METRO RIAU 05/03/2012

Page 1

Senin, 5 Maret 2012/11 Rabiul Akhir 1433 H

Layanan: 0761-786 5002 Fax: +62761-7865004 website: www.metroriau.com, Email: metroriau.redaksi@gmail.com Langganan Koran: HP. 085376665725, SMS 0811756559 Eceran: Rp 3000.- Langganan: Rp 75.000.- per bulan Luar Kota + Ongkos Kirim

Saatnya Punya Honda!

Ingin Jadi Milyader ke 4? ᛇ㽕៤Ў㄀ಯϾғϛᆠ㖕৫ 偀Ϟࠄᒪⳕᒪቯⳕ䫊㸠ᓔ᠋ 㒻㓁ᦤ催ᄬℒԭ乱 䇕ⶹ䘧ԴህᰃϟϔϾᑌ䖤‫ܓ‬

FREED S

ᑈ ᳜ӑᢑ༪

HONDA ARISTA SUDIRMAN Jl. Jend. sudirman No. 228, Pekanbaru. Telp. 0761- 45 999 Fax. 0761-47 999

51 Terdakwa Korupsi Bebas Istri ‘Gayus Kedua’ Pasrah Diperiksa Kejagung

ICW Desak Keputusan Ditelisik JAKARTA - Memasuki triwulan pertama di tahun 2012, Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) di daerah telah memvonis bebas 51 terdakwa. Menurut Indonesia Corruption Watch (ICW), pembebasan terdakwa koruptor itu perlu ditelisik.

JAKARTA - Dian Anggraeni, istri bekas pegawai Direktorat Jenderal Pajak yang tersangka pemilik rekening mencurigakan Dhana Widyatmika, menyatakan siap diperiksa jika dipanggil Kejaksaan Agung pekan ini. Dian mengaku hanya bisa pasrah. Sebelumnya, sejak Jumat Dhana Widyatmika malam pekan lalu, suaminya sudah ditahan oleh kejaksaan. "Saya siap saja, pasrah. Semuanya saya serahkan kepada Allah," kata perempuan 36 tahun yang, seperti suaminya, juga bekerja di Direktorat Pajak itu seperti dilansir tempo.co, Minggu (4/3). Dian membantah ia dan suaminya yang dijuluki 'Gayus Kedua' memiliki rekening berisi puluhan miliar rupiah. "Nggak ada itu. Kami tidak punya rekening sejumlah itu. Pengacara Mas Dhana juga sudah membantah. Tidak ada juga dia memiliki 18 rekening. Saya sendiri hanya punya dua rekening, Mandiri dan BRI," katanya. Puluhan miliar mungkin tidak, tapi miliaran rupiah? "Saya tidak mau komentar. Kalau boleh saya berkomentar, pemberitaan tentang diri saya, menurut

ICW menyebut 51 TERDAKWA KORUPSI MELENGGANG angka 51 terdakwa Tipikor Surabaya: 25 vonis bebas korupsi dibebaskan Tipikor Makassar: 4 vonis bebas itu merupakan akumuTipikor Bandung: 4 vonis bebas lasi dari total 45 vonis Tipikor Samarinda: 15 vonis bebas bebas pada sepanjang Tipikor Semarang: 2 vonis bebas Tipikor Palembang: 1 vonus bebas 2011. “Dalam cacatan kita tercatat 51 terdakberada di kejaksaan setempat wa kasus korupsi yang dibebaskan oleh pengadilan kerap memaksakkan perkara Tipikor daerah,” kata anggota korupsi dengan nilai kerugian Badan Pekerja ICW, Emerson keuangan negara minimum Yuntho di Sekretariat ICW, untuk masuk ke pengadilan Kalibata, Jakarta Selatan, Min- yang khusus menyidangkan perkara korupsi. ggu (4/3). “Kasus terakhir di Bandung Berdasarkan catatan ICW, vonis bebas tersebut tersebar yang hanya korupsi Rp500 ribu di Pengadilan Tipikor Sura- tetap dipaksakan. Ini agak naif. baya (25 vonis bebas), Tipikor Sebenarnya ada banyak kasus Makassar (4 vonis), Tipikor korupsi kelas kakap di daerah Bandung (4), Tipikor Samarin- yang tidak diproses. Tapi kenada (15 vonis), Tipikor Sema- pa jaksa membawa kasus itu di rang dua vonis bebas dan di pengadilan Tipikor,” ketusnya. ICW mengkritisi putusan Tipikor Palembang terdapat satu putusan bebas terhadap Pengadilan Tipikor Samarinda yang membebaskan Ketua terdakwa korupsi. “Ini harus jadi perhatian DPRD Kutai Kartanegara nonpenuh. Harus kita cek kesala- aktif Salehuddin. Putusan bebas han ada di mana, jaksa atau atas kasus korupsi dana operahakim yang memberi pertim- sional dewan tahun 2005 senilai bangan yang tidak mengun- Rp2,6 miliar itu dinilai janggal. tungkan bagi terdakwa. Atau “Ini kasus yang ditangani kejakmemang tidak layak kasusnya saan dan dilimpahkan ke Pengadiproses di pengadilan,” sebut dilan Tipikor, hasilnya mengeceEmerson. Menurut dia, jaksa yang Baca....................... hal 5

Indonesia Tantang Vietnam nesia berkat sepasang gol dari Andik masingmasing pada menit 17 dan 44. Andik juga berperan besar dalam gol ketiga Indonesia yang dibuat Yoshua Pahabol. Dengan hasil tersebut, seperti dilansir detiksport, maka Indonesia kini mengemas poin tujuh hasil dari empat pertandingan, dan lolos ke semifinal sebagai runner-up Grup A menemani Myanmar yang punya poin 10. Ini tak lepas dari hasil imbang 0-0 yang dipetik Sin-

1. Restitusi fiktif dengan cara melakukan transaksi fiktif yang melahirkan faktur fiktif. 2. Mengurangi atau menghapuskan tagihan Wajib Pajak. 3. Memanfaatkan fasilitas sunset policy bagi yang belum memenuhi syarat 4. Melalui permainan dengan oknum pengadilan pajak yang memutuskan wajib Pajak, di mana pajak yang dibayar lebih kecil dari pajak yang harus dibayar. 5. Mereka berdamai dengan petugas pajak tentang kewajiban yang harus dibayar. Sumber: detikfinance

PPATK: PNS, Berhati-hatilah!

INDONESIA 3 VS 0 FILIPINA

BANDAR SERI BEGAWAN - Tim Nasional Indonesia U-21 lolos ke semifinal Piala Sultan Hassanal Bolkiah setelah menghantam Filipina 3-0 pada laga terakhir fase Grup A, Minggu (4/3) malam WIB. Garuda Muda akan bentrok dengan Vietnam di semifinal. Dalam laga kontra Filipina yang sejauh ini akrab dengan kekalahan, Indonesia mendominasi penguasaan bola. Andik Vermansyah jadi bintang kemenangan Indonesia di laga tersebut. Babak pertama ditandai dengan keunggulan 2-0 Indo-

5 MODUS MAFIA PAJAK BERAKSI

gapura dalam pertandingannya dengan Myanmar, sehingga Singapura hanya menyudahi fase ini dengan poin 5. Sementara itu Laos, yang sudah lebih dulu memainkan laga grup terakhirnya, hanya punya poin enam. Di semifinal, Indonesia akan berhadapan dengan juara Grup B, Vietnam. Jalannya Pertandingan Pada menit 10, tendangan Syaiful Indra ke arah kotak penalti masih bisa dibelok-

Kurniawan SUSUNAN PEMAIN INDONESIA: M. Ridwan (Aji Saka 84'); Achmad Faris Ardiansyah, Samsul Arifin, Syaiful Indra Cahya, Agus Nova Wiantara, Nurmufid Fastabiqul Khairat, Yoshua Pahabol, Ridwan Awaludin (Ryan Putra Maylandu 78'), Andik Vermansyah (M. Fadly 72'), Kurniawan, Miko Ardiyanto. FILIPINA: Paulo Pascual (Russel Pierson 90'); Jerry Barbaso, Jacques van Bossche, Amani Agunaldo, Gabriel Borja, Marvin Janver Malinay Angeles, Joshua Beloya (Joseph San Martin 76'), Marwin Janwer Malinay Angeles, Allen Serna, Angelo Verheyye Marasigan, David Pusing.

Baca....................... hal 5

antara

JAKARTA - Pegawai negeri sipil (PNS) diminta berhati-hati jika memiliki bisnis ataupun usaha. Menurut Wakil Kepala Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK), Agus Santoso, PNS harus dapat menjelaskan segala bentuk bisnisnya menggunakan uang yang diperoleh secara legal. "Dengan adanya Undang-undang Tindak Pidana Pencucian Uang, maka setiap orang termasuk PNS apabila mempunyai uang ataupun dititipi uang untuk investasi atau bisnis harus bisa memastikan bahwa uang tersebut uang yang diperoleh secara legal," kata Agus, Minggu (4/3). Menurut Agus, sesuai dengan UU TPPU siapa saja yang menguasai, menerima, mengelola uang yang seharusnya bisa diduga berasal dari bukan kegiatan yang tidak sah alias tidak jelas bisa dikenakan pasal-pasal pencucian uang. "Jadi hal ini perlu dilihat lebih jauh agar kita berhati-hati dalam menjalin hubungan bisnis atau kerjasama investasi," tegas Agus seperti dilansir detikfinance. Seperti diketahui, seorang PNS bekas pegawai Direktorat Jenderal Pajak yang kini bertugas di Dinas Pendapatan DKI, Dhana Widyatmika ditetapkan menjadi tersangka. Dhana menjadi tersangka kasus dugaan korupsi. Dhana mempunyai bisnis yang cukup banyak seperti showroom mobil dan mengelola beberapa mini market.

Dhana juga diduga memiliki dana miliaran rupiah di rekeningnya. Kejaksaan Agung (Kejagung) telah menahan Dhana pada Jumat (2/3/2012) lalu. Aturan Harus Tegas Indonesian Corruption Watch (ICW) menginginkan pemerintah secara tegas mengungkapkan apakah PNS diperbolehkan berbisnis atau tidak. Secara umum tugas PNS itu adalah sebagai aparatur yang mengabdi pada negara "Secara umum tugas PNS kan sebagai aparatur negara, berbisnis itu sebaiknya dihindari agar tidak terbentur dengan konflik kepentingan negara," kata Koordinator Divisi Monitoring dan Analisis Anggaran ICW, Firdaus Ilyas. Salah satu alasan PNS yang memiliki bisnis ini disebabkan karena faktor reward alias penghargaan dari instansi dimana tempat mereka bekerja itu dianggap kurang mencukupi. Reward yang bisa berupa tunjangan, gaji, dan lain-lain. "PNS berbisnis ini mungkin karena reward yang mereka dapatkan, penghasilannya cukup atau tidak," ujar Firdaus. Namun, selama ini PNS di Indonesia ketika digeneralisir menurut Firdaus berkinerja buruk. Masih banyak kasus korupsi dan beberapa kasus lainnya dijelaskan Firdaus dibutuhkan sebuah peraturan yang pasti berikut dengan sanksi tentang kinerja PNS. "Produktivitas PNS di kita masih Baca....................... hal 5

Merasa Dibohongi Pemerintah

Transmigran di Rupat Akhirnya Pulang Kampung

KURS TRANSAKSI BI (Jumat, 2 Maret 2012)

MITSUBISHI MOTORS Authorized Dealer

PT. SUKA FAJAR Jl. Soekarno Hatta Kav. 140 Pekanbaru Telp: (0761) 572544 (Hunting) Fax. (0761) 572816 Nomor-nomor telepon yang dapat dihubungi : (0761) 35321, 44780 - (0762) 322481 - (0765) 595463

USD AUD SGD HKD JPY MYR EUR CNY

9,154.00 9,889.07 7,340.23 1,180.41 112.7479 3,057.45 12,195.87 1,453.48 Sumber: Bank Indonesia

HARAPAN 15 kepala keluarga (KK) untuk merubah kehidupan yang lebih baik di luar tanah kelahirannya, pupus sudah. Sekitar 40 orang termasuk anak dan istri 15 KK yang mengikuti program transmigrasi di Desa Makeruh, Kecamatan Rupat, Kabupaten Bengkalis, Riau ini akhirnya memilih pulang ke kampung halamannya di Probolinggo, Jawa Timur. Mereka merasa dibohongi oleh pemerintah. Duh...

TRANSMIGRAN di Makeruh, Rupat, Bengkalis, Riau memutuskan pulang ke kampung halamannya di Probolinggo, Jatim, Minggu (4/3). (alfis) Informasi yang dirangkum Metro Riau, 15 KK warga trans tersebut meninggalkan Rupat pada Minggu (4/3) sekitar pukul 10.00 WIB. Mereka

menuju Kota Dumai menggunakan kapal kayu via pelabuhan rakyat di Desa Pangkalan Baca....................... hal 5


2 METRO RIAU SENIN, 5 Maret 2012

INTERN A S I O N A L Dituding Dukung Program Nuklir

40 TKI Dipulangkan dari Yordania JAKARTA - Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Amman, Yordania mengirim pulang 40 Tenaga Kerja Indonesia (TKI) bermasalah. Pemulangan ini berlangsung dalam dua gelombang. “KBRI Amman berhasil memulangkan total 40 WNI TKI yang bermasalah. Dua gelombang pemulangan TKI-PLRT dilakukan masing-masing 3 Maret sebanyak 13 orang dan tanggal 4 Maret sebanyak 11 orang,� penyataan pihak Kemlu dalam keterangan pers yang dikirim kepada okezone, Minggu (4/3). “Gelombang ke-3 sebanyak sembilan orang WNI TKI akan tiba di Jakarta pada tanggal 13 Maret dengan penerbangan Emirates Airways tiba di Jakarta sekira pukul 15.45�, imbuh pihak Kemlu. Berdasarkan data 1 Maret 2012, di penampungan KBRI Amman terdapat 332 orang TKI-PLRT yang meminta perlindungan. KBRI Amman dan Kemlu terus berupaya untuk menyelesaikan persoalan yang dihadapi TKI di Yordania yang jumlahnya terus bertambah dari waktu ke waktu. Kendala utama yang dihadapi oleh KBRI Amman adalah sistem kafalah yang berlaku di Yordania dan di Timur Tengah pada umumnya. Pihak imigrasi Yordania sebelum memberikanizin keluar kepada TKI akan melakukan pengecekan kepada pihak pengguna jasa atau majikan dan jika majikan tidak memberikan ijin karena alasan satu dan lain hal, maka izin keluar tidak akan dikeluarkan. Ini membuat TKI akan terus tertahan di KBRI. Namun Pemerintah RI terus mengupayakan proses penyelesaian dan pemulangan TKI di Yordania dan diharapkan dalam beberapa bulan ke depan, shelter KBRI ditekan seminimal mungkin bahkan ke arah zero shelter. (int/dors)

Pahlevi: Tak Ada Pihak Cegah Iran! PUTERA A MAHKOTA A IRAN, Reza Pahlevi tidak menyetujui serangan militer atas fasilitas nulkir Iran. Menurutnya cukup sanksi keras diterapkan untuk memperlemah nuklir di Iran. “Saya kira tidak ada pihak yang dapat mencegah Iran untuk mengembangkan senjata nuklir. Apa yang bisa dilakukan sekarang adalah menghalanginya dan memberikan sanksi. Kami mengajukan kongres nasional yang bisa merubah rezim. Kalian (negara Barat) bisa mendukung ini,� jelas Putra Mahkota Kerajaan Iran ini. Nama Reza Pahlevi memang tidak bisa dilepaskan dari ayahnya Shah Iran yang terakhir. Pada usia 17 tahun, dirinya mengungsi ke Amerika Serikat (AS) dan berada dalam pengasingan, sejak ayahnya kehilangan kekuasaan pada 1979. Sebagai penentang rezim Pemerintahan Iran, Pahlevi bermaksud untuk kembali ke negaranya dan membentukan pemerintahan baru. Sistem pemerintahan itu bisa berbentuk monarki konstitusi atau sistem presidensil seperti halnya Prancis. Meski saat ini hidup dalam pengasingan. Ia juga bersumpah untuk membawa Arab Spring ke Iran. Putra dari Shah Iran ini bermaksud untuk membawa Iran ke dalam jurang revolusi Arab seperti di Libya dan Mesir. Dirinya pun ingin merangkul pihak oposisi dengan menggabungkan para kritikus pemerintah dalam satu wadah yang sama. Menurutnya pemilu parlemen yang akan berlangsung hari ini di Iran, akan menjadi kesempatan bagus untuk melakukannya. “Saya yakin, dapat kebulatan suara diantara kelompok yang beragam. Mereka pun berniat untuk mempersiapkan diri guna menghapus sistem dari rezim yang mengklaim legalitasnya,� ucap Pangeran dikutip okezone.com dari Telegraph, Jumat (2/3). Sebelumnya, media Barat melaporkan bahwa banyak seruan untuk melakukan aksi boikot atas pemilu parlemen. Peringatan dari kelompok garis keras bahwa Presiden Mahmoud Ahmadinejad mempersiapkan kecurangan dalam penghitungan hasil suara. (int/dors)

BERLIN - Korea Utara (Korut) disebut-sebut memberi dukungan g program nuklir Iran. Ini diketahui saat Korut melakukan uji coba hulu ledak nuklir milik Iran, beberapa p waktu lalu. Isu ini mencuatt ketika surat kabar ternama di Jerman mengklaim pihaknyaa mendapatkan laporan tersebut.

Berita tersebbutt menudi ding Korut seti tid iddakknya suddahh melakukan uji coba nuklir yang ditengarai milik Iran pada 2010 lalu. Laporan ini diperoleh berdasarkan data yang diterima da dari Organisasi kontrak Ujii Coba Cob Nuklir Ko mprehensif. Data yang ddiperolah oleh ahli nuklir Swed Swedia LarsErik De Geer, digunakan d berdasarkan dar dari data yang diperoleh dari K Korea Selatan (Korsel), Jepang dan Rusia. “Uji coba nuklir itu, Korut

bukkan menggunakkan uran aniu ium m tettapii mellaiinkan k plluttonium, i pada 2006 dan 2010,� lapor De Geer Geer, seperti dikutip okezone.com. Kesakisian De Geer ini diperkuat Direktur Kebijakan Kementerian Dalam Negeri Jerman, Hans Ruhle. Ruhle mencurigai bahwa Korut memang melakukan uji coba hulu ledak nuklir bagi Iran pada 2010. Baik Iran dan Korut memang dianggap masuk dalam poros iblis oleh

Amerikka Serikat (AS). Kedduanya dianggap di b berpelul ang menimbulkan ancaman terhadap keamanan dunia lewat program nuklirnya. Saat Iran terus mengembangkan program nuklirnya yang dianggap ditujukan untuk membuat senjata, Korut justru sedikit melunak. Sementara Korut bahkan melakukan kesepakatan dengan AS, untuk mengurangi program nuklir mereka dan digantikan dengan pemberian bantuan pangan oleh AS. (int/dors)

KOREA UTARA (KORUT) disebut-sebut mendukung program nuklir Iran. Ini diketahui saat Korut melakukan uji coba hulu ledak nuklir milik Iran.

Waw, Koin Emas Termahal di Dunia Rp68,9 M Wah, koin emas diperkirakan termahal di dunia, senilai miliar ini dipamerkan di London, Inggris. Koin tersebut dikenal dengan sebutan “Double Eagle� dan dicetak Pemerintah Amerika Serikat (AS) saat menderita depresi.

Mengucapka Me Meng Mengu eng gucapk gu cap apkan ap p kan pkan

Berwawasan dan Berkepribadian

SELAMAT SE ELAMAT MA ATT ATAS A ATAS KELAHIRAN AT ATA KE KELA ELA LAH AHIR A IRAN AN

Puteri Pertama dari :

Pada Hari Minggu, 4 Maret 2012 Pukul 15.30 Wib di Bidan Arnita Jl. Lobak Tampan-Pekanbaru

Pada 2002 lalu koin “Double Eagle� ini dijual pada sebuah lelang. Hasilnya pun amat mencengangkan. Koin ini laku terjual dengan seharga USD7,6 juta atau sekira Rp68,9 miliar (Rp9.070 per dolar). Demikian diberitakan Associated Press, dan dikutip okezone.com, Minggu (4/3). Koin pecahan 20 dolar “Double Eagle� tersebut kini dipamerkan di Goldsmith Hall, di London. Hampir dari 500 ribu juta koin ini awalnya dicetak saat depresi ekonomi AS yang dimulai sejak 1929. Hanya sekira 13 koin

tersebut yang diketahui masih utuh hingga sekarang. Sementara sisa koin lainnya dihancurkan, bahkan sebelum depresi ekonomi saat itu belum usai. Depresi ekonomi AS memang membuat Negeri Adi Daya tersebut terpuruk. Krisis tersebut berlangsung pada 1929 hingga menjelang dimulainya Perang Dunia II. Krisis tersebut juga memicu terjadinya krisis di beberapa negara lain di dunia. Depresi ekonomi ini dianggap yang memiliki imbas terluas dan terlama yang pernah terjadi di abad-20. (int/dors)

“Semoga menjadi anak yang soleh dan berbakti kepada orang tua serta berguna bagi bangsa dan negara� Tertanda

Ahmad Rodhi

Maskur

Wakil PU/Pemimpin Redaksi

Pimpinan Perusahaan

Albi Budiman Pemimpin Umum

Reza Pahlevi

KOIN termahal di dunia. (int)

Layanan SMS ke nomor :

0821 7270 0880 0761 7680 788

Didukung oleh :

#' #' *! -0 #(,

4 -,+3 * #(, 4 #-%*"% #(, 4 / ) #(,

4 *&0*$ %* *$ 2 2 22

4 #(%(

4 # #( #((%(( . # .. #(, 4 #( #(, (, ,

4 $ * * * % % , ,% % , ,% #(, 4 #( % # #( #(, (, ,

4 # #( #(( / / * *&& * *$ #(, $ # #( #(, (, , 4 # 4 # ##-- 1 * *$ #(,

4 0-% #(, 4 0) $ # #( #(, (, ,

4 0-% 0--% # #( #(, #(, (, , 4 4 0) 0) ) % # %% #(, #(, #( #(, (, , 44 * *$0* $0* $0 0* 3 4 0!0'

44 0 0! 0!0' 0! !0' ( ) ) ) 4 0*$

44 0* *$ 3


3

POLITIK

METRO RIAU SENIN, 5 MARET 2012

* Type Std Optitron

Dashboard Projector P Proje roje ojj ctor Headl Head H Headlamp d amp p

“ Fitur terbaru All New Sirion “ Sis Sistem is EPS (electric power steering), Bluetooth & USB Function, Optitron & Mid Meter Cluster, Tilt Steering and Seat Height Adjuster “

LED Rear Combination Lamp

immobilizer

Bluetooth & USB Function

MUSYARAWAH KERJA - Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) PPP DKI Jakarta, H Lulung Al (kiri) berbincang dengan Wakil Ketua Umum PPP, Suharso Manoarfa (kanan) di sela Musyawarah Kerja Wilayah DPW PPP di Jakarta, Minggu (4/3).

Electric Power Steering (EPS)

Flexible Seat Arrangement

• •

PPP Berpeluang Dukung Capres JK JAKARTA - Wakil Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat Partai Persatuan Pembangunan (DPP PPP), Suharso Manoarfa menegaskan partainya belum memutuskan untuk mengusung mantan Wakil Presiden (Wapres), M Jusuf Kalla sebagai Calon Presiden (Capres). Hal ini dikatakannya untuk menanggapi terkait adanya dukungan Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Sulawesi Selatan, yang mendukun Jusuf Kalla (JK) sebagai calon presiden. “Tapi kami harapkan ada mekanisme, ada ketentuannya di dalam AD/RT. Jadi kita belum putuskan,” kata Suharso dikutip dari VIVAnews.com, Minggu (4/3). Suharso mengatakan, memang sudah ada beberapa DPW yang mendukung sosok JK sebagai calon presiden. Namun dia enggan menuturkan jumlah DPW yang telah menyatakan dukungan itu. “Saya tidak tahu persis tapi memang ada itu, tapi be-

lum menjadi keputusan kita, keputusan partai,” kata mantan Menteri Perumahan Rakyat yang digugat cerai istrinya itu. Dewan Pimpinan Wilayah PPP Provinsi Sulawesi Selatan telah tutup buku soal figur calon presiden di Pemilihan Presiden 2014 mendatang. PPP Sulsel telah menemukan nama Jusuf Kalla sebagai calon yang akan diusung. Menurut Ketua DPW PPP Sulsel, Amir Uskara, pihaknya akan memperjuangkan nama Jusuf Kalla untuk didukung PPP pada Pilpres nanti. Mereka akan memanfaatkan momen itu pada Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) di Kediri, Jawa Timur, pekan depan. (efi)

Kelemahan Demokrat tidak Punya Televisi

sudah begitu. Dari soal nasi aking hingga jalannya pemerintahan ini,” katanya. Yang dikritik Wiranto, kata Wakil Sekjen DPP Partai Demokrat itu, bukan kebijakan dan tak pernah memberikan solusi untuk ikut mengentaskan rakyat miskin, memberantas korupsi dan mencegah demodemo anarkis. “Saya kaget Pak Wiranto menyebut istilah `bodoh` mengarah personal saya. Ini jauh dari karakter bapak bangsa, negarawan ataupun purnawirawan sejati,” katanya. “Tapi biarlah, beliau berhak untuk katakan apa saja ke saya” ujarnya lagi. (efi)

PKPI Ibarat Ayu Tingting JAKARTA - Ketua Umum seperti apa partai ini. Di Dewan Pimpinan Nasional beberapa daerah, ada yang Partai Keadilan Persatuan sudah kosong, ada yang Indonesia (PKPI), Sutiyoso mau bubar, ada nomor sangat yakin partainya akan telepon dan alamatnya, lolos sebagai peserta pemitapi palsu seperti lagu Ayu lu. Keyakinan itu setelah ia Ting Ting,” kata Sutiyoso. Hal itu disampaikan melihat sendiri ekspektasi Sutiyoso saat pidato poliyang tinggi terhadap partai tik di hadapan kader PKPI “Garuda Terbang” itu. Bali di Kuta Timur Re“Saya safari sejak ditunSutiyoso sort, Bali, Minggu 4 Maret juk sebagai Ketua Umum. Saya menginventasirasi sebenarnya 2012. “Saya merevitalisasi. Semenjak

DIBUTUHKAN SEGERA Dibutuhkan segera tenaga-tenaga tangguh dan Kreatif serta memiliki dedikasi tinggi untuk bergabung menjadi :

1. Wartawan 2. Redaktur 3. ADM

Persyaratan : • Pendidikan S1 Semua Jurusan • Umur Max 30 Tahun • Sanggup bekerja dengan tim • Berpenampilan menarik, professional dan bisa berkomunikasi • Mempunyai Kendaraan Pribadi

saya pimpin mulai menggeliat lagi,” sebut mantan Gubernur DKI Jakarta ini dikutip dari VIVAnews.com, kemarin. Bang Yos, sapaan Sutiyoso, mengatakan bahwa pada Pemilu 2009, ada 38 partai politik dan yang lolos hanya 9 partai politik. Ada 29 partai yang tak lolos parlemen. Dari 29 partai itu, jumlah akumulasi suaranya 19 juta atau 18,3 persen. “Kalau partai ini bergabung, dia bisa menjadi runner up setelah Demokrat. Suaranya lebih besar dari

LOWONGAN KERJA

Golkar dan PDIP. Itu suara pelarian dari Mercedes, Beringin, Banteng dan ingin ke Garuda Terbang,” ulas dia. Mantan Gubernur DKI dua periode ini menegaskan tak ada kata menyerah bagi PKPI. Partai ini dinilai akan menjadi penghuni Senayan di 2014. “Sebab jika kecamatan tak lolos akan merontokkan kabupaten. Kabupaten tak lolos akan merontokkan provinsi. Provinsi tak lolos akan merontokkan partai ini. Maka kita harus bekerja keras,” pinta Bang Yos. (efi)

MAIN DEALER SUZUKI RIAU

1. Pendidikan Min SMA Sederajat 2. Mampu Menganalisa Situasi dan Perkembangan Pasar. 3. Disiplin, Jujur dan Bertanggung Jawab 4. Punya Kendaraan Sendiri 5. Punya SIM C 6. Fasilitas Gaji + Komisi 7. Dapat Bekerja Full Time.

Kirimkan Lamaran Dgn Kode JM ke :

Ljsjnlbo!mbnbsbo!lf!;

Harian Pagi Metro Riau

PO. BOX 1373

Jl. Soekarno Hatta No. 20-28 Pekanbaru - Riau

JAKARTA - Ketua Umum Partai Demokrat Anas Urbaningrum menyatakan partainya mempunyai satu kelemahan yang membuat mereka mudah disudutkan oleh pihak-pihak lain. “Kelemahan Demokrat adalah tidak punya televisi,” kata Anas usai melantik pengurus dan anggota Dewan Pimpinan Cabang Partai Demokrat DKI Jakarta di Monas, Jakarta Pusat, Sabtu (3/3).Anas menyadari pentingnya peran televisi dalam pembentukan opini publik saat ini. Ia pun merasa Demokrat perlu membuat stasiun televisi guna mengklarifikasi berbagai pemberitaan yang memojokkan partai mereka. “Saat ini belum ada. Tapi nanti bakal ada,” ujar Anas dilansir dari VIVAnews.com, kemarin. Anas sendiri tak mau ambil pusing dengan berbagai pemberitaan miring soal partai yang dipimpinnya itu. “Yang penting kegiatan Demokrat jalan terus, roda organisasinya berputar terus. Diberitakan atau tidak diberitakan buat kami tak jadi soal,” tegasnya. Anas juga mengklarifikasi kabar yang menyebut Fraksi Demokrat sedang melakukan pembersihan besar-besaran dengan menggeser sejumlah anggotanya ke komisi lain di DPR, bahkan hendak mengganti ketua fraksinya. “Yang benar adalah Demokrat sedang melakukan penataan secara menyeluruh dan komprehensif agar kinerja makin baik,” kata Anas.

Nasib Alex Noerdin Tergantung Golkar JAKARTA - Alex Noerdin, politisi dari Partai Golkar, tampak antusias menerima dukungan Partai Persatuan Pembangunan (PPP) yang mendaulatkan namanya dalam daftar calon DKI Jakarta. Hal tersebut menambah dukungan jika nanti Golkar dan PPP berkoalisi pada pemilihan gubernur dan wakil gubernur DKI Jakarta. Namun, ia belum dapat memastikan bagaimana keputusan Golkar nantinya akan merestuinya. Menurut Alex belum ada keputusan resmi dari Dewan Pimpinan Pusat Golkar terkait hal tersebut. “Saya tidak boleh ngomong mendahului. Silahkan Anda tafsirkan sendiri. Nanti kita lihat saja keputusan dari DPP Golkar,” ujar Alex di Jakarta, dilansir dari Kompas.com, Minggu (4/3). Ia mengaku menghadiri acara PPP ini juga bukan karena diutus Golkar melainkan datang atas inisiatif pribadinya karena diundang. “Sebenarnya acara ini memenuhi undangan PPP. Jadi perkembangan lebih lanjut silahkan saja ditafsirkan sendiri,” terangnya. Masih dengan jawabannya yang sama, Gubernur Sumatera Selatan yang akan habis masa jabatannya pada 2013 ini pun tak memberikan jawaban yang jelas jika ternyata namanya tak dipilih Golkar sebagai DKI 1. Ia mengaku memasrahkan semua keputusan pada Dewan Pimpinan Pusat Golkar. (efi)

NISSAN PROMO JUKE

SUZUKI ERTIGA

DIBUTUHKAN SEGERA Beberapa Orang Tenaga Salesman. Persyaratan :

Jl Jl. Soekarno Hatta No No. o.. 53 o 5 Pekanbaru Telp. (0761) 571900 Pekanbaru Jl. Sudirman No. 414-416-418 (Samp. Bukopin/Mayapada) Telp.(0761) 23686, 34730 Jl. Sudirman No. 115 Telp. Telp (0765) 92878 Duri

LINTAS

Ramadhan Pohan Respon Pernyataan Wiranto JAKARTA - AngMenurut Ragota Komisi II madhan Pohan, DPR RI dari Fraksi komentarnya atas Partai Demokrat, pernyataan Wiranto Ramadhan Pohan bukan “serangan”. kembali menang“Komen saya bukan gapi respons yang `serangan`. Justru disampaikan Ketyang memulai adaua Umum Partai lah Wiranto sendiri. Hanura Wiranto Saya sekadar merterkait perkembanespons komentar gan politik saat ini. Wiranto soal demoRamadhan Pohan “Saya sudah demo yang tendensi membaca laporan media yang anarkis dan eksistensi pemerdisampaikan Pak Wiranto mer- intahan SBY,” katanya dikutip espons komentar dan sikap dari antaranews.com. saya,” kata Ramadhan Pohan Ramadhan mengatakan, dalam keterangan pers yang sinisme Wiranto terhadap pedisampaikan di Jakarta, Min- merintahan yang sah sekarang, ggu (4/3) petang. bukan baru kali ini. “Sejak dulu

OTR Mulai Rp. 140 Jutaan

Tilt Steering

(antara)

Extendable rear seat

* Mesin 1374 CC (Irit dan Bertenaga) * ABS ( Stabil dalam pengereman) * Audio ( MP3, USB, CD, VCD) * Dual Airbag * Body Kokoh ( Rangka Baja) * 3 Seat (7 orang)

Bonus Kaca Film V-Kool

X-GEAR

DP 17 Jutaan

TEST D TEST DRIVE BISA BIS BI SA KET S KETEMPAT KONSUMEN

Grand Livina

Get Launching !!!

Angs 2 Jt-an

Angs A ngs 2 Jt Jt-an an

Angs An ngs 3 Jt-an Jt an

* Sudah bisa dipesan (barang ready)

X-Trail Angs 2 Jt-an Jt Jt-an

Angs An gs 2 Jt-an Jt Jt-an

Angs 3 Jt-an

Kepercayaan Anda da Tanggung Tangg gun gun ng Ja Jawab awab awa b Paling Berharga * Proses cepat, data dapat dijemput * Berhadiah TV (Khusus APV), CD Player (Khusus Pick Up * Bunga mulai dari 0%

Informasi & Pemesanan

Angsuran 2 Jutaan + DVD Roof Bonus Kaca Film V-Kool + Karpet Dasar R VENI

March

DP 10%

0852 7154 1370 HP : 0852 6575 1687

YASAN : PIN BB : 3095C8E7

SOU N KAN RI NISSA T A P A DA D ARIK MEN

BENI : PIN BB : 26C7E380

HP : 0813 6540 0533 / 0853 6386 0033


4

opini

METRO RIAU SENIN, 5 Maret 2012

Seleksi KPU Harus Selektif CALON anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) sedang berharap cemas. Komisi II DPR akan memasang syarat tinggi kepada seluruh calon anggota dan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) dalam uji kelayakan dan kepatutan (fit and proper test) agar menghasilkan anggota KPU dan Bawaslu yang berkualitas. Hal tersebut dilakukan agar proses seleksi anggota KPU benar-benar menghasilkan SDM yang berkualitas. Sebab melihat dari seleksi yang ada, biasanya wacana seleksi hanya sebatas pepesan kosong, karena banyaknya kepentingan politik yang mengiringinya. Kita paham, untuk membentuk lembaga KPU yang independen dan profesional, keberadaan KPU yang independen dan profesional akan menentukan kualitas penyelenggaraan demokrasi dan pemilihan pemerintahan. Karena itu, syarat tinggi untuk menilai rekam jejak, kompetensi, profesionalitas, dan integritas calon adalah syarat yang tidak bisa ditawar lagi. Proses seleksi tahap akhir ini menjadi krusial dan penting disorot publik. Saat ini Tim seleksi KPU-Bawaslu telah menetapkan 14 nama calon anggota KPU dan 10 nama calon anggota Bawaslu periode 2012-2017. Dalam kaitan dengan seleksi yang memasuki tahap akhir inilah, wacana pengetatan kembali mengemuka. Kebijakan memperketat seleksi KPU-Bawaslu memang sudah muncul sejak awal proses seleksi dimulai. Sebagai masyarakat yang peduli dengan nasib bangsa ini, tidak keliru apabila persoalan ini diingatkan lagi mengingat seleksi tahap akhir ini adalah tahap yang paling menentukan. Apalagi bila menyimak perjalanan proses seleksi yang tidak mulus, bukan tidak mungkin pilihan-pilihan terburuk akan terpaksa diambil dan hal itu tentu berisiko pula dengan dampak pada penyelenggaraan pemilu dan pilkada. Saat ini berbagai isu dalam proses itu muncul, misalnya, protes dari sebagian bakal calon yang tidak lolos pada seleksi tahap II. Sebagian kalangan, mempertanyakan tidak adanya calon incumbent yang terpilih. Riak gelombang dalam tahapan proses itu menunjukkan bahwa tuntutan terhadap seleksi kali adalah tuntutan untuk sempurna. Semua pihak paham bahwa posisi penyelenggara pemilu dipastikan bakal rentan terhadap godaan. Dengan demikian, harus dipastikan bahwa yang terpilih nantinya bukan hanya saat ini memiliki integritas, tetapi setelah terpilih juga harus tetap berintegritas. Tuntutan itu jelas tidak mudah tetapi harus dipenuhi semaksimal mungkin. Maka kita mendesak Tim Seleksi untuk benarbenar mengedepankan kualitas anggota KPU, dan itu hanya bisa didapat bila proses seleksi dilakukan secara transparan. Sebab, di sinilah seluruh sistem demokrasi dipertaruhkan, apalagi Pilpres 2014 sudah mulai mendekat. Semoga demikian. *

Mirip Peristiwa di Benua Afrika Mutasi Eselon II Tanpa SK DI beberapa negara Afrika seperti Burundi, Uganda, Somalia dan Ethiopia keputusan apa saja bisa diambil setiap saat. Mau mutasi pegawai silahkan. Membuat kebijakan ekonomi lain dari yang lain, boleh-boleh saja. Bahkan menangkap dan memenjarakan lawan-lawan politik, sah-sah saja. Namun syaratnya satu, atas keinginan penguasa. Jadi suka-suka dia, bawahan ikut saja. Keputusan, bisa dilakukan secara tertulis atau lisan. Provinsi Riau nampaknya ingin” meniru” cara-cara seperti itu. Mutasi eselon II di lingkungan Pemprov Riau, merupakan contoh amburadulnya sistem. Jumat (2/3) berlangsung pelantikan 33 pejabat eselon II yang dilakukan Sekdaprov Riau Wan Syamsir Yus. Namun peristiwa tersebut, tidak didukung SK Gubernur Riau, sebagaimana galibnya sebuah mutasi. Hal ini ditanyakan, Wagub Riau Mambang Mit. Bahkan sempat terdengar suara agar pelantikan “dihentikan” dulu. Tetapi Sekdaprov berteriak “lanjutkan”. Berarti terjadi apa yang disebut “conflict of authority” (konflik kekuasaan). Ternyata acara tersebut, menu-

r Syamsir rut b berdasarkan” perintah lisan” p Gubernur Riau. G Di negara demokrasi sep d erti Indonesia, e harusnya hal h demikian tidak d perlu terjadi. p Semua mengi S kkuti aturan dan prosedur. d Nah disinilah, N lletak terjadin yya perbedaan. Padahal, kalau P mau ada jalan m ttengah. Sebe llum mutasi, Kepala BKD buat nota kepada Sekdaprov agar disampaikan kepada Gubernur Riau. Jika sudah diteken orang nomor satu tersebut, muluslah acara. Tidak ada yang protes. Tak pula sampai memainkan arogansi kekuasaan mengerahkan Satpol PP. Tetapi ada pula yang menafsirkan lain, langkah itu ditempuh tanpa koordinasi lengkap. Meski jabatan Wagub cuma “ban serep”, tetapi sopan santun politik menghendaki agar “orang nomor dua” juga diberitahu. Meski ada perintah lisan, alangkah baiknya tidak memandang “sebelah mata” seorang wakil yang dinyatakan sah menurut Undang-Undang. Provinsi Riau, bukan Burundi, Somalia atau Ethiopia.”Much ado, about nothing”. Banyak berbuat, tetapi hasilnya “pepesan kosong”. Menyedihkan.***

Mendagri Minta Gubri Lepas Jabatan KONI - Biar tak rangkap jabatan ye Pak Cik.. Pemprov Belum Tetapkan Formasi CPNS - Kita tunggu aje lah.. Warga Resah Jalan Batang Tuaka-GAS Rusak - Kemane aje pemerintah kite ni..

Keikhlasan dan Korupsi SONDANG, mahasiswa Universitas Bung Karno (UBK) Jakarta telah tiada. Bisa jadi keberaniannya membakar diri di halaman depan Istana Negara, beberapa waktu lalu disebabkan oleh setumpuk kekecewaannya atas apa yang terjadi di negeri ini. Sebagai mahasiswa, idealismenya terusik yang tidak kunjung ketemu realita. Mungkin saja sejumlah elite negeri ini telah menjadikan jabatannya sebagai media untuk bancakan dana rakyat? Korupsi menjadi indikasi hal tersebut sehingga bisa jadi para pelakunya tidak lagi berangkat dari keikhlasannya membangun negeri. Sejumlah koruptor pun ternyata berasal dari pedesaan yang murtad atas kehidupan pertaniannya karena dianggap tidak mampu memberikan kesejahteraan. Dampaknya, banyak pemuda-pemudi pedesaan meninggalkan daerah mereka setelah mendapat pendidikan formal yang memadai. Celakanya, filosofis petani pun ditinggalkan sehingga kerja keras dan keikhlasan menapaki hidup diubahnya dengan bekerja hantam kromo. Godaan Materi

Oleh Reformasi birokrasi yang dideklarasikan dengan tekad 'bersih dan melayani' mendapat tantangan berat. Ibarat tetesan air jernih yang dituangkan ke dalam hamparan air kotor. Bisa jadi sejumlah deklaratornya pun belum teruji menghadapi godaan materi, atau mungkin menjadi bagian dari kekeruhan yang selama ini berlangsung. Bisa jadi rekruitmen menjadi titik awal, namun suap dalam dunia pendidikan untuk bisa masuk ke sekolah favorit tidak boleh diabaikan. Persaingan memasuki sekolah favorit menyebabkan fenomena suap berkembang pula. Oleh sebab itu, persoalan di sekolah menjadi hulu di samping persoalan moral yang terabaikan dalam kehidupan sejumlah keluarga yang sibuk. Dalam merebut pekerjaan jabatan, persaingan pun semakin kental karena ingin berburu materi yang banyak. Termasuk di dalamnya untuk menyuap petugas tatkala kesialan menimpa dan masuk penjara. Tidak heran, jika kemudian jabatan tertentu bernuansa suap. Kejujuran, kesederhanaan

Asep Sumaryana dan kerja keras leluhurnya sudah bergeser ke ranah culas. Kolaborasi materialisme, keculasan pun sangat sulit ditertibkan karena satu dengan lainnya sangat protektif untuk saling membela. Tatkala urusannya masuk ke ranah pengadilan, materi pun disuguhkan ke aparat penegak hukum sehingga banyak yang kemudian bebas. Tatkala terlanjur masuk bui, sipir pun dirayu dengan materi untuk dapat menyediakan ruangan nyaman. Dampaknya law enforcement menjadi sulit ditegakkan.. Jahiliyah Terkikisnya keikhlasan tidak lepas dari erosi bidang agama dan budaya. Lahirnya agama tidak lepas dari kondisi jahiliyah yang mematerikan segala urusan hidup. Dampaknya segala aktivitas diukur dengan untung-rugi material bagi pelakunya. Persoalan tersebut sudah memanas kembali dalam kehidupan birokrasi. Dengan demikian, pemuka agama perlu menempatkannya sebagai upaya syiar agar kondisi ini tidak kembali ke jaman kegelapan. Bagi elite

negeri, hal seperti ini memompauntuk terus berbenah mulai dari dirinya sendiri, keluarga, kolega sampai organisasi politik yang diasuhnya. Organisasi sekolah yang dikomandani dinas dan kementerian pendidikan, perlu melakukan upaya agar benteng moral ini tidak dipolitisasi sehingga menjadi lebih keruh.kekeruhan di sektor ini akan memicu buruknya parilaku para alumni tatkala kesempatan terbuka untu itu. Seluruh komponen tersebut jangan sampai pandai bersabda tanpa cerdas mengamalkannya. Untuk itu, bukan hanya pelajaran antikorupsi yang perlu ditanamkan di sekolah, namun urusan kesederhanaan dan keikhlasan pun perlu ditanamkan dalam kehidupan anak dengan contoh para stakeholder tersebut. Pejabat eksekutif ataupun legislatif pun tidak perlu mengubah prilaku dengan memilih sekolah yang prestisius. Meneladani memilih sekolah biasa, bisa memulai memberikan pelajaran kesederhanaan kepada anaknya. Dengan

demikian, keemphatian pada yang miskin serta membangun kepedulian dengan sesama akan berkembang dengan dukungan orangtuanya. Ditunjang dengan kesederhanaan guru yang digugu dan ditiru, maka murid pun tidak sulit mempraktikkan hidup sederhana dan ikhlas. Konteks di atas akan mendorong jual beli kursi di sekolah favorit berkurang karena semua sekolah dianggap sama. Hilangnya biaya ekstra untuk sekolah ditambah hilangnya suap dalam rekruitmen pegawai negeri sipil (PNS), misalnya, bisa dianggap keberhasilan dalam mata rantai penyebab korupsi. Dalam hal ini tinggal pembinaan pegawai dan law enforcement agar yang sudah berada dalam kubangan birokrasi tidak memperkeruh kehidupan birokrasi dengan hedonisme dan kolaborasi materialismenya. Benar AA Gym, jika untuk itu mulai dari yang kecil, dari diri sendiri dan hari ini. *** Penulis adalah Kepala LP3AN dan Lektor Kepala pada Jurusan llmu Administrasi Negara FISIP Unpad.

Keadilan dan Pembelajaran Kriminal SUCCESS is neither magical or mysterious. Success is the natural consequence of consistently applying the basic fundamentals. (Jim Rohn) Pernyataan Rohn itu menggariskan bahwa kesuksesan bukanlah sesuatu yang ajaib atau penuh misteri. Kesuksesan adalah konsekuensi alami dari kekonsistenan menerapkan dasar-dasar hukum alam. Kalau setiap pilar negara atau aparat penegak hukum konsisten menegakkan norma yuridis, maka kesuksesakan dalam mewujudkan keadilan bukanlah keajaiban. Bagaimanapun, idealnya, suatu produk legislatif diberikan pada aparat penegak hukum sebagai senjata menjaring atau mempertanggungjawabkan para pelanggar hukum, tetaplah tidak ada manfaatnya, bilamana pilar yudisial (aparat penegak hukum) ini tidak konsisten menegakkannya. Harapan publik supaya aparat konsisten, di antaranya seiring dengan janji Presiden yang akan memperbarui aturan mengenai remisi. Presiden menyetujui pemberian remisi kepada koruptor dicabut, artinya Presiden meminta dilakukan amandemen yuridis yang semula memberikan hak bagi koruptor untuk mendapatkan remisi. Pernyataan Presiden ini sejalan dengan tuntutan publik yang tidak menghendaki segala bentuk praktik atau

Oleh diskresi yang berisi pemanjaan terhadap koruptor. Masalahnya, apakah nantinya aparat penegak hukum akan mampu mengimplementasikan norma yang tidak lagi memihak dan memanjakan koruptor? Apakah aparat bisa menjaga konsistensi yuridis dengan memperlakukan koruptor tak ubahnya maling ayam? Mengubah norma itu gampang. Yang sulit adalah menegakkannya. Sebagai sampel kasus, misalnya, regulasi tentang remisi boleh jadi memang nantinya tidak akan bisa dinikmati oleh koruptor, tapi 'remisi' lainnya atau praktik yang bercorak memberikan perlakuan istimewa dan eksklusif selama dalam lembaga pemasyarakatan (LP), masihlah sangat mungkin bisa dilakukan. Motto peradilan Inggris mengajarkan pada kita, "Berikan aku hakim, polisi, atau jaksa yang baik, meskipun dengan hukum yang buruk." Motto peradilan di Inggris itu sebenarnya bermaksud menunjukkan pada kita bahwa amandemen atau perubahan tatanan tentang remisi koruptor bukanlah sisi yuridis yang harus diperdebatkan berkepanjangan. Namun, yang perlu digugat adalah, apakah nantinya paska remisi, LP akan menjadi tempat yang benar-benar adil baginya.

Siti Marwiyah Dalam ranah filsafat hukum dikenal suatu pepatah sumum ius suma iuria, artinya 'adil tidaknya sesuatu akan tergantung dari pihak yang merasakannya'. Apa yang dirasakan adil oleh seseorang belum tentu dirasakan demikian oleh orang lain. Adil di mata aparat, belum tentu adil seperti dirasakan rakyat. Adil di mata koruptor, bisa jadi adalah penyediaan fasilitas yang berbeda dan mengistimewakannya, pasalnya dirinya menganggap kalau apa yang diperbuat untuk negara dengan apa diperolehnya dari menjarah kekayaan rakyat, tidaklah berlebihan. Sedangkan adil di mata rakyat, koruptor tidak berhak mendapatkan remisi dan bahkan kalau perlu diasingkan di LP Nusakambangan, karena apa yang diperbuatnya telah mengakibatkan kesengsaraan pada rakyat. Sulitnya mengentaskan kemiskinan rakyat Indonesia merupakan kondisi riil dari kemenangan koruptor dalam mempengaruhi dan mengendalikan aparat, termasuk di aparat LP. Kasus Artalita dan Gayus menjadi bagian dari bukti kemenangan atau dahsyatnya supremasi koruptor atas kedaulatan norma yuridis. Al-kisah filosof kenamaan Socrates pernah ditahan oleh aparat penjara karena didakwa

melakukan suatu tindak kejahatan. Aparat tidak menerima alasan atau bukti-bukti yang menunjukkan bahwa Socrates tidak bersalah. Creto, sang pengusaha yang pernah menjadi murid Socrates ini kasihan melihat gurunya ditahan seperti kriminal-kriminal pada umumnya. Creto menganggap ini perlakuan tidak adil. Dengan maksud membebaskan Socrates, Creto hendak menyuap petugas penjara yang menahan gurunya itu, tetapi di luar dugaan, Socrates menolaknya sambil berujar, "Keadilan memang harus ditegakkan, tetapi keadilan harus berlaku pula untuk semua (justice for all) atau yang lainnya. Mereka yang ditahan ini bukan tidak mungkin juga seperti aku, yang belum tentu bersalah, di samping cara (menyuap) demikian akan membuka peluang bagi masyarakat di kemudian hari untuk menempuh cara yang sama, yakni menegakkan keadilan dengan cara-cara kejahatan." Socrates bukan hanya tidak membenarkan cara memperjuangkan atau merebut keadilan dengan kejahatan, melanggar dan menyelingkuhi hukum, atau 'main pintu belakang' seperti suap-menyuap, tetapi juga menghargai dan menghormati berlakunya sistem peradilan pidana (criminal justice system) yang mencita-citakan

tegaknya keadilan untuk semua (justice for all), berlaku secara egaliter, atau tanpa sekat kasta dan strata sosial, atau praktikpraktik non-diskriminasi. Socrates menghormati kinerja aparat penegak hukum dalam menangani masalah kejahatan. Apa yang dilakukan oleh aparat kepada dirinya dianggap sebagai segmentasi dari kebenaran secara de jure, meski kepada dirinya merugikan. Dalam tataran ini, Ia merelakan dirinya menjadi bagian dari korban legalitas dan kebenaran dari sistem yang sedang berlaku. Dalam asumsinya, kalau sistem ini tidak dihormati, bagaimana mungkin norma-norma hukum akan mampu menjadi sumber utama kontrol atau monitoring setiap warga negara. Idealitas itu sejalan dengan apa yang dituangkan dalam UUD 1945 yang menganut prinsip equality before the law atau persamaan kedudukan dan pertanggungjawaban di depan hukum. Maknanya, setiap orang dituntut, diperlakukan, dan dkontrol dengan mekanisme kesederajatan, tanpa membedakan atau mendiskriminasikan di antara lainnya. Siapa saja yang menyelingkuhi prinsip ini, maka ia menabur penyakit moral yang mengarahkan pada penodaan citra negara hukum (rechstaat). *** Penulis adalah Dekan Fakultas Hukum Universitas Dr Soetomo Surabaya.

Banjir, Warga Sri Meranti Siap Dipindahkan KARENA sering terkena banjir, warga Sri Meranti, khususnya RW 2, Kecamatan Rumbai, Pekanbaru, siap dipindahkan. Asalkan pemerintah bersedia mengganti rugi rumah warga yang tempati selama ini. Kawasan kami ini setiap

tahun selalu terendam. Namun solusi dan perhatian pemerintah belum ada juga untuk menanganinya. Dulu, wilayah RW 2 ini banjir tidak sampai masuk ke rumah kami. Namun sekarang kalau hujan sebentar, sebentar airnya

masuk ke rumah. Hal ini dikarenakan air sungai masuk ke halaman warga. Sebelumnya, kami sudah lama mengajukan usulan rumah kami yang terkena banjir dipindahkan. Usulan tersebut sudah disampaikan ke

pemerintah dalam hal ini lurah dan camat. Hanya saja, pihak mereka akan mengusulkan kepada WaliKota Pekanbaru. Mudah-mudahan, pemerintah dapat mendengarkan keinginan masyarakat, khusunya warga RW 2 Sri Meranti

ini. Supaya kami yang selalu jadi langganan banjir ini, mendapatkan solusi ke tempat yang lebih baik. Guntur Siregar Warga Kelurahan Sri Meranti, Rumbai, Pekanbaru


5

sambungan

METRO RIAU SENIN, 5 Maret 2012

Penyerangan RSPAD Terkait Utang Narkoba Pusat, Minggu (4/2). Mr X ini mempunyai bawahan yang bernama Edi dan saat itu tengah melayat temannya di RSPAD Gatot Subroto. "Edo mendapatkan perintah dari Mr Y untuk menagih ke Edi,"

terang Yoyol. Karena melihat Edi dibacking oleh dua kelompok besar berinisal JF dan JT, maka Edo Kiting meminta Irene untuk mengumpulkan pasukannya. "Edi ini masih kita cari. Saat kejadian dia ada di sana (RSPAD)," ucapnya seperti dilansir detikcom. Seperti diketahui, Kamis

khususnya di Pengadilan Tipikor. “Kalau Pak Hatta Ali punya komitmen pemberantasan korupsi, dia harus perhatikan betul vonis-vonis hakim di daerah. MA harus mengevaluasi hakim karir dan ad hoc di Tipikor,” ujarnya seperti dilansir detikcom. Sebelumnya, Ketua Mahkamah Konstitusi Mahfud MD menemukan modus dan pola baru koruptor-koruptor di negeri ini agar terbebas dari jeratan. Pola baru ini justru untuk melindungi aktor pelaku korupsi agar lepas dari bui. “Saat ini pola berbahaya yang baru muncul. Ada orang korupsi. Dan untuk menyatakan ini korupsi, pelaku-pelaku yang lain dihukum dulu,” kata Mahfud. Mahfud mengambil contoh, misalnya sudah ada lima orang yang divonis terbukti korupsi. Kelima orang itu terbukti korupsi pada tiga tingkatan pengadilan: tingkat pertama (pengadilan negeri), tingkat banding (pengadilan tinggi), dan kasasi (Mahkamah Agung). “Tanpa Anda tahu, tiba-tiba ini bebas semua di PK (Peninjauan Kembali). Sehingga tidak ada alasan menangkap aktor intelektualnya,” kata Mahfud. Yang lebih ‘mengerikan’ lagi, tidak diketahui kapan Peninjauan Kembali ini diajukan. Siapa yang mengajukan juga tidak jelas. “Ya tentu ada yang mengajukan, tapi kok tidak ada berita soal itu. Tiba-tiba orang bebas karena sudah PK,” ujar Mahfud. Hasilnya, lima orang yang sudah dihukum tadi akhirnya dibebaskan. Karena mereka juga dinyatakan tidak bersalah. Padahal, kelima orang sebelumnya itu sudah dibui sampai tingkat kasasi. “Ini modus baru dalam membebaskan koruptor. Di negara lain tidak ada. Yang perlu dicari tahu, siapa orang yang punya otak ini? Kok bisa mendekati MA lalu tiba-tiba mengeluarkan PK,” jelas Mahfud seperti dilansir vivanews. com. Mahfud juga menyesalkan, sering kali keputusan PK tidak pernah ada sosialiasi kepada publik. Tidak pernah disebutkan bahwa perkara itu sedang

dalam proses PK. “Tiba-tiba sudah ada vonisnya,” ujar dia. “Ini cara yang berbahaya. Bisabisa, semua koruptor nanti bebas,” imbuhnya. Ketua MA Hatta Ali, berjanji akan meningkatkan kualitas dan integritas hakim. Untuk mengantisipasi pelanggaran etika oleh para hakim, dia akan memperketat pengawasan terhadap para hakim. “Akan ditingkatkan, pengawasan dilakukan tak henti-henti,” ujarnya. Selain memperbaiki kualitas hakim, Hatta akan menerapkan sejumlah langkah untuk memperbaiki lembaga yang dipimpinnya. “Sistem informasi harus lebih terbuka,” ujarnya. Bongkar Mafia Pajak ICW juga mendesak Kejaksaan Agung membongkar skandal mafia di Direktorat Jenderal Pajak. Pengungkapan mafia pajak dengan tersangka Dhana Widyatmika (DW) harus menjadi pintu masuk menjerat perusahaan penyuap pegawai pajak. “Kejaksaan hanya menjerat PNS tapi tidak berupaya mendorong kepada perusahaan yang membayar yang dibantu petugas pajak. Kejaksaan jangan menutupi, ini harus dibongkar. Siapapun yang terlibat harus diproses,” kata Emerson. Menurut dia, kasus DW merupakan lanjutan dari kasus Gayus Tambunan. Emerson mengingatkan agar instruksi Presiden SBY mengenai perusahaan penggelap pajak segera dilaksanakan. Kejaksaan sendiri menduga ada enam perusahaan yang diuntungkan melalui bantuan DW. “Inpres kasus Gayus harus diingatkan kembali karena perusahaan terkait Gayus tidak diproses. Langkah Kejaksaan menjerat korupsi dan pencucian uang DW sudah tepat, tetapi siapapun yang terlibat termasuk atasan DW harus diproses,” tegasnya. Kejaksaan menetapkan DW sebagai tersangka kasus korupsi sejak 17 Februari lalu. Dia dijerat Undang-Undang Tipikor dan Tindak Pidana Pencucian Uang. Kejaksaan sendiri telah menyita aset milik Dhana di antaranya uang, mobil, logam mulia dan showroom jual beli truk bekas. (mr/fjr)

juga Ketua Persatuan Pemuda Pulau Rupat (Perpat). Pelaksana-harian (Plh) Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Kabupaten Bengkalis, Drs H Najamudin mengaku belum mendapat laporan warga trans di Rupat telah pulang kampung. Dia mengaku sudah menghubungi Kepala Seksi Nakertrans Rupat, tapi belum berhasil. "Saya belum mendapat kabar soal 15 KK trans di Makeruh tersebut. Apalagi sekarang ini hari (kemarin) adalah hari Minggu, jadi staf maupun Kasinakertrans di Rupat tidak bisa dihubungi," kata Najamudin. Namun, menurut dia, kalaupun warga trans tersebut pulang kampung, pemerintah tidak dapat memaksa mereka untuk tetap bertahan tinggal di Pulau Rupat. Program transmigrasi atau Kota Terpadu Mandiri (KTM), kata dia sifatnya sukarela. Seandainya mereka tidak betah dan memilih kembali ke kampung halamannya, pemerintah tidak bisa menghalangi. "Senin (hari ini) kita tin-

daklanjuti kebenaran perginya para transmigran itu. Kalau benar, tentu kita akan membuat laporan ke pemerintah pusat, dalam hal ini Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi. Ini adalah program pemerintah pusat," jelas Najamudin. Sebelumnya, 15 KK warga trans itu mengeluhkan fasilitas yang mereka dapat dari pemerintah. Kondisi rumah yang terbengkalai dan asalasalan, tidak adanya rumah ibadah, sekolah serta Puskesmas Pembantu membuat mereka protes ke pemerintah. Soal lahan yang akan digarap juga tidak ada, padahal awalnya mereka dijanjikan dua hektar per-KK. "Kami kecewa, begitu sampai di Rupat apa yang dijanjikan pemerintah sama sekali tidak terbukti. Lahan untuk kebun seluas dua hektar perKK tidak ada, rumah yang kami tempati kondisinya asalasalan, juga tidak ada sekolah, Puskesmas dan masjid di dekat sini. Ibaratnya kami ini seperti orang buangan," kata Hamzah, salah seorang warga trans di Makeruh saat dijumpai beberapa waktu lalu. (alfis)

JAKARTA - Penyerangan kelompok Edo Kiting ke sekelompok orang di RSPAD, Gatot Subtoro, Jakarta Pusat, bermotif soal utang piutang narkoba. Edo mendapat perintah untuk menagih seseorang berinisal Edi di RSPAD. "Ada seorang bandar besar yang namanya Mr X. Dia punya utang piutang narkoba ke Mr Y," ujar Kapolres Jakarta Pusat, Kombes Pol AR Yoyol di Mapolres Jakarta Pusat, Jalan Kramat Raya, Jakarta

(23/2) dinihari, sekitar 50 orang yang menumpang taksi dan mobil pribadi datang

ke rumah duka RSPAD. Berbekal samurai dan parang mereka menyerang seki-

tar 10 orang yang sedang melayat mendiang Bobby Sahusilawan yang mening-

gal karena kanker. Sudah 7 tersangka ditetapkan dalam kasus ini. (mr/fjr)

51 Terdakwa wakan,” kata Emerson. Menurut Emerson, berdasarkan hasil uji putusan, ICW dan majelis eksaminasi menilai putusan bebas bagi Ketua DPRD Kukar tidak tepat. “Muncul kesan hakim mengabaikan fakta penting yang menjerat pelaku. Harusnya terdakwa, terbukti melakukan tindak pidana korupsi khususnya Pasal 3 tentang penyalahgunaan wewenang,” ujarnya. Berdasarkan analisis hukum yang digodok oleh sejumlah praktisi dan pengamat hukum, putusan bebas yang dijatuhi hakim disebabkan dua hal. Pertama, jaksa lemah dalam menyusun dakwaan dan tuntutan, dan kedua pertimbangan hakim ad hoc yang dianggap mengabaikan fakta hukum selama proses persidangan. “Jaksa sangat tidak hatihati dalam menyusun surat dakwaan, indikasi dari rumusan surat dakwaan sudah janggal. Kedua, dari aspek tuntutan tidak terlihat semangat jaksa untuk menegakan pemberantasan korupsi, dibuktikan dari rendahnya tuntutan, dan tidak meminta pelaku dihukum penjara,” kata anggota majelis eksaminasi publik, Iki Dulagin. Kasus ini bermula dari temuan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) yang menemukan dugaan penyelewenangan anggaran operasional DPRD Kukar senilai Rp2,98 miliar oleh 40 anggota dewan. Dengan putusan ini, secara keseluruhan terdapat 15 terdakwa yang divonis bebas PN Tipikor Samarinda. Majelis hakim menyimpulkan Ketua DPRD non aktif Salehuddin tidak terbukti melanggar dakwaan primer yakni Pasal 2 UU 31/1999. Atas putusan ini jaksa mengajukan kasasi. “MA harus menerima kasasi jaksa, dan membatalkan putusan Tipikor Samarinda. Kalau Ketua MA punya kommitmen pemberantasan korupsi, dia harus perhatikan betul vonis-vonis hakim di daerah, harus mengevaluasi hakim karir dan adhoc di Tipikor,” pinta Emerson. Emerson berharap Ketua Mahkamah Agung Hatta Ali menunjukkan komitmennya terkait kinerja para hakim

Transmigran Nyirih. Dari Dumai, mereka berangkat ke kampung halamannya menggunakan bus. Sebelum meninggalkan Rupat, belasan KK warga trans tersebut telah menjual perabotan rumah yang sebelumnya mereka bawa dari daerah asalnya. Kondisi ini pun mengundang simpati warga tempatan. Warga memberikan sumbangan uang untuk bekal pulang kampung. Salah seorang warga Rupat, Edy Sabara membenarkan 15 KK warga trans itu meninggalkan Rupat pada Minggu pagi. "Pada Minggu pagi mereka sudah meninggalkan rumah yang diberikan pemerintah," ungkapnya. Edy mengungkapkan, para warga trans tersebut kecewa dengan fasilitas yang mereka peroleh di daerah transmigrasi di Desa Makeruh. Menurut dia, fasilitas yang diberikan tidak sesuai dengan yang dijanjikan pemerintah. "Mereka berangkat dari Pangkalan Nyirih menuju Dumai dengan menggunakan kapal kayu. Mereka kemudian berangkat dengan bus ke Probolinggo," ujar Edy, yang

STEVIE WONDER - Musisi Jazz Stevie Wonder membawakan lagu-lagu hitsnya di Jakarta International Java Jazz Festival, JIExpo Kemayoran, Jakarta, Minggu (4/3) malam. Penyanyi, sekaligus penulis lagu asal Amerika tersebut melantunkan "Figertips, I Just Call To Say I Love You, You Haven't Done Nothing" di hari terakhir pagelaran musik Jazz ini. (antara)

Indonesia kan pemain belakang Filipina. Yoshua berhasil mengejar bola untuk tidak meninggalkan lapangan dan menjaga ritme serangan Indonesia. Tak lama berselang, bola sampai ke kaki Miko Ardiyanto. Ia lantas melepaskan tembakan jitu yang masih bisa ditahan kiper Paulo Pascual. Indonesia memimpin melalui Andik Vermansyah pada menit 17. Diawali tendangan bebas jarak jauh yang dilepaskan Nurmufid Fastabiqul Khairat, bola coba disapu pemain Filipina tapi justru bergerak liar ke kotak penalti. Andik bereaksi paling cepat dan menanduknya ke dalam gawang lawan. Filipina coba ganti menekan tak lama berselang, diawali dari kesalahan Achmad Faris Ardiansyah. Tetapi bola hasil tandukan pemain Filipina masih lekat ditangkap kiper M. Ridwan.

Serangan lagi dari Indonesia kali ini melalui Ridwan Awaludin. Ia melepaskan tembakan keras dari luar kotak penalti dan kiper Pascual harus meregangkan tubuh untuk menepis bola. Dari sepak pojok, Pascual kembali harus beraksi di depan gawang menepis bola. Si kulit bundar lantas dikuasai Ridwan yang kembali melepaskan tembakan keras yang kali ini arahnya masih melambung. Indonesia terus menekan. Dari sisi kiri, tendangan bebas diambil Andik dan bola ia kirim deras ke muka gawang meski Pascual masih bisa menepis si kulit bundar. Filipina melakukan serangan balik berbahaya pada menit 35. Dengan kondisi lapangan yang licin akibat hujan, barisan belakang Indonesia kesulitan menahan meski akhirnya arah bola hasil sepakan pemain Filipina masih melebar dari

gawang M. Ridwan. Sebelum turun minum, wasit kemudian menunjuk titik putih setelah Andik dilanggar Jerry Berbaso. Penalti yang dilakukan Andik sempat harus diulang, meski keduanya samasama berujung bola masuk ke dalam gawang. Di menit injury time, Achmad Faris Ardiansyah menjebol gawang Filipina tapi gol tidah disahkan karena sudah offside. Sementara itu pelatih Filipina sepertinya tidak puas akan suatu hal dan masuk ke dalam lapangan untuk memprotes. Andik kembali jadi ancaman pertahanan Filipina di paruh kedua laga. Usaha Angelo Verheyye menghentikan lajunya di sayap kiri pun berbuah kartu kuning pada menit 51. Pada menit 58, Syaiful Indra Cahya berhasil melepaskan tembakan jitu ke arah

gawang menyusul sebuah sepak pojok. Tapi bola mengarah tepat ke kiper Pascual. Tiga menit berselang, serangan cepat dari Indonesia pada akhirnya membuat bola dikuasai Kurniawan. Ia melepaskan tembakan keras yang masih bisa ditepis Pascual. Miko coba mengejar bola muntah tapi ia sudah terjebak offside. Pada menit 63, Indonesia akhirnya menambah keunggulan. Dikawal dua pemain lawan, Andik masih bisa menyepak bola ke arah gawang. Si kulit bundar lantas hanya bisa ditepis Pascual dan Yoshua kemudian berhasil menyambar bola rebound. Andik yang terus-menerus jadi momok untuk pertahanan Filipina akhirnya ditarik keluar pada menit 72, digantikan M. Fadly. Pergantian lain untuk Indonesia terjadi enam menit kemudian dengan Ryan Putra Maylandu menggantikan Ridwan Awaludin. (mr/fjr)

gai antisipasi mengingat ia dicurigai berperan dalam kasus korupsi di Direktorat Jenderal Pajak ini. Dian saat ini bekerja di Sub-Bidang Peninjauan Kembali dan Evaluasi pada Direktorat Keberatan dan Banding Ditjen Pajak. Oleh penegak hukum, Dian disebut-sebut memiliki kaitan erat dengan sepak terjang Dhana, meski saat ini masih berstatus sebagai saksi. Sumber terpercaya menjelaskan jika suatu proses keberatan banding di pengadilan dimenangi oleh Direktorat Jenderal Pajak, Dian bertugas mengevaluasi faktor materiil dan formal dari kemenangan tersebut. Sebaliknya pun demikian jika Pajak kalah. "Evaluasi tersebut menjadi masukan," ujar sumber itu. Menurut Dedi, pihaknya mengerti kekecewaan masyarakat akibat kasus korupsi yang kembali terjadi di Direktorat Jenderal Pajak. Namun, menurut dia, hal itu wajar terjadi di tengah reformasi institusi yang sedang berjalan. "Justru karena proses reformasi inilah kasus korupsi jadi terungkap," katanya.

Dhana ditahan sejak Jumat (2/3). Menurut Direktur Penyidikan Kejagung, Arnold Angkou, Dhana ditahan karena tak bisa membuktikan aliran dana di rekeningnya. "Alasan penahanan karena dia tidak bisa membuktikan aliran dana dan transaksi besar ke rekeningnya," jelasnya. Kejagung sampai saat ini fokus mengejar aset rupiah Dhana yang diduga sampai Rp60 miliar. Dhana punya banyak rekening berisi uang dalam jumlah besar. "Ya sekitar itulah (Rp60 miliar), dia juga punya banyak lagi rekening," katanya. Sejumlah harta Dhana sebelumnya sudah disita. Di antaranya uang tunai Rp8 miliar dan Rp20 miliar, serta uang dolar Amerika sebesar US$ 270 ribu, emas satu kilogram dan surat-surat berharga. Dua unit mobil, yaitu Mini Cooper dan Daimler Chrysler keluaran terbaru, juga disita. Dhana dijerat dengan pasal 3, 5, 11, dan 12 UU Tipikor dan pasal 3 dan 5 UU Tindak Pidana Pencucian Uang. Kejaksaan terus mengusut pihak yang diduga bermain bersama Dhana. Modus Mafia Pajak Ditjen Pajak kembali men-

jadi sorotan setelah kasus Dhana mencuat. Reformasi di Ditjen Pajak terus dilakukan. Namun hal itu tentu tidak mudah karena celah untuk penyimpangan selalu terbuka. "Dan setan selalu menggoda," jelas mantan Kepala Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) sekaligus mantan anggota Satgas Anti Mafia, Yunus Husein. Yunus bercerita, selama di Satgas dia pernah ikut mengawal kasus Gayus. Dia pun bergaul dengan para pegawai pajak. Tidak sedikit di antara abdi negara itu yang jujur dan benar-benar amanah dalam tugasnya. Dari pegawai Pajak yang jujur itulah Yunus mendapatkan sejumlah informasi soal modus para mafia pajak. Ada lima cara yang umumnya dilakukan oknum-oknum di pajak (Baca: 5 Modus Mafia Pajak Beraksi). Sebenarnya bukan hanya terbatas pada lima modus itu saja, masih ada modus lainnya. Namun lima modus itu yang umumnya dilakukan. "Masih banyak modus lain yang dipakai. Ujung-ujungnya mereka terima uang dari wajib pajak," terang Yunus dilansir detikfinance. (mr/fjr)

PNS untuk melakukan usaha sampingan di luar pekerjaannya sudah tidak berlaku lagi. Pasalnya, aturan yang dibuat pada zaman Presiden Soeharto dulu sudah digantikan oleh PP 53/2010 pada pemerintah Presiden SBY di 6 Juni 2010. "Sudah tidak berlaku, soalnya PP 6 Tahun 74 sudah dicabut dan sekarang berlaku PP 53 Tahun 2010," ungkapnya. Dedi mengungkapkan hal tersebut setelah dikonfirmasi apakah pegawai pajak boleh berbisnis diluar pekerjaannya atau tidak. Dedi memberikan data-data PP 6 Tahun 1974 telah diperbarui menjadi PP 30

Tahun 1980. Dalam PP pasal 3 ayat 1 tertuang larangan pegawai yang dalam aturan itu mengatakan, untuk PNS golongan III/d ke bawah diperbolehkan melakukan bisnis lain tetapi harus seizin menteri atau pejabat yang berwenang. Sementara untuk golongan IV/a, tidak diizinkan sama sekali untuk membuka usaha lain. Serta, PNS golongan ruang III/d ke bawah, serta istri dari PNS wajib mendapat izin tertulis dari Pejabat Yang Berwenang apabila memiliki Perusahaan Swasta atau melakukan kegiatan usaha dagang. "Namun hal ini dihapus pada

PP 53 Tahun 2010 tentang disiplin PNS," tutur Dedi. Dalam ketentuan penutup PP 53/2010 memang disebutkan pada saat PP ini berlaku (PP 53/2010) maka PP Nomor 30 Tahun 1980 dinyatakan dicabut dan tidak berlaku lagi. Pernyataan Dedi ini sekaligus membantah pernyataan Sekretaris Jenderal Kementerian Keuangan Kiagus Badaruddin. Ia mengatakan, dasar aturan PNS tidak boleh berbisnis ini dalam PP 6/1974. "Dasar aturannya PP (peraturan pemerintah) 6 Tahun 1974 tentang Pembatasan berusaha bagi PNS," ujar Kiagus saat itu. (mr/fjr)

Istri saya, dipaksakan. Dikait-kaitkan karena saya masih di tempat yang sama dengan Gayus (Halomoan Tambunan, terpidana kasus mafia pajak) bekerja, sehingga seolah-olah saya sebagai Gayus kedua. Juga disebut ada transfer ke saya US$ 250 ribu, padahal seumur hidup saya tidak pernah punya rekening dolar," jelas Dian. Dian mengaku tidak berani ngomong banyak soal kasus yang telah mengantarkan suaminya ke sel tahanan. "Saya takut salah statement. Tapi kalau puluhan miliar jelas Mas Dhana tidak punya," katanya. Saat ditanya apakah suaminya terbuka tidak soal keuangan di keluarganya, Dian agak berkelit. "Sebenarnya bukan masalah terbuka atau tidak terbuka. Saya yang nggak mau tahu. Saya tipe orang simple, bukan tipe orang yang suka ngumpul-ngumpulin uang. Kalau saya punya gaji segini ya sudah," katanya. Diskors Direktur Penyuluhan Pelayanan dan Humas Direktorat Jenderal Pajak, Dedi Rudaedi, mengatakan saat ini Dian sudah tak diberi pekerjaan teknis di pos kerjanya di Ditjen Pajak. Langkah tersebut diambil seba-

PPATK buruk, apalagi PNS yang levelnya masih dinas, setengah kerja, setengah lagi bengong, seharusnya ada program PNS berbasis kinerja," tuturnya. Firdaus juga menyampaikan diperlukan pembatasan bisnis bagi PNS. PNS golongan apa yang boleh memiliki bisnis, dan bisnis seperti apa. "Dibuat pasti saja aturannya kalaupun mau berbisnis tidak boleh dikelola sama dia ataupun keluarga dekatnya, karena ditakutkan ada koflik kepentingan nantinya," kata Firdaus. Sebelumnya, Direktur Penyuluhan Pelayanan dan Humas Ditjen Pajak Dedi Rudaedi mengatakan, larangan


6 METRO RIAU SENIN, 5 Maret 2012

Raih Penghargaan AORI

Jl. Sultan Syarif Kasim - Pekanbaru Telp. 0761-33138 STUDIO 1

Simaan Mint nta KO KONI Riau au Tuunt ntaskaan SK Muutasi ut

JAKARTA -Perenang nasional, I Gede Siman Sudartawa berharap KONI Riau segera menuntaskan proses SK mutasi dirinya dari Bali ke Riau. Keluarnya SK tesebut diharapkan bisa memacu dirinya untuk lebih fokus dan percaya diri berlatih dan try out ke luar negeri menjelang laga PON XVIII September nanti di Riau, 2012.

Jam 13.15-15.25-17.35-19.45 wib STUDIO 2

Pernyataan tersebut dilontarkan I Gede Siman usai acara pemberian Anugerah Olahraga Indonesia (AORI) 2011 versi pilihan pembaca Tabloid BOLAdi Jakarta, akhir pekanlalu. Gede Siman menyabet dua gelar sebagai atlet pu-

tra terbaik dan atlet harapan versi pilihan pembaca Tabloid BOLA. Menurut atlet yang biasa disapa Siman ini, sejak kepindahan awal 2010 lalu ke Riau, dirinya langsung menerima uang saku dari Pemprov Riau sebesar Rp16 juta.

Namun dia menyayangkan hingga kini dirinya belum menerima selembar SK mutasi sebagai legalitas dirinya sebagai atlet untuk memperkuat PON XVIII nanti. Karena dalam berbagai ivent dirinya kerap menjadi bahan protes dari provinsi Bali, yang merasa masih memiliki hak atas Siman. Karena KONI Bali belum mengeluarkan SK mutasi dirinya ke Riau. “Bali masih memprotes, bahwa saya bisa seperti ini, karena provinsi Bali. Tapi saya tetap bertekad akan membawa nama Riau, karena Riau selama dua tahun ini yang telah memperhatikan saya, “ ujar Siman. Karena itu, dalam kesempatan itu dia meminta langsung kepada Gubernur Riau untuk menyelesaikan SK mutasinya agar di PON nanti tidak menuai masalah. “Rasanya susah sekali ke-

temu Gubernur Riau, tapi tadi sudah saya sampaikan secara langsung dan Gubernur menyanggupi akan mengeluarkan SK-nya, “ kata peraih empat medali emas di Sea Games Palembang lalu. Disinggung mengenai penghargaan yang diterimana tersebut, Siman mengaku sangat gembira. Siman berharap perhelatan anugerah kepada atlet terus dilanjutkan agar seluruh masyarakat Indonesia semakin mengetahui olahragawan yang telah mengharumkan nama bangsa. “Saya tak menyangka bisa dinobatkan sebagai atlet terbaik putra, karena nominator lain juga hebat dan berprestasi. Bisa menjadi nominator saja sudah kebanggaan, apalagi kemudian terpilih menjadi atlet putra terbaik AORI 2011, “ katanya. Dalam PON di Riau nanti,

Gede Siman mengungkapkan dirinya tak dibebani target emas oleh KONI Riau. Namun secara pribadi Siman optimistis akan meraih medali emas dari kelas andalannya yakni gaya punggung di tiga nomor yakni 50, 100 dan 200 meter. “Tak ada target dari Riau, tapi saya yakin dengan kemampuan saya untuk meraih emas di gaya punggung, “ujar Siman seraya berharap secepatnya bisa melakukan uji coba di Singapura bulan Maret ini. Selain Gede Siman, AORI 2011 juga memberikan penghargaan pelatih terbaik kepada Albert C. Sutanto (renang), atlet putri terbaik Triyaningsih (atletik), tim terbaik tim renang putra estafet 4 x 100 meter gaya ganti, atlet favorit Andik Vermansah (sepakbola).(bambang/yan)

Bupati Kampar Cup Golf Tournament 2012

74 Pegolf Siap Tarung

Jam 13.00-15.10-17.20-19.30 wib STUDIO 3

PERENANG andalan Riau di PON XVIII, I Gede Siman menerima Anugerah Olahraga Indonesia (AORI) 2011 versi pilihan pembaca Tabloid BOLA yang diserahkan langsung Gubernur Riau, HM Rusli Zainal di Jakarta kemarin. (yan)

Hokki-Drum Band Tanding di PON Riau Jam 13.30-15.40-17.50-20.00 wib STUDIO 4

Jam 13.30-15.40-17.50-20.00 wib

PEKANBARU - Meskipun sebelumnya Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) dan sejumlah pengurus KONI Riau menegaskan tidak akan ada penambahan cabang olahraga di PON XVIII, namun Ketua Umum PB PON HM Rusli Zainal memberikan sinyal terkait penambahan dua cabor yakni Hokki dan Drumband. Hal ini disampaikannya kepada sejumlah wartawan akhir Pekanlalu. Menurut Rusli, kepastian penambahan cabang olahraga ini memang belum final atau masih menunggu keputusan dari KONI pusat. “Perkembangan terbaru, kita akan tambah dua cabor lagi. Tetapi semuanya tergantung KONI Pusat, karena keputusan ada ditangan mereka, karena itu kita harapkan ada keputusan yang bijak,” ujarnya.

Sementara itu, Sekretaris Umum KONI Riau Darmansyah mengaku Riau tidak akan mempersiapkan atlet maupun venue pertandingan untuk empat cabor yang sebelumnya memprotes untuk dipertandingan di PON XVIII di Riau. Empat cabor itu antara lain Drumband, Hokki, Dansa dan Berkuda. “ Keputusannya sudah jelas, kita tidak akan menyiapkan atlet maupun venue untuk keempat cabor ini. Karena penentuan cabor ini sudah ada SK dari Kemenpora dan disetujui dalam Raparnas KONI beberapa tahun lalu di Pekanbaru. KONI pusat tahu itu,” ungkapnya. Sebelumnya, Ketua KONI pusat Tono Suratman telah mengungkapkan akan meninjau kembali terkait nasib empat cabor ini. “Untuk empat cabor ini akan dibahas lebih lanjut lagi,” ujarnya. (yan)

SIAK HULU - Sebanyak 74 golff er’s ikut ambil bagian pada turnament Bupati Kampar Cup Golf Tournament 2012 yang diselenggarakan di Padang Golf Labersa and Country Club, Siak Hulu. Sejumlah pejabat daerah dan pengusaha juga terlihat ambil bagian. Tercatat Wakil Gubernur Riau Mambang Mit, Kapolda Riau Suedi Husein, Bupati Pelalawan HM Haris, Danlanud Pekanbaru Kol Subowo, pengusaha Barizal Koto, Rektor UR Ashaludin Jalil, mantan Walikota Pekanbaru Herman Abdullah dan pemilik Labersa HW Hutahaean.. Bupati Kampar Cup Golf Tournament 2012 ini merupakan salah satu rangkaian acara memperingati hari jadi Kabupaten Kampar ke-62 yang diperingati awal bulan lalu. Sejumlah hadiah menggiurkan ditawarkan panitia. Diantaranya adalah 1 unit apartemen,1 unit mobil Proton Exora, dua tabungan di Bank Riau masing-masing sebesar Rp 50 juta yang bisa melakukan hole in one, beberapa buah sepeda motor dan puluhan hadiah hiburan lainnya. Acara yang mulai dibuka pada 06.30 itu baru berakhir

menjelang siang. Hasil yang berhasil dikumpulkan panitia adalah, untuk flight A best nett 1 atas nama Arifin Nurdin diikuti oleh Zulfiar dan Tondi untuk urutan berikutnya. flight B, best nett 1 diraih Anton wijaya, Indra Mangunsong dan M Sembiring diururan tiga. Untuk flight C diraih oleh Darmawan, diikuti oleh Asari diurutan kedua dan Andiansyah diurutan ketiga. Khusus untuk skill games untuk kategori nearest to the pin hole 2 pemenangnya adalah Wan Jack diikuti oleh Suparni. Untuk kategori yang bergengsi yakni best nett overall diraih oleh Eliman Manurung dan untuk best gross overall direbut oleh Elfisyam. Mambang Mit dalam

sambutannya, menyebutkan olahraga golf selain membuat badan sehat juga menyenagkan hati.”Oleh karena itu kita berharap turnamen ini dapat berlanjut setiap tahunnya karena Kabupaten Kampar memiliki lapangan golf terbaik di Riau saat ini,”ujarnya. Sementara itu Jefry Noer, menyebutkan bahwa kegiatan tersebut sebagai persiapan penyelenggaraan PON dimana Kabupaten Kampar ditunjuk sebagai tuan rumah untuk cabang olahraga golf.”Menyehatkan badan, membangun kebersamaan, dan tak kalah pentingnya menyambut dan mempersiapkan penyelenggaraan PON di Riau tahun ini,”sebutnya. (aulia)

BUPATI KAMPAR CUP Golf Tournament 2012 resmi digelar di padan golf Labersa Siak Hulu. (ist)


la

7 a

PS PSP SPS PS Waaspada sp dai Pe Pemain Asing ng Gre resik Un Unite ted

(wsl)

kekuaatan PSPS Pekanbaru mmng jauh dibawah klub ISL.. namun kita k punya semangat untuk menaklukkan tim mana pun di Indonesia..(08127517xxx) Terim ma kasih untuk ANTV yang mau siarin laga PSPS vs Gresik U United. Mudah mudahan ANTV tambah maju bersama ISL.(0855271122xxx)

JAKARTA - Persija Jakarta tampil gemilang kala menjamu Persiba Balikpapan dalam lanjutan Indonesian Super League (ISL). Macan Kemayoran menang telak 4-0 dan Pedro Javier menciptakan dua gol dalam laga ini. Bertanding di Gelora Bung Karno, Minggu (4/3) malam, Persija mencetak gol pertama pada menit ke-29. Tendangan bebas Pedro membuat kiper I Made Wirawan bertekuk lutut. Gol kedua Pedro tercipta pada menit ke-37. Memanfaatkan tendangan Ismed Sofyan yang menghantam tiang, dia menyambar bola rebound untuk menaklukkan I Made lagi. Di babak kedua, tim tuan rumah menambah dua gol lagi. Bambang Pamungkas mencetak gol ketiga pada menit ke-56, sedangkan gol penutup dibuat oleh Ramdani Lestaluhu delapan menit sebelum waktu normal berakhir. Dilansir detik.com, tambahan tiga poin menempatkan Persija di posisi keenam klasemen sementara ISL. Mengoleksi 23 poin dari 14 laga, mereka menggusur Persib Bandung. Persiba di urutan kedelapan dengan 18 poin dari 13 partai. (mr/wsl)

Gaston Castano

(antara)

Pemain harus Tampil Maksimal PEKANBARU - Asykar Mengingat laga ini merupakan Bertuah berambisi menganglaga tandang. Selain itu, skuad kat kembali marwahnya. Mundari dalam kondisi bugar. Setelah menelan kekalahan Karena telah melewati libur berturut-turut, laga melawan yang cukup panjang. Gresik United yang berBandingkan dengan lawan langsung di kandang sendiri yang harus melewati perjalanan harus menjadi ajang pemyang cukup jauh dan melelahkan. buktian bagi PSPS. Apalagi dalam catatan emUntuk itu, Manejer pat laga terakhir di Kuansing, Boy Sobirin PSPS Pekanbaru, Boy PSPS memang tangguh ketimSobirin berharap PSPS bisa tampil bang bermain di markas lawan. maksimal untuk memetik kemenangan. “Kita telah melewati libur yang cu-

kup panjang menjelang laga melawan gresik ini, kita berharap pemain bisa tampil maksimal dan mengeluarkan kemampuan terbaiknya,” ucapnya. Disamping itu, PSPS Pekanbaru tampil dengan kostum baru. Sehingga harus memberi kesan yang bagus kepada suporter yang datang. “Momen pergantian kostum harus dibarengi dengan tumbuhnya semangat baru. Jadi, tidak ada alasan bagi Asykar Bertuah. Kemenangan harus direbut,” tegasnya.(benny)

Dalam laga itu, Barca harus menunggu hingga akhir babak pertama, atau tepatnya di menit ke-42 untuk bisa unggul melalui Andres Iniesta. Memanfaatkan umpan dari Adriano, Iniesta berhasil melesakkan bola ke gawang Juan Pablo Colinas. Dilansir kapanlagi.com, Barca hampir saja menggandakan keunggulan sesaat sebelum wasit meniup wasit jeda turun minum jika usaha dari Cesc Fabregas tidak diantisipasi dengan baik oleh Colinas. Awal babak kedua menjadi petaka bagi Barcelona yang harus rela melihat Gerard Pique diganjar dengan kartu merah usai menjatuhkan Miguel de las Cuevas tepat di luar kotak penalti. Kubu Barca sempat melancarkan protes keras tetapi wasit tetap tidak bergeming dengan keputusannya. Keunggulan jumlah pemain dimanfaatkan dengan benar oleh Gijon untuk mengejar

ketertinggalan, Dan terbukti, Gijon berhasil menyamakan kedudukan di menit ke-49 melalui David Barral. Kegagalan Valdes mengantisipasi bola mudah mendatar membuat Gijon berhasil menyamakan kedudukan menjadi 1-1. Namun dengan tekad kuat Barcelona bisa kembali unggul melalui gol cantik Seydou Keita. Memanfaatkan umpan Alexis Sanchez, Keita berhasil menempatkan bola ke sudut tiang jauh yang tak mampu dibendung Colinas. Dengan 10 pemain Barca bahkan masih bisa mencetak gol ketiga di pertandingan ini melalui kaki Xavi, tiga menit menjelang laga usai. Mendapat umpan cantik Iniesta, Xavi yang lolos dari jebakan offside, dengan cerdik mencungkit bola melewati Pablo yang terlanjur maju menghadangnya. Bola kemudian bergulir melewati garis gawang Gijon tanpa ada seorang pun yang bisa mencegahnya. (mr/wsl)

Andre re Villas-Boas Vi

LONDON - Kebersamaan Chelsea dan Andre VillasBoas ternyata tak sampai semusim. Bekerja tak sampai sembilan bulan di Stamford Bridge, Villas-Boas sudah berpisah dengan The Blues. Pemecatan Villas-Boas merupakan buntut dari hasil buruk yang didapat Chelsea dalam beberapa pekan terakhir. Dalam sepuluh pertandingan terakhir di Premier League, Chelsea cuma menang tiga kali.

Bajul Ijo Terkam Singo Edan SURABAYA - Persebaya IPL berhasil menundukkan Arema Indonesia IPL dengan skor tipis 2-1, di derby Jawa Timur, Minggu (04/3) kemarin. Bermain di kandang sendiri membuat semangat Bajul Ijo berlipat ganda, apalagi dukungan penuh dari Bonekmania juga semakin menggelorakan semangat untuk mengalahkan Singo Edan. Bahkan di menit ke-11 Persebaya berhasil unggul melalui sontekan Fery Ariawan. Melalui sebuah kemelut di depan gawang Arema, Fery berhasil menjebol gawang Arema yang telah ditinggalkan oleh Dennis Romanovs, 1-0 untuk Persebaya. Di babak kedua, dilansir kapanlagi.com, tempo pertandingan tetap tak berubah, baik Persebaya maupun Arema tetap tampil menyerang. Di tengah usaha Arema untuk mengejar ketinggalan, Purwanto harus diusir keluar oleh wasit karena melakukan tekel keras dari belakang kepada Taufiq. Perubahan pun langsung dilakukan oleh pelatih Dejan Antonic dengan menempatkan Musafri sendirian di depan, ditopang empat gelandang dan empat bek. Namun Dennis Romanovs merubah kedudukan berubah menjadi 2-0 di menit ke-72. (mr/wsl)

Mitra Lanjutkan Tur Neraka

Alex exiis Sanchez

Villas-Boas

(antara)

Apa p kabar Askar Bertuah

Persija Hajar Persiba 4-0

Kemenangan Barca Makan Tumbal

BARCELONA - Kemenangan 3-1 yang diraih Barcelona dari Sporting Gijon, Minggu (4/3) dini hari WIB harus dibayar dengan cederanya Alexis Sanchez. Rekrutan anyar musim panas ini mendapat cedera hamstring. Sanchez hanya tampil selama setengah jam menggantikan Cesc Fabregas. Kabar cederanya bintang asal Chile ini tentu menjadi kabar buruk di balik kesuksesan Barca menaklukkan Gijon dengan 10 pemain. Kabarnya cederanya ini membuatnya harus absen selama 15 hari. Tim medis klub memberikan konfirmasi jika Alexis mendapat robekan kecil pada otot paha sebelah kanan. Ini merupakan cedera baru dan bukannya cedera di tempat yang sama saat dirinya dipaksa absen selama 2 bulan. Sejauh ini Alexis Sanchez tampil apik beradaptasi dengan La Blaugrana dan sudah mencetak 11 gol di segala ajang.

SENIN, 5 MARET 2012

buktikkan PSPS tidak jago kandang, buktikan psps bisa mennag llawan GRESIK uNITED. jangAN KALAH LAGI PAK MUNDARI.(0821173925xxx)

PEKAANBARU - PPemain i asing i GGresikik United bakal di jaga ketat oleh barisan pertahanan PSPS Pekanbaru dalam lanjutan kompetisi Indonesia Super Leage (ISL) di Stadion Sport Centre Kuansing, Selasa besok (6/3). “Pemain asing Gresik United sangat berbahaya, terutama Gaston Castano yang beberapa waktu lalu melesatkan tiga gol ke gawang Persidafon,” kata Assisten Pelatih PSPS Pekanbaru, Afrizal kepada Metro Riau sebelum berangkat ke Kuansing. Menurutnya, ini menjadi tugas Ambrizal cs untuk mematikan pergerakan Gaston, terutama di areal kotak penalti. “Memang tidak ada penjagaan khusus, namun semua pemain harus memperhatikannya. jangan sampai Gaston lepas,” terangnya. Sampai saat ini, striker asal Argentina ini sudah mengoleksi tujuh gol. Hanya beda dua gol dari striker PSPS Pekanbaru, Dzumafo E Herman. Selain gaston, lanjutnya, tiga pemain asing Gresik United juga sangat berbahaya, yaitu Marwan Sayedeh yang sudah mengoleksi tiga gol dan Koko Lomell asal Liberia dengan empat gol nya. “Memang, gol-gol Gresik United lahir dari kaki-kaki pemain depan,” terangnya. Bahkan Gustavo Chena yang posisinya gelandang sudah mampu menciptakan satru gol. “Ini membuktikan betapa berbahayanya pemain asing yang dimiliki Gresik United,” paparnya. Menurutnya, Gresik United merupakan salah satu tim kuat di ISL. Hal ini bisa dilihat dari posisinya di klasemen sementara yang lebih baik dari PSPS Pekanbaru. Meski demikian, lanjutnya, PSPS Pekanbaru tetap mengincar tiga poin demi mendongkrak posisi di klasemen sementara ISL. “ Kita tak ingin kecolongan lagi, laga kandang harus di manfaatkan sebaik mungin,” jelasnya.

METRO RIAU

Empat partai lainnya berrakhir seri dan sisanya berujung kekkalahan. Kekalahan teraktual yang diderita klub London Baarat itu adalah saat mereka berkkunjung ke The Hawthorns, Sabttu (3/3) lalu. menghadapi tuan ruumah West Bromwich Albion,, mereka menyerah 0-1. Gara-gara kekalahan itu, Chelsea tertahan di peringkat kelima klasemen sementara, terttinggal 20 poin dari Manchester Citty yang menguasai peringkat teraatas. Di Liga Champions, pasukan Villas-Boas juga keteteraan. Mereka terancam tak lolos ke perrempatfinal karena kalah 1-3 dari Naapoli di leg pertama babak 16 besar. Kondisi itu membuatt pihak klub kehilangan kesabaraan. Mereka pun memutuskan jalinan kerja sama dengan pria asal Poortugal itu.

“Andre Villas Boas- telah berpisah dengan Chelsea Football Club,” demikian keterangan di situs resmi Chelsea yang dilansir detik. com, Minggu (4/3) kemarin. Ditambahkan situs klub, pihak direksi ingin mengucapkan terima kasih untuk hasil kerjanya dan mengungkapkan kekecewaan kami karena hubungan ini harus diakhiri begitu cepat. “Sayangnya, hasil-hasil dan penampilan tim tak cukup bagus dan tak menunjukkan tanda perkembangan di masa-masa kunci. Dengan kondisi demikian, kami merasa satu-satunya pilihan kami adalah membuat perubahan pada saat ini,” tambahnya. Sebagai efeknya, Roberto Di Matteo untuk sementara ditunjuk sebagai pelatih tim pertama hingga akhir musim.(mr/wsl)

JAKARTA - Mitra Kukar siap melanjutkan tur neraka. Sukses menahan imbang Persija Jakarta, Naga Mekes kini fokus menghadapi Sriwijaya FC. Sriwijaya merupakan tim kuat dari Sumatera. Dua tim asal Kaltim tenggelam ketika berlaga di Bumi Sriwijaya ini. Mitra Kukar berusaha menjadi satu-satunya tim yang mengakhiri rekor buruk tersebut. Musim ini, Sriwijaya FC begitu superior. Dua tim Kaltim yang bertandang ke markas Laskar Wong Kito itu menjadi korban. Persiba ditekuk dengan skor mencolok 5-1. Lalu terakhir Persisam Samarinda juga merasakan keganasan para punggawa Sriwijaya dengan skor 3-1. Nah, 8 Maret mendatang giliran Mitra Kukar yang akan menghadapi panasnya laga di Sriwijaya. “Kita tampil dengan kekuatan penuh. Pemain dalam kondisi fit. Ini laga penting,” kata Direktur Operasional Mitra Kukar, Suwanto dilansir VIVAnews.com. Suwanto menuturkan, bomber andalan Mitra Kukar, Marcus Bent kemungkinan akan menjalani laga perdana usai sembuh dari cedera. Bent terpaksa parkir lantaran cedera hamstring yang dideritanya. (mr/wsl)

Kapal Kuning Makin ‘Tenggelam’

MADRID - Kapal kuning, julukan Villarreal harus menelan pil pahit. Villareal gagal mempertahankan keunggulan ketika dibekap juru kunci klasemen sementara, Real Zaragoza 2-1 di Estadio de la Romareda, Minggu (4/3) malam WIB dalam lanjutan La Liga Spanyol. Striker Alejandro Martinuccio membawa Villarreal unggul lebih dulu di babak pertama. Namun dua gol yang disarangkan Luis Garcia dan Abraham Minero lima menit sebelum laga usai menghancurkan asa Kapal Selam Kuning memetik poin penuh. Kendati bermain di kandang lawan, Villarreal memulai laga lebih baik dibandingkan tuan rumah. Martinuccio sudah menghadirkan ancaman di pertahanan Zaragoza pada menit ke-14, tapi tendangan kaki kirinya masih melebar. Dilansir goal.com, Carlos Aranda menghadirkan ancaman di pertahanan Villarreal, tapi dapat digagalkan kiper Diego Lopez. Peluang demi peluang diperoleh tuan rumah, namun tetap tidak menghasilkan gol. (mr/wsl)


8 METRO RIAU SENIN, 5 MARET 2012

GUBERNUR Riau, HM Rusli zainal bersama Menpora, Andi Mallarangeng saat menghadiri Rapat Kerja KOI 2012 di Jakarta.

GU GUBER UB RN NUR U Ria UR i u iau saatt memb b beerriika ikan k n ka kata kat ka attaa samb buta bu buut uta ttann da d dala alam r p rap ra paatt ke kerj rja jaa KO KOI O 20 2012 2 122 dii Ja JJak Jaka akkarrta. ta ta. GUBERNUR Riau, HM Rusli Zainal di sela-sela acara peringatan Hari Ulang Tahun tabloid Bola.

GUBRI HADIRI RAPAT KOI GUBERNUR Riau (Gubri), HM Rusli Zainal, beberapa p waktu lalu menghadiri g rapat Komite Olimpiade Indonesia (KOI) di Jakarta. Rapat dihadiri Menteri Pemuda dan Olahraga g (Menpora), Andi Mallarangeng, g g Ketua Umum KONI Pusat, Tono Suratman, dan undangan lainnya. Selain itu, Gubri menghadiri Hari Ulang Tahun (HUT) tabloid olahraga BOLA. Saat itu, Gubri diberikan kepercayaan menyerahkan penghargaan kepada salah seorang atlet terbaik. Gubri pun berkesempatan memberikan kata sambutan. (adv)

GUBERNUR Riau, H M Rusli Zainal saat peringatan Hari Ulang tahun tabloid Bola.

GUBERNUR Riau memberikan kata sambutan di Hari Ulang Tahun tabloid Bola.

WAKIL Gubernur Riau, H R Mambang Mit saat menggelar konfrensi pers bersama sejumlah wartawan.

WAKIL Gubernur Riau, H R Mambang Mit membuka Turnamen Golf Bupati Kampar CUP 2012 sekaligus penyerahan hadiah di Kabupaten Kampar.

GUBERNUR Riau, HM Rusli Zainal bersamai Menteri Agama RI, Surya Dharma Ali pada HUT PPP beberapa waktu lalu di Kabupaten Kampar..

SEKDA Provinsi Riau, Wan Syamsir Yus membuka sosialisasi peningkatan pelayanan Askes, belum lama ini.

SEKDA Provinsi Riau, Wan Syamsir Yus usai melantik pejabat eselon II di lingkungan Pemprov Riau.

SEKDA Provinsi Riau, Wan Syamsir Yus saat melantik pejabat eselon II.


OTONOMI

9 METRO RIAU SENIN,

Menggali Potensi Memacu Prestasi

5 MARET 2012

Mendagri Minta Gubri Lepas Jabatan KONI Penulis: Bambang, Jakarta

JAKARTA - Menteri Dalam Negeri g kembali mengingatkan g g Gubernur Riau dan seluruh Kepala p Daerah lainnya y seperti Walikota dan Bupati p agar g tidak melakukan rangkap g p jjabatan sebagai g Ketua Umum KONI. Larangan g rangkap g jabatan tersebut merupakan amanat Undang-Undang. “Yang melarang Gubernur, Bupati dan Walikota itu tak boleh jadi Ketua KONI bukan Mendagri, tetapi adalah undang-undang,� ujarnya akhir pekanlalu Mantan Gubernur Sumbar itu mengatakan sebagai Menn

dagri dirinya bertugas untuk mengingatkan para Kepala Daerah untuk tidak merangkap jabatan sebagaimana yang diamanatkan dalam undang-undang. Sebelumnya, pada tahun 2011, Kemendagri juga sudah pernah mengirimkan Su-

Pemprov Belum Tetapkan Formasi CPNS PEKANBARU U - Menteri Pemberdayaan Aparatur Negara (Kemen-PAN) telah mendesak agar seluruh daerah di Indonesia segera mengirimkan formasi penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS), namun hingga kini Pemprov Riau belum menetapkan susunan formasi penerimaan CPNS tersebut. Asisten II Bidang Administrasi Kepegawaian dan Umum Setdaprov Riau, Joni Irwan mengatakan, saat ini penyusunan formasi CPNS masih berproses di Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Riau. “Untuk formasi 2012 tetap kita butuhkan, saat ini sedang didalami BKD, sehingga belum bisa ki-

ta berikan penilaian,�ujarnya akhir pekanlalu. Dijelaskannya, pendalaman itu meliputi kebutuhan CPNS yang ada disetiap satker dilingkungan Pemprov Riau. Pasalnya saat ini tidak diketahui secara jelas berapa banyak kebutuhan dan kekuarangan CNPS disetiap satker itu. Kalau nanti setiap satker sudah diketahui kebutuhannya, maka segera dibahas ditingkat yang lebih tinggi. “Kita tentu harus mengetahui dulu berapa banyak kebutuhan CPNS disetiap satker, karena ini menyangkut kinerja juga. Kalau sudah selesai nanti tentu BKD melaporkannya ke kita,� jelasnya. (yan)

rat Edaran kepada Gubernur, Walikota dan Bupati seluruh Indonesia untuk tidak merangkap jabatan sebagai Ketua KONI daerah. “Bila hal itu tidak dilaksanakan, ya, terserah yang bersangkutan. Nanti, tentu akan menjadi temuan BPK,� katanya. Ditambahkan Gawaman, amanat UU menyebutkan tidak ada pengecualian untuk siapapun soal jabatan rangkap itu oleh seorang kepala daerah. DPRD provinsi pun, sejatinya bisa berperan melakukan pengawasan pemerintahan daerah termasuk adanya rangkap ja-

batan tersebut. “Makanya di semua daerah, kecuali di Riau, Ketua KONInya bukan lagi gubernur, bupati atau walikota setempat. Jangan semua dilempar ke pusat. Kan ada DPRD yang bertugas mengawasi Pemda dalam melaksanakan pemerintahan di daerah,� ujarnya. Gubri dalam pemberitaan di media sebelumnya, meminta ada pengecualian dalam hal jabatan rangkap sebagai Ketua Umum KONI Provinsi Riau itu karena adanya perhelatan akbar tahun 2012, Riau akan menjadi tuan rumah PON XVIII. *

Gubri: Riau Siap Gelar .ualiÀNaVi 3iala $Via JAKARTA A - Setelah resmi mennjadi tuan rumah Pekan Olahraga Nasional (PON) XVIII Tahun 2012 dan Islamic Solidarty Games (ISG) III Tahun 2013, kini Riau kembali ditawari menjadi tuan rumah Piala Asia U-22 yang juga

GUBERNUR Riau, HM Rusli Zainal dan Agum Gumelar serta Gubernur Sumsel saat menghadiri malam Anugerah Olahraga di Jakarta, Minggu (4/3). (ist)

akan digelar tahun atau enam negara. 2013 mendatang. Hasil drawing “Riau ingin di13 Februari 2012 tunjuk sebagai tuan lalu menempatkan rumah Piala Asia Indonesia di Grup U-22. Kita siap saE, grup terpanas, ja,â€? sebut Guberr bersama Austranur Riau HM Ruslia, Jepang, Singali Zainal saat mepura, Makau, dan nyampaikan pidato Timor Leste. Indopada HUT Tabloid nesia akan mengaBola ke-28 di Gewali laga perdana Rusli Zainal dung FX Senayan, di ajang ini pada Jakarta, kemarin. 23 Juni 2012 mendatang melaDiungkapkan Rusli, Ketua wan Australia. Umum KONI Pusat sudah meJika AFC menerima Indonyampaikan soal penunjukan nesia menjadi tuan rumah, InRiau sebagai tuan rumah itu donesia tak perlu menjalani kepada dirinya. “Ketua Umum ODJD NXDOLÂżNDVL 6HEDE WXKONI nawarin ke kita. Ya saya an rumah otomatis lolos ke kira, kita siap saja kalau lingk- SXWDUDQ ÂżQDO +DO LQL VDQJDW upnya masih Asia,â€? kata Rusli menguntungkan karena Indosaat ditanya pers usai acara. nesia berada di grup neraka Sekedar informasi, Pia- bersama Australia dan Jepang. la Asia U-22 2013 diikuti 41 Pada kesempatan itu, hanegara. Peserta terbagi dalam dir antara lain Menpora Andi dua zona, yakni zona barat $OÂżDQ 0DOODUDQJHQJ $JXP dan zona timur. Sebanyak 23 Gumelar, Gubernur Sumsel negara ada di zona barat dan Alex Nurdin, beberapa pensisanya di zona timur. Total gurus KONI Pusat dan KOI ada tujuh grup dengan mas- serta sejumlah atlit olahraga ing-masing grup berisi lima nasional. (yan)

M Memorial of Whitney y Houston,, 1963 l 2012 1 BY C H O I C E H O T E L S BY

UNIVERSE KTV

at at UNIVERSE KTV

Comfort Hotel Dumai C DATE: DATE ATE WEDNESDA WEDNESDAY, 2 WEDNESDAY 29 FEB 2012 , TIME 8 PM - 2 AM FREE ONE CD / ROOM

lai Mu ,a g Har 41.090 1 Rp.

Small Room Medium Room VIP Room

Min Order Rp. 1.000.000,Min Order Rp. 2.000.000,Min Order Rp. 3.000.000,-

For F or reservation, please contact

BY C H O I C E H O T E L S

NAPOLLY

: Jend. Sudirman No 58, P.O. Box 96, Dumai - Riau Phone, (62-765) 34888 Fax (62-765) 33787 SMS RESERVATION : 0813 6510 0888 0852 1222 21519 0818188316 Ext : 122

ÂŽ

PLASTIC FURNITURE

Dapatkan di Toko-Toko Furniture Terdekat di kota Anda!

TURUT MELESTARIKAN HUTAN

Benefits :

Only Rp. 325.000,-nett/night

HOTEL

RATUMAYANG GARDEN PEKANBARU-RIAU

Valid on Saturday & Sunday

Information & Reservation :

HOTEL RATUMAYANG GARDEN PEKANBARU Jl. Jend. Sudirman No. 11 Telp. (0761)40370 Fax. (0761) 28197 Pekanbaru 28282, Riau - Indonesia

member of Metro Riau

• Breakfast for 2 Person •P Pick ick Up/Shuttle Service Hotel-Airport-Hotel • WIFI Internet Acces at All Hotel Area • Swimming Pool • KTV & Pub

“The right step stay with us� Dunia di jari

anda

kklik...kami lik di....

www.halloriau.com


10

PEKANBARU

METRO RIAU

KOTA BERTUAH

SENIN, 5 Maret Mare Mare et 2012

Advertorial Publikasi Pembangunan Kota Pekanbaru

Wako Kecam Reklame Tutupi Rambu Lalin

FFirdaus Fir ird rdaus rda daaus ST S MT

PEKANBARU - Walikota Pekanbaru, H Firdaus MT mengakui, pertumbuhan papan reklame di Pekanbaru saat ini memang sangat pesat, namun pemasangan papan reklame ini banyak menyalahi aturan yang berlaku seperti papan reklame yang menutupi ramburambu lalu lintas. “Saya melihat ada keja e nggalan di Simpang Tiga,

ada bando jalan yang sedang di bangun. Kalau kita cermati keberadaannya sudah jelas tidak tepat. Ada juga yang menutupi rambu lalu lintas, itu kan sudah sangat keterlaluan,” kecam Firdaus ketika ditemui Metro Riau, akhir pekanlalu. Dikatakannya, keberadaan reklame yang semberawut ini dikhawatirkan mengganggu kenyamanan pengunjung yang akan mengikuti PON yang hanya tinggal beberapa bulan lagi.

Kekhawatiran tersebut membuat Wako lebih tegas menggerakkan Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Pekanbaru yang ada. “Kita tak mau kesan tamu dari luar kota atau dari airport, melihat centang prenangnya reklame yang ada di Pekanbaru ini. Makanya kami minta SKPD terkait agar menata ulang reklame yang ada menurut ukuran, desain dan penempatannya. Sebab banyak reklame yang penempatannya tidak tepat,” ketusnya.

Ditambahkannya, dalam menangani permasalahan reklame tersebut, dirinya telah meminta dinas terkait melakukan evaluasi. Sebab bukan hanya metutup rambu-rambu lalu lintas, ada juga papan reklame yang di atas jalur hijau. “Kita minta dinas mengevaluasi lagi, sehingga keberadaan bando ini nantinya dapat tertata dengan rapi. Mari kita saling rangkul membawa Pekanbaru menjadi n kota yang bersih dan rapi,” a himbaunya. (riki rahmat)

Beri Waktu Sepekan

Pemko Minta Petani Kosongkan Lahan PLTU Penulis: Riki Rahmat, Pekanbaru

PEKANBARU - Pemerintah Kota Pekanbaru memberikan tenggat waktu selama sepekan kepada kelompok petani untuk mengosongkan lahan, di Kawasan Industri Tenayan (KIT) yang saat ini dijadikan lahan pembangunan base camp pekerja Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) 2x100 Megawatt. Ini disampaikan Asisten I Setdako Pekanbaru, H R Dorman Johan ketika ditemui Metro Riau kemarin. Menurutnya, saat ini memang pengerjaan pembangunan base camp pekerja PLTU terhenti dikarenakan adanya tanaman sawit milik kelompok tani. “Muspida dan Pemko sudah turun mencek kawasan untuk PLTU dan basecamp, kalau pembangunan PLTU kami lihat lancar saja, tidak ada halangan. Hanya saja dalam pengerjaan base camp saat ini belum bisa dimulai, sebab ada tanaman sawit itu. Kita sudah surati kelompok tani agar mengosongkan lahan dan mencabut tanaman dan membongkar pondok yang mereka dirikan di lahan kita itu. Kita beri waktu seminggu. Kalau tidak dicabut, maka kita akan mulai bekerja di areal itu,” ungkap Dorman. Dikatakannya, pada lahan tersebut saat ini telah ditanam pancang tanda lahan milik Pemko. Dengan begitu kata Dorman, tidak ada yang diperbolehkan lagi menduduki lahan

tersebut, karena Pemko akan menggunakannya untuk base camp pekerja PLTU. “Dulu memang ada kelompok petani yang kita ketahui minta izin menggunakan lahan Pemko itu, waktu itu kita izinkan menanam tanaman palawija. Tapi ternyata yang kita temukan tanaman sawit. Parahnya lagi mereka sudah mengaku bahwa lahan tersebut milik kelompok tani,” jelas Dorman. Untuk melakukan penjagaan di areal lahan tersebut, saat ini suu dah ada kontraktor bersama security yang mereka bawa. Sehingga dipastikan tidak akan ada lagi yang berani mengganggu lahan tersebut, baik dari masyarakat, maupun kelompok tani. “Kalau belum aman juga maka kita akan turunkan juga Muspida ke sana, karena pembangunan ini segera dimulai. Kita tidak ingin ada lagi yang mengganggu lahan yang akan dimanfaatkan untuk kesejahteraan masyarakat Pekanbaru juga, sebab Pemko akan membangun PLTU untuk mencukupi listrik daerah ini,” imbuhnya. *

BERTUAH

Fungsi g Pedestrian Masih Disalahgunakan PEKANBARU - Anggota Komisi II DPRD Kota Pekanbaru, Zulkarnaen SH meminta fungsi pedestrian sebagai tempat pejalan kaki dibersihkan dari keberadaan lokasi parkir. Sebab, dari pantauan yang dilihatnya di lapangan, pedestrian yang ada di Pekanbaru sudah tidak lagi tepat fungsi. “Kita minta pedestrian harus dikembalikan lagi fungsinya sebagai tempat pejalan kaki dan bukan tempat parkir. Tapi sekarang sudah disalahgunakan, kita lihat pejalan kaki sudah tidak lagi dapat leluasa menggunakan pedestrian, sehingga tidak jarang pejalan kaki turun ke jalan,” ungkap Zulkarnaen Minggu (4/3). Dikatakan Zulkarnaen yang juga sebagai Sekretaris fraksi PPP, Pemerintah Kota Pekanbaru selaku pemangku kebijakan juga harus berani mengambil sikap tegas terhadap pelaku pelanggaran ini. Apalagi saat ini sudah ada peraturan yang mengatur hal itu. “Kalau hanya dibuat aturan saja tapi tidak disosialisasikan bagaimana sanksi tegasnya, maka tidak akan membuahkan penertiban seperti yang kita harapkan. Makanya kita minta Walikota untuk tegas dalam menertibkan hal-hal yang menyimpang ini,” katanya. Ditambahkannya, sebagai anggota legeslatif, dirinya merasa perlu mengamati perkembangan kota yang semakin tak tertata dengan baik. Untuk menertibkannya, Zulkarnain meminta petugas parkir yang terbukti mengarahkan pengendara parkir di pedestrian, diberikan sanksi seberat-beratnya. “Sehingga petugas lainnya jera dan bisa mematuhi peraturan untuk menjaga pedestrian dari parkir,” imbuhnya. (riki rahmat)

PEMERINTAH kota Pekanbaru akan berusaha akan menuntas perekaman e-KTP April mendatang. Tampak Walikota Pekanbaru Firdaus MT melakukan rekam e-KTP akhir pekanlalu.(cherry)

Warga Padang Bulan Minta Pos Ronda PEKANBARU - Keberadaan pos ronda atau pos keamanan keliling (kamling) sangat dibutuhkan suatu wilayah. Pos ronda itulah yang kini diharapkan masyarakat RW 3 Kelurahan Padang Bulan, Kecamatan Senapelan segera dibangun. “Kalau tidak ada pos ronda bagaimana pula pemuda setempat berkumpul dan membagi tugasnya untuk menjaga keamanan dan ketertiban kampung ini,” sebut Hendri, seorang warga RT 01, RW 03, Padang Bulan, Senapelan kepada Metro Riau, Minggu (4/2). Oleh sebab itu, Hendri berharap kepada perangkat RW dan RT dapat berkoordinasi dengan Lurah Padang Bulan membangun pos ronda di daerahnya. “Jika perlu minta bantuan pak Walikota soal dananya, dan saya yakin jika pak Walikota tahu dia mau membantu membangun,” kata ayah dua orang anak ini. Di lain kesempatan, Ketua RW 03, Drs H Harfi Rustam mengatakan, di wilayahnya

memang belum ada pos ronda. Sebab, dulunya wilayah RW 03 bergabung dengan RW 04 dan pos rondanya hanya satu dan kini berada di lingkungan RW

4. Setelah berpisah, pihak RW 03 bersama pengurus lima RT mencari lahan untuk membangun pos ronda. “Alhamdulillah, kini sudah

ada lokasi lahannya yang dihibahkan warga kita. Mudahmudahan dalam waktu dekat dikerjakan pembangunannya. Jadi, kepada warga kami minta

bersabar dan mari kita bersama ikut menjaga keamanan dan ketertiban kampung kita,” sebut Harfi didampingi Ketua RT 01, Zulaidi. (delfi)

Saatnya Dishub Turun Tangan Kelola Parkir PEKANBARU - Kondisi parkir di Kota Pekanbaru saat ini dinilai masih tidak terkelola secara baik. Meskipun sudah memiliki koordinator dimasing-masing titik, tetapi hal itu justru menjadi masalah baru dilapangan. Karena itulah, sudah saatnya pengelolaan parkir dijalankan langsung oleh Dinas Perhubungan. Demikian diungkapkan Ketua Komisi II DPRD Kota Pekanbaru, Ir Nofrizal MM kepada Metro Riau, Minggu (4/3). “Seharusnya dibuat parkir langganan dan

petugasnya itu langsung dikoordinir Dinas Perhubungan. Sehingga pelayanan lebih diutamakan untuk menjaga setiap kendaraan parkir, bukan hanya menarik uang parkir saja sementara kendaraan tidak dijaga dan pengendara yang melakukan parkir juga tidak dilayani dengan baik,” ungkapnya. Sistem perpakiran yang ada saat ini katanya, lebih bersifat mengejar setoran saja. Sehingga aspek pelayanan sering terabaikan, sehingga banyak masyarakat yang kecewa dengan pelayanan parkir ini.

“Makanya mengutamakan m tidak lagi diukur ppelayanan tersekedisiplinan petubbut. gas, pelayanan, “Kalau kenyamanan dan Dishub langsung D kecakapan petuyyang mengelola gas. Tapi mereka saaya yakin mengutamakan ppelayanan yang setoran, makanya akan diutamakan kalau dikelola ddan tidak akan oleh Dishub, hallaagi mengejar hal tadi tidak akan seetoran saja. Nofrizal MM terjadi,” katanya. Karena sistemK Ditambahkannnya bukan nya, jika diberlakukan parkir setoran lagi, tapi mengelola berlangganan oleh Dishub dan menata parkir saja dengan karcis yang resmi, dengan sistem langganan dan maka akan mudah dikoorkarcis yang resmi,” imbuhdinir petugas yang tidak nya. (riki rahmat)

Dewan Desak DKP Turun ke TPA Muara Fajar

FLY OVER di pertigaan Jalan Tuanku Tambusai- Jalan Sudirman sudah terpasang rangka beton jalannya. Diperkirakan Fly Over ini beroperasi sebelum pelaksanaan Pekan Olahraga Nasional (PON) XVIII September mendatang. Foto diambil Minggu (4/3). (cherry)

PEKANBARU - Aksi masyarakat Kecamatan Rumbai Kota Pekanbaru yang memblokir jalan menuju Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Muara Fajar ditanggapi serius anggota Komisi IV DPRD Kota Pekanbaru, Herwan Nasri. Dia meminta Dinas Kebersihan dan Pertamanan (DKP) segera bertindak. “Jangan malah DKP tutup mata. Aksi ini kan sudah dua kali dilakukan warga sekitar lokasi TPA Muara Fajar yang melakukan pemblokiran jalan untuk truk sampah . Aksi

masyarakat yang melakukan pemblokiran tentunya ada rasa yang tidak puas terhadap kebijakan Pemko,” ungkapnya, Minggu (4/3) Menurut Herwan, salah satu solusi yang bisa mengakhiri protes warga ini DKP harus turun kelapangan, karena selama ini warga disekitar TPA sudah mengeluhkan sampah yang berserakan disepanjang jalan menuju TPA ditambah lagi tindakan supir trusk sampah yang ugal-ugalan. “Kan Pemko kemarin su-

dah janji untuk menertibkan truk yang ugal-ugalan itu. Tapi tidak juga dipenuhi, maka wajar warga melakukan aksi tersebut, karena telah sangat mengganggu,” jelasnya. Ditambahkan Herwan, selama ini DKP dinilai lebih mengedepankan menunggu laporan saja. Sebab dari laporan masyarakat, pembuangan sampah ke TPA tersebut sudah sangat memprihatinkan, ditambah lagi dengan keberadaan pemulung di sekitar TPA yang mengacak-acak sampah.

“Katanya pembuangan tidak sampai di dalam, hanya di luar. Ada juga pemulung di luar yang mengais sampah menjadi berserakan. Ini kan perlu ketegasan dari DKP,” imbuhnya. Sebelumnya diketahui, sejumlah warga yang berdomisili di sekitar areal TPA Muara Fajar melakukan pemblokiran jalan bagi truk pengangkut sampah milik Pemko Pekanbaru. Akibatnya truk pengangkut sampah tidak bisa memasuki dan membongkar sampah di TPA. (riki rahmat)


MAKLUMAT

Kuasai Teknologi SEKOLAH unggulan terpadu yang mempunyai konsep kewirausahaan mulai dirintis. Sekolah diharapkan mampu menelorkan orang-orang yang menguasai teknologi. Kemudian memiliki daya saing tinggi, berjiwa entrepeneurship, terlebih lagi pengetahuan tentang ilmu agama. Sekolah akan menjadikan siswanya orang-orang yang hafizd Al-Qur’an. Saya miris melihat kondisi masyarakat yang selalu terbeJefri Noer lenggu dengan kemiskinan yang disebabkan oleh daya saing yang rendah, kurangnya kepedulian pemerintah serta minimnya untuk menguasai berbagai peluang usaha. Saya memiliki sikap optimis dan realistis, kejayaan harus dimulai dari langkah awal. Bagaimana mau melangkah seribu kedepan jika kita tidak mencoba langkah pertama. Secara garis besar, sekolah didirikan secara terpadu mulai dari tingkat SLTP hingga universitas. Sekolah akan mengajarkan tiga bahasa yakni bahasa Arab, Inggris dan Mandarin. Apapunlah namanya nanti saya harapkan lembaga pendidikan yang kita dirikan ini dapat optimal dan kita harapkan dapat kita gesa. Sebagai langkah awal pertengahan tahun ini kita laksanakan dan untuk sementara kantor bupati lama akan difungsikan untuk sekolah ini. (aulia)

11

KAMPAR

METRO RIAU

Bersih, Indah dan Nyaman

SENIN

Advertorial Publikasi Pembangunan Kabupaten Kampar

5 MARET 2012

CAKAP

Ciptakan Keamanan Kondusif SEMUA kalangan mulai dari masyarakat, aparat pemerintahan, TNI dan Polri harus saling bekerjasama untuk menciptakan iklim keamanan yang kondusif. Dengan kerjasama yang baik dapat mengantisipasi beragam tindak kejahatan. Demikian dikatakan Kapolsek Kampar AKP Mardius Sukur Sabtu (3/3) kemarin. Mardius mengungkapkan, Polsek Kampar yang mempunyai wilayah hukum yang sangat luas. Hal ini berpotensi terjadinya tindakan kejahatan yang sulit diungkap. “Kami selalu rutin melakukan razia ke beberapa wilayah Polsek ini. Meski razia menggunakan rakit, kami rutin melakukan komunikasi dengan tokoh masyarakat dan warga setempat,” katanya Kapolsek berharap, agar masyarkat ebih aktif memberikan informasi-informasi kepada pihak yang berwajib baik setingkat RT atau RW, Kepala Desa dan Camat. “Saya berharap agar Pos kamling yang ada di daerah masing-masing selalu diaktifkan. Bagi yang meninggalkn rumahnya, dalam kondisi kosong jangan lupa memberitahukan pada tetangga,” pintanya (aulia)

CAKAP

KAMPAR CUP-Bupati Kampar Jefry Noer foto bersama dengan Wakil Gubernur Riau Mambang Mit dan Kapolda Riau Suedi Husein, pada pembukaan Bupati Kampar Cup Golf Tournament 2012 dilapangan golf Labersa, Siak Hulu Sabtu (3/3).

Kepala Desa harus Gali Potensi Daerah

Penulis: Aulia, Kampar

Drainase Penyebab Bau tak Sedap AROMA busuk menyengat hidung dan ratusan jentik nyamuk bermunculan. Ini disebabkan buruknya sistem drainase Desa Naumbai Kecamatan Kampar Kabupaten Kampar. Drainase yang diharapkan mengalirkan air saat turun hujan tak berfunsi maksimal. Drainase berubah menjadi tempat genangan air berwarna hijau yang menyebabkan tumbuh berkembangnya jentik-jentik nyamuk. Kepala Desa Naumbai H. Mukromi Sabtu ( 3/3) kemarin mengungkapkan, penanganan masalah drainase telah diupayakan. Di antaranya mengadakan gotong royong sesama warga, maupun penyebaran obat untuk membunuh jentik-jentik nyamuk di aliran drainase tersebut. Namun saat hujan turun secara terus-menerus drainase yang ada tak mampu menampung air. “Biasanya kami adakan gotong royong untuk membersihkan drainase tersebut. Kemarin Dinas Kesehatan juga memberi bantuan obat untuk membunuh jentik-jentik nyamuk tersebut. Namun bila curah hujan tinggi hal tersebut menjadi sia-sia,” teranya kepada Metro Riau. Mukromi menambahkan, selain itu, di beberapa dusun telah diupayakan pembangunan drainase untuk mengantisipasi hal tersebut. Namun dengan keadaan dana desa yang minim maka pembangunan drainase belum berjalan optimal. “Tahun 2004 lalu, pembangunan drainase pernah dikerjakan kontraktor itupun bertahap sebanyak tiga kali . Namun dalam pengerjaannya belum maksimal, bahkan kami mencoba usulkan untuk menambah kedalam drainase yang berada pada dataran tinggi tidak digubris,” imbuhnya dengan nada kecewa. Dari pantau Metro Riau di wilayah dusun II, terlihat drainase tersebut telah dibangun namun belum maksimal, karena tidak diteruskan kearah sungai Kampar. Drainase yang terputus sekitar 50 meter dari Sungai Kampar itu kini menjadi media genangan air yang berbau busuk. (aulia)

BANGKINANG-Kepala Desa merupakan perpanjangan tangan pemerintah daerah yang memberikan pelayanan publik. Karena itu dalam melayani diharapkan dapat merangkul seluruh elemen masyarakat tanpa tebang pilih agar terhindar dari perpecahan dan permusuhan antar masyarakat itu sendiri. “Saya berharap kepada kepala desa serta komponennya agar dapat bersama-sama mengenali dan menggali potensipotensi yang ada didaerah kita khususnya di desa yang bermuara pada peningkatan pembangunan dan peningkatan kesejahteraan masyarakat, “pinta Wakil Bupati Kampar H. Ibrahim Ali belum lama ini. Selain itu Ibrahim Ali berharap agar kepala desa dan BPD bersinergi menyatukan persepsi, visi dan misi untuk kemajuan desa dan dapat juga selalu bermusyawarah dalam memecahkan suatu masalah. “ Karena tidak ada masalah yang tidak

bisa diselesaikan ibarat pepatah adat “Bulek alu dek pambuluh, bulek kato dek bapokek” serta perteguh rasa kebersamaan dengan memegang prinsip “Batobo”, “sebutnya. Ditambahkan menjadi seorang kepala desa seperti berada didalam rumah kaca , semua gerak-gerik diawasi oleh masyarakat oleh karena itu diharapkan Kepala desa dapat memberikan contoh yang baik kepada masyarakat dalam menjalankan roda pemerintahan dan juga bisa menjadi panutan bagi masyarakat. “Saya juga berpesan kepada ninik mamak dan seluruh masyarakat agar tidak

dengan mudah memperjualbelikan lahan kepada masyarakat

0762 - 20016

SEKRETARIAT DPRD KAMPAR

0762 - 91460

POLRES KAMPAR

0762 - 20260

RSUD

0762 - 7000029

KAJARI

0762 - 20041

PENGADILAN NEGERI

0762 - 20070

KANDEPAG

0762 - 21550

PEMADAM KEBAKARAN

0762 - 322113

PDAM

0762 - 20444

penghidupan harapnya. *

masyarakat,

Dispenda Tertibkan Pembayaran Pajak BANGKINANG – Dinas Pendapatan Daerah (Dispenda) Kabupaten Kampar dalam waktu dekat akan melakukan penertiban pembayaran pajak. Penertiban akan dilakukan dengan cara menurunkan tim verifikasi dari Dinas Pendapatan (Dispenda) Kabupaten Kampar. “ Tim tersebut akan terjun kelapangan guna meninjau tempat usaha yang belum membayar pajak,” ujar, Kepala Bidang Pendapatan Daerah, Dinas Pendapatan Kampar Drs Rahmat Junaidi , kapada Metro

Riau baru-baru ini. Dijelaskan, dalam pelaksanaan verifikasi, bila nantinya tim ada menemukan kejanggalan seperti belum melakukan pembayaran pajak, maka pihaknya akan mengambil tindakan tegas. Tindakan yang diberikan berupa pemberian sanksi denda maupun penutupan tempat izin usahanya. Selama ini, jelas Rahmat Junaidi, dalam penetapan pembayaran pajak usaha, pihak Dispenda sudah memberikan sedikit kelonggaran atau kerin-

ganan. Keringannya baik berupa waktu pembayaran pajak kepada pengusaha yang baru memulai usahanya, maupun tenggang waktu sekitar 3-6 bulan bagi pengusaha untuk membayar pajak permulaan. “Jadi kita melihat kondisi perkembangan usahanya. Bila usaha tadi mengalami kemajuan dibatas waktu yang sudah ditentukan maka baru ditagih pajaknya dengan mengeluarkan penetapan besarnya jumlah biaya pajak yang akan dikenakan kepada pengusaha tadi,” tuturnya. (aulia)

POTRET PEMBANGUNAN 28 Ketua RT dan RW Dilantik

Wujudkan Tarai Bangun Kota Penyangga Positif TAMBANG-Sebagai daerah Penyangga dan berbatasan langsung dengan Kota Pekanbaru, Desa Tarai Bangun tentunya menerima limpahan pembangunan dari Ibukota Provinsi Riau tersebut. Baik limpahan positif maupun yang bernilai negatif dari perkembangan kota besar. Untuk mengeliminir bentuk negatif seperti tindakan kriminalitas, penyalahgunaan

narkoba dan lain sebagainya, maka aparat Pemerintah, dari RT harus berperan optimal mengawasi lingkungannya. Demikian dikatakan Camat Tambang, Rahmat dalam sambutannya saat pelantikan 28 orang Ketua RW dan RT di lingkungan Desa Tarai Bangun Kecamatan Tambang Kabupaten kampar, di Aula Kantor Desa Tarai Bangun Jalan Kubang

Raya, Minggu (4/3). Camat yang baru satu bulan mengemban tugas sebagai Camat Tambang ini lebih jauh menjelasakan, layaknya Kota Bekasi atau Tangerang di DKI Jakarta, mau tak mau, suka tak suka, Desa Tarai Bangun harus menerima limpahan pembangunan Kota Pekanbaru, termasuk limpahan negatif. “Kita harus optimal

TELEPON PENTING KANTOR BUPATI

luar yang notabenenya merupakan sumber ekonomi dan

KEPADA Desa Tarai Bangun Drs H Kamiruddin menyerahkan SK kepada Ketua RT 02 RW 02 Dusun III Desa Tarai Bangun Kabupaten Kampar Candra, SPt Minggu (4/3) Candra dilantik Kades bersama 28 ketua RW dan RT lainnya. (sp)

melakukan pengawasan terhadap masyarakat desa ini dan Tarai Bangun harus menjadi Kota Penyangga Positif. Desa Tarai Bangun harus maju sama seperti Lurah dan Kecamatan lainnya di Kota Pekanbaru,’ ujar Rahmat. Sementara sebanyak 28 orang Ketua RW dan RT yang terdiri dari 8 Ketua RW dan 20 Ketua RT dilantik secara resmi oleh Kepala Desa Tarai Bangun Drs H Kamiruddin. Pelantikan yang berlangsung hikmat tersebut selain dihadiri Camat Tambang, Rahmat, juga tampak, unsur Muspika Kecamatan Tambang, Ketua Badan Perwakilan Desa dan undangan lainnya. Drs H Kamiruddin dalam sambutannya meminta kepada Ketua RW dan RT yang dilantik untuk lebih intensif mengawasi warganya masing-masing. “Sebagai aparat pemerintahan terendah, Ketua RT dan RW harus tahu dan mengenal warganya. Kita tak mau ada warga kita yang terlibat kasus negatif seperti kriminal dan lain sebagainya. Salah satu cara mengantisipasinya adalah melakukan pengawasan ketat,” katanya. Sementara Ketua RT02/RW 02 Dusun III, Candra SPt yang ikut dilantik bersama 28 Ket-

ua RW dan RT lainnya, kepada Metro Riau mengungkapkan akan menjalankan tugas sesuai aturan dan mekanisme yang ada. Menurutnya sebagai daerah yang berbatasan langsung dengan Pekanbaru, maka Pemkab Kampar harus memberikan perhatian yang lebih kepada Desa Tarai Bangun. “Selama ini Pemkab Kampar terkesan menganaktirikan desa ini dalam hal infrastruktur. Lihat saja, Jalan Taman Karya yang merupakan ruas jalan penting yang menghubungkan Tarai Bangun dan Pekanbaru hingga saat ini belum diaspal. Jika hujan jalan ini seperti kubangan dan saat kemarau berdebu. Kita berharap jalan ini segera diperbaiki,” ujarnya. Candra berharap, Pemkab Kampar memberikan perhatian khusus kepada Tarai Bangun. Soalnya sebagai daerah yang berbatasan langsung dengan Pekanbaru, maka Tarai Bangun menjadi salah satu etalase Kabupaten Kampar. “Seperti halnya Jalan Taman Karya tadi, jalan yang menjadi bagian Kota Pekanbaru mulus, sementara yang masuk teritorial Kampar sangat tidak representatif. Inikan harusnya menjadi perhatian Pemkab Kampar,” katanya.(sp)


PELALAWAN

12 METRO RIAU SENIN, 5 Maret 2012

Merangkai Kampung Membangun Negeri

Advertorial Publikasi Pembangunan Kabupaten Pelalawan

Bupati Minta Masyarakat Awasi Pembangunan Penulis: Andy, Pelalawan

PELALAWAN - Masyarakat harus mengawasi jalannya pembangunan di wilayahnya masing-masing. Jika ada pekerjaan yang tak sesuai maupun bahan yang digunakannya bermutu rendah, masyarakat bisa mempertanyakan hal tersebut. “Jika masyarakat kurang peduli, masyarakat sendirilah yang rugi. Karena pembangunan di wilayah mereka tidak berjalan maksimal,” jelas Bupati Pelalawan, HM Harris

kepada wartawan di Pangkalan Kerinci. Untuk itu, Bupati minta masyarakat bisa menjadi ‘bawasda’ pembangunan di wilayahnya masing-mas-

ing. Selain itu, dirinya berharap agar para Satker dapat berkunjung ke wilayah desa terpencil. “Satker pun harus mengetahui apa yang dibutuhkan oleh masyarakat,” ujarnya. Dengan mengunjungi masyarakat secara langsung, sambungnya, setiap Satker akan mengetahui apa yang dibutuhkan masyarakat. Disamping itu, setiap Satker

akan melihat potensi yang dapat dikembangkan dalam setiap kunjungannya. “Cara ini diharapkan dapat efektif dalam meningkatkan ekonomi kerakyatan yang benar-benar menyentuh kehidupan masyarakat,” ungkapnya. Untuk mewujudkan hal tersebut, lanjutnya, maka setiap kali berkunjung ke wilayah pedesaan maka dirin-

ya akan meminta para Satker yang terkait untuk ikut dan mengekspose program mereka di wilayah yang dikunjungi. “Dengan cara sosialisasi seperti itu, maka tak ada alasan lagi bagi Camat atau pun Kepala Desa yang tidak mengetahui program pemerintah yang dilaksanakan di wilayahnya,” pungkasnya. *

PENGHULU

Satker harus Gesa Pembangunan Fisik

PELALAWAN - Satuan Kerja (Satker) diminta menggesa seluruh pekerjaan fisik yang sudah dianggarkan lewat APBD murni Kabupaten Pelalawan. Jangan sampai kejadian tahun 2011 terulang. Dimana banyak proyek yang belum selesai. Demikian disampaikan Ketua Fraksi PAN DPRD Pelalawan, Nazaruddin Arnazh, pada wartawan di Pangkalan Kerinci, Minggu (4/3) kemarin. Menurutnya, pembangunan tahun lalu dijadikan cermin dan pelajaran bagi satker. “Ya, Satker jangan kembali mengulang kesalahan yang sama di tahun kemarin. Karena itulah, kita harapkan para satker segera menggesa program fisik di tahun ini,” ungkapnya. Saat ini, sambungnya, mayoritas Satker mempunyai kegiatan fisik yang cukup besar. Di antaranya Dinas Cipta Karya, Dinas Bina Marga, Dinas Pendidikan, Dinas Kesehatan, Dinas Peternakan dan RSUD Selasih. “Dinas-dinas itu memiliki kegiatan fisik yang cukup besar. Jadi jangan sampai ada proyek fisik yang tak terselesaikan,” tandasnya. Ditambahkannya, kondisi sekarang sangat rawan untuk menyelesaikan sebuah kegiatan fisik. Apalagi kalau sudah di akhir tahun. Karena cuaca dan iklim yang tak menentu. Apalagi kalau musim hujan. “Kondisi alam seperti ini tentu saja berdampak terhadap aktivitas pekerjaan,” ujarnya. Kemudian, masih kata Nazaruddin, belum lagi sisa waktu yang terus menguber-uber penyelesaian pekerjaan yang dapat saja mempengaruhi kualitas pekerjaan. Karena itu, diharapkan pekerjaan yang asalasalan jangan sampai terjadi. “Sudah pula dipengaruhi kondisi alam, terus diburuburu oleh waktu pekerjaan yang terbatas, sehingga dikhawatirkan pekerjaan yang dilakukan pun jadi asal-asalan,” ungkapnya. Dikatakannya, waktu yang ada dapat dimanfaatkan dengan efektif dan maksimal sesuai dengan hasil akhir yang diharapkapkan. “Selain itu, kepada PPTK, Konsultan Perencana, Konsultan Pengawas, Kontraktor dan Pengguna Anggaran serta seluruh masyarakat sebagai sosial kontrol untuk bersama-sama pro aktif mengawasi dan mengawali seluruh program kegiatan pekerjaan ini,” tutupnya. (andy)

Kembangkan g Baca Seni Al Qur’an

BUPATI Pelalawan, HM Harris memeluk salah satu tokoh masyarakat kecamatan Pelalawan saat meninjau Istana Sayap Pelalawan pasca terbakar, beberapa waktu lalu. (andy)

Percepat Proses Pembangunan

Pemkab Tingkatkan g Pelayanan y Pengadaan Barang dan Jasa

PELALAWAN - Sebagai kabupaten yang telah memasuki usia ke-12 tahun, (Pemkab) Pelalawan terus melakukan penataan dalam pengelolaan manajemen pemerintahan. Hal ini dalam mengejar ketertinggalan dan mempercepat proses pembangunan demi terwujudnya pembaharuan demi kemandirian pemerintahan dan masyarakat. Wakil Bupati (Wabup) Pelalawan, Drs H Marwan Ibrahim mengatakan, penerapan tata kelola pemerintahan yang baik dalam pelaksanaan pengadaan barang dan jasa menjadi suatu tuntutan utama dalam masyarakat. “Fakta menunjukkan, sa-

lah satu faktor penyebab rendahnya tingkat kepercayaan masyarakat terhadap pengelolaan kegiatan pembangunan pada instansi pemerintah adalah transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan pengadaan barang dan jasa. Hal ini mengakibatkan pemerintah sering dituding korupsi, kolusi dan nepotisme,” katanya. “Karena korupsilah pelayanan publik tidak berjalan dengan semestinya. Sedangkan kolusi menyebabkan kinerja pemerintah tidak maksimal. Sementara nepotisme menyuburkan praktek monopoli,” terangnya. Kesemuanya berujung pada tidak terpenuhinya rasa

keadilan dan menyengsarakan masyarakat. “Salah satu upaya konkrit yang dilakukan Pemerintah Kabupaten Pelalawan adalah meningkatkan pelayanan pengadaan barang dan jasa dengan menggunakan fasilitas informasi teknologi. Ini untuk mewujudkan profesionalisme dan transparansi,” bebernya. Pelaksanaan LPSE di daerah, katanya, selain sebagai upaya peningkatan transparansi dan profesionalisme, juga merupakan pelaksanaan ketentuan Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010 tentang pengadaan barang/jasa. “Beranjak dari dasar peraturan ini, pada tahun 2010

Pemerintah Kabupaten Pelalawan menindaklanjuti dengan penerbitan Peraturan Bupati Nomor 40 Tahun 2010 tentang Unit Layanan Pengadaan Barang/Jasa Secara Elektronik dan Peraturan Bupati Nomor 41 Tahun 2010 tentang Implementasi e-Procurement di lingkungan Pemkab Pelalawan,” terangnya. Kemudian, lanjutnya, pihaknya telah membentuk Tim LPSE Kabupaten Pelalawan melalui Keputusan Bupati Pelalawan Nomor KPTS. 027/PROPEMB/2011/69.a tentang Pembentukan dan Struktur Organisasi Layanan Pengadaan Barang/Jasa Secara Elektronik.

Dengan adanya aturan dan ketentuan ini, lanjutnya, diharapkan pada tahun anggaran 2012, seluruh SKPD di lingkungan Pemkab Pelalawan dapat memanfaatkan sistem LPSE ini dalam pelaksanaan pengadaan barang/jasa di SKPD masingmasing. Bahkan pada tahapan mendatang, LPSE Kabupaten Pelalawan akan membuka kesempatan kepada instansi vertikal lainnya di wilayah Kabupaten Pelalawan untuk menggunakan fasilitas pengadaan secara elektronik dalam proses pelelangan di instasi masing-masing. (andy)

Potret Pembangunan Rehab 10 Sekolah

Disdik Dapatkan Dana Block Grandd Rp2,16 M

PELALAWAN - Awal tahun 2012, Dinas Pendidikan (Disdik) Pelalawan kembali mendapatkan dana APBN Pemerintah Pusat dalam bentuk block grand. Dana untuk merehab ruang kelas dengan nilai nominal Rp2,16 M untuk 10 sekolah tingkat SMP. Hal ini disampaikan Kepala Dinas Pendidikan Pelalawan, MD Rizal, akhir pekan kemarin. Dikatakannya, dari 10 sekolah yang mendapat dana block grand itu tersebar di Kabupaten Pelalawan. “Sekitar 24 ruang kelas

akan direhab,” katanya. Ditambahkannya, 10 sekolah yang mendapatkan dana block grand di antaranya SMP Bidadari Sorek 1 dengan jumlah ruang yang disetujui untuk direhab yakni dua kelas. Sedangkan nilai nominal Rp180 juta. “Kemudian SMP IT Madinatul Munawaroh yang merehab tiga ruang kelas, dengan nilai nominalnya Rp270 juta,” paparnya. Lalu SMPN 1 Bandar Seikijang, sambungnya, yang mendapat dana rehab block grand sebesar Rp270 juta

untuk merehab tiga 3 ruang kelas. Dua ruang kelas yang direhab diberikan juga pada SMPN 1 Langgam dengan anggaran sebesar Rp180 juta. “SMPN 2 Kuala Kampar mendapatkan jatah tiga 3 ruang dengan nilai nominal sebesar Rp270 juta. SMPN 2 Pangkalan Kerinci dengan dua ruang dengan dana Rp180 juta,” bebernya. Selain itu, lanjutnya, SMPN 2 Ukui mendapatkan alokasi dana Rp270 juta untuk merehab tiga ruang kelas. Sama halnya dengan SMPN 2

Ukui, SMPN 3 Teluk Meranti pun memperoleh jatah tiga ruang dengan nilai nominal sama, yakni Rp270 juta. “Sementara SMPN 3 Ukui mendapatkan dana sebesar Rp180 juta untuk dua ruang kelas, yang terakhir SMPN 5 Pangkalan Kuras mendapatkan Rp90 juta untuk merehab satu ruang kelas,” ungkapnya. Menurutnya, ini merupakan implementasi dari program otonomi sekolah yang dicanangkan oleh Kemendiknas, beberapa waktu lalu.

“Saya himbau kepada masyarakat untuk bersamasama memantau dan mengawasi jalannya proyek tersebut agar sesuai dengan aspek dan Rancangan Anggaran Biaya (RAB) yang telah disepakati oleh konsultan,” tegasnya. Dirinya memperingatkan kepada Kepala sekolah agar berhati-hati dalam memperr gunakan dana block grand ini. Jangan sampai ada temuantemuan yang mengarah pada kecurangan nilai proyek atau pembangunan proyek yang tak sesuai dengan spek-nya.(andy)

a

KETUA TP PKK Pelalawan, Hj Ratna Mainar Harris didampingi Bupati Pelalawan, HM Harris dan Wakil Ketua TP PKK Pelalawan Hj Asnidar Marwan menggunting pada HUT PKK Pelalawan ke 40 tingkat Kabupaten Pelalawan, belum lama ini. (andy)

KETUA TP PKK Pelalawan, Hj Ratna Mainar Harris didampingi Wakil Ketua TP PKK Pelalawan, Hj Asnidar Marwan beserta jajaran. (andy)

PELALAWAN - Banyak cara untuk mengembangkan bacaan seni Al Qur’an. Salah satunya memanfaatkan saluran radio sebagai media untuk membina dan menjaring kader qari dan qariah terbaik. Demikian disampaikan Ketua IKMI Pelalawan, Muhammad Rais M Ag pada wartawan di Pangkalan Kerinci, Minggu (4/3) kemarin. Menurutnya, pihaknya sudah melakukan hal ini sejak dua tahun lalu. “Alhamdulillah selama kurang lebih dua tahun program pembinaan bacaan seni Al Qur’an via radio mendapat respon bagus dari masyarakat, terutama mereka yang memang potensial dalam bidang ini,” terangnya. Ditambahkannya, program yang disiarkan secara langsung melalui radio milik Pemkab Pelalawan merupakan bagian kerja dari IKMI Pelalawan dalam rangka membantu Lembaga Pengembangan Tilawatil Quran (LPTQ) Kabupaten Pelalawan membumikan Al Qur’an di tengah masyarakat daerah ini. “Kita memang membantu LPTQ lewat radio. Dan alhamdulillah sudah cukup banyak qari dan qariah yang potensial bermunculan dari sejumlah kecamatan, kita berupaya menyerap kader yang ada untuk terus memantapkan seni baca Qur’an,” ungkapnya. Selama ini, lanjutnya, program seni baca Al Qur’an dipancarkan secara langsung melalui radio Pemkab Pelalawan sekali tiap minggunya. Persisnya pada Jum’at dimulai pukul 16.00-17.00 WIB berupa dialog interaktif. Kemudian pukul 17.00-18.00 WIB dilaksanakan seni baca Al Qur’an. “Yang mengikuti kegiatan tidak hanya dari Kabupaten Pelalawan, bahkan kabupaten tetangga seperti Siak. Hanya saja, di Kabupaten Pelalawan hanya 10 kecamatan saja yang bisa join. Sementara Kecamatan Teluk Meranti dan Kuala Kampar belum terjangkau siaran,” bebernya. Ke depan pihaknya berharap Pemkab Pelalawan bisa menambah jarak frekwensi radio hingga masyarakat di kecamatan paling pesisir bisa mengikuti kegiatan ini. “Sehingga masyarakat Kabupaten Pelalawan secara keseluruhan bisa mendengarkan siaran ini,” tegasnya. (andy)

CAKAP

BBM Mulai Langka PELALAWAN - Dalam dua hari terakhir, masyarakat Pelalawan khususnya sopir angkutan barang dan penumpang mengeluhkan Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis bensin dan solar. Sejumlah SPBU di sepanjang jalan lintas timur kosong. Di empat SPBU berada di Pangkalankerinci, terlihat tidak ada aktivitas pengisian bahan bakar. Tidak satu pun petugas SPBU berada di tempat. Bahkan tertera pengumuman di depan pintu masuk SPBU dengan tulisan BBM kosong. Misalnya, di SPBU yang berada di simpang KM 55, sejak kemarin sore tidak ada aktivitas penjualan bahan bakar. Namun malam tadi, di dua SPBU, yakni di KM 5 jalan koridor dan SPBU kota Jalintim samping kantor Bappeda lama terjadi antrian panjang. Tidak berapa lama, kedua bahan bakar jenis bensin ludes. Para pemilik yang sudah terlanjur antri kecewa karena tidak kebagian bahan bakar. Namun hingga, Ahad siang ke empat SPBU yang berada di Pangkalan kerinci terlihat kosong melompong. Tidak seorangpun petugas SPBU berada ditempat guna menkofirmasi terkait menghilangkan pasokan bahan bakar tersebut. Kondisi menghilangnya, bahan bakar minya juga dialami SPBU-SPBU yang berada di wilayah timur kabupaten Pelalawan yang meliputi kecamatan Pangkalan Kuras, Bandar Petalangan, Pangkalan Lesung dan Ukui. Beberapa warga ada wilayah tersebut mengaku terpaska mengisi penuh BBM dari SPBU yang ada di Pangkalan Kerinci dan Pekanbaru. “Saya tadi ngisi di Pekanbaru. Sampai Kerinci saya isi lagi,” tutur Ikini (23), pemuda asal kecamatan Pangkalan Lesung. (andy)


13

MAKLUMAT

Lestarikan Budaya Bangsa SEBAGAI generasi muda, sudah seharusnya berpartisipasi aktif untuk melestasrikan budaya bangsa, terutama budaya yang ada di Kota Dumai. Hal itu dapat dilakukan dengan berbagai event, seperti melakukan panggung budaya atau festival budaya. Kalau bukan generasi Khairul Anwar muda, siapalagi yang akan mewarisi budaya bangsa kita. Jangan sampai Indonesia yang terkenal dengan keragaman budaya, luntur dimakan zaman. Hal itu berakibat enggannya para generasi muda mewarisi budaya akibat pengarus zaman, dengan alasan malu. Para Pemuda minimal harus mengenal dan mencintai kebudayaan yang ada sejak dini. Hal inilah yang membuktikan di pundak pemuda masa depan pembangunan bangsa dan negara Indonesia, karena pada diri generasi muda tersimpan potensi yang besar dan memiliki daya kreativitas yang tidak terbatas untuk kesuksesan suatu pembangunan. Dalam melestarikan budaya, partisipasi tersebut dapat dilakukan melalui para generasi muda yang mempunyai kemauan, kemampuan, dan harapan yang besar untuk membangun suatu daerah lebih baik lagi. Dan bekerja sama dengan pemerintah daerah untuk bersama-sama meningkatkan potensi yang ada di suatu daerah. Karena bila kita lihat, potensi yang dimiliki setiap daerah di Indonesia sangatlah besar karena begitu banyak budaya, kesenian, suku, ras, bahasa, agama, dan kepercayaan yang ada di Indonesia. Hal tersebut tentu bukanlah menjadi penghambat untuk kita karena begitu banyaknya perbedaan. Namun sebaliknya perbedaan tersebut tentu akan menjadi kekuatan dan kelebihan yang dimiliki Indonesia seperti pada semboyan Bhineka Tunggal Ika, yaitu berbeda-beda tetapi pada hakikatnya tetap sebagai satu kesatuan. Generasi muda sebagai elemen yang sangat penting dan tidak bisa digantikan dengan apapun dalam melestarikan kebudayaan yang ada di Indonesia khususnya budaya di Kota Dumai. (bambang)

PENGHULU Petugas Retribusi Bakal Dapat Reward UNTUK meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kota Dumai tahun ini, Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Dumai akan memberikan reward kepada petugas pemungut retribusi. Sehingga bisa memacu semangat petugas dalam melaksanakan pungutan retribusi. M Marwan “Selain memberikan reward, untuk meningkatkan PAD, Dishub akan memperketat pengawasan kepada pemungut retribusi agar tidak terjadi kebocoran,� kata Kepala Dishub Kota Dumai H Marwan, akhir pekan lalu. Seperti yang pernah diberitakan sebelumnya, Dishub telah kecolongan akibat lemahnya pengawasan yang dilakukan. Akibatnya, masih ada petugas pemungut retribusi yang tidak melaporkan hasil pungutannya, sehingga berakibat merugikan kas daerah. Berdasarkan pengalaman itu, Dishub akan melakukan pengawasan dengan ketat kepada seluruh petugas yang memungut retribusi di lapangan. “Untuk penilaian kepada petugas itu, sudah kami lakukan. Data sementara telah masuk di Dinas Perhubungan. Pemantauan perkembangan di lapangan akan terus dilakukan sampai diumumkannya regu penjaga terbaik pada April mendatang. Bagi yang terbaik tentunya akan diberikan reward,� ungkap Marwan. Ia mengakui, pengawasan di sejumlah pos retribusi seperti di Rawa Panjang, Kecamatan Bukit Kapur yang notabene jauh dari perkotaan masih perlu dibenahi. Namun tidak bisa secara spontan karena berkaitan juga dengan kelancaran pemungutan retribusi di sana. Untuk itu, secara bertahap selain memperketat pengawasan, pihaknya juga akan melakukan rolling dan mutasi. “Sejauh ini, sejumlah personil yang bertugas di pos perbatasan Dumai-Duri masih diisi wajah lama yang ditenggarai sangat menguasai pola permainan di lapangan. Dalam waktu dekat akan kita benahi. Kalaupun ada terindikasi kebocoran, namun jumlahnya kecil, karena sistem pengawasan yang diterapkan sudah cukup ketat,� jelas Marwan. (Bambang)

TTELEPON PENTING EKA HOSPITAL Jl. Soekarno-Hatta Km. 6,5 Pekanbaru 28282 (0761)

698 99 99

Hotel Palapa

0765 31478,33581

Southern So thern Asia Hotel

0765

31561

Comfort Hotel

0765

34888

Hotel H t l PPatra t Dumai D i

0765

439000

City Hotel

0765

31550

Hotell Gajah H G j h Mada M d

0765

31545

Horizon Hotel

0765

31029

TTasia i Ratu R t Hotel H t l

0765

31307

Hotel Srikandi

0765

36606

Wisata Hotel Wi H l

0765

32550

Dumai Hotel

0765

314809

Hotel H t l Mayang M Suri S i

0765

31541

Polresta Dumai

0765

31007

RSUD D Dumaii

0765

38367

RS Pertamina

0765

439200

PMI

0765

36210

METRO RIAU SENIN,

Advertorial Publikasi Pembangunan Kota Dumai

5 MARET 2012

WALIKOTA Dumai, H Khairul Anwar didampingi Kepala Kantor Pasar, Suardi meninjau Pasar tradisional Bunda Sri Mersing belum lama ini. Walikota meminta seluruh pasar tradisional harus bersih. (bambang)

Tinjau Pasar Sri Mersing

Wako Minta Pasar Tradisional harus Bersih

Penulis: Bambang, Dumai

DUMAI - Walikota Dumai, H Khairul Anwar, mengatakan, Dumai memiliki visi kota Pengantin Berseri, yang berarti untuk mewujudkan Dumai sebagai kota jasa pelabuhan, perdagangan, tourism dan industri, harus diiringi dengan bersih, semarak, rukun dan indah. “Oleh sebab itu, masyarakat diminta agar menjaga kebersihan, salah satunya kebersihan pasar tradisional. Selama ini pasar tradisional identik dengan kumuh, bau dan kotor. Mulai saat ini kita ubah persepsi itu dan untuk mengubahnya, saya mengimbau para pedagang agar menjaga kebersihan dan kepada petugas kebersihan agar terus melakukan pemungutan sampah lalu dibuang ke tempat pembuangan akhir (TPA). Apabila pasar bersih harus maka pedagang dan pembeli akan merasa nyaman,� kata Khairul, di sela-sela meninjau Pasar Bunda Sri Mersing akhir pekan lalu. Wako berharap, dengan selalu menjaga kebersihan di lingkungan pasar, maka peluang pasar tradisional untuk bersaing dengan pasar modern yang ada sangat besar. Karena pembeli suka dengan kondisi yang pasar yang bersih. “Jika, dalam penyajian atau menata lapak dagangannya bisa rapi serta menjaga kebersihan lingkungan, dipastikan pengunjung akan ramai, dan pedagang pasar tradisional dapat bersaing dengan pasar modern yang ada,� ungkap Khairul. Oleh sebab itu, katanya, ia

mengimbau seluruh pedagang agar dapat menjaga kebersihan dan bisa menata dagangannya dengan rapi dan menghilangkan kesan kumuh. “Saya yakin bisa bersaing dengan swalayan dan toko modern,� sebut Khairul saat melihat pasar yang atapnya dilaporkan banyak yang bocor. Pemerintah, katanya, sudah menganggarkan untuk perbaikan atap dan perbaikan drainase serta sudah mengintruksikan kepada Kantor Pelayanan Pasar untuk menyediakan tempat sampah. “Semua itu kami lakukan dengan harapan dapat menarik pembeli agar dapat meningkatkan pendapatan pedagang dalam upaya menekan angka kemiskinan dikota Dumai. Dan konsumen akan tertarik berkunjung bila kebersihan dapat dijaga, sebab di pasar tradisional segala kebutuhan konsumen bisa didapatkan,� jelas Khairul. Sementara itu, Kepala Kantor Pelayanan Pasar Kota Dumai Suardi, mengatakan, pihaknya sudah melakukan upaya untuk meningkatkan kesadaran para pedagang agar membuang sampah pada tempatnya. Selain itu, Kantor Pasar telah menempatkan

beberapa orang petugas kebersihan untuk selalu menjaga kebersihan pasar Bunda Sri Mersing dan pasar lainnya. “Setiap pasar sudah dilengkapi dengan bak penampungan sampah. Jika sudah penuh, petugas akan membuangnya ke TPA. Dan belum lama ini kita juga

telah melakukan gotong royong bersama para pedagang membersihkan pasar,� katanya. Ia mengakui pasar tradisional banyak kurang diperhatikan dan identik dengan pasar yang kotor. “Namun kita boleh buktikan, pasar tradisional di Kota Dumai tidak seperti itu dan

pasar kita sudah bersih. Para pedagang juga telah menyusun meja dan barang dagangannya sesuai instruksi untuk menjaga kerapian. Dengan adanya penataan yang lebih terencana, saya yakin pasar tradisional tetap diminati konsumen,� ungkap Suardi. *

Sekolah Diminta Siapkan SPJ BOS Triwulan I DUMAI - Memasuki awal Maret 2012, Manajemen BOS (Bantuan Operasional Sekolah) Kota Dumai mengimbau pihak sekolah pada jenjang SD dan SMP, baik negeri maupun swasta yang telah menerima dana BOS Triwulan I Januari-Maret, agar mempersiapkan SPJ (Surat Pertanggung Jawaban) dana BOS. Sehingga proses penyaluran dana BOS Triwulan II April-Juni dapat segera dilakukan. “Apabila pihak sekolah tidak segera membuat SPJ, maka pencairan dana BOS Triwulan II akan terkendala. Karena SPJ sangat diperlukan untuk pertanggung jawaban dana BOS yang telah disalurkan. Apalagi dana Bos Triwulan I JanuariMaret, sudah diserahkan Kas Umum Daerah Provinsi Riau ke rekening semua kepala SD dan SMP, baik negeri dan swasta yang berjumlah sekitar

Rp 6 miliar lebih,� kata Ketua Tim Manajemen BOS Kota Dumai Bujang Alwi Saputra. Untuk itu, katanya, diharapkan kepada sekolah SD dan SMP baik negeri dan swasta yang ada di Kota Dumai yang telah menerima dan menggunakan dana BOS, untuk sesegera mungkin menyerahkan laporan SPJ BOS dengan Format BOS K-7. “Jika sekolah ada kendala dalam pembuatan laporan SPJ BOS, maka pihak sekolah dapat kembali melihat petunjuk teknis penggunaan dana BOS dan penyampaian laporan keuangannya. Laporan SPJ BOS dengan Format BOS K-7 tersebut merupakan rekap penggunaan dana BOS dari 14 item yang telah ditentukan,� ungkap Bujang. Setelah sekolah menyerahkan laporan SPJ BOS dengan Format BOS K-7, katanya,

maka Tim Manajemen BOS Kota Dumai akan meneruskannya untuk membuat laporan SPJ BOS dengan Format K-8, yaitu rekap penggunaan dana BOS di Kabupaten atau Kota, yang kemudian untuk diteruskan atau dilaporkan ke Manajemen BOS Provinsi Riau. “Kelancaran ataupun keterlambatan penyaluran dana BOS untuk triwulan berikutnya sangat berpengaruh terhadap kepatuhan sekolah dalam penjadwalan pengiriman SPJ BOS. Jika ingin lancar, tentu sekolah diharapkan tepat waktu dalam melaporkan SPJ BOS,� imbau Bujang. Jumlah dana BOS yang telah disalurkan pada Triwulan I Januari-Maret, katanya, sebesar Rp6 miliar lebih, dengan rincian, untuk murid SD 34.679 siswa Rp5,028 miliar, untuk pelajar SMP 11.045 siswa Rp1,960 miliar. (bambang)

POTRET PEMBANGUNAN

Status Kepemilikan Bandara Masih di Pertamina PERBAIKAN landasan pacu (runway) Bandara Pinang Kampai di Jalan Soekarno Hatta Dumai terhenti dan belum dapat dilakukan, karena status kepemilikan Bandara Pinang Kampai yang masih dikuasai PT Pertamina RU II Dumai. Sejak tahun 2010, Dishub Kota Dumai mengusulkan kepada PT Pertamina untuk menyerahkan aset Bandara Pinang Kampai kepada Pemerintah, namun pemerintah hanya diizinkan untuk mengelola saja dengan sistem pinjam pakai dan asetnya masih atas nama BUMN tersebut. Ironisnya, setiap tahun Pemko harus mengeluarkan dana miliaran rupiah untuk membayar PBB dan merawat aset bandara. Dalam perjanjian disebutkan, Pertamina mensubsidi dana lebih kurang Rp1 miliar yang

disalurkan dari 2009-2011. Pada tahun 2012, Pertamina memutus subsidi atau suntikan dana. “Pemerintah dari dulu telah berupaya melobi Pertamina untuk menyerahkan seluruh aset bandara, namun hingga kini belum berhasil. Akibatnya, renovasi bandara yang dianggarkan melalui APBN terhenti. Runway yang semulanya akan diperpanjang dari 1.800 meter menjadi 2.200 meter terhenti, karena Pemerintah Pusat tidak mengalokasikan lagi dana perbaikan,� kata Kabid Udara Dishub Kota Dumai Marjohan. Sejak ditandatanganinya MoU pinjam pakai bandara, katanya, tidak sedikit upaya yang telah dilakukan Pemko untuk melobi Pertamina agar aset sepenuhnya diserahkan. Tidak hanya ke Pertamina, tetapi lobi juga pada instansi terkait, seperti Menteri

Keuangan, Menteri BUMN, Manteri SDM, dan Menteri Perhubungan, namun hasilnya setakat ini masih belum jelas. “Selain terhentinya pekerjaan renovasi bandara, seluruh maskapai penerbangan yang sebelumnya beroperasi, saat ini juga telah terhenti akibat bandara kita tidak didukung sarana dan prasarana sesuai aturan yang ada,� ungkap Marjohan. Namun pihaknya masih optimistis bisa mewujudkan mimpi agar bandara itu bisa menjadi milik Pemko. Bila status bandara sudah jelas, Pemerintah Pusat melalui Kementerian Perhubungan pasti akan menyalurkan kembali bantuannya untuk renovasi bandara. “Pada tahun 2011, Pemerintah Pusat telah mengalokasikan dana Rp34 miliar untuk penimbunan perpanjangan

Runway dan overlay landasan pacu bandara. Sehingga bisa untuk mendaratkan pesawat jenis boeing,� jelas Marjohan. Sementara itu, Kepala Dinas Perhubungan Kota Dumai H Marwan, menyebutkan, tahun ini

Pemko Dumai telah mengajukan anggaran Rp 18 miliar lagi untuk perbaikan. Namun Pemerintah Pusat tidak menyetujuinya, dengan alasan status kepemilikan bandara hingga kini belum jelas. (bambang)

BANDARA Pinang Kampai Dumai hanya ramai saat ada helat akbar, seperti Hari Nusantara belum lama ini. Bila tidak ada acara bandara ini sepi dan tidak ada maskapai penerbangan yang mendaratkan pesawat akibat belum lengkapnya fasilitas bandara. (bambang)


14 METRO RIAU SENIN 5 Maret 2012

Advertorial Publikasi Pembangunan Kabupaten Rokan Hulu

MAKLUMAT

2016, Angka Kemiskinan Turun

FOTO BERSAMA - Bupati Rokan Hulu, Drs H Achmad MSi berfoto bersama anak yatim penerima santunan, beberapa waktu lalu di kediaman Bupati di Dusun Nogori, Desa Babussalam, Kecamatan Rambah. (hendra)

HUT Satpol PP ke-62

Rohul Utus 200 Personil

Penulis: Hendra , Rokan Hulu PASIR PENGARAIAN - Sebanyak 200 pesonil Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Rokan Hulu (Rohul) diutus ke Kota Pekanbaru. Mereka hadir untuk memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-62 Satpol PP tingkat Provinsi Riau di Pekanbaru, Senin (5/3) ini.

Kerusakan Jalan Macetkan Arus Lalin 5 Km

200 personil Dari 200 personil SatD Satpol PP Rohul ppol PP yang kita utus, secara remi ke1170 orang merupakan berangkatannya ggrup marching band dilepas, Jumat ggita praja Rohul dan (2/3) dalam apel 330 personil lainnya yang di pimpin bbarisan pleton,” sebut Kepala Satpol Roy. R PP Rohul, Drs DijelaskanRoy Roberto, nnya, selain anggota di kantor Satpol marching band gita m PP Rohul Km 2 ppraja Rohul, utuRoy Roberto Pasir Pengaraian. san Satpol PP Rohul akan Kepada wartawan usai memeriahkan perayaan melepas keberangkatan olahraga seperti, futsal, bopersonil, Drs Roy Rober- la voli, tarik tambang dan to menyebutkan, tahun gotong royong massal. Perini Pemerintah Kabupaten sonil Satpol PP Rohul di (Pemkab) Rohul mengirim- Pekanbaru selama empat kan personil terbesar ke hari diinapkan di asrama Pekanbaru dalam ikut meme- eks APDN Pekanbaru. riahkan Hut Satpol PP ke-62 “Kita berharap kepada tingkat Provinsi Riau. seluruh personil Satpol PP “Kita kirimkan kekua- Rohul untuk menjaga disiptan penuh personil Satpol lin dan kesehatan. Marwah PP Rohul ke Pekanba- Rohul harus ditingkatru, sekaligus personil ini kan dengan memberikan nantinya dilibatkan dalam penampilan yang terbaik pengamanan pelaksanaan kepada masyarakat,” jelasPON XVIII Riau tahun 2012. nya.*

TANDUN - Masyarakat KeT c camatan Tandun mendesak Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau untuk segera memberbaiki jalan rusak di kilometer (km) 10 Dusun II, Desa Koto Tandun, Kecamatan Tandun, pasca terjebaknya kendaraan di jalan rusak. Kerusakan jalan itu mengakibatkan kemacetan arus lalulintas (lalin) hingga 5 kilometer (km) pada Jumat (2/3) malam. Ribuan mobil berbagai jenis terjebak macet itu. DUA truk terperosok di jalan berlubang di Dusun II, Desa Koto Tandun, Kecamatan Tandun. Seperti disampaikan Kondisi ini sempat memacetkan arus lalulintas sepanjang 5 kilometer. (hendra) Wira, bila jalan rusak di Km 2 tidak diperbaiki pihak ditarik truk lain setengah jam- bak segera diperbaiki,” sebut provinsi, maka setiap saat jalan kemudian, bahkan kemacetan Wira kepada wartawan, keitu akan masalah lagi. Karena bisa dinetralisasikan Sabtu (3/2) marin. dalam sepekan ini, setiap harin- pukul 04.00 WIB. Masyarakat setempat beya ada saja kendaraan yang “Sejak sepekan ini kami berapa kali berinisiatif membeli terjebak di jalan rusak yang rasakan jalan rusak dan men- semen untuk menimbun jalan, mengakibatkan kemacetan la- gakibatkan kendaraan kerap namun mereka minta sumbanlin. terjebak lubang dan menjadi- gan dari para supir. Hanya saja, Seperti pada Jumat (2/3) kan mecat jalanan. Jalan upaya itu tidak mendapatkan lalu, 1 unit dump truk terr rusak tersebut merupakan respon dari pengendara, padaperosok dalam lubang sehingga jalur provinsi yang kewenan- hal niatnya dengan perbaikan memacetkan jalanan. Dump gan perbaikannnya provinsi swadaya maka jalan-jalan rusak truk yang terperosok lubang sehingga kami mendesak agar bisa diminimalisir, walaupun siberhasil dievakuasi dengan cara tidak terjadi lagi mobil terje- fatnya sementara.(hendra)

POTRETPEMBANGUNAN

Toko To koh Masy sya yar arrak aka kat at Ta Tan and ndu dun un Dat atan anngi DPRD Ro Rohu hul ul BELA ASAN tokoh masyarakat dari Desa D Tandun, T d KecamaK tan Tandun, Jumat (2/3) siang mendatangi Kantor DPRD Rokan Hulu (Rohul). Merr eka mempertanyakan tindak lanjut penyelesaian sengketa tanah ulayat masyarakat Tandun dengan pihak PTPN V Kebun Sei Tapung, yang semula sudah difasilitasi oleh DPRD. Kehadiran belasan tokoh masyarakat Tandun mengatasna-

makan Tim Pengembalian Tanah Ulayatt D Ul Desa T Tandun d itu it di disambut oleh anggota DPRD Rohul dari Fraksi PPRN, Wahyuni SSos. Dalam pertemuan di ruang rapat komosi, hadir Ketua Tim Idrus D, selaku Penghulu Besar, Wakil Ketua Tim Thamrin SPi dan rombongan lainnya. Wakil Ketua Tim Pengembalian Tanah Ulayat Tandun, Thamrin SPi menyebutkan, kehadiran tokoh masyarakat

Tandun ke Kantor DPRD Rohul mendadak d d k ttanpa ada d pemberitab it huan sebelumnya. Karena tim yang hadir didesak masyarakat Tandun untuk penyelesaian tanah ulayat dengan PTPN V Kebun Sei Tapung. “Kehadiran kita di sini meminta DPRD Rohul serius memfasilitasi persoalan masyarakat Tandun dengan PTT PN V Sei Tapung, hingga ada win-win solution yang didap-

SIDAK - Wabup Rohul, Ir H Hafith Syukri MM mengecek absensi kehadiran pegawai BKD di sela inspeksi mendadak (sidak), pekan lalu. (hendra)

atkan dari kedua belah pihak,” jjelas l Th Thamrin. i Thamrin menjelaskan, sejak beroperasinya PTPN V Sei Tapung pada tahun 1981 di Tandun hingga tahun 2001, hanya mengantongi izin prinsip. Dimana izin prinsip PTPN V Sei Tapung yang dikeluarkan Gubernur Riau Imam Munandar waktu itu seluas 2.600 hektar. “Dalam SK Gubernur Riau yang pertama (tahun 2001) itu tidak ada dibunyikan kebun inti, yang ada hanya plasma. Dalam jangka dua tahun, ke luar SK Gubernur Riau tahun 2003 dan ada kebun inti dari luas 2.600 hektar, selain plasma. Perubahan tersebut tanpa dilakukan duduk bersama dan melibatkan masyarakat Tandun dan pemerr intah desa setempat oleh pihak PTPN V Sei Tapung. Berkaitan dengan HGU PTT PN V Sei Tapung, masyarakat mengetahui bahwa izin HGU itu paling lama 25 sampai 30 tahun. Bila perusahaan telah menggarap lahan tahun 1981, kenapa bisa dilaksanakan replanting pada tahun 2011. “Setelah diselidiki dan diperr tanyakan, saat dengar pendapat antara PTPN V Sei Tapung dengan DPRD Rohul belum lama ini, perwakilan perusahaan yang hadir waktu itu mengaku PTPN V hanya menggunakan izin prin-

sip sejak tahun 1981. Seharusnya kkalau l memiliki iliki HGU HGU, sudah d h hhabis dan harus diperpanjang lagi. Dugaan masyarakat, miliki HGU ternyata tidak sejak tahun 1981,” ucapnya. Amirudin di dalam pertemuan itu menyebutkan, di tahun 2004, PTPN V Sei Tapung melakukan penambahan luas areal lahan perkebunan 600 hektar. Dasar dasar perusahaan untuk penambahan luas lahan itu, dikeluarnya surat rekomendasi dari pemerintah Desa Bono Tapung. Seharusnya perusahaan meminta surat rekomendasi kepada pemerintah desa induk (Tandun). Dimana pemerintah daerah harus mengukur ulang izin HGU PTPN V Sei Tapung. Sejak dilakukan MoU masyarakat Tandun dengan PTPN V Sei Tapung, pembangunan kebun pola KKPA seluas 2.300 hektar, hingga hari ini, baru 700 hektar yang diserahkan kepada masyarakat, sisanya belum jelas. Menangapi aspirasi dari masyarakat Tandun, Wahyuni menyebutkan, aspirasi yang disampaikan masyarakat Tandun akan disampaikan kepada pimpinan DPRD Rohul. Selaku anggota DPRD, dirinya tidak bisa memberikan keputusan. (hendra)

BERDASARKAN N data Ba dan Pendataan Statistik (BPS) Kabupaten Rohul tahun 2012 ini, jumlah masyarakat miskin terdapat sekitar 13,3 persen. Untuk itu, pemkab akan terus melakukan berbagai terobosan serta program dalam upaya memerangi kemiskinanan. Setiap tahun, kita akan membuat target dengan menurunkan angka kemiskinan setiap tahun angka kemiskinan akan Achnad menurun 1 persen hingga nantinya pada tahun 2016 angka kemiskinan di Rohul setidaknya akan berkurang yakni tinggal 10 persen lagi. Untuk memerangi kemiskinan yang dialami warga, pemkab telah membentuk tim yang diketuai oleh Bupati, Drs H Achmad MSi. Sementara penanggulangan kemiskinan akan dilaksanakan antara lain, program keluarga harapan, program Bantuan Operasi Sekolah (BOS), program Bantuan Siswa Miskin (BSM), program Jaminan Kesehatan Masyarakat (Jamkesmas), program bantuan beras untuk keluarga miskin dan program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM). Selain itu, pemkab juga akan membuat program rumah sangat murah, program kendaraan angkutan umum murah, program air bersih untuk untuk rakyat, program listrik murah dan hemat, program peningkatan kehidupan nelayan serta program peningkatan kehidupan masyarakat miskin dan perkotaan. Pemkab Rohul sudah membuat program dan langkah-langkah yang tepat dan handal. Sehingga, kita telah mengintruksikan kepada SKPD agar mensinkronisasikan data yang kongkrit dalam setiap tahun. Supaya program untuk mengurangi angka kemiskinan segera dapat terwujud sehingga pada tahun 2016 mendatang angka kemiskinan hanya tinggal 10 persen. (palas)

PENGHULU PE

Pemuda Optimis Rohul Terbaik 2016

PEM MUDA Rohul optimis kabupaten berjuluk Negeri Seribu Suluk S l k bisa menjadi kabupaten terbaik di Provinsi Riau di tahun 2016. Optimisme menjadikan Rohul terbaik di tahun 2016 ditegaskan Ketua Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kabupaten Rohul, Kelmi Amri SE kepada wartawan, baru-baru ini. Kelmi menilai dari indikator pembangunan yang sudah dilaksanakan di Rohul. Jelas Kelmi, Rohul dengan APBD-nya mampu melaksanakan pembangunan setara dengan kabupaten dan kota lainnya di Riau yang APBD-nya lebih besar dari Rohul. “Tinggal lagi ke depan perlu ditingkatkan untuk sektor pendidikan, pelayanan kesehatan serta menggiatkan usaha kecil menengah termasuk infrastruktur pedesaan dan perkotaan di Rohul,” ujar Kelmi. Kata Kelmi lagi, bila pendidikan, usaha kecil menengah, kesehatan termasuk infrastruktur sejalan, maka menjadikan Rohul sebagai kabupaten terbaik di Provinsi Riau tahun 2016 mendatang bisa terlaksana. Termasuk adanya peningkatan pelayanan di seluruh satuan kerja (satker) dimana aparatur pemerintahan bertugas memberikan pelayanan. “Bagaimana secara berkesinambungan aparatur bisa memberikan pelayanan yang terbaik ke masyarakat tanpa adanya perbedaan. Kita juga menargetkan meraih Rohul terbaik masyarakat dengan tanpa perbedaan namun menjalin persatuan dan kebersamaan agar apa yang kita akan raih bisa tercapai,” kata putera asli Kecamatan Tambusai Utara ini. (hendra) cakap CAKAP

SJI Diminta Perbaiki Ruas Jalan MASYARAKAT Kelurahan Kota Lama, Kecamatan Kunto Darussalam dengan tegas minta kepada pihak PT Sumber Jaya Indah Nusa Coy (SJI) Kebun Kota Lama agar segera memperbaiki ruas jalan yang rusak yang diperkirakan sepanjang 7 kilometer. Pasalnya, ruas jalan rusak meliputi wilayah Desa Bagan Tujuh dan Kelurahan Kota Lama itu disebabkan mobil angkutan CPO milik PT SJI yang melebihi tonase sesuai dengan kemampuan jalan tersebut. Demikian disampaikan tokoh masyarakat Kecamatan Kunto Darussalam, Tengku Darmizon kepada Metro Riau, Minggu (4/3). Menurut Tengku Darmizon, anggota DPRD Rohul hendaknya dapat menjalankan fungsinya sebagai wakil rakyat di perlemen dalam memperhatikan kondisi jalan akibat mobil angkutan CPO milik perusahaan yang beraktivitas di Kabupaten Rohul. Bila perlu lakukan pertemuan seluruh perusahaan yang berpangku tangan melihat kondisi jalan yang rusak. Sebab, sebahagian besar pihak perusahaan kerap menggunakan sarana jalan. “Tapi, pihak perusahaan jangan berpangku tangan membiarkan jalan semakin parah,” jelas Darmizon yang bergelar Datuk Tengku Besar ini. (palas)

MEMPRIHATINKAN - Kondisi Jalan Jelutung menuju Pasar Baru Ujungbatu memprihatinkan sebelum dilakukan perbaikan, beberapa waktu lalu. (palas)


MAKLUMAT Mari Pertahankan .RQGXVLĂ€WDV 6LDN PEKANBARU - Ditengah maraknya aksi anarkis masyrakat dibeberapa daerah di Indonesia saat ini memang cukup memprihatinkan. Aksi itu tentu sangat merugikan dari sisi materi, psikologi dan yang pasti juga merugikan kepentingan orang banyak. Karena itulah, sebagai Kabupaten yang hidup dengan beragam suku, marilah kita jaga keutuhan masyarakat Siak yang sudah terjalin Syamsuar selama ini. Janganlah jadikan perbedaan sebagai celah bagi kita untuk saling memusuhi dan melemahkan, tetapi jadikanlah perbedaan itu sebagai cara kita untuk saling mengisi kekurangan dan menghimpun kekuatan. Tidak ada daerah yang melakukan pembangunan bisa berhasil tanpa didukung rasa persatuan yang tinggi dari maV\DUDNDWQ\D .RQGXVLÂżWDV VXDWX GDHUDK VDQJDW GLWHQWXNDQ ROHK keutuhan dan persatuan yang kokoh dari masyarakatnya. Selain itu, marilah kita junjung tinggi nilai-nilai toleransi antar sesama, janganlah sampai terjadi gesekan yang dapat merugikan kita secara keseluruhan. Apa yang sudah dibangun selama ini (persatuan,red) harus kita pertahankan. Sebagai Kabupaten yang terus menggeliat dari sisi perekonomiannya saat ini, tidak terlepas dari peran masyarakat yang iktu menGXNXQJ WHUMDJDQ\D NRQGXVLÂżWDV 'HQJDQ NRQGXVLÂżWDV LWX SXODODK VD\D \DNLQ DNDQ EDQ\DN lagi investor dan pemodal yang akan berinvestasi di Siak yang kita cintai ini. Apalagi Siak merupakan salah satu tuan rumah penyelenggara PON XVIII September mendatang. Sudah selayaknya kita sebagai tuan rumah memberikan rasa nyaman kepada para tamu yang akan hadir nantinya. Apalagi PON kali ini sangat bersejarah bagi masyarakat Riau. Karena itulah, saya menghimbau lagi agar masyarakat samaVDPD PHQMDJD NRQGXVLÂżWDV GDHUDK (yeni)

PENGHULU Kitab Kuning Sumber Utama Ilmu Islam KANDIS - Event Musabaqah Qiraatil Kutub (MQK) bertujuan untuk mendorong kecintaan masyarakat khususnya santri pondok pasentren (PP) terhadap rujukan- rujukan yang berbahasa arab seperti kitab kuning. Hal ini penting karena kitab kuning merupakan sumber utama kajian ilmu Agama Islam. Hal tersebut diungkapkan Ketua Pantia Penyelenggara MQK V Tingkat Kabupaten Siak 2012, KH Ali Mukhsin, Sabtu (3/3) saat memberikan laporannya pada pembukaan MQK di Ponpes Jabal Nur Kandis Menurutnya, Pondok Pesantren n (PP) merupakan lembaga pendidikan Islam tertua di Indonesia yang berfungsi sebagai pusat SHQGDODPDQ LOPX DJDPD ,VODP WDIDTTXK ÂżGGLQ GDODP XSD\D mendidik dan mempersiapkan kader- kader ulama dan mubaligh, ustadz yang sangat diperlukan masyarakat. “Satu hal yang menjadi ciri khas pondok pesantren adalah penyelenggaraan program kajian ilmu-ilmu agama Islam bersumber pada kitab-kitab berbahasa arab seperti kitab kuning. Dalam rangka meningkatkan kembali perhatian dan kecintaan para santri untuk terus mempelajari kitab kuning sebagai sumber utama kajian ilmu-ilmu agama Islam, maka perlu di selenggarakan perlombaan membaca, menterjemahkan dan memahami kitab-kitab kuning bagi para santri pondok pesantren,â€? ungkapnya. “MQK V tingkat Kabupaten Siak merupakan persiapan dalam rangka menghadapi MQK tingkat Propinsi Riau. Dimana pada MQK tersebut akan memperlombakan sebanyak 8 bidang ilmu dengan 28 cabang untuk Marhalah Ula (usia maksimal 14 tahun), Marhala Wustha (usia maksimal 17 tahun), Marhala Ulya (usia maksimal 20 tahun) dan Marhalah Aliy (usia maksimal 23 tahun),â€? jelasnya. (yeni)

SEKDA Siak Drs. H. Amzar memberi Sambutan pada acara memperingati hari lahirnya Syeikh Abdul Qodir Al Jaelani ke 872 di Desa Gabung Mak Makmur. (yeni)

TELEPON PENTING POLRES SIAK

(0764) 20110

POLSEK SUNGAI APIT

(0766) 51050

POLSEK MINAS

(0761) 7777201

POLSEK TUALANG

(0761) 91448

KORAMIL SUNGAI APIT

(0766)51061

RSUD SIAK

(0764) 20011

PLN SIAK

(0764)20073

TELKOM SIAK

(0764) 20000

PEMADAM KEBAKARAN

(0764)322113

KANTOR POS DAN GIRO

(0764)20347

SIAK SRIINDRAPURA

15

Merangkai Negeri dengan Syarak METRO RIAU SENIN,

Advertorial Publikasi Pembangunan Kabupaten Siak

5 MARET 2012

Syamsuar Ingin Lihat Anak Sakai Jadi Gubernur KANDIS - Sumberdaya manusia (SDM) yang berasal dari suku sakai dan suku akit tidak dapat dipandang sebelah mata. Pasalnya kini sudah banyak anak suku sakai asli dan akit yang mampu menunjukkan prestasi di tingkat nasional. Karena itulah, Bupati Siak, Syamsuar berharap dengan pendidikan yang mapan suatu saat nanti anak sakai bisa menjadi Gubernur. Demikian diungkapkan Syamsuar kepada wartawan usai mengikuti pelantikan Dewan Pimpinan Pemuda Suku Sakai di aula serbaguna Kecamatan Kandis, akhir pekanlalu. Turut hadir dalam acara LQL .HWXD '35' 6LDN =XOÂż Mursal, Kepala Kementerian Agama Siak, H Muklis, angJRWD '35' DVDO .DQGLV &Dmat Kandis Joko Edi,jajara Muspida,Upika,Kades/lurah. Menurut Syamsuar, Pemkab Siak sudah berkomitmen untuk meratakan pendidikan diseluruh Siak, termasuk kawasan komunitas suku sakai dan suku akit yang banyak berdomisili dikawasan Minas dan Kandis ini. “Motto dan semboyan suku sakai menyangkut pendidikan, sama dengan visi dan misi Pemkab Siak,karena tidak ada daerah yang maju tanpa ada pendidikan yang baik. Oleh karena itu, pemuda sakai mempunyai moment membangun daerah melalui pendidikan,â€? ujarnya. Syamsuar berharap kepada pengurus suku sakai yang diperr caya nantinya dapat memberikan kemajuan pendidikan bagi anakanak suku sakai lainnya. n Bahkan untuk mendukungnya, Pemkab Siak akan menyiapkan program bantuan beasiswa bagi Strata 1 dan Strata II. “Kita memimpikan ada dari suku Sakai di Riau yang ada

MDGL &DPDW %XSDWL *XEHUQXU Maka jangan tinggalkan pendidikan, karena pendidikan sangat penting bagi kemajuan suatu pembangunan,�katanya. Selain itu Pemkab Siak juga memberikan kesempatan bagi komunitas suku sakai menampilkan kesenian tradisional saat pengambilan api PON di Minas nantinya. Sementara itu Penghulu bungsu Batin 8,5, Emi menyampaikan suku sakai saat ini telah banyak berkembang dan berbaur bersama kalangan intelektual. Sehingga keberadaan Suku Sakai ini tidak bisa dipandang sebelah mata lagi dan bisa dimanfaatkan oleh Pemkab Siak. “Kami siap membantu dan mendukung pemerintah dalam meningkatkan pembangunan di Kabupaten Siak,�katanya. 6HPHQWDUD LWX &DPDW Kandis Joko meminta agar suku Sakai tetap mempertahankan jati dirinya ditengah kemajuan globalisasi dan dapat mempertahankan budaya yang ada dari pengaruh-pegaruh kebudayaan luar. “Dengan kearifkan lokal yang dicoba oleh pemuda Sakai yang telah ditanamkan,marilah kita kembangkan,sehingga regenarasi tetap mengetahuinya.Boleh mengikuti tekonologi,namun tetap pada budaya lokal dan pertahankan jati diri masyarakat sakai,�harapnya. (yeni)

Wagub Buka MQK ke-5 Kabupaten Siak KANDIS - Penyekutnya. “ Ini salah lenggaraan Musasatu cara kita menbaqah Qiraatil Kuciptakan kader tub (MQK) atau ulama yang handal lomba baca kitab dalam memkuning Kabupaten berikan tausiyah Siak berlangsung dan pengetahun meriah. MQK kali tentang agama isini dibuka langlam,â€? jelasnya sung Wakil GuSaat ini Kebernur Riau, HR menag Riau, sangat Mambang Mit dan Misnarni Syamsuar peduli dengan kedihadiri Kakanmajuan pesantren menag Riau Asyaari Nur,Ketua di Riau. “Bahkan untuk memoti'35' 6LDN =XOÂż 0XUVDO &D- vasi santri, Kemenag Riau memmat Kandis Djoko Edi Imhar. berikan beasiswa bagi santri Dalam sambutannya, Wa- berprestasi untuk melanjutkan gub menyambut baik kegiatan pendidikan yang lebih tinggi,â€? MQK ini. Karena kegiatan ini jelasnya. dapat meningkatkan pengeSebagai lembaga penditahuan para santri di pondok dikan Islam yang tertua di pesantren yang ada. Selain itu, Indonesia Pondok Pesantren MQK juga dinilai sebagai wa- mempunyai andil yang cukup dah yang tepat untuk memun- besar untuk mencerdaskan keculkan generasi baru Imam hidupan bangsa serta pembenGhazali di Siak dan Riau pada tukan kepribadian dan perilaku umumnya. bangsa Indonesia. “Dengan kegiatan ini ten“Salah satu contoh bentuk tunya kita dari pemerintah perhatian pemerintah dengan berharap ada lahir generasi memberikan perhatian yang penerus dari Imam Besar sangat besar terhadap pondokseperti Imam Ghazali dan be- pondok pesantren dengan berapa ulama besar lainnya,â€? disahkannya UU No. 20 tahun ujarnya. 2003 tentang sistem PendidiSementara itu Kakanmenag kan Nasional dan ditertibkanRiau Asyaari Nur menyebut nya PP No. 55 tahun 2007 tenMQK ini sebagai jalan untuk tang Pendidikan Keagamaan,â€? menciptakan kader ulama beri- tandasnya. (yeni)

BUPATI Siak Drs. H. Syamsuar, M.Si didampingi Kapolres Siak AKBP Sugeng Putut Wicaksono, SIK meninjau kondisi Jembatan Sultan Syarif Hasim di Kecamatan Tualang. (ist)

Bupati: Luangkan Waktu tiap Hari Baca Al-Quran PERAWANG - Bupati Siak, Syamsuar menghimbau seluruh lapisan masyarakat Siak untuk menjaga nilai-nilai religius agama islam dengan menyisihkan waktu untuk membaca Al-quran. Selain masyarakat, setiap sekolah di Siak juga diminta menyediakan waktu untuk pelajaran membaca Alquran tanpa mengurangi pelajaran umum lainnya. Ini disampaikan Bupati saat menghadiri Peringatan Maulid Nabi Muhammad yang diselenggarakan Persatuan Masyarakat Aceh (Permasa) Kabupaten Siak di Mewnasah/mushallah Permasa Siak di Jalan SMA Perawang

Barat Kecamatan Tualang Minggu (4/3). Peringatan Maulid Nabi jjuga g dihadiri Sekcam Tualang, g Zalik Effendi SĂ‚ Sos, Kapolsek Tualang, Kompol Wawan, Ketua Permasa Riau, Jamal, Ketua Permasa Kabupaten Siak, Jalaluddin SPdI. Menurut Bupati, memang tidak ada yang bisa menyamai ketaqwaan nabi Muhammad SAW didunia ini. Namun, setiap manusia mempunyai kesempatan yang sama dalam menjalankan perintah Allah SWT. “Itu kewajiban bagi kita orang yang beriman sesuai ajaran Nabi,â€? ujarnya. Dikesempatan tersebut, Sy-

amsuar mengaku kedatangannya diacara masyarakat Aceh ini merupakan yang kedua kalinya. Dimana pertama kalinya Bupati menghadiri peletakan batu pertama Mushalla Permasa tersebut. “Usaha untuk kemaslatan memang butuh kerja keras. Namun ingat sesuai ajaran Nabi Muhammad, siapa yg bantu bangun rumah allah maka akan ada rumah dibangunkan untuk dirinya di syurga,� ujar Bupati. Dikesempatan itu Syamsuar juga didaulat menyerahkan bantuan Permasa secara simbolis kepada kepada 20 anak Yatim. (yeni)

POTRET PEMBANGUNAN

Ribuan Pramuka Ikuti Perkemahan di Tahura

MINAS - Sekitar seribuan penggalang pramuka di Kabupaten Siak dan Kota Pekanbaru mengikuti Perkemahan di Taman Hutan Raya (Tahura) di Kecamatan Minas. Perkemahan yang digelar sejak Jumat hingga Minggu ini di ikuti perwakilan seluruh sekolah di Kecamatan Minas, Tualang, Kandis dan Pekanbaru.

Dalam kegiatan tersebut juga dilakukan pelantikan ketua Majelis Pembina Ranting (Mabiran) Minas yakni Drs $IUL]DO &DPDW 0LQDV ROHK Wakil Ketua Organisasi dan Hukum Kwarcab Siak Norman. Selanjutnya,camat Minas melantik pengurus Kwartir r Ranting (Kwarran) Kecamatan Minas priode 2012-2015.

Mabiran Minas Afrizal menyampaikan agar kegiatan kepramukaan lebih di optimalkan ,kegiatan ini dapat terus dipertahankan serta ditingkatkan lagi. Dan ia berharap keberadaan pramuka khususnya di Minas bisa duduk sama rendah dan tegak sama tinggi baik di Kabupaten Siak dan Kabupaten lainnya.

“Di bumi perkemahan adik-adik pramuka agar mengikuti arahan kakak-kakak pembinanya,sehingga kegiatan kepramukaan bisa berjalan r seperti yang diinginkan,�katanya. Sementara itu, Ketua Kwaran Kecamatan Minas Drs Edi A kedepannya pramuka di sekolah -sekolah akan lebih dit-

ingkatkan lagi, karena kegiatan ini sangat bermanfaat sekali bagi adik-adik pramuka seperti kemandirian dan menambah pengetahuan serta adanya rasa bersaudaraan. “Kita bertekad akan lebih mengoptimalkan pramuka yang ada di Kecamatan Minas serta disekolah-sekolah,�ungkapnya. (yeni)


16

BENGKALIS

METRO RIAU

Negeri Gemilang, Cemerlang dan Terbilang

SENIN, 5 Maret 2012

Advertorial Publikasi Pembangunan Kabupaten Bengkalis

CENDERAMATA - Bupati Bengkalis, Herliyan Saleh dan Menteri Besar Melaka, Muhammad Ali Rustam bertukar cendermata saat Kunjungan Muhibah Pemerintah Kabupaten Bengkalis ke Negeri Melaka, Minggu (4/3). Kunjungan ini diharapkan dapat memberi pengaruh positif bagi pembangunan kedua daerah. (hms bkls)

2013, Dinas CKTR Anggarkan Rumdis Dokter Penulis: Zulkarnaen, Bengkalis

BENGKALIS – Dinas Cipta Karya dan Tata Ruang (CKTR) Kabupaten Bengkalis akan mengaalokasikan anggaran program pembangunan rumah dinas bagi para dokter pada tahun 2013 mendatang. Pembangunan Rumdis ini mutlak dilakukan sebagai upaya mengantisipasi kedatangan para dokter yang akan bertugas di RSUD Bengkalis. Hal itu diungkapkan Kadis CK Bengkalis, Syafril Buchari beberapa waktu lalu. “Sebenarnya usulan tersebut sudah dimasukkan pada tahun anggaran 2012 ini atas permintaan RSUD. Namun, barangkali karena usulannya terlambat jadi tidak teranggarkan,” kata Syafril.

Saat ditanya berapa jumlah rumah dinas dokter yang akan dibangun pada tahun 2013 mendatang, Syafril mengatakan akan dikoordinasikan dengan RSUD karena RSUD yang lebih tahu berapa rumdis yang dibutuhkan. “Tentunya disesuaikan jumlah dokter

yang akan masuk ke Bengkalis. Itu RSUD yang lebih tahu,” kata Syafril lagi. Sebelumnya, Sekdakab Bengkalis H Asmaran Hasan mengatakan, guna memenuhi kebutuhan dokter spesialis di RSUD Bengkalis, pada tahun 2012 ini mulai didatangkan dokter spesialis ke Bengkalis. Terhadap dokter spesialis tersebut, Pemkab Bengkalis akan menyiapkan rumah dinas dan juga kendaraan dinas. Asmaran juga menyebutkan bahwa kementerian kesehatan RI akan mengirim sebanyak 3 orang tenaga dokter. Ketiga dokter itu juga untuk dokter

spesialis berbagai penyakit,yang sepenuhnya merupakan bantuan dari kemenkes RI untuk kabupaten Bengkalis, dalam upaya meningkatkan pelayanan kesehatan pada masyarakat. Asmaran mengatakan Pemkab akan memberikan pinjaman mobil dinas. Sementara itu soal rumah dinas juga kan dibantu dengan alokasi dananya dianggarakan di APBD, sesuai dengan kebutuhan. Selain itu, ada 16 dokter spesialis yang disekolahkan oleh Pemkab Bengkalis ke UNSRI Palembang dan dalam waktu dekat menyelesaikan sekolahnya. Mereka yang disekolahkan Pemkab Bengka-

lis ke Unsri tiga tahun lalu itu akan segera kembali. “Mereka akan ditempatkan di RSUD Bengkalis untuk memenuhi kebutuhan tenaga medis, khususnya dokter spesialis yang selama ini masih mengalami kekurangan,” katanya. Asmaran menyebutkan ke 16 dokter itu meliputi spesialis penyakit dalam, bedah, anak, kebidanan dan kandungan serta lainnya. Penempatan mereka nanti di RSUD Bengkalis menjadi pegawai tidak tetap (PTT) Pemkab Bengkalis, dan anggaran untuk tenaga medis dialokasikan setiap tahun melalui APBD. *

Biaya Pengurusan Akte Kelahiran Tergantung Radius ENGKALI K S - Biaya pembuatan akte kelahiran atau bukti sah mengenai status anak yang dikeluarkan melalui Pengadilan Negeri (PN) Bengkalis tergantung radius. Untuk Kota Bengkalis sekitar Rp50 ribu, sedangkan untuk Kecamatan Mandau, Pinggir dan Pulau Rupat bisa mencapai Rp500 ribu. Humas Pengadilan Negeri Bengkalis, Jonson P SH MH, Minggu (4/3) mengatakan, adanya anggapan dari masyarakat kalau untuk mengeluarkan akte kelahiran di Pengadilan Negeri Bengkalis mahal. “Tentunya anggapan itu tidak benar. Biayatergan-

tung radius masyarakat yang mengurus akte kelahiran. Karena semua biaya perkara telah diatur dengan jelas. Untuk Kota Bengkalis biaya sidang akte kelahiran hanya sekitar Rp50 ribu,” kata Jonson. Dijelaskan, kalau di luar Kota Bengkalis seperti Kecamatan Mandau, Pinggir dan Pulau Rupat, biaya agak mahal dan bisa mencapai Rp500 ribu. Itu dikarenakan panggilan untuk sidang langsung diantar oleh pihak Pengadilan Negeri kepada yang bersangkutan. Sehingga untuk biaya petugas yang mengantar berkas kepada yang bersangkutan, diberatkan

kepada biaya sidang. “Selain itu, kalau di Kecamatan Mandau, Pinggir dan Pulau Rupat, tentunya masalah transportasi menjadi kendala masyarakat, karena harus mengeluarkan ongkos mahal. Jadi ini yang dikatakan mahal. Dan sebenarnya tidak mahal. Karena semua biaya sidang telah diatur oleh undang-undang dan masyarakat sendiri yang menyetorkan biaya sidang ke Negara melalu bank,” jelasnya. Jonson yang juga Hakim di Pengadilan Negeri Bengkalis ini mengimbau, agar setiap masyarakat yang memenuhi panggilan untuk sidang

akte kelahiran di pengadilan langsung membawa dua orang saksi yang diminta. Itu dimaksud supaya masyarakat tidak bolak-balik datang ke Pengadilan Negeri yang ujung-ujungnya menambah biaya. “Karena kalau sidang akte kelahiran hanya digelar satu kali dan langsung putus,” ujarnya. Aluran sidang akte kelahiran disebutkan Jonson meliputi, pemohon melapor kepada petugas pencatat kelahiran, pelapor dan dua orang saksi menghadap petugas pencatat dengan membawa blanko laporan kelahiran yang

telah diisi dan ditandatangani oleh pelapor serta saksi-saksi, dilampiri dengan syarat-syarat yang telah ditentukan dab membayar biaya retribusi. “Untuk Kabupaten Bengkalis sendiri, sidang akte kelahiran telah mencapai 30-an. Dan sejauh ini belum ada keluhan langsung dari masyarakat tentang biaya. Selain itu, kita juga meminta kepada masyarakat dan semua pihak, kalau memang pengurusan akte kelahiran mahal, tolong dikoordinasikan kepada Pengadilan Negeri, supaya bisa dijelaskan kepada masyarakat,” tegasnya. (alfis)

POTRET PEMBANGUNAN

Pokjawas MTs/MA Taja Pelatihan Pendidikan Karakter

ARAHAN - Bupati Bengkalis, H Herliyan Saleh memberikan pengarahan kepada peserta Musrenbang tingkat Kecamatan Bukitbatu beberapa waktu lalu. (alfis) KELOMPOK Kerja Pengawas (Pokjawas) MTs/ MA Kementerian Agama Bengkalis bekerjasama dengan MA Al-Huda Bengkalis, akhir pekan lalu menggelar pelatihan pendidikan karakter. Kegiatan yang dilaksanakan di gedung MA Al Huda Bengkalis itu diikuti kepala MTs dan MA serta guru-guru madrasah se-Kecamatan Bengkalis. Kepala MA Al-Huda Bengkalis, Ridwan Ahmad

SAg dalam sambutannya mengatakan, digelarnya kegiatan ini, lain tak bukan adalah untuk menambah wawasan dan pengetahuan dalam rangka mempersiapkan guru yang profesional, yakni guru yang berkarakter. Karena katanya, jika para guru memahami pentingnya pendidikan karakter, diharapkan dalam mentransfer ilmu pengetahuan kepada anak didik, maka dibarengi juga dengan membimbing dan

mengembangkan pendidikan karakter tersebut bagi anakanak didik. Kegiatan seperti pelatihan pendidikan karakter bagi guru-guru, menurut Ridwan, selama ini sering diselenggarakan oleh Pemkab Bengkalis melalui Dinas Pendidikan Bengkalis, serta lembaga PGRI. Bahkan tak jarang ada guru-guru madrasah yang ikut dilibatkan dalam pelatihan tersebut. Namun pada prakteknya, masih banyak guru madrasah, kendatipun mereka mengikuti pelatihan, sangat minim memasukkan pendidikan berkarakter dalam perangkat pengajaran yang dibuat. “Mudah-mudahan dengan digelarnya pelatihan ini, disamping para guru mengerti apa itu pendidikan berkarakter, hendaknya juga memasukkan item-item pendidikan karakter di setiap perangkat pengajaran dan di setiap bidang studi yang diajarkan kepada siswa,” harap Ridwan. Diharapkan juga pelatihan ini bisa menambah pengetahuan

terkait pendidikan berkarakter, dan nantinya dapat dipraktekkan. Dengan demikian, tidak ada alasan lagi untuk tidak membuat perangkat mengajar, khususnya bagi para guru MTs dan MA Al-Huda. Jika perangkat mengajar yang di dalamnya tidak dicantumkan item-item pendidikan karakter, maka akan sangat berpengaruh terhadap akreditasi sekolah yang bersangkutan. Sementara Ketua Kelompok Kerja Pengawas MTs/MA Kemenag Bengkalis Drs Baharuddin MA yang secara resmi membuka kegiatan tersebut menegaskan, pendidikan karakter di lembaga-lembaga pendidikan agama, sejak dulu lagi sebenarnya memang sudah dilaksanakan dan diterapkan oleh guru-guru. Hanya saja saat itu pendidikan karakter belum dituangkan didalam silabus. Namun sesuai peraturan dan undangundang tentang pendidikan, semestinya pendidikan karakter diterapkan dalam silabus. Pendidikan karakter itu

sendiri, memiliki tujuan untuk mengembangkan potensi peserta didik agar menjadi manusia yang bermian dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak muluia, sehat, berilmu, cakaf, kreatif, mandiri dan menjadi warga negara yang demokratis serta bertanggungjawab. Namun kondisi riil pembangunan, jati diri bangsa semakin memudar yang disebabkan kurangnya keteladanan, pemberitaan media cetak dan elektronik yang tidak mendididk. Disamping itu, pendidikan juga belum banyak memberi kontribusi optimal dalam pembentukan karakter peserta didik. Perilaku siswa sering kali ditentukan oleh pendidikan yang diterima di sekolah, keluarga dan masyarakat. Oleh sebab itu, melalui pendidikan karakter ini, diharapkan apa yang menjadi tujuannya, mampu dicapai bagi melahirkan generasi penerus bangsa yang berkarakter, beriman dan berbudi pekerti luhur. (zul)

CAKAP

Kadis jangan Lempar Tanggungjawab KETUA DPRD Bengkalis, Jamal Abdillah mengingatkan Kepala Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) untuk tidak melimpahkan tanggungjawabnya kepada anak buah. Berdasarkan informasi yang didapatnya, ada Kepala SKPD yang tidak mau menjadi Pengguna Anggaran (PA), melimpahkan tanggungjawab tersebut kepada Kuasa Pengguna Anggaran (KPA). “Kadis tidak boleh melimpahkan semua tanggungjawabnya kepada anak buah. Ada Kadis yang tidak mau jadi PA lalu menunjuk anak buahnya jadi KPA. Jangan lepaskan beban kepada anak buah, karena tanggungjawab itu melekat pada jabatan yang diembannya,” ujar Jamal saat dihubungi, Minggu (4/3). Ketua DPRD termuda di Indonesia ini mengatakan, jabatan yang diemban oleh seorang kepala dinas itu telah melekat di dalamnya segala bentuk tanggungjawab. Untuk itu, tidak seharusnya kepala dinas melemparkan tanggungjawab itu kepada anak buah. Lagipula, beban kinerja itu sudah sebanding dengan fasilitas yang diterima pejabat eselon II tersebut. Untuk itu katanya, tidak ada alasan bagi kadis untuk melimpahkan beban kepada bawahannya. Dalam kesempatan tersebut politisi PKS ini juga meminta agar Bupati Bengkalis mendesak anak buahnya untuk segera melakukan tahapan lelang terhadap kegiatan yang sudah dianggarkan di dalam APBD tahun 2012. Saat ini kata Jamal, masyarakat sudah tertanya-tanya mengapa tahapan lelang belum dilakukan. “Jika alasannya SOT, insyaallah dalam minggu-minggu ini pembahasan SOT sudah selesai. Lagi pula tidak semua SOT berubah, untuk yang tidak berubah kita harap segera melakukan proses tender,” pintanya. Sedangkan untuk proyek mulitiyears (MY) kata Jamal, tidak bisa disamakan dengan proyek reguler, kalaupun terjadi keterlambatan sedikit tidak menjadi soal, karena proses lelang untuk proyek multiyears hanya satu kali. “Untuk proyek multiyears sebetulnya tidak ada persoalan, DPRD sudah menyepakati anggaran untuk program tersebut. saat ini kita menunggu draft MoU yang akan diteken oleh bupati dan Ketua DPRD. MoU itu sendiri, berisikan tentang berbagai ketentuan pelaksanaan proyek multiyears. Kita masih menuggu itu, dan berharap bisa dilakukan segera,” ungkap Jamal Setakat ini kata Jamal, DPRD sudah menyelesaikan tanggungjawab dengan mengesahkan anggaran tahun 2012. Diharap, tidak ada lagi kendala bagi ekskutif untuk menyegerakan proses lelang. “Makin cepat makin bagus, sehingga rekanan bunya rentang waktu yang panjang untuk menyelesaikan pekerjaan,” ujarnya. (zul)

Kades Pangkalan Jambi harus Ditindak BUPATI Bengkalis diminta memberi sanksi pemecatan kepada Kades Pangkalan Jambi, Zulfani yang diduga telah menyelewangkan dana Comunity Development (CD) yang diberikan PT RMS, Rp112 juta. Usulan pemecatan itu disampaikan ke bupati melalui BPD. Zulfani juga akan dilaporkan ke polisi. “Hasil kesepakatan pada rapat yang digelar, Sabtu (3/3) di kantor Desa Pangkalan Jambi, masyarakat telah menandatangi surat permintaan melalaui BPD untuk Bupati Bengkalis agar segera memberhentikan Kades karena dinilai telah menyelewangkan sejumlah dana desa dan juga janji untuk mengganti dana CD yang diberikan perusahaan tidak pernah ditepati sesuai batas waktu yang ditentukan,” ujar Ketua BPD Desa Pangkalan Jambi, Drs Nurazman, Minggu (4/3). Hilangnya kepercayaan masyarakat akibat banyaknya kasus yang dialami oleh Kades, diantaranya hutang piutang dan asusila dengan salah seorang masyarakat Desa Lubuk Garam yang saat ini belum selesai ditambah lagi laporan dari BPD mengenai penyelewengan dana ADD dan juga pertanggung jawaban mengenai dana CD yang telah diambil kepala Desa pada 19 Desember 2011 yang lalu. “Pada 24 Feruari 2012 telah diadakan pertemuan membahas dana CD tersebut dan disepakati melalui surat pernyataan bahwa Kades akan mengganti uang tersebut paling lambat Sabtu (3/3), ketika ditagih masyarakat Zulfani meminta tempo lagi namun masyarakat pada rapat tersebut tidak percaya lagi dan memutuskan agar segera memecat Zulfani dari jabatan,” kata Nurazman. Untuk surat pernyataan dari masyarakat tersebut akan diberikan langsung kepada bupati pada Senin (5/3) dan berharap agar bupati segera memproses permintaan masyarakat tersebut, selain itu kasus ini akan dilaporkan juga kepada pihak penegak hukum. Sementara itu Kepala Desa Pangkalan Jambi, Zulfani ketika ditemui membantah telah menyelewangkan dana CD tersebut. Karena dana yang diambil tersebut telah digunakan untuk pembangunan desa seperti jalan, bantuan kepada masyarakat yang membutuhkannya. “Saya akui kesalahan saya tidak ada bukti tanda terima terhadap dana yang saya berikan seperti bantuan menyewa ambulan terhadap masyarakat yang meminta pertolongan, selain itu pembanguna jalan base dan banyak yang lainnya, selain itu dana tersebut tetap akan saya pertanggung jawabkan untuk mengganti secepatnya,” ungkap Kades berusia 27 tahun tersebut. (alfis)

Pemadaman Listrik tak Kenal Waktu PELANGGAN PLN Cabang Bengkalis mulai dikesalkan atas pemadaman listrik yang tak kenal waktu sepekan terakhir ini. pelanggan menkhawatirkan pemadaman yang suka mendadak itu bisa merusak barang-barang elektronik mereka. “Yang membuat kita khawatir kalau pemadaman seringsering seperti ini adalah barang-barang rumah tangga dari elektronik akan mengalami kerusakan. Selama ini kita tahu, setiap terjadi kerusakan atau konsleting listrik, tidak pernah ada ganti rugi dari pihak PLN,” keluh Dewi, salah seorang ibu rumah tangga di Bengkalis, Minggu (4/3). Ia menyebutkan dalam kurun waktu 2 jam saja terjadi pemadaman sampai 3 kali, walaupun hanya sebentar. Hal itu selalu terjadi berulang-ulang tidak hanya siang hari, tapi sampai tengah malam. Yang membuat semakin kesal adalah pemadaman acapkali dilakukan saat jam-jam Magrib. Menanggapi keluhan pelanggan itu, Kepala PLN Cabang Bengkalis, Yusuf Hadiyanto mengatakan pemadaman itu dikarenakan adanya kerusakan pada jaringan PLN, yang hingga sekarang masih terus dicari di titik mana terjadi kerusakan. “Penyebab pemadaman itu tidak lain disebabkan terjadinya kerusakan pada jaringan kita. Awalnya kita menduga kerusakan ini hanya bersifat temporer, tapi ternyata jadi permanen. Petugas terus mencari tahu di titik mana terjadi gangguan, karena panjangan jaringan listrik di pulau Bengkalis ini mencapai 93 kilometer,” papar Yusuf. Ditegaskan juga, kondisi ini tidak akan berlangsung lama. Dimana pada hari Minggu kemarin petugas telah mendeteksi kerusakan yang terjadi, dan hari ini diharapkan listrik sudah kembali normal. (alfis)


ROKAN HILIR

PENGHULU

Sosialisasi Program e-KTP Terus Berlanjut PROGRAM pembuatan e-KTP di wilayah Kabupaten Rohil yang direncanakan bakal segera launcing pada April mendatang, semakin gencar disosialisasikan. Hal ini ditandai dengan sejumlah baliho yang berisikan tentang program e-KTP di sejumlah tempat terpasang, mulai dari tingkat kabupaten hingga kecamatan. Termasuk, sejumlah brosur program e-KTP dipampangkan di setiap gedung kantor kecamatan yang ada di Rohil. Kepala Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Rohil, Ir H Amiruddin MM, kepada Metro Riau, beberapa waktu lalu, di Bagansiapiapi, membenarkan hal itu. “Dengan adanya sosialsiasi ini, diharapkan semua masyarakat yang ada di daerah-daerah di wilayah Kabupaten Rohil bisa mengetahui tentang program e-KTP itu. Apalagi, berbagai persiapan untuk pelaksanaan e-KTP itu terus menerus kita lakukan,” kata Amiruddin. Selain itu, sebutnya lagi, dalam pelaksanaan rapat koordinasi kemarin, pihaknya mengharapkan agar semua kecamatan untuk dapat melaksanakan sosialisasi tentang program e-KTP tersebut. Kegiatan ini dapat dilakukan oleh pihak kecamatan di setiap ada kesempatan. Seperti menyisipkan sosialisasi tentang e-KTP disetiap kegiatan pertemuan yang melibatkan semua unsur termasuk kalangan masyarakat. “Kita terus melakukan sosialisasi e-KTP ini. Dalam setiap kegiatan dan kesempatan, kita lakukan kepada setiap masyarakat. Kita harapkan, seluruh perangkat kecamatan, kelurahan dan desa, dapat membantu,” ucap Amiruddin. (najib)

Kota Seribu Kubah

Advertorial Publikasi Pembangunan Kabupaten Rokan Hilir

17 METRO RIAU SENIN, 5 MARET 2012

12 CJH Rimba Melintang Ikuti Pramanasik BAGANSIAPIAPI - Sebanyak 12 Calon Jamaah Haji (CJH) asal Kecamatan Rimba Melintang, Kabupaten Rohil, telah mengikuti kegiatan pramanasik haji. Kegiatan yang berlangsung selama dua hari penuh ini, dibuka resmi Camat Rimba Melintang, H Syamzani, dan turut dihadiri dari Kementerian Agama Rohil, yang menjadi narasumber. Camat Rimba Melintang, H Syamzani, kepada Metro Riau, Minggu (4/03), di Bagansiapiapi menjelaskan, pelaksanaan pramanasik tersebut sangat diperlukan bagi para CJH. Dengan kegiatan ini para CJH bisa memahami tentang pelaksanaan ibadah haji. Sehingga dalam pelaksanaan ibadah haji di tanah suci nantinya, bisa menjadi lebih lancar. “Makanya, kita harapkan para JCH Kecamatan Rimba Melintang bisa mengikutinya dengan serius,” ujar Syamzani. Syamzani mengimbau, agar semua CJH ini dapat menjaga kesehatan. Hal itu sangat diperlukan, mengingat pelaksanaan ibadah haji memerlukan stamina yang prima. “Makanya, kesehatan harus benar-benar dijaga. Kalau ada yang sakit, secepatnya dibawa berobat,” jelasnya. Ditambahkannya, kekompakan sesama CJH juga sangat penting. Itu dimulai dari sekarang hingga pelaksanakan ibadah haji di tanah suci nantinya. Dengan menjaga kekompakan dan menjalin kebersamaan, maka semua kegiatan pelaksanaan ibadah haji bisa lancar dan sempurna. (najib)

Sanksi Ilegal g Fishing Dipertegas DINAS Perikanan dan Kelautan (Diskanlut) Kabupaten Rohil mempertegas sanksi hukum ilegal fishing. Salah satunya, tidak tertutup kemungkinan pihaknya bakal menyeret oknum terkait ke jalur hukum. Kepala Diskanlut Rohil, Ir H Amrizal, kepada Metro Riau, akhir pekan lalu mengatakan, ada beberapa kasus pukat yang sudah dimeja-hijaukan. Kendati sudah ada yang diberikan sanksi hukum, namun masalah ilegal fishing masih saja terjadi. Sanksi hukum yang diberikan, agar para nelayan khususnya dari luar daerah yang mengoperasikan pukat harimau di perairan daerah ini menjadi jera. Ditambahkan Amrizal, pengusahanya dapat dikenakan sanksi sesuai dengan ketentuan yang berlaku. “Dalam ketentuan yang ada, pihak yang memberikan dapat dikenakan sanksi. Karena sudah termasuk dalam kategori ikut bekerjasama. Misalnya, pengusaha memberikan pukat harimau kepada nelayan. Saat beroperasi, nelayan yang bersangkutan ditangkap. Pengusaha, jelas bisa ikut dijerat. Dengan adanya penegasan sanksi hukum ini, diharapkan perairan kita benar-benar bersih dari kegiatan ilegal fishing,” harap Amrizal. Amrizal menjelaskan, hingga akhir pekan lalu, pengawasan terhadap kegiatan ilegal fishing di perairan Rohil masih terus diintensifkan. Malahan, dalam operasi rutin tersebut memasuki beberapa daerah perairan yang kerap dijadikan basis kegiatan ilegal fishing. Diantaranya, di perairan Kecamatan Sinaboi dan Kecamatan Pasir Limau Kapas. Operasi rutin tersebut hingga sampai menelusuri perairan Gugusan Kepulauan Aruah yang berada di wilayah Kecamatan Pasir Limau Kapas. “Sampai saat ini, yang namanya pengawasan di perairan untuk mencegah illegal fishing, masih terus kita lakukan. Kemarin, (akhir pekan lalu,red) kita coba menyisir beberapa perairan dengan menggunakan KM Pulau Jemur. Dari hasil penyisiran itu, memang tidak ditemukan praktek illegal fishing. Kendati tidak ditemukan, namun kita tetap terus melakukan pengawasan,” ucapnya. (najib)

TEL TE ELE LEP EPPON PE PEN ENTIN NTI TIN ING NGG EKA HOSPITAL JL SOEKARNO-HATTA KM 6,5 PEKANBARU-28282

BUPATI Rohil H Annas Maamun dan Ketua DPRD Nasruddin Hasan serta Sekda Drs H Wan Amir Firdaus didampingi Muspida berjalan menuju lokasi kegiatan resmi yang ditaja Pemkab Rohil belum lama ini. (najib)

Tapal Batas Riau-Sumut

Annas: Tim Sudah Turun ke Lokasi

Penulis: Najib, Bagansiapi api

BAGANSIAPIAPI - Tim penyelesaian tapal batas Provinsi RiauSumut bentukan Pusat, turun ke lokasi, tepatnya di wilayah perbatasan Kabupaten Rohil (Riau), dengan Kabupaten Labuhan Batu Selatan (Sumut). Kedatangan tim ini, untuk melakukan survey, sekaligus menetapkan tapal batas kedua wilayah tersebut. “Tim sudah turun, kedua kepala daerah diundang hadir untuk melihat langsung penetapan patok batas yang sebelumnya pernah hancur dan berpindah tempat. Inilah yang sering menimbulkan konflik dimasyarakat,” ungkap Bupati Rohil, H Annas Maamun, kepada wartawan akhir pekan lalu, di Bagansiapiapi. Dikatakannya, kesepakatan tapal batas antara Riau dan Sumut yang berbatasan langsung kedua kabupaten ini dikembalikan pada keputusan titik P.153 segmen batas antara Kabupaten Rohil, Riau dengan Kabupaten Labusel, Sumut, berpedoman pada SK Mendagri No. 185.5.980 tertanggal 23 November 1984, tentang garis batas wilayah antara Dati II Bengkalis di provinsi Dati I Riau dengan Kabupaten Dati II Labuhan Batu di provinsi Dati I Sumut. “Kita tetap bertahan dengan kesepakatan awal, sesuai patok

batas kordinat yang ditetapkan Mendagri tahun 1983, yang ditandatangani Gubernur Atan Savero dari Sumatera Utara. Patok-patok batas itu sudah ada sebelumnya, tetapi karena ulah oknum tidak bertanggung jawab patok batas hancur dan berpindah,” tegasnya. Penyelesaian tapal batas itu, sebut Bupati, sesuai aspirasi yang disampaikan masyarakat yang bermukim di daerah perbatasan tersebut. Pemkab Rohil sendiri merespon keinginan masyarakat itu dengan segera menuntaskannya. “Kita komitmen untuk membangun Kabupaten Rohil lebih baik dengan mencurahkan segenap tenaga, demi kesejahteraan masyarakat terutama yang bermukim di daerah perbatasan. Maka persoalan ini harus tuntas, agar tidak lagi menimbulkan konflik ,” ungkapnya. Diberitakan sebelumnya, bahwa kesepakatan penetapan

tapal batas Pemerintah Provinsi Riau dengan Pemerintah Sumatera Utara telah dilakukan di Gedung Direktorat Jenderal, Pemerintahan Umum (Ditjend PUM), Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri). Kesepakatan itu turut dihadiri kepala daerah masing-masing. Dari pertemuan menghasilkan kesepakatan, patok batas kedua daerah kembali sesuai

0767-24287

KANTOR DPRD ROHIL

0767-24567

AMBULANCE

0767-21040

PEMADAM KEBAKARAN

0767-21130

RSUD BAGANSIAPIAPI

0767-21731

POLSEK BANGKO

0767-21110

KANTOR CAMAT BANGKO

0767-21010

KANTOR DISKES

0767-21710

KANTOR DISDIK

0767-23277

BAWASDA

0767-24960

BAPPEDA

0767-24918

PLN BAGANSIAPIAPI

0767-21280

HOTEL BAGAN

0767-21888

HOTEL KADES

0767-23138

lapangan menggunakan titik kordinat 01 derajat 27 menit 05,6 detik Lintang Utara (LU) dan 100 derajat 20 menit 12,6 detik Bujur Timur (BT). “Peninjauan kedua dijadwalkan, April mendatang, sekaligus menetapkan kembali pilar sesuai dengan kordinat berdasarkan musyawarah mufakat yang menetapkan kembali SK Mendagri No. 185.5.980 tersebut. *

Akhir Maret, Musrenbang Rohil Digelar BAGANSIAPIAPI - Sesuai rencana, Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) tingkat Kabupaten Rohil dilaksanakan akhir Maret mendatang. Pelaksanaannya akan dipusatkan di kota Bagansiapiapi. Demikian disampaikan Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kabupaten Rohil, M Job Kurniawan, kepada Metro Riau, Minggu (4/03), di Bagansiapiapi. “Direncanakan minggu keempat bulan Maret ini, kita melaksanakan musrenbang tingkat kabupaten. Pelaksanannya itu nanti bakal dihadiri oleh semua kecamatan bersama

perangkatnya dan satuan kerja (satker) yang berada di daerah ini,” ujar Job. Menurutnya, pelaksanaan musrenbang itu bakal mengagendakan pembahasan yang telah menjadi isu sentral pembangunan di wilayah Kabupaten Rohil. Sejumlah isu sentral yang bakal dibahas tersebut, diantaranya pelaksanaan pembangunan bidang infrastruktur, pelayanan bidang pendidikan dan kesehatan serta ekonomi masyarakat. Khusus bidang infrastruktur, seperti jalan dan jembatan. Sejumlah isu sentral pembangunan tersebut setidaknya

bakal diusung oleh semua kecamatan. Usulan skala prioritas yang bakal disampaikan oleh semua kecamatan, adalah soal jalan. Baik jalan tembus yang menghubungkan antar kecamatan maupun kepenghuluan. Termasuk peningkatan semua jalan. Apalagi, beberapa ruas jalan terpenting di semua kecamatan sedang mengalami kerusakan dan perlu untuk segera dibenahi dan ditingkatkan. Dengan tersedianya jalan tersebut, setidaknya telah membuat daerah-daerah di wilayah Kabupaten Rohil menjadi lebih terbuka dan siap untuk berkembang. (najib)

Goro massal itu turut dihadiri Lurah Bagan Barat, Julianda, dan Sekretaris MPC PP Rohil, Jaka Abdillah, bersama sejumlah tokoh masyarakat dan pemuda setempat. Kerja keras

ratusan warga itu memang tak sia-sia, karena baru beberapa jam berlangsungnya goro, air yang sebelumnya menggenangi lebih kurang 100 meter dengan ketinggian 20 centimeter di badan jalan Utama, tepatnya di depan Puskesmas Bagan Barat berangsur surut. Lurah Bagan Barat memuji kepedulian masyarakatnya yang bahu membahu secara terpadu menggelar kegiatan ini, apalagi tanpa terlebih dahulu mengandalkan bantuan dana dari pemerintah. Ia memberi apresiasi terhadap warganya yang memiliki kepedulian yang tinggi. “Digagasnya kegiatan ini sangat bermanfaat bagi warga itu sendiri serta para pengguna jalan yang menghubungkan pelabuhan dengan kota Bagansiapiapai, atau sebaliknya. Karena selama ini ruas jalan Utama ini selalu menjadi kawasan langganan banjir, setiap kali musim hujan. Disebabkan kurang berfungsinya drainase,” ungkap Julianda, kepada

Metro Riau, disela kegiatan. Disebutnya, goro yang bertujuan untuk membersihkan drainase di sepanjang jalan Utama serta langkah mengatasi banjir dan menormalisasi debet air itu tak lain langkah tepat yang bermanfaat. “Kita harapkan agar Pemkab Rokan Hilir, melalui dinas terkait, dapat mendukung langkah normalisasi ini, mulai dari jalan Utama hingga pelabuhan berkisar 1,5 kilometer,” lanjutnya. Sementara itu, Sekertaris MPC Rohil, Jaka Abdillah menambahkan, goro massal ini memiliki nilai yang tak terhingga. Salah satunya, membangkitkan kembali nilai luhur bergotong royong yang akhirakhir ini mulai kurang. “Kita harap kegiatan ini dapat dipertahankan terus. Jika perlu dilakukan secara berkala. Sebab, kegiatan ini membantu salah satu program Pemkab Rohil dalam upaya mengatasi banjir,” ucapnya.

POTRET PEMBANGUNAN RATUSAN warga Kelurahan R Bagan Barat, terdiri dari 7 RT dan 2 RW, menggelar gotong royong (goro) massal di sepanjang jalan Utama menuju pelabuhan Bagansiapiapi, Min-

ggu (4/03). Ini dilakukan warga untuk memperlancar arus drainase yang tidak berfungsi dengan baik, dimana kawasan ini selalu menjadi langganan banjir bila hujan tiba.

0761-6989999

KANTOR BUPATI ROHIL

dengan titik P.153 segmen, batas antara kabupaten Rohil, Riau dengan kabupaten Labusel, Sumut, berpedoman pada SK Mendagri No.185.5.980 tertanggal 23 November 1984, tentang garis batas wilayah antara Dati II Bengkalis di provinsi Dati I Riau dengan Kabupaten Dati II Labuhan Batu di provinsi Dati I Sumut. Selain itu, pelacakan di

RATUSAN warga Kelurahan Bagan Barat menggelar goro massal. Kegiatan ini guna mengatasi banjir yang terus melanda jalan Utama menuju Pelabuhan Bagansiapiapi, bila setiap kali musim hujan tiba. (najib)

(najib)


18

INDRAGIRI HULU

METRO RIAU

Bersama Berjuang Membangun Negeri

SENIN, 5 Maret 2012

Advertorial Publikasi Pembangunan Kabupaten Indragiri Hulu

Narasinga Cup II Berakhir

Bupati: Persiapkan Bibit untuk Porda Penulis: Dasmun, Rengat

RENGAT - Bupati Indragiri Hulu (Inhu) Yopi Arianto SE, menutup pertandingan sepakbola Narasinga Cup II yang berakhir, Sabtu (3/3) di lapangan sepakbola Kota Lama Kecamatan Rengat Barat. Turnamen yang sudah berlangsung lebih kurang satu bulan itu diikuti 64 klub dari Kabupaten Inhu, Kuansing dan Pelalawan.

BUPATI INHU, Yopi Arianto didampingi Kadisporabusata Inhu, Ir H Ardhani memegang salah satu piala yang akan diserahkan kepada atlet. (dasmun)

“Terimakasih kepada para peserta atas sportivitas dalam mengikuti pertandingan selama sebulan ini. Diharapkan para peserta yang telah meraih juara, jangan berbangga dahulu karena dalam mencapai kesuksesan bukan hanya sampai di sini, akan tetapi haruslah terus berlatih demi mewujudkan apa yang kita inginkan,� kata Yopi. Ia meminta peserta yang belum berhasil agar dapat terus berlatih lebih baik lagi, karena kekalahan merupakan kunci keberhasilan yang tertunda. Panitia pelaksana diharapkan, agar terus berkelanjutan, karena selain untuk menghibur warga, diharapkan kegiatan ini mampu menjadi sarana bagi masyarakat untuk menyalurkan potensi-potensi yang ada. “Dengan adanya turnamen ini, kita akan dapat mencari bibit-bibit pemain yang akan kita persiapkan untuk menghadapi Porda mendatang. Mohon doa dan dukungannya

untuk menyukseskan Porda Riau pada 2013,� ungkap Yopi. Pada April 2012, katanya, DPD Partai Golkar Kabupaten Inhu akan menyelenggarkan turnamen sepakbola yang dipusatkan di Kecamatan Rengat Barat. Partai Golkar akan menyiapkan berbagai hadiah, diantaranya satu unit sepeda motor bagi para penonton. Para penonton sepakbola akan diberi satu kupon hadiah dalam setiap pertandingan. Penutupan turnamen ini juga dihadiri Kepala Dinas Pemuda, Olahraga, Budaya dan Pariwisata (Disporabudsata) Inhu Ir H Ardhani MT, Kabag Humas Setdakab Inhu Jawalter MPd, pengurus PSSI Inhu Virgo Ringo, Pimpinan Golkar Kecamatan Rengat Barat M Ridwan, Kades Kotalama Idyatusalihin SH, serta sejumlah kepala desa dan ketua Badan Permusyawaratan Desa (BPD) se-Kecamatan Rengat Barat.

Ketua pelaksana turnamen Edi Muzakir yang didampingi Raja Zalhamedi AMa, mengatakan, pertandingan sepak bola ini sudah dimulai sejak 27 Januari 2012 dan berakhir pada 3 Februari 2012, dengan memperebutkan hadiah sebesar Rp10 juta untuk Juara I, Rp7 juta untuk Juara II dan Rp5 juta untuk Juara III serta Rp3 juta untuk Juara IV. “Turnamen sepakbola ini merupakan salah satu kegiatan dalam rangka memperingati HUT I Desa Kota Lama Kecamatan Rengat Barat,� katanya. Pada turnamen itu, klub asal Rengat di bawah asuhan Hermanto (Akuang) berhasil menjadi Juara I, setelah di final mengalahkan klub Perkasa di bawah asuhan PT Tunggal Perkasa Plantations (TPP) dengan skor 4-1. Juara III diraih klub Kembang Harum Kecamatan Pasir Penyu dan Juara IV klub Kampung Pulau Kecamatan Rengat. *

POTRETPEMBANGUNAN

FPMI Nilai Tuduhan Ilog tak Mendasar TUDUHAN pelaku illegal logging (Ilog) kepada pengusaha asal Rengat, Mastur alias Asun oleh Dinas Kehutanan (Dishut) Riau, dinilai Forum Peduli Masyarakat Inhu (FPMI), tidak memiliki dasar kuat. Tuduhan yang sudah dilontarkan harus ditinjau ulang demi terealisasinya pembangunan lahan perkebunan yang diharapkan masyarakat Desa Pulaujumat Kecamatan Kuala Cenaku. “Sejauh ini Mastur dikenal sebagai pengusaha peduli lingkungan, dan bahkan pada 2010, Asun mendapatkan penghargaan dari

Pemprov Riau sebagai pengusaha peduli lingkungan dengan sukses menanam pohon Jabun di lokasi lahan kosong,� kata FPMI) Arief Magribi, Minggu (4/3) di Rengat. Katanya, tim Dishut Riau yang turun ke Inhu hendaknya tidak diskriminasi atas kasus yang masih dalam proses penyelidikan dan penyidikan. “Jika secara terang-terangan tim tidak berpihak kepada kepentingan tertentu, maka seluruh perusahaan perkebunan di Inhu yang tidak memiliki Hak Guna Usaha (HGU) berpotensi dituduh sebagai pelaku

Ilog. Dalam kasus Acun ini, diharapkan Pemkab Inhu tidak tinggal diam,� ungkap Arief. Berdasarkan informasi, katanya, di Pulau Jumat Kecamatan Kuala Cenaku, saat ini masyarakat memiliki 4 Kelompok Tani dan berharap penuh lahan milik kelompok tani itu bisa mendapatkan investor lokal yang membangunakn kebunnya. “Masyarakat yang tergabung dalam kelompok tani sudah resah atas tuduhan lahan kelompok tani sebagai lokasi Ilog. Jika masalah ini tidak diselesai-

kan pemerintah daerah maka masyarakat yang tergabung didalam kelompok tani akan menyampaikan tuntutan kepada DPRD Inhu serta akan melakukan aksi demo,� jelas Arief. Sepengetahunnya, yang dimaksud pelaku Ilog adalah pelaku yang sudah melakukan penebangan kayu hutan yang diolah kemudian dijual belikan di pasaran tanpa dilengkapi dokumen resmi. “Secara tegas masyarakat membantah kalau di Kecamatan Kuala Cenaku, tentunya di atas lahan kelompok tani dijadikan sebagai lokasi

Ilog. Jika lahan masyarakat dikelola dan ditanami kelapa sawit dikategorikan sebagai Ilog maka harapan masyarakat untuk mendapatkan kebun sebagai upaya peningkatan ekonomi bisa punah. “Saat ini lebih kurang 1.600 Ha lahan di seberang Rengat, tepatnya di Kampungpulau Sebrang sedang terbengkalai dan saat ini berstatus lahan K2i akan dikelola secara perorangan oleh masyarakat. “Kami menduga ada upaya mengkrimninalisasikan pengusaha lokal,� tambah Arief.(zulpen)

PENGHULU

PDMA Dapat Bantuan Rp14,7 M KALAU tidak ada aral melintang, tahun 2012 Kabupaten Inhu mendapatkan kucuran dana segar dari Pemerintah Pusat yang bersumber dari APBN Rp14,7 miliar untuk peningkatan pelayanan Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirtaindra Rengat. Direktur PADM Tirtaindra-Rengat Ir Ahmad Hafiz, kepada Metro Riau, Minggu (4/3), mengatakan, bantuan itu merupakan hasil lobi yang dilakukan Bupati Inhu dengan kementerian di Jakarta. “Bantuan yang akan diterima PDAM Tirtaindra nantinya untuk penambahan lokasi pengolahan air di 4 titik, yakni di Kecamatan Lubukbatu Jaya, Batanggansal, Seberida-Belilas serta penambahan jaringan di Kecamatan Rengatbarat,� kata Ahmad. Bantuan yang diterima untuk masing-masing kecamatan, katanya, tentu berbeda, seperti pembangunan jaringan baru Rp3,7 miliar dengan kapasitas 10 liter per detik. Sedangkan peningkatan jaringan bantuannya berkisar Rp2,5 miliar. Pada tahun 2013, juga akan dilakukan pembukaan jaringan baru di Kecamatan kelayang, Peranap dan Rakitkulim. “Air PDAM Tirtaindra tentunya lebih berkualitas dari air tanah,� ungkap Ahmad. Saat ini, katanya, PDAM sedang meningkatkan pelayanan dengan mengedepankan kuantitas, kualitas dan kontiniu (3K). “Program 3K sudah diterapkan sudah sejak lama. Untuk pelanggan PDAM yang komplain atas pelayanan bisa menghubungi langsung kantor pusat di nomor 0769-21360. Pelanggan yang menyampaikan keluhan atas pelayanan, hendaknya menjelaskan identitas diri, alamat serta nomor rekening pelanggan. Keluhan yang tidak disertai alamat lengkap tidak dilayani,� jelas Ahmad. (zulpen)

CAKAP

Konfercab PGRI Gagal Pilih Ketua KONFERENSI Cabang (Konfercab), Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Kabupaten Inhu pada Sabtu (3/3) di Gedung Dangpurnama Rengat, gagal memilih ketua dan kepengurusan. Kepengurusan masih dipegang pimpinan rapat pleno yang merupakan pengurus PGRI Riau. Hingga penundaan pemilihan ketua dalam Konfercab, pimpinan sidang belum menetapkan jadwal pelaksanaan pemilihan ulang pengurus PGRI Inhu 2011-2016. Pasalnya, pengusulan nama Drs Adrimis yang juga Kepala SMPN 1 Rengat sebagai calon ketua nomor urut 9, diganjal oleh pimpinan rapat pleno dari pengurus PGRI Provinsi Riau. Awalnya, pelaksanaan konfercab PGRI Inhu sudah menyepakati dua agenda, yakni pengesahan program untuk periode 2011-2016 mendatang dan diterimanya pertanggung jawaban pengurus PGRI Inhu periode sebelumnya. Kemudian terjadi pencoretan nama calon yang diusulkan mulai dari nomor urut 1-8, mulai terjadi gejolak. Saat nama calon urutan ke-9 yang diusulkan 14 pengurus ranting PGRI kecamatan ditolak pimpinan sidang pleno, maka terjadi debat pendapat antara pimpinan sidang dengan peserta konferensi. Ketua pelaksana Konfercab PGRI Inhu Masrian Ali SE Spd, ketika dikonfirmasi, mengatakan, memasuki pemilihan pengurus PGRI yang terdiri dari Ketua, Wakil Ketua dan Sekretaris, disepakati sejumlah 48 peserta yang terdaftar dilakukan seleksi secara terbuka. Sehingga dari peserta yang mempunyai hak, berdasarkan abjad dilakukan seleksi yang mengacu kepada AD/ART PGRI. “Namun pengurus PGRI Riau menolak usulan nama Drs Adrimis dengan menyatakan tidak memenuhi persyaratan, yakni tidak pernah menjadi pengurus PGRI baik satu tingkat maupun dua tingkat di bawahnya. Bahkan ada dua pengurus kecamatan yang juga menolak Drs Adrimis dicalonkan jadi ketua,� jelasnya. (zulpen)

PERSADA BUNDA

MENERIMA MAHASISWA BARU PROGRAM D III & STRATA 1 (S1) ASM (AKADEMI SEKRETARI & MANAJEMEN

STISIP (SEKOLAH TINGGI ILMU SOSIAL & ILMU POLITIK)

SK.MENDIKBUD RI No. 250/DIK/KEP/1992 Terakreditasi : SK. NO : 017/BAH-PT/AK-II/DIPL-III/X/2002 Jurusan: 1. Sekretaris Eksekutif (D3) 2. Manajemen Administrasi Perkantoran Modern (D3)

SK.MENDIKNAS RI No.173/D/0/2000 Terakreditasi : SK. NO : 014/BAH-PT/AK-IV/S1/VIII/2002 Jurusan : 1. Admintrasi Negara (S1) 2. Administrasi Niaga (S1) 3. Ilmu Komunikasi (S1)

ABA (AKADEMI BAHASA ASING)

Terakreditasi : SK.No.027/BAN-PT/AK-XII/S1/XI/2009 Jurusan : 1. Ilmu Hukum (S1) 2. Hukum Bisnis (S1) 3. Hukum Udara (S1)

SK.MENDIKBUD RI No. 62/D/1998 Terakreditasi : SK. NO : 017/BAH-PT/AK-II/DIPL-III/X/2002 Jurusan : 1. Bahasa Inggris (D3)

STIE (SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI) SK.MENDIKNAS RI No. 62/D/1998 Terakreditasi : SK. NO : 014/BAH-PT/AK-IV/S1/VIII/2002 Jurusan : 1. Manajemen (S1) 2. Manajemen Pemasaran (D3) 3. Akuntansi (D3)

STIH (SEKOLAH TINGGI ILMU HUKUM)

SYARAT PENDAFTARAN 1. Berijazah SMU/SMK/MAN atau sederajat 2. Pria/Wanita yang sehat jasmani dan Rohani 3. mengisi Formulir Pendaftaran 4. Foto Copy Ijazah/STTB atau sederajat, di legalisir (3 lbr) 5. Foto Copy NEM/Nilai, dilegalisir (3lbr) 6. Pas Foto 3 x 4 = 4 lbr 7. Membayar Uang Pendaftaran Rp. 250.000,8. Mengikuti Ujian Saringan Masuk

STAI (SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM)

Kampus : Jl. Diponegoro No. 42 Pekanbaru - 28116 DK. DIRJEN PENDIDIKAN ISLAM No.DJ.1/495/2007 Telp. (0761) 23181 Fax. (0761) 40218 Jurusan : 1. Pemikiran Islam (S1) Cell : 0812 755 3848 / 0761-7082525 2. Ekonomi Islam 3. Perbankan Syriah Home Page : http://www.persadabunda.or.id

Ketua Yayasan H. HAZNIL ZAINAL, SE, MM

STIBA (SEKOLAH TINGGI ILMU BAHASA ASING)

Dewan Pembina Prof. Drs. H. ZAINAL ZEIN

Sekretaris DIDI. Y. FIKRI, SE

SK.MENDIKNAS RI No. 62/D/0/2004 Jurusan : 1. Bahasa dan Sastra Inggris (S1)

$" DUMAI EXPRESS

*>*6*6 34*6 -*6 *6//*6*6

.9,*>*3*6 %:*0* 6-* -.6/*6 8*3.; 34*6 ,.8*; ;.8*;

Moslem Centre

PALAPA HOTEL DUMAI

MULTAZAM

member of Metro Riau

TV KABEL 51 CHANNEL Menyediakan Produk Unggulan & berkualitas: ? <3< +<3< :4*5 .95<;< ? 4 !<9 *6 *:.; ? & *:>1- <97;;*4 ? <:*6* <:415 <:415*0 ? 14+*+ *2*4*0 6.3* ,,.:791: :4*51 ? #.9;* 97-<3 *166>*

Head Office : Jl Baru No. 72 Dumai – Riau, Telp ( 0765 ) 38589

$.58*;

34*6 6-*

Harga Kamar Mulai

" & #

Rp. 98.000/net • Fasilitas TV 21 Inci • Spring Bed

Melengkapi Sarana Ibadah Anda Menyediakan: 2 )%) / , ( % ( %

((#, # " 1 1#%+# #( & # ." #1 + / " & "#+ -& , && 2 ., ( .,&#' / , ( % ( %

)0.,#( (# *)1 2 +' ' ' ' #& & ( (! 2 +& (!% * ( $# (#- %# & %# 2 ,)+# , ,& '# #(0 % / (!# , #" $ " ( % # )*# +), (, Discount 20 %

# VIP ROOM Rp. 188.000,-nett # SUPERIOR ROOM Rp. 168.000,-nett # DELUXE ROOM Rp. 148.000,-nett 80 # STANDART ROOM Rp. 108.000,-nett 60 # EKONOMI ROOM Rp. 98.000,-nett “Hadir dir d d dengan M Management & W Wajah j hB Bar Baru, Datang dan Rasakan Bedanya�

Juga Melayani Grosir & Eceran Hubungi:

Moslem Centre MULTAZAM Jl Jend. Sudirman No 232 Dumai Telp: 0765-38470

VIP ROOM

DELUXE ROOM

#% $ #( " # $

'

Dunia di jari

anda

klik...kami di....

/// " &&)+# . )' menyajikan informasi dari bumi lancang kuning

8*+14* 379*6 *6-* ;1-*3 -1*6;*9 *;*< ;.94*5+*; 0<+ *6;79 METRO RIAU .9=*314*6 <5*1


MAKLUMAT

Banyak Manfaat Miliki e-KTP S T ini pemerintah pusat tengah SAAT melaksanakan program e-KTP. Prom ggram ini nantinya masing-masing warga hanya akan memiliki satu KTP. w SSebelumnya hal ini dapat memiliki bbanyak KTP karena proses dan penggendalian yang longgar yang memungkinkan terjadinya KTP ganda. m Untuk itu e-KTP merupakan identitaas tunggal, maka Saya himbau warga aagar tidak meremehkan program ini, H Sukarmis kkarena manfaatnya banyak. Segala uurusan nantinya akan menggunakan e-KTP. Bayangkan susahnya kalau Kuansing tak punya e-KTP hendak bepergian keluar daerah. Orang akan bertanya, dan jika tak punya kan muncul permasalahan. Apalagi saat ini, pembuatan e-KTP yang dilaksanakan secara nasional itu masih gratis. Nanti kalau warga tak ikut program nasional ini akan rugi. Rugi tak punya e-KTP juga rugi biaya, karena untuk membuatnya memerlukan dana tambahan lagi. Agar warga tidak menyia-nyiakan program ini, kedepan sett iap bantuan yang diberikan kepada warga dalam bidang apa saja, ekonomi rakyat seperti bantuan bibit karet dan sawit harus memiliki e-KTP. Begitu juga bagi yang hendak memasukkan akanya menjadi siswa, orang tuanya juga harus memiliki e-KTP. Ini sebagai bentuk upaya Kita agar semua warga punya e-KTP nantinya. Karena itu sekali lagi Saya menghimbau warga agar tidak menyia-nyiakan program ini. Begitu juga perangkat mulai dari kabupaten, kecamatan hingga desa dan sesama warga untuk saling mengingatkan untuk mengikuti program ini. (idi susianto)

KUANTAN SINGINGI

19

B e r s a t u N a g o r i M a j u METRO RIAU SENIN,

Advertorial Publikasi Pembangunan Kabupaten Kuansing

5 Maret 2012

PENGHULU

Raih WTP Butuh Dukungan Semua Pihak TELUKKUANTAN - Tekad Pemkab Kuansing untuk mendapatkan opini wajar tanpa pengeculian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI harus mendapat dukungan semua pihak. Upaya ini bertujuan mewujudkan pemerintahan bersih dan bertanggungjawab. Ini disampaikan Sekda Kuansing Drs H Muharman MPd, beberapa waktu lalu saat memberikan arahan sempena masuknya tahun baru 2012 di lapangan upacara Kompleks Pemda Kuansing. “Gerakan ini telah dilakukan melalui penyematan Pin menuju WTP untuk pejabat eselon II dan III di lingkungan Pemkab Kuansing pada acara peringatan Sumpah Pemuda 28 Oktober 2011 lalu,” ingat Muharman. Penyematan dan penggunaan Pin menuju WTP ujarnya, bertujuan untuk menjadi pengingat bagi komitmen semua fihak terutama jajaran Pemkab Kuansing untuk mendapatkan opini WTP yang merupakan tingkatan tertnggi dari beberapa tingkatan opini audit atas laporan keuangan pemerintah daerah dari BPK RI. Berdasarkan hasil pemeriksaan BPK pada tahun-tahu sebelumnya ujar Sekda Muharman, kabupaten Kuansing telah berhasil memperoleh opini wajar dengan pengecualian. “Untuk itu Saya berharap, 2012 sama-sama bertekad opini yang diberikan BPK RI terhadap laporan keuangan daerah Kuansing, adanya peningkatan menjadi WTP,” pungkasnya. (imr)

Satpol PP Tertibkan Siswa di Warnet TELUKKUANTAN - Upaya menertibkan pelajar mulai dari SD hingga SLTA yang berada di Warnet saat jam belajar membutuhkan dukungam semua pihak, baik dari sekolah, orang tua, pengusaha warnet maupun siswa sendiri. Ini dikatakan Kakan Satpol PP Kuansing, Erdiansyah SSos saat ditanya soal tindak lanjut razia Warnet beberapa waktu lalu di ruang kerjanya, Jumat pekan lalu. “Saat personil Satpol PP melakukan razia ke Warnet beberapa bulan lalu, memang ditemukan ada siswa yang di Warnet, saat itu Kita data lalu dikembalikan ke pihak sekolah,” ujarnya. Menindaklanjuti hasil razia tersebut, dalam waktu dekat akan melakukan sejumlah langkah seperti mengirim surat kepada pengusaha Warnet dan Kepsek. Kepada pengelola Warnet diimbau agar tidak menerima siswa pada saat jam belajar berlangsung. “Kalau meminta pengelola warnet menutup usaha mereka sebelum jam belajar usai tentu saja tidak bijak, karena mereka mengelola usaha untuk kehidupan sehar-hari,” katanya. Pihak Kepsek, tambahnya, agar memantau siswa di Warnet agar tidak ada lagi berkeliaran saat jam belajar. “Ini tentu saja tidak hanya untuk pengelola Warnet dan Kepsek saja, namun yang penting juga orang tua dan masyarakat,” ujarnya. Begitu juga dengan siswa dan siswi sendiri sebutnya, juga harus menyadari bahwa keberadaan mereka dalam menuntut ilmu pengetahuan merupakan salah satu bentuk dari usaha untuk memantapkan kehidupan yang lebih baik dan masa depan yang cerah dimasa yang akan datang. Kalau para siswa menyianyiakan kesempatan belajar dengan baik, tentu saja dapat mengancam masa depan mereka sendiri. (idi susianto)

HADIRI MUSRENBANG - Bupati H Sukarmis bersama Camat Logas Tanah Darat, Drs Muradi duduk bersama saat pembukaan Musrenbang, pekan lalu. Bupati juga mengharapkan agar masyarakat dapat memberikan aspirasi pada acara tersebut. (idi susianto)

Pungli Marak di Jalan Lintas

Wah, Para Sopir Ditagih Rp100 Ribu

Penulis: Idi Susianto, Telukkuantan

TELUKKUANTANN - Adanya pungutan liar (Pungli) di beberapa ruas jalan provinsi sudah terjadi sejak sebulan terakhir. Para sopir mobil kampas pengangkut sayur mayur dari Sumatera Barat ke Rengat maupun Tembilahan ditagih Rp100 ribu. Aksi ini ternyata pihak Polsek sudah mengetahui. Ini diungkapkan Ketua Bintang Jalur Kuansing (BJK), Yasdi Asri disapa Pak Datuk, kepada Metro Riau, Ahad kemarin di Taluk Kuantan. Asri menyebut bahwa ini hasil survei yang dilakukan lembaganya bergerak di bidang pemantauan dan pengawasan angkutan Sembako, sejak dua bulan terakhir. Ia menceritakan adanya Pungli ini tak terlepas kondisi jalan yang rusak ditempat itu sehingga saat kendaraan memperlambat laju kendaraan. “Nah, saat itulah oknum-ok-

num ini memanfaatkan peluang tersebut. Karena itu selain meminta Polisi menertibkannya juga meminta pemerintah memperbaik ruas jalan yang rusak agar tidak ada kesempatan untuk kegiatan Pungli. “Ini serupa pernah terjadi Cerenti, namun melalui pendekatan dengan tokoh-tokoh setempat hal tersebut tidak lagi. Di Simpang Kelayang juga terjadi, namun sopir tak mempermasalahkannya karena nilainya masih dapat dijangkau, dan sopir juga merasa terbantu

karena ada panduan bagi sopir saat melewati jalan rusak dari pemuda setempat,” ujarnya. Capai Rp100 Ribu Karena jumlah pungutan terlalu besar, ujarnya, tentu saja sopir merasa keberatan, apalagi rute ini dilalui setiap hari untuk mengantarkan sayur-mayur dan sembako lainnya menuju Tembilahan, Rengat, Belilias dan daerah-daerah Kuansing. Kalau Pungli tidak dilayani ujarnya, waktu tempat ke tujuan akan lama dan sayur-mayur bisa rusak. Karena itu sebagian sopir menganggap ini sudah pemerasan. Jumlah uang yang diminta kepada sopir minimal Rp50 ribu hingga Rp100 ribu. “Biasanya mula-mula minta Rp100 ribu lalu akhirnya Rp50 ribu, jumlah ini cukup besar bagi pedagang,” ujarnya. Atas keluhan sopir ini,

pihaknya mencoba melaporkan ke pihak berwajib agar segera ditangani. “Pada 21 Februari lalu, mereka turun langsung ke lapangan untuk mencegah terjadinya aksi Pungli ini. Saat itu mereka sempat melakukan penahanan terhadap pelaku Pungli dan berr hasil menahan satu unit sepeda motor dan menyerahkan ke Polsek setempat,” akunya, menambahkan juga membuat laporan berita acara ke pihak kepolisian. Sayangnya, kata Asri, aksi Pungli ini masih tetap berlangsung. Kalau dulu dilakukan siang hari, kini malah terjadi pada malam hari mulai pukul 24.00 sampai subuh. “Aksi pungli ini sangat dekat dengan kantor Polsek Pangean. Sebaiknya, semua pihak ikut bersama-sama mengatasi hal ini. Jangan biarkan rakyat mencari jalan sendiri,

sehingga berdampak main hakim sepihak,” ungkap Datuk. Polsek Kurang Personil Terkait laporan tersebut, pihaknya juga mengaku sudah menghubungi pihak Kapolsek Pangean, AKP Supriyono. Namun hingga kini laporan tersebut belum diproses. “Saya sudah beberapa kali menghubungi Kapolsek, tapi jawabannya mereka belum bisa melakukan tindakan karena keterbatasan personil,” ungkapnya. Menanggapi ini, Kapolsek Pangean, AKP Supriyono secara terpisah saat dihubungi melalui ponselnya membenarkan itu terjadi. “Kita sudah berkoordinasi dengan Kapolres, dan dalam waktu dekat, bersama dengan pihak Polres akan melakukan tindakan,” ujarnya, namun waktu yang belum diketahui.*

POTRET PEMBANGUNAN

Pengelola Aset akan Diberdayakan TELUKKUANTAN - Aset daerah, baik aset tetap maupun aset tidak tetap, maka keberadaan di masing-masing Satker tersebut akan diberdayakan segera. Ini dikatakan Kabag Keuangan Setda, Musli Haryandi SE di ruang kerjanya, beberapa waktu lalu. 5. “Setiap tahun masing-masing Satker akan melakukan pengeluaran dana untuk pengadaan barang dan jasa yang menjadi dasar penambahan aset di masing-masing Satker, makanya ini harus diberdayakan secara maksimal,” terangnya. Untuk itu dirinya menghimbau masing-masing pengurus barang untuk mendata setiap tahunnya enambahan setiap asset setiap tahun anggaran, dengan dmeikian jumlaha sset yang ada terdata dengan sistematis. “Ini dapat dilihat pada DPA (dokumen pelaksanaan anggaran) bahwa pengadaan barang dan jasa di suatu tahun anggaran,” ujarnya. Dirinya yakin dengan memberdayakan pengurus barang, penataan aset akan berjalan dengan baik, sehingga setiap ada audit dari BPK RI tidak lagi ada kesulitan melakukan invetarisasi aset. Untuk itu peningkatan kualitas personil yang ditunjuk menjadi pengurus barang sebutnya akan dilakukan melalui pelatihan dan pembinaan secara terus menerus. “Maka setiap pengurus barang akan ditingkatkan kemampuan mereka setiap tahunnya,” ujarnya. (idi susianto)

MUSRENBANG BENAI - Wabup Drs H Zulkifli MSi menyalami sejumlah pejabat dan Camat Benai Andika usai pembukaan Musrenbang di kecamatan ini, pekan lalu.

SEKOLAH TEREDAM - Salah satu SD yang terendam akibat banjir bandang yang terjadi di Desa Mudik Ulo, Kecamatan Hulu Kuantan, Kamis dini hari kemarin. (idi susianto)

Gesa e-KTP, Pemerintah Cerenti Keliling Desa TELUK KUANTAN - Pemerintah Kecamatan Cerenti turun langsung ke desa-desa guna menghimbau masyarakat supaya mendatangi kantor camat untuk proses perekaman data, pada Kamis-Jumat kemarin. Aksi ini sebagai bentuk kepedulian pemerintah dalam mensosialisasikan kartu tanda penduduk elektronik (e-KTP) di Cerenti. Ini diakui Camat Cerenti,

Drs Martono kepada Metro Riau, Ahad kemarin. “Kami ingin perekaman e-KTP agar berjalan cepat di Cerenti. Karena sebagaimana arahan pimpinan, dan kita juga menghimbau masyarakat untuk kembali beramai-ramai mendatangi kantor camat untuk mensukseskan program ini,” ujarnya. Menurut Martono, tujuan pihaknya turun langsung ke desa-dea adalah guna men-

gajak kembali masyarakat yang wajib KTP untuk segera melakukan perekaman data. Baik itu masyarakat yang sudah dapat undangan tertulis, maupun masyarakat yang belum mendapat undangan. “Karena tidak beberapa lama lagi kan, program ini akan berakhir. Makanya kita tidak ingin masih ada masyarakat kita yang tidak terdata, sebab nanti kalau tidak terdata, yang rugi

masyarakat itu sendiri,” ujarnya. Langkah ini dilakukan untuk memberitahukan kapada masyarakat untuk melakukan perekaman KTP, pihaknya yakin setelah mendengar himbauan ini secara langsung masyarakat akan banyak yang datang ke kantor camat. Disamping itu, lanjut Martono, pihaknya juga melakukan himbauan di mesjid-mesjid, mushollah dan panggilan secara

tertulis. Selain itu, pihaknya berharap kepada Pemkab melalui Dinas Dukcapil hendaknya dapat segera memperbaiki salah satu peralatan e-KTP yang rusak. Melalui brosur atau famff let, pihaknya juga menyebarluasan kepada masyarakat. “Ya, tujuannya adalah untuk menghimbau masyarakat agar melakukan perekaman data,” ujarnya kembali. (idi susianto)


20 METRO RIAU

KEPULAUAN MERANTI

Bersama Berjuang Membangun Negeri

SENIN, 5 Maret 2012

Advertorial Publikasi Pembangunan Kabupaten Kepulauan Meranti

WABUP KEPULAUAN MERANTI, H Masrul Kasmy, menyerahkan bantuan sekolah dari Kementerian Agama Riau, disaksikan oleh Anggota DPR RI, H Wan Abu Bakar, Kakanwil Kamenag Riau, Drs H Asyari Nur SH MM, Minggu (4/03), di Semukut Pulau Merbau. (susanto)

Bupati: Pembangunan harus Sesuai Bestek SELATPANJANG - Setiap realisasi pembangunan proyek fisik di Kabupaten Kepulauan Meranti harus mampu bertahan, dalam jangka waktu yang lama. Untuk menciptakan ketahanan fasilitas fisik tersebut, para rekanan proyek pembangunan mesti melaksanakan pekerjaan sesuai bestek yang telah ditetapkan. Penegasan itu diungkapkan Bupati Kepulauan Meranti, Drs Irwan Nasir MSi, dalam beberapa kali kesempatannya meninjau sejumlah pekerjaan proyek fisik tahun 2011 di daerah ini. Bupati menegaskan, Pemkab tidak ingin nantinya disalahkan oleh masyarakat atas rendahnya kualitas fisik proyek

yang dikerjakan oleh rekanan. “Hal ini harus menjadi perhatian seluruh rekanan di Kabupaten Kepulauan Meranti. Kami tidak akan menerima pengerjaan proyek rekanan yang dinilai sudah keluar dari ketentuan bestek yang sudah ditetapkan. Jangan nanti penyesalan masyarakat

“KAMI tidak akan menerima pengerjaan proyek rekanan yang dinilai sudah keluar dari ketentuan bestek yang sudah ditetapkan.”

muncul karena rendahnya kualitas proyek yang dikerjakan rekanan,” ingat Irwan. Dikatakan Bupati, bila pengerjaan proyek fisik itu sudah dilaksanakan sesuai dengan bestek yang ditetapkan, maka diyakini proyek tersebut sudah berjalan optimal dan tidak menjadi masalah pada tahun berikutnya. “Paling tidak pembangunan proyek fisik itu baru akan dibenahi lagi dalam waktu jangka panjang, tidak setiap tahun ditambal sulam. Karena kalau pengerjaan proyek itu memang dikerjakan sesuai bestek, maka setidaknya baru akan dibenahi lagi dalam waktu 10 sampai 20 tahun kedepan. Kalau sudah meny-

impang dari bestek, maka tentunya tidak akan bertahan lama,” ucapnya. Selain itu, Bupati juga mengingatkan, semua proyek fisik yang dikerjakan oleh rekanan wajib memasang papan plang informasi

lengkap tentang pelaksanaan proyek. Hal ini dilakukan sesuai dengan ketentuan yang berlaku, sehingga masyarakat sekitar pelaksanaan proyek tersebut bisa mengetahui, dan mengawasi kualitas pengerjaan proyek itu.*

lah disini merupakan anakanak didik yang berasal dari keluarga karyawan perusahaan itu sendiri,” ujar Wabup. Wabup mengingatkan, jangan sampai kegiatan yang dilakukan di masing-masing usaha atau perusahaan tersebut dapat menimbulkan pengaruh bagi tingkat konsentrasi siswa di sekolah. Seperti pihak PLN, setidaknya mampu memberikan kompensasi kepedulian dalam meningkatkan semangat belajar para siswa. Sedangkan suara dari tempat penangkaran

burung walet, sebaiknya dimatikan pada jam-jam tertentu, sehingga tidak mengganggu lingkungan sekitar, terutama lingkungan sekolah. “Perusahaan-perusahaan BUMN, seperti PLN, Pelindo dan Telkom, saya harapkan dapat memberikan kepedulian terhadap lingkungan masyarakat sekitarnya, terutama kepada sekolah-sekolah yang ada disekitar perusahaan. Kepedulian tersebut bisa dilakukan melalui realisasi program Corporate Social

Responsibility (CSR),” harap Wabup. Saat melakukan peninjauan di SD Negeri 029 Gelora yang berdekatan dengan mesin pembangkit listrik milik PLN Ranting Selatpanjang itu, Wabup mendengarkan langsung laporan dari Kepala Sekolah, Hj Nurazizah. Sejumlah keluhan yang diterima dari Kepsek, yakni seputar kelengkapan sarana dan prasarana sekolah, serta kelengkapan fasilitas pendukung untuk motivasi anak didik untuk belajar. (susanto)

Irwan Nasir Irwan Nasir

Bupati Kepulauan Meranti

Sekolah Dekat Perusahaan Perlu Diperhatikan SELATPANJANG G - Perusahaan-perusahaan swasta dan BUMN yang berada di Kabupaten Kepulauan Meranti, perlu memberikan perhatian kepada sekolah-sekolah yang ada disekitarnya. Jangan justru sebaliknya, keberadaan perusahaan itu malah mempengaruhi konsentrasi belajar siswa di sekolah. Harapan itu disampaikan Wakil Bupati Kepulauan Meranti, Drs H Masrul Kasmy MSi, baru-baru ini, saat meninjau proses belajar dan mengajar di SD Negeri 029 Gelora Kecama-

tan Tebing Tinggi di Selatpanjang. Dikatakan Wabup, pihak perusahaan swasta yang ada dekat dengan komplek sekolah, mesti peduli dalam mendukung peningkatan kualitas pendidikan di sekolah tersebut. “Seperti sekolah yang ada di dekat komplek mesin pembangkit listrik milik PLN ini. Kemudian yang dekat dengan bangunan-bangunan sarang burung walet, serta pelabuhan Pelindo. Ini mesti diperhatikan oleh pihak perusahaan, terlebih lagi anak-anak yang berseko-

POTRETPEMBANGUNAN

LK2I-TM Lirik Peluang Klaster Industri di Meranti LEMBAGA A Kolaborasi Klaster Industri “Tuah Meranti” (LK2I-TM) menilai banyak peluang klaster industri di Kabupaten Kepulauan Meranti, namun saat ini peluang tersebut masih ada yang belum tersentuh. Kalaupun ada, penangannya pun belum maksimal, sehingga banyak peluang tersebut tidak tergarap dan terbuang begitu saja. Menyikapi itu, Ketua LK2I-TM, Mizan Asnawi, MEc Dev kepada Metro Riau, baru-baru ini, di kantornya jalan Kartini No.75 Selatpanjang mengatakan, semua peluang tersebut akan dilirik dan ditekuni secara serius oleh LK2I-TM, sehingga nantinya bisa menggerakkan ekonomi masyarakat di daerah ini. “Diantara peluang klaster industri di Kepulauan Meranti ini adalah kepala, sagu dan kopi. Memang sudah ada yang memanfaatkannya sebagai industri, namun kualitas yang dihasilkan belum bisa menembus

pasaran. Untuk pemasaran di lokal aja masih kewalahan, bagaimana nanti jika dipasarkan di luar. Makanya perlu penanganan yang tepat untuk klasterklaster industri ini. Peluang-peluang itu harus segera dimanfaatkan oleh masyarakat, untuk penguatan ekonomi lokal,” papar alumnus Pascasarjana UGM, Yogyakarya ini. Lebih jauh ia menjelaskan, secara umum pengembangan ekonomi regional atau lokal pada dasarnya adalah usaha untuk penguatan daya saing ekonomi lokal, untuk pengembangan ekonomi daerah. Sehingga akumulasi kegiatan tersebut akan berpengaruh besar pada pengembangan daya saing dan penguatan ekonomi nasional. Sektor industri saat ini merupakan sektor utama dalam perekonomian Indonesia. “Untuk itu, kita di LK2I-TM melakukan penggalian peluangpeluang klaster industri di daerah ini, diantaranya klaster kelapa. Kelapa di Kepulauan Meranti

ini cukup banyak, namun saat ini hanya sebatas pemanfaatan daging buah kelapanya saja, yang dijadikan kopra dan santan, sementara tempurung atau batok dan airnya dibuang begitu saja. Nah, kita ingin memanfaatkan industri kelapa terpadu, dari keseluruhan pohon kepala itu bisa dijadikan industri. Misalnya, air kelapa, bisa dijadikan nata de coco,” jelas Mizan, didampingi Wakilnya, Harry Eko. Diakui Mizan, pihaknya sudah menjalin kerjasama dengan perusahaan Fresh Coco yang merupakan pabrik Pengelolaan Kelapa di Lubuk Minturun, Sumbar, untuk mengirimkan nata de coco dari Kabupaten Kepulauan Meranti. “Kami sudah melakukan kunjungan langsung ke Pabrik Fresh Coco di Sumbar. Intinya, mereka mau menjalin kerjasama dengan kita, dan kita diminta untuk menyediakan nata de coco sebanyak 8 ton setiap minggu. Tentunya ini bisa menjadi salah satu peluang usaha baru bagi

PNS Wajib Berikan Pelayanan Terbaik SELURUH H Pegawai Negeri Sipil (PNS) dituntut mampu memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat. Jika kedapatan melanggar ketentuan, maka Pemerintah Kabupaten Kepulauan Meranti akan memberikan tindakan tegas. Bahkan jika perlu diberhentikan. Sebagai fungsi pelayanan, PNS harus memberikan pelayanan yang baik kepada masyarakat. Karena tingkat kepuasan dan Masrul Kasmy tuntutan masyarakat terus meningkat. Jika memang bisa selesai sehari, kenapa harus diselesaikan hingga dua hari, atau lebih lama lagi. Apalagi Kepulauan Meranti, sebagai kota bisnis, tentunya tuntutan pelayanan yang lebih cepat terus terjadi. Sudah menjadi tuntutan kedepan, bahwa PNS harus memberikan pelayanan yang terbaik kepada masyarakat sesuai kebutuhannya. Untuk itu, kita tidak menginginkan lagi PNS yang tidak mampu memberikan pelayanan yang baik dan cepat kepada masyarakat. Apalagi sampai melanggar aturan atau melakukan penyelewengan, terutama dalam menetapkan tarif dalam pengurusan administrasi masyarakat di pemerintahan. Ini sudah menjadi janji kita dalam memberikan pelayanan terbaik. Inilah komitmen yang sama-sama harus kita jaga dengan baik, sehingga tidak ada lagi keluhan masyarakat. Jika terjadi pelanggaran nantinya, kita akan berikan tindakan kedisiplinan bagi mereka yang tertangkap dan terbukti melakukan penyelewengan. Bahkan, jika memang tersangkut hukum, maka akan ditindak lanjuti dan diserahkan kepada pihak yang berwenang. Jika perlu diberhentikan, bila memang sudah melakukan pelanggaran berat dan tidak bisa ditolerir lagi. (susanto)

PENGHULU

Inginkan Proyek Fisik Bertahan Lama

Penulis: Susanto, Selatpanjang

MAKLUMAT

masyarakat daerah ini. Untuk penjaminan kualitasnya, kita juga akan melatih tenaga kerja industri nata de coco ini,” ucap Mizan. Selain produk nata de coco, ungkapnya lagi, LK2I-TM bersama Fres Coco juga akan mencoba membuat kopi siap saji

dalam kemasan gelas yang bisa langsung diminum. “LK2I-TM juga bekerjasama dengan PT Tropica Nucifera Industri, yaitu sebuah perusahaan dari Yogyakarta, untuk pengelolaan kelapa terpadu yang memanfaatkan sabut kelapa dan lainnya,” ucapnya. (susanto)

ATRAKSI lompat lingkaran api yang diperagakan oleh pesilat dari perguruan IBA Selatpanjang Timur, dalam sebuah acara belum lama ini. (susanto)

Pembangunan Diharapkan Tepat Waktu INSPEKTUR R Kabupaten Kepulauan Meranti, Drs H Iqaruddin MSi, mengharapkan jajaran Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) dapat melaksanakan proyek tahun 2012 ini, tepat waktu. Seperti dilingkungan Dinas Pekerjaan Umum (PU), SKPD ini diminta segera mempersiapkan proses pelelangan proyek, sambil mengkroscek pekerr jaan proyek tahun lalu. “Hal ini mesti menjadi Iqaruddin komitmen dari pihak PU untuk menyelenggarakan sekaligus mengkroscek seluruh pekerjaan yang dilakukan, dalam rangka percepatan pembangunan di daerah ini. Termasuk sebagai tindak lanjut Inpres Nomor 5 terhadap pemberantasan korupsi. Jadi, perlu komitmen seluruh pegawai dilingkungan PU dalam melaksanakan tugas,” ujar Iqaruddin, disela-sela penanda-tanganan Fakta Integritas jajaran Dinas PU Kepulauan Meranti, baru-baru ini. Terhadap pekerjaan 2011 lalu, kata Iqaruddin, pihak PU diminta untuk melakukan peninjauan terhadap proyek fisik, karena masih ada pemeliharaan. Jadi, sebelum dilakukan pembayaran uang pemeliharaan itu, PU diminta mengecek lagi pengerr jaan proyeknya. “Kami harap tolong awasi dengan ketat. Dari pekerjaan 2011 lalu, PPTK diminta juga cepat melaporkan kepada Kepala PU untuk penindak-lanjuti dengan cepat,” ungkapnya. Ditambahkannya, Dinas PU diharapkan dapat melaksanakan kegiatan tahun 2012 lebih tepat waktu. Hal ini dalam rangka percepatan pembangunan. Apalagi kini sudah berjalan bulan kedua di tahun 2012, maka kegiatan administrasi seharusnya sudah mulai dipersiapkan sejak sekarang. “Tolong dipersiapkan secara matang terhadap seluruh proses proyek nantinya (tahun 2012). Sehingga pelaksanaan pekerjaan proyek di tahun ini tidak terlambat dan berjalan sesuai dengan harapan bersama,” sebutnya. Menurutnya, setelah nantinya semua fasilitas fisik, infrastruktur masyarakat terbangun dengan baik, maka percepatan peningkatan perekonomian masyarakat dapat tercipta segera. Apalagi tingkat kemiskinan di daerah ini masih berkisar 32 persen atau 70.ribu orang kurang mampu. (susanto)

Sekcam Helfandi Jabat Plt Camat 3T SEKRETARIS Kecamatan (Sekcam) Tebing Tinggi Timur (3T), Helfandi SE MSi, resmi dipercayakan oleh Bupati Kepulauan Meranti, Drs Irwan Nasir MSi, sebagai Pelaksana Tugas (Plt) Camat 3T. Hal ini menyusul kepindahan Camat 3T, Drs Hendry Suryady, yang sebelum menjabat sudah mengajukan pindah tugas ke Pemkab Bengkalis. Staf Subbag Umum Kantor Helfandi Camat Tebing Tinggi Timur, Alfian AMd, yang dikonfirmasi Metro Riau, Minggu (4/03) melalui selulernya mengungkapkan, Surat Keputusan (SK) Bupati Kepulauan Meranti tentang pengangkatan Plt Camat 3T itu sudah diterima bernomor Kpts 821/II/2012/0123 tertanggal 29 Februari 2012. “Kosongnya posisi jabatan Camat 3T, karena ditinggalkan Drs Hendry Suryady yang pindah ke Pemkab Bengkalis. Agar tidak terjadi kekosongan kepemimpinan di daerah ini, maka Bupati telah menunjuk Pelaksana Tugas Camat Tebing Tinggi Timur, yakni Sekcam Helfandi SE MSi,” ungkap Alfian. Dikatakan Alfian, pihaknya merasa bersyukur atas penetapan Plt Camat 3T tersebut, sehingga tidak terjadi kekosongan kepemimpinan, terlebih lagi keberadaan Camat sangat penting dalam mengambil kebijakan dan memutuskan setiap kegiatan serta administrasi pemerintah di Kecamatan 3T. “Hal ini mengingat tidak seluruh berkas administrasi bisa diteken oleh Sekcam. Walaupun memang selama ditinggalkan Pak Hendry Suryady, sistem pemerintah tetap berjalan normal, namun tetap saja ada kewenangan lain yang tidak bisa diteken oleh Sekcam, seperti tanda-tangan SKT, pengajuan anggaran untuk gaji dan operasional rutin lainnya,” kata Alfian. Menurutnya, dengan telah ditetapkannya Plt Camat 3T, maka pihaknya yakin seluruh administrasi pemerintah kecamatan bisa dilaksanakan dengan baik. Seperti untuk kelancaran pelaksanaan hari jadi kecamatan, MTQ tingkat Kecamatan, pengiriman peserta Popda dan agenda atau even lainnya, tanpa hambatan walau ditunjuk Plt terlebih dahulu. “Penunjukan ini adalah kewenangan pimpinan tertinggi di kabupaten. Sebagai staf, kami tetap siap bekerjasama memback-up kegiatan dan berkoordinasi seperti biasa, karena sosok Plt Camat 3T sudah tidak asing lagi bagi kami,” ucap Alfian yang juga menjabat Sekdes Sungai Tohor ini. (susanto)


21

RIAU HARI INI

METRO RIAU SENIN, 5 Maret 2012

Warga Resah Jalan Batang Tuaka-GAS Rusak

LINTAS

‘Dibayarpun Kami tak Mauu Lewat!’ Lewat!

Penulis: Zulfadli, Tembilahan

TEMBILAHANN Kondisi ruas jalan lintas menghubungkan Kecamatan Batang Tuaka- Gaung Anak Serka (GAS) Kabupaten Inhil, kian hari semakin parah. Penuh bencah dan berlubang. Padahal jalan tersebut, setiap i hari h i dilalui dil l i warga melakukan l k k aktivitas k i i ekonomi. k i

Saking parahnya, dibayarr kan mereka tak mau melintasi.Ini dikeluhkan sejumlah warga, Ujang Nantan (58) yang sehari-hari bekerja di serabutan, kadang jadi petani, bisa juga sebagai buruh harr ian. “Jalan ini sudah parah, penuh lubang besar dan licin saat hujan. Kami minta perhatian pemerintah,” katanya. Pantauan Metro Riau, kerusakan ruas jalan tersebut mulai terasa dari Desa Sungai Luar Kecamatan Batang Tuaka hingga Kelurahan Teluk Pinang Kecamatan GAS. Tidak hanya berlubang dan penuh lumpur, di beberapa titik terlihat badan jalan sudah terputus. Kondisi ini sebenarnya, warga setempat sudah memperbaiki secara swadaya dengan menumpukkan kayu ataupun batang kelapa sebagai penyambung jalan. Hanya saja, kondisi ini tidak bertahan lama. Udin (37), warga Kecamatan GAS, juga mengakui

ini. Ia mengeluhkan kondisi jalan penghubung Kecamatan Batang Tuaka-GAS yang semakin hari semakin memprihatinkan. Padahal, jalan tersebut sangat vital bagi pertumpertum buhan ekonomi masyarakat, karena disamping untuk keperluan lalu lintas masyarakat, jalan tersebut juga digunakan oleh para petani untuk mengangkut hasil pertanian. “Melihat kondisi jalan seperti itu, kalau tidak ada keperluan yang penting dan mendesak, diupah orangpun jalan ke Tembilahan saya tak mau,” kelakarnya. Sementara itu, Nuraini, ketika bersua Metro Riau, saat melintasi jalan tersebut mengeluhkan juga. Katanya, kondisi jalan itu sudah banyak memakan korban, baik pengendara sepeda motor maupun mobil angkutan penumpang dan barang. “Kemarin waktu saya lewat disini, ada pengendara sepeda motor yang terjatuh karena terr

Warga g Keritangg Keluhkan Lampu Jalan Mati TEMBILAHAN - Para pelanggan PLN di Kecamatan Keritang mengeluhkan tidak menyalanya lampu penerangan jalan. Padahal, tiap bulan masyarakat di daerah tersebut harus membayar Pajak Penerangan Jalan. Ini dikeluhkan Muammar Harmain, tokoh pemuda Kecamatan Keritang kepada Metro Riau, Minggu (4/3). Dikhawatirkan akan rawan terjadinya aksi kejahatan, khususnya pada malam hari. “Kita mempertanyakan kenapa tidak adanya lampu penerang jalan. Padahal tiap bulan pelanggan PLN membayar Pajak Penerangan Jalan,” tuturnya. Dikatakannya, dengan kondisi tersebut warga tentunya bertanyatanya, dikemanakan uang Pajak Penerangan Jalan yang telah dibayar oleh masyarakat kepada petugas PLN Kecamatan Keritang. “Dengan tak adanya lampu penerangan jalan pada malam hari, tentunya membuat jalan-jalan di Kecamatan Keritang menjadi gelap. Padahal, kondisi seperti ini tentu rawan terjadinya aksi kejahatan,” tambahnya. Untuk itu, PLN Kecamatan Keritang diharapkan dapat memasang lampu penerang jalan, karena warga telah menunaikan kewajibannya membayar Pajak Penerangan Jalan, tentunya harus diikuti dengan perolehan hak mendapatkan penerangan jalan. (zul)

perosok kedalam lubang besar dan dalam yang banyak lumpurnya. Belum lagi mobil, sampai ada yang bermalam disini,” ceritanya semangat. Dijelaskannya, kondisi jalan yang rusak tersebut akan semakin mengkhawatirkan para pengguna jalan apabila musim hujan dan air pasang, karena jalan yang berlubang akan tertutup genangan air dan menjadi sangat licin. “Pejam mata sajalah kalau lewat jalan ini. Kita sudah tidak bisa memilih jalan mana yang bagus dan bisa dilalui, sebab di bagian kiri dan kanan jalan sudah berlubang, apalagi kalau ditengahnya,” pungkasnya. Untuk itu, ia sangat berharap pemerintah dapat memperbaiki kerusakan jalan penghubung Kecamatan Batang Tuaka-GAS secepatnya, karena keberadaan jalan sebagai sarana transportasi merupakan kebutuhan vital bagi masyarakat. *

Hari Ini, HUT Satpol p PP Gelar Pasukan PEKANBARU - Hari ini, Senin (5/3) pada HUT Satpol PP ke62 akan mengelar pasukan peringatan di lapangan upacara kantor Gubernur Riau. Sebanyak 800 anggota Satpol PP dari 12 kabupaten/kota plus provinsi turut andil pada aksi tersebut. Rencananya bertindak sebagai Irup adalah Gubernur Riau, HM Rusli Zainal. “Kali ini Provinsi Riau ditunjuk sebagai tuan rumah penyelenggaraan peringatan HUT Satpol PP. Penunjukkan itu ditetapkan dalam Rakor Satpol PP kabupaten/kota se-Riau. Tahun lalu, Kabupaten Bengkalis dipercaya sebagai tuan rumah penyelenggara,” ujar Ketua Panitia Peringatn HUT Satpol PP ke-62 yang juga Kasi Penegakan Peraturan Perundang-undangan Kantor Satpol PP Provinsi Riau, Iryanto SH di ruang kerjanya, akhir pekan lalu. Dikatakan, sebenarnya HUT Satpol PP jatuh setiap 3 Maret. Namun puncak peringatan baru dilaksanakan pada 5 Maret. Namun peringatannya sendiri sudah dimulai tiga hari lalu dengan beberapa rangkaian kegiatan seperti bhakti sosial gotong royong dan donor darah serta pertandingan olahraga seperti futsal dan bola volly. Dikatakannya, HUT ke-62 Satpol PP secara nasional mengusung tema ‘Dengan semangat HUT Satpol PP ke-62, Satpol PP siapmengawal penguatan peran Gubernur sebagai wakil Pemerr intah Pusat di daerah bidang ketertiban umum dan ketentraman masyarakat, melalui optimalisasi penegakan Perda dan penyelenggaraan ketertiban dan ketenteraman masyarakat’. (sri)

KONDISI ruas jalan lintas yang menghubungkan Kecamatan Batang Tuaka - Gaung Anak Serka (GAS), Kabupaten Inhil kian hari semakin parah. Banyak warga terpeleset melintasi jalan tersebut. (zulfadli)

Mandor RSI Diduga Mainkan Upah BHL RAMBA SAMO – Mandor sebuah perusahaan sawit diduga mempermainkan gaji para Buruh Harian Lepas (BHL). Sebut saja hal ini dialami seorang BHL PT Sawit Asahan Indah (SAI), Indah Morina Br Gultom. Pasalnya, sejak dirinya bekerja lima bulan lalu, Perkiraaan Harian Kerja (HK) dibayar perusahaan PT RSI melalui sang mandor, ternyata sudah merugikan pekerja. Ini juga banyak dialami para buruh lain yang merasa diperlakukan tidak adil oleh pihak Mandor berinisial (Mus). Morina menyampaikan hal ini kepada Metro Riau, akhir pekan. “Saya bekerja selama lima bulan, namun selama dua bulan perkiraan hasil kerja saya meleset tidak sesuai den-

gan perkiraan yang saya catat di rumah,” kesalnya. Morina juga menjelaskan hal ini keluhan ini sudah disampaikan ke mandor. Mandor pun tidak menyangkal keterangan yang saya berikan. “Lucunya, saat gajian nilai yang diterima tidak sesuai. Ketika ditanyakan, justru saya disuruh bertanya ke mandor lain,” akunya. Sebetulnya menurut Morina, buka saja dirinya mendapat perhitungan keliru dari mandor itu. Namun rekannya juga mengalami hal sama. Hanya saja para BHL takut diintimidasi. “Mereka banyak yang takut diinytimidasi dan dipecat. Makanya yang lain lebih memilih bungkam,” katanya. Selama dua kali gajian, aku Morina lagi, ia harus kehilangan uang sejumlah Rp76

ribu, masing-masing setiap gajian Rp50 ribu dan Rp26 ribu. Kerugian yang dialami yakni pada Desember 2011 dan Januari 2012. “Meskipun saya kuli dan buruh lepas tetapi saya punya hak. Saya tidak rela hak saya dipermainkan semenamena,” tegasnya. Diakui pula, Morina tidak lagi bekerja karena diberhentikan Mandor. “Apabila saya tidak diizinkan lagi mestinya hak saya harus diberikan,” terangnya. Sementara Asisiten Afdeling Juliet Imron dan Mandor Mus PT SAI ketika dikonfirmasi Metro Riau, tidak bisa memberikan jawaban. “Bapak sekarang sedang tidur, nanti saya beritahu sama beliau,” ujar sumber itu yang mengaku isteri Mus. (palas)

Diskusi ‘Prospek Industri Sawit’ di DPR RI Jakarta (3-Habis)

‘CPO Ditolak AS, Ini Motif Persaingan Saja’ Ada motif persangan bisnis di balik penolakan Crude Palm Oil (CPO) Indonesia yang ditolak Amerika Serikat (AS). Ini terjadi antara minyak sawit dengan minyak nabati lainnya. Terutama minyak bunga matahari. Ini ditegaskan Erik Satrya Wardhana, Wakil Ketua Komisi VI DPR RI dalam diskusi ‘Prospek Industri Sawit’ di Gedung DPR RI Jakarta, Rabu (29/2). Pembicara lainnya Aris Yunanto (FE-UI), Abdul Gafar Usman (Anggota DPD RI), Bambang Susilo (DPD Kaltim), dan Petrus Munarso. Erik menilai di balik semua itu ada motif persaingan dagang antara minyak sawit dengan minyak nabati lainnya, terutama minyak bunga matahari. Padahal kalau dipersandingkan

head to head, kata dia, minyak sawit jauh lebih unggul produktivitas dan turunannya. “Jauh banget. Mereka tidak bisa bersaing. Produk minyak nabati lain di luar sawit memang diproduksi negara Eropa dan AS,” kata dia seraya menilai penolakan AS adalah cara mereka melindungi produsen negara itu dengan kampanye negatif terhadap produk sawit. Pemerintah harus segera menyikapinya dengan tegas. Bahkan dirinya membenarkan langkah

yang dilakukan Menteri Keuangan Agus Martowardojo yang menjawab secara ilmiah apa yang dipertanyakan AS tersebut. “Ini yang yang harus kita sikapi. Kita harus cantik. Saran saya lobi itu harus ditempuh semua langkah, mulai soft lobby sampai hard lobby. Hard lobby misalnya kita memiliki cara itu ya kita lawan dengan cara yang sama misalnya menolak produk AS,” kata Erik Sedangkan Bambang Susilo mengatakan kedaulatan kelapa sawit itu kedaulatan energi. Karr ena itu pemerintah harus melakukan revitalisasi lahan sawit. Itu sama halnya untuk mengembalikan kedaulatan rakyat, agar menjadi petani modern, makmur dan sejahtera. (bambang)

PEMERINTAH KABUPATEN SIAK

0HQJXFDSNDQ

S E L A M AT D A N S U K S E S

A T A S P E N G UK U H A N

PENG NGU GUURUS RUUS DEKRA ANA NAS ASSDA A, FO ORUUM PA PAU AUD UD DA AN K3S KA ABUPAT PA ATTEN SIA AK MASA BHAKTI 2011-2016

Oleh Bupati Siak Drs. H. SYAMSUAR, M.Si Pada Hari Jum'at, 2 Maret 2012 Di Raja Indra Pahlawan Room Kantor Bupati Siak Semoga Dapat Menjadi Komponen Yang Mampu Berperan Aktif Dalam Program Pemerintah Sesuai Kapasitas Masing-Masing Tertanda Drs. H. SYAMSUAR, MSi

Drs. H. ALFEDRI, MSi

Bupati

Wakil Bupati

Drs. H. AMZAR Sekdakab


22

METRODUKASI

METRO RIAU SENIN, 5 Maret 2012

Play Group dan TK Tri Ratna

GURUKU

Terapkan Ter Te era rap apk pka kan an Pembelajaran Pem Pe emb mbelaja bel elaj ajar ara ran ran an Budi Bu Bud udi ud di Pekert Pekerti Pek Pe eke ker ert rti ti ti

Rika Lia Maides SPd, Guru SMP 3 Kelayang Inhu

Didik Siswa dengan Kasih Sayang

Penulis: Dianaa, Pekanbaru

PEKANBARUU - PPlay Group dan TK Tri Ratna, yang terdapat di Jalan Belimbing Ujung ini, selalu menerapkan pembelajaran budi pekerti, kepada para anak didiknya. Pembelajaran ini, biasanya dilakukan setiapp seminggu sekali, dan itu merupakan program pendidikan dari sekolah s tersebut.

PLAY GROUP dan TK Tri Ratna, menerapkan pembelajaran budi pekerti, kepada para anak didiknya. Penekanannya, agar anak memiliki akhlak dan rasa kasih sayang kepada sesama sejak usia dini. (diana)

Menurut Wakkil Kepala Play Group dan TK Tri T Ratna, Vina Anggreini, peneekanan dalam pembelajaran buudi pekerti ini, adalah akhlak dan d rasa kasih sayang kepada sesama yang ditanamkan sejak usia dini. Tujuannya, agar anak lebih terdidik dan menjaadi siswa yang berprestasi di masa mendatang.” Dengan adanya a penerapan budi pekerti yang kita berikan sejak dini, kita berharap agar mereka meenjadi generasi yang berpotenssi juga berakhlak,” ujarnya. Selain meneerapkan pembelajaran budi pekerti, p sekolah ini juga membeerikan pendidikan yang disessuaikan untuk anak usia dinii. Tak hanya itu, pihaknya juuga memberikan pelajaran ppengenalan bahasa asing kepaada anak-anak didiknya. “Di sekolah ini, kita ajarkan 3 bahasa, yyakni Indonesia, Inggris, dan Mandarin. Agar anak lebih cepat mahir,

kita ajarkan melalui praktek langsung dengan hal yang dekat dengan kehidupan sehari-hari,” jelasnya. Ditambahkannya, sekolah ini juga memiliki kegiatan rutinitas kunjungan ke panti jompo.” Kunjungan ke panti jompo ini, biasanya selalu kita adakan setiap 1 tahun sekali. Dikarenakan bentuk dari pelajaran untuk anakanak didik kita agar dapat mencintai, menghormati serta dapat menjaga etika kepada orangtuanya,” sebutnya. Bahkan, dalam waktu dekat ini, Tri Ratna akan menerima pendaftran baru untuk pembukaan SD Tri Ratna. “Mudah-mudahan di tahun ini, kita dapat mewujudkan untuk membuka SD TRi Ratna, dan bagi masyarakat yang ingin mendaftarkan anaknya, silahkan datang kemari, karena kita akan membuka pendaftran baru untuk SD kita,” pungkasnya. *

MENDIDIK K dengan rasa kasih sayangg dan cinta, merupakan langkah yangg dilakukan perempuan dengan namaa lengkap, Rika Lia Maides SPd, selamaa ini. Berkat hal itulah, membuat guruu bidang Biologi di SMP 3 Kelayang,, Kabupaten Indragiri Hulu ini, banyakk disukai para anak didiknya. “Mendidik dengan rasa kasihh sayang dan kesabaran ini, banyakk efek baiknya. Salah satunya, selainn Rika Lia Maides kita banyak disukai oleh siswa, setiapp pelajaran yang kita berikan pun akann dapat diserap baik oleh mereka. Sehingga akan menjadikan mereka berprestasi,” ujar pemilik hobi olahraga ini. Kendati diakuinya, terkadang mendidik anak belasan tahun ini, atau mulai menginjak remaja itu, tidaklah gampang. Sebab membutuhkan kesabaran dan juga harus memiliki rasa ketekunan serta keikhlasan. “Dalam mendidik mereka, kita harus memiliki kesabaran yang tinggi. Karena tingkah laku mereka beragam. Namun dengan tingkah mereka itu, saya berupaya memahaminya,” terang lulusan Universitas Islam Riau (UIR) tahun 2009 ini. Rika yang kelahiran Pekanbaru, tepatnya 1 Mei 1988 silam ini, menuturkan, awalnya, ia juga mengalami kesulitan dalam mendidik sekaligus memahami karakter anak didiknya. Namun lambat laun, dengan penuh kecermatan, kasih sayang, maupun kesabaran, maka ia pun sudah bisa beradaptasi dengan anak-anak didiknya. Sementara untuk pembelajaran, ia memakai sistem penerapan sesuai kebutuhan sang anak. “Saya berusaha dan mencoba memahami apa yang diinginkan mereka. Dari pemahaman kita terhadap anak didik itu, timbullah ide serta kreasi kita untuk menciptakan suatu prestasi untuk sang anak didik,” ucapnya.(diana)

Tryout Dibawah Koordinasi Disdik

UIN Suska segera Buka Fakultas Kedokteran PEKANBARU - Universitas Islam Negeri (UIN) Sultan Syarif Kasim Riau terus berupaya melengkapi perangkat dan kelembagaannya. Ini dilakukan dalam rangka menyonsong status world class university (Universitas Berkelas Dunia), dimana salah satunya pihaknya akan membuka Fakultas Kedokteran. “Upaya menyongsong world class university, kita akan segera menyediakan satu fakultas lagi di kampus ini. Yaitu Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan. Saat ini, kita telah mempersiapkannya. Jadi, dari segi kelengkapan akademik, kampus kita ini hampir sama dengan Universitas Indonesia (UI),” ungkap Rektor UIN Suska Riau, Prof Dr H M Nazir Karim MA, kepada Metro Riau, baru-baru ini. Ketika ditanya kapan akan dibuka fakultas tersebut, Nazir mengatakan, pihaknya akan membuka sesegera mungkin. “Saat ini pengajuannya telah kita naikkan dan tinggal menunggu persetujuannya,” lanjutnya. Sejak peralihan dari IAIN Suska Pekanbaru menjadi UIN Suska Riau, Universitas yang dijuluki Kampus Islami Madani ini memang mengalami kema-

juan yang sangat pesat. Hal serupa diungkapkan oleh Ncik Zamani Ismail, Konsul Malaysia, ketika mengunjungi UIN Expo 2012, baru-baru ini.

“Saye kagum dengan UIN Suska saat ini. Dalam mase 6 tahun belakangan ini, UIN Suska mengalami perkembangan yang sangat luar biase. Hampir

setiap tahunnye ade perkembangannya. Bahkan setiap saye berkunjung di sini, selalu saja ade perubahannya. Termasuk saye tadi baru masuk melihat-

lihat di dalam gedung Islamic Center yang cukup besar. Jadi memang bintang limalah dalam konsep bidangnye,” ucap Zamani. (cr7)

UKA Guru Jadi Ajang “Perahan” MEDAN - Laporan adanya aparat dinas pendidikan yang meminta uang dari para guru, agar lulus ujian kompetensi awal (UKA) bermunculan di Sumatera Utara. Pungutan serupa muncul di daerah lain pada guru yang sudah mendapat tunjangan sertifikasi. Ketua Gabungan Pendidik dan Tenaga Pendidik Sumatera Utara, FJ Pinem, seperti dilansir kompas.com, mengatakan, laporan baru muncul dari Kecamatan Patumbak, Kabupaten Deli Serdang. ”Yang diminta pembayaran adalah para guru sekolah dasar yang sudah dua kali tidak lulus sertifikasi,” tuturnya. Mereka mengaku dimintai Rp 1 juta. Banyak guru senior yang ditempatkan di daerah terpencil memang merasa ujian sertifikasi adalah momok, terutama dalam hal penguasaan teknologi. Sebelumnya, para guru sekolah dasar (SD) di Kabupaten Serdang Bedagai menyatakan dimintai Rp2 juta agar lulus uji kompetensi awal. Para

guru enggan berterus terang mengenai hal itu karena takut dikenai sanksi dan dimutasikan ke tempat terpencil. Laporan juga muncul di Kota Binjai. Sekretaris Gabungan Pendidik dan Tenaga Pendidik Sumatera Utara, Abdul Latif Ibrahim, mengimbau para guru agar jangan melayani permintaan pembayaran apa pun. ”Laporkan jika ada pungutan,” ujar Latif. Menurut Latif, para guru SD sering menjadi sasaran tekanan dari dinas pendidikan karena mereka tidak pernah protes. Para guru juga takut dipindahkan ke daerah terpencil. Kepala Humas Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan (LPMP) Sumatera Utara, Syamsir Alamsyah, mengatakan, jika ada pungutanpungutan di daerah, itu bukan kewenangan LPMP Sumatera Utara. LPMP tidak melakukan pungutan apa pun. Kelulusan juga ditentukan oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan di Jakarta berdasarkan nilai peserta ujian.(mr/vi)

DETEKSI KEBAKARAN - Dua mahasiswa Universitas Surabaya (Ubaya) Surabaya, menunjukkan cara kerja alat pendeteksi kebakaran pada bus, di arena Product Design Contest 2012 di Grand City Surabaya, Minggu (4/03). Kontes bertemakan “Product for Automotive Safety Improvement” yang digelar Ubaya tersebut, menampilkan prototype karya design product 11 peserta final (enam dari perguruan tinggi dan lima dari SMA) se Jatim. (ant)

TELAH TELA LAH DIBUKA KA PROGRAM P RO OGRA AM MAGISTER MAG MA AG GIST ISST TER & DOKTOR DOKTO KT TO OR EKONOMI EKO ONO OMI KERJASAMA K ERJ RJA JAS ASA SA AMA STIE ST TIE PURNA PUR RNA GRAHA GRA AHA PEKANBARU PEKA ANBA BA ARU DE D ENGAN N NGA NG GAN GA AN A N UNIVERSITAS UNIV IV VERSITAS V ERSIT RSITA TAS AS ISLAM ISLA IS LA AM INDONESIA IND DONES ESIA IA YOGYAKARTA YOGYAKART YOGYAKAR YO OGYA GY YA AKA ART RTA TA Penda Pendaftaran Pe enda daftaran aftaran a fta fttara t ran Program Pro ogra ram S2 Mu M Mulai lai ai 05 05 Ma Maret are ret et - 0 05 5A Apr April prril 20 201 2012 012 2 Perkuliahan Pe erkuliiahan a Matrikulasi Matrik M Mat Ma atttrikulasi rik iku kulas llasi asii A April Apr pr pril 2012 2012, 2, Pe Perkuliahan Perk Per P erku k liiahan Eks Eksekutif kse seku kut utif if Mei Me ei 201 20 2012 012 2 Pendaftaran Pe enda afta fttara ran P Program ro ogra ram S3 Mu Mulai lai ai 05 05 Ma Maret M are ret et - 0 05 5A April Apr prril 20 201 2012 012 2 Perkuliahan Pe erku kuliiahan Ma Mat Matrikulasi attriku kulas asi A April prril 2012, 2, Pe Perkuliahan erkuliia ahan Eks Eksekutif kseku ksek kse sekut kutif tif iff Me Mei Me eii 20 2 201 2012 012 2

Info Informasi formassi Lebih Le Lan Lanjut Lanj La njut jjutt : Sekretariat Se ekr kre ret eta tarria iat at Program Pro ogra ram S2 : 1. D Drs. rs. rss. Al Alfi lfi fia an n Dj Djo Djoeremie, jo oere emie ie, e, M MM M (H (HP. HP. 0 HP. 08153731 08153731181) 8153 53 3731181 81) 2. Muha Muharti, harrti, S SE E (H (HP. P. 0 0813 813 6 6595 595 0 01 0117) 117 7)) 7 Sekretariat Se ekr kre ret eta tarria iat at Program Pro ogra ram S3 : 1.. D Dr. r. Sa Sab Sabarno barrno o Dw Dwirianto, wirria iant nto to, o, S. S.Pd. .Pd. Pd d. M. M.Si .Si (H .S ((HP. HP. 0 HP. 0812 812 7 75441 7544142) 544142 4 42) 2)

Alamat Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Purna Graha Pekanbaru Jl. Tuanku Tambusai / Amal Mulia No. 08 Telp. (0761) 65954 Pekanbaru 28291

S E KO L A H W I TA M A N A S I O N A L P L U S PG - TK - SD - SMP Living Smart : Ketrampilan Hidup & Kemandirian Character Integrity : Menjadi Pemimpin yang berintegritas, s, Berwawasan Global, Kreatif dan Inovatif

Bridging Program: Pembekalan Gratis Materi Berbahasa Inggris sampai Juni 2012 Project Based Education : Aplikasi Pembelajaran kedalam hidup sehari-hari.

- SMA

Jl. Jl l. Ta Tanjung anju ung Da Dat Datuk attuk No No. o.. 3339 39 Pe Pekan Pekanbaru eka an nb baru arru ( De Dekat eka kat at Pelabuhan at Pe Pelabuh P ela labuha han Su Sungai Sun Sunga ngai ga ai D Duku Duk uku ) Informasi Inf In nfo fo orma rm masi mas assi : Te Telp. elp lp. p. 07 076 0761 76 61 – 857 8857018 57018 570 70 0188 ( Ms Ms. s. Do Dora ora )


23

METRO HUKUM

METRO RIAU SENIN 5 Maret 2012

BIDIK

Pengusaha Diringkus Polisi PEKANBARU - Seorang pengusaha tempat pencucian sepeda motor berinisial L (30), warga Jalan Iman Munandar, Kecamatan Bukit Raya harus meringkuk di sel tahanan Mapolresta Pekanbaru. Sebabnya, lelaki yang bermaksud ingin ke Ozon Club itu tertangkap tangan membawa narkoba jenis pil ekstasi. Kapolresta Pekanbaru, Kombes Adang Ginanjar melalui Kabag Ops Polresta, Kompol Romel Hutagaol kepada wartawan, Minggu (4/3) pagi mengatakan, pelaku ditangkap ketika pihaknya sedang melaksanakan operasi rutin razia penertiban. Lelaki yang mengendarai sepeda motor dan tak memiliki helm itu dihadang anggota polisi di Jalan Teuku Umar sekitar pukul 02.00 WIB. Saat dilakukan pemeriksaan, di kantong celana pelaku kita temukan 1,5 butir pil ekstasi warna hijau. “Akhirnya pelaku langsung kita amankan dan digiring ke Mapolresta guna pemeriksaan lebih lanjut. Kepada polisi, pelaku mengakui kalau barang bukti itu miliknya yang akan digunakan di tempat hiburan Ozon Club,” sebut Romel sebagaimana dikutip dari riauterkini.com. (efi)

Ratusan Motor Terjaring Razia Polresta

SERTIJAB - Kapolres Rokan Hulu, AKBP Yudi Kurniawan SIK melantik dua Kasat dalam upacara sertijab di halaman Mapolres, Jumat (2/3) pekan lalul. Dalam arahannya, Kapolres minta Kasat yang baru mampu menuntaskan sejumlah kasus menonjol. (hendra)

PEKANBARU - Ratusan sepeda motor berbagai jenis terjaring operasi razia rutin Polresta Pekanbaru dan sejumlah Polsek dengan tujuan menekan terjadinya aksi kriminilitas di Kota Bertuah. Razia penertiban yang digelar Minggu (4/2) dini hari sekitar pukul 00.30 WIB berlangsung di lima titik. Ratusan kendaraan langsung ditahan karena tidak memiliki kelengkapan surat kendaraan. “Lima titik razia serentak itu digelar oleh jajaran Polsek Payung Sekaki di Jalan Soekarno-Hatta tepatnya di depan sekolah Dharma Yuda. Perempatan Jalan Soekarno-Hatta dan Jalan Arifin Achmad digelar jajaran Polsek Bukit Raya dan Polsek Tampan. Selanjutnya di Jalan Hangtuah Polsek Limapuluh dan Polsek Tenayan Raya. Jalan Sudirman Polsek Kota dan wilayah pelabuhan digelar razia pihak Polsek Senapelan dan Polsek Kawasan Sektor Pelabuhan (KSP),” terang Kabag Ops Polresta Pekanbaru, Kompol Romel Hutagaol kepada sejumlah wartawan, Minggu (4/3) pagi. Dari hasil operasi yang digelar di kelima titik itu, jajaran kita berhasil menjaring ratusan sepeda motor berbagai merk. Kendaraan yang melintas tersebut, umumnya tidak menggunakan helm saat berkendaraan. “Untuk Polresta, setelah ditindaklanjuti, sekitar 50 unit sepeda motor kita amankan dan ditahan di Mapolresta, tidak memeliki surat surat kendaraan,” ujarnya dikutip dari riauterkini.com. (efi)

Di Bengkalis dan Kepulauan Meranti

Polres Bidik 4 Kasus Korupsi Penulis: Susanto, Meranti

BENGKALIS - Jajaran Polres Bengkalis saat ini menargetkan penanganan hingga penuntasan empat (4) kasus korupsi di wilayah Kabupaten Bengkalis dan Kabupaten Kepulauan Meranti. Sebagaimana dikatakan Kapolres Bengkalis melalui Kasat Reskrim Polres, AKP Arief Fajar Satria kepada Metro Riau, Minggu (4/3), empat kasus itu di antaranya dua kasus ada di Kabupaten Bengkalis dan melibatkan dua mantan PPTK Bagian Umum Sekretariat Daerah Kabupaten Bengkalis dan dua kasus lagi sedang dibidik di Kabupaten Kepulauan Meranti. “Kita ditargetkan untuk menyelesaikan dua kasus korupsi dari Polda Riau. Namun, kita targetkan dua ratus persen dengan membidik dua kasus lagi korupsi di Kabupaten Kepulauan Meranti,” tegas Kasat. Dikatakan Arief, dua kasus di Bengkalis sudah ditangani dengan menahan dua tersangka yakni MES dan AE yang merupakan mantan PPTK. Dalam kasus itu ditemukan ratusan juta kerugian negara dari hasil audit

BPKP Provinsi Riau. “Dua kasus ini sudah kita tangani dengan menetapkan dua tersangka mantan PPTK. Selain itu, hasil audit dari BPKP ditemukan ratusan juta kerugian negara dari perbuatan kedua tersangka tersebut,” ujar Arif lagi. Sedangkan dua kasus lagi di Kabupaten Kepulauan Meranti sudah hampir rampung ditangani dengan memeriksa sejumlah saksi dan serta bukti dan fakta teradap keterlibatan pejabatan di Kabupaten Kepulauan Meranti tersebut. “Penyeledikan kita sudah hampir rampung sekitar 90 persen dengan mengambil keterangan dan bukti-bukti keterlibatan pejabat yang saat ini masih bertugas di Kabupaten Kepulauan Meranti,” katanya. Ketika ditanya siapa oknum pejabat yang terlibat tersebut, Arief belum mau menjelaskan-

nya karena masih dalam proses penyelidkan. Akan tetapi, Arief berjanji kasus tersebut akan segera diselesaikannya dan

akan menyeret pejabat yang terlibat tersebut. “Kita belum bisa memberikan nama-nama pejabat

tersebut, yang jelas dalam waktu dekat ini berkas kasus tersebut akan selesai,” ucapnya. *

TABRAKAN BERUNTUN - Tiga mobil mengalami tabrakan beruntun di ruas Jalan Jenderal Sudirman, Pekanbaru, beberapa waktu lalu. Tampak seorang personil Sat Lantas Polresta Pekanbaru mengatur arus lalulintas di lokasi kejadian tabrakan. (cherry)

Polda Riau Lakukan Perombakan Jabatan

PEKANBARU - Perombakan jabatan di tubuh Polri seperti di Polda Riau merupakan suatu hal yang sudah biasa. Tujuannya

tidak lain untuk memberikan peningkatan pelayanan kepada masyarakat. Hal ini disampaikan Kapolda Riau, Brigjen Suedi Husein SH melalui Kabid Humas PolKEJATI K E J AT I : N NO. O. B B.78/N.4.3/DSP.4/12/2008 . 7 8 / N. 4 . 3 / D S P. 4 / 1 2 / 2 0 0 8 da, AKBP RAJA PELET PENGASIHAN DARI RANGKAS BITUNG (BANTEN) S PandiaTTIDAK ADA PENYAKIT YANG TIDAK ADA OBATNYA & TIDAK ADA MASALAH YANG TIDAK ADA JALAN KELUARNYA KI TUBAGUS MEMMEM n g a n BERIKAN SOLUSI JITU UNTUK ANDA DAN JUGA MAHIR MENYEMBUHKAN PENYAKIT DAN PROBLEM SESULIT APAPUN ANTARA LAIN : k e p a d a Metro CUPU MANIK/PENGLARIS USAHA MALAM) PASAGNAN, JANGAN KUATIR INGIN JOSS... Riau di • USAHA ANDA BANGKRUT, LANGGANAN • DAYA TARIK KHARISMA YANG LUAR BIASA DATANG & BUKTIKAN DISINI. PADA KABUR, SELAKU KALAH DALAM PER• MEMBUAT SEMUA ORANG TUNDUK & UNTUK TERAPI WANITA (BERDARAH SEPMapolSAINGAN. TAKLUK ERTI PERAWAN) : da, Jumat • INGIN OMSET BERLIPAT GANDA DATANG & PENGASIHAN RATU PENGERETAN MENGEMBALIKAN KEPERAWANAN (VIRGIN) BUKTIKAN DISINI UNTUK ANDA YANG MEMPUNYAI ATASAN/ HASIL BISA DICEK KE DOKTER, MEMBESAR(2/3)

SIDANG - Sidang kasus dugaan korupsi terhadap Syuhada Tasman menghadirkan saksi dari staf Dinas Kehutanan Kabupaten Pelalawan, belum lama ini di Pengadilan Negeri Pekanbaru. (cherry)

KI TUBAGUS ROHMAN TOHA

ANDA DATANG DENGAN SUNGGUH SUNGGUH PASTI BERHASIL

BERGARANSI BUKA SETIAP HARI JAM 09.00 S/D 23.00 WIB

AJIAN PUTAR GILING SUKMA • SUAMI/PASANGAN SUKA MENGUMBAR NAFSU DISEMBARANG TEMPAT • PASANGAN YANG HOBI SELINGKUH, DENGAN AJIAN INI PASANGAN AKAN SADAR DAN KEMBALI PADA ANDA SUSUK GAIB PANCA SONA • SOLUSI KILAT UNTUK MASALAH PELET, PENGASIHAN, KETAMPANAN, KEARTISAN, KEWIBAWAAN • BISA UNTUK MENJERAT PASANGAN SEJENIS GAY/LESBI SUSUK REMBULAN KONENG • UNTUK ANDA YANG INGIN TAMPIL CANTIK & MENARIK • AURA BERSINAR BINAR (UNTUK WANITA

BOS, SUAMI / MERTUA YANG PELIT HANYA DENGAN PELET PENGERETAN SI DIA BISA NURUT APA KEINGINAN ANDA. (COCOK UNTUK WANITA SIMPANAN) RAHASIA ILMU PELEBUR HUTANG • APAKAH ANDA SELALU TERLILIT HUTANG PIUTANG? • APAKAH ANDA HIDUP DIGEROGOTI HUTANG RENTENIR? • ANDA INGIN CEPAT MELUNASI HUTANG PIUTANG ANDA UNTUK LAYANAN TERAPI RAGA UNTUK PRIA : ALAT VITAL LOYO / TIDAK BERFUNGSI /IMPOTEN TOTAL, KURANG KUAT, KERAS, PLEK CUR (EJAKULASI DINI) LETOI, TIDAK TAHAN LAMA BAHKAN DISEPELEKAN

KAN PAYUDARA, KEPUTIHAN PEKTAY, KISTA, KANKER RAHIM, LAMBAT PUNYA KETURUNAN, DLL MENYEDIAKAN PEGANGAN UNTUK : BISNIS / USAHA, OLAHRAGAWAN, LULUS TES, KESEHATAN, KESELAMATAN, FENGSHUI. KI TUBAGUS SIAP MEMBANTU MEWUJUDKAN AMBISI ANDA YANG INGIN SUKSES DI BIDANG PILPRES, PILGUB, PILKADA PILKADES, CPNS, ARTIS NGETOP, DLL. SYARAT 30 HARI SEBELUM HARI H HARUS SUDAH MENDAFTAR PENYAKIT YANG BISA DISEMBUHKAN SECRA LANGSUNG DI TEMPAT, KELAINAN SEKS (HOMO) HIV/AIDS, KECANDUAN NARKOBA, LUMPUH, GANGGUAN JIWA/ METAL

pekan lalu. “Berdasarkan telegram Polda Riau nomor : ST/261/ II/2012, Polda Riau telah melakukan perombakan jabatan bagi perwira menengah dan perwira pertama,” katanya. Perombakan tersebut dilakukan pada enam perwira menengah dan beberapa orang perwira pertama yang menduduki kursi baru dan meninggalkan kursi jabatan yang lama. Antara lain, Kompol Satria Rizkiano SIK

JL. MARKISA NO. 57 TELP. (0761) 306 6669 HP. 0812 6827 7999 (MASUK DARI JL.PAUS) PEKANBARU “MELANGKAH PASTI RAIH SUKSES HAKIKI BERIJABAH ILLAHI” Ketik Google: “Pengobatan Putra Banten”

S Pandiangan

dipromosikan dari Waka Polres Siak menjadi Waka Sekolah Polisi Negara (SPN) Polda Riau. Selanjutnya, posisi Kompol Ida Ketut Gahananta digantikan AKP Arief Fajar SIK sebagai Kasat Reskrim Polresta Pekanbaru. Jabatan lama AKP Arief Fajar Satria sebagai Kasat Reskrim Polres Bengkalis digantikan AKP Dalizon SIK yang sebelumnya menduduki jabatan Kasat Reskrim Polres Kampar. Dan kini, Kasat Reskrim Polres Kampar berada di pundak AKP Antoni Lumban Gaol SH. Sedangkan jabatan Kasat Reskrim Polres Rohul yang ditinggalkan AKP Antoni Lumban Gaol diamanatkan kepada AKP Syafruddin NRP. “Suatu hal yang bisa dilakukan di tubuh Polri dalam hal perombakan jabatan sebagai bentuk penyegaran. Dengan ini kami berusaha untuk meningkatkan pelayanan kepada masyarakat,” sebut Pandiangan. Kabid juga menyebutkan, Polri membuka penerimaan Sekolah Inspektur Polisi dari Sarjana (SIPAS) tahun ajaran

2012. Hal ini berdasarkan keputusan Kapolri No: Kep/102/ II/2012 pada tanggal 27 Februari 2012 tentang penerimaan SIPAS Tahun Ajaran 2012 dan surat telegram Kapolri No: ST/400/II/2012 tentang warning order pelaksanaan kegiatan dan persyaratan penerimaan SIPAS 2012. Untuk persyaratan khususnya yaitu, pria dan wanita yang belum menikah, memiliki ijazah S2 Profesi seperti psikologi, dokter spesialis forensik dan dokter spesialis jiwa. Serta S2 teknologi transportasi dan kenotarisan. Sedangkan untuk S1 mencakup seluruh bidang jurusan dengan IPK minimal 2,70. “Untuk usianya, S2 batas usia maksimal 30 tahun. Sedangkan S1 batas usianya maksimal 26 tahun. Ukuran tinggi badan 160 centimeter minimal bagi pria dan 155 centimeter untuk tinggi wanita,” sebutnya. “Pembukaan penerimaan ini mulai tanggal 29 Februari 2012 hingga 8 Maret 2012 di SPN Pekanbaru dari pukul 08.00 WIB sampai pukul 15.00 WIB,” kata Pandiangan. (cr3)

Metro Mini

The best solution for your business promotion

AYU

MASSAGE

Menerima Khusus Panggilan Hotel Pasti Memuaskan Rilex & Fresh

Online 24 jam

0813 7192 6575 0852 6579 7134

280212YD

IKA MASSAGE

AMOY MASSAGE

Ingin rilek dan sehat anda undang saya datang !!!

Menerima Khusus Panggilan Hotel

0812 7606 6221 online 0821 7391 7791 24 jam 250312YD

SETIA JAYA STAINLES Melayani Pesanan : Kusen aluminium - Expanda Door - Partisi Aluminium - Vertical Blind - Slime BlindFolding Door - Insect Sun ScreenStainless Steel - Folding Gate

Pasti Memuaskan Rilex & Fresh

Online 24 jam

0853 5593 3338

Hubungi : HP. 0812 7585424

250212YD

Lgg

IKLAN ANDA

Jl. Dr. Setia Budhi No. 100 - 102 Pekanbaru - 28144 LGG

Untuk Iklan ANDA


24

METRO RIAU SENIN 5 Maret 2012

Indah Dewi Pertiwi

Showbiz Teuku Wisnu

Perfeksionis dalam Asmara

Ingin Lulus

Kuliah JAKARTA - Teuku Wisnu merayakan ulang tahunnya y ke 27 yang y g jjatuh tepat p pada, p Minggu gg (4/2) ( ) di Sushi Miyabi, Kemang, Jakarta Selatan. Kali ini, ia tidak merayakan ulang tahun sendirian. Ia ditemani oleh sang kekasih, anggota fansclub, dan anak-anak yatim piatu. Di umur yang hampir berkepala tiga ini, banyak harapan yang ingin dicapainya. Salah satunya, Wisnu ingin cepat-cepat menyelesaikan pendidikannya. “Udah pasti yang baikbaik, apalagi udah 27. Mungkin selama ini yang dipikirkan adalah pendidikan. Pertama kali ke Jakarta kan juga untuk kuliah. Mudah-mudahan semester ini mulai skripsi. Untuk saat ini harapan harus jadi sarjana,” harap Teuku Wisnu seperti dirilis kapanlagi.com. “Sebenernya mata kuliah dia yang lain udah selesai semua, tinggal skripsi. Dia kan sibuk ya, syuting terus, pulang pagi. Makanya ketunda terus. Mudah-mudahan kali ini skripsinya selesai. Harus,” tambah Shireen. Selain berharap agar menjadi sarjana tahun ini, Teuku Wisnu juga berharap agar bisnisbisnis yang ia jalani akan terus lancar dan semakin berkembang. Ia pun berharap hubungannya dengan Shireen tetap lancar, tidak ada halangan, dan mudah-mudahan tahun depan naik ke jenjang selanjutnya.

JAKARTA - KKesempurnaan memang dambaan setiap orang. Tak T terkecuali dengan penyanyi Indah Dewi Pertiwi (IDP). Ia pun mengaku sebagai seorang perfeksionis.

KARENANYA, IDP selalu maksimal dalam segala pekerjaan yang dilakoninya. Ia tak mau setengah-setengah dalam menjalankan profesinya. “Kostum harus diperhatikan. Vokal, kostum harus bagus juga, sepatu, dan tarian. Kostum harus perfect, karena kalau lagi ngedance biar penampilannya bagus,” ungkapnya saat ditemui dalam acara Dahsyat, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Minggu (4/3). Tak hanya penampilan, IDP seperti dirilis

detik, juga mengaku perfeksionis dalam soal memilih pasangan. Namun saat ini ia menyatakan tak sedang memiliki kekasih dan sedang fokus pada pekerjaan. “Aku sangat perfect, aku nggak mau salah pilih dalam cari pasangan. Tapi nggak cari pacar, lagi fokus di kerjaan dulu. Ini kesempatan aku fokusin di karier. Pacar ntar aja dulu,” tandasnya. (net/sp)

Astri Nurdin Jadi Tuna Wicara JAKARTA - Film adaptasi dari novel ‘Bait Surau’ siap tayang bulan Juli 2012 mendatang. Dalam film itu, Astri Nurdin berperan jadi wanita tuna wicara dan tuna rungu sekaligus. “Jadi Siti, wanita tuna wicara dan rungu yg tinggal di desa, belum terkontaminasi dengan kehidupan kota. Hidup harus dijalankan syari’at agama, mensyukuri apa yang didapat,” ujar Astri menceritakan perannya saat ditemui dalam peluncuran novel ‘Bait Surau’ di Planet Hollywood, kemarin. Menjadi wanita tuna rungu dan tuna wicara Astri mengaku sedikit kesulitan. Sebabnya ia tetap harus melalui proses reading sebelum

syuting. “Agak sulit, enaknya nggak hafalin naskah. Tapi tuna rungu wicara bisa cara lain. (Tetap) Reading praktek baca skrip. Aku ketemu tuna wicara dan rungu langsung. Reading beda sendiri,” jelas Astri seperti dirilis detik.com. Dengan kesulitan itu, berapa lama Astri bisa mempelajari semuanya? “Masih jauh dari sempurna, reading hampir sebulan, tapi nggak full. Orangnya nggak tiap hari juga ditemui, ya buat aku jauh dari sempurna, bisa sampein amanat di film ini,” ujar Astri. (net/sp).

(net/sp)

Sidomulyo Residence LOKASI : JL. KARTAMA PEKANBARU

Harga Tidak Naik Pilih DISCOUNT

SUKA-SUKA* PS

Pekanbaru: BPN Jl. Riau (0761-41471); BHR Harapan Raya (0761-33222, Bambang Motor Kulim Ujung (08525499436); Mandiri Motor Psr Hang Tuah (085265844055) Kampar : Bajaj Kampar Sentosa (0762-323373), Dumai : Harapan Motor (085278660518), Duri : Panda Pratama (0765-560838); Indo Makmur Lestari (085664543521) Suram : Vitra Motor (085265642273), Kandis : Ruben Jaya Motor (082173378899), Ujung Batu : Abdi Motor (085228304022); Dedo Jaya Motor (081226842999)

0761 - 70910590 0812 6811 650 0813 7185 3209 0853 6446 9936

Puas-

in Puas

Aja

Disini ?!

LUXIO L U : Angsuran Mulai 3 Juta-an TERIOS : Angsuran Mulai 3,6 Juta-an T ALL NEW XENIA : Angsuran Mulai 3,1 Juta-an A SIRION S IRION ON : Ang Angsuran gsuran Mulai 3 Juta Juta-an an Miliki mobil keluarga pilihan Anda dengan Angsuran yang sangat Terjangkau. Segera Hubungi Daihatsu Access atau Kunjungi Showroom Daihatsu Terdekat Sekarang Juga !

Jl. Jend. Sudirman No. 26-28 (Depan Makam Pahlawan)

0761

839000

AKSES A K 10 menit ke : • Kampus UIR • Mall SKA TYPE : 36/108 m2 • Ramayana-Robinson 38/120, 45/140 • Bandara - Pembayaran Pembayara an nD DP P LLunas un na as 1 B Bulan Bulan, ulan Di D Disc. i R Rp. 10 10 Jt JJt. t - Pembayaran DP Lunas 2 Bulan, Disc. Rp. 5 Jt. - Pembayaran DP Lunas 3 Bulan, Disc. Rp. 1 Jt. Kantor Pemasaran : K JJl. Arifin Ahmad No. 8-9, Lt. 2 (Diatas RM. Pondok Ikan Sungai), Pekanbaru


25

POTENSA

METRO

METRO RIAU

Komunikasi Potensi Pasar

SENIN, 5 Maret 2012

ERCP Endoscopic Retrograde Cholangio Pancreatography Pemeriksaan kombinasi Endoskopi dan Radiologi untuk diagnostik dan therapi pada kelainan pankreas dan kandung empedu seperti batu dan infeksi

Kami Peduli Kesehatan Anda Kami Peduli Kesehatan Anda Jl. Jendral Sudirman No. 117 Pekanbaru 28282 Telp. (0761)47333, 45405, 43434 Fax. 0761-47222 Pendaftaran via SMS 08117510599

Skynindo Berikan Paket Gratis 3 Bulan

PROMOSIKAN

Layanan Iklan :

Usaha Anda

08127685579 / 08127696600 / 08126843852 / 081378089669 / 08127699646

PEKANBARU - PT Cipta Skynindo yang bergerak di bidang usaha channel televisi yang terletak di Jalan Dr Setia Budhi nomor 146-148 memberikan paket promo gratis 3 bulan kepada konsumen. Fasilitas gratis 3 bulan ini hanya Rp820 ribu dengan syarat dan ketentuan berlaku.

COCOK UNTUK RMH MEWAH KUALITAS

EKONOMI TERSEDIA KUALITAS (RMH RSH) MENENGAH

JL. TANJUNG DATUK NO. 212 C TELP. (0761) 38100 FAX.31043 MARKETING : 0813 7854 8109 0852 7122 0211 0852 2759 6898

.

.

“Skynindo ini sistemnya memakai receiver. Kualitas itu sendiri memakai High Definition (HD). Dan kepada konsumen yang ingin menikmati siaran persembahan Skynindo diberikan paket gratis selama 3 bulan full siaran,” ungkap Kepala Marketing Skynindo, Sulistyo kepada Metro Riau. Skynindo itu sendiri, kata Sulistyo merupakan teknologi terdepan. Dengan Box yang berkualitas mempunyai 3 bahasa yaitu Indonesia, Inggris dan Mandarin. Skynindo memiliki 84 channel.

‘’Kami juga ada paket siaran yaitu EZ1 dan EZ2. Untuk semua paket itu mendapatkan tambahan 1 bulan gratis semua paket dari Skynindo plus tayangan gratis 2 kali seminggu,” ujar Sulistyo. Sulistyo menjelaskan, harga box HD yang disubsidi sampai 50 persen, kualitas gambar dan suara yang sangat jernih. “Konsumen yang menikmati Skynindo juga mendapatkan gratis tayangan unggulan dari Skynindo, mendapatkan gratis tayangan TV lokal dan mancanegara,” katanya. (fat)

Telp. (0761) 588900, 589888, 858589 Fax. (0761) 31519 Booking Service 081371714401 dan Dapatkan berbagai program kredit menarik lainnya Hotline Service (24 Jam) 0761-3038668


26 METRO RIAU ᒤ ᴸ ᴸ ᒤ ᒤ ᴸ ᒤ ᴸ ᴸ ᴸ ᴸ ᱏᵏа ᱏᵏа

ກᯉ㺻 㺻 Ā᫁↫ Ā᫁↫ā ↫ā 䮯亸咯 咯 䙉‫ػ‬䙓㐊 䙉‫ػ‬ 䙉‫ػ‬䙓㐊ц⭼ᴰਟᙅⲴདྷ 䙉‫ػ‬䙓 ‫ػ‬䙓㐊ц 䙓㐊 䙓㐊 䙓㐊ц 㐊ц 㐊ц⭼ ⭼ᴰ ⭼ ᴰਟᙅ ᴰਟ ᴰਟᙅ ᙅⲴ ᙅ Ⲵདྷ Ⲵདྷ冈 དྷ冈 冈ᱟ 冈ᱟ ᱟӰ Ӱ哬 Ӱ哬˛᡻₏ Ӱ哬 哬˛᡻ ˛᡻₏⋂ ᡻₏ ᡻₏⋂ ᡻ ⋂ ⋂䴫 䴫ਟ 䴫ਟ ⭘ʽࡕᙅDŽ⪎ި‫ޜ‬ਨ ⭘ʽࡕᙅ ⭘ʽࡕᙅDŽ⪎ި ᙅDŽ⪎ި‫ޜ‬ ᙅ ⪎ ‫ޜ‬ ⪎ި‫ޜ‬ ‫ޜ‬ਨ ਨP\)&ᑦֶᴰᯠ≤‫ݵ‬䴫 ਨ P\\\)&ᑦֶᴰᯠ≤ \)&ᑦֶᴰᯠ )&&ᑦֶᴰ ᑦֶᴰᯠ ᑦֶ ֶᴰ ᴰᯠ≤ ᯠ≤‫ݵ‬䴫⊐ ⊐ˈ䇃 ⊐ ˈ䇃 䇃 ⎸䋫㘵ࡠଚ㼑䜭ᴹ䴫ਟ‫ݵ‬ ⎸䋫㘵ࡠଚ㼑䜭ᴹ 䋫㘵 㘵ࡠଚ㼑䜭 ࡠଚ㼑䜭ᴹ ࡠଚ㼑 ଚ㼑䜭 㼑䜭ᴹ䴫ਟ 㼑䜭 㼑䜭ᴹ䴫ਟ‫ݵ‬ 䜭ᴹ䴫ਟ‫ݵ‬ 䴫ਟ‫ݵ‬DŽ 䴫ਟ ‫ݵ‬DŽ

ঠቬ䇑 䇑 ࡂ൘ ᒤሶἅᾸ ⋩ӗ䟿ᨀॷ㠣 з੘

ᐤৈዋ ᴸԭ ᐤ ৈዋ ዋ ᴸԭ ੨ᕅѝഭ ੨ᕅѝഭ ѝഭ ⑨ᇒ ⑨ᇒ䙮 зӪ ⑨ᇒ䙮 ᇒ䙮 ᇒ䙮 з ᇒ䙮 䙮 зӪ зӪ ᦞঠቬѝཞ㔏䇑ተ ᰕᣛ䵢ˈӺᒤ ᴸԭᴹ ᦞঠቬѝཞ㔏䇑 㔏䇑ተ ተ ᰕᣛ䵢ˈӺ Ӻ ᒤ ᴸԭᴹ ᴸԭ ԭᴹ з ॳཊ਽ѝഭ⑨ᇒ৲ з ॳཊ਽ѝഭ⑨ᇒ৲㿲ᐤ ॳ ਽ѝ ⑨ᇒ ⑨ᇒ ᇒ৲ ৲㿲 ৲ 㿲ᐤ ৲㿲ᐤ ᐤৈዋ ৈዋˈо৫ᒤ ዋˈо৫ᒤ ዋˈо৫ ዋ о о৫ ৫ᒤ ৫ᒤ ৫ ᒤ ᒤ ᴸԭ⴨∄໎࣐Ҷ ᴸԭ⴨∄໎࣐ ԭ⴨∄ ⴨ ∄ ໎ ࣐Ҷ ⴨∄໎ ⴨∄໎࣐Ҷ ࣐ ࣐Ҷ DŽ DŽ DŽ ঠቬѝཞ㔏䇑 ቬ ཞ 㔏䇑ተ ተ ࣎‫ޜ‬ᇔѫԫṬᗧ䈤 ‫ ޜ‬ᇔ ѫԫ ԫ Ṭ ᗧ䈤 ˈࡽᶕ ԫṬᗧ䈤 ࡽᶕ ᐤৈዋ᯵⑨Ⲵѝഭ⑨ᇒ ᐤৈዋ᯵⑨Ⲵѝഭ⑨ ৈዋ᯵⑨Ⲵѝഭ⑨ᇒ ዋ᯵ ᯵⑨Ⲵѝഭ⑨ᇒ Ⲵѝ Ⲵ ѝഭ⑨ᇒབྷཊᮠᱟ҈ⴤ伎㡚⨝ ѝ ⑨ᇒ ᇒབྷཊᮠᱟ҈ⴤ ᇒབྷཊᮠᱟ҈ⴤ伎 བྷཊᮠᱟ ᮠᱟ҈ⴤ伎㡚 ᮠ ᮠᱟ ᱟ ҈ⴤ伎 ҈ ҈ⴤ ⴤ 伎㡚 ⴤ伎㡚⨝ 㡚⨝ 㘼ᶕ 㘼 ᶕDŽ৫ᒤˈ ᶕ DŽ৫ᒤˈࡽᶕᐤৈዋ᯵⑨ DŽ৫ ৫ᒤ ৫ ᒤˈࡽᶕᐤৈዋ ᒤ ᒤˈࡽᶕ ࡽᶕᐤৈዋ ࡽ ࡽᶕᐤৈዋ᯵⑨ⲴӪᮠᴰཊ ࡽᶕᐤৈዋ᯵⑨ ࡽᶕᐤৈዋ᯵ ᶕ ৈዋ ዋ ⑨ⲴӪ ዋ᯵⑨ⲴӪᮠᴰཊཆ ⑨ ⲴӪᮠ ⑨ⲴӪᮠᴰ Ӫ ᮠ ᴰཊཆ ཊཆ ཊཆ ഭ⑨ᇒѝ ഭ⑨ᇒ ⑨ ѝˈѝഭབྷ䱶⑨ ѝˈѝഭབྷ䱶⑨ᇒӵ ѝ ѝഭབྷ䱶⑨ᇒӵ⅑Ҿ◣བྷ࡙ ഭབྷ䱶⑨ᇒӵ⅑Ҿ◣བྷ࡙ӊ ഭབྷ䱶⑨ᇒӵ བྷ䱶⑨ᇒӵ⅑Ҿ◣བྷ࡙ 䱶⑨ᇒӵ⅑Ҿ◣བྷ࡙ ⑨ᇒӵ⅑ ⑨ ᇒӵ ᇒӵ ӵ⅑Ҿ◣བྷ࡙ӊ ӵ⅑Ҿ◣ ⅑ Ҿ◣ ◣ ◣བྷ࡙ ◣བྷ བྷ࡙ བྷ ࡙ӊǃ ࡙ӊ ӊǃ ᰕᵜᧂㅜйսˈަ⅑ᱟѝഭਠ⒮ൠ४ǃ傜ᶕ ᰕᵜ ᵜᧂㅜйսˈަ⅑ᱟѝഭਠ⒮ൠ४ǃ傜ᶕ ᵜᧂㅜйս ᵜ ᧂㅜ ㅜ й ս ˈަ⅑ ㅜйս ަ⅑ᱟѝഭਠ⒮ൠ४ ަ⅑ᱟѝ ⅑ ᱟѝഭਠ⒮ൠ ਠ⒮ ⒮ൠ४ǃ傜ᶕ ᶕ 㾯ӊǃ‫״‬㖇ᯟǃ丙ഭǃᯠ࣐එǃ㖾ഭ઼㤡 ഭDŽ Ṭᗧ㺘 ᗧ㺘⽪ 㺘⽪ˈ䲿 䲿 ⵰ѝഭ㓿⍾Ⲵᕪ࣢໎ ѝഭ㓿⍾ ⍾ Ⲵ ᕪ ࣢໎䮯 ࣢໎ ໎ 䮯ˈѝ ѝ ഭ઼ᐤৈዋ ഭ઼ᐤৈዋⲴⴤ㡚Ⲵᔰ䙊ˈԆᐼᵋᴤཊ ઼ᐤৈዋⲴⴤ㡚Ⲵᔰ䙊 ઼ ৈዋ Ⲵ Ⲵⴤ㡚Ⲵᔰ䙊ˈԆᐼᵋᴤཊ Ⲵⴤ㡚Ⲵᔰ䙊 ⴤ㡚Ⲵᔰ䙊 ⴤ 㡚Ⲵᔰ䙊 㡚 㡚Ⲵ Ⲵ ᔰ䙊ˈԆ ᔰ䙊 䙊ˈԆᐼᵋᴤ 䙊 Ԇᐼ Ԇ Ԇᐼᵋ Ԇᐼᵋᴤཊ ᐼ ᵋ ᴤཊⲴ ᐼᵋ ཊⲴ Ⲵѝ ѝ ഭ⑨ᇒࡠ䇯ᐤৈዋ ഭ⑨ᇒ ᇒ ࡠ䇯ᐤৈ ᇒࡠ䇯 ࡠ 䇯 ᐤৈዋDŽ ᐤৈዋ ዋDŽ ዋ DŽ ঠቬ᯵⑨оࡋ᜿㓿⍾䜘䮯ߟភ‫ޠ‬ᰕࡽ ঠ ঠቬ᯵⑨оࡋ᜿㓿⍾䜘䮯ߟភ‫ޠ‬ᰕࡽ൘ ঠቬ ቬ᯵⑨оࡋ᜿㓿⍾䜘䮯ߟភ‫ޠ‬ ቬ ᯵⑨оࡋ᜿㓿⍾䜘䮯ߟភ‫ޠ‬ᰕࡽ ᯵⑨о ⑨ о ࡋ ᜿ 㓿⍾ ⑨оࡋ᜿㓿⍾䜘䮯 ⑨оࡋ ⍾ 䜘 䮯ߟ ⍾䜘 ߟភ ភ‫ޠ‬ᰕࡽ൘ ភ‫ࡽ ޠ‬൘ ൘䳵 ࣐䗮ҏ㺘⽪ˈ㲭❦ц⭼㓿⍾ ࣐䗮ҏ㺘⽪ ࣐ 䗮 ҏ 㺘⽪ 㺘 ⽪ˈ㲭 㺘⽪ˈ㲭❦ 㲭❦ц⭼㓿 㲭❦ц⭼㓿⍾ 㲭❦ц ❦ц⭼㓿⍾ ❦ ц⭼ ⭼㓿 㓿⍾ ⍾↓䶒Ѥডᵪ ⍾ ⍾↓䶒 ↓ 䶒Ѥডᵪ ↓䶒Ѥড ↓䶒Ѥডᵪ Ѥড ডᵪ ড ডᵪˈն ᵪˈն ᵪ ˈն ն ঠቬӺᒤᴹؑᗳᇎ⧠੨ᕅ зཆഭ⑨ᇒⲴ ঠቬӺ Ӻ ᒤᴹ ᒤᴹؑ ᴹ ؑ ᗳᇎ ᇎ ⧠੨ᕅ зཆ ཆ ഭ⑨ᇒⲴ ⑨ᇒⲴ ⑨ᇒ Ⲵ ⴞḷDŽྩ䈤ˈ৫ᒤᴹ ⴞḷ ⴞḷDŽྩ ḷ ྩ ḷDŽྩ䈤 ྩ䈤 䈤ˈ৫ 䈤ˈ৫ᒤᴹ䙮 䈤 ৫ᒤᴹ ৫ᒤ ৫ ᒤ ᒤᴹ䙮 ᒤᴹ ᴹ䙮 ᴹ䙮 䙮 зⲴѝഭ⑨ᇒ 䙮 зⲴ зⲴѝഭ⑨ зⲴѝഭ⑨ᇒࡠঠ Ⲵѝ ѝഭ ⑨ᇒࡠ ᇒࡠ ࡠঠ ঠ ቬ᯵⑨ˈӺᒤᴹᵋケ⹤ ቬ ᯵⑨ ˈӺ Ӻᒤᴹᵋケ⹤ з Ӻ ᒤᴹ ᴹᵋ ᵋケ⹤ ケ ケ⹤ ケ⹤ ⹤ з зӪ зӪ⅑DŽ Ӫ⅑ Ӫ Ӫ⅑DŽ ⅑ ⅑DŽ ߟភ‫ޠ‬㺘⽪ˈѪ᭟ᤱཆഭ⑨ᇒᤱ㔝ࡽᶕ ঠቬ᯵⑨ˈ᯵⑨оࡋ᜿㓿⍾䜘㠣ቁ ঠቬ᯵⑨ˈ᯵⑨оࡋ᜿㓿⍾䜘㠣ቁᤘ ঠቬ᯵⑨ ঠቬ ቬ᯵⑨ˈ᯵⑨оࡋ᜿㓿⍾䜘㠣ቁᤘⅮ ቬ᯵⑨ ቬ ᯵⑨ ᯵⑨ˈ᯵⑨о ⑨ˈ᯵⑨оࡋ᜿㓿⍾䜘㠣ቁᤘⅮ ‫ ݶ‬ ᯵ ᯵⑨оࡋ ᯵⑨оࡋ᜿㓿⍾䜘㠣 ᯵⑨оࡋ᜿㓿 ᯵⑨оࡋ᜿㓿⍾䜘 ᯵⑨оࡋ᜿㓿⍾䜘㠣ቁᤘⅮ ⑨оࡋ оࡋ ࡋ᜿ ᜿㓿 ᜿㓿⍾ ⍾䜘 ⍾䜘 䜘㠣 㠣ቁ ቁᤘ ᤘⅮ Ⅾ ‫ ݶ‬ ‫ݶ‬ ‫ ݶ‬ ॳ ӯ⴮ᶕ᧘ࣘ᯵⑨ъоࡋ᜿ ॳӯ⴮ᶕ᧘ࣘ᯵⑨ъоࡋ ॳӯ⴮ᶕ ӯ⴮ᶕ᧘ࣘ᯵⑨ъ ӯ⴮ᶕ᧘ࣘ᯵⑨ ⴮ᶕ᧘ࣘ᯵⑨ъоࡋ ⴮ ⴮ᶕ ᶕ ᧘ࣘ ᧘ࣘ᯵⑨ъоࡋ ᧘ ࣘ᯵⑨ъоࡋ᜿ ࣘ᯵ ࣘ ᯵⑨ъ ᯵⑨ ⑨ъ ⑨ъ ъоࡋ᜿㓿⍾ъ оࡋ ࡋ ᜿㓿⍾ ᜿㓿⍾ъˈԕᇎ⧠ ᜿㓿⍾ъ ᜿ 㓿⍾ъ 㓿 㓿⍾ ⍾ ъˈԕᇎ⧠ ъˈԕ ԕᇎ⧠ ᇎ⧠ ⧠ ᒤⲴཆഭ⑨ᇒӪᮠ∄ ᒤⲴཆ ᒤⲴཆഭ⑨ᇒӪᮠ∄Ӻᒤ໎࣐ ཆഭ⑨ᇒӪᮠ∄Ӻᒤ ཆ ཆഭ⑨ᇒ ഭ⑨ᇒӪᮠ∄Ӻᒤ ᇒ Ӫ ᮠ∄Ӻᒤ໎࣐ ᮠ ᮠ∄Ӻ ∄Ӻᒤ໎࣐ Ӻ Ӻᒤ ᒤ ໎ ࣐

57

ঠቬ ঠቬ䇑ࡂ൘ ᒤሶ ঠቬ䇑ࡂ൘ ᒤ ঠ ቬ䇑 ቬ䇑ࡂ൘ ᒤሶ ቬ ቬ䇑ࡂ൘ 䇑 䇑ࡂ൘ 䇑ࡂ ࡂ൘ ᒤሶ ࡂ൘ ᒤሶ ἅᾸ⋩ ἅᾸ ἅᾸ⋩ӗ䟿䖳ⴞࡽ≤ᒣᨀ Ᾰ⋩ӗ ⋩ӗ䟿 ӗ䟿䖳 䟿䖳ⴞࡽ≤ᒣᨀ ⴞࡽ≤ ࡽ≤ᒣ ≤ᒣᨀ ᒣᨀ ॷ ॷ ˈф䈕ഭ᭯ᓌᡆѪ ˈф䈕 ф䈕ഭ᭯ᓌᡆ ഭ᭯ᓌ ഭ᭯ ᭯ᓌᡆ ᓌᡆѪ ᡆѪ ᡆѪ ৲оἅ ৲о ৲оἅᾸ⋩㔯㢢䇔䇱亩 оἅᾸ ἅᾸ⋩ Ᾰ⋩ ⋩㔯㢢䇔 㔯㢢 㢢䇔䇱 䇔䇱亩 䇱亩ⴞ 亩ⴞ 亩 ⴞ Ⲵ⿽Ἵ Ⲵ⿽Ἵᡧ߿〾DŽ ⿽Ἵᡧ Ἵᡧ߿ ߿〾DŽ ߿〾 ߿〾DŽ 㔬ਸჂփ ᴸ ᰕ⎸ ᚟ˈঠቬ ᚟ˈঠቬ᭯ᓌаս䍴␡ߌ ঠቬ ቬ᭯ᓌ ᭯ᓌа ᓌаս аս䍴 ս䍴␡ 䍴␡ߌ ␡ߌ ␡ߌ ъᇈઈ ъᇈ ъᇈઈઘӄ〠ˈ䈕ഭ䇑ࡂ ᇈઈઘ ઘӄ〠 ӄ〠ˈ䈕ഭ䇑 ˈ䈕ഭ䇑 ഭ䇑ࡂ 䇑ࡂ 䇑ࡂ ൘ ൘ ൘ ᒤሶἅᾸ⋩ӗ䟿䖳 ᒤ ᒤሶἅᾸ⋩ӗ ᒤሶ ᒤሶ ሶἅᾸ ἅᾸ⋩ Ᾰ⋩ӗ ⋩ӗ䟿 ӗ䟿䖳 ӗ䟿䖳 ⴞࡽ≤ ⴞࡽ≤ᒣᨀॷ ˈф䈕 ࡽ≤ᒣ ≤ᒣᨀ ᒣᨀॷ ᒣᨀॷ ᨀॷ ˈф䈕 ф䈕 ഭ ᭯ᓌ ഭ᭯ᓌᡆѪ৲оἅᾸ⋩ ᓌ ᡆѪ৲оἅᾸ ᓌᡆ ᡆ Ѫ ৲о о ἅᾸ⋩ 㔯㢢䇔 㔯㢢 㔯㢢䇔䇱亩ⴞⲴ⿽Ἵᡧ߿ 㢢䇔䇱 䇔䇱亩ⴞⲴ⿽ 䇔䇱亩 䇱亩ⴞⲴ⿽Ἵᡧ߿ Ⲵ⿽ ⿽Ἵᡧ Ἵᡧ߿ ߿ 〾DŽঠቬ 〾DŽঠቬѪ‫⨳ޘ‬ᴰབྷⲴἅ ঠቬѪ ቬѪ‫⨳ޘ‬ ቬѪ‫ޘ‬ Ѫ‫⨳ޘ‬ᴰབྷⲴἅ ‫⨳ޘ‬ᴰ ⨳ᴰབྷ ᴰབྷⲴ Ⲵἅ Ᾰ⋩⭏ Ᾰ⋩ Ᾰ⋩⭏ӗഭˈ ᒤ䈕ഭ ⋩⭏ӗ ⭏ӗഭˈ ᒤ䈕ഭ ᒤ䈕 䈕ഭ ࠪӗἅ ࠪӗ ࠪӗἅᾸ⋩ з੘DŽ ӗἅᾸ ἅᾸ⋩ Ᾰ⋩ з ⋩ з з੘DŽ з੘DŽ DŽ ঠቬߌъ䜘࢟䜘䮯 5XVPDQ 5X XVP VPD PDDQ +H +HULD +HU HUULD LDZDQ〠ˈ䈕 DZD ZDDQ〠 Q〠ˈ ˈ䈕ഭ ഭ ߌᡧ䟷 ߌᡧ ߌᡧ䟷⭘ᴤᯠⲴߌъ ᡧ䟷⭘ 䟷⭘ᴤᯠⲴߌъ ⭘ᴤᯠ ᴤᯠⲴߌ Ⲵߌъ ߌъ⭏ ъ⭏ӗ ъ⭏ӗ ӗ ᢰᵟˈ ᢰᵟ ᢰᵟˈ㘼нᱟӵӵ‫׍‬䎆໎ ˈ㘼н 㘼нᱟ нᱟӵ ᱟӵӵ ӵӵ‫׍‬ ӵ‫׍‬䎆 ‫׍‬䎆໎ 䎆໎ ໎ ࣐⿽Ἵ䶒 ࣐⿽Ἵ䶒〟ᶕ ࣐⿽Ἵ䶒〟ᶕᇎ⧠ࡠ Ἵ䶒〟 䶒〟ᶕ 〟ᶕᇎ ᶕᇎ⧠ ᇎ⧠ࡠ ᇎ⧠ ⧠ࡠ ⧠ ࡠ ࡠ

ᒤሶἅᾸ⋩ᒤӗ䟿ᨀॷ ᒤ ᒤሶ ሶἅ ሶ ሶἅᾸ⋩ᒤӗ ἅᾸ ἅᾸ⋩ᒤӗ䟿ᨀ ἅ ἅᾸ⋩ Ᾰ⋩ Ᾰ⋩ᒤ ⋩ᒤӗ䟿 ⋩ ⋩ᒤӗ ⋩ᒤ ᒤӗ ᒤ ᒤӗ䟿 ӗ䟿 ӗ ӗ䟿ᨀ 䟿ᨀ 䟿ᨀॷ ᨀॷ㠣 ᨀॷ㠣 з з੘ⲴⴞḷDŽ з੘ⲴⴞḷDŽ з੘Ⲵⴞ ⴞḷDŽ DŽ Ԇ〠ˈ Ԇ〠ˈĀՠ䇑ࡠ ˈĀՠ䇑 ՠ䇑ࡠ 䇑ࡠ ᒤˈ ᒤˈঠቬⲴἅᾸ⋩ӗ䟿ᯉ ˈঠቬ ঠቬⲴ ⲴἅᾸ ἅᾸ⋩ Ᾰ⋩ӗ ⋩ӗ䟿 ӗ䟿ᯉ 䟿ᯉ ໎࣐㠣 ໎࣐ ໎࣐㠣 з੘DŽᡁԜ ࣐㠣 㠣 з੘DŽᡁԜ з੘DŽ DŽᡁԜѫ ᡁԜ Ԝѫ Ԝѫ 㾱䙊䗷 㾱䙊 㾱䙊䗷ᨀॷ⭏ӗ⦷ᶕᇎ⧠ 䙊䗷ᨀ 䗷ᨀॷ⭏ 䗷ᨀॷ ᨀॷ⭏ӗ⦷ᶕ ॷ⭏ӗ ⭏ӗ⦷ ӗ⦷ᶕ ⦷ᶕᇎ ᶕᇎ⧠ ᶕᇎ⧠ 䘉аⴞ 䘉а 䘉аⴞḷˈ㘼нᱟ‫׍‬ ⴞḷˈ㘼нᱟ‫׍‬䎆 ˈ㘼н 㘼нᱟ нᱟ‫׍‬ ᱟ‫׍‬䎆⿽ ‫׍‬䎆⿽ 䎆⿽ 䎆⿽ Ἵ䶒〟 Ἵ䶒 Ἵ䶒〟DŽāĀᡁԜнཚᝯ 䶒〟DŽāĀ āĀᡁԜнཚᝯ ĀᡁԜ ᡁԜн Ԝнཚ нཚᝯ ཚᝯ ᝯ ᜿໎࣐ ᜿໎࣐ἅᾸṁ⿽Ἵ䶒〟ˈ ໎࣐ἅ ࣐ἅᾸ ἅᾸṁ Ᾰṁ⿽Ἵ䶒〟ˈ Ᾰṁ⿽ ṁ⿽ ⿽Ἵ䶒〟 Ἵ䶒 䶒〟ˈ ഐѪ䘉 ഐѪ ഐѪ䘉ᆈ൘ҹ䇞DŽā Ѫ䘉ᆈ 䘉ᆈ൘ ᆈ൘ҹ䇞 ᆈ൘ҹ ҹ䇞DŽā DŽā ঠቬᱟᓄሩ‫⧟⨳ޘ‬ຳ ቬᱟᓄ ᓄ ሩ‫⨳ޘ‬ ᓄሩ‫ޘ‬ ሩ ‫⧟⨳ޘ‬ ⨳⧟ຳ ⧟ຳ ຳ ਈॆⲴ ਈॆ ਈॆⲴѫ㾱৲о㘵ѻаˈ Ⲵѫ㾱 ѫ㾱৲ 㾱৲о ৲о㘵 о㘵ѻ 㘵ѻа 㘵ѻа ѻаˈ ൘἞ ൘἞᷇㾶ⴆ⦷࣐䙏л━ ἞ ᷇㾶 㾶 ⴆ⦷࣐ 㾶ⴆ⦷ ⴆ⦷࣐䙏 ⦷࣐ ࣐ 䙏л━ ᯩ䶒䶒Ѥ䎺ᶕ䎺བྷ ᯩ䶒 ᯩ䶒䶒Ѥ䎺ᶕ䎺བྷⲴഭ 䶒䶒Ѥ䎺 Ѥ䎺ᶕ 䎺ᶕ䎺 ᶕ䎺བྷⲴഭ 䎺བྷⲴഭ 䱵঻࣋ 䱵঻ 䱵঻࣋DŽ亴䇑ࡠ ᒤᒤ ঻࣋DŽ亴䇑 ࣋DŽ亴䇑ࡠ ᒤ 亴䇑ࡠ 䇑ࡠ ࡠ ᒤ ᒤᒤ ᒤᒤ ᒤᒤ ᓅˈ ᓅˈঠቬⲴἅᾸṁ⿽Ἵ䶒 ˈঠቬ ঠቬⲴἅᾸṁ⿽ ⲴἅᾸ ἅᾸṁ Ᾰṁ⿽ ṁ⿽Ἵ䶒 ⿽Ἵ ⿽Ἵ䶒 Ἵ䶒 〟ሶѪ 〟ሶѪ з 〟ሶѪ з‫ޜ‬产ˈՠ䇑 ሶѪ з‫ޜ‬ ‫ޜ‬产ˈՠ䇑 ‫ޜ‬产ˈ ˈՠ䇑 䇑 ࡠ ࡠ ᒤˈ䈕ഭⲴἅᾸഝ ࡠ ᒤˈ䈕ഭⲴ ᒤ ᒤˈ ˈ䈕ഭⲴἅᾸ ⲴἅᾸ ἅᾸഝ ഝ 䶒〟ሶ 䶒〟 䶒〟ሶ䖳ⴞࡽ≤ᒣ໎࣐㓖 〟ሶ䖳 ሶ䖳ⴞࡽ≤ᒣ໎࣐㓖 ሶ䖳ⴞ ⴞࡽ≤ ࡽ≤ᒣ ≤ᒣ໎ ᒣ໎࣐ ໎࣐㓖 ࣐㓖 ‫ޜ‬产DŽ ‫ޜ‬ ‫ޜ‬产DŽ DŽ

Ԇ㺘⽪ Ԇ Ԇ㺘 㺘⽪ 㺘⽪ 㺘⽪ˈঠቬ᭯ᓌ ⽪ˈঠ ˈঠቬ ঠቬ ঠ ঠቬ᭯ᓌᐢ ቬ᭯ ቬ ᭯ᓌ ᭯ᓌᐢ ᓌ ᓌᐢ ᐢ 㓿‫؞‬᭩ᴹ‫ޣ‬㾱≲ἅᾸ 㓿‫؞‬ 㓿‫؞‬᭩ᴹ‫ޣ‬㾱≲ἅᾸṁ⿽ ‫؞‬᭩ᴹ ᭩ᴹ‫ޣ‬ ᴹ‫ޣ‬㾱 ‫ޣ‬㾱≲ 㾱≲ἅ ≲ἅᾸ ἅᾸṁ Ᾰṁ⿽ Ᾰṁ⿽ Ἵ‫ޜ‬ Ἵ‫ޜ‬ਨ亴⮉ Ⲵ䶒〟㔉 ‫ޜ‬ਨ亴⮉ Ⲵ䶒〟㔉 ਨ亴⮉ Ⲵ䶒 Ⲵ䶒 䶒〟㔉 㔉 ᖃൠሿ ᖃൠ ᖃൠሿර⿽Ἵ୶Ⲵ㿴ᇊDŽ ൠሿ ሿර⿽ ර⿽Ἵ ⿽Ἵ Ἵ୶Ⲵ㿴ᇊDŽ Ⲵ㿴ᇊ 㿴ᇊDŽ DŽ Ā䜘࠶ Ā䜘࠶⿽Ἵഝѻࡽ䘉 ࠶ ⿽ Ἵഝ ѻ ࡽ䘉 ṧ‫ˈڊ‬ ṧ‫ڊ‬ ṧ‫ˈڊ‬նᡀ᭸нབྷˈഐѪ ˈնᡀ նᡀ᭸ ᡀ᭸н ᭸нབྷ нབྷˈ ˈഐѪ Ѫ ⭏ӗ⦷ ⭏ӗ ⭏ӗ⦷վDŽā ӗ⦷վ ⦷վDŽā ⦷վDŽ DŽā ⴞࡽҠ ⴞࡽҠᶕ㾯ӊ઼ঠቬ ࡽҠᶕ Ҡᶕ ᶕ 㾯ӊ 㾯ӊ઼ ӊ઼ঠቬ 䘉єњ 䘉є 䘉єњ‫⨳ޘ‬ᴰབྷⲴἅᾸ⋩ єњ‫ޘ‬ њ‫⨳ޘ‬ ‫⨳ޘ‬ᴰ ⨳ᴰབྷ ᴰབྷⲴ ⲴἅᾸ⋩ ἅᾸ Ᾰ⋩ Ᾰ⋩ ⭏ӗഭ൷ ⭏ӗ ⭏ӗഭ൷൘᧘ࣘ䍴␡Ⲵἅ ഭ൷൘ ൷൘᧘ ൘᧘ࣘ ᧘ࣘ䍴␡ ᧘ࣘ ࣘ䍴␡ 䍴␡Ⲵ ␡Ⲵἅ Ⲵἅ Ᾰ⋩ਟ Ᾰ⋩ Ᾰ⋩ਟᤱ㔝ਁኅ亩ⴞDŽ ⋩ਟᤱ ਟᤱ㔝 ᤱ㔝ਁ 㔝ਁኅ 㔝ਁኅ ਁኅ亩 ኅ亩ⴞDŽ ኅ亩ⴞ ঠቬሶ ঠቬሶᇎᯭਟᤱ㔝ἅ ሶ ᇎᯭਟ ᇎᯭ ᯭਟᤱ ਟᤱ ᤱ 㔝ἅ ἅ Ᾰ⋩ Ᾰ⋩ḷ߶˄,632˅ሶ㠚 ⋩ ḷ߶ ߶ ˄,632˅ሶ㠚 632˅ሶ 㠚 ᒤ ᒤᒤᓅᔰ࿻ᇎᯭDŽ ᒤᒤ ᒤᒤᓅᔰ ᒤᒤᓅ ᒤᓅᔰ࿻ᇎᯭ ᓅᔰ࿻ ᔰ࿻ᇎ ࿻ᇎᯭ ᇎᯭDŽ ᯭDŽ Āަ ĀަሶѪᡀѪᕪࡦᙗ ަ ሶѪᡀ ሶѪ Ѫᡀ ᡀѪᕪࡦ Ѫ ᕪࡦᙗ ḷ߶ˈᡁ ḷ߶ ḷ߶ˈᡁԜ൘㘳㲁ྲ᷌⿽ ˈᡁԜ ᡁԜ൘㘳 ᡁԜ൘ Ԝ൘㘳㲁 ൘㘳㲁 㘳㲁ྲ 㲁ྲ᷌⿽ 㲁ྲ᷌ ᷌⿽ Ἵ୶ᆼ Ἵ୶ᆼ‫┑ޘ‬䏣䈕ḷ߶Ⲵ㾱 ୶ᆼ‫ޘ‬ ᆼ‫┑ޘ‬ ‫┑ޘ‬䏣䈕 ‫┑ޘ‬䏣 ┑䏣䈕ḷ 䏣䈕ḷ 䈕ḷ߶ ḷ߶Ⲵ ḷ߶Ⲵ㾱 Ⲵ㾱 ≲ˈ ≲ˈ᭯ᓌሶ㔉Ҹަ߿〾˄ ˈ᭯ᓌሶ㔉Ҹ ᭯ᓌሶ ᭯ᓌ ᓌሶ㔉 ሶ㔉Ҹ 㔉Ҹަ Ҹަ߿〾 Ҹަ߿ ߿〾 ߿〾˄ 〾˄ ӛਇ ӛਇᴤվⲴࠪਓ‫˅〾ޣ‬ᖵ ӛਇᴤ ਇᴤվⲴࠪਓ‫〾ޣ‬ ਇᴤվ ᴤվⲴࠪਓ ਓ‫〾ޣ‬ ‫˅〾ޣ‬ᖵ 〾˅ᖵ ˅ 䙷DŽā

᡻₏⋂䴫˛аॉ ᡻₏⋂䴫 ⋂䴫˛аॉ ˛аॉ ≤ᒛ֐‫ࡠݵ‬伭 ֐‫ࡠݵ‬伭 䙉‫ػ‬ 䙉‫ػ‬䙓㐊ц⭼ᴰਟᙅ ‫ػ‬䙓㐊 䙓㐊ц 㐊ц⭼ᴰਟᙅ 㐊ц⭼ ⭼ᴰਟ ᴰਟᙅ ᙅ Ⲵདྷ冈ᱟӰ哬 Ⲵདྷ冈 Ⲵདྷ དྷ冈ᱟ 冈ᱟӰ ᱟӰ哬˛ ᱟӰ哬 Ӱ哬˛᡻₏⋂ Ӱ哬 哬˛᡻₏⋂䴫 哬 ˛᡻₏ ᡻₏⋂䴫 ᡻₏⋂ ⋂䴫 䴫 ਟ⭘ʽࡕᙅ ਟ⭘ ⭘ ʽࡕ ࡕᙅ ᙅDŽ⪎ި‫ޜ‬ ᙅ ᙅDŽ⪎ި‫ޜ‬ਨ ᙅDŽ⪎ި DŽ⪎ި‫ޜ‬ਨ ⪎ ‫ޜ‬ ⪎ި‫ޜ‬ ‫ޜ‬ਨ ਨ P\)&ᑦֶᴰᯠ≤‫ݵ‬䴫⊐ˈ P\ \)&ᑦ )&&ᑦֶ ᑦֶᴰᯠ≤ ᑦֶᴰᯠ ᑦֶᴰ ֶᴰ ֶ ֶᴰᯠ ᴰᯠ≤‫ݵ‬ ᴰᯠ≤ ≤‫ݵ‬ ≤‫ݵ‬䴫 ‫ݵ‬䴫⊐ˈ 䴫 䴫⊐ˈ 䴫⊐ ⊐ 䇃 䋫㘵 䇃⎸䋫㘵ࡠଚ㼑䜭ᴹ䴫ਟ 䇃⎸䋫 䇃⎸ 䋫㘵ࡠଚ ࡠଚ㼑 ଚ㼑䜭 㼑䜭ᴹ 㼑䜭ᴹ 䜭ᴹ䴫ਟ ‫ݵ‬DŽ ‫ݵ‬ DŽ P\\)&ว㹼䮧 P\)&ว㹼䮧兿ᯟ⢩䴽 㹼䮧 䮧兿ᯟ ᯟ⢩䴽 ࿶˄%M %MR MRU RUUQ :HHVWWHUUKRO KRROOP˅ ˅ 䃚 ˖Nj᡻ 䃚˖Nj᡻₏䴫઼࣋ 䃚˖Nj᡻₏䴫઼࣋ᡁ‫ف‬ ᡻ ₏䴫 䴫 ઼࣋ᡁ‫ف‬ ઼ ᡁ‫ف‬ ᡰ⎸㙇Ⲵ ᡰ⎸㙇Ⲵ㜭Ⓚᐞ⮠䎺ֶ䎺 ᡰ⎸㙇 ⎸ Ⲵ㜭Ⓚ 㜭Ⓚᐞ Ⓚᐞ⮠䎺 Ⓚᐞ⮠ ᐞ⮠䎺ֶ ⮠䎺ֶ 䎺ֶ䎺 䎺ֶ䎺 ֶ䎺 བྷDŽ བྷ DŽ ᡁ‫Ⲵف‬ ᡁ‫Ⲵف‬᡻₏ᴤᑨ䴰㾱 Ⲵ᡻₏ᴤ ᡻₏ ₏ᴤᑨ ᑨ䴰㾱 ᑨ䴰㾱 ‫ݵ‬䴫ˈն৸нᜣаⴤ ‫ݵ‬䴫ˈն৸ ‫ݵ‬䴫 䴫ˈն৸нᜣаⴤᢺ‫ݵ‬ 䴫 ˈն৸нᜣ ն৸нᜣ ն৸н ն৸ нᜣаⴤᢺ‫ݵ‬ ᜣаⴤᢺ ᜣаⴤ ⴤᢺ‫ݵ‬ ⴤᢺ ⴤᢺ‫ݵ‬ ᢺ 䴫ಘ᧕൘⡶໱кDŽnj 䴫ಘ᧕ 䴫ಘ ಘ᧕൘ ᧕൘⡶ ൘⡶໱кDŽ ൘⡶໱ ⡶໱ ⡶໱к ໱ DŽnj ໱кDŽ ᡰԕP\ ᡰԕP\)&䮻Ⲭ㹼अ䴫 P\\)&䮻Ⲭ㹼अ 䮻Ⲭ㹼अ䴫 㹼अ䴫 Ⓚ3RZHU7UHNNDŽ䙉‫ݵػ‬䴫 Ⓚ3 Ⓚ3R 3RZH 3RZ RZHU7UHNNDŽ䙉‫ݵػ‬ ZHU HU7 U7U 7UH UHHNNDŽ䙉‫ػ‬ 䙉‫ݵػ‬䴫 䙉‫ݵػ‬ 䙉‫ػ‬ ‫ݵ‬䴫

ಘབྷᾲ∄а㡜ᮨս⴨₏〽 ಘབྷᾲ ಘབྷ བྷᾲ∄а ∄а㡜 а㡜ᮨ 㡜ᮨս ᮨս⴨ ս⴨₏ ⴨₏〽 ₏〽 〽 ᗞབྷаӋˈਚ㾱аॉ ᗞ ᗞབྷа ᗞབྷ བྷаӋ བྷ བྷа аӋˈਚ㾱аॉ≤ˈ Ӌ Ӌˈ ˈਚ㾱аॉ 㾱а аॉ≤ ॉ≤ˈ ॉ≤ ॉ≤ˈ ᩝ䝽₏䓛кլߠкᴢỽ⨳ ᩝ 䝽₏ 䝽₏䓛 ₏䓛к 䓛кլ кլߠ լߠкᴢ լߠк ߠкᴢỽ⨳ ߠкᴢỽ⨳ ᴢỽ⨳ Ⲵሿර䠁ኜ Ⲵ Ⲵሿ ሿර䠁 ර䠁ኜ㼍 ර䠁ኜ㼍㖞ˈቡ㜭 䠁ኜ㼍㖞 ኜ㼍㖞ˈ ኜ㼍 㼍㖞 㖞ˈቡ㜭䇃 ˈቡ ቡ㜭䇃 㜭䇃 㜭䇃 L3KRRQH䴫 L3KRQH䴫࣋┯┯DŽ QHH䴫࣋ H䴫࣋┯ 䴫࣋ 䴫࣋┯┯ ࣋┯ ࣋ ࣋┯┯ ┯┯DŽ DŽ 兿ᯟ⢩䴽࿶൘㾯 兿ᯟ 兿ᯟ⢩䴽࿶൘㾯⨝⢉ ᯟ⢩䴽 ⢩䴽࿶ ⢩ ⢩䴽 䴽࿶ 䴽 ࿶ ࿶൘㾯⨝⢉ ࿶൘ ൘ ൘㾯 㾯⨝⢉ ᐤຎ䲶㌽ ᐤຎ ຎ䲶㌽ 䲶㌽Ⲵ‫ޘ‬ ㌽Ⲵ‫⨳ޘ‬ ㌽Ⲵ ㌽Ⲵ‫⨳ޘ‬㹼अ䙊䀺 Ⲵ‫ޘ‬ Ⲵ‫⨳ޘ‬㹼अ䙊䀺 Ⲵ Ⲵ‫⨳ޘ‬㹼 ‫⨳ޘ‬㹼 ‫⨳ޘ‬㹼अ䙊 ‫⨳ޘ‬ ‫⨳ޘ‬㹼 ⨳ ⨳㹼अ䙊 㹼अ䙊 अ䙊䀺 བྷᴳ ᴳ˄0: 0:& :&˅ኅ⽪ ኅ⽪ ⽪3RZ 3RRZH ZHUU 7 NNNNˈԆ 7UHNNˈԆ䃚䙉 7UHNNˈԆ䃚䙉Ⅾ䴫⊐ᴰ 7UHN 7U Ԇ䃚 Ԇ 䃚䙉 䙉Ⅾ 䙉 Ⅾ䴫⊐ᴰ Ⅾ䴫 䴫⊐ᴰ 㜭੨ 㜭੨ᕅ䵢⠏ᝋྭ㘵ǃᮁᨤ ੨ᕅ䵢⠏ 䵢⠏ᝋྭ ⠏ᝋྭ㘵 ⠏ ᝋྭ㘵ǃᮁᨤ ᝋྭ㘵 ྭ㘵 ྭ㘵ǃ 㘵 ᮁᨤ 㘵ǃᮁᨤ ᨤ Ӫ଑ Ӫ଑ᡆᱟ䓽䲺DŽ Ӫ଑ ଑ᡆᱟ䓽 ᡆᱟ ᡆᱟ䓽 ᱟ 䲺DŽ ᱟ䓽䲺DŽ 兿ᯟ⢩䴽 兿ᯟ⢩䴽࿶੺䁤⌅ᯠ 兿ᯟ 䴽࿶੺ ੺䁤⌅ 䁤⌅ᯠ ⌅ᯠ ⽮˖Nj⎧≤ҏྭˈ␑≤ ⽮˖Nj⎧≤ ⽮ ⽮˖ ˖Nj⎧≤ҏྭ Nj⎧≤ ⎧≤ ⎧ ⎧≤ҏ ≤ҏྭˈ ≤ ≤ҏྭ ҏྭˈ ྭˈ␑≤ҏ ྭ ˈ␑ ␑≤ ␑≤ҏ ≤ҏ ≤ҏ ྭˈ৽↓ ྭˈ৽↓Ӫᗵ丸ᑦ㪇≤᡽ ྭˈ ৽↓Ӫ ↓Ӫᗵ Ӫᗵ丸ᑦ㪇 Ӫᗵ 丸ᑦ ᑦ㪇≤᡽ ᑦ㪇 ᑦ㪇≤ 㪇≤ 㪇 ≤᡽ ≤᡽ 㜭⭏ᆈˈ3RZHU7UHNNਚ 㜭⭏ᆈ 㜭⭏ ⭏ᆈ ⭏ᆈˈ ᆈˈ3RZHU7UHNNਚ㾱 ˈ3RZHU7UHNN 3RZ 3R RZH ZHU HU7 U7U 7UH UHHNNNNਚ ਚ㾱 㾱 аॉDŽ аॉ ॉDŽnj ॉ DŽnj

н䙾 н䙾䀓⊪᡻₏‫ݵ‬䴫୿ 䙾䀓⊪ ⊪᡻₏ ᡻₏‫ݵ‬ ₏‫ݵ‬䴫୿ ‫ݵ‬䴫୿ 乼Ⲵㄦ⡝ਟᱟ⴨⮦◰⛸ Ⲵㄦ⡝ ㄦ⡝ ㄦ⡝ਟᱟ⴨⮦ ㄦ⡝ਟ ⡝ਟᱟ⴨ ⡝ਟᱟ ਟᱟ⴨⮦◰ ᱟ⴨⮦ ᱟ⴨⮦◰ ⴨⮦◰⛸ ⴨⮦ ⮦◰⛸DŽ ◰⛸ ⛸DŽ DŽ ;3$/ 3RZH ;3$/ 3RZHU‫ޜ‬ਨ㪓һ䮧 ;3$ ;3 3$$/ 3R 3RZ RZH ZHU‫ޜ‬ਨ㪓һ䮧 HU‫ޜ‬ U‫ޜ‬ਨ ‫ޜ‬ਨ㪓һ ‫ޜ‬ਨ 㪓һ䮧 㪓һ䮧 䅍ᗧ˄&KULVWLDQ 䅍ᗧ˄&K 䅍ᗧ &KU KULVW VWLDDQ 6FKHG 6FFKHHG HU˅㺘⽪ HU˅㺘⽪ˈ‫ޜ‬ਨሷ᧘ 㺘⽪ˈ‫ޜ‬ ‫ ޜ‬ਨሷ ሷ ᧘ࠪ ࠪ 䴫࣋Njਟ㏝ᤱ ᒤnjⲴ᡻ 䴫࣋Nj 䴫࣋ Njਟ㏝ᤱ ਟ㏝ ㏝ᤱ ᒤ ᒤnj ᒤnjⲴ᡻ ₏DŽ ₏DŽ 䙉᭟᡻₏਽ 䙉᭟᡻₏਽⛪6SDUH ᡻₏ ₏਽⛪66SDU DUH RQHˈ᡻₏㤕䰌₏ˈ RRQHˈ᡻₏㤕䰌₏ QHˈ᡻₏ ᡻₏㤕 ₏㤕䰌₏ ₏㤕䰌 ₏ˈ䴫࣋ ˈ䴫࣋ 䴫࣋ ਟ㏝ᤱ ᒤDŽ㤕᡻₏൘䮻 ਟ㏝ᤱ ਟ㏝ ㏝ᤱ ᤱ ᒤ ᒤDŽ ᒤDŽ㤕᡻ 㤕᡻₏ ᡻₏൘ ₏൘䮻 ൘䮻 ₏⣰᝻лˈ䴫࣋ ₏⣰᝻л ₏⣰᝻ ₏⣰ ⣰᝻л ᝻лˈ䴫࣋ਟ㏝ᤱ‫ޙ‬ ᝻лˈ ˈ䴫࣋ਟ 䴫࣋ ࣋ਟ㏝ᤱ ࣋ਟ㏝ᤱ ࣋ਟ㏝ ਟ㏝ ㏝ᤱ‫ޙ‬ ㏝ᤱ‫ޙ‬ ᤱ‫ޙ‬ ‫ػ‬ᴸDŽ6SDUHRQH乀 ‫ػ‬ᴸ ‫ػ‬ᴸDŽ6SDUHRQH乀䀸 DŽ66SDU DUHRRQH乀䀸 H乀䀸 乀䀸 䀸 ᴸ 䀸 ᴸ ୶૱ॆDŽ ୶ ૱ॆDŽ 䅍ᗧ 䅍ᗧ䃚˖Nj䙉᭟᡻₏ ᗧ䃚˖Nj䙉 䙉᭟᡻₏ 䶎ᑨ䚙ਸ൘㏺ᙕ⣰⋱ᡆᱟ 䶎ᑨ䚙ਸ൘㏺ᙕ⣰⋱ 䶎ᑨ䚙ਸ൘㏺ᙕ⣰⋱ᡆ 䶎ᑨ䚙 䶎ᑨ ᑨ䚙ਸ൘㏺ᙕ⣰⋱ ᑨ䚙ਸ 䚙ਸ൘ ਸ൘㏺ᙕ ਸ൘㏺ ㏺ᙕ⣰ ᙕ⣰⋱ ⣰⋱ ⣰⋱ᡆ ⋱ᡆᱟ ᡆᱟ ᡆᱟ 䙷ࡠ⚭䴓 䙷ࡠ⚭䴓ᱲ֯⭘ 䙷ࡠ⚭ 䙷ࡠ ࡠ⚭ ⚭䴓ᱲ 䴓ᱲ֯⭘ 䴓 䴓ᱲ֯ ᱲ֯⭘DŽ ᱲ֯⭘ ֯ DŽ DŽnj nj

⌇≤ࣘ⢙ഝୟа ⌇≤ࣘ⢙ഝୟаⲴ䮯亸咯.OLZRQ⯵Ҷࠐཙ ୟаⲴ Ⲵ䮯亸咯.OLZR 亸咯 ZRQQ⯵Ҷࠐ ࠐཙ ѻਾˈઘഋቡ ѻਾˈઘഋቡㄉн䎧ᶕҶˈкമ᣽ᩴн ਾ ቡㄉ ቡ ㄉн н䎧 䎧ᶕ ᶕҶˈкമ മ᣽ ᣽ᩴнѵਾ ᣽ ᩴн ᩴ нѵਾ ᩴнѵ ѵਾ ѵ ਾ ᆳቡ↫ҶDŽն䈱ҏ⋑ᯉࡠˈᆳㄏ❦ᱟ㻛ກᯉ ᆳ ቡ ቡ↫ҶDŽն䈱 ቡ↫ ն䈱ҏ 䈱ҏ⋑ ҏ ⋑ ᯉ ࡠˈᆳ ᆳ ㄏ❦ᱟ㻛ກ ㄏ❦ᱟ ❦ᱟ ᱟ 㻛ກᯉ ກᯉ ᯉ 㺻᫁ 㺻᫁↫ⲴDŽ 㺻᫁↫ ᫁↫Ⲵ ᫁↫ⲴDŽ ⲴDŽ 䘉 њ ঠቬ 䘉њ ቬ ᴰབྷⲴ ᴰབྷ Ⲵ ࣘ⢙ഝਁ䀰 ਁ䀰Ӫ 䀰Ӫ Ӫ䈤ˈࡊᔰ࿻ 䈤ˈࡊ ࡊ ᔰ࿻ ࿻ ԆԜԕѪ.OLZRQᱟᒤ㓚བྷ ԆԜ Ԝ ԕѪ.OLZR ԕѪ R Q ᱟᒤ ᒤ㓚 㓚བྷҶĀሯ㓸 བྷҶ བྷ ҶĀሯ㓸↓ል Āሯ㓸↓ል ሯ㓸 ሯ㓸 㓸↓ል ↓ል ልāˈ ል āˈ ն 䀓ࢆᰦㄏਁ⧠ ն䀓ࢆ ն䀓ࢆᰦㄏਁ⧠ 䀓 ᰦ ㄏਁ 䀓ࢆᰦ ਁ ⧠ᆳ ⧠ᆳⲴ㛳 ᆳⲴ ᆳⲴ㛳䟼ᴹаഒ䟽 ‫ޜ‬ ᆳⲴ㛳䟼ᴹ Ⲵ㛳䟼ᴹаഒ䟽 ‫ޜ‬ 㛳䟼ᴹаഒ䟽 ‫ޜ‬ 䟼ᴹ 䟼ᴹа ᴹ ഒ 䟽 ᴹаഒ 䟽 ‫ޜ‬ᯔ ‫ޜ‬ᯔǃ ‫ޜ‬ ᯔǃ ⴤᖴ㓖 ⴤᖴ㓖 ‫Ⲵ࠶ޜ‬ກᯉඇDŽ ⴤᖴ ᖴ 㓖 ‫Ⲵ࠶ޜ‬ ࠶Ⲵ Ⲵ ກᯉඇ ກᯉ ᯉඇ ᯉඇDŽĀ䘉 ඇDŽĀ䘉Ӌກᯉ ඇ DŽĀ䘉Ӌກᯉ Ā䘉Ӌກᯉ Ā䘉 䘉Ӌ Ӌ ກᯉᱟ ກ ກᯉ ᯉᱟ⑨ᇒ ᱟ ⑨ᇒ ᇒ ђ㔉ᆳਲ਼Ⲵ ђ㔉 ᆳ ਲ਼Ⲵ伏⢙ᡰ㻵Ⲵກᯉ ᆳਲ਼Ⲵ伏⢙ᡰ㻵Ⲵກᯉ㺻 ᆳਲ਼Ⲵ伏⢙ᡰ㻵Ⲵກᯉ ᆳਲ਼Ⲵ伏⢙ᡰ㻵 Ⲵ伏⢙ 伏 ⢙ᡰ㻵Ⲵກ ⢙ᡰ㻵Ⲵກᯉ㺻ˈԕ৺ ⢙ ᡰ㻵Ⲵ 㻵Ⲵ 㻵Ⲵ Ⲵກᯉ ກᯉ㺻 ກᯉ ᯉ㺻ˈԕ৺㻛仾 㺻ˈԕ৺ ԕ৺ ৺㻛仾੩ ৺㻛仾 㻛 仾੩ 仾੩ 䘋ᶕⲴඳ൮ 䘋ᶕ 䘋ᶕⲴ ᶕⲴ ᶕⲴඳ൮ Ⲵඳ൮ ඳ൮ ඳ൮DŽā ൮DŽā ൮ DŽ ਁ䀰Ӫ䈤ˈ䘉ਚ䳴ᙗ䮯亸咯ᐢ㓿 ኱ DŽ⭡Ҿ ኱DŽ⭡Ҿ䮯亸咯а㡜ሯભᱟ ⭡Ҿ䮯亸咯а㡜ሯ ⭡Ҿ䮯亸咯 Ҿ䮯 䮯亸咯 亸咯 咯а㡜ሯભᱟ 咯 а㡜 㡜ሯભ 㡜ሯ 㡜 ሯભ ሯ ભ ᱟ 㠣 ᒤ ᱟ 㠣 ᒤˈഐ ᱟ 㠣 ᒤ ˈഐ ഐ ↔ˈ.OL ZRQ ↔ˈ.OLZRQ൘⯵Ҷࠐཙਾ↫ӑᰦˈԆԜᒦн RQ൘⯵Ҷࠐཙਾ↫ Q൘ ൘⯵Ҷࠐཙਾ↫ӑ ⯵Ҷࠐ ⯵ ࠐ ࠐཙਾ↫ӑᰦ ཙਾ ཙ ਾ↫ӑ ਾ↫ ਾ ↫ӑᰦˈ ↫ ӑ ᰦˈԆ ˈ ԆԜᒦн Ԝ ᒦн Ԝᒦ н ᝏࡠ ᝏࡠ᜿ཆˈնⴤࡠ ᝏࡠ ࡠ᜿ཆˈնⴤࡠ䀓ࢆỰḕ ࡠ᜿ཆ ᜿ཆ ཆ ˈն նⴤࡠ䀓ࢆỰ նⴤࡠ䀓ࢆỰḕ ն ⴤࡠ䀓ࢆỰḕਾ ⴤ ࡠ䀓 䀓ࢆỰḕਾⲴਁ⧠᡽ԔԆ 䀓 䀓ࢆ ࢆỰḕ ḕਾ ਾ Ⲵਁ⧠᡽ ਾⲴਁ⧠᡽ ਾⲴਁ ਁ ⧠᡽Ԕ ⧠᡽ԔԆ ᡽ Ԇ ᡽ԔԆ Ԝབྷਲ਼а᛺ Ԝབྷ བྷਲ਼а᛺ ᛺DŽ ᛺ DŽ ⌇ ≤ ࣘ⢙ ࣘ⢙ഝᴮཊ⅑ഐѪ ⢙ Ѫ ⭏⯵Ⲵࣘ⢙㕪ѿ⋫ ⭏⯵ Ⲵ ࣘ⢙㕪 ⢙㕪ѿ ѿ⋫ ⯇ሬ㠤 ⯇ሬ ⯇ሬ㠤↫ӑ㘼䚝ᣘࠫ ሬ㠤↫ 㠤↫ӑ ↫ӑ㘼 ӑ㘼䚝ᣘࠫDŽࡽᒤˈ䛓䟼 ӑ㘼䚝ᣘࠫ ӑ㘼䚝 㘼䚝ᣘࠫ 㘼䚝ᣘ 㘼䚝 䚝ᣘࠫ 䚝 ᣘࠫ ᣘࠫDŽ ࠫDŽࡽᒤˈ DŽࡽᒤ ࡽᒤ ࡽᒤˈ䛓䟼 ᒤˈ䛓䟼ᴹ䎵䗷 䛓 䛓䟼ᴹ 䟼ᴹ䎵䗷 䟼ᴹ 䟼ᴹ䎵 ᴹ䎵䗷 ᴹ ᴹ䎵 䎵䗷 䗷 ਚࣘ⢙ ਚࣘ⢙⯵↫ ਚ ਚࣘ ࣘ⢙ ⢙⯵↫ˈ䗷৫єᒤࡉᴹ㓖 ⢙⯵ ⢙⯵↫ ⯵↫ ⯵↫ˈ ↫ˈ䗷৫єᒤࡉᴹ㓖 ↫ˈ䗷৫єᒤࡉᴹ ˈ䗷৫єᒤࡉᴹ 䗷৫єᒤࡉᴹ㓖 䗷৫ ৫єᒤ єᒤࡉ ࡉᴹ㓖 ਚDŽঠ ᴹ㓖 㓖 ਚ ਚDŽঠቬᖃ ਚDŽঠቬᖃ ঠቬᖃ ተᴮഐ↔ ተᴮഐ↔㘼Ҿ৫ᒤ᫔䬰ᖃᰦⲴࣘ⢙ഝ ↔㘼Ҿ৫ᒤ᫔䬰ᖃ ↔㘼Ҿ৫ᒤ᫔䬰ᖃᰦⲴࣘ⢙ഝ㇑⨶ ↔ 㘼Ҿ Ҿ ৫ᒤ᫔䬰ᖃᰦⲴࣘ⢙ഝ㇑ ৫ᒤ ᒤ᫔ ᒤ ᫔ ᫔䬰ᖃᰦⲴࣘ⢙ഝ㇑ ᫔䬰ᖃᰦⲴࣘ⢙ 䬰ᖃᰦⲴ ᖃᰦⲴࣘ⢙ഝ㇑⨶‫ޜ‬ ᰦ Ⲵ ࣘ⢙ഝ㇑⨶‫ޜ‬ ㇑⨶ ㇑ ㇑⨶‫ޜ‬ ⨶‫ޜ‬ ‫ޜ‬ ਨᢗ➗ ਨ ਨᢗ ᢗ➗DŽ ᢗ➗DŽ DŽ

ᮈ䓽䖏 䖏 㦧࿶ᯟ ᯟ ཙ ↫ Ӫ℺㿰ሏ˄+XPDQ Ӫ℺ ℺㿰ሏ 㿰ሏ˄+X ሏ˄+XPDQ +XXPDDQ 5LJ 5LJKWV:DWFK˅㍴㒄䃚ˈ 5LJKWV JKWV: V:D :DWFK˅㍴㒄 :DW DWFK˅㍴㒄䃚 ㍴㒄䃚ˈ 㒄䃚ˈ 䃚ˈ ᮈ࡙ӎ㦧࿶ᯟᐲ˄+RPV ᮈ ࡙ ӎ㦧 ӎ㦧࿶ 㦧 ࿶ᯟᐲ 㦧࿶ᯟ ࿶ ᯟᐲ˄+RPV˅↧㏃᭯ ᯟᐲ˄+RPV˅↧㏃ ᐲ˄+RPV˅ ˅↧㏃᭯ᓌ䓽 ཙ⣲ ↧㏃᭯ ㏃᭯ᓌ ᭯ ᓌ䓽 ཙ⣲ ᭯ᓌ䓽 ཙ⣲ ᓌ 䓽 ཙ⣲ ᓌ䓽 ⣲ 䖏☛⛨ˈᐢᴹ㌴ 䖏 䖏☛ ☛⛨ ☛⛨ˈᐢᴹ㌴ Ӫ௚ ⛨ˈ ˈᐢᴹ㌴ ᐢᴹ ᴹ㌴ Ӫ௚⭏ǃᮨԕॳ䀸≁ Ӫ௚⭏ Ӫ௚⭏ǃᮨԕ ௚⭏ ⭏ ᮨԕॳ䀸≁ ⭏ǃᮨԕॳ䀸≁⵮ਇ ᮨԕॳ䀸≁⵮ਇ ᮨ ԕॳ䀸≁⵮ ⵮ਇ ۧ 㩭ᕸ乫 ۧDŽ㩭ᕸ乫⦷ᴹᱲ䚄ࡠ⇿ሿᱲ ۧDŽ㩭ᕸ 㩭ᕸ乫⦷ 乫⦷ᴹ ⦷ᴹᱲ䚄ࡠ ⦷ᴹᱲ䚄 ᱲ䚄ࡠ⇿ሿᱲ ᱲ䚄ࡠ⇿ሿᱲ Ⲭ⹢ 䚄ࡠ⇿ ࡠ⇿ሿ ⇿ሿᱲ ⇿ ⇿ሿᱲ ᱲ Ⲭ⹢ ᱲ Ⲭ⹢ᕸDŽ Ⲭ⹢ Ⲭ⹢ᕸ ⹢ᕸDŽ ⹢ᕸDŽ Ӫ℺㿰 Ӫ℺㿰ሏᮖ‫׳‬㚟ਸ഻ᆹ Ӫ ℺㿰ሏᮖ‫׳‬ ℺ 㿰ሏᮖ‫׳‬㚟ਸ഻ᆹ‫⨶ޘ‬һ 㿰ሏᮖ 㿰ሏᮖ‫׳‬ ሏ ᮖ‫׳‬ ‫ ׳‬㚟ਸ഻ᆹ‫⨶ޘ‬һᴳ䙊䙾 ਸ ᆹ‫⨶ޘ‬һᴳ䙊䙾 ᆹ ‫⨶ ޘ‬һᴳ ᆹ‫ޘ‬ ᆹ‫⨶ޘ‬һ һ ᴳ 䙊䙾⊪ 䆠ˈ㾱≲ᮈ࡙ӎ⮦ተNj㎀ᶏ☛䖏෾ᐲ㹼ᗁˈ 䆠ˈ ˈ 㾱≲ 㾱≲ᮈ ≲ ᮈ ࡙ ӎ⮦ተ ≲ᮈ ⮦ተ ተ Nj㎀ᶏ ㎀ ᶏ☛䖏෾ᐲ㹼 ㎀ᶏ☛䖏 ᶏ ☛䖏෾ᐲ㹼ᗁˈ ☛䖏෾ 䖏෾ᐲ ෾ᐲ㹼ᗁˈ ᐲ ᗁˈ і߶䁡䙻䘱Ӫ䚃ᮁᨤ⢙䋷 і і߶ ߶ ߶䁡䙻 ߶䁡 䁡䙻䘱Ӫ䚃 䁡䙻䘱 䙻䘱Ӫ䚃ᮁᨤ 䙻䘱Ӫ䚃ᮁᨤ⢙䋷 䙻䘱Ӫ 䘱Ӫ 䘱 Ӫ䚃ᮁᨤ⢙䋷 Ӫ 䚃 䚃ᮁ ᮁ ᨤ⢙䋷 ᨤ 䋷 䋷ˈԕ৺䇃ᒣ≁઼ۧ ˈԕ৺ ԕ৺䇃 ԕ৺䇃ᒣ ԕ৺ ৺ 䇃ᒣ≁઼ 䇃 ᒣ≁઼ ≁઼ۧ ઼ۧ ᛓᆹ‫ޘ‬䙊㹼 ᛓᆹ‫ޘ‬ ᆹ‫ޘ‬䙊 ‫ޘ‬䙊㹼DŽnj ‫ޘ‬䙊㹼 㹼DŽnj 㹼 Ӫ℺㿰ሏ ሏ᱘ᲊ ᲊ 㺘⽪ˈ 㺘⽪ ˈ ṩ ᬊ䘳ࠪⲴ ᬊ䘳 䘳 ࠪⲴ䁈㘵 Ⲵ 䁈㘵઼ 䁈㘵઼ት 㘵઼ት ≁Ⲵ䃚⌅ˈ㦧࿶ᯟᐤᐤ㢮唈॰˄% ≁Ⲵ Ⲵ䃚 䃚⌅ ⌅ˈ ˈ㦧࿶ 㦧࿶ᯟ ࿶ᯟᐤᐤ㢮 ᐤ㢮唈॰˄%DED 㢮唈॰˄% 㢮唈॰˄% 唈 %%DED DED $PU˅ $PU $PU PU˅ ˅ ⇿ཙᰙк ⇿ཙᰙк ᱲ ࠶ᐖਣ䮻࿻ቡ䚝 ⇿ཙᰙк ᱲ ࠶ᐖਣ䮻࿻ቡ䚝⥋⛸ ⇿ཙᰙк ⇿ཙᰙ ⇿ཙ ཙᰙ ᰙк ᱲ ࠶ ᰙк к ᱲ ࠶ᐖਣ䮻࿻ቡ䚝⥋ ᱲ ࠶ ᱲ ࠶ᐖ ࠶ᐖਣ䮻࿻ቡ䚝⥋⛸⹢䖏ˈі ࠶ ࠶ᐖਣ䮻࿻ቡ䚝⥋⛸⹢ ᐖਣ ᐖਣ䮻 䮻࿻ቡ䚝⥋ 䚝⥋⛸ ⥋⛸⹢䖏ˈ ⛸⹢ ⹢䖏ˈі і ᤱ㒼ࡠᰕ㩭ˈཌ ᤱ㒼ࡠᰕ㩭 ᤱ㒼ࡠ ᤱ㒼 㒼 㒼ࡠᰕ㩭 㒼ࡠᰕ㩭ˈ ˈཌ䯃ҏ ҏнᱲᴳ䚝ਇ䖏 ҏнᱲᴳ䚝ਇ нᱲᴳ ᱲᴳ ᱲ ᱲᴳ䚝 ᴳ䚝ਇ ᴳ䚝 ᴳ䚝ਇ ਇ䖏᫺DŽ ਇ䖏᫺ 䖏᫺ ᫺ ᫺DŽ 䁝൘ 䁝൘㍀㌴Ⲵ 䁝൘ ൘㍀㌴ⲴӪ℺㿰 ൘㍀㌴ⲴӪ℺㿰ሏ ㍀㌴ⲴӪ℺㿰ሏ ㍀ ㌴ ㌴ⲴӪ℺㿰ሏ䃚 ㌴ⲴӪ Ⲵ Ӫ ℺ 㿰 ሏ䃚ˈᮈ഻ ⲴӪ℺㿰ሏ䃚 ሏ䃚ˈᮈ഻᭯ᓌ 䃚 ᮈ഻᭯ ഻ ᭯ᓌ ᓌ䓽 ᓌ䓽 䓽अ अ⭘ ⭘ ‫ޜ‬䠀 ‫ޜ‬䠀ῤᕸ⹢ ‫ޜ‬䠀ῤᕸ⹢ǃ ‫ޜ‬䠀䘛᫺⹢઼ ‫ޜ‬䠀ῤ ‫ޜ‬䠀ῤ 䠀ῤᕸ⹢ ῤᕸ⹢ ᕸ⹢ǃ ‫ޜ‬ ⹢ǃ ‫ޜ‬䠀䘛᫺⹢઼‫״‬㼭 ‫ޜ‬ ⹢ ‫ޜ‬䠀䘛᫺⹢઼ ‫ޜ‬䠀䘛᫺⹢ ‫ޜ‬ ‫ޜ‬䠀 䠀䘛᫺⹢ 䠀䘛 ⹢઼‫״‬㼭 ⹢઼‫״‬㼭 ઼‫״‬㼭 ઼‫״‬㼭 ‫ޜ‬ ‫״‬㼭 ‫ޜ‬ ‫״‬㼭 㼭 ‫ޜ‬ ‫ޜ‬ 䠀䘛᫺⹢᭫᫺˗ṩᬊ↖ಘර䤴䋷ᯉˈ 䠀䘛 䘛 ᫺⹢ ⹢᭫ ⹢ ᭫ ᫺ ˗ṩ ˗ṩᬊ↖ಘර䤴䋷ᯉˈ䙉Ӌ ṩᬊ↖ಘර䤴䋷ᯉ ṩ ᬊ↖ಘර䤴䋷ᯉˈ䙉Ӌ⚛ ᬊ↖ ᬊ↖ಘ ↖ಘර䤴䋷ᯉ ↖ ↖ಘර ಘර ර 䤴䋷ᯉ 䤴 䋷ᯉˈ䙉 䋷ᯉ 䋷 ᯉ 䙉Ӌ ᯉˈ䙉Ӌ⚛ 䙉 Ӌ⚛ ⚛ ⹢ᱟ⭘ֶNj⹤༎㾱ຎ઼ ⹢ ⹢ᱟ⭘ ⹢ᱟ ᱟ⭘ֶNj ֶNj⹤༎㾱ຎ઼䟾ᡠ Nj⹤༎ ⹤༎㾱ຎ ⹤༎㾱ຎ ⹤༎㾱 㾱ຎ઼ ຎ઼䟾 ຎ઼ 䟾ᡠ๑ ᡠ๑ ๑༈DŽnj ༈ Ӫ℺㿰ሏ㺘 Ӫ ℺ 㿰ሏ ሏ 㺘⽪ˈ ਽䁈 㺘⽪ ਽䁈 䁈 㘵 䃚ˈᬊྩ䀸㇇ˈ ˈᬊ ᬊ ྩ 䀸㇇ˈ 䀸㇇ ˈ Nj ᴸ ᰕ⮦ཙ ሿᱲ‫ޗ‬ቡᴹ Ⲭ⹢ᕸ⠶ Nj ᴸ ᴸ ᰕ⮦ཙ ᴸ ᰕ⮦ཙ ሿᱲ‫ޗ‬ቡᴹ Ⲭ⹢ ᰕ⮦ཙ ሿᱲ‫ޗ‬ ᰕ⮦ཙ ሿᱲ‫ޗ‬ቡᴹ Ⲭ ⮦ཙ ሿᱲ‫ޗ‬ቡᴹ ⮦ཙ ሿ ᱲ‫ޗ‬ቡᴹ ‫ޗ‬ቡ ‫ޗ‬ቡᴹ Ⲭ ‫ޗ‬ቡᴹ ቡ ᴹ Ⲭ⹢ ቡᴹ Ⲭ Ⲭ⹢ᕸ⠶⛨DŽ Ⲭ ⹢ ᕸ⠶⛨ ⹢ᕸ⠶ ⠶⛨DŽ ⠶ ⛨ ⛨DŽ DŽ ਖ ਽䁈㘵ᤷࠪˈ ᴸ ᰕ ਖ ਽䁈 ਽䁈㘵 䁈 㘵ᤷࠪˈ ᴸ ᰕ䛓ཙ ࠶䩈‫ޗ‬ᴹ 㘵 㘵ᤷ ᰕ䛓ཙ ࠶䩈‫ޗ‬ᴹ ᰕ䛓ཙ 䛓ཙ 䛓ཙ ࠶ ཙ ࠶䩈‫ޗ‬ ࠶ ࠶䩈 䩈‫ޗ‬ ‫ޗ‬ᴹ ‫ޗ‬ᴹ ‫ޗ‬ ᴹ ᴹ ⅑⠶⛨ ⅑⠶ ⅑⠶⛨DŽ ⠶⛨DŽnj ⛨DŽnj ⛨ Ӫ℺㿰ሏ Ӫ℺㿰ሏᕅ䘠 ਽ਇۧ৽ᣇ䓽ᡠ༛Ⲵ䂡䃚˖ Ӫ℺ ሏᕅ䘠 ਽ਇ ਇۧ৽ᣇ ۧ৽ ৽ᣇ䓽 ᣇ䓽ᡠ 䓽ᡠ༛ ᡠ༛Ⲵ Ⲵ䂡䃚˖ Nj⹢᫺䙐ᡀ䁡ཊᨽᇣˈᡁ‫ف‬൘䚝⹢ᕸભ Nj⹢᫺䙐ᡀ䁡ཊᨽᇣˈ ⹢᫺䙐ᡀ䁡ཊᨽᇣ ⹢ ᫺ ᫺䙐ᡀ䁡ཊᨽᇣ 䙐ᡀ ᡀ 䁡ཊ 䁡ཊᨽ 䁡ཊᨽᇣ ᨽᇣ ᇣˈᡁ‫ف‬൘䚝⹢ᕸભ ᇣ ᇣˈᡁ ᡁ‫ف‬൘䚝⹢ ᡁ ᡁ‫ف‬൘䚝⹢ᕸ ᡁ‫ف‬൘ ᡁ‫ف‬൘䚝⹢ᕸભ ‫ ف‬൘䚝 ൘ 䚝⹢ ൘䚝⹢ 䚝 ⹢ ᕸભ ભѝ ભ ભѝⲴ ѝⲴ ᔪㇹ⢙‫ާ⇿Ⲵ⨮Ⲭޗ‬ች億䜭᭟䴒⹤⺾ ᔪㇹ⢙ ᔪㇹ ㇹ⢙ ⢙ ‫Ⲭޗ‬ Ⲭ ⨮Ⲵ Ⲵ ⇿ާች ⇿ާ ች 億䜭 億䜭 䜭᭟ ᭟ 䴒⹤⺾ 䴒⹤ ⹤⺾DŽ൘ᐤ ⺾DŽ൘ᐤ ⺾ DŽ൘ ൘ᐤ ᐤ㢮唈॰ेᯩⲴഐᯟ૸⢩ ᐤ㢮唈॰ेᯩⲴഐᯟ ᐤ 㢮唈॰ेᯩⲴഐ 㢮 唈॰ेᯩ 唈॰े ेᯩⲴഐᯟ૸⢩˄,QVKDD Ⲵഐᯟ૸ ᯟ૸⢩ ૸⢩ ૸ ⢩˄,QVK ⢩˄,QVKDDW˅ ⢩ KDDW˅ˈᡁ ˅ˈᡁⲬ ˅ˈᡁⲬ ᡁⲬ ⨮ᴹ‫ػ‬ჭჭ㻛⛨ᡀ ᡚ ⨮ᴹ‫ػ‬ ⨮ᴹ ᴹ‫ػ‬ ᴹ‫ػ‬ჭ ‫ػ‬ჭჭ㻛⛨ᡀ ᡚˈ九ҏн㾻䒔 ჭჭ㻛 ჭ㻛 㻛⛨ᡀ ᡚ 㻛 ⛨ᡀ ⛨ᡀ ᡚˈ ᡚˈ九ҏн㾻䒔ᖡDŽnj ᡚ ˈ九ҏ 九ҏн㾻 九ҏн㾻䒔 九ҏн㾻 㾻䒔ᖡ 䒔 䒔ᖡDŽnj

Grup, G rup, JJl. l. K KH HA Ahmad hma mad ad D Dahlan ahlaan No 338 8 Te Tel Telp. ellp. (0 (07 (0761) 076 761) 84 849 849312 493 9312


HUA SHAN

27 METRO RIAU SENIN, 5 MARET 2012

Aksesoris Cheng Beng

Lambang Penghormatan bagi Leluhur Meraup Untung di Perayaan Cheng Beng

MASYARAKAT Tionghoa melakukan Cheng Beng atau membersihkan makam di pemakaman Rumbai. (mr/cherry)

SINGKAWANG – Padi hibrida optima hasil teknologi Yuan Longping High Tech China atau dikenal dengan Padi Yuan Longping sudah mulai panen. Peresmiannya dilakukan Wakil Walikota Singkawang Drs H Edy R Yacoub MSi di Kelurahan Pajintan, Kecamatan Singkawang Timur. ““Sejak Sej ejaak za zaman amaan du dulu ulu lu C Cheng heenngg Beng B eng in ini ni ad adalah ddalah alaah ha hari ari un unt untuk ntu tuk tu uk menghormati me engh gho hoorma rm mat ati ti le leluhur. eluuhu hur ur.r.. Qi Qing inng Ming Min Mi inng Ji Jie iee at ata atau tau au Ha Hari ari Raya Ray Ra aya ya Cheng C heeng B Beng eng it itu tu bbi biasanya iaasanya nyya jjatu jatuh atu at tuuh ppada adda 4 ata at atau tau au 5 A Apri April,” priil il,” uj ujar ar Kepala Ke epaala laa B Bimbingan imb im mbbinngaan B Belajar elaj laajar ar (Bimbel) (B Bimb im mbbel) B Bahasa aaha haaasa sa Ma Mandari Mandarin, andarin, nddaarin riinn, Hirda Hi Hir ird ird rda da Ta Tan an ke kep kepada eppadda Me M Metro etro trro Ri Ria Riau, iau auu, bebera erapa raapa wa waktu aktu kttu la lalu. alu. luu. Pada Pad Pa adda sa saat aat pperayaan eray raaya yaaan C Cheng heeng Beng, B eng, ka kat katanya, ata taanya nyya, a, wa warga arga rgga Ti Tio Tiong ioonghoa ho oa ssembahyang embbahya hyyaang ke kepada epadda leeluhur lu uhu hur ur (kakek-nenek (ka (k kaakeek--neeneek at ata atau tau au oorang raangtua) tu ua) ya yang ang te telah elaah me meninggal enningga inngg gga gaal dunia dun du unnia ddan an me mengenang engeenaang ja jasa-jasa asaa-j -jaasa ppara ara le leluhur. eluuhu hur ur. r.. ““Untuk Unt Un ntu tuk uk ak aks aksesoris kse seesooriis yang yaang diigunakan gun gu una naakaan ppada ada adda C Cheng heeng Be Beng eng ju jum um mlahnya la ahny nya ya sa sangat angat gaat bbanyak. anya nyyaak. A Anek Aneka neeka ka aaksesoris kse ksseesoris soori riis ya yaitu aitu ittu bbaj baju, aju ajju, u, ja jjam am ta tangan, angaan, handphone, ha andp ndphone, nddpphoone, nee, ua uang ang ke kertas ker erta taas maupun maaup mau aupu uppun un logam. lo ogaam. S Semua emua muua aaksesoris kse ksseesooriis it itu tu te ter erbuat bua bu uaat da dari ari ke kertas. ertaas. Da Dan an akse ksesoris ksseesooriis Cheng C heeng Be Beng eng itu ittu bbi biasanya iaasaanya nyya di dij ddijual iju juaal jua di se setiap etia tiiaap to tok toko oko ko pperalatan eraalat laata taan se sem embahya hyyaang, g,” uccappnya ya. a. Sementara S emeenta nttaara it itu itu, tuu, wa warga arga rgga Ti Tio Tion ioonghoa gho gh hooa ya yang ang bberdomisili erdo rddoomisi isiiili li Ja Jalan aalan laan Setia Se etia tiia Bu Bud Budhi Budhi, uddhi, A Agust Agustina guust sti tina tin ina na ke kepad kepada epadda

Metro Me etro trro R Riau iau iaau me menjelaskan, enje njelaaskaan, zaaman ma an du dulu ulu ppada adda wa waktu aktu kttu ha hari ari ray ra raya aya ya Cheng C heeng Beng Beng ini, inni, nasi, naasii, sayur say sa ayu yuurr yur ddan an bbuah-buahan uah--buahaan ya yang ang te telah elaah disembahyangkan di isembbahya hyyaangk gka kaan ke kepada epadda leeluhur, lu uhu hur ur, r, di dib dibagikan ibbagiikaan ke kepada epadda aanak naaakk gembala, ge embbala, laa, aanak naak oorang raang m mis miskin, is iski kin inn, atau ata at tau au fa fakir akir kiir m miskin iski kin in ya yang ang ad ada da di ssekitar ek eki kit ita taar ku kkubu kuburan ubuurra raan. n. “Haal in ini ni me meny enya nyyat ata taaakan kaan bbahwa ahwa hw wa bbudi udi ud di ke kebajikan ebajjiiikan kan le ka leluhur elu luhur uhur ur juga ju uga di dib dibagikan ibbagikan giika kaan un unt untu untuk ntu tuuk ddapat apat at

dinikmati din di innikma km mat ati ti oorang raang la lain,” aain,” inn,” ka kat katanya. ata taanya. nyya. a. Sedangkan S edangk gka kaan tr tra tradisi rad adi diisi me mem embbersihkan ersi rssiihkaan ku kuburan ubur ura raan it itu tu du dulu uluunya, nya ny ya, a, ka kat kata ata ta A Agustina, guust sti tin ina na, a, tu tum tumbuhnya umbu umb mbbuh uhnya hnya nyya ssemak emak maak bbelukar eluk luuka kaar ya yang ang di dikhawat ikha haw awa wat attirkan ir rkaan aakar-akarnya kaar--akaarny rnnya ya aakan kaan me meru eruusak sa ak tanah taanah kuburan kuubura urraan te terseb tersebu ers rssebut. t t. Juga Ju uga bbinatang-binatang ina innat ata taang--bin binatang ina nat ata taang aakan ka kan an bbersarang ersa rssaaraang di ssemak emaak te tersebut erssebut sseehhingga inngg gga ga ddapat apat me merusak eruusak ku kub kuburan ubbur ura ran ra itu it tu ju juga. uga ga. a. ““Sekarang Seka karang araang in ini ni su sud suda sudah uddah ad ada ddaa ppemuda emud muudda ya yang ang me menjaga enjaga ku kuburan kub ubburan urra ran ddan an me membersihkannya. embbersi rssiihkaanny nya ya. a. K Kita ita it ta tidak tid ti iddak re repot epot me membersihkan embbersi rssiihkaan kuburan, kub ku ubbura urraan, cu cukup uku kup up ki kit kita ita ta bber beri berikan erikan riika kaan saja saj sa ajaa ta tanda andda te teri terima erim riima ima ka kkasih asiiih ki kita kit ita ta kepada ke epad pada adda ppenjaga enja njaga ku kub kubu kuburan ubbura urra raann itu iitu,” tuu,” katanya kat ka ata taany nya ya sseray seraya eray raaya ya me mengatakan, enngata gat ga ata taaka aka kan, an, Cheng C heeng B Beng eng it itu tu di dim dimulai imu muulaai 10

hhari ari ssebelum ebelum luum hhari ari H ddan an 100 hari sesuudah harii H. H. Dikatakan Di ikat kaata taakaan A Agustina, guust sti tina ina na, a, ppada adda menjelang me enje njelaang 10 ha hari ari pperayaan eray aya yaaan Cheng C heeng B Beng eng it itu tu hin hingga inngg gga ga 10 ha hari ari ri ssesudahnya, esu sud uddaahnya, hny nya ya, a, orang oraang ya yang ang te tela telah elah laah meninggal me eninngga gggaal it itu tu di dikeluarkan ikeeluuarkaan ddan an diberikan di iberiikaan bbatas ataas wa waktu aktu ssela elama 2200 ha hari ari un unt untuk ntu tuuk me mengambil engaambbil ppemberian embberia riiaan ya yang ang di dib diberikan ibberikan riika kaan oole oleh leeh keluarga ke eluuarga rgga me mereka ereeka ya yang ang ma masih asih siih hidu hidup. iddup up. p. ““Dulunya Duulun luuny nya ya bbelum elum luum ad ada da sseper eperti in ini ni me memakai emaakaai aaksesoris kssesooriis Cheng Cheeng Beng B eng sseperti eperti rtti ssekarang ekaaraang in ini ni ya yang ang mirip m iri irrip ip aaslinya. sliny innya ya. a. Pa Pad Pada adda wa waktu aktu kttu zaaman ma an ne nenek eneek mo moy moyang oya yaang it itu tu ha hanya any nya ya memakai me emak maaka kaai ke kertas erta rttaas bberga bergam bergambar erga rggaambbaarr aaneka neeka aaksesoris kssesoori ris is ya yang ang dijad dij di dijadikan ijad adi diika dikan kaan satu,” sat sa atu tuu,” uc ucapnya. ccapny apny nya ya. a.(fat) (fa (f fat at) t))

BEBERAPA pedagang alat ritual Ceng Beng (sembahyang kubur) bakal panen rezeki rupiah seiring melonjaknya permintaan masyarakat Tionghoa. “Menjelang puncak peringatan Ceng Beng, permintaan hio, lilin warna merah, uang kertas, baju, dan sandal untuk disajikan pada ritual sembahyang kubur meningkat tajam,” ungkap pedagang alat ritual sembahyang umat Konghucu, Gunawan kemarin. Ia mengatakan, permintaan alat ritual itu selalu meningkat pada perayaan Imlek, Cap Go Meh, dan peringatan Ceng Beng. “Sampai kini sudah ribuan berbagai jenis alat ritual sembahyang yang laku, sehingga persediaan menipis. Namun demikian, persediaan masih mencukupi hingga puncak peringatan sembahyang kubur nanti,” ujarnya. Ia menjelaskan, alat ritual seperti hio, lilin warna merah, uang kertas, dan baju batik wajib disediakan pada sembahyang mengenang arwah leluhur, orang tua, saudara di alam sana. “Alat-alat ritual tersebut bakar sebagai penghormatan keluarga yang masih hidup kepada arwah leluhur, orang tua, saudara,” ujarnya. Selain alat ritual sembahyang, menurut dia, pada peringatan Ceng Beng, keluarga yang hidup juga mempersembahkan sesajian buah-buahan, daging, makanan, dan minuman. “Semua itu merupakan tradisi masyarakat Tionghoa, khususnya umat agama Khonghucu yang dilakukan secara turun temurun,” ujarnya. Harga alat ritual itu ditawarkan bervariasi tergantung jenis alat ritual yang diminati, seperti hio dijual Rp2.500 per bungkus hingga Rp10 ribu per bungkus tergantung jenis dan ukuran hio. Lilin warna merah dijual dari harga Rp5000 per bungkus hingga Rp25 ribu per bungkus tergantung ukuran

lilin dan baju batik, sandal dijual dari Rp20 ribu hingga Rp40 ribu per setel. “Persediaan masih mencukupi karena pasokan alat-alat ritual dari Jawa lancar,” ujarnya. Sementara itu, pembeli peralatan Ceng Beng, Ayie mengatakan, jika memasuki Ceng Beng, permintaan yang paling banyak antara lain kertas sembahyang dan baju yang terbuat dari kertas. Semua ini dibakar untuk dikirimkan kepada mereka yang telah meninggal dunia. Ceng Beng atau Qing Ming adalah hari membersihkan makam dan bersembahyang kepada leluhur. ‘’Tradisi ini telah dilakukan masyarakat Tionghoa sejak lebih dari 5.000 tahun lalu. Hari H Ceng Beng jatuh pada tanggal 5 bulan 4 Imlek. Namun pelaksanaannya biasanya dilakukan dalam rentang waktu satu bulan. Mulai minggu kedua bulan 3 Imlek hingga tanggal 5 bulan 4 Imlek. Sebelum melaksanakan ritual Ceng Beng, biasanya masyarakat Tionghoa membersihkan dan mencuci makam terlebih dahulu. Setelah itu barulah mereka melakukan ritual sembahyang. Ritual ini ada dua sesi. Pertama adalah sembahyang yang dilakukan perorangan. Setelah itu baru dilakukan sembahyang dilakukan bersama-sama yang biasanya digelar oleh yayasan. Warga Tionghoa, Ayie mengemukakan dalam sembahyang kubur warga Tionghoa juga biasanya menyiapkan sesajian, berupa laukpauk seperti ayam, babi, atau sapi, bisa juga berupa sayuran dan buah-buahan atau bunga. Semuanya tergantung kepada kebiasaan pada keluarga yang bersangkutan. Jenis sesajian sifatnya tidaklah mengikat. Yang mengikat adalah kewajiban untuk bersembahyang di makam dan berdoa. Satu hal lagi yang mengikat adalah peralatan sembahyang yang harus ada, seperti dupa, kertas sembahyang, baju kertas

ataupun lilin. Masing-masing alat sembahyang ini memiliki makna. Misalnya lilin yang berarti untuk penerangan bagi warga yang sembahyang, bagi orang lain termasuk orang sudah meninggal. Sembahyang kubur biasanya dilakukan pukul 04.00 WIB atau pukul 05.00 WIB hingga pukul 09.00 WIB. Sebenarnya tidak ada waktu yang mengikat, hanya saja selama ini memang kebanyakan warga Tionghoa melakukannya pada pagi hari. Sore hari pun bisa dilakukan. Untuk makam yang belum berusia tiga tahun, biasanya sembahyangnya dilakukan lebih awal oleh keluarganya. Sedangkan makam yang berusia di atas tiga tahun, biasanya sembahyang kubur dilakukan menjelang akhir, hingga hari puncak perayaan. Makna dari Ceng Beng ini adalah tanda bakti seorang anak kepada orangtua dan leluhur. “Itu ajaran yang sudah turun temurun. Jadi kita berbakti pada orangtua atau leluhur tidak hanya sewaktu mereka hidup, tetapi wujud nyatanya sampai mereka meninggal,” kata Ayie. Hikmah dari Ceng Beng adalah kepada setiap sanubari manusia bahwa kita harus menunjukkan bakti kepada leluhur, orangtua dan lingkungan kita. Karena dasar bakti itulah kita dapat menumbuhkan hari nurani untuk menyongsong hari esok yang lebih ceria. Warga Tionghoa yang datang ke kompleks pekuburan di Kalbar dari dalam negeri maupun dari luar negeri. Ini bisa dilihat dari tiket pesawat, rental mobil maupun penjual oleh-oleh yang banyak dikunjungi oleh mereka. Begitu pun dengan tempat-tempat wisata. “Kalau dijadikan momen yang baik untuk wisata, bagus sekali karena memang menjanjikan. Masyarakat sekitar juga kecipratan rezeki. Misalnya untuk membersihkan makam,” kata Ayie. (net/ron)

MASYARAKAT Tionghoa melakukan Cheng Beng atau membersihkan makam di pemakaman Rumbai.

Metode Elektif Atasi Diabetes hingga Tuntas

HONGKONG MED I S T R A T C M Pekanbaru, pengobatan dengan metode TCM (Tradisional Chinese Medicine yang ternama), merupakan gabungan dari pengobatan, penelitian TCM, pence-

gahan penyakit kronis dan terapi penyembuhan. Didukung oleh konsultan sinshe ahli TCM ternama dari Tiongkok yang sudah sangat berpengalaman; memanfaatkan resep TCM dan teknologi tinggi yang

menghasilkan obat tradisional TCM yang manjur dan efektif ; dengan sistem diagnosa TCM yang tepat; obat tradisional terkini dari Tiongkok dan pengobatan elektroterapi, tilik nadi, akupuntur, tuina, terapi lainnya, sangat efektif, khususnya bagi pasien yang menderita penyakit kronis. WASPADALAH ! Jumlah penderita DIABETES di Indonesia terus meningkat

“ Dapatkan Diskon Khusus Obat Herbal 30% Bagi yang Datang Berobat “ Untuk konsultasi & pengobatan, Hub :

HONGKONG MEDISTRA TCM JL. Jend. Sudirman No. 371, (Seberang Plasa Telkom), Pekanbaru - Riau Telp : 0761-33345 Hotline 24 jam: 0761- 7777 283, Hari Minggu & Libur Tetap Buka

tajam, di prediksi ada jutaan orang terkena diabetes ( kencing manis ). Jika tidak diobati sedini mungkin secara tepat dan efektif, beresiko merusak organ penting tubuh lain seperti: hati, paru-paru, ginjal, limpa, reproduksi, dan sistem syaraf, juga bisa menyebabkan uremia. Itulah sebabnya data WHO terkini menyatakan persentase angka kelumpuhan maupun kematian akibat penyakit diabetes dan

berbagai macam komplikasi menakutkan ini terus meningkat pesat. Untuk mengatasi penyakit diabetes dan komplikasinya, Hongkong Medistra TCM Pekanbaru menggunakan metode TCM ( Tradisional Chinese Medicine ) yang terdepan yakni “Bai Wei Hu Yi Liao Fa” , mengatasi penyakit dengan ramuan herbal yang disesuaikan jenis & kondisi penyakit penderita, dihasilkan dari 33 jenis obat berharga ditambah 28 jenis obat organik, daya serap obat sangat tinggi, rata-rata penderita diabetes setelah diobati sekitar 5-10 hari, gula darah menurun, gejala seperti kaki tangan kesemutan, seluruh badan tidak bertenaga, insomnia (susah tidur),

dll berkurang secara nyata. Rata-rata setelah 40-60 hari, gula darah stabil, gejala komplikasi menghilang, daya tahan tubuh meningkat, keseluruhan tubuh membaik, sebagian pasien bisa berhenti konsumsi obat, fungsi insulin & sistem sekresi normal kembali, fungsi reproduksi pria kembali normal, sudah bisa kembali merasakan kehidupan sehat yang normal. Sudah banyak pe n d e r i t a merasakan khasiat mujarabnya: tidak ada efek samping, tidak menimbulkan ketergantungan, tidak pengaruh penderita menderita 10-20 tahun, kondisi penyakit parah / ringan, setelah diobati bisa menurunkan gula darah & seimbang, sesudah diatasi hingga keakar-akarnya tidak mudah kambuh.


28

Dunia Ponsel & IT

METRO RIAU SENIN, 5 Maret 2012

Indosat Jalin Kerjasama dengan Nokia SEBAGAII salah satu operator seluler terkemuka di Indonesia dan bagian dari Grup Qatar Telecom, Indosat dengan bangga mengumumkan kerjasama dengan Nokia sebagai bagian dari mWomen GSMA Programme. Kerjasama ini diresmikan dalam ajang Mobile World Congress di Barcelona pada 28 Februari 2012.

akses pemanfaatan teknologi,” demikian disampaikan President Director & CEO Indosat, Harry Sasongko. “Kami berkomitmen untuk menyediakan layanan yang sesuai bagi wanita dan kami percaya, layanan mWomen ini akan memberikan dampak sosial yang besar sebagaimana hasil finansial yang positif bagi Indosat di masa mendatang”. “Sebagai bagian strategi

kami menghubungkan miliaran orang, kami sangat senang dapat membina hubungan baik dengan Indosat, mengembangkan inisiatif ini untuk mencapai tujuan dari program mWomen serta memberdayakan wanita melalui teknologi seluler. Yang kami lakukan adalah menghadirkan konten yang dapat meningkatkan kualitas hidup serta relevan dan sesuai bagi pelang-

gan melalui telepon seluler yang modern dan terjangkau. Kami yakin bahwa program Nokia Life yang kami sediakan serta kerjasama dengan Indosat menghadirkan layanan “Info Wanita” akan berdampak positif bagi kehidupan sosial wanita di Indonesia,” demikian disampaikan Executive Vice President Nokia, Mary T. McDowel”. (rls)

Telkomsel Rilis Voucher Flash Unlimited

GSMA sendiri merupakan asosiasi operator seluler dan perusahaan terkait yang ditujukan untuk mendukung penyebaran, standarisasi dan promosi dari sistem telepon selular GSM di seluruh dunia. Mwomen GSMA Programme bertujuan untuk mengurangi kesenjangan gender dalam telepon seluler global. Kerjasama ini memberikan kesempatan bagi wanita Indonesia untuk memiliki dan memanfaatkan telepon seluler secara efektif, mengakses inforr masi dan layanan yang relevan sekaligus memberdayakan wanita untuk meningkatkan kualitas hidup pribadi dan keluarga.

Di kuartal 2 2012, Indosat dan Nokia mempersiapkan sebuah paket layanan yang khusus tersedia di handset Nokia yaitu “Info Wanita” yang merupakan layanan Nokia Life service untuk pemberdayaan perempuan. Terdapat juga paket “Hebat Keluarga” dari Indosat Mobile untuk memenuhi kebutuhan wanita, mengatur rumah tangga dengan lebih baik sekaligus dapat selalu terhubung dengan anggota keluarga. Paket ini hadir dengan tarif hemat komunikasi ke anggota

keluarga dan teman, aplikasi ‘Cari Lokasi Keluarga’ serta tambahan masa tenggang kartu yang lebih panjang. Sebagai bagian dari inisiatif ini, layanan “Info Wanita” dapat dinikmati secara gratis bagi pelanggan Indosat Mobile di tahun pertama Pelanggan harus mengaktifkan “Info Wanita” melalui menu Nokia Life yang terdapat di handset Nokia agar dapat menerima SMS content 3x dalam seminggu yang berisi topiktopik penting yang relevan dengan wanita Indonesia. Konten

meliputi info Kesehatan, Perawatan Anak, Pengelolaan Usaha Kecil, Pengelolaan Keuangan hingga Keterampilan. Konten yang dikirimkan, dikembangkan sebagai hasil kerjasama dengan Foundation for Social Change, sebuah lembaga Nirlaba sosial yang mengkhususkan diri pada pendidikan dan pemberdayaan wanita serta anak-anak perempuan di negara-negara berkembang. “Kerjasama Indosat dan Nokia ini berfokus pada penanganan isu-isu gender terkait

TELKOMSEL telah meluncurkan voucher Flash Unlimited untuk layanan paket data tanpa batas. ‘’Internet paling Indonesia merupakan jawaban Telkomsel untuk memenuhi kebutuhan mobile internet yang sesuai karakteristik masyarakat Indonesia.

OTOMETRO

Voucher Flash Unlimited memberi kemudahan bagi para pelanggan Simpati dan Kartu As untuk mengakses internet kapan dan di mana saja tanpa registrasi terlebih dahulu. Pelanggan dapat menggunakan voucher Flash Unlimited melalui SMS, menelepon ke nomor 888 atau lewat laman depan www.telkomsel. com/infoflash untuk modem dan komputer tablet yang tidak dilengkapi fitur SMS. Voucher tersedia dengan nominal Rp50 ribu-Rp100 ribu dan hanya dikhususkan untuk akses data sehingga tidak dapat dipakai menelepon dan SMS.Selama masa promo yang berlangsung sampai 31 Mei 2012, pelanggan akan mendapat bonus fair usage sebesar 25% dari total kuota yang dimiliki. (net/lin)

Berbagai inovasi akan terus diberikan untuk mendukung kemudahan pelanggan dalam mengakses data di era beyond telecommunication,’’ papar Head of Corporate Communication Division Telkomsel Ricardo Indra seperti dilansir studiohp kemarin.

www.halloriau.co

Untuk Pemasangan Iklan • YU YYUDI UUDI DDII : 00812 081 88112 812 12 76 7699 7699 646 64 646 • AGUS AAG AGU GUS GUS US : 081 0813 0813 88113 13 7808 780 778808 99669 669 • IRA IRA RA : 081 00812 812 88112 12 6684 88443 852 85 852 52 • EKO EEKKKOO : 08 0081 0812 8812 81 1122 776 7696 69 6696 9966 660 600 0000 SIDEKICK

SEDOT TINJA M e n g e r j a k a n penyedotan WC, saluran air tanpa alat kimia atau bongkar. Menerima pengerjaan diluar kota dan kontrak / bulan.

TRIBUTE

BMW

MAZDA

Dijual BMW 318i, Th. 2004, Warna Hitam, Harga Nego. Hub : 0811 759719

Dijual Mazda 3 AT 2.0, Th. 2010, Warna Merah, Harga 340 Jt. Hub : 0813 19010203 2101122

210112

CHEVROLET

Hubungi : Telp. (0761) 7054162 Hp. 0812-7518697

G Gebyar

Dijual Suzuki Sidekick. Thn. 1996 Warna Biru Metalik. LSM Dumai. Harga 65 Juta/Nego. Hub : 0812 6830 5083 / 0853 7692 9183

XENIA LI ALL NEW XENIA TERIOS PICK UP MINI BUS LUXIO SIRION

CR-V

Dijual Mazda Tribute, V 6, Th. 2005, Warna Hitam, Matic, BM Kota, Harga 146 jt/Nego. Hub : 0813 7883 5678

Dijual Honda CR-V Th. 2007, Warna Moca, Matic, 2.4 CC, Terawat, BM Kota. Hub : 0813 1901 0203

CAPTIVA

Wira Mustika Mobil

DP 20 JT-AN DP 18 JT-AN DP 10 JT-AN DP 11 JT-AN DP 7 JT-AN DP 16 JT-AN

Dijual Aveo, Th. 2004, Warna Biru, Harga Nego. Hub : 0811 759719 210112

DAIHATSU Dijual Gran Max, Th. 2008, Warna Hitam, Harga Nego. Hub : 0812 75651962 210112

Dijual Terios TX MT, Th. 2008, Warna Silver, Harga 155. Hub : 0821 72667772 210112

Dijual Terios TX AT, Th. 2007, Warna Hitam, Harga Nego. Hub : 0812 75651962

Hubungi : Telp. (0761) 7789219 HP. 0811756563 Jl. Arifin fi Ahmad

210112

NANDES : 0852 71 414 717 / 0853 7404 9505

Dijual Xenia Li Sporty, Th. 2005, Warna Silver, Harga 98 jt/ Nego. Hub : 0813 7883 5678

Dijual Chevrolet Captiva, Th. 2008, Warna Merah, Manual, Kondisi Istimewa, BM Kota. Hub : 0821 72667772

JUAL-BELITUKAR TAMBAH CASH & KREDIT

Promo Suzuki

LGX

STREAM

YARIS

Angsuran 2 Jt-an, Free Jasa Service, Bonus Kaca Film, Karpet Dasar Dll

A An Angs 1 Jt-an Jt-a t an

A gs 2 Jt-an Ang Angs t an

Grand and Vita ara

Sw wifft

APV

Splash

Pick Up Carry y

Ertiga a

Untu Untuk

Mendap Menda Mend M Mendapatkan end en ndapatkan dapat d apat a p pat atkan a tkan kan

Angs An ngs g 3 JJt-an t--an

Angs 5 Jt-an Angs JtJt an

TV V & Sarung SSaru Sar arrung ung Jok JJo ok

Proses Cepat Sya Syarat arat Mudah Semua Bisa Diatur !!!

H u b . : A z w a r A n a s ( 0 8 52 6 1 0 9 3 9 0 1 )

MAIN DEALER SUZUKI ZUKI RIAU

210112

Dijual Toyota LGX, Th. 2002, Warna Merah Maroon, Kondisi OK, Harga 130 jt/Nego. Hub : 0761-7721188

CITY

Pick Up Carry

Ertig ga

Dijual Honda Stream, Th. 2004, 1.7 Matic, Warna Silver, Kondisi Istimewa. Hub : 0821 7266 7772

IT

Dijual Toyota Yaris S Limited, Th. 2009, Warna Merah, Transmisi Matic,. Hub : 0813 1901 0203

INDO TEKNIK DIESEL NARA JAYA

FUEL INJECTION PUMP DAN LAS BUBUT

Dijual Jazz RS AT, Th. 2008, Warna Merah, Harga 185 Jt. Hub : 0821 72667772 210112

AP APV PV

Pro Pr rog og gram ra Bung nga ga Splash

Kred redit re edit it hingga hing ngg gga ga

0%

5 tahun ta

Yandri Dinata

0853 7488 8008 / 0821 7252 2202 BMW

AVANZA

Dijual Honda City, Th. 2007, Warna Abu2, Manual, Kondisi OK, Harga Nego. Hub : 0811 759719

GRADE

Diesel Diagnostic Centre Rombak Governor Industri (Genset) Bengkel Resmi Bosch Zexel Tersedia antar jemput & mekanik lokasi Pagi diantar sore di jemput Mekanik Terlatih, Jujur dan berpengalaman MOBIL / TRUCK / ALAT BERAT / GENSET ANDA

Diesel Diagnostic Centre Rombak Governor Industri (Genset) Bengkel Resmi Bosch Zexel Tersedia antar jemput & mekanik lokasi okasi okasi Pagi diantar sore di jemput Mekanik Terlatih, Jujur dan berpengalaman

Dijual BMW 318i Th. 2001, Warna Biru Metalik, BM Kota, Harga Nego. Hub : 0811 759719

Dijual Toyota Avanza Thn 2007 Warna Aqua Metalic, Tangan Pertama, STNK Mei 2012, Km dibawah 50.000 (Tanpa Perantara) Hub : TETRI (0812 7554 4624)

Dijual Over Kredit Sedan Corolla Grade, Th. 1992, Warna Merah Metalic, Kondisi mulus. Balik uang muka (DP) Rp35 juta. Cicilan 14 bulan lagi. Hub : 085265369900 / 081371925227.

TELP. (0761) 7071882 / 8333831 / 839883

fax : (0761) 853411 email : info@indo-teknik.com

2101122

Dijual Colt T. P.U, Th. 2010, Warna Hitam,BM, Harga 75 Jt/Nego. Hub : 0812 680813866 2101122

NISSAN 2101122

2101122

Dijual X-trail, Th. 2007, Warna Hitam, Harga 200jt. Hub : 0813 19010203 2101122

Dijual X-trail 2.5, Th. 2004, Warna Hitam, Harga 200jt. Hub : 0811 759719 2101122

Dijual Livina, Th. 2008, Warna Abu2 Metalik, Harga 167 Jt/Nego. Hub : 0852 71552211

SUZUKI 210112

Dijual Civic VVTI 1,8, Th. 2007, Warna Silver, Harga 240 Jt. Hub : 0813 19010203 Dijual Accord VTI-L 2,5 AT, Th. 2010, Warna Hitam, Harga 400 Jt. Hub : 0821 72667772 2101122

Dijual CRV MT, Th. 2005, Warna Silver, Harga Nego. Hub : 0811 759719 2101122

Dijual CRV MT, Th. 2005, Warna Hitam, Harga 190 Jt. Hub : 0813 19010203 2101122

Dijual Jazz RS AT, Th. 2011, Warna Putih, Harga 242. Hub : 0821 72667772 2101122

DDijual New City A.T, Th. 2010, Warna Silver, Harga Nego. Hub : 0811 759719 2101122

JL. RIAU UJUNG NO. 898 - 900 (DEKAT BUNDARAN SIMPANG MPANG G JL.S SIAK II)

2101122

Dijual Stada Triton D Cabin, Th. 2009, Warna Hitam, Harga 290 Jt. Hub : 0813 19010203

2101122

Dijual Stream, Th. 2002, Warna Biru, Harga Nego. Hub : 0811 759719

210112

S if Swift

Dijual Innova Type G 2.0 MT, Th. 2011, Warna Abu2, Harga 250jt. Hub : 0813 19010203

Dijual Livina X-Gear, Th. 2008, Warna Abu2, Harga Nego. Hub : 0811 759719

210112

Sp SSplash plash p llash ash d as da dan an A Apv pvv p

Dijual Pajero Exceed 2.5 AT, Th. 2007, Warna Abu2, Harga 190 Jt. Hub : 0821 72667772

HONDA

Dijual Jazz VTEC Sporty AT, Th. 2007, Warna Silver, Harga 145 Jt. Hub : 0813 19010203

Dijual Panther Pick Up, Th. 2008, Warna Hitam, Harga Nego. Hub : 0812 75651962

Dijual Splash , Th. 2011, Warna Silver, BM, Harga 135 Jt/Nego. Hub : 0852 63974415 2101122

Dijual Futura PU, Th. 2010, Warna Hitam, Harga Nego. Hub : 0812 75651962 2101122

Dijual Escudo 2.0 MT , Th. 2001, Warna Hitam, Harga 108 Jt. Hub : 0813 65207031 2101122

Dijual Baleno , Th. 1997, Warna Merah, BM, Harga 72 Jt/Nego. Hub : 0852 63974415 2101122

TOYOTA Dijual Avanza, Th. 2007, Warna Hitam, Harga Nego. Hub : 0812 75651962 2101122

Dijual Fortuner Tipe G Exceed 2.5 Mt, Th. 2008, Warna Hitam, Harga 320 Jt. Hub : 0813 19010203 Dijual Innova E, Th. 2008, Warna Hitam, Harga Nego. Hub : 0811 759719 2101122

2101122

BBERL ERLA LAN AANGG NGG NG GGA GGAN GA GAANAN GANA ANNA NNAN AN Ha Har Harria iaann Pa Pag Pagi Paggi METRO MET M MEET ETROO RRIAU ETRO IAU IAAU AU

2101122

2101122

Dijual Fortuner V, Th. 2007, Warna Hitam, Harga Nego. Hub : 0811 759719 2101122

Dijual Innova Type G 2.0 MT, Th. 2005, Warna Hitam, Harga 190jt. Hub : 0821 72667772 2101122

Dijual Avanza, Th. 2009, Warna Hitam, Harga Nego. Hub : 0812 75651962 2101122

Dijual Innova Type G 2.0 MT, Th. 2008, Warna Hitam, Harga 200jt. Hub : 0813 19010203 2101122

Dijual Fortuner Tipe G Luxury AT, Th. 2005, Warna Hitam, Harga Nego. Hub : 0811 759719 2101122

Dijual Innova Type G 2.0 MT, Th. 2004, Warna Hitam, Harga 150jt. Hub : 0821 72667772 2101122

Dijual Avanza, Th. 2010, Warna Hitam, Harga Nego. Hub : 0812 75651962 2101122

Dijual Innova G, Th. 2009, Warna Hitam, Harga Nego. Hub : 0811 759719 2101122

2101122

ISUZU

2101122

MITSUBISHI

2101122

Dijual Jazz S, Th. 2008, Warna Silver, Harga Nego. Hub : 0811 759719 210112

2101122

Dijual Avanza, Th. 2008, Warna Biru, Harga Nego. Hub : 0812 75651962 Dijual Hartop Solar, Th. 2082, Warna Abu2, Harga Nego. Hub : 0811 759719

Dijual Algren AT 2.4, Th. 2007, Warna Hitam, Harga 500 Jt. Hub : 0821 72667772

Dijual Jazz AT Triptonic, Th. 2005, Warna Hitam, Harga Nego. Hub : 0812 75651962

Angss 2 Jt Angs Ang A Jt-an JtJt-a t an

Dijual Mazda D.C, Th.2007, Warna Silver,BM, Harga 147 Jt/Nego. Hub : 0821 72539212

Dijual Fortuner Tipe G Exceed 2.5 Mt, Th. 2011, Warna Hitam, Harga 355 Jt. Hub : 0821 72667772

Hub Hub Hu ub : Sdri. SSdri Sdr Sd dri.i NNu dr Nurh urhas hhaasa asa sana nah Te TTelelp lp. p. (0 p. (07 (076 076 761)) 7865 786 78 7865 865 65 002 002 02 / Jo Joko oko ko PPu Purnomo urno rnnoomoo (0 (00853 0885 8853 53 53 7666 776666 66666 5725 57 572 5725 725) 25) 25) 5)

Dijual Innova Type G 2.0 MT, Th. 2008, Warna Silver, Harga 200jt. Hub : 0813 19010203 2101122

Dijual Innova V, Th. 2007, Warna Abu2, Harga Nego. Hub : 0811 759719 2101122

Dijual LGX, Th. 1997, Warna Hijau, Harga 98 Jt net. Hub : 0812 76942011 2101122

Dijual Land Cruiser, Th.1997, Warna Silver, BM, Harga 310 Jt. Hub : 0812 7519749 2101122

Dijual Kijang SSX Up, Th 2001, Warna Biru Tua,Harga 108 Jt/Nego. Hub : 0852 71214043 2101122

Dijual Avanza G, Th 2005, Warna Hitam, BM,Harga 117 Jt/Nego. Hub : 0811 759284 2101122

Dijual Kijang LSX Diesel, Th 1997, Warna Hijau,Harga 85 Jt/Nego. Hub : 0813 65207031 2101122

Dijual Corona Absolut, Th 1998, Warna Hijau, BM, Harga 75 Jt/Nego. Hub : 0852 71214043 2101122


Contact Person Windy 0761-7865002/003 METRO RIAU

29

Senin, 5 Maret 2012 LGG

Terletak Jl. Paus 99 Pantau No.8 PKU. _

LGG

DIJUAL RUMAH Tipe 85/180 SHM di Jl. Paus, 3 KT, RT, 2KM, Full Keramik, Lampu 1300 Watt, Plafon Pakai Kayu Lamber Zring, Harga Nego, Hub : 0761-7049024. _

LGG

DIJUAL RUMAH Petak 2. Ukuran 18 x 20. Lokasi Jl. Satria No. 17 (Gobah). Hub. 0852 7802 7174 (Beny), 0812 6847 2000 (Syamsir) _

AN Elektronik

Special Air Conditioner Jual - Pemasangan - Service - Reparasi - Spare Part

AC

PANASONIC - SHARP - CHANGHONG LG - TCL - MITSUBISHI - SANYO GENERAL - DAIKIN- DASH - TOSHIBA

_

RENTAL AC

LGG

DIJUAL RUMAH Di Pondok Mutiara Blok K 11 A Tampan. LT 200 LB 70. Harga Nego. Hub: 0812 7696976 - 0813 6568 8124.

Jl. Nangka / T. Tambusai No. 35 (Samp. Mitsubishi Motor) Telp. (0761) 31905 - 34129 Fax. (0761) 47446

Stabilizer

Paket 4 Camera Dome Infra red + DVR 4 ch H264 (bisa dipantau melalui HP)

_

Melindungi peralatan listrik Anda dari kerusakan dan membuat embuat peralatan listrik bekerjaa optimal Menstabilkan dari 130 Volt s/d 250 Volt

_

JUAL MOBIL Colt PU Dp 9.5 Jt, L300PU Dp 19.6 Jt, PS110 Enkel DP34 Jt, PS125 Dp 44 Jt, Super HD Dp 44 Jt, Pajero Sport Dp 88 Jt, Strada Triton Dp 70Jt, Hub : Bambang-081365573341.

Ć Solt Start Ć Auto Return Ć Automatic Cooling Fan

BERGARANSI 0761 - 860886 0761 - 860887 0761 - 3071828

HERI210312

JUAL KENDARAAN

Fasilitas :

Paket 4 Camera Dome Standar + Switcher

SS110312

DIJUAL RUMAH Jl. Purwodadi Villa Purwodadi Blok J.2 Panam. Luas Tanah 120 m, Luas Bangunan 214 m Bertingkat 2. 1/2 Fasilitas Lngkap Kamar 4, AC 3, Air Panas 2. Hub: 0813 78076150 / 0812 6881 4247. Tanpa Perantara.

BERGARANSI

_

Aw280312

RENTAL MOBIL Menyediakan Mobil Thn Tinggi. Hub: 0812 6611 8117. Jl. Teropong. (Sidomulyo).

Tersedia 500 Va s/d KVa (3 Phase) Pusat Informasi & Service : Telp. (0761) 7632727/ 860886 / 3071828 - 0812 758 7961 Hubungi toko elektronik & peralatan listrik terdekat di kota anda

ANUGERAH TEKNIK AIR CONDITIONER PENJUALAN - SUKU CADANG - SERVICE

_

SS100312

PERDANA AUTO MOBIL Melayani Jual-beli tukar tambah mobil baru, bekas, berkualitas, harga terjangkau, cash & credit Jl. Serayu No.110 Labuh baru Hub: 081268850142 LGG

DIJUAL Kijang Inova Seri V. Thn 2005 Metic. Plat B. Harga 170 Jt. Nego. HP. 0813 78838414

MENERIMA : Service AC, Pasang Baru, Bongkar Pasang, Isi Freon, Reparasi Kulkas, Mesin Cuci, Stabilizer & Menyewakan AC untuk Pesta.

D ATA N G K E SHOW ROOM :

KEHILANGAN KEHILANGAN BPKB No. 8202277 G. Atas Nama BUDI PERDANAS. BM 1558 LL. Mobil TAFT GT F69. HP: 0812 7690342 LGG

TELAH HILANG SELEMBAR SURAT KETERANGAN PEMILIKAN TANAH (S.K.P.T) No. 241/SKPT/ PP/1993. Atas Nama Susi Lenggogeni S.E 140312EKO

KEHILANGAN BPKB Merk Toyota, NOPOL BM 1812 AR, an/ HJ Murni. Almt: Jln. Meranti. No. 98 Jenis Mini Bus. Thn 1996, No. Rangka Kf 4200020498. No. Mesin 7K-0039606. No. BPKB. 042103010542. Hub: Sonya Waroka. No. HP: 0853 6383 8882. Jl. Kapur. Gg. Hj. Jaafar ___

LGG

DIJUAL 1 UNIT RUKO 2,5 Lt. Panjang Lt 118m Lt 220m, Listrik 2200 Watt Sisa Tanah Belakang 4 Meter Surat SHM. Jl. Soebrantas Panam. Barisan Bank Riau Kepri. Harga Nego. Tdk Melayani Sms. Hub: 0813 6550 9922

KREDIT VIA PRIMA FINANCE

AGT

LGG

BOOKING DAN MILIKI RUMAH type 80/120 (uang muka 25jt) dan type 56/120 (20jt) perum garuda sakti lestari thp II.jl.garuda sakti panam, dekat smp 23 masuk jl. tiung 70m, mutu dan standard rumah sama dgn rumah pribadi,tinggi plafon dari lantai 4m. Hub : 0813 7188 2045 / 0853 6570 1973 harga nego,hanya 7unit

ELEKTRONIK

LGG

LGG

RM KELURGA Dijual Rumah Daerah Panam. Jl. Srikandi Perumahan Pancoran Mas Blok Lili. No. 55 Kelurahan Delima Tampan. Tipe 36. Berminat Hub: 0812 6853 3124 _

PRIMA DEKOR Menerima Pesanan Gordyn Vitage, Bed Cover, Verticcal, Blind Mini Blinnd, Roll Blind, Roman Blind dll. Hub: EDO / EVI. HP: 0813 7886 1489. Jl. Raya Pekanbaru-Bangkinang Km. 10.5 No. 57 D Panam. Pekanbaru.

LGG

KOST KOST PRIA & WANITA Hal. Luas, Pagar Tinggi, Pria400-500Rb,Wanita300-400Rb.Jl.TamanSari/ Purwosari. Hub:081319070000/08157400000. ___

HP. 0812 7554 118

KOST FASILITAS MUSLIM, Ac, Spring Bed, Lemari,Blnan,Mngguan, Hrian, Hal. Luas, Parkir Mobil Safety (24 Jam), Lok. Panam88 Dkt Giant Market, Hub : 081365656340 /081268319007. ___

BENGKEL & SERVIS AGISTY SERVICE ELECTRONIK Melayani Service VCD, Mesin Cuci, Kipas Angin, TV dll. Hub: 0761 9816311. Jl. Belimbing No. 66 LGG

BENGKEL MOBIL & MOTOR Melayani cucian mobil, motor, karpet, ganti oli dan salon mobil. Jl. Kuantan Raya No. 2A. LGG

AWAL TEKNIK Special Air Condisioner Melayani Service Panggilan Dalam dan Luar Kota. Alamat: Jl. Inpres/Kartama. Smpng 3 Marpoyan. HP: 0812 6825128 / 0813 6547 9191

AC FAMILY TEKNIK SERVICE AC RUMAH - KANTORKAMPUS - HOTEL & SERVICE KULKAS Perawatan - Perbaikan - Isi Freon Vacuum & Bongkar Pasang SERVICE AC MOBIL DITEMPAT (Segala Jenis & Merk Mobil)

HP : 0821 6060 9191

220312YD

TERIMA KOST PUTRA Jl. Lestari No.57 Dekat Kampus UIR, Hub : 0813 2291 8580. ___

JUAL PULSA DI CARI MASTER DEALER PULSA ELEKTRIK www.totalpulsa.com Simpati 10=9.800

DIJUAL CEPAT 2 Unit Mobil 1. Mobil Barang S. Futura Th. 2005, Putih, An Sendiri, dan Mobil Sedan Corona 2,0, Hitam, BM, AC Dingin, Mesin OK, Velg Racing, Harga Rp. 90 Jt. Hub: 0812 6806 3377 LGG

DIJUAL SUZUKI SATRIA FU Tahun 2005. Kondisi Masih OK. Harga Nego. Hub Sabri. HP: 0852 7237 7877 LGG

K E S E H ATA N PONDOK SEHAT TIENS Terapi Kesehatan. Titik Sugianti. Melayani Terapi Matras Kesehatan, Tiens Life, Terapi Akupuntur Tanpa Jarum Totok Aura, Creambath, & Jg Mngatasi Pnyakit : Diabetes, Stroke, Maag dll. Jl. Kuantan VII Sidorejo No. 20 Pknbaru. No. HP: 0852 7106 0836. LGG

KLINIK PAK “ONY” Ahli Urut Spesialist Urat Syaraf / Otot danTulang. Mengobati : Struk, Diabetes, Asam Urat dll. Perum Cahaya Permata Blok H -14 Purwodadi Panam. HP: 0852 6589 3295 LGG

TELAH HADIR Prestine Minuman Sehat Berionisasi, Untuk Menjaga Kesehatan, Mencegah Sakit lambung, Menjaga PH tubuh dll. Hub: Ricky. (0813 6597 2266) Damai Langgeng. B.12

MENERIMA OLAH DATA & ANALISA DATA STATISTIK

SS190312

DIJUAL RUKO 2,5 Lantai, SHM, PLN 2200, Sumur Bor, Nego, Lokasi Panam, Hub : 0813 6550 9922.

www.riaustatistik.com

JUAL / RENTAL Stone Crusher Untuk Pemecah Batu, Batubara, Biji Besi dll. Kapasitas 40-150 Ton/Jam dgn Genset. Hub: 0812 7673748 150312YD

JASA

SS170312

Lgg

JUAL TANAH

DIJUAL TANAH Uk.20000m2(2ha), SHM, Lok.Jl.Lingkar Ktr BupatiJake(Kuansing)Msk Dr Jl. Sblh SPBU, Dkt Kampus STAI, Ada Rmh Type36 Sbanyak 11 Unit, Kondisi, 40%,Hub: 08127565520/081365547041. ___

DIJUAL TANAH : SHM LUAS 1.231 M2. Lokasi Di Jl. Suntai II Masuk Dr Jl. Sukajaya Samping Showroom Toyota Jl. Soekarno Hatta. Harga Nego. Hub: 0812 7565 3366 / 0821 7267 7767

BUTUH DANA. Jaminan BPKB Mobil Thn ‘86 Keatas, Pencairan Max, Syarat Bs Dijemput, Bunga Spesial, Hub : 0853 6574 5644. YD210312

SS190312

Dijual Rumah

Ira100312

DIJUAL TANAH : SHM 26 x 20 m2, Jl. Kapau Sari. Gg. Pribadi. Hub: 0761 - 45683

MY LOUNDRY Menerima Cuci dan Gosok Mulai dari Baju,Celana,BEDCover,SelimutBesar,Jacketdll.Murah, Bersih dan Higenis Untuk Pakaian Anda. Dan Juga Bisa AntarJemput.Hub:085263804587.Jl.DelimaNo.9 LGG

V&W LAUNDRY Menerima SegalaJenisCucian,Pakaian Harian/Kerja, Bed Cover/Sprei,Gordyn, Dll. Jl. Paus UjungNo.88SmpgSarahMedika.Telp.0761-4888992. Hp.085265977124.BsAntarJemput(Buka240411) LGG

LGG

LGG

DIJUAL TANAH 39 Kavling SHM (110180M2) di Jl. Rajawali Sakti, 400m dr Subrantas, 500 rb-725 rb/M2 (Nego) bisa kredit Bank 10-15 th. rajawalisaktiwordpress.com. Hub MARTIN (081228441567-08562920192) LGG

DIJUAL TANAH Lebar 300(13x23) Lok. Jl. Purnama Ujung, Samping Perum Purnama Pasir Putih Marpoyan. Hub : 085210336995/081378599901.(Tidak Melayani SMS) AW290312

TIPE 65 BLOK 1 NO. 20 PEKANBARU Fasilitas: - 2 Kamar Tidur, 1 Kamar Mandi, Ruang Dapur, Ruang Tamu, Teras Samping. - Posisi di Persimpangan - Harga Nego Rp 200.000.000

Bagi yang Berminat, Hub. Ibu/Adek: 085271438297 / 085355830498

SEDOT TINJA Mobil tinja,sedot tpm, mengerjakan sedot wc, saluran air yg tersumbat tanpa dibongkar, Hub : 0812 7547 635 / 0761 7621273 140212SS

SKY WASH Melayani Cuci Mobil Dan Motor, Jl. Soebrantas Kayu Manis No. 15 D. Telp 081378271129. LGG

240312EKO

DIJUAL RUMAH SHM, LT 337 M, LB 6 X 9 M, 3 KT, 2 KM, Ada Kolam Ikan, Lokasi Jl. Kapau Sari 9 Tangkerang ,Harga 170 Jt Nego. Hub: 085363725813, 085264581135 _

LGG

DIJUAL RUMAH 2 Lt (5 KT) Setiap Kmr ada KM, Luas Bangunan12x12atasbwhsama.SHMHakMilik.Luas Tnh 276 m2, Hrg Nego, Berminat Hub:08127566003,

DIBUTUHKAN Pria/Wanita Marketing Komputer, Single, Kendaraan Sendiri, Min. SMU, Gaji Tak Terhingga, Hub: 0813 5324 3994. SS150312

DIBUTUHKAN CARD ADVISOR (MARKETING) dengan persyaratan: - diutamakan pengalaman, - memiliki kendaraan, - Pendidikan Min. SMU, fasilitas yang diberikan: - dapatGaji + Komisi + Bonus + Asuransi Alamat : Perum Damai Langgeng Blok A/33 Telp. 0821-69831124, 0761-3052292. LGG

LOWONGAN KERJA Part time 5-6 jam perhari, min 18 th, Pria/Wanita, Memiliki Kendaraan Sendiri, Penghasilan 500rb-5Jt perbulan, Lamaran diantar ke : Jl. Setia Budhi. No.138 D - E (Up. Martini).

JASA DESAIN RUMAH - Gambar 2D dan 3D, Gambar Kerja/Izin(IMB) - RAB. Hub : Efan / Polo : 081266792164. LGG

BII LOKET & COFFE SHOP ALAMAN Melayani Pembayaran Listrik, Telepon, Pulsa Online, Pembayaran Kredit BII, Auto WOM, Internet Speedy Menyediakan Minuman Jus Herbal dll. Jl. Katio No. 12 A. Tlp: 0761 44489

LGG

DIBUTUHKAN Wanita yg Sudah Berpengalaman di Bidang Salon, Usia 18 Sampai 30 th , yg Berminat Dtg Langsung ke Salon Bunga, Jl. Cempaka Dpn Prodio , 081378586322/ Agek. LGG

PENJAHIT PENJAHIT LUKMAN Menerima Operan Jas dan Blazer Yang Berminat. Hub: 0812 76878359. Jl. Semangka. No. 59 LGG

PENJAHIT BIMA Menerima Jahitan Khusus Seragam Sekolah Mulai dari SD, SMP, SMA dan Menerima Tender Kecil Sampai Besar.Hub: 0812 7699 4836. Jl. Kaharudin Nasution. No. 25 LGG

ALFIN TAILOR Menerima Pesanan Busana Pria dan Wanita, Kemeja, Kebaya, Jas, Blazer, Safari, Busana Melayu, PSH dll. Hub: 0852 7898 1021 / Jl. Melati Indah (No. B-6) Perum Melati Indah - Panam LGG

PENJAHIT VINTA SINAGA Menerima Pakaian Wanita dan Anak-anak. Pakaian Kebaya Pengantin & Busana Melayu-Jas. Menyediakan Bahan borkat, Songket dll. Menerima Segala Jenis Bordiran. Jl. Durian No. 15 A. Sebelah Kantor PLN. HP: 0812 7663139 / 0813 65907629. LGG

PELUANG USAHA DENGAN MODAL KECIL, Operasional Kecil, Anda Bisa Buka Terapi Ion Detox Dengan Rp. 5,5 Jt Untuk 6 Pasien+Spanduk, Brosur. Hub : 0821 7482 8582. SS130312

ANDA INGIN BERPENGHASILAN SAMPINGAN Modal Kecil Penghasilan Luar Biasa & Gratis Umroh Jalan2 Ke Luar Negeri, HuB : 081365667053 (Ronny C).

YD130312

LGG

WELLA LAUNDRY Pusat Cucian Pakaian Anda. Jl. Kulim No. 58 Tampan. Telp. 0812 7515 2064. HP: 0813 6560 1292 / 0761 4816 565

PERUMAHAN KOMPLEKS MUTIARA KUIM PERMAI

LGG

DICARI Pria/Wanita Untuk Restoran 4 orang, Single, Kendaraan Sendiri, Min. SMP, Lamaran : Pecel Lele Lurah Jl. Rambutan.

LGG

LAUNDRY

LGG

DIJUAL TANAH Luas 9 Hektar, Harga Rp. 12.500.000 / Hektar. Hub: 0812 680 60000

DICARI MekanikYgBerpengalamanDiBidangSpd Motor. Hub. Garvin Motor, Jl. Dharma Bhakti No. 208 Samping Air Isi Ulang Sprink. Hp. 085278379088.

INGIN BUKA USAHA Terapi Rendam Kaki Ion Detox, CukupHanyaRp.5,5JtUntuk6Pasien,Bonus3Spanduk, Brosur, Garansi, Hemat Listrik. Hub : 082174828582.

PRAKTISI LULUSAN JOGJAKARTA Hub : Dio. HP. 0852 6595 9213

Aw280312

DIJUAL RUMAH BARU Model Minimalis,Sgt Strategis di Jl. Ciptasari No.7a,SHM,IMB Lengkap,PBB Lunas2011,dkt Dg Kantor DPRD Tkt 1, Harga700Jt, Hub : 0811 756674. ___

SURYA INDAH Kursus Mengemudi, car wash, service mobil, Pengurusan Sim C & pajak mobil/motor. Jl.Yos Sudarso No. 27.

BIMBINGAN SKRIPSI & TESIS

DIJUALCEPAT 1 Unit Rmh, JL.Jambu Mawar, Riau Ujung PKU,Lt6, 5x23, LB6, 5x17, 3KT, 2KM, 1R. Tamu ,1 R.Klg,1Dpr, Listrik 2200 Watt, Keramik, Sertifikat, Harga 265 Jt. Hub:085364253617 _

Han’s Sentral Mekanik Sistem Belajar Privat & Regular Siswa Luar Daerah, Kami Sediakan Mess. Daftarkan Segera ke : HSM Ruko 40 No. 11 Jl. Arengka II/SM. Amin + 150 M dari Simp. Tabek Gadang. Telp. (0761) 7632220 HP. 0815 37512882

LGG

JUAL RUMAH & RUKO

210312IRA

030412EKO

_

SS170312

TELAH DI BUKA KURSUS MEKANIK SEPEDA MOTOR.

AZR100312

LGG

_

SS170312

SEDIA KAMAR KOST Dijantung Kota. Fasilitas : AC, Kulkas, Tempat Tidur, WC & Kamar Mandi Dalam. Hub: 0812 6850 7353 / 0853 5593 0921.

KURSUS MEKANIK SEPEDA MOTOR

Jl. Nangka Kompleks Puri Nangka Sari No. E-2. Telp : 0761-3047643 IKE010412

DIBUTUHKAN SEGERA A. Costumer Service Syarat : • Pendidikan Min SLTA • Wanita B. Marketing Syarat : • Pendidikan Min D3 • Wanita • Berpenampilan Menarik Lamaran dikirim ke: SONYA CATERING Jl. Suka Jaya Samping Agung Auto Mall

___

Alamat :

251211YD

_

SS130312

KURSUS

Menjual Berbagai Piano 2nd Berkualitas: Kawai, Yamaha, Ritmuller, dll. Menerima Les Piano, GTR, Biola, Keyboard.

YD130312

SS150312

LGG

1. Jl. Melati Indah - Lobak No. 259 (Panam) Telp (0761)5519 088 2. Jl. Rambutan No. 36A (Arifin Ahmad) Telp. (0761) 7054 014

_

210312EKO

Telp. 0761-27320/HP. 08127670523. Pekanbaru

LOWONGAN DIBUTUHKAN 1 ORANG ASISTEN SUPERVISOR (Pengalaman Jd Supervisor Di Bdg Sama). Bagi Pria / Wanita (Ibu RT, Usia 20 s/d 50 Thn Yang Ingin Punya Penghasilan Lebih). Saat Ini Anda Punya Peluang Berkarir. Di Per. Cash & Kredit. Syarat Min Tamat SMP, Pengalaman Tidak Diutamakan. Fas: T. Operasional, Gaji Pokok, Honor, Insentive, Bonus Akhir Tahun, Tour Dalam & Luar Negri (Hongkong, Korea, Malaysia, Singapura, dll.) Jenjang Karir SMP. K Level Pimpinan Jaminan: Tunjungan Kesehatan, Asuransi, Jamsostek. Hub: Ibu Yenni Christina (0812 7616 1779). Nur100312

BUKA CABANG BARU, DIBUTUHKAN Bbrp Tenaga Kerja Pria, Wanita (Asal Jawa) Utk Koki Sea Food, Soto, Pecel Lele, Nasi Uduk, Juice & Pelayan. Fasilitas:TempatTinggal,Makan,GajiPokok+Bonus . Hub:Ayam Penyet Kota Semarang. Jl. Harapan Raya No. 173 B-C. Simpang Lampu Merah Kapling,

PABRIK LILIN Dicari INVESTOR Di Riau, Min. 88 Jt All In, Hub : Edy - 0812 9847 2988. IKE220312

R UPA - R UPA DIJUAL SOFTWARE ACCOUNTING Untuk Semua Bisnis, Seperti: Toko, Super/Mini Market, Toko Bangunan, Rumah Sakit, Murah, Lengkap, Bisa Pilih Fitur yg Dibutuhkan saja, Hub: Budi - 0813 58324 3994. __

150312SS

KARDUS..DUS..DUS..DUS.. Menjual Aneka Ukuran Kardus & Karung Plastik Baru / Bekas. Hub. Kedai Kopi Risky. Jl. Juanda 120 ___

Dijual Cepat Rumah Siap Huni Interior Menarik Lokasi : Perumahan Bintang Regency. Jl . Karya Agung B10 Riau Ujung. Deket Sekolah Methodist. Ukuran Tanah Ukuran Rumah Luas Tanah Luas Bangunan

: : : :

10 X 17 . 10 X 15. 170. 200.

Hub. : 085265300072 / 082172153399 82172153399 / 08196626622 Gulai Ikan Baung, Kaliyo, Ayam, Cumi2 & Udang,Telp. 0761-7664000. LGG

MITRA GANDA Menjual Perlengkapan TNI,POLRI, SECURITY, POL - PP, Seragam Sekolah. Alamat : H. Imam Munandar No. 207 A. Pekanbaru - Riau. Email : AfrizalTanjung76@ yahoo.com. Telp. 0852 78513020 / 0761 4857062 LGG

PLAZA DECOR SpesialistWallpaper, Gordyn, Karpet, Lantai kayu. Hub: SOFIAN/AYEN (0812 7656 2919). Almt : Jl. Soekarno Hatta/Arengka (Smpg Hino) No. 168 E. Telp/Fax. (0761) 34453 - (0761) 8331688

___

LGG

KING’S FRAME Menjual Aneka Bingkai, Lukisan,Bingkai Lukisan, Bingkai Photo, Poster Luar dan Dalam Negeri, Cermin. Menerima Pesanan Lukisan, Lukisan Photo. Hub: VINO / EDO. Jl. Jend. Sudirman. Parman/ Samping SPN No. 43 Pekanbaru. HP. 0812 7647323 LGG

CEPNY CURRY HOUSE Menyediakan Masakan Khas India, Malaysia, Roti Canai, Martabak Telor, Kari Kambing, Ikan, Ayam Dll. Alamat : Jl. Riau Complex RBC Blok E No. 3.

_

LGG

S A LON SALON UNITY Menerima Perawatan Kecantikan Smoting, Ribonding, Catok, Pria dan Wanita. Jl. Rajawali No. 18 A Smpg Lampu Merah Jl. Durian LGG

HOUSE OF SHAWANA Salon, SPA, Reflexi, Ladies Only, Disc 40% All item. Jl. Tanjung Jaya No. 11 Telp. (0761) 7866010 HP: 0813 6370 5099

SS130112

HOCKI FLORIST Special bunga meja dan bunga papan (Rental) yang berminat Hub: INNA HP. 0853 6426 8999 / 0761 7784778 Jl.Angkasa No. 36 D. Pekanbaru.

LGG

MELINDA SALON Menerima Pangkas Rambut Wanita / Pria. Rebonding, Smooting dll. Luluran SPA (Khusus Wanita), Cuci Muka (Pria/Wanita). Jl. KH. NASUTION No. 27 A Marpoyan. Pekanbaru.

LGG

LGG

HALAMAN ON LINE Tersedia: Wifi, Loket Tagihan PLN, Telkom, Spedee, Flexi, XL dan Warkop, Kopi Luak, Menu2 Special, Teh Telur dll. Almat: Jl. Katio. No. 12 A. T Tengah. Pekanbaru.

FENI SALON / MASAGE Menerima Perawatan Wajah, Tubuh, Luluran, Masage. Siap Dipanggil dan Menyediakan Tempat Jl. Soekarno Hatta, Sebelum Pasar Pagi, Depan Hotel Fma Graha. Jl. Satria No.1 Nangka Depan Blok Trubuk No. 5. Hub: 0852 71015977

LGG

ABI (ANEKA BIBIT IKAN) Menjual Nila, Gurami, Bawal, Patin, Lele dll. Grosir & Eceran. Hub: 0812 6877 7444 LGG

DIJUAL CEPAT 3 Set Pelaminan Minang, Beserta Pakaian Kursi. 1 Set Hiasan Kamar, 1 Pasang Pakaian Melayu, Sunda, Selayar/Jas (Lengkap) 15 Jt. NEGO. Hub: 0813 6570 5608 LGG

TETA STUDIO MUSIK DAN CAFE ONI SALON dan SPA dan Juga Terima Kost Putra Putri. Jl. Amilin/ Semangka No. 31 Sukajadi. HP: 0812 7664940 LGG

PAKET LISTRIK PEDESAAN Cukup dengan 8 Jt, Listrik masuk ke rumah anda dengan sistem paket. untuk seluruh desa di Riau. Peminat dapat mengajukan permohonan. Hub: 0853 6424 3805. LGG

LGG

YEYEN SALON Mencari Karyawati Yang Berpengalaman Dibidang Salon, Tempat Tinggal Disediakan dan Gaji Pokok, Sesuai dengan Keahlian. Hub: 0812 6853 6723. Jl. Manyar Sakti LGG

PANGKAS RAMBUT BAHAGIA Segala Model Potongan Rambut Pria Dewasa dan Anak - anak. Alamat : Jl. Surabaya / Harapan Raya. Tlp. 0812 7658165 LGG

SEWA & KONTRAK DISEWAKAN RUMAH 2 Lantai, 7 Kamar Tidur, 1 Ruang Tamu, 1 Ruang Keluarga, AC, Listrik 3000 Watt, Harga 30 Jt/tahun. Di Jln. Hasanuddin. Hub. 0852 7854 6462. _

LGG

FAJAR KACA ALUMUNIUM Menerima Pesanan Etalase, Lemari Kaca, Rak Piring, Jemuran Kain dll. Hub: 0761 7770680. Jl. Hangtuah Ujung.

DISEWAKAN 1 UNIT RUKO Jalan Srikandi Komplek Sekuntum Bisnis No. H Sudah Dikeramik. Listrik 2200 Watt. Rp. 25.000.000 Pertahun. Peminat Serius Hub. 0853 76250018

LGG

RV 4ever

WWW. FILM TERBARU.NET Resensi & Trailer Filmfilm Dunia Terbaru. Temukan WEB Kami di Google. Ketik: filmterbaru.net di google.

Hubungi :

LGG

RESTAURANT & RUMAH MAKAN GARUDA 2000 Buka 24 Jam, Pesan Antar 24 Jam. Jl. Ronggo Warsito. No. 21 Gobah. HP: 0852 71508833 / 0761 855252 LGG

DHELCHO VARIASI Menjual Accessories sepeda motor, kaca film mobil, sticker, pc - six. Almat: Jl. Kartama. No. 41. HP: 0812 7581 7599 (Chon). LGG

DIJUAL MURAH ALAT MUSIK Second Hand. Mixer Merk PEAVEY USA, Drum Merk TAMA YAPAN, Amply Fire Merk PEAVEY USA. Hub: 0812 6850 7353 / 0853 5593 0921.

LGG

WARUNG MAKAN KALIYO Pasar Wisata / Pasar Bawah Pekanbaru, Menu Khusus Kepala Kakap Dan

Dorris180212

KAOS KHAS MELAYU (SERAUQME) Pasar Wisata Lantai 2. Block C. No. 7 - 8. Pasar Bawah. Pekanbaru. Hub: Mulyadi 0813 6540 7858

LGG

DICARI SEGERA TRUK Pengangkutan Jurusan PKU- Pelintung / Dumai. Hub: 0853 7399 1688 / 0852 6211 9919. Pekanbaru

LGG

TOKO RAENSA KRAMIT Pusat Penjualan Barang Pecah Belah. Melayani Penjualan Grosir , Eceran, Exsport Quality (Barang Mewah Harga Murah). Jl. KH. Nasution No. 169 Smpg 3 P.Baru. HP: 0812 7678119

T. Meiko 0813 9959 7888

220312YD

AIRSOFT UNIT READY STOCK Beretta, Glock, KTA Aries SC Perbakin (Resmi). Hub:

Eko - 08127696600 Ira - 08126843852 Agus - 081378089669 Yudi - 08127699646 Iman - 08127685579

Solusi Masalah BIBIR yang sepatutnya dan bersihkan bibir sebelum Perusak Bibir dan Solusinya inya Berikut ini beberapa hal yang bisa menyebab- menggunakan lipstik agar kotoran yang ada pada bibir tidak berpindah ke lipstik yang dakan bibir rusak, antara lain: pat menyebabkan lipstik terkontaminasi. • Kosmetik Lipstik atau kosmetik lain untuk bibir yang tidak • Sinar Matahari sesuai atau kadaluwarsa dapat membuat bibir Sinar Ultaviolet (UV) yang ada pada sinar mamenjadi rusak yang ditandai dengan muncul- tahari ini dapat merusak bibir. UV tersebut dapat membuat bibir menjadi pecah-pecah, nya bercak kemerahan dan gatal pada bibir. Solusi: Perhatikan kandungan yang terdapat terbakar, bengkak atau timbul bintik-bintik pada kosmetik sebelum membelinya. Lihat kecoklatan. Hal lebih serius yang diakibatkan tanggal kedaluwarsa kosmetik dan buang sinar matahari adalah dapat membuat kolagen jika kosmetik sudah terlihat rusak. Jaga selalu yang terdapat pada bibir menjadi rusak. Akibat kebersihan kosmetik agar tidak menjadi tem- dari kerusakan kolagen ini adalah munculnya pat bertumbuhnya bakteri, simpan di tempat kerutan pada bibir.

Solusi: Gunakan lip balm yang mengandung sedikitnya SPF 15 jika hendak keluar rumah. Jika Anda akan menghabiskan banyak waktu di luar rumah, Anda dapat mengulangi pemakaian lip balm. • Kebiasaan yang Merusak Kebiasaan menggigit bibir, membuka sesuatu menggunakan gigi atau membasahi bibir dengan air liur harus dihindari. Kebiasaan tersebut dapat menyebabkan bibir menjadi pecahpecah dan luka. Solusi: Ingat bagaimana kerusakan yang bisa terjadi akibat kebiasaan tersebut, maka coba untuk segera menghentikan kebiasaan

ttersebut. • Penuaan Seiring bertambahnya umur, kandungan kolagen pada bibir ikut menurun sehingga bibir tidak lagi terlihat kenyal. Penuaan pada bibir tampak dari bibir yang terlihat kasar, berkerut dan tampak garis-garis halus. Tetapi, bibir juga dapat mengalami penuaan dini sebelum waktunya. Penyebab penuaan dini pada bibir antara lain adalah sinar matahari, radikal bebas dalam tubuh, makanan dan minuman yang dikonsumsi serta nikotin yang terdapat pada rokok. Solusi: Penggunaan lipbalm tetap diperlukan

agar terhindar dari penuaan dini akibat sinar matahari. Solusi lainnya adalah dengan mengurangi makanan dan minuman yang dapat merusak seperti makanan yang digoreng, kopi, the dan hentikan kebiasaan merokok. Perbanyak konsumsi buahbuahan dan sayuran terutama yang banyak mengandung vitamin B dan vitamin C yang sangat baik agar bibir terlihat segar.

nya adalah sinar matahari, rokok dan minuman beralkohol. Solusi: Hentikan kebiasaan merokok dan minuman beralkohol serta tetap lindungi bibir dari sinar matahari dengan menggunakan lipbalm yang mengandung UV protection.

Selain solusi diatas yang dapat menangkal kerusakan pada bibir. Anda juga dapat melakukan perawatan pada bibir agar cantik alami misalnya dengan banyak minum air putih dan • Kanker Salah satu penyakit yang berbahaya dan akan mengoleskan madu pada bibir sebelum tidur. merusak bibir adalah kanker. Kanker bibir akan Hal tersebut akan membuat bibir menjadi lemlebih besar terjadi jika ada riwayat anggota bab dan tampak indah. keluarga yang mengalaminya. Penyebab lain-


30 METRO RIAU SENIN, 5 Maret 2012

Mazda RX-8 Spirit R Diluncurkan

Komputer "Hijau" Lenovo Hanya Perlu 150 Watt

TEKNOLOGI ramah lingkungan (green technology) memang sedang gencar digaungkan belakangan ini. Perusahaan komputer asal China, Lenovo, tak ingin ketinggalan memproduksi perangkat ramah lingkungan,

PT MAZDA Motor Indonesia (MMI) secara resmi meluncurkan RX-8 Spirit R, generasi terakhir dari Mazda seri RX di Indonesia. Mazda RX-8 Spirit R merupakan pengembangan dari Mazda RX-8 dan masih menawarkan rotary engine dari sportscar dua pintu dengan empat penumpang ini. Dijual seharga Rp 682 juta, RX-8 Spirit R tersedia dalam tiga warna ekslusif yaitu Aluminum Metallic, Sparkling Black Mica, dan Crystal White Pearl Mica. Keizo Okue, Presiden Direktur PT. Mazda Motor Indonesia mengatakan, saat ini para pelaku industri otomotif saling berkompetisi dalam menciptakan mesin berefisiensi tinggi demi menjawab kebutuhan gaya hidup modern. “Rotary engine dan Mazda RX-8 merupakan cara Mazda untuk menunjukkan kemampuannya dalam membayangkan, merancang, serta mengimplementasikan solusi untuk masa depan yang lebih baik. Untuk mengabadikan

spirit endurance dari Mazda RX-8 yang akan segera berakhir masa produksinya, kami pun secara khusus menghadirkan Mazda RX-8 Spirit R di Indonesia,” ujarnya. Sebelumnya, Mazda Motor Corporation mengumumkan pada Juni 2012 merupakan periode akhir dari proses produksi Mazda RX-8, dan Mazda RX-8 Spirit R adalah model terakhir dari tipe tersebut yang akan diproduksi secara khusus. Menggunakan basis

Mazda RX-8 yang menggunakan transmisi otomatis 6-percepatan dengan kontrol elektronik, Mazda RX-8 Spirit R hadir menawarkan beragam keistimewaan yang diaplikasikan secara apik di bagian interior dan juga eksteriornya. Untuk fitur keamanan dan keselamatan, Mazda RX-8 Spirit R telah dilengkapi dengan enam SRS Airbags dan Dynamic Stability Control (DSC). Di bagian interior, kesan ekslusif tercermin dari warna piano black yang menghias tunnel bagian tengah. Garis jahitan yang terdapat di bagian kemudi, rem parkir, jok serta pintu samping yang sebelumnya berwarna hitam kini tampil lebih gaya dengan warna merah. Mazda juga menawarkan jok Recaro

berbahan kulit eksklusif yang menampilkan perpaduan antara warna hitam dan merah sehingga menghasilkan tampilan interior yang lebih stylish. Sedangkan untuk bagian eksterior, penyematan emblem khusus bertuliskan ‘Spirit R’ di bagian c-pillars menjadi ciri khas tersendiri dari Mazda RX-8 Spirit R. Kesan sporty tercermin lewat alloy wheel berhias center cap berwarna hitam. Perubahan lain yang menjadikan Mazda RX-8 Spirit R terlihat berbeda dari Mazda RX-8 yang terdahulu diantaranya adalah kaliper rem yang dicat berwarna merah, warna bingkai dari lampu depan, lampu kombinasi di bagian belakang, serta lampu kabut juga diubah menjadi hitam.

PERSAINGAN kelas motor sport di Indonesia nampaknya akan makin ketat. Setelah Suzuki mengabarkan akan memasukkan naked bike bermesin 205 cc bernama Inazuma, kini giliran TVS yang dikabarkan akan memasukkan TVS Apache RTR 180 yang sudah dilengkapi dengan fitur ABS (Anti-lock Braking System). Dengan begitu, fitur ABS pada motor sport nampaknya tidak akan menjadi barang langka di Indonesia setelah Honda

Mitsubishi Mulai Produksi Mobil Murah

(net/lin)

TVS Apache Pakai Fitur ABS

CBR250R mempeloporinya di motor sport bermesin kecil. “Rencananya kita akan masukkan,” ujar sumber di PT TVS Motor Company Indonesia seperti dilansir detik.com kemarin. Menurutnya, dengan datangnya motor anyar ini, line up motor yang dimiliki TVS pun akan makin beragam dan tentu saja akan membantu eksistensi Apache yang sebelumnya disediakan dengan kapasitas mesin 160 cc. Motor ini sendiri adalah motor India pertama yang menggunakan piranti ABS. ABS yang digunakan TVS Apache RTR 180 dikembangkan bersama Continental. Yang juga dilengkapi dengan fitur Rear-wheel Lift-off Protection. RLP ini berguna untuk memoni-

deng a n konsumsi listrik yang rendah. Sejak Oktober 2011 lalu, Lenovo sudah meluncurkan lima komputer “All in One” untuk pasar Indonesia. Pihak Lenovo mengklaim, “All in One” PC besutan mereka tersebut hanya mengonsumsi daya

150 sampai 180 watt. “Konsumsi listrik yang rendah itu dimungkinkan karena produk tersebut adalah jenis “All in One PC”, di mana Central Processing Unit (CPU) dan monitornya dijadikan satu,” ujar Regional Business Manager Lenovo Julius Tjhin seperti dilansir detik.com kemarin. Ia menambahkan, Lenovo memang sedang gencar menggeber penjualan “All in One PC” di Indonesia. Kelima produk “All in One PC” dari Lenovo, ada yang ditujukan untuk segmen Usaha Kecil Menengah (UKM) dan individu. Untuk All in One PC dari keluarga ThinkCentre, yakni seri Edge 91z dan Edge 71z ditujukan untuk UKM. (net/lin)

tor gerak roda belakang ketika pengereman berlangsung dan akan menjaga motor dari kemungkinan ban belakang terangkat ketika pengereman. Ini berguna untuk memastikan bahwa pengendara mendapatkan pengalaman pengereman paling nyaman saat naik Apache. Bila tidak ingin menggunakan fitur ABS, TVS Apache RTR 180 ini juga sudah menyiapkan tombol ‘off ABS’ yang ditempatkan di dekat stang. Dengan teknologi ABS yang diterapkan pada Apache tersebut, motor India ini diklaim bisa mencegah sliding dan membantu efektifitas pengereman, terutama dalam kondisi jalan basah dan berlumpur serta membuat motor dapat menikung lebih tajam dan lebih pendek. (net/lin)

MOBIL murah Mitsubishi akhirnya resmi diproduksi, pabrikan Jepang ini mulai memproduksi Mirage di Thailand. Ketika diluncurkan nanti, harga mobil ini dilepas dengan harga lumayan murah yakni mulai dari 380.000 baht atau sekitar Rp 111,8 jutaan saja. Mitsubishi dalam keterangan resminya mengatakan bahwa mereka sudah mulai memproduksi mobil murah yang menjadi mobil global Mitsubishi ini di Thailand dan akan dijadikan bintang dalam pagelaran Bangkok Internasional Motor Show yang digelar akhir Maret mendatang. Presiden Mitsubishi Motors (Thailand) Co, Ltd Mr Nobuyuki Moura Hashimi mengatakan bahwa kesepakatan antara Mitsubishi dan pemerintah Thailand tercapai dengan ditandai kegiatan produksi ini. Nantinya, mobil yang dilepas di Thailand dengan harga 380.000 baht atau sekitar Rp 111,8 jutaan sampai 550.000 baht atau sekitar Rp 161,9 jutaan ini tidak hanya akan dijual di negeri gajah putih saja, tapi juga akan di jual ke berbagai negara.

Krama Yudha Tiga Berlian (KTB) yang menjadi distributor resmi Mitsubishi di Indonesia pun sudah berkali-kali menyatakan ketertarikannya dan bahkan pernah memamerkannya dalam bentuk konsep di Indonesia International Motor Show (IIMS) tahun lalu. Di Thailand, harga Mirage yang murah itu didapat berkat sokongan dari pemerintah Thailand yang memberikan beberapa potongan bagi produsen yang mampu memproduksi mobil ramah lingkungan dengan syarat mobil itu mampu mengkonsumsi bahan bakar 5 liter/100 km, sudah mengusung standar emisi Euro4 dengan produksi gas karbon dioksida hanya 120 g/km serta memiliki tingkat keamanan yang mampu melindungi penumpang dari kecelakaan dari depan dan samping mobil menurut standar UNECE Reg.94 dan 95.Untuk memproduksi mobil ini, Mitsubishi sampai menginvestasikan 16 miliar baht untuk pabrik mereka di Laem Chabang Industrial Estate, provinsi Chon Buri, Thailand. Di Thailand, Mitsubishi akan lebih dahulu memperkenalkan

CAKE Oleh - oleh Pekanbaru

Mirage ke media lokal pada tanggal 20 Maret sebelum peluncuran resminya di Bangkok Motor Show pada 27 Maret.Namun bila ada konsumen yang penasaran dengan mobil ini, Mitsubishi Thailand juga sudah menyiapkan unit test drive di ajang itu. Seperti dilansir detik.com kemarin, sempat mengintip mobil tersebut. Disana, mobil ini diklaim mampu menembus angka konsumsi bensin 30 km per liter dari jantung dari Mirage yang diisi mesin 1.000 cc 3 silinder yang mutakhir.Tapi ketika melongok ke dalam kabinnya, Anda akan merasa cukup sempit, apalagi jika duduk di kursi belakang, bagasinya juga imut. Namun dengan dimensi 3.710 x 1.665 x 1.490 mm, Mirage bakal muat di garasi yang sempit. Memang mobil ini dikhususkan bagi kalangan menengah di perkotaan yang membutuhkan kendaraan ringkas. Joknya cukup menggunakan kain, dan sistem entertainmentnya sudah menggunakan double DIN. Jika Anda raba, bahan dashboardnya sudah lebih bagus dari mobil sekelasnya. (net/lin)

NEW

Telah Dibuka Di Jl. Sudirman No. 418 Alamat : Jalan Hangtuah No. 130 - Pekanbaru @Viz_cake

www.vizcake.com

0761 - 848168


Metro Bisnis IHSG

3984.85

NASDAQ

2,988.97

HANG SENG

21595.9

NIKKEI

9797.48

Gold

S&P 500

1,714.80

31

1374.09

FTSE100

5931.25

Oil (WTI)

3000

3000

3000

3000

3000

3000

3000

3000

2000

2000

2000

2000

2000

2000

2000

2000

0.57

1000 26/01

27/01

30/01

0.74

1000 26/01

27/01

0.1

1000

30/01

26/01

27/01

30/01

0.92

1000 26/01

27/01

30/01

-0.43 0.43

1000 26/01

27/01

30/01

0.

1.02

Info Inf In nfffo n o Hotel Hotel o

1000 26/01

27/01

30/01

26/01

27/01

30/01

Dukung Bisnis Ekspor

107.94

METRO RIAU

1000 26/01

27/01

-0.83 0.83

SENIN,

30/01

5 Maret 2012

LINTAS

Danamon Buka Layanan TSPP

Hotel Furaya Jalan Jend. Sudirman No.72-74 Pekanbaru Phone: 0761 26688 E-mail : marketing@furaya.com Website : www.furaya.com Hotel Pangeran Jalan Jendral Sudirman No.371-373 Pekanbaru Phone: 0761 853636 / Fax 0761 853232 Email: reservation_pku@hotelpangeran.com Website: www.hotelpangeran.com Hotel Grand Zuri Jalan Teuku Umar No.7 Pekanbaru Phone: 0761 857888 / Fax: 0761 858999 Email: sales@grandzuri.com Website: www.grandzuri.com Hotel Ibis Jalan Soekarno Hatta Kav 148 Pekanbaru Phone: 0761 571600 / Fax: 0761 571788 Email: hotel@ibispekanbaru.com Hotel Grand Elite jalan Riau (Komplek Riau Bussines Centre) Pekanbaru Phone: 0761 860988 / Fax: 0761 860999 Website : http://www.grandelitehotel.com/ Email : info@grandelitehotel.com Hotel Labersa Jalan Parit Indah Pekanbaru Phone: 0761 41555 Email: reservation@labersahotel.com Hotel Aston Jalan Jenderal Sudirman No.158 Pekanbaru email: info@hargahotel.com Hotel Ratu Mayang Garden Jalan Jenderal Sudirman nomor 11 Telepon (0761) 40370, Fax (0761) 28197 Hotel Jatra Jalan Tengku Zainal Abidin No.1 Komplek MP Phone: 0761 850888 / Fax: 0761 850999 Email: reservation@jatrahotelpekanbaru.com

Danamon membuka total 5 Trade Service Point at Port (TSPP). (ist)

PEKANBARUU - Untuk mendukung bisnis ekspor di Indonesia, PT Bank Danamon Indonesia Tbk (Danamon) membuka layanan Trade Service Point at Port (TSPP). Layanan ini memberikan kemudahan bagi nasabah trade finance dalam kegiatan ekspor dan impor. “Dengan adanya layanan ini, Danamon dapat mendukung aktivitas bisnis nasabah trade finance kami dengan lebih baik,” kata , Direktur Danamon, Pradip Chhadva dalam acara jumpa pers peluncuran TSPP Danamon di Pelabuhan Tanjung Perak, Surabaya barubaru ini. TSPP ini hadir, katanya, melayani dan memberikan dukungan trade finance yang ter-

integrasi di tempat dimana nasabah membutuhkan. Dengan pembukaan TSPP ini, Danamon mendekatkan diri kepada nasabah ditempat aktivitas ekspor impor mereka, yaitu pelabuhan. Para nasabah sekarang dapat menyelesaikan transaksi di satu tempat yang dekat dengan Pelabuhan, yang berarti efisiensi proses dan waktu perjalanan ke tempat layanan. Berbagai layanan trade finance

BI Tetapkan Aturan Transaksi Emas Jangka Pendek JAKARTA - Bank Indonesia (BI) menetapkan aturan transaksi emas jangka pendek. Aturan ini ditetapkan melalui penerbitan Surat Edaran SE Nomor 14/7/ DPbS tanggal 29 Februari 2012, yakni mengenai Produk Qardh Beragun Emas memperketat aturan perbankan syariah untuk pembiayaan beragun emas. “Tujuannya jangan jadikan pembiayaan ini untuk yang spekulatif, tapi untuk jangka pendek dan mendesak bagi masyarakat. Agar masyarakat punya akses bagi yang memiliki emas,” ujar Direktur Direktorat Perbankan Syariah BI Mulya E Siregar di Gedung BI Jakarta, Jumat (2/3) pekan kemarin. Mengenai karakteristiknya, bank sentral menetapkan produk Qardh beragun emas bertujuan untuk membiayai keperluan dana jangka pendek atau tambahan modal kerja jangka pendek untuk golongan nasabah usaha mikro dan kecil. Biaya yang dapat dikenakan oleh bank syariah dan unit usaha syariah (UUS) kepada nasabah antara lain biaya administrasi, biaya asuransi, dan biaya penyimpanan dan pemeliharan. Sumber dana dapat berasal dari bagian modal, ke-

untungan yang disisihkan, dan atau dana pihak ketiga. Tujuan penggunaan dana oleh nasabah wajib dicantumkan secara jelas pada formulir aplikasi produk. Emas yang akan diserahkan sebagai agunan Qardh beragun emas harus sudah dimiliki oleh nasabah pada saat permohonan pembiayaan diajukan. “Jika bank syariah dan UUS menjalankan produk Qardh beragun emas sebelum memperoleh izin dari BI akan dikenakan sanksi teguran tertulis dan denda uang. Dan jika bank syariah atau UUS yang menjalankan produk Qardh beragun emas yang tidak sesuai dengan kententuan yang diatur dalam SE dapat dikenakan sanksi berupa penghentian produk tersebut,” terangnya. Mulya menambahkan, bagi bank syariah dan UUS yang telah menjalankan produk Qardh beragun emas sebelum berlakunya SE ini wajib menyesuaikan. Kebijakan dan prosedur paling lama satu bulan terhitung sejak belakunya SE, dan jumlah portofolio, jumlah dan jangka waktu pembiayaan setiap nasabah, dan FTV (finance to value) paling lama satu tahun terhitung sejak berlakunya edaran ini. (net/ron)

tersedia di setiap TSPP Danamon untuk memenuhi kebutuhan nasabah, antara lain Pajak Impor (PIB), Pajak Ekspor (PEB), serta B/L endorsement. ‘’Danamon sudah membuka TSPP di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta, dan Pelabuhan Soekarno Hatta di Makassar,’’ sbeut Pradip. “Pembukaan TSPP di pelabuhan-pelabuhan besar seperti Tanjung Priok dan Tanjung Perak, katanya, akan memberikan kenyamanan bagi para nasabah Danamon melakukan kegiatan bisnisnya, sekaligus menarik lebih banyak klien yang berlokasi di wilayah pelabuhan. Inisiatif ini juga se-

jalan dengan rencana strategis Danamon untuk meningkatkan pertumbuhan di semua lini bisnis, termasuk perbankan komersial. Sampai akhir 2011, unit usaha trade finance Danamon mencetak pertumbuhan aset sebesar 39% dari tahun sebelumnya menjadi Rp1,2 triliun. ‘’Saat ini, Danamon merupakan salah satu bank yang paling aktif dan terintegrasi dalam bisnis trade financing di Indonesia, didukung oleh tim yang kompeten dan berpengalaman. “Layanan bisnis trade finance kami yang hadir secara nasional di kota-kota besar di Indonesia, yang diperkuat oleh kerjasama dengan lebih dari

100 bank di 88 negara di seluruh dunia, menjadi keunggulan Danamon dalam mendukung nasabah kami mencapai tujuan bisnis mereka,” ujar Pradip. Inisiatif dan komitmen Danamon dalam menyediakan layanan trade finance diapresiasi melalui berbagai penghargaan dari sejumlah institusi terkemuka, antara lain predikat “Best Trade Finance Bank in Indonesia” dari Global Finance selama 6 tahun berturutturut sejak 2005, “Best Local Trade Bank” dari Euromoney’s Award for Excellence 2009, dan “Best Trade Finance Bank in Indonesia” dari Finance Asia tahun 2007-2010. (ron/rls)

Untuk Mobil Murah

Pemerintah akan Berikan Insentif Excise Tax JAKARTA - Pemerintah akan memberikan insentif pajak berupa cukai (excise tax) untuk mobil murah dan ramah lingkungan (low cost and green car/LCGC). Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Hatta Rajasa mengatakan, langkah itu akan mendorong penggunaan produk buatan dalam negeri terutama mobil LCGC. Seperti diketahui, insentif bagi LCGC awalnya direncanakan akan berupa pemangkasan pajak penjualan barang mewah (PPnBM). “Penyikapan insentif yang kita lakukan adalah dengan cukai. Sistem ini lebih efektif dibandingkan PPnBM. Kita telah mengambil keputusan untuk mengambil insentif kepada

produk-produk mobil yang disebut dengan low cost and green car. Jadi, kendaraan yang murah namun menggunakan bahan bakar yang ramah lingkungan,” kata Hatta di Jakarta akhir pekan lalu. Kepala Badan Kebijakan Fiskal (BKF) Bambang Brodjonegoro mengatakan, implementasi kebijakan fiskal itu masih menunggu penerbitan aturannya. “Kita akan mengkaji kemungkinan pemakaian cukai yang lebih fleksibel. Kita tunggu aturannya keluar,” kata Bambang. Dirjen Industri Unggulan Berbasis Teknologi Tinggi (IUBTT) Kementerian Perindustrian (Kemenperin) Budi Darmadi mengatakan, insentif cukai lebih fleksibel dibandingkan PPnBM. Dia berharap, regu-

lasi LCGC bisa segera rampung sebelum Oktober 2012. “Sistem excise itu lebih fleksibel, bisa untuk tujuan tertentu. Ada untuk kesehatan, ada lingkungan juga. Misinya, untuk LCGC, kalau dia memenuhi persyaratan, hingga konsumsi energinya. Produsen sudah siap. Sejak dua tahun lalu kita sudah roadshow dan mereka sudah melakukan riset. Semoga, sebelum Oktober ini regulasi sudah terbit,” kata Budi. “Kalau cukai, bisa disesuaikan dengan kategori yang kita harapkan. Total investasi untuk program ini sudah tercatat sekira USD1,8 miliar. Program itu akan menyerap banyak tenaga kerja, di industri utama hingga komponennya,” kata Hidayat. (net/ron)

Jumlah Pengutang di Bank Capai 57 Juta JAKARTA - Bank Indonesia (BI) mencatat jumlah pengutang alias debitur yang memperoleh fasilitas kredit dari industri perbankan dan non bank mencapai 57,8 juta hingga Januari 2012. Angka tersebut terus meningkat jika dibandingkan pada tahun-tahun sebelumnya. “Tahun 2007 jumlah debitur mencapai 28 juta kemudian meningkat menjadi 35 juta pada 2008. Selama 2009 dan 2010 juga mengalami peningkatan menjadi 51 juta debitur,”

demikian disampaikan Juru Bicara BI Difi Johansyah dalam publikasi statistik debitur di Jakarta, Minggu (4/3). Hingga akhir Desember 2011, Difi mengatakan jumlah debitur telah mencapai 57,14 juta dan bertambah menjadi 57,8 juta di awal Januari 2012. “Guna mendukung penyaluran kredit perbankan yang sehat, Bank Indonesia menyelenggarakan Sistem Informasi Debitur (SID). Dalam SID ini terdapat data-data jumlah deb-

itur,” tuturnya. Debitur bank umum per Januari 2012 mencapai 51,89 juta. Sedangkan debitur BPR/ BPRS mencapai 5,1 juta. “Debitur Lembaga keuangan non bank sendiri mencapai 877 ribu,” ungkap Difi. Menurut Difi, output dari SID berupa Informasi Debitur Individual (IDI) digunakan oleh Lembaga Keuangan (LK) sebagai salah satu alat dalam mengukur risiko gagal bayar dari penyaluran kredit. (net/ron)

Hotel Aryaduta jalan Diponegoro No. 34 Pekanbaru Phone: 0761 44 200 / Fax: 0761 44 210 Email: reservationahp@aryaduta.com Mutiara Merdeka Hotel Jalan Kom L Yos Sudarso 12 A, Phone: 32526 Dian Graha Hotel Jalan Jend Gatot Subroto 7, Phone: 36123 Hotel Bumi Asih Jalan Jenderal Sudirman No. 51 A Tangkerang, Pekanbaru Phone: 0761 21265, 21306, 21328/ Fax: 0761 21337 Email: reservation_pknbaru@hotelbumiasih.com Website: http://www.hotelbumiasih.com/pekanbaru/ Hotel Resty Menara Jalan Sisingamangaraja nomor 89 Pekanbaru Phone: (0761) 37633 32744, 24354, 32744 / Fax. (0761) 32303, 24004 website: webmail.menararesty.co.id Hotel Dharma Utama Jalan Sisingamangaraja Nomor 10 Pekanbaru Telepone: (0761) 21171 - 43106 Fax: (0761) 45968 Email: utamadharma@yahoo.com

Industri Komponen Kapal Butuh Investasi Rp10 Triliun

JAKARTA - Industri komponen galangan kapal di dalam negeri membutuhkan investasi sekitar Rp10 triliun. Jumlah itu termasuk industri komponen tier 1 dan 2. Dimana ada sekitar 100 industri galangan kapal di dalam negeri. Jumlah itu, kata dia, merangkap sebagai pembuat komponen. “Setidaknya, kita harus mempunyai 200 unit industri komponen hingga 2014. Saat ini, baru ada 100 unit. Untuk skala ekonomis, setidaknya butuh investasi Rp50 miliar-Rp100 miliar per unit. Dengan kapasitas produksi sekira 10 komponen untuk setiap jenisnya per bulan,” kata Dirjen Industri Unggulan Berbasis Teknologi Tinggi (IUBTT) Kementerian Perindustrian (Kemenperin), Budi Darmadi di Jakarta akhir pekan lalu. Kemenperin, lanjutnya, fokus untuk memacu pembangunan industri komponen kapal di dalam negeri. “Untuk itu, langkah dan kebijakan kita fokuskan pada upaya penciptaan pasar. Supaya ada repeat order sehingga industrinya efisien,” ucapnya. Budi menjelaskan, saat ini pihaknya sedang merancang dan mengembangkan program standardized vessel yakni pembangunan kapal dalam jumlah yang banyak namun dengan varian sedikit. “Kondisi perairan kita memang membutuhkan banyak penyesuaian. Ada yang dalam, banyak karang. Banyak kondisi yang harus disesuaikan kapal. Ini yang kita upayakan agar ada platform-nya. Pada ujungnya, menciptakan order berkelanjutan. Ini sudah kita campaign kepada para pelaku. Tinggal mendorong investasinya,” paparnya. (net/ron)


RTRW

32

METRO RIAU SENIN,

Rukun Tetangga Rukun Warga

5 Maret 2012

Apa & Siapa WBK RW 10 Rejosari Taja Senam Sehat REJ REJOSARIWarga Bambu Kuning (WBK) RW 10, Kelurahan Rejosari, Kecamatan Tenayan Raya, menaja kegiatan senam sehat. Kegiatan senam sehat ini dilakukan untuk menerapkan perilaku hidup sehat.

M Zakir Abdullah S SOS

Peduli Lingkungan M Zakir Abdullah S Sos, Ketua RT 4 RW 10 Kelurahan Rejosari, Kecamatan Tenayan Raya ini merupakan sosok yang banyak berbuat untuk lingkungan sekitarnya bahkan peduli. Selain itu, pria kelahiran Pelalawan 23 Oktober 1962 ini sudah lama menjadi pemimpin warga dilingkungan RT 4 Kelurahan Rejosari. Pengabdiannya menjadi RT 4 itu bukan tergolong sebentar. Dari 1995, M Zakir selalu terpilih dan dipercaya warga dilingkungan WBK. Berkat kepercayaan yang ditunjuk warga, maka M Zakir komitmen menjalankan amanah

yang diberikan warganya. Hasil kerja yang dibuatnya selama itu yaitu banyak perkembangan jalan yang telah dibangun, perbaikan Posyandu, pembentukan kegiatan sosial maupun Badan Sosial Kematian Masyarakat (BSKM). Kegiatan positif yang telah dituainya itu ternyata berdampak positif dikalangan WBK. Bahkan peran istrinya pun, Hermawati, juga terr jun langsung mendampingi M Zakir sebagai suaminya. Bukti peran serta istrinya itu yaitu mencanangkan kegiatan senam sehat Warga Bambu Kuning (WBK).(fat)

Telepon Penting Telepon Pent nting ng KANT KA TOR CAM MAT SENAPEL E AN Ja alan Pang glima a Unda an Pekkanbaru Telepon (+62 761) 22046 KA ANTO OR CAMA AT LIMAPU ULUH Jalan Sulta an Sya arif Qasim No. 123 Pekanbaru Tellepon n (+6 62 76 61) 21720 KA ANTO OR CAMA AT SU UKAJA ADI Jala an Je ende eral Ahmad d Yani Pekanbaru Tele epon (+62 2 761 1) 210 086 KAN NTOR R CA AMAT T PEK KANBA ARU Jala an Teuku Umar No. 20 Pekkanbaru Telepo p n (+62 2 761)) 2230 04 KAN NTOR R CA AMAT T SAIL L Jalan n Muly l ore ejo No o. 6 Pekanb baru Telep Te pon (+ +62 761) 35840

“Dengan senam sehat ini yang ditaja WBK, penerapan perilaku hidup sehat harus kita lakukan. Karena pola hidup sehat itu sangat penting,”ucap RW 10 Kelurahan Rejosari, Ahmad Herr ry SPi MSi kepada Metro Riau dilokasi senam sehat lapangan samping Posyandu Seruni, Minggu (4/3) pagi. Ahmad mengatakan, senam sehat sehat ini berguna untuk meningkatkan kesegaran dan kebugaran bagi warga RW 10 WBK. Terutama yang dominan mengikuti kegiatan senam sehat ini adalah ibu-ibu. “Kegiatan senam sehat ini sudah kesekian kali dilaksanakan. Dalam satu bulan itu dilakukan 2 kali,”katanya seraya mengatakan karena peminat senam sehat ini banyak maka kami ubah jadwal

senam sehat menjadi seminggu sekali. Peserta senam sehat ini kata Ahmad, mencapai ratusan orang. Semua itu dari lingkungan RW 10. “Instruktur senam itu sendiri didatangkan dari sanggar senam,” katanya sembari

mengatakan kegiatan senam sehat WBK ini juga ada peminatnya dari kalangan remaja maupun bapak-bapak. “Kami berharap, kegiatan senam sehat WBK ini bisa terus ditingkatkan karena kegiatan tersebut merupakan kegiatan positif,”harap Ketua

RW 10 Rejosari yang didampingi RT 04 RW 10 Rejosari, M Zakir Abdullah. Sementara itu, RT 04 RW 10 M Zakir Abdullah kepada Metro Riau mengatakan kegiatan senam sehat yang awalnya dicanangkan pada minggu lalu oleh Hermawati kebetulan istri dari M Zakir itu

sendiri sangat bagus dilakukan. “Kebetulan yang mencetus kegiatan senam sehat ini istri saya dan mengusulkan kepada warga untuk membuat kegiatan senam rutin yang dinamakan senam sehat WBK,” ucap Ketua RT 04 Rejosari, M Zakir.(fat)

Amran Pimpin Pemuda RW 3 Padang Bulan PEKANBARU - Rukun Warga (RW) 3 Kelurahan Padang Bulan, Kecamatan Senapelan melaksanakan acara pemilihan ketua pemuda, Minggu (4/2) siang. Pemilihan di halaman MDA Padang Bulan itu dihadiri Ketua RW 3, Drs H Harfi Rustam, lima Ketua Rukun Tetangga (RT) di lingkungan RW 3 antara lain Ketua RT 01, Zulaidi, calon ketua pemuda dan puluhan warga pemilih. Menurut Ketua RW 3, Harfi Rustam, pemilihan berjalan demokrasi dan transparan. Peserta pemilih adalah warga yang berdomisili di RW 3 dengan dibuktikan Kartu Tanda Penduduk (KTP) setempat atau setiap kepala keluarga memiliki satu suara untuk memilih. Dalam lingkungan RW 3 ini terdapat lima RT. Dan sebelum pemilihan, setiap Ketua RT telah melakukan sosialisasi serta mengundang warga untuk datang memilih.

“Alhamudillah, proses pemilihan berjalan lancar, aman, transparan dan demokrasi. Saya berharap kepada ketua pemuda terpilih segera menyusun kepengurusan dan berkoordinasi dengan RW serta lima RT untuk menjalankan programnya demi menjaga ketertiban, keindahan dan keamanan kampung kita,” sebut Harfi. Sementara panitia pelaksana pemilihan, Hendra mengatakan, dalam pemilihan ini ada dua calon ketua pemuda dengan jumlah pemilih 55 suara dari lima RT di lingkungan RW 3. Yakni, Amran dan Heriman Erik. Pemilihan mengacu pada tata cara pemilihan demokrasi yaitu, mendaff tar, mengambil dan menulis pilihan pada kertas suara di bilik suara serta memasukkan kertas suara pada kotak suara. Waktu pelaksanaan mulai pukul 14.00 WIB sampai 16.00 WIB. Dari prosesi pemilihan, calon

DARI kanan ke kiri, Drs H Harfi Rustam, Firdaus, Amran, Nini Riau dan Heriman Erik. (delfi) nomor satu yaitu Amran terpilih secara demokrasi

sebagai Ketua Pemuda RW 3 Kelurahan Padang Bulan,

Kecamatan Senapelan periode 2012-2015. (delfi)

KANT KA TOR CAM MAT RUMBA B I Allama at Jalan Sekollah Pe ekanba aru Te elepo on (+ +62 761) 51080 0 KA ANT TOR CAM MAT BUKIT TRAYA A Jallan Kaha arudd din Na asutio on Peka kanbaru Tele epon n (+6 62 76 61) 33 3583 KA ANTO OR CAMA AT TA AMPA AN Jala an Raya Pekkanba aru – Bangkin nang Tele epon n (+62 2 76 61) 63 3317 PEM MADA AM KEBA AKAR RAN

: (076 61) 20113

POLRES STA PEK KANBA ARU : 112 2 POLS SEK K KOT TA

: (07 761) 21807

POLS SEK K SEN NAPELAN N

: (076 61) 22881

POLS SEK RUM MBA AI

: (076 61) 53430

PO OLS SEK LIMA A PU ULUH H

: (076 61) 22807

PO OLS SEK BUK KIT RAYA

: (076 61) 674755

PO OLSEK E TAMPA P N

: (0761) 64110

PO OLSE EK SUKA AJAD DI

: (0761 1) 37075

ACARA pernikahan berlangsung di lingkungan RT 01 RW 03, Kelurahan Padang Bulan, Keca Ke cama mata tann Senapelan, Sabtu (3/3) pekan lalu. Rombongan mempelai pria, Erik disambut atraksi sila si latt ol oleh eh kel kelua uarg rgaa mempelai wanita, Ecy, y, ketik k ika tib iba d dii rumah keluarga memp me mp pel elai ai w wan anit itaa di G Gan ang g Ke Kenc ncan anaa 1 No.15 No 15, RRTT 01 RW RW 03 Kellura Ke lurahhan han Pa Pad dang dang g Bulan. Bul lan. (de ( lfi lfi))

BBagi Ba agi gi yang yan ang g in iingin ngi gin me meng menginformasikan ng gin info inf form form rmas asik as ikan ik an RT RT da dan RW dan RW,, hub hhubungi ubung bung gi Wa W Wart Wartawan art rtaawan awan Met M Metro etro et ro Ri RRiau, iau, 085 iau ia 0085375223890 8537 85 3752 37 5223 52 2389 23 8900 at 89 ata atau au RRedaksi au ed dakksii M Met Metro etro et ro Ri RRiau. iau. 076 iau ia 00761 7611 78 76 7865 7865003 6500 65 0033 00

MEMPELAI priia, Erik ik mema me masu suki ki loka lo kasi si pes pesta ta pernikah pe ahan an di rumah ah kelu ke luar arga g ga memp me mpel elai ai wani nit ita, ta, Ecy. Ecy. (delfi) (de (d lfi)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.