NOMOR:8200 27
OKTOBER
ECERAN: Rp3.000,-
2013
Amos Tempone
Diserang, SBY Kibarkan ‘Perang’ 10.000 Kader Dengar Curhat Editor: Idham Malewa
BOGOR - Ketua Umum DPP Partai Demokrat, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menegaskan bahwa partainya bercita-cita tetap bersih dan bebas dari korupsi. Hal itu dikatakan SBY dalam perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) dan Silaturahmi Kader Partai Demokrat tahun 2013 di Sentul Internasional Convention Center (SICC) Bogor, Sabtu (26/10). Menurut SBY, partainya memiliki tekad dan komitmen yang kuat untuk menindak dan membersihkan kader yang terlibat korupsi. Dia juga berjanji tak akan tebang pilih terhadap siapapun kader yang terlibat korupsi. “Partai Demokrat mendukung penuh pemberantasan korupsi baik oleh KPK, kepolisian, kejaksaan dan siapapun. Meskipun pahit dan sedih, Demokrat tak melindungi kader yang melakukan kejahatan dan tindak korupsi. Kalau ada kader salah, Demokrat tak mau menuding ke sana kemari mengatakan itu konspirasi. Justru dengan cara seperti ini diangap partai kita dianggap partai korup,� paparnya. Bahkan SBY sempat berkeluh kesah bahwa partainya
ARTIS
Tak Menyangka MAHKOTA “Miss Celebrity 2013� akhirnya jatuh kepada Shinta Rizky Auliyah. Dalam malam grand final yang diselenggatakan di Balai Sarbini, Jakarta, pada Jumat (25/10) malam kemarin, finalis asal Jakarta itu berhasil menyisihkan 19 pesaingnya. Sejak masa karantina, Chaca --begitu dia biasa disapa-- memang cukup menonjol lewat bakatnya di bidang akting dan presenting. Rona kebahagiaan terpancar dari gadis kelahiran Cianjur, Jawa Barat, 15 Juli 1991 ini namanya disebut sebagai pemenang. “Sama sekali enggak nyangka. Peserta yang Baca
Tak... Hal: 11
Baca Diserang... Hal: 11 Shinta Rizky Auliyah
CPNS Mitra Paling Bersih
HYPERMART
Racik Kue 2.548 Meter
MANADO— Tes Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Kabupaten Minahasa Tenggara (Mitra), telah berjalan selama dua hari. Hari SELENGKAPNYA BACA HASILTES CPNS DI HALAMAN 18
pertama hingga hari kedua kemarin, peserta CPNS di Mitra telah tuntas ikut test dengan system Computer Assisted Test (CAT). Hampir 500 peserta CPNS dari beberapa formasi langsung mengetahui hasilnya. Di hari SERIUS: Salah satu peserta tes CPNS Mitra yang menggunakan sistem CAT, tampak mengisi biodata di komputer.
Baca CPNS... Hal: 11
Dahlan Iskan
Dahlan Iskan Digandrungi Kader PD JAKARTA- Sosok Dahlan Iskan mencuri perhatian saat acara Temu Kader Partai Demokrat di Sirkuit Sentul Bogor, Sabtu (26/10)
kemarin. Peserta konvensi calon presiden (capres) Partai Demokrat Baca Dahlan... Hal: 11
Wiranto : Perubahan Butuh 1,77 Triliun untuk-Sulut Kepemimpinan Kuat
Baca
JAKARTA – Meski sebatas janji kampanye, apa yang dilontarkan Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra Prabowo Subianto, cukup menggiurkan. Andaikata di 2014 Pemilu Legislatif, Partai Gerindra meraih kemenangan, Prabowo menjanjikan anggaran Rp 1 miliar per tahun untuk desa. Dana tersebut dimaksudkan untuk mempercepat pembangunan desa. Di Sulut, data Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sulut menyatakan ada 1.777 desa dan
Wiranto... Hal: 11
Baca 1, 77 Triliun... Hal:
Ketu, Partai Hanura, Wiranto (kedua dari kiri) bersama Ketum APKASI Isran Noor (kedua dari kanan) pada pembukaan acara Diskusi Kebangsaan bertemakan “Dari Kampus Mencari Pemimpin Indonesia� di Universitas Gadjah Mada, Jogja, Kamis (24/10)
Fery Pradolo/INDOPOS
PEDULI: Ketua Dewan Pembina Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra), Prabowo Subianto, memberikan kontrak politik dengan perwakilan kepala desa dari seluruh rakyat Indonesia pada acara Deklarasi Komitmen Partai Gerindra untuk Pembangunan Desa di DPP Partai Gerindra, Ragunan, Jakarta Selatan, kemarin (26/10).
TERPANJANG: Kue Roll Swiss buatan Hypermart di Manado Town Square sepanjang 28 meter. Kue ini sengaja dibuat untuk menyambut Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober.
UNTUK pertama kali Hypermart Swalayan meracik kue Roll Pondan terpanjang pertama di Indonesia. Para koki swalayan terbesar di Indonesia berhasil membuat kue roll sepanjang 2.548 meter. Khusus Hypermart Manado Town Square (Mantos), para kokinya sukses menciptakan kue roll berwarna hijau ini sepanjang 28 meter. ‘’ “Program ini digelar serentak Hypermart se Indonesia hingga 28 Oktober nanti,� ungkap Department Manager Dairy Frozen Rusly Nelwan kemarin. Menurutpriamurahsenyumini,pembuatan kue sepanjang 28 meter, bertepatan dengan Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober. Kue Swiss Roll ini merupakan rangkaian dari promo Sumpah Enak Banget. Lama pembuatan memakan waktu 3,5 jam. “Untuk bahannya, Baca Racik... Hal: 11
Ketika Ratusan Jamaah Haji Indonesia Tergolek Sakit
Berangkat Sehat, Syamsuri Berharap Pulang ke Tanah Air Musim haji memasuki masa kepulangan ke tanah air. Namun, banyak jamaah Indonesia yang tergolek lemah di rumah sakit. M. SHOLAHUDDIN, Makkah RAUT muka Syamsuri penuh kepasrahan. Mulutnya komat-kamit mengucap zikir. Sambil berbaring, sesekali pria 73 tahun asal Pulau Bawean, Jatim, itu berusaha menggerakkan dua kakinya. Syamsuri adalah salah satu pasien yang kemarin (24/10) baru masuk ke Balai Pengobatan Haji Indonesia (BPHI) Makkah. Usia lanjut tidak
menghalangi Syamsuri untuk berangkat haji sendiri. Tanpa istri, anak, atau anggota keluarga lain. “Ingin pulang,� katanya lirih. Cairan infus mengalir melalui tangan kiri. Di tangan kanannya ada dua gelang tanda identitas jamaah. Satu gelang karet, satu lagi dari besi. Semestinya Syamsuri bersama anggota kloter 14
embarkasi Surabaya (SUB) pulang ke tanah air pada Minggu (27/10). Tapi, dengan kondisi yang masih tergolek, dia sangat mungkin tidak bisa pulang bareng rombongan. Saat berangkat ke Arab Saudi, keadaan Syamsuri sehat. Dia juga berhasil menyelesaikan seluruh prosesi haji. Namun, ketika menanti waktu pulang ke tanah air, dia mendadak sakit dan hanya bisa tergolek di pembaringan. Syamsuri tidak sendiri. Banyak jamaah haji yang terbaring dalam perawatan medis. Di BPHI Makkah saja ada 45 pasien. Belum lagi
di perawatan sektor-sektor maupun di Rumah Sakit Arab Saudi (RSAS). Ada yang sudah dipulangkan lebih awal, ada juga yang terpaksa diundur. Menurut Edi Supriatna, dokter BPHI Makkah, banyak kepulangan jamaah yang terpaksa tanazul (dimutasi) lantaran deraan sakit. Baik tanazul awal maupun mundur. Sejauh ini sudah terdata sekitar 80 orang yang diusulkan untuk pulang lebih cepat. Di antara jumlah itu, 14 orang telah disetujui. “Banyak pertimbangan Baca Berangkat... Hal: 11
F-HM SHOLAHUDDIN/JAWA POS
Syamsuri jamaah haji kloter 14 embarkasi Surabaya dirawat di Balai Pengobatan Haji Indonesia (BPHI) Makkah.