karena selebriti, wanita asal Kepulauan Sitaro ini adalah istri Menteri Koperasi dan UKM RI Syarief Hassan. Pun, kiprahnya kini fokus di Senayan, sebagai anggota Komisi VIII DPR RI. Dalam kunjungan kerja Komisi VIII, tampak juga Inggrid Kansil. Ketika pertemuan dengan Gubernur Dr SH Sarundajang, Inggrid menyatakan perhatiannya terhadap produk Sulut berupa batik Bentenan. Dia menyarankan Pemprov Sulut untuk Baca

Promosi.... Hal: 11

Inggrid Kansil

Pemprov.... Hal:11

Kamis, Pensiunan Terima Gaji 13

Skandal.... Hal: 11

Promosi Batik Bentenan Masih Kurang

KERJA keras Gubernur DR SH Sarundajang menakodai Pemprov Sulut kembali berbuah manis. Ya, berkat kerja keras SHS dan tim, untuk kedua kalinya Pemprov Sulut meraih prestasi tertinggi di bidang pengelolaan keuangan dengan mendapatkan opini Wajar Tanpa Pengecualian Oleh (WTP) dari Badan PemeJackson Kumaat riksa Keuangan (BPK) RI. Prestasi kali ini benarbenar spesial dan bermakna. Sebab, Pemprov Sulut tidak saja berhasil mempertahankan gelar. Lebih dari itu, Pemprov Sulut telah menginspirasi provinsi-provinsi lain untuk mendapatkan WTP. Baca

SEMINGGU terakhir mediamedia utama di Australia menyoroti skandal penyadapan telepon (telephone hacking scandal) di Inggris. Menjadi headline di halaman de-pan, dan dikupas tuntas dua halaman Oleh di dalam. Ada juSuhendro Boroma ga esay karya para suhendro@mdopost.com jurnalis atau pakar level dunia yang dilansir. Skandal penyadapan telepon itu memiliki kedekatan kuat (magnitude) dengan Baca

Pemprov Sulut Menginspirasi Provinsi Lain

KEK Bitung Memang Paling Tepat Editor: Dixie Tasiam Peliput: Cesylia Saroinsong

MANADO — Kepastian ditetapkannya Bitung menjadi Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) disambut positif. KEK diyakini bakal menjadi pendorong laju pertumbuhan ekonomi Sulut bahkan Indonesia Timur. Tujuan pembangunan lewat pendekatan kawasan pun bisa terwujud. Direktur Perencanaan BP Kapet Manado-Bitung Prof Charles Kepel mengungkapkan, terpilihnya KEK membawa angin segar bagi Sulut.

“Secara geografis, Sulut memang paling dekat menjangkau Asia Pasifik. Kalau itu diwujudkan, jarak dan waktu tempuh untuk ekspor maupun impor bisa lebih cepat,” ujarnya. Letak Sulut yang berada di Pacific Rim (Bibir Pasifik) menjadikannya memiliki nilai dan posisi strategis yang mengungungkan sebagai hub atau pusat distribusi transportasi barang ke kawasan-kawasan pusat bisnis seperti Hong Kong, China, Taiwan, Korea, dan Jepang, bahkan ke Amerika Serikat. Kedekatan ini bisa menghemat waktu pelayaran beberapa

hari jika dibanding harus melalui Jawa. Begitu pula dalam hal transportasi udara yang dapat menghemat waktu hingga beberapa jam. Selain itu, secara administratif atau persyaratan dokumen, Sulut yang paling lengkap dibanding daerah lain di Sulawesi seperi Gowa dan Palu. Makanya, bila Bitung yang ditetapkan, maka itu hal yang sangat wajar. “Dewan Nasional memberikan check list dan semua syarat itu sudah dipenuhi, karena memang ada beberapa Baca

KEK.... Hal:11

Deprov Puji Wurangian Pemprov Siap Tambah Modal Disetor MANADO— Prestasi demi prestasi yang ditoreh PT Bank Sulut mampu mencuri hati anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Sulut (DPRD) Sulut. Mereka mengaku salut dengan kerja keras manajemen di bawah nakoda

Baca

Jeffry Wurangian

Baca

Kamis.... Hal:11

Rumangkang: Demokrat Sulut Bersih-Bersih Termasuk Hasil Musda April Lalu Editor: Tommy Waworundeng Peliput: Eskolano Kakunsi

Direktur Utama PT Bank Sulut Jeffry Wurangian. Ketua Komisi II DPR Sulut Steven Kandouw bersama sejumlah anggota memuji ide kreatif dan inovatif Wurangian yang mampu lebih mengorbitkan nama Bank Sulut di pentas nasional. ‘’Kita salut dan pantas beri apresiasi kepada dewan direksi dan tim manajemen termasuk dewan komisaris atas kerja keras mereka mengantarkan Bank Sulut tak kalah bersaing dengan bank

Editor: Idham Malewa Peliput: Irvan Sembeng

MANADO — Penantian 41.130 pen-siunan se Sulut akhirnya terjawab. PT Taspen Manado memastikan pembayaran pensiun 13 (serupa gaji 13 bagi abdi negara yang aktif) akan dilakukan mulai Kamis (28/7) lusa. Kepala PT Taspen Manado Hasrizal SE Ak mengungkapkan, pembayaran tersebut pasti dilakukan setelah pihaknya menerima Juknis PP Nomor 33 Tahun 2011 dan Peraturan Direktur Jenderal Perbendaharaan Departemen Keuangan RI Nomor: PER-38/PB/2011. “Kami sudah menata administrasinya, tinggal penyerahan

DPR.... Hal: 11

MANADO- Penggagas dan pendiri Partai Demokrat Ventje Rumangkang, memintakan agar kebijakan “bersih-bersih” terhadap kader bermasalah, harus dimulai dari Sulawesi Utara. Karena itu ia meminta pihak DPP PD Sulut segera menerapkan kebijakan hasil Rakornas Partai Demo- Ventje Rumangkang krat itu. “Saya prihatin dengan masalah yang terjadi di Partai Demokrat, termasuk di Sulawesi Utara. Karena Baca

Rumangkang... Hal: 11

ASEAN Regional Entrepreneurship Summit

Lomba Konsep Bisnis, Nadiem Boyong Hadiah USD 10 Ribu Kejutan berujung hadiah dirasakan Nadiem Makarim Founder Go Jek, perusahaan jasa sewa ojek motor di Jakarta. Ia berhasil memboyong uang USD10 ribu yang digelar dalam rangkaian kegiatan ASEAN Regional Entrepreneurship Summit (RES), di hotel Grand Hayatt, Nusa Dua Bali. YERI VLORIDA, Bali

IDENYA kreatif, inovatif dan berguna bagi banyak orang. Jenis bisnis yang didirikan Nadiem itu mampu mencuri perhatian tim penilai RES. Nadiem merasakan keberuntungan dengan memboyong uang yang akan digunaAlamat: Manado Post Center Manado Town Square Blok B 14/15 Telp. 0431 855558, 855559, Fax: 0431 860398

CMYK

kannnya untuk mengembangkan bisnis ojeknya itu. Nadiem yang juga tampil di acara RES itu mampu menyedot perhatian Ir Ciputra saat menyerahkan hadiah secara simbolis di atas panggung. Sebagai ketua

kehormatan Global Entrepreneurship Program Indonesia (GEPI) yang mempelopori RES, Pak Ci mengaku bangga Nadiem adalah salah satu contoh pemuda kreator, inovator yang sukses di bawah usia 30 tahun. Menurutnya, konsep bisnis yang diterapkan Go Jek tidak Baca

Lomba.... Hal: 11

KREATIF: Nadiem (kiri) didampingi Ciputra (tengah) penerima penghargaan di ASEAN Regional Entrepreneurship Summit (RES), di hotel Grand Hayatt, Nusa Dua Bali kemarin.

homepage: www.mdopost.com e-mail: editor@mdopost.com

Wartawan Manado Post Dilarang Menerima Uang Atau Pemberian Dalam Bentuk Apapun Dari Sumber Berita.


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.