Mp2309

Page 1

HOTLINE : Redaksi / Iklan / Sirkulasi: Jl.Sriwijaya 1-9 Telp. 340081 - 2

www.malang-post.com Rp 250,-/eks. dari Pembaca untuk Loper & Asongan

Korane Arek Malang

SELASA, 23 SEPTEMBER 2014

Harga Eceran Rp. 3.500,-

UBAH SITE PLAN TANPA SOSIALISASI

Saat dikonfirmasi terkait penolakan pembangunan Gereja, ia menegaskan bahwa permasalahan tersebut, bukan menjadi kapasitas dirinya untuk menjawab. Namun ia memastikan bahwa izin pendirian Gereja Bethel Indonesia, seperti IMB sudah lengkap. Termasuk izin dari Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) juga sudah ada. “Kalau setahu saya izinnya sudah lengkap dan prosedural. Sehingga tidak mungkin pembangunan Gereja itu dihentikan, karena mereka sudah mengantongi izin. Kecuali mereka tidak mengantongi izinnya.

Untuk Gereja di Araya, Alih Fungsikan Fasum Jadi Fasos MALANG - Pembangunan gereja di Cluster Nieuw Indie Golf Regency, Perumahan Kota Araya terealisasi karena adanya perubahan site plan. Perubahan itu diurus melalui jalur resmi dengan izin pihak berwenang, namun tanpa sepengetahuan warga. Informasi itu didapat Malang Post melalui wawancara dengan salah satu manager Araya, kemarin.

Baca Ubah... Hal.11

KALDERA ADVENTURE TERBAKAR

MEMUKAU: Aksi Afgan dalam konser penuh cinta yang digelar di Dome UMM, Minggu malam. MF3/MALANG POST MF3/MALANG POST

Konser Harmony Of Love

Afgan: Kalian Luar Biasa MALANG - Sederet artis papan atas mulai dari Afgan, Sammy Simorangkir dan Sheryl ­Sheinafia menghipnotis penonton yang memenuhi Dome UMM Malang, Minggu (21/9) malam lalu. Tak kurang dari enam ribu penonton memadati gedung yang berada di pinggir Sungai Brantas tersebut. Tampil bergantian, diawali dengan penampilan Sheryl yang

membawakan delapan lagu. Kepiawaiannya memainkan gitar dan akuistik membuat penonton kerap kali memberikan tepuk ta­ngan dan sorak sorai terus menerus sepanjang penampilannya. Selanjutnya, Sammy Simorangkir tampil membawakan 12 lagu, penonton kian larut dalam lagu-lagu yang dibawakan Sammy. Diantaranya khianati, kesedihanku, untukku, kisah yang salah,

kangen dan masih ada. Suasana berubah riuh dan teriakan penonton menggema saat Sammy turun dari atas panggung menghampiri para fans. Sontak penonton pun berdiri dan beranjak dari tempat duduk menghampiri mantan vokalis band Kerispatih itu, mulai dari ada yang menyalami, selfie bareng, dan pelukan hangat mendarat kepadanya. Sammy

hanya tersenyum dan terus me­ lantunkan setiap bait lagunya. Sekitar lima menit langsung berhadapan dengan penonton, suasana mulai tidak terkendali para body guard meminta penonton tertib dan bergantian. Sammy pun mengungkapkan jika setiap kali tampil di Kota Malang, selalu mendapat sambutan hangat dari penonton. Baca Afgan... Hal.11

Penjaga Situs Apresiasi Ekspedisi Samala

TINGGAL RANGKA: Kerangka motor trail sewaan milik Kaldera Adventure teronggok di garasi pasca kebakaran, pagi (22/9) kemarin.

Amuk Api di Kaldera Adventure Lokasi : Persewaan motor trail Kaldera Adventure, di Jalan Melati 14 Kecamatan Lowokwaru Malang.

Trail Ratusan Juta TERPANGGANG MALANG – Persewaan motor trail Kaldera Adventure, di Jalan Melati 14 Malang, Senin pagi kemarin terbakar. Dua belas unit motor trail ludes dan tinggal kerangka. Kerugian akibat kejadian itu, mencapai ratusan juta. Satu unit motor trail yang terbakar, harganya mencapai Rp 25 juta. Belum diketahui penyebab kebakaran tersebut. Polres Malang Kota bersama Polsekta Lowokwaru, masih melakukan penyelidikan. Ada dugaan akibat korsleting listrik, namun dugaan

Owner

: Dimas Adi Yatmono serta Lingga.

Waktu

: Senin pagi jam 06.45 kemarin.

Sumber api : Diduga korsleting listrik. Kerusakan : 12 Moto Trail ludes terbakar dan atap garasi motor. Kerugian : Per unit trail seharga Rp 25 juta, sekitar Rp 300 juta. GRAFIS: REEP/MALANG POST

ini juga masih belum terang faktanya. “Untuk penyebab kebakaran, kami masih melakukan penyelidikan. Sedangkan kerugian sekitar Rp 200 juta lebih,” ungkap Kapolsekta Lowokwaru, Kompol Kuswara. Baca Trail... Hal.11

FUN BIKE HUT KE 69 TNI

Daftar Gratis, Hadiah Ratusan Juta

MALANG - Tim Ekspedisi Samala Malang Post Forum mulai meriset hasil temuan saat ekspedisi perdana, Minggu (21/9) lalu di empat spot pertama dari 28 spot yang dijadwalkan. Riset ini mendapat dukungan dari penjaga situs atau juru pelihara (jupel) candi. Apalagi dalam kegiatan yang didukung Bentoel Group ini juga diadakan bakti penjaga situs. Riset yang dilakukan tim ekspedisi berlangsung tadi malam

GUEST GESANG/MALANG POST

APRESIASI: Suryadi Juru Pelihara Candi Jago menerangkan makna relief di Candi Jajaghu kepada peserta Ekspedisi Samala yang digelar Malang Post Forum. hingga akhir pekan ini. Semua temuan dan hasil observasi ekpsedisi perdana di Stupa Sumber Awan, Candi Singosari, Arca Dwarapala dan Candi Jago dibe-

ber dalam diskusi. Data-data sejarah yang berkaitan dengan eksistensi Majapahit dalam tiga periode, periode pertumbuhan, keemasan dan

degradasi di Malang Raya yang selama ini belum diungkap dari empat spot tersebut dibahas serius. Baca Penjaga... Hal.11

MALANG - Sejumlah Danrem 083/BDJ, Kol rangkaian kegiatan pe­ Arm Totok Imam, S. ringatan HUT ke 69 SIP, S.Sos saat ditemui TNI di wilayah Korem di ruangan kerjanya, 083/BDJ mulai digelar kemarin. sejak beberapa waktu Tempat pendaftaran lalu. Fun Bike dengan fun bike di Makorem total hadiah sebesar 083/BDJ di Jalan Bromo Rp 150 juta merupa­kan No 17 Malang, Denpom salah satu kegiatan yang V/3 Malang di Jalan akan digelar Ming­g u Terusan Kesatrian No 1 (28/9) mendatang. Malang. Start dan finish Fun Bike Dirgahayu fun bike di lapangan 69 TNI digelar untuk Rampal. Bersamaan prajurit TNI, Polri, dengan berlangsungnya Kol Arm Totok Imam pemerintah daerah dan fun bike, digelar pula masyarakat umum. Pendafatran peserta pasar murah, senam Rampal yang merusudah dibuka sejak Senin (22/9) kema- pakan kerja bareng Malang Post dengan rin sampai Jumat (26/9). Kodim 0833 Kota Malang, gelar alat “Kegiatan ini terbuka dan gratis. utama sistem persenjataan (alutsista) dan Silahkan mendaftar ditempat pendaf- panggung prajurit. taran yang sudah disiapkan,” kata Baca Daftar... Hal.11

Ngalam

Ebes

OJOK GAMPANG UTEMNO IZIN Kana: Pembangunan gerejo ndik Araya diprotes warga, bes Ebes: Jarene wis entuk izin oket Pemkot Ngalam jes Kana: Oyi, tapi warga kadit tahu diajak rundingan Ebes: Makane pejabat kudu ati-ati gawe kebijakan, opo maneh soal agomo. Ojok gampang utemno izin, osi ayahab lo

SMS

Chamelia Widya, Atlet Selam Andalan Jatim

Interaktif

Setiap Tahun Persembahkan Medali untuk Kabupaten Malang KABUPATEN Malang, menjadi gudangnya atlet-atlet olahraga berprestasi serta berkualitas. Salah satunya adalah Chamelia Widya, atlet cabang olahraga (Cabor) Selam. Ia meraih medali emas dalam setiap event Kejuaraan Nasional (Kejurnas). Prestasinya itu, mengharumkan nama Kabupaten Malang di tingkat Nasional. BINAR GUMILANG/MALANG POST

APRESIASI: Bupati Malang H Rendra Kresna saat memberikan penghargaan kepada Chamelia Widya dalam Upacara Haornas beberapa waktu lalu.

Senyum ramah terpancar dari Chamelia Widya, ketika pagi itu mendatangi Kantor Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Malang. Saat itu, ia tengah menunggu dimulainya upacara memperingati Hari Olahraga Nasional (Haornas). Upacara tersebut, diperingati di luar Stadion Kanjuruhan Kepanjen Langkah penuh semangat, ditunjukannya ketika upacara akan dimulai. Wajahnya seketika sumringah, pasalnya, ketika upacara, ia menerima penghargaan dari Bupati Malang H Rendra Kresna. Penghargaan itu diberikan, atas kesukesannya meraih medali emas pada Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Piala Gubernur Jawa Timur akhir tahun lalu. Baca Setiap... Hal. 11

Kirimkan unek-unek, kritikan ataupun masukan Anda tentang semua kebijakan dan peristiwa yang terjadi di Malang Raya ke nomor:

0857 3658 1327 Trotoar untuk jalan di depan pos penjagaan polisi Kasin kok dibangun pagar tembok. Bagaimana dengan pihak terkait, apa ini memang boleh? 081334354xxx

11.972

12.030

18/9

475.000

475.000

473.000

20/9

21/9

22/9

11.985

19/9

22/9


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.