Mp0408

Page 1

HOTLINE Redaksi / Iklan / Sirkulasi: Jl. Raya Sawojajar Cluster Apple 1-9 Telp. 723 444

Eceran, Rp. 3.500

SELASA

Korane Arek Malang

4 AGUSTUS 2015

GAWAT, WABAH CACINGAN SERANG ANAK KOTA MALANG Dinkes Turun Tangan, Beri Pengobatan Besar-Besaran

Bahaya Cacing Bagi Anak-Anak 4 jenis cacing di usus manusia

MALANG - Ratusan ribu obat cac­ ing disebar ke seluruh sekolah jen­ jang TK, SD dan MI di Kota Malang, kemarin (3/8). Obat generik bermerk albendazol 400mg itu didistribusikan melalui puskesmas kota untuk dibagi ke seluruh sekolah. Seluruh siswa tanpa terkecuali diwajibkan memi­ num satu biji obat agar menghindar­ kan adanya wabah cacingan yang menimpa anak-anak Kota Malang. Berdasarkan penelitian dari Dinas Kesehatan Kota Malang, dari 200

Cacing Gelang Warna : Merah muda atau putih Besarnya : 20 - 30 cm Hidup di : Usus kecil Cacing gelang, misalnya, bisa mencapai panjang 15-35 cm, meski berada dalam perut manusia. Cacing ini juga mampu bertelu r h in gg a 200.000 butir per hari, yang sebagian keluar bersama de­ ngan tinja. Cacing ini adalah yang paling sering ditemukan. BAHAYA Bila larva ini sampai ke tenggorokan dan tertelan, me­ reka masuk ke dalam usus kecil dan menjadi dewasa di sana Cacing gelang dapat mengisap 0,14 gr karbohidrat setiap hari

anak usia sekolah di Kecamatan Klojen, 10 hingga 20 persennya men­ gidap cacingan. (Bahaya Cacingan Lihat Grafis, Red) Gejalanya terlihat dari badan yang kurus dengan perut yang buncit dan sering sakit. Kendati tak menyebabkan kematian, pihak Dinkes memilih untuk mengambil langkah preventif dengan membuat program minum obat cacing untuk siswa TK dan SD/MI. Baca Gawat... Hal. 11

Cacing Cambuk

IPUNK PURWANTO MALANG POST

Warna : Merah muda atau abu-abu Besarnya : 3 - 5 cm Hidup di : Usus besar

OBAT CACING : Siswa SD Arjosari 1 Kecamatan Blimbing meminum obat cacing yang diberikan oleh Dinas Kesehatan Kota Malang.

BAHAYA Telur cacing keluar melalui kotoran dan jika telur ini tertelan, terulanglah siklus ini Sementara cacing cambuk (disebut begitu karena bentuknya seperti cambuk), panjangnya bisa mencapai 45 milimeter dan hidup dalam usus besar. Cacing ini, kalau mengeram dalam perut, bisa sangat merepotkan. Cacing ini bisa menyebabkan eseorang diare disertai ingus dan darah. Keadaan ini bisa berlangsung berbulan-bulan. Cacing cambuk menghisap sari makanan dan darah.

Kalau anak-anak cacingan dimasamasa sekolah kan mengganggu. Itu bisa mengurangi tingkat kecerdasan anak. Untuk itu kalau bisa harus dibe­ rantas hingga bersih” Sumarjono KABID KESEHATAN MASYARAKAT DINAS KESEHATAN KOTA MALANG

GALIH COKRO/JAWA POS

SPONTAN BERPELUKAN : KH Abdul Nasir Badrus dari PCNU Kediri memeluk anggota Banser yang berada di sebelahnya sesaat setelah sidang pleno 1 yang membahas tata tertib resmi disahkan, kemarin.

Tangisan Gus Mus, Redakan Kisruh JOMBANG - Polemik tentang penerapan sistem ahlul halli wal aqdi (AHWA) dalam pemilihan rais aam syuriah Nahdlatul Ulama (NU) yang menimbulkan kisruh dalam muktamar para nahdliyin di Jombang akhirnya selesai. Pidato penjabat rais aam syuriah PBNU, KH Mustofa Bisri di muktamar, Senin (3/8) meredakan ketegangan tentang penerapan AHWA di hadapan 3.755 peserta Muktamar di Alun-alun Jombang. Gus Mus -sapaan Mustofa Bisri- menyampaikan pi­ datonya dengan berurai air mata. Sontak suasana muk­ tamar yang hiruk pikuk menjadi hening. Muktamirin pun terlihat khusyuk menyimak petuah Gus Mus.

Cacing Tambang

Baca Tangisan... Hal. 11

Warna : Merah Besarnya : 8 - 13 mm Hidup di : Usus kecil

PILKADA KABUPATEN MALANG

BAHAYA Larva yang ditelan menjadi dewasa pada usus kecil dimana mereka menancapkan dirinya untuk mengisap darah

Cek Ijazah Paslon ke Luar Pulau

Lebih ganas lagi adalah cacing tambang. Cacing ini menghisap darah dari dinding usus. Penularan cacing ini melalui telur yang keluar bersama tinja, untuk kemudian menetas menjadi larva. Pada saat berjalan tanpa alas kaki, larva ini dapat menembus kulit kaki dan selanjutnya terbawa oleh pembuluh darah ke dalam usus dan menetap di usus halus. Ukuran cacing ini paling kecil bila dibandingkan kedua cacing lainnya, hanya dapat mencapai 13 milimeter.

Cacing Kremi Warna : Putih Besarnya : 1 cm Hidup di : Usus besar BAHAYA Jika telur-telur ini termakan, terunglah siklus ini. Cacing keremi mudah sekali menular dan jika seorang terkena, seluruh keluarga perlu diobati. Pada saat pengobatan, sprei, sarung bantal dan pakaian yang dipakai perlu dicuci. GRAFIS: ABDEE/MALANG POST

Paslon Cawawali Surabaya Menghilang

YUSUF/FAJAR/JPNN

DIJAGA : Anggota Brimob saat menjaga lokasi ledakan yang di duga bom di kompleks Puri Pattene Permai, Kecamatan Biringkanaya, Makassar.

Hancurkan Perumahan, Dua Tewas

MAKASSAR – Terjadi ledakan keras yang belum dipastikan apakah itu bom atau tidak, di salah satu di kompleks Puri Pattene Permai, Kecamatan Biringkanaya, Makassar, Senin 3 Agustus kemarin. Fajar online (grup JPNN) melaporkan, ledakan ini menewaskan dua warga. Beberapa polisi masih sibuk melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) men­ cari penyebab ledakan, termasuk

Ebes Ngalam Njogo Ngalam Tetep Aman Kana : Waduh, onok bom mbledos nang Makassar. Ebes: Ojok sampek kedaden nduk Ngalam. Kana: Awake dewe hebak wajib njogo Bumi Arema. Ebes: Utujes Cik Ngalam tetap aman sak teruse.

www.malang-post.com

MUKTAMAR KE 33 NAHDLATUL ULAMA

benda yang meledak. Kapolsek Biringkanaya, Kompol Azis Yunus menyebutkan penyebab ledakan masih dilakukan penye­ lidikan. Namun dalam peristiwa tersebut, terdapat dua warga tewas. Sedangkan korban luka belum diketahui. “Sementara olah TKP. Ada dua orang tewas dalam insiden tersbut,” ujar Azis. Baca Hancurkan... Hal. 11

calon wakil walikota tidak ditandata­ ngani, maka pendaftaran belum bisa di­ anggap sah,’’ tukas Robiyan Arifin, Ketua KPU Surabaya di kantor KPU Surabaya, Senin petang. Sementara itu data yang dimiliki Malang Post dari kejadian di lapangan menunjuk­ kan, pasangan Rois sebenarnya sudah berniat secara resmi mendaftar sebagai paslon Cawali/Cawawali Surabaya 20152020. Meski kedatangannya sangat ter­ lambat paling tidak Rois yang diusung PD dan PAN sudah menunjukkan ihtikadnya mendampingi incumbent di Pilkada Suraba­ ya Desember 2015 nanti. Baca Paslon... Hal. 11

HARY SANTOSO/ MALANGPOST

CEMAS: Wajah cemas dan gundah menyelimuti Dhiman Abror karena sang pendamping Haries Purwoko menghilang dari kantor KPU Surabaya.

Isnandar, Inisiator Teachers Quality Improvement Program UM

Meratakan Distribusi Pendidikan di 54 Wilayah di Indonesia Teachers Quality Improvement Program (TEQIP) yang merupakan unggulan Universitas Negeri Malang (UM), memunculkan nama Dr. Isnandar M.T. Ia adalah inisiator pertama yang menghubungkan UM dengan sang donatur, PT Pertamina Persero. Program yang berhasil mendapatkan Millennium Development Goals (MDGs) Award 2014 ini telah sukses menyisihkan 443 program lain se-Indonesia. Bisa jadi, program TEQIP me­ miliki popularitas tinggi atas peng­ hargaan yang diberikan oleh Per­

@malang_post

SURABAYA - Pelaksanaan Pilkada Seren­ tak di Surabaya 2015, masih tetap abu-abu. Pasalnya, sampai pukul 20.00 WIB, pasa­ ngan calon (paslon) yang sudah sah mendaf­ tar di KPU Surabaya masih tetap satu yaitu Tri Rismaharini-Wisnu Sakti Buana. Sedang paslon Dhimam Abror DjuraidHaries Purwoko (Rois), yang sudah datang dan mendaftar di KPU pukul 15.55 WIB, dianggap belum sah secara hukum oleh KPU. Penyebabnya, Haries sebagai Calon Wakil Walikota Surabaya pendamping Abror, ngacir sebelum teken pendaftaran di KPU Surabaya. ‘’Kami berikan waktu sampai pukul 00.00 WIB (tadi malam). Kalau berkas

ISNANDAR FOR MALANG POST

INOVATIF: Dr. Isnandar, MT., Dosen Fakultas Teknik UM yang berinisiatif membuat program peningkatan kualitas guru bernama TEQIP.

MALANG - Komi­ si Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Malang, hari ini akan mengumum­ kan hasil penelitian berkas pendaf­ taran dan keabsa­ han ijazah, masingmasing bakal calon bupati dan wakil bupati Malang. Se­ luruh persyaratan yang dianggap kurang dan salah, akan disampaikan Abdul Kodir kepada Liaison Of­ ficer (LO) atau petugas penghubung pasangan calon. “Besok siang (hari ini, Red) pukul 14.00, LO masing-masing pasangan calon kami undang. Hasil verifikasi serta penelitian berkas dan ijazah akan kami sampai kepada LO,” ungkap Sekretaris KPU Kabupaten Malang, Abdul Kodir, kepada Malang Post kemarin. Ia mengatakan, kemarin seluruh anggota komi­ sioner KPU Kabupaten Malang, dibagi tugas untuk mendatangi sekolah setiap calon. Baca Cek... Hal. 9

JALUR MANDIRI

Kuota UM Membengkak 22 Persen MALANG - Hasil seleksi ujian jalur mandiri Univer­ sitas Negeri Malang (UM) telah diputuskan, Sabtu (1/8). Dari jumlah 6756 pendaftar, hanya 2.429 orang saja yang dinyatakan lolos. Jumlah itupun telah me­ ngalami penggelembungan hingga 22 persen dengan penambahan peserta lolos seleksi hingga 444 peserta dari kuota awal sejumlah 1985. Prof. Dr. Hariyono, MPd., Wakil Rektor I UM me­ nyatakan, penambahan tersebut ditujukan untuk men­ gisi jumlah peserta yang tidak daftar di jalur SBMPTN. Juga selain itu ada enam program studi yang memang sengaja menambah jumlah kuota karena disesuaikan dengan jumlah dosen tetap yang ada. “Seperti Pendidikan Sosiologi, PGSD, Manage­ ment, Akuntansi, Studi Pembangunan, Fisika dan fisika itu ternyata minta nambah kelas. Alhasil jumlah jalur mandiri kita bertambah cukup banyak,” ungkap Hariyono kepada Malang Post, kemarin (3/8). Baca Kuota... Hal. 11

serikatan Bangsa Bangsa (United Nations) 2014 lalu. TEQIP diang­ gap sebagai implementasi pas ala Millennium Development Goals (MDGs), delapan rangkaian tujuan mulia yang menjadi kesepakatan internasional sejumlah 192 negara di dunia tersebut. Sejak kali pertama beroperasi tahun 2010, TEQIP ini telah dijalan­ kan di 20 provinsi yang meliputi 54 kota dan kabupaten di seluruh Indonesia. Program dijalankan dari wilayah Sabang sampai Me­ rauke dan merengkuh wilayah terpencil di pulau Kalimantan, Sulawesi, Maluku, Nusa Tenggara dan Papua. Baca Meratakan... Hal. 11

email: redaksi@malang-post.com


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.