Manado Post Selasa 30 April 2013

Page 1

S E L A S A ,

NOMOR: 8020

3 0

A P R I L

2 0 1 3

RP.4.000,-

Harga Dua Versi Bensin-Solar Batal Tak Sampai 6.500,Hari Ini SBY Umumkan Editor: Tommy Waworundeng Peliput: JPNN

JAKARTA –Pemerintah tidak mau repot membagi harga Bahan Ba-

kar Minyak (BBM) bagi mobil pribadi dan angkutan umum. Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) tampaknya lebih cenderung pada menaikkan harga BBM bersubsidi secara keseluruhan alias satu harga. “Mengerucut pada satu harga, bukan dua harga,” jelas Juru Bicara Kepresidenan Julian Aldrin Pasha di Kompleks Istana Kepresidenan, kemarin (29/4).

Hal tersebut tidak dibantah Menteri ESDM Jero Wacik. Menurut Jero, opsi dua harga BBM terlalu merepotkan dari segi operasional. Di samping itu, opsi tersebut juga mendapat kritik dari banyak pihak, diantaranya para kepala daerah. “Banyak komentar dua harga kok repot. Saya sampling banyak gubernur usul lebih praktis satu harga. Dari DPR juga keberatan dengan dua

harga itu,” jelas Jero di Kompleks Istana Kepresidenan, kemarin. Karena itu, Jero mengakui saat ini opsi pemerintah bergulir pada opsi satu harga BBM. Namun, diupayakan harga yang ditetapkan bakal berkisar di bawah Rp6.500. Sebab, Presiden meminta jangan sampai Baca Harga.....Hal 11

KORBAN TRAFFICKING: Lima dan enam gadis-gadis di bawah umur asal Sulut saat diamankan di Polres Luwuk Sulawesi Tengah, Senin (29/4) tadi malam.

6 ABG Manado ‘Dijual’ di Luwuk

Editor: Idham Malewa Peliput: Luwuk Post

LUWUK- Enam gadis anak baru gede (ABG) asal Manado terjebak dalam kasus trafficking (perdagangan manusia) di Kota

Luwuk, Sulteng. Mereka yang baru berusia SMP dan SMA, termakan bujukan germo dengan modus liburan gratis ke Kota Luwuk, minggu lalu. Sebagian di antara Baca 6

ABG.....Hal 11

Mamoto Cs Bekuk Oknum Danlanal

3 Bulan Ada 400 Potensi ODHA Baru

Editor: Idham Malewa Peliput: Sahril Kadir

MANADO— Pertama dalam sejarah kasus Human Immunodeficiency Virus

(HIV)/AIDS, seorang penderita penyakit yang belum ada obatnya dinyatakan bebas dari virus mematikan. Korban yang namanya disamarkan menjadi Aci, tercatat warga di Kecamatan Wenang, Manado. Kejadian diluar dugaan ditemukan Baca Penderita....Hal 11

Madrid v Dortmund

Berharap Mukjizat Editor: Stenly Kowaas

JAKARTA— Badan Narkotika Nasional (BNN) kembali unjuk gigi. Kali ini badan pemberangus Narkoba itu mencokok petinggi TNI. Tak tanggung-tanggung yang dibekuk kali ini adalah seorang perwira menengah yang bertugas di pangkalan Angkatan Laut di Semarang. Dari informasi yang dihimpun JPNN, yang dibekuk adalah Komandan pangkalan AL (Danlanal) V Kolonel Laut Antar Setia Budi. Ia ditangkap saat mengonsumsi Narkoba di Hotel Ciputra Minggu (28/4) dinihari. “Kami sudah memantau dan melacak yang bersangkutan sejak lama,” ungkap seorang sumber di BNN kepada JPNN . Sumber tersebut mengatakan tersangka saat ini sudah diamankan di Kantor BNN Cawang, Jakarta Timur. “Tersangka kedapatan tangan mengkonsumsi Narkoba jenis sabu di Hotel Ciputra. Dia langsung Kolonel Laut Antar Setia Budi yang dibawa ke kantor BNN,” jelas sumber. Baca Mamoto.....Hal 11

ditangkap saat sedang mengkonsumsi sabu-sabu.

Susno Berkicau di YouTube Editor: Tommy Waworundeng Peliput: JPNN

JAKARTA —Upaya perburuan terhadap mantan Kabareskrim Komjen (Pol) Susno Duadji hingga kemarin belum membuahkan hasil. Terpidana kasus suap PT Salmah Arowana Lestari dan kasus korupsi dana pengamanan Pilkada Jawa Barat ini bahkan seperti mengejek jaksa dengan mengunggah video ke situs berbagi video YouTube. Dalam video yang diunggah kemarin, Susno me-

nyatakan berada di sekitar Bandung. Mantan Kapolda Jabar ini menyanggah bersembunyi untuk lari dari tanggung jawab, melainkan menghindari eksekusi yang disebutnya liar. “Karena putusan perkara terhadap diri saya batal demi hukum,” kata Susno yang berpenampilan rapi dengan batik biru. Pria kelahiran Pagar Alam ini lantas menyampaikan pembelaan diri seraya meminta wartawan tidak meBaca Susno...Hal 11

JS Percaya Tanda Kemenangan

T2 Dapat Nomor Kursi

Editor: Budi Siswanto Peliput: Arthur Karinda

Editor: Budi Siswanto Peliput: Arthur Karinda

YAKIN: JS-RK mendapat nomor urut 2 saat pengundian di KPUD, kemarin. Baca JS....

Hal 11

SULAWESI Utara dalam kondisi bahaya. Daerah ini memang aman dan nyaman. Sangat sulit untuk diprovokasi oleh isu-isu bernuansa SARA. Tingkat kesejahteraan masyarakatnya juga di atas rata-rata. Indeks Pembangunan Manusia (IPM) daerah ini menempati rengking dua nasional sesudah Provinsi DKI Jakarta. Pertumbuhan ekonomi mencapai 8 persen, tertinggi dibanding 32 provinsi lainnya di Indonesia, dan bahkan melebihi pertumbuhan ekonomi nasional. Bahkan pendidikan Sulut terbaik di Indonesia, karena nomor satu paling rendah angka buta huruf. Dengan kondisi pendidikan, pelayanan kesehatan, ekonomi, dan tingkat kesejahteraan yang sangat memadai, pemerintah berhasil menyiapkan generasi yang berkualitas. Generasi muda Sulut bisa menguasai Indonesia di kemudian hari. Karena SDM sangat baik yang sudah ditanamkan pemerintah mulai saat ini, tidak dirasakan masyarakat di provinsi lain. Tetapi alangkah terkejutnya ketika melihat data dari Klinik VCT RSU Prof Kandou Manado. Ternyata generasi Sulut sudah dirusak oleh virus mematikan. Entah siapa yang menyebarluaskannya, tetapi penyebarannya sangat cepat. Virus tersebut adalah HIV/AIDS. Data terakhir, tiga bulan ini (Januari-Maret 2013), penderita HIV/AIDS bertambah 46 orang. Artinya tiap bulan ada ketambahan 15 warga Sulut yang terjangkit. Atau tiap dua hari, ada satu warga Sulut yang terjangkit penyakit mematikan itu. Lebih menyedihkan lagi, para penderitanya kebanyakan anak muda yang merupakan generasi penerus, tulang punggung, dan fondasi. Karena itu Sulut dalam bahaya. Ibarat manusia, jika tulang punggungnya sudah rusak, tentu tidak bisa berbuat apa-apa lagi. Ibarat rumah, jika fondasinya rapuh, tentu rumahnya ambruk. Karena itu jika pemerintah tidak memperdulikan penyebaran HIV-AIDS ini, lima, 10, 20, bahkan 50 tahun ke depan Sulut bisa ambruk. Tak hanya pemerintah, masyarakat juga harus sadar dan menghindari jangan sampai terkena HIV/AIDS. (###)

CHAMPION

Editor: Stenly Kowaas Peliput: Adrian Sigar

Penderita AIDS Sulut Sembuh

Sulut Dalam Bahaya

BERPELUANG MENANG: T2 popolulu menatap Pilkada Mitra.

Baca T2....

Hal 11

KEKALAHAN 1-4 di kandang Borussia Dortmund pekan lalu (24/4) benar-benar membuat Real Madrid berharap mukjizat untuk bisa lolos. Hanya kemenangan minimal 3-0 di Santiago Bernabeu dini hari nanti yang akan memberi Real tiket ke final ke Wembley (25/5), sekaligus membuka asa la decima atau trofi kesepuluh Liga Champions. Perjuangan Los Merengues—sebutan Real—memang belum berakhir. Dalam sejaBaca Berharap....Hal 11

PEMPROV

Papua Berguru ke Sulut Editor: Tommy Waworundeng

istimewa

BAHAS DI MANADO: Masa depan Papua dibahas di Manado. Tampak suasana pertemuan yang juga dihadiri Gubernur Sulut Dr SH Sarundajang, Senin (29/4) kemarin.

PAPUA merasa punya ikatan kekeluargaan dan ikatan emosional dengan Provinsi Sulawesi Utara. Karena itu untuk menentukan nasib masa depan daerah paling kaya sumber Baca Papua....Hal 11

Talaud Nomor II Nasional JAKARTA— Kabupaten Kepulauan Talaud mengharumkan nama Provinsi Sulut di level nasional. Kabupaten P R E S T A S I M E M B A N G - kepulauan yang GAKAN: Bupati Talaud Drs berada di ujung Constantine Ganggali ME saat utara Sulut ini menerima penghargaan dari Menteri PPN/Kepala Bappenas Armida S Alisjahbana.

Baca Talaud....

Hal 11


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.