KAMIS, 28 FEBRUARI 2013
NOMOR: 7958 R. Kandolia
Ibas Diduga Terima 9,5 M
Pemkot Diminta Segera Relokasi 3.000-an Rumah di 14 Kelurahan Bakal Tergusur
Anas Tabuh Perang dengan SBY
Editor: Bahtin Razak Peliput: Agus Tomaito
MANADO — Pemerintah Kota Manado diminta segera merealisasi rencana relokasi warga di bantaran Sungai Tondano. Sebab, pembangunan
Ibas Bilang Lagu Lama Editor: Idham Malewa
JAKARTA— Mantan Ketua Umum Partai Demokrat
tanggul untuk penataan bantaran sungai itu sudah akan dimulai tahun depan. “Minimal sudah ada gambaran berapa rumah yang kena jalur pembangunan tanggul tersebut,� ujar beberapa staf di Balai Wilayah Sungai Sulawesi (BWSS) 1. Data diperoleh, sedikitnya 14 kelurahan yang bakal kena jalur revitalisasi bantaran Sungai Tondano. Kelurahan itu antara lain: di sisi utara adalah Kombos Barat, Ternate Tanjung, Ternate Baru, Ketang Baru, Karame, Singkil, dan Sindulang. Sedang sisi selatan yakni Kairagi Weru, Paal Dua, Dendengan Luar, Komo Luar, Pinaesaan, Istiqlal, dan Calaca. Menurut prakiraan Pemkot dan Dekot Manado ada
Anas Urbaningrum mulai terang-terangan mengarahkan perang ke penghuni Cikeas. Anas saat diwawancarai salah satu stasiun TV nasional Rabu (27/2) dini hari, membenarkan rumor adanya aliran dana Hambalang kepada Edhie Baskoro Yudhoyono a.k.a Ibas. “Kalau soal itu, silakan tanya ke Pak Amir (Syamsuddin). Karena waktu itu saya hanya ikut rapat, mendengarkan,� kata Anas dalam wawancara khusus dengan RCTI. Meski belum menyebut berapa aliran dana ke Ibas, tapi catatan Yuliani, mantan Wakil Direktur Keuangan PT AnugeAnas Urbaningrum
Baca Pemkot...Hal: 11
Kuasai Media Sosial
  Â? Â? Â?Â? Â?   Â€   ‚ ƒ ƒ ƒ Â? Â? €
TAK cuma berhasil menggondol Piala Oscar untuk kategori aktris pemeran utama terbaik, Jennifer Baca Kuasai...Hal: 11
� � � €
Jennifer Lawrence
„ � � … † … ‡ƒ � � €
SEMENTARA ITU
ˆ � � … � � … … � � � €
Sepekan 2 Kali Daki Everest
ˆ
ˆ �
„
� ‰
� Š
Â?
SEORANG pengangkut barang (Sherpa) perempuan asal Nepal tercatat di buku rekor dunia sebagai wanita pertama yang mendaki Gunung Everest dua kali dalam satu seminggu. Chhurim Sherpa, 29 tahun, meniti lereng gunung tertinggi di dunia itu pada 12 dan 19 Mei 2012 lalu. Dalam dua pendakian itu, dia hanya beristirahat di kemah selama beberapa hari. Pemberian peng-
Â?Â? Â?
‚ Chhurim Sherpa
rah Nusantara total dana yang diterima Ibas mencapai US$ 900.000 atau setara Rp 9,5 miliar. Data itu sudah diserahkan ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), namun belum diproses KPK. Dalam data itu menyebutkan, Ibas menerima dana pertama kali pada 29 April 2010. Ibas menerima dana pada hari itu dalam dua tahap yaitu tahap pertama sejumlah US$ 500.000. Tahap kedua sejumlah US$ 100.000. Uang itu dikeluarkan dari kas PT Anugerah Nusantara, milik mantan Bendahara Umum PD M Nasaruddin. Kemudian Ibas menerima dana lagi pada 30 April 2010 dalam dua tahap, yaitu tahap pertama sejumlah US$ 200.000 dan tahap dua US$ 100.000. Dana dikeluarkan dari kas PT Anugerah Nusantara dan diantar oleh kurir bernama Bahri. Dalam data itu tidak disebut-
kan atas dasar apa Ibas diberikan uang sejumlah US$ 900.000. Hanya tertera Ibas menerima uang dari PT Anugerah Nusantara sebanyak dua kali. Wawancara “Perlawanan Anas� ini ditayangkan di RCTI dinihari tadi. Amir Syamsuddin merupakan Baca Ibas...Hal: 11
Edhie B Yudhoyono
Koran Paling Dipercaya
Editor: Budi Siswanto
‚
‚ ‚
Harga Eceran Rp4000,-
Baca Sepekan...Hal: 11
EDELMAN Trust ginya trust level kepada Barometer 2013: Peran Media – utamanya meMedia kian Strategis di dia tradisional – terseTahun Krisis Kepe- but tak saja menjadikan mimpinan Survey glo- Media di Indonesia sebal, Edelman Trust Ba- bagai institusi terperrometer yang meng- caya saat ini. Lebih dari ukur kepercayaan itu, ternyata trust level publik kepada Peme- publik kepada Media di rintah, LSM, Pebisnis Indonesia bahkan jauh dan Media di 26 ne- di atas kepercayaan kegara, baru saja dirilis. pada Media di level Kesimpulan survey: Global! 2013 adalah tahun Lantas apa kaitan krisis temuan kepeini deOleh: mimpingan haKris Moerwanto nan. In- Editor Senior Jawa Pos sil survey dikatornt a h u n ya, ren2012, dahnya trust publik – yang oleh Edelman ditermasuk di Indonesia sebut sebagai “Tahun – k e p a d a i n s t i t u s i kejatuhan PemerintaPemerintah. Bahkan di han�? Seberapa paIndonesia, kepercayaan rahkah turunnya level kepada Pemerintah, kepercayaan publik di yakni 47%, adalah yang Indonesia sejak beberaterendah dibanding ke- pa tahun terakhir? percayaan publik keSecara umum, surpada LSM (51%), Bis- vey berskala global itu nis (74%), dan Media mencatat, sejak 2011 (77%). Yang menarik, tingBaca Koran...Hal: 11
MANADO POST-BRI PEDULI DONASI ANDA UNTUK KORBAN BANJIR DAN TANAH LONGSOR DAPAT DITRANSFER MELALUI REKENING DI “BANK BRI DAN MANADO POST PEDULI BENCANA� UNTUK MANADO. NOMOR REKENING 0054 01 089909 503 ATAU ANTAR LANGSUNG KE MANADO POST CENTER, RUKO MANTOS BLOK D 14/15, TERIMA KASIH SALDO KEMARIN
Rp45.676.013,-
101. PEKERJA BRI UNIT BATUI KANCA LUWUK Rp270.000,102. AJERIA AWUMBAS Rp100.000,103. KC BRI TONDANO Rp2.000.000,SALDO HARI INI Rp48.046.013,-