Mp2501

Page 1

HOTLINE :

www.malang-post.com redaksi@malang-post.com

Redaksi / Iklan / Sirkulasi: Jl. Sriwijaya 1-9 Telp. 340081 - 2

SABTU, 25 JANUARI 2014

Harga Eceran Rp. 3.500,-

Korane Arek Malang

M FIRMAN/MALANG POST

ANDALAN : Jolly Lapian, ketika meninjau persiapan stand pameran milik PG Krebet Baru I, yang memamerkan modifikasi mill setting untuk meningkatkan ekstraksi gilingan.

RNI AWARD

BENCANA ALAM

Memilih Wakil ke BUMN Award

Semarang Banjir, Tiket Tiga KA Dikembalikan

MALANG – RNI Award, yang diselenggarakan PT Rajawali Nusantara Indonesia (Persero) mulai 23 – 26 Januari 2014, tidak hanya menjadi ajang mencari Best Foreman dan Best Supervisor. Tetapi juga mencari karya inovasi terbaik dari masingmasing anak perusahaan yang tergabung dalam PT RNI.

MALANG - Banjir yang terjadi di Semarang dan sekitarnya berdampak hingga di Kota Malang. Kedatangan dan keberangkatan KA Senja Majapahit, KA Matarmaja Reguler dan KA Matarmaja Tambahan di Stasiun KA Kota Baru, kemarin, terlambat hingga sekitar sepuluh jam lebih.

Baca Memilih...Hal 7

Baca Semarang...Hal 7

FIRMAN MUHAMMAD/MALANG POST

TELAT : Kereta Matarmaja, salah satu yang terlambat datang karena terhalang banjir di Semarang

MUSIM HAJI 2014

63 Ribu CJH Bakal Gagal Berangkat

TRIO : Suharno dan pelatih Persib, Djajang Nurjaman harus menerima keputusan PSSI, melalui Djoko Driyono, untuk menunda final IIC 2014

FINAL IIC DI LUAR NEGERI MALANG–Lagi-lagi Arema gagal mencicipi nikmatnya jadi juara Inter Island Cup (IIC) 2014. Setelah musim lalu gagal di semifinal, tahun ini, Singo Edan sukses tembus final IIC. Tapi, akhirnya antiklimaks karena tak pernah menghadapi pertandingan penghabisan lawan Persib Bandung. Misi Arema untuk mengakhiri puasa juara Inter Island Cup, harus tertunda. Untuk sementara ini, sebaiknya publik Malang Raya melupakan final IIC 2014. Meskipun gelar juara sudah hampir di depan mata, keputusan PT Liga Indonesia untuk membatalkan final di Sidoarjo sudah definitif alias tak bisa diganggu gugat. Pertanyaan yang muncul, kapan dan dimana nantinya final digelar? Ternyata, Media Officer Arema, Sudarmaji, justru memiliki pandangan yang istimewa. Final bisa digelar di luar negeri.

Digelar Setelah ISL Bergulir

Bisa di Singapura atau bahkan Malaysia. Alasannya sepele, karena tidak ada kota yang mau dijadikan tempat netral untuk penyelenggaraan final IIC 2014. Dua finalis, Arema dan Persib, memiliki sejarah rivalitas yang kental. Khususnya, rivalitas suporter. Masalah gesekan suporter ini juga yang jadi akar penyebab ditundanya final IIC 2014 di Sidoarjo. ‘’Ya kalau tidak ada kota yang diizinkan polisi untuk jadi venue pertandingan, mungkin finalnya digelar di luar negeri saja. Bisa Malaysia atau Singapura,’’ lanjut mantan wartawan tersebut. Pendapat itu, bukan tanpa alasan. Belakangan memang muncul wacana untuk menggelar laga final di luar negeri. Isu tersebut berhembus kencang di media-media online maupun jejaring sosial.

Baca Final...Hal 7

JAKARTA - Status Inter Island Cup (IIC) 2014 sebagai kompetisi pra musim ternoda. Pasalnya, laga final yang sejatinya digelar hari ini (25/1), pasti ditunda sampai waktu yang belum ditentukan oleh PSSI. Partai puncak yang mempertemukan Persib Bandung dan Arema Cronous itu diakui oleh Joko karena izin keamanan yang tak keluar untuk pertandingan di Stadion Gelora Delta Sidoarjo. ‘’Kami sudah putuskan, penundaan final IIC sampai setelah kick off ISL,’’ kata CEO PT LI Joko Driyono saat ditemui di kantor PT LI, Kuningan, Jakarta, kemarin (24/1). Opsi lain sebelumnya sudah didiskusikan PT LI. Yakni, untuk memindahkan kompetisi ke kota alternatif, dan juga menggelar final home and away.

GRAFIS: TEM, REP/MP

Baca Digelar...Hal 7

Konsentrasi Lawan Persijap

Budidaya Ulat Hongkong yang Menjanjikan

Pembeli Datang Sendiri, Seminggu Hasilkan Jutaan Rupiah SIMPEL dan menjanjikan. Begitulah gambaran singkat budidaya ulat Hongkong, atau biasa diketahui sebagai ulat untuk pakan burung peliharaan. Bagaimana tidak, selain pangsa pasarnya banyak dicari pembeli, nyatanya tidak butuh waktu lama untuk memanen hasil dari budidaya. Bagaimana cara budidayanya, berikut tulisannya.

Kana : Final IIC kadit jelas bes, Arema fokus niam ISL Ebes : Oyi wis, tanggal agit Februari wis kudu ngelawan Persijap Jepara Kana : Wis kane ngono bes, soale wis kadung siap niam final tap kadit odis Ebes: Yo ngono iku PSSI, sikape kadit jelas, kadit niat gawe turnamen sing jadwale mencla mencle. Sing penting sak iki persiapan dialihno kanggo ISL sing luwih berat. (***)

SIGIT ROKHMAD/MALANG POST

BUDIDAYA: Harianto menunjukkan salah satu rak untuk pembibitan ulat Hongkong di ruang tamu rumahnya.

Untuk mengembangkan budidaya ulat, yang berukuran kecil warna merah kehitam-hitaman itu, ternyata tidak rumit.

Seperti yang dilakukan Harianto, 50 tahun, warga Dusun Plalar, Desa Sukoanyar-Pakis. Dia hanya memanfaatkan ruang tamu

Baca 63 Ribu...Hal 7

NGOPI BARENG DAHLAN ISKAN

‘’Korporasi memerlukan kecepatan. Speed. Banyak sekali peluang yang lewat karena unsur speed yang diabaikan.’’

KORUPSI DANA PNPM

BINAR GUMILANG / MALANG POST

TERANCAM DISITA : Inilah rumah Kristina yang terletak di Desa Tlogosari Kecamatan Donomulyo

Yakin Harta Benda Kristina Tak Disita

Ngalam

Ebes

JAKARTA - Malang nasib hampir separuh calon jamaah haji yang sejatinya berangkat tahun ini. Kementerian Agama (Kemenag) melansir skema pemotongan kuota sekitar 40 persen. Itu artinya dari 194 ribu jamaah reguler yang seharusnya berangkat tahun ini, hampir dipastikan sekitar 63 ribu jamaah diantaranya bakal tertunda. Skema pemotongan 40 persen itu didapat dari pemotongan resmi yang dikeluarkan oleh pemerintah Arab Saudi sebesar 20 persen dari kuota masingmasing negara non Anggito Abimanyu Arab Saudi. Selanjutnya kuota tetap dipotong lagi sebesar 20 persen untuk menyediakan kursi bagi jamaah haji yang gagal berangkat tahun lalu. Jika tidak ada perubahan lagi, kuota haji Indonesia 2014 yang patennya sebanyak 194 ribu jamaah, bakal susut menjadi 130.284 jamaah. Dengan kata lain terjadi pengurangan sebanyak 63.716 jamaah. Nilai itu didapat dari pengeprasan 20 persen dari kebijakan Saudi atau setara dengan 38.800 jamaah, ditambah luncuran jamaah lunas BPIH 2013 yang tertunda keberangkatannya sebanyak 24.916 calon jamaah haji.

rumahnya yang berukuran sekitar 2,5 x 2,5 meter. Dari ruang kosong yang kini sebagai tempat pembibitan itu, bapak lima anak itu pun membuat layaknya rak terbuka. Rak-rak berbentuk persegi panjang bertingkat, dengan berbahan dasar kayu sederhana itulah, yang digunakan sebagai pusat budidaya ulat yang kini dalam seminggunya mampu menghasilkan Rp 1,5 juta.

DONOMULYO - Setelah divonis empat tahun kurungan oleh Majelis Hakim PN Tipikor Surabaya, keluarga Kristina tidak bisa berbuat apa-apa. Meski begitu, Suprianto, suami Kristina, tetap berkeyakinan seluruh harta bendanya, termasuk rumah yang terletak di Desa Tlogosari Kecamatan Donomulyo, tidak akan disita negara. ‘’Kalau rumah yang ada disini, atas nama orangtua saya. Tidak mungkin disita, karena bukan atas nama istri saya,’’ ujar Supriyanto kepada Malang Post kemarin. Menurutnya, istrinya tidak sepenuhnya salah. Pasalnya ada beberapa kelompok Unit Pengelola Kegiatan (UPK), yang tidak kunjung mengembalikan pinjaman alias mengemplang. Namun, bapak dua anak ini tidak mau menyebutkan berapa kelompok UPK yang mengemplang itu, termasuk nominalnya. ‘’Sebenarnya, istri saya tidak ada masalah dengan masyarakat yang ada di sini.

Baca Pembeli...Hal 7

Baca Yakin ...Hal 7

Jawa Pos Group


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Mp2501 by mpost - Issuu