Muda Internasional adalah sebuah platform untuk memperkenalkan anak-anak muda Indonesia ke dunia internasional.Dengan memberikan informasi-informasi seputar isu, wawasan, dan opportunity untuk go-international, target kami pada 5 tahun kedepan adalah jumlah generasi muda yang bisa go-internasional seperti kuliah di luar negeri, magang atau pun konferensi internasional sudah semakin besar.