EDISI NO: 8173
SENIN, 30 SEPTEMBER 2013
Ijazah Sarjana Kedokteran Bisa Bayar Editor: Idham Malewa Peliput: Gregorius Mokalu
MANADO- Kualitas sebagian MANADO dokter lulusan Fakultas Kedokteran (Faked) Universitas Sam Ratulangi (Unsrat) mulai diragukan. Informasi didapat dari sejumlah dokter sensen Baca IJAZAH...Hal: 11
SHS Sharing dengan Para Santri
ECERAN: RP4000,
Sashimi Prinus Setelah Lama Mampus INILAH mayat hidup berikutnya di BUMN: PT Perikanan Nusantara (Prinus). Perusahaan ini sebenarnya praktis sudah mati. Tidak ada aktivitas berarti di dalamnya. Karyawannya pun sudah tiga tahun tidak bergaji. Baca SASHIMI...Hal: 4
Mutu Dokter Dibenahi dari Rekrutmen DITERIMA NU: Gubernur Dr SH Sarundajang bersama KH Salahudin Wahid. Editor: Tommy Waworundeng
Sarundajang sebagai pemimpin masyarakat majemuk, terkenal sam-
JOMBANG-Ketokohan Dr Sinyo Harry
Baca SHS...Hal: 11
24.250 Pelamar Tumbang Kuota CPNS se-Sulut 1.053, Peminat 25.303 Editor: Bahtin Razak Peliput: Tim MP
MANADO — Animo warga Sulut memburu kursi CPNS cukup tinggi. Hingga penutupan pendaftaran pada akhir pekan
lalu, tercatat sebanyak 25.303 yang telah memasukkan berkas. Mereka berjibaku untuk meraih 1.053 kursi di delapan kabupaten/kota. Dengan kondisi ini, dipastikan 24.250 pelamar bakal tumbang. Bahkan, sebagian mulai ‘ditumbangkan’ panitia karena berkas lamaran tidak memenuhi syarat. Seperti di Bolmut. Pelamarnya mencapai 5.514, tapi 3.538 berkas pelamar karena
Dari Artis, Presenter Hingga Miss World
telah digugurkan. “Kira-kira 64 persen yang gugur. Ini data yang diserahkan BKDD kemarin,� ungkap seorang anggota Polsek U r b a n Kaidipang Baca 24.250... Hal: 11
Editor: Tommy Waworundeng
The Real Final
KONTESTAN asal Filipina, Megan Lynne Young, dinobatkan menjadi Miss World 2013. Di negara asalnya, ia sangat dikenal luas. Betapa tidak, sebelum mewakili Filipina di ajang Miss World 2013, dia sudah terlebih dulu menjadi seorang aktris, model, VJ, dan presenter acara. Sebagai sosok multitalenta, tidak heran jika
Sore Ini, MISBenzar Bentrok Editor: Idham Malewa Peliput: Iswan Buka
RIVALITAS dua tim unggulan di kompetisi basket antarpelajar, Manado International School (MIS) dan Eben Haezar Manado (Benzar), kembali terjadi. MIS andalan Minahasa Utara (Minut) dan Benzar SUPER PANAS: Tim Benzar (kiri) dan MIS (kanan).
Baca THE...Hal: 11
PEMUDA GMIM
FSPG Sukses, Lombok Puji Langowan 2
Baca DARI... Hal: 11
Megan Lynne Young
Bangun Minahasa, JWS Gandeng Mega-Jokowi RENCANANYA November nanti, Minahasa akan menyambut kedatangan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarno Putri bersama dengan rombongan DPP PDIP dan beberapa gubernur seperti Gubernur DKI Jokowi, Jawa Tengah Ganjar Pranowo, dan KAMPANYEKAN: Suasana penanaman kedelai bersama Ketua Umum PDIP Megawati Soekar- Gubernur Kalimantan Barat noputri, Gubernur DIY Sri Sultan Hamengkubuwono X, Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo, Cornelis serta seluruh bupati Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo, di Lapangan Tirtihargo, Kecamatan Kretek, Bantul, dari kader PDIP se-Sulawesi. Hal ini disampaikan Bupati Yogyakarta, Minggu (29/9). Foto kanan: JWS ikut mendukung program Megawati.
PEKAN lalu, dunia kesehatan di Sulut ramai diperdebatkan. Semua sisi dipersoalkan, baik fasilitas kesehatan, kualitas paramedis sampai pelayanan tim medis. Masalah menyangkut dunia kedokteran sangat sensitif dan marketable (disuka masyarakat). Dari semua profesi, dokter paling diminati. Kedudukan dokter begitu amat terhormat, dimuliakan dan selalu dicita-citakan. Banyak orang tua sangat senang anaknya jadi dokter, atau dikawinkan dengan seorang dokter. Salah satu alasan menjadi dokter adalah menaikkan status sosial dan menjanjikan masa depan. Namun, yang terjadi sekarang, banyak tenaga medis dengan kualitas pelayanan dan kompetensi tak memadai. Mental melayani sebagian dokter sangat memiriskan. Ada rumor dari kalangan dokter senior, kalau penurunan kompetensi para dokter akibat sebagian mahasiswa yang nilainya pas-pasan bisa lulus dan menggondol ijazah dengan mulus. Namun saat ikut UKDI sulit lolos. Andai kata rumor ini benar, maka kita stakeholders patut kecewa dan marah. Karena profesi ini sangat dibutuhkan oleh semua orang. Satu-satunya cara untuk mengembalikan kualitas dokter hanyalah dengan menjaga integritas institusi yang memroduksi para dokter. Menjaganya harus dari proses awal. Dari rekrutmen saat masuk mahasiswa kedokteran. Jika pimpinan perguruan tinggi ingin marwah dokter kembali, maka Unsrat sebagai filter pertama tegas menyeleksi calon dokter. (*)
Minahasa Drs Jantje Wowiling Sajow MSi kepada koran ini, usai mengikuti program penanaman kedelai di Kabupaten Bantul, Yogyakarta, kemarin. “Kehadiran ibu Megawati ke Minahasa nantinya akan melakukan penanaman kedelai, jagung, serta kacang merah atau brenebon. Hal Baca BANGUN...Hal: 11
Hari-hari GSVL di Harvard University, AS
Masak Sendiri, Abon Roa Pelepas Rindu
Tiba di Boston pada Sabtu (21/9), Wali Kota Manado Dr GS Vicky Lumentut harus hidup mandiri seperti saat kuliah dulu. Meski begitu, banyak pula pengalaman menarik lainnya yang ditemui. Termasuk mendapatkan pelatihan dari seorang profesor yang merupakan guru dari Bill Clinton dan Barrack Obama. Berikut kisahnya. MANFAATKAN TEKNOLOGI: GSVL
saat teleconference dengan Wawali Har-
Baca MASAK...Hal: 11 ley Mangindaan dan sejumlah wartawan.
JUARA BIG CHOIR: Ketua Pemuda Sinode GMIM Pnt Billy Lombok bersama PS Pemuda GMIM Maranatha Paslaten. Editor: Tommy Waworundeng Peliput: Valentino Warow
LANGOWAN-Festival Seni Pemuda Gereja (FSPG) se-Sinode GMIM yang berlangsung tiga hari, resmi ditutup, Senin (30/10) sekira pukul 3.30 Wita dini hari tadi. Salah satu lomba Baca FSPG...Hal: 11