EDISI 24 HAL NO:7301
RABU, 27 APRIL 2011 Art: Amos Tempone
Epe Divonis 10 Mei Tuding Mambu Cs Sikat 50 M
Saruan Minta Bak Air, Pati Tersenyum MANADO—Seminggu mengenghuni Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Tuminting, penampilan Jost Pati tak berubah. Aura politisi kawakan yang jadi ciri khasnya, tenang, kalem dan tidak meledak-ledak terpancar jelas. Selasa (26/4) kemarin, mantan anggota DPR-RI tersebut duduk manis tanpa ekspresi berlebihan, meski harus bersama ratusan narapidana yang menjalani masa hukuman. Baca Saruan... Hal: 11
Stenly Kowaas/Manado Post
SAMPAIKAN ASPIRASI: Terpidana kasus MBH Gate JJ Saruan saat menyampaikan aspirasi kepada sejumlah anggota dewan yang berkunjung ke Lapas Tuminting, kemarin. Sementara Jost Pati tampak serius mendengarkan penyampaian rekannya tersebut.
JPNN
TEBAL: Epe dan tumpukan kertas berisi pembelaannya di sidang Tipikor, kemarin.
JAKARTA- Berapa tahun Wali Kota Tomohon nonaktif Jefferson Epe Rumajar bakal mendekam di penjara? Ataukah Epe bakalan bebas? Ini akan terjawab di sidang putusan yang dijadwalkan berlangsung 10 Mei mendatang. Kemarin, digelar sidang lanjutan perkara tindak dugaan korupsi yang melibatkan Epe, di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Jakarta. Agendanya, pembacaan pembelaan oleh terdakwa beserta kuasa hukumnya. Epe, sapaan akrab Jefferson pun, membacakan 67 lembar pembelaan yang berisi 9 poin. Baca Epe... Hal: 11
SCORE! MANADO
Hadirkan The Virgin
Lagi, Sulut Terima 6.000-an CPNS SMA/SMK Berpeluang Diakomodir MANADO — Peluang penerimaan CPNS yang dibuka pemerintah pusat dimanfaatkan pemerintah daerah se-Sulut. Tahun ini 15 kabupaten/kota dan provinsi di Sulut mengusulkan 6.000-an kursi. Jumlah ini
menurun dibanding tahun 2010, sebanyak 8.453 kursi. Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Sulut Drs Roy Tumiwa MPd mengatakan, jangankan daerah-daerah yang baru mekar, daerah induk saja tetap masih butuh PNS. “Untuk regenerasi, karena banyak juga yang pensiun tiap tahun,” kata Tumiwa.
Usulan CPNS 2011
Baca Lagi... Hal: 11
1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14.
Sulut 287 Minsel 798 Boltim 1.250 Tomohon 580 Bolmut 650 Minut 800 Bitung 279 Minahasa 25 Bolmong 400 Kotamobagu 200 Bolsel 639 Sangihe 222 Sitaro 200 Talaud 223 Jumlah
6.826
Royal Wedding Terancam Hujan Deras SCORE!Manado bersama LA Community kembali menggelar pertunjukan spektakuler di akhir bulan April ini. Duo penyanyi cantik The Virgin menjadi persembahan untuk clubbers-clubbers Score!Manado pada Rabu (27/4) malam ini, mulai pukul 21:00 Wita. Baca Hadirkan... Hal: 11
RML: No Comment AMURANG — Mantan Sekretaris Kabupaten (Sekkab) Minahasa Selatan (Minsel) Novrie Mangangantung membantah telah dipanggil dan dimintai keterangan oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Menurutnya, dia belum pernah menerima undangan KPK yang memeriksa dugaan penyalahgunaan APBD Minsel sebesar Rp42 M itu. “Saya tegaskan bahwa saya tidak pernah dimintai keterangan oleh KPK seperti yang di-beritakan Baca RML... Hal: 11
Ramoy Luntungan
Andre Gerungan Ketua HIPMI Termuda Indonesia Istimewa
TINGGAL PILIH: State Landau (kiri) atau Glass Coach (kanan) dan Tiara George III.
KEMEGAHAN pernikahan terakbar abad ini antara William Arthur Philip Louis, alias Pangeran William, dan Catherine Elizabeth Middleton terancam guyuran hujan lebat dan angin kencang yang diperkirakan
melanda London, Jumat (29/4) mendatang. Jika ramalan cuaca itu benar terjadi, maka akan banyak orang di seluruh dunia yang bakal Baca Royal... Hal: 11
SULAWESI Utara kembali menelorkan salah satu kader terbaik yang siap berbicara di pentas nasional. Ya. Di usia yang masih muda, Andre Gerungan sudah dipercayakan menjadi Ketua DPD Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Sulut periode 2011-2014. Pengusaha muda ini dipilih secara aklamasi pada Musda HIPMI Baca Andre... Hal: 11
Andre Gerungan
Kapolda Sulut Carlo Tewu Canangkan ‘Polisi Bakobong’
Tak Cuma Mahir Pegang Pistol, Juga Piawai Ayun Cangkul Polisi tidak selamanya kerjanya mengatur lalulintas, menangkap pencuri, pembunuh, atau menangkap pelaku kejahatan-kejahatan lainnya. Polisi kini membantu petani menggarap lahan tidur dengan gerakan ‘Polisi Bakobong’. Dengan demikian polisi jaman sekarang tidak hanya dituntut mahir pegang pistol, tetapi juga harus mahir pegang cangkul untuk berkebun.
Laporan: Benny Allo, Tompaso JARUM jam saat itu menunjukkan pukul 10.00 Wita. Suasana gelanggang pacuan kuda Maesa Tompaso mulai dipadati para anggota polisi, petani dan
Alamat: Manado Post Center Manado Town Square Blok B 14/15 Telp. 0431 855558, 855559, Fax: 0431 860398
jajaran pemerintah provinsi dan kabupaten/kota. Kehadiran mereka tidak lain untuk mengikuti pencanangan ‘Polisi Bakobong’ yang diprakarsai oleh
homepage: www.mdopost.com e-mail: editor@mdopost.com
jajaran Polda Sulut. Langit mendung menyelimuti Tompaso dan sekitarnya. Seakan memberi restu kepada jajaran Polda Sulut untuk menanam berbagai jenis tanaman Baca Tak... Hal: 11 ANTISIPASI KRISIS PANGAN: Kapolda Brigjen Pol Carlo Tewu dan Wagub Drs Djouhari Kansil saat melakukan penanaman cabe di Tompaso
Wartawan Manado Post Dilarang Menerima Uang Atau Pemberian Dalam Bentuk Apapun Dari Sumber Berita.
2 RABU 27 APRIL 2011
SAHAM UNGGULAN TERAKTIF 26 April 2010 Pukul 16.00 wib
EMITEN
PRICE
GOLD ENRG BJBR GREN BIPI AKRA JPRS ULTJ ELTY ADRO
420 253 1,280 103 113 1,670 610 1,440 142 2,225
INTERAKTIF SULUT kembali jadi bintang di kancah nasional. Kemarin, Gubernur Sulut Dr SH Sarundajang menerima penghargaan karena menduduki posisi teratas dalam penilaian Kinerja Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah terhadap LPPD 2009. Prestasi tersebut menuai banyak pujian. =============================================
CHANGE -20 12 -30 -3 8 70 10 -40 3 -25
INDEKS SAHAM DUNIA INDEX
26 April 2010 Pukul 16.00 wib
LEVEL
JSX (BEJ Jakarta) 3,774.00 NIKKEI ( Jepang ) 9,558.69 HANG SENG ( Hongkong ) 24,004.38 STRAIT TIME ( Singapore ) 3,171.83 FTSE 100 ( London ) 6,046.70 DOW JONES ( USA ) 12,478.88 NASDAQ COMPOSITE ( USA ) 2,825.88
CHANGE -13.66 -113.27 -130.93 -15.89 28.40 -26.11 5.72
art:m. mangimbulude
K U R S V A L U TA A S I N G 26 April 2010, Pukul 16.00 wib 14.000 12.000 10.000 8.000 6.000 4.000 2.000 0
8.650
7.006 106
USD
SGD
“Sulut kembali membuktikan diri sebagai provinsi terbaik di Indonesia lewat penghargaan dalam penilaian Kinerja Pemerintahan Daerah terhadap LPPD 2009. Banyak selamat kepada Bapak Gubernur Sulut Dr SH Sarundajang karena berhasil membawa Sulut pada posisi teratas. Seluruh jajaran Dinas Kelautan dan Perikanan Sulut mengucapkan banyak selamat.” HTR Korah Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Sulut
Jl. Pierre Tendean Boulevard Manado Kawasan Megamas Blok D / 19 Telp. (0431) 877 888 (hunting) Fax. (0431) 876 222
YEN
Belanja Sehat Ala Pasar Segar Voucher Plus Uang Kaget 1 Juta MANADO— Terobosan Pasar Segar Paal Dua menggairahkan ekonomi di Manado cukup berhasil. Melalui senam sehat disambung belanja murah, setiap Sabtu pagi, telah merangsang masyarakat belanja di Pasar Segar. Iven yang menggandeng Manado Post Group terbilang sukses karena banyak warga terlibat aktif. Apalagi setiap peserta Senam Sehat dimanjakan dengan pembagian voucher belanja Rp5.000 dan pemberian uang kaget sebesar Rp1 juta untuk lima orang peserta.
Johanis Panelewen Kepala Dinas Pertanian dan Peternakan Sulut
AR Assah Kepala Dinas Koperasi dan UKM Sulut
EURO
PT. Dhanawibawa Arthacemerlang
(Securities & Clearing Agent) Cabang Manado
12.666
“Selamat kepada Bapak Gubernur Dr SH Sarundajang yang sukses membawa Sulawesi Utara menjadi nomor satu dalam penilaian Kinerja Pemerintahan Daerah terhadap LPPD 2009. Gubernur benar-benar menunjukkan teladan kepada para kepala daerah. Hal ini tentunya akan menjadi motivasi bagi seluruh kepala daerah di Sulut. Dinas Pertanian dan Peternakan Sulut pun siap mendukung semua program dalam rangka mempertahankan prestasi tersebut.”
“Banyak selamat kepada Bapak Gubernur Dr SH Sarundajang yang kembali mengukir prestasi dan membawa Sulut menjadi yang terbaik di Indonesia. Sebagai warga Sulut pastinya bangga dengan prestasi tersebut. Dinas Koperasi dan UKM Sulut pun akan mengikuti teladan yang telah ditunjukkan oleh bapak gubernur karena hal ini menjadi pemicu bagi kami.”
Terhadap IDR
markus/manado post
HEBOH DAN FUN: MC kondang Manado Oni Epeng ditemani salah satu pengunjung mencabut undian belanja di Pasar Segar Paal Dua, tiap Sabtu akhir pekan.
IHSG masih Terkoreksi DI hari kedua setelah mencatatkan poin tertinggi pada perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia (BEI), Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Selasa (26/4) ditutup mencatatkan pelemahan searah dengan bursabursa regional. “Pelemahan ini wajar. Biasanya setelah indeks menyentuh poin tertinggi perdagangan saham selanjutnya akan terkoreksi selama 2-3 hari ke depan. Baru setelah itu, indeks diperkirakan akan menguat kembali,” ujar Managing Research PT Indosurya Asset Management Reza Priyambada di Jakarta, Selasa. IHSG BEI ditutup tertekan
13,67 poin atau 0,36 persen menjadi 3.774,87. Indeks 45 saham unggulan (LQ45) juga turun 3,34 poin atau 0,49 persen ke posisi 676,03. Tercatat bursa regional di antaranya Indeks Hang Seng melemah 130,93 poin (0,54 persen) ke level 24.007,38, Indeks Nikkei225 turun 113,67 poin (1,17 persen) ke level 9.558,69, dan Indeks Straits Times melemah 11,70 poin (0,37 persen) ke level 3.176,02. Pergerakan indeks BEI yang tertekan juga disebabkan arah bursa regional yang berada dalam area negatif. “Posisi bursa regional yang mengalami profit
taking diikuti oleh investor dalam negeri yang juga mengambil posisi ambil untung,” kata dia.Selain itu, investor asing yang mengambil posisi jual menjadi salah satu katalis tertekannya indeks BEI hari ini. Tercatat ivestor asing melakukan penjualan bersih (net foreign sell) sebesar Rp126,682 miliar. Namun, dikatakannya, ke depan indeks BEI akan kembali menguat (rebound) salah satunya dipicu oleh kinerja emiten-emiten BEI yang diproyeksikan positif. “Sebagian emiten telah merilis hasil kinerjanya pada kuartal pertama tahun ini dengan hasil positif,” kata dia.(mic)
Tenant Relation Fitria menjelaskan kegiatan terbuka untuk umum mulai pukul 06.00 sampai 11.00. Menurutnya, para penerima uang kaget harus menggunakan uang tersebut dengan berbelanja langsung di Pasar Segar dengan batas waktu yang ditentukan. “Barang yang sudah dibelanjakan dengan uang kaget bisa langsung dibawa pulang oleh peserta yang beruntung tersebut,” tukas Fitria. Senam Sehat ini selalu dipandu oleh instruktur yang profesional dan berpengalaman. Biasanya, setelah melakukan Senam Sehat, langsung dilanjutkan dengan Caka-caka dan Poco-poco yang sangat familiar di kalangan masyarakat Sulut.(tr-12/ ikl)
Hotel Aston P Card Banyak Untungnya ASTON Hotel Manado salah satu hotel paling produktif menggelar kegiatan yang bersentuhan dengan dunia luar. Hotel yang dinakhodai Jaka Priatna, selaku general Manager Aston Manado banyak melakukan terobosan untuk memanjakan para tamu yang berkunjung ke hotel. Beberapa inovasi program Aston di antaranya paket kamar, promo makanan terbaru seperti Seafood Platers dan Pisang Aroma. ‘’Kegiatan Fresh Friday sampai pohon Paskah/Telur Raksasa serta terakhir Donor Darah ‘Give Blood Give Life’ menunjukkan Aston peduli kepada tamu, masyarakat dan pemerintah di daerah Nyiur Melambai,’’tutur Apensia Piring Public Relation Aston Manado Hotel. Untuk menutup April ini, Aston Manado menawarkan
Apensia Piring
paket kemudahan bagi tamu yakni dengan menginap di Aston selama bulan April ini, tamu berhak mendapatkan Aston Priority Card atau Aston P Card. ‘’Pemegang kartu banyak mendapatkan kemudahan dalam bertransaksi dan tentunya menjadi prioritas kami, karena kenyamanan yang sesungguhnya adalah lewat pelayanan yang maksimal,’’katanya.(ikl/tr-12/ham)
3 RABU 27 APRIL 2011
art:max mangimbulude
LDR BPR Dekati Ideal
IT CENTER
Berikan Kejutan Akhir Bulan IT Center – Techno & Lifestyle membuktikan tempat belanja paling Ok. Ivent “Belanja Fashion di itCenter bawa pulang Handphone setiap hari bersama Telkomsel” akan berakhir hari ini. Menurut Marketing Komunikasi Hendrik Mantik, para pengunjung jangan lewatkan kesempatan emas yang berhadiah emas ini dari Irham Jaya. Hanya di IT Center – trade center modern terbesar, pusat retail dan grosir yang telah terbukti teramai, terlengkap dan termurah. ‘’Anda cukup datang dan berbelanja produk-produk fashion di area fashion terbesar lantai 2 dan lantai 3 minimal Rp50ribu dan kelipatannya, tukarkan nota belanja dengan kupon undian yang diundi tepat jam 17.00 wita. Bersiaplah pulang dengan segudang hadiah seperti Handphone dari Parafone dan Telkomsel, Perdana Simpati dari Telkomsel, Voucher lunch,’’kata Hendrik. Namun kata Hen-drik,
Di Atas 100 Persen Kurang Wajar
KEPERCAYAAN BERTAMBAH: Karyawan Bank Prisma Dana saat melayani pelanggan yang mengajukan kredit beberapa waktu lalu.
Telkomsel Catat Rekor 100 Juta Pelanggan RAMAI TERUS: Suasana di IT Center tak pernah sepi. Apalagi ditambah promo dari Telkomsel.
nantikan kejutan akhir bulan April ini khusus yang ingin mengembangkan bisnis dan usaha. ‘’Segera dapatkan penawaran khusus cicilan 60 kali mulai dari 3jutaan, tanpa bunga, tanpa tanda jadi dan tanpa uang muka, bisa memiliki kios pribadi di itCenter, tempat usaha paling menguntungkan,’’info Hendrik sembari mengajak tunggu apa lagi segera hubungi sekarang juga tim marketing IT Center Danny (0813 4022 6777), Victor (0852 4664 9999), Donny (0812 4424 6888), Gerald (0813 5606 0090), Ronny (0813 4072 6252), Glenn (0821 9527 7766), Yudith (0852 9841 3335), dan Venny (0812 4492 6399). Atau Call Center kami di 0431-8889999.(art/*)
JAMSOSTEK
Menuju Beyond Telecommunication PT Telkomsel sukses membukukan 100 juta pelanggan sampai minggu kedua April. Capaian tersebut merupakan syarat untuk bertransformasi menuju era Beyond Telecommunication yang diharuskan memiliki pondasi kuat dengan layanan yang berpusat pada data. Selain itu, capaian inipun menjadi penting mengingat industri telekomunikasi seluler sudah memasuki tahap jenuh. Hal ini disampaikan Direktur Utama Telkomsel Sarwoto Atmosutarno melalui Branch Office Manager Telkomsel Manado Mohammad
Asuransikan Pekerja HAK jaminan sosial tenaga kerja (Jamsostek) para karyawan/buruh belum selesai hingga kini. Humas PT Jamsostek Manado Zulkarnaen mengatakan pendaftaran sangat penting karena sudah diatur di dalam Undangundang Nomor 3/1992 mengenai Jaminan Sosial Tenaga Kerja. “Jamsostek sesuai aturan mementingkan keselamatan dan kesehatan kerja atau yang dikenal dengan K-3. Sampai Maret tahun ini, kata Zulkarnaen, Jamsostek Manado sudah berhasil membayarkan jaminan kepada para pekerja di Sulut dengan total anggaran sebesar Rp7,86 miliar. Sesuai dengan kasus yang tercatat yaitu 13.099 kasus terdiri dari Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK), Jaminan Kematian (JK), Jaminan Hari Tua (JKT), dan Jaminan Pemeliharaan Kesehatan (JPK). “Sudah sekira 80 persen dana telah dibayarkan berupa JHT kepada sebanyak 683 pekerja yang direalisasikan dengan jumlah dana sebesar 6,34 miliar,” tukas Humas PT Jamsostek Manado ini.(tr-12)
peningkatan layanan broadbrand. “Operator seluler yang mampu melayani 100 juta pelanggan merupakan operator yang sudah dapat mentransformasi 100 juta pelanggan. Apa yang disediakan operator bukan lagi layanan dasar, tetapi layanan-layanan baru yang telah disesuaikan dengan kebutuhan masing-masing pelanggan sehingga bersifat lebih personal,” jelasnya. Pada kesempatan yang sama, Branch Office Manager Telkomsel Manado Mohammad Ardip ST mengungkapkan bahwa sejak tahun 1995 Telkomsel beroperasi di Sulut, telah mampu menggenjot jumlah pengguna layanan jaringan telekomunikasi ini sebanyak 2 juta SYUKURAN: Branch Manager Telkomsel Manado Mohammad Ardip saat menjelaskan perkembangan Telkomsel Manado kepada wartawan Selasa (26/4)
Ardip ST, Selasa (26/4), kemarin, dalam press conference yang digelar di Excelso, lantai 2 Megamall Manado. Merealisasikan upaya transformasi, Telkomsel menginvestasikan $1,1 miliar atau sekira Rp10,9 triliun, dengan prosentase 60 persennya dialokasikan untuk
pelanggan, dengan rincian sebanyak 1,8 juta pelanggan berada di area Sulut serta sekitar 200 pelanggan di area Maluku Utara. “Telkomsel perlu menegaskan kembali komitmennya untuk mendukung program edukasi teknologi telekomunikasi melalui pembangunan Museum Seluler,
yang merupakan salah satu dari banyak program kami,” papar Ardip. Lanjutnya, program Merah Putih, sebagai contoh, telah membuka akses telekomunikasi di wilayahwilayah terpencil dan menyatukan pulau-pulau terluar ke dalam jaringan telekomunikasi nasional. Di Sulut sendiri, Miangas merupakan daerah yang telah dirangkul dengan program ini. “Saat ini 100 juta pelanggan Telkomsel dilayani lebih dari 38.000 BTS atau base transceiver station. Daerah Sulut dilayani sebanyak 240 BTS dan daerah Maluku Utara dilayani sebanyak 51 BTS,” tukas Ardip, seraya menambahkan, sesuai rencana akan ditambah sekitar 100 BTS untuk lebih menjamin kepuasan pelanggan yang berada di daerah ini.(tr-12)
MANADO – Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Sulut sukses mengelola laju permintaan kredit (landing) dan besarnya simpanan (funding). Data Bank Indonesia Manado, menjelaskan tak semua dana disalurkan dalam bentuk kredit. Ini tercermin dari loan to deposit ratio (LDR) atau perbandingan antara kredit dengan dana yang dihimpun BPR di Sulut, makin membaik, angka rasionya mendekati tingkat kewajaran. Pengawas Madya Bank Indonesia (BI) Manado, Savetri Lihanara mengatakan LDR per Februari sudah berada di atas 100 persen. “ LDR BPR Sulut 101,35 persen, mendekati angka ajar 90 persen,’’katanya. Sebelumnya, BI khawatir dengan kinerja BPR di Sulut. Pasalnya, pada 2010, LDR BPR sangat tinggi bahkan melewati posisi 110 persen. Angka tersebut katanya sangat riskan bagi bank. “Berarti semua sumber dana bank baik dana pihak ketiga (DPK) hingga modal disetor sudah terpakai untuk kredit, ini membahayakan kelangsungan hidup bank,” terangnya. Bila nanti ada masalah, katanya bank tidak akan mampu mempertahankan likuiditasnya. “Karena dananya sudah dikuras di kredit,” katanya lagi. Pada Januari 2010, LDR BPR sebesar 114,87% dan
Savetri Lihanara
mengalami perbaikan di periode yang sama tahun ini yakni 101,89%. Begitupun di Februari 2010 sebesar 112,07% turun menjadi 101,35% di 2011. BI berharap tingkat LDR BPR terus terus turun ke tingkat lebih rendah dari yang tercapai hingga bulan Februari 2011, guna menjaga eksistensi BPR di masyarakat tetap baik. Dengan bertambahnya BPR di Sulut, membuktikan tongkat kepercayaan masyarakat yang sudah semakin tinggi. “Ini tandanya sudah semakin baik karena ternyata masyarakat juga sudah mempercayai BPR,” pungkasnya. Direktur Utama PT Bank Prisma Dana Hanafi T Sako menambahkan, BPR mulai mendapat kepercayaan publik dan perbankan umum. Terbukti, pembayaran tagihan listrik dan tagihan telepon Telkom telah dipercayakan kepada bank dengan aset terbesar. ‘’Kami juga telah mendapat kepercayaan dari bank dan pemerintah untuk menyalurkan dana Kredit Usaha Rakyat.(syl/ham)
4 RABU 27 APRIL 2011
Rekrutmen KIP Dibayangi Titipan Politik 15 Nama Masuk Dewan, Mulai Jalani Uji Publik supaya masyarakat bisa memberikan penilaian mana yang pantas masuk lembaga strategis tersebut. “Layaknya uji publik. Ini bagian yang sangat penting,” katanya. Ditambahkannya, proses fit and propert test akan dilakukan dengan sangat hati-hati, fair dan objektif. “Harus selektif benar, karena kalau sampai yang terpilih melakukan kolusi dengan mitra kerja
KIP Sulut 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15.
Alfeyn Gilingan Alfret Tumengkol Boy Lalamentik Charles Kumaat Devi R Siwij Habel Runtuwene Jeffry TH Phay Lona Lengkong Mahmud Almasyhur Marietta Kuntag Masry Paturusi Meppy Manuhutu Noldy Londa Reidy Sumual Timoteus Iskandarsjah
mereka, tentu bahaya,” beber Kotambunan. Ketua DPW PDS Sulut
ini menambahkan. Integritas anggota KIP harus benar-benar terjamin, karena cara kerja mereka tidak beda jauh dengan KPK. Di-mana, setiap Pejabat Penyedia Informasi Daerah (PPID) di masing-masing SKPD wajib memberikan informasi yang diminta KIP. “Total dana yang ada berada di Sulut tahun 2011 ini mencapai 17 triliun. Luar biasa banyak. Bayangkan kalau KIP yang bertugas untuk menelisik dan kemudian mentransparansikan pemanfaatan anggaran tersebut, justru berkolusi dengan instansi yang diperiksa,” tuturnya.(lee)
Penambahan Lampu Jalan di Manado Mendesak
Djafar Alkatiri
MANADO— Rawan kecelakaan dan kerap memicu terjadinya aksi kriminal, membuat Pemprov Sulut dan Pemkot Manado diharapkan segera melakukan penambahan lampu jalan di banyak titik di Kota Manado. Hal ini dikeluhkan sejumlah warga saat legislator DPR Sulut Ir Djafar Alkatiri melakukan reses di
daerah pemilihannya, Manado. “Hampir 60 persen lampu jalan di Manado mati. Malam jadi sangat gelap, membahayakan pengendara kendaraan dan rawan memicu aksi kriminalitas,” katanya. Menurutnya anggaran pemeliharaan jalan umum di Dinas Tata Kota Manado cukup besar setiap tahun. Tiap bulan juga masyarakat
membayar Pajak Penerangan Jalan Umum (PPJU) di loket Dispenda. Makanya ironis jika lampu jalan di Manado banyak yang mati. “Mungkin anggaran pemeliharaan penerangan jalan perlu diaudit KPK,” tandas Alkatiri usai melakukan beberapa pertemuan dengan sejumlah warga di Kota Manado, kemarin. (lee)
Ayub: Napi Juga Warga Sulut MANADO— Masingmasing anggota DPR Sulut punya cara tersendiri untuk menjaring aspirasi masyarakat. Nah, Ayub Ali Bugis memilih cara yang berbeda dalam menjalani masa reses. Selasa (26/4) kemarin, bersama dengan beberapa legislator Dekot Manado, Ayub menjaring aspirasi dari warga binaan yang ada di Lapas Tuminting. “Ingat, napi juga warga Sulut. Apa salahnya kita mendengar aspirasi mereka,” ujarnya saat didampingi Kalapas Tuminting,
Stenly Kowaas
MANADO— Meski diba-yangi isu bahwa titipan politik, DPRD Sulut akhirnya membeber 15 nama calon anggota Komisi Informasi Publik (KIP) yang dalam waktu dekat akan menjalani proses fit and propert test. Wakil Ketua DPR Sulut Drs Arthur Kotambunan mengatakan, adalah lebih baik jika 15 nama calon anggota KIP tersebut diumumkan lebih awal,
15 Calon Anggota
art:rusman linggama
LIHAT LANGSUNG: Ayub Ali Bugis mendengarkan penjelasan Kalapas Tuminting Fernando Kloer, saat meninjau blok untuk napi perempuan.
Fernando Kloer. Ditambahkannya, dari reses tersebut ia mendapatkan banyak masukan, untuk kemudian diperjuangkan di pembahasan bersama eksekutif nanti. “Fasilitas yang kurang memadai, dana makan-minum yang sangat sedikit, itu semua adalah keluhan yang harus kita perjuangkan,” ujarnya usai bertatap muka dengan para warga binaan di aula Lapas Tuminting. Ayub sendiri ikut menyumbang 1 tong penampung air dan 100 kursi untuk dipergunakan di rumah ibadah Lapas. (lee)
Ada persoalan kemasyarakatan, atau peristiwa maupun kegiatan di sekitar lingkungan Anda?
MP
5
SMS atau Hubungi
0852 4040 3367
RABU, 27 APRIL 2011
Marchel Hormati
Sehari Jalani Dua Persidangan
PENGGELAPAN
LELAKI WN alias Wil (28) dan SL (51) alias Endos warga Palu disidangkan di Pengadilan Negeri Manado karena diduga menggelapkan mobil Toyota Avanza DB 4879QA milik Sani Tansil. Namun baru pada agenda pembacaan dakwaan oleh JPU Irene Korengkeng di hadapan majelis hakim yang diketuai Armindo Pardede. Dari dakwaan yang dibacakan JPU diduga terdakwa Wil pada 18 Desember 2010 di Titiwungen Sario menyewa mobil milik korban. Dan mobil tersebut diambil dari sopir korban yang bernama Harson, mereka bermaksud menyewa selama seminggu dengan bayaran Rp1 Juta, dengan tujuan ke Palu. Namun saat tiba di tempat tujuan mobil tersebut digadaikan Rp17,5 juta pada seseorang bernama Amrullah. Korban kemudian melaporkan kejadian ini di Polsek Wenang, karena perbuatan kedua terdakwa, korban menderita kerugian sebesar Rp 135 Juta. Perbuatan terdakwa diancam pidana dalam pasal 372 Jo 55 Ayat ke-1 KUHP.(ayi/ras)
Foto/Rian Korengkeng/Manado Post
Mobil Digadaikan di Palu
TERTIMBUN 4 JAM: Jenazah Deki Kaaowan sesaat setelah dievakuasi dari timbunan tanah di tempat kerjanya.
Tewas Tertimbun Tanah Longsor di Taas
CABUL
ABG Disetubuhi Tiga Kali PENGADILAN Negeri Manado pada Selasa (26/4) kemarin, menggelar sidang dugaan kasus cabul dengan terdakwa AB alias Ariel (21) warga Karombasan yang berprofesi sebagai Sopir. Sidang dengan agenda dakwaan ini dipimpin Hakim I Gede K Wanugraha SH. Dari dakwaan diketahui kejadian terjadi 6 Januari 2011 lalu, bertempat di salah satu hotel di Pakowa Kecamatan Wanea. Terdakwa mengajak korban Gadis (nama samaran) yang masih ABG dengan usia 17 tahun untuk jalanjalan. Terdakwa pun membawa korban di hotel tersebut dan mencabuli sebanyak tiga kali. JPU Rilke Palar SH menjerat perbuatan terdakwa dengan pasal 81 ayat (1) UU Republik Indonesia No. 23 tahun 2002 tentang Perlindungan Anak. Kasus cabul memang perlu mendapat perhatian serius dari aparat hukum. Seperti putusan dalam persidangan nanti perlu ada efek jerah, agar kasus-kasus asusila dapat ditekan. Pasalnya kasus seperti ini justru masih banyak terjadi, dengan kebanyakan korban para gadis di bawah umur. Pun aparat kepolisian harus bertindak cepat dan tepat dalam mengani dugaan kasus pencabulan. (ayi/ras)
‘Papa…Papa…Mama MANADO – Hujan deras yang mengguyur wilayah Sulut, termasuk Kota Manado pada Selasa (26/4) siang kemarin, mengakibatkan bencana bagi Deki Kaaowan (51) Warga Taas Lingkungan V Kecamatan Tikala. Pasalnya nyawa pria paruh baya ini tak dapat diselamatkan setelah tertimbun tanah longsor sekira pukul 14:30 Wita di rumah milik Meike Manopo, tetangga korban. Saat itu korban yang keseharian bekerja serabutan sopir angkot dan buru bangunan sedang bekerja. Dia mendapat job melakukan renovasi bangunan milik tetangganya tersebut, yang kabar disewakan untuk kos-kosan. Saat bekerja tanpa disadari korban, tanah di belakang rumah yang sedang diperbaikinya longsor dan menimpa korban. Nyawa korban tak dapat diselamatkan lagi setelah tertimbun sekira empat jam, baru dapat dievakuasi oleh warga serta tim Basarnas sekira pukul 18:30 Wita. Pantauan wartawan ini ratusan warga memadati TKP, termasuk personil tim SAR, Polresta Manado, dan Polsek Tikala. Menurut keterangan Tony (45) warga setempat, (tetangga korban, red) dirinya sempat kaget mendengar suara meledak di sekitar rumahnya. “Saya kira ada mobil yang tabrakan, saya pun keluar
Sengketa Lahan di Bumi Nyiur
Majelis Hakim Menangkan Tambuwun MANADO — Ketua Majelis Hakim I Gede K Wanugraha SH Cs memvonis para terdakwa penyerobotan tanah seluas 26.623 m² yang terletak di Bumi Nyiur Kecamatan Wanea milik Renny Lao Tambuwun. Sidang vonis di Pengadilan Negeri Manado pada Selasa (26/4) kemarin itu, mengadili para terdakwa Max Soputan (56), Yunus Rumengan (33), Sumardi Bakir (41), Jahlil Matantu (55) dan Muhamad Nasir (70), yang telah mendiami dan mendirikan rumah semi permanen di atas lahan tersebut tanpa izin korban. Leo Tambuwun pun dimenangkan dalam vonis ini. Sebelumnya korban sudah pernah melayangkan surat teguran sebanyak 2 kali, tapi tidak ditanggapi para terdakwa, karena itu korban pun membawa kasus ini ke pengadilan. Pada sidang sebelumnya para terdakwa di tuntut 7 bulan penjara oleh Jaksa Penuntut Umum Theodorus Rumampuk SH karena melanggar pasal 167 ayat (1) KUHP Jo Pasal 55 ayat (1) ke-1 KUHP. Usai sidang para terdakwa menerangkan bahwa sepenge-
tahuan mereka tanah tersebut milik orang tua mereka dan sudah diduduki sejak 1970-an, karena hal ini para terdakwa berencana akan mengajukan kasasi pada pekan depan.
Kasus penyerobotan tanah akhir-akhir banyak terjadi. Terbukti beberapa yang kini ditangani pihak pengadilan serta ada yang masih dalam proses pada aparat kepolisian.(ayi/ras/*)
memastikan apa yang terjadi. Ternyata rumah tertimbun tanah longsor,” ujarnya. Masye Kayeng (52), istri korban, mengatakan, saat itu korban sedang memperbaiki atap rumah yang bocor. “Saya sempat melarang, tapi bapak tetap ngotot untuk menyelesaikan tugasnya,” jelas Masye, yang tak dapat lagi menahan tangisnya. Namun sebelumnya kata Masye, suaminya sempat balik ke rumah untuk makan dan ganti baju. “Saya sempat melarang bapak melanjutkan kerja, karena hujan sangat lebat. Tapi bapak berkeras ini ingin menyelesaikan pekerjaannya,” jelas Masye. Tak berselang lama, kata Masye, terdengar bunyi bergemuruh. “Anak saya Viktor terbangun dan berlari keluar. Tak berselang lama Victor kembali dengan berkata bapak…bapak mama,” ujar Masye menirukan suara anaknya. Betapa terkejutnya Masye saat mendapati suaminya sudah tak ada, hanya timbunan tanah berserakan di tempat dia bekerja. Kapolresta Manado Kombes Pol Aridan Roeroe melalui Kasubag Humas AKP Deesy Hamang membenarkan peristiwa tanah longsor. “Jenazah korban tetap diotopsi, tapi setelah itu langsung dipulangkan ke rumah duka,” ungkap Hamang, tadi malam. (tr13/ras)
Buchari Ajukan 5 Bukti Baru di Kasasi MBH Gate MANADO — Siberharap mendapat dang lanjutan kasus keadilan. Dalam perPeninjauan Kembali sidangan pekan depan (PK), yang diajukan JPU Corneles HeydeAbdi Buchari terkait mans SH dan Oi Kurnia kasus Manado Beach Zega SH juga akan Hotel (MBH) gate mengajukan bukti berbanderol Rp11,3 baru berupa beberapa miliar digelar di PN kwitansi penting. Abdi Buchari Manado Selasa (26/4) Oi Kurnia Zega kemarin. Dia yakin pengajuan PK- SH mengatakan bukti baru yang nya ke Mahkamah Agung (MA) diajukan Buchari sudah pernah akan dikabulkan Pengadilan diajukan dalam sidang-sidang Negeri Manado. Terbukti di sebelumnya. “Itu bukan bukti hadapan hakim tunggal Efran baru,” tegas Zega. Basuning SH Mhum, Buchari, Selain mengikuti sidang PK yang mantan Wakil Wali Kota kasus MBH gate yang diajuManado serta Plt Wali Kota itu kannya. Selasa kemarin, Buchari mengajukan bukti baru. Berupa 5 juga mengikuti sidang kasus PD buah dokumen Surat Kuasa Pasar berbanderol Rp680 juta Gubernur Sulut Drs A J Sondakh yang menyeretnya sebagai pada Drs J A Saruan tanggal 15 terdakwa. Dalam sidang kemarin, Maret 2003, Surat Mandat No.029/ JPU Claudia Lakoy menghaTM/III/03 tertanggal Jakarta 18 dirkan saksi Dedi Kyai Demak Maret 2003 dari PT Tribata Mitra yang merupakan Kepala Bagian yang ditujukan pada Drs J A Saruan Pengembangan Usaha PD Pasar Msi, Salinan putusan Judex Fasti dari bulan Mei-September 2009. Pengadilan Negeri Manado Di hadapan Majelis Hakim yang No.215/Pid.B/2009/PN.Manado di ketuai I Gede K Wanugraha SH, tertanggal 31 Agustus 2009 atas saksi mengaku pada bulan Juli nama terdakwa Freddy Sualang, 2009, dia dipanggil oleh Frans Salinan putusan Judex Fasti Bangkang serta diperintahkan Pengadilan Negeri Manado No.6/ mengantarkan map berwarna Pid.B/2005/PN Manado tertang- kuning yang dihekter pada gal 23 Agustus 2005 atas nama Drs terdakwa. Saksi mengantarkan J Saruan Msi. Dan Salinan putusan map tersebut menggunakan Judex Fasti Pengadilan Tinggi mobil sekaligus sopir pribadi Manado No.28/PID /2005/PT Frans. Sebelumnya menurut JPU Manado tertanggal 26 Januari Map tersebut berisikan uang 2006 atas nama Drs J Saruan Msi. sebesar Rp 15 Juta. Tapi dalam Bukti-bukti yang diajukan ini kesaksiannya kemarin, saksi akan dikirim ke MA. Sementara itu mengaku map tersebut tidak dengan adanya bukti baru ini, berisikan uang, tetapi hanya Buchari yang dihukum 2 tahun berkas. Persidangan akan di dalam putusan kasasi MA yang lanjutkan pekan depan dengan diajukan Jaksa Penuntut Umum, agenda yang sama.(ayi/ras)
6
Punya agenda gereja yang ingin diberitakan?
RABU, 27 APRIL 2011
BAITEL KOLONGAN
Beragam Lomba Rayakan Paskah
Gelorakan Semangat Pelayanan
PELSIS Rian/Manado Post
PELAYANAN Siswa Kristen (Pelsis) Sulut akan mengadakan pekan kreativitas. Kegiatan akbar tersebut akan dilaksanakan sepanjang Mei mendatang. Ketua Pelsis Sulut Evans Steven Liow mengatakan, Pelsis telah membentuk panitia untuk mempersiapkan Steven Liow serta menjalankan kegiatan tersebut. Ketua Panitia Aldian Waworundeng menambahkan, pekan Kreativitas Siswa Kristen Sulut akan menggelar berbagai kegiatan di antaranya lomba siswa berprestasi, Pelsis Idol, koor, tarian Kristen, dan banyak lagi. “Diharapkan kegiatan ini terus memotivasi para siswa untuk terus berprestasi lewat kreativitas bakat dan talenta masing-masing,” katanya bersama Noval Lumentut. Untuk menyukseskan kegiatan tersebut, Pelsis bersama panitia telah melakukan sosialisasi di beberapa daerah. Undangan tertulis mulai dibagikan sementara panitia rutin menggelar pertemuan untuk mematangkan kegiatan tersebut. (syl/lee)
SMS atau Hubungi
0852 9825 8823 Amos Tempone
FIRMAN Yesus yang disampaikan kepada murid-murid-Nya diimplementasikan GMIM Baitel Kolongan Wilayah Mapanget Dua dengan pelayanan sakramen baptisan sebagai rangkaian ibadah Paskah, Minggu (24/4). “Jadikanlah semua bangsa murid-Ku, dan baptislah mereka dalam nama Bapa dan Anak dan Roh Kudus,” kata Ketua BPMJ Pdt Ventje Talumepa STh dalam khotbahnya. Sementara, sejumlah kegiatan dalam rangka memperingati kemenangan Yesus terhadap maut diwarnai dengan sejumlah kegiatan di antaranya lomba lari, estafet, sampai tarik rambang dan catur. Jalan sehat dilaksanakan Minggu pagi dan diikuti seluruh anggota jemaat dari orang tua hingga anak-anak. “Rute yang ditempuh cukup jauh mengelilingi Desa Kolongan, tapi semangat jemaat untuk ikut serta sangat tinggi. Sampai anak-anak pun bertahan hingga garis finish. Semangat seperti inilah yang perlu kita terus pupuk,” tambah Pendeta yang dikenal suka humor ini. (gyp/lee)
Mei, Pekan Kreativitas
MP
PEWARTA KEBANGKITAN: Pimpinan Komisi Wanita Kaum Ibu GMIM di salah satu acara belum lama ini.
MENGANGKAT Matius 28:1-10 sebagai landasan khotbah, Ketua Komisi Wanita Kaum Ibu (W/KI) Pnt Pnt dr Herlina Damongilala-Siwu, mengatakan yang menyaksikan dan diutus untuk mengabarkan kebangkitan Tuhan Yesus adalah Maria Magdalena. Itu berarti perempuan mendapat karunia dan berkat sebagai pewarta kebangkitan Tuhan Yesus sehingga harus menggunakannya dengan penuh tanggung jawab. “Yesus Kristus bangkit. Ia menang, maut sudah dikalahkanNya. Keraguan berganti menjadi kepastian, kebinasaan berubah menjadi keselamatan. Oleh karena itu kita harus bangkit dengan meninggalkan hal-hal yang tidak berkenan kepada Tuhan,” katanya. Selanjutnya ia menghimbau agar semangat kerja pelayanan W/KI terus digelorakan dan iman percaya tetap kuat. “Jangan cemas dan takut tetapi andalkan Tuhan dalam kehidupan,” lanjutnya. Khotbah Pnt Siwu sendiri
disampaikan saat ibadah Paskah Minggu (24/4) lalu di jemaat GMIM Paniki Rondor, yang bersamaan dengan dilantiknya panitia HUT W/KI Sinode ke-74 dalam suatu ibadah Paskah. Mereka yang dilantik adalah Ketua Umum Panitia Pnt Ivone Umboh-Sumayku, Sekretaris Ir Stella Maramis-Kairupan, Bendahara Dra Leonora Wakkary-Dondokambey. Ketua BPMW Mapanget I Pdt Evie Suban Rawung STh yang didampingi Pnt Sumayku merasa bersyukur atas kepercayaan yang diberikan sebagai pelaksana kegiatan pada November 2011 nanti. Usai ibadah dan jamuan kasih Paskah, langsung dilaksanakan rapat perdana panitia yang dipimpin Sekretaris Komisi Pelayanan W/KI Sinode GMIM Ir Miky Junita Wenur, anggota Pnt Dientje Poluakan-Tombokan selaku penanggung jawab rayon Manado, Pdt Rawung bersama dengan Pnt Sumayku. Juga hadir Camat Mapanget Dra Linda Pelealu MSi dan Lurah setempat.(tr-18/lee)
Dari Penanaman Jagung di Perkebunan GMIM Tolombukan
Kansil Ajak P/KB Kembangkan Komiditi Lokal KESUNGGUHAN Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) bersama Pemkab Minahasa Tenggara (Mitra) untuk melaksanakan revitalisasi pertanian dan menjadikan jagung sebagai komoditi unggulan dibuktikan Wakil Gubernur Sulawesi Utara Drs Djouhari Kansil MPd dan Wakil Bupati Mitra Drs Djeremia Damongilala. Kansil dan Damongilala melakukan penanaman perdana jagung di perkebunan Jemaat GMIM Tolombukan, dalam rangka HUT Pria/Kaum Bapa (P/KB) GMIM Immanuel Tolum-bokan kemarin (Senin, 25/4). Menurut Damonggilala, jagung menjadi tanaman pilihan untuk dikembangkan di Jemaat GMIM Tolumbukan. “ Karena bisa ditanam di lahan kering dan juga sebagai komoditi unggulan daerah yang ditetapkan Pemprov,” katanya.
Damongilala yang juga Ketua Panitia ini mengatakan, kegiatan tersebut memberikan tantangan bagi anggota P/KB GMIM dan masyarakat, khususnya petani untuk berlomba menanam jagung. Ia juga meminta agar P/KB mengembangkan komoditi jagung sebagai komoditi unggulan di daerah ini sehingga dapat terus didorong perkembangannya dan memberikan manfaat yang lebih besar bagi peningkatan kesejahteraan petani. Sementara itu Djouhari Kansil mengajak semua pihak, termasuk gereja agar aktif dalam kegiatan penanaman ini karena bisa meningkatkan pendapatan warga jemaat maupun masyarakat pedesaan. ‘’Melalui kegiatan membuktikan P/KB GMIM mampu berperan secara nyata dalam memberikan kontribusi positif untuk mem-bangun serta
menunjang kebijakan dan program pemerintah baik berskala daerah maupun nasional,’’ ujar Djouhari sambil mengajak P/KB GMIM mengembangkan komoditi komoditi lokal. “Lahan tidur harus dijadikan lahan produktif dengan harapan membangkitkan kembali masa depan pertanian Sulawesi utara.,” ajak Kansil. Acara dilanjutkan dengan penanaman jagung secara simbolis oleh Kansil dan Damongilala yang juga kader P/ KB GMIM dengan memberikan bantuan bibit jagung kepada perwakilan anggota PKB GMIM. Hadir dalam kegiatan tersebut Kepala Dinas Diknas Sulut Drs HR Makagansa MSi yang juga salah satu anggota Komisi P/KB Sinode GMIM, Sekretaris P/KB Sinode GMIM Ir Stefa BAN Liow, Kepala BP4K Mitra Ir Drs Herman Kosakoy.(tr-04/tas/lee)
SEMANGAT: Wakil Gubernur Sulut Djouhari Kansil dan Wakil Bupati Mitra Djeremia Damongilala ketika melakukan penanaman jagung.
CMYK
7 RABU, 27 APRIL 2011
Marchel Hormati
KEMENAG
Domu Pantau UN Tingkat Tsanawiyah KEPALA Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Sulawesi Utara (Kakanwil Kemenag Sulut) Drs H Halil Domu MSi bersama Tim Monitoring memantau pelaksanaan Ujian Nasional (UN) Madrasah Tsanawiyah, Halil Domu kemarin (Senin, 25/4). Pemantauan ini serentak dilaksanakan di Indonesia, termasuk di Sulut. Menurut Kasubag Hukmas/KUB Kanwil Kemenag Sulut Chintya Sepang SPAK, sekolah yang dikunjungi antara lain, di MTsS dan MTsN di Manado. ‘’Ujian yang dilaksanakan serentak ini diikuti oleh 1.866 siswa yang masingmasing tersebar di 12 kabupaten/kota di Sulawesi Utara,’’ jelas Domu. Kemarin (Selasa, 26/4) Domu bersama tim melanjutkan monitoring di Tsanawiyah /SMP yang ada di Kota Tomohon.(tr-11/tas)
Kelola Alam Ciptaan Tuhan Carlo, Kansil dan Pdt Tampi Tanam Cabe PROGRAM Polisi Bako-bong (Polisi Berkebun), tidak hanya untuk kepentingan anggota polisi semata. Tapi program ini sebagai upaya untuk memotivasi masyarakat agar turun berkebun, mengelola alam ciptaan Tuhan. ‘’Dengan Polisi Bakobong ini diharapkan bisa meningkatkan pendapatan masyarakat, terutama generasi muda. Jangan sia-siakan waktu kita hanya duduk-duduk dan minum minuman beralkohol,’’ kata Kapolda Sulut Brigjen Pol Drs Carlo Brix Tewu usai pencanangan Polisi Bakobong di kompleks Stadion Pacuan Kuda Maesa Tompaso, kemarin.
Tewu yang didampingi Wakil Gubernur Sulut Drs Djouhari Kansil MPd dan Ketua BPMS GMIM Pdt Piet M Tampi STh, MSi kemudian menanam cabe di lahan seluas 4 ha. Menariknya, selain aparat kepolisian dan TNI AD, masyarakat pun berbaur bersama. Sementara itu Ketua Panitia Kombes Pol M Tambunan mengatakan, program Polisi Bakobong ini merupakan komitmen Kapolda Sulut Brigjen Pol Drs Carlo Brix Tewu untuk menunjang program pemerintah melalui gerakan sentuh tanah dan mengantisipasi krisis pangan.
Carlo Tewu
Djouhari Kansil
Pdt Piet Tampi
‘’Di samping itu pula program ini diharapkan bisa memotivasi masyarakat, terutama generasi muda agar bisa memanfaatkan waktu. Tidak hanya dudukduduk lalu minum minuman beralkohol,’’ jelasnya. Relawan
Sulut Nyaman (RSN) sendiri memberikan apresiasi terhadap program kemasyarakatan yang dilakukan Polda Sulut ini. Karena itu, RSN di kota/kabupaten diharapkan bisa bersama Polres setempaat untuk
melaksanakan program ini. Kegiatan ini semakin menarik dan meriah karena diselingi dengan lomba pacuan kuda. Ribuan warga dan aparat kepolisian menyatu. Bahkan Carlo Tewu sempat berbaur dengan warga.(tas)
Klenteng Ban Hing Kiong
Rayakan HUT Thiang Siang Seng Bo
HAJI
Lakukan Verifikasi BIDANG Urusan Agama Islam dan Penyelenggara Haji (Urais) Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Sulawesi Utara melakukan pendataan Calon Jamaah Haji (CJH). Kepala Bidang Urais Drs H Said Ismail yang didampingi Kasubag Hukmas/KUB Chintya Sepang mengatakan, pihaknya sudah mulai melakukan pendataan sejak 20 April 2011 ke daerah kota/kabupaten. Said Ismail menjelaskan, maksud dari pendataan ini agar CJH yang berdomisili di daerah Sulawesi Utara tidak mengambil jatah CJH setempat. ‘’Dalam minggu ini pendataan tersebut akan dilakukan ke mesjidmesjid serta kelurahan-kelurahan di Manado dan daerah Minahasa Tenggara,’’ jelasnya.(tr-11/tas)
Gebyar Paskah Sulut 2011
Hari Ini, TM Festival Band Rohani LOMBA band rohani se Sulut bakal menyemarakkan suasana Paskah 2011 ini. Hari ini (Rabu, 27/4) pukul 13.00 Wita akan dilaksanakan Technical Meeting yang dilaksanakan di ruang rapat Manado Post. Dalam pertemuan ini akan dibahas teknis pelaksanaan, metode dan katagori penilaian yang akan digunakan. ‘’Festival ini digelar dalam rangka merayakan sekaligus memeriahkan Paskah bagi umat Kristiani. Juga, wujud kepedulian terhadap
nilai-nilai relijius. Peserta yang mendaftar dari gereja-gereja di Sulut. Pendaftaran masih dibuka saat technical meeting,’’ kata Ketua Panitia Jino. Festival band rohani ini akan dilaksanakan di Mega Mall, tepatnya di outdoor depan air mancur. ‘’Festival ini memperebutkan uang tunai jutaan rupiah dan the best player performance. Kegiatan ini didukung Dinas Pariwisata Kota Manado dan sponsor-sponsor seperti, PT Indosat,
CV Nasional Motor, Bank Bukopin, Hotel Aston, Garuda Food dan M Mega Mall,’’ jelasnya. Jino menambahkan, di tempat yang sama pada 30 April nanti akan dilaksanakan pementasan drama musikal Paskah dengan judul “Jesus Christ The True Champion” yang disutradarai Enoch Saul dan dimainkan Sanggar Teater Remaja GPSDI Alfa Omega se Kota Manado dan Sanggar Seni Siswa SMP Negeri 8 Manado.(tr-11/tas)
MEMOHON PERLINDUNGAN: Umat Tri Dharma yang berdoa di Klenteng Ban Hin Kiong
UMAT Tri Dharma Sulut merayakan HUT Thiang Siang Bo pelindung klenteng Ban Hing Kiong yang ditandai dengan persembahyangan, kemarin. Cheng It (rohaniawan) klenteng Ban Hing Kiong Welly Karundeng menjelaskan, sesuai perhitungan kalender Cina, HUT Thiang Siang Seng Bo jatuh pada tanggal 23-3-2563 tahun Imlek atau untuk tahun masehi dirayakan pada 25 April 2011. ‘’Thiang Siang Seng Bo lahir di tahun Konculik 1.293 bulan 3 tanggal 23 atau bulan April tahun dinasti Tong (628-
907=279). Ia hidup sekitar 1.250 SM. Ia lahir dengan nama Bi-Ciu di pulau kecil bernama Biciu dalam distrik Pou Dian Wilayah Hing Hwa Provinsi Hokkian. Umat Tri Dharma meyakininya sebagai Dewa Samudra. Karena itu, pada HUT ini, kami berdoa agar ia selalu melindungi kami dalam hidup, terutama saat kami bepergian,” ujar Welly Hal yang sama dikatakan Ketua klenteng Ban Hing Kiong Jemmy B Binsar. “Dewa Thiang Siang Seng Bo diyakini umat Tri Dharma sebagai dewa samudra. Dengan
HUT ini, umat berdoa meminta bantuan kepadanya untuk selalu memberikan perlindungan. Karena itu, di HUTnya ini, kami meminta beliau agar memberikan berkat dan pelindungan kepada umat, terutama para nelayan, para pelaut kiranya selalu diberkati dan mendapat keberuntungan,” jelas Binsar. Di sisi lain Ketua Panitia HUT Lanny Kandou mengatakan, dalam rangka merayakan HUT Thiang Siang Seng Bo, umat Tri Dhrama telah melakukan jalan sehat.(tr-11/tr-19/tas)
‘’Civitas akademika Universitas Sam Ratulangi mengucapkan selamat kepada Gubernur Sulut SH Sarundajang dan jajaran tim Pemprov Sulut. Berkat kerja keras, dukungan team work yang solid dan komitmen membangun daerah nyiur melambai yang sama-sama kita cintai, mampu mengantarkan Pemprov Sulut merengkuh ‘Penghargaan terbaik tahun ini dari seluruh daerah di Indonesia. ‘’Kami bangga karena Pemprov Sulut ditetapkan oleh Depdagri sebagai daerah peraih PERINGKAT PERTAMA DALAM KINERJA PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN DAERAH,’’kata Rektor Unsrat Prof Dr Donald A Rumokoy,SH MH. Prestasi ini kata Rumokoy sangat luar biasa karena penilaiannya melalui Laporan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah dari pengamatan langsung Tim Depdagri.
Untuk Itu:
Selamat
Kepada Pemprov Sulut Meraih Peringkat Pertama dalam Kinerja Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah 2011
KEBANGGAAN SULUT: Gubernur Sulut Dr SH Sarundajang (tiga kiri), Mendagri Dr Gamawan Fauzi dan Wagub Jawa Barat Dede Yusuf (kiri)
KOMPAK: Rektor Unsrat Prof Dr Donald Rumokoy bersama Gubernur Sulut dan ibu gubernur D Sarundajang Laoh.
CMYK
8 RABU, 27 APRIL 2011
Marchel Hormati
BIJAK
Pemerintahan Terbaik
om lobe
PEMERINTAH provinsi kembali menerima penghargaan sebagai provinsi terbaik dalam hal kinerja penyelenggaraan pemerintahan daerah. Penilaian yang dilakukan secara diam-diam oleh tim dari Kementerian Dalam Negeri RI. Award yang cukup prestisius setelah prestasi Pemprov yang meraih predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP), opini tertinggi dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI terhadap pengelolaan keuangan, Dua prestasi ini menjadi jaminan bagi masyarakat bahwa pemerintahan ini benarbenar clean and good governance. Sayang sekali, misi menciptakan pemerintahan yang bebas dari korupsi dan bebas kolusi belum menular ke kabupaten/ kota. Aura politik lebih kuat. Posisi PNS dan birokrat pun sering terancam. Jabatan birokrat menjadi rebutan dan ajang tawar-menawar bagi siapa yang berpihak pada pemimpin terpilih. Tak sejalan, langsung dipangkas. semangat demokrasi pun makin tumpul. Rakyat pun makin tawar hati dengan pemerintahnya. Lebih parah, pemimpin daerah terkesan sudah kebal kritikan dan membombardir dengan sejumlah pembelaan. Masih terkait nasib para abdi negara, Pemprov melalui Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Sulut hendak meletakkan norma standar penilaian dalam hal pengangkatan dan pemberhentian pejabat struktural. Semua usulan pengangkatan pejabat eselon dua harus mengusulkan tiga nama pada setiap jabatan dan harus melalui konsultasi dengan Pemprov. Setidaknya ini adalah bagian dari implementasi PP 19 tahun 2010 tentang Tata Cara Pelaksanaan Tugas dan Wewenang serta Kedudukan Wakil Pemerintah di Wilayah Provinsi. Jika benar-benar sudah ditegakkan hingga di kabupaten/kota, semua PNS bisa bekerja dengan aman karena promosi jabatan benarbenar telah dilakukan pada koridornya. (***)
Bagian
DEMIKIAN juga dengan upaya penanggulangan HIV/AIDS, infeksi menular seksual lainnya (IMS) dan penyakit hepatitis. Orang dengan IMS memiliki risiko lebih besar untuk terinfeksi HIV dan angka infeksi menular seksual di kota Manado termasuk cukup tinggi. Kalau kegiatan prostitusi tersebar tak terkontrol maka upaya tersebut pasti akan sulit di lakukan. Pengalaman yang telah penulis lalui dalam kegiatan penanggulangan penyakit menular seksual, turun di lokasi-lokasi yang tersebar di Kota Manado tersebut untuk penjangkauan sangat memerlukan tenaga, dana yang tinggi, serta risiko keamanan karena ada lokasi-lokasi yang hanya bisa di jangkau tengah malam, sehingga untuk melaksanakan program
MANADO 95112 Nomor telp : (0431) 853-000 PLASA TELKOM SAMRAT Nomor Telp : (0431) 843-434 ; 850-700 PLASA TELKOM KOMO Nomor telp : (0431) 863-382, 861-090 HELP DESK SPEEDY Nomor telp : (0431) 147 KANCATEL AERMADIDIH Nomor telp : (0431) 891-000, 330-108 KANCATEL AMURANG Nomor telp : (0430) 21-111 21-000 KANCATEL BITUNG Jm Kancatel Nomor telp : (0438) 551-1888, 21-000, 355-777 PLASA TELKOM KAUDITAN Nomor telp : (0438) 51-115, 51-234 KANCATEL KOTA MOBAGU Nomor telp : (0434) 24-111 KANCATEL LANGOWAN Nomor telp : (0431) 371-000, 371-002 KANCATEL TAHUNA Nomor telp : (0432) 22-222, 21-019 PLASA TELKOM BEO Nomor telp : (0433) 311-000 PLASA TELKOM HULUSIAU Nomor telp : (0432) 310-001 PLASA TELKOM TAGULANDANG Nomor telp : (0432) 330-000 KANCATEL TOMOHON Nomor telp : (0431) 351-005, 351-111 KANCATEL TONDANO Nomor telp : (0431) 321
Info Rumkit 1. Rumah Sakit Ratumbuisang Kantor: Jl Bethesda 77 MANADO Nomor telp : (0431) 823-657 2. Rumah Sakit Sitti Maryam Kantor: Jl Pogidon Raya 53 MANADO Nomor telp : (0431) 836-427 3. Rumah Sakit Teling Kantor: Jl 14 Februari MANADO Nomor telp : (0431) 875-305, 852-250 4. RSU Pancaran Kasih GMIM Kantor: Jl Dr Sam Ratulangi 13 MANADO Nomor telp : (0431) 865-800 5. Rumah Sakit Umum Pusat Manado Kantor: Jl Malalayang MANADO Sumber: telpon.info Nomor telp : (0431) 823-298
Info Taxi Blue Bird PT Nonor telp : (0431) 861234
Silk Air Garuda
: : : : :
Direktur Utama Direktur Keuangan Direktur Afiliasi
: : :
Eric Samola SH Dahlan Iskan Ny Dorothea Samola-Luntungan Imawan Mashuri Zainal Muttaqin Alwi Hamu Benny Raintama Suhendro Boroma Urief Hassan Dino Gobel’s
Pemimpin Redaksi Redaktur Pelaksana Koordinator Liputan
: : :
Dewan Redaksi
:
Marlon Sumaraw Tommy Waworundeng Djaya Dixie Tasiam Idham Malewa Tommy Waworundeng Djaya Dixie Tasiam Idham Malewa Feryando Lamaluta
Alamat: Manado Post Center Manado Town Square Blok B no 14/15 Manado. Telp. (0431) 855-558, 855-559, Fax. (0431) 860-398. Homepage: http://www.mdopost.com, e-mail: editor@mdopost.com. Percetakan: Jalan Pomorow Manado. Telp. (0431) 852-004
Rute
Manado-Singapur Manado-Jakarta Manado- Jakarta Manado-Makasar Manado-Ternate Lion Air Manado Jakarta Manado-Jakarta Manado-Jakarta Manado-Jakarta Manado-Jakarta Manado-Makassar Manado-Makassar Manado-Denpasar Manado-Surabaya Wings Air Manado-Sorong Manado-Ternate Manado-Tobelo Manado-Gorontalo Manado-Melonguane Manado-Naha Sriwijaya Manado-Surabaya Manado-Jakarta Manado-Ternate Manado-Makassar Batavia Manado-Jakarta Manado-Balikpapan Manado-Jakarta Merparti Manado-Makassar Manado-Jakarta Manado-Sorong Manado-Timika Manado-Jayapura Manado-Manokwari Manado-Manokwari
: PT. Wenangcemerlang Press, SIUPP: NO. 216/SK/Menpen/SIUPP/A.6/1986
Perintis Pembina Komisaris Utama Wakil Komisaris Utama Komisaris
Info Hotel : 0431 87773/47/57/877777
CALL CENTER LION AIR : (+6221) 6379 8000, (+6221) 6387 1111
Manado Post Penerbit
berkesinambungan menginginkan tentu saja mekejadian seperti Oleh: Dr Nora L Sondakh MA merlukan dana yang dialami yang besar. Afrika, begitu Padahal kegiatan-kegiatan pence-gahan banyak masyarakat dan keluarga yang dan penanggulangan HIV/AIDS serta musnah akibat AIDS, begitu banyak anakpenyakit-penyakit menular lain tersebut anak yang menjadi yatim piatu karena harus dilakukan secara berkesinambungan orang tuanya meninggal karena AIDS, kasus dan terarah sesuai dengan program yang ini sudah dikategorikan sebagai bencana telah dicanang-kan pemerin-tah. nasional sehingga pada masa ini di Afrika Masyarakat Manado tentu saja tidak program penanggulangan HIV/AIDS sudah
CALL CENTER Garuda Indonesia Manado Telp
Maskapai
Info Telkom
(sebagai telaahan)
Info Penerbangan
Sentra Pelayanan Kepoliasian Terpadu (SPKT): Call Centre 112, SMS ke 1120 Atau lewat email: sulut@polri.go.id dan Webside: Httt//www.sulut.polri.go.id
Info Polisi
Lokalisasi
2
Hari
No.Pnrb
Brkt
Tiba
Snn, Rb, Jmt, Sbt Setiap hari Setiap hari Setiap hari Setiap Hari Setiap Hari Setiap hari Setiap hari Setiap hari Setiap Hari Setiap Hari Setiap Hari Setiap hari Setiap hari Snn, Rb, Jmt Setiap hari Senin-Jumat Setiap hari Snn, Rb, Jmt Selasa, Kamis Setiap Hari Setiap Hari Setiap Hari Setiap Hari Setiap Hari Setiap hari Setiap Hari Snn, Rb, Kms, Sbt Snn, Rb, Kms, Sbt Snn, Rb, Kms, Sbt Snn, Rb, Kms, Sbt Snn, Rb, Kms, Sbt Snn, Kms, Sbt Snn, Kms, Sbt
MI 273(SQ5273) GA 601 GA 603 GA 603 GA 600 JT 771 JT 775 JT 749 JT 777 JT 743 JT 741 JT 777 JT 741 JT 749 IW 1178 IW 1170/1107 IW 1176 IW 1165 IW 1162 IW 1106 SY 269 SY 269 SY 691 SY 691 YG 632 YG 632 YG 636
13.50 13.50 14.45 14.45 10.45 06.55 09.50 12.20 14.45 18.20 06.45 14.45 06.45 12.20 14.25 09.55 06.40 15.30 10.45 07.00 11.50 11.50 07.50 07.50 07.00 07.00 14.05 16.35 16.35 06.00 06.00 06.00 06.00 13.05
17.05 16.00 18.15 16.20 12.35 09.05 12.00 15.55 18.14 20.30 08.20 16.20 10.35 13.50 17.15 11.45 08.40 16.10 11.50 07.50 13.25 15.30 09.35 11.00 10.05 08.35 16.30 18.10 21.25 08.15 10.10 11.40 08.15 13.50
Sintesa Peninsula Hotel Swiss-Belhotel Maleosan Sutanraja Hotel Hotel Novotel Manado Manado Quality Hotel Hotel Sedona Manado Hotel Formosa Hotel Sahid Kawanua Hotel Aston Hotel Arya Duta Hotel Gran Puri Hotel Santika Manado
dimasukkan dalam program penanggulangan bencana nasional. Adanya lokalisasi bisa memudahkan pencegahan infeksi HIV masuk dalam keluarga, dalam hal ini pelanggan juga dapat dijangkau dan diberikan pembinaan serta memudahkan penerapan aturan-aturan kesehatan untuk pencegahan penularan. Sekarang sudah saatnya semua pihak, termasuk birokrat, peneliti, akademisi, agamawan, dan praktisi, duduk bersama dan menemukan solusi efektif untuk menyelesaikan masalah lokasi-lokasi prostitusi di Sulawesi Utara. Tentu saja dengan memperhatikan faktor budaya dan agama di daerah tercinta. Jangan tunggu sampai HIV/AIDS menjadi bencana masyarakat seperti di Afrika, karena virus HIV tidak pandang bulu. Viva Sulut. (***) Selesai .
Info Rumah Makan Telp: 0431-855008 Telp: 0431-861000 Telp: 0431-818888 Telp: 0431-818889 Telp: 0431-8883888 Telp: 0431-825888 Telp: 0431 854555 Telp: 0431 867777 Telp: 0431 8888989 Telp: 431-855555 Telp: 0431-822888 Telp: (0431) 8858222, 8858333
Info Tempat Karaoke Telp: 0431-8881657, Telp: 081356222290
Hollywood Café Manado
Telp: 0431-874334
Inul Vista
Telp: 0431-8880519 Telp: 0431-863666, Telp: 081523606494, Telp: 0431-3432508
Happy Puppy
Telp: 0431 8881666
KX TV
Telp: 04231 8881045
Ombudsman Manado Post Grup: Max Rembang (Ketua), Ais Kai, Hinca IP Pandjaitan Manajer Sirkulasi: Eddy Marzuki. Manajer Iklan : Dayke Rarobong. Manajer Keuangan : Marlin Tamauka, SE Ak, Pemasaran Koran: Jalaludin Rauf, Hamid Rachman, Muchlis Labagow, Syahri Yusuf, Arifin Dude, Jemmy Howan, Suryadi, Sutami Hassan, Suratno, Dolfin Mantiri, Olviane Oroh, Eko Hardjo, Rudy Risdianto, Ali M Adampe,Sarah Pangemanan. Staf Iklan: Rani Afandi, Rizaldy Bason, Harmiadi Asnawi, Bonny Djou, Agus Bungkaes, Chandra Limbo, Denny Nangin, Frederiek Gimon, Maurent Winerungan, Sitty Hadji, Jeffry Assa, Paulus Marinu, Muh.Djabba. Desain Iklan: Melky Umboh (Koordinator), Dany Kumajas, Andi Pombaile, Bachtiar Paharudin, Tom Sondakh, Alfian Tumuahi, Fred Makal. Iklan Jakarta: Joppy Dumanaw (Kepala), Puspita Sari, Lenda Sondakh, Amelia Beatrix, Ali Firdaus.Umum/Keuangan: Lucy Harun, Flankry Tendean, Alfiane Lumantow, Philips Yohanes, Djufry Tangguda, Helda Ibrahim. Corporate Secretary: Suhartina Mamangkey
Telp: 0431 838880 Telp. 0431-8880745 Telp: 0431 831291 Telp: 0431-879404 Telp: 14045 Telp: 0431-868232 (Samrat) Telp: 0431-860815 (Bahu Mall)
Info Pusat Perbelanjaan Mega Trade Center Mantos
Telp: 0431 8819368 Telp: 0431 8881072
Info Kesehatan Klinik Jantung dan Pembuluh Darah Unit Tranfusi Darah PMI
Score Manado
Redaktur Senior: Leonardo Axel Galatang. Redaktur: Tenny Assa, Hetty JC Tuerah, Martha Pasla, Peggy Sampouw, Bahtin Razak, Stenly Kowaas, Irvan Sembeng. Staf Redaksi: Cesylia Saroinsong, Angel Rumeen, Ronald Gampu, Haryadi. Fotografer : Lukman Polimengo BiroBiro: Budi Siswanto, (Jakarta), Filip Kapantow (Tomohon), Benyamin Allo (Minahasa),Firmansyah Toboleu (Bolaang MongondowKotamobagu, Boltim), Fabian Ilat (Bitung), Jemmy Gahansa (Sangihe-Talaud-Sitaro), Veronica FM Sondang (Minahasa Selatan), Risky Pogaga (Minahasa Utara), Jackly Makarawung (Bolaang Mongondow Utara), Charencia Repie (Minahasa Tenggara), Miedy Pakasi (USA, California). Operator JPNN (Jawa Pos News Network); Iswan Buka. Information Technology (IT): Jonly Tumiwang. Sekretaris Redaksi: Suwarni Rahim. Pracetak/Quality Qontrol: Rusman Linggama,(Koordinator), Vanny Kawulusan, Budi Santoso, Dedi Ahmad, Adrian Kasenda, Maxi Mangimbulude, Usamah Tamau, Alfian Tinangon, Amos Tempone, Emmanuel Budi.
The Bandar Wahaha Restaurant Ria Rio Kalasey Pizza Hut Manado McDonalds Darurat Lapar KFC Manado
Telp: 08128838888 Telp: 0431-838312
Info Shiatsu dan Spa Highland Resort and Spa Telp: 0431353333 El Rapha Telp: 0431 8881447 Tikala Shiatsu Massage SaunaTelp: 0431-855913 Bahu Spa Shiatsu & Massage Telp: 0431-837700 Marina Spa Manado Telp: 0431-3458089 House of Dura Telp: 0431-859337 Ponds Telp: 4781244354
Alamat Perwakilan: Graha Pena Jakarta Lt. 6 Jl. Raya Kebayoran Lama 12 Jaksel, Telp. (021) 536 99509, Fax. (021) 532 8487 Graha Pena Jawa Pos Jl. A. Yani 88(Surabaya) Telp. (031) 82833333, Fax. (031) 828 5555 Harga Langganan: Rp. 90.000/bulan. (Luar kota tambah ongkos kirim) Tarif Iklan; Rp 27.000/mm kolom (BW/Hitam-Putih) Rp 40.000/ mmk (berwarna) Jitu: Rp60.000,-(max empat baris)1x muat Redaksi menerima tulisan karya asli, terjemahan atau saduran (dengan sumber asli bagi karya terjemahan dan saduran). Panjang tulisan antara tiga sampai tujuh halaman, diketik spasi rangkap, sertakan identitas diri. Redaksi berhak menyunting selagi tidak mengubah maksud tulisan. Wartawan Manado Post dilarang menerima uang maupun barang dari sumber berita. Wartawan Manado Post dibekali dengan kartu pers ketika menjalankan tugas. Jika ada kejanggalan, baik tentang identitas wartawan maupun tentang tindakan wartawan dapat menghubungi redaksi Manado Post. Artikel di semua rubrik berkode ‘bintang”(*) adalah pariwara
CMYK
CMYK
9 RABU, 27 APRIL 2011
LAYOUT: RUSMAN Marchel Hormati
GST
Belasan Bayi Saksikan Kadistanak Menanam
MELUAS: Kadis Pertanak Sulut Ir Johanes Panelewen didampingi Ketua Himpindo Sulut Teddy Masengi dan Ketua Himpindo Bolmut Dra Conny Salamu saat melakukan penanaman kedele dan padi di Desa Komus Dua Timur, pekan lalu.
DARI banyaknya kegiatan menanam, baru kali ini diikuti belasan bayi. Tapi mereka tidak datang sendiri, melainkan digendong ibu mereka yang nekad menyaksikan penanaman jagung di ketinggian lahan dengan kemiringan 45 derajat. Maklum penanaman yang diprakarsai kelompok tani binaan Himpindo di Desa Komus Dua Timur Kecamatan Kaidipang ini, mendapat penghormatan karena dikunjungi langsung Kepala Dinas Pertanian dan Peternakan Sulut Ir Johanes Panelewen. Tak heran ratusan warga yang dikerahkan Sangadi Amir Hamzah, menyambut Panelewen seperti pahlawan petani. “Kami bangga mendapat kunjungan pejabat Pemprov Pak Kadis,” ujar Benyamin, Ketua Poktan Komus Jaya saat menyampaikan laporan yang diikuti tepuk tangan riuh di bawah teriknya panas mentari. Panelewen yang didampingi ketua Himpindo Sulut Teddy Masengi dan ketua Himpindo Bolmut Dra Conny Salamu dalam sambutan, berterima kasih atas antusiasme rakyat untuk menanam yang sudah didahului penanaman kedele dan padi ladang. Usai penanaman, ketiganya menyerahkan bantuan benih jagung dan padi 20 Ha, pupuk organik cair, dan handsprayer. “Pekan depan kami akan lanjutkan gerakan menyentuh tanah di Bolaang Itang,” ujar Conny Salamu yang baru saja diangkat Ketua Himpindo Bolmut oleh DPP Himpindo di Jakarta. Menariknya, sebelum kegiatan penanaman, Panelewen melakukan sweeping pencegahan flu burung di perbatasan Sulut dan Gorontalo. (*)
CMYK
Sulut Siapkan Generasi Cerdas Canangkan Posyandu Cerdas dan Revitalisasi UKS MANADO—Mewujudkan masyarakat Sulut yang cerdas, pembangunan kesehatan di Sulut tahun ini akan difokuskan pada kualitas SDM dari bayi hingga remaja. “Tahun ini isu yang diangkat sebagai program unggu-lan, akan dicanangkan model percontohan Posyandu cerdas dan revitalisasi UKS. Hal ini merupakan program inovatif dan spesifik lokal untuk meningkatkan kualitas program kesehatan yang berbasis masya-rakat,” ujar Kadis Kesehatan Sulut dr Maxi Rondonuwu saat Rakerkesprov 2011, di Hotel Arya Duta, kemarin. Katanya, Posyandu cerdas ini diharapkan bisa membantu para anak yang masih dalam masa pertumbuhan. Rakerkesprov ini pun digelar untuk memusatkan kembali pandangan dan pengertian terhadap bagaimana kesehatan itu dihasilkan di dalam sebuah
masyarakat melalui upaya bersama dengan berbasis pada keutuhan masyarakat. “Secara praktis tujuan ini telah diimplementasikan melalui kegiatan inovatif model Posyandu Cerdas dan Revitalisasi UKS yang dicanangkan bersamaan dengan pembukaan Rakerkesprov 2011 ini,” jelasnya didamping Ketua Panitia Rakerkesprov dr Inggrith Giroth MKes. Dia berharap model percontohan ini dapat dikembangkan di semua kabupaten/kota di Sulut dengan melibatkan lintas sektor, dan peran serta masyarakat sehingga akan semakin banyak jumlah Posyandu Cerdas dan Revitalisasi UKS. “Sehingga akan semakin banyak pula dihasilkan generasi sehat dan cerdas yang mampu menjadi agen perubahan di lingkungannya maupun di rumahnya,” ujar Rondonuwu Dirjen Bidang Gizi dan KIA
Kementerian Kesehatan RI Dr Budi Harja MPH mengatakan, setiap generasi mempunyai tanggung jawab untuk mencip-takan generasi penerus yang lebih cerdas dan lebih baik lagi. “Kita lupakan secara selektif dimana kita selaku orang tua sering melupakan anak kita, di saat orang tua sibuk dalam pekerjaannya masing-masing. Jadi saya mengajak mari kita mengoreksi dari rumah kita sendiri,” ujar Harja.(tr-16/gyp)
KOMITMEN BERSAMA : Pemerintah pusat dan daerah mencanangkan percepatan pembangunan kesehatan di Sulut dalam Rakerkesprov Sulut 2011, di Hotel Aryaduta kemarin.
Faperta Gelar Pidato Bahasa Inggris FAKULTAS Pertanian (Faperta) Unsrat memberi perhatian kepada SMA. Faperta, menyemarakkan Dies Natalis ke-51 akan menggelar Lomba Pidato Bahasa Inggris antarSMAse-Sulut. Ketua Panitia Dies Natalis ke51 Faperta Dr Ir Charles Ngangi MS didampingi Koordinator Lomba Pidato Bahasa Inggris, Ir Ribka Kumaat MS menuturkan, lomba akan digelar pada Jumat dan Sabtu (29–30 April), pukul 10.00 Wita, di Faperta Unsrat.
Tema pidato yang ditetapkan adalah: “Memperkuat Pembangunan Pertanian Pro Rakyat dan Pro Lingkungan menuju Sulut sebagai Pintu Gerbang Indonesia di Asia Timur dan Pasifik”. Bagi siswa yang akan mendaftar, masih dibuka kesempatan hingga Kamis (28/4) bespoke, di Sekretariat Panitia Jurusan Sosial Ekonomi/ Agribisnis Fakultas Pertanian. “Nantinya pemenang pertama hingga harapan I akan memperoleh tabungan dan sertifikat,” kata Ngangi.(hjt)
CMYK
11 RABU, 27 APRIL 2011
Amos Tempone
Pepi Sebarkan Bom di Cawang JAKARTA— Beruntung rencana Pepi Fernando, terduga teroris yang menyebarkan bom buku dan Serpong tidak jadi kenyataan. Pasalnya, pengakuan alumnus UIN Syarif Hidayatullah ini, pada Agustus 2010 dia menaruh bom di kawasan di bawah jembatan Cawang. Bom
tersebut dia tanam untuk menghancurkan jembatan di sekitar lokasi tersebut. “Pengakuan dia cukup besar. Karena niatnya untuk hancurkan jembatan. Pengakuan dia, bom aktif. Tapi kenyataannya kan tidak meledak. Oleh karena itu kita ingin tahu, apakah bahan
peledak ini tidak meledak karena tidak bekerja atau bagaimana,” ujar Kepala Bagian Penerangan Umum Divisi Humas Polri, Kombes Boy Rafli Amar, di Mabes Polri, Selasa (26/4). Menurut dia, bom tersebut ditanam Pepi bersama M dan J. Bom itu, lanjutnya, diduga untuk
mencederai pengguna jalan. “Kemungkinan orang yang lewat. Yang jelas mau mencederai orang. Itu kan banyak kendaraan yang lewat di situ. Tapi yang jelas, niat kita ingin melihat barang bukti bahan peledak yang katanya pernah diletakkan di bawah fly over itu,” kata dia.(mic)
LAGI.....
terjadi karena beda jalur urusan,” tuturnya. Sementara itu, kendati Badan Kepegawaian Negara (BKN) menegaskan larangan lulusan SMA masuk dalam usulan formasi CPNS 2011 ini, Pemprov Sulut masih melihat adanya peluang lulusan SMA tetap diakomodir. “Mudah-mudahan Pemerintah Pusat bisa memahami alasan–alasan kita mengusulkan lulusan SMA,” ujar Tumiwa. Pemprov Sulut sendiri dalam usulan mengajukan 75 formasi untuk lulusan SMA yang terdiri dari 50 tenaga Polisi Pamong Praja (Pol PP), dan 25 tenaga Polisi Kehutanan (Polhut). Bolsel pun, yang nota bene adalah daerah otonom paling baru di Sulut, menurut Kepala BKDD Selviah Van Gobel, sangat butuh tenaga SMA/SMK. Makanya, dari dari 639 kursi yang diusulkan, ada 20 kursi untuk ijazah SMA/ sederajat. Katanya, usulan tersebut terkait dengan kebutuhan mendesak Pemkab Bolsel. Seperti tenaga operator komputer, Satpol PP, dan tenaga operator lainnya. “Kami akan berusaha agar tenaga SMU direkrut, mengingat yang kami usulkan adalah mereka yang memiliki ijazah dan keahlian komputer,” ujar Selviah. Sedangkan Tomohon yang mengusulkan 103 kuota untuk SMA/SMK, kata Eman, semoga
dapat dipertimbangkan pemerintah pusat sebagaimana 2010 lalu. “Kalau melihat kebutuhan, lulusan SMA/SMK masih sangat diperlukan, terutama untuk mengisi kekurangan tenaga di SKPD, kelurahan. maupun kecamatan,” tandasnya. Kepala BKDD Bitung Ferdinand Tangkudung menyebutkan, Pemkot Bitung masih tetap mengusulkan lulusan SMA/SMK, yang akan dijadikan tenaga guru TK, perawat, tenaga operator computer, dan administrasi. “Untuk guru TK dan SD saya rasa bisa diakomodir dari lulusan SPG TK dan SPGSD, sementara untuk tenaga administrasi bisa direkrut dari lulusan SMEA dan operator komputer bisa dari SMK informatika, “ ujarnya. Sementara untuk lulusan SMA sederajat, kata Tangkudung untuk formasi Satuan Polisi Pamong Praja, mengingat saat ini masih banyak lulusan SMA yang berstatus sebagai honor di Pol PP. Sebelumnya Humas BKN Pusat Tumpak Hutabarat mengatakan, pusat akan menolak usulan CPNS lulusan SMA karena berdasarkan statistik, jumlah PNS yang berasal dari SMA masih cukup banyak. Sehingga jumlah ini akan dikurangi pemerintah secara bertahap. “Sesuai data statistik, lulusan SMA masih mendominasi PNS di Indonesia.
Jumlahnya melonjak sejak 2002. Karena itu tahun ini kita tidak akan menerima lulusan SMA lagi,” tegas Tumpak, awal April lalu. Sekadar informasi juga kuota CPNS tahun ini berkurang hingga 50 ribu. Jika tahun lalu kuota CPNS baru mencapai 300 ribu, tahun ini diperkirakan menyusut menjadi 250 ribu. Kesempatan bagi pelamar baru bakal semakin sempit, karena 45 persen dari jumlah itu menjadi jatah tenaga honorer kategori I yang jumlah keseluruhannya mencapai 152.310 orang. Deputi Sumber Daya Manusia (SDM) KemenPAN-RB Ramli Naiboho mengatakan, jika perkiraan KemenPAN-RB kuota maksimal CPNS 2011 maksimal 250 ribu. Dia mengatakan, jumlah itu bisa saja naik dan bisa juga turun. Sebab, kepastian kuota CPNS 2011 masih harus mendapatkan persetujuan dari Kementerian Keuangan dan DPR. Ramli membenarkan, jika kuota CPNS 2011 ini tidak hanya digunakan untuk pelamar baru saja. Dia menjelaskan, tahun ini pelamar baru harus berbagi kursi bersama tenaga honorer yang belum diangkat. “Tepatnya adalah tenaga honorer kategori I,” ujar dia. Perbandingan prosentase antara pelamar baru dengan tenaga honorer adalah 55:45.(tim/irz/jpnn)
SAMBUNGAN DARI HAL 1
Mantan Karo Pemerintahan dan Humas Pemprov ini menambahkan, yang signifikan penyusutan PNS-nya adalah aparat di bidang kesehatan seperti perawat. “Padahal, semua daerah butuh tenaga kesehatan,” katanya. Belum lagi tenaga teknis spesifik seperti akuntan dan ahli komputer. Tomohon yang mengusulkan 580 formasi ke Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN dan RB), kata Plt Walikota Tomohon Jimmy Eman SEAk, lebih banyak dibandingkan tahun 2010 yang hanya berjumlah 559 formasi. “Karena kebutuhan CPNS mengalami peningkatan terutama untuk formasi teknis, kesehatan mau pun guru. Ini didasarkan pada kebutuhan sebanyak 42 SKPD yang ada di Pemkot Tomohon,” kata Eman. Sedangkan Minut yang masalah CPNS 2010-nya belum selesai, mengusulkan 800 kursi, dan 405 di antaranya adalah tenaga teknis. Bupati Minut Sompie Singal mengatakan, usulan tersebut sudah dimasukkan ke Pemprov. Katanya, usulan ini takkan tidak akan tumpang tindih CPNS 2010 yang belum beres. “Tidak akan
RML..... SAMBUNGAN DARI HAL 1
media selama ini,” ujar Mangangantung ketika menghubungi wartawan Torang pe Koran, kemarin. Menurutnya, kasus yang sedang diselidiki KPK itu sama sekali tidak ada sangkut paut dengan dirinya. “Kalau bilang APBD 2006 dan 2007 itu masih jauh dari saya. Saya belum Sekkab ketika itu. Jabatan Sekkab saya pegang tahun 2008. Jadi tidak ada sangkut pautnya dengan itu,” tegasnya, sambil mengaku keluarganya merasa terusik dengan pemberitaan selama ini. Meski begitu, NM menyatakan siap KPK memintanya memberi keterangan, maka sebagai warga negara yang baik dia akan memenuhinya. “Saya siap memberi keterangan jika diminta KPK,” tegasnya. Sementara itu, informasi yang diperoleh menyebutkan penyelidikan yang dilakukan KPK itu terkait soal penggunaan
ROYAL..... SAMBUNGAN DARI HAL 1
kecewa karena keinginan mereka melihat gaun pengantin yang dikenakan Kate, panggilan akrab Catherine, akan terhalang payung-payung ekstra besar. Selain itu, rencana pasangan itu untuk kembali ke Istana Buckingham dengan kendaraan atap terbuka usai pemberkatan nikah mereka di Westminster Abbey bisa batal. Seorang juru bicara St James’s
TAK..... SAMBUNGAN DARI HAL 1
yang bisa digunakan masyarakat dalam mengantisipasi krisis pangan di daerah ini. Di tengah keheningan tibatiba terdengar teriakan ‘’I Jajat U Santi.’’ Terlihat para penari kabasaran yang sudah disiapkan panitia, menari-nari menyambut kedatangan Kapolda sulut Brigjen Pol Carlo Tewu, yang datang didampingi sejumlah petinggi Polda Sulut. Mamasuki tribun utama gelanggang pacuan kuda, mata Kapolda Carlo Tewu dan petinggi lainnya langsung tertuju pada hamparan tanaman kacang, kacang merah, labu, cabe dan berbagai komoditi pertanian lainnya. Area seluas kurang lebih 10 hektare ini dijadikan Polda Sulut sebagai lokasi pengembangan berbagai jenis tanaman. Didampingi Wakil Gubernur Drs Djouhari Kansil MPd, Wakil Bupati Minahasa Jantje Wowiling Sajow, Ketua DPRD Frits Tairas , dan Sekda Minahasa Drs Warouw Karouwan MM,
dana makan minum (Mami) dan dana perjalanan dinas/konsultasi ke luar daerah oleh mantan bupati. Dana yang terpakai untuk pos konsultasi itu disebutkan mencapai Rp23 M. Belum ada informasi jelas soal besaran anggaran Mami yang diduga bermasalah itu. Penelusuran di lapangan menunjukkan sejumlah kasir rumah makan di Amurang telah dimintai keterangan oleh KPK. Salah satunya kasir sebuah rumah kopi di Amurang, kasir sebuah rumah makan di Amurang, dan sebuah perusahaan jasa boga (catering) di Amurang. Dalam penyelidikan kasus ini sejumlah pejabat yang dimintai keterangan adalah, antara lain, Boy Pandeiroth (mantan Kadis PPKAD), Budi Tujuwale (mantan Sekkab), Merry Togas (mantan bendahara Seketariat Pemkab), Evert Poluakan (sekertaris Dinas PPKAD), Pretty Tandayu (mantan bendahara umum Dinas PPKAD), Nikson Mukuan (mantan bendahara pos bantuan), Meity Tumbuan (bendahara DPRD Minsel).
Pandeiroth membenarkan telah dimintai keterangan. Pandeiroth mengaku sudah beberapa kali dimintai keterangan. “Iya memang benar KPK terus melakukan penyelidikan soal APBD tahun 2006 dan 2007 terkait dana konsultasi dan dana mami,” jelas Pandeiroth. Asisten III ini juga mengakui KPK sudah melakukan penyelidikan pada sejumlah kasir yang ada di Minsel. Namun sayangnya pria berkumis tipis ini enggan untuk membeberkan secara detail atas pemeriksaan KPK tersebut. “Yang jelas saya sebagai warga Negara Indonesia menghormati proses hukum. Soal kapan pemeriksaan lanjutan saya tinggal tunggu petunjuk lebih lanjut,” tegasnya. Merry Togas juga mengakui sudah beberapa kali dimintai keterangan oleh KPK. “Ya memang kami dimintai keterangan,” tuturnya saat dihubungi terpisah. NO COMMENT Sementara itu, mantan Bupati Minsel Ramoy Markus Luntungan (RML) memilih
tidak mau berkomentar saat ditanya kemungkinan terkaitnya dirinya dengan penyelidikan yang sedang dilakukan KPK itu. “No comment,” tuturnya, ramah. Dia tetap tak mau memberi pernyataan apapun setiap kali hal tersebut ditanyakan. Ditemui di istal kuda miliknya di Kecamatan Tompaso, RML yang saat itu mengenakan kaos krak biru hitam, dipadu celana jeans biru tua, lengkap dengan topi cowboy dan tongkat, menyambut wartawan koran ini dengan sangat bersahabat. Mengambil lokasi di bawah rumah panggung berukuran kurang lebih 8x6 meter, RML mengajak untuk bercerita tentang kuda peliharaannya yang sore itu akan bertanding. Dengan tubuh yang tetap tampak bugar, dan senyuman tipis khas yang selalu mengembang, sama sekali tak ada beban apa pun yang tersirat di wajahnya. Didampingi dokter pribadi dan sejumlah pengurus kuda, dia lebih banyak berkisah tentang kuda pacunya.(vif/ylo/ddt)
Palace mengakui sudah menyiapkan segala hal yang dibutuhkan jika hujan benarbenar turun di hari pernikahan. Para keluarga kerajaan akan dibawa dengan kereta-kereta berlapis kaca. Hal serupa akan dilakukan pada William dan Kate. Jika hari tidak hujan, mereka akan naik kereta State Landau usai pemberkatan nikah. Kereta tanpa atap ini dibuat pada 1902 lalu untuk pentahbisan Edward VII sebagai Raja Inggris. Tapi, kalau hari hujan, mereka akan naik Glass Coach, yang dipakai
membawa Lady Diana Spencer ke St Paul’s Cathedral untuk ibadah pernikahannya dengan Pangeran Charles pada 1981 lalu. Yang pasti, hujan atau tidak hujan, perjalanan William dan Kate lokasi pernikahan mereka tidak akan terganggu karena mereka menggunakan dua mobil berbeda. Selain masalah cuaca, hal lain yang kini jadi perhatian kebanyakan warga Inggris adalah apakah Kate akan dipinjami Tiara George III oleh Ibu Suri dalam pernikahannya nanti. Jika
dia benar dipinjami Tiara itu, maka dia akan menjadi rakyat jelata pertama yang mengenakan Tiara bertahtakan berlian yang dibuat pada 1830 itu mulanya berbentuk kalung. Belakangan, Ratu Victoria terlihat memakainya sebagai sebuah Tiara saat menonton opera medio 1839 lalu. Tiara itu kemudian diwariskan ke Ratu Mary. Sejak itu Tiara tersebut dipakai Ibu Suri dan ‘dipinjamkan’ ke Ratu Elizabeth II, dan Putri Anne dalam pernikahan mereka. (berbagai sumber/ddt)
Carlo Tewu memerintahkan panitia untuk memulai acara pencanangan ‘Polisi Bakobong’. Diawali dengan doa yang dibawakan oleh Ketua Sinode GMIM Pdt Piet M Tampi. Usai doa, acara kemudian diisi dengan tari-tarian yang dibawakan Wulan Waraney Minahasa. Kapolda Brigjen Pol Carlo Tewu mengungkapkan, program yang dilakukan jajaran Polda saat ini tidak lain untuk menindaklanjuti instruksi Presiden Republik Indonesia Susilo Bambang Yudhoyono dalam rangka mencegah terjadinya krisis pangan yang saat ini sedang mengancam. “Polda Sulut ingin membantu pemerintah dalam upaya meningkatkan ketahanan pangan dan salah satu solusinya seperti yang dilakukan saat ini, dimana mencanangkan Polisi Bakobong,” ujarnya. Ditambahkan Tewu, berdasarkan penelitian didapati fakta yang mengejutkan, dimana tindakan kejahatan dan kecelakaan lalulintas umumnya terjadi karena masalah sepele. Yaitu disebabkan karena
minimnya kegiatan yang dilaksanakan masyarakat. “Dengan kurangnya kegiatan masyarakat atau tingginya pengangguran, membuat mereka sering mengkonsumsi minuman keras. Mudah-mudahan dengan adanya program pencanangan yang dilakukan jajaran Polda Sulut saat ini, akan mengurangi pengangguran dan membawa dampak positif kepada masyarakat dalam mengisi waktu mereka,” ungkap Tewu. Lanjutnya, program pencanangan ‘Polisi Bakobong’ akan dilakukan di semua Polres dan Polsek di Sulawesi Utara. Sementara itu Wakil Gubernur Sulut Drs Djouhari Kansil dalam sambutannya, mengungkapkan, Pemerintah Provinsi siap membantu sepenuhnya program Polisi Bakobong dari Polda Sulut. “Kegiatan Polisi Bakobong ini merupakan salah satu kegiatan yang positif dan baik, dikarenakan masalah ketahanan pangan, memang menjadi perhatian khusus pemerintah provinsi Sulut saat ini. Pemprov Sulut melalui Dinas Pertanian dan Ketahanan
Pangan, akan membantu Polda Sulut dengan menurunkan tenaga-tenaga penyuluh pertanian ke lapangan untuk membantu tim yang telah dibentuk Polda. Bagaimana pun ini merupakan program yang positif dan sangat berarti bagi masyarakat di Sulawesi Utara,” ungkap Kansil. Ditambahkannya, dengan adanya program ini, akan sangat membantu Pemprov dalam upaya mempertahankan ketersediaan ketahanan pangan yang telah diraih selang tiga tahun terakhir. Usai memberikan sambutan, rombongan yang terdiri dari Wakil Gubernur Drs Djouhari Kansil, Kapolda Sulut Brigjen Pol Carlo Tewu, Asisten I Pemprov Drs Mecky Onibala, Wakil Bupati Minahasa Janjte Wowiling Sajow, Sekda Minahasa Warouw Karouwan, dan Ivan Sarundajang kemudian melakukan penanaman cabe secara simbolis di tengah-tengah kawasan gelanggang pacuan kuda Maesa Tompaso. Usai penanaman cabe, dilanjutkan dengan lomba pacuan kuda. (ylo)
SARUAN..... SAMBUNGAN DARI HAL 1
Ia dengan tenang mendengarkan penyampaian dari sejumlah legislator, yang kemarin menggelar reses di Lapas Tuminting. Duduk di samping JJ Saruan, terpidana kasus yang sama, yakni MBH Gate, Pati rajin mengangguk setiap kali Ayub Ali Bugis dkk menyampaikan pokok pikiran mereka. Sesekali ia tertawa men-dengarkan aspirasi dari beberapa narapidana, apalagi jika cara penyampaiannya lucu dan sedikit kocak. Sesekali ia mengerlingkan mata saat saling bertatapan dengan sejumlah wartawan yang meliput acara reses anggota dewan tersebut. Pati juga tak kuasa menahan senyum, saat Saruan berdiri dan menyampaikan aspirasinya. Permintaan mantan asisten II Pemprov Sulut itu memang begitu krusial untuk kebutuhan penghuni lapas. Ia berharap legislator membantu penambahan bak penampungan air, yang selama ini dinilainya sangat kurang. “Di blok ini (Sambil menunjuk bak air di blok bagian
ANDRE..... SAMBUNGAN DARI HAL 1
kota pada Musda DPD HIPMI Sulut yang digelar di SwissBelhotel Maleosan, Senin (25/4). Atas prestasinya tersebut, Ketua Umum DPP HIPMI Erwin Aksa yang hadir bersama dengan sejumlah pengurus lain, di antaranya Dave Laksono, langsung memberikan apresiasi khusus. “Terpilihnya Andre Gerungan membuatnya jadi ketua DPD
EPE..... SAMBUNGAN DARI HAL 1
Dalam isi pembelaan, Epe menyeret 3 nama yang Menurutnya, berdasar fakta sidang, ikut bertanggungjawab atas penyalahgunaan dana APBD Pemkot Tomohon yang berbanderol Rp32 Miliar. Sidang yang dimulai sekira pukul 09.30 WIB itu, dibuka untuk umum dan dipimpin oleh Ketua Majelis Jupriadi SH. Epe yang saat itu menggunakan kemeja batik berwarna dasar ungu, hadir didampingi istri tercinta, kedua orang tuanya, serta beberapa kerabat. Epe mengawali pembelaan-nya dengan pemaparan mengenai sejarah berdirinya Kota Tomohon yang dipimpinnya. Dalam poin ke8, Epe menjelaskan, November 2008 dia menerima laporan dari Glen Siwu terjadi kebocoran APBD di Kota Tomohon. Berangkat dari laporan tersebut, Epe menginstruksikan Inspektorat untuk melakukan pemeriksaan khusus (Pemsus). Awal 2009, hasil pemeriksaan tersebut menemukan sekira Rp34 Miliar dana ditarik dengan penarikan tunai yang tak bisa di SPJ-kan. “Ada di tiga instansi yang terlibat, yakni Sekretaris Daerah, BPKAD, dan Bappeda,” ungkap Epe. Setelah mengetahui hal tersebut, Epe melakukan rolling. Tapi, sebelum bertindak lebih lanjut, 4 Februari 2009, tim dari KPK mendatangi Tomohon dan melakukan penggeledahan di kantor wali kota. Poin 9, Epe memberi tanggapan materi perkara yang menyeret tiga nama pejabat yakni Jhon Mambu (mantan Sekkot Tomohon), Jan Lamba (Kepala BPKAD), dan Frans Sambouw (Kepala BUD) serta dua nama lain yang menurutnya masuk dalam sindikat, Lourens Bulo Kepala Bappeda serta Ch Kalesaran Asisten III. Dari poin ini, Epe membantah tentang pengakuan Frans Sambouw yang mengatakan 37 kali dengan tanggal yang berbeda dari tahun 2006-2008 mengantarkan sejumlah uang tunai pada Epe di ruang kerjanya melalui pintu samping. “Dakwaan tersebut harus batal demi hukum,” kata Epe. Menurutnya, pengakuan tersebut tidak benar karena selama menjabat wali kota, dia dua kali pindah kantor. Dimana kantor pertama yang berlokasi di Kakaskasen tidak memiliki pintu samping, sementara kantor kedua yang beralamat di Kolongan, tidak memiliki pintu belakang dan semua kunci pintu masuk dipegang oleh ajudan. “Dari fakta di persidangan, jika diakumulasi ada sekira 50 miliar uang kas daerah Pemkot Tomohon mengalir pada Jhon Mambu, Jan Lamba, dan Frans Sambouw. Dimana, sekira 30 miliar didakwakan pada saya,” katanya. Kemudian, dakwaan JPU
barat, Red) bak airnya cuma 1. Satu rumah yang diisi satu keluarga saja terkadang air tidak cukup kalau cuma ada satu bak. Apalagi untuk kebutuhan satu penghuni blok yang jumlahnya lumayan banyak? Makanya tolong ini bisa diperjuangkan oleh anggota dewan,” ujar Saruan yang disambut dengan aplaus panjang ratusan napi yang memadati aula lapas. Pati tak ketinggalan bertepuk tangan. Usai sesi tanya jawab, acara dilanjutkan dengan foto bersama. Pati dan Saruan diberi sedikit “keistimewaan”, karena diajak duduk dengan para legislator dan Kalapas Fernando Kloer. Di belakang mereka berdiri puluhan napi dengan berbagai macam gaya. Pati dan Saruan berada di blok yang berbeda. Pati mendapatkan satu kamar kecil yang ia tempati seorang diri di Blok B, sementara Saruan di Blok A. Menurut Kalapas Fernando Kloer, tak ada perlakuan khusus buat Saruan dan Pati. “Mereka diperlakukan sama dengan warga binaan (Napi, Red) lain,” katanya. “Silahkan kawan-kawan wartawan lakukan peninjauan langsung secara mendadak. Tidak ada yang namanya kulkas, AC
dan lain-lain seperti di Pondok Bambu,” ujarnya menyentil salah satu tempat tahanan di Jakarta. Disinggung soal kenapa Freddy Sualang tak berada di aula bersama-sama dengan Jost Pati dan Saruan, Kloer hanya memberikan jawaban pendek. “Beliau sakit,” ujarnya. Pati yang diwawancarai koran ini mengaku enjoy meski harus melewatkan hari-harinya di lapas. “Aman. Enjoy jo. Ngoni lia sandiri to kita tidak berbeban dengan keadaan sekarang,” ujar mantan Wakil Ketua DPD Partai Golkar dengan gaya khasnya. Sambil berjalan dan merangkul koran ini, Pati kemudian mengatakan tidak mengeluh dengan situasi yang dialaminya seminggu terakhir ini. “Sebelumnya kita sudah menjalaninya di Rutan Malendeng. Jadi suasana lapas bukan lagi hal yang baru,” tambahnya sambil melempar senyum khas. Ditanya apakah ia rutin dibesuk keluarga, Pati langsung mengangguk. “Iya. Rutin keluarga datang,” katanya. Apakah teman-teman partai juga rajin menjenguk. “Kalau ndak datang mo terima ini dorang,” candanya sambil memperlihatkan kepalan tinju. (lee)
HIPMI termuda di Indonesia. Ini sebuah momentum yang sungguh luar biasa,” tutur Aksa, yang pada saat itu datang dengan menggunakan pesawat pribadi. Aksa sendiri berjanji akan membantu DPD HIPMI Sulut dengan menciptakan networking lebih luas dan intens dalam pengembangan ekonomi kerakyatan. Andre adalah putra dari pasangan Drs Hangky Gerungan-Meitha Walla. Saat ini ia merupakan Komisaris PT Nikita Raya Group dan Lintas Media Group. Lelaki kelahiran 3
Desember 1990 yang pada periode kepengurusan DPD HIPMI lalu menjabat bendahara umum tersebut, mengaku akan menjalankan tanggung jawab yang dipundakkan kepadanya dengan baik dan semaksimal mungkin. “Saya tidak pintar berkatakata. Tapi yang pasti saya akan berbuat semaksimal mungkin untuk membesarkan HIPMI Sulut, lewat sejumlah kegiatan-kegiatan kewirausahaan,” tandas suami tercinta Ayu Endey dan ayah dari Aurel Gerungan tersebut. (lee/*)
terkait Mandiri Travel Check (MTC) dibantah Epe. Dia mengaku memang pernah meminta Frans Sambouw membeli MTC. “Setiap kali pembelian, saya menyerahkan uang tunai. Jadi kalau ada pembelian MTC oleh Frans Sambouw yang menggunakan kas daerah, itu adalah tanggung jawabnya,” bebernya. Epe juga mengatakan ada 4 usaha yang dijalankannya di Jakarta. Yakni, berdagang valas, properti, jual beli kendaraan, dan berdagang saham. “Saya menetapkan keempat jenis usaha ini karena tidak membutuhkan hal-hal yang formal. Artinya kita dapat melaksanakan usaha tanpa mengganggu tugas saya sebagai Wali Kota Tomohon,” tukasnya. Epe kemudian membeberkan 37 poin terkait dakwaan yang ditanggungkan padanya. Epe merinci dana sekira Rp32.510.194.250. Rinciannya, Jhon Mambu mengambil sebesar Rp10.196.000.000, Yan Lamba Rp5.039.194.250, dan Frans Sambouw Rp17.275.000.000. “Dalam dakwaan butir 1 hingga 37 dengan total 31 miliar, bersumber dari dua SKPD yakni Sekretaris Daerah dan BPKAD. Dalam fakta persidangan, dari sekira 15 miliar yang didakwakan pada saya ternyata mengalir ke kocek pribadi Jhony Mambu dan beberapa pejabat lainnya,” kata Epe. Dari pembelaan ini pula, Epe mempertanyakan mengenai tak disertakannya bukti kwitansi peminjaman uang yang dilakukan Epe pada Anton Supit sebesar Rp2,5 Miliar dan Dedy Iksan pemilik travel yang tidak dihadirkan sebagai saksi. Menurut Epe, bukti dan saksi tersebut sangat strategis, tapi tak dihadirkan oleh JPU. Epe memohon penegakan keadilan berdasarkan fakta persidangan yang telah berjalan sekira 3 bulan itu. “Saya berharap majelis hakim yang mulia dapat membebaskan saya dari semua tuntutan JPU,” tukasnya. Dia pun meminta majelis
hakim untuk memanggil tiga mantan pejabat yang disebutkannya untuk mempertanggungjawabkan perbuatan mereka. “Jangan biarkan mereka bebas,” ujarnya. Pada kesempatan itu, Epe menyerahkan 35.000 tanda tangan dari masyarakat Tomohon untuk meminta Epe dibebaskan pada Majelis Hakim. Usai pembacaan pledoi dari Epe, dilanjutkan pembelaan dari kuasa hukum yang diketuai pengacara Elsa Syarief. Sementara, Ketua JPU Zeth Tadung Alo SH MH saat dimintai tanggapan mengatakan, menghargai semua yang disampaikan, yang mana terdakwa dan penasehat hukum meminta terdakwa dibebaskan. “Kami menyatakan terdakwa terbukti melakukan pelanggaran. Kami melakukan tuntutan tidak ada unsur kebencian, rekayasa, amarah apalagi memutarbalikkan fakta. Kami juga punya moral dan beragama,” ujarnya. Soal barang bukti, Zeth tidak banyak menanggapi. “Kami sudah memperlihatkan bukti pada semua pihak selama persidangan. Kalau memang ada bukti yang tidak kami perlihatkan, bukan berarti disembunyikan, tapi mungkin kami berpendapat itu tidak relevan untuk diperlihatkan. Silakan Majelis Hakim yang memberikan penilaian,” tukasnya. JPU saat itu menekankan tidak akan mengubah tuntutan yang sudah diberikan pada Epe. “Tanpa mengurangi rasa hormat atas pledoi yang disampaikan tadi, kami dengan ini menyatakan kami sudah yakin dengan surat tuntutan yang sudah kami bacakan, baik itu tuntutan penjara maupun uang pengganti. Dengan demikian, kami tetap pada tuntutan dan tidak mengajukan replik,” tegasnya. Sidang akan dilanjutkan pada Selasa 10 Mei 2011 dengan agenda putusan. Kemarin sidang berlangsung hingga pukul 16.30 WIB dan sempat dua kali diskorsing, saat jam makan siang dan pukul 15.00 WIB. (gel)
HADIRKAN.....
nya, seperti Cinta Terlarang, Demi Nama Cinta serta Cinta ½ Mati. The Virgin adalah duet yang mengejutkan blantika musik tanah air dengan lagu-lagunya bersyair kontroversi. Di bawah manajemen Republik Cinta asuhan Ahmad Dani, perjalanan karier duet ini melesat bak meteor. So jangan sampai ketinggalan.(ras)
SAMBUNGAN DARI HAL 1
Dengan mengusung title ‘What’s On Wednesday featuring The Virgin Live Concert’ sudah pasti bakalan heboh abis. Karena duet The Virgin, Mitha dan Dara akan melantunkan lagu-lagu hits-
Jika syarat di bawah ini ada dalam diri anda, mungkin anda yang kami cari! Diutamakan sarjana IT Berpengalaman di bidang LAN. Usia maks. 27 tahun. Sanggup bekerjasama dalam tim. Mampu bekerja di bawah tekanan. Kirimkan lamaran anda ke: Manado Post Center Manado Town Square Blok B 14-15 Boulevard Manado. selambatnya tanggal 10 Mei 2011 (Cantumkan kode IT di kiri atas amplop lamaran anda)
12 RABU 27 APRIL 2011
PLN Luncurkan Listrik Prabayar Hindarkan Komplen Tagihan Naik Tiba-tiba MANADO—PT PLN akhir bulan nanti akan meluncurkan listrik prabayar untuk kawasan timur Indonesia, termasuk wilayah Suluttenggo. Layanan ini dihadirkan untuk pelang-
Suluttenggo Wirabumi Kaluti mengatakan, listrik prabayar yang merupakan layanan terbaru untuk konsumen, bermanfaat mengelola konsumsi listrik melalui meter elektronik prabayar. “Sama dengan kartu prabayar HP. Pelanggan yang atur sendiri konsumsi ‘pulsanya’,” kata Wirabumi. “Sekitar tanggal 29 April kita akan luncurkan untuk wilayah Suluttenggo,” tambahnya. Deputi Mana-
Keunggulan dan Manfaat Prabayar 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11.
Tidak ada pencatatan meter Tidak ada sanksi pemutusan Tidak dikenakan denda keterlambatan Tanpa uang jaminan pelanggan Tidak dikenakan biaya beban bulanan Kemudahan pembelian token/pulsa Biaya penyambungan pasti Pelaksanaan penyambungan cepat Mengendalikan sendiri pemakaian Pembelian disesuaikan kemampuan Privasi tidak terganggu
gan karena selalu ada pengeluhan soal tagihan rekening sering membengkak. General Manager PT PLN
jer Humas PLN Suluttenggo JW Dimpudus menambahkan, untuk menjadi pelanggan prabayar ini tidak sulit. “Karena
hanya meternya yang diganti dengan yang digital,” kata Dimpudus. Seperti yang telah diterapkan di wilayah Jawa-Bali, biaya migrasi dari paskabayar (yang berlaku selama ini) ke prabayar, hanya dipungut biaya administrasi Rp10 ribu. “Dan ada biaya token perdana, atau semacam kartu perdana, senilai 20 ribu,” jelas Dimpudus. Selain itu, syaratnya adalah calon pelanggan mendaftar dengan menyertakan KTP dan peta lokasi. “Mirip urusan pasang baru atau tambah daya,” katanya lagi. Syarat lainnya adalah surat persetujuan dari PLN dan perjanjian jual beli tenaga listrik antarPLN dengan pelanggan. Soal biaya per kWH, kata Dimpudus, tidak ada beda dengan yang berlaku selama ini: sesuai harga Tarif Dasar Listrik (TDL) 2010. Misalnya untuk golongan rumah tangga (R1) 450 VA harganya Rp415/ kWH, 900 VA Rp605/kWH, 1.300 VA seharga Rp790/ kWH. “Cepat lambatnya ‘pulsa’ dalam kartu habis, bergantung pola pemakaian pelanggan,” kata Dimpudus.(irz)
Alie dan Laksono Hadiri Kongres Barnas HADIRI KONGRES: Ketua DPR-RI Marzuki Alie, Menkokesra Agung Laksono, Vence Rumangkang dan Gubernur SH Sarundajang saat tiba di VIP Bandara Sam Ratulangi kemarin. Stenly Kowaas
MANADO— Kongres pertama Partai Barisan Nasional (Barnas) yang digelar Selasa (26/4) kemarin, dihadiri langsung oleh sejumlah petinggi pusat, seperti Ketua DPR-RI Marzuki Alie dan Menkokesra Agung Laksono. Alie dan Laksono yang ditemani Gubernur Sulut Drs SH
Sarundajang serta pendiri Barnas Vence Rumangkang kemarin tiba sekira pukul 10:00 Wita di Bandara Sam Ratulangi, rehat sejenak di ruang VIP, sebelum kemudian menuju Grand Kawanua International Convention (GKIC), lokasi kongres. Kongres Barnas sendiri
digelar untuk menyikapi langkah politik ke depan, khususnya soal tanggapan atas undang-undang partai politik di pemilu legislatif berikut. “Peserta datang berbagai daerah di Indonesia,” tandas Sekretaris Panitia Kongres, Winda Titah. (lee/*)
art:max mangimbulude
Sulut Terbaik I Pengelolaan Pemerintahan
Motivasi Bagi Aparat Pemerintahan Ir Haefry Sendoh Kadis Kebudayaan dan Pariwisata
PENGHARGAAN kepada Sulut sebagai Terbaik 1 tingkat nasional dalam kinerja penyelenggaraan pemerintahan daerah menjadi motivasi bagi seluruh aparat pemerintahan di Sulut. Prestasi ini menjadi tantangan ke depan untuk kita lebih memacu kreativitas dan inovasi dalam semangat membangun tanpa korupsi dengan semakin mendekatkan pelayanan kepada rakyat Sulut. Kepemimpinan Gubernur Dr SH Sarundajang memang memberikan tantangan bagi para pejabat untuk terus meningkatkan kinerja.(gyp)
Evans Steven Liow SSos Kadis Kependudukan dan Catatan Sipil Manado
PRESTASI yang ditorehkan Gubernur Dr Sinyo Harry Sarundajang begitu memacu semangat para birokrat untuk semakin meningkatkan kinerjanya. Pengharagaan Kinerja Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah atas LPPD 2009 membuktikan kapasitas sebagai kepala daerah yang tak diragukan lagi. Ini tentu saja memotivasi seluruh birokrat dan kepala daerah yang ada di Sulut untuk terus berprestasi dan membuktikan diri sebagai yang terbaik.(syl)
CMYK
Ada persoalan kemasyara yarakatan, atau peristiwa maupun ke n kegiatan di sekitar lingkungan AnAnda?
MP
SMS atau Hubungi
0852 9825 8823 0852 5660 9655
13
RABU, 27 APRIL 2011
Art: rusman linggama
STKIP MANADO
Gelar Bakti Sosial MENYAMBUT Dies natalis ke 17, STKIP PGRI Manado menggelar berbagai kegiatan. Menurut Pembantu Ketua STKIP PGRI Manado Prof Dr Max Wulur didampingi staf dosen Jefry Paat, pada awal Mei nanti STKIP Manado akan mengadakan bakti sosial di Desa Bentenan Kabupaten Mitra. ’’Banyak acara yang akan kami laksanakan di sana yang sifatnya membantu masyarakat. Seperti pengobatan gratis, Kebaktian Kebangunan Rohani (KKR), penanaman pohon, donor darah dan sosialisasi pendidikan kesehatan,’’ kata Jefry, sembari menambahkan direncanakan kegiatan tersebut berlangsung pada tanggal 6 dan 7 Mei. Wulur dan Jefry pun menginformasikan, pada Jumat (29/4) nanti, akan digelar temu alumni di Gedung Pingkan Matindas mulai pukul 14:00 Wita, dengan diundang para alumni untuk datang ke acara tersebut. ’’Kalau Baca Gelar... Hal: 14
AKTIVIS PEREMPUAN
Bakal Gelar Kongres WALAUPUN hari Kartini sudah hampir sepekan lewat, namun semangatnya tetap menjadi spirit bagi para kaum perempuan, termasuk yang ada di Kota Manado. Terbukti aktivis perempuan Sulut melakukan konsolidasi untuk memperVivi George tegas harapan perempuan Sulut. Terdiri dari berbagai unsur meliputi DPRD Manado, Koalisi Perempuan Indonesia Sulut, Gema Pemabungan, Swara Parangpuan, Akademisi, dan Mahasiswa melakukan pertemuan sederhana guna menyamakan persepsi akan kemajuan perempuan Sulut. Baca Bakal... Hal: 14
PASKAH 2011
Banjir Hadiah Menarik IVEN heboh dengan nuansa religius kembali akan digelar. Dalam memeriahkan Paskah, Manado Post akan menggelar event rohani yang bertajuk Gebyar Paskah 2011 di kawasan Megamas. Adapun dua kegiatan utama yang akan genjot. Yaitu Festival Band Rohani se-Sulut 2011 dan lomba menghias telur Paskah. Untuk Festival Band Rohani mendapat sambutan hangat dari para pemuda di daerah ini. Terbukti sudah 30 grup yang memastikan ikut serta, dan jumlahnya diperkirakan akan terus bertambah. Dan lomba menghias telur bakal ikut bersaing banyak anak-anak sekolah minggu se kota Manado. “Kami telah menyebarkan undangan ke gereja-gereja untuk mengikuti acara ini,” ungkap Ezhy, mewakili panitia pelaksana. Agar lebih semarak dan heboh tempat Baca Banjir... Hal: 14
CMYK
Pasar Segar Manjakan Pelanggan
Setiap Sabtu Gelar Senam Sehat MEMANG SEGAR: Pengurus Jalasenastri berbaur dengan masyarakat saat mengikuti Senam Sehat bersama dan Belanja Kaget di Pasar Segar, Sabtu (16/4) akhir pekan lalu.
Kemendiknas Pantau UN Ikut Hadir Utusan Kemenkes MANADO – Pelaksanaan Ujian Nasional (UN) SMP di kota Manado mendapat perhatian pemerintah pusat. Salah satunya perwakilan dari Kementerian Pendidikan Nasional yang ikut
memantau pelaksanaan UN SMP kemarin. Menurut wakil dari Kementerian Pendidikan Nasional (Kemendiknas) Asmayanti, kehadiran mereka untuk memantau apakah pelaksanaan UN sudah berjalan sesuai dengan aturan yang ditetapkan atau tidak. Namun diakui secara umum pelaksanaan UN di Manado berlangsung dengan baik dan
tidak ada kendala-kendala yang berarti apalagi mendapatkan perhatian dari pemerintah kota yang ditandai dengan kehadiran kepala daerah dan wakilnya memantau ujian di sekolah-sekolah. Ikut bersama pula wakil dari Kementerian Kesehatan dalam hal ini Budi Harja, Dirjen Bina Gisi. Kedatangan Budi juga dalam Baca Kemendiknas... Hal: 14
7 Jam Diguyur Hujan, Boulevard Bak Kolam
Markus/Manado Post
HARUS ADA SOLUSI: Disaat warga butuh akses yang cepat, Jl Pierre Tendean justru terendam banjir dan sulit untuk dilalui seperti yang terlihat kemarin.
MANADO – Masalah klasik banjir di Kota Manado menjadi pemandangan yang biasa saat musim penghujan. Seperti Selasa kemarin, hujan yang mengguyur sesaat mengakibatkan luapan air di mana-mana. Seperti di jalan kebanggaan warga Kota Manado Boulevard atau resminya jalan Piere Tendean, bah kolam., karena terjadi penguapan air di beberapa titik. Berdasakan pantauan Manado Post, sekira pukul 15.00 Wita, Boulevard menjadi titik terparah direndam air. Baca
7 Jam... Hal: 14
MANADO— Tak hanya mengembangkan konsep sebagai pasar modern, namun Pasar Segar juga ikut memberikan kontribusi positif dalam menyehatkan masyarakat.
Salah satu agendanya adalah olahraga bersama yang dilakukan di kawasan pasar tersebut. Seperti pada Sabtu (16/4) Baca Setiap... Hal: 14
Pedagang Durian Minta Solusi
Fuad Kadir/Manado Post
LEBIH STRATEGIS: PD Pasar telah menyediakan Pasar Buah Kalimas, untuk para pedagang durian.
MANADO – Para pedagang durian di kawasan Boulevard Mall tuntut kejelasan nasib. Pasalnya, ketika berjualan,
mereka tidak tahu statusnya resmi atau tidak. “Kami sudah Baca
Pedagang... Hal: 14
14
Ada persoalan kemasyarakatan, atau peristiwa maupun kegiatan di sekitar lingkungan Anda?
KAMIS, 27 APRIL 2011
MP
SMS atau Hubungi
0852 9825 8823 0852 5660 9655 Art: rusman linggama
PEDAGANG... Sambungan dari Hal 13
meminta izin ke Pala. Dan beberapa waktu lalu kami bisa leluasa berjualan di sini,” kata Steven, seorang pedagang durian, yang mengaku tak tahu persis alasan Sat Pol PP Kota Manado merazia mereka. Para pedagang durian yang lain juga mengemukakan hal
7 JAM... Sambungan dari Hal 13
Ini terlihat mulai dari depan IT Center hingga belakang Multimart. Hal ini menyebabkan kemacetan di sepanjang jalan tersebut. Karena, kendaraan melintas dengan kecepatan rendah dan lebih memilih ke sisi kiri jalan. Tujuannya, agar tidak masuk ke genangan air yang
BANJIR... Sambungan dari Hal 13
kegiatan dibagi dua tempat, yaitu Festival Band Rohani di Mega Mall dan MTC menjadi venue ajang menghias telur Paskah. Jino mewakili panitia pelaksana mengatakan, bahwa untuk festival band terbuka untuk umum dan tidak dipungut biaya. Untuk mendaftar bisa langsung di Sekretariat Panitia di Kantor Manado Post atau hubungi no telepon 085240316465. Sudah pasti hadiahhadiah menarik telah disediakan sponsor.(io/ras)
GELAR... Sambungan dari Hal 13
jumlah alumni sudah ribuan. Untuk total mahasiswa sekarang ini 300-an orang,’’ kata Jefry, yang juga menambahkan untuk STKIP PGRI Manado ini Ketua Yayasan Kopertis Wilayah 9 Makasar Prof Dr Muhammad Bari Wello,MA sedangkan Ketua di Manado Dr Syane Senduk dan kampusnya berada di Gedung Pramuka Manado.(art/ras/*)
yang sama. Menurut beberapa pedagang yang meminta nama mereka tidak dikorankan, kalau memang status para pedagang tidak resmi, seharusnya Pemkot memberi solusi. “Jangan hanya melakukan razia saja. Sebab kami hanya pedagang kecil. Jika memang tidak bisa berjualan di Boulevard, mohon sediakan tempat untuk kami,” pintanya.
Pantauan Manado Post kemarin, kawasan Boulevard Mall sudah bersih dari para pedagang durian. Ini disebabkan adanya petugas Pol PP yang berjaga-jaga di tempat tersebut. Bahkan, di situ juga telah dibangun pos petugas dan telah disiagakan satu unit truk Pol PP. Menanggapi keluhan para pedagang, Direktur Utama
sebagian besar menggenangi sisi kanan jalan. Sejumlah warga yang melintas di jalan tersebut sangat mengeluhkan kondisi ini. “Yah, kalau hujan jangan tanya lagi. Jalan ini pasti terendam karena drainase di bawah trotoar tersumbat sampah,” ujar Hesky Manoppo, karyawan salah satu bank swasta. Menurutnya, sampah-sampah yang menyumbat drainase harus segera dibersihkan oleh instansi terkait. Supaya, kejadian seperti ini tidak terjadi kembali. “Sampah-sampah tersebut biasanya berhamburan ke jalan ketika genangan air mulai surut. Karena tidak langsung diangkat, sampah-sampah tersebut kembali masuk ke drainase,” tandasnya. Sementara itu, genangan air juga terjadi di beberapa jalan. Terutama pada jalan-jalan yang
rusak seperti Nusantara (Calaca), Arie Lasut (Kombos) dan sebagainya. Genangan air tersebut sangat mengganggu pengendara yang melintas. Pasalnya, genangan air membuat pengendara terutama sepeda motor kesulitan melihat lubang. “Kalau jalannya seperti ini, bisa memicu kecelakaan lalulintas. Apalagi untuk pengendara sepeda motor bisa terpeleset,” kata Friko M, seorang pengendara motor yang sedang melintas di Calaca. Janet Rondonuwu, warga Malalayang menilai, persoalan seperti ini harus diseriusi Pemkot Manado. Sebab, masalah banjir bisa menghambat visi Manado menjadi Kota Model Ekowisata. “Kalau dibiarkan seperti ini terus, akan merusak citra Manado di mata nasional dan internasional,” tandasnya.(tr-08/ras)
BAKAL... Sambungan dari Hal 13
Dalam pertemuan ini diperoleh kesimpulan bahwa perempuan Indonesia, khususnya Sulut harus mendapatkan perhatian khusus dalam pemberdayaannya. Adapun rekomendasi yang berhasil disusun yaitu, pertama, perempuan Sulut harus memiliki mampu menduduki posisi strategis dalam bermasyarakat agar memiliki gaung lebih besar. Kedua, untuk mewujudkan tujuan pertama, maka sektor pendidikan dan keberdayaan ekonomi harus dimiliki kaum hawa ini. “Sektor pendidikan,
khususnya perempuan Sulut harusnya memiliki kualitas yang baik jika menduduki posisi strategis. Sektor yang kedua yaitu ekonomi, karena selama ini, kualitas seseorang belum tentu menjadi jaminan untuk menduduki posisi strategis, melainkan harus memiliki kemampuan finansial yang mumpuni,” tutur Vivi George, aktivis dari Swara Parangpuan. Hasil pertemuan ini juga, direncanakan akan diselenggarakan Kongres Perempuan Sulut, yang nanti menjadinya wahana pemersatu seluruh harapan kartini-kartini Sulut.(tr15)
Perusahaan Daerah (PD) Pasar Manado Jimmy Kowaas menyatakan, telah memiliki solusi. Dia menjelaskan, sebagai perpanjangan tangan Pemkot, PD Pasar telah menghadirkan Pasar Buah Kalimas untuk menampung para pedagang tersebut. “Di tempat tersebut, para pedagang bisa bebas berjualan. Di samping itu, tempat yang strategis sangat membantu pembeli untuk berbelanja dengan nyaman,” tandasnya. Diakuinya, para pedagang durian di Boulevard Mall kebanyakan hanya bersifat musiman. Oleh karena itu, Kowaas menyarankan agar para pedagang bisa menyewa lapak di Pasar Buah Kalimas. “Dengan begitu, para pedagang tidak perlu kuawatir akan dirazia Polisi Pamong Praja. Daripada bayar denda, lebih baik uangnya digunakan untuk menyewa lapak,” pungkasnya.(tr-08/ras)
MASA KECIL: Seorang anak sedang menikmati pemandangan laut langsung dari laut. Saying sekali dia tidak mengerti betapa berbahayanya sampahsampah di sekelilingnya bagi kesehatannya, Lukman/Manado Post
Halte Depan Matahari Mendesak MANADO — Masyarakat meminta pembangunan halte di Jalan Sam Ratulangi, tepatnya
SETIAP... Sambungan dari Hal 13
lalu, bersama Manado Post dan Radar Manado digelar Senam Sehat bersama di depan Pasar Segar. Ikut hadir isteri Danlantamal VIII Rurien Sugianto yang juga Ketua Jalasenastri Korcab VIII Manado pada senam yang dimulai pukul 07.00 Wita itu. Ibu Rurin yang mengenakan seragam putih biru didampingi Ibu Wadanlantamal VIII dan puluhan pengurus dan anggota Jalasenastri. “Kami senang bisa senam sehat dan membaur dengan masyarakat. Ini kegiatan positif,” ungkapnya. Wadanlantamal VIII Kolonel Laut (TNI) Harhar Sucharyana, Asintel Lantamal VIII Kolonel Laut (TNI) Yunus Anis, Perwira Pembina Jalasenastri Mayor Laut (TNI) Heri Noverianto dan Kadispenkum Kapten Laut (TNI) Sartono juga ikut senam sehat. Acara makin meriah usai senam sehat. Oni Epeng memberikan kesempatan kepada perwakilan Jalasenastri untuk membawakan
lagu dan bercaka-caka ria. Tak hanya itu. Peserta senam juga diberikan kesempatan mendapat voucher gratis senilai Rp500 ribu dan voucher belanja undian senilai Rp1 juta untuk lima pemenang hanya dengan membeli Harian Radar Manado (Grup Manado Post). Ibu Rurien Sugianto, salah satu peserta yang beruntung mendapatkan voucer belanja. “Lima peserta undian diberikan kesempatan untuk menghabiskan voucer belanja selama 20 menit,” kata Oni Epeng, didampingi Bisnis Development Manager Pasar Segar Mozes Sammy Manongko. Ibu Rurien Sugianto memilih berbelanja sayuran dan buahbuahan. “Sayur dan buah-buahan segar dan bersih. Saya memang sering berbelanja di sini,” ujarnya. Kegiatan ini dikatakan General Manager Pasar Segar Sukiman, akan diselenggarakan setiap Sabtu selama tiga bulan. “Kami mengundang kepada masyarakat untuk bisa senam sehat bersama,” tuturnya. (ras/mpg)
depan Matahari Deptartemen Store Pasalnya, mereka mengaku tidak nyaman menunggu angkot. Selain itu, halte juga berfungsi sebagai tempat berteduh ketika hujan turun. Hal ini seperti yang diungkapkan Hentje, warga Paal 2. Dia mengatakan, depan Matahari Plaza adalah tempat yang paling ramai untuk para penumpang menunggu angkot. Oleh karena itu, sambungnya, perlu ada halte di tempat tersebut.
“Halte yang dibangun sebaiknya lebih dari satu mengingat banyaknya penumpang angkot di tempat ini,” ujarnya. Hal yang sama juga dikatakan Cindy, mahasiswa salah satu perguruan tinggi swasta di Manado. Katanya, ketika hujan, dia terpaksa berteduh di depan kompleks pertokoan hingga hujan reda. “Kalau ada halte, penumpang bisa menunggu angkot di pinggir jalan,” katanya. (tr-08/ gyp)
KEMENDIKNAS... Sambungan dari Hal 13
kaitan Revitalisasi UKS di SDN 46 Manado. “Kita harus menciptakan sekolah yang sehat agar kegiatan belajar mengajar bisa berlangsung sehat dan bisa menghasilkan generasi yang sehat pula,” tandas Budi Harja. Dalam kunjungan tersebut Dirjen didampingi Wali Kota Manado Vicky Lumentut serta jajaran instansi terkait. Wali Kota Manado Vicky Lumentut memberikan respon positif terhadap kunjungan dari
Kementerian Dinkes, dan diharapkan semua sekolah bisa memprogramkan sekolah yang sehat di sekolahnya masingmasing. Wakil Wali Kota Manado Harley Mangindaan mengatakan terkait kedatangan perwakilan Kemendiknas merupakan warning bagi dunia pendidikan Kota Manado. “Ini menunjukkan pemerintah pusat sangat serius memperhatikan pelaksanaan UN dengan harapan bisa mendapatkan nilai yang terbaik,” terang politisi muda yang biasa disapa Ai itu.(ras)
Ada persoalan kemasyarakatan, atau peristiwa maupun kegiatan di sekitar lingkungan Anda?
MP
15
SMS atau Hubungi
0852 9840 4021
RABU, 27 APRIL 2011
Art: Alfian Tinangon
PERBATASAN
Rokrok-Tandeki Kurang Diseriusi
Drainase Masih Dianggap Sebelah Mata
BELUM ada kejelasan tentang tapal batas antara Desa Rokrok, Minahasa Utara, dan Kelurahan Tandeki, Kecamatan Matuari, Bitung dua bulan setelah pemerintah provinsi berjanji akan menanganinya. “Kami berharap pemerintah provinsi segera menindaklanjuti masalah itu. Takutnya pertikaian soal tapal batas akan terjadi lagi,” kata sejumlah warga Tandeki kemarin. Seperti diberitakan sebelumnya, Meiky Onibala yang menjabat Asisten I beberapa bulan lalu menyatakan akan segera memroses masalah tapal batas yang jadi ganjalan sejak bertahuntahun lalu itu. “Pasti diseriusi. Usai tim dari provinsi turun pasti akan ditetapkan tapal batasnya,” tegas Onibala kala itu. Persoalan ini juga tak bisa dijelaskan tuntas legislator Sulut dari daerah pemilihan Bitung, John Dumais. “Iya, memang sudah masuk dua bulan sejak kunjungan tim Pemprov,” tuturnya, kemarin. Di sisi lain, potensi kembali terjadinya bentrokan warga soal tapal batas ini terus diantisipasi dan diawasi Polres Bitung. “Dengan belum adanya kepastian penetapan tapal batas, aparat Polres Bitung setiap saat memantau kondisi keamanan di tempat itu,” tegas Kapolres AKBP Sataka Bayu SIP.(emp/ddt)
Kinerja Buruk, Malas Ngantor
Fabian/Manado Post
UN
TAK TERSENTUH: Drainase yang tak lancar menyebabkan air tergenang. Jika terus demikian, air tersebut bisa merusak jalan dan mengakibatkan kian besarnya biaya pemeliharaan yang harus dikeluarkan.
Dipantau Kemendiknas
BITUNG — Meluapnya air ke badan jalan akibat drainase buruk masih terus terjadi. Padahal, dari tahun ke tahun hal ini selalu dikeluhkan masyarakat. Walhasil, sejumlah warga menduga pemerintah tak serius menangani masalah ini. “Tolong benar-benar dise-
KEMENTERIAN Pendidikan Nasional mengutus Direktur Pembinaan SMP Dirjen Manajemen Dikdasmen, P Nyoman untuk meninjau pelaksanaan Ujian Nasional (UN) SMP hari kedua, kemarin. Kedatangannya disambut Sekretaris Kota, Drs Edison Humiang. “Hanya sebatas pemantauan. Ini merupakan bagian kerja kami untuk melihat kesiapan daerah melaksanakan UN,” katanya, kemarin. Menurut Humiang, kedatangan tim pemantau UN dari Kemendiknas ini merupakan penghargaan bagi dunia pendidikan Bitung. “Sebuah apresiasi positif bagi kota ini dengan turunnya tim pusat memantau pelaksanaan UN,” katanya.(emp/ddt)
riusi. Anggaran pembangunan bisa-bisa tersedot sepenuhnay hanya untuk perbaikan jalan akibat drainase yang tidak diperhatikan. Tiap hujan jalan seperti ini, selalu tergenang air,” keluh john Kalengkongan, warga Manembo-Nembo, kemarin. Menanggapi ini, Wali Kota
Hanny Sondakh menyatakan akan membicarakan masalah ini dengan instansi terkait dalam waktu dekat ini. “Memasuki perubahan cuaca, saya akan menginstruksikan pihak-pihak yang berkompeten dengan hal ini untuk segera melakukan perbaikan,” tegasnya.(emp/ddt)
BITUNG — Tindakan tegas diambil Pemkot Bitung terhadap 10 oknum PNS yang berkinerja buruk. Pencairan gaji mereka resmi dihentikan sementara sejak beberapa waktu lalu. “Tindakan diambil sesuai PP 53 tahun 2010,” ujar Kepala BKDD, Drs Ferdinand Tangkudung MSi, kemarin. Menurutnya, para oknum PNS yang kena sanksi itu tersebar di sejumlah instansi, antara lain Badan Penanggulangan Bencana khususnya Pemadam Kebakaran, Dikpora, BLH dan oknum pegawai Kelurahan Girian. “Pelanggarannya terutama berkaitan dengan kehadiran. Ada yang tak masuk kantor tanpa alasan jelas hingga 1 bulan,” jelasnya, tanpa menyebut nama para oknum PNS itu. Dia mengingatkan kesejahteraan PNS saat ini sudah sangat baik. Pemerintahkan benar-benar memperhatikan
kesejahteraan para abdi masyarakat itu. “Jadi, sangat keterlaluan dengan besarnya perhatina pemerintah itu kalau PNS tidak menunjukkan kinerja terbaik,” tegasnya. Dia juga mengingatkan para kepala instansi untuk terus memperhatikan kinerja para staf. Kalau memang ada yang kinerjanya sangat buruk, dan kerap melanggar aturan, maka oknum staf tersebut harus dilaporkan untuk diberi pembinaan. Jika setelah dibina tidak ada perubahan, maka mau tidak mau sanksi tegas harus dijatuhkan. Dia mencontohkan tiga oknum PNS yang gajinya sempat dihentikan, tapi kemudian dicairkan kembali, setelah mendapat pembinaan dan menunjukkan perubahan baik dalam kinerja sehari-hari. “Karena berubah setelah dibina, gaji mereka dicairkan kembali,” tandasnya.(emp/ddt)
Dirjen Bina Gizi Ingatkan Pentingnya Sarapan BITUNG — Direktur Jenderal Bina Gizi dan Kesehatan Ibu & Anak (KIA) Kementerian Kesehatan, Dr Budihardja Singgih DTM & H MPH mengingatkan pentingnya sarapan bagi setiap orang. “Kebutuhan kalori tubuh per hari harus sebanding dengan asupan makanan. Sarapan sangat penting yang selalu dianggap sebelah mata. Orang tua karir kerap melupakan hal ini bagi anak-anaknya,” ujarnya dalam kunjungan ke SMP Negeri 2, kemarin. Kunjungannya terkait pe-
ninjauan Unit Kesehatan Sekolah (UKS) dan Kantin Sehat yang akan diikutsertakan dalam lomba tingkat nasional. “Sekolah ini bersih. Hampir seluruh wilayah Bitung juga bersih. Saya kagum dan bangga akan hal ini. Tujuan pemerintah kota yang mencanangkan kota sehat dan bersih mulai terwujud,” tuturnya, didampingi Wakil Wali Kota Maximilian Jonas Lomban SE MSi. Dalam kunjungan ini Budihardja menegaskan akan menindak setiap oknum petugas yang melakukan pelanggaran
dalam proses pengobatan pasien yang memegang kartu Jaminan Kesehatan Masyarakat (Jamkesmas) dan Jaminan Persalinan (Jampersal). “Pengurusannya tidak dipungut biaya. Gratis. Saya berharap hal ini dapat diketahui warga,” tegasnya. Sebelum ke sekolah itu Budihardja meresmikan Posyandu Cerdas dan sekolah sehat di Kelurahan Tandurusa, Kecamatan Aertembaga. Ini adalah peresmian pertama di Indonesia. “Saya berharap Bitung bisa jadi daerah percontohan,” tandas Budihardja.(emp/ddt)
Istimewa
Fabian/Manado Post
KLIK
TANPA ROKOK: Perang terhadap rokok mulai efektif berjalan. Tampak spanduk yang mencantumkan larangan bagi perokok.
Gaji 10 PNS Dihentikan
KUNKER: Dirjen Bina Gizi Kementerian Kesehatan, Dr Budihardja Singgih, saat mengunjungi SMP Negeri 2 Bitung, kemarin.
17 RABU, 27 APRIL 2011
Art: Alfian Tinangon
SANGIHE
Peringati HUT Otda HUT ke 15 Otonomi Daerah (Otda) diperingati Pemkab Sangihe dengan menggelar upacara bendera di halaman Kantor Bupati, kemarin (Selasa, 26/4) pukul 08.00 wita. Upacara yang dipimpin Wabup Sangihe Jabes Gaghana SE, MM ikut dihadiri Sekkab Sangihe Ferdinan Wenas SH, MS, MM, Asisten, Kadis, Kaban, Kabag, Camat dan PNS di lingkup Pemkab Sangihe. Kabag Humas Sangihe Drs Suharto Mandiri mengatakan, pada kesempatan yang sama Bupati Sangihe Drs Winsulangi Salindeho didampingi Ketua TP PKK Sangihe Pdt Meiva Salindeho Lintang menjemput kunjungan tim hamba Tuhan GPdI dari Manado.(jeg/tas)
SITARO
Supit Bupati Buka Diklat Pim IV
Usaha Perikanan Terkesan Dikekang Warga Sitaro Minta Perhatian DPD RI ULU- Kehadiran anggota DPD RI asal Sulut dimanfaatkan secara maksimal oleh pemerintah dan masyarakat Sitaro. ‘’Kami minta ada peningkatan perhatian pemerintah dan wakil rakyat di pusat terhadap pembangunan dan peningkatan kesejahtraan warga Sitaro. Realisasinya diwujudkan lewat penambahan kucuran dana
Marhanny Pua
Aryanti Baramuli
Ferry Tinggogoy
pembangunan dan pelayanan masyarakat Sitaro,” ujar sejumlah satu tokoh masyarakat ketika berdialog dengan Ir Marhanny Pua MSi, Aryanti Baramuli dan Ferry Tinggogoi, kemarin. Para ‘senator’ asal Sulut ini didampingi Bupati Sitaro Toni
Supit SE, MM, Ketua Dekab Djipton Bogar. Warga Sitaro pun antusias menyambut kedatangan mereka. Ini terlihat dari kehadiran Wabup Drs Piet Kuera, Sekkab Drs JH Palandung MSi, Wakil Ketua Dekab, anggota Dekab Sitaro, Asisten Setda Si-
taro dan pejabat Pemkab Sitaro, tokoh masyarakat dan pentuah. Warga juga meminta DPD RI ikut merealisasikan kebebasan warga dalam pemanfataan potensi perikanan dan kelautan. Sebab aturan yang ada saat ini sangat mengekang pengusaha
Pergeseran Anggaran Mulus
PENINGKATAN Sumber Daya Manusia (SDM) pejabat dan PNS terus dilakukan Pemkab Sitaro. Penerapannya dilakukan dengan kembali menggelar Pendidikan dan Latihan (Diklat ) Pim IV, Selasa (26/4) kemarin pukul 16.00 Wita di aula Kadademahe Ondong Siau. Diklat yang melibatkan pejabat dan PNS itu dibuka Bupati Sitaro Toni Supit SE, MM. “Diklat ini sangat bermanfaat bagi peningkatan SDM dan pelayanan pejabat serta PNS dalam menjalankan tugas pelayanan ke warga. Jadi diminta seluruh peserta mengikuti kegiatan ini dengan tekun,” ujar Supit. Dia menambahkan, hasil Diklat ini diharapkan diterapkan dalam tugas pelayanan pemerintahan dan kemasyarkatan. Acara yang melibatkan puluhan PNS ini ikutu dihadiri Sekkab Sitaro Drs JH Palandung MSi, Asisten dan pejabat Pemkab Sitaro.(jeg/tas)
TALAUD
Berlakukan Program Jamkesda PEMKAB Talaud menandatangani Memorandum Of Understanding (MoU) Jaminan Kesehatan Daerah (Jamkesda) dan Asuransi Kesehatan (Askes) bagi warga. Penandatangan MoU, Selasa (26/4) kemarin pukul 10.00 wita di ruang rapat Bupati itu dilakukan Bupati Talaud Drs Constantin Ganggali MM dengan pimpinan PT Askes Manado. “Program ini harus menjangkau seluruh masyarakat Talaud termasuk warga penghuni pulau perbatasan dan pinggiran kota. Pemkab Talaud siap mendukung dan mensukseskan program pelayanan kesehatan ini,” ujar Ganggali. Kabag Humas Talaud Izak Tamaroba dan Kasubag Pemberitaan Asriyadi Lalompoh SSTP, MAP mengatakan, program pelayanan kesehatan ini difokuskan untuk membantu warga kurang mampu agar mendapatkan pelayanan kesehatan secara prima.(jeg/tas)
perikanan dan nelayan dalam melakukan aktivitas di laut. “Kalau boleh memperjuangkan aspirasi kami dengan meminta ada revisi UU soal pemanfaatan potensi perikanan dan kelautan. Terlebih kami meminta ada perberlakuan khusus pemerintah pusat bagi Sitaro sebagai daerah perbatasan dan kepulauan dalam memperoleh kucuran dana dan bantuan di pusat,” pintah mereka. Berbagai aspirasi warga ini disambut positif 3 anggota DPD RI asal Sulut ini. “Aspirasi dan harapan warga ini akan kami perjungkan di pemerintah pusat,” ujar Pua, Baramuli dan Tinggogoi.(jeg/tas)
PERHATIAN: Pelayanan transportasi antar Kota Melonguane dan Lirung diseriusi Pemkab Talaud dengan menyiapkan speedboat sebagai sarana penghubung warga.
ULU-Pergeseran anggaran di sejumlah SKPD yang diajukan Pemkab Sitaro disetujuinya Dekab Sitaro dalam rapat paripurna yang dilaksanakan, kemarin Selasa (26/4) kemarin. Rapat yang dipimpin Ketua Djipton Tamudia ditandai dengan penyampaian hasil putusan Dekab dan penandatangan MoU antara pimpinan Dekab dengan Wakil Bupati Sitaro Drs Piet Kuera di hadapan anggotra Dekab dan pejabat Pemkab Sitaro yang hadir. “Wajib bagi SKPD terkait untuk menindaklanjuti hasil putusan Dekab ini,” tandas Djipton Tamudia Tamudia. Sekwan Sitaro Alexon Panauhe SH, MH menjelaskan, pergeseran anggaran yang disepakati ini di antarannya pembahasan dana selain membahas dana kesukseskan Pemkab Sitaro yang sukses mengelola administrasi pemerintahan sebesar Rp21 miliar dan dan Bantuan Operasional Sekolah.(jeg/tas)
Tingkatkan Kesehatan Masyarakat
Warga Desak Pengoperasian RSUD Tagulandang RUMAH Sakit Umum Daerah (RSUD) Tagulandang yang dibangun Pemkab Sitaro dengan dana miliaran rupiah sudah selesai. Hanya saja fasilitas pelayanan kesehatan ini justru belum bisa dimanfaatkan warga. Padahal warga sangat merindukan adanya pelayanan medis di RSUD terse-
but. “Harusnya RSUD Tagulandang sudah dibuka melayani warga,” tantang Martin H dan Justin K, warga Tagulandang. Menurut keduanya, letak geografis pulau Tagulandang dan Siau yang dipisahkan lautan luas menjadi pergumulan warga dalam mendapatkan pelayanan medis
cepat dan tepat bagi pasien yang sakit parah. Sebab mendapatkan pelayanan medis, warga Tagulandang dan Biaro dan sekitar harus menyberang lautan menuju RSUD Sawang di pulau Siau. “Jadi kami minta secepatnnya RSUD Tagulandang di operasionalkan,” ujar keduanya. Harapan dan kerinduan war-
ga ini disambut postif Pemkab Sitaro. “Bulan depan siap dioperasikan melayani warga. Rencananya, 7 mei 2011 gedung RSUD Tagulandang akan dibuka dan diresmikakan,” ujar Asisten I Sekkab Sitaro Drs Herry Bogar MM dan Kabag Humas Gandawari Mulalinda SIP MSi. Berba-
gai persiapan untuk operasinal RSUD ini sudah dilakukan Pemkab Sitaro. Salah satunya menyiapkan fasilitas pelayanan kesehatan dan tenaga medis di RSUD tersebut. “Yang pasti awal bulan depan RSUD Tagulandang sudah dioperasikan,” jamin Bogar dan Mulalinda.(jeg/tas)
Ada persoalan kemasyarakatan, atau peristiwa maupun kegiatan di sekitar lingkungan Anda?
18
MP
SMS atau Hubungi
0813 5692 9659
RABU, 27 APRIL 2011
Budi Santoso
Beasiswa CWE Segera Disalurkan Mahasiswa Minsel Prioritas Penerima
DPRD Minsel Apresiasi SHS PRESTASI gemilang yang diraih Pemerintah Sulawesi Utara (Sulut) lewat penghargaan pertama atas kinerja daerah se Indonesia, merupakan satu kebanggaan tersendiri bagi masyarakat Sulut. Bagi anggota DPRD dan pejabat di Minsel, itu merupakan prestasi yang luar biasa. Inilah apresiasi mereka atas penghargaan tersebut?
Harus Diikuti Minsel PENGHARGAAN yang diraih Pemprov Sulut merupakan kebanggaan daerah, sebab hal tersebut tak lepas dari peran dan dukungan dari pemerintah daerah yang memberikan dukungan. Yang paling utama pemerintah yang ada di Minsel hendaknya bisa menorehkan prestasi gemilang supaya bisa membawa nama Minsel semakin harum. (vif/lee/*)
Kebanggaan Rakyat Sulut SEBAGAI masyarakat Sulut, kami pasti bangga. Apalagi prestasi yang diraih Pemprov sebagai daerah nomor satu se Indonesia atas kinerja yang baik. Itu menunjukkan bahkan Sulut bukan hanya dikenal dengan daerahnya yang ramah, tapi juga dalam proses administrasi pemerintahannya. Semoga prestasi ini dipertahankan terus, dan Pemkab/Pemkot diharapkan meniru kegemilangan yang sudah diraih Pemprov Sulut. (vif/lee/*) John Sumual SE SH Wakil Ketua DPRD
Boy Tumiwa BSc SH Ketua DPRD Minsel
Sulut Memang Layak Bukti Pemerintahan Baik SEBAGAI masyarakat di Sulut bahkan sebagai lembaga DPRD di Minsel, kita layak memberikan apresiasi yang baik atas penghargaan yang diperoleh Pemprov Sulut. Hal ini membuktikan bahkan roda pemerintahan yang ada di Sulut sangat baik. Hendaknya Minsel akan semakin bisa memberikan prestasi yang sangat baik juga. Inilah satu kebanggan bagi kita masyarakat yang ada di Sulut. (vif/*) Jenny Tumbuan SE Wakil Ketua DPRD
Salut Buat Gubernur PENGHARGAAN yang diraih Pemprov itu merupakan satu penghargaan yang sangat besar. Itulah kenapa kita perlu memberikan apresiasi besar bagi Gubernur Sulut SH Sarundajang, yang sudah menjadikan Sulut makin terkenal di kancah nasional maupun internasional. Prestasi yang diraih oleh Pemprov Sulut hendaknya bisa menjadi acuan bagi kabupaten/kota untuk bisa menorehkan prestasi gemilang. Kita harus salut untuk prestasi yang diraih Gubernur Sulut SH Sarundajang. (vif/lee/*) Drs Ben BT Watung Sekretaris DPRD Minsel
APRESIASI tinggi pantas kita berikan kepada Pemprov Sulut. Sebab prestasi yang ditorehkan Gubernur Sulut SH Sarundajang mampu mengalahkan daerahdaerah atau provinsi yang lain yang ada di Indonesia. Sangat layak jika Sulut meraih penghargaan tersebut apalagi dalam proses pengelolaan keuangan mendapat opini WTP. Dan Pemkab Minsel sangat bangga atas prestasi tersebut. (vif/lee/*) Drs Danny Rindengan Asisten I Minsel
Bukti Sebuah Akuntabilitas PRESTASI gemilang yang ditorehkan Pemprov Sulut merupakan satu kebanggaan yang sangat besar. Makanya sangat layak jika Gubernur Sulut SH Sarundajang mendapatkan penghargaan tersebut. Apalagi komitmen Pemprov untuk bisa mendapatkan akuntabilitas yang baik menjadi salah satu tujuan utama. Selamat banyak atas penghargaan yang diberikan kepada Gubernur Sulut SH Sarundajang. (vif/*) Drs Denny Kaawoan Kepala Dinas PKPAD
BPKP Rampungkan Pemeriksaan APBD 2010 AMURANG— Penggunaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Minsel tahun 2010 sementara diperiksa Badan Pemeriksa Keuangan Pusat (BPKP). Menurut Kepala Dinas Pengelolaan dan Pendapatan Aset Daerah (PKPAD) Drs Denny Kaawoan MSi,
pelaksanaan pemeriksaan dari BPKP tinggal perampungan saja. Rencananya, BPKP akan berada di Minsel selama dua minggu. “BPKP sedang melakukan asistensi keuangan tahun 2010 dan hal ini sa-ngat baik,” ujar Kaawoan kemarin. Dilanjutkannya lagi, untuk lebih
meneliti penggunaan APBD 2010, Inspektorat Daerah juga sementara melakukan pengawasan. “Pengawasan berlapis sangat baik. Review yang dilakukan Inspektorat merupakan tugas utama mereka,” katanya. Sementara itu menurut Kepala
Inspektorat Minsel Drs Denny Kaligis, langkah yang dilakukan instansinya untuk memeriksa administrasi keuangan di semua SKPD merupakan tugas utama. “Jika ada hal-hal yang perlu dikoreksi, maka itu akan menjadi catatan dari Inspektorat untuk SKPD bersangkutan,” jelasnya. (vif/lee*)
AMURANG— Penyaluran beasiswa dari Pemkab Minsel lewat program Cita Waya Esa (CWE) bakal dibuka dalam waktu dekat ini. Hal tersebut disampaikan Asisten I Pemkab Minsel Drs Danny Rindengan. Menurutnya panitia sementara melakukan kajian secara mendalam syarat-syarat yang diberikan pada calon penerima beasiswa CWE. “Yang jelas pelaksanaan penerimaan CWE akan diprioritaskan kepada mahasiswa dari Minsel,” tegas Rindengan. Lebih lanjut mantan kadis sosial ini mengatakan, rencananya anggaran yang akan dikucurkan pada program CWE berkisar pada Rp1,5 miliar. “Sasaran utamanya, CWE benar-benar bisa dimanfaatkan untuk pendidikan mahasiswa yang ada di Minsel,” katanya. Sementara itu sejumlah mahasiswa di Minsel berharap
Danny Rindengan
program CWE tahun 2011 ini dilakukan secara transparan. “Jelas kami sangat butuh bantuan, sebab biaya pendidikan memang sangat mahal. Itulah kenapa kami sangat berharap bisa diakomodir,” tutur Kamelia Rumengan yang diiyakan Stenly Tumbelaka, dua mahasiswa yang mengecap pendidikan di salah satu perguruan tinggi di Manado. (vif/lee)
30 Legislator Lakukan Reses AMURANG— Menjaring aspirasi dari masyarakat menjadi salah satu tugas utama sebagai anggota DPRD Minsel. Tak heran, mulai kemarin Ketua DPRD Minsel Boy Tumiwa BSc SH, Wakil Ketua Jenny Tumbuan SE, Wakil Ketua John Sumual SE SH, bersama anggota DPRD lainnya melakukan reses di daerah pemilihan (Dapil) masing-masing. Menurut Sekretaris DPRD Minsel Drs Ben BT Watung, reses atau jaring asmara yang dilakukan anggota DPRD Minsel akan berakhir Jumat (29/4) pekan ini. “Reses ini memang sudah menjadi agenda khusus yang tertuang dalam aturan,” tutur birokrat handal ini. Watung menambahkan, dalam pelaksanaan reses tersebut
Ben BT Watung
masyarakat yang berada desa bahkan kelurahan serta kecamatan dimana ada anggota DPRD, dapat menyampaikan secara resmi. “Hasil reses tersebut nantinya akan dituangkan dalam agenda khusus untuk selanjutnya dibahas dan dituangkan dalam APBD mendatang,” pungkas Watung. (vif/lee/*)
Ada persoalan kemasyarakatan, atau peristiwa maupun kegiatan di sekitar lingkungan Anda?
MP
19
SMS atau Hubungi
0852 5662 5547
RABU, 27 APRIL 2011
Art: Alfian Tinangon
DEKAB
Dukung Komoditi Unggulan KOMITMEN Dewan kabupaten (Dekab) menunjang kemajuan pembanguan di kabupaten Minahasa Tenggara (Mitra) tak dapat diragukan lagi. Salah satunya, soal komoditi unggulan yang sementara dikembangkan pemerintah Kecamatan Tombatu Timur. Antara lain Desa Pangu dengan buah salak komoditi unggulannya terus dikembangkan. Desa Wioi dengan Nanas, Wongkay dengan ciri khasnya pisang Roa. Menurut Ventje Ohi, apa yang sedang dikembangkan di kecamatan Tombatu Timur perlu diapresiasi secara positif. “Dewan kabupaten pasti mendukung apa yang dilakukan masyarakat bersama pemerintah. Ini tentunya sangat bermanfaat bagi perkembangan ekonomi dan secara langsung akan membantu meningkatkan taraf hidup masyarakat,” jelas Ohi usai mengadakan pertemuan dalam rangka reses di Desa Wongkay, kemarin.(tr-04/tas)
Terminal Induk Bakal Dibangun Siapkan 15 M dari APBN
PENGAWASAN
Wabup Ingatkan SKPD Soal Tender Proyek WAKIL Bupati kabupaten Minahasa Tenggara (Mitra) Drs Djeremia Damonggilala mengingatkan semua Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) soal pelaksanaan tender proyek yang akan berlangsung dalam waktu dekat ini. Menurutnya pelaksanaan tender harus dilakukan secara transparan dan sesuai dengan aturan yang berlaku. “Sebab terindikasi ada calo-calo yang memanfaatkan situasi ini untuk menawarkan berbagai proyek,” kata Damonggila, kemarin. Sebab kalau tidak dilaksanaan sesuai aturan pasti akan berimplikasi hukum. Hal ini tentunya perlu diingatkan kepala SKPD agar jangan nantinya dikemudian hari proyeknya bermasalah. “Ini kewajiban kita untuk saling mengingatkan. Bagaimana pun saya mempunyai tanggung jawab moral untuk mengatakan hal ini,” tutur Damonggilala . (tr-04/tas)
PEDULI: Bupati Telly Tjanggulung terus mengajak rakyat Mitra memanfaatkan lahan pekarangan untuk ditanami tanaman komoditi bumbu masak (Kobuma). Tampak ketika T2 memberikan bantuan bibit kepada warga.
RATAHAN – Terminal induk bakan dibangun di Kabupaten Minahasa Tenggara. Tak tanggung-tanggung dana yang disiapkan mencapi Rp15 miliar yang bersumber dari Anggaran Pendapatan Belanja Negara Perubahan (APBN-P) 2011. ‘’Dana tersebut sudah termasuk pembangunan terminal tipe B yang akan dibangun di kecamatan-kecamatan,’’ kata Kadis Perhubungan, Komunikasi dan Informasi Drs SH Mandagi, kemarin. Menurutnya, kepastian akan dibangunnya terminal induk itu disampaikan dari Kementerian Perhubungan. “Saat ini ada kurang lebih seratus terminal se-
mentara diverifikasi di seluruh Indonesia dan salah satunya adalah terminal di Mitra,” jelas Mandagi. Dia mengakui, terminal sekarang ini sudha tidak layak. “Lokasinya akan dibangun di jalan lingkar,” ujar Mandagi singkat. Dijelaskan pula, dalam waktu dekat ini k Kementerian Perhubungan akan melihat lokasi terminal induk. Ditambahkannya ini salah bentuk keseriusan dan komitmen pemerintah kabupaten yang dipimpin Bupati Telly Tjanggulung dalam membangun berbagai infrastruktur untuk memberikan pelayan yang terbaik bagi rakyat Minahasa Tenggara. “Sekarang kita tinggal menunggu kedatangan tim dari pusat,” pungkas Man-dagi.(tr-04/tas)
Hari Kedua Tetap Diikuti 1.605 Siswa
Diknas Awasi Soal Ujian Hingga ke Provinsi RATAHAN- Ujian Nasional (UN) tingkat SMP se wilayah Minahasa Tenggara hingga hari ke 2 terus diawasi secara ketat pihak Dinas Pendidikan Pemuda dan Olaraga. Siswa yang mengikuti ujian tidak berubah, yakni
sebanyak 1.605 siswa. Kabid Pendidikan Dasar Crest Bendah menjelaskan, pengawasan ketat dilakukan agar hasil ujiannya benar-benar dijaga dan keluluasannya nanti murni sesuai hasil yang dikerjakan para siswa. “Sebab itu
juga menjadi tanggung jawab kami sehingga kami mengawalnya hingga ke provinsi dan itu dilakukan selama pelaksanaan ujian,” jelas Bendah kemarin. Hal senada juga dikatakan Kepsek SMP Negeri I Ratahan S
Tampinongkol. Dia bersama dengan beberapa kepala sekolah turut serta mengawal hasil ujiannya hingga ke provinsi. “Ini tanggung jawab moral kami. Karena itu hasil ujian harus benar terjaga,” kata Tampinongkol.
Setiap pukul 15. 00 Wita lanjutnya, hasil ujian langsung dibawa ke provinsi dan tidak bisa diinapkan di Diknas kabupaten atau sekolah. “Aturannya seperti itu. Harus kita patuhi bersama,” ujar Tampinongkol tegas.(tr-04/tas)
Ada persoalan kemasyarakatan, atau peristiwa maupun kegiatan di sekitar lingkungan Anda?
20
MP
SMS atau Hubungi
0813 5655 6673
RABU, 27 APRIL 2011
BOS
Harus Diawasi Ketat
Art: rusman linggama
362 CPNS Terima SK
PENYALURAN dana Bantuan Operasional Siswa (BOS) berbandrol Rp 1,2 Miliar perlu diawasi. Pasalnya, dana ini rentan disalahgunakan pihak sekolah. “Penyaluran dana BOS harus diawasi oleh seluruh elemen masyarakat agar nanSamir Badu tinya bisa tepat sasaran,” ujar Ketua LSM Mesjid Bolsel, Zaenal Gobel SH. Zaenal menambhkan, bagi kepala sekolah ataupun bendahara yang tertangkap tangan telah menyalahgunakan dana tersebut, jangan sampai lolos jeratan hukum. “Soalnya tahun lalu banyak yang tak kena sasaran,” tukas Gobel. Wakil Bupati Drs Samir Badu mengatakan, dana BOS harus digunakan secara efektif dan efisien, jangan jadi persoalan sekolah. “Semua kepala sekolah harus inovatif, agar dana BOS tidak disalahgunakan,” ujarnya. (old)
SIAP SEDIA: Bupati Hi Herson Mayulu menyerahkan SK NIP dan SK Penempatan kepada CPNS 2010 dan SK alih status 100 persen kepada CPNS 2009, kemarin.
RSUD MOLIBAGU
15 Perawat Magang di Datu Binangkang TAK lama lagi Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Molibagu akan beroperasi. Sebagai langkah awal untuk persiapan, 15 perawat menjalani magang di Rumah Sakit Datoe Binangkang Kotamobagu. “15 perawat akan itu kami akan tempatkan di RSUD Molibagu,” ujar Sekretaris Daerah Drs Gunawan M Lombu, kemarin. Menurut mantan Penjabat Bupati itu, untuk proses magang perawat itu, Pemkab akan membuat MoU dengan Datoe Binangkang. Kadis Kesehatan Muhammad Anwar SKm menambahkan, sebelum RSUD digunakan, Pemkab akan menempatkan perawat yang siap pakai sesuai standar pelayanan rumah sakit. “Termasuk menempatkan alat kesehatan bantuan dari pemerintah pusat,” katanya.(old/irz)
Bupati: Jangan Dulu Digadaikan MOLIBAGU—Setelah sekian lama menunggu, akhirnya kemarin sebanyak 362 CPNS angkatan 2010 memperoleh SK Pengangkatan 80 persen. 362 CPNS ini juga mendapatkan SK Bupati untuk penempatan di SKPD. Penyerahan dilakukan Bupati Hi Herson Mayulu di halaman Kantor Bupati, pukul 06.00. Data yang diperoleh, SK CPNS 2010 tersebut meliputi 137 orang tenaga teknis, 81 tenaga kesehatan, dan 118 guru. Diserahkan juga SK alih status CPNS 2009 ke PNS 100 persen, sebanyak 363 orang. “Sangat diharapkan seluruh CPNS dan PNS Bolsel untuk disiplin
merealisasikan visi dan misi daerah demi mewujudkan Kabupaten Bolsel yang religius, berbudaya, maju, dan sejahtera,” ujar Bupati. Selain itu, kata Herson, CPNS dan PNS merupakan abdi negara yang terikat dalam aturan. Oleh karena itu harus mampu menjadi agen perubahan yang memiliki kreativitas dan inovasi dalam melihat kebutuhan masyarakat yang semakin berkembang. “Bagi CPNS yang sudah mendapatkan SK Pengangkatan untuk segera melapor ke SKPD terkait. Dan jangan sekalikali menggadaikan SK Anda di bank, karena akan merugikan diri sendiri,” tegas Mayulu. Oku, sapaannya, menambahkan, semua CPNS dan PNS untuk secepatnya bekerja di tempat masing- masing. “Dalam 2x24 jam sejak SK diterima, sudah harus kerja di lokasi yang ditempatkan,” ujarnya. (old/irz)
Dapat Terpencil, CPNS Mengeluh ADA-ada saja tingkah sejumlah CPNS angkatan 2009 dan 2010. Pasalnya, mereka terlihat kecewa saat menerima SK pengangkatan. Bukan apa-apa, yang mengeluh ini adalah mereka yang mendapat penempatan di wilayah terpencil seperti Desa Adow, Iligon, dan Lion. Desa-desa susah terjangkau alat komunikasi. “Adoh kasiang kita dapa tampa di Adow. Padahal kita suka di Dinas Pendidikan karena basic SPd,” ucap seorang CPNS, kemarin. Dengan wajah muram, kata CPNS lainnya, seharusnya penempatan pegawai baru disesuiakan dengan disiplin ilmu bukan hanya sekadar suka atau tidak suka. “Saya saja Sarjana Hukum tapi ditempatkan di Desa Mamalia. Jaraknya 80 kilometer dari Pusat Kota Molibagu,”ungkap Ridwan. Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Dra Silviah AW Van Gobel kepada wartawan menegaskan, setiap PNS harus siap ditempatkan dimana saja. “PNS adalah seorang abdi negara yang harus melayani kepentingan rakyat. Jadi jangan hanya suka senang,” tuturnya.(old/irz)
“PNS adalah seorang abdi negara yang harus melayani kepentingan rakyat. Jadi jangan hanya suka senang,” Dra Silviah AW Van Gobel Kepala BKD
Ada persoalan kemasyarakatan, atau peristiwa maupun kegiatan di sekitar lingkungan Anda? SMS atau Hubungi
MP
21
email: ham_mp@yahoo.com
RABU, 27 APRIL 2011
Art: Marchel Hormati
ILLEGAL LOGGING
Masa Depan Suram AKSI penebangan liar atau illegal logging di kawasan Hutan Produksi Terbatas (HPT) Desa Mooat, Kecamatan Modayag Induk, sulit diberantas. Sampai saat ini masih kedapatan bekas penebangan liar. Temuan ini diperoleh saat operasi Polisi Hutan (Polhut) Boltim bekerjasama dengan beberapa personil Polsek Modayag dan Koramil Modayag pekan lalu. Sejumlah warga menilai, operasi tim khusus seperti pekan lalu itu harus secara berkesinambungan. “Jika hanya satu kali saja, tidak efektif,” ujar salah satu PNS di Kantor Daerah Boltim. Camat Modayag Induk Drs Rusdi Gumalangit pun sependapat. Menurut Gumalangit, harus ada patroli rutin dari Polhut. “Sehingga para pembalak liar akan berpikir dua kali untuk melakukan aksinya,” katanya, Selasa (26/4) kemarin. Gumalangit pun meminta kepada warga sekitar hutan Mooat agar turut aktif menjaga kawasan hutan. “Karena jika pembalakan terus merajalela, maka kita semua yang akan menanggung akibatnya, terutama yang berada di sekitar kawasan,” jelasnya. Menurut Gumalangit, jika tidak ada kesadaran dan pembalakan terus terjadi, lima tahun ke depan akan ada banjir bandang hebat. “Maka, aparat desa sekitar juga, harus memberikan teladan. Jangan ternyata ada aparat desa yang terlibat,” tegasnya. (Tr-05)
TUTUP JALAN: Mobil kontainer milik PT ABM menutup jalan penghubung Boltim dengan Kotamobagu Selasa dini hari. Aktivitas kembali normal pagi hari kemarin.
Mobil ABM Kandas TUTUYAN— Cobaan tampaknya masih melilit PT Avocet Bolaang Mongondow (ABM). Saat menghadapi konflik dengan para buruh, tiba-tiba satu unit mobil kontainer milik ABM bernomor polisi DB 83150 CY, nyaris jatuh di jurang. Mobil yang diduga memuat material logam, kandas di ujung perkebunan Desa Tobongon, Kecamatan Modayag Induk. Kejadian yang terjadi sekira pukul 02.00 Wita, Senin (25/4) ini, disebabkan over kapasitas muatan. “Sebenarnya, konteiner ini hanya mampu memuat kapasitas 15 ton. Tapi ini muatannya sudah sampai 20 ton,” ujar salah satu karyawan ABM yang tak mau namanya dikorankan. Isi muatannya pun dirahasiakan sejumlah karyawan yang dimintai keterangan. Namun ada
bocoran isinya adalah obat-obatan kimia yang digunakan untuk mengolah hasil tambang. Akibat insident ini, jalur transportasi terhambat satu hari penuh. Hanya sepeda motor yang bisa lewat. Itu pun dengan cara meyisip di luar badan jalan. Untuk mobil, sampai pukul 01.00 Wita, Selasa (26/4) kemarin, baru bisa lewat, setelah alat berat PT ABM meminggirkan badan konteiner. Insiden ini pun sempat dimanfatkan beberapa warga untuk mendapatkan penghasilan. Dengan membantu melewatkan sepeda motor, diminta tarif Rp10.000 per motor. Kapolsek Modayag Romel Pontoh SIp, ketika dikonfirmasi, membenarkan peristiwa ini. Namun menurut Pontoh alasannya bukan karena kelebihan muatan. (tr-05/ham)
Penabrak Kritis, Yang Ditabrak Tewas Seketika
Guaan Menelan Korban TUTUYAN – Keluarga Floura Maria Tasik (58) histeris. Nyawa warga Desa Guaan melayang disambar sepeda motor Suzuki Smash, Senin (26/4) sekira pukul 19.30 Wita. Peristiwa lakalantas di Desa Guaan, Kecamatan Modayag
085240537110 08124481729
Induk memukul keluarga dan warga Guaan. Saksi mata mengatakan, peristiwa cepat ini terjadi saat sebuah sepeda motor Suzuki Smash, tanpa plat nomor, yang dikendarai KM alias Kifli, melaju dengan kecepatan
tinggi. Motor tak bisa dikendalikan sehingga menghantam Maria yang berdiri di pinggir jalan. Kejadian yang terjadi di dekat jembatan perbatasan antara Desa Guaan, Boltim, dengan Desa Sinisir, Modoinding, Minahasa Selatan
langsung menggemparkan. ‘’Motornya cepat sekali,’’kata seorang warga kepada aparat polisi. Maria langsung tewas di tempat. Sedangkan tersangka langsung dilarikan ke RS Datoe Binangkang, Kota Kotamo-
bagu, dalam kondisi kritis. Kapolsek Modayag Iptu Romel Pontoh SIp, ketika dimintai konfirmasi membenarkan kejadian tersebut. “Kami sudah melakukan olah TKP serta sudah mengamankan barang bukti,” katannya. (tr-05)
Landjar Murka Manajemen ABM Diminta Bertanggungjawab TUTUYAN – Setelah lama puasa bicara atas polemik PT Avocet Bolaang Mongondow (ABM) dan ratusan karyawannya, akhirnya Bupati Bolmong Timur Sehan Landjar angkat bicara. Bupati populis tapi kritis dengan masalah publik, terangterangan menegaskan dirinya kesal dengan sikap ABM yang tidak mengindahkan karyawannya. Pasalnya sudah seminggu lebih 410 karyawan ABM melakukan aksi mogok kerja, tapi belum ada tanggapan dari manajemen. Landjar menilai, manajemen ABM lalai dalam membayar pesangon karyawan yang sudah diatur dalam UU No 13. “Bahkan sudah diatur dalam perjanjian kerjasama yang ditandatangani manajemen sendiri,” tegasnya. Lanjut Landjar, dirinya pun siap untuk berjuang bersama karyawan ABM yang menuntut keadilan dan haknya. Sementara itu, R Matei, Ketua SPSI PT ABM, sekaligus yang memimpin masa aksi, mengaku mereka akan tetap melakukan aksinya dan menolak campur tangan pihak lain seperti LSM atau Ormas. “Kami hanya bernaung kepada Pemkab Boltim, karena kami berada di
Sehan Landjar
wilayah Boltim,” katanya, Selasa (26/4) kemarin. Sisi menarik lain, selama melakukan aksi, pihak karyawan mengisi waktu dengan berekreasi bersama di lokasi PT ABM. Ada yang bernyanyi tembang kenangan, ada yang main kartu, catur dan permainan hiburan lain. Bahkan direncankan besok, Kamis (28/4) para karyawan akan mengadakan makan bersama, kata Matei. Sementara itu, Humas PT ABM Isram Lomboan SE, ketika dimintai komentar tidak berkata banyak. “Masih dalam proses,” tulisnya dalam pesan singkat kepada wartawan koran ini,” katanya. (tr-05)
22 RABU, 27 APRIL 2011
Art: Marchel Hormati
Maret 2011
Informasi Harga Barang Kebutuhan Pokok Masyarakat di Pasaran Kotamobagu BAHAN POKOK Beras : - Super Win - Sultan Gula Pasir Minyak Goreng : - Bimoli - Mentega Blue Band Daging : - Sapi - Ayam Telur Ayam
BAHAN STRATEGIS Rp. Rp. Rp.
7.500 /Kg 6.350 /Kg 10.500 /Kg
Rp. Rp.
11.500 /Kg 32.500 /Kg
Rp. Rp. Rp.
65.000 /Kg 45.000 /Ekr 1.000 /butir
Susu : - Kental Manis - Dancow 400Gr Jagung Minyak Tanah Garam Beryodium
BPMD
Fasilitasi 23 PIK-R Baru PUSAT Informasi dan Konseling Remaja (PIK-R) yang berada di sekolah Madrasah Aliyah (MA) Kotamobagu dan SMA Kristen Kotamobagu, berjalan sukses. Menyusul, makin pahamnya remaja yang duduk dibangku Djelantik Mokodompit sekolah tentang bahaya narkoba, miras dan sex bebas. Kesuksesan ini mendorong sekolah lain untuk membentuk PIK-R. Menurut Kepala Badan Pemberdayaan Masyarakat Desa, Keluarga Berencana dam Pemberdayaan Perempuan (BPMD, KB dan PP) Drs Ruslan Ompig, pihaknya sudah mengirimkan surat ke semua sekolah dan perguruan tinggi di Kotamobagu, agar segera mempersiapkan siswanya untuk dilatih sebagai pendidik sebaya. “Kami sudah menyurat dan sudah ada respon dari beberapa sekolah dan perguruan tinggi,” kata Ruslan. Ia menyebutkan, dalam waktu dekat pihaknya akan fasilitasi pembentukan PIK-R di 22 SMP dan SMA, ditambah dengan PIK Mahasiswa, masingmasing di Universitas Dumoda Kotamobagu (UDK), Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Widya Dharma dan Sekolah Tinggi Ilmu Komunikasi (Stikom). “Target kami semua sekolah mulai dari SMP sampai SMA, Perguruan Tinggi, bahkan sampai ditingkatan desa/ kelurahan, mempunyai wadah PIK-R,” ujarnya. Wali Kota Kotamobagu Drs Djelantik Mokodompit turut memberikan apresiasi atas kesuksesan pelaksanaan program PIK-R. Ia pun berharap, kegiatan ini dapat terus ditingkatkan dan dikembangkan di masa mendatang. “Karena saat ini baru dua sekolah, ke depan sudah harus bisa dikembangkan di semua sekolah,” ujar Djelantik. (fir/art)
Rp. Rp. Rp. Rp. Rp.
7.250 26.250 2.200 3.450 9.500
/Kg /Kg /Kg /Kg /Kg
Tekstil : - Hero - Tetoron Tepung Terigu - Kompas - Gatot Sabun: - Lux - Lifeboy - Rinso
BAHAN BANGUNAN Rp. 13.500 /m Rp. 13.000 /m Rp. 7.000 /Kg Rp. 6.000 /Kg Rp. 2.100 /buah Rp. 1.850 /buah Rp. 14.800 /Kg
Kedelai Kacang Tanah Kulit Kacang Hijau Bawang Putih Bawang Merah Cabe Rawit Cabe Merah Lada/ Merica Pupuk : - Urea - TSP
Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp.
6.000 10.000 15.000 25.000 25.000 60.000 15.000 50.000
/Kg /Kg /Kg /Kg /Kg /Kg /Kg /Kg
Rp. 60.000 /karung
Semen : - Tiga Roda - Tonasa Seng Gelombang Tripleks Cat : - Glotex - Metrolite - Kembang Paku Seng
Sumber :
HASIL PERTANIAN
Rp. Rp. Rp. Rp.
59.000 58.000 34.000 39.000
/sak /sak /lbr /lbr
Rp. Rp. Rp. Rp.
36.500 17.500 17.500 20.000
/Kg /Kg /Kg /Kg
Besi Beton : - 6 mm - 8 mm - 10 mm - 12 mm Paku Biasa 1/5 cm
Rp. Rp. Rp. Rp. Rp.
28.000 44.000 65.000 95.000 15.000
/ujung /ujung /ujung /ujung /ujung
Kopra Ke 15% Cengkih Vanili: - Basah - Kering Coklat Kopi Biji
Rp. 6.500 /Kg Rp.75.000 /Kg Rp. Rp. Rp.16.000 /Kg Rp.16.000 /Kg
Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kota Kotamobagu tahun 2011
Bakal Ikut Jejak Pemprov Sulut 2009-2010 Terbaik II Nasional METAMORFOSIS: Ulat bulu yang sudah berubah menjadi pulpa dan siap menjadi kupukupu. Tampak, pulpa yang dipegang salah satu warga.
Kotamobagu Zona Merah Malaria KOTAMOBAGU—Dinas Kesehatan (Dinkes) Kotamobagu melansir, dari 15 daerah Kabupaten/Kota se Sulut, Kotamobagu merupakan salah satu daerah dari sembilan daerah yang masuk kategori zona merah atas penyebaran penyakit malaria. Sisanya, masuk dalam kategori zona kuning atau sedang. Zona merah atau tingginya potensi penyakit malaria ini dinilai, semua masyarakat Kotamobagu sudah pernah terpapar (terserang, red) penyakit malaria. “Penilaian ini dilakukan Kementerian Kesehatan (Kemenkes). Di Sulut belum ada daerah aman malaria. Paling banyak masuk zona merah,” kata Kepala Bidang (Kabid) Pencegahan, Penanggulangan Penyakit dan Wabah, Dinkes Kotamobagu, Apek Dg Mangati SKM MKes, Selasa (26/4) kemarin. Menurutnya, Dinkes Kotamobagu sudah melakukan kegiatan pemetaan daerah epidemik malaria di Kotamobagu. Pemetaan itu dilakukan
melalui pengambilan sampel darah. Diperoleh hasil, dari sekira 1.713 orang diperoleh sekira 10 penderita malaria. “Ini merupakan pemetaan 2010. Perbandingan tersebut belum bisa dijadikan standar baku,” ujar Mangati. Wilayah penyebaran malaria di Kotamobagu, umumnya di daerah pinggiran. Hal ini dipicu kondisi lingkungan yang banyak air, yakni persawahan. Di daerah lembab dan berair tersebut, jentik nyamuk pembawa penyakit malaria mudah berkembang biak. “Seperti di daerah Kotobangun, Poyowa, Kopandakan dan Motoboi,” sebutnya. Mangati menjelaskan, di 2011 ini ada perubahan sistem pengobatan, termasuk obat yang dipakai. Tahun lalu pengobatan dilakukan dengan cara klinis, yakni mencegah penyebaran penyakit malaria masyarakat diminta meminum obat untuk meningkatkan kekebalan tubuh. (fir/art)
KOTAMOBAGU—Pemerintah Kota (Pemkot) Kotamobagu mempunyai keinginan untuk mengikuti jejak Provinsi Sulut. Yakni, ingin memperoleh prestasi dalam pengelolaan keuangan daerah dengan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dan juga keinginan untuk memperoleh prestasi dalam penyelenggaraan pemerintahan daerah otonomi daerah. Sebagaimana pengumuman peringkat penyelenggaraan pemerintahan kota daerah otonomi baru hasil pemekaran 1999 hingga 2009 (tahun pertama), Kotamobagu masih berada di posisi 21 nasional dengan poin 40,57. Data dari Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) melalui Bagian Tata Praja, Pemkot Kotamobagu, penilaian tahun kedua, 2009, Kotamobagu masuk kategori sedang dengan poin 62,3. Dan di tahun ketiga 2010, langsung naik ke peringkat 2 nasional dengan poin 78,5. “Kami ikuti langsung di Bogor dan kami menerima daftar peringkat. Untuk 2010, Kotamobagu peringkat 2 nasional mencakup 29 daerah otonomi baru,” kata Kabag Tata Praja Bambang Ginoga SE. Dijelaskannya, Kotamobagu saat evaluasi penyelengaraan pemerintahan kota daerah otonomi baru (DOB) hanya terpaut 0,3 poin dengan peringkat
I nasional, yakni Kota Kubu Raya yang mendapat poin 78,8. Nilai tersebut juga mendudukkan Kotamobagu sebagai daerah terbaik dalam penyelenggarahan pemerintah di Sulut. “Ini merupakan prestasi terbaik dari Kotamobagu,” ujarnya. Bahkan menurut Bambang, untuk penilaian tahun ke empat (2011) ini, Kotamobagu sudah menyelesaikan pengisian kuisioner penyelenggaraan pemerintahan dan siap dimasukkan. Direncanakan akhir Mei mendatang tim dari Direktorat Jenderal (Ditjen) otonomi Daerah (Otda) akan turun melakukan verifikasi atas data yang dimasukkan. “Kami sebagai daerah pertama yang akan dinilai Ditjen Otda,” sebutnya. Sementara Kasubag Pemerintah Rio Lombone mengatakan, kuesioner Otda tersebut terdiri dari 10 indikator sebagai bahan penilaian, yakni penyusunan perangkat daerah, pengisian personil termasuk anggota DPRD, penyelenggaraan urusan wajib dan pilihan, pembiayaan, pengalihan asset dan dokumen, penetapan batas wilayah, tersedianya sarana dan prasarana pemerintah, penyesuaian RUTRW dan pemindahan Ibukota. “Indikator ini juga berdasarkan Permendagri Nomor 23/2010,” tandas Rio. (fir/art)
23 RABU, 27 APRIL 2011
Art: Marchel Hormati
INSPEKTORAT
Diganjar Penghargaan DI tengah sorotan miring yang dialamatkan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK), atas kinerja keuangan Pemkab Bolmong, Jafar Paputungan, selaku kepala Inspektorat Daerah (Irda) Kabupaten Bolaang Mongondow (Bolmong) mengaku mendapatkan penghargaan dari Yayasan Citra Prestasi Anak Bangsa, atas profesionalitas kerjanya. Melalui bagian humas diinformasikan, Djafar pernah menerima penghargaan sebagai Top Executive dan Profesional Award 2010 oleh Citra Prestasi Anak Bangsa. Sebelumnya penghargaan diterima Jafar dalam Peran dan Fungsi Aparat Pengawasan Internal Pemerintah (APIP) dan Lembaga Pemeriksa dari Sektor Development Project (STARSDP). Awal Mei mendatang, Djafar direncanakan terbang ke Jakarta untuk menerima penghargaan dari Yayasan Citra Prestasi Anak Bangsa di Kirana Ballroom Kartika Chandra Hotel Jakarta. “Memang saya sendiri tidak pernah menyangka menerima penghargaan ini. Apalagi penilaiannya sangat independen,” kata Djafar, kemarin.(fir)
Ketentuan Mendirikan Pasar Tradisional 1. Lokasi Pendirian Pasar Tradisional Wajib Mengacu Pada Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten/Kota, dan Rencana Detail Tata Ruang Kabupaten/Kota, Termasuk Peraturan Zonasinya. 2. Memperhitungkan kondisi sosial ekonomi masyarakat dan keberadaan Pasar Tradisional, Pusat Perbelanjaan dan Toko Modern serta Usaha Kecil, termasuk koperasi, yang ada di wilayah bersangkutan. 3. Menyediakan areal parkir, paling sedikit seluas kebutuhan parkir 1 (satu) buah kendaraan roda empat untuk setiap 100 m luas lantai penjualan pasar tradisional. 4. Menyediakan fasilitas yang menjamin Pasar Tradisional yang bersih, sehat (hygienis), aman, tertib, dan ruang publik yang nyaman. Sumber: Dinas Pasar Bolmong
MK Penentu Masa Depan Bolmong MMS Cemas Hasil Putusan, Ingatkan Kamtibmas
TEGANG: Bupati Bolmong terpilih Salihi Mokodongan didampingi tim pendukung saat pleno penetapan suara Pemilukada Bolmong di Lolak dua minggu lalu.
Bidik Pasar Percontohan BOLMONG — Pasar percontohan menjadi perhatian dari Peme-rintah Kabupaten (Pemkab) Bolaang Mongondow (Bolmong). Program dari Kementerian Perdagangan (Kemendag) akan memilih 10 pasar di setiap kabupaten se Indonesia untuk dijadikan pasar percontohan. Kepala Dinas Pasar Bolmong Dondo Mokoginta SH, mengaku sampai saat ini Bolmong belum termasuk dalam 10 pasar di Indonesia yang dijadikan percontohan. Tetapi, ke depan pihaknya optimis bisa terpilih dan menjadi pilot projek. “Saat ini ada sekira enam pasar tradisional di
Bolmong yang masuk dalam tahap penataan dan pembinaan, untuk diikutkan dalam pemilihan pasar percontohan,” ujarnya. Ia menyebutkan, keenam pasar tersebut, masingmasing Pasar Imandi, Ibolian, Doloduo, Lolak, Inobonto dan Pasar Poigar. Penataan dan pembinaannya diprioritaskan bagi para Pedagang Kaki Lima (PKL) dan pedagang Asongan. “Langkah ini dilakukan agar mereka dapat menjajakan dagangan di tempat yang telah disediakan, baik di dalam maupun di luar pasar,” kata Dondo. Mantan Kadis Perhubungan itu
kembali menjelaskan, dalam menjalankan program tersebut, telah didasarkan pada Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 112/2007 tentang Penataan dan Pembinaan Pasar Tradisional, Pusat perbelanjaan dan Toko Modern. Kemudian, Peraturan Menteri Perdagangan (Permendag) Nomor:53/M-DAG/PER/12/2008 tentang Pedoman Penataan dan Pembinaan Pasar Tradisional, pusat perbelanjaan dan toko modern, serta Peraturan Daerah (Perda) Kabupaten Bolmong Nomor 25/2010 tentang Retribusi Pelayanan Pasar. (fir)
BOLMONG — Besok, Kamis (28/4) siang, ratusan ribu warga Bolaang Mongondow (Bolmong) akan mengetahui kepada siapa Mahkamah Konstitusi (MK) akan ‘berpihak’. Proses persidangan yang telah berlangsung sekira dua pekan di Mahkamah Konstitusi (MK), akan berakhir Kamis di meja majelis hakim MK yang dipimpin Machfud MD Cs. ‘’Kita lihat saja besok, apakah pak Salihi dan Yanny Tuuk atau penggugat ADM dan Suharjo,’’ kata Abdul Bahri Kobandaha via email melalui grup Pinatoba. Sementara itu. Bupati Bolmong Marlina Moha Siahaan (MMS) pun mengingatkan, untuk tetap menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. “Saya selaku Bupati Bolmong meminta Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (dahulunya namanya Muspida, red) dan warga untuk menjaga keamanan, karena apapun putusan MK, sifatnya baik bagi seluruh masyarakat,” pesan MMS melalui Bagian Humas, kemarin. Sampai saat ini dirinya (MMS) bersyukur situasi di Bolmong tetap aman dan kondusif. Ini membuktikan masyarakat sudah sadar akan proses demokratisasi yang sedang berlangsung di Negara ini, khususnya di Bolmong. “Bolmong memang harus memberikan contoh yang baik, yakni masyarakat yang menghormati putusan hukum,” katanya. MMS juga berharap, pihak aparat kepolisian
Marlina Moha Siahaan
bisa bekerjasama dengan semua untuk memastikan kondisi keamanan yang kondusif. “Saya sangat berharap pihak kepolisian sebagai mitra pemerintah daerah untuk memaksimalkan fungsinya menjaga keamanan daerah, dan saya sangat yakin Pak Kapolres dan jajarannya akan bekerja profesional dalam menjaga keamanan menjelang putusan MK,” urainya. Sebelumnya juga seruan untuk menjaga situasi damai dan aman disampaikan Ketua DPRD Bolmong Abdul Kadir Mangkat SE. “Yang pasti pembacaan Perkara Hasil Pemilihan Umum Kepala Daerah (PHPU) direncanakan Kamis besok. Untuk itu, warga harus ikhlas menerima apapun keputusan di MK,’’ katanya. Sementara itu, Kapolres Bolmong AKBP Enggar Brotoseno SIk meski belum dapat dikonfirmasi, namun dalam beberapa pertemuan, dirinya mengatakan, kamtibmas sudah menjadi program utama kepolisian. (fir)
24 RABU, 27 APRIL 2011
Lestarikan Adat Gelar Seminar Sehari
Hamdan Datunsolang
BOROKO—Bupati Bolmut Drs Hi Hamdan Datunsulang, Selasa (26/4) kemarin membuka pelaksanaan seminar adat dan budaya di kabupaten Bolmut. Seminar sehari yang digelar di rumah makan Angel II kecamatan Bolang itang Barat itu dihadiri salah legislator Sulut Hi Akbar Datunsolang SH dan Hi Farid Lauma, dan Ketua Lembaga Adat Sulawesi Utara (Sulut), DR Reiner E Ointoe. Menurut Ketua Panitia Pelaksana Drs Gusnar Gobel kegiatan ini untuk membahas aliansi adat dengan maksud menyatukan peresepsi nilainilai adat dari dua kerajaan yakni Kerajaan Bintauna dan Kerajaan Kaidipang Besar.
Selain itu, bertujuan untuk melestarikan nilai-nilai adat Bolmut yang religius sesuai dengan grand strategi daerah. “Dalam menjalankan pemerintahan harus bertolak belakang dari adat istiadatnya, sehingga melalui kegiatan ini dapat dikaji berbagai persepsi adat istiadat di daerah ini,” jelasnya. Sementara Bupati Drs Hamdan Datunsolang MM dalam sambutanya menyabut positif kegiatan ini. bahkan masyarakat diimbau ikut mendukung mensukseskan seminar adat ini. “Saya sangat memberikan apresiasi pada pelaksanaan kegiatan seminar adat ini, sebab melalui seminar adat kita akan bangun fondasi dan nilai yang kuat,” ujarnya. Lanjut bupati pertama pilihan rakyat Bolmut ini, pada saatnya nanti adat ini jangan sampai terbawa arus globalisasi. Perlu dilakukan kajian yang matang modern tanpa menghilangkan nilai budaya. “Melalui seminar adat diharapkan semua presepsi, perbedaan bisa disatukan dan nantinya akan menjadi perekat diantara masyarakat Bolmut yang memiliki beragam budaya yang berbudaya, tanpa ada yang dimarginalkan,” pungkas Datunsolang.(kly/ayi)
Art: Alfian Tinangon
Pembangunan LP Direspon Pemkab Siapkan Lahan BOROKO—Perjuangan Dekab Bolmut menyiapkan infrastruktur lintas departemen di Kabupaten Bolmut membuahkan hasil. Buktinya, kunjungan kerja untuk mengkonsultasikan pembangunan Kantor Polres, Kantor
Kejaksaan dan Pertanahan, termasuk Lembaga Pemasyarakatan (LP) diterima. “Pemerintahan pusat melalui Kementrian Hukum dan HAM telah merespon pendirian kantor tersebut,” ujar Ketua Dekab Bolmut Karel Bangko SH. Kunjungan yang dilaksanakan sejak pekan lalu itu diikuti personil Komisi III Dekab Bolmut. Menurut Sekretaris Dewan (Sekwan) Irma Ginoga
SPd, pada dasarnya kunjungan tersebut, pihak kementrian memang sudah siap memfasilitasi Pemkab Bolmut untuk pembangunan LP, termasuk Pengadilan Negeri (PN), dan Kejaksaan. “Syarat yang diminta, hanya menyiapkan lahan untuk pembangunan lokasinya harus strategis atau berdekatan satu sama lain antara lembaga-lembaga hukum yang ada di satu daerah. “Mereka sangat merespon adanya pem-
bangunan lembaga hukum ini,” tambah Ginoga. Lanjutnya, Pemkab sendiri memang telah menyiapkan lahan untuk pembangunan perkantoran tersebut. Dengan adanya konsultasi itu, besar kemungkinan Bolmut akan dibangun lembagalembaga hukum ini sebagaimana syarat sebuah kabupaten. “Lokasi pembangunan sudah siap jadi tinggal tunggu realisasinya saja,” tutupnya.(kly/ayi)
Karel Bangko
Pemkab Diminta Budidaya Kelapa
PERLU PEREMAJAAN: Budidaya pohon kelapa sangat mendesak dilakukan apalagi penebangan pohon kelapa ini belakangan gencar dilakukan masyarakat. Tampak salah seorang petani kelapa sedang dilokasi budidaya bibit pohon kelapa.
BOROKO—Perlahan namun pasti Sulut yang dikenal dengan daerah Bumi Nyiur Melambai bakal sirna. Pasalnya, ratusan batang pohon kepala yang ada di Kabupaten Bolmut setiap hari ada penebangan pohon kelapa untuk di jual keluar daerah. Menurut Alfi Basri, warga Bolmut jika ini dibiarkan, kedepan Bumi Nyiur Melambai tinggal nama saja. Sebab kayu-kayu kelapa hasil olahan masyarakat hanya dinikmati oleh daerah luar padahal kayu tersebut sudah menjadi komoditi dunia yang dinikmati oleh mancanegara dengan nilai jual yang tinggi.
“Harusnya pohon kelapa ini diremajakan. Jika memungkinkan untuk ditebang mungkin karena masa produksi kelapa tersebut telah habis,” Basri. Ia mendesak Pemkab agar mengeluarkan larangan penebangan apalagi hingga menjual hasil olahan kayu kepala ke luar daerah. “Di daerah kita ini, banyak tukang yang bisa mebuat perabotperabot rumah tangga ataupun perhiasan lainya, sehingga kayu kelapa bisa kita produksi sendiri dan ini akan menambah pendapatan serta membuka lapangan pekerjaan baru bagi masyarakat,” tuturnya.(kly/ayi)
Ada persoalan kemasyarakatan, atau peristiwa maupun kegiatan di sekitar lingkungan Anda?
MP
25
SMS atau Hubungi
0813 4012 0331
RABU, 27 APRIL 2011
Art: rusman linggama
BOULO-VUYU
35 Peserta Digodok TAHAPAN pemilihan Boulo-Vuyu (PutraPutri) Bolmut 2011, Senin (25/4) lalu mulai dilaksanakan Dinas Perhubungan, Pariwisata, Komunikasi dan Informasi Bolmut. Para peserta mulai diberikan materi mengenai pariwisata dan budaya serta kepemudaan. Jumlah peserta pada tahun ini yakni 18 putri dan 17 putra. “Ini merupakan tahapan dari pemilihan BouloVuyu. Dan para peserta diwajibkan untuk mengikutinya,” kata Ketua Panitia Pelaksana Welem B Kallo, kemarin. Kegiatan untuk memilih duta-duta pariwisata Bolmut ini mulai diperkenalkan dunia pariwisata. “Mereka nantinya akan menjadi duta-duta pariwisata Bolmut,” tambah Welem. Para peserta mendapatkan materi pariwisata dan kebudayaan yang diberikan langsung Kabid Pariwisata Idris Patadjenu serta organisasi Kepemudaan oleh Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI).(kly/ayi)
Ulat Bulu Cemaskan Warga Dispertanak Lakukan Penyemprotan
istimewa
DIMUSNAHKAN: Salah satu cara untuk memusnahkan perkembangan ulat bulu dengan penyemprotan.
BKDD Buka Pendaftaran Praja IPDN
DUTA WISATA: Boulo-Vuyu 2010 bersama Kadis PPIK
UNTUK meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia putra dan putri di Kabupaten Bolmut diberikan kesempatan emas. Melalui Badan Kepegawaian dan Diklat Daerah (BKDD) Bolmut membuka pendaftaran calon praja Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) 2011. “Jadi siswa-siswi yang nantinya selesai dalam jenjang pendidikan Sekolah Menengah
Atas dan sederajat diberikan kesempatan ikut pendaftaran IPDN,” ujar Kepala BKDD Jusuf Lakoro, melalui Kepala Sub Bidang (Kasubid), Diklat Struktural Fungsional dan Teknis Samidin Korompot, kemarin. Persyaratan calon adalah lulusan SMA sederajat 2009-2011, nilai minimal 7,0, tinggi minimal pria 160 cm dan perempuan 155 cm,
dengan usia 18-21 tahun. “Pendaftaran langsung melalui BKDD dan seleksi berkas akan dimulai pada 2-15 Mei mendatang,” tuturnya. Selain itu, khusus siswa-siswi kelas tiga SMA sederajat yang masih mengikuti ujian dan menunggu hasil bisa mendaftar melalui lampiran surat pernyataan yang ditandatangani kepala sekolah yang bersangkutan. (kly/ayi)
BOROKO—Ribuan ekor ulat bulu yang diduga berkembang biak di Desa Kuala membuat warga cemas. Pasalnya, baru-baru ini ulat-ulat bulu ini sempat menyerang Desa Iyok Kecamatan Bolang Itang Barat, kini mereka ada di sejumlah pohon di Sekolah Dasar (SD) II Desa Kuala, Kecamatan Kaidipang. “Ada sekira ribuan ekor ulat bulu berkembangbiak di pohon-pohon ini sehingga membahayakan penduduk sekitar,” ujar Arifin Bolota, warga sekitar. Berdasarkan pantauan wartawan koran ini, ulat bulu ini memadati tiga pohon di sekolah tersebut. Bahkan, akibat tiupan angin para ulatulat bulu ini berhamburan ke halaman sekolah, sehingga menimbulkan bahaya bagi warga sekitar karena bisa menimbulkan penyakit kulit. “Pada saat awal perkembangan ulat bulu ini terjadi sekitar tiga
hari lalu dan semakin lama semakin banyak. Saat ini, ulat bulu ini bisa menimbulkan gatal-gatal bagi kulit,” jelas Bolota. Dinas Pertanian, Peternakan dan Kehutanan (Dispertanak) Bolmut dalam mengantisipasi bahaya perkembangan ulat bulu itu, langsung melakukan penyemprotan. Menurut Kepala Dispertanak Ir Djakaria Babay, pihaknya sudah turun langsung ke lokasi untuk melakukan pemberantasan. “Ada beberapa personil yang telah melakukan penyemprotan untuk untuk membasmi hewan ini,” tukas Babay. Ia menjelaskan, penyebab timbulnya ulat bulu dipicu oleh curah hujan hujan yang cukup tinggi. Namun ketika musim panas tiba dengan sendirinya perkembangan hewan ini akan musnah. “Dalam ilmu biologi evolusi kupu-kupu bertelur di saat curah hujan yang cukup tinggi. Hewan ini sebenarnya tidak berbahaya karena nanti tidak lama lagi akan menjadi kepompong dan selanjutnya menjadi kupu-kupu,” pungkasnya.(kly/ayi)
CMYK
26
Ada persoalan kemasyarakatan, atau peristiwa maupun kegiatan di sekitar lingkungan Anda?
MP
RABU, 27 APRIL 2011
PERDA
Pemkot Siapkan untuk Retribusi SATUAN Kerja Perangkat Daerah (SKPD yang ada di Tomohon terutama penghasil Pendapatan Asli Daerah (PAD) diminta kreatif. Asisten Administrasi Umum Pemerintah Kota (Pemkot) Ir Ervinz Liuw berharap, SKPD bisa mengErvinz Liuw hasilkan sumbersumber pendapatan baru untuk mendongkrak PAD di 2011. “Untuk SKPD harus optimis mencapai target sekira 8,1 miliar di 2011 karena PAD kita masih tergolong kecil jika dibandingkan dengan Dana Alokasi Umum (DAU) yang diberikan pemerintah pusat sekira 247 miliar,” tegas Liuw. Dirinya menjelaskan nanti juga akan dikaji Peraturan Daerah (Perda) yang tidak bertentangan dengan Peraturan Pemerintah dalam hal menarik retribusi. Pastinya, jika akan diusulkan Perda baru untuk menarik retribusi dalam rangka peningkatan PAD, sudah harus dikaji SKPD bersangkutan untuk diusulkan ke DPRD Tomohon. “Setiap pungutan atau pun retribusi harus ada payung hukum berupa Perda yang mengaturnya,” pungkasnya. (vip/syl)
BKD
Siap Sosialisasikan PP 53/2010 BADAN Kepegawaian Daerah (BKD) Tomohon getol untuk membina kalangan Pegawai Negeri Sipil (PNS). Sebab itu, BKD pun merencanakan akan mensosialisasikan PP 53/ 2010 tentang Disipilin PNS. “Akan kita sosialisasikan peraMasna Pioh turan pemerintah ini yang melibatkan seluruh sekretaris SKPD, badan, kantor, kecamatan hingga kelurahan,” terang Kepala BKD Tomohon Masna Pioh yang juga Mantan Camat Tomohon Selatan ini. Rencana sosialisasi BKD ini pun seiring dengan tekad Plt Wali Kota Tomohon Jimmy Feidie Eman SE Ak yang menginginkan PNS memiliki disiplin penuh. Eman pun dalam berbagai kesempatan menegaskan PNS yang ada di jajaran Pemkot Tomohon mutlak menaati PP 53/2010 dan tidak boleh dilanggar oleh siapapun. Diketahui, untuk Satuan Kerja Perangkat Dinas (SKPD) yang banyak mengoleksi PNS malas di 2010 silam berasal dari Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika (Dishubkominfo) yang saat itu masih dipimpin Ruddy Tangkawarouw, SH. (vip/syl)
SMS atau Hubungi
0813 4059 5986 Budi Santoso
Guru Non PNS Bakal Disertifikasi Daerah Pertama Usulkan ke Pusat
PELANTIKAN: Ketua PDIP Tomohon Dra Vonny Paat (berdiri di mimbar) melantik pengurus PDIP di 44 kelurahan disaksikan Plt Ketua PDIP Sulut (berdiri/ kanan) dan Sekretaris PDIP Tomohon Johanis Wilar (berdiri/ujung kiri).
Kader PDIP Tomohon Rapatkan Barisan TOMOHON- Kader Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Tomohon diminta merapatkan barisan untuk menghadapi Pemilihan Umum (Pemilu) 2014. “Sebagai kader harus tampil simpatik di tengah-tengah masyarakat dan memberikan teladan yang baik,” ungkap Plt Ketua PDIP Sulut Olly Dondokambey, di hadapan ratusan kader banteng saat pelaksanaan musyawarah anak cabang, di Aula Tunas Karya Paslaten Tomohon, Selasa (26/4), kemarin. Dondokambey pun menegaskan sebagai kader PDIP harus berbangga dengan sikap konsistensi partai yang beroposisi dengan pemerintah pusat demi membela masyarakat kecil. Terbukti, saat Puan Maharani yang tidak lain anak dari Ketua Umum Dewan Pimpian Pusat (DPP) PDIP Megawati Soekarno Putri, ditawarkan posisi menteri tapi tidak digubris. “Ibu Mega tidak tergoda dengan jabatan semata dan ini menjadi
suatu kebanggan PDIP sebagai partai oposisi. Sebab itu, bagi pengurus baru yang dilantik untuk membangun kebersamaan dan persatuan serta saling menghormati antara senior dan junior,” tambah politisi ulung PDIP ini. Sementara itu, Ketua PDIP Tomohon Dra Vonny Paat melalui Sekretaris PDIP Tomohon Johanis Wilar SE memaparkan sudah dilantik pengurus baru di empat kecamatan, yakni Ketua Pimpian Anak Cabang (PAC) Tomohon Barat Feiby Simbar dan Sekretaris Drs Yani Karamoy, Ketua PAC Tomohon Timur Charles Johanes dan Sekretaris Novri Makalew, Tomohon Selatan Siti Aliyah dan Sekretaris Boy Mawuntu, Ketua PAC Tomohon Tengah Gerson Wondal dan Sekretaris Frans Pandeirot. Pelantikan sendiri dilakukan Wakil Ketua PDIP Sulut Djendri Keintjem, SH. “Untuk pemilihan Tomohon Utara masih diskors sambil menunggu waktu yang tepat,” tutup Wilar. (vip/syl)
DPPKAD Ingatkan Laporan Bulanan TOMOHON- Dinas capaian,” tegas Kepala Pendapatan, Pengelola KeDPPKAD Tomohon Ir Harold uangan dan Aset Daerah Lolowang MSc. (DPPKAD) Tomohon terus DPPKAD sendiri melebihi membenahi pengadministarget pencapaian PAD di trasian pelaporan keuangan, triwulan I dan menembus khususnya bagi Satuan angka 26,26 persen. Target Kerja Perangkat Daerah 2011 sekira Rp5.572.372.100, (SKPD) penghasil Penmampu dicapai Rp1.474. dapatan Asli Daerah (PAD). 518.366 terhitung 18 April Makanya, DPPKAD terus 2011. Terkait dengan prestasi mengingatkan SKPD pengini diapresiasi Plt Sekkot hasil PAD untuk konsisten Harold Lolowang Tomohon Drs Arnold Poli SH membuat laporan bulanan MAP, Poli memberikan penuyang ada. “Paling lambat tanggal 10 setiap turan. “Tentunya jika mencapai target hingbulan sesudahnya, bendahara SKPD ga akhir tahun akan ada penghargaan bagi penghasil PAD wajib melaporkan penSKPD bersangkutan,” ungkap Poli. (vip/syl)
TOMOHON—Perhatian Pelaksana Tugas (Plt) Wali Kota Tomohon Jimmy Feidie Eman SE Ak untuk peningkatan kualitas guru di kota bunga tak diragukan lagi. Buktinya, Pemerintah Kota (Pemkot) melalui Dinas Pendidikan Nasional, Pemuda dan Olahraga (Diknaspora) Tomohon telah mengusulkan guru Jimmy Feidie non PNS untuk disertifikasi ke Kementerian Pendidikan Nasional (Kemendiknas). “Guru non PNS masuk dalam program sertifikasi dan Tomohon merupakan kabupaten/kota yang pertama mengusulkannya ke pusat,” terang Kepala Diknaspora Tomohon Drs Wendy Karwur. Karwur menjelaskan pemerintah tidak membeda-bedakan antara guru PNS dan bukan. Untuk peningkatan Sumber
Eman
Daya Manusia dan juga tingkat kesejahteraan, keduanya ingin disejahterakan. Ini karena peranan guru termasuk yang terdepan mencerdaskan generasi penerus. “Nantinya ada sekitar 157 kuota guru sertifikasi yang sudah ditetapkan pemerintah pusat dan guru non PNS sudah termasuk didalamnya,” sambung mantan Kepala Badan Kesbangpol dan Linmas Tomo-
hon ini. Sementara itu, pemerhati pendidikan Marcia Watulingas MPd menegaskan adanya program sertifikasi bagi guru non PNS diharapkan akan menjadi dorongan bagi kabupaten/kota lainnya untuk mengusulkan hal yang sama. “Langkah yang ditempuh Pemkot melalui Diknaspora Tomohon harus menjadi contoh bagi kabupaten/kota lainnya di Sulut,” tutupnya. (vip/syl)
Kuota Guru Sertifikasi 2011 Jenjang Jumlah PNS Jumlah Non PNS Jumlah TK
20
2
SD
90
90
SMP
20
1
21
SMA
4
4
8
SMK
2
6
8
SLB
6
2
8
142
15
157
TOTAL
22
Ada persoalan kemasyarakatan, atau peristiwa maupun kegiatan di sekitar lingkungan Anda?
MP
27
SMS atau Hubungi
0813 4009 0044
RABU, 27 APRIL 2011
Budi Santoso
PD KLABAT
Siap Kelola Retribusi Sampah PERUSA-HAAN Daerah (PD) Klabat terus mematangkan persiapan penge-lolaan sampah dan kebersihan untuk retribusi-nya. Ini merujuk pada Perda Ka-bupaten Minut sebelumnya, dan berdasar-kan rekomendasi yang dimasuk-kan dalam pengusulan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) retribusi yang kini tengah dibahas Dekab. “PD Klabat akan berbuat yang terbaik dalam mengelola retribusi agar persoalan sampah dan kebersihan di Minut bisa lebih maksimal. Ini juga terkait dengan mempertahankan Piala Adipura,” ujar Dirut PD Klabat Aron J Wagey. Apa yang menjadi keinginan PD Klabat untuk memajukan Minut menyangkut masalah kebersihan, mendapat respon positif masyarakat. Warga meminta agar dalam pembahasan Perda retribusi yang saat ini sedang dilakukan Dekab dan Pemkab, bisa menyerahkan pengelolaannya ke PD Klabat. “Alangkah baiknya persoalan sampah dan kebersihan maupun retribusinya, dikelola PD Klabat agar lebih optimal. Apalagi saat ini PD Klabat terus melakukan berbagai terobosan guna memajukan Minut,” pungkas Ales warga Airmadidi. “Yang pasti dalam mendukung semua program dan kegiatan pemerintah, PD Klabat akan selalu berbuat yang terbaik demi kemajuan dan kesejahteraan Minut. Apalagi, di setiap program kerja PD Klabat masalah sampah dan kebersihan menjadi fokus utama dalam hal penataan pasar. Kalau diberikan tanggung jawab mengelola retribusi sampah dan kebersihan, kami akan memberikan yang terbaik,” janji Wagey. (sky/hjt)
Bupati Minta Tunda Pengusulan NIP FMT Tinjau UN di SMP Treman KAUDITAN—Selaku wakil rakyat Minahasa Utara (Minut) Fransisca Magdalena Tuwaidan (FMT) melakukan peninjauan pelaksanaan Ujian Nasional (UN) tingkat SMP hari kedua di SMPN 2 Kauditan di Treman, Selasa (26/4). Sekira pukul 07:30 Wita, FMT yang merupakan alumni SMPN 2 Kauditan di Treman itu, meninjau UN dan memberikan semangat kepada 70 siswa peserta. Menurut Tuwaidan, pelaksanaan UN di hari kedua dengan mata pelajaran Matematika harus mampu dilewati siswa. Tidak BERI SUPPORT: Fransisca Magdalena Tuwaidan menyemangati perlu kuatir karena dengan bekal 70 siswa peserta UN SMPN 2 Kauditan di Treman, kemarin. proses belajar sebelumnya di sekolah, pasti siswa-siswi di SMPN 2 Kauditan di Treman bisa meraih hasil yang maksimal. pungkasnya. “Diharapkan penyerapan ilmu pengetahuan yang Disatu sisi, Kepsek SMPN 2 Kauditan di Treman sudah didapat harus dituangkan dalam UN,” jelas Amelia Ganda SPd menyatakan, sekolah ini menjadi Etha, sapaan akrabnya. Dia menambahkan, selaku satu-satunya di kecamatan Kauditan yang anggota DPRD Minut, dia optimis siswa dapat lulus merupakan sekolah berstandar nasional, dan tahun semua, dan untuk SMPN 2 Kauditan di Treman harus depan direncakan sudah menjadi sekolah rintisan bisa meraih nilai tertinggi. bertaraf internasional. “Tenaga pengajar berharap Etha berkata Pendidikan di Minut saat ini perlu semua siswa ini dapat menjawab semua soal UN, dan dipacu, “Nantinya ke depan Dekab Minut akan hasilnya bisa maksimal, sehingga selain siswa yang berjuang agar demi peningkatan pendidikan di Minut bangga, sekolah pun demikian,” pungkas Ganda, dapat dialokasikan anggaran yang lebih banyak,” kemarin.(sky/hjt)
Warga Kema 3 Protes ke DPRD AIRMADIDI—Hasil Pemilihan Hukum Tua (Pilhut) Desa Kema 3 pekan lalu, menyisakan kekesalan bagi warga. Pasalnya, Pilhut tersebut dilaksanakan dengan menabrak aturan. “Kami warga sudah melaporkan ke Dewan Minut
terkait Pilhut Kema 3. Kami rasa panitia harus diganti dan dilakukan Pilhut ulang,” ujar Rasyid, warga Kema 3. Terkait itu, DPRD Minut segera melakukan tindakan tegas. Sekretaris Komisi A DPRD Minut Husein Tuahuns
menyatakan, dalam waktu dekat ini dewan akan memanggil panitia Pilhut untuk melakukan hearing atau dengar pendapat, guna menyelesaikan masalah ini agar tidak menjadi polemik di tengah masyarakat. “Kami akan mempertanya-
kan dugaan kecurangan tersebut sehingga ada kejelasan,” jelas Tuahuns. Ini juga untuk menciptakan kenyamanan di tengah-tengah masyarakat agar proses pemerintahan bisa berjalan baik demi kemajuan bersama. (sky/hjt)
Kisruh CPNS Minut Belum Final AIRMADIDI—Sepertinya kisruh penerimaan CPNS Minut tahun 2010 belum akan berakhir. Ini setelah 21 nama yang pada pengumuman 18 Desember 2010 dinyatakan lulus lewat SK bupati, tetapi saat pengumuman yang baru (20/4) sesuai hasil pemeriksaan ulang oleh Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPAN-RB) dan Badan Kepegawaian Negara (BKN), 21 nama itu sudah diganti dengan nama baru. 21 PNS yang namanya dianulir ini meminta sikap adil kepada Bupati Drs Sompie Singal. Salah satu CPNS yang dibatalkan, Andre Sepang mengatakan, mereka meminta kebijakan bupati agar dapat menunda pengusulan Nomor Induk Pegawai (NIP) ke Pemerintah Pusat, sebab harus diselesaikan dulu dan diberikan alasan yang jelas kenapa nama-nama mereka digugurkan. Sepang merasa tidak adil karena merasa telah mengisi soal dengan benar tapi kenapa saat ini namanya dinya-takan tidak lulus. “Kami merasa nasib kami dipermainkan, dan hal ini bisa saja kami bawa da-lam PTUN,” kesal Sepang, kemarin. Sementara itu, terkait tuntutan dari 21 CPNS tersebut Pemkab Minut mengambil langkah antisipasitif. Bupati Drs Sompie Singal menyatakan, selaku pemerintah juga prihatin dengan keputusan tersebut, dan hari ini (kemarin, red) Pemkab Minut sudah mengirimkan surat ke MenPAN dan BKN, untuk mempertanyakan 21 nama
Sompie Singal
tersebut yang tidak terakomodir. Pemkab Minut sifatnya hanya menjalankan tugas sesuai kapasitas pemerintah daerah, tapi yang paling menentukan adalah pemerintah pusat yang sudah melakukan kajian terhadap hasil kelulusan CPNS Minut 2010 itu. “Semua keputusan ada di MenPAN dan BKN, apakah akan menindaklanjuti atau tidak. Kapasitas Pemkab hanya sekedar menyurat dan memberi usulan,” ungkap Singal. Terpisah, menurut Kepala BKD Minut Frets Sigar, keputusan itu sudah dikeluarkan Pemerintah Pusat, karena sebelumnya pemeriksaan oleh BKD Minut sudah dianulir dan telah diberikan hasil terbaru. Tentu-nya hasil ini harus diterima walaupun memang berat bagi mereka yang sudah lulus sebelumnya. “BKD Minut menduga kelulusan 21 nama lama itu sepertinya dipaksakan oleh oknum panitia tertentu, sehingga 21 nama baru yang sudah lulus hasil pemeriksaan MenPAN dan BKN itulah yang sah. Tapi masalah ini tetap akan dikoordinasikan dengan pusat,” jelas Sigar. (sky/hjt)
Ada persoalan kemasyarakatan, atau peristiwa maupun kegiatan di sekitar lingkungan Anda?
28
MP
SMS atau Hubungi
0813 4018 8259
RABU, 27 APRIL 2011
PILKADA
CNR Ajak Jemaat Maknai Paskah KETUA DPD II Partai Golkar Minahasa Careig N Runtu (CNR), selang Jumat sampai Minggu, mengunjungi beberapa gereja di Kecamatan Tombariri. Dalam sambutannya di beberapa gereja, CNR mengajak seluruh Jemaat GMIM bisa memaknai Paskah. “Kita jangan hanya sekedar merayakan, tetapi mari kita lihat betapa besarnya pengorbaCareig N Runtu (CNR) nan Yesus. Karena itu, Paskah harus dimaknai sebagai hari kemenangan umat Kristiani atas maut,” ujar CNR. Ditambahkannya, perayaan Paskah membuktikan bahwa Ia adalah Allah yang berkuasa atas maut. Kedua, kebangkitan Yesus membuktikan bahwa janji-Nya tidak pernah diingkari. Ketiga, Paskah menunjukkan adanya pengharapan bagi orang percaya. “Yesus bangkit maka kuasa duniawi dikalahkan, tapi ingat kuasa duniawi dikalahkan bukan berarti kuasa duniawi berhenti mengganggu dan mencoba kita, maka berjaga-jaga dan berdoalah,” tegas CNR di sejumlah gereja di Kecamatan Tombariri. (ylo)
DT: DPRD Siap Awasi Pilhut DALAM waktu dekat ini 64 desa di Minahasa bakal menggelar Pemilihan Hukum Tua (Pilhut). Data yang diterima wartawan koran ini, sebagian besar desa sudah memasukkan daftar calon Kumtua untuk diverifikasi tim. Jelang digelarnya Pilhut ini sendiri, Wakil Ketua DPRD Denny Tombeng SE mengatakan, DPRD Minahasa akan melakukan pengawasan. “Pilhut merupakan pesta demoDenny Tombeng (DT) krasi di desa. Dimana ratusan bahkan ribuan warga diajar bagaimana berdemokrasi yang baik dan benar. Jadi jangan ganggu pelaksanaan Pilhut dengan kepentingan tertentu. Biarlah masyarakat yang menentukan, siapa yang layak mereka pilih untuk memimpin desa,” ujar Tombeng. Ditambahkannya, para calon Kumtua harus bersaing sehat dalam menarik simpati masyarakat desa. Jangan perbiasakan para pemilih dengan iming-iming uang atau hadiah lainnya yang dapat merusak demokrasi. Bukan hanya itu, Tombeng juga berharap Pilhut yang akan digelar ini tidak disusupi kepentingan politik para penguasa. (ylo)
Art: Alfian Tinangon
Dewan Desak Sekwan Diganti Kinerjanya Lamban dan Hambat Kerja Anggota DPR TONDANO - Sejumlah anggota Dewan Kabupaten Minahasa mendesak Sekretaris Dewan Royke Kaloh SH diganti. Alasan mereka, kinerjanya lamban dan menghambat kerja anggota DPRD. Salah satu personil anggota dewan dari Fraksi Golkar yang
enggan namanya dikorankan, kepada sejumlah wartawan, Selasa (26/4) kemarin, sudah dua kali dirinya berangkat ke luar daerah, namun belum menerima biaya Surat Perintah Perjalan Dinas (SPPD). “Memang SPPD yang kami terima tidak terlalu besar bila
berangkat ke luar daerah, hanya berkisar Rp4 juta sampai Rp5 juta,” ujarnya. Ditambahkannya, bila masalah ini baru terjadi sekali, mungkin tidak mengapa, namun ini sering terjadi. Senada diungkapkan oleh salah satu anggota Fraksi Demokrat yang juga minta namanya tidak dikorankan. Menurutnya, seringnya keterlambatan pencairan SPPD, sudah bukan barang baru lagi di DPRD Minahasa. “Ja-
ngankan perjalanan ke luar daerah, SPPD dalam daerah saja biasanya sampai tiga kali baru direalisasi. Apa kerjaan pegawai yang ada di sekretariat bila administrasi selalu lambat seperti begini,” ujarnya. Lanjutnya melihat kinerja di Sekretariat DPRD yang terkesan tidak tanggap dan lambat, kami mendesak ketua tim baperjakat untuk mempertimbangkan masalah yang terjadi di DPRD Minahasa selamat ini. Senada di-
M20 dan IS Pasangan Ideal MESKI pelaksanaan Pilkada Minahasa masih lama, namun warga mulai memilih-memilih siapa calon yang layak menggantikan Stefanus Vreeke Runtu. Dan itu yang terjadi pada pencanangan Polisi Bakobong dan lomba Pacuan Kuda yang dilaksanakan di Stadion Maesa Tompaso, kemarin. Drs Mecky M Onibala (M2O) dan Ivan Sarundajang (IS) yang duduk berdampingan saat lomba bendi kalaper langsung direspon positif sejumlah masyarakat. ‘’Ini pasangan ideal. Muda, enerjik, birokrat, pengusaha dan peduli dengan olah raga berkuda,’’ kata tokoh muda Kawangkoan Winly Tamburian, kemarin. Menurut Winly, Minahasa butuh pemimpin yang enerjik dan merakyat
COCOK: Mecky M Onibala dan Ivan Sarundajang.
dan memahami pemerintahan. Sekaligus juga mempunyai jaringan luas yang mampu menggaet investor dan mendapat legitimasi masyarakat. ‘’Itu ada pada pasangan M2O dan IS.
Bagi kami kalau pasangan ini maju akan memberi warna tersendiri pada Pilkada Minahasa mendatang,’’ ujar Winly, pengusaha muda Kawangkoan ini. (tr-11)
ungkapkan oleh salah satu anggota DPRD Minahasa dari Fraksi Gerindra yang juga minta namanya tidak dikorankan. Menurutnya, 35 anggota DPRD Minahasa yang duduk saat ini merupakan anggota dewan terhormat, dan bukan bawahan dari Sekwan. “Masuk akal? hanya dana SPPD, kami harus terus mengejar-mengajar Sekwan sembari bertanyatanya kapan dana tersebut akan direalisasi,” ungkapnya. (ylo)
Kaloh: Terlambat Karena Administrasi TONDANO-Sekwan Royke Kaloh SH mengungkapkan, masalah keterlambatan pencairan dana SPPD anggota DPRD biasa disebabkan karena tidak lengkapnya administrasi. “Saya rasa bila administrasi lengkap, tidak mungkin pencairan terlambat direalisasi,” ujar Kaloh ketika dikonfirmasi. Terpisah Sekda yang juga Ketua Baperjakat Drs Warouw Karouwan MM, mengungkapkan, masalah lambatnya pencairan SPPD di Sekretariat DPRD perlu diteliti lebih jauh. “Kita tidak bisa serta merta menyalakan Sekwan, karena keterlambatan pencairan SPPD. Bisa saja ada administrasi yang belum lengkap yang tidak dimasukkan
anggota DPRD, sehingga menyebabkanSekwanbelumbisamengusulkan ke Keuangan,” ujar Karouwan. Ditambahkannya, bila administrasi sudah lengkap dan tidak diproses, wajar bila Sekwan mendapat teguran. Ditanya bagaimana dengan desakan dari sejumlah personil DPRD Minahasa yang minta agar Sekwan diganti? Karouwan mengungkapkan, untuk mengganti Sekwan perlu ada surat resmi dari lembaga DPRD Minahasa. “Inikan baru unek-unek pribadi, sejumlah personil DPRD Minahasa. Saya sarankan agar masalah di lembaga DPRD bisa diselesaikan bersama dan tidak dibawa keluar,” tegas Karouwan. (ylo)
PU Umumkan PNPM MP Remboken Raih Penghargaan Bank Dunia Pemenang Tender REMBOKEN- Prestasi menggembirakan ditunjukkan Unit Pelaksana Kegiatan (UPK) Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Pedesaan (PNPM MP) Kecamatan Remboken tahun 2011 ini. Pasalnya, UPK ini mendapatkan rekomendasi dari Bank Dunia untuk mengikuti study banding di Jawa Barat tepatnya di Kabupaten Sumedang. Menurut Camat Remboken Drs Sammy Kaawoan, dipilihnya Kabupaten Sumedang, karena kabupaten ini menjadi contoh UPK terbaik se- Indonesia tahun 2010 lalu. “Kami sendiri Kecamatan Remboken
dipilih sebagai pengelola keuangan terbaik anggaran PNPM MP,” ujar Kaawoan. Ditanya berapa anggaran PNPM MP yang masuk di Kecamatan Remboken tahun 2010 lalu dan digunakan untuk apa saja? Kaawoan menjelaskan anggaran PNPM MP tahun 2010 Sammy Kaawoan di Kecamatan Remboken mencapai kurang lebih Rp3 miliar dan digunakan untuk pembangunan fisik seperti jalan desa, jalan kebun, air bersih, drainase dan simpan pinjam. Terpisah Kepala Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintah (PMPD) Desa Glady Kawatu SH ketika dikonfirmasi mengungkapkan, dengan dipilihnya Kecamatan Remboken dari Bank Dunia untuk mengikuti study banding, kiranya menjadi motivasi bagi kecamatan lain untuk menjadi yang terbaik dalam pengelolaan PNPM MP ke depan. (ylo)
145 Perusahaan Bakal Gigit Jari TONDANO- Dinas Pekerjaan Umum Pemerintah Kabupaten Minahasa, rencananya pekan ini akan mengumumkan hasil tender yang telah dilaksanakan beberapa waktu lalu. Hal ini diungkapkan langsung Kadis PU Minahasa Ir Alex Sembung melalui Ketua Panitia Tender Ir Bobby Masengi. Menurut Masengi, bila tidak ada halangan tender akan diumumkan secepatnya. “Memang dari 190 perusahaan yang mengikuti tender, hanya ada 45 perusahaan yang bakal memenangkan tender. Ini disesuaikan dengan pakat yang tersedia,” ujarnya. Ditanya berapa bandrol proyek tahun anggaran 2011 yang telah ditender? Menurut Masengi, bandrol proyek tahun ini menyen-
tuh angka Rp32 miliar. “Pemenang tender sudah sesuai dengan Peraturan Presiden Nomor 54 tahun 2010,” ungkap Masengi. Ditambahkannya, kalaupun banyak perusahaan yang bakal kecewa itu wajar. Karena Dinas Pekerjaan Umum tidak mungkin memenangkan semua perusahaan yang memasukkan penawaran. Di tempat terpisah Ketua LSM Pemerhati Pembangunan Minahasa Jeferson Wanny Wantah, berharap agar pengumuman tender sesuai ketentuan. “Kami masyarakat berharap usai pengumuman tender, instansi terkait dapat melakukan pengawasan ekstra, guna menunjang mutu pekerjaan proyek yang dikerjakan para kontraktor,” tegas Wantah. (ylo)
29 RABU, 27 APRIL 2011
Art: Alfian Tinangon
SIARAN KAMIS
REAL MADRID
L ANGSUN
G
DI RCT I (28/4) 0 2:30 WIT A
BARCELONA
VS
Best of the Best DATA DAN FAKTA
Lima Pertandingan Terakhir
10 Pertemuan Terakhir Kedua Tim
REAL MADRID
20/04/2011, 16/04/2011, 29/11/2010, 11/04/2010, 30/11/2009, 03/05/2009, 14/12/2008, 08/05/2008, 24/12/2007, 11/03/2007,
Final Copa La Liga La Liga La Liga La Liga La Liga La Liga La Liga La Liga La Liga
Barcelona Madrid Barcelona Madrid Barcelona Madrid Barcelona Madrid Barcelona Barcelona
Raul Albioll
Alvaro Arbeloa
Sergio Ramos
REAL MADRID VS Marcelo
BARCELONA Cristiano Ronaldo
Xabi Alonso Mesut Ozil
Stadion Santiago Bernabeu Wasit : Wolfgang Stark (Jerman)
Angel di Maria
4-3-3
Pelatih Jose Mourinho
yang terbaik, pantas diberikan pada tim yang akan lolos ke Stadion Wembley—tempat final Liga Champion musim ini. Di atas kertas jelas Madrid sangat diunggulkan karena pada leg pertama ini akan direhat di kandanganya Santiago Bernabeu. Namun Barcelona, yang terluka karena
TOTAL EL CLASICO Kemenangan Real Madrid 86 Kemenangan FC Barcelona 82 Imbang 43 Total Pertandingan 211
SIARAN LANGSUNG
Waktu Indonesia Timur (Wita)
ANTV Liga Super Indonesia Rabu (27/4) 16:00 PSPS v Persisam Rabu (27/4) 19:30 Persija v Bontang Kamis (28/4) 16:00 Semen vs Arema
RCTI Liga Champions-Semifinal Kamis (28/4) 02:30 Madrid v Barcelona League Europa-Semifinal Jumat (29/4) 03:00 FC Porto vs Villarreal
PRAGMATIS: Jose Mourinho.
Xavi Hernandez
David Villa Lionel Messi
Andres Iniesta Pedro Rodriguez
Pelatih Josep Guardiola
kekalahan di final Piala Raja, akan melakukan balas dendam. Barcelona berusaha mempertahankan rekor mengesankan mereka di Bernabeu, sekaligus balas dendam atas kekalahan 0-1 di perpanjangan waktu Piala Raja lima hari lalu oleh Madrid. Piala itu merupakan yang pertama bagi
FCB
4-3-3
pelatih Jose Mourinho sebagai pelatih baru Real Madrid dan kini dia mengincar Piala Eropa ke-10 bagi Madrid, dalam usahanya menjadi pelatih pertama yang meraih gelar juara Liga Champions pada tiga klub berbeda. Sejarah memihak pada Madrid ketika tampil lebih baik atas Barcelona dalam dua semifinal
Barcelona 2-0 Osasuna (La Liga) Barcelona 0-1 Real Madrid (Copa del Rey) Real Madrid 1-1 Barcelona (La Liga) Shakhtar 0-1 Barcelona (Liga Champions) Barcelona 3-1 Almeria (La Liga)
sebelumnya pada Piala Eropa 1960 dan pada empat besar Liga Champions 2002, yang akhirnya Madrid mendapat piala kemenangan pada kedua kompetisi itu. Barcelona maju ke semifinal Liga Champions untuk keempat kalinya dan pelatih Pep Guardiola berharap timnya tampil lebih bagus ketimbang musim lalu ketika mereka dikandaskan tim asuhan Mourinho, Inter Milan, pada babak yang sama. Tetapi Guardiola mengakui timnya mendapat pengaruh dari panjang dan padatnya kompetisi musim ini. “Kami akan berangkat ke Madrid tidak dalam kondisi fisik terbaik, tetapi kami datang dengan penuh minat dan rasa percaya diri pada diri kami masing-masing,” kata Guardiola. “Kami mengakui bahwa Madrid mungkin difavoritkan tapi kami pergi ke Bernabeu untuk menyerang, menciptakan gol dan mencoba memenangi pertandingan.” (ras/bbc)
Kontra Strategi Pep-Mou
Wasit Penggemar Messi
TIM Barcelona tidak akan mengubah gaya sepak bola menyerang ketika bertandang ke Real Madrid di laga pertama babak semifinal Liga Champions pekan depan. Hal ini ditegaskan manajer Barcelona Pep Guardiola. “Tak peduli apakah memang atau kalah, gaya kami akan selalu sama,” kata Guardiola. Barca kalah 0-1 dari Real Madrid di final Piala Raja Rabu lalu, beberapa hari setelah bermain imbang 1-1 di liga Spanyol. Pelatih Real Jose Mourinho menerapkan strategi serangan balik dan mengandalkan keunggulan fisik. Strategi ini terbukti bisa merusak irama serangan para pemain Barcelona. Guardiola mengatakan di babak semifinal ia tidak akan cara bermain untuk menyesuaikan diri dengan strategi Real. “Kami akan bermain menyerang dan mencoba mencetak beberapa gol di kandang Real,” kata Guardiola. Ia menambahkan dirinya tidak perlu berbicara khusus kepada para pemain untuk mengembalikan lagi semangat bertanding. “Itu menjadi tugas para pemain sendiri,” tandasnya. “Jika mereka marah atau sedih, mereka harus lebih ngotot mengejar dan merebut bola. Bagi yang kecewa, mereka boleh pergi dan duduk di tribun penonton,” kata Guardiola, yang mengantarkan Barcelona meraih tiga piala di musim 2008-2009.(bbc/ras)
SEMIFINAL leg pertama Liga Champions antara Real Madrid melawan Barcelona dipastikan berjalan tambah panas. Pasalnya, wasit pemimpin laga yang kerap disebut El Clasico itu merupakan fans dari pemain Barca, Lionel Messi. Wolfgang Stark, nama wasit itu pernah memuji Messi ketika Piala Dunia 2010 di Afrika Selatan.”Dia (Messi) merupakan salah satu pemain terbaik di dunia. Tak banyak pemain seperti dia. Menyenangkan bisa melihat dia bermain,” puji Stark saat itu seperti dilansir Tribal, Selasa 26 April 2011. Stark tadinya bukan pilihan pertama untuk pertandingan Madrid vs Barca yang digelar pada 27 April 2011 besok. Melainkan wasit Pedro Proenca yang dirumorkan akan jadi wasit pertandingan. Namun, pelatih Barca, Pep Guardiola, mengeluh karena Proenca berasal dari Portugal, negara asal pelatih Madrid Jose Mourinho.”Mourinho pasti senang ada orang Portugis yang berwenang,” sindir Guardiola. Pertemuan Madrid vs Barca ini merupakan yang kedua dalam sepekan terakhir. Seminggu sebelum semifinal Liga Champions, kedua musuh bebuyutan di Spanyol itu sudah bersua di final Piala Raja di Estadio Mestalla, Valencia. Saat itu Madrid menjadi pemenangnya berkat gol tunggal Cristiano Ronaldo di menit 103. Namun, di pesta kemenangan El Real, trophy Copa del Rey yang baru mereka raih malah terinjak bus pembawa arak-arakan pemain.(vnc/ras)
Madrid Unggul Tipis KETIKA kali terakhir datang ke Santiago Bernabeu, Barcelona pulang cukup dengan kepala tegak. Mereka mampu menahan imbang tuan rumah 11. Tentunya ini cukup membanggakan karena musim lalu Barca memberondong gawang Los Blancos dengan enam gol, dan tuan rumah hanya bisa memasukan dua gol. Itulah kekalahan terakhir Real Madrid di Santiago dalam El Clasico melawan Barcelona. Sebelumnya, pada 19 November 2005, Madrid juga dipermalukan Barca dengan tiga gol tanpa balas. Dari lima tandang terakhir ke Bernabeu, Barca hanya sekali gagal mencetak gol, yaitu pada 23 Oktober 2006. Sedangkan Madrid hanya sekali gagal mencetak gol dalam laga El Clasico di Bernabeu, yaitu ketika dikalahkan tiga gol tanpa balas November 2005. El Clasico kali ini menjadi menarik karena kedua tim sedang dalam performa terbaik. Madrid di final Copa Del Rey menang tipis 1-0 atas Barcelona. Pun terakhir mereka mempermalukan peringkat III Valencia 36 di Stadion Mestalla. Barcelona mampu bangkit dengan kemenangan 2-0 atas Osasuna di La Liga. El Clasico menjadi sulit diterka karena kedua tim akan menurunkan skuad terbaiknya, dan saling berebut untuk memimpin. Keduanya hampir tanpa ancaman tim-tim di bawahnya.(bbc/ras)
Sergi Busquets
Lass Diarra Pepe
Victor V Valdes (gk) Carles Puyol Dani Alves Javier Mascherano
Gerard Pique
Valencia 3-6 Real Madrid (La Liga) Barcelona 0-1 Real Madrid (Copa del Rey) Real Madrid 1-1 Barcelona (La Liga) Tottenham 0-1 Real Madrid (Liga Champions) Athletic Bilbao 0-3 Real Madrid (La Liga)
BARCELONA 23 April : 20 April : 16 April : 12 April : 9 April :
Iker Casillas (gk)
PADA pertemuan pertama kompetisi reguler La Liga 29-11 2010 Barcelona berjaya dengan kemenangan 5-0. Giliran dijamu di Santiago Bernabeu pada putaran dua La Liga 16-04-2011, tuan rumah Real Madrid harus puas bermain imbang 1-1. Namun ketika bersua di final Copa Del Rey tiga hari berselang, giliran Los Blancos yang berjaya lewat gol tunggal Cristiano Ronaldo di masa perpanjangan waktu. Itulah tiga melodrama ElClasico antara Barcelona kontra Madrid yang telah terjadi musim ini. Kini keduanya masih akan melanjutkan pertarungan super ketatnya pada dua leg semifinal Liga Champions. Best of the Best, memang pantas disematkan pada dua laga pungkasan ini. Barcelona sudah di depan mata mengamankan gelar Liga Spanyol, Madrid cukup bangga dengan gelar Copa Del Rey-nya karena didapat setelah menaklukkan rival abadinya tersebut. Tentunya terbaik dari
23 April : 20 April : 16 April : 13 April : 9 April :
BENTROK LAGI: Duel super panas David Villa versus Pepe bakal terjadi lagi di El Clasico jilid 4.
0-1 Madrid 1-1 Barcelona 5-0 Madrid 0-2 Barcelona 1 - 0 Madrid 2 - 6 Barcelona 2 - 0 Madrid 4 - 1 Barcelona 0 - 1 Madrid 3 - 3 Madrid
OFENSIF: Pep Guardiola.
Puyol-Milito Positif, Khedira Absen PEMAIN bertahan Barcelona Charles Puyol dan Gabriel Milito sembuh dari cedera dan siap perkuat timnya melawan Real Madrid pada pertandingan leg pertama semifinal Liga Champions, Rabu (27/4) dinihari nanti. Pemain nasional Spanyol, Puyol, yang absen dalam laga final Piala Raja ketika dikalahkan Real minggu lalu dan dalam laga Sabtu (23/4) ketika menang atas Osasuna karena mengalami cedera otot, akan tampil lagi pada laga ketiga ‘Clasico’ dalam tempo 12 hari. Bek tengah dari Argentina, Milito, yang mengalami masalah otot pada final Sami Khedira Piala Raja, juga sudah sembuh.
Charles Puyol
Tampilnya lagi duet pemain berpengalaman itu membuat pelatih Pep Guardiola kini memiliki opsi pemain bertahan setelah kehilangan Eric Abidal dan Adriano Correia yang sedang cedera. Dengan absennya striker Bojan Krkic, Guardiola memanggil pemain dari tim yunior Thiago Alcantara, Sergi Roberto, dan Martin Montoya. Pertandingan leg kedua akan diadakan di Nou Cam pada 3 Mei. Sedangkan Real Madrid dipastikan akan tampil tanpa Sami Khedira pada laga semi-final ini. Khedira mengalami cedera paha saat menghadapi Barcelona di final Copa del Rey.(glc/ras)
Wolfgang Stark
30 RABU, 27 APRIL 2011
TENIS
Djokovic Optimis Atasi Nadal PETENIS Novak Djokovic tengah percaya diri. Petenis nomor dua dunia optimis bisa menghentikan dominasi Rafael Nadal di lapangan tanah liat. Seperti diketahui, Nadal merupakan petenis terbaik di lapangan tanah liat. Terakhir, petenis asal Spanyol tersebut berhasil menjadi juara di Monte Carlo Masters dan Barcelona Open 2011. Pada dua turnamen itu, Djokovic sendiri tidak bisa tampil karena cedera lutut. “Nadal adalah salah satu petenis terbaik di dunia, dia sangat dominan di lapangan tanah liat. Namun, tahun ini saya akan menghadapi Nadal dengan percaya diri yang lebih tinggi,” ujar Djokovic yang akan tampil di ATP Belgrade, pekan ini. Djokovic pantas percaya diri. Bagaimana tidak, petenis asal Serbia itu memulai musim ini dengan menorehkan 24 kali menang dan tanpa kalah. Bukan hanya itu, Djokovic juga sudah mengalahkan Nadal dua kali di lapangan keras Indian Wells dan Miami. “Nadal bisa melakukan hal seperti itu karena dia meningkatkan penampilannya di lapangan tanah liat tiap tahun. Meskipun, banyak orang yang percaya hal seperti itu sangat tidak mungkin,” lanjut Djokovic dilansir AFP. “Dengan hal semacam itu, Nadal memaksa petenis lain untuk meningkatkan permainan di lapangan tanah liat. Nadal memotivasi saya, Federer dan atlet yang lain untuk melakukan lebih baik lagi,” tandas juara Australia Open 2011 itu.(okc/ras)
PEDE: Novak Djokovic
Budi Santoso
Pertarungan Sengit di Estoril
KETAT: Pertarungan terakhir di Sirkuit Jerez Spanyol.
Spurs Makin Tertinggal SAN Antonio Spurs kembali gagal meraih kemenangan di game keempat putaran pertama playoff NBA. Mereka digilas oleh Memphis Grizzlies untuk kali ketiga secara berurut-turut, Selasa (26/4) kemarin. Spurs kalah dari tuan rumah dengan skor akhir 104-86. Hasil negatif itu kontan membuat peluang mereka lolos ke putaran kedua semakin sempit, pasalnya setelah unggul 3-1 Grizzlies hanya butuh satu kemenangan lagi untuk memastikan satu tempat di babak delapan besar. TAK TERBENDUNG: Pertarungan San Antonio Spurs kontra MemTim besutan Gregg Popovich phis Grizzlies berlangsung ketat. sebenarnya sempat memimpin 5048 saat halftime. Namun permainan apik Grizzlies menempati tempat kedua dengan 15 poin. “Kami di dua kuarter sisa sulit dibendung sehingga akhir tampil luar biasa di kuarter ketiga dan keempat. mereka balik unggul 104-86. Sempat kalah 30-15 pada kuarter kedua, beruntung Meski timnya kalah, namun Tony Parker tetap pertahanan tim semakin membaik setelahnya,” ujar menjadi pengumpul angka terbanyak dengan 23 pelatih Grizzlies Lionel Hollins seperti dikutip poin. Sementara Guard Grizzlies Mike Conley NBA.com.(okc/ras)
SETELAH libur selama sebulan, kalender MotoGP kembali digelar di Grande Premio de Portugal, akhir pekan ini. Banyak hal yang dinanti pada MotoGP seri ketiga di Sirkuit Estoril. Akibat pembatalan balapan di Motegi karena bencana gempa bumi dan tsunami, kompetisi MotoGP mengalami break hingga empat pekan. Kini, semua pembalap siap kembali unjuk gigi di balapan yang akan digelar untuk ke-14 kalinya di Portugal. Persaingan sengit jelas akan kembali terhampar di Estoril. Jorge Lorenzo, sang juara bertahan, berambisi menambah poin demi mengukuhkan posisinya di puncak klasemen. Setelah meraih kemenangan perdana musim ini di Jerez, Lorenzo memuncaki klasemen pembalap dengan nilai 45, disusul pembalap Repsol Honda Dani Pedrosa di urutan dua dengan selisih sembilan poin. Balapan di Spanyol sempat pekan lalu memang cukup mencuri perhatian banyak pihak. Casey Stoner, yang mengamankan pole position, justru tak bisa melanjutkan balapan setelah terjadi insiden pe-nyenggolan dengan Valentino Rossi. Lain dengan Stoner yang retired, The Doctor justru mampu finis di urutan lima. Sementara Pedrosa, yang ketika itu masih berjibaku dengan cedera tangan kiri, akhirnya mengamankan urutan dua dan kemudian disusul Nicky Hayden. Kebolehan Rossi di Jerez ketika itu boleh jadi sebagai sinyal bahwa dirinya belum habis. Hingga balapan seri kedua, The Doctor memang tertinggal dari rekan setimnya di Ducati, Hayden. Rossi menempati urutan lima
klasemen, memperoleh 20 poin, tertinggal tiga angka dari Hayden yang satu tingkat di atasnya. Ambisi legendaris asal Italia memperbaiki posisi di klasemen akan terhampar di Estoril. Menunggangi Desmosedici GP11, Rossi memang belum mene-mukan penampilan terbaiknya. Tapi, pembalap 32 tahun tak akan tinggal diam. Menyabet podium pertama musim ini merupakan harga mati saat tampil di Jerez. Namun, The Doctor harus menghadapi hadangan Lorenzo. Dua pembalap beda generasi ini memang sudah bertarung sengit di lintasan sejak masih sama-sama berada di bawah bendera Yamaha. Perseteruan kian panas ketika Rossi akhirnya memilih tantangan baru bersama Ducati. Trek Estoril sendiri sangat akrab dengan Lorenzo selama tiga tahun terakhir. Pembalap asal Spanyol sukses menyempurnakan pole position menjadi podium tertinggi tiga musim beruntun. Catatan ini jelas menjadi pelecut motivasi tersendiri bagi Lorenzo untuk memperpanjang rekor impresifnya. Sementara itu, meski sempat mendominasi pada periode 2002-2004, Rossi terakhir kali juara di Estoril pada 2007 silam. Rossi tentu ingin mengakhiri hasil minor di Estoril yang didapatnya selama empat tahun belakangan. Selain Lorenzo dan Rossi, pertarungan sengit juga akan disuguhkan Pedrosa dan Stoner. Pascacedera tangan kiri, Pedrosa berniat memperbaiki penampilannya. Pembalap 25 tahun sebenarnya tampil cukup menjanjikan di dua seri pembuka, namun dia kerap mengeluhkan rasa sakit akibat kecelakaan yang dialaminya tahun lalu. (okc/ras)
CMYK
31 RABU 27 APRIL 2011
art:rusman linggama
Siap Reuni Girls Aloud Istimewa
TAK LAYAK DITIRU: Balotelli bersama salah satu mobil mewahnya yang ditilang.
Tilang 135 Juta MARIO Balotelli sepertinya benar-benar orang anti sosial. Dia tak peduli dengan aturan lalu lintas dan bertindak seenak perutnya saja. Ini terbukti saat pemain Manchester City asal Italia itu diketahui memiliki utang tilang sekira Rp135 juta. Jumlah itu tidak ada artinya bagi pesepakbola yang digaji sekira Rp1,35 M per minggu itu. Pemain yang memiliki berbagai mobil mewah dan eksotis itu dilaporkan kerap meninggalkan begitu saja mobilnya dan memarkirnya sembarangan. Dia disebutkan pernah mengendarai mobilnya ke sebuah restoran yang jaraknya hanya beberapa ratus meter dari apartemen super mewahnya, lalu parkir di lokasi dilarang parkir. Dia juga pernah meninggalkan begitu saja mobil Maserati miliknya yang mogok. Dia pernah diberhentikan seorang polisi dan di kursi belakangnya ada uang berserakan dengan nilai sekira Rp225 juta. Saat polisi bertanya kenapa, dia seenaknya menjawab melakukannya karena dia bisa. Balotelli yang dikenal sebagai bad boy ini tak pernah lepas dari sorotan. Manchester City pernah mendendanya Rp4,14 M karena tindakan indisipliner. Denda terakhirnya terjadi karena dia melemparkan dart (anak panah permainan) ke seorang pemain muda Manchester City. Dia juga mengoleksi 10 kartu kuning dan dua kartu merah hanya dalam 24 pertandingan. Dengan perilaku seperti itu, sampai kapan dia bisa bertahan?(ddt)
CMYK
manggung bareng sebagai klun pembuka konser Coldplay di Webley medio 2009 lalu. “Cheryl sangat ingin manggung kembali bersama rekanrekannya,” kata Sway. Hanya saja, reuni Girls Aloud memiliki ganjalan besar. Cheryl yang mantan istri Ashley Cole itu sedang menapak karir sukses sebagai penyanyi solo. Seperti halnya Beyonce dengan Destiny’s Child, atau Justin Timberlake dengan N*Sync, sangat sulit bagi seorang artis solo sukses untuk berbagi gemerlap dengan orang lain. Walau semua anggota grup Girls Aloud telah menempuh karir solo masing-masing, hanya Cheryl yang paling bersinar. Album solo rekannya Nadine Coyle jeblok di pasar. Sarah Harding dan Kimberley Walsh lompat pagar dengan jadi aktris dan presenter TV. Sedangkan Nicola Istimewa Roberts yang berusaha MANGGUNG LAGI: Cheryl Tweedy (tengah duduk) saat masih bersama kosmetik dengan naGirls Aloud. manya dikabarkan juga akan meluncurkan album solo. MASA mati suri Girls Aloud sepertinya akan Girls Alous terbentuk medio 2002 lalu, berakhir medio 2012 mendatang. Manager grup sebagai bagian dari acara reality show Popstars: itu, Hilary Sway baru-baru ini mengatakan ke The Rivals. Sejak itu mereka berhasil menemmajalah People bahwa Girls Aloud akan kembali patkan 21 lagu mereka secara bertutur-turut di manggung, lengkap dengan Cheryl Tweedy. peringkat Top 15 Inggris. Album terakhir mereka Selain tampil bersama, ada kemungkinan klub itu yang dilansir 2008 lalu, Out of Control, terjual akan melakukan tur untuk memperingati HUT ke lebih dari 2 juta keping di Ingris.(ddt) 10 grup tersebut. Girls Aloud terakhir kali
Dicaci Maki Fans BUKAN cuma Coleen #don’tshootyou’res***” Fans Rooney yang kena teror se- lainnya menulis, “You are an jumlah follower-nya di akun abysmal excuse for a footTwitter-nya, yang membuar sag baller. You’re a one trick pony suami, Wayne Rooney, ikut- — a s*** one at that. What ikutan buka akun Twitter akhir Fergie sees in you I don’t pekan lalu untuk membela know.” Seorang fans lainnya sang istri. Seorang pemain bahkan mendesak Gibson Manchester United lainnya, untuk keluar dari Manchester Darron Gibson juga banjir teror United. “Your f***ing awful, saat dia membuka akun get out of the club.” Tweep lain Twitter. Saking hebohnya teror yang bernada serupa “You are dari para fans itu, pemain internasional Irlandia itu menutup akunnya dua jam setelah diaktifkan. Padahal, menurut The Sun, begitu Gibson membuka akun @dgibbo28 kemarin itu, Rio Ferdinand meminta 842 ribu followernya untuk juga mengikuti akun Gibson. Sebagian follower Ferdinand mengikuti saran itu, tapi kebanyakan di antara mereka menuIstimewa liskan tweep INTERNET KELABU: Danielle Carter, pacar yang malah Darron Gibson, bersama putri mereka, Evie. membuat Gibson patah arang. s***, Fergie will sell you off Gibson sepertinya belum in the summer. #justsaying” siap mental kala fans ManTapi, ada juga fans yang sechester United menilai dia nang dengan Gibson. Bahkan belum memiliki kemampuan mereka membuat petisi khusus untuk main di klub selevel dengan membuat thread baru Manchester United. Simak saja di Twitter, #getgibboback, tweep para fans yang kecewa yang pada intinya meminta berat dengan penampilannya agar Gibson mau membuka itu. “Team do all hard work kembali akun Twitter-nya. keeping possession then you Bagaimana menurut hit row Z every f****** time! Anda?(ddt)
42
RABU, 27 APRIL 2011
Katy Perry
Budi Santoso
Pemilihan Putra-Putri Fakultas Kedokteran (PPF)
Siap Goyang Jakarta 28 Mei PANGGUNG musik tanah air kembali akan menghadirkan penyanyi mancanegara. Kali ini, giliran penyanyi seksi dan cantik, Katy Perry. Penyanyi asal Amerika Serikat ini akan menggelar aksinya dalam sebuah konser musik yang akan berlangsung pada 28 Mei mendatang. Katy akan tampil di konser bertajuk ‘Jakarta Internasional Teen Festival’. Dalam konser ini tak hanya menampilkan istri Russell Brand saja. Tetapi juga musisi dari Korea seperti boyband Big Bang dan Brown Eyed Girs serta 24herbs dari Hong Kong. Mengenai kedatangan para musisi tersebut dibenarkan perwakilan dari promotor Berlian Entertainment. Menurut Rizka, panitia akan segera memberikan pengumuman resminya.”Iya. Tunggu saja preskonnya ya dalam waktu dekat ini,” kata Rizka, Selasa (26/4). Sedangkan mengenai konser tersebut, pihak Berlian Entertainment telah memberikan pengumumannya di akun twitter pribadi mereka.”Jakarta International Teen Festival 28 may 2011 with the line up : Katy Perry (USA) , Big Bang(Korea), 24herbs(HKG), Brown Eyed Girs(Korea) & 1 more to be announced soon..Stay tuned!,” begitulah isi pengumumannya.(vvn/art)
JADWAL ACARA TV HARI INI RCTI 06:00 - GO SPOT 07:30 - DAHSYAT 15:00 - CEK & RICEK 16:00 - MINTA TOLONG 17:30 - MEGA SINETRON:KCK Cinta Tiada Akhir 19:30 - MEGA SINETRON:PUTRI YANG DITUKAR
Kembangkan Kemampuan MENGEMBANGKAN kemampuan yang dimiliki memotivasikannya mengikuti pemilihan Putra-Putri Fakultas Kedokteran (PPF). ‘’Kebetulan ada yang bisa diandalkan maka saya bertekad akan meraih juara,’’kata Nisa Tassya Fatanaha. Mahasisiwi program studi kedokteran gigi ini menjelaskan, ajang ini membuka peluang bagi mahasiswa yang memiliki bakat dalam seni.’’Kami akan membuktikan bahwa program studi kedokteran gigi berjiwa seni juga,’’tambah wanita kelahiran Jakarta 2 September 1992 ini yang juga pernah meraih prestasi juara I Karya tulis ilmiah di tingkat kota 2009, juara I karya sains fakultas MIPA KIMIA Universitas Tadulako Palu 2009, Olimpiade biologi tingkat provinsi, adapula kegiatan yang dilakukan oleh perempuan cantik ini, selain sebagai mahasiswa di faked Unsrat terlibat langsung di BTFK Unsrat Manado. (tr-16) Nissa Tassya Fatanaha
Bertekad Menang KULIAH di kedokteran bukan hanya serius saja. Tapi dunia entertainment pun ada. Hal tersebut akan dibuktikan Norman Tinambunan dalam pemilihan Putraputri Fakultas Kedokteran (PPF) 2011.’’Saya akan membuktikan bahwa kuliah di Fakultas Kedokteran ada serius dan santainya tapi sukses,’’kata mahasiswa program study kedokteran umum Fakultas kedokteran Unsrat. Namun lelaki kelahiran Manduamas 24 Mei 1988 ini bertekad akan meraih juara satu.’’Mudah-mudahan Tuhan saya bisa menang dan program studi kedokteran umum pun akan harum,’’tambah Norman. (tr-16)
Norman Tinambunan
TRANSTV 06:30 07:30 08:30 10:00 11:00 13:30 14:30 16:00 17:30 18:00 18:30 21:30 23:30
Insert Pagi Ranking 1 Derings Suami-Suami takut Istri Insert Online Extravaganza Kejar Tayang Insert Jika Aku Menjadi Sketsa Bioskop TransTV Bioskop TransTV
HEBOH: Aksi panggung The Virgin
MNCTV SCTV 06:00 07:15 09:03 10:00 14:03 14:30 15:00 16:30 18:00 19:30 21:00 22:33
The Virgin Hentak Score
Infotainment : “Was Was” Musik Spesial : “SL Inbox” Infotainment : “Halo Selebriti” SCTV FTV Pagi SCTV FTV Siang Infotainment : “Status Selebriti” Uya Emang Kuya SCTV Reality : “SL Sensasi Artis” SCTV Sinetron : “Islam KTP” SCTV Sinetron : “Bintang Untuk Baim” SCTV Sinetron : “Arini 2” SCTV Sinema
07:00 08:00 10:00 12:00 14:00 14:30 16:30 17:30 18:00 18:30 19:00 20:30 22:00 23:00
Upin & Ipin Met Pagi Layar Pagi Cerita Pagi Layar Kemilau Starlite Layar Spesial Zona Juara Animasi Spesial : Bernard Bear Upin & Ipin Dkk Animasi Spesial : Little Krishna Satria Piningit Sinema Utama Keluarga Udin Bui Demi Bangsa Db
SATU lagi event spektakuler digeber manajemen Score!Manado. Lama dinanti-nanti, The Virgin dipastikan mentas di Score pada Rabu (27/4) malam ini mulai pukul 21:00 Wita. Event yang dipersembahkan untuk para clubbers Score! Manado ini merupakan geberan kerjasama dengan LA Community dengan title ‘What’s On Wednesday featuring The Virgin Live Concert’. The Virgin yang digawangi dua gadis cantik Mitha dan Dara akan menghibur dengan deretan lagu-lagu hitsnya. Diantaranya Cinta Terlarang, Demi Nama Cinta serta Cinta ½ Mati akan membahana di tempat hiburan malam nomor satu di Kota Manado bahkan Sulut ini. So jangan sampai ketinggalan buruan cash Rp75 ribu melalui reservasi atau datang langsung di tempat hiburan yang berlokasi di Kawasan Manado Town Square (ManTos). Tak hanya itu sebab para pengunjung akan ikut dimanjain dengan performance pendukung, home band Star Indonesia, resident Dj Two Brothers serta suara khas Mc Dry. So jangan sampai tak datang, pasti menyesal.(*)
Bagi yang mempunyai pertanyaan seputar kesehatan mata, gigi, anak, jantung dan pembuluh darah, kulit dan kelamin, tulis nama, umur dan alamat sms ke 081356586404
43 RABU, 27 APRIL 2011
Budi Santoso
KONSULTASI
Hindari sakit di Musim Hujan oleh Dr Novie Rampengan SpA (RSB Kirana Manado Jl Sudirman no 78)
Apa yang diperlukan untuk menghindari anak dari penyakit di musim hujan? (IwanAirmadidi) - Usahakan jangan basah/mandi air hujan karena air hujan dapat membawa kumankuman dan merendahkan daya tahan tubuh. - Cucilah tangan anak anda dengan sabun dan air sesering mungkin karena pada musim hujan kemungkinan penyebaran penyakit lebih besar karena orang cenderung berkumpul di dalam ruang tertutup yang memudahkan penyebaran virus dan bakteri (apalagi bila ada yang batuk, pilek, dll kemudian menyeka hidung dengan tangan telanjang kemudian menyalami atau menyentuh bagian kepala anak anda). - Hindari tempat yang rawan penyebaran penyakit seperti kelompok bermain, tempat penitipan anak, dll. Jika memungkinkan dilakukan pemisahan antara anak sehat dan anak sakit. - Jagalah daya tahan anak anda semaksimal mungkin di mana stress (fisik/emosi), kurang makan, kurang istirahat dapat menyebabkan penurunan daya tahan tubuh. Berikan istirahat yang cukup pada anak, vitamin dan makanan sehat sesuai petunjuk dokter. - Perbanyak konsumsi makanan mengandung phytochemical yang terdapat pada buah dan sayur segar berwarna hijau, merah dan kuning gelap. - Minum banyak air yang berfungsi mengangkat racun-racun yang ada dalam tubuh.(#)
CMYK
Fasilitas Berkelas, Pelayanan Prima di RSIA SEJAK berubah status menjadi Rumah Sakit Ibu dan Anak (RSIA) Kasih Ibu, lingkup pelayanan di rumah sakit yang dulunya berstatus Rumah Sakit Bersalin Kasih Ibu ini menjadi lebih luas. Para medispun bertambah. “Kini ada dokter penyakit dalam, ahli bedah, jantung, perawat kesehatan dan lain-lain. Kalu dulu kan hanya melayani wanita yang ingin bersalin dan anaknya hingga pemberian imunisasi dan tumbuh kembang bayi. Kini melayani pengobatan wanita di segala usia dan anak hingga umur 18 tahun,” kata Direktur Rumah Sakit Ibu dan Anak Kasih Ibu Dr FJO Pelealu. Mendukung segala operasional yang kian meningkat, fasilitas di rumah sakitpun bertambah. Ruang perawatan untuk ibu dan
anak diatur terpisah di Rumah Sakit berlantai III ini. Ruang untuk perawatan terbagi atas kelas III, kelas II, kelas I, VIP dan VVIP. Tiap kamar dilengkapi dengan AC,TV, tempat tidur pasien, sofa, meja makan, kamar mandi air panas/dingin dan wastafel. Khusus untuk kelas III tiap kamar memiliki 3 tempat tidur dan untuk kelas II, 2 tempat tidur pasien sedang kelas lainnya 1 tempat tidur pasien. Sementara untuk VIP ada fasilitas tambahan seperti tempat tidur keluarga, lemari pakaian, kulkas/minibar. “Semuanya disediakan untuk kenyamanan pasien dan keluarga. Yang pasti pelayanan terbaik selalu diberikan untuk pasien oleh perawat dan dokter,” kata Pelelalu. RSIA juga kini telah memiliki Unit Gawat Darurat yang bisa
melayani selama 24 jam dan laboratorium untuk pemeriksaan penunjang. Selain itu 2 unit Ambulans siap melayani kebutuhan di luar rumah sakit seperti mengambil darah, menjemput dokter secara cepat dan lain-lain. Walau kini melebarkan sayap melayani ibu dan anak, RSIA Kasih Ibu tetap memberikan pelayanan terbaik kepada wanita yang ingin bersalin dengan pelayanan terbaik kepada bayi dan ibu yang melahirkan. Persalinan siap dibantu dokter ahli di bidangnya, baik untuk persalinan normal maupun melalui operasi sesaria. Untuk informasi lebih jelas dapat menghunungi Rumah Sakit Ibu dan Anak Kasih Ibu Manado Kompelks Bahu Mall C23 Jl Wolter Mongisidi No 1. Telp (0431-834780).(*)
REPRESENTATIF: UGD di Rumah Sakit Ibu dan Anak Kasih Ibu dan Lobi yang nyaman dilengkapi dengan fasilitas free WiFi
10 Tahun Kelihatan Pendek, Periksa ke Dokter MENGALAMI stunting atau bertubuh pendek banyak dialami jutaan anak Indonesia. Salah satunya karena kurang gizi. Untuk menyelamatkan masa pertumbuhan, segera saja bawa anak ke dokter jika pada usia 10 tahun kelihatan lebih pendek dari teman sebayanya. Secara teori, pertumbuhan tinggi badan akan mencapai titik optimal atau tidak tumbuh lagi pada usia 17 tahun pada anak perempuan dan 19-20 tahun pada laki-laki. Namun sebenarnya, ada indikator yang lebih akurat untuk melihat peluang pertumbuhan tinggi badan. Ahli gizi dari Klinik Gizi MRCC dr Samuel Oetoro, MS, SpGK mengatakan peluang anak Orangtua harus jeli melihat untuk tumbuh menjadi bisa dilihat dari hasil rontgen tangan. Adanya space atau celah di pertumbuhan fisik anak
antara buku-buku jari menunjukkan bahwa masa pertumbuhan masih berlangsung. Usia 10-13 tahun merupakan periode growth sprut atau tumbuh cepat sehingga harus dioptimalkan jika tidak ingin anak menjadi kuntet atau bertubuh pendek. Jika pada usia tersebut anak kelihatan lebih pendek dari teman sebayanya, segera bawa ke dokter untuk dilihat peluangnya. “Growth sprut terjadi 2 kali, pada usia di bawah 5 tahun dan antara 10-13 tahun. Yang paling bagus memang dimaksimalkan nutrisinya sejak kecil,” ungkap Dr Samuel kemarin di Jakarta Jika rontgen menunjukkan masih ada space di antara buku-buku jari, maka maksimalkan asupan nutrisi untuk mendukung pertumbuhan. Jika dibutuhkan,
pemberian growth hormone melalui suntikan bisa juga dilakukan oleh dokter. Strategi yang tepat sangat penting pada masa ini, karena setelah buku-buku jadi rapat maka pertumbuhan akan berhenti. Namun jika memang sudah tidak ada space, maka kemungkinan anak akan tumbuh lebih tinggi memang kecil meski usianya belum mencapai belasan tahun. Selain masalah nutrisi, pertumbuhan fisik tinggi badan juga dipengaruhi oleh aktivitas fisik. Olahraga berlebihan hingga lebih dari 15 jam/minggu tidak dianjurkan karena akan menghambat pertumbuhan tinggi badan dan menyebabkan anak menjadi kuntet. “Untuk anak-anak, olahraga cukup 7 jam/minggu kecuali memang mau jadi atlet,” tambah dr Samuel.(hlt/hjt)
CMYK
“Ingin jadi model Xpresi? Hubungi kru Xpresi di 085298615797-085343667770
44 RABU 27 APRIL 2011
Art:rusman linggama
DUTA SEKOLAH Whitney Kenny Pangkey
Berikan yang Terbaik MAIN basket adalah hobi cewek yang bernama Whitney Kenny Pangkey biasa disapa whitney. Anak dari pasangan Michael Pangkey dan Jean Rey ingin menjadi dokter. Siswi Manado Internasional School Senor High School ini pernah mewakili sulut ke O2SN tingkat SMP dan mendapat beasiswa basket ke PSKD 2010. Cewek kelahiran Manado, 20 April 1994 ingin terus mengembangkan talenta yang dimilikinya dan nggak pengen buat orang-orang di sekitarnya kecewa. “Semua yang ada di dunia ini hanya sementara, namun bukan berarti kita tidak bisa membuat yang terbaik untuk orang-orang di sekitar”. ujarnya dengan senyuman manis (dwi)
DID YOU KNOW Samuel Finley Breese Morse
Penemu Telegraf Listrik SAMUEL Finley Breese Morse, pria kelahiran di Charlestown, Massachusetts, Amerika Serikat, 27 April 1791. Ia adalah penemu asal Amerika Serikat, meninggal di New York City, Amerika Serikat tanggal 2 April 1872 pada umur 80 tahun. Morse juga merupakan seorang pelukis, namun ia lebih terkenal atas penemuan telegraf listrik. Bersama dengan asistennya Alexander Bain ia menciptakan alfabet khusus untuk digunakan di telegraf, yang disebut kode Morse. Ia mendapat ilham untuk membuat telegrafi elektrik ketika melihat seorang penumpang di kapal yang ia tumpangi memperagakan elektromagnet. Morse memproduksi telegraf listrik pertama yang berguna pada tahun 1835. Pada tahun 1843 ia memperoleh 30.000 dolar Amerika dari Kongres untuk jalur eksperimen dari Washington, D.C. ke Baltimore dan pada tanggal 24 Mei 1844 ia mengirimkan pesan pertama melalui telegrafi Amerika, dari Washington ke Baltimore, dengan kode Morse: “What hath God wrought”, kata-kata dalam pesan itu adalah, “Apakah yang telah Tuhan tulis?”.(*)
CMYK
T
AK terasa bagi teman-teman kita di SMP telah memasuki hari ketiga Ujian Nasional (UN).So, yang pasti mereka pun mulai terbiasa dengan lima paket soal. Dalam hal ini perasaan takut dan gugup mulai hilang. Seperti Marcelino Mewengkang, siswa SMP Kr. Eben Haezar 1 mengaku bahwa tidak merasa gugup sama sekali. “Aku belajar keras dan membarengi itu dengan berdoa, makanya aku nggak merasa gugup sama sekali,” jelasnya. Pendapat yang sama pula dilontarkan oleh Octa Halik. Octa mengaku dia sudah belajar semaksimal mungkin. Dia pun tidak memaksakan agar otaknya tidak stress. Dan tentunya dia pun tidak lupa untuk berdoa. Lain juga dengan teman kita yang satu ini,Anggriani Palit. Dia mengaku agak gugup dengan UN tahun ini yang sudah lima paket. “Awalnya saya gugup. Tiap hari paketnya berubah. Tapi aku terus bersandar pada Tuhan. Sekarang aku udah nggak gugup lagi. Yaa aku cuman berpegang pada motoku, Ora et Labora,” ujarnya mantap. Nah, emang semuanya bisa dilakukan kalo kita mengandalkan Tuhan. Ora Et Labora. Semuanya pasti bisa menjadi mudah. Tuhan nggak mungkin meninggalkan kita kok. Selamat berjuang deh untuk teman-teman kita yang udah mau mengakhiri masa SMPnya. Semoga bisa ketrima di SMA pilihan dan tetap jangan lupa, ORA ET LABORA.(gav)
Semangat Sampai Akhir
Model: Marchel Mewengkang dan Stephanie Dinata Foto : Dwidyawati Mopeng
UJIAN Nasional tingat SMP memasuki hari yang ketiga. Hmm.. kira-kira gimana yaa respon dari para teman-teman kita. Pasti ada yang mulai kecapean ato mungkin ada yang udah nggak sanggup lagi? Aduuhhh.. jangan sampe deh. Memasuki hari ketiga emang nggak gampang. Setelah 2 hari bertarung, kini masih harus bertarung lagi sampe besok. Shervia, seorang siswi mengaku masih semangat untuk terus ‘bertarung’ di hari ketiga ini.” Bicara tentang masa depan, nggak yang namanya nggak sanggup lagi. Aku tetap semangat walaupun udah agak kecapean,” ujarnya sambil tertawa. Lain lagi dengan pendapat teman kita yang satu ini, Naomi. Naomi mengaku sangat capek walau masih harus menyelesaikan 1 hari lagi. “Udah 3 hari peras otak. Capek banget nggak kayak ujian biasanya. Tapi aku harus tetap survive. Kalo nggak, bisa-bisa nggak lulus nanti,” katanya. Ya emang Ujian Nasional bukan kayak ujian biasanya. Semuanya harus dipersiapkan dengan baik. Jangan lupa untuk terus berusaha dan berdoa. Tetap semangat yaaaa.(gav)