Mp1606

Page 1

HOTLINE : www.malang-post.com redaksi@malang-post.com

23

Redaksi / Iklan / Sirkulasi: Jl.Sriwijaya 1-9 Telp. 340081 - 2

GI

I LA

HAR

Korane Arek Malang

SENIN, 16 JUNI 2014

Harga Eceran Rp. 3.500,-

Investasi di Batu Tembus Rp 1,9 Triliun 12 Tahun Rp 9,3 Triliun, Kabupaten Naik Target Rp 300 Miliar

Baca Investasi... Hal. 7 MUHAMMAD FIRMAN/MALANG POST

ANYAR : Museum Angkut, salah satu sentra wisata baru yang mendongkrak investasi di Kota Batu.

DEBAT CAPRES PRABOWO

Baca Memilih... Hal. 7

Diesel Muenchen Jamu Portugal, Malam Ini

2

JOKOWI

Prabowo Melambai, Jokowi Tersenyum JAKARTA-Debat kedua capres digelar semalam (15/6) di Hotel Gran Melia, Jakarta. Calon presiden Joko Widodo tiba di arena debat sekitar pukul 19.18 WIB. Tampil mengenakan jas hitam, Jokowi datang dengan menumpang mobil Toyota Innova Putih bernopol B 1533 SHT. Jokowi langsung masuk ke dalam lobby hotel tanpa menjawab hujanan pertanyaan yang dilontarkan oleh awak media. Dia menjawab pertanyaan dengan senyuman. Setelah Jokowi, Prabowo tiba. Mantan Danjen Kopassus itu tiba selang lima menit dari kedatangan Jokowi, yang juga Gubernur DKI nonaktif tersebut. Prabowo terlihat melambaikan tangan kepada para awak media dan simpatisannya yang hadir. Baca Prabowo... Hal. 7

AKSI PERAMPOKAN TOKO MODERN

MALANG – Laga super panas bakal kembali tersaji di gelaran Piala Dunia 2014 Brasil. Jerman, didapuk sebagai lawan Portugal Senin malam (17/6), kick off 23.00 WIB. Laga pembuka grup G, bakal langsung panas sejak awal dengan pertandingan ini. Arena Fonte Nova, Salvador, Brasil bakal menjadi saksi pertandingan akbar malam ini. Apalagi, dua tim tersebut sama-sama dihuni pemain bintang. “Ini duel panas.

Dua tim yang sama-sama dijejali pemain bintang, akan bertemu.

Jelas, hasil imbang sepertinya cukup sulit. Baca Diesel... Hal. 7

Dominasi Dortmund-Muenchen Di Skuad Jerman

Statistik Ronaldo Bersama Portugal

Tony Kroos Caps : 44 Gol :5

Piala Eropa 2004 Finish : final (runnerup) Main : 6 Gol : 2

Mario Gotze Caps : 29 Gol :9

Piala Dunia 2006 Finish : semifinal Main : 6 Gol : 1 Piala Eropa 2008 Finish : kuarter final Main : 3 Gol : 1

B. Schweinsteiger Caps : 102 Gol : 23

SINGOSARI-Aksi perampokan yang dialami toko modern Alfamart Mondoroko-Singosari pada Sabtu dini hari, masih terus diselidiki Polisi. Antisipasi perampokan sebenarnya sudah diantisipasi toko Alfamart dengan CCTV. Pihak Alfamart, kemarin menyatakan selain CCTV juga sudah menambah personil pengawas freelance. Baca CCTV... Hal. 7

Jerome Boateng Caps : 39 Gol :0 Philip Lahm Caps : 106 Gol :5

Philip Lahm

Cristiano Ronaldo

JERMAN

PORTUGAL

Manuel Neuer Caps : 45 Gol :0

Piala Dunia 2010 Finish : 16 besar Main : 4 Gol : 1 Piala Eropa 2012 Finish : semifinal Main : 5 Gol : 3

DATA: FINO, GRAFIS: TEM/MALANG POST

Ebes

Taman-Taman Modern Kota Malang yang Diserbu Warganya (1)

Debat Capres Tambah Rame

Taman Merbabu, Favorit Anak-anak

Kana : Opo maneh pendukunge yo tambah rame bes

Langkah cerdas Pemerintah Kota (Pemkot) Malang membangun taman dengan memanfaatkan CSR dari perusahaanperusahaan berdampak positif. Pembangunan taman tidak hanya mengubah wajah lahan yang sebelumnya kurang bermanfaat menjadi lebih bermanfaat. Tetapi juga mendapat sambutan positif dari warga Kota Malang, tamantaman indah itu diserbu warganya.

Ebes : Sing penting rakyat osi itreng soale visi misine capres, osi kanggo lekecan mene lek milih cikno kadit sampe keliru

HAL tersebut terbukti de­ ngan suasana dua taman baru, Merbabu Family Park dan Ta­ man Cerdas Trunojoyo yang tak pernah sepi dari pengunjung. Keramaian menyelimuti hari-

Kana : Wah, debat capres tambah rame yo bes Ebes : Oyi jes, soale topike tambah kipa, caprese tambah semangat

Inovasi yang Cerdas MALANG-Gerakan Menabung Air (GEMAR) merupakan inovasi yang sangat cerdas dan cemerlang yang datang dari masyarakat Kota Malang. Tak heran, Pemkot menyambut GERAKAN hangat dan memberikan dukungan MENABUNG untuk mendorong inovasi ini. Hal tersebut diungkapkan Kepala Dinas Kebersihan dan Pertamanan (DKP) Wasto, kepada Malang Post, kemarin. “Inovasi Gerakan Menabung Air ini sangat cerdas dan diakomodir oleh Pemkot untuk menumbuhkembangkan kesadaran masyarakat. Air disimpan atau ditabung melalui biopori, sumur resapan dan lainnya yang nantinya akan multi fungsi. Air yang ada tidak langsung hilang tetapi ditabung di tanah,” kata Wasto. Inovasi Gerakan Menabung Air ini juga terkait dengan penilaian Adipura Kencana yang akan datang.

AIR

Thomas Mueller Caps : 49 Gol : 17

CCTV Saja Tak Cukup

Ngalam

Memilih Capres Nasionalis Sejati PILPRES semakin dekat. Akan tiba saat­ nya rakyat menentukan pilihan; ada dua Ca­ lon namun yang men­ jadi Presiden ha­n ya satu. Hal yang pa­ ling penting adalah memastikan dahulu kualitas dan integritas para Capres, manakah figur yang lebih layak menjadi Pemimpin 270 juta rakyat Indonesia. Manakah sosok na­ Oleh: sionalis sejati yang Drs. Peni Suparto, M. AP* sang­gup mewujudkan gagasan-gagasan besar Proklamator RI, mewujudkan kedaulatan di semua sektor tanpa tunduk pada intervensi negara lain yang membuat NKRI menjadi kerdil. Bahaya bagi negeri ini bila dipimpin oleh figur yang lemah, yang berada dalam kendali kelompok oportunis yang terbukti pernah menjual aset strategis bangsa kepada pihak asing. Republik Indonesia harus bangkit berdaulat sebagaimana seruan Bung Karno. Setelah dijajah ratusan tahun oleh bangsa Asing

MALANG - Investasi di Malang Raya bulan kedua kuartal kedua ini terus meningkat. Tak mau kalah dari Kota Malang, Kabupaten Malang dan Kota Batu juga terus berpacu di kuartal kedua ini. Kedua daerah di Malang Raya itu, sama-sama mengalami kenaikan, sesuai evaluasi awal kuartal kedua, kemarin. Meningkatnya nilai investasi di Kota Batu, memacu semangat pemerintah untuk terus menarik investor. Yakni, dengan cara melakukan eksibisi investasi di Kota-kota besar di Indonesia. Diantaranya, Kalimantan, Sulawesi dan Jakarta. Hal tersebut dijelaskan Kepala Badan Penanaman Modal dan Perizinan Terpadu (BPMPT), M. Syamsul Bakri, kemarin. Dia mengatakan bahwa eksibisi ini rencananya bakal dilangsungkan tahun ini.

1

REDAKTUR TAMU

MUHAMMAD FIRMAN/MALANG POST

DIREKOMENDASI : Para orangtua di Kota Malang me­re­komendasikan Merbabu sebagai taman bermain aman untuk anak-anak.

hari dua taman tersebut. Khusus untuk Merbabu Family Park, taman ini baru dilaunching pada 14 Juni 2014 lalu. Sehari setelah dilaunching, kemarin (15/6), taman yang terletak di dekat Hutan Kota Malabar itu sudah diserbu pengunjung dengan tingkat keramaiannya yang bukan main. Uniknya, pengunjung dan pengguna Merbabu Family Park tidak hanya terdiri dari anak-anak. Orang tua yang mengantarkan anaknya bermain juga memanfaatkan fasilitas yang ada di taman tersebut. Dari pantauan Malang Post, semua bagian Merbabu Family Park Baca Taman... Hal. 7

Baca Inovasi... Hal. 7

CATATAN PIALA DUNIA

Why Always Me SAAT memperkuat Manchester City, Mario Balotelli kerap membuat selebrasi unik usai mencetak gol. Dia membuka kaus bagian depan yang di dalamnya terdapat kaus rangkap yang ber­ tulis “Why Always Me’’. Tidak jelas mengapa pemain kelahiran Italia berdarah Ghana itu menunjukkan tulisan yang sempat menimbulkan kon­ troversi tersebt. Bahkan Husnun N Djuraid Balotelli sendiri enggan menjelaskan soal tulisan tersebut. Yang bisa dilakukan adalah menduga, pemain yang akrab disapa Super Mario itu ingin menjawab tudingan publik soal ulahnya yang kontroversial baik di lapangan maupun di luar lapangan. Baca Why... Hal. 7

11.781 11.803 11.813

11/6 482.500

482.500

14/6

15/6

481.500

13/6

12/6

13/6


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Mp1606 by mpost - Issuu