S E N I N ,
NOMOR: 8019
2 9
A P R I L
2 0 13
RP.4.000,-
Fokus Baru untuk Sela-sela Hutan Jati SUDAH dimulai: penanaman porang secara masal untuk meningkatkan penghasilan petani di sekitar hutan jati. Lokasinya di Mrico Kecut, kawasan hutan yang terletak antara kota Blora dan Cepu. Sabtu pagi lalu, lebih 1.000 orang berkumpul di tengah hutan jati tersebut. Mereka terdiri dari 120 kelompok, masing-masing
kelompok beranggotakan 10 orang. Ketua kelompoknya adalah karyawan Perhutani yang sudah dididik bagaimana menanam porang yang benar. Perum Perhutani, BUMN yang mengelola hutan jati di seluruh Jawa dan Madura, memang memiliki program untuk meningkatkan kesejahteraan penduduk di sekitar hutan. Teru-
tama untuk memanfaatkan tanah di sela-sela pohon jati. Berbagai tanaman sudah dicoba: jagung, empon-empon, ketela, jarak, dan banyak lagi. Tapi hasilnya sangat minim. Para petani tetap melakukan itu mengingat sesedikit apa pun hasilnya tetap lebih baik daripada tidak ada sama sekali. Baca Fokus.....Hal 4
Juli Pendaftaran CPNS Tes September, Pengumuman November Editor: Bahtin Razak Peliput: Tim MP
MANADO — Rencana pemerintah akan membuka penerimaan CPNS 2013 untuk jalur umum kian pasti. Informasi diperoleh, prosesnya akan dimulai dengan pendaftaran yang diperkirakan Juni atau Juli 2013. Tes masuk akan digelar September. Soal informasi ini, para kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) masih enggan mengomentari lebih jauh. “Biasa saja jadwalnya seperti itu, tapi semuanya bergantung petunjuk teknis (Juknis) yang resmi dari KemenPAN-RB. Sampai saat ini kami belum terima,” kata Kepala BKD Sulut Roy Tumiwa. Tumiwa juga menyatakan, secara umum Sulut masih butuh PNS. “Terutama daerah pemekaran baru,” katanya, beberapa waktu Baca Juli.....Hal 11
Susno Buron
BANJIR DI ARAB: Banjir yang menerjang Kota Riyadh, Ibukota Arab Saudi. Kendati daerah itu merupakan daerah padang pasir.
Arab Saudi Diterjang Banjir Editor: Tommy Waworundeng
RIYADH-Negara padang pasir seperti Arab Saudi, ternyata juga bisa diterjang banjir. Seperti yang terjadi, Sabtu sore waktu setempat. Hujan deras yang meng-
BERLINDUNG: Susno Duadji dan Yusril Ihza Mahendra.
guyur sebagian Arab Saudi, menyebabkan banjir di beberapa kota. Bahkan, saking kencangnya arus air banjir, banyak warga yang terjebak di dalam kendaraan mereka dan ada pula berlindung di atas pohon. Dilansir Arabnews.com, Minggu 28 April 2013, Otoritas Pertahanan Sipil Arab Saudi dilaporkan menerima setidaknya 10.735 panggilan darurat dari orang yang terkena dampak cuaca buruk ini. Baca Arab.....Hal 11
Papua Minta Masukan SHS Bahas Masa Depan Papua
Editor: Idham Malewa Peliput: JPNN
JAKARTA—Mantan Kabareskrim Mabes Polri Komisaris Jenderal (Komjen) Purnawirawan Susno Duadji makin sulit dijangkau. Kejaksaan Agung (Kejagung) pun langsung menyatakan Susno buron. Susno
Editor: Tommy Waworundeng Peliput: Helmy Yusuf
MANADO – Gubernur Sulawesi Utara Dr SH Sarundajang BERGURU: Gubernur Sulut saat menjamu (SHS) benar-benar menjadi Baca Susno....Hal 11 tamu istimewa dari Provinsi Papua, tadi malam. pemimpin yang disegani para
GSVL: Warga Perlu Waspada Bencana
Markus Budiman/Manado Post
JANGAN TERULANG: GSVL saat bencana lalu all out membantu warga korban bencana.
Baca Papua....Hal 11
LANGKAH dan karier politik srikandi handal Minahasa Utara (Minut) Fransisca Magdalena Tuwaidan (FMT) akhirnya terjawab. Adalah Partai Demokrat (PD) akan menjadi kendaraan baru FMT untuk tetap eksis di kanca perpolitikan, serta terus memperjuangkan aspirasi rakyat. Pihak Partai Demokrat (PD) Sulut pun telah mendaftarkan politisi handal yang masih tercatat sebagai Ketua Fraksi Tumatenden di DPR Minut itu, sebagai Caleg no 1 dari daerah pemilihan (Dapil) Minut-
Baca GSVL.....Hal 11
Baca Calegprov.....Hal 11
Tomohon Menuju Kota Sehat Editor: Budi Siswanto Peliput: Melky Karwur/ Filip Kapantow
Jimmy Feidie Eman
KAWANUA
Paskah Pererat Ikatan K3 Jakarta
WALI Kota Jimmy Feidie Eman SE Ak bertekad menjadikan Tomohon Kota Sehat di 2013. Persiapan menyambut kedatangan tim verifikasi dari pusat, telah dilaksanakan sosialisasi di lantai tiga kantor Wali Kota Tomohon, 25 April lalu. Baca Tomohon....Hal 11
HARI SPESIAL: Ketua Umum (Ketum) K3 Irjen Pol Benny Mamoto (kiri) dan mantan Ketum Benny Tengker.
PASKAH bersama Kerukunan Keluarga Kawanua (K3) 2013 yang dilaksanakan di Sport Mall Kelapa Gading, Jakarta Utara, Minggu (28/4), merupakan hari yang sangat spesial. Hal ini dikarenakan kegiatan tersebut membuat ikatan anggota K3 semakin erat serta menepis isu adanya perpecahan. Ketua Umum (Ketum) K3 Irjen Pol Benny Mamoto mengungkapkan, perayaan Paskah dengan tema ‘Kristus yang sulung dari segala yang diciptakan (Kol 1:18)’ dan sub tema ‘Balangkah sama-sama dalam kemitraan, kesetaraan dan kesetiakawanan sosial dengan sukacita iman’, memberikan pencerahan kepada semua, terutama anggota K3. “Sehinga kita dapat menjadi saluran berkat bagi sesama, dan kita dapat menjadi saksi-saksi Kristus
Editor: Irvan Sembeng
MANADO– Kondisi cuaca buruk yang terjadi beberapa pekan terakhir ini harus diwaspadai warga Kota Manado. Ini sebagai bentuk antisipasi dan pencegahan, supaya peristiwa bencana alam pada 17 Februari 2013 lalu yang mengakibatkan kerugian material dan 10 korban jiwa tidak terulang lagi. Hal ini diingatkan Wali
DAFTAR calon sementara (DCS) yang diumumkan Komisi Pemilihan Umum Daerah Sulut dan 15 kabupaten kota se Sulut, benar-benar mengistimewakan unsur keterwakilan 30 persen caleg perempuan. Sesuai UU No 8/2012 tentang anggota DPR/DPRD dan DPD, dan Peraturan KPU No 7/2013 disebutkan setiap 3 nama caleg harus ada unsur perempuan. Jika ada 8 kursi, maka unsur perempuan harus diselipkan di antara nomor urut 1-3 dan antara nomor urut 4-6. Jika tidak, maka KPU akan memfinalti partai politik (Parpol). Makin tegasnya aturan, memberi ruang lebih besar kepada kaum perempuan Sulut untuk berkiprah di lembaga politik. Kita bisa melihat banyak muka baru perempuan bermunculan. Mereka dari kalangan profesional, wanita karir, aktivitis perempuan atau kerabat dekat para politisi. Namun, amat disayangkan, semangat UU supaya ada ruang yang sama antara laki-laki dan perempuan salah digunakan para elit pimpinan partai politik. Sinyalemen ini telah diingatkan Dekan Fisip Unsrat Drs Philip M Regar MSi bahwa Caleg perempuan yang diajukan partai hanya untuk memenuhi persyaratan kuota 30 persen keterwakilan perempuan. Selama 5 tahun, peran politisi perempuan terkesan hanya pajangan, pemanis ruang rapat anggota dewan. Kalau pun ada yang menonjol, hanya satu dua orang di setiap daerah. Itu pun bukan karena kehebatan, tapi karena unsur kedekatan. Sebut saja, Yasti Soepredjo Mokoagow yang sukses menjadi ketua komisi 5 DPR RI atau Meiva Salindeho yang sukses menjadi ketua Deprov Sulut. Kini saatnya, kaum perempuan memanfaatkan peluang mereka mendapatkan keterwakilan di atas 30 persen. Target ini tak muluk-muluk. Karena sudah banyak kaum perempuan yang berani tampil, tanpa ada koneksi kekerabatan dengan pejabat atau pimpinan partai. Politisi perempuan Sulut sudah tahu tugas legislatif. Para politisi perempuan harus membuktikan diri bahwa mereka lolos karena kualitas dan kemampuan membawa aspirasi rakyat, bukan semata-mata pajangan.(*)
pemimpin dan masyarakat di Indonesia Timur. Lelaki yang ikut menyelesaikan persoalan Indonesia yang terjadi di Provinsi Maluku dan Maluku Utara itu, kini diminta oleh Pemerintah Papua untuk memikirkan masa depan daerah yang kaya akan sumber daya alam itu.
Calegprov, Optimis Bersama PD
Editor: Stenly Kowaas
30 % Bukan Pajangan
Baca Paskah.....Hal 11
Fransisca Tuwaidan
Yakin Dapat Nomor Kemenangan Editor: Budi Siswanto Peliput: Arthur Karinda
OPTIMISME diperlihatkan Calon Bupati (Cabup) Mitra Telly Tjanggulung (T2) jelang pengundian nomor urut, hari ini (29/4). Cabup Partai Golkar (PG) ini mengaku percaya yang akan didapatkan nanti merupakan nomor kemenangan. “Saya yakin dapat nomor terbaik Baca Yakin....Hal 11
Telly Tjanggulung