Mp0610

Page 1

SELASA

Korane Arek Malang

6 OKTOBER 2015

HARGA Rp 4.000

SRIWIJAYA FC RESMI TERUSIR! Panpel Solo Tunggu Instruksi Leg Kedua PALEMBANG – Manajemen Sriwijaya FC (SFC) dengan terpaksa mencari stadion alternatif selain Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring (GSJ). Resmi, SFC terusir dari Jakabaring untuk gelaran turnamen Piala Presiden

2015 leg kedua menghadapi Arema Cronous pada 11 Oktober mendatang. Pasalnya, pihak Mahaka Sport selaku penyelenggara turnamen ini menolak laporan kondisi cuaca di Palembang dan rekomendasi

penyelenggaraan leg kedua di Palembang. Sekretaris PT Sriwijaya Optimis Mandiri (SOM), Faisal Mursyid menjelaskan, pihaknya telah mengirimkan laporan kondisi cuaca dari BMKG Stasiun Klimatologi Klas I Kenten Palembang

TERBANG: Samsul Arif melakukan tendangan salto saat berlatih set piece bola mati di stadion Gajayana Kota Malang kemarin.

Baca Sriwijaya... Hal. 11 DICKY BISINGLASI/MALANG POST

SEMARAK HUT KE 70 TNI

Kebersamaan TNI dan Rakyat di Sawojajar Bikin Merinding MALANG–Warga Sawojajar RT 01 RW 13 Kelurahan Sawojajar menggelar perayaan HUT ke 70 TNI, kemarin. Peringatan digelar di halaman kantor Malang Post Jalan Raya Sawojajar 1-9 Cluster Apple, Ruko WOW, Sawojajar. Kegiatan itu membuat bulu kuduk merinding, sekaligus rasa bangga merayap di dalam dada. Merinding dan bangga. Saat pasukan kebersihan, tukang becak, sopir mikrolet, juru parkir dan warga Sawojajar membuat barisan dua saf di depan kantor Malang Post. Panjangnya sekitar 150 meter. Mereka berbaris membentuk pagar hidup. Barisan itu untuk menyambut kedatangan Danrem 083/Baladhika Jaya (Bdj) Kol Fajar Setyawan, Kadis Ops Lanud Abd Saleh Kol Pnb Fairlyanto, Wakil Danlanal Malang Letkol Laut (P) B. Arif Yoedianto. Baca Kebersamaan... Hal. 11 DICKY BISINGLASI/MALANG POST

KEBERSAMAAN : Warga menerima paket sembako dari Danrem 083/Bdj Kolonel Inf. Fajar Setyawan bersama Kadis Ops Lanud Abd Saleh Kol Pnb Fairlyanto dan Wakil Danlanal Malang Letkol Laut (P) B. Arif Yoedianto di halaman kantor Malang Post, kemarin. Serangkaian acara juga digelar menyambut HUT ke-70 TNI, mulai dari drama kolosal tentang Jenderal Sudirman di lapangan Rampal usai upacara (foto kiri bawah), penyambutan Danrem 083/BDJ beserta rombongan di Graha Malang Post oleh beberapa elemen masyarakat (foto kanan bawah).

foto-foto lain DI HALAMAN 12 & 13

Jenderal Besar Soedirman Hadir di Rampal “PERGI, PERGI, PERGI!” teriak Jenderal Soedirman kecil, ketika sejumlah tentara Jepang membuat masyarakat di pasar merasa tidak aman. Tentara Jepang pun pergi, meninggalkan masyarakat yang ada di pasar. Suasana pasar kembali cair. Selang dua tahun kemudian, Jenderal Soedirman sudah beranjak dewasa. Ia kembali mengusir tentara Jepang yang masih sering mengganggu rakyat Indonesia. Namun, kali ini tentara Jepang tak tinggal diam dan pergi begitu saja. Mereka justru menodongkan senjata mereka langsung ke wajah Jenderal Soedirman. Tanpa gentar, Jenderal Soedirman berkata di hadapan para tentara Jepang, bahwa ia akan kembali dan mengalahkan mereka. Baca Jenderal... Hal. 11 DICKY BISINGLASI/MALANG POST

IPUNK PURWANTO/MALANG POST

AVIASTAR DITEMUKAN DI LATIMOJONG

Sumringah Dikunjungi Anang-Ashanty MALANG – Dukungan terus mengalir terhadap Tosan. korban p e n g a n i a y a a n o l e h w a rg a p r o penambangan Desa Selok AwarAw a r , K e c a m a t a n P a s i r i a n , Kabupaten Lumajang. Pria 52 tahun itu terus dijenguk oleh para tokoh. Bahkan, Minggu (4/10) malam lalu bapak tiga anak dijenguk, artis ibu kota Anang dan Ashanty. Pasangan

suami istri ini datang pukul 19.00 WIB ke ruang 12 ICU RSSA Malang. Seperti yang lainnya, Anang dan Ashanty yang datang hanya berdua saja ini langsung memberikan dukungan kepada Tosan. Sekaligus mendoakan agar warga Desa Selok Awar-Awar, Kecamatan Pasirian, Kabupaten Lumajang, ini cepat sembuh. Baca Sumringah... Hal. 11

10 Penumpang Dipastikan Tewas

BAHASA MADURA : Anang dan Ashanty bersama Tosan, dalam kunjungan itu Anang mengajak Tosan ngobrol berbahasa Madura. INSTAGRAM ASHANTY

Ebes Ngalam Priksoen ELT Aviastar

Pengalaman Gus Fahrur Mengikuti Program IVLP di Amerika Serikat (2/habis)

Sejak Tragedi WTC, Makin Banyak yang Ingin Belajar Islam ISLAM memang menjadi bahasan menarik di Amerika Serikat. Baik itu dibahas oleh kalangan masyarakat, politisi, akademisi hingga pengusaha. Hal itulah yang dirasakan oleh KH Ahmad Fahrur Rozi Burhan S.Ag, M.Ag. Pengasuh Pondok Pesantren (Ponpes) An-Nur 1 Bululawang, selama mengikuti mengikuti program International Visitor Leadership Program (IVLP), hampir sebulan.

KANA : Bes, Aviastar ditemokno. EBES : Jare silup seng nemokno pertama.

Tragedi 11 September 2001 lalu, memang tidak pernah bisa dilupakan oleh masyarakat negeri Paman Sam tersebut. Saat pesawat ditabrakkan ke ge-

KANA : Seng aneh, kok ELTne ketam bes. EBES : Wajib diselidiki ojok sampek dibaleni maskapai liyane.

dung World Trade Center (WTC). Sejak itulah, nama Islam selalu dikaitkan dengan aksi terorisme dan jaringan organisasi radikal. Padahal, kejadian itu se-

MAKASSAR-Pesawat Aviastar jenis Twin Otter berpenumpang 10 orang yang terdiri atas tujuh penumpang dan tiga kru itu ditemukan di Bukit Bajaja, Desa Ulu Salu Kecamatan Latimojong, Kabupaten Luwu, kemarin. Seluruh penumpang dipastikan telah tewas. Seluruh tim gabungan telah menuju lokasi dan mendirikan posko sekitar TKP. Termasuk pendirian Posko Post Antem Mortem DVI Polda Sulsel. Tepatnya di Dusun Buntu Bajaja, Desa Ulu Salu, Kecamatan Latimojong. Baca 10... Hal. 9

benarnya bertujuan merusak citra dan nama Islam. Selepas kejadian itu, nama Islam banyak diperbincangkan. Terlepas dari sisi kontroversial yang dilakukan oknum tidak bertanggungjawab itu, Islam justru semakin berkembang di Amerika. Dari sebelum kejadian itu penduduk Amerika yang beraga Islam hanya sekitar lima juta jiwa, sekarang bertambah mencapai lebih dari tujuh juta jiwa. Baca Sejak... Hal. 11

AKTIVIS : Gus Fahrur saat bersama aktivis di Amerika, dalam program International Visitor Leadership Program (IVLP). GUS FAHRUR FOR MALANG POST

www.malang-post.com

@malang_post

email: redaksi@malang-post.com


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.