Manado Post Jumat 31 Mei 2013

Page 1

J U M A T ,

NOMOR: 8052

3 1

M E I

2 0 1 3

RP.4.000,-

Dubes RI untuk Rusia Salut HKL Sama-sama Ingin Majukan Sulut Editor: Budi Siswanto

MANADO-Sosok Hendrik Kawilarang Luntungan (HKL) mendapat pujian dari Duta Besar (Dubes) Indonesia untuk Rusia, Djauhari Oratmangun. “Saya kenal Hendrik sejak 1997. Saat saya menjadi utusan tetap Indonesia untuk PBB di Jenewa,” kata TEMU KAWANUA: HKL (kiri) bersama Dubes RI untuk Rusia Djauhari Oratmangun saat makan malam bersama Oratmangun saat makan malam di restoran di kawasan Boulevard, HKL dan para wartawan di Restoran Wisata tadi malam.

Bahari, kawasan Bahu Mall, tadi malam. Pertemuan itu menjadi ajang reuni bagi kedua putra Kawanua tersebut. Oratmangun yang ibunya berasal dari Desa Kamangta, Kecamatan Tombulu, menilai HKL adalah figur muda potensial. Dikisahkannya, saat di Jenewa, adalah HKL ketua orgamisasi mahasiswa asal Indonesia di sana. Dan HKL adalah mahasiswa Indonesia yang paling aktif, melaksanakan berbagai kegiatan positig. “Kebanyakan sosial budaya, mencari dana Baca Dubes....Hal 15

Amerika Permainkan

Indonesia Beri Penghargaan Pemimpin Pluralis ke Presiden SBY

Susilo Bambang Yudoyono

Editor: Tommy Waworundeng

JAKARTA – Kamis (30/5) tadi malam, Presiden Susilo Bambang Yudoyono tetap menerima penghargaan bertajuk “World Statesman Award” di New York. Penghargaan itu dianugerahkan oleh organisasi lintas keyakinan, The Appeal of Conscience Foundation (ACF). Pendiri yayasan, Rabbi Arthur Schneier yang memberikan penghargaan tersebut, beralasan, SBY dianggap bisa melindungi kaum minoritas di Indonesia dari tindak kekerasan. Bahkan SBY mampu melindungi kaum minoritas untuk beribadah menurut keyakinan masing-masing. Namun fakta sederhana membuktikan SBY tidak melakukan hal tersebut. Karena itu kritik Baca Amerika....Hal 15

Panik, Cengkih Sulut Rebutan Editor: Idham Malewa

MANADO— Pedagang dan agen pabrik rokok di Jawa panik dengan supply cengkih asal Sulut. Pasokan emas coklat dari pedagang pengumpul tak sesuai permintaan setiap bulan. Mereka pun kebingungan mengisi kuota nasional sekira 100 ribu ton setiap tahun. 1 “Cengkih Sulut, sulit dibandingkan dengan daerah lainnya

di Indonesia. Keunggulan cengkih Sulut, walau disimpan lama, aromanya tidak akan berkurang,” jelas Hedrik Husain, salah satu pengusaha rokok di Jakarta mengaku pasokan cengkih didapat dari pasar Karombasan Wanea. Menurutnya, pedagang pengumpul yang dipercayakan di Sulut sulit memenuhi kuota. Biasanya per bulan itu, mereka dapat 5 ton Baca Panik....Hal 15

U-23 Indonesia Layak Hadapi Van Persie Cs MANTAN Direktur Pembinaan Sepakbola Usia Muda PSSI, Timo Scheunemann kembali mengeluarkan komentar jelang pertandingan Indonesia melawan Belanda. Menurut Timo, semestinya pemain muda diberi kesempatan untuk melawan Robin van Persie dkk. Seperti yang diketahui sebelumnya, Indonesia akan menjamu Belanda, di Stadion Utama Gelora Bung Karno, 7 Juni 2013 mendatang. Timo Scheunemann

Baca U-23....Hal 15

istimewa

Berkah Tahun Ajaran Baru PARA pegawai negeri sipil (PNS) tak sabar menanti pembayaran gaji 13 . Realisasinya, tinggal menunggu petunjuk teknis (Juknis) dari pemerintah pusat. Seperti 2012 lalu, biasanya pembayaran gaji 13 dibayarkan Juni. Saat yang tepat, mengingat, di bulan tersebut, para PNS membutuhkan dana ekstra untuk membiayai anak sekolah. Ini menjadi berkah di tahun ajaran baru. Karena itu, PNS di berbagai daerah sangat berharap pembayarannya tak terlambat. Bila itu terjadi, sama halnya pukulan telak bagi para PNS, terlebih mereka yang golongan rendah. Untuk membiayai anak sekolah, tak sedikit yang betul-betul menggantungkan nasibnya pada gaji 13. Gaji bulanan sudah tak full, tiap bulan dipotong untuk membayar kredit dan pinjaman di bank. Makanya, pemerintah daerah juga harusnya pro aktif. Setelah Juknisnya turun nanti, harus segera menindaklanjutinya. Gaji 13 secepatnya dibayarkan karena anggaran sudah tersedia di kas daerah. Para PNS sendiri sebaiknya menggunakan gaji 13 dengan tepat sasaran. Maklum, masyarakat Sulut dikenal dengan budaya konsumtif. Akan lebih baik bila gaji 13 betul-betul dijadikan berkah di tahun ajaran baru. Digunakan untuk menunjang kepentingan pendidikan anak. Apalagi, pemerintah pusat sudah memberikan perhatian untuk kesejahteraan PNS. Tahun ini saja, para abdi negara ini mendapatkan kenaikan gaji 7-10 persen. Dan di awal tahun, mereka sudah menerima rapel kenaikan gaji tersebut. Artinya, para PNS bisa sedikit bernafas lega. Dan tentu saja perhatian pemerintah itu mesti diimbangi dengan peningkatan kinerja. Jangan hanya pintar mengejar hak, kewajiban untuk melayani rakyat mesti dimaksimalkan.(*)

JUMBO: Alexandra Kinova awalnya merasa bahwa ia hanya akan melahirkan bayi kembar.

Mengandung Kembar Lima Editor: Budi Siswanto

ALEXANDRA Kinova, 23, wanita asal Republik Ceko akan melahirkan pada Sabtu (1/6). Tak hanya satu bayi, Kinova diprediksi akan melahirkan bayi kembar lima. Ini juga akan men-

jadi kembar lima pertama yang akan dimiliki negara itu. Kinova yang telah memiliki satu anak, tidak menyadari bahwa ia mengandung kembar lima. Sebelumnya Baca Mengandung....Hal 15

Golkar Tolak Impeachment 5 Fraksi Usul Pemberhentian

Nomor 5 Tahun 2013 tertanggal 27 Mei itu. “Kami dengan tegas menolak usulan tersebut karena rekomendasi yang diajukan Pansus LKPJ tidak berdasar. Ini tidak objektif Editor: Bahtin Razak lagi, dan sudah jelas-jelas suPeliput: Arthur Karinda dah sangat politis, makanya fraksi kami menolak usulan RATAHAN— Sutersebut,” ujar Meldi Untu, hu politik di Minahasa anggota FPG. Tenggara jelang pelakSementara itu, tokoh sanaan pemilihan bumasyarakat yang juga Sepati (Pilbup) 13 Juni kretaris KNPI Mitra Robi mendatang makin meLumbu menilai, manuver manas. Awal pekan dari DPRD Mitra ini menini, incumbent Telly jadi skenario yang sengaja Tjanggulung (T2) yang dibuat untuk menjatuhkan memiliki kans kuat T2. “Faktanya T2 memang memenangkan Pilbup lagi di atas angin, dan memTelly Tjanggulung Mitra di-impeachment punyai kans untuk menanglegislatif setempat. Namun Fraksi Partai Golkar DPRD kan Pilkada Mitra, ketika ada manuver Mitra bereaksi dengan menolak rekoBaca Golkar....Hal 15 mendasi yang termuat dalam SK DPRD

ARTIS

Pisah Ranjang HUBUNGAN Miley Cyrus dan Liam Hemsworth resmi berakhir. Pertunangan keduanya juga dikabarkan telah dibatalkan. Namun, pasangan yang bertemu saat syuting film The Last Song tersebut ternyata masih tinggal serumah di Los Angeles. Meski tinggal bersama, Miley dan Liam tidur di kamar berbeda. Pemeran Hannah Montana ini juga kerap menginap di rumah orang tuanya agar tidak merasa kesepian. “Miley tidur di kamar utama dan Liam tidur di salah satu kamar tamu. Kadang Miley juga tinggal dengan orang tuanya, yang ada di seberang jalan, atau dengan saudaranya Baca

Pisah.... Hal 15

Media Pemersatu Keanekaragaman Asian Media Summit ke-10 Ditutup Editor: Tommy Waworundeng Peliput: Harry Paat

MANADO — Media berperan aktif melalui dunia siarnya untuk mencapai kesejahteraan masyarakat. “Adanya pertukaran pengalaman mengenai peranan media secara keseluruhan kiranya

dapat mempersatukan atau mengakomodir keanekaragaman,” jelas Direktur Jenderal Informasi dan Komunikasi Publik Kemenkominfo Freddy H Tulung ketika diwawancarai usai penutupan Asia Media Summit ke-10 di Grand Kawanua Convention Center, Kamis (31/5) kemarin. “Kita telah mengikuti bersama pengalaman China dan Baca Media....Hal 15

Baca Ayah.....Hal 15

Miley Cyrus

SUKSES: Acara penutupan AMS ke-10 yang digelar di Manado berakhir dengan suasana kekeluargaan dan pengalaman tak terlupakan.


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.