Manado Post, 31 Mei 2010

Page 1

CMYK

K

TA

AT

NADO

A DUNIA

MA O

PA R I W

IS

S E N I N , 3 1 M E I 2 0 1 0

N o m o r : 6 9 8 3

Vonnie Anneke Panambunan-Hendrik Manossoh (18 Pargab)

Eceran: RP.4000,-

Stefanus Vreeke Runtu-Marlina Moha Siahaan (Partai Golkar)

SH Sarundajang-Djouhari Kansil (Partai Demokrat plus)

Yang Ter di Pilgub Sulut -

Cagub termuda Elly Engelbert Lasut 41 tahun Cawagub termuda Hendrik Manossoh 37 tahun Henny Wullur diperkirakan calon terkaya Djouhari Kansil sama sekali tidak menduga menjadi cawagub-nya SHS

INILAH TIM SUKSES 5 PASANGAN CALON 1). VAP-HM 2). SVR-MMS 3). SHS BERHASIL 4). RML-HP 5). E2L-HW Ramoy Markus Luntungan-Hamdi Paputungan (PDI Perjuangan)

: : : : :

Brando Lengkey Meiva Salindeho Boy Watuseke Freddy H Sualang Greety Tielman

Elly Engelbert Lasut-Henny Hendriata Wullur (18 Pargab)

Perang Bintang 3 Agustus Pilgub Kans Dua Putaran, TS Adu Kuat MANADO—Perang bintang benar-benar terwujud di pemilihan gubernur (Pilgub) Sulut 3 Agustus mendatang. Setelah bertempur memperebutkan kendaraan politik akhirnya Pilgub langsung kedua di Sulut mempertemukan lima pasangan,

masing-masing Stefanus Vreeke RuntuMarlina Moha Siahaan (Partai Golkar), Ramoy Markus LuntunganHamdi Paputungan (PDI Perjuangan), SH Sarundajang-Djouhari Kansil (Demokrat plus), Elly Engelbert Lasut-Henny Wullur (18 Partai Gabungan), dan Vonnie Anneke Panambunan-Hendrik Opo Manossoh (18 Partai Gabungan). Pertarungan lima pasangan itu dipastikan berlangsung super

seru. Bahkan, peluang terjadinya dua putaran terbuka lebar. Apalagi masing-masing pasangan di dalam tim suksesnya bercokol tokohtokoh berpengaruh di Nyiur Melambai plus para aktivis. “Peran tim sukses berperan penting terhadap kemenangan. Kami memprediksi terjadi dua putaran karena masing-masing pasangan memiliki Baca

Perang... Hal: 11

Bos MSM Tambah Kaya 6,65 T JAKARTA — Orang kaya Indonesia makin kaya. Ini terbukti dengan meningkatnya total kekayaan orang Indonesia versi Globe Asia. kekayaan mereka dilaporkan naik 22% hingga menjadi US$61,5 M, alias sekitar Rp584,25 Triliun. Jumlah itu sama dengan 12% dari gross domestic product Indonesia. Dengan pertumbuhan eko-

nomi per tahun di atas 5%, ratarata orang super kaya ini bisa menambah isi kas mereka. Para trilyuner yang meraih hasil paling manis adalah konglomerat-konglomerat yang berhasil memanfaatkan nilai aset-aset mereka. Kekayaan Peter Sondakh dari Rajawali Grup, Baca

Peter Sondakh

Bos.. Hal: 11

Pemprov Bakal Rolling Besar MANADO— Pasca rolling mendadak 27 Mei pekan lalu dimana Siswa Rahmat Mokodongan menjadi Plh Sekprov dan HR Makagansa dilantik Kadis Pendidikan Nasional

Sulut, jabatan lowong di Pemprov Sulut bertambah. Sedikitnya 13 jabatan eselon II Baca

Pemprov... Hal: 11

Jabatan Lowong di Pemprov Nama 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13.

HR Makagansa AG Kawatu F Mewengkang AL Longdong Verra Logor MC Kairupan Herry Rotinsulu JLL Lolong JPL Pengemanan Anwar Panawar AJ Tumengkol Henny Kondoy Boy Suwuh

Jabatan

Keterangan

Asisten I Asisten II Asisten III Kepala Bappeda Kepala BP3A Inspektorat Kadis Pertanak Kadis ESDM Sekretariat Korpri Karo Kesos Staf Ahli Staf Ahli Staf Ahli

Jadi Kadis Diknas Cabup Minsel Persiapan ke MenPAN Persiapan Pensiun Persiapan Pensiun Persiapan Pensiun Cabup Minut Persiapan Pensiun Persiapan Pensiun Cawawali Manado Pensiun Persiapan Pensiun Persiapan Pensiun

E2L-Henny Sempat Beranggapan Tak Ikut Pilkada

5 Menit Sebelum Tutup, ‘Keajaiban’ Datang Berbagai kendala menerpa dr Elly Engelbert Lasut MEP dalam niatnya mencalonkan diri sebagai gubernur Sulawesi Utara. Yang paling dramatis adalah di saat-sat terakhir batas waktu pendaftaran di KPUD Sulut, Kamis (27/5) lalu. Kerja keras dan penyertaan Tuhan membuatnya resmi terdaftar bersama pasangannya, Henny Wullur, lima menit sebelum pendaftaran ditutup.

Laporan Gusti Kalengkongan TAK heran wajah E2L, sapaannya, sangat sumringah saat dijumpai usai medical check up di Rumah Sakit Umum (RSU) Prof dr RD Kandou Malalayang,

Sabtu (29/5) lalu. Dokter lulusan Fakultas Kedokteran Unsrat 1996 ini sempat bernostalgia dengan mantan teman sejawatnya. Sebelum meninggalkan RSU

Alamat: Manado Post Center Manado Town Square Blok B 14/15 Telp. 0431 855558, 855559, Fax: 0431 860398

Hadirkan Christian Bautista

Deklarasi SHS BERHASIL Guncang Sulut

Christian Bautista

TIM Relawan Garuda I Sulawesi Utara bakal menghadirkan Christian Joseph Morata Bautista, penyanyi asal Filipina yang juga aktor dan model ini. Bautista, direncanakan akan membawakan lagu Baca Deklasari.. Hal: 11

Elly Lasut membawakan sambutan di KPUD Sulut didampingi Henny Wullur dan Ketua Tim Sukses Greety Tielman, pekan lalu.

homepage: www.mdopost.com e-mail: editor@mdopost.com

sekitar pukul 14.00, E2L yang saat itu mengenakan kemeja hijau tua sempat mampir di salah satu kedai penjual makanan di jalan keluar kendaraan. Senyumnya yang khas menyambut wartawan koran ini. “Mari, ayo gabung,” katanya. Makan siang bersama sejumlah pendukung dan seorang dokter itu dipenuhi suasana ceria. Bahkan, tawa suami Bupati Mitra Telly Tjanggulung ini sampai terbahak-bahak. Dia dan Baca 5 Menit.. Hal: 11

Wartawan Manado Post Dilarang Menerima Uang Atau Pemberian Dalam Bentuk Apapun Dari Sumber Berita.

Warga GMIM Rindukan K3-BMI Serukan Pilkada Jacko Pimpin Manado Aman dan Damai KRISIS kepemimpinan yang terjadi Kota Manado, membuat warga semakin selektif memilih figure yang akan menjadi pemimpin mereka. Sebagai bagian dari komunitas warga Kota Manado, masyarakat GMIM juga merasa terpanggil dalam proses menentukan figure wali Jackson Kumaat kota di Kota Manado. Sosok yang tegas, bersahaja, energik, mapan dan punya kemampuan untuk membawah perubahan Baca Warga.. Hal: 11

Dicky Maengkom

Benny Tengker

JELANG pelaksanaan kampanye Pilkada Sulut maupun Kabupaten dan Kota, Kerukunan Keluarga Kawanua (K3) dan Brigade Manguni Indonesia Baca K3.. Hal: 11


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.