Mp1805

Page 1

HOTLINE : www.malang-post.com redaksi@malang-post.com

25

Redaksi / Iklan / Sirkulasi: Jl.Sriwijaya 1-9 Telp. 340081 - 2

Hari Lagi

Korane Arek Malang

MINGGU, 18 MEI 2014

DAHLAN SELESAI diKonvensi

Harga Eceran Rp. 3.500,-

Beri Reward di UB, Naik Bima ke Jakarta

Poros Koalisi Golkar-Demokrat Terbentuk Lewat Ical-Pramono Edhie MALANG–Menteri BUMN Dahlan Iskan mengaku tak kecewa dengan sikap Partai Demokrat (PD). Hal itu ditegaskan Dahlan, usai menjadi pembicara di Aula Fakultas Teknologi Pertanian (FTP) Universitas Brawijaya, kemarin. PD tengah membentuk poros koalisi ketiga dengan Partai Golkar, tanpa menyebut nama pemenang konvensi, yakni Dahlan Iskan. Terkait perkembangan hal itu, Dahlan menyerahkan

semua keputusan kepada PD. Dahlan juga menilai bahwa keputusan terkait pencalonan capres atau cawapres bukan menjadi wewenangnya. “Itu hak sepenuhnya dari Demokrat. Saya bukan pe­ ngurus dan pemilik partai, jadi tidak berwenang. Se­ mua terserah Demokrat,” kata Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) di Universitas Brawijaya (UB) kemarin (17/5). Baca Dahlan... Hal. 11

GUEST GESANG/MALANG POST

APRESIASI : Dahlan Iskan mengapresiasi mahasiswa Universitas Brawijaya ketika menjadi pembicara di Gedung Widyaloka, kemarin.

HENDRO SISWANTO

Misi Balas Dendam MALANG–Persija Jakarta masih memandang punya kans untuk mencuri poin penuh dari Arema Cronus. Dalam laga perdana ISL 2014 putaran kedua, malam ini (18/5) di Stadion Kanjuruhan, Macan Kemayoran yakin bisa ambil poin penuh di Malang. Baca Misi... Hal. 11

HEAD TO HEAD

ENAM LAGA TERAKHIR AREMA

14/05 AFC vs Kitchee

Away

ENAM LAGA TERAKHIR PERSIJA

2–0

(kalah)

1/05 CLF vs Ajax

Home

0–3

(kalah)

vs Gresik United Home

5–0

(menang)

08/05 ISL

vs Persib

Away

0–0

(imbang)

04/05 ISL

vs Persija

Away

0–1

(menang)

04/05 ISL

vs Arema

Home

0–1

(kalah)

29/04 ISL

vs S. Padang

Away

0–1

(menang)

29/04 ISL

vs Gresik United Home

1–0

(menang)

23/04 AFC vs Ha Noi T&T

Away

2–1

(kalah)

21/04 ISL

vs Persik Kediri

Away

2–1

(kalah)

19/04 ISL

Home

3–0

(menang)

16/04 ISL

vs Persijap

Away

0–2

(menang)

MENANG

IMBANG

KALAH

Hanura Gabung, PDIP Emoh Tunggu Golkar

ROHIT CHAND

REKOR AREMA-PERSIJA ENAM PERTEMUAN TERAKHIR

08/05 ISL

vs PBR

Saya tidak kecewa. Karena memang saya sudah tahu ini politik, selalu ada kejutan. Politik itu tidak sama dengan bisnis, ekonomi, dan pendidikan.”

KOALISI PARTAI

Baca Lampiaskan... Hal. 11

FOTO-FOTO: GUEST GESANG, RIZAL FANANY/MALANG POST

PENCETAK GOL TERBANYAK AREMA PENCETAK GOL TERBANYAK PERSIJA

: :

04/05/14 ISL

Persija

0-1

Arema

13/01/14 IIC

Arema

2-0

Persija

30/06/13 ISL

Arema

3-1

Persija

16/02/13 ISL

Persija

1-2

Arema

06/05/12 ISL

Persija

1-0

Arema

19/02/12 ISL

Arema

1-1

Persija

STATISTIK AREMA

STATISTIK PERSIJA

Peringkat Main Menang Imbang Kalah Memasukkan Kemasukan Poin

Peringkat Main Menang Imbang Kalah Memasukkan Kemasukan Poin

1 10 Kali 9 Kali – 1 Kali 26 gol 4 gol 27

Samsul Arif-Beto Goncalves-Gustavo Lopez (6 gol) Ivan Bosnjak (4 gol)

3 10 Kali 5 Kali 3 Kali 2 Kali 12gol 7 gol 18

DATA: FINO GRAFIS: SLATEM/MALANG POST

Ngalam

Ebes Tambah Capres

Kana : Bes,opo bener Golkar odis gandeng ambik Demokrat? Ebes : Jarene yo ngono.Tapi awake dewe ngenteni Rapimnas dino iki ae.Cik gamblang. Kana : Berarti osi onok tambahan capres ambik cawapres tah? Ebes : Ketoke ngono. Sing paling penting pilpres 9 Juli wajib kudu lancar.

Pengusaha Muda dari Universitas Ma Chung

Dari Sales di Singapura, Kini Kelola 15 Restoran di Jawa-Bali MESKI masih berstatus mahasiswa, Lauw Andrianto Saputra, Mahasiswa Universitas Ma Chung sudah sukses mengelola puluhan restoran di Malang. Ia bahkan rela melepas status mahasiswa di Singapore Institute of Management (SIM) untuk mengembangkan bisnis kuliner yang dirintis orang tuanya. Kini ia menjadi pengusaha muda yang mengelola 15 cabang restoran di Malang hingga Pulau Bali.

Restoran Japanese Bento yang ada di kawasan Sukarno Hatta Kota Malang siang itu nampak mulai ramai dengan pengunjung yang ingin menikmati makan siang. Di lantai bawah beberapa rombongan anak muda terlihat asyik bercengkrama sambil memegang buku menu di tangan mereka. Di lantai dua restoran yang banyak dipenuhi lukisan motor-motor gede itu juga terlihat dipenuhi pengunjung. Di sudut lain nampak seorang pria muda sedang asyik berdiskusi dengan dua rekannya. Lauw Andrianto Saputra, yang siang itu ditemui Malang Post Baca Dari... Hal. 11

Baca Beri... Hal. 11

NGOPI BARENG DAHLAN ISKAN

LAMPIASKAN! MALANG–Kekalahan dari Kitchee SC di babak 16 besar AFC Cup 2014 (14/5) lalu masih meninggalkan rasa sakit bagi pemain Arema Cronus. Sakit hati dan kesal itu menjadi modal berharga dan akan ditumpahkan pada laga perdana putaran kedua ISL 2014. Malam ini (18/5), kick off 19.00 WIB di Stadion Kanjuruhan, Singo Edan, akan melampiaskan sakit hati di Hongkong. Persija Jakarta, akan jadi sasaran emosi Arema yang masih menumpuk-numpuk begitu ditekuk Kitchee SC 2-0 di Stadion Mong Kok. Kekesalan yang menggelayuti tim itu diungkapkan oleh pelatih Arema Joko “Gethuk” Susilo saat diwawancara Malang Post, pagi kemarin di Stadion Gajayana. “Arema memang masih sakit hati. Semua pemain merasakan kekesalan karena dikerjai di Hongkong. Kita kalah dengan banyak ganjalan. Saat-saat seperti ini, kita butuh Aremania untuk laga Persija. Agar kita bisa menang dan menumpahkan kekesalan dalam laga,” tegas Gethuk. Bukan hal yang aneh bila Arema merasa sakit hati dan kecewa. Harapan untuk lolos ke 8 besar AFC Cup 2014 pupus. Sekarang, Arema hanya main di ISL 2014. Tentu saja, rasa sakit ini bakal membuat Arema ngotot mencari kemenangan malam ini.

MALANG-Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Dahlan Iskan memberikan kejutan di Universitas Brawijaya (UB) Malang, kemarin. Dalam mengisi seminar di dua tempat, yakni di Gedung Widyaloka UB dan Aula Fakultas Teknik Pertanian (FTP) UB, pria kelahiran Magetan itu setidaknya dua kali memberikan reward kepada peserta seminar, secara spontan. Di Gedung Widyaloka, Dahlan Iskan memberikan reward pada Resolia Romadhiana Warid. Berawal ketika seminar memasuki sesi tanya jawab, para penanya dipersilakan untuk maju ke depan tempat pemateri. Terjaring delapan orang penanya, termasuk Resolia Romadhiana Warid. Pertanyaan demi pertanyaan secara bergantian mulai dilontarkan para penanya, yang merupakan mahasiswa dari berbagai perguruan tinggi di Indonesia. Pertanyaan-pertanyaan tersebut terus mendapat jawaban dari mantan Dirut PLN itu. Dengan suasana santai, perbincangan terus dilakukan. Salah satu penanya menanyakan bagaimana caranya

JAKARTA-Partai koalisi yang digalang oleh Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) kian bertambah. Setelah Partai Nasional Demokrat (Nasdem) dan Partai Kesatuan Bangsa (PKB) bergabung, kemarin (17/5) Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) mendeklarasikan dirinya ikut bergabung dalam koalisi yang mengusung Joko Widodo alias Jokowi sebagai calon presiden (capres). Deklarasi tersebut disampaikan langsung oleh Ketua Umum Partai Hanura Wiranto usai mengadakan pertemuan tertutup dengan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri di rumahnya, Jalan Teuku Umar 27A, Menteng, Jakarta Pusat (Jakpus). Baca Hanura... Hal. 10

PENETAPAN KELULUSAN HONORER K2

Target Tuntas Bulan Mei JAKARTA-Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemen PAN-RB) tidak ingin penetapan kelulusan honorer kategori 2 berlarut-larut. Mereka berharap penentuan status kepegawaian honorer K2 menjadi CPNS segera tuntas. Kepala Biro Hukum dan Komunikasi Informasi Publik Kemen PAN-RB Herman Suryatman mengatakan, kepastian penetapan status honorer K2 tidak boleh diulur-ulur. “Kami berharap secepatnya tuntas. Perkiraan kami seluruh instansi sudah mengumumkan kelulusan honorer K2 menjadi CPNS Mei ini,” kata dia kemarin. Herman menuturkan bahwa pengumuman kelulusan honorer K2 di instansi daerah (kabupaten, kota, dan provinsi) sudah selesai. “Masalahnya tinggal di intansi pusat,” paparnya. Baca Target... Hal. 11

LAILATUL ROSIDA/ MALANG POST

SUKSES : Lauw Andrianto Saputra (kanan) berbincang dengan karyawannya. Mahasiswa Ma Chung ini sukses mengelola puluhan cabang restoran miliknya di Malang dan Bali.

11.415 11.487 11.525

13/5 481.000 478.500 478.000

15/5

16/5

17/5

14/5

16/5


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.